SlideShare a Scribd company logo
PRESENTASI KASUS
HIPERTENSI URGENSI
dr. Annas Syahirul Nugraha
Dokter Internsip RSUD Ir. Soekarno - Sukoharjo
Identitas
Nama Tn. MW
Umur 79 tahun 7 bulan
Alamat Kutut 3/5 Cembongan Sukoharjo
Jenis
kelamin
Laki - laki
Pekerjaan -
No RM 316281
Tanggal
masuk
09-08-2018 (19:56)
Tanggal
Periksa
09-08-2018
Anamnesis
Keluhan Utama : nyeri kepala dan nyeri paha kanan
setelah terjatuh
Riwayat Penyakit Sekarang
Pasien datang dibawa keluarga dengan keluhan nyeri kepala
dan pantat sebelah kanan nyeri setelah jatuh terpeleset.
Keluhan penyerta berupa pusing (+), mual (-), muntah (-).
Makan dan minum dalam batas normal. BAB dan BAK tidak
ada keluhan.
Riwayat Penyakit Dahulu
- Riwayat keluhan serupa : disangkal
- Riwayat mondok sebelumnya : diakui
- Riwayat stroke : diakui
- Riwayat hipertensi : diakui
- Riwayat diabetes mellitus : disangkal
- Riwayat penyakit jantung : disangkal
Riwayat Penyakit Keluarga
- Riwayat keluhan serupa : disangkal
- Riwayat anggota keluarga stroke : disangkal
- Riwayat hipertensi di keluarga : disangkal
Pemeriksaan Fisik
Keadaan Umum : sedang
Kesadaran : GCS E4V5M6 Compos Mentis
Tanda Vital
- Tekanan darah : 230/130 mmHg
- Laju nadi : 76x/menit
- Laju respirasi : 20x/menit
- Suhu : 35,4 C
Kepala
• Bentuk : bulat, normocephal, deformitas (-)
• Mata : konjungtiva anemis (-/-), sklera ikterik (-/-),
• Telinga : discharge (-/-). nyeri tekan (-/-)
• Hidung : deviasi septum (-), sekret (-), epistaksis (-)
• Leher : pembesaran KGB (-)
Pemeriksaan Fisik
Cor
• Inspeksi : ictus cordis tidak tampak
• Palpasi : ictus cordis tidak teraba
• Perkusi : batas kanan jantung ICS IV parasternal dextra, batas
kiri ICS IV midclavicula sinistra, batas atas ICS III parasternal
sinistra
• Auskultasi : BJ I/II reguler, gallop (-), murmur (-)
Paru
• Inspeksi : Normochest, Simetris Kanan=kiri
• Palpasi : Ekspansi Dada Simetris, Fremitus Taktil (+/+)
• Perkusi : Sonor
• Auskultasi : Vesikuler (+/+), Ronki (-/-), Wheezing (-/-)
Pemeriksaan Fisik
Abdomen
• Inspeksi : cembung
• Auskultasi : BU (+) (N), Hiperistaltik (-), Metallic Sound (-)
• Palpasi : Supel, Nyeri tekan (-), turgor kulit baik
• Perkusi : Timpani (+)
Ekstremitas
Atas : Akral hangat (+/+), edema (-/-), capillary refill < 2 detik.
Kekuatan otot 5/5 .
Bawah : Akral hangat (+/+), edema (-/-), capillary refill < 2 detik.
Kekuatan otot 5/5.
Pemeriksaan Penunjang
Parameter Hasil Referensi
Hematologi
-Hb
-Hct
-AL
-AT
-AE
-MCV
-MCH
-MCHC
-RDW-CV
-PDW
-MPV
-P-LCR
-PCT
-GDS
-Ureum
-Creatinin
11.1
34.0
10.8
174
3.68
92.4
30.2
32.6
14.6
10.4
10.1
24.7
0.18
80
51.5
1.61
10.7 – 14.7
31 – 43
5.5 – 15.5
229– 553
3.70 – 5.70
72 – 80
23 – 31
32 – 36
70-120
0-31
0.60-1.10
Diagnosis
- Hipertensi urgensi
- Contusio pelvis dextra
Talaksana
O2 nasal canule 3 liter per menit
Rontgen pelvis AP
Rawat Inap :
Inf Ringer Laktat 20 tetes per menit
Inj Furosemid 1 amp/8jam
Inj Antalgin 1 gr/12jam
Inj Ranitidin 50 mg/12jam
Diltiazem 3x1
Captopril 3x25 mg
Folow up pasien
• 10-08-2018
S : nyeri pantat kanan.
O : ku : sedang,
Td : 195/100
Nadi :98x/mnit
S : 36,8
Rr : 24
A: HT urgency, contusio pelvis
dextra
P:
O2 3lpm
Inf RL 20 tpm
Inj furosemide 1amp/8j
Inj antalgin 1gr/12j
Inj ranitidine 50mg/12j
Diltiazem 3x30mg
Captopril 3x25mg
• 11-08-2018
• S : nyeri pantat kanan, pusing +.
• O : ku : sedang,
• Td : 170/100
• Nadi :88x/mnit
• S : 36
• Rr : 19
• A: HT urgency, contusio pelvis
dextra
• P:
• O2 3lpm
• Inf RL 20 tpm
• Inj furosemide 1amp/8j
• Inj antalgin 1gr/12j
• Inj ranitidine 50mg/12j
• Diltiazem 3x30mg
• Captopril 3x25mg
• 12-08-2018
• S : nyeri pantat kanan, pusing (-)
• O : ku : sedang,
• Td : 180/100
• Nadi :88x/mnit
• S : 36
• Rr : 20
• A: HT urgency, contusio pelvis
dextra
• P:
• O2 3lpm
• Inf RL 20 tpm
• Inj furosemide 1amp/8j
• Inj antalgin 1gr/12j
• Inj ranitidine 50mg/12j
• Diltiazem 3x30mg
• Captopril 3x25mg
• 13-08-2018
• S : nyeri pantat kanan, pusing (-)
• O : ku : sedang,
• Td : 160/100
• Nadi :80x/mnit
• S : 36,5
• Rr : 20
• A: HT urgency, contusio pelvis
dextra
• P:
• Inf RL 20 tpm
• Inj furosemide 1amp/8j
• Inj antalgin 1gr/12j
• Inj ranitidine 50mg/12j
• Diltiazem 3x30mg
• Captopril 3x25mg
• 14-08-2018
• S : keluhan tidak ada
• O : ku : sedang,
• Td : 160/90
• Nadi :80x/mnit
• S : 36,4
• Rr : 20
• A: HT urgency, contusio pelvis
dextra
• P:
BLPL
Amlodipin 10mg 1 – 0 – 0
Candesartan 8mg 0- 0- 1
Hct 25mg 1- 0- 0
LATAR BELAKANG
• Hipertensi  Masalah kesehatan masyarakat
dunia
• Prevalensi hipertensi pada populasi masih cukup
tinggi dan diperkirakan 1-2 % penderita hipertensi
dapat terjadi kirisis hipertensi.
• Untuk mencegah kerusakan organ akibat krisis
hipertensi di Indonesia perlu dilakukan upaya
pengenalan dini dan penatalaksanaan krisis
hipertensi yang disepakati bersama.
DEFINISI
Krisis hipertensi adalah Suatu keadaan peningkatan
tekanan darah yang mendadak (sistole ≥180 mmHg
dan/atau diastole ≥120 mmHg), pd penderita hipertensi,
yg membutuhkan penanggulangan segera.
KLASIFIKASI KRISIS HIPERTENSI
1. Hipertensi emergensi / emergency hipertension
(darurat) ditandai dengan TD Diastolik > 120 mmHg,
disertai kerusakan berat dari organ sasaran yang bersifat
progresif yang disebabkan oleh satu atau lebih
