SlideShare a Scribd company logo
PT. DAKSA EKAPRIMA SOLUSI
 Komplek Taman Duren Sawit Blok E5/6 Duren Sawit, Jakarta Timur 13440
           Telp. (021) 68689830, 68689820 - Fax. (021) 8604642
E-mail : admin@depsconsultant.com - Website : www.depsconsultant.com




                                                          Company Profile - 2012

     DEPs Consultant – Human Resources Development & Empowerment                   1
Visi DEPs Consultant
Menjadi provider internasional yang kredibel
dan terpercaya dalam pengembangan dan
pemberdayaan sumber daya manusia.




    DEPs Consultant – Human Resources Development & Empowerment   2
Misi DEPs Consultant
Mengembangkan dan memberdayakan sumber
daya manusia yang memiliki standar profesional
dalam tingkat global.




   DEPs Consultant – Human Resources Development & Empowerment   3
Value DEPs Consultant
Integrity
Kami berkomitmen untuk mematuhi standar etika dan kejujuran yang tinggi dalam pekerjaan kami.
Mempertahankan etos kerja yang kuat, bertanggung jawab atas pekerjaan dan tindakan, menjaga
perkataan, dan menindaklanjuti komitmen kami.

Respect
Kami berkomitmen untuk memperlakukan setiap orang / klien dengan pertimbangan yang sama. Kami
melibatkan orang lain / klien dengan empati dan toleransi yang tinggi.

Excellence
Kami berkomitmen untuk memberikan yang terbaik dengan menerapkan semua sumber daya terbaik yang
kami miliki untuk menyelesaikan pekerjaan klien. Kami berkomitmen untuk terus meningkatkan
proses, prosedur, dan layanan kami untuk melebihi harapan klien yang kami layani.

Open Communication
Kami berkomitmen untuk mempromosikan lingkungan yang mendorong komunikasi terbuka, dan dua arah.

Innovation
Kami berkomitmen untuk memberikan solusi-solusi yang inovatif, yang akan menghasilkan peningkatan
kinerja, hasil-hasil yang lebih baik, produktivitas yang lebih tinggi bagi klien.




        DEPs Consultant – Human Resources Development & Empowerment                                 4
DEPs Consultant
DEPs Consultant merupakan mitra terbaik bagi
instansi / lembaga pemerintahan dan perusahaan
dalam melakukan pengembangan dan
pemberdayaan Sumber Daya Manusia.

DEPs Consultant didukung oleh personal yang
kompeten dan telah memiliki pengalaman dalam
menangani pengembangan dan pemberdayaan
Sumber Daya Manusia di berbagai instansi /
lembaga pemerintahan dan perusahaan




     DEPs Consultant – Human Resources Development & Empowerment   5
Our Services
DEPs Consultant memberikan pelayanan
terbaik kepada para mitra kerja dalam bidang :
     Assessment Center
     Training
     Recruiting
     Management
     Career Consultancy
     Fingerprint Test


      DEPs Consultant – Human Resources Development & Empowerment   6
Assessment Center
Sumber Daya Manusia diharapkan memberikan kontribusi
terhadap perusahaan / Instansi dimana mereka bekerja.
Dengan demikian, pendekatan terpadu untuk keselarasan
strategis dan manajemen Sumber Daya Manusia adalah
sangat penting untuk mencapai tujuan perusahaan /
Instansi. Untuk itu perusahaan / Instansi memerlukan
langkah-langkah untuk :
    Mengidentifikasi kompetensi sumber daya manusia
     yang diperlukan untuk melakukan pekerjaan
     mereka.
    Menilai tingkat kompetensi SDM saat ini.
    Memiliki matriks kompetensi SDM yang akurat.
    memiliki rencana pengembangan SDM yang
     didasarkan pada hasil identifikasi yang akurat
     mengenai kesenjangan kompetensi mereka.


     DEPs Consultant – Human Resources Development & Empowerment   7
Assessment Center
DEPs Consultant akan membantu mitra kerja
untuk :
   Meninjau praktek pengelolaan SDM saat ini.
   Mengidentifikasi area di mana DEPs Consultant
    bisa dalam kemitraan dengan perusahaan /
    Instansi, untuk menerapkan proses pengelolaan
    SDM agar dapat lebih mengoptimalkan potensi
    individu dan perusahaan / Instansi.



   DEPs Consultant – Human Resources Development & Empowerment   8
Assessment Center
DEPs Consultant – Assessment Center :
     Evaluasi penerapan Assessment Center.
     Workshop Metodologi Assessment Center.
     Pembuatan Dokumen Kebijakan dan Prosedur Assessment
      Center.
     Proses Analisis dan Identifikasi Kompetensi.
     Pengembangan dan Pembuatan Profil Kompetensi Perilaku.
     Pengembangan dan Pembuatan Kamus Kompetensi
     Pengembangan dan Pembuatan Panduan Assessment Center.
     Pengembangan dan Pembuatan Tools Assessment Center.
     Pengembangan dan Pembuatan Dokumen Pendukung
      Assessment Center.
     Penilaian Kompetensi Perilaku, Laporan, dan Saran
      Pengembangan.
     Review Assessment Center.
     Penyedia Professional Assessor untuk keperluan pelaksanaan
      Assessment Center.



      DEPs Consultant – Human Resources Development & Empowerment   9
Assessment Center
DEPs Consultan – Assessment Center :
   Hasilnya berbasis dan selaras dengan standar
    ketentuan yang berlaku.
   Validitas tinggi, adil, dapat diandalkan, dan
    praktis.
   Dilaksanakan oleh Assessor yang berkualitas.
   Customised sesuai dengan spesifik
    perusahaan / organisasi dan terintegrasi
    dengan proses SDM lainnya.
   Dirancang untuk memudahkan dalam
    penilaian SDM.


    DEPs Consultant – Human Resources Development & Empowerment   10
Training
Sumber Daya Manusia diharapkan memberikan kontribusi
terhadap perusahaan / Instansi dimana mereka bekerja. Dengan
demikian, pendekatan terpadu untuk keselarasan strategis dan
manajemen Sumber Daya Manusia adalah sangat penting untuk
mencapai tujuan perusahaan / Instansi. Untuk itu perusahaan /
Instansi memerlukan langkah-langkah untuk :
      Mendapatkan returns yang terukur dari belanja untuk
       pelatihan & pengembangan SDM.
      Memberikan keterampilan kerja yang akurat berdasarkan
       kebutuhan rencana pelatihan & pengembangan SDM
       yang riil.
      Melakukan pengembangan kompetensi dan
       keterampilan SDM secara maksimal.
      Memiliki fasilitator yag kompeten untuk pengembangan
       kompetensi dan keterampilan SDM.

      DEPs Consultant – Human Resources Development & Empowerment   11
Training
DEPs Consultant - Training :
     Pelatihan dilaksanakan secara terpadu, memberikan solusi pelatihan yang
      komprehensif sesuai aspirasi individu untuk kebutuhan strategis perusahaan /
      Instansi.
     Customised, basis hasil pelatihan untuk memenuhi kebutuhan spesifik
      organisasi yang mendukung strategi pengembangan kompetensi /
      keterampilan dari perusahaan / Instansi.
     Memastikan pelaksanaan pelatihan berkontribusi penuh untuk memberikan
      hasil kinerja yang terukur.
     Pelatihan dapat diselenggarakan di DEPs Training Center dan di perusahaan /
      Instansi klien.
     Terus menerus melakukan penelitian dan pengembangan pelatihan dan
      program yang relevan yang memenuhi kebutuhan pasar.
     Fokus untuk menjaga standar yang tinggi untuk materi pelatihan, peralatan,
      fasilitas, pelayanan dan pelaksanaan.
     Solusi dan layanan pelatihan dan pengembangan dapat terintegrasi dengan
      proses pengelolaan SDM lainnya.
     Solusi pelatihan dan pengembangan mudah diaplikasikan untuk membangun
      kapasitas internal perusahaan / Instansi.


