SlideShare a Scribd company logo
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN
(RPP)
Nama Sekolah : SMA YASIHA GUBUG
Nama Guru : Sarinah, S.Pd
Mata Pelajaran : Sejarah Indonesia
Kelas/Semester : X / II
Materi Pokok : Hasil - Hasil Kebudayaan Masa Perkembangan
Kerajaan Islam
Pertemuan ke- : 30
Alokasi Waktu : 2 x 45 menit
A. Kompetensi Inti
KI 1 Menghayati dan mengamalkan ajaran agama yang dianutnya
KI 2 Menghayati dan mengamalkan perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, peduli
( gotong royong, kerjasama, toleran, damai), santun, responsive dan pro-aktif
dan menunjukkan sikap sebagai bagian dari solusi atas berbagai
permasalahan dalam berinteraksi secara efektif dengan lingkungan social dan
alam serta dalam menempatkan diri sebagai cerminan bangsa dalam
pergaulan dunia
KI 3 Memahami, menerapkan dan menganalisis pengetahuan factual, konseptual,
procedural berdasarkan rasa ingin tahunya tentang ilmu pengetahuan,
teknologi, seni, budaya, dan humaniora dengan wawasan kemanusiaan,
kebangsaan, kenegaraan, dan peradaban terkait fenomena dan kejadian, serta
menerapkan pengetahuan procedural pada bidang kajian yang spesifik sesuai
dengan bakat dan minatnya untuk memecahkan masalah
KI 4 Mengolah, menalar, dan menyaji dalam ranah konkret dan ranah abstrak terkait
dengan pengembangan dari yang dipelajarinya di sekolah secara mandiri dan
mampu menggunakan metoda sesuai kaidah keilmuan
B. Kompetensi Dasar dan Indikator Pencapaian Kompetensi
1.1 Menghayati keteladanan para pemimpin dalam mengamalkan ajaran agamanya
1.2 Menghayati keteladanan para pemimpin dalam toleransi antar umat beragama
dan mengamalkannya dalam kehidupan sehari-hari
1.3 Menunjukkan sikap tanggung jawab, peduli terhadap berbagai hasil budaya
masa kerajan Islam, Terutama yang menyangkut seni bangunan.
1.3.1 Menunjukkan bentuk peninggalan hasil budaya masa Islam di Indonesia
1.3.2 Menunjukkan wjud akulturasi anatar budaya islam dengan budaya pra
islam di Indonesia
1.4 Menganalisis berbagai teori tentang proses masuk dan berkembangnya agama
dan kebudayaan Islam di Indonesia.
1.4.1 Menunjukkan nilai-nilai toleransi antar umat beragama dengan saling
menghargai peninggalan hasil budaya masa Islam
1.5 Menganalisis karakteristik kehidupan masyarakat, pemerintahan dan
kebudayaan pada masa kerajaan-kerajaan Islam di Indonesia dan
menunjukan contoh bukti-bukti yang masih berlaku pada kehidupan
masyarakat Indonesia masa kini.
1.5.1 Menganalisis bentuk kehidupan masyarakat, pemerintahan dan
kebudayaan pada masa kerajaan-kerajaan Islam di Indonesia.
C. Tujuan Pembelajaran
Melalui diskusi, mengamati dan membaca referensi peserta didik dengan rasa
tanggung jawab, percaya diri dan memoliki keberanian dapat:
1. Menunjukkan bentuk peninggalan budaya islam di Indonesia dengan benar
2. Menunjukkan wujud akulturasi budaya masa Islam dengan budaya Indonesia
pra islam dalam bidang seni bangun dengan baik.
3. Menyebutkan bentuk sikap peduli dan toleransi pada masa islam terhadap
peninggalan pra islam dengan tepat
4. Melaporkan bentuk kehidupan masyarakat, pemerintahan dan kebudayaan
pada masa kerajaan-kerajaan Islam di Indonesia dalam bentuk makalah
D. Materi Ajar
1. Materi Fakta
a. Peninggalan – peninggalan masa Islam
b. Wujub hasil akulkturasi budaya islam dengan pra islam
c. Kegiatan religi agama islam
d. Kerajaan – kerajaan Islam di Indonesia
2. Materi Konsep
a. Pengertian Akulturasi
b. Wujud akulturasi dibidang seni bangun, seni sastra, seni music dan suara,
seni rupa (Kaligrafi), seni ukir.
2. Materi Prinsip
Masuknya pengaruh islam ke Indonesia akhirnya terjadi perpaduan antara budaya
islam dengan budaya Indonesia (pra islam). Akhirnya melahirkan budaya dari hasil
akulkturasi.
Hasil akulturasi budaya islam sampai sekarang masih dapat dilihat di Indonesia.
.
E. Media, Alat dan Sumber Belajar :
Media : Peta Sejarah
Alat :
Sumber :
1. Kemendikbud, 2013, Sejarah Indonesia kelas X, Jakarta : Politeknik negeri
Media Kreatif
2. Buku lain yang relevan
F. Pendekatan, Strategi dan Metode Pembelajaran
Metode : Ceramah, diskusi, tanya jawab dan penugasan
Pendekatan : Saintifik Learning
Strategi : Problem Based Learning
Model : Kooperatif Jigsaw
G. Kegiatan Pembelajaran
Kegiatan Deskripsi
Alokasi
waktu
Pendahuluan • Memberikan salam
• Menanyakan kepada siswa kesiapan dan
kenyamanan untuk belajar
• Menanyakan kehadiran siswa
• Mempersilakan salah satu siswa memimpin doa
• Tanya jawab materi sebelumnya mengenai Teori
tentang proses masuk dan berkembangnya agama
dan kebudayaan Islam di Indonesia