penyakit/kondisi akut. Tekanan darah harus diturunkan
dengan segera (dalam menit sampai jam), keterlambatan
pengobatan akan menyebebabkan timbulnya sequele
atau kematian.
2. 2. Hipertensi urgensi / urgency hipertension
(mendesak), TD diastolik > 120 mmHg dan dengan tanpa
kerusakan/komplikasi minimum dari organ sasaran,
sehingga penurunan tekanan darah dapat dilaksanakan
lebih lambat (dalam hitungan jam sampai hari) (24 jam –
48 jam).
KLASIFIKASI HIPERTENSI
Sistole Diastole
------------------------------------------------------------------------------------
Normal < 120 mmHg and < 80 mmHg
------------------------------------------------------------------------------------
Prehipertensi 120 – 139 mmHg or 80 – 89 mmHg
------------------------------------------------------------------------------------
Hipertensi stage 1 140 – 159 mmHg or 90 – 99 mmHg
------------------------------------------------------------------------------------
Hipertensi stage 2 > 160 mmHg or > 100 mmHg
------------------------------------------------------------------------------------
FAKTOR PREDISPOSISI
Faktor predisposisi tejadinya krisis hipertensi oleh karena:
• Hipertensi yang tidak terkontrol
• Hipertensi yang tidak terobati]Penderita hipertensi yang minum obat:
MAO inhibitor, dekongestan, kokain.
•Kenaikan Tekanan darah tiba-tiba pada penderita hipertensi kronis
essensial(tersering).
•Hipertensi renovaskular.
•Glomeluronefritis akut
MANIFESTASI KLINIS KRISIS HIPERTENSI
1. Bidang neurologi:
Sakit kepala, hilang/ kabur penglihatan, kejang,
defisit neurologis fokal, gangguan kesadaran
(somnolen, sopor, coma).
2. Bidang mata:
Funduskopi berupa perdarahan retina, eksudat
retina, edema papil.
3. Bidang kardiovaskular :
Nyeri dada, edema paru.
4. Bidang ginjal:
Azotemia, proteinuria, oligouria.
5. Bidang obstetri
Preklampsia dg gejala berupa gangguan
penglihatan, sakit kepala hebat, kejang, nyeri
abdomen kuadran atas, gagal jantung kongestif
dan oliguri, serta gangguan kesadaran/
gangguan serebrovaskuler.
FAKTOR RESIKO
• Penderita hipertensi yg tidak meminum obat atau
minum obat anti hipertensi
• Kehamilan
• Penggunaan NAPZA
• Penderita dengan rangsangan simpatis yg tinggi
seperti luka bakar berat, phaechromocytoma,
penyakit kolagen, penyakit vaskuler, trauma kepala.
• Penderita hipertensi dengan penyakit parenkim
ginjal
PENDEKATAN AWAL PD KRISIS HIPERTENSI
Anamnesis
• Riwayat hipertensi (awal hipertensi, jenis
obat anti hipertensi, keteraturan konsumsi
obat).
• Ganguan organ (kardiovaskuler,
serebrovaskular, serebrovaskular,
renovaskular, dan organ lain).
Pemeriksaan fisik
Sesuai dengan organ target yang terkena
Pengukuran TD di kedua lengan
Palpasi denyut nadi di keempat ekstremitas
Auskultasi untuk mendengar ada/ tidak bruit
pembuluh darah besar, bising jantung dan ronki
paru.
Pemeriksaan neurologis umum
Pemeriksaan funduskopi
Pemeriksaan laboratorium awal dan penunjang
Pemeriksaan laboratorium awal:
a. Urinalisis
b. Hb, Ht, ureum, kreatinin, gula darah dan
elektrolit.
Pemeriksaan penunjang: ekg, foto toraks
Pemeriksaan penunjang lain bila memungkinkan:
CT scan kepala, ekokardiogram, ultrasonogram.
PENETAPAN DIAGNOSTIK
Walau biasanya pd krisis hipertensi ditemukan TD
≥180/120 mmHg perlu diperhatikan kecepatan
kenaikan TD tersebut dan derajat gangguan organ
target yang terjadi.
TATALAKSANA HIPERTENSI EMERGENSI
Harus dilakukan di RS dg fasiltas pemantauan yg memadai
Pengobatan parenteral diberikan secara bolus atau infus
sesegera mungkin
TD harus diturunkan dalam hitungan menit sampai jam
dengan langkah sbb:
a. 5 menit s/d 120 menit pertama TD rata-rata
(mean arterial blood pressure) diturunkan 20-25%.
b. 2 s/d 6 jam kemudian TD diturunkan sampai 160/100 mmHg.
c. 6-24 jam berikutnya diturunkan sampai <140/90 mmHg bila tidak
ada gejala iskemia organ.
OBAT-OBATAN YANG DIGUNAKAN PADA
HIPERTENSI EMERGENSI
Clonidin (catapres) IV (150 mcg/ampul)
a. Clonidin 900 mcg dimasukkan dalam cairan
infus glucosa 5% 500cc dan diberikan
dengan mikrodrip 12 tetes/ menit, setiap 15
menit dapat dinaikkan 4 tetes sampai TD yg
diharapkan tercapai.
b. Bila TD target tercapai pasien diobservasi
selama 4 jam kemudian diganti dg tablet
clonidin oral sesuai kebutuhan.
C. Clonidin tidak boleh dihentikan mendadak, tetapi diturunkan
perlahan-lahan oleh karena bahaya rebound phenomen, dimana TD
naik secara cepat bila obat dihentikan.
Diltiazem (Herbesser) IV (10 mg dan 50 mg/ampul)
a. Diltiazem 10 mg IV diberikan dalam 1-3 menit
kemudian diteruskan dg infus 50 mg/jam
selama 20 menit.
b. Bila TD telah turun >20% dari awal, dosis
diberikan 30 mg/jam sampai target tercapai.
c. Diteruskan dg dosis maintenance 5-10 mg/jam
dg observasi 4 jam kemudian diganti dg tablet
oral.
Nicardipin (Perdipin) IV (12 mg dan 10 mg/ampul)
a. Nicardipin diberikan 10-30 mcg/kgBB bolus.
b. Bila TD tetap stabil diteruskan dengan 0,5-6
mcg/kgBB/menit sampai target TD tercapai.
Labetalol (Normodyne) IV
Diberikan 20-80 mg IV bolus setiap 10 menit
atau dapat diberikan dalam cairan infus dg dosis 2
mg menit.
Nitroprusside (Nitropress, Nipride) IV
Diberikan dlm cairan infus dg dosis 0,25-10.00
mcg/kg/menit.
Hipertensi urgensi :
Dapat diberikan obat oral
Observasi hasil pengobatan
THANK YOU

