SlideShare a Scribd company logo
RANCANGAN AKTIVITAS TUTORIAL (RAT)
Mata Kuliah : Pemantapan Kemampuan Profesional
Kode/sks : PAUD4501/4 SKS
Semester :
Nama Tutor : Dra. Sri Tatminingsih, M.Pd
Deskripsi Singkat Mata kuliah:
Mata kuliah ini membekali mahasiswa dengan kemampuan melakukan unjuk kerja untuk meningkatkan profesional pendidik PAUD melalui
pemecahan masalah yang ditemukan dalam kegiatan pengembangan pada Anak Usia Dini (AUD) dengan menerapkan kaidah-kaidah PTK. Pada
mata kuliah ini mahasiswa akan berlatih menemukan dan menganalisa masalah serta merancang tindakan perbaikan kegiatan, melaksanakan
perbaikan kegiatan, menilai sendiri atau menggali masukan dari pihak lain tentang rancangan dan pelaksanaan perbaikan kegiatan yang
dilaksanakan melalui siklus dan diakhiri dengan membuat laporan PKP.
Kompetensi umum : Setelah mengikuti mata kuliah Pemantapan Kemampuan Profesional ini mahasiswa diharapkan dapat meningkatkan
profesionalnya sebagai pendidik PAUD melalui pemecahan masalah yang ditemukan dalam kegiatan pengembangan pada Anak Usia Dini
(AUD) dengan menerapkan kaidah-kaidah PTK
No No Modul Kompetensi Materi
1 BAB I, II, III - Menjelaskan kompetensi yang harus
dicapai mahasiswa dalam PKP
- Membedakan konsep PTK, PKM, dan PKP
- Menjelaskan kaitan antara PTK dan PKP
- Menjelaskan cara melakukan refleksi
Pembimbingan I
- menjelaskan kompetensi yang harus dicapai mahasiswa
dalam PKP
- menjelaskan dan membedakan konsep PTK, PKM, dan
PKP
- menjelaskan cara melakukan refleksi
- menugaskan mahasiswa membuat refleksi pembelajaran
yang telah dilakukan sebelumnya
2 BAB I, II, III - Menjelaskan cara melakukan perbaikan
SKH/RK berdasarkan hasil refleksi dengan
berlandaskan teori
Pembimbingan II
- membahas hasil refleksi
- menjelaskan cara perbaikan SKH/RK berdasarkan hasil
1
No No Modul Kompetensi Materi
- Menjelaskan cara membuat Rancangan
Satu Siklus
refleksi dengan berlandaskan teori
- menjelaskan cara membuat Rancangan Satu Siklus
- menugaskan mahasiswa membuat Rancangan Satu
Siklus untuk Siklus I
3 BAB I, II, III Menyiapkan pelaksanaan SKH dan Skenario
Perbaikan untuk Siklus I
Pembimbingan III
- mereview Rancangan Satu Siklus untuk Siklus I
- membahas persiapan pelaksanaan SKH dan Skenario
Perbaikan
- menugaskan mahasiswa melaksanakan SKH dan
Skenario Perbaikan untuk Siklus I
- menugaskan mahasiswa membuat Rancangan Satu
Siklus untuk Siklus II
4 BAB I, II, III Menyiapkan pelaksanaan SKH dan Skenario
Perbaikan untuk Siklus II
Pembimbingan IV
- mereview hasil siklus I (SKH Perbaikan, Skenario
Perbaikan, Refleksi, APKG1 dan 2)
- mereview Rancangan Satu Siklus untuk Siklus II
- menugaskan mahasiswa melaksanakan SKH dan
Skenario Perbaikan untuk Siklus II
5 BAB I, II, III Menjelaskan cara membuat laporan PKP Pembimbingan V
- mereview hasil siklus II (SKH Perbaikan, Skenario
Perbaikan, Refleksi, APKG1 dan 2)
- menjelaskan cara membuat laporan PKP
- menugaskan mahasiswa membuat Laporan PKP
6 BAB I, II, III - mencari kesalahan dalam laporan PKP
yang dibuatnya
- memperbaiki laporan PKP yang dibuatnya
Pembimbingan VI
- memeriksa laporan PKP mahasiswa
- menjelaskan hal-hal yang masih salah dalam pembuatan
laporan PKP dan bagaimana cara memperbaikinya
- menugaskan mahasiswa memperbaiki Laporan PKP
- menugaskan 5 orang mahasiswa mempersiapkan
2
No No Modul Kompetensi Materi
pelaksanaan simulasi perbaikan pembelajaran di kelas
tutorial
7 BAB I, II, III Melaksanakan simulasi perbaikan
pembelajaran di kelas tutorial
Pembimbingan VII
- memberi komentar/masukan terhadap simulasi yang
dilakukan mahasiswa
- menugaskan 5 orang mahasiswa lain mempersiapkan
pelaksanaan simulasi perbaikan pembelajaran di kelas
tutorial
8 BAB I, II, III Melaksanakan simulasi perbaikan
pembelajaran di kelas tutorial
Pembimbingan VIII
- menerima laporan PKP mahasiswa
- memberi komentar/masukan terhadap simulasi yang
dilakukan mahasiswa
3
RANCANGAN AKTIVITAS TUTORIAL
DAN
SATUAN ACARA TUTORIAL
PAUD4501 PEMANTAPAN KEMAMPUAN
PROFESIONAL
DISUSUN OLEH :
Dra.Sri Tatminingsih, M.Pd
Pendidikan Guru Pendidikan Anak Usia Dini (S1)
Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan
Universitas Terbuka
4

