SlideShare a Scribd company logo
Jurusan / Program Studi : Pendidikan Teknologi Informasi
Nama Mata Kuliah / Kode : Dasar Bimbingan Karier
Semester / Kelas : I (Satu) / I
Beban Kredit : 2 sks
Dosen / Pengajar : Rizka Mahendra Putra, M.Kom
Tahun Perkuliahan : Gasal/2016-2017
1. Deskripsi Mata Kuliah
Dalam mata kuliah ini menyajikan tentang konsep dasar bimbingan karier.
Pembelajaran yang diselenggrakan melalui mata kuliah ini dimaksudkan untuk
membentuk kompetensi mahasiswa dalam memahami konsep dasar bimbingan karier
(sejarah bimbingan karier; hubungan antara jabatan, pendidikan dan karier serta
kedudukan bimbingan karier; pengertian karier dan bimbingan karier, tujuan dan
fungsi bimbingan karier; prinsip-prinsip bimbingan karier; penyelenggaraan dan
paket-paket bimbingan karier), teori perkembangan karier; program bimbingan karier
di sekolah.
2. Tujuan Perkuliahan
Dasar Bimbingan Karier merupakan mata kuliah yang diselenggarakan sebagai
upaya untuk membantu mahasiswa dalam memahami konsep-konsep mengenai
pemahaman diri terkait dengan perkembangan karier. Mata kuliah ini merupakan
mata kuliah keilmuan dan berkarya (MKB) yang wajib diikuti oleh mahasiswa pada
Program Studi Pendidikan Teknologi Informasi. Melalui mata kuliah Dasar
Bimbingan Karier diharpakan mahasiswa dapat memahami secara konseptual tentang
bimbingan dan konseling karier, sehingga mahasiswa sebagai calon pendidikan
dapat menyalurkan peserta didiknya sesuai dengan bakat minat yang dimilikinya,
sehingga dapat meminimalisir permasalan yang akan timbul terkait dengan
perkembangan karier, dan dapat membuat program bimbingan karier di sekolah.
3. Kepustakaan
1. Bimo Walgito, (2010) Bimbingan dan Konseling (studi dan
karier).
2. Mamat supriatna, (2009) Layanan Karier di Sekolah
Menengah.
3. Uman Suherman (modul) Konseling Karier Sepanjang Rentang
Kehidupan. Surya M, (1984) Pengantar Bimbingan Karier.
4. Kegiatan Perkuliahan
Kegiatan perkuliahan terdiri atas presentasi yang dilakukan oleh pengajar dan
mahasiswa yang dilakukan secara berkelompok yang kemudian diikuti dengan tanya
jawab atau diskusi. Setiap presentasi diharapkan dapat disertai dengan ringkasan 4-5
halaman mengenai materi yang sedang dibahas. Pada saat presentasi peragaan dengan
transparan atau power-point sangat diharapkan.
Materi yang dibahas selama masa perkuliahan meliputi topik-topik berikut :
No Waktu Materi Keterangan
P.1
Orientasi Perkuliahan: membahas
silabus perkuliahan tentang tujuan,
ruang lingkup dan prosedur
perkuliahan, serta system penilaian.
Ceramah,
diskusi, Tanya
Jawab/Dosen
P.2
Konsep dasar bimbingan karier:
Sejarah bimbingan karier dan
kedudukan bimbingan karier dalam
pendidikan formal
Ceramah,
diskusi,
Kelompok 1
P.3
Konsep dasar bimbingan karier:
pengertian karier dan bimbingan
karier
Ceramah,
diskusi,
Kelompok 2
P.4
Konsep dasar bimbingan karier:
tujuan, fungsi dan prinsip-prinsip
bimbingan karier.
Ceramah,
diskusi,
Kelompok 3
P.5
Konsep dasar bimbingan karier:
penyelenggaraan dan paket-paket
bimbingan karier
Ceramah,
diskusi,
Kelompok 4
P.6
Observasi program karier di
Sekolah
Semua
kelompok
P.7 Ujian Tengah Semester
P.8
Teori-teori karier:
Teori Super
Ceramah,
diskusi,
Kelompok 5
P.9
Teori-teori karier: Teori Trait and
Factor
Ceramah,
diskusi,
Kelompok 6
P.10
Teori-teori karier:
Teori Kepribadian dari Holland
Ceramah,
diskusi,
Kelompok 7
P.11
Perkembangan dan kematangan
karier anak-anak
Ceramah,
diskusi,
Kelompok 8
P.12
Perkembangan dan kematangan
karier remaja
Ceramah,
diskusi,
Kelompok 9
P.13
Perkembangan dan kematangan
karier dewasa
Ceramah,
diskusi,
Kelompok 10
P.14 Program bimbingan karier Individu
Ujian Akhir Semester
5. Tugas - Tugas Mahasiswa
Agar mahasiswa dapat mencapai standar kompetensi yang telah ditetapkan, maka
mahasiswa diwajibkan.
a. Menyelesaikan Tugas Kelompok
 Membuat makalah berdasarkan teori-teori karier (teori Super, teori Trait
and Factor, teori Kepribadian dari Holland, teori Belajar Sosial, teori
Sosial Ekonomi).
Dikumpulkan pada waktu UTS, prosedur penulisan kertas A4, 1,5 sapasi,
margin 4 - 4 – 3 – 3. Time News Roman, Sampul warna biru.
 Pembuatan materi yang di presentasikan dalam pertemuan
 Observasi lapangan
b. Menyelesaikan Tugas Individu
 Membuat resum materi setiap pertemuan
 Membuat program bimbingan karier. Dikumpulkan sebelum UAS
c. Membaca bab-bab yang ditugaskan sebelum kuliah dimulai.
d. Aktif berpartisipasi dalam perkuliahan: hadir sekurang-kurangnya 70%, aktif
bertanya atau menjawab pertanyaan.
e. Menyusun ikhtisar presentasi beserta power pointnya, menyajikan bahan
presentasi dan menjawab pertanyaan.
f. Mengerjakan tugas individu dan kelompok.
g. Menempuh Ujian Tengah Semester (UTS) dan Ujian Akhir Semester
(UAS).
6. Penilaian
Penilaian didasarkan pada tiga komponen penilaian: presentasi, tugas individu
dan tes/ujian dengan bobot 30%, 30% dan 40%. Nilai minimum lulus adalah C.
Mahasiswa yang karena satu atau lain hal tidak menyerahkan tugas sampai batas
waktu yang ditetapkan akan diberikan nilai BL (belum lengkap). Kalau tugas yang
diwajibkan belum diserahkan sampai akhir semester berikutnya, nilai BL secara
otomatis akan diganti menjadi nilai TL (tidak lulus) dan mahasiswa yang
bersangkutan harus mengulang kuliah ini pada tahun berikutnya.
Situbondo, 26 September 2016.
Mahasiswa Pengajar,
(_______________________) Rizka Mahendra Putra, M.Kom
Mengetahui
Ketua Prodi. PTI
Ali Hasan, M.Kom.

