SlideShare a Scribd company logo
SOSIALISASI
(Bulan Imunisasi Anak Nasional)
B I A N
UPTD Puskesmas Tejo Agung
17 Mei 2022
PEDOMAN
Keputusan Direktur Jenderal Pencegahan dan
Pengendalian Penyakit Nomor:
HK.02.02/C/2917/2022
Tentang Petunjuk Teknis Penyelenggaraan
Bulan Imunisasi Anak Nasional
UPTD Puskesmas Tejo Agung
Latar Belakang
• Pandemi COVID-19 mengakibatkan pelaksanaan imunisasi
rutin tidak berjalan optimal.
• Peningkatan kasus PD3I dan terjadinya KLB di beberapa
wilayah.
• Target/goal global mencapai eliminasi campak rubela /
Congenital Rubella Syndrome (CRS) pada tahun 2023.
• Mempertahankan Indonesia Bebas Polio dan mewujudkan
Dunia Bebas Polio pada tahun 2026.
UPTD Puskesmas Tejo Agung
Pengertian
Bulan Imunisasi Anak Nasional atau disingkat BIAN adalah
upaya pemberian imunisasi yang dilaksanakan secara
terintegrasi yang meliputi dua (2) kegiatan sebagai berikut:
a. Kegiatan imunisasi tambahan berupa pemberian satu
dosis imunisasi campak-rubela secara massal tanpa
memandang status imunisasi sebelumnya kepada
sasaran sesuai dengan rekomendasi usia yang
ditetapkan untuk masing-masing wilayah, dan
b. Kegiatan imunisasi kejar berupa pemberian satu atau
lebih jenis imunisasi untuk melengkapi status imunisasi
anak usia 12 sampai dengan 59 bulan.
UPTD Puskesmas Tejo Agung
Situasi Cakupan Imunisasi Rutin
UPTD Puskesmas Tejo Agung
Selain imunisasi dasar lengkap, penurunan cakupan juga
terjadi pada capaian imunisasi lanjutan campak-rubela baduta.
UPTD Puskesmas Tejo Agung
Hasil Penilaian Risiko
Penilaian risiko campak-rubela pada tahun 2020
menunjukkan 367
kabupaten/kota di 22 provinsi memiliki risiko sangat tinggi
(warna
merah tua) dan tinggi (warna merah) untuk transmisi campak
UPTD Puskesmas Tejo Agung
Penilaian pada tahun 2020 menunjukkan 28 provinsi dan 373
kabupaten / kota sebagai risiko tinggi penularan polio.
Salah satu indikator dalam penilaian suseptibilitas adalah cakupan IPV
dimana 10,952,096 anak belum menerima satu dosis IPV pada periode
2016-2020. Hal ini mengakibatkan kerentanan anak-anak tersebut
terhadap penularan tipe 2 virus polio
UPTD Puskesmas Tejo Agung
Pada tahun 2021, terdapat 96 kabupaten/kota dari 23 provinsi yang
melaporkan kasus Difteri dengan total 235 kasus. Kasus tersebut mulai
meningkat terutama sejak pertengahan tahun 2021.
Pada Tahun 2021 CFR meningkat 2x lipat yaitu dari 5% menjadi 10.6%.
UPTD Puskesmas Tejo Agung
Tujuan Pelaksanaan BIAN
Mencapai dan
mempertahankan
kekebalan populasi yang
tinggi dan
merata sebagai upaya
mencegah terjadinya KLB
PD3I
UPTD Puskesmas Tejo Agung
