SlideShare a Scribd company logo
PROPOSAL USAHA
NAGITU-LHO
( NUGGET IKAN TUNA BALADO )
“Makanan Sehat Generasi Hebat”
OWNER :
1.ELSA FEBRIANTI
2.RAHMA KURNIA DIASTI
3.SEPTI NUGRAHANI
NAMA PERUSAHAAN :
SENA’S FOOD’S
BIDANG USAHA :
KULINER
JENIS PRODUK :
MAKANAN
A. DATA PRIBADI
1. Nama : ELSA FEBRIANTI
Tempat dan Tanggal Lahir : Ponorogo, 10 Februari 2004
Jenis Kelamin : Perempuan
Alamat : Desa Pager, Kecamatan Bungkal,
Kabupaten Ponorogo
Agama : Islam
Pekerjaan : Siswa
No. HP : +62838 3777 4708
Email : elsafebrianti026@gmail.com
2. Nama : SEPTI NUGRAHANI
Tempat dan Tanggal Lahir : Trenggalek, 17 September 2005
Jenis Kelamin : Perempuan
Alamat : Desa Sidomulyo, Kecamatan Pule,
Kabupaten Trenggalek
Agama : Islam
Pekerjaan : Siswa
No. HP : +62813 3183 0772
Email : septinugrahani209@gmail.com
3. Nama : RAHMA KURNIA DIASTI
Tempat dan Tanggal Lahir : Ponorogo, 06 Desember 2004
Jenis Kelamin : Perempuan
Alamat : Desa Kalisat, Kecamatan Bungkal,
Kabupaten Ponorogo
Agama : Islam
Pekerjaan : Pelajar
No. HP : +62852 3439 8271
Email : saddfcfccv3469@gmail.com
B. DATA USAHA
Nama Perusahaan : Sena’s Food’s
Bidang Usaha : Kuliner
Jenis Produk : Makanan
Lokasi Usaha : Jl. Raya Bungkal No. 24 Desa Galak
Kecamatan Slahung, Kabupaten Ponorogo
Slogan Usaha : Makanan Sehat Genesi Hebat
Telp : +62856 0132 0640
Email : senasfoods546@gmail.com
C. LATAR BELAKANG
Menciptakan peluang usaha dibidang kuliner merupakan salah
satu bentuk usaha yang potensial dalam rangka pendapatan label yang
besar, salah satunya kuliner berbentuk makanan yang bisa
mendapatkan sebuah nilai potensial keuntungan di lingkungan
perkotaan, pedesaan, maupun lingkungan sekolah.
Belakangan ini kuliner yang sifatnya instant, yang sangat amat
digemari kaula muda padahal itu makanan yang tidak sehat. Padahal
kuliner instant menjamur dimana-mana, penyajian atau packaging
yang simple dan inovatif serta memiliki rasa yang berbeda, banyak
digemari oleh kalangan pelajar, siswa, dan masyarakat umum
khususnya kuliner yang sifatnya nyeleneh dan bikin penasaran.
Dengan melihat peluang tersebut maka kami tertarik untuk
mendirikan usaha dibidang kuliner yang memiliki ciri khas yang
berbeda dengan kuliner yang lain. Kuliner yang akan kami tawarkan
adalah NAGITU-LHO (Nugget Ikan Tuna Balado). NAGITU-LHO ini
berbeda dengan nugget yang lain pada umumnya, karena nugget kami
menggunakan bahan-bahan pilihan, segar dan pastinya dengan
pengolahan yang sehat.
D. TUJUAN BISNIS
• Memanfaatkan sumber daya laut yang ada di daerah Pacitan yang
kebetulan dekat dengan daerah kami Ponorogo.
• Membuat kaula muda lebih menyukai olahan inovasi dari ikan yang
sering dilupakan.
• Membuat inovasi makanan sehat tanpa menggunakan MSG, Pewarna
dan Pengawet.
• Membuat kawula muda lebih mencintai produk dalam negeri
utamanya olahan ikan, yang sangat bergizi tinggi dan juga sangat
melimpah di laut Indonesia tercinta.
E. VISI MISI
VISI
1. Menjadikan outlet Sena’s Food’s sebagai usaha technopreneur yang
selalu menyediakan makanan siap saji yang sehat, kekinian dan
terkenal sampai ke seluruh mancanegara.
MISI
1. Sena’s Food’s selalu memproduksi makanan yang berkualitas,
pelayanan, dan juga kepeuasan konsumen sangat diutamakan.
2. Selalu mengembangkan teknologi, supaya berinovasi dalam produk
kami.
3. Sena’s Food’s selalu menyediakan produk yang sehat, bergizi,
kekinian dan terkenal sampai mancanegara.
4. Sena’s Food’s selalu memproduksi produk yang berinovasi sehingga
disenangi oleh kaula muda.
F. DESKRIPSI PRODUK
a) Deskripsi
Pengembangan berbagai produk olahan dari perikanan Indonesia
yang sangat luas dan kaya sekali hasil lautnya, membuat kami
antusias untuk berinovasi dan berkreasi dalam mendirikan Sena’s
Food’s. Produk kami juga sangat bias menjadi alternatif untuk
menumbuhkan kebiasaan masyarakat Indonesia mengkonsumsi
ikan, itu merupakan salah satu upaya untuk meningkatkan nilai
gizi. Produk olahan ikan tersebut adalah NAGITU-LHO (Nugget Ikan
Tuna Balado). Produk kami terbuat dari bahan ikan segar yang
sangat berkualitas dan dengan campuran rempah-rempah yang
sangat baik kualitasnya. Produk ini kami packing dalam thinwall
yang kekinian dan tentunya ramah lingkungan. NAGITU-LHO juga
tidak pernah ketinggalan trend untuk membuat makanan jaman
sekarang.
b) Standart Mutu NAGITU-LHO
➢ Bentuk : Nugget kami berbentuk kotak, walaupun
bentuknya sederhana, namun nugget kami tidak
ketinggalan jaman
➢ Warna : Sangat menarik berisi, karena campuran bahan-
bahan yang dominan ke ikannya
➢ Rasa : Lezat dan enak, rasa ikan yang dominan dan dapat
dikreasikan jenis ikannya sesuai keinginan
konsumen
➢ Aroma : Aroma khas ikan segar, gurih dan harum dengan
perpaduan aroma bumbu rempah yang kuat
➢ Tekstur : Sangat pas, tidak lembek/kenyal, tidak keras, yang
selalu bagus dan terjamin kualitasnya
Mutu dan gizi suatu produk sangat kami jaga, kami utamakan
karena merupakan salah satu strategi kesuksesan produk kami di
masyarakat.
c) Bahan dan Alat
Bahan :
1. Daging Ikan Segar (Ikan Tuna)
2. Telur
3. Gula
4. Tepung Panir
5. Air Es
6. Bawang Merah
7. Bawang Putih
8. Merica Halus
9. Garam
10. Minyak Goreng
11. Margarin Cair
Alat :
1. Panci Pangukus
2. Loyang
3. Box Thinwall
4. Pisau
5. Blender Daging
6. Talenan
7. Sendok Makan
8. Mangkok Besar Serbaguna
d) Cara Pengolahan
Langkah-langkah pembuatan NAGITU-LHO :
• Filet ikan yang telah dibersihkan dan dihilangkan durinya
• Blender ikan tuna yang sudah difilet tadi hingga halus
• Siapkan bawang merah dan bawang putih, lalu kupas
• Haluskan bawang merah dan bawang putih, lalu tumis sampai
beraroma
• Campur ikan yang sudah dihaluskan tadi dengan bumbu yang
telah ditumis, tambahkan gula, garam, merica, telur, air es,
setelah itu diblender hingga halus dan tercampur menjadi satu
• Setelah halus dan tercampur semua, tuang adonan ke mangkok
yang lebih besar, setelah itu tambahkan tepung panir dan
campur hingga rata semua bahan
• Siapkan Loyang untuk mengukus adonan nugget, Loyang diolesi
margarin dan adonan dituangkan dan diratakan
• Dimasukkan ke panic pengukus, sekitar 30 menit matikan
kompor, setelah itu dikeluarkan dari panci nuggetnya, setalah
adonan dingin dikeluarkan dari cetakan nugget, setelah itu
diiris-iris segi empat
• Setelah itu dimasukkan satu-persatu dikocokan telur yang
sudah disipakan, dan lanjut digulungkan di mangkuk kusus
tempat panir
• Selanjutnya dimasukkan ke dalam packing lalu dimasukkan ke
kulkas (freezer)
e) Packing
• Metode pengemasan bagi kami sangat penting dalam sebuah
produksi, karena kalua pengemasannya kurang menarik atau
kurang benar bias berakibat fatal, pembeli kurang suka dan
juga keawetan produk sangat diragukan. Oleh karena itu kami
sebagai pemproduksi produk, packing produk kita memakai
bahan thinwall dan kami juga sangat memperhatikan jenis
bahan packingannya berbahaya atau tidak bagi kesehatan
konsumen.
• Metode pengemasan frozen
Setelah diproses selesai dan didiamkan disuhu ruangan hingga
dingin, setelah itu di packing di box/toples khusus makanan
yang kedap udara, disitupun difreezer dengan baik, sehingga
bias tahan berbulan-bulan dan pengiriman ke luar kota dan
luar negripun aman dan terjamin.
G. KREATIFITAS PRODUK, SISTEM PEMASARAN, SUPPLY CHAIN DAN
LOGISTIK
• Kreativitas Produk
Ikan laut yang diinovasi menjagi nugget dengan bentuk kotak
namun tidak ketinggalan jaman rasa yang pedas juga ikan yang
segar dan dipacking kekinian dengan thinwall tentu digemari
kalangan remaja, sehingga mampu membuat kalangan remaja
menyukai ikan laut dan meningkatkan kecerdasan remaja. Produk
ini juga memiliki keunggulan dalam gizi yakni nutrisi, khususnya
omega 3 dan omega 6 yang memiliki peran penting dalam
pembentukan serta perkembangan sel otak.
• Sistem Pemasaran
Sistem pemasaran yang kami pakai, supaya produk bias dipasarkan
secara efektif sehingga awareness bias meningkat.
1. Memaksimalkan pemasaran melalui media social untuk promosi
sebagai etalase produk, sebagai sumber informasi seputar bisnis,
dan sebagai chanel komunikasi antar pemilik bisnis dan
pelanggan.
2. Menggunakan system afilasi promosi produk ke konsumen
melalui partner-partner terpercaya.
3. Membuat video tutorial, video ini bias dijadikan strategi promosi
yang baik untuk komsumen
• Suply Chain dan Logistik
Sistem terkoordinasi produk dipasok ke pelanggan, serangkain
proses yang meliputi kegiatan pengiriman barang atau produk
ketempat tujuan, semua harus terpercaya dengan baik,
penyimpanan, penyaluran produk ke pelanggan dengan layak dan
baik.
H. ASPEK DIGITAL DAN INOVASI
Kami memanfaatkan teknologi digital dengan cara membuat foto
produk yang akan dijual agar memudahkan pembeli untuk mengetahui
produk yang kita miliki, dan juga mempermudah penjual dan pembeli
untuk berinteraksi. Foto produk yang menarik dapat menggugah selera
dan menarik perhatian konsumen, kami juga memperluas jaringan
dengan menyediakan layanan pesan antar dengan beberapa
marketplace yaitu Shoope dan Instagram. Layanan ini dapat
mempermudah semua pihak baik itu penjual dan pembeli, dengan
layanan ini pembeli yang malas atau tidak sempat untuk keluar rumah
bias dengan mudah mendapatkan produk yang diinginkan. Kami juga
memanfaatkan diskon dan gratis ongkir yang disediakan oleh
marketplace tersebut, tentu hal tersebut dapat menarik minat
konsumen. Tidak heran beberapa pembeli sangat memperhatikan
harga yang sesuai dengan kantong, setelah itu baru memutuskan
untuk membeli suatu produk.
I. ASPEK KEUANGAN
NO LAPORAN LABA RUGI
PERBULAN
(Rp)
A PENGHASILAN (OMSET)
1. Penjualan Produk 9.000.000
2. Penghasilan Lain 0
JUMLAH PENGHASILAN 9.000.000
B BEBAN (BIAYA)
1. Beban Bahan 3.330.600
2. Beban Tenaga Kerja 1.350.000
3. Beban Sewa 0
4. Beban Komunikasi 0
5. Beban Listrik 60.000
6. Beban Lain-Lain 705.000
JUMLAH BEBAN 5.445.000
LABA USAHA 3.555.000
NO KETERANGAN
HARGA
SATUAN
JUMLAH
PERHARI
TOTAL
(Rp)
1. Penjualan Produk 20.000 15 300.000
2. Beban Bahan 7.400 15 111.000
3. Beban Listrik 133.3 15 2.000
4. Beban Lain-Lain 1.566 15 23.500
5. Jumlah Beban - - 136.500
6. Laba Usaha - - 163.500
J. KESIMPULAN
Usaha makanan olahan ikan NAGITU-LHO ini merupakan
peluang usaha yang cukup menjanjikan dan fleksibel untuk
kedepannya. Apalagi sekarang ini mencari produk makanan yang enak,
sehat, bergizi dan disukai banyak kalangan cukup sulit, karena pada
zaman modern ini banyak makanan cepat saji yang tentunya tidak baik
bagi kesehatan. Dan juga kita sebagai kawula muda yang harus
menanamkan kecintaan kita terhadap kekayaan alam Indonesia yang
sangat kaya akan hasil lautnya, yang salah satunya adalah ikan laut,
yang selama ini telah dilupakan oleh masyarakat Indonesia yang lagi
buming dengan produk olahan siap saji dengan produk luar negeri.
Dengan pertimbangan semua itu kami sebagai kawula muda
mendirikan outlet dengan produk kekinian yang sangat mengutamakan
gizi dan juga sajian yang nantinya tidak kalah dengan produk olahan
dari luar negeri, yang endingnya sangat disukai semua lapisan
masyarakat.