More Related Content

Similar to Rat pkp

KAJIAN SK KD
KAJIAN SK KDKAJIAN SK KD
KAJIAN SK KD
ElaNurlaela44
 
RATSAT_ANGGA SATRIA, M.Pd .pdf
RATSAT_ANGGA SATRIA, M.Pd .pdfRATSAT_ANGGA SATRIA, M.Pd .pdf
RATSAT_ANGGA SATRIA, M.Pd .pdf
angga678964
 
NURDI_BEST PRACTICE_2024.pdfbsbenbdbdndndnendnjdjdkxjfhdhdjdjdhhdjsgdhdhdjdjd...
NURDI_BEST PRACTICE_2024.pdfbsbenbdbdndndnendnjdjdkxjfhdhdjdjdhhdjsgdhdhdjdjd...NURDI_BEST PRACTICE_2024.pdfbsbenbdbdndndnendnjdjdkxjfhdhdjdjdhhdjsgdhdhdjdjd...
NURDI_BEST PRACTICE_2024.pdfbsbenbdbdndndnendnjdjdkxjfhdhdjdjdhhdjsgdhdhdjdjd...
achsofyan1
 
Panduan ppl i
Panduan ppl iPanduan ppl i
Panduan ppl i
Yan Bali
 
Nota Tajuk 9 Proses Perancangan, Pelaksanaan dan Penilaian Pendidikan Teknik ...
Nota Tajuk 9 Proses Perancangan, Pelaksanaan dan Penilaian Pendidikan Teknik ...Nota Tajuk 9 Proses Perancangan, Pelaksanaan dan Penilaian Pendidikan Teknik ...
Nota Tajuk 9 Proses Perancangan, Pelaksanaan dan Penilaian Pendidikan Teknik ...
Sherly Jewinly
 
1. MBKM_KPT berbasis OBE (UPM).pptx
1. MBKM_KPT berbasis OBE (UPM).pptx1. MBKM_KPT berbasis OBE (UPM).pptx
1. MBKM_KPT berbasis OBE (UPM).pptx
qurrotul anfa
 
MODUL P5 KEBEKERJAAN.docx
MODUL P5 KEBEKERJAAN.docxMODUL P5 KEBEKERJAAN.docx
MODUL P5 KEBEKERJAAN.docx
JumadiSMK
 
PETA KONSEP PTK 1-6.docx
PETA KONSEP PTK 1-6.docxPETA KONSEP PTK 1-6.docx
PETA KONSEP PTK 1-6.docx
AriSyahputra16
 
Buku panduan kkp ti 2010
Buku panduan kkp ti 2010Buku panduan kkp ti 2010
Buku panduan kkp ti 2010
sulaiman yunus
 
Contoh proposal ptk dan artikel ilmiah
Contoh proposal ptk dan artikel ilmiahContoh proposal ptk dan artikel ilmiah
Contoh proposal ptk dan artikel ilmiah
Suaidin -Dompu
 