Tempat Pelaksanaan
FASILITAS
PELAYANAN
KESEHATAN
(Puskesmas,
RS, dll)
POS PELAYANAN
IMUNISASI
(Posyandu,
Sekolah, dll)
UPTD Puskesmas Tejo Agung
Waktu Pelaksanaan
Pelaksanaan Bulan Imunisasi Anak Nasional dibagi dalam dua
tahap.
a. Tahap I dilaksanakan mulai bulan Mei tahun 2022 bagi
seluruh
provinsi di pulau Sumatera, Kalimantan, Sulawesi, Nusa
Tenggara,
Maluku dan Papua.
b. Tahap II dilaksanakan mulai bulan Agustus tahun 2022 bagi
provinsi di pulau Jawa dan provinsi Bali.
UPTD Puskesmas Tejo Agung
Sasaran Pelaksanaan
Sasaran imunisasi tambahan
Campak Rubela adalah:
Provinsi Bengkulu, Jambi, Sumatera
Selatan, Bangka Belitung, Lampung,
seluruh provinsi di Pulau Kalimantan,
Sulawesi, Nusa Tenggara, Maluku,
dan Papua adalah anak usia 9
(sembilan)
bulan sampai dengan kurang dari 12
(dua belas) tahun;
Sasaran imunisasi kejar adalah:
Anak usia 12 (dua belas) bulan sampai
dengan 59 (lima puluh sembilan) bulan
di seluruh provinsi yang tidak atau
belum lengkap mendapatkan imunisasi
OPV,
imunisasi IPV, dan
imunisasi DPT-HB-Hib.
UPTD Puskesmas Tejo Agung
Mekanisme
Pelaksanaan
Pelaksanaan BIAN dilakukan
selama 30 hari kerja dengan
mekanisme
sebagaimana dijelaskan pada
tabel:
Strategi pelaksanaan Bulan Imunisasi Anak Nasional di masa pandemi COVID-19 perlu
melibatkan berbagai pihak untuk mengidenfitikasi / mendata sasaran, melakukan
sosialisasi, edukasi dan memobilisasi sasaran serta mendukung penyelenggaraan
layanan imunisasi.
UPTD Puskesmas Tejo Agung
Peran Guru
dan Kader
UPTD Puskesmas Tejo Agung
UPTD Puskesmas Tejo Agung
UPTD Puskesmas Tejo Agung
UPTD Puskesmas Tejo Agung
UPTD Puskesmas Tejo Agung
UPTD Puskesmas Tejo Agung
JADWAL PELAKSANAAN
SENIN SELASA RABU KAMIS JUMAT SABTU MINGGU
18/5/2022 19/5/2022 20/5/2022 21/5/2022 22/5/2022
Posyandu Raden
Intan & KB Al-
Muhajirin
SD N 9 Metro
Timur
Posyandu
Anggrek
23/5/2022 24/5/2022 25/5/2022 26/5/2022 27/5/2022 28/5/2022 29/5/2022
SD N 8 Metro
Timur
SD N 8 Metro
Timur
SD N 10 Metro
Timur
SD N 10 Metro
Timur
30/5/2022 31/5/2022 1/6/2022 2/6/2022 3/6/2022 4/6/2022 5/6/2022
SD IT Annawawi SD IT Annawawi Posyandu Dewi
Sartika
Posyandu Nusa
Indah &TK Nusa
Indah
6/6/2022 7/6/2022 8/6/2022 9/6/2022 10/6/2022 11/6/2022 12/6/2022
TK Pembina TK Annisa, TK
Anggrek, & KB
Nurul Huda
TK & KB
Annawawi
Posyandu Palapa Posyandu Kartini
13/6/2022 14/6/2022 15/6/2022 16/6/2022 17/6/2022 18/6/2022 19/6/2022
SWEEPING
UPTD Puskesmas Tejo Agung
UPTD Puskesmas Tejo Agung
Narahubung:
Ratih Eka
(081383704086)
ADA PERTANYAAN?
UPTD Puskesmas Tejo Agung
Terima Kasih
UPTD Puskesmas Tejo Agung

