SlideShare a Scribd company logo
1 of 32
Resume Film
Red Cliff (赤壁)
1. Fahmi Salfiyari 1203118
2. Muhammad Arif Billah F 1205193
3. Nur Aini Rusydi 1104471
4. Nurhasanah Mulyati 1104438
5. Pribadi Ramadhan 1202419
6. Siti Hasanah 0905726
Sejarah Perang Red Cliff
Perang Red Cliff (Chi Bi) adalah perang yang
berlokasi di Sungai Yangtze terjadi pada
akhir Dinasti Han sebelum Zaman Tiga
Negara antara pihak Cao Cao dengan koalisi
Liu Bei dan Sun Quan.
Perang ini adalah salah satu contoh perang
di mana pihak yang lemah bisa menang
dengan strategi atas pihak yang kuat.
Chi Bi yang terukir
di tebing Sungai Yangtze
Tokoh di Dalam Red Cliff
Cao Cao
Cao Cao
Cao Cao (Cao Mengde 155-220)
Lahir di kota Qiao (sekarang di
Haozhou, Anhui)
Dia dikenal sebagai pemikir ulung, ahli
strategi dan juga ahli perang.
Dia seorang pejabat kekaisaran di awal
Dinasti Han.
Tokoh di Dalam Red Cliff
Liu Bei
Liu Bei
Liu Bei (Liu Xuande 161-223)
Lahir di Kabupaten Zhuo (sekarang di
wilayah provinsi Hebei).
Dia merupakan keturunan dari Liu
Sheng, Raja Jing di Zhongshan yang
merupakan anak dari Kaisar Jing dari
Han.
Dia paman dari Kaisar Xian dari Han
yang memerintah waktu itu.
Tokoh di Dalam Red Cliff
Sun Quan
Sun Quan
Sun Quan (182-252)
Putera kedua dari Sun Jian (Pendiri
negara Dong Wu)
Lahir di kota Fuchun
Sun Quan mewarisi wilayah di daerah
tenggara sungai Yangtze pada usia 18
tahun.
Dalam pemerintahannya Sun Quan
dibantu oleh Zhou Yu, Zhang
Zhao, Zhang Hong dan Cheng Pu.
Tokoh di Dalam Red Cliff
Zhuge Liang
Zhuge Liang
Zhuge Liang (Zhuge Kongming 181–
234 AD)
Zhuge Liang adalah seorang ahli
strategi dan advisor dari Shu, dia
sering dipanggil ”Sleeping Dragon”
atau Naga Tidur.
Dia jenius dalam banyak urusan, baik
itu domestik dan urusan ke luar
Tokoh di Dalam Red Cliff
Zhou Yu
Zhou Yu
Zhou Yu (Zhou Gong Jin 175-210)
Dia adalah penasehat militer Tiongkok
yang pertama dan terpenting dari Wu
di Zaman Tiga Negara.
Dia dideskripsikan sebagai seorang
tampan yang cakap dalam hal
kemiliteran dan kenegaraan.
Tokoh di Dalam Red Cliff
Pihak Sun Quan
Xiao QiaoGan NingSun Shang Xiang
Tokoh di Dalam Red Cliff
Pihak Liu Bei
Zhang FeiZhao YunGuan Yu
RESUME FILM RED CLIFF 1
Cao Cao
Menjadi Panglima Pasukan Kerajaan
Cao Cao menagih janji Kaisar
Xian untuk perang melawan
Liu Bei dan Sun Quan
Senator Kong Rong korban
Cao Cao karena tidak setuju
dengan keputusan perang
Cao Cao.
Penyerangan Liu Bei
Liu Bei dan tentaranya mundur
karena kalah jumlah dan harus
menyelamatkan para
pengungsi.
Zhuge Liang Meminta Dukungan
Negara Wu
Zhuge Liang memberitahu Liu
Bei bahwa Ia akan pergi ke
Negara Wu untuk meminta
dukungan.
Zhuge Liang membujuk Sun Quan dan Zhou Yu untuk melawan Cao Cao.
Persiapan Perang Formasi Yinyang
Aliansi Wu dan Shu sedang
berunding dengan
pergerakan prajurit Cao
Cao dan memilih strategi
Yinyang
Strategi Yinyang adalah formasi perang seperti tempurung dan mengurung lawan
Formasi Yinyang
Dan Kemenangan Pertama
RESUME FILM RED CLIFF 2
Wabah Demam Tipus
Mayat korban tipus di kemah Cao Cao
dihanyutkan ke daerah Shu dan
Wu, agar mereka terjangkit. Untuk
menghindari jatuh korban lebih
banyak Liu Bei memisahkan korban
dengan kemah Shu dan Wu.
100.000 Anak Panah
Zhuge Liang menerima perintah
untuk mengumpulkan 100.000
anak panah, dan memanfaatkan
kabut yang sedang menyelimuti
sungai Yangtze.
Serangan Api Zhou Yu
Para Jendral Wu dan Shu sedang
menentukan strategi untuk
menghancurkan perahu Cao Cao
dengan Api.
Serangan Api Zhou Yu
Perhitungan Zhuge Liang akan arah mata angin yang akan berubah pada
malam atau pagi ternyata benar.
Penyerangan Kemah Cao Cao
Formasi Testudo digunakan untuk bertahan dan menyerang barak Cao
Cao
Kemenangan Wu dan Shu
Kemah Cao Cao habis terbakar api
dan Cao Cao mengalami kegagalan
besar
Relasi Film dengan Kiwiraushaan
Kita harus tahu diri ada kalanya maju dan ada
kalanya mundur.
Relasi Film dengan Kiwiraushaan
Kita hanya manusia, jadi tidak bisa bekerja sendiri.
Relasi Film dengan Kiwiraushaan
Didalam memulai usaha dan mengatur
usaha, harus ada strategi yang jelas dan tujuan
yang jelas.
Relasi Film dengan Kiwiraushaan
Terkadang dibutuhkan strategi baru meski itu
belum dipersiapkan sebelumnya.
Relasi Film dengan Kiwiraushaan
Pekak terhadap kelebihan dan kelemahan, karena
jika tidak pekak kita bisa hancur.
Relasi Film dengan Kiwiraushaan
Perhatikan segala aspek yang bisa membantu kita
didalam berwirausahaa.
Relasi Film dengan Kiwiraushaan
Tetap waspada terhadap ancaman yang bisa
datang kapan saja.
Relasi Film dengan Kiwiraushaan
Berusaha saja tidak cukup karena kita butuh
keberuntungan, maka berdo’alah.
Relasi Film dengan Kiwiraushaan
Di saat terpojok dan tidak bisa apa-apa, jangan
khawatir karena Tuhan bersama kita.
TERIMA KASIH