• Menyampaikan tujuan pembelajaran melalui power
point
10 menit
Inti Mengamati :
• Peserta didik memperhatikan tayangan gambar Seni
bangunan dan seni ukir masa Islam
Menanya :
• Peserta didik terstimulus tentang tayangan gambar
Mengeksplorasi :
• Peserta didik mendapatkan penjelasan tentang
proses pelaksanaan di lapangan
• Siswa dibagi ke dalam 5 kelompok yang
beranggotakan 5 orang (kelompok awal)
• Setiap kelompok mendapatkan tugas:
1. Wujud akulturasi budaya masa Islam di Indonesia
2. Wujud akulturasi budaya masa Islam di Indonesia
berupa organisasi sosial kemasyarakatan
3. Wujud akulturasi budaya masa Islam di Indonesia
berupa sistem pengetahuan dan peralatan hidup
4. Wujud akulturasi budaya masa Islam di Indonesia
berupa kesenian
Mengasosiasi :
• Masing-masing siswa yang memiliki wacana/tugas
yang sama berkumpul dalam satu kelompok
• Setiap siswa mencatat hasil diskusi dan kembali ke
kelompok
• Dalam kelompok awal dilaporkan hasil diskusi
kelompok ahli dan semua anggota kelompok mencatat
hasil kelompok ahli
60 menit
Kegiatan Deskripsi
Alokasi
waktu
Mengkomunikasikan :
• Laporan hasil kerja kelompok dengan cara guru
menunjuk secara acak untuk melaporkan hasil diskusi
kelompok / mempresentasikan, sampai semua
masalah selesai dibahas
• Siswa yang lain menanggapi
Penutup • Siswa diberikan ulasan singkat tentang materi yang
baru disajikan melalui diskusi
• Guru membantu peserta didik mrumuskan
kesimpulan tentang pelajaran yang berlangsung
Guru menugaskan peserta didik untuk membuat
makalah sederhana tentang kehidupan masyarakat,
pemerintahan dan kebudayaan pada masa Islam di
Indonesia
• Mengucapkan salam
20 menit
A. Penilaian Hasil Belajar
a. Tes
1. Uraian (terlampir)
2. Pilihan Ganda (terlampir)
b. Non Tes
1. Lembar pengamatan kerja kelompok (terlampir)
2. Lembar pengamatan presentasi (terlampir)
3. Membuat makalah tentang kehidupan masyarakat, pemerintahan dan
kebudayaan pada masa Islam di Indonesia
Format penulisan makalah:
BAB I Pendahuluan
BAB II Isi
BAB III Penutup
a. Kesimpulan
b. Saran
b. Penilaian Kinerja Diskusi
No Nama
Pesert
didik
Kemampuan
Menyampaika
n
Pendapat
Kerjasama Menghargai
Pendapat
siswa lain
Keaktifan Jumlah
Skor
Nilai
1.
2.
3.
4.
5.
Keterangan Skor :
Masing-masing kolom diisi dengan kriteria :
4 = baik sekali
3 = baik
2 = cukup
1 = kurang
∑ skor perolehan
Skor maksimal (20)
Kriteria Nilai :
A = 90-100 : Baik Sekali
B = 80-89 : Baik
C = 70-79 : Cukup
D = ≤ 69 : Kurang
X 100NILAI =
TUGAS MANDIRI TERSTRUKTUR
Sekolah : SMA YASIHA GUBUG
Mata Pelajaran : Sejarah Indonesia
Program : Wajib
Kelas /Semester : X / 1
Kompetensi
Dasar
Indikator Kegiatan Waktu Keteranga
n
1.4 Mengan
alisis
karakteristik
kehidupan
masyarakat,
pemerintahan
dan
kebudayaan
pada masa
kerajaan-
kerajaan Islam
di Indonesia
dan
menunjukan
contoh bukti-
bukti yang
masih berlaku
pada kehidupan
masyarakat
Indonesia masa
kini.
1.4.1 Menganalisis
bentuk kehidupan
masyarakat,
pemerintahan dan
kebudayaan pada
masa kerajaan-
kerajaan Islam di
Indonesia.
.
membuat
makalah
sederhana
tentang
kehidupan
masyarakat,
pemerintahan
dan
kebudayaan
pada masa
Islam di
Indonesia
Dikumpul
kan pada
pertemua
n yang
akan
datang
Tugas
terstrukt
ur
individu
INSTRUMEN TUGAS MANDIRI TERSTRUKTUR
A. Kompetensi Dasar :
Mengan alisis karakteristik kehidupan masyarakat, pemerintahan dan kebudayaan
pada masa kerajaan-kerajaan Islam di Indonesia dan menunjukan contoh bukti-
bukti yang masih berlaku pada kehidupan masyarakat Indonesia masa kini.
B. Indikator Pencapaian kompetensi :
Menganalisis bentuk kehidupan masyarakat, pemerintahan dan kebudayaan pada
masa kerajaan-kerajaan Islam di Indonesia.
C. Jenis tugas : Individu
D. Tanggal Pemberian tugas : .....
E. Waktu Pelaksanan : satu minggu
F. Batas Waktu Pengumpulan : pertemuan minggu depan
G. Deskripsi tugas:
1. Bentuk tugas : membuat makalah sederhana tentang kehidupan
masyarakat, pemerintahan dan kebudayaan pada masa
Islam di Indonesia
2. Tempat : Di lingkungan tempat tinggal
3. Waktu : di luar jam pelajaran
4. Target : Memahami peran kerajaan islam dalam proses integrasi
5. Bentuk laporan : diskripsi
6. Rubrik Penilaian
NO INDIKATOR Nilai
Kualitatif
Nilai
Kuantitati
f
Keterangan
1. Pengantar disajikan
dengan bahasa yang
baik
2. Isi menunjukkan
maksud dari apa yang
diminta
3 Kemampuan
menjabarkan alasan
4 Penutup memberikan
kesimpulan akhir
5 Kerapian tulisan
Nilai rata-rata
KETERANGAN
NILAI KUALITATIF NILAI KUANTITATIF
Memuaskan 4 >80
Baik 3 68 - 79
Cukup 2 56 - 67
Kurang 1 < 55
Gubug, Juli 2014
Mengetahui Guru Mapel Sejarah
Kepala Sekolah
Drs. H. Syafi’I Sarinah, S.Pd