More Related Content

What's hot

Contoh Presentasi Pengenalan Produk
Contoh Presentasi Pengenalan ProdukContoh Presentasi Pengenalan Produk
Contoh Presentasi Pengenalan Produk
Yusuf Saefudin
 
BISNIS PLAN Tugas kewirausahaan moses hadun
BISNIS PLAN Tugas kewirausahaan moses hadunBISNIS PLAN Tugas kewirausahaan moses hadun
BISNIS PLAN Tugas kewirausahaan moses hadun
MOSES HADUN
 
Nuzulatul Afifah - Entrepreneurship Usaha Buket Snack
Nuzulatul Afifah - Entrepreneurship Usaha Buket SnackNuzulatul Afifah - Entrepreneurship Usaha Buket Snack
Nuzulatul Afifah - Entrepreneurship Usaha Buket Snack
Nuzulatul Afifah
 
Power point smk penjualan usaha kue
Power point smk penjualan usaha kuePower point smk penjualan usaha kue
Power point smk penjualan usaha kue
Jack Mclean
 
Proposal usaha kecil martabak mini
Proposal usaha kecil martabak miniProposal usaha kecil martabak mini
Proposal usaha kecil martabak mini
rissa nabilla hakiki
 
Proposal kripik pisang (1)
Proposal kripik pisang (1)Proposal kripik pisang (1)
Proposal kripik pisang (1)
Halu Oleo University
 
Contoh proposal usaha makanan
Contoh proposal usaha makananContoh proposal usaha makanan
Contoh proposal usaha makananArya Ningrat
 
Proposal Kewirausahaan
Proposal KewirausahaanProposal Kewirausahaan
Proposal KewirausahaanRini Handayani
 