More Related Content

Viewers also liked

Pendekatan Dalam Konseling Kelompok
Pendekatan Dalam Konseling KelompokPendekatan Dalam Konseling Kelompok
Pendekatan Dalam Konseling Kelompok
Ainun Nuril Haq
 
Layanan konseling kelompok
Layanan konseling kelompokLayanan konseling kelompok
Layanan konseling kelompok
Langgeng Prayogo
 
Bimbingan karir
Bimbingan karirBimbingan karir
Bimbingan karir
Hasna Lathifah
 
Optimalisasi Fungsi Manajemen Pembimbing Akademik Bagi Sukses Studi Mahasiswa...
Optimalisasi Fungsi Manajemen Pembimbing Akademik Bagi Sukses Studi Mahasiswa...Optimalisasi Fungsi Manajemen Pembimbing Akademik Bagi Sukses Studi Mahasiswa...
Optimalisasi Fungsi Manajemen Pembimbing Akademik Bagi Sukses Studi Mahasiswa...
Lovita Ivan Hidayatullah S. Pd.I
 
1Bookreport
1Bookreport1Bookreport
1Bookreport
Siti Sumiati
 
Keterampilan yang harus dimiliki oleh konselor kelompok dalam bimbingan konse...
Keterampilan yang harus dimiliki oleh konselor kelompok dalam bimbingan konse...Keterampilan yang harus dimiliki oleh konselor kelompok dalam bimbingan konse...
Keterampilan yang harus dimiliki oleh konselor kelompok dalam bimbingan konse...
yayuzuliantini25
 
Maklumat kerjaya
Maklumat kerjayaMaklumat kerjaya
Maklumat kerjaya
ridzuangrik
 
Media bk (2) pengembangan media pembelajaran
Media bk (2) pengembangan media pembelajaranMedia bk (2) pengembangan media pembelajaran
Media bk (2) pengembangan media pembelajaran
Bimbingan dan Konseling (Nandito.1114500093)
 
Pendekatan client centered
Pendekatan client centeredPendekatan client centered
Definisi kerjaya
Definisi kerjayaDefinisi kerjaya
Definisi kerjayaakunizam
 
Pengembangan dan pemanfaatan media Bimbingan & Konseling
Pengembangan dan pemanfaatan media Bimbingan & KonselingPengembangan dan pemanfaatan media Bimbingan & Konseling
Pengembangan dan pemanfaatan media Bimbingan & Konseling
Ratna Widiastuti
 
Bk belajar kesulitan belajar
Bk belajar  kesulitan belajarBk belajar  kesulitan belajar
Bk belajar kesulitan belajar
Bimbingan dan Konseling (Nandito.1114500093)
 
Pert.I
Pert.IPert.I
Pert.I
Heri Yanti
 
Pendekatan konseling individual Alfred Adler
Pendekatan konseling individual Alfred AdlerPendekatan konseling individual Alfred Adler
Pendekatan konseling individual Alfred Adler
Iis Nurul Fitriyani
 
Konsep Bimbingan dan Konseling Belajar di Sekolah
Konsep Bimbingan dan Konseling Belajar di SekolahKonsep Bimbingan dan Konseling Belajar di Sekolah
Konsep Bimbingan dan Konseling Belajar di Sekolah
yayuzuliantini25
 