More Related Content

Similar to Presentasi kasus annas Hipertensi.annassn

1. CRS - DHF (iin, nurul) .pptx
1. CRS - DHF (iin, nurul) .pptx1. CRS - DHF (iin, nurul) .pptx
1. CRS - DHF (iin, nurul) .pptx
ayuniendar
 
LAPKAS CHF.pptx
LAPKAS CHF.pptxLAPKAS CHF.pptx
LAPKAS CHF.pptx
IvanOnggo1
 
Total AV Block .pptx
Total AV Block .pptxTotal AV Block .pptx
Total AV Block .pptx
ssuser40ff1a
 
ppt acs.pptx
ppt acs.pptxppt acs.pptx
ppt acs.pptx
ssusera32b40
 
HHS in Diabetic Person
HHS in Diabetic PersonHHS in Diabetic Person
HHS in Diabetic Person
Rafi Mahandaru
 
SN erly.pptx
SN erly.pptxSN erly.pptx
SN erly.pptx
ssuserac229e
 
Preskas Cardioembolic Stroke.pdf
Preskas Cardioembolic Stroke.pdfPreskas Cardioembolic Stroke.pdf
Preskas Cardioembolic Stroke.pdf
IvyN7
 
PPT Kasus Kecil Rheumatologi LINTANG edit.pptx
PPT Kasus Kecil Rheumatologi LINTANG edit.pptxPPT Kasus Kecil Rheumatologi LINTANG edit.pptx
PPT Kasus Kecil Rheumatologi LINTANG edit.pptx
LintangFifgiAndila
 
119497230 gastropati-nsaid
119497230 gastropati-nsaid119497230 gastropati-nsaid
119497230 gastropati-nsaidRais Reskiawan
 
Supraventrikuler takikardi
Supraventrikuler takikardiSupraventrikuler takikardi
Supraventrikuler takikardi
rezky ilhamsyah
 
lapsusneuro.pptx
lapsusneuro.pptxlapsusneuro.pptx
lapsusneuro.pptx
AuliaDwiJuanita
 
Laporan kasus malaria falciparum fix
Laporan kasus malaria falciparum fixLaporan kasus malaria falciparum fix
Laporan kasus malaria falciparum fix
beequeen_30
 
Kolelitiasis lapsus Rezza.docx
Kolelitiasis lapsus Rezza.docxKolelitiasis lapsus Rezza.docx
Kolelitiasis lapsus Rezza.docx
MohammadRezzaRizaldi
 
PPT LAPORAN KASUS TERAPI INTENSIF PADA STROKE.pptx
PPT LAPORAN KASUS TERAPI INTENSIF PADA STROKE.pptxPPT LAPORAN KASUS TERAPI INTENSIF PADA STROKE.pptx
PPT LAPORAN KASUS TERAPI INTENSIF PADA STROKE.pptx
WildaKurniawati2
 