More Related Content

What's hot

INDIKATOR PROMKES 2023.docx
INDIKATOR PROMKES 2023.docxINDIKATOR PROMKES 2023.docx
INDIKATOR PROMKES 2023.docx
PuskesmasPlaraRatu
 
Standar operasional prosedur pelacakan gizi buruk
Standar operasional prosedur pelacakan gizi burukStandar operasional prosedur pelacakan gizi buruk
Standar operasional prosedur pelacakan gizi buruk
yusup firmawan
 
KMK Nomor 2015 Tahun 2023 tentang Petunjuk Teknis Integrasi Pelayanan Kesehat...
KMK Nomor 2015 Tahun 2023 tentang Petunjuk Teknis Integrasi Pelayanan Kesehat...KMK Nomor 2015 Tahun 2023 tentang Petunjuk Teknis Integrasi Pelayanan Kesehat...
KMK Nomor 2015 Tahun 2023 tentang Petunjuk Teknis Integrasi Pelayanan Kesehat...
Ulfah Hanum
 
Standar operasional prosedur ttlksana balita gizi buruk
Standar operasional prosedur ttlksana balita gizi burukStandar operasional prosedur ttlksana balita gizi buruk
Standar operasional prosedur ttlksana balita gizi buruk
yusup firmawan
 
Perilaku Hidup Bersih dan Sehat (PHBS)
Perilaku Hidup Bersih dan Sehat (PHBS)Perilaku Hidup Bersih dan Sehat (PHBS)
Perilaku Hidup Bersih dan Sehat (PHBS)
Kelurahan Manggarai Selatan
 
kelas balita 12-59 bulan.ppt
kelas balita 12-59 bulan.pptkelas balita 12-59 bulan.ppt
kelas balita 12-59 bulan.ppt
irwan56
 
Analisa capaian indikator kinerja program PTM.docx
Analisa capaian indikator kinerja program PTM.docxAnalisa capaian indikator kinerja program PTM.docx
Analisa capaian indikator kinerja program PTM.docx
YENIIBRAHIM1
 
PPT HIVAIDS.pptx
PPT HIVAIDS.pptxPPT HIVAIDS.pptx
PPT HIVAIDS.pptx
SriAndiniWidyaNingru2
 
PTM.pptx
PTM.pptxPTM.pptx
PTM.pptx
pkmdurianluncuk
 
Indeks Keluarga Sehat (IKS) Kabupaten Polewali Mandar
Indeks Keluarga Sehat (IKS) Kabupaten Polewali MandarIndeks Keluarga Sehat (IKS) Kabupaten Polewali Mandar
Indeks Keluarga Sehat (IKS) Kabupaten Polewali Mandar
Muh Saleh
 
Surat Usulan Kegiatan Rumah Sakit
Surat Usulan Kegiatan Rumah SakitSurat Usulan Kegiatan Rumah Sakit
Surat Usulan Kegiatan Rumah Sakit
Hospital Pidie Jaya, Aceh - Indonesia
 
mini project tb paru
mini project tb parumini project tb paru
mini project tb paru
Hari Kesuma
 
Indikator nasional penanggulangan tb
Indikator nasional penanggulangan tbIndikator nasional penanggulangan tb
Indikator nasional penanggulangan tb
Nurul Atika
 
UNDANGAN.docx
UNDANGAN.docxUNDANGAN.docx
UNDANGAN.docx
laurensiustukan1
 
Contoh sk-pokjanal-desa pdf
Contoh sk-pokjanal-desa pdfContoh sk-pokjanal-desa pdf
Contoh sk-pokjanal-desa pdf
Suwondo Chan
 
materi penyuluhan kusta.pptx
materi penyuluhan kusta.pptxmateri penyuluhan kusta.pptx
materi penyuluhan kusta.pptx
nyomansusun
 
Buku Panduan Kader Posyandu
Buku Panduan Kader PosyanduBuku Panduan Kader Posyandu
Buku Panduan Kader Posyandu
Purwowidi Astanto
 
SIP-FORMAT FULL.pdf
SIP-FORMAT FULL.pdfSIP-FORMAT FULL.pdf
SIP-FORMAT FULL.pdf
taty38478
 
SIP (Pelaporan dan Pencatatan Posyandu)
SIP (Pelaporan dan Pencatatan Posyandu)SIP (Pelaporan dan Pencatatan Posyandu)
SIP (Pelaporan dan Pencatatan Posyandu)
kahfi akhmad
 