Laporan pkm
Laporan pkmLaporan pkm
Laporan pkm
Eman Syukur
 
penjelasan proyek perubahan
penjelasan proyek perubahanpenjelasan proyek perubahan
penjelasan proyek perubahan
kadnan kadnan
 
Panduan-Teknis-III-Penilaian-Uji-Kinerja-Portofolio-UKMPPG-2021.pdf
Panduan-Teknis-III-Penilaian-Uji-Kinerja-Portofolio-UKMPPG-2021.pdfPanduan-Teknis-III-Penilaian-Uji-Kinerja-Portofolio-UKMPPG-2021.pdf
Panduan-Teknis-III-Penilaian-Uji-Kinerja-Portofolio-UKMPPG-2021.pdf
RatnaSarum
 
Panduan model desain pelatihan pendidikan
Panduan model desain pelatihan pendidikanPanduan model desain pelatihan pendidikan
Panduan model desain pelatihan pendidikan
Ismail Ahmad
 
Merancang proyek perubahan pim4
Merancang proyek perubahan pim4Merancang proyek perubahan pim4
Merancang proyek perubahan pim4
Kang Toni
 
Merancang proyek perubahan pim4
Merancang proyek perubahan pim4Merancang proyek perubahan pim4
Merancang proyek perubahan pim4
Raudati Hilda
 
PEMBIMBINGAN PTK.ppt
PEMBIMBINGAN PTK.pptPEMBIMBINGAN PTK.ppt
PEMBIMBINGAN PTK.ppt
AfrioPasaribu106
 

Similar to Rat pkp (20)

Rancangan aktivitas tutorial ptk
Rancangan aktivitas tutorial ptkRancangan aktivitas tutorial ptk
Rancangan aktivitas tutorial ptk
 
KAJIAN SK KD
KAJIAN SK KDKAJIAN SK KD
KAJIAN SK KD
 
RATSAT_ANGGA SATRIA, M.Pd .pdf
RATSAT_ANGGA SATRIA, M.Pd .pdfRATSAT_ANGGA SATRIA, M.Pd .pdf
RATSAT_ANGGA SATRIA, M.Pd .pdf
 
NURDI_BEST PRACTICE_2024.pdfbsbenbdbdndndnendnjdjdkxjfhdhdjdjdhhdjsgdhdhdjdjd...
NURDI_BEST PRACTICE_2024.pdfbsbenbdbdndndnendnjdjdkxjfhdhdjdjdhhdjsgdhdhdjdjd...NURDI_BEST PRACTICE_2024.pdfbsbenbdbdndndnendnjdjdkxjfhdhdjdjdhhdjsgdhdhdjdjd...
NURDI_BEST PRACTICE_2024.pdfbsbenbdbdndndnendnjdjdkxjfhdhdjdjdhhdjsgdhdhdjdjd...
 
Panduan ppl i
Panduan ppl iPanduan ppl i
Panduan ppl i
 
Prerentasi PTK
Prerentasi PTKPrerentasi PTK
Prerentasi PTK
 
Nota Tajuk 9 Proses Perancangan, Pelaksanaan dan Penilaian Pendidikan Teknik ...
Nota Tajuk 9 Proses Perancangan, Pelaksanaan dan Penilaian Pendidikan Teknik ...Nota Tajuk 9 Proses Perancangan, Pelaksanaan dan Penilaian Pendidikan Teknik ...
Nota Tajuk 9 Proses Perancangan, Pelaksanaan dan Penilaian Pendidikan Teknik ...
 
1. MBKM_KPT berbasis OBE (UPM).pptx
1. MBKM_KPT berbasis OBE (UPM).pptx1. MBKM_KPT berbasis OBE (UPM).pptx
1. MBKM_KPT berbasis OBE (UPM).pptx
 
Rph rbt thn 4
Rph rbt thn 4Rph rbt thn 4
Rph rbt thn 4
 
MODUL P5 KEBEKERJAAN.docx
MODUL P5 KEBEKERJAAN.docxMODUL P5 KEBEKERJAAN.docx
MODUL P5 KEBEKERJAAN.docx
 
PETA KONSEP PTK 1-6.docx
PETA KONSEP PTK 1-6.docxPETA KONSEP PTK 1-6.docx
PETA KONSEP PTK 1-6.docx
 