More Related Content

What's hot

3.7.rpp imperialisme dan kolonialisme
3.7.rpp imperialisme dan kolonialisme3.7.rpp imperialisme dan kolonialisme
3.7.rpp imperialisme dan kolonialisme
Ressa
 
Perjuangan mempertahankan kemerdekaan indonesia
Perjuangan mempertahankan kemerdekaan indonesiaPerjuangan mempertahankan kemerdekaan indonesia
Perjuangan mempertahankan kemerdekaan indonesia
Abiyu Muhammad Akmal
 
RPP SEJARAH INDONESIA KD 3.5
RPP SEJARAH INDONESIA KD 3.5RPP SEJARAH INDONESIA KD 3.5
RPP SEJARAH INDONESIA KD 3.5
Kusmiati
 
SK-KD Sejarah SMA-MA
SK-KD Sejarah SMA-MASK-KD Sejarah SMA-MA
SK-KD Sejarah SMA-MA
SMA Negeri 9 KERINCI
 
Tradisi Manusia Sebelum Mengenal Tulisan
Tradisi Manusia Sebelum Mengenal TulisanTradisi Manusia Sebelum Mengenal Tulisan
Tradisi Manusia Sebelum Mengenal Tulisan
Wiyanto Hardjono
 
Kolonialisme dan Imperialisme di Indonesia
Kolonialisme dan Imperialisme di IndonesiaKolonialisme dan Imperialisme di Indonesia
Kolonialisme dan Imperialisme di Indonesia
aepsudianto
 
LKPD Rute perjalanan.docx
LKPD Rute perjalanan.docxLKPD Rute perjalanan.docx
LKPD Rute perjalanan.docx
angki2
 
PPT Perlawanan Rakyat Terhadap Penjajah
PPT Perlawanan Rakyat Terhadap PenjajahPPT Perlawanan Rakyat Terhadap Penjajah
PPT Perlawanan Rakyat Terhadap Penjajah
Dewi_Sejarah
 
RPP SEJARAH INDONESIA KELAS XI
RPP SEJARAH INDONESIA KELAS XIRPP SEJARAH INDONESIA KELAS XI
RPP SEJARAH INDONESIA KELAS XI
Kusmiati
 
Konsep berpikir diakronis
Konsep berpikir diakronisKonsep berpikir diakronis
Konsep berpikir diakronis
Petra Maya
 
Ppt sejarah bab 3 sma x wajib
Ppt sejarah bab 3 sma x wajibPpt sejarah bab 3 sma x wajib
Ppt sejarah bab 3 sma x wajib
eli priyatna laidan
 
Ppt modul 1 kb 2
Ppt modul 1 kb 2Ppt modul 1 kb 2
Ppt modul 1 kb 2
SPADAIndonesia
 
kerajaan-kerajaan maritim masa hindu-buddha
kerajaan-kerajaan maritim masa hindu-buddhakerajaan-kerajaan maritim masa hindu-buddha
kerajaan-kerajaan maritim masa hindu-buddha
fian assan
 
LKS KEHIDUPAN EKONOMI DAN POLITIK PADA MASA AWAL KEMRDEKAAN SAMPAI DEMOKRASI ...
LKS KEHIDUPAN EKONOMI DAN POLITIK PADA MASA AWAL KEMRDEKAAN SAMPAI DEMOKRASI ...LKS KEHIDUPAN EKONOMI DAN POLITIK PADA MASA AWAL KEMRDEKAAN SAMPAI DEMOKRASI ...
LKS KEHIDUPAN EKONOMI DAN POLITIK PADA MASA AWAL KEMRDEKAAN SAMPAI DEMOKRASI ...
Kusmiati
 
Teori masuknya agama hindu budha di indonesia
Teori masuknya agama hindu budha di indonesiaTeori masuknya agama hindu budha di indonesia
Teori masuknya agama hindu budha di indonesiafakhriza99
 
PPT Sejarah: Pengaruh Masuknya Agama Hindu Budha di Nusantara di Bidang Aksara
PPT Sejarah: Pengaruh Masuknya Agama Hindu Budha di Nusantara di Bidang AksaraPPT Sejarah: Pengaruh Masuknya Agama Hindu Budha di Nusantara di Bidang Aksara
PPT Sejarah: Pengaruh Masuknya Agama Hindu Budha di Nusantara di Bidang Aksara
UNESA
 
RPP SEJARAH INDONESIA KD 3.2
RPP SEJARAH INDONESIA KD 3.2RPP SEJARAH INDONESIA KD 3.2
RPP SEJARAH INDONESIA KD 3.2
Kusmiati
 
Masyarakat Indonesia pada Masa Praaksara
Masyarakat Indonesia pada Masa PraaksaraMasyarakat Indonesia pada Masa Praaksara
Masyarakat Indonesia pada Masa Praaksara
Erwin Tejasomantri
 
RPP SEJARAH INDONESIA KD 3.6
RPP SEJARAH INDONESIA KD 3.6RPP SEJARAH INDONESIA KD 3.6
RPP SEJARAH INDONESIA KD 3.6
Kusmiati
 

What's hot (20)

3.7.rpp imperialisme dan kolonialisme
3.7.rpp imperialisme dan kolonialisme3.7.rpp imperialisme dan kolonialisme
3.7.rpp imperialisme dan kolonialisme
 
Perjuangan mempertahankan kemerdekaan indonesia
Perjuangan mempertahankan kemerdekaan indonesiaPerjuangan mempertahankan kemerdekaan indonesia
Perjuangan mempertahankan kemerdekaan indonesia
 
RPP SEJARAH INDONESIA KD 3.5
RPP SEJARAH INDONESIA KD 3.5RPP SEJARAH INDONESIA KD 3.5
RPP SEJARAH INDONESIA KD 3.5
 
SK-KD Sejarah SMA-MA
SK-KD Sejarah SMA-MASK-KD Sejarah SMA-MA
SK-KD Sejarah SMA-MA
 
Tradisi Manusia Sebelum Mengenal Tulisan
Tradisi Manusia Sebelum Mengenal TulisanTradisi Manusia Sebelum Mengenal Tulisan
Tradisi Manusia Sebelum Mengenal Tulisan
 
Kolonialisme dan Imperialisme di Indonesia
Kolonialisme dan Imperialisme di IndonesiaKolonialisme dan Imperialisme di Indonesia
Kolonialisme dan Imperialisme di Indonesia
 
LKPD Rute perjalanan.docx
LKPD Rute perjalanan.docxLKPD Rute perjalanan.docx
LKPD Rute perjalanan.docx
 
PPT Perlawanan Rakyat Terhadap Penjajah
PPT Perlawanan Rakyat Terhadap PenjajahPPT Perlawanan Rakyat Terhadap Penjajah
PPT Perlawanan Rakyat Terhadap Penjajah
 
RPP SEJARAH INDONESIA KELAS XI
RPP SEJARAH INDONESIA KELAS XIRPP SEJARAH INDONESIA KELAS XI
RPP SEJARAH INDONESIA KELAS XI
 