CATATAN CARDIO.pdf
CATATAN CARDIO.pdfCATATAN CARDIO.pdf
CATATAN CARDIO.pdf
SuciAriani7
 
Asidosis tubulo renal
Asidosis tubulo renalAsidosis tubulo renal
Asidosis tubulo renal
nurmegasaputri
 
Impending yetti .ppt
Impending yetti .pptImpending yetti .ppt
Impending yetti .ppt
IrwinFitriansyah
 
LapJag Hipertensi Intradialitik Tri Hadi Susanto pptx.pptx
LapJag Hipertensi Intradialitik Tri Hadi Susanto pptx.pptxLapJag Hipertensi Intradialitik Tri Hadi Susanto pptx.pptx
LapJag Hipertensi Intradialitik Tri Hadi Susanto pptx.pptx
ssuserf89edd
 
219107733 case-ckd
219107733 case-ckd219107733 case-ckd
219107733 case-ckd
homeworkping9
 
STEMI LIVIA LAPSUS.pptx
STEMI LIVIA LAPSUS.pptxSTEMI LIVIA LAPSUS.pptx
STEMI LIVIA LAPSUS.pptx
LiviaMeidyUbayid
 

Similar to Presentasi kasus annas Hipertensi.annassn (20)

1. CRS - DHF (iin, nurul) .pptx
1. CRS - DHF (iin, nurul) .pptx1. CRS - DHF (iin, nurul) .pptx
1. CRS - DHF (iin, nurul) .pptx
 
LAPKAS CHF.pptx
LAPKAS CHF.pptxLAPKAS CHF.pptx
LAPKAS CHF.pptx
 
Total AV Block .pptx
Total AV Block .pptxTotal AV Block .pptx
Total AV Block .pptx
 
ppt acs.pptx
ppt acs.pptxppt acs.pptx
ppt acs.pptx
 
HHS in Diabetic Person
HHS in Diabetic PersonHHS in Diabetic Person
HHS in Diabetic Person
 
SN erly.pptx
SN erly.pptxSN erly.pptx
SN erly.pptx
 
Preskas Cardioembolic Stroke.pdf
Preskas Cardioembolic Stroke.pdfPreskas Cardioembolic Stroke.pdf
Preskas Cardioembolic Stroke.pdf
 
PPT Kasus Kecil Rheumatologi LINTANG edit.pptx
PPT Kasus Kecil Rheumatologi LINTANG edit.pptxPPT Kasus Kecil Rheumatologi LINTANG edit.pptx
PPT Kasus Kecil Rheumatologi LINTANG edit.pptx
 
119497230 gastropati-nsaid
119497230 gastropati-nsaid119497230 gastropati-nsaid
119497230 gastropati-nsaid
 
Supraventrikuler takikardi
Supraventrikuler takikardiSupraventrikuler takikardi
Supraventrikuler takikardi
 
lapsusneuro.pptx
lapsusneuro.pptxlapsusneuro.pptx
lapsusneuro.pptx
 
Laporan kasus malaria falciparum fix
Laporan kasus malaria falciparum fixLaporan kasus malaria falciparum fix
Laporan kasus malaria falciparum fix
 
Kolelitiasis lapsus Rezza.docx
Kolelitiasis lapsus Rezza.docxKolelitiasis lapsus Rezza.docx
Kolelitiasis lapsus Rezza.docx
 
PPT LAPORAN KASUS TERAPI INTENSIF PADA STROKE.pptx
PPT LAPORAN KASUS TERAPI INTENSIF PADA STROKE.pptxPPT LAPORAN KASUS TERAPI INTENSIF PADA STROKE.pptx
PPT LAPORAN KASUS TERAPI INTENSIF PADA STROKE.pptx
 
CATATAN CARDIO.pdf
CATATAN CARDIO.pdfCATATAN CARDIO.pdf
CATATAN CARDIO.pdf
 
Asidosis tubulo renal
Asidosis tubulo renalAsidosis tubulo renal
Asidosis tubulo renal
 
Impending yetti .ppt
Impending yetti .pptImpending yetti .ppt
Impending yetti .ppt
 
LapJag Hipertensi Intradialitik Tri Hadi Susanto pptx.pptx
LapJag Hipertensi Intradialitik Tri Hadi Susanto pptx.pptxLapJag Hipertensi Intradialitik Tri Hadi Susanto pptx.pptx
LapJag Hipertensi Intradialitik Tri Hadi Susanto pptx.pptx
 
219107733 case-ckd
219107733 case-ckd219107733 case-ckd
219107733 case-ckd
 
STEMI LIVIA LAPSUS.pptx
STEMI LIVIA LAPSUS.pptxSTEMI LIVIA LAPSUS.pptx
STEMI LIVIA LAPSUS.pptx
 

Recently uploaded

SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024
SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024
SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024
ozijaya
 
Aksi Nyata Merdeka Belajar Lolos Validasi
Aksi Nyata Merdeka Belajar Lolos ValidasiAksi Nyata Merdeka Belajar Lolos Validasi
Aksi Nyata Merdeka Belajar Lolos Validasi
DinaSetiawan2
 
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptxRANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
SurosoSuroso19
 
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdfppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
Nur afiyah
 
ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdfppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
setiatinambunan
 
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-OndelSebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
ferrydmn1999
 
Observasi Praktik Kinerja Kepala Sekolah.pdf
Observasi Praktik Kinerja Kepala Sekolah.pdfObservasi Praktik Kinerja Kepala Sekolah.pdf
Observasi Praktik Kinerja Kepala Sekolah.pdf
andikuswandi67
 