MACAM - MACAM MEDIA PEMBELAJARAN
MACAM - MACAM MEDIA PEMBELAJARANMACAM - MACAM MEDIA PEMBELAJARAN
MACAM - MACAM MEDIA PEMBELAJARAN
VismaAndella
 
Pendekatan konseling adlerian
Pendekatan konseling adlerianPendekatan konseling adlerian
Pendekatan konseling adlerian
varizalamir
 
Media audio dan media visual
Media audio dan media visualMedia audio dan media visual
Media audio dan media visual
Niita Saraswati
 
pengertian bk-kelompok
pengertian bk-kelompokpengertian bk-kelompok
pengertian bk-kelompok
Universitas Panca Sakti TEGAL
 

Viewers also liked (19)

Pendekatan Dalam Konseling Kelompok
Pendekatan Dalam Konseling KelompokPendekatan Dalam Konseling Kelompok
Pendekatan Dalam Konseling Kelompok
 
Layanan konseling kelompok
Layanan konseling kelompokLayanan konseling kelompok
Layanan konseling kelompok
 
Bimbingan karir
Bimbingan karirBimbingan karir
Bimbingan karir
 
Optimalisasi Fungsi Manajemen Pembimbing Akademik Bagi Sukses Studi Mahasiswa...
Optimalisasi Fungsi Manajemen Pembimbing Akademik Bagi Sukses Studi Mahasiswa...Optimalisasi Fungsi Manajemen Pembimbing Akademik Bagi Sukses Studi Mahasiswa...
Optimalisasi Fungsi Manajemen Pembimbing Akademik Bagi Sukses Studi Mahasiswa...
 
1Bookreport
1Bookreport1Bookreport
1Bookreport
 
Keterampilan yang harus dimiliki oleh konselor kelompok dalam bimbingan konse...
Keterampilan yang harus dimiliki oleh konselor kelompok dalam bimbingan konse...Keterampilan yang harus dimiliki oleh konselor kelompok dalam bimbingan konse...
Keterampilan yang harus dimiliki oleh konselor kelompok dalam bimbingan konse...
 
Maklumat kerjaya
Maklumat kerjayaMaklumat kerjaya
Maklumat kerjaya
 
Media bk (2) pengembangan media pembelajaran
Media bk (2) pengembangan media pembelajaranMedia bk (2) pengembangan media pembelajaran
Media bk (2) pengembangan media pembelajaran
 
Pendekatan client centered
Pendekatan client centeredPendekatan client centered
Pendekatan client centered
 
Definisi kerjaya
Definisi kerjayaDefinisi kerjaya
Definisi kerjaya
 
Pengembangan dan pemanfaatan media Bimbingan & Konseling
Pengembangan dan pemanfaatan media Bimbingan & KonselingPengembangan dan pemanfaatan media Bimbingan & Konseling
Pengembangan dan pemanfaatan media Bimbingan & Konseling
 
Bk belajar kesulitan belajar
Bk belajar  kesulitan belajarBk belajar  kesulitan belajar
Bk belajar kesulitan belajar
 
Pert.I
Pert.IPert.I
Pert.I
 
Pendekatan konseling individual Alfred Adler
Pendekatan konseling individual Alfred AdlerPendekatan konseling individual Alfred Adler
Pendekatan konseling individual Alfred Adler
 
Konsep Bimbingan dan Konseling Belajar di Sekolah
Konsep Bimbingan dan Konseling Belajar di SekolahKonsep Bimbingan dan Konseling Belajar di Sekolah
Konsep Bimbingan dan Konseling Belajar di Sekolah
 
MACAM - MACAM MEDIA PEMBELAJARAN
MACAM - MACAM MEDIA PEMBELAJARANMACAM - MACAM MEDIA PEMBELAJARAN
MACAM - MACAM MEDIA PEMBELAJARAN
 
Pendekatan konseling adlerian
Pendekatan konseling adlerianPendekatan konseling adlerian
Pendekatan konseling adlerian
 
Media audio dan media visual
Media audio dan media visualMedia audio dan media visual
Media audio dan media visual
 
pengertian bk-kelompok
pengertian bk-kelompokpengertian bk-kelompok
pengertian bk-kelompok
 

Similar to SAP Dasar bk

2. kontrak silabus dan sap perencanaan pembelajaran
2. kontrak silabus dan sap perencanaan pembelajaran2. kontrak silabus dan sap perencanaan pembelajaran
2. kontrak silabus dan sap perencanaan pembelajaran
Masriqon Masriqon
 
Materi hr strategis lan-bab 1 konsep msdm strategik
Materi hr strategis lan-bab 1 konsep msdm strategikMateri hr strategis lan-bab 1 konsep msdm strategik
Materi hr strategis lan-bab 1 konsep msdm strategik
wildan al - farizy
 
3. kontrak kuliah silabus dan sap pengembangan pembljrn ips aud
3. kontrak kuliah silabus dan sap pengembangan pembljrn ips aud3. kontrak kuliah silabus dan sap pengembangan pembljrn ips aud
3. kontrak kuliah silabus dan sap pengembangan pembljrn ips aud
Masriqon Masriqon
 