      DEPs Consultant – Human Resources Development & Empowerment               12
Training
Assessment Center :
    Design Assessment Center
    Competency Mapping Assessment & Management.
    Methodology & Tools Assessment Center.
    Development Behavioural Competency Profiles.
    Management System Assessment Center
    Training for Assessor.
    Development Plan Based on Competency.
    Internal Capacity Building – Mentoring and Coaching
     Training.
    Facilitation of in-house programmes – Assessment Center.
    Behavioral Event Interview.

       DEPs Consultant – Human Resources Development & Empowerment   13
Training
Soft Competency :
      Effective Change Management.
      Coaching for Optional Performance.
      Continuous Improvement Strategy.
      Personal Integrity.
      MBTI.
      Team Dinamics (Based on MBTI).
      Team Building.
      Negotiation (Based on MBTI).
      Creative Problem Solving.
      Problem Solving & Decision Making.
      Building Resiliency.
      Effective Communication.
      Effective Presentation Skill.
      Coaching as a Transformational Leadership Competency.


       DEPs Consultant – Human Resources Development & Empowerment   14
Training
Leadership & Management Skill :
     Personal Skills & Knowledge.
     Interpersonal (People) Skills.
     Transactional (Execution, Management Skills).
     Transformational Skills.
     Policy & Program Knowledge




      DEPs Consultant – Human Resources Development & Empowerment   15
Training
Sales / Marketing :
   Essentials of Marketing
    Management.
   Marketing Plan.
   Marketing Strategy.
   Professional Personal Selling
    (Training Package).




    DEPs Consultant – Human Resources Development & Empowerment   16
Training
Service :
     Managing Customer Service.
     Stakeholders Service.
     Overcoming Objections.
     Service Recovery.
     Customer Maintain Relationship.




      DEPs Consultant – Human Resources Development & Empowerment   17
Recruiting
DEPs Consultant memberikan solusi yang disesuaikan dengan kebutuhan perusahaan / Instansi dalam
menarik calon karyawan / pegawai yang memenuhi syarat dengan strategi dan taktik berdasarkan
pengalaman kami dalam memanfaatkan database, targeted search dan networks untuk keberhasilan
recruitment.
DEPs Consultant akan bekerja dengan perusahaan / Instansi untuk mengevaluasi proses perekrutan saat
ini dan merekomendasikan strategi dan taktik yang membantu perusahaan / Instansi untuk menarik
lebih banyak calon keryawan / pegawai yang lebih berkualitas.
Dengan tim spesialis yang berpengalaman, DEPs Consultant menyediakan layanan yang luar biasa
kepada klien. DEPs Consultant memposisikan diri untuk memberikan prestasi berdasarkan tujuan untuk
klien melalui kompetensi inti kami seperti :
       Search & Selection Assignments.
       Executive Head Hunting & General.
       Database Search.
       Assessment Centre.
       Psychometric Services.
Untuk klien, DEPs Consultant menyediakan pelayanan untuk perusahaan / Instansi secara
profesional, biaya pencarian yang efektif dan layanan seleksi perekrutan untuk posisi tetap, kontrak atau
sementara, untuk berbagai jenis dan tingkatan pekerjaan.




        DEPs Consultant – Human Resources Development & Empowerment                                   18
Management
DEPs Consultant membantu dalam memenuhi kebutuhan operasional dan
manajemen perusahaan / Instansi. Kami menyediakan jasa konsultasi
manajemen terkait strategi pengembangkan untuk menyelaraskan solusi
perusahaan / Instansi dengan tujuan perusahaan / Instansi.
DEPs Consultant bekerja sama dengan pricipal perusahaan / Instansi dan
karyawan / pegawai kunci untuk belajar tentang sistem operasi internal.
Melalui proses ini DEPs Consultant dapat mengembangkan pendekatan yang
lebih sesuai, mengembangkan solusi yang inovatif, membuat rekomendasi
untuk perbaikan dan menawarkan bantuan dengan atau mengambil tanggung
jawab penuh untuk pelaksanaan setiap kegiatan.

DEPs Consultant memberikan konsultasi dan jasa :
       Business Planning & Strategic Development.
       Market Research & Feasibility Studies.
       Business Process Optimization & Development.
       Management and Organizational Support Consulting.



        DEPs Consultant – Human Resources Development & Empowerment   19
Carrer Consultancy
DEPs Consultant membantu individu-individu untuk memperoleh kesempatan bekerja sesuai dengan
kemampuan dan tujuan dari masing-masing individu. Dalam DEPs Career Consultancy akan melibatkan
penilaian keterampilan klien, mengidentifikasi kekuatan dan kelemahan, dan membantu dalam proses untuk
mencapai keberhasilan karier yang memberikan manfaat secara pribadi dan menguntungkan secara finansial.

DEPs Consultant membantu individu yang dalam situasi tertentu perlu mengubah karier. Hal ini terutama bila
menghadapi kondisi perampingan atau penutupan tempat kerjanya, sehingga terjadi pemutusan hubungan
kerja. DEPs Career Consultancy dapat menilai latar belakang, keterampilan, dan pengalaman klien, serta
mengidentifikasi pilihan-pilihan karier lain yang mungkin atau tidak mungkin bagi klien. Proses ini penting
karena dapat menyebabkan ditemukannya cara baru untuk memanfaatkan kemampuan klien, atau setidaknya
mengidentifikasi hal-hal yang diperlukan klien agar lebih menarik bagi calon pemakai.

DEPs Consultant membantu individu untuk menilai jika ia lebih cocok untuk bekerja atau berwirausaha dengan
meluncurkan bisnis baru. Atau mendorong klien untuk mengejar pekerjaan / profesi dalam kategori tertentu
untuk memperoleh pengalaman yang diperlukan untuk akhirnya menjadi pemilik bisnis. Membantu klien
membangun rencana jangka pendek dan untuk tujuan jangka panjang dengan memanfaatkan keterampilan
klien.

DEPs Consultant dalam proses konsultasi akan fokus pada aspirasi klien untuk kariernya. Imbalan
keuangan, kepuasan pribadi dan kebanggaan dalam jenis pekerjaan melekat pada pilihan karier. DEPs
Consultant akan selalu mengatasi masalah ini dengan aspek yang lebih praktis dalam mendefinisikan
keterampilan dan mengidentifikasi pilihan karier potensial berdasarkan kemampuan klien.



         DEPs Consultant – Human Resources Development & Empowerment                                     20
Fingerprint Test
DEPs Consultant menyediakan layanan Fingerprint Test. Keuntungan dari
Fingerprint Intelligence Assessment adalah :
     Memahami mengapa beberapa pola hubungan terus berulang.
     Menyadari wilayah yang berbeda dalam otak yang berada di bawah tekanan
      atau tekanan berlebih.
     Memahami kepribadian bawaan anak dan bagaimana menerapkan
      pendekatan yang tepat dalam membesarkan anak.
     Menerapkan pendidikan yang benar bagi anak tanpa menyebabkan stres atau
      konflik yang ‘tidak perlu’ yang dapat memiliki implikasi jangka panjang.
     Untuk membawa lebih fokus kepada bakat anak dan mengembangkannya.
     Sebagai panduan dalam memilih program belajar atau karir.
     Mengetahui ciri-ciri kepribadian karyawan/pegawai dan membantu dalam
      perencanaan sumber daya manusia.

Melalui DEPs Consultant, dapat memperoleh analisis rinci dari fungsi otak
yang dilakukan oleh psikolog profesional.