More Related Content

What's hot

Nota sejarah-tingkatan-2
Nota sejarah-tingkatan-2Nota sejarah-tingkatan-2
Nota sejarah-tingkatan-2Rose Hanyuyi
 
M4 Definisi Negara Islam
M4 Definisi Negara IslamM4 Definisi Negara Islam
M4 Definisi Negara Islamcucur
 
Nota Sejarah Cepat dan Efektif TIngkatan 1(Bab 1)
Nota Sejarah Cepat dan Efektif TIngkatan 1(Bab 1)Nota Sejarah Cepat dan Efektif TIngkatan 1(Bab 1)
Nota Sejarah Cepat dan Efektif TIngkatan 1(Bab 1)Nikki Yeo
 
Pembangunan ekopelancongan di_cameron_highlands__satu_kajian_kes
Pembangunan ekopelancongan di_cameron_highlands__satu_kajian_kesPembangunan ekopelancongan di_cameron_highlands__satu_kajian_kes
Pembangunan ekopelancongan di_cameron_highlands__satu_kajian_kesMac Sharven
 
Kemunculan tamadun awal manusia
Kemunculan tamadun awal manusiaKemunculan tamadun awal manusia
Kemunculan tamadun awal manusiaAbdul Bakri
 
Pembentangan Hikayat Merong Mahawangsa
Pembentangan Hikayat Merong MahawangsaPembentangan Hikayat Merong Mahawangsa
Pembentangan Hikayat Merong MahawangsaNurul Amira Ali
 