Perencanaan pembelajaran dalam_pelatihan_olahraga
Perencanaan pembelajaran dalam_pelatihan_olahragaPerencanaan pembelajaran dalam_pelatihan_olahraga
Perencanaan pembelajaran dalam_pelatihan_olahraga
radz1nski
 
KONTRAK KULIAH.pptx
KONTRAK KULIAH.pptxKONTRAK KULIAH.pptx
KONTRAK KULIAH.pptx
SYAHRIZAOCTAVYSANDY
 
Kontrak transaksi perkuliahan1314
Kontrak transaksi perkuliahan1314Kontrak transaksi perkuliahan1314
Kontrak transaksi perkuliahan1314
MTs Nurul Huda Sukaraja
 
Modul model pembelajaran
Modul model pembelajaran Modul model pembelajaran
Modul model pembelajaran
Fitradiansyah
 
RPS Pembelajaran Anak Berbakat
RPS Pembelajaran Anak BerbakatRPS Pembelajaran Anak Berbakat
RPS Pembelajaran Anak Berbakat
MichaelLee1007
 
Tugas
TugasTugas
RPS MPD.doc
RPS MPD.docRPS MPD.doc
Micro Teaching - Silabus Mata Kuliah Micro Teaching
Micro Teaching - Silabus Mata Kuliah Micro TeachingMicro Teaching - Silabus Mata Kuliah Micro Teaching
Micro Teaching - Silabus Mata Kuliah Micro Teaching
Haristian Sahroni Putra
 
Teknik mendesain modul diklat
Teknik mendesain modul diklatTeknik mendesain modul diklat
Teknik mendesain modul diklat
nnugraha41
 
Kontrak pembelajaran enterpreuner
Kontrak pembelajaran enterpreunerKontrak pembelajaran enterpreuner
Kontrak pembelajaran enterpreuner
octo zulkarnain
 
Rps Perilaku Organisasi
Rps Perilaku OrganisasiRps Perilaku Organisasi
Rps Perilaku Organisasi
YUSRA FERNANDO
 
5. Modul Loyal.pdf
5. Modul Loyal.pdf5. Modul Loyal.pdf
5. Modul Loyal.pdf
bpbdmajalengka
 
Tugas Lembaran Kerja Laporan Hasil Analisis.pdf
Tugas Lembaran Kerja Laporan Hasil Analisis.pdfTugas Lembaran Kerja Laporan Hasil Analisis.pdf
Tugas Lembaran Kerja Laporan Hasil Analisis.pdf
fabiolapili61
 
27911
2791127911
Huraian Rancangan Pengajaran Harian Informal
Huraian Rancangan Pengajaran Harian InformalHuraian Rancangan Pengajaran Harian Informal
Huraian Rancangan Pengajaran Harian InformalZuzan Michael Japang
 
1. kontrak silabus dan sap perkembangan anak 1
1. kontrak silabus dan sap perkembangan anak 11. kontrak silabus dan sap perkembangan anak 1
1. kontrak silabus dan sap perkembangan anak 1
Masriqon Masriqon
 

Similar to SAP Dasar bk (20)

2. kontrak silabus dan sap perencanaan pembelajaran
2. kontrak silabus dan sap perencanaan pembelajaran2. kontrak silabus dan sap perencanaan pembelajaran
2. kontrak silabus dan sap perencanaan pembelajaran
 
Materi hr strategis lan-bab 1 konsep msdm strategik
Materi hr strategis lan-bab 1 konsep msdm strategikMateri hr strategis lan-bab 1 konsep msdm strategik
Materi hr strategis lan-bab 1 konsep msdm strategik
 
3. kontrak kuliah silabus dan sap pengembangan pembljrn ips aud
3. kontrak kuliah silabus dan sap pengembangan pembljrn ips aud3. kontrak kuliah silabus dan sap pengembangan pembljrn ips aud
3. kontrak kuliah silabus dan sap pengembangan pembljrn ips aud
 
Perencanaan pembelajaran dalam_pelatihan_olahraga
Perencanaan pembelajaran dalam_pelatihan_olahragaPerencanaan pembelajaran dalam_pelatihan_olahraga
Perencanaan pembelajaran dalam_pelatihan_olahraga
 
KONTRAK KULIAH.pptx
KONTRAK KULIAH.pptxKONTRAK KULIAH.pptx
KONTRAK KULIAH.pptx
 
Kontrak transaksi perkuliahan1314
Kontrak transaksi perkuliahan1314Kontrak transaksi perkuliahan1314
Kontrak transaksi perkuliahan1314
 
Modul model pembelajaran
Modul model pembelajaran Modul model pembelajaran
Modul model pembelajaran
 
RPS Pembelajaran Anak Berbakat
RPS Pembelajaran Anak BerbakatRPS Pembelajaran Anak Berbakat
RPS Pembelajaran Anak Berbakat
 
Tugas
TugasTugas
Tugas
 
RPS MPD.doc
RPS MPD.docRPS MPD.doc
RPS MPD.doc
 
Micro Teaching - Silabus Mata Kuliah Micro Teaching
Micro Teaching - Silabus Mata Kuliah Micro TeachingMicro Teaching - Silabus Mata Kuliah Micro Teaching
Micro Teaching - Silabus Mata Kuliah Micro Teaching
 