Proposal Usaha Barang Daur Ulang
Proposal Usaha Barang Daur UlangProposal Usaha Barang Daur Ulang
Proposal Usaha Barang Daur Ulang
Aulia Srie Wardani
 
Proposal usaha kewirausahaan
Proposal usaha kewirausahaanProposal usaha kewirausahaan
Proposal usaha kewirausahaanKuntoro Guest
 
Proposal bisnis es cincau jelly susu (pertemuan 7)
Proposal bisnis es cincau jelly susu (pertemuan 7)Proposal bisnis es cincau jelly susu (pertemuan 7)
Proposal bisnis es cincau jelly susu (pertemuan 7)
syafii_ahmad
 
Tugas 2 bisnis plan
Tugas 2 bisnis planTugas 2 bisnis plan
Tugas 2 bisnis plan
Lintang Caraka
 
PROPOSAL PKM -SIMOK ( SINGKONG MONTOK )
PROPOSAL PKM -SIMOK ( SINGKONG MONTOK )PROPOSAL PKM -SIMOK ( SINGKONG MONTOK )
PROPOSAL PKM -SIMOK ( SINGKONG MONTOK )
adhyriyadi clever
 
Kata pengantar, abstrak dan daftar isi
Kata pengantar, abstrak dan daftar isiKata pengantar, abstrak dan daftar isi
Kata pengantar, abstrak dan daftar isi
Nuri Andhika Pratama
 
Presentation bisnis plan
Presentation bisnis planPresentation bisnis plan
Presentation bisnis plan
Dita Ovita
 
Contoh laporan kunjungan industri
Contoh laporan kunjungan industriContoh laporan kunjungan industri
Contoh laporan kunjungan industri
Ai Roudatul
 
Proposal kewiurausahaan-makanan (1)
Proposal kewiurausahaan-makanan (1)Proposal kewiurausahaan-makanan (1)
Proposal kewiurausahaan-makanan (1)Pengki Irawan
 
Proposal usaha
Proposal usahaProposal usaha
Proposal usaha
Ahmad Safruddin
 
BUSINESS PLAN - Korean Food Resto
BUSINESS PLAN - Korean Food RestoBUSINESS PLAN - Korean Food Resto
BUSINESS PLAN - Korean Food Resto
Setya Anggraini
 

What's hot (20)

Contoh Presentasi Pengenalan Produk
Contoh Presentasi Pengenalan ProdukContoh Presentasi Pengenalan Produk
Contoh Presentasi Pengenalan Produk
 
BISNIS PLAN Tugas kewirausahaan moses hadun
BISNIS PLAN Tugas kewirausahaan moses hadunBISNIS PLAN Tugas kewirausahaan moses hadun
BISNIS PLAN Tugas kewirausahaan moses hadun
 
Nuzulatul Afifah - Entrepreneurship Usaha Buket Snack
Nuzulatul Afifah - Entrepreneurship Usaha Buket SnackNuzulatul Afifah - Entrepreneurship Usaha Buket Snack
Nuzulatul Afifah - Entrepreneurship Usaha Buket Snack
 
Power point smk penjualan usaha kue
Power point smk penjualan usaha kuePower point smk penjualan usaha kue
Power point smk penjualan usaha kue
 
Proposal usaha kecil martabak mini
Proposal usaha kecil martabak miniProposal usaha kecil martabak mini
Proposal usaha kecil martabak mini
 
Contoh proposal bazar
Contoh proposal bazarContoh proposal bazar
Contoh proposal bazar
 
Proposal kripik pisang (1)
Proposal kripik pisang (1)Proposal kripik pisang (1)
Proposal kripik pisang (1)
 
Contoh proposal usaha makanan
Contoh proposal usaha makananContoh proposal usaha makanan
Contoh proposal usaha makanan
 
Proposal Kewirausahaan
Proposal KewirausahaanProposal Kewirausahaan
Proposal Kewirausahaan
 
Proposal Usaha Barang Daur Ulang
Proposal Usaha Barang Daur UlangProposal Usaha Barang Daur Ulang
Proposal Usaha Barang Daur Ulang
 
Proposal usaha kewirausahaan
Proposal usaha kewirausahaanProposal usaha kewirausahaan
Proposal usaha kewirausahaan
 
Proposal bisnis es cincau jelly susu (pertemuan 7)
Proposal bisnis es cincau jelly susu (pertemuan 7)Proposal bisnis es cincau jelly susu (pertemuan 7)
Proposal bisnis es cincau jelly susu (pertemuan 7)
 
Tugas 2 bisnis plan
Tugas 2 bisnis planTugas 2 bisnis plan
Tugas 2 bisnis plan
 
PROPOSAL PKM -SIMOK ( SINGKONG MONTOK )
PROPOSAL PKM -SIMOK ( SINGKONG MONTOK )PROPOSAL PKM -SIMOK ( SINGKONG MONTOK )
PROPOSAL PKM -SIMOK ( SINGKONG MONTOK )
 
Kata pengantar, abstrak dan daftar isi
Kata pengantar, abstrak dan daftar isiKata pengantar, abstrak dan daftar isi
Kata pengantar, abstrak dan daftar isi
 
Presentation bisnis plan
Presentation bisnis planPresentation bisnis plan
Presentation bisnis plan
 
Contoh laporan kunjungan industri
Contoh laporan kunjungan industriContoh laporan kunjungan industri
Contoh laporan kunjungan industri
 
Proposal kewiurausahaan-makanan (1)
Proposal kewiurausahaan-makanan (1)Proposal kewiurausahaan-makanan (1)
Proposal kewiurausahaan-makanan (1)
 
Proposal usaha
Proposal usahaProposal usaha
Proposal usaha
 
BUSINESS PLAN - Korean Food Resto
BUSINESS PLAN - Korean Food RestoBUSINESS PLAN - Korean Food Resto
BUSINESS PLAN - Korean Food Resto
 

Similar to PROPOSAL USAHA teknoplener.pdf

Enterprenuer
EnterprenuerEnterprenuer
Enterprenuer
Dissa MeLina
 
kwu piskej.pptx
kwu piskej.pptxkwu piskej.pptx
kwu piskej.pptx
CyndieLauraRaffael
 
PROPOSAL KEWIRAUSAHAAN
PROPOSAL KEWIRAUSAHAANPROPOSAL KEWIRAUSAHAAN
PROPOSAL KEWIRAUSAHAAN
Mianzhalli Tri Yunitha
 
Pmw produksi tahu bakso
Pmw produksi tahu baksoPmw produksi tahu bakso
Pmw produksi tahu bakso
Taufik Habibie
 
7 usaha, mayriana, hapzi ali, proposal bisnis, universitas mercu buana, 2018
7 usaha, mayriana, hapzi ali, proposal bisnis, universitas mercu buana, 20187 usaha, mayriana, hapzi ali, proposal bisnis, universitas mercu buana, 2018
7 usaha, mayriana, hapzi ali, proposal bisnis, universitas mercu buana, 2018
may riana
 
PROPOSAL USAHA A.docx
PROPOSAL USAHA A.docxPROPOSAL USAHA A.docx
PROPOSAL USAHA A.docx
alyasalsa5
 
Manajemen strategi
Manajemen strategiManajemen strategi
Manajemen strategi
PuputPutriWulan
 
LOLOS PROPOSAL UTY CEL COMPETITION (WIRAUSAHA MUDA)
LOLOS PROPOSAL UTY CEL COMPETITION (WIRAUSAHA MUDA)LOLOS PROPOSAL UTY CEL COMPETITION (WIRAUSAHA MUDA)
LOLOS PROPOSAL UTY CEL COMPETITION (WIRAUSAHA MUDA)
pop.art
 
PROPOSAL BISNIS PLAN.docx
PROPOSAL BISNIS PLAN.docxPROPOSAL BISNIS PLAN.docx
PROPOSAL BISNIS PLAN.docx
bungaarsyila
 