Bab 6A Pemikiran Politik Islam Era Umawi dan ‘Abbasi
Bab 6A Pemikiran Politik Islam Era Umawi dan ‘AbbasiBab 6A Pemikiran Politik Islam Era Umawi dan ‘Abbasi
Bab 6A Pemikiran Politik Islam Era Umawi dan ‘AbbasiEzad Azraai Jamsari
 
Sumbangan tamadun islam dalam ilmu perubatan
Sumbangan tamadun islam dalam ilmu perubatanSumbangan tamadun islam dalam ilmu perubatan
Sumbangan tamadun islam dalam ilmu perubatanروقيه عثمان
 
Tamadun China dan Pandangan semesta
Tamadun China  dan Pandangan semestaTamadun China  dan Pandangan semesta
Tamadun China dan Pandangan semestayat cyg
 
KERAJAAN AWAL ASIA TENGGARA
KERAJAAN AWAL ASIA TENGGARAKERAJAAN AWAL ASIA TENGGARA
KERAJAAN AWAL ASIA TENGGARAIzatul Hanim
 
Peradaban lembah sungai kuning (hwang ho)
Peradaban lembah sungai kuning (hwang ho)Peradaban lembah sungai kuning (hwang ho)
Peradaban lembah sungai kuning (hwang ho)CNVIP
 
Questionnaire Form..16th testing
Questionnaire Form..16th testingQuestionnaire Form..16th testing
Questionnaire Form..16th testingStudy and Teaching
 
Perkembangan di eropah
Perkembangan di eropahPerkembangan di eropah
Perkembangan di eropahMiss Seha
 

What's hot (20)

Nota sejarah-tingkatan-2
Nota sejarah-tingkatan-2Nota sejarah-tingkatan-2
Nota sejarah-tingkatan-2
 
M4 Definisi Negara Islam
M4 Definisi Negara IslamM4 Definisi Negara Islam
M4 Definisi Negara Islam
 
Nota Sejarah Cepat dan Efektif TIngkatan 1(Bab 1)
Nota Sejarah Cepat dan Efektif TIngkatan 1(Bab 1)Nota Sejarah Cepat dan Efektif TIngkatan 1(Bab 1)
Nota Sejarah Cepat dan Efektif TIngkatan 1(Bab 1)
 
Pembangunan ekopelancongan di_cameron_highlands__satu_kajian_kes
Pembangunan ekopelancongan di_cameron_highlands__satu_kajian_kesPembangunan ekopelancongan di_cameron_highlands__satu_kajian_kes
Pembangunan ekopelancongan di_cameron_highlands__satu_kajian_kes
 
Kemunculan tamadun awal manusia
Kemunculan tamadun awal manusiaKemunculan tamadun awal manusia
Kemunculan tamadun awal manusia
 
Kaum cina
Kaum cinaKaum cina
Kaum cina
 
Bab 2 objektiviti sejarah
Bab 2 objektiviti sejarah Bab 2 objektiviti sejarah
Bab 2 objektiviti sejarah
 
Pembentangan Hikayat Merong Mahawangsa
Pembentangan Hikayat Merong MahawangsaPembentangan Hikayat Merong Mahawangsa
Pembentangan Hikayat Merong Mahawangsa
 
Bab 5
Bab 5Bab 5
Bab 5
 
Bab 6A Pemikiran Politik Islam Era Umawi dan ‘Abbasi
Bab 6A Pemikiran Politik Islam Era Umawi dan ‘AbbasiBab 6A Pemikiran Politik Islam Era Umawi dan ‘Abbasi
Bab 6A Pemikiran Politik Islam Era Umawi dan ‘Abbasi
 
Sumbangan tamadun islam dalam ilmu perubatan
Sumbangan tamadun islam dalam ilmu perubatanSumbangan tamadun islam dalam ilmu perubatan
Sumbangan tamadun islam dalam ilmu perubatan
 