      DEPs Consultant – Human Resources Development & Empowerment           21
Kontak Kami



   Komplek Taman Duren Sawit Blok E5/6 Duren Sawit, Jakarta Timur 13440
                    Telp. (021) 68689830, 68689820
                            Fax. (021) 8604642
                  E-mail : admin@depsconsultant.com
                  Website : www.depsconsultant.com




DEPs Consultant – Human Resources Development & Empowerment               22

More Related Content

What's hot

Pelatihan COACHING & COUNSELING
Pelatihan COACHING & COUNSELINGPelatihan COACHING & COUNSELING
Pelatihan COACHING & COUNSELING
Shobrie Hardhi, SE, CFA, CLA, CPHR, CPTr.
 
BE & GG, Rudy Harland Seniang Sakti, Prof. Dr. Hapzi Ali, MM, Budaya Kerja at...
BE & GG, Rudy Harland Seniang Sakti, Prof. Dr. Hapzi Ali, MM, Budaya Kerja at...BE & GG, Rudy Harland Seniang Sakti, Prof. Dr. Hapzi Ali, MM, Budaya Kerja at...
BE & GG, Rudy Harland Seniang Sakti, Prof. Dr. Hapzi Ali, MM, Budaya Kerja at...
Rudy Harland
 
Talent management asn pkp2 a i lan-afifah inayati
Talent management asn   pkp2 a i lan-afifah inayatiTalent management asn   pkp2 a i lan-afifah inayati
Talent management asn pkp2 a i lan-afifah inayati
Tiwi Pratiwi
 
Proposal InHouse Training - Corporate Education Program
Proposal InHouse Training - Corporate Education ProgramProposal InHouse Training - Corporate Education Program
Proposal InHouse Training - Corporate Education Program
Jumadi Subur
 
Forum SDM BALI Matery HR Klinik
Forum SDM BALI Matery HR Klinik Forum SDM BALI Matery HR Klinik
Forum SDM BALI Matery HR Klinik
Gunawan Wicaksono
 
Company profile 2017 ver1.0
Company profile 2017 ver1.0Company profile 2017 ver1.0
Company profile 2017 ver1.0
Seta Wicaksana
 
PELATIHAN HR Management For NON-HR
PELATIHAN HR Management For NON-HRPELATIHAN HR Management For NON-HR
PELATIHAN HR Management For NON-HR
Shobrie Hardhi, SE, CFA, CLA, CPHR, CPTr.
 
(2022) Training _"SMART LEADERSHIP (Situational Leadership)"
(2022) Training _"SMART LEADERSHIP (Situational Leadership)"(2022) Training _"SMART LEADERSHIP (Situational Leadership)"
(2022) Training _"SMART LEADERSHIP (Situational Leadership)"
Kanaidi ken
 
Talent Management Based Competency
Talent Management Based CompetencyTalent Management Based Competency
Talent Management Based Competency
Seta Wicaksana
 
Memulai Bisnis dengan Business Canvas Model
Memulai Bisnis dengan Business Canvas ModelMemulai Bisnis dengan Business Canvas Model
Memulai Bisnis dengan Business Canvas Model
Seta Wicaksana
 
Hr for non hr Training
Hr for non hr TrainingHr for non hr Training
Hr for non hr Training
Ferry Alexander, S.H., CHRP, As. Kom
 
Building A High Performance Team : Bagaimana Membangun Tim Anda lebih Solid d...
Building A High Performance Team : Bagaimana Membangun Tim Anda lebih Solid d...Building A High Performance Team : Bagaimana Membangun Tim Anda lebih Solid d...
Building A High Performance Team : Bagaimana Membangun Tim Anda lebih Solid d...
Jumadi Subur
 
Proses Audit PT Tinular Media Solo.pdf
Proses Audit PT Tinular Media Solo.pdfProses Audit PT Tinular Media Solo.pdf
Proses Audit PT Tinular Media Solo.pdf
AisyahRahmatika
 
Create your own PSYCHOLOGY Industry&Organization Training !
Create your own PSYCHOLOGY Industry&Organization Training !Create your own PSYCHOLOGY Industry&Organization Training !
Create your own PSYCHOLOGY Industry&Organization Training !
Seta Wicaksana
 
Happiness Pension
Happiness PensionHappiness Pension
Happiness Pension
Jumadi Subur
 
KPI Company Profile
KPI Company ProfileKPI Company Profile
KPI Company Profile
Kharisma Potensia Indonesia
 
Tugas dan program kerja manager sdm
Tugas dan program kerja manager sdmTugas dan program kerja manager sdm
Tugas dan program kerja manager sdm
Juli Haryono
 
COMPANY PROFILE - BHS IND
COMPANY PROFILE - BHS INDCOMPANY PROFILE - BHS IND
COMPANY PROFILE - BHS IND
Reza Soedomo
 

What's hot (20)

Pelatihan COACHING & COUNSELING
Pelatihan COACHING & COUNSELINGPelatihan COACHING & COUNSELING
Pelatihan COACHING & COUNSELING
 
BE & GG, Rudy Harland Seniang Sakti, Prof. Dr. Hapzi Ali, MM, Budaya Kerja at...
BE & GG, Rudy Harland Seniang Sakti, Prof. Dr. Hapzi Ali, MM, Budaya Kerja at...BE & GG, Rudy Harland Seniang Sakti, Prof. Dr. Hapzi Ali, MM, Budaya Kerja at...
BE & GG, Rudy Harland Seniang Sakti, Prof. Dr. Hapzi Ali, MM, Budaya Kerja at...
 
Talent management asn pkp2 a i lan-afifah inayati
Talent management asn   pkp2 a i lan-afifah inayatiTalent management asn   pkp2 a i lan-afifah inayati
Talent management asn pkp2 a i lan-afifah inayati
 
Proposal InHouse Training - Corporate Education Program
Proposal InHouse Training - Corporate Education ProgramProposal InHouse Training - Corporate Education Program
Proposal InHouse Training - Corporate Education Program
 
Forum SDM BALI Matery HR Klinik
Forum SDM BALI Matery HR Klinik Forum SDM BALI Matery HR Klinik
Forum SDM BALI Matery HR Klinik
 
Company profile 2017 ver1.0
Company profile 2017 ver1.0Company profile 2017 ver1.0
Company profile 2017 ver1.0
 
PELATIHAN HR Management For NON-HR
PELATIHAN HR Management For NON-HRPELATIHAN HR Management For NON-HR
PELATIHAN HR Management For NON-HR
 
(2022) Training _"SMART LEADERSHIP (Situational Leadership)"
(2022) Training _"SMART LEADERSHIP (Situational Leadership)"(2022) Training _"SMART LEADERSHIP (Situational Leadership)"
(2022) Training _"SMART LEADERSHIP (Situational Leadership)"
 
Talent Management Based Competency
Talent Management Based CompetencyTalent Management Based Competency
Talent Management Based Competency
 
Memulai Bisnis dengan Business Canvas Model
Memulai Bisnis dengan Business Canvas ModelMemulai Bisnis dengan Business Canvas Model
Memulai Bisnis dengan Business Canvas Model
 
Hr for non hr Training
Hr for non hr TrainingHr for non hr Training
Hr for non hr Training
 
Building A High Performance Team : Bagaimana Membangun Tim Anda lebih Solid d...
Building A High Performance Team : Bagaimana Membangun Tim Anda lebih Solid d...Building A High Performance Team : Bagaimana Membangun Tim Anda lebih Solid d...
Building A High Performance Team : Bagaimana Membangun Tim Anda lebih Solid d...
 
Proses Audit PT Tinular Media Solo.pdf
Proses Audit PT Tinular Media Solo.pdfProses Audit PT Tinular Media Solo.pdf
Proses Audit PT Tinular Media Solo.pdf
 
Create your own PSYCHOLOGY Industry&Organization Training !
Create your own PSYCHOLOGY Industry&Organization Training !Create your own PSYCHOLOGY Industry&Organization Training !
Create your own PSYCHOLOGY Industry&Organization Training !
 