Konsep berpikir diakronis
Konsep berpikir diakronisKonsep berpikir diakronis
Konsep berpikir diakronis
 
Ppt sejarah bab 3 sma x wajib
Ppt sejarah bab 3 sma x wajibPpt sejarah bab 3 sma x wajib
Ppt sejarah bab 3 sma x wajib
 
Ppt modul 1 kb 2
Ppt modul 1 kb 2Ppt modul 1 kb 2
Ppt modul 1 kb 2
 
Ppt. kerajaan hindu budha
Ppt. kerajaan hindu budhaPpt. kerajaan hindu budha
Ppt. kerajaan hindu budha
 
kerajaan-kerajaan maritim masa hindu-buddha
kerajaan-kerajaan maritim masa hindu-buddhakerajaan-kerajaan maritim masa hindu-buddha
kerajaan-kerajaan maritim masa hindu-buddha
 
LKS KEHIDUPAN EKONOMI DAN POLITIK PADA MASA AWAL KEMRDEKAAN SAMPAI DEMOKRASI ...
LKS KEHIDUPAN EKONOMI DAN POLITIK PADA MASA AWAL KEMRDEKAAN SAMPAI DEMOKRASI ...LKS KEHIDUPAN EKONOMI DAN POLITIK PADA MASA AWAL KEMRDEKAAN SAMPAI DEMOKRASI ...
LKS KEHIDUPAN EKONOMI DAN POLITIK PADA MASA AWAL KEMRDEKAAN SAMPAI DEMOKRASI ...
 
Teori masuknya agama hindu budha di indonesia
Teori masuknya agama hindu budha di indonesiaTeori masuknya agama hindu budha di indonesia
Teori masuknya agama hindu budha di indonesia
 
PPT Sejarah: Pengaruh Masuknya Agama Hindu Budha di Nusantara di Bidang Aksara
PPT Sejarah: Pengaruh Masuknya Agama Hindu Budha di Nusantara di Bidang AksaraPPT Sejarah: Pengaruh Masuknya Agama Hindu Budha di Nusantara di Bidang Aksara
PPT Sejarah: Pengaruh Masuknya Agama Hindu Budha di Nusantara di Bidang Aksara
 
RPP SEJARAH INDONESIA KD 3.2
RPP SEJARAH INDONESIA KD 3.2RPP SEJARAH INDONESIA KD 3.2
RPP SEJARAH INDONESIA KD 3.2
 
Masyarakat Indonesia pada Masa Praaksara
Masyarakat Indonesia pada Masa PraaksaraMasyarakat Indonesia pada Masa Praaksara
Masyarakat Indonesia pada Masa Praaksara
 
RPP SEJARAH INDONESIA KD 3.6
RPP SEJARAH INDONESIA KD 3.6RPP SEJARAH INDONESIA KD 3.6
RPP SEJARAH INDONESIA KD 3.6
 

Similar to RPP Sejarah kelas X

RPP Sejarah kelas X
RPP Sejarah kelas X RPP Sejarah kelas X
RPP Sejarah kelas X
Ressa
 
Rpp 28 kerajaan islam di kalimantan
Rpp 28 kerajaan islam di kalimantanRpp 28 kerajaan islam di kalimantan
Rpp 28 kerajaan islam di kalimantan
Dwi Bekti Santoso
 
RPP Sejarah kelas X 26
RPP Sejarah kelas X 26RPP Sejarah kelas X 26
RPP Sejarah kelas X 26
Ressa
 
Rpp 15 dan 16
Rpp 15 dan 16Rpp 15 dan 16
Rpp 15 dan 16
husna farhana
 
RPP Pertemuan ke 11 Sejarah kelas X
RPP Pertemuan ke 11 Sejarah kelas XRPP Pertemuan ke 11 Sejarah kelas X
RPP Pertemuan ke 11 Sejarah kelas X
Ressa
 
RPP Sejarah kelas X 28
RPP Sejarah kelas X 28RPP Sejarah kelas X 28
RPP Sejarah kelas X 28
Ressa
 
Rpp Perkembangan Islam Pada Masa Modern
Rpp Perkembangan Islam Pada Masa ModernRpp Perkembangan Islam Pada Masa Modern
Rpp Perkembangan Islam Pada Masa Modern
Amalia Sofitri
 
Perkembangan Islam Pada Masa Modern
Perkembangan Islam Pada Masa ModernPerkembangan Islam Pada Masa Modern
Perkembangan Islam Pada Masa Modern
samiul12
 
Rpp Perkembangan Islam Pada Masa modern
Rpp Perkembangan Islam Pada Masa modernRpp Perkembangan Islam Pada Masa modern
Rpp Perkembangan Islam Pada Masa modern
samiul12
 
Rpp Islam Masa Modern
Rpp Islam Masa ModernRpp Islam Masa Modern
Rpp Islam Masa Modern
kiatbelajar95
 
Rpp Perkembangan Islam Pada Masa Modern
Rpp Perkembangan Islam Pada Masa ModernRpp Perkembangan Islam Pada Masa Modern
Rpp Perkembangan Islam Pada Masa Modern
elifitriani
 
Rpp (farihun )
Rpp (farihun )Rpp (farihun )
Rpp (farihun )
Nisrokhah6
 
RPP Islam pada masa Modern
RPP Islam pada masa ModernRPP Islam pada masa Modern
RPP Islam pada masa Modern
mea_ascha
 
Rpp 15, 16, 17, 18 dan 19
Rpp 15, 16, 17, 18 dan 19Rpp 15, 16, 17, 18 dan 19
Rpp 15, 16, 17, 18 dan 19
husna farhana
 
RPP Sejarah kelas X 22
RPP Sejarah kelas X 22RPP Sejarah kelas X 22
RPP Sejarah kelas X 22
Ressa
 
RPP Sejarah kelas X 25
RPP Sejarah kelas X 25RPP Sejarah kelas X 25
RPP Sejarah kelas X 25
Ressa
 
RPP KELAS X SEMESTER 2 baru.pdf
RPP KELAS X SEMESTER 2 baru.pdfRPP KELAS X SEMESTER 2 baru.pdf
RPP KELAS X SEMESTER 2 baru.pdf
Husnadiah
 
RPP Kurikulum 2013 SMP kelas VII
RPP Kurikulum 2013 SMP kelas VIIRPP Kurikulum 2013 SMP kelas VII
RPP Kurikulum 2013 SMP kelas VII
Henry Henry
 

