SlideShare a Scribd company logo
1 of 15
Disusun guna memenuhi tugas
Mata Kuliah Seminar Bahasa
Dosen Pengampu: Arisul Ulumuddin, S.Pd., M.Pd.

Oleh:
Wahidatul Ulya (10410340)
w.oelyea@gmail.com

Prodi Pendidikan Bahasa dan Sastra Indonesia
Fakultas Pendidikan Bahasa dan Seni
IKIP PGRI Semarang
2014
Tujuan artikel ini adalah :






Mendeskripsikan penyebab anak bertutur
kotor.
Menjelaskan pengaruh tuturan kotor terhadap
perkembangan bahasa anak.
Memaparkan bagaimana cara mengatasi
tuturan kotor pada anak.
Melalui penelitian ini, diharapkan mampu
memberikan manfaat kepada pembaca berupa:






Bahan yang dapat dijadikan sebagai salah satu
sumber informasi kepada pembaca terutama
orang tua yang berkaitan dengan peranannya
dalam perkembangan bahasa anak.
Memberikan
kesadaran
kepada
pembaca
mengenai pentingnya pengawasan orang tua
terhadap bahasa anak.
Memberitahukan kepada pembaca mengenai
bagaimana cara mengatasi anak yang memiliki
bahasa kotor.
Metode yang digunakan dalam penelitian
ini, yaitu:
1. Metode
studi pustaka, pada tahap ini
peneliti mengumpulkan sebanyak mungkin
data yang dibutuhkan.
2. Metode observasi yang dilakukan guna
mendapatkan data yang valid, sehingga
sesuai dengan fakta yang ada dalam dunia
nyata.
Kaum behaviorisme menekankan bahwa
proses
pemerolehan
bahasa
pertama
dikendalikan dari luar diri anak. Menurut
kaum behaviorisme kemampuan berbicara
dan memahami bahasa oleh anak diperoleh
melalui rangsangan dari lingkungannya.
Perkembangan Bahasa
Erat hubungannya dengan
Pemerolehan bahasa anak

Menurut Marjusman Maksan (1993:20),
pemerolehan bahasa adalah proses
penguasaan bahasa yang dilakukan oleh
seseorang (bukan cuma anak-anak) secara
tidak sadar, implisit, dan informal.
Perkataan kotor adalah perkataan yang
tidak pantas bagi norma yang berlaku.

1.
2.
3.

Jenis-jenis kata kotor itu yaitu sebagai
berikut:
Profanity (mempermainkan kata-kata suci
seperti Tuhan).
Cursing
(menyumpahi
orang
seperti
brengsek, sialan dan kurang ajar).
Obscenity
(menggunakan
kata
yang
menggunakan
konotasi
seksual
atau
mencemooh seperti bodoh dan sinting)
Anak Usia Dini
Anak usia dini merupakan anak yang
berusia tiga sampai enam tahun. Usia ini
merupakan usia yang sangat menentukan
dalam
pembentukan
karakter
dan
kepribadian anak (Yuliani Nurani Sujiono,
2009: 7).
Data anak:
Guna menjaga privacy, maka peneliti menyamarkan
nama asli objek penelitian. Namun hasil penelitian ditulis
dengan sebenar-benarnya. Berikut data diri objek
penelitian:
1. Nama
Umur

: Adik A
: 3,5 tahun

Merupakan anak yatim yang selalu ditinggal ibunya
bekerja dan memiliki kakak berusia 7 tahun.

2. Nama
Umur

: Adik B
: 4,5 tahun

Orang
tua
dari
Adik
B
bercerai.
Selalu
mengungkapkan kata kotor saat ditanya mengenai ayah
kandungnya.
Adik A
Ndasmu
Whe’eng (wheng)
Silitmu

Adik B
Edan
Bajingan
Asu
1.
2.
3.
4.

5.
6.