Buku panduan kkp ti 2010
Buku panduan kkp ti 2010Buku panduan kkp ti 2010
Buku panduan kkp ti 2010
 
Contoh proposal ptk dan artikel ilmiah
Contoh proposal ptk dan artikel ilmiahContoh proposal ptk dan artikel ilmiah
Contoh proposal ptk dan artikel ilmiah
 
Laporan pkm
Laporan pkmLaporan pkm
Laporan pkm
 
penjelasan proyek perubahan
penjelasan proyek perubahanpenjelasan proyek perubahan
penjelasan proyek perubahan
 
Panduan-Teknis-III-Penilaian-Uji-Kinerja-Portofolio-UKMPPG-2021.pdf
Panduan-Teknis-III-Penilaian-Uji-Kinerja-Portofolio-UKMPPG-2021.pdfPanduan-Teknis-III-Penilaian-Uji-Kinerja-Portofolio-UKMPPG-2021.pdf
Panduan-Teknis-III-Penilaian-Uji-Kinerja-Portofolio-UKMPPG-2021.pdf
 
Panduan model desain pelatihan pendidikan
Panduan model desain pelatihan pendidikanPanduan model desain pelatihan pendidikan
Panduan model desain pelatihan pendidikan
 
Merancang proyek perubahan pim4
Merancang proyek perubahan pim4Merancang proyek perubahan pim4
Merancang proyek perubahan pim4
 
Merancang proyek perubahan pim4
Merancang proyek perubahan pim4Merancang proyek perubahan pim4
Merancang proyek perubahan pim4
 
PEMBIMBINGAN PTK.ppt
PEMBIMBINGAN PTK.pptPEMBIMBINGAN PTK.ppt
PEMBIMBINGAN PTK.ppt
 

Recently uploaded

SAINS TINGKATAN 4 BAB 11 DAYA DAN GERAKAN
SAINS TINGKATAN 4 BAB 11 DAYA DAN GERAKANSAINS TINGKATAN 4 BAB 11 DAYA DAN GERAKAN
SAINS TINGKATAN 4 BAB 11 DAYA DAN GERAKAN
NURULNAHARIAHBINTIAH
 
Defenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada Anak
Defenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada AnakDefenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada Anak
Defenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada Anak
Yayasan Pusat Kajian dan Perlindungan Anak
 
PENDAMPINGAN INDIVIDU 2 CGP ANGKATAN 10 KOTA DEPOK
PENDAMPINGAN INDIVIDU 2 CGP ANGKATAN 10 KOTA DEPOKPENDAMPINGAN INDIVIDU 2 CGP ANGKATAN 10 KOTA DEPOK
PENDAMPINGAN INDIVIDU 2 CGP ANGKATAN 10 KOTA DEPOK
GusniartiGusniarti5
 
Powerpoint Materi Menyusun dan Merencanakan Modul Ajar
Powerpoint Materi Menyusun dan Merencanakan Modul AjarPowerpoint Materi Menyusun dan Merencanakan Modul Ajar
Powerpoint Materi Menyusun dan Merencanakan Modul Ajar
MashudiMashudi12
 
Panduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdf
Panduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdfPanduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdf
Panduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdf
MildayantiMildayanti
 
Modul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum MerdekaModul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
Modul Ajar Statistika Data Fase F kelas
Modul Ajar Statistika Data Fase F  kelasModul Ajar Statistika Data Fase F  kelas
Modul Ajar Statistika Data Fase F kelas
ananda238570
 
PPT ELABORASI PEMAHAMAN MODUL 1.4. budaya positfpdf
PPT ELABORASI PEMAHAMAN MODUL 1.4. budaya positfpdfPPT ELABORASI PEMAHAMAN MODUL 1.4. budaya positfpdf
PPT ELABORASI PEMAHAMAN MODUL 1.4. budaya positfpdf
SdyokoSusanto1
 
Seminar Pendidikan PPG Filosofi Pendidikan.pdf
Seminar Pendidikan PPG Filosofi Pendidikan.pdfSeminar Pendidikan PPG Filosofi Pendidikan.pdf
Seminar Pendidikan PPG Filosofi Pendidikan.pdf
inganahsholihahpangs
 
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Fathan Emran
 
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptxRANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
SurosoSuroso19
 