Pisang manisque
Pisang manisquePisang manisque
Pisang manisque
nanana30
 
PPT KEWIRAUSAHAAN BUSSINES PLAN UMKM BERJUDUL CHIKEN POPCORN
PPT KEWIRAUSAHAAN BUSSINES PLAN UMKM BERJUDUL CHIKEN POPCORNPPT KEWIRAUSAHAAN BUSSINES PLAN UMKM BERJUDUL CHIKEN POPCORN
PPT KEWIRAUSAHAAN BUSSINES PLAN UMKM BERJUDUL CHIKEN POPCORN
RacerFtail
 
Proposal bisnis niken dikonversi-dikonversi
Proposal bisnis niken dikonversi-dikonversiProposal bisnis niken dikonversi-dikonversi
Proposal bisnis niken dikonversi-dikonversi
fcaries aries
 
7, Kwh, Ermilia Indra Fitriani, Hapzi Ali, Kuliah Umum atau Studi Kasus, Univ...
7, Kwh, Ermilia Indra Fitriani, Hapzi Ali, Kuliah Umum atau Studi Kasus, Univ...7, Kwh, Ermilia Indra Fitriani, Hapzi Ali, Kuliah Umum atau Studi Kasus, Univ...
7, Kwh, Ermilia Indra Fitriani, Hapzi Ali, Kuliah Umum atau Studi Kasus, Univ...
ermiliafitri
 
Peos raos.. raos.. raoooss
Peos raos.. raos.. raooossPeos raos.. raos.. raoooss
Peos raos.. raos.. raoooss
Rihlatul adni
 
Minggu ke 7 - kuliah umum atau studi kasus
Minggu  ke 7 - kuliah umum atau studi kasusMinggu  ke 7 - kuliah umum atau studi kasus
Minggu ke 7 - kuliah umum atau studi kasus
Dhea Natalia
 
contoh-proposal.pdf
contoh-proposal.pdfcontoh-proposal.pdf
contoh-proposal.pdf
wahidsuharmawan
 
Mak. Pengembangan Olahan Makanan.docx
Mak. Pengembangan Olahan Makanan.docxMak. Pengembangan Olahan Makanan.docx
Mak. Pengembangan Olahan Makanan.docx
Mayairmayanti5
 

Similar to PROPOSAL USAHA teknoplener.pdf (20)

Enterprenuer
EnterprenuerEnterprenuer
Enterprenuer
 
kwu piskej.pptx
kwu piskej.pptxkwu piskej.pptx
kwu piskej.pptx
 
PROPOSAL KEWIRAUSAHAAN
PROPOSAL KEWIRAUSAHAANPROPOSAL KEWIRAUSAHAAN
PROPOSAL KEWIRAUSAHAAN
 
Pmw produksi tahu bakso
Pmw produksi tahu baksoPmw produksi tahu bakso
Pmw produksi tahu bakso
 
7 usaha, mayriana, hapzi ali, proposal bisnis, universitas mercu buana, 2018
7 usaha, mayriana, hapzi ali, proposal bisnis, universitas mercu buana, 20187 usaha, mayriana, hapzi ali, proposal bisnis, universitas mercu buana, 2018
7 usaha, mayriana, hapzi ali, proposal bisnis, universitas mercu buana, 2018
 
Pkm
PkmPkm
Pkm
 
PROPOSAL USAHA A.docx
PROPOSAL USAHA A.docxPROPOSAL USAHA A.docx
PROPOSAL USAHA A.docx
 
Manajemen strategi
Manajemen strategiManajemen strategi
Manajemen strategi
 
Krippik
KrippikKrippik
Krippik
 
LOLOS PROPOSAL UTY CEL COMPETITION (WIRAUSAHA MUDA)
LOLOS PROPOSAL UTY CEL COMPETITION (WIRAUSAHA MUDA)LOLOS PROPOSAL UTY CEL COMPETITION (WIRAUSAHA MUDA)
LOLOS PROPOSAL UTY CEL COMPETITION (WIRAUSAHA MUDA)
 
PROPOSAL BISNIS PLAN.docx
PROPOSAL BISNIS PLAN.docxPROPOSAL BISNIS PLAN.docx
PROPOSAL BISNIS PLAN.docx
 
Pisang manisque
Pisang manisquePisang manisque
Pisang manisque
 
PPT KEWIRAUSAHAAN BUSSINES PLAN UMKM BERJUDUL CHIKEN POPCORN
PPT KEWIRAUSAHAAN BUSSINES PLAN UMKM BERJUDUL CHIKEN POPCORNPPT KEWIRAUSAHAAN BUSSINES PLAN UMKM BERJUDUL CHIKEN POPCORN
PPT KEWIRAUSAHAAN BUSSINES PLAN UMKM BERJUDUL CHIKEN POPCORN
 
Proposal bisnis niken dikonversi-dikonversi
Proposal bisnis niken dikonversi-dikonversiProposal bisnis niken dikonversi-dikonversi
Proposal bisnis niken dikonversi-dikonversi
 
7, Kwh, Ermilia Indra Fitriani, Hapzi Ali, Kuliah Umum atau Studi Kasus, Univ...
7, Kwh, Ermilia Indra Fitriani, Hapzi Ali, Kuliah Umum atau Studi Kasus, Univ...7, Kwh, Ermilia Indra Fitriani, Hapzi Ali, Kuliah Umum atau Studi Kasus, Univ...
7, Kwh, Ermilia Indra Fitriani, Hapzi Ali, Kuliah Umum atau Studi Kasus, Univ...
 
Peos raos.. raos.. raoooss
Peos raos.. raos.. raooossPeos raos.. raos.. raoooss
Peos raos.. raos.. raoooss
 
Minggu ke 7 - kuliah umum atau studi kasus
Minggu  ke 7 - kuliah umum atau studi kasusMinggu  ke 7 - kuliah umum atau studi kasus
Minggu ke 7 - kuliah umum atau studi kasus
 
contoh-proposal.pdf
contoh-proposal.pdfcontoh-proposal.pdf
contoh-proposal.pdf
 
PMW PISCOK KETAPEL
PMW PISCOK KETAPELPMW PISCOK KETAPEL
PMW PISCOK KETAPEL
 
Mak. Pengembangan Olahan Makanan.docx
Mak. Pengembangan Olahan Makanan.docxMak. Pengembangan Olahan Makanan.docx
Mak. Pengembangan Olahan Makanan.docx
 

More from Fajar Baskoro

Pemberdayaan Kelompok Usaha Siswa dengan Tools Wirausaha AI.pdf
Pemberdayaan Kelompok Usaha Siswa dengan Tools Wirausaha AI.pdfPemberdayaan Kelompok Usaha Siswa dengan Tools Wirausaha AI.pdf
Pemberdayaan Kelompok Usaha Siswa dengan Tools Wirausaha AI.pdf
Fajar Baskoro
 
Skills for The Future - Pemberdayaan Remaja Untuk Meningkatkan Keterampilan.pptx
Skills for The Future - Pemberdayaan Remaja Untuk Meningkatkan Keterampilan.pptxSkills for The Future - Pemberdayaan Remaja Untuk Meningkatkan Keterampilan.pptx
Skills for The Future - Pemberdayaan Remaja Untuk Meningkatkan Keterampilan.pptx
Fajar Baskoro
 
Slides OOSC - Program Penanganan ATS Unicef Bappeda Jawa Timur.pptx
Slides OOSC - Program Penanganan ATS Unicef Bappeda Jawa Timur.pptxSlides OOSC - Program Penanganan ATS Unicef Bappeda Jawa Timur.pptx
Slides OOSC - Program Penanganan ATS Unicef Bappeda Jawa Timur.pptx
Fajar Baskoro
 