Observasi-Kelas-oleh-Kepala-Sekolah.pptx
Observasi-Kelas-oleh-Kepala-Sekolah.pptxObservasi-Kelas-oleh-Kepala-Sekolah.pptx
Observasi-Kelas-oleh-Kepala-Sekolah.pptx
akram124738
 
KKTP Kurikulum Merdeka sebagai Panduan dalam kurikulum merdeka
KKTP Kurikulum Merdeka sebagai Panduan dalam kurikulum merdekaKKTP Kurikulum Merdeka sebagai Panduan dalam kurikulum merdeka
KKTP Kurikulum Merdeka sebagai Panduan dalam kurikulum merdeka
irvansupriadi44
 
penjelasan tentang tugas dan wewenang pkd
penjelasan tentang tugas dan wewenang pkdpenjelasan tentang tugas dan wewenang pkd
penjelasan tentang tugas dan wewenang pkd
jaya35ml2
 
Modul Ajar IPS Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar IPS Kelas 7 Fase D Kurikulum MerdekaModul Ajar IPS Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar IPS Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
Penjelasan tentang Tahapan Sinkro PMM.pptx
Penjelasan tentang Tahapan Sinkro PMM.pptxPenjelasan tentang Tahapan Sinkro PMM.pptx
Penjelasan tentang Tahapan Sinkro PMM.pptx
GuneriHollyIrda
 
Pendampingan Individu 2 Modul 1 PGP 10 Kab. Sukabumi Jawa Barat
Pendampingan Individu 2 Modul 1 PGP 10 Kab. Sukabumi Jawa BaratPendampingan Individu 2 Modul 1 PGP 10 Kab. Sukabumi Jawa Barat
Pendampingan Individu 2 Modul 1 PGP 10 Kab. Sukabumi Jawa Barat
Eldi Mardiansyah
 
ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9
ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9
ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9
mohfedri24
 
Laporan Pembina OSIS UNTUK PMMOK.pdf.pdf
Laporan Pembina OSIS UNTUK PMMOK.pdf.pdfLaporan Pembina OSIS UNTUK PMMOK.pdf.pdf
Laporan Pembina OSIS UNTUK PMMOK.pdf.pdf
OcitaDianAntari
 
ATP Kimia Fase E Kelas X bisa deigunakan ditahun ajaran 2024/2025
ATP Kimia Fase E Kelas X bisa deigunakan ditahun ajaran 2024/2025ATP Kimia Fase E Kelas X bisa deigunakan ditahun ajaran 2024/2025
ATP Kimia Fase E Kelas X bisa deigunakan ditahun ajaran 2024/2025
PreddySilitonga
 
Modul ajar logaritma matematika kelas X SMK
Modul ajar logaritma matematika kelas X SMKModul ajar logaritma matematika kelas X SMK
Modul ajar logaritma matematika kelas X SMK
WinaldiSatria
 
materi sosialisai perencanaan visi misi satuan pendidikan.pptx
materi sosialisai perencanaan visi misi satuan pendidikan.pptxmateri sosialisai perencanaan visi misi satuan pendidikan.pptx
materi sosialisai perencanaan visi misi satuan pendidikan.pptx
srihardiyanty17
 
705368319-Ppt-Aksi-Nyata-Membuat-Rancangan-Pembelajaran-Dengan-Metode-Fonik.pptx
705368319-Ppt-Aksi-Nyata-Membuat-Rancangan-Pembelajaran-Dengan-Metode-Fonik.pptx705368319-Ppt-Aksi-Nyata-Membuat-Rancangan-Pembelajaran-Dengan-Metode-Fonik.pptx
705368319-Ppt-Aksi-Nyata-Membuat-Rancangan-Pembelajaran-Dengan-Metode-Fonik.pptx
nimah111
 
PENDAMPINGAN INDIVIDU 2 CGP ANGKATAN 10 KOTA DEPOK
PENDAMPINGAN INDIVIDU 2 CGP ANGKATAN 10 KOTA DEPOKPENDAMPINGAN INDIVIDU 2 CGP ANGKATAN 10 KOTA DEPOK
PENDAMPINGAN INDIVIDU 2 CGP ANGKATAN 10 KOTA DEPOK
GusniartiGusniarti5
 

Recently uploaded (20)

SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024
SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024
SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024
 
Aksi Nyata Merdeka Belajar Lolos Validasi
Aksi Nyata Merdeka Belajar Lolos ValidasiAksi Nyata Merdeka Belajar Lolos Validasi
Aksi Nyata Merdeka Belajar Lolos Validasi
 
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptxRANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
 
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdfppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
 
ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdfppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
 
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-OndelSebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
 
Observasi Praktik Kinerja Kepala Sekolah.pdf
Observasi Praktik Kinerja Kepala Sekolah.pdfObservasi Praktik Kinerja Kepala Sekolah.pdf
Observasi Praktik Kinerja Kepala Sekolah.pdf
 
Observasi-Kelas-oleh-Kepala-Sekolah.pptx
Observasi-Kelas-oleh-Kepala-Sekolah.pptxObservasi-Kelas-oleh-Kepala-Sekolah.pptx
Observasi-Kelas-oleh-Kepala-Sekolah.pptx
 
KKTP Kurikulum Merdeka sebagai Panduan dalam kurikulum merdeka
KKTP Kurikulum Merdeka sebagai Panduan dalam kurikulum merdekaKKTP Kurikulum Merdeka sebagai Panduan dalam kurikulum merdeka
KKTP Kurikulum Merdeka sebagai Panduan dalam kurikulum merdeka
 
penjelasan tentang tugas dan wewenang pkd
penjelasan tentang tugas dan wewenang pkdpenjelasan tentang tugas dan wewenang pkd
penjelasan tentang tugas dan wewenang pkd
 
Modul Ajar IPS Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar IPS Kelas 7 Fase D Kurikulum MerdekaModul Ajar IPS Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar IPS Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
 