Happiness Pension
Happiness PensionHappiness Pension
Happiness Pension
 
KPI Company Profile
KPI Company ProfileKPI Company Profile
KPI Company Profile
 
Talent Management Implementation
Talent Management ImplementationTalent Management Implementation
Talent Management Implementation
 
Job analysis
Job analysisJob analysis
Job analysis
 
Tugas dan program kerja manager sdm
Tugas dan program kerja manager sdmTugas dan program kerja manager sdm
Tugas dan program kerja manager sdm
 
COMPANY PROFILE - BHS IND
COMPANY PROFILE - BHS INDCOMPANY PROFILE - BHS IND
COMPANY PROFILE - BHS IND
 

Viewers also liked

Epso Selection Procedure
Epso Selection ProcedureEpso Selection Procedure
Epso Selection Procedure
EU TEST - EPSO preparation
 
Demystifying Talent mgmt (Assessment & Development Centers)
Demystifying Talent mgmt (Assessment & Development Centers)Demystifying Talent mgmt (Assessment & Development Centers)
Demystifying Talent mgmt (Assessment & Development Centers)
ASHUTOSH LABROO
 
Need assessment centers
Need assessment centersNeed assessment centers
Need assessment centers
Bhupendra Sharma
 
Assessment Center
Assessment CenterAssessment Center
Assessment Center
Tjitra & Associates
 
Hrd
HrdHrd
Ppt Of Assest center
Ppt Of Assest centerPpt Of Assest center
Ppt Of Assest center
Hitesh Chhatwani
 

Viewers also liked (6)

Epso Selection Procedure
Epso Selection ProcedureEpso Selection Procedure
Epso Selection Procedure
 
Demystifying Talent mgmt (Assessment & Development Centers)
Demystifying Talent mgmt (Assessment & Development Centers)Demystifying Talent mgmt (Assessment & Development Centers)
Demystifying Talent mgmt (Assessment & Development Centers)
 
Need assessment centers
Need assessment centersNeed assessment centers
Need assessment centers
 
Assessment Center
Assessment CenterAssessment Center
Assessment Center
 
Hrd
HrdHrd
Hrd
 
Ppt Of Assest center
Ppt Of Assest centerPpt Of Assest center
Ppt Of Assest center
 

Similar to Presentation Profile DEPs Consultant

PROG HR MANAGEMENT MENTORING MATTEL.pptx
PROG HR MANAGEMENT MENTORING MATTEL.pptxPROG HR MANAGEMENT MENTORING MATTEL.pptx
PROG HR MANAGEMENT MENTORING MATTEL.pptx
KamilusVianyWiryohar
 
(2022) Silabus Pelatihan "Design, Development and Implementation of HR Compet...
(2022) Silabus Pelatihan "Design, Development and Implementation of HR Compet...(2022) Silabus Pelatihan "Design, Development and Implementation of HR Compet...
(2022) Silabus Pelatihan "Design, Development and Implementation of HR Compet...
Kanaidi ken
 
Proposal assessment 2014
Proposal assessment 2014Proposal assessment 2014
Proposal assessment 2014
Seta Wicaksana
 
Program Pengembangan Karir
Program Pengembangan KarirProgram Pengembangan Karir
Program Pengembangan Karir
Yodhia Antariksa
 
Silabus Training "Managing SERVICE EXCELLENCE, HR MOTIVATION & TEAMWORK BUILD...
Silabus Training "Managing SERVICE EXCELLENCE, HR MOTIVATION & TEAMWORK BUILD...Silabus Training "Managing SERVICE EXCELLENCE, HR MOTIVATION & TEAMWORK BUILD...
Silabus Training "Managing SERVICE EXCELLENCE, HR MOTIVATION & TEAMWORK BUILD...
Kanaidi ken
 
pengembangan.ppt
pengembangan.pptpengembangan.ppt
pengembangan.ppt
AdsPesan
 
Perusahaan jasa konsultan manajemen konsultan bisnis - konsultan psikologi ...
Perusahaan jasa konsultan manajemen   konsultan bisnis - konsultan psikologi ...Perusahaan jasa konsultan manajemen   konsultan bisnis - konsultan psikologi ...
Perusahaan jasa konsultan manajemen konsultan bisnis - konsultan psikologi ...
journal72
 
Silabus Training "MANAGERIAL & COACHING SKILL di Era Digital 4.0 & Generasi M...
Silabus Training "MANAGERIAL & COACHING SKILL di Era Digital 4.0 & Generasi M...Silabus Training "MANAGERIAL & COACHING SKILL di Era Digital 4.0 & Generasi M...
Silabus Training "MANAGERIAL & COACHING SKILL di Era Digital 4.0 & Generasi M...
Kanaidi ken
 
(2022) Silabus Pelatihan "The Power of LEADERSHIP and Assertive COMMUNICATION...
(2022) Silabus Pelatihan "The Power of LEADERSHIP and Assertive COMMUNICATION...(2022) Silabus Pelatihan "The Power of LEADERSHIP and Assertive COMMUNICATION...
(2022) Silabus Pelatihan "The Power of LEADERSHIP and Assertive COMMUNICATION...
Kanaidi ken
 
Implementasi Praktis HR Strategy
Implementasi Praktis HR StrategyImplementasi Praktis HR Strategy
Implementasi Praktis HR Strategy
Seta Wicaksana
 
Silabus Training "MANAGERIAL & COACHING SKILL di Era Digital 4.0"
Silabus Training "MANAGERIAL & COACHING SKILL di Era Digital 4.0"Silabus Training "MANAGERIAL & COACHING SKILL di Era Digital 4.0"
Silabus Training "MANAGERIAL & COACHING SKILL di Era Digital 4.0"
Kanaidi ken
 
Pendekatan Praktis Manajemen Talenta
Pendekatan Praktis Manajemen TalentaPendekatan Praktis Manajemen Talenta
Pendekatan Praktis Manajemen Talenta
Seta Wicaksana
 
Silabus Pelatihan "The Power of LEADERSHIP and SUPERVISORY Skill for Manajer ...
Silabus Pelatihan "The Power of LEADERSHIP and SUPERVISORY Skill for Manajer ...Silabus Pelatihan "The Power of LEADERSHIP and SUPERVISORY Skill for Manajer ...
Silabus Pelatihan "The Power of LEADERSHIP and SUPERVISORY Skill for Manajer ...
Kanaidi ken
 
Silabus Training _"Effective TALENT DEVELOPMENT" dalam Peningkatan Kualitas K...
Silabus Training _"Effective TALENT DEVELOPMENT" dalam Peningkatan Kualitas K...Silabus Training _"Effective TALENT DEVELOPMENT" dalam Peningkatan Kualitas K...
Silabus Training _"Effective TALENT DEVELOPMENT" dalam Peningkatan Kualitas K...
Kanaidi ken
 
Motivator Brebes, 081249758328, Fun & Aplikatif, Dian Saputra
Motivator Brebes, 081249758328, Fun & Aplikatif, Dian SaputraMotivator Brebes, 081249758328, Fun & Aplikatif, Dian Saputra
Motivator Brebes, 081249758328, Fun & Aplikatif, Dian Saputra
ayusinergicorpora
 
Motivator Banyumas, 081249758328, Fun & Aplikatif, Dian Saputra
Motivator Banyumas, 081249758328, Fun & Aplikatif, Dian SaputraMotivator Banyumas, 081249758328, Fun & Aplikatif, Dian Saputra
Motivator Banyumas, 081249758328, Fun & Aplikatif, Dian Saputra
pericorpora
 
Motivator Sampang, 081249758328, Fun & Aplikatif, Dian Saputra
Motivator Sampang, 081249758328, Fun & Aplikatif, Dian SaputraMotivator Sampang, 081249758328, Fun & Aplikatif, Dian Saputra
Motivator Sampang, 081249758328, Fun & Aplikatif, Dian Saputra
svssinergi
 