705368319-Ppt-Aksi-Nyata-Membuat-Rancangan-Pembelajaran-Dengan-Metode-Fonik.pptx
705368319-Ppt-Aksi-Nyata-Membuat-Rancangan-Pembelajaran-Dengan-Metode-Fonik.pptx705368319-Ppt-Aksi-Nyata-Membuat-Rancangan-Pembelajaran-Dengan-Metode-Fonik.pptx
705368319-Ppt-Aksi-Nyata-Membuat-Rancangan-Pembelajaran-Dengan-Metode-Fonik.pptx
nimah111
 
2. PEMBELAJARAN YANG MENGUATKAN TRANSISI PAUD-SD Merancang Instrumen Asesmen ...
2. PEMBELAJARAN YANG MENGUATKAN TRANSISI PAUD-SD Merancang Instrumen Asesmen ...2. PEMBELAJARAN YANG MENGUATKAN TRANSISI PAUD-SD Merancang Instrumen Asesmen ...
2. PEMBELAJARAN YANG MENGUATKAN TRANSISI PAUD-SD Merancang Instrumen Asesmen ...
PikeKusumaSantoso
 
Modul Ajar Matematika Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Modul Ajar Matematika Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]Modul Ajar Matematika Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Modul Ajar Matematika Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Fathan Emran
 
Kebijakan PPDB Siswa SMA dan SMK DIY 2024
Kebijakan PPDB Siswa SMA dan SMK DIY 2024Kebijakan PPDB Siswa SMA dan SMK DIY 2024
Kebijakan PPDB Siswa SMA dan SMK DIY 2024
DrEngMahmudKoriEffen
 
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 8 Fase D Kurikulum MerdekaModul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
Laporan Pembina OSIS UNTUK PMMOK.pdf.pdf
Laporan Pembina OSIS UNTUK PMMOK.pdf.pdfLaporan Pembina OSIS UNTUK PMMOK.pdf.pdf
Laporan Pembina OSIS UNTUK PMMOK.pdf.pdf
OcitaDianAntari
 
AKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARU
AKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARUAKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARU
AKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARU
junaedikuluri1
 
Pemaparan budaya positif di sekolah.pptx
Pemaparan budaya positif di sekolah.pptxPemaparan budaya positif di sekolah.pptx
Pemaparan budaya positif di sekolah.pptx
maulatamah
 
Media Pembelajaran kelas 3 SD Materi konsep 8 arah mata angin
Media Pembelajaran kelas 3 SD Materi konsep 8 arah mata anginMedia Pembelajaran kelas 3 SD Materi konsep 8 arah mata angin
Media Pembelajaran kelas 3 SD Materi konsep 8 arah mata angin
margagurifma2023
 

Recently uploaded (20)

SAINS TINGKATAN 4 BAB 11 DAYA DAN GERAKAN
SAINS TINGKATAN 4 BAB 11 DAYA DAN GERAKANSAINS TINGKATAN 4 BAB 11 DAYA DAN GERAKAN
SAINS TINGKATAN 4 BAB 11 DAYA DAN GERAKAN
 
Defenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada Anak
Defenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada AnakDefenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada Anak
Defenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada Anak
 
PENDAMPINGAN INDIVIDU 2 CGP ANGKATAN 10 KOTA DEPOK
PENDAMPINGAN INDIVIDU 2 CGP ANGKATAN 10 KOTA DEPOKPENDAMPINGAN INDIVIDU 2 CGP ANGKATAN 10 KOTA DEPOK
PENDAMPINGAN INDIVIDU 2 CGP ANGKATAN 10 KOTA DEPOK
 
Powerpoint Materi Menyusun dan Merencanakan Modul Ajar
Powerpoint Materi Menyusun dan Merencanakan Modul AjarPowerpoint Materi Menyusun dan Merencanakan Modul Ajar
Powerpoint Materi Menyusun dan Merencanakan Modul Ajar
 
Panduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdf
Panduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdfPanduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdf
Panduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdf
 
Modul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum MerdekaModul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
 
Modul Ajar Statistika Data Fase F kelas
Modul Ajar Statistika Data Fase F  kelasModul Ajar Statistika Data Fase F  kelas
Modul Ajar Statistika Data Fase F kelas
 