Penjelasan tentang Tahapan Sinkro PMM.pptx
Penjelasan tentang Tahapan Sinkro PMM.pptxPenjelasan tentang Tahapan Sinkro PMM.pptx
Penjelasan tentang Tahapan Sinkro PMM.pptx
 
Pendampingan Individu 2 Modul 1 PGP 10 Kab. Sukabumi Jawa Barat
Pendampingan Individu 2 Modul 1 PGP 10 Kab. Sukabumi Jawa BaratPendampingan Individu 2 Modul 1 PGP 10 Kab. Sukabumi Jawa Barat
Pendampingan Individu 2 Modul 1 PGP 10 Kab. Sukabumi Jawa Barat
 
ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9
ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9
ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9
 
Laporan Pembina OSIS UNTUK PMMOK.pdf.pdf
Laporan Pembina OSIS UNTUK PMMOK.pdf.pdfLaporan Pembina OSIS UNTUK PMMOK.pdf.pdf
Laporan Pembina OSIS UNTUK PMMOK.pdf.pdf
 
ATP Kimia Fase E Kelas X bisa deigunakan ditahun ajaran 2024/2025
ATP Kimia Fase E Kelas X bisa deigunakan ditahun ajaran 2024/2025ATP Kimia Fase E Kelas X bisa deigunakan ditahun ajaran 2024/2025
ATP Kimia Fase E Kelas X bisa deigunakan ditahun ajaran 2024/2025
 
Modul ajar logaritma matematika kelas X SMK
Modul ajar logaritma matematika kelas X SMKModul ajar logaritma matematika kelas X SMK
Modul ajar logaritma matematika kelas X SMK
 
materi sosialisai perencanaan visi misi satuan pendidikan.pptx
materi sosialisai perencanaan visi misi satuan pendidikan.pptxmateri sosialisai perencanaan visi misi satuan pendidikan.pptx
materi sosialisai perencanaan visi misi satuan pendidikan.pptx
 
705368319-Ppt-Aksi-Nyata-Membuat-Rancangan-Pembelajaran-Dengan-Metode-Fonik.pptx
705368319-Ppt-Aksi-Nyata-Membuat-Rancangan-Pembelajaran-Dengan-Metode-Fonik.pptx705368319-Ppt-Aksi-Nyata-Membuat-Rancangan-Pembelajaran-Dengan-Metode-Fonik.pptx
705368319-Ppt-Aksi-Nyata-Membuat-Rancangan-Pembelajaran-Dengan-Metode-Fonik.pptx
 
PENDAMPINGAN INDIVIDU 2 CGP ANGKATAN 10 KOTA DEPOK
PENDAMPINGAN INDIVIDU 2 CGP ANGKATAN 10 KOTA DEPOKPENDAMPINGAN INDIVIDU 2 CGP ANGKATAN 10 KOTA DEPOK
PENDAMPINGAN INDIVIDU 2 CGP ANGKATAN 10 KOTA DEPOK
 