Motivator Bali, 081249758328, Fun & Aplikatif, Dian Saputra
Motivator Bali, 081249758328, Fun & Aplikatif, Dian SaputraMotivator Bali, 081249758328, Fun & Aplikatif, Dian Saputra
Motivator Bali, 081249758328, Fun & Aplikatif, Dian Saputra
cipasinergicorpora
 
Motivator Denpasar, 081249758328, Fun & Aplikatif, Dian Saputra
Motivator Denpasar, 081249758328, Fun & Aplikatif, Dian SaputraMotivator Denpasar, 081249758328, Fun & Aplikatif, Dian Saputra
Motivator Denpasar, 081249758328, Fun & Aplikatif, Dian Saputra
cipasinergicorpora
 
Motivator Batu, 081249758328, Fun & Aplikatif, Dian Saputra
Motivator Batu, 081249758328, Fun & Aplikatif, Dian SaputraMotivator Batu, 081249758328, Fun & Aplikatif, Dian Saputra
Motivator Batu, 081249758328, Fun & Aplikatif, Dian Saputra
ayusinergicorpora
 

Similar to Presentation Profile DEPs Consultant (20)

PROG HR MANAGEMENT MENTORING MATTEL.pptx
PROG HR MANAGEMENT MENTORING MATTEL.pptxPROG HR MANAGEMENT MENTORING MATTEL.pptx
PROG HR MANAGEMENT MENTORING MATTEL.pptx
 
(2022) Silabus Pelatihan "Design, Development and Implementation of HR Compet...
(2022) Silabus Pelatihan "Design, Development and Implementation of HR Compet...(2022) Silabus Pelatihan "Design, Development and Implementation of HR Compet...
(2022) Silabus Pelatihan "Design, Development and Implementation of HR Compet...
 
Proposal assessment 2014
Proposal assessment 2014Proposal assessment 2014
Proposal assessment 2014
 
Program Pengembangan Karir
Program Pengembangan KarirProgram Pengembangan Karir
Program Pengembangan Karir
 
Silabus Training "Managing SERVICE EXCELLENCE, HR MOTIVATION & TEAMWORK BUILD...
Silabus Training "Managing SERVICE EXCELLENCE, HR MOTIVATION & TEAMWORK BUILD...Silabus Training "Managing SERVICE EXCELLENCE, HR MOTIVATION & TEAMWORK BUILD...
Silabus Training "Managing SERVICE EXCELLENCE, HR MOTIVATION & TEAMWORK BUILD...
 
pengembangan.ppt
pengembangan.pptpengembangan.ppt
pengembangan.ppt
 
Perusahaan jasa konsultan manajemen konsultan bisnis - konsultan psikologi ...
Perusahaan jasa konsultan manajemen   konsultan bisnis - konsultan psikologi ...Perusahaan jasa konsultan manajemen   konsultan bisnis - konsultan psikologi ...
Perusahaan jasa konsultan manajemen konsultan bisnis - konsultan psikologi ...
 
Silabus Training "MANAGERIAL & COACHING SKILL di Era Digital 4.0 & Generasi M...
Silabus Training "MANAGERIAL & COACHING SKILL di Era Digital 4.0 & Generasi M...Silabus Training "MANAGERIAL & COACHING SKILL di Era Digital 4.0 & Generasi M...
Silabus Training "MANAGERIAL & COACHING SKILL di Era Digital 4.0 & Generasi M...
 
(2022) Silabus Pelatihan "The Power of LEADERSHIP and Assertive COMMUNICATION...
(2022) Silabus Pelatihan "The Power of LEADERSHIP and Assertive COMMUNICATION...(2022) Silabus Pelatihan "The Power of LEADERSHIP and Assertive COMMUNICATION...
(2022) Silabus Pelatihan "The Power of LEADERSHIP and Assertive COMMUNICATION...
 
Implementasi Praktis HR Strategy
Implementasi Praktis HR StrategyImplementasi Praktis HR Strategy
Implementasi Praktis HR Strategy
 
Silabus Training "MANAGERIAL & COACHING SKILL di Era Digital 4.0"
Silabus Training "MANAGERIAL & COACHING SKILL di Era Digital 4.0"Silabus Training "MANAGERIAL & COACHING SKILL di Era Digital 4.0"
Silabus Training "MANAGERIAL & COACHING SKILL di Era Digital 4.0"
 
Pendekatan Praktis Manajemen Talenta
Pendekatan Praktis Manajemen TalentaPendekatan Praktis Manajemen Talenta
Pendekatan Praktis Manajemen Talenta
 
Silabus Pelatihan "The Power of LEADERSHIP and SUPERVISORY Skill for Manajer ...
Silabus Pelatihan "The Power of LEADERSHIP and SUPERVISORY Skill for Manajer ...Silabus Pelatihan "The Power of LEADERSHIP and SUPERVISORY Skill for Manajer ...
Silabus Pelatihan "The Power of LEADERSHIP and SUPERVISORY Skill for Manajer ...
 
Silabus Training _"Effective TALENT DEVELOPMENT" dalam Peningkatan Kualitas K...
Silabus Training _"Effective TALENT DEVELOPMENT" dalam Peningkatan Kualitas K...Silabus Training _"Effective TALENT DEVELOPMENT" dalam Peningkatan Kualitas K...
Silabus Training _"Effective TALENT DEVELOPMENT" dalam Peningkatan Kualitas K...
 
Motivator Brebes, 081249758328, Fun & Aplikatif, Dian Saputra
Motivator Brebes, 081249758328, Fun & Aplikatif, Dian SaputraMotivator Brebes, 081249758328, Fun & Aplikatif, Dian Saputra
Motivator Brebes, 081249758328, Fun & Aplikatif, Dian Saputra
 
Motivator Banyumas, 081249758328, Fun & Aplikatif, Dian Saputra
Motivator Banyumas, 081249758328, Fun & Aplikatif, Dian SaputraMotivator Banyumas, 081249758328, Fun & Aplikatif, Dian Saputra
Motivator Banyumas, 081249758328, Fun & Aplikatif, Dian Saputra
 
Motivator Sampang, 081249758328, Fun & Aplikatif, Dian Saputra
Motivator Sampang, 081249758328, Fun & Aplikatif, Dian SaputraMotivator Sampang, 081249758328, Fun & Aplikatif, Dian Saputra
Motivator Sampang, 081249758328, Fun & Aplikatif, Dian Saputra
 
Motivator Bali, 081249758328, Fun & Aplikatif, Dian Saputra
Motivator Bali, 081249758328, Fun & Aplikatif, Dian SaputraMotivator Bali, 081249758328, Fun & Aplikatif, Dian Saputra
Motivator Bali, 081249758328, Fun & Aplikatif, Dian Saputra
 
Motivator Denpasar, 081249758328, Fun & Aplikatif, Dian Saputra
Motivator Denpasar, 081249758328, Fun & Aplikatif, Dian SaputraMotivator Denpasar, 081249758328, Fun & Aplikatif, Dian Saputra
Motivator Denpasar, 081249758328, Fun & Aplikatif, Dian Saputra
 
Motivator Batu, 081249758328, Fun & Aplikatif, Dian Saputra
Motivator Batu, 081249758328, Fun & Aplikatif, Dian SaputraMotivator Batu, 081249758328, Fun & Aplikatif, Dian Saputra
Motivator Batu, 081249758328, Fun & Aplikatif, Dian Saputra
 

Recently uploaded

sertifikat pembelajaran merdeka mengajar.pdf
sertifikat pembelajaran merdeka mengajar.pdfsertifikat pembelajaran merdeka mengajar.pdf
sertifikat pembelajaran merdeka mengajar.pdf
lilis056
 
MODERN!!! WA 0821 7001 0763 (ALUMINOS) Pintu Kaca Aluminium di Buleleng.pptx
MODERN!!! WA 0821 7001 0763 (ALUMINOS) Pintu Kaca Aluminium di Buleleng.pptxMODERN!!! WA 0821 7001 0763 (ALUMINOS) Pintu Kaca Aluminium di Buleleng.pptx
MODERN!!! WA 0821 7001 0763 (ALUMINOS) Pintu Kaca Aluminium di Buleleng.pptx
FORTRESS
 