Similar to RPP Sejarah kelas X (20)

RPP Sejarah kelas X
RPP Sejarah kelas X RPP Sejarah kelas X
RPP Sejarah kelas X
 
Rpp 28 kerajaan islam di kalimantan
Rpp 28 kerajaan islam di kalimantanRpp 28 kerajaan islam di kalimantan
Rpp 28 kerajaan islam di kalimantan
 
RPP Sejarah kelas X 26
RPP Sejarah kelas X 26RPP Sejarah kelas X 26
RPP Sejarah kelas X 26
 
2
22
2
 
Rpp 15 dan 16
Rpp 15 dan 16Rpp 15 dan 16
Rpp 15 dan 16
 
RPP Pertemuan ke 11 Sejarah kelas X
RPP Pertemuan ke 11 Sejarah kelas XRPP Pertemuan ke 11 Sejarah kelas X
RPP Pertemuan ke 11 Sejarah kelas X
 
RPP Sejarah kelas X 28
RPP Sejarah kelas X 28RPP Sejarah kelas X 28
RPP Sejarah kelas X 28
 
Rpp Perkembangan Islam Pada Masa Modern
Rpp Perkembangan Islam Pada Masa ModernRpp Perkembangan Islam Pada Masa Modern
Rpp Perkembangan Islam Pada Masa Modern
 
Perkembangan Islam Pada Masa Modern
Perkembangan Islam Pada Masa ModernPerkembangan Islam Pada Masa Modern
Perkembangan Islam Pada Masa Modern
 
Rpp Perkembangan Islam Pada Masa modern
Rpp Perkembangan Islam Pada Masa modernRpp Perkembangan Islam Pada Masa modern
Rpp Perkembangan Islam Pada Masa modern
 
Rpp Islam Masa Modern
Rpp Islam Masa ModernRpp Islam Masa Modern
Rpp Islam Masa Modern
 
Rpp Perkembangan Islam Pada Masa Modern
Rpp Perkembangan Islam Pada Masa ModernRpp Perkembangan Islam Pada Masa Modern
Rpp Perkembangan Islam Pada Masa Modern
 
Rpp (farihun )
Rpp (farihun )Rpp (farihun )
Rpp (farihun )
 
RPP Islam pada masa Modern
RPP Islam pada masa ModernRPP Islam pada masa Modern
RPP Islam pada masa Modern
 
Rpp 15, 16, 17, 18 dan 19
Rpp 15, 16, 17, 18 dan 19Rpp 15, 16, 17, 18 dan 19
Rpp 15, 16, 17, 18 dan 19
 
RPP Sejarah kelas X 22
RPP Sejarah kelas X 22RPP Sejarah kelas X 22
RPP Sejarah kelas X 22
 
RPP Sejarah kelas X 25
RPP Sejarah kelas X 25RPP Sejarah kelas X 25
RPP Sejarah kelas X 25
 
RPP KELAS X SEMESTER 2 baru.pdf
RPP KELAS X SEMESTER 2 baru.pdfRPP KELAS X SEMESTER 2 baru.pdf
RPP KELAS X SEMESTER 2 baru.pdf
 
Rpp sejarah
Rpp sejarah Rpp sejarah
Rpp sejarah
 
RPP Kurikulum 2013 SMP kelas VII
RPP Kurikulum 2013 SMP kelas VIIRPP Kurikulum 2013 SMP kelas VII
RPP Kurikulum 2013 SMP kelas VII
 

More from Ressa

155316-1600962030-dikonversi.pptx
155316-1600962030-dikonversi.pptx155316-1600962030-dikonversi.pptx
155316-1600962030-dikonversi.pptx
Ressa
 
Kuesioner uji validitas pengguna software Web menurut DeLone dan McLean
Kuesioner uji validitas pengguna software Web menurut DeLone dan McLean Kuesioner uji validitas pengguna software Web menurut DeLone dan McLean
Kuesioner uji validitas pengguna software Web menurut DeLone dan McLean
Ressa
 
Formulir magang bem ft
Formulir magang bem ftFormulir magang bem ft
Formulir magang bem ft
Ressa
 
7. lpj qurban
7. lpj qurban7. lpj qurban
7. lpj qurban
Ressa
 
1a. lpj class meeting
1a. lpj class meeting1a. lpj class meeting
1a. lpj class meeting
Ressa
 
1. lpj osis 2015
1. lpj osis 20151. lpj osis 2015
1. lpj osis 2015
Ressa
 
Formulir
FormulirFormulir
Formulir
Ressa
 
Laporan pertanggung jawaban osis 2014.2015
Laporan pertanggung jawaban osis 2014.2015Laporan pertanggung jawaban osis 2014.2015
Laporan pertanggung jawaban osis 2014.2015
Ressa
 
Pengelolaan Air Hujan
Pengelolaan Air HujanPengelolaan Air Hujan
Pengelolaan Air Hujan
Ressa
 
Prediksi 2
Prediksi 2Prediksi 2
Prediksi 2
Ressa
 
Prediksi 1
Prediksi 1Prediksi 1
Prediksi 1
Ressa
 
Soal Ujian Nasional 2014
Soal Ujian Nasional 2014Soal Ujian Nasional 2014
Soal Ujian Nasional 2014
Ressa
 
Soal Ujian Nasional 2014
Soal Ujian Nasional 2014Soal Ujian Nasional 2014
Soal Ujian Nasional 2014
Ressa
 
3.9.rpp kehidupan sosek jaman jepang
3.9.rpp kehidupan sosek jaman jepang3.9.rpp kehidupan sosek jaman jepang
3.9.rpp kehidupan sosek jaman jepang
Ressa
 
3.8.rpp sumpah pemuda
3.8.rpp sumpah pemuda3.8.rpp sumpah pemuda
3.8.rpp sumpah pemuda
Ressa
 
2. rpp peristiwa rengasdengklok
2. rpp peristiwa rengasdengklok2. rpp peristiwa rengasdengklok
2. rpp peristiwa rengasdengklok
Ressa
 
5. rpp sidang ppki
5. rpp sidang ppki5. rpp sidang ppki
5. rpp sidang ppki
Ressa
 
4. rpp penyebaran berita proklamasi
4. rpp penyebaran berita proklamasi4. rpp penyebaran berita proklamasi
4. rpp penyebaran berita proklamasi
Ressa
 