Keluarga dan lingkungannya.
Anak mempunyai suatu perasaan
bermusuhan terhadap orang dewasa
Televisi
Memarahi anak dengan kata-kata kasar
Bertengkar di hadapan anak
Memperdengarkan lagu-lagu tentang
kekerasan
1.
2.
3.

Anak akan menganggap biasa dalam
bertutur kotor.
Mempengaruhi lingkungannya untuk
bertutur kotor.
Berani bertutur kotor kepada orang yang
lebih dewasa
1.
2.

3.

Mengevaluasi lingkungan, terutama lingkungan
keluarga
Salah satu tujuan anak bertutur kotor adalah
untuk mencari perhatian. Oleh karena itu jika
anak sudah dilarang untuk bertutur kotor
namun tetap saja dilakukan, sebaiknya
berpura-pura tidak tahu atau mendengar.
Mengingatkan anak saat bertutur kotor
Memberikan pengawasan bagi anak
sejak
dini
memang
sulit,
namun
menyembuhkan anak dari perkataan kotor
dirasa akan lebih sulit. Untuk itu,
pengawasan orang dewasa diperlukan
sejak dini guna citra bangsa yang lebih
baik.
Terima Kasih
Semoga Bermanfaat

More Related Content

Similar to MENGATASI TUTURAN KOTOR PADA ANAK

Perkembangan kognitif dan bahasa kanak-kanak (2-3 tahun)
Perkembangan kognitif dan bahasa kanak-kanak (2-3 tahun)Perkembangan kognitif dan bahasa kanak-kanak (2-3 tahun)
Perkembangan kognitif dan bahasa kanak-kanak (2-3 tahun)HaniShahira
 
Pkp 3107 tajuk 1 hingga 8
Pkp 3107 tajuk 1 hingga 8Pkp 3107 tajuk 1 hingga 8
Pkp 3107 tajuk 1 hingga 8Rizal Abdullah
 
Proposal save
Proposal saveProposal save
Proposal saveetto kono
 
Sri ramelda
Sri rameldaSri ramelda
Sri rameldaMeil Da
 
Sifat Anak pada Masa Perkembangan
Sifat Anak pada Masa Perkembangan Sifat Anak pada Masa Perkembangan
Sifat Anak pada Masa Perkembangan FitriaRamadhani16
 
49934141 latest-penguasaan-kosa-kata
49934141 latest-penguasaan-kosa-kata49934141 latest-penguasaan-kosa-kata
49934141 latest-penguasaan-kosa-kataHong Meechai
 
Psikologi group slide
Psikologi group slidePsikologi group slide
Psikologi group slideREDXX ROWAN92
 
Atmosfer
AtmosferAtmosfer
AtmosferAli SPd
 
Analisis Konflik Komunikasi Antar Pribadi Orang tua dan Anak.docx
Analisis Konflik Komunikasi Antar Pribadi Orang tua dan Anak.docxAnalisis Konflik Komunikasi Antar Pribadi Orang tua dan Anak.docx
Analisis Konflik Komunikasi Antar Pribadi Orang tua dan Anak.docxaininakara
 
358 article text-802-1-10-20190603
358 article text-802-1-10-20190603358 article text-802-1-10-20190603
358 article text-802-1-10-20190603egi darmawan
 
DESAIN PESAN PEMBELAJARAN - MENGAJAR BAHASA INGGRIS UNTUK ANAK USIA DINI
DESAIN PESAN PEMBELAJARAN - MENGAJAR BAHASA INGGRIS UNTUK ANAK USIA DINIDESAIN PESAN PEMBELAJARAN - MENGAJAR BAHASA INGGRIS UNTUK ANAK USIA DINI
DESAIN PESAN PEMBELAJARAN - MENGAJAR BAHASA INGGRIS UNTUK ANAK USIA DINIAPRILIANYUNTIARI
 
pemerolehan bahasa pada anak
pemerolehan bahasa pada anakpemerolehan bahasa pada anak
pemerolehan bahasa pada anakHyda Nafa
 