UNIKBET : Bandar Slot Pragmatic Play Ada Deposit Via Bank Aceh Syariah Resmi ...
UNIKBET : Bandar Slot Pragmatic Play Ada Deposit Via Bank Aceh Syariah Resmi ...UNIKBET : Bandar Slot Pragmatic Play Ada Deposit Via Bank Aceh Syariah Resmi ...
UNIKBET : Bandar Slot Pragmatic Play Ada Deposit Via Bank Aceh Syariah Resmi ...
unikbetslotbankmaybank
 
BUKU ADMINISTRASI GURU KELAS SD 2024 /2025
BUKU ADMINISTRASI GURU KELAS SD 2024 /2025BUKU ADMINISTRASI GURU KELAS SD 2024 /2025
BUKU ADMINISTRASI GURU KELAS SD 2024 /2025
Redis Manik
 
Modul 2.1.a.4 Refleksi Eksplorasi Konsep.pdf.pptxModul 2.1.a.4 Refleksi Ekspl...
Modul 2.1.a.4 Refleksi Eksplorasi Konsep.pdf.pptxModul 2.1.a.4 Refleksi Ekspl...Modul 2.1.a.4 Refleksi Eksplorasi Konsep.pdf.pptxModul 2.1.a.4 Refleksi Ekspl...
Modul 2.1.a.4 Refleksi Eksplorasi Konsep.pdf.pptxModul 2.1.a.4 Refleksi Ekspl...
YoseSuprapman3
 
MAKALAH Komunikasi bisnis fakultas ekonomi
MAKALAH Komunikasi bisnis fakultas ekonomiMAKALAH Komunikasi bisnis fakultas ekonomi
MAKALAH Komunikasi bisnis fakultas ekonomi
FasyaAmeliaSiregar
 
Pertemuan 7_Penetapan Produk Unggul dan Manajemen Inovasi.pdf
Pertemuan 7_Penetapan Produk Unggul dan Manajemen Inovasi.pdfPertemuan 7_Penetapan Produk Unggul dan Manajemen Inovasi.pdf
Pertemuan 7_Penetapan Produk Unggul dan Manajemen Inovasi.pdf
classroomastitiani
 
PAPARAN JATIM CM SURABAYA PROVINSI JAWA TIMUR
PAPARAN JATIM CM SURABAYA PROVINSI JAWA TIMURPAPARAN JATIM CM SURABAYA PROVINSI JAWA TIMUR
PAPARAN JATIM CM SURABAYA PROVINSI JAWA TIMUR
jhanchoek885
 
ATP & CP PPKn KELAS 5 (WEBSITEEDUKASI.COM) (1).docx
ATP & CP PPKn KELAS 5 (WEBSITEEDUKASI.COM) (1).docxATP & CP PPKn KELAS 5 (WEBSITEEDUKASI.COM) (1).docx
ATP & CP PPKn KELAS 5 (WEBSITEEDUKASI.COM) (1).docx
inekesarupy62
 
0851 5645 4808 Info Lowongan PKL Jurusan TKJ Temanggung, Info Persyaratan PKL...
0851 5645 4808 Info Lowongan PKL Jurusan TKJ Temanggung, Info Persyaratan PKL...0851 5645 4808 Info Lowongan PKL Jurusan TKJ Temanggung, Info Persyaratan PKL...
0851 5645 4808 Info Lowongan PKL Jurusan TKJ Temanggung, Info Persyaratan PKL...
perusahaan704
 
PPT HARMONISASI AKUNTANSI INTERNASIONAL.pptx
PPT HARMONISASI AKUNTANSI INTERNASIONAL.pptxPPT HARMONISASI AKUNTANSI INTERNASIONAL.pptx
PPT HARMONISASI AKUNTANSI INTERNASIONAL.pptx
IsmiAis2
 

Recently uploaded (11)

sertifikat pembelajaran merdeka mengajar.pdf
sertifikat pembelajaran merdeka mengajar.pdfsertifikat pembelajaran merdeka mengajar.pdf
sertifikat pembelajaran merdeka mengajar.pdf
 
MODERN!!! WA 0821 7001 0763 (ALUMINOS) Pintu Kaca Aluminium di Buleleng.pptx
MODERN!!! WA 0821 7001 0763 (ALUMINOS) Pintu Kaca Aluminium di Buleleng.pptxMODERN!!! WA 0821 7001 0763 (ALUMINOS) Pintu Kaca Aluminium di Buleleng.pptx
MODERN!!! WA 0821 7001 0763 (ALUMINOS) Pintu Kaca Aluminium di Buleleng.pptx
 
UNIKBET : Bandar Slot Pragmatic Play Ada Deposit Via Bank Aceh Syariah Resmi ...
UNIKBET : Bandar Slot Pragmatic Play Ada Deposit Via Bank Aceh Syariah Resmi ...UNIKBET : Bandar Slot Pragmatic Play Ada Deposit Via Bank Aceh Syariah Resmi ...
UNIKBET : Bandar Slot Pragmatic Play Ada Deposit Via Bank Aceh Syariah Resmi ...
 
BUKU ADMINISTRASI GURU KELAS SD 2024 /2025
BUKU ADMINISTRASI GURU KELAS SD 2024 /2025BUKU ADMINISTRASI GURU KELAS SD 2024 /2025
BUKU ADMINISTRASI GURU KELAS SD 2024 /2025
 
Modul 2.1.a.4 Refleksi Eksplorasi Konsep.pdf.pptxModul 2.1.a.4 Refleksi Ekspl...
Modul 2.1.a.4 Refleksi Eksplorasi Konsep.pdf.pptxModul 2.1.a.4 Refleksi Ekspl...Modul 2.1.a.4 Refleksi Eksplorasi Konsep.pdf.pptxModul 2.1.a.4 Refleksi Ekspl...
Modul 2.1.a.4 Refleksi Eksplorasi Konsep.pdf.pptxModul 2.1.a.4 Refleksi Ekspl...
 
MAKALAH Komunikasi bisnis fakultas ekonomi
MAKALAH Komunikasi bisnis fakultas ekonomiMAKALAH Komunikasi bisnis fakultas ekonomi
MAKALAH Komunikasi bisnis fakultas ekonomi
 
Pertemuan 7_Penetapan Produk Unggul dan Manajemen Inovasi.pdf
Pertemuan 7_Penetapan Produk Unggul dan Manajemen Inovasi.pdfPertemuan 7_Penetapan Produk Unggul dan Manajemen Inovasi.pdf
Pertemuan 7_Penetapan Produk Unggul dan Manajemen Inovasi.pdf
 
PAPARAN JATIM CM SURABAYA PROVINSI JAWA TIMUR
PAPARAN JATIM CM SURABAYA PROVINSI JAWA TIMURPAPARAN JATIM CM SURABAYA PROVINSI JAWA TIMUR
PAPARAN JATIM CM SURABAYA PROVINSI JAWA TIMUR
 
ATP & CP PPKn KELAS 5 (WEBSITEEDUKASI.COM) (1).docx
ATP & CP PPKn KELAS 5 (WEBSITEEDUKASI.COM) (1).docxATP & CP PPKn KELAS 5 (WEBSITEEDUKASI.COM) (1).docx
ATP & CP PPKn KELAS 5 (WEBSITEEDUKASI.COM) (1).docx
 
0851 5645 4808 Info Lowongan PKL Jurusan TKJ Temanggung, Info Persyaratan PKL...
0851 5645 4808 Info Lowongan PKL Jurusan TKJ Temanggung, Info Persyaratan PKL...0851 5645 4808 Info Lowongan PKL Jurusan TKJ Temanggung, Info Persyaratan PKL...
0851 5645 4808 Info Lowongan PKL Jurusan TKJ Temanggung, Info Persyaratan PKL...
 