Presentasi kasus annas Hipertensi.annassn

  • 1. PRESENTASI KASUS HIPERTENSI URGENSI dr. Annas Syahirul Nugraha Dokter Internsip RSUD Ir. Soekarno - Sukoharjo
  • 2. Identitas Nama Tn. MW Umur 79 tahun 7 bulan Alamat Kutut 3/5 Cembongan Sukoharjo Jenis kelamin Laki - laki Pekerjaan - No RM 316281 Tanggal masuk 09-08-2018 (19:56) Tanggal Periksa 09-08-2018
  • 3. Anamnesis Keluhan Utama : nyeri kepala dan nyeri paha kanan setelah terjatuh
  • 4. Riwayat Penyakit Sekarang Pasien datang dibawa keluarga dengan keluhan nyeri kepala dan pantat sebelah kanan nyeri setelah jatuh terpeleset. Keluhan penyerta berupa pusing (+), mual (-), muntah (-). Makan dan minum dalam batas normal. BAB dan BAK tidak ada keluhan.
  • 5. Riwayat Penyakit Dahulu - Riwayat keluhan serupa : disangkal - Riwayat mondok sebelumnya : diakui - Riwayat stroke : diakui - Riwayat hipertensi : diakui - Riwayat diabetes mellitus : disangkal - Riwayat penyakit jantung : disangkal
  • 6. Riwayat Penyakit Keluarga - Riwayat keluhan serupa : disangkal - Riwayat anggota keluarga stroke : disangkal - Riwayat hipertensi di keluarga : disangkal
  • 7. Pemeriksaan Fisik Keadaan Umum : sedang Kesadaran : GCS E4V5M6 Compos Mentis Tanda Vital - Tekanan darah : 230/130 mmHg - Laju nadi : 76x/menit - Laju respirasi : 20x/menit - Suhu : 35,4 C
  • 8. Kepala • Bentuk : bulat, normocephal, deformitas (-) • Mata : konjungtiva anemis (-/-), sklera ikterik (-/-), • Telinga : discharge (-/-). nyeri tekan (-/-) • Hidung : deviasi septum (-), sekret (-), epistaksis (-) • Leher : pembesaran KGB (-) Pemeriksaan Fisik
  • 9. Cor • Inspeksi : ictus cordis tidak tampak • Palpasi : ictus cordis tidak teraba • Perkusi : batas kanan jantung ICS IV parasternal dextra, batas kiri ICS IV midclavicula sinistra, batas atas ICS III parasternal sinistra • Auskultasi : BJ I/II reguler, gallop (-), murmur (-) Paru • Inspeksi : Normochest, Simetris Kanan=kiri • Palpasi : Ekspansi Dada Simetris, Fremitus Taktil (+/+) • Perkusi : Sonor • Auskultasi : Vesikuler (+/+), Ronki (-/-), Wheezing (-/-) Pemeriksaan Fisik
  • 10. Abdomen • Inspeksi : cembung • Auskultasi : BU (+) (N), Hiperistaltik (-), Metallic Sound (-) • Palpasi : Supel, Nyeri tekan (-), turgor kulit baik • Perkusi : Timpani (+) Ekstremitas Atas : Akral hangat (+/+), edema (-/-), capillary refill < 2 detik. Kekuatan otot 5/5 . Bawah : Akral hangat (+/+), edema (-/-), capillary refill < 2 detik. Kekuatan otot 5/5.
  • 11. Pemeriksaan Penunjang Parameter Hasil Referensi Hematologi -Hb -Hct -AL -AT -AE -MCV -MCH -MCHC -RDW-CV -PDW -MPV -P-LCR -PCT -GDS -Ureum -Creatinin 11.1 34.0 10.8 174 3.68 92.4 30.2 32.6 14.6 10.4 10.1 24.7 0.18 80 51.5 1.61 10.7 – 14.7 31 – 43 5.5 – 15.5 229– 553 3.70 – 5.70 72 – 80 23 – 31 32 – 36 70-120 0-31 0.60-1.10
  • 12.
  • 13. Diagnosis - Hipertensi urgensi - Contusio pelvis dextra
  • 14. Talaksana O2 nasal canule 3 liter per menit Rontgen pelvis AP Rawat Inap : Inf Ringer Laktat 20 tetes per menit Inj Furosemid 1 amp/8jam Inj Antalgin 1 gr/12jam Inj Ranitidin 50 mg/12jam Diltiazem 3x1 Captopril 3x25 mg
  • 15. Folow up pasien • 10-08-2018 S : nyeri pantat kanan. O : ku : sedang, Td : 195/100 Nadi :98x/mnit S : 36,8 Rr : 24 A: HT urgency, contusio pelvis dextra P: O2 3lpm Inf RL 20 tpm Inj furosemide 1amp/8j Inj antalgin 1gr/12j Inj ranitidine 50mg/12j Diltiazem 3x30mg Captopril 3x25mg
  • 16. • 11-08-2018 • S : nyeri pantat kanan, pusing +. • O : ku : sedang, • Td : 170/100 • Nadi :88x/mnit • S : 36 • Rr : 19 • A: HT urgency, contusio pelvis dextra • P: • O2 3lpm • Inf RL 20 tpm • Inj furosemide 1amp/8j • Inj antalgin 1gr/12j • Inj ranitidine 50mg/12j • Diltiazem 3x30mg • Captopril 3x25mg
  • 17. • 12-08-2018 • S : nyeri pantat kanan, pusing (-) • O : ku : sedang, • Td : 180/100 • Nadi :88x/mnit • S : 36 • Rr : 20 • A: HT urgency, contusio pelvis dextra • P: • O2 3lpm • Inf RL 20 tpm • Inj furosemide 1amp/8j • Inj antalgin 1gr/12j • Inj ranitidine 50mg/12j • Diltiazem 3x30mg • Captopril 3x25mg
  • 18. • 13-08-2018 • S : nyeri pantat kanan, pusing (-) • O : ku : sedang, • Td : 160/100 • Nadi :80x/mnit • S : 36,5 • Rr : 20 • A: HT urgency, contusio pelvis dextra • P: • Inf RL 20 tpm • Inj furosemide 1amp/8j • Inj antalgin 1gr/12j • Inj ranitidine 50mg/12j • Diltiazem 3x30mg • Captopril 3x25mg
  • 19. • 14-08-2018 • S : keluhan tidak ada • O : ku : sedang, • Td : 160/90 • Nadi :80x/mnit • S : 36,4 • Rr : 20 • A: HT urgency, contusio pelvis dextra • P: BLPL Amlodipin 10mg 1 – 0 – 0 Candesartan 8mg 0- 0- 1 Hct 25mg 1- 0- 0
  • 20. LATAR BELAKANG • Hipertensi  Masalah kesehatan masyarakat dunia • Prevalensi hipertensi pada populasi masih cukup tinggi dan diperkirakan 1-2 % penderita hipertensi dapat terjadi kirisis hipertensi. • Untuk mencegah kerusakan organ akibat krisis hipertensi di Indonesia perlu dilakukan upaya pengenalan dini dan penatalaksanaan krisis hipertensi yang disepakati bersama.
  • 21. DEFINISI Krisis hipertensi adalah Suatu keadaan peningkatan tekanan darah yang mendadak (sistole ≥180 mmHg dan/atau diastole ≥120 mmHg), pd penderita hipertensi, yg membutuhkan penanggulangan segera.