PPT- Menyiapkan GenerasiTerampilDigitalSkill1.pptx
PPT- Menyiapkan GenerasiTerampilDigitalSkill1.pptxPPT- Menyiapkan GenerasiTerampilDigitalSkill1.pptx
PPT- Menyiapkan GenerasiTerampilDigitalSkill1.pptx
Fajar Baskoro
 
PPT-Menyiapkan Alumni GenerasiTerampil.pptx
PPT-Menyiapkan Alumni GenerasiTerampil.pptxPPT-Menyiapkan Alumni GenerasiTerampil.pptx
PPT-Menyiapkan Alumni GenerasiTerampil.pptx
Fajar Baskoro
 
RIngkasan Program - Markoding Innovation Challenge.pptx
RIngkasan Program - Markoding Innovation Challenge.pptxRIngkasan Program - Markoding Innovation Challenge.pptx
RIngkasan Program - Markoding Innovation Challenge.pptx
Fajar Baskoro
 
Pengembangan Program Pelatihan Double Track - DT PLUSK
Pengembangan Program Pelatihan Double Track - DT PLUSKPengembangan Program Pelatihan Double Track - DT PLUSK
Pengembangan Program Pelatihan Double Track - DT PLUSK
Fajar Baskoro
 
DT-PLUSK Pengembangan SMA Double Track Tahun ke 5
DT-PLUSK Pengembangan SMA Double Track Tahun ke 5DT-PLUSK Pengembangan SMA Double Track Tahun ke 5
DT-PLUSK Pengembangan SMA Double Track Tahun ke 5
Fajar Baskoro
 
Generasi Terampil Digital Skill-2023.pptx
Generasi Terampil Digital Skill-2023.pptxGenerasi Terampil Digital Skill-2023.pptx
Generasi Terampil Digital Skill-2023.pptx
Fajar Baskoro
 
Cara Membuat Kursus Online Wordpress-tutorstarter
Cara Membuat Kursus Online Wordpress-tutorstarterCara Membuat Kursus Online Wordpress-tutorstarter
Cara Membuat Kursus Online Wordpress-tutorstarter
Fajar Baskoro
 
PPT-Kick Off Double Track 2024 melaksanakan Festival Ramadhan
PPT-Kick Off Double Track 2024 melaksanakan Festival RamadhanPPT-Kick Off Double Track 2024 melaksanakan Festival Ramadhan
PPT-Kick Off Double Track 2024 melaksanakan Festival Ramadhan
Fajar Baskoro
 
Buku Inovasi 2023 - 2024 konsep capaian KUS
Buku Inovasi 2023 - 2024 konsep capaian  KUSBuku Inovasi 2023 - 2024 konsep capaian  KUS
Buku Inovasi 2023 - 2024 konsep capaian KUS
Fajar Baskoro
 
Pemaparan Sosialisasi Program Dual Track 2024.pptx
Pemaparan Sosialisasi Program Dual Track 2024.pptxPemaparan Sosialisasi Program Dual Track 2024.pptx
Pemaparan Sosialisasi Program Dual Track 2024.pptx
Fajar Baskoro
 
Executive Millennial Entrepreneur Award 2023-1a-1.pdf
Executive Millennial Entrepreneur Award  2023-1a-1.pdfExecutive Millennial Entrepreneur Award  2023-1a-1.pdf
Executive Millennial Entrepreneur Award 2023-1a-1.pdf
Fajar Baskoro
 
1-Executive Millennial Entrepreneur Award 2023-1-cetak.pptx
1-Executive Millennial Entrepreneur Award  2023-1-cetak.pptx1-Executive Millennial Entrepreneur Award  2023-1-cetak.pptx
1-Executive Millennial Entrepreneur Award 2023-1-cetak.pptx
Fajar Baskoro
 
Executive Millennial Entrepreneur Award 2023-1.pptx
Executive Millennial Entrepreneur Award  2023-1.pptxExecutive Millennial Entrepreneur Award  2023-1.pptx
Executive Millennial Entrepreneur Award 2023-1.pptx
Fajar Baskoro
 
Pemrograman Mobile - JetPack Compose1.pptx
Pemrograman Mobile - JetPack Compose1.pptxPemrograman Mobile - JetPack Compose1.pptx
Pemrograman Mobile - JetPack Compose1.pptx
Fajar Baskoro
 
Evaluasi KPP Program Dual Track Provinsi Kaltim
Evaluasi KPP Program Dual Track Provinsi KaltimEvaluasi KPP Program Dual Track Provinsi Kaltim
Evaluasi KPP Program Dual Track Provinsi Kaltim
Fajar Baskoro
 
foto tenda digital skill program dari sekolah
foto tenda digital skill program dari sekolahfoto tenda digital skill program dari sekolah
foto tenda digital skill program dari sekolah
Fajar Baskoro
 
Meraih Peluang di Gig Economy yang cocok bagi remaja
Meraih Peluang di Gig Economy yang cocok bagi remajaMeraih Peluang di Gig Economy yang cocok bagi remaja
Meraih Peluang di Gig Economy yang cocok bagi remaja
Fajar Baskoro
 

More from Fajar Baskoro (20)

Pemberdayaan Kelompok Usaha Siswa dengan Tools Wirausaha AI.pdf
Pemberdayaan Kelompok Usaha Siswa dengan Tools Wirausaha AI.pdfPemberdayaan Kelompok Usaha Siswa dengan Tools Wirausaha AI.pdf
Pemberdayaan Kelompok Usaha Siswa dengan Tools Wirausaha AI.pdf
 
Skills for The Future - Pemberdayaan Remaja Untuk Meningkatkan Keterampilan.pptx
Skills for The Future - Pemberdayaan Remaja Untuk Meningkatkan Keterampilan.pptxSkills for The Future - Pemberdayaan Remaja Untuk Meningkatkan Keterampilan.pptx
Skills for The Future - Pemberdayaan Remaja Untuk Meningkatkan Keterampilan.pptx
 
Slides OOSC - Program Penanganan ATS Unicef Bappeda Jawa Timur.pptx
Slides OOSC - Program Penanganan ATS Unicef Bappeda Jawa Timur.pptxSlides OOSC - Program Penanganan ATS Unicef Bappeda Jawa Timur.pptx
Slides OOSC - Program Penanganan ATS Unicef Bappeda Jawa Timur.pptx
 
PPT- Menyiapkan GenerasiTerampilDigitalSkill1.pptx
PPT- Menyiapkan GenerasiTerampilDigitalSkill1.pptxPPT- Menyiapkan GenerasiTerampilDigitalSkill1.pptx
PPT- Menyiapkan GenerasiTerampilDigitalSkill1.pptx
 
PPT-Menyiapkan Alumni GenerasiTerampil.pptx
PPT-Menyiapkan Alumni GenerasiTerampil.pptxPPT-Menyiapkan Alumni GenerasiTerampil.pptx
PPT-Menyiapkan Alumni GenerasiTerampil.pptx
 
RIngkasan Program - Markoding Innovation Challenge.pptx
RIngkasan Program - Markoding Innovation Challenge.pptxRIngkasan Program - Markoding Innovation Challenge.pptx
RIngkasan Program - Markoding Innovation Challenge.pptx
 
Pengembangan Program Pelatihan Double Track - DT PLUSK
Pengembangan Program Pelatihan Double Track - DT PLUSKPengembangan Program Pelatihan Double Track - DT PLUSK
Pengembangan Program Pelatihan Double Track - DT PLUSK
 
DT-PLUSK Pengembangan SMA Double Track Tahun ke 5
DT-PLUSK Pengembangan SMA Double Track Tahun ke 5DT-PLUSK Pengembangan SMA Double Track Tahun ke 5
DT-PLUSK Pengembangan SMA Double Track Tahun ke 5
 
Generasi Terampil Digital Skill-2023.pptx
Generasi Terampil Digital Skill-2023.pptxGenerasi Terampil Digital Skill-2023.pptx
Generasi Terampil Digital Skill-2023.pptx
 