What's hot (20)

INDIKATOR PROMKES 2023.docx
INDIKATOR PROMKES 2023.docxINDIKATOR PROMKES 2023.docx
INDIKATOR PROMKES 2023.docx
 
Standar operasional prosedur pelacakan gizi buruk
Standar operasional prosedur pelacakan gizi burukStandar operasional prosedur pelacakan gizi buruk
Standar operasional prosedur pelacakan gizi buruk
 
KMK Nomor 2015 Tahun 2023 tentang Petunjuk Teknis Integrasi Pelayanan Kesehat...
KMK Nomor 2015 Tahun 2023 tentang Petunjuk Teknis Integrasi Pelayanan Kesehat...KMK Nomor 2015 Tahun 2023 tentang Petunjuk Teknis Integrasi Pelayanan Kesehat...
KMK Nomor 2015 Tahun 2023 tentang Petunjuk Teknis Integrasi Pelayanan Kesehat...
 
Standar operasional prosedur ttlksana balita gizi buruk
Standar operasional prosedur ttlksana balita gizi burukStandar operasional prosedur ttlksana balita gizi buruk
Standar operasional prosedur ttlksana balita gizi buruk
 
Perilaku Hidup Bersih dan Sehat (PHBS)
Perilaku Hidup Bersih dan Sehat (PHBS)Perilaku Hidup Bersih dan Sehat (PHBS)
Perilaku Hidup Bersih dan Sehat (PHBS)
 
kelas balita 12-59 bulan.ppt
kelas balita 12-59 bulan.pptkelas balita 12-59 bulan.ppt
kelas balita 12-59 bulan.ppt
 
Analisa capaian indikator kinerja program PTM.docx
Analisa capaian indikator kinerja program PTM.docxAnalisa capaian indikator kinerja program PTM.docx
Analisa capaian indikator kinerja program PTM.docx
 
PPT HIVAIDS.pptx
PPT HIVAIDS.pptxPPT HIVAIDS.pptx
PPT HIVAIDS.pptx
 
PTM.pptx
PTM.pptxPTM.pptx
PTM.pptx
 
Indeks Keluarga Sehat (IKS) Kabupaten Polewali Mandar
Indeks Keluarga Sehat (IKS) Kabupaten Polewali MandarIndeks Keluarga Sehat (IKS) Kabupaten Polewali Mandar
Indeks Keluarga Sehat (IKS) Kabupaten Polewali Mandar
 
Surat Usulan Kegiatan Rumah Sakit
Surat Usulan Kegiatan Rumah SakitSurat Usulan Kegiatan Rumah Sakit
Surat Usulan Kegiatan Rumah Sakit
 
mini project tb paru
mini project tb parumini project tb paru
mini project tb paru
 
Indikator nasional penanggulangan tb
Indikator nasional penanggulangan tbIndikator nasional penanggulangan tb
Indikator nasional penanggulangan tb
 
Bab 4.pdf
Bab 4.pdfBab 4.pdf
Bab 4.pdf
 
UNDANGAN.docx
UNDANGAN.docxUNDANGAN.docx
UNDANGAN.docx
 
Contoh sk-pokjanal-desa pdf
Contoh sk-pokjanal-desa pdfContoh sk-pokjanal-desa pdf
Contoh sk-pokjanal-desa pdf
 
materi penyuluhan kusta.pptx
materi penyuluhan kusta.pptxmateri penyuluhan kusta.pptx
materi penyuluhan kusta.pptx
 
Buku Panduan Kader Posyandu
Buku Panduan Kader PosyanduBuku Panduan Kader Posyandu
Buku Panduan Kader Posyandu
 
SIP-FORMAT FULL.pdf
SIP-FORMAT FULL.pdfSIP-FORMAT FULL.pdf
SIP-FORMAT FULL.pdf
 
SIP (Pelaporan dan Pencatatan Posyandu)
SIP (Pelaporan dan Pencatatan Posyandu)SIP (Pelaporan dan Pencatatan Posyandu)
SIP (Pelaporan dan Pencatatan Posyandu)
 