Bermain bahasa di rumah (6).pdf new
Bermain bahasa di rumah (6).pdf newBermain bahasa di rumah (6).pdf new
Bermain bahasa di rumah (6).pdf newsyamsiarmursali
 
Fonetik bahasa Anak usia satu setengah tahun pada masyarakat dayak Dosan Dusu...
Fonetik bahasa Anak usia satu setengah tahun pada masyarakat dayak Dosan Dusu...Fonetik bahasa Anak usia satu setengah tahun pada masyarakat dayak Dosan Dusu...
Fonetik bahasa Anak usia satu setengah tahun pada masyarakat dayak Dosan Dusu...Fransiskus Rahelianto Florus
 
Perkembangan peserta didik
Perkembangan peserta didikPerkembangan peserta didik
Perkembangan peserta didikfajar riansyah
 
Bahasa bayitrend
Bahasa bayitrendBahasa bayitrend
Bahasa bayitrendsri emilda
 

Similar to MENGATASI TUTURAN KOTOR PADA ANAK (20)

Perkembangan kognitif dan bahasa kanak-kanak (2-3 tahun)
Perkembangan kognitif dan bahasa kanak-kanak (2-3 tahun)Perkembangan kognitif dan bahasa kanak-kanak (2-3 tahun)
Perkembangan kognitif dan bahasa kanak-kanak (2-3 tahun)
 
Pkp 3107 tajuk 1 hingga 8
Pkp 3107 tajuk 1 hingga 8Pkp 3107 tajuk 1 hingga 8
Pkp 3107 tajuk 1 hingga 8
 
Proposal save
Proposal saveProposal save
Proposal save
 
Makalah 123
Makalah 123Makalah 123
Makalah 123
 
Makalah 123 copy
Makalah 123   copyMakalah 123   copy
Makalah 123 copy
 
Sri ramelda
Sri rameldaSri ramelda
Sri ramelda
 
18668 54838-1-pb
18668 54838-1-pb18668 54838-1-pb
18668 54838-1-pb
 
Sifat Anak pada Masa Perkembangan
Sifat Anak pada Masa Perkembangan Sifat Anak pada Masa Perkembangan
Sifat Anak pada Masa Perkembangan
 
49934141 latest-penguasaan-kosa-kata
49934141 latest-penguasaan-kosa-kata49934141 latest-penguasaan-kosa-kata
49934141 latest-penguasaan-kosa-kata
 
Psikologi group slide
Psikologi group slidePsikologi group slide
Psikologi group slide
 
Atmosfer
AtmosferAtmosfer
Atmosfer
 
Analisis Konflik Komunikasi Antar Pribadi Orang tua dan Anak.docx
Analisis Konflik Komunikasi Antar Pribadi Orang tua dan Anak.docxAnalisis Konflik Komunikasi Antar Pribadi Orang tua dan Anak.docx
Analisis Konflik Komunikasi Antar Pribadi Orang tua dan Anak.docx
 
358 article text-802-1-10-20190603
358 article text-802-1-10-20190603358 article text-802-1-10-20190603
358 article text-802-1-10-20190603
 
DESAIN PESAN PEMBELAJARAN - MENGAJAR BAHASA INGGRIS UNTUK ANAK USIA DINI
DESAIN PESAN PEMBELAJARAN - MENGAJAR BAHASA INGGRIS UNTUK ANAK USIA DINIDESAIN PESAN PEMBELAJARAN - MENGAJAR BAHASA INGGRIS UNTUK ANAK USIA DINI
DESAIN PESAN PEMBELAJARAN - MENGAJAR BAHASA INGGRIS UNTUK ANAK USIA DINI
 
pemerolehan bahasa pada anak
pemerolehan bahasa pada anakpemerolehan bahasa pada anak
pemerolehan bahasa pada anak
 
Bermain bahasa di rumah (6).pdf new
Bermain bahasa di rumah (6).pdf newBermain bahasa di rumah (6).pdf new
Bermain bahasa di rumah (6).pdf new
 
Penguasaan bhs
Penguasaan bhsPenguasaan bhs
Penguasaan bhs
 
Fonetik bahasa Anak usia satu setengah tahun pada masyarakat dayak Dosan Dusu...
Fonetik bahasa Anak usia satu setengah tahun pada masyarakat dayak Dosan Dusu...Fonetik bahasa Anak usia satu setengah tahun pada masyarakat dayak Dosan Dusu...
Fonetik bahasa Anak usia satu setengah tahun pada masyarakat dayak Dosan Dusu...
 