Cara Membuat Kursus Online Wordpress-tutorstarter
Cara Membuat Kursus Online Wordpress-tutorstarterCara Membuat Kursus Online Wordpress-tutorstarter
Cara Membuat Kursus Online Wordpress-tutorstarter
 
PPT-Kick Off Double Track 2024 melaksanakan Festival Ramadhan
PPT-Kick Off Double Track 2024 melaksanakan Festival RamadhanPPT-Kick Off Double Track 2024 melaksanakan Festival Ramadhan
PPT-Kick Off Double Track 2024 melaksanakan Festival Ramadhan
 
Buku Inovasi 2023 - 2024 konsep capaian KUS
Buku Inovasi 2023 - 2024 konsep capaian  KUSBuku Inovasi 2023 - 2024 konsep capaian  KUS
Buku Inovasi 2023 - 2024 konsep capaian KUS
 
Pemaparan Sosialisasi Program Dual Track 2024.pptx
Pemaparan Sosialisasi Program Dual Track 2024.pptxPemaparan Sosialisasi Program Dual Track 2024.pptx
Pemaparan Sosialisasi Program Dual Track 2024.pptx
 
Executive Millennial Entrepreneur Award 2023-1a-1.pdf
Executive Millennial Entrepreneur Award  2023-1a-1.pdfExecutive Millennial Entrepreneur Award  2023-1a-1.pdf
Executive Millennial Entrepreneur Award 2023-1a-1.pdf
 
1-Executive Millennial Entrepreneur Award 2023-1-cetak.pptx
1-Executive Millennial Entrepreneur Award  2023-1-cetak.pptx1-Executive Millennial Entrepreneur Award  2023-1-cetak.pptx
1-Executive Millennial Entrepreneur Award 2023-1-cetak.pptx
 
Executive Millennial Entrepreneur Award 2023-1.pptx
Executive Millennial Entrepreneur Award  2023-1.pptxExecutive Millennial Entrepreneur Award  2023-1.pptx
Executive Millennial Entrepreneur Award 2023-1.pptx
 
Pemrograman Mobile - JetPack Compose1.pptx
Pemrograman Mobile - JetPack Compose1.pptxPemrograman Mobile - JetPack Compose1.pptx
Pemrograman Mobile - JetPack Compose1.pptx
 
Evaluasi KPP Program Dual Track Provinsi Kaltim
Evaluasi KPP Program Dual Track Provinsi KaltimEvaluasi KPP Program Dual Track Provinsi Kaltim
Evaluasi KPP Program Dual Track Provinsi Kaltim
 
foto tenda digital skill program dari sekolah
foto tenda digital skill program dari sekolahfoto tenda digital skill program dari sekolah
foto tenda digital skill program dari sekolah
 
Meraih Peluang di Gig Economy yang cocok bagi remaja
Meraih Peluang di Gig Economy yang cocok bagi remajaMeraih Peluang di Gig Economy yang cocok bagi remaja
Meraih Peluang di Gig Economy yang cocok bagi remaja
 

Recently uploaded

Modul Ajar IPS Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar IPS Kelas 7 Fase D Kurikulum MerdekaModul Ajar IPS Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar IPS Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
PENDAMPINGAN INDIVIDU 2 CGP ANGKATAN 10 KOTA DEPOK
PENDAMPINGAN INDIVIDU 2 CGP ANGKATAN 10 KOTA DEPOKPENDAMPINGAN INDIVIDU 2 CGP ANGKATAN 10 KOTA DEPOK
PENDAMPINGAN INDIVIDU 2 CGP ANGKATAN 10 KOTA DEPOK
GusniartiGusniarti5
 
ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9
ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9
ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9
mohfedri24
 
SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024
SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024
SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024
ozijaya
 
Kisi-kisi Soal PAT Matematika Kelas 3 SD
Kisi-kisi Soal PAT Matematika Kelas 3 SDKisi-kisi Soal PAT Matematika Kelas 3 SD
Kisi-kisi Soal PAT Matematika Kelas 3 SD
denunugraha
 
AKSI NYATA MODUL 1.3 visi dan prakarsa perubahan
AKSI NYATA MODUL 1.3 visi  dan prakarsa perubahanAKSI NYATA MODUL 1.3 visi  dan prakarsa perubahan
AKSI NYATA MODUL 1.3 visi dan prakarsa perubahan
PutuRatihSiswinarti1
 
Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docxKisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
irawan1978
 
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdfNUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
DataSupriatna
 
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdfRHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
asyi1
 
Refleksi pembelajaran guru bahasa inggris.pptx
Refleksi pembelajaran guru bahasa inggris.pptxRefleksi pembelajaran guru bahasa inggris.pptx
Refleksi pembelajaran guru bahasa inggris.pptx
SholahuddinAslam
 
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakatPPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
jodikurniawan341
 
2. Kerangka Kompetensi Literasi Guru SD_Rev.pptx
2. Kerangka Kompetensi Literasi Guru SD_Rev.pptx2. Kerangka Kompetensi Literasi Guru SD_Rev.pptx
2. Kerangka Kompetensi Literasi Guru SD_Rev.pptx
arianferdana
 
1 Kisi-kisi PAT Sosiologi Kelas X -www.kherysuryawan.id.docx
1 Kisi-kisi PAT Sosiologi Kelas X -www.kherysuryawan.id.docx1 Kisi-kisi PAT Sosiologi Kelas X -www.kherysuryawan.id.docx
1 Kisi-kisi PAT Sosiologi Kelas X -www.kherysuryawan.id.docx
asepridwan50
 
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaanPermainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
DEVI390643
 
ATP Kimia Fase E Kelas X bisa deigunakan ditahun ajaran 2024/2025
ATP Kimia Fase E Kelas X bisa deigunakan ditahun ajaran 2024/2025ATP Kimia Fase E Kelas X bisa deigunakan ditahun ajaran 2024/2025
ATP Kimia Fase E Kelas X bisa deigunakan ditahun ajaran 2024/2025
PreddySilitonga
 
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdfPPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
safitriana935
 
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
setiatinambunan
 
Aksi Nyata Merdeka Belajar Lolos Validasi
Aksi Nyata Merdeka Belajar Lolos ValidasiAksi Nyata Merdeka Belajar Lolos Validasi
Aksi Nyata Merdeka Belajar Lolos Validasi
DinaSetiawan2
 
penjelasan tentang tugas dan wewenang pkd
penjelasan tentang tugas dan wewenang pkdpenjelasan tentang tugas dan wewenang pkd
penjelasan tentang tugas dan wewenang pkd
jaya35ml2
 
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdfppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
Nur afiyah
 

Recently uploaded (20)

Modul Ajar IPS Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar IPS Kelas 7 Fase D Kurikulum MerdekaModul Ajar IPS Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar IPS Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
 
PENDAMPINGAN INDIVIDU 2 CGP ANGKATAN 10 KOTA DEPOK
PENDAMPINGAN INDIVIDU 2 CGP ANGKATAN 10 KOTA DEPOKPENDAMPINGAN INDIVIDU 2 CGP ANGKATAN 10 KOTA DEPOK
PENDAMPINGAN INDIVIDU 2 CGP ANGKATAN 10 KOTA DEPOK
 
ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9
ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9
ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9
 
SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024
SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024
SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024
 
Kisi-kisi Soal PAT Matematika Kelas 3 SD
Kisi-kisi Soal PAT Matematika Kelas 3 SDKisi-kisi Soal PAT Matematika Kelas 3 SD
Kisi-kisi Soal PAT Matematika Kelas 3 SD
 
AKSI NYATA MODUL 1.3 visi dan prakarsa perubahan
AKSI NYATA MODUL 1.3 visi  dan prakarsa perubahanAKSI NYATA MODUL 1.3 visi  dan prakarsa perubahan
AKSI NYATA MODUL 1.3 visi dan prakarsa perubahan
 
Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docxKisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
 