Similar to PPT SOSIALISASI BIAN 1.pptx

Imunisasi PCV.pptx
Imunisasi PCV.pptxImunisasi PCV.pptx
Imunisasi PCV.pptx
rijal58
 
lokbul bian.ppt
lokbul bian.pptlokbul bian.ppt
lokbul bian.ppt
AnnisaPamelia
 
BIAN SOSIALISASI Badi.pptx
BIAN SOSIALISASI Badi.pptxBIAN SOSIALISASI Badi.pptx
BIAN SOSIALISASI Badi.pptx
PromkesBatang
 
materi lintas sektoral PCV Kota karang.pptx
materi lintas sektoral PCV Kota karang.pptxmateri lintas sektoral PCV Kota karang.pptx
materi lintas sektoral PCV Kota karang.pptx
FITRIINDARYANI
 
Strategi peningkatan cakupan Imunisasi
Strategi peningkatan cakupan ImunisasiStrategi peningkatan cakupan Imunisasi
Strategi peningkatan cakupan Imunisasi
rahmawati940177
 
Kebijakan dan Teknis Pelaksanaan Introduksi Imunisasi PCV - Workshop PCV.pdf
Kebijakan dan Teknis Pelaksanaan Introduksi Imunisasi PCV - Workshop PCV.pdfKebijakan dan Teknis Pelaksanaan Introduksi Imunisasi PCV - Workshop PCV.pdf
Kebijakan dan Teknis Pelaksanaan Introduksi Imunisasi PCV - Workshop PCV.pdf
cahyadin1
 
Kebijakan dan Pelaksanaan BIAN.pptx
Kebijakan dan Pelaksanaan BIAN.pptxKebijakan dan Pelaksanaan BIAN.pptx
Kebijakan dan Pelaksanaan BIAN.pptx
RIRINFERINA
 
1_Kebijakan Imunisasi RV DAN HPV di Indonesia_21 _24 Juli 23 (2).pptx
1_Kebijakan Imunisasi RV DAN HPV di Indonesia_21 _24 Juli 23 (2).pptx1_Kebijakan Imunisasi RV DAN HPV di Indonesia_21 _24 Juli 23 (2).pptx
1_Kebijakan Imunisasi RV DAN HPV di Indonesia_21 _24 Juli 23 (2).pptx
PkmSbaru
 
Pelaksanaan-Introduksi-Imunisasi-Pcv.pptx
Pelaksanaan-Introduksi-Imunisasi-Pcv.pptxPelaksanaan-Introduksi-Imunisasi-Pcv.pptx
Pelaksanaan-Introduksi-Imunisasi-Pcv.pptx
DewiNurKhotimah1
 
KERANGKA ACUAN KERJA PROGRAM IMUNISASI.docx
KERANGKA ACUAN KERJA PROGRAM IMUNISASI.docxKERANGKA ACUAN KERJA PROGRAM IMUNISASI.docx
KERANGKA ACUAN KERJA PROGRAM IMUNISASI.docx
BudimanSetiawan5
 
BEV. PROGRAM IMUNISASI SD MEI 2023.pptx
BEV. PROGRAM IMUNISASI SD MEI 2023.pptxBEV. PROGRAM IMUNISASI SD MEI 2023.pptx
BEV. PROGRAM IMUNISASI SD MEI 2023.pptx
riswanto13
 
BAHAN SOSIALISASI BIAS DAN HPV.pptx
BAHAN  SOSIALISASI BIAS DAN HPV.pptxBAHAN  SOSIALISASI BIAS DAN HPV.pptx
BAHAN SOSIALISASI BIAS DAN HPV.pptx
CynthiaOctavia1
 
Sosialisasi HPV di Sekolah.pptx
Sosialisasi HPV di Sekolah.pptxSosialisasi HPV di Sekolah.pptx
Sosialisasi HPV di Sekolah.pptx
samsyahrony11
 