Perkembangan peserta didik
Perkembangan peserta didikPerkembangan peserta didik
Perkembangan peserta didik
 
Bahasa bayitrend
Bahasa bayitrendBahasa bayitrend
Bahasa bayitrend
 

Recently uploaded

soal AKM Mata Pelajaran PPKN kelas .pptx
soal AKM Mata Pelajaran PPKN kelas .pptxsoal AKM Mata Pelajaran PPKN kelas .pptx
soal AKM Mata Pelajaran PPKN kelas .pptxazhari524
 
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKAMODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKAAndiCoc
 
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggerak
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru PenggerakAksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggerak
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggeraksupriadi611
 
BAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptx
BAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptxBAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptx
BAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptxJamhuriIshak
 
LK.01._LK_Peta_Pikir modul 1.3_Kel1_NURYANTI_101.docx
LK.01._LK_Peta_Pikir modul 1.3_Kel1_NURYANTI_101.docxLK.01._LK_Peta_Pikir modul 1.3_Kel1_NURYANTI_101.docx
LK.01._LK_Peta_Pikir modul 1.3_Kel1_NURYANTI_101.docxPurmiasih
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...Kanaidi ken
 
PERAN PERAWAT DALAM PEMERIKSAAN PENUNJANG.pptx
PERAN PERAWAT DALAM PEMERIKSAAN PENUNJANG.pptxPERAN PERAWAT DALAM PEMERIKSAAN PENUNJANG.pptx
PERAN PERAWAT DALAM PEMERIKSAAN PENUNJANG.pptxRizkyPratiwi19
 
Modul Ajar Biologi Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
Modul Ajar Biologi Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka [abdiera.com]Modul Ajar Biologi Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
Modul Ajar Biologi Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka [abdiera.com]Abdiera
 
Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1
Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1
Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1udin100
 
Sesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptx
Sesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptxSesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptx
Sesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptxSovyOktavianti
 
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase B
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase BModul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase B
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase BAbdiera
 
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5KIKI TRISNA MUKTI
 
Modul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase C
Modul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase CModul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase C
Modul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase CAbdiera
 
tugas karya ilmiah 1 universitas terbuka pembelajaran
tugas karya ilmiah 1 universitas terbuka pembelajarantugas karya ilmiah 1 universitas terbuka pembelajaran
tugas karya ilmiah 1 universitas terbuka pembelajarankeicapmaniez
 
Paparan Refleksi Lokakarya program sekolah penggerak.pptx
Paparan Refleksi Lokakarya program sekolah penggerak.pptxPaparan Refleksi Lokakarya program sekolah penggerak.pptx
Paparan Refleksi Lokakarya program sekolah penggerak.pptxIgitNuryana13
 
Bab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdf
Bab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdfBab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdf
Bab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdfbibizaenab
 
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdf
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdfREFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdf
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdfirwanabidin08
 
Refleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptx
Refleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptxRefleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptx
Refleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptxIrfanAudah1
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi TRAINING "Effective SUPERVISORY & LEADERSHIP Sk...
PELAKSANAAN  + Link2 Materi TRAINING "Effective  SUPERVISORY &  LEADERSHIP Sk...PELAKSANAAN  + Link2 Materi TRAINING "Effective  SUPERVISORY &  LEADERSHIP Sk...
PELAKSANAAN + Link2 Materi TRAINING "Effective SUPERVISORY & LEADERSHIP Sk...Kanaidi ken
 
Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMM
Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMMLaporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMM
Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMMmulyadia43
 

Recently uploaded (20)

soal AKM Mata Pelajaran PPKN kelas .pptx
soal AKM Mata Pelajaran PPKN kelas .pptxsoal AKM Mata Pelajaran PPKN kelas .pptx
soal AKM Mata Pelajaran PPKN kelas .pptx
 
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKAMODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
 
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggerak
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru PenggerakAksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggerak
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggerak
 
BAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptx
BAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptxBAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptx
BAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptx
 
LK.01._LK_Peta_Pikir modul 1.3_Kel1_NURYANTI_101.docx
LK.01._LK_Peta_Pikir modul 1.3_Kel1_NURYANTI_101.docxLK.01._LK_Peta_Pikir modul 1.3_Kel1_NURYANTI_101.docx
LK.01._LK_Peta_Pikir modul 1.3_Kel1_NURYANTI_101.docx
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
 
PERAN PERAWAT DALAM PEMERIKSAAN PENUNJANG.pptx
PERAN PERAWAT DALAM PEMERIKSAAN PENUNJANG.pptxPERAN PERAWAT DALAM PEMERIKSAAN PENUNJANG.pptx
PERAN PERAWAT DALAM PEMERIKSAAN PENUNJANG.pptx
 
Modul Ajar Biologi Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
Modul Ajar Biologi Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka [abdiera.com]Modul Ajar Biologi Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
Modul Ajar Biologi Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
 
Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1
Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1
Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1
 
Sesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptx
Sesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptxSesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptx
Sesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptx
 
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase B
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase BModul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase B
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase B
 
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5
 
Modul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase C
Modul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase CModul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase C
Modul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase C
 
tugas karya ilmiah 1 universitas terbuka pembelajaran
tugas karya ilmiah 1 universitas terbuka pembelajarantugas karya ilmiah 1 universitas terbuka pembelajaran
tugas karya ilmiah 1 universitas terbuka pembelajaran
 
Paparan Refleksi Lokakarya program sekolah penggerak.pptx
Paparan Refleksi Lokakarya program sekolah penggerak.pptxPaparan Refleksi Lokakarya program sekolah penggerak.pptx
Paparan Refleksi Lokakarya program sekolah penggerak.pptx
 
Bab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdf
Bab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdfBab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdf
Bab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdf
 
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdf
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdfREFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdf
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdf
 
Refleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptx
Refleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptxRefleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptx
Refleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptx
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi TRAINING "Effective SUPERVISORY & LEADERSHIP Sk...
PELAKSANAAN  + Link2 Materi TRAINING "Effective  SUPERVISORY &  LEADERSHIP Sk...PELAKSANAAN  + Link2 Materi TRAINING "Effective  SUPERVISORY &  LEADERSHIP Sk...
PELAKSANAAN + Link2 Materi TRAINING "Effective SUPERVISORY & LEADERSHIP Sk...
 
Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMM
Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMMLaporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMM
Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMM
 