Teknik mendesain modul diklat
Teknik mendesain modul diklatTeknik mendesain modul diklat
Teknik mendesain modul diklat
 
Kontrak pembelajaran enterpreuner
Kontrak pembelajaran enterpreunerKontrak pembelajaran enterpreuner
Kontrak pembelajaran enterpreuner
 
Rps Perilaku Organisasi
Rps Perilaku OrganisasiRps Perilaku Organisasi
Rps Perilaku Organisasi
 
5. Modul Loyal.pdf
5. Modul Loyal.pdf5. Modul Loyal.pdf
5. Modul Loyal.pdf
 
Latihan pembuatan ptk
Latihan pembuatan ptkLatihan pembuatan ptk
Latihan pembuatan ptk
 
Tugas Lembaran Kerja Laporan Hasil Analisis.pdf
Tugas Lembaran Kerja Laporan Hasil Analisis.pdfTugas Lembaran Kerja Laporan Hasil Analisis.pdf
Tugas Lembaran Kerja Laporan Hasil Analisis.pdf
 
27911
2791127911
27911
 
Huraian Rancangan Pengajaran Harian Informal
Huraian Rancangan Pengajaran Harian InformalHuraian Rancangan Pengajaran Harian Informal
Huraian Rancangan Pengajaran Harian Informal
 
1. kontrak silabus dan sap perkembangan anak 1
1. kontrak silabus dan sap perkembangan anak 11. kontrak silabus dan sap perkembangan anak 1
1. kontrak silabus dan sap perkembangan anak 1
 

Recently uploaded

LAPORAN BIMBINGAN TEKNIS TRANSISI PAUD - SD.pdf
LAPORAN BIMBINGAN TEKNIS TRANSISI PAUD - SD.pdfLAPORAN BIMBINGAN TEKNIS TRANSISI PAUD - SD.pdf
LAPORAN BIMBINGAN TEKNIS TRANSISI PAUD - SD.pdf
RosidaAini3
 
PPT KRITERIA KENAIKAN KELAS & KELULUSAN.pptx
PPT KRITERIA KENAIKAN KELAS & KELULUSAN.pptxPPT KRITERIA KENAIKAN KELAS & KELULUSAN.pptx
PPT KRITERIA KENAIKAN KELAS & KELULUSAN.pptx
SriKuntjoro1
 
Modul Ajar Projek Kreatif dan Kewirausahaan - Peluang Usaha di Lingkungan i...
Modul Ajar Projek Kreatif dan Kewirausahaan - Peluang Usaha di Lingkungan   i...Modul Ajar Projek Kreatif dan Kewirausahaan - Peluang Usaha di Lingkungan   i...
Modul Ajar Projek Kreatif dan Kewirausahaan - Peluang Usaha di Lingkungan i...
PutraDwitara
 
Biografi Presiden Republik Indonesia.pdf
Biografi Presiden Republik Indonesia.pdfBiografi Presiden Republik Indonesia.pdf
Biografi Presiden Republik Indonesia.pdf
pristayulianabila
 
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pdf.pdf
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pdf.pdfRANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pdf.pdf
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pdf.pdf
OswaldusDiwaDoka
 
RPH BAHASA MELAYU TAHUN 6 SJKC 2024.pptx
RPH BAHASA MELAYU TAHUN 6 SJKC 2024.pptxRPH BAHASA MELAYU TAHUN 6 SJKC 2024.pptx
RPH BAHASA MELAYU TAHUN 6 SJKC 2024.pptx
YongYongYong1
 
Novel - PERISTIWA YANG MEMBERIKAN TELADAN.pptx
Novel - PERISTIWA YANG MEMBERIKAN TELADAN.pptxNovel - PERISTIWA YANG MEMBERIKAN TELADAN.pptx
Novel - PERISTIWA YANG MEMBERIKAN TELADAN.pptx
NirmalaJane
 
LAPORAN PRAKTIKUM EKOLOGI UMUM TENTANG MENGUKUR KEANEKARAGAMAN JENIS FLORA D...
LAPORAN PRAKTIKUM EKOLOGI UMUM TENTANG  MENGUKUR KEANEKARAGAMAN JENIS FLORA D...LAPORAN PRAKTIKUM EKOLOGI UMUM TENTANG  MENGUKUR KEANEKARAGAMAN JENIS FLORA D...
LAPORAN PRAKTIKUM EKOLOGI UMUM TENTANG MENGUKUR KEANEKARAGAMAN JENIS FLORA D...
HengkiRisman
 
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum MerdekaModul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
Modul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum MerdekaModul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
PELAKSANAAN (13-14 Juni'24) + Link2 Materi BimTek _"PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (P...
PELAKSANAAN (13-14 Juni'24) + Link2 Materi BimTek _"PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (P...PELAKSANAAN (13-14 Juni'24) + Link2 Materi BimTek _"PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (P...
PELAKSANAAN (13-14 Juni'24) + Link2 Materi BimTek _"PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (P...
Kanaidi ken
 