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdfNUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
 
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdfRHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
 
Refleksi pembelajaran guru bahasa inggris.pptx
Refleksi pembelajaran guru bahasa inggris.pptxRefleksi pembelajaran guru bahasa inggris.pptx
Refleksi pembelajaran guru bahasa inggris.pptx
 
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakatPPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
 
2. Kerangka Kompetensi Literasi Guru SD_Rev.pptx
2. Kerangka Kompetensi Literasi Guru SD_Rev.pptx2. Kerangka Kompetensi Literasi Guru SD_Rev.pptx
2. Kerangka Kompetensi Literasi Guru SD_Rev.pptx
 
1 Kisi-kisi PAT Sosiologi Kelas X -www.kherysuryawan.id.docx
1 Kisi-kisi PAT Sosiologi Kelas X -www.kherysuryawan.id.docx1 Kisi-kisi PAT Sosiologi Kelas X -www.kherysuryawan.id.docx
1 Kisi-kisi PAT Sosiologi Kelas X -www.kherysuryawan.id.docx
 
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaanPermainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
 
ATP Kimia Fase E Kelas X bisa deigunakan ditahun ajaran 2024/2025
ATP Kimia Fase E Kelas X bisa deigunakan ditahun ajaran 2024/2025ATP Kimia Fase E Kelas X bisa deigunakan ditahun ajaran 2024/2025
ATP Kimia Fase E Kelas X bisa deigunakan ditahun ajaran 2024/2025
 
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdfPPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
 
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
 
Aksi Nyata Merdeka Belajar Lolos Validasi
Aksi Nyata Merdeka Belajar Lolos ValidasiAksi Nyata Merdeka Belajar Lolos Validasi
Aksi Nyata Merdeka Belajar Lolos Validasi
 
penjelasan tentang tugas dan wewenang pkd
penjelasan tentang tugas dan wewenang pkdpenjelasan tentang tugas dan wewenang pkd
penjelasan tentang tugas dan wewenang pkd
 
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdfppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
 