Persiapan vaksinasi-ptk
Persiapan vaksinasi-ptkPersiapan vaksinasi-ptk
Persiapan vaksinasi-ptk
ABINUL HAKIM
 
EVALUASI BIAS_ACEH_01112023_dr.pptx
EVALUASI BIAS_ACEH_01112023_dr.pptxEVALUASI BIAS_ACEH_01112023_dr.pptx
EVALUASI BIAS_ACEH_01112023_dr.pptx
MuhammadHafidzRazi
 
3. Multiple Injection & KIPI oleh dr. Aziz.pptx
3. Multiple Injection & KIPI oleh dr. Aziz.pptx3. Multiple Injection & KIPI oleh dr. Aziz.pptx
3. Multiple Injection & KIPI oleh dr. Aziz.pptx
UmuMarfuah
 
BULAN IMUNISASI ANAK SEKOLAH PADA MASA PANDEMI COVID.docx
BULAN IMUNISASI ANAK SEKOLAH PADA MASA PANDEMI COVID.docxBULAN IMUNISASI ANAK SEKOLAH PADA MASA PANDEMI COVID.docx
BULAN IMUNISASI ANAK SEKOLAH PADA MASA PANDEMI COVID.docx
EmirAryaputra1
 
28 SEP 22 EVALUASI BIAN KOTA BEKASI 2.pptx
28 SEP 22 EVALUASI BIAN KOTA BEKASI 2.pptx28 SEP 22 EVALUASI BIAN KOTA BEKASI 2.pptx
28 SEP 22 EVALUASI BIAN KOTA BEKASI 2.pptx
jatimakmurkelurahan
 
Bulan Imunisasi Anak Nasional BIAN.pptx
Bulan Imunisasi Anak Nasional BIAN.pptxBulan Imunisasi Anak Nasional BIAN.pptx
Bulan Imunisasi Anak Nasional BIAN.pptx
MiftahulHuda476813
 
Vaksin sekolah.pptx
Vaksin sekolah.pptxVaksin sekolah.pptx
Vaksin sekolah.pptx
IzzuddinAlQassam7
 

Similar to PPT SOSIALISASI BIAN 1.pptx (20)

Imunisasi PCV.pptx
Imunisasi PCV.pptxImunisasi PCV.pptx
Imunisasi PCV.pptx
 
lokbul bian.ppt
lokbul bian.pptlokbul bian.ppt
lokbul bian.ppt
 
BIAN SOSIALISASI Badi.pptx
BIAN SOSIALISASI Badi.pptxBIAN SOSIALISASI Badi.pptx
BIAN SOSIALISASI Badi.pptx
 
materi lintas sektoral PCV Kota karang.pptx
materi lintas sektoral PCV Kota karang.pptxmateri lintas sektoral PCV Kota karang.pptx
materi lintas sektoral PCV Kota karang.pptx
 
Strategi peningkatan cakupan Imunisasi
Strategi peningkatan cakupan ImunisasiStrategi peningkatan cakupan Imunisasi
Strategi peningkatan cakupan Imunisasi
 
Kebijakan dan Teknis Pelaksanaan Introduksi Imunisasi PCV - Workshop PCV.pdf
Kebijakan dan Teknis Pelaksanaan Introduksi Imunisasi PCV - Workshop PCV.pdfKebijakan dan Teknis Pelaksanaan Introduksi Imunisasi PCV - Workshop PCV.pdf
Kebijakan dan Teknis Pelaksanaan Introduksi Imunisasi PCV - Workshop PCV.pdf
 
Kebijakan dan Pelaksanaan BIAN.pptx
Kebijakan dan Pelaksanaan BIAN.pptxKebijakan dan Pelaksanaan BIAN.pptx
Kebijakan dan Pelaksanaan BIAN.pptx
 