Tamadun China dan Pandangan semesta
Tamadun China  dan Pandangan semestaTamadun China  dan Pandangan semesta
Tamadun China dan Pandangan semesta
 
titas
titastitas
titas
 
KERAJAAN AWAL ASIA TENGGARA
KERAJAAN AWAL ASIA TENGGARAKERAJAAN AWAL ASIA TENGGARA
KERAJAAN AWAL ASIA TENGGARA
 
TAMADUN ISLAM
TAMADUN ISLAMTAMADUN ISLAM
TAMADUN ISLAM
 
Pengertian sejarah
Pengertian sejarahPengertian sejarah
Pengertian sejarah
 
Bab 4
Bab 4Bab 4
Bab 4
 
Peradaban lembah sungai kuning (hwang ho)
Peradaban lembah sungai kuning (hwang ho)Peradaban lembah sungai kuning (hwang ho)
Peradaban lembah sungai kuning (hwang ho)
 
Questionnaire Form..16th testing
Questionnaire Form..16th testingQuestionnaire Form..16th testing
Questionnaire Form..16th testing
 
Perkembangan di eropah
Perkembangan di eropahPerkembangan di eropah
Perkembangan di eropah
 

More from Muhammad Arif Billah Faishaluddin (11)

04. color
04. color04. color
04. color
 
07. membuat table fixed header dan efek hover
07. membuat table fixed header dan efek hover07. membuat table fixed header dan efek hover
07. membuat table fixed header dan efek hover
 
05. Colspan dan rowspan
05. Colspan dan rowspan05. Colspan dan rowspan
05. Colspan dan rowspan
 
03. pengaturan (border, width, height)
03. pengaturan (border, width, height)03. pengaturan (border, width, height)
03. pengaturan (border, width, height)
 
01. pengenalan tabel
01. pengenalan tabel01. pengenalan tabel
01. pengenalan tabel
 
05. Colspan dan rowspan
05. Colspan dan rowspan05. Colspan dan rowspan
05. Colspan dan rowspan
 
LE GRAND VOYAGE (PERJALANAN SUCI)
LE GRAND VOYAGE (PERJALANAN SUCI)LE GRAND VOYAGE (PERJALANAN SUCI)
LE GRAND VOYAGE (PERJALANAN SUCI)
 
The 7 Habits of Highly Effective People
The 7 Habits of Highly Effective PeopleThe 7 Habits of Highly Effective People
The 7 Habits of Highly Effective People
 
Biografi Bob Sadino
Biografi Bob SadinoBiografi Bob Sadino
Biografi Bob Sadino
 
Resume Film Pay It Forward
Resume Film Pay It ForwardResume Film Pay It Forward
Resume Film Pay It Forward
 
The Air Asia Story
The Air Asia StoryThe Air Asia Story
The Air Asia Story
 

Recently uploaded

MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATAS
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATASMATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATAS
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATASKurniawan Dirham
 
soal AKM Mata Pelajaran PPKN kelas .pptx
soal AKM Mata Pelajaran PPKN kelas .pptxsoal AKM Mata Pelajaran PPKN kelas .pptx
soal AKM Mata Pelajaran PPKN kelas .pptxazhari524
 
Kelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdf
Kelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdfKelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdf
Kelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdftsaniasalftn18
 
KONSEP KEBUTUHAN AKTIVITAS DAN LATIHAN.pptx
KONSEP KEBUTUHAN AKTIVITAS DAN LATIHAN.pptxKONSEP KEBUTUHAN AKTIVITAS DAN LATIHAN.pptx
KONSEP KEBUTUHAN AKTIVITAS DAN LATIHAN.pptxawaldarmawan3
 
421783639-ppt-overdosis-dan-keracunan-pptx.pptx
421783639-ppt-overdosis-dan-keracunan-pptx.pptx421783639-ppt-overdosis-dan-keracunan-pptx.pptx
421783639-ppt-overdosis-dan-keracunan-pptx.pptxGiftaJewela
 
DESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptx
DESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptxDESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptx
DESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptxFuzaAnggriana
 
11 PPT Pancasila sebagai Paradigma Kehidupan dalam Masyarakat.pptx
11 PPT Pancasila sebagai Paradigma Kehidupan dalam Masyarakat.pptx11 PPT Pancasila sebagai Paradigma Kehidupan dalam Masyarakat.pptx
11 PPT Pancasila sebagai Paradigma Kehidupan dalam Masyarakat.pptxMiftahunnajahTVIBS
 