PROPOSAL USAHA teknoplener.pdf

  • 1. PROPOSAL USAHA NAGITU-LHO ( NUGGET IKAN TUNA BALADO ) “Makanan Sehat Generasi Hebat” OWNER : 1.ELSA FEBRIANTI 2.RAHMA KURNIA DIASTI 3.SEPTI NUGRAHANI NAMA PERUSAHAAN : SENA’S FOOD’S BIDANG USAHA : KULINER JENIS PRODUK : MAKANAN
  • 2. A. DATA PRIBADI 1. Nama : ELSA FEBRIANTI Tempat dan Tanggal Lahir : Ponorogo, 10 Februari 2004 Jenis Kelamin : Perempuan Alamat : Desa Pager, Kecamatan Bungkal, Kabupaten Ponorogo Agama : Islam Pekerjaan : Siswa No. HP : +62838 3777 4708 Email : elsafebrianti026@gmail.com 2. Nama : SEPTI NUGRAHANI Tempat dan Tanggal Lahir : Trenggalek, 17 September 2005 Jenis Kelamin : Perempuan Alamat : Desa Sidomulyo, Kecamatan Pule, Kabupaten Trenggalek Agama : Islam Pekerjaan : Siswa No. HP : +62813 3183 0772 Email : septinugrahani209@gmail.com 3. Nama : RAHMA KURNIA DIASTI Tempat dan Tanggal Lahir : Ponorogo, 06 Desember 2004 Jenis Kelamin : Perempuan Alamat : Desa Kalisat, Kecamatan Bungkal, Kabupaten Ponorogo Agama : Islam Pekerjaan : Pelajar No. HP : +62852 3439 8271 Email : saddfcfccv3469@gmail.com
  • 3. B. DATA USAHA Nama Perusahaan : Sena’s Food’s Bidang Usaha : Kuliner Jenis Produk : Makanan Lokasi Usaha : Jl. Raya Bungkal No. 24 Desa Galak Kecamatan Slahung, Kabupaten Ponorogo Slogan Usaha : Makanan Sehat Genesi Hebat Telp : +62856 0132 0640 Email : senasfoods546@gmail.com
  • 4. C. LATAR BELAKANG Menciptakan peluang usaha dibidang kuliner merupakan salah satu bentuk usaha yang potensial dalam rangka pendapatan label yang besar, salah satunya kuliner berbentuk makanan yang bisa mendapatkan sebuah nilai potensial keuntungan di lingkungan perkotaan, pedesaan, maupun lingkungan sekolah. Belakangan ini kuliner yang sifatnya instant, yang sangat amat digemari kaula muda padahal itu makanan yang tidak sehat. Padahal kuliner instant menjamur dimana-mana, penyajian atau packaging yang simple dan inovatif serta memiliki rasa yang berbeda, banyak digemari oleh kalangan pelajar, siswa, dan masyarakat umum khususnya kuliner yang sifatnya nyeleneh dan bikin penasaran. Dengan melihat peluang tersebut maka kami tertarik untuk mendirikan usaha dibidang kuliner yang memiliki ciri khas yang berbeda dengan kuliner yang lain. Kuliner yang akan kami tawarkan adalah NAGITU-LHO (Nugget Ikan Tuna Balado). NAGITU-LHO ini berbeda dengan nugget yang lain pada umumnya, karena nugget kami menggunakan bahan-bahan pilihan, segar dan pastinya dengan pengolahan yang sehat. D. TUJUAN BISNIS • Memanfaatkan sumber daya laut yang ada di daerah Pacitan yang kebetulan dekat dengan daerah kami Ponorogo. • Membuat kaula muda lebih menyukai olahan inovasi dari ikan yang sering dilupakan. • Membuat inovasi makanan sehat tanpa menggunakan MSG, Pewarna dan Pengawet. • Membuat kawula muda lebih mencintai produk dalam negeri utamanya olahan ikan, yang sangat bergizi tinggi dan juga sangat melimpah di laut Indonesia tercinta. E. VISI MISI VISI 1. Menjadikan outlet Sena’s Food’s sebagai usaha technopreneur yang selalu menyediakan makanan siap saji yang sehat, kekinian dan terkenal sampai ke seluruh mancanegara.
  • 5. MISI 1. Sena’s Food’s selalu memproduksi makanan yang berkualitas, pelayanan, dan juga kepeuasan konsumen sangat diutamakan. 2. Selalu mengembangkan teknologi, supaya berinovasi dalam produk kami. 3. Sena’s Food’s selalu menyediakan produk yang sehat, bergizi, kekinian dan terkenal sampai mancanegara. 4. Sena’s Food’s selalu memproduksi produk yang berinovasi sehingga disenangi oleh kaula muda. F. DESKRIPSI PRODUK a) Deskripsi Pengembangan berbagai produk olahan dari perikanan Indonesia yang sangat luas dan kaya sekali hasil lautnya, membuat kami antusias untuk berinovasi dan berkreasi dalam mendirikan Sena’s Food’s. Produk kami juga sangat bias menjadi alternatif untuk menumbuhkan kebiasaan masyarakat Indonesia mengkonsumsi ikan, itu merupakan salah satu upaya untuk meningkatkan nilai gizi. Produk olahan ikan tersebut adalah NAGITU-LHO (Nugget Ikan Tuna Balado). Produk kami terbuat dari bahan ikan segar yang sangat berkualitas dan dengan campuran rempah-rempah yang sangat baik kualitasnya. Produk ini kami packing dalam thinwall yang kekinian dan tentunya ramah lingkungan. NAGITU-LHO juga tidak pernah ketinggalan trend untuk membuat makanan jaman sekarang. b) Standart Mutu NAGITU-LHO ➢ Bentuk : Nugget kami berbentuk kotak, walaupun bentuknya sederhana, namun nugget kami tidak ketinggalan jaman ➢ Warna : Sangat menarik berisi, karena campuran bahan- bahan yang dominan ke ikannya ➢ Rasa : Lezat dan enak, rasa ikan yang dominan dan dapat dikreasikan jenis ikannya sesuai keinginan konsumen ➢ Aroma : Aroma khas ikan segar, gurih dan harum dengan perpaduan aroma bumbu rempah yang kuat
  • 6. ➢ Tekstur : Sangat pas, tidak lembek/kenyal, tidak keras, yang selalu bagus dan terjamin kualitasnya Mutu dan gizi suatu produk sangat kami jaga, kami utamakan karena merupakan salah satu strategi kesuksesan produk kami di masyarakat. c) Bahan dan Alat Bahan : 1. Daging Ikan Segar (Ikan Tuna) 2. Telur 3. Gula 4. Tepung Panir 5. Air Es 6. Bawang Merah 7. Bawang Putih 8. Merica Halus 9. Garam 10. Minyak Goreng 11. Margarin Cair Alat : 1. Panci Pangukus 2. Loyang 3. Box Thinwall 4. Pisau 5. Blender Daging 6. Talenan 7. Sendok Makan 8. Mangkok Besar Serbaguna d) Cara Pengolahan Langkah-langkah pembuatan NAGITU-LHO : • Filet ikan yang telah dibersihkan dan dihilangkan durinya • Blender ikan tuna yang sudah difilet tadi hingga halus • Siapkan bawang merah dan bawang putih, lalu kupas • Haluskan bawang merah dan bawang putih, lalu tumis sampai beraroma
  • 7. • Campur ikan yang sudah dihaluskan tadi dengan bumbu yang telah ditumis, tambahkan gula, garam, merica, telur, air es, setelah itu diblender hingga halus dan tercampur menjadi satu • Setelah halus dan tercampur semua, tuang adonan ke mangkok yang lebih besar, setelah itu tambahkan tepung panir dan campur hingga rata semua bahan • Siapkan Loyang untuk mengukus adonan nugget, Loyang diolesi margarin dan adonan dituangkan dan diratakan • Dimasukkan ke panic pengukus, sekitar 30 menit matikan kompor, setelah itu dikeluarkan dari panci nuggetnya, setalah adonan dingin dikeluarkan dari cetakan nugget, setelah itu diiris-iris segi empat • Setelah itu dimasukkan satu-persatu dikocokan telur yang sudah disipakan, dan lanjut digulungkan di mangkuk kusus tempat panir • Selanjutnya dimasukkan ke dalam packing lalu dimasukkan ke kulkas (freezer) e) Packing • Metode pengemasan bagi kami sangat penting dalam sebuah produksi, karena kalua pengemasannya kurang menarik atau kurang benar bias berakibat fatal, pembeli kurang suka dan juga keawetan produk sangat diragukan. Oleh karena itu kami sebagai pemproduksi produk, packing produk kita memakai bahan thinwall dan kami juga sangat memperhatikan jenis bahan packingannya berbahaya atau tidak bagi kesehatan konsumen. • Metode pengemasan frozen Setelah diproses selesai dan didiamkan disuhu ruangan hingga dingin, setelah itu di packing di box/toples khusus makanan yang kedap udara, disitupun difreezer dengan baik, sehingga bias tahan berbulan-bulan dan pengiriman ke luar kota dan luar negripun aman dan terjamin.
  • 8. G. KREATIFITAS PRODUK, SISTEM PEMASARAN, SUPPLY CHAIN DAN LOGISTIK • Kreativitas Produk Ikan laut yang diinovasi menjagi nugget dengan bentuk kotak namun tidak ketinggalan jaman rasa yang pedas juga ikan yang segar dan dipacking kekinian dengan thinwall tentu digemari kalangan remaja, sehingga mampu membuat kalangan remaja menyukai ikan laut dan meningkatkan kecerdasan remaja. Produk ini juga memiliki keunggulan dalam gizi yakni nutrisi, khususnya omega 3 dan omega 6 yang memiliki peran penting dalam pembentukan serta perkembangan sel otak. • Sistem Pemasaran Sistem pemasaran yang kami pakai, supaya produk bias dipasarkan secara efektif sehingga awareness bias meningkat. 1. Memaksimalkan pemasaran melalui media social untuk promosi sebagai etalase produk, sebagai sumber informasi seputar bisnis, dan sebagai chanel komunikasi antar pemilik bisnis dan pelanggan. 2. Menggunakan system afilasi promosi produk ke konsumen melalui partner-partner terpercaya. 3. Membuat video tutorial, video ini bias dijadikan strategi promosi yang baik untuk komsumen • Suply Chain dan Logistik Sistem terkoordinasi produk dipasok ke pelanggan, serangkain proses yang meliputi kegiatan pengiriman barang atau produk ketempat tujuan, semua harus terpercaya dengan baik, penyimpanan, penyaluran produk ke pelanggan dengan layak dan baik. H. ASPEK DIGITAL DAN INOVASI Kami memanfaatkan teknologi digital dengan cara membuat foto produk yang akan dijual agar memudahkan pembeli untuk mengetahui produk yang kita miliki, dan juga mempermudah penjual dan pembeli untuk berinteraksi. Foto produk yang menarik dapat menggugah selera dan menarik perhatian konsumen, kami juga memperluas jaringan dengan menyediakan layanan pesan antar dengan beberapa marketplace yaitu Shoope dan Instagram. Layanan ini dapat
  • 9. mempermudah semua pihak baik itu penjual dan pembeli, dengan layanan ini pembeli yang malas atau tidak sempat untuk keluar rumah bias dengan mudah mendapatkan produk yang diinginkan. Kami juga memanfaatkan diskon dan gratis ongkir yang disediakan oleh marketplace tersebut, tentu hal tersebut dapat menarik minat konsumen. Tidak heran beberapa pembeli sangat memperhatikan harga yang sesuai dengan kantong, setelah itu baru memutuskan untuk membeli suatu produk. I. ASPEK KEUANGAN NO LAPORAN LABA RUGI PERBULAN (Rp) A PENGHASILAN (OMSET) 1. Penjualan Produk 9.000.000 2. Penghasilan Lain 0 JUMLAH PENGHASILAN 9.000.000 B BEBAN (BIAYA) 1. Beban Bahan 3.330.600 2. Beban Tenaga Kerja 1.350.000 3. Beban Sewa 0 4. Beban Komunikasi 0 5. Beban Listrik 60.000 6. Beban Lain-Lain 705.000 JUMLAH BEBAN 5.445.000 LABA USAHA 3.555.000 NO KETERANGAN HARGA SATUAN JUMLAH PERHARI TOTAL (Rp) 1. Penjualan Produk 20.000 15 300.000 2. Beban Bahan 7.400 15 111.000 3. Beban Listrik 133.3 15 2.000 4. Beban Lain-Lain 1.566 15 23.500 5. Jumlah Beban - - 136.500 6. Laba Usaha - - 163.500
  • 10. J. KESIMPULAN Usaha makanan olahan ikan NAGITU-LHO ini merupakan peluang usaha yang cukup menjanjikan dan fleksibel untuk kedepannya. Apalagi sekarang ini mencari produk makanan yang enak, sehat, bergizi dan disukai banyak kalangan cukup sulit, karena pada zaman modern ini banyak makanan cepat saji yang tentunya tidak baik bagi kesehatan. Dan juga kita sebagai kawula muda yang harus menanamkan kecintaan kita terhadap kekayaan alam Indonesia yang sangat kaya akan hasil lautnya, yang salah satunya adalah ikan laut, yang selama ini telah dilupakan oleh masyarakat Indonesia yang lagi buming dengan produk olahan siap saji dengan produk luar negeri. Dengan pertimbangan semua itu kami sebagai kawula muda mendirikan outlet dengan produk kekinian yang sangat mengutamakan gizi dan juga sajian yang nantinya tidak kalah dengan produk olahan dari luar negeri, yang endingnya sangat disukai semua lapisan masyarakat.