3. rpp roklamasi
3. rpp roklamasi3. rpp roklamasi
3. rpp roklamasi
Ressa
 
4. pbb
4. pbb4. pbb
4. pbb
Ressa
 

More from Ressa (20)

155316-1600962030-dikonversi.pptx
155316-1600962030-dikonversi.pptx155316-1600962030-dikonversi.pptx
155316-1600962030-dikonversi.pptx
 
Kuesioner uji validitas pengguna software Web menurut DeLone dan McLean
Kuesioner uji validitas pengguna software Web menurut DeLone dan McLean Kuesioner uji validitas pengguna software Web menurut DeLone dan McLean
Kuesioner uji validitas pengguna software Web menurut DeLone dan McLean
 
Formulir magang bem ft
Formulir magang bem ftFormulir magang bem ft
Formulir magang bem ft
 
7. lpj qurban
7. lpj qurban7. lpj qurban
7. lpj qurban
 
1a. lpj class meeting
1a. lpj class meeting1a. lpj class meeting
1a. lpj class meeting
 
1. lpj osis 2015
1. lpj osis 20151. lpj osis 2015
1. lpj osis 2015
 
Formulir
FormulirFormulir
Formulir
 
Laporan pertanggung jawaban osis 2014.2015
Laporan pertanggung jawaban osis 2014.2015Laporan pertanggung jawaban osis 2014.2015
Laporan pertanggung jawaban osis 2014.2015
 
Pengelolaan Air Hujan
Pengelolaan Air HujanPengelolaan Air Hujan
Pengelolaan Air Hujan
 
Prediksi 2
Prediksi 2Prediksi 2
Prediksi 2
 
Prediksi 1
Prediksi 1Prediksi 1
Prediksi 1
 
Soal Ujian Nasional 2014
Soal Ujian Nasional 2014Soal Ujian Nasional 2014
Soal Ujian Nasional 2014
 
Soal Ujian Nasional 2014
Soal Ujian Nasional 2014Soal Ujian Nasional 2014
Soal Ujian Nasional 2014
 
3.9.rpp kehidupan sosek jaman jepang
3.9.rpp kehidupan sosek jaman jepang3.9.rpp kehidupan sosek jaman jepang
3.9.rpp kehidupan sosek jaman jepang
 
3.8.rpp sumpah pemuda
3.8.rpp sumpah pemuda3.8.rpp sumpah pemuda
3.8.rpp sumpah pemuda
 
2. rpp peristiwa rengasdengklok
2. rpp peristiwa rengasdengklok2. rpp peristiwa rengasdengklok
2. rpp peristiwa rengasdengklok
 
5. rpp sidang ppki
5. rpp sidang ppki5. rpp sidang ppki
5. rpp sidang ppki
 
4. rpp penyebaran berita proklamasi
4. rpp penyebaran berita proklamasi4. rpp penyebaran berita proklamasi
4. rpp penyebaran berita proklamasi
 
3. rpp roklamasi
3. rpp roklamasi3. rpp roklamasi
3. rpp roklamasi
 
4. pbb
4. pbb4. pbb
4. pbb
 

Recently uploaded

RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdfRHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
asyi1
 
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdfNUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
DataSupriatna
 
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaanPermainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
DEVI390643
 
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdfMATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
ssuser289c2f1
 
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdfPaparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
SEMUELSAMBOKARAENG
 
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum MerdekaModul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdfPPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
safitriana935
 
Modul Projek - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
Modul Projek  - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...Modul Projek  - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
Modul Projek - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
MirnasariMutmainna1
 
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
widyakusuma99
 
PRESENTASI OBSERVASI PENGELOLAAN KINERJA KEPALA SEKOLAH.pptx
PRESENTASI OBSERVASI PENGELOLAAN KINERJA KEPALA SEKOLAH.pptxPRESENTASI OBSERVASI PENGELOLAAN KINERJA KEPALA SEKOLAH.pptx
PRESENTASI OBSERVASI PENGELOLAAN KINERJA KEPALA SEKOLAH.pptx
muhammadyudiyanto55
 
Sapawarga - Manual Guide PPDB Tahun 2024.pdf
Sapawarga - Manual Guide PPDB Tahun 2024.pdfSapawarga - Manual Guide PPDB Tahun 2024.pdf
Sapawarga - Manual Guide PPDB Tahun 2024.pdf
TarkaTarka
 
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERILAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
PURWANTOSDNWATES2
 
PETUNJUK TEKNIS PPDB JATIM 2024-sign.pdf
PETUNJUK TEKNIS PPDB JATIM 2024-sign.pdfPETUNJUK TEKNIS PPDB JATIM 2024-sign.pdf
PETUNJUK TEKNIS PPDB JATIM 2024-sign.pdf
Hernowo Subiantoro
 
PPT Aksi Nyata Diseminasi Modul 1.4.pptx
PPT Aksi Nyata Diseminasi Modul 1.4.pptxPPT Aksi Nyata Diseminasi Modul 1.4.pptx
PPT Aksi Nyata Diseminasi Modul 1.4.pptx
Kurnia Fajar
 
tugas modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
tugas  modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptxtugas  modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
tugas modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
d2spdpnd9185
 
SEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptx
SEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptxSEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptx
SEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptx
bobobodo693
 
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagjaPi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
agusmulyadi08
 
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdfLK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
UditGheozi2
 
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 BandungBahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
Galang Adi Kuncoro
 
Form B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docx
Form B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docxForm B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docx
Form B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docx
EkoPutuKromo
 

Recently uploaded (20)

RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdfRHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
 
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdfNUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
 
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaanPermainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
 
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdfMATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
 
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdfPaparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
 
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum MerdekaModul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
 
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdfPPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
 
Modul Projek - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
Modul Projek  - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...Modul Projek  - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
Modul Projek - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
 
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
 
PRESENTASI OBSERVASI PENGELOLAAN KINERJA KEPALA SEKOLAH.pptx
PRESENTASI OBSERVASI PENGELOLAAN KINERJA KEPALA SEKOLAH.pptxPRESENTASI OBSERVASI PENGELOLAAN KINERJA KEPALA SEKOLAH.pptx
PRESENTASI OBSERVASI PENGELOLAAN KINERJA KEPALA SEKOLAH.pptx
 