Modul Ajar Biologi Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
Modul Ajar Biologi Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka [abdiera.com]Modul Ajar Biologi Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
Modul Ajar Biologi Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka [abdiera.com]Abdiera
 
JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5
JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5
JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5ssuserd52993
 
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKAMODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKAAndiCoc
 
AKSI NYATA NARKOBA ATAU OBAT TERLARANG..
AKSI NYATA NARKOBA ATAU OBAT TERLARANG..AKSI NYATA NARKOBA ATAU OBAT TERLARANG..
AKSI NYATA NARKOBA ATAU OBAT TERLARANG..ikayogakinasih12
 
Perumusan Visi dan Prakarsa Perubahan.pptx
Perumusan Visi dan Prakarsa Perubahan.pptxPerumusan Visi dan Prakarsa Perubahan.pptx
Perumusan Visi dan Prakarsa Perubahan.pptxadimulianta1
 
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase B
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase BModul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase B
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase BAbdiera
 
Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMM
Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMMLaporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMM
Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMMmulyadia43
 
2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar mata pelajaranPPKn 2024.pdf
2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar  mata pelajaranPPKn 2024.pdf2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar  mata pelajaranPPKn 2024.pdf
2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar mata pelajaranPPKn 2024.pdfsdn3jatiblora
 
tugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SD
tugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SDtugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SD
tugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SDmawan5982
 
Modul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase C
Modul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase CModul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase C
Modul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase CAbdiera
 
Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdf
Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdfModul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdf
Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdfSitiJulaeha820399
 
Dinamika Hidrosfer geografi kelas X genap
Dinamika Hidrosfer geografi kelas X genapDinamika Hidrosfer geografi kelas X genap
Dinamika Hidrosfer geografi kelas X genapsefrida3
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi TRAINING "Effective SUPERVISORY & LEADERSHIP Sk...
PELAKSANAAN  + Link2 Materi TRAINING "Effective  SUPERVISORY &  LEADERSHIP Sk...PELAKSANAAN  + Link2 Materi TRAINING "Effective  SUPERVISORY &  LEADERSHIP Sk...
PELAKSANAAN + Link2 Materi TRAINING "Effective SUPERVISORY & LEADERSHIP Sk...Kanaidi ken
 

Recently uploaded (20)

MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATAS
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATASMATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATAS
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATAS
 
soal AKM Mata Pelajaran PPKN kelas .pptx
soal AKM Mata Pelajaran PPKN kelas .pptxsoal AKM Mata Pelajaran PPKN kelas .pptx
soal AKM Mata Pelajaran PPKN kelas .pptx
 
Kelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdf
Kelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdfKelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdf
Kelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdf
 
KONSEP KEBUTUHAN AKTIVITAS DAN LATIHAN.pptx
KONSEP KEBUTUHAN AKTIVITAS DAN LATIHAN.pptxKONSEP KEBUTUHAN AKTIVITAS DAN LATIHAN.pptx
KONSEP KEBUTUHAN AKTIVITAS DAN LATIHAN.pptx
 
421783639-ppt-overdosis-dan-keracunan-pptx.pptx
421783639-ppt-overdosis-dan-keracunan-pptx.pptx421783639-ppt-overdosis-dan-keracunan-pptx.pptx
421783639-ppt-overdosis-dan-keracunan-pptx.pptx
 
DESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptx
DESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptxDESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptx
DESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptx
 
11 PPT Pancasila sebagai Paradigma Kehidupan dalam Masyarakat.pptx
11 PPT Pancasila sebagai Paradigma Kehidupan dalam Masyarakat.pptx11 PPT Pancasila sebagai Paradigma Kehidupan dalam Masyarakat.pptx
11 PPT Pancasila sebagai Paradigma Kehidupan dalam Masyarakat.pptx
 
Modul Ajar Biologi Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
Modul Ajar Biologi Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka [abdiera.com]Modul Ajar Biologi Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
Modul Ajar Biologi Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
 
JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5
JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5
JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5
 
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKAMODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
 
AKSI NYATA NARKOBA ATAU OBAT TERLARANG..
AKSI NYATA NARKOBA ATAU OBAT TERLARANG..AKSI NYATA NARKOBA ATAU OBAT TERLARANG..
AKSI NYATA NARKOBA ATAU OBAT TERLARANG..
 