Modul Ajar Kimia Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Kimia Kelas 10 Fase E Kurikulum MerdekaModul Ajar Kimia Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Kimia Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
Tugas CGP Mulai dari diri - Modul 2.1.pdf
Tugas CGP Mulai dari diri - Modul 2.1.pdfTugas CGP Mulai dari diri - Modul 2.1.pdf
Tugas CGP Mulai dari diri - Modul 2.1.pdf
Thahir9
 
Kalender Pendidikan tahun pelajaran 2023/2024 Kabupaten Temanggung .pdf
Kalender Pendidikan tahun pelajaran 2023/2024  Kabupaten Temanggung .pdfKalender Pendidikan tahun pelajaran 2023/2024  Kabupaten Temanggung .pdf
Kalender Pendidikan tahun pelajaran 2023/2024 Kabupaten Temanggung .pdf
SDNBotoputih
 
Tugas Refleksi Dwi Mingguan Modul 1.4.pdf
Tugas Refleksi Dwi Mingguan Modul 1.4.pdfTugas Refleksi Dwi Mingguan Modul 1.4.pdf
Tugas Refleksi Dwi Mingguan Modul 1.4.pdf
Thahir9
 
PPT RENCANA AKSI 2 modul ajar matematika berdiferensiasi kelas 1
PPT RENCANA AKSI 2 modul ajar matematika berdiferensiasi kelas 1PPT RENCANA AKSI 2 modul ajar matematika berdiferensiasi kelas 1
PPT RENCANA AKSI 2 modul ajar matematika berdiferensiasi kelas 1
Arumdwikinasih
 
peluang kejadian total dan kaidah nbayes
peluang kejadian total dan kaidah nbayespeluang kejadian total dan kaidah nbayes
peluang kejadian total dan kaidah nbayes
ayyurah2004
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi WORKSHOP Nasional _"Penerapan Regulasi Terbaru P...
PELAKSANAAN + Link2 Materi WORKSHOP Nasional _"Penerapan  Regulasi  Terbaru P...PELAKSANAAN + Link2 Materi WORKSHOP Nasional _"Penerapan  Regulasi  Terbaru P...
PELAKSANAAN + Link2 Materi WORKSHOP Nasional _"Penerapan Regulasi Terbaru P...
Kanaidi ken
 
AKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARU
AKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARUAKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARU
AKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARU
junaedikuluri1
 
Laporan bulanan Dosen Pembimbing lapangan dalam pelaksanaan kampus mengajar a...
Laporan bulanan Dosen Pembimbing lapangan dalam pelaksanaan kampus mengajar a...Laporan bulanan Dosen Pembimbing lapangan dalam pelaksanaan kampus mengajar a...
Laporan bulanan Dosen Pembimbing lapangan dalam pelaksanaan kampus mengajar a...
Sathya Risma
 

Recently uploaded (20)

LAPORAN BIMBINGAN TEKNIS TRANSISI PAUD - SD.pdf
LAPORAN BIMBINGAN TEKNIS TRANSISI PAUD - SD.pdfLAPORAN BIMBINGAN TEKNIS TRANSISI PAUD - SD.pdf
LAPORAN BIMBINGAN TEKNIS TRANSISI PAUD - SD.pdf
 
PPT KRITERIA KENAIKAN KELAS & KELULUSAN.pptx
PPT KRITERIA KENAIKAN KELAS & KELULUSAN.pptxPPT KRITERIA KENAIKAN KELAS & KELULUSAN.pptx
PPT KRITERIA KENAIKAN KELAS & KELULUSAN.pptx
 
Modul Ajar Projek Kreatif dan Kewirausahaan - Peluang Usaha di Lingkungan i...
Modul Ajar Projek Kreatif dan Kewirausahaan - Peluang Usaha di Lingkungan   i...Modul Ajar Projek Kreatif dan Kewirausahaan - Peluang Usaha di Lingkungan   i...
Modul Ajar Projek Kreatif dan Kewirausahaan - Peluang Usaha di Lingkungan i...
 
Biografi Presiden Republik Indonesia.pdf
Biografi Presiden Republik Indonesia.pdfBiografi Presiden Republik Indonesia.pdf
Biografi Presiden Republik Indonesia.pdf
 
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pdf.pdf
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pdf.pdfRANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pdf.pdf
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pdf.pdf
 
RPH BAHASA MELAYU TAHUN 6 SJKC 2024.pptx
RPH BAHASA MELAYU TAHUN 6 SJKC 2024.pptxRPH BAHASA MELAYU TAHUN 6 SJKC 2024.pptx
RPH BAHASA MELAYU TAHUN 6 SJKC 2024.pptx
 
Novel - PERISTIWA YANG MEMBERIKAN TELADAN.pptx
Novel - PERISTIWA YANG MEMBERIKAN TELADAN.pptxNovel - PERISTIWA YANG MEMBERIKAN TELADAN.pptx
Novel - PERISTIWA YANG MEMBERIKAN TELADAN.pptx
 
LAPORAN PRAKTIKUM EKOLOGI UMUM TENTANG MENGUKUR KEANEKARAGAMAN JENIS FLORA D...
LAPORAN PRAKTIKUM EKOLOGI UMUM TENTANG  MENGUKUR KEANEKARAGAMAN JENIS FLORA D...LAPORAN PRAKTIKUM EKOLOGI UMUM TENTANG  MENGUKUR KEANEKARAGAMAN JENIS FLORA D...
LAPORAN PRAKTIKUM EKOLOGI UMUM TENTANG MENGUKUR KEANEKARAGAMAN JENIS FLORA D...
 