PPT HARMONISASI AKUNTANSI INTERNASIONAL.pptx
PPT HARMONISASI AKUNTANSI INTERNASIONAL.pptxPPT HARMONISASI AKUNTANSI INTERNASIONAL.pptx
PPT HARMONISASI AKUNTANSI INTERNASIONAL.pptx
 

Presentation Profile DEPs Consultant

  • 1. PT. DAKSA EKAPRIMA SOLUSI Komplek Taman Duren Sawit Blok E5/6 Duren Sawit, Jakarta Timur 13440 Telp. (021) 68689830, 68689820 - Fax. (021) 8604642 E-mail : admin@depsconsultant.com - Website : www.depsconsultant.com Company Profile - 2012 DEPs Consultant – Human Resources Development & Empowerment 1
  • 2. Visi DEPs Consultant Menjadi provider internasional yang kredibel dan terpercaya dalam pengembangan dan pemberdayaan sumber daya manusia. DEPs Consultant – Human Resources Development & Empowerment 2
  • 3. Misi DEPs Consultant Mengembangkan dan memberdayakan sumber daya manusia yang memiliki standar profesional dalam tingkat global. DEPs Consultant – Human Resources Development & Empowerment 3
  • 4. Value DEPs Consultant Integrity Kami berkomitmen untuk mematuhi standar etika dan kejujuran yang tinggi dalam pekerjaan kami. Mempertahankan etos kerja yang kuat, bertanggung jawab atas pekerjaan dan tindakan, menjaga perkataan, dan menindaklanjuti komitmen kami. Respect Kami berkomitmen untuk memperlakukan setiap orang / klien dengan pertimbangan yang sama. Kami melibatkan orang lain / klien dengan empati dan toleransi yang tinggi. Excellence Kami berkomitmen untuk memberikan yang terbaik dengan menerapkan semua sumber daya terbaik yang kami miliki untuk menyelesaikan pekerjaan klien. Kami berkomitmen untuk terus meningkatkan proses, prosedur, dan layanan kami untuk melebihi harapan klien yang kami layani. Open Communication Kami berkomitmen untuk mempromosikan lingkungan yang mendorong komunikasi terbuka, dan dua arah. Innovation Kami berkomitmen untuk memberikan solusi-solusi yang inovatif, yang akan menghasilkan peningkatan kinerja, hasil-hasil yang lebih baik, produktivitas yang lebih tinggi bagi klien. DEPs Consultant – Human Resources Development & Empowerment 4
  • 5. DEPs Consultant DEPs Consultant merupakan mitra terbaik bagi instansi / lembaga pemerintahan dan perusahaan dalam melakukan pengembangan dan pemberdayaan Sumber Daya Manusia. DEPs Consultant didukung oleh personal yang kompeten dan telah memiliki pengalaman dalam menangani pengembangan dan pemberdayaan Sumber Daya Manusia di berbagai instansi / lembaga pemerintahan dan perusahaan DEPs Consultant – Human Resources Development & Empowerment 5
  • 6. Our Services DEPs Consultant memberikan pelayanan terbaik kepada para mitra kerja dalam bidang :  Assessment Center  Training  Recruiting  Management  Career Consultancy  Fingerprint Test DEPs Consultant – Human Resources Development & Empowerment 6
  • 7. Assessment Center Sumber Daya Manusia diharapkan memberikan kontribusi terhadap perusahaan / Instansi dimana mereka bekerja. Dengan demikian, pendekatan terpadu untuk keselarasan strategis dan manajemen Sumber Daya Manusia adalah sangat penting untuk mencapai tujuan perusahaan / Instansi. Untuk itu perusahaan / Instansi memerlukan langkah-langkah untuk :  Mengidentifikasi kompetensi sumber daya manusia yang diperlukan untuk melakukan pekerjaan mereka.  Menilai tingkat kompetensi SDM saat ini.  Memiliki matriks kompetensi SDM yang akurat.  memiliki rencana pengembangan SDM yang didasarkan pada hasil identifikasi yang akurat mengenai kesenjangan kompetensi mereka. DEPs Consultant – Human Resources Development & Empowerment 7
  • 8. Assessment Center DEPs Consultant akan membantu mitra kerja untuk :  Meninjau praktek pengelolaan SDM saat ini.  Mengidentifikasi area di mana DEPs Consultant bisa dalam kemitraan dengan perusahaan / Instansi, untuk menerapkan proses pengelolaan SDM agar dapat lebih mengoptimalkan potensi individu dan perusahaan / Instansi. DEPs Consultant – Human Resources Development & Empowerment 8
  • 9. Assessment Center DEPs Consultant – Assessment Center :  Evaluasi penerapan Assessment Center.  Workshop Metodologi Assessment Center.  Pembuatan Dokumen Kebijakan dan Prosedur Assessment Center.  Proses Analisis dan Identifikasi Kompetensi.  Pengembangan dan Pembuatan Profil Kompetensi Perilaku.  Pengembangan dan Pembuatan Kamus Kompetensi  Pengembangan dan Pembuatan Panduan Assessment Center.  Pengembangan dan Pembuatan Tools Assessment Center.  Pengembangan dan Pembuatan Dokumen Pendukung Assessment Center.  Penilaian Kompetensi Perilaku, Laporan, dan Saran Pengembangan.  Review Assessment Center.  Penyedia Professional Assessor untuk keperluan pelaksanaan Assessment Center. DEPs Consultant – Human Resources Development & Empowerment 9
  • 10. Assessment Center DEPs Consultan – Assessment Center :  Hasilnya berbasis dan selaras dengan standar ketentuan yang berlaku.  Validitas tinggi, adil, dapat diandalkan, dan praktis.  Dilaksanakan oleh Assessor yang berkualitas.  Customised sesuai dengan spesifik perusahaan / organisasi dan terintegrasi dengan proses SDM lainnya.  Dirancang untuk memudahkan dalam penilaian SDM. DEPs Consultant – Human Resources Development & Empowerment 10
  • 11. Training Sumber Daya Manusia diharapkan memberikan kontribusi terhadap perusahaan / Instansi dimana mereka bekerja. Dengan demikian, pendekatan terpadu untuk keselarasan strategis dan manajemen Sumber Daya Manusia adalah sangat penting untuk mencapai tujuan perusahaan / Instansi. Untuk itu perusahaan / Instansi memerlukan langkah-langkah untuk :  Mendapatkan returns yang terukur dari belanja untuk pelatihan & pengembangan SDM.  Memberikan keterampilan kerja yang akurat berdasarkan kebutuhan rencana pelatihan & pengembangan SDM yang riil.  Melakukan pengembangan kompetensi dan keterampilan SDM secara maksimal.  Memiliki fasilitator yag kompeten untuk pengembangan kompetensi dan keterampilan SDM. DEPs Consultant – Human Resources Development & Empowerment 11
  • 12. Training DEPs Consultant - Training :  Pelatihan dilaksanakan secara terpadu, memberikan solusi pelatihan yang komprehensif sesuai aspirasi individu untuk kebutuhan strategis perusahaan / Instansi.  Customised, basis hasil pelatihan untuk memenuhi kebutuhan spesifik organisasi yang mendukung strategi pengembangan kompetensi / keterampilan dari perusahaan / Instansi.  Memastikan pelaksanaan pelatihan berkontribusi penuh untuk memberikan hasil kinerja yang terukur.  Pelatihan dapat diselenggarakan di DEPs Training Center dan di perusahaan / Instansi klien.  Terus menerus melakukan penelitian dan pengembangan pelatihan dan program yang relevan yang memenuhi kebutuhan pasar.  Fokus untuk menjaga standar yang tinggi untuk materi pelatihan, peralatan, fasilitas, pelayanan dan pelaksanaan.  Solusi dan layanan pelatihan dan pengembangan dapat terintegrasi dengan proses pengelolaan SDM lainnya.  Solusi pelatihan dan pengembangan mudah diaplikasikan untuk membangun kapasitas internal perusahaan / Instansi. DEPs Consultant – Human Resources Development & Empowerment 12