Perumusan Visi dan Prakarsa Perubahan.pptx
Perumusan Visi dan Prakarsa Perubahan.pptxPerumusan Visi dan Prakarsa Perubahan.pptx
Perumusan Visi dan Prakarsa Perubahan.pptx
 
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase B
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase BModul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase B
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase B
 
Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMM
Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMMLaporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMM
Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMM
 
2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar mata pelajaranPPKn 2024.pdf
2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar  mata pelajaranPPKn 2024.pdf2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar  mata pelajaranPPKn 2024.pdf
2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar mata pelajaranPPKn 2024.pdf
 
tugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SD
tugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SDtugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SD
tugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SD
 
Modul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase C
Modul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase CModul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase C
Modul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase C
 
Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdf
Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdfModul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdf
Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdf
 
Dinamika Hidrosfer geografi kelas X genap
Dinamika Hidrosfer geografi kelas X genapDinamika Hidrosfer geografi kelas X genap
Dinamika Hidrosfer geografi kelas X genap
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi TRAINING "Effective SUPERVISORY & LEADERSHIP Sk...
PELAKSANAAN  + Link2 Materi TRAINING "Effective  SUPERVISORY &  LEADERSHIP Sk...PELAKSANAAN  + Link2 Materi TRAINING "Effective  SUPERVISORY &  LEADERSHIP Sk...
PELAKSANAAN + Link2 Materi TRAINING "Effective SUPERVISORY & LEADERSHIP Sk...
 