Sapawarga - Manual Guide PPDB Tahun 2024.pdf
Sapawarga - Manual Guide PPDB Tahun 2024.pdfSapawarga - Manual Guide PPDB Tahun 2024.pdf
Sapawarga - Manual Guide PPDB Tahun 2024.pdf
 
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERILAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
 
PETUNJUK TEKNIS PPDB JATIM 2024-sign.pdf
PETUNJUK TEKNIS PPDB JATIM 2024-sign.pdfPETUNJUK TEKNIS PPDB JATIM 2024-sign.pdf
PETUNJUK TEKNIS PPDB JATIM 2024-sign.pdf
 
PPT Aksi Nyata Diseminasi Modul 1.4.pptx
PPT Aksi Nyata Diseminasi Modul 1.4.pptxPPT Aksi Nyata Diseminasi Modul 1.4.pptx
PPT Aksi Nyata Diseminasi Modul 1.4.pptx
 
tugas modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
tugas  modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptxtugas  modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
tugas modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
 
SEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptx
SEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptxSEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptx
SEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptx
 
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagjaPi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
 
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdfLK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
 
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 BandungBahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
 
Form B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docx
Form B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docxForm B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docx
Form B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docx
 

RPP Sejarah kelas X

  • 1. RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP) Nama Sekolah : SMA YASIHA GUBUG Nama Guru : Sarinah, S.Pd Mata Pelajaran : Sejarah Indonesia Kelas/Semester : X / II Materi Pokok : Hasil - Hasil Kebudayaan Masa Perkembangan Kerajaan Islam Pertemuan ke- : 30 Alokasi Waktu : 2 x 45 menit A. Kompetensi Inti KI 1 Menghayati dan mengamalkan ajaran agama yang dianutnya KI 2 Menghayati dan mengamalkan perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, peduli ( gotong royong, kerjasama, toleran, damai), santun, responsive dan pro-aktif dan menunjukkan sikap sebagai bagian dari solusi atas berbagai permasalahan dalam berinteraksi secara efektif dengan lingkungan social dan alam serta dalam menempatkan diri sebagai cerminan bangsa dalam pergaulan dunia KI 3 Memahami, menerapkan dan menganalisis pengetahuan factual, konseptual, procedural berdasarkan rasa ingin tahunya tentang ilmu pengetahuan, teknologi, seni, budaya, dan humaniora dengan wawasan kemanusiaan, kebangsaan, kenegaraan, dan peradaban terkait fenomena dan kejadian, serta menerapkan pengetahuan procedural pada bidang kajian yang spesifik sesuai dengan bakat dan minatnya untuk memecahkan masalah KI 4 Mengolah, menalar, dan menyaji dalam ranah konkret dan ranah abstrak terkait dengan pengembangan dari yang dipelajarinya di sekolah secara mandiri dan mampu menggunakan metoda sesuai kaidah keilmuan B. Kompetensi Dasar dan Indikator Pencapaian Kompetensi 1.1 Menghayati keteladanan para pemimpin dalam mengamalkan ajaran agamanya 1.2 Menghayati keteladanan para pemimpin dalam toleransi antar umat beragama dan mengamalkannya dalam kehidupan sehari-hari 1.3 Menunjukkan sikap tanggung jawab, peduli terhadap berbagai hasil budaya masa kerajan Islam, Terutama yang menyangkut seni bangunan. 1.3.1 Menunjukkan bentuk peninggalan hasil budaya masa Islam di Indonesia 1.3.2 Menunjukkan wjud akulturasi anatar budaya islam dengan budaya pra islam di Indonesia
  • 2. 1.4 Menganalisis berbagai teori tentang proses masuk dan berkembangnya agama dan kebudayaan Islam di Indonesia. 1.4.1 Menunjukkan nilai-nilai toleransi antar umat beragama dengan saling menghargai peninggalan hasil budaya masa Islam 1.5 Menganalisis karakteristik kehidupan masyarakat, pemerintahan dan kebudayaan pada masa kerajaan-kerajaan Islam di Indonesia dan menunjukan contoh bukti-bukti yang masih berlaku pada kehidupan masyarakat Indonesia masa kini. 1.5.1 Menganalisis bentuk kehidupan masyarakat, pemerintahan dan kebudayaan pada masa kerajaan-kerajaan Islam di Indonesia. C. Tujuan Pembelajaran Melalui diskusi, mengamati dan membaca referensi peserta didik dengan rasa tanggung jawab, percaya diri dan memoliki keberanian dapat: 1. Menunjukkan bentuk peninggalan budaya islam di Indonesia dengan benar 2. Menunjukkan wujud akulturasi budaya masa Islam dengan budaya Indonesia pra islam dalam bidang seni bangun dengan baik. 3. Menyebutkan bentuk sikap peduli dan toleransi pada masa islam terhadap peninggalan pra islam dengan tepat 4. Melaporkan bentuk kehidupan masyarakat, pemerintahan dan kebudayaan pada masa kerajaan-kerajaan Islam di Indonesia dalam bentuk makalah D. Materi Ajar 1. Materi Fakta a. Peninggalan – peninggalan masa Islam b. Wujub hasil akulkturasi budaya islam dengan pra islam c. Kegiatan religi agama islam d. Kerajaan – kerajaan Islam di Indonesia 2. Materi Konsep a. Pengertian Akulturasi b. Wujud akulturasi dibidang seni bangun, seni sastra, seni music dan suara, seni rupa (Kaligrafi), seni ukir. 2. Materi Prinsip Masuknya pengaruh islam ke Indonesia akhirnya terjadi perpaduan antara budaya islam dengan budaya Indonesia (pra islam). Akhirnya melahirkan budaya dari hasil akulkturasi. Hasil akulturasi budaya islam sampai sekarang masih dapat dilihat di Indonesia. . E. Media, Alat dan Sumber Belajar : Media : Peta Sejarah Alat : Sumber : 1. Kemendikbud, 2013, Sejarah Indonesia kelas X, Jakarta : Politeknik negeri Media Kreatif 2. Buku lain yang relevan