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum MerdekaModul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
 
Modul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum MerdekaModul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
 
PELAKSANAAN (13-14 Juni'24) + Link2 Materi BimTek _"PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (P...
PELAKSANAAN (13-14 Juni'24) + Link2 Materi BimTek _"PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (P...PELAKSANAAN (13-14 Juni'24) + Link2 Materi BimTek _"PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (P...
PELAKSANAAN (13-14 Juni'24) + Link2 Materi BimTek _"PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (P...
 
Modul Ajar Kimia Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Kimia Kelas 10 Fase E Kurikulum MerdekaModul Ajar Kimia Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Kimia Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
 
Tugas CGP Mulai dari diri - Modul 2.1.pdf
Tugas CGP Mulai dari diri - Modul 2.1.pdfTugas CGP Mulai dari diri - Modul 2.1.pdf
Tugas CGP Mulai dari diri - Modul 2.1.pdf
 
Kalender Pendidikan tahun pelajaran 2023/2024 Kabupaten Temanggung .pdf
Kalender Pendidikan tahun pelajaran 2023/2024  Kabupaten Temanggung .pdfKalender Pendidikan tahun pelajaran 2023/2024  Kabupaten Temanggung .pdf
Kalender Pendidikan tahun pelajaran 2023/2024 Kabupaten Temanggung .pdf
 
Tugas Refleksi Dwi Mingguan Modul 1.4.pdf
Tugas Refleksi Dwi Mingguan Modul 1.4.pdfTugas Refleksi Dwi Mingguan Modul 1.4.pdf
Tugas Refleksi Dwi Mingguan Modul 1.4.pdf
 
PPT RENCANA AKSI 2 modul ajar matematika berdiferensiasi kelas 1
PPT RENCANA AKSI 2 modul ajar matematika berdiferensiasi kelas 1PPT RENCANA AKSI 2 modul ajar matematika berdiferensiasi kelas 1
PPT RENCANA AKSI 2 modul ajar matematika berdiferensiasi kelas 1
 
peluang kejadian total dan kaidah nbayes
peluang kejadian total dan kaidah nbayespeluang kejadian total dan kaidah nbayes
peluang kejadian total dan kaidah nbayes
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi WORKSHOP Nasional _"Penerapan Regulasi Terbaru P...
PELAKSANAAN + Link2 Materi WORKSHOP Nasional _"Penerapan  Regulasi  Terbaru P...PELAKSANAAN + Link2 Materi WORKSHOP Nasional _"Penerapan  Regulasi  Terbaru P...
PELAKSANAAN + Link2 Materi WORKSHOP Nasional _"Penerapan Regulasi Terbaru P...
 
AKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARU
AKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARUAKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARU
AKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARU
 
Laporan bulanan Dosen Pembimbing lapangan dalam pelaksanaan kampus mengajar a...
Laporan bulanan Dosen Pembimbing lapangan dalam pelaksanaan kampus mengajar a...Laporan bulanan Dosen Pembimbing lapangan dalam pelaksanaan kampus mengajar a...
Laporan bulanan Dosen Pembimbing lapangan dalam pelaksanaan kampus mengajar a...
 