  • 13. Training Assessment Center :  Design Assessment Center  Competency Mapping Assessment & Management.  Methodology & Tools Assessment Center.  Development Behavioural Competency Profiles.  Management System Assessment Center  Training for Assessor.  Development Plan Based on Competency.  Internal Capacity Building – Mentoring and Coaching Training.  Facilitation of in-house programmes – Assessment Center.  Behavioral Event Interview. DEPs Consultant – Human Resources Development & Empowerment 13
  • 14. Training Soft Competency :  Effective Change Management.  Coaching for Optional Performance.  Continuous Improvement Strategy.  Personal Integrity.  MBTI.  Team Dinamics (Based on MBTI).  Team Building.  Negotiation (Based on MBTI).  Creative Problem Solving.  Problem Solving & Decision Making.  Building Resiliency.  Effective Communication.  Effective Presentation Skill.  Coaching as a Transformational Leadership Competency. DEPs Consultant – Human Resources Development & Empowerment 14
  • 15. Training Leadership & Management Skill :  Personal Skills & Knowledge.  Interpersonal (People) Skills.  Transactional (Execution, Management Skills).  Transformational Skills.  Policy & Program Knowledge DEPs Consultant – Human Resources Development & Empowerment 15
  • 16. Training Sales / Marketing :  Essentials of Marketing Management.  Marketing Plan.  Marketing Strategy.  Professional Personal Selling (Training Package). DEPs Consultant – Human Resources Development & Empowerment 16
  • 17. Training Service :  Managing Customer Service.  Stakeholders Service.  Overcoming Objections.  Service Recovery.  Customer Maintain Relationship. DEPs Consultant – Human Resources Development & Empowerment 17
  • 18. Recruiting DEPs Consultant memberikan solusi yang disesuaikan dengan kebutuhan perusahaan / Instansi dalam menarik calon karyawan / pegawai yang memenuhi syarat dengan strategi dan taktik berdasarkan pengalaman kami dalam memanfaatkan database, targeted search dan networks untuk keberhasilan recruitment. DEPs Consultant akan bekerja dengan perusahaan / Instansi untuk mengevaluasi proses perekrutan saat ini dan merekomendasikan strategi dan taktik yang membantu perusahaan / Instansi untuk menarik lebih banyak calon keryawan / pegawai yang lebih berkualitas. Dengan tim spesialis yang berpengalaman, DEPs Consultant menyediakan layanan yang luar biasa kepada klien. DEPs Consultant memposisikan diri untuk memberikan prestasi berdasarkan tujuan untuk klien melalui kompetensi inti kami seperti :  Search & Selection Assignments.  Executive Head Hunting & General.  Database Search.  Assessment Centre.  Psychometric Services. Untuk klien, DEPs Consultant menyediakan pelayanan untuk perusahaan / Instansi secara profesional, biaya pencarian yang efektif dan layanan seleksi perekrutan untuk posisi tetap, kontrak atau sementara, untuk berbagai jenis dan tingkatan pekerjaan. DEPs Consultant – Human Resources Development & Empowerment 18
  • 19. Management DEPs Consultant membantu dalam memenuhi kebutuhan operasional dan manajemen perusahaan / Instansi. Kami menyediakan jasa konsultasi manajemen terkait strategi pengembangkan untuk menyelaraskan solusi perusahaan / Instansi dengan tujuan perusahaan / Instansi. DEPs Consultant bekerja sama dengan pricipal perusahaan / Instansi dan karyawan / pegawai kunci untuk belajar tentang sistem operasi internal. Melalui proses ini DEPs Consultant dapat mengembangkan pendekatan yang lebih sesuai, mengembangkan solusi yang inovatif, membuat rekomendasi untuk perbaikan dan menawarkan bantuan dengan atau mengambil tanggung jawab penuh untuk pelaksanaan setiap kegiatan. DEPs Consultant memberikan konsultasi dan jasa :  Business Planning & Strategic Development.  Market Research & Feasibility Studies.  Business Process Optimization & Development.  Management and Organizational Support Consulting. DEPs Consultant – Human Resources Development & Empowerment 19
  • 20. Carrer Consultancy DEPs Consultant membantu individu-individu untuk memperoleh kesempatan bekerja sesuai dengan kemampuan dan tujuan dari masing-masing individu. Dalam DEPs Career Consultancy akan melibatkan penilaian keterampilan klien, mengidentifikasi kekuatan dan kelemahan, dan membantu dalam proses untuk mencapai keberhasilan karier yang memberikan manfaat secara pribadi dan menguntungkan secara finansial. DEPs Consultant membantu individu yang dalam situasi tertentu perlu mengubah karier. Hal ini terutama bila menghadapi kondisi perampingan atau penutupan tempat kerjanya, sehingga terjadi pemutusan hubungan kerja. DEPs Career Consultancy dapat menilai latar belakang, keterampilan, dan pengalaman klien, serta mengidentifikasi pilihan-pilihan karier lain yang mungkin atau tidak mungkin bagi klien. Proses ini penting karena dapat menyebabkan ditemukannya cara baru untuk memanfaatkan kemampuan klien, atau setidaknya mengidentifikasi hal-hal yang diperlukan klien agar lebih menarik bagi calon pemakai. DEPs Consultant membantu individu untuk menilai jika ia lebih cocok untuk bekerja atau berwirausaha dengan meluncurkan bisnis baru. Atau mendorong klien untuk mengejar pekerjaan / profesi dalam kategori tertentu untuk memperoleh pengalaman yang diperlukan untuk akhirnya menjadi pemilik bisnis. Membantu klien membangun rencana jangka pendek dan untuk tujuan jangka panjang dengan memanfaatkan keterampilan klien. DEPs Consultant dalam proses konsultasi akan fokus pada aspirasi klien untuk kariernya. Imbalan keuangan, kepuasan pribadi dan kebanggaan dalam jenis pekerjaan melekat pada pilihan karier. DEPs Consultant akan selalu mengatasi masalah ini dengan aspek yang lebih praktis dalam mendefinisikan keterampilan dan mengidentifikasi pilihan karier potensial berdasarkan kemampuan klien. DEPs Consultant – Human Resources Development & Empowerment 20
  • 21. Fingerprint Test DEPs Consultant menyediakan layanan Fingerprint Test. Keuntungan dari Fingerprint Intelligence Assessment adalah :  Memahami mengapa beberapa pola hubungan terus berulang.  Menyadari wilayah yang berbeda dalam otak yang berada di bawah tekanan atau tekanan berlebih.  Memahami kepribadian bawaan anak dan bagaimana menerapkan pendekatan yang tepat dalam membesarkan anak.  Menerapkan pendidikan yang benar bagi anak tanpa menyebabkan stres atau konflik yang ‘tidak perlu’ yang dapat memiliki implikasi jangka panjang.  Untuk membawa lebih fokus kepada bakat anak dan mengembangkannya.  Sebagai panduan dalam memilih program belajar atau karir.  Mengetahui ciri-ciri kepribadian karyawan/pegawai dan membantu dalam perencanaan sumber daya manusia. Melalui DEPs Consultant, dapat memperoleh analisis rinci dari fungsi otak yang dilakukan oleh psikolog profesional. DEPs Consultant – Human Resources Development & Empowerment 21
  • 22. Kontak Kami Komplek Taman Duren Sawit Blok E5/6 Duren Sawit, Jakarta Timur 13440 Telp. (021) 68689830, 68689820 Fax. (021) 8604642 E-mail : admin@depsconsultant.com Website : www.depsconsultant.com DEPs Consultant – Human Resources Development & Empowerment 22