  • 3. F. Pendekatan, Strategi dan Metode Pembelajaran Metode : Ceramah, diskusi, tanya jawab dan penugasan Pendekatan : Saintifik Learning Strategi : Problem Based Learning Model : Kooperatif Jigsaw G. Kegiatan Pembelajaran Kegiatan Deskripsi Alokasi waktu Pendahuluan • Memberikan salam • Menanyakan kepada siswa kesiapan dan kenyamanan untuk belajar • Menanyakan kehadiran siswa • Mempersilakan salah satu siswa memimpin doa • Tanya jawab materi sebelumnya mengenai Teori tentang proses masuk dan berkembangnya agama dan kebudayaan Islam di Indonesia • Menyampaikan tujuan pembelajaran melalui power point 10 menit Inti Mengamati : • Peserta didik memperhatikan tayangan gambar Seni bangunan dan seni ukir masa Islam Menanya : • Peserta didik terstimulus tentang tayangan gambar Mengeksplorasi : • Peserta didik mendapatkan penjelasan tentang proses pelaksanaan di lapangan • Siswa dibagi ke dalam 5 kelompok yang beranggotakan 5 orang (kelompok awal) • Setiap kelompok mendapatkan tugas: 1. Wujud akulturasi budaya masa Islam di Indonesia 2. Wujud akulturasi budaya masa Islam di Indonesia berupa organisasi sosial kemasyarakatan 3. Wujud akulturasi budaya masa Islam di Indonesia berupa sistem pengetahuan dan peralatan hidup 4. Wujud akulturasi budaya masa Islam di Indonesia berupa kesenian Mengasosiasi : • Masing-masing siswa yang memiliki wacana/tugas yang sama berkumpul dalam satu kelompok • Setiap siswa mencatat hasil diskusi dan kembali ke kelompok • Dalam kelompok awal dilaporkan hasil diskusi kelompok ahli dan semua anggota kelompok mencatat hasil kelompok ahli 60 menit
  • 4. Kegiatan Deskripsi Alokasi waktu Mengkomunikasikan : • Laporan hasil kerja kelompok dengan cara guru menunjuk secara acak untuk melaporkan hasil diskusi kelompok / mempresentasikan, sampai semua masalah selesai dibahas • Siswa yang lain menanggapi Penutup • Siswa diberikan ulasan singkat tentang materi yang baru disajikan melalui diskusi • Guru membantu peserta didik mrumuskan kesimpulan tentang pelajaran yang berlangsung Guru menugaskan peserta didik untuk membuat makalah sederhana tentang kehidupan masyarakat, pemerintahan dan kebudayaan pada masa Islam di Indonesia • Mengucapkan salam 20 menit A. Penilaian Hasil Belajar a. Tes 1. Uraian (terlampir) 2. Pilihan Ganda (terlampir) b. Non Tes 1. Lembar pengamatan kerja kelompok (terlampir) 2. Lembar pengamatan presentasi (terlampir) 3. Membuat makalah tentang kehidupan masyarakat, pemerintahan dan kebudayaan pada masa Islam di Indonesia Format penulisan makalah: BAB I Pendahuluan BAB II Isi BAB III Penutup a. Kesimpulan b. Saran b. Penilaian Kinerja Diskusi No Nama Pesert didik Kemampuan Menyampaika n Pendapat Kerjasama Menghargai Pendapat siswa lain Keaktifan Jumlah Skor Nilai 1. 2. 3. 4.
  • 5. 5. Keterangan Skor : Masing-masing kolom diisi dengan kriteria : 4 = baik sekali 3 = baik 2 = cukup 1 = kurang ∑ skor perolehan Skor maksimal (20) Kriteria Nilai : A = 90-100 : Baik Sekali B = 80-89 : Baik C = 70-79 : Cukup D = ≤ 69 : Kurang X 100NILAI =
  • 6. TUGAS MANDIRI TERSTRUKTUR Sekolah : SMA YASIHA GUBUG Mata Pelajaran : Sejarah Indonesia Program : Wajib Kelas /Semester : X / 1 Kompetensi Dasar Indikator Kegiatan Waktu Keteranga n 1.4 Mengan alisis karakteristik kehidupan masyarakat, pemerintahan dan kebudayaan pada masa kerajaan- kerajaan Islam di Indonesia dan menunjukan contoh bukti- bukti yang masih berlaku pada kehidupan masyarakat Indonesia masa kini. 1.4.1 Menganalisis bentuk kehidupan masyarakat, pemerintahan dan kebudayaan pada masa kerajaan- kerajaan Islam di Indonesia. . membuat makalah sederhana tentang kehidupan masyarakat, pemerintahan dan kebudayaan pada masa Islam di Indonesia Dikumpul kan pada pertemua n yang akan datang Tugas terstrukt ur individu INSTRUMEN TUGAS MANDIRI TERSTRUKTUR A. Kompetensi Dasar : Mengan alisis karakteristik kehidupan masyarakat, pemerintahan dan kebudayaan pada masa kerajaan-kerajaan Islam di Indonesia dan menunjukan contoh bukti- bukti yang masih berlaku pada kehidupan masyarakat Indonesia masa kini. B. Indikator Pencapaian kompetensi : Menganalisis bentuk kehidupan masyarakat, pemerintahan dan kebudayaan pada masa kerajaan-kerajaan Islam di Indonesia. C. Jenis tugas : Individu D. Tanggal Pemberian tugas : ..... E. Waktu Pelaksanan : satu minggu
  • 7. F. Batas Waktu Pengumpulan : pertemuan minggu depan G. Deskripsi tugas: 1. Bentuk tugas : membuat makalah sederhana tentang kehidupan masyarakat, pemerintahan dan kebudayaan pada masa Islam di Indonesia 2. Tempat : Di lingkungan tempat tinggal 3. Waktu : di luar jam pelajaran 4. Target : Memahami peran kerajaan islam dalam proses integrasi 5. Bentuk laporan : diskripsi 6. Rubrik Penilaian NO INDIKATOR Nilai Kualitatif Nilai Kuantitati f Keterangan 1. Pengantar disajikan dengan bahasa yang baik 2. Isi menunjukkan maksud dari apa yang diminta 3 Kemampuan menjabarkan alasan 4 Penutup memberikan kesimpulan akhir 5 Kerapian tulisan Nilai rata-rata KETERANGAN NILAI KUALITATIF NILAI KUANTITATIF Memuaskan 4 >80 Baik 3 68 - 79 Cukup 2 56 - 67 Kurang 1 < 55 Gubug, Juli 2014 Mengetahui Guru Mapel Sejarah Kepala Sekolah Drs. H. Syafi’I Sarinah, S.Pd