SAP Dasar bk

  • 1. Jurusan / Program Studi : Pendidikan Teknologi Informasi Nama Mata Kuliah / Kode : Dasar Bimbingan Karier Semester / Kelas : I (Satu) / I Beban Kredit : 2 sks Dosen / Pengajar : Rizka Mahendra Putra, M.Kom Tahun Perkuliahan : Gasal/2016-2017 1. Deskripsi Mata Kuliah Dalam mata kuliah ini menyajikan tentang konsep dasar bimbingan karier. Pembelajaran yang diselenggrakan melalui mata kuliah ini dimaksudkan untuk membentuk kompetensi mahasiswa dalam memahami konsep dasar bimbingan karier (sejarah bimbingan karier; hubungan antara jabatan, pendidikan dan karier serta kedudukan bimbingan karier; pengertian karier dan bimbingan karier, tujuan dan fungsi bimbingan karier; prinsip-prinsip bimbingan karier; penyelenggaraan dan paket-paket bimbingan karier), teori perkembangan karier; program bimbingan karier di sekolah. 2. Tujuan Perkuliahan Dasar Bimbingan Karier merupakan mata kuliah yang diselenggarakan sebagai upaya untuk membantu mahasiswa dalam memahami konsep-konsep mengenai pemahaman diri terkait dengan perkembangan karier. Mata kuliah ini merupakan mata kuliah keilmuan dan berkarya (MKB) yang wajib diikuti oleh mahasiswa pada Program Studi Pendidikan Teknologi Informasi. Melalui mata kuliah Dasar Bimbingan Karier diharpakan mahasiswa dapat memahami secara konseptual tentang bimbingan dan konseling karier, sehingga mahasiswa sebagai calon pendidikan dapat menyalurkan peserta didiknya sesuai dengan bakat minat yang dimilikinya, sehingga dapat meminimalisir permasalan yang akan timbul terkait dengan perkembangan karier, dan dapat membuat program bimbingan karier di sekolah. 3. Kepustakaan 1. Bimo Walgito, (2010) Bimbingan dan Konseling (studi dan karier). 2. Mamat supriatna, (2009) Layanan Karier di Sekolah Menengah.
  • 2. 3. Uman Suherman (modul) Konseling Karier Sepanjang Rentang Kehidupan. Surya M, (1984) Pengantar Bimbingan Karier. 4. Kegiatan Perkuliahan Kegiatan perkuliahan terdiri atas presentasi yang dilakukan oleh pengajar dan mahasiswa yang dilakukan secara berkelompok yang kemudian diikuti dengan tanya jawab atau diskusi. Setiap presentasi diharapkan dapat disertai dengan ringkasan 4-5 halaman mengenai materi yang sedang dibahas. Pada saat presentasi peragaan dengan transparan atau power-point sangat diharapkan. Materi yang dibahas selama masa perkuliahan meliputi topik-topik berikut : No Waktu Materi Keterangan P.1 Orientasi Perkuliahan: membahas silabus perkuliahan tentang tujuan, ruang lingkup dan prosedur perkuliahan, serta system penilaian. Ceramah, diskusi, Tanya Jawab/Dosen P.2 Konsep dasar bimbingan karier: Sejarah bimbingan karier dan kedudukan bimbingan karier dalam pendidikan formal Ceramah, diskusi, Kelompok 1 P.3 Konsep dasar bimbingan karier: pengertian karier dan bimbingan karier Ceramah, diskusi, Kelompok 2 P.4 Konsep dasar bimbingan karier: tujuan, fungsi dan prinsip-prinsip bimbingan karier. Ceramah, diskusi, Kelompok 3 P.5 Konsep dasar bimbingan karier: penyelenggaraan dan paket-paket bimbingan karier Ceramah, diskusi, Kelompok 4 P.6 Observasi program karier di Sekolah Semua kelompok P.7 Ujian Tengah Semester
  • 3. P.8 Teori-teori karier: Teori Super Ceramah, diskusi, Kelompok 5 P.9 Teori-teori karier: Teori Trait and Factor Ceramah, diskusi, Kelompok 6 P.10 Teori-teori karier: Teori Kepribadian dari Holland Ceramah, diskusi, Kelompok 7 P.11 Perkembangan dan kematangan karier anak-anak Ceramah, diskusi, Kelompok 8 P.12 Perkembangan dan kematangan karier remaja Ceramah, diskusi, Kelompok 9 P.13 Perkembangan dan kematangan karier dewasa Ceramah, diskusi, Kelompok 10 P.14 Program bimbingan karier Individu Ujian Akhir Semester 5. Tugas - Tugas Mahasiswa Agar mahasiswa dapat mencapai standar kompetensi yang telah ditetapkan, maka mahasiswa diwajibkan. a. Menyelesaikan Tugas Kelompok  Membuat makalah berdasarkan teori-teori karier (teori Super, teori Trait and Factor, teori Kepribadian dari Holland, teori Belajar Sosial, teori Sosial Ekonomi). Dikumpulkan pada waktu UTS, prosedur penulisan kertas A4, 1,5 sapasi, margin 4 - 4 – 3 – 3. Time News Roman, Sampul warna biru.  Pembuatan materi yang di presentasikan dalam pertemuan  Observasi lapangan b. Menyelesaikan Tugas Individu  Membuat resum materi setiap pertemuan  Membuat program bimbingan karier. Dikumpulkan sebelum UAS c. Membaca bab-bab yang ditugaskan sebelum kuliah dimulai.
  • 4. d. Aktif berpartisipasi dalam perkuliahan: hadir sekurang-kurangnya 70%, aktif bertanya atau menjawab pertanyaan. e. Menyusun ikhtisar presentasi beserta power pointnya, menyajikan bahan presentasi dan menjawab pertanyaan. f. Mengerjakan tugas individu dan kelompok. g. Menempuh Ujian Tengah Semester (UTS) dan Ujian Akhir Semester (UAS). 6. Penilaian Penilaian didasarkan pada tiga komponen penilaian: presentasi, tugas individu dan tes/ujian dengan bobot 30%, 30% dan 40%. Nilai minimum lulus adalah C. Mahasiswa yang karena satu atau lain hal tidak menyerahkan tugas sampai batas waktu yang ditetapkan akan diberikan nilai BL (belum lengkap). Kalau tugas yang diwajibkan belum diserahkan sampai akhir semester berikutnya, nilai BL secara otomatis akan diganti menjadi nilai TL (tidak lulus) dan mahasiswa yang bersangkutan harus mengulang kuliah ini pada tahun berikutnya. Situbondo, 26 September 2016. Mahasiswa Pengajar, (_______________________) Rizka Mahendra Putra, M.Kom Mengetahui Ketua Prodi. PTI Ali Hasan, M.Kom.