  • 22. KLASIFIKASI KRISIS HIPERTENSI 1. Hipertensi emergensi / emergency hipertension (darurat) ditandai dengan TD Diastolik > 120 mmHg, disertai kerusakan berat dari organ sasaran yang bersifat progresif yang disebabkan oleh satu atau lebih penyakit/kondisi akut. Tekanan darah harus diturunkan dengan segera (dalam menit sampai jam), keterlambatan pengobatan akan menyebebabkan timbulnya sequele atau kematian. 2. 2. Hipertensi urgensi / urgency hipertension (mendesak), TD diastolik > 120 mmHg dan dengan tanpa kerusakan/komplikasi minimum dari organ sasaran, sehingga penurunan tekanan darah dapat dilaksanakan lebih lambat (dalam hitungan jam sampai hari) (24 jam – 48 jam).
  • 23. KLASIFIKASI HIPERTENSI Sistole Diastole ------------------------------------------------------------------------------------ Normal < 120 mmHg and < 80 mmHg ------------------------------------------------------------------------------------ Prehipertensi 120 – 139 mmHg or 80 – 89 mmHg ------------------------------------------------------------------------------------ Hipertensi stage 1 140 – 159 mmHg or 90 – 99 mmHg ------------------------------------------------------------------------------------ Hipertensi stage 2 > 160 mmHg or > 100 mmHg ------------------------------------------------------------------------------------
  • 24. FAKTOR PREDISPOSISI Faktor predisposisi tejadinya krisis hipertensi oleh karena: • Hipertensi yang tidak terkontrol • Hipertensi yang tidak terobati]Penderita hipertensi yang minum obat: MAO inhibitor, dekongestan, kokain. •Kenaikan Tekanan darah tiba-tiba pada penderita hipertensi kronis essensial(tersering). •Hipertensi renovaskular. •Glomeluronefritis akut
  • 25. MANIFESTASI KLINIS KRISIS HIPERTENSI 1. Bidang neurologi: Sakit kepala, hilang/ kabur penglihatan, kejang, defisit neurologis fokal, gangguan kesadaran (somnolen, sopor, coma). 2. Bidang mata: Funduskopi berupa perdarahan retina, eksudat retina, edema papil. 3. Bidang kardiovaskular : Nyeri dada, edema paru.
  • 26. 4. Bidang ginjal: Azotemia, proteinuria, oligouria. 5. Bidang obstetri Preklampsia dg gejala berupa gangguan penglihatan, sakit kepala hebat, kejang, nyeri abdomen kuadran atas, gagal jantung kongestif dan oliguri, serta gangguan kesadaran/ gangguan serebrovaskuler.
  • 27. FAKTOR RESIKO • Penderita hipertensi yg tidak meminum obat atau minum obat anti hipertensi • Kehamilan • Penggunaan NAPZA • Penderita dengan rangsangan simpatis yg tinggi seperti luka bakar berat, phaechromocytoma, penyakit kolagen, penyakit vaskuler, trauma kepala. • Penderita hipertensi dengan penyakit parenkim ginjal
  • 28. PENDEKATAN AWAL PD KRISIS HIPERTENSI Anamnesis • Riwayat hipertensi (awal hipertensi, jenis obat anti hipertensi, keteraturan konsumsi obat). • Ganguan organ (kardiovaskuler, serebrovaskular, serebrovaskular, renovaskular, dan organ lain).
  • 29. Pemeriksaan fisik Sesuai dengan organ target yang terkena Pengukuran TD di kedua lengan Palpasi denyut nadi di keempat ekstremitas Auskultasi untuk mendengar ada/ tidak bruit pembuluh darah besar, bising jantung dan ronki paru. Pemeriksaan neurologis umum Pemeriksaan funduskopi
  • 30. Pemeriksaan laboratorium awal dan penunjang Pemeriksaan laboratorium awal: a. Urinalisis b. Hb, Ht, ureum, kreatinin, gula darah dan elektrolit. Pemeriksaan penunjang: ekg, foto toraks Pemeriksaan penunjang lain bila memungkinkan: CT scan kepala, ekokardiogram, ultrasonogram.
  • 31. PENETAPAN DIAGNOSTIK Walau biasanya pd krisis hipertensi ditemukan TD ≥180/120 mmHg perlu diperhatikan kecepatan kenaikan TD tersebut dan derajat gangguan organ target yang terjadi.
  • 32. TATALAKSANA HIPERTENSI EMERGENSI Harus dilakukan di RS dg fasiltas pemantauan yg memadai Pengobatan parenteral diberikan secara bolus atau infus sesegera mungkin TD harus diturunkan dalam hitungan menit sampai jam dengan langkah sbb: a. 5 menit s/d 120 menit pertama TD rata-rata (mean arterial blood pressure) diturunkan 20-25%. b. 2 s/d 6 jam kemudian TD diturunkan sampai 160/100 mmHg. c. 6-24 jam berikutnya diturunkan sampai <140/90 mmHg bila tidak ada gejala iskemia organ.
  • 33. OBAT-OBATAN YANG DIGUNAKAN PADA HIPERTENSI EMERGENSI Clonidin (catapres) IV (150 mcg/ampul) a. Clonidin 900 mcg dimasukkan dalam cairan infus glucosa 5% 500cc dan diberikan dengan mikrodrip 12 tetes/ menit, setiap 15 menit dapat dinaikkan 4 tetes sampai TD yg diharapkan tercapai. b. Bila TD target tercapai pasien diobservasi selama 4 jam kemudian diganti dg tablet clonidin oral sesuai kebutuhan.
  • 34. C. Clonidin tidak boleh dihentikan mendadak, tetapi diturunkan perlahan-lahan oleh karena bahaya rebound phenomen, dimana TD naik secara cepat bila obat dihentikan. Diltiazem (Herbesser) IV (10 mg dan 50 mg/ampul) a. Diltiazem 10 mg IV diberikan dalam 1-3 menit kemudian diteruskan dg infus 50 mg/jam selama 20 menit. b. Bila TD telah turun >20% dari awal, dosis diberikan 30 mg/jam sampai target tercapai. c. Diteruskan dg dosis maintenance 5-10 mg/jam dg observasi 4 jam kemudian diganti dg tablet oral.
  • 35. Nicardipin (Perdipin) IV (12 mg dan 10 mg/ampul) a. Nicardipin diberikan 10-30 mcg/kgBB bolus. b. Bila TD tetap stabil diteruskan dengan 0,5-6 mcg/kgBB/menit sampai target TD tercapai. Labetalol (Normodyne) IV Diberikan 20-80 mg IV bolus setiap 10 menit atau dapat diberikan dalam cairan infus dg dosis 2 mg menit. Nitroprusside (Nitropress, Nipride) IV Diberikan dlm cairan infus dg dosis 0,25-10.00 mcg/kg/menit.
  • 36. Hipertensi urgensi : Dapat diberikan obat oral Observasi hasil pengobatan
  • 37.