MENGATASI TUTURAN KOTOR PADA ANAK

  • 1. Disusun guna memenuhi tugas Mata Kuliah Seminar Bahasa Dosen Pengampu: Arisul Ulumuddin, S.Pd., M.Pd. Oleh: Wahidatul Ulya (10410340) w.oelyea@gmail.com Prodi Pendidikan Bahasa dan Sastra Indonesia Fakultas Pendidikan Bahasa dan Seni IKIP PGRI Semarang 2014
  • 2. Tujuan artikel ini adalah :    Mendeskripsikan penyebab anak bertutur kotor. Menjelaskan pengaruh tuturan kotor terhadap perkembangan bahasa anak. Memaparkan bagaimana cara mengatasi tuturan kotor pada anak.
  • 3. Melalui penelitian ini, diharapkan mampu memberikan manfaat kepada pembaca berupa:    Bahan yang dapat dijadikan sebagai salah satu sumber informasi kepada pembaca terutama orang tua yang berkaitan dengan peranannya dalam perkembangan bahasa anak. Memberikan kesadaran kepada pembaca mengenai pentingnya pengawasan orang tua terhadap bahasa anak. Memberitahukan kepada pembaca mengenai bagaimana cara mengatasi anak yang memiliki bahasa kotor.
  • 4. Metode yang digunakan dalam penelitian ini, yaitu: 1. Metode studi pustaka, pada tahap ini peneliti mengumpulkan sebanyak mungkin data yang dibutuhkan. 2. Metode observasi yang dilakukan guna mendapatkan data yang valid, sehingga sesuai dengan fakta yang ada dalam dunia nyata.
  • 5. Kaum behaviorisme menekankan bahwa proses pemerolehan bahasa pertama dikendalikan dari luar diri anak. Menurut kaum behaviorisme kemampuan berbicara dan memahami bahasa oleh anak diperoleh melalui rangsangan dari lingkungannya.
  • 6. Perkembangan Bahasa Erat hubungannya dengan Pemerolehan bahasa anak Menurut Marjusman Maksan (1993:20), pemerolehan bahasa adalah proses penguasaan bahasa yang dilakukan oleh seseorang (bukan cuma anak-anak) secara tidak sadar, implisit, dan informal.
  • 7. Perkataan kotor adalah perkataan yang tidak pantas bagi norma yang berlaku. 1. 2. 3. Jenis-jenis kata kotor itu yaitu sebagai berikut: Profanity (mempermainkan kata-kata suci seperti Tuhan). Cursing (menyumpahi orang seperti brengsek, sialan dan kurang ajar). Obscenity (menggunakan kata yang menggunakan konotasi seksual atau mencemooh seperti bodoh dan sinting)
  • 8. Anak Usia Dini Anak usia dini merupakan anak yang berusia tiga sampai enam tahun. Usia ini merupakan usia yang sangat menentukan dalam pembentukan karakter dan kepribadian anak (Yuliani Nurani Sujiono, 2009: 7).
  • 9. Data anak: Guna menjaga privacy, maka peneliti menyamarkan nama asli objek penelitian. Namun hasil penelitian ditulis dengan sebenar-benarnya. Berikut data diri objek penelitian: 1. Nama Umur : Adik A : 3,5 tahun Merupakan anak yatim yang selalu ditinggal ibunya bekerja dan memiliki kakak berusia 7 tahun. 2. Nama Umur : Adik B : 4,5 tahun Orang tua dari Adik B bercerai. Selalu mengungkapkan kata kotor saat ditanya mengenai ayah kandungnya.
  • 11. 1. 2. 3. 4. 5. 6. Keluarga dan lingkungannya. Anak mempunyai suatu perasaan bermusuhan terhadap orang dewasa Televisi Memarahi anak dengan kata-kata kasar Bertengkar di hadapan anak Memperdengarkan lagu-lagu tentang kekerasan
  • 12. 1. 2. 3. Anak akan menganggap biasa dalam bertutur kotor. Mempengaruhi lingkungannya untuk bertutur kotor. Berani bertutur kotor kepada orang yang lebih dewasa
  • 13. 1. 2. 3. Mengevaluasi lingkungan, terutama lingkungan keluarga Salah satu tujuan anak bertutur kotor adalah untuk mencari perhatian. Oleh karena itu jika anak sudah dilarang untuk bertutur kotor namun tetap saja dilakukan, sebaiknya berpura-pura tidak tahu atau mendengar. Mengingatkan anak saat bertutur kotor
  • 14. Memberikan pengawasan bagi anak sejak dini memang sulit, namun menyembuhkan anak dari perkataan kotor dirasa akan lebih sulit. Untuk itu, pengawasan orang dewasa diperlukan sejak dini guna citra bangsa yang lebih baik.