PPT ELABORASI PEMAHAMAN MODUL 1.4. budaya positfpdf
PPT ELABORASI PEMAHAMAN MODUL 1.4. budaya positfpdfPPT ELABORASI PEMAHAMAN MODUL 1.4. budaya positfpdf
PPT ELABORASI PEMAHAMAN MODUL 1.4. budaya positfpdf
 
Seminar Pendidikan PPG Filosofi Pendidikan.pdf
Seminar Pendidikan PPG Filosofi Pendidikan.pdfSeminar Pendidikan PPG Filosofi Pendidikan.pdf
Seminar Pendidikan PPG Filosofi Pendidikan.pdf
 
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
 
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptxRANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
 
705368319-Ppt-Aksi-Nyata-Membuat-Rancangan-Pembelajaran-Dengan-Metode-Fonik.pptx
705368319-Ppt-Aksi-Nyata-Membuat-Rancangan-Pembelajaran-Dengan-Metode-Fonik.pptx705368319-Ppt-Aksi-Nyata-Membuat-Rancangan-Pembelajaran-Dengan-Metode-Fonik.pptx
705368319-Ppt-Aksi-Nyata-Membuat-Rancangan-Pembelajaran-Dengan-Metode-Fonik.pptx
 
2. PEMBELAJARAN YANG MENGUATKAN TRANSISI PAUD-SD Merancang Instrumen Asesmen ...
2. PEMBELAJARAN YANG MENGUATKAN TRANSISI PAUD-SD Merancang Instrumen Asesmen ...2. PEMBELAJARAN YANG MENGUATKAN TRANSISI PAUD-SD Merancang Instrumen Asesmen ...
2. PEMBELAJARAN YANG MENGUATKAN TRANSISI PAUD-SD Merancang Instrumen Asesmen ...
 
Modul Ajar Matematika Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Modul Ajar Matematika Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]Modul Ajar Matematika Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Modul Ajar Matematika Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
 
Kebijakan PPDB Siswa SMA dan SMK DIY 2024
Kebijakan PPDB Siswa SMA dan SMK DIY 2024Kebijakan PPDB Siswa SMA dan SMK DIY 2024
Kebijakan PPDB Siswa SMA dan SMK DIY 2024
 
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 8 Fase D Kurikulum MerdekaModul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka
 
Laporan Pembina OSIS UNTUK PMMOK.pdf.pdf
Laporan Pembina OSIS UNTUK PMMOK.pdf.pdfLaporan Pembina OSIS UNTUK PMMOK.pdf.pdf
Laporan Pembina OSIS UNTUK PMMOK.pdf.pdf
 
AKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARU
AKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARUAKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARU
AKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARU
 
Pemaparan budaya positif di sekolah.pptx
Pemaparan budaya positif di sekolah.pptxPemaparan budaya positif di sekolah.pptx
Pemaparan budaya positif di sekolah.pptx
 
Media Pembelajaran kelas 3 SD Materi konsep 8 arah mata angin
Media Pembelajaran kelas 3 SD Materi konsep 8 arah mata anginMedia Pembelajaran kelas 3 SD Materi konsep 8 arah mata angin
Media Pembelajaran kelas 3 SD Materi konsep 8 arah mata angin
 