Resume Film Red Cliff

  • 1. Resume Film Red Cliff (赤壁) 1. Fahmi Salfiyari 1203118 2. Muhammad Arif Billah F 1205193 3. Nur Aini Rusydi 1104471 4. Nurhasanah Mulyati 1104438 5. Pribadi Ramadhan 1202419 6. Siti Hasanah 0905726
  • 2. Sejarah Perang Red Cliff Perang Red Cliff (Chi Bi) adalah perang yang berlokasi di Sungai Yangtze terjadi pada akhir Dinasti Han sebelum Zaman Tiga Negara antara pihak Cao Cao dengan koalisi Liu Bei dan Sun Quan. Perang ini adalah salah satu contoh perang di mana pihak yang lemah bisa menang dengan strategi atas pihak yang kuat. Chi Bi yang terukir di tebing Sungai Yangtze
  • 3. Tokoh di Dalam Red Cliff Cao Cao Cao Cao Cao Cao (Cao Mengde 155-220) Lahir di kota Qiao (sekarang di Haozhou, Anhui) Dia dikenal sebagai pemikir ulung, ahli strategi dan juga ahli perang. Dia seorang pejabat kekaisaran di awal Dinasti Han.
  • 4. Tokoh di Dalam Red Cliff Liu Bei Liu Bei Liu Bei (Liu Xuande 161-223) Lahir di Kabupaten Zhuo (sekarang di wilayah provinsi Hebei). Dia merupakan keturunan dari Liu Sheng, Raja Jing di Zhongshan yang merupakan anak dari Kaisar Jing dari Han. Dia paman dari Kaisar Xian dari Han yang memerintah waktu itu.
  • 5. Tokoh di Dalam Red Cliff Sun Quan Sun Quan Sun Quan (182-252) Putera kedua dari Sun Jian (Pendiri negara Dong Wu) Lahir di kota Fuchun Sun Quan mewarisi wilayah di daerah tenggara sungai Yangtze pada usia 18 tahun. Dalam pemerintahannya Sun Quan dibantu oleh Zhou Yu, Zhang Zhao, Zhang Hong dan Cheng Pu.
  • 6. Tokoh di Dalam Red Cliff Zhuge Liang Zhuge Liang Zhuge Liang (Zhuge Kongming 181– 234 AD) Zhuge Liang adalah seorang ahli strategi dan advisor dari Shu, dia sering dipanggil ”Sleeping Dragon” atau Naga Tidur. Dia jenius dalam banyak urusan, baik itu domestik dan urusan ke luar
  • 7. Tokoh di Dalam Red Cliff Zhou Yu Zhou Yu Zhou Yu (Zhou Gong Jin 175-210) Dia adalah penasehat militer Tiongkok yang pertama dan terpenting dari Wu di Zaman Tiga Negara. Dia dideskripsikan sebagai seorang tampan yang cakap dalam hal kemiliteran dan kenegaraan.
  • 8. Tokoh di Dalam Red Cliff Pihak Sun Quan Xiao QiaoGan NingSun Shang Xiang
  • 9. Tokoh di Dalam Red Cliff Pihak Liu Bei Zhang FeiZhao YunGuan Yu
  • 10. RESUME FILM RED CLIFF 1
  • 11. Cao Cao Menjadi Panglima Pasukan Kerajaan Cao Cao menagih janji Kaisar Xian untuk perang melawan Liu Bei dan Sun Quan Senator Kong Rong korban Cao Cao karena tidak setuju dengan keputusan perang Cao Cao.
  • 12. Penyerangan Liu Bei Liu Bei dan tentaranya mundur karena kalah jumlah dan harus menyelamatkan para pengungsi.
  • 13. Zhuge Liang Meminta Dukungan Negara Wu Zhuge Liang memberitahu Liu Bei bahwa Ia akan pergi ke Negara Wu untuk meminta dukungan. Zhuge Liang membujuk Sun Quan dan Zhou Yu untuk melawan Cao Cao.
  • 14. Persiapan Perang Formasi Yinyang Aliansi Wu dan Shu sedang berunding dengan pergerakan prajurit Cao Cao dan memilih strategi Yinyang Strategi Yinyang adalah formasi perang seperti tempurung dan mengurung lawan
  • 16. RESUME FILM RED CLIFF 2
  • 17. Wabah Demam Tipus Mayat korban tipus di kemah Cao Cao dihanyutkan ke daerah Shu dan Wu, agar mereka terjangkit. Untuk menghindari jatuh korban lebih banyak Liu Bei memisahkan korban dengan kemah Shu dan Wu.
  • 18. 100.000 Anak Panah Zhuge Liang menerima perintah untuk mengumpulkan 100.000 anak panah, dan memanfaatkan kabut yang sedang menyelimuti sungai Yangtze.
  • 19. Serangan Api Zhou Yu Para Jendral Wu dan Shu sedang menentukan strategi untuk menghancurkan perahu Cao Cao dengan Api.
  • 20. Serangan Api Zhou Yu Perhitungan Zhuge Liang akan arah mata angin yang akan berubah pada malam atau pagi ternyata benar.
  • 21. Penyerangan Kemah Cao Cao Formasi Testudo digunakan untuk bertahan dan menyerang barak Cao Cao
  • 22. Kemenangan Wu dan Shu Kemah Cao Cao habis terbakar api dan Cao Cao mengalami kegagalan besar
  • 23. Relasi Film dengan Kiwiraushaan Kita harus tahu diri ada kalanya maju dan ada kalanya mundur.
  • 24. Relasi Film dengan Kiwiraushaan Kita hanya manusia, jadi tidak bisa bekerja sendiri.
  • 25. Relasi Film dengan Kiwiraushaan Didalam memulai usaha dan mengatur usaha, harus ada strategi yang jelas dan tujuan yang jelas.
  • 26. Relasi Film dengan Kiwiraushaan Terkadang dibutuhkan strategi baru meski itu belum dipersiapkan sebelumnya.
  • 27. Relasi Film dengan Kiwiraushaan Pekak terhadap kelebihan dan kelemahan, karena jika tidak pekak kita bisa hancur.
  • 28. Relasi Film dengan Kiwiraushaan Perhatikan segala aspek yang bisa membantu kita didalam berwirausahaa.
  • 29. Relasi Film dengan Kiwiraushaan Tetap waspada terhadap ancaman yang bisa datang kapan saja.
  • 30. Relasi Film dengan Kiwiraushaan Berusaha saja tidak cukup karena kita butuh keberuntungan, maka berdo’alah.
  • 31. Relasi Film dengan Kiwiraushaan Di saat terpojok dan tidak bisa apa-apa, jangan khawatir karena Tuhan bersama kita.