Rat pkp

  • 1. RANCANGAN AKTIVITAS TUTORIAL (RAT) Mata Kuliah : Pemantapan Kemampuan Profesional Kode/sks : PAUD4501/4 SKS Semester : Nama Tutor : Dra. Sri Tatminingsih, M.Pd Deskripsi Singkat Mata kuliah: Mata kuliah ini membekali mahasiswa dengan kemampuan melakukan unjuk kerja untuk meningkatkan profesional pendidik PAUD melalui pemecahan masalah yang ditemukan dalam kegiatan pengembangan pada Anak Usia Dini (AUD) dengan menerapkan kaidah-kaidah PTK. Pada mata kuliah ini mahasiswa akan berlatih menemukan dan menganalisa masalah serta merancang tindakan perbaikan kegiatan, melaksanakan perbaikan kegiatan, menilai sendiri atau menggali masukan dari pihak lain tentang rancangan dan pelaksanaan perbaikan kegiatan yang dilaksanakan melalui siklus dan diakhiri dengan membuat laporan PKP. Kompetensi umum : Setelah mengikuti mata kuliah Pemantapan Kemampuan Profesional ini mahasiswa diharapkan dapat meningkatkan profesionalnya sebagai pendidik PAUD melalui pemecahan masalah yang ditemukan dalam kegiatan pengembangan pada Anak Usia Dini (AUD) dengan menerapkan kaidah-kaidah PTK No No Modul Kompetensi Materi 1 BAB I, II, III - Menjelaskan kompetensi yang harus dicapai mahasiswa dalam PKP - Membedakan konsep PTK, PKM, dan PKP - Menjelaskan kaitan antara PTK dan PKP - Menjelaskan cara melakukan refleksi Pembimbingan I - menjelaskan kompetensi yang harus dicapai mahasiswa dalam PKP - menjelaskan dan membedakan konsep PTK, PKM, dan PKP - menjelaskan cara melakukan refleksi - menugaskan mahasiswa membuat refleksi pembelajaran yang telah dilakukan sebelumnya 2 BAB I, II, III - Menjelaskan cara melakukan perbaikan SKH/RK berdasarkan hasil refleksi dengan berlandaskan teori Pembimbingan II - membahas hasil refleksi - menjelaskan cara perbaikan SKH/RK berdasarkan hasil 1
  • 2. No No Modul Kompetensi Materi - Menjelaskan cara membuat Rancangan Satu Siklus refleksi dengan berlandaskan teori - menjelaskan cara membuat Rancangan Satu Siklus - menugaskan mahasiswa membuat Rancangan Satu Siklus untuk Siklus I 3 BAB I, II, III Menyiapkan pelaksanaan SKH dan Skenario Perbaikan untuk Siklus I Pembimbingan III - mereview Rancangan Satu Siklus untuk Siklus I - membahas persiapan pelaksanaan SKH dan Skenario Perbaikan - menugaskan mahasiswa melaksanakan SKH dan Skenario Perbaikan untuk Siklus I - menugaskan mahasiswa membuat Rancangan Satu Siklus untuk Siklus II 4 BAB I, II, III Menyiapkan pelaksanaan SKH dan Skenario Perbaikan untuk Siklus II Pembimbingan IV - mereview hasil siklus I (SKH Perbaikan, Skenario Perbaikan, Refleksi, APKG1 dan 2) - mereview Rancangan Satu Siklus untuk Siklus II - menugaskan mahasiswa melaksanakan SKH dan Skenario Perbaikan untuk Siklus II 5 BAB I, II, III Menjelaskan cara membuat laporan PKP Pembimbingan V - mereview hasil siklus II (SKH Perbaikan, Skenario Perbaikan, Refleksi, APKG1 dan 2) - menjelaskan cara membuat laporan PKP - menugaskan mahasiswa membuat Laporan PKP 6 BAB I, II, III - mencari kesalahan dalam laporan PKP yang dibuatnya - memperbaiki laporan PKP yang dibuatnya Pembimbingan VI - memeriksa laporan PKP mahasiswa - menjelaskan hal-hal yang masih salah dalam pembuatan laporan PKP dan bagaimana cara memperbaikinya - menugaskan mahasiswa memperbaiki Laporan PKP - menugaskan 5 orang mahasiswa mempersiapkan 2
  • 3. No No Modul Kompetensi Materi pelaksanaan simulasi perbaikan pembelajaran di kelas tutorial 7 BAB I, II, III Melaksanakan simulasi perbaikan pembelajaran di kelas tutorial Pembimbingan VII - memberi komentar/masukan terhadap simulasi yang dilakukan mahasiswa - menugaskan 5 orang mahasiswa lain mempersiapkan pelaksanaan simulasi perbaikan pembelajaran di kelas tutorial 8 BAB I, II, III Melaksanakan simulasi perbaikan pembelajaran di kelas tutorial Pembimbingan VIII - menerima laporan PKP mahasiswa - memberi komentar/masukan terhadap simulasi yang dilakukan mahasiswa 3
  • 4. RANCANGAN AKTIVITAS TUTORIAL DAN SATUAN ACARA TUTORIAL PAUD4501 PEMANTAPAN KEMAMPUAN PROFESIONAL DISUSUN OLEH : Dra.Sri Tatminingsih, M.Pd Pendidikan Guru Pendidikan Anak Usia Dini (S1) Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan Universitas Terbuka 4