1_Kebijakan Imunisasi RV DAN HPV di Indonesia_21 _24 Juli 23 (2).pptx
1_Kebijakan Imunisasi RV DAN HPV di Indonesia_21 _24 Juli 23 (2).pptx1_Kebijakan Imunisasi RV DAN HPV di Indonesia_21 _24 Juli 23 (2).pptx
1_Kebijakan Imunisasi RV DAN HPV di Indonesia_21 _24 Juli 23 (2).pptx
 
Pelaksanaan-Introduksi-Imunisasi-Pcv.pptx
Pelaksanaan-Introduksi-Imunisasi-Pcv.pptxPelaksanaan-Introduksi-Imunisasi-Pcv.pptx
Pelaksanaan-Introduksi-Imunisasi-Pcv.pptx
 
KERANGKA ACUAN KERJA PROGRAM IMUNISASI.docx
KERANGKA ACUAN KERJA PROGRAM IMUNISASI.docxKERANGKA ACUAN KERJA PROGRAM IMUNISASI.docx
KERANGKA ACUAN KERJA PROGRAM IMUNISASI.docx
 
BEV. PROGRAM IMUNISASI SD MEI 2023.pptx
BEV. PROGRAM IMUNISASI SD MEI 2023.pptxBEV. PROGRAM IMUNISASI SD MEI 2023.pptx
BEV. PROGRAM IMUNISASI SD MEI 2023.pptx
 
BAHAN SOSIALISASI BIAS DAN HPV.pptx
BAHAN  SOSIALISASI BIAS DAN HPV.pptxBAHAN  SOSIALISASI BIAS DAN HPV.pptx
BAHAN SOSIALISASI BIAS DAN HPV.pptx
 
Sosialisasi HPV di Sekolah.pptx
Sosialisasi HPV di Sekolah.pptxSosialisasi HPV di Sekolah.pptx
Sosialisasi HPV di Sekolah.pptx
 
Persiapan vaksinasi-ptk
Persiapan vaksinasi-ptkPersiapan vaksinasi-ptk
Persiapan vaksinasi-ptk
 
EVALUASI BIAS_ACEH_01112023_dr.pptx
EVALUASI BIAS_ACEH_01112023_dr.pptxEVALUASI BIAS_ACEH_01112023_dr.pptx
EVALUASI BIAS_ACEH_01112023_dr.pptx
 
3. Multiple Injection & KIPI oleh dr. Aziz.pptx
3. Multiple Injection & KIPI oleh dr. Aziz.pptx3. Multiple Injection & KIPI oleh dr. Aziz.pptx
3. Multiple Injection & KIPI oleh dr. Aziz.pptx
 
BULAN IMUNISASI ANAK SEKOLAH PADA MASA PANDEMI COVID.docx
BULAN IMUNISASI ANAK SEKOLAH PADA MASA PANDEMI COVID.docxBULAN IMUNISASI ANAK SEKOLAH PADA MASA PANDEMI COVID.docx
BULAN IMUNISASI ANAK SEKOLAH PADA MASA PANDEMI COVID.docx
 
28 SEP 22 EVALUASI BIAN KOTA BEKASI 2.pptx
28 SEP 22 EVALUASI BIAN KOTA BEKASI 2.pptx28 SEP 22 EVALUASI BIAN KOTA BEKASI 2.pptx
28 SEP 22 EVALUASI BIAN KOTA BEKASI 2.pptx
 
Bulan Imunisasi Anak Nasional BIAN.pptx
Bulan Imunisasi Anak Nasional BIAN.pptxBulan Imunisasi Anak Nasional BIAN.pptx
Bulan Imunisasi Anak Nasional BIAN.pptx
 
Vaksin sekolah.pptx
Vaksin sekolah.pptxVaksin sekolah.pptx
Vaksin sekolah.pptx
 

Recently uploaded

Modul Ajar Statistika Data Fase F kelas
Modul Ajar Statistika Data Fase F  kelasModul Ajar Statistika Data Fase F  kelas
Modul Ajar Statistika Data Fase F kelas
ananda238570
 
AKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARU
AKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARUAKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARU
AKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARU
junaedikuluri1
 
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum MerdekaModul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
Modul Ajar Matematika Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Modul Ajar Matematika Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]Modul Ajar Matematika Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Modul Ajar Matematika Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Fathan Emran
 
Makalah Hukum Lingkungan Urgensi Kebijakan TAPERA .pdf
Makalah Hukum Lingkungan Urgensi Kebijakan TAPERA .pdfMakalah Hukum Lingkungan Urgensi Kebijakan TAPERA .pdf
Makalah Hukum Lingkungan Urgensi Kebijakan TAPERA .pdf
Andre664723
 
Aksi Nyata Disiplin Positif: Hukuman vs Restitusi vs Konsekuensi
Aksi Nyata Disiplin Positif: Hukuman vs Restitusi vs KonsekuensiAksi Nyata Disiplin Positif: Hukuman vs Restitusi vs Konsekuensi
Aksi Nyata Disiplin Positif: Hukuman vs Restitusi vs Konsekuensi
sabir51
 
Alur tujuan pembelajaran bahasa inggris kelas x fase e
Alur tujuan pembelajaran bahasa inggris kelas x fase eAlur tujuan pembelajaran bahasa inggris kelas x fase e
Alur tujuan pembelajaran bahasa inggris kelas x fase e
MsElisazmar
 
Aksi Nyata Erliana Mudah bukan memahamii
Aksi Nyata Erliana Mudah bukan memahamiiAksi Nyata Erliana Mudah bukan memahamii
Aksi Nyata Erliana Mudah bukan memahamii
esmaducoklat
 
LAPORAN PRAKTIKUM EKOLOGI UMUM TENTANG MENGUKUR KEANEKARAGAMAN JENIS FLORA D...
LAPORAN PRAKTIKUM EKOLOGI UMUM TENTANG  MENGUKUR KEANEKARAGAMAN JENIS FLORA D...LAPORAN PRAKTIKUM EKOLOGI UMUM TENTANG  MENGUKUR KEANEKARAGAMAN JENIS FLORA D...
LAPORAN PRAKTIKUM EKOLOGI UMUM TENTANG MENGUKUR KEANEKARAGAMAN JENIS FLORA D...
HengkiRisman
 
SAINS TINGKATAN 4 BAB 11 DAYA DAN GERAKAN
SAINS TINGKATAN 4 BAB 11 DAYA DAN GERAKANSAINS TINGKATAN 4 BAB 11 DAYA DAN GERAKAN
SAINS TINGKATAN 4 BAB 11 DAYA DAN GERAKAN
NURULNAHARIAHBINTIAH
 
Modul Ajar Informatika Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Informatika Kelas 7 Fase D Kurikulum MerdekaModul Ajar Informatika Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Informatika Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
Modul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum MerdekaModul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
Kelompok 2 Tugas Modul 2.1 Ruang Kolaborasi.pdf
Kelompok 2 Tugas Modul 2.1 Ruang Kolaborasi.pdfKelompok 2 Tugas Modul 2.1 Ruang Kolaborasi.pdf
Kelompok 2 Tugas Modul 2.1 Ruang Kolaborasi.pdf
JALANJALANKENYANG
 
PPT PENGELOLAAN KINERJA PADA PMM SEKOLAH.pptx
PPT PENGELOLAAN KINERJA PADA PMM SEKOLAH.pptxPPT PENGELOLAAN KINERJA PADA PMM SEKOLAH.pptx
PPT PENGELOLAAN KINERJA PADA PMM SEKOLAH.pptx
AqlanHaritsAlfarisi
 
FORMAT PPT RANGKAIAN PROGRAM KERJA KM 7.pptx
FORMAT PPT RANGKAIAN PROGRAM KERJA KM 7.pptxFORMAT PPT RANGKAIAN PROGRAM KERJA KM 7.pptx
FORMAT PPT RANGKAIAN PROGRAM KERJA KM 7.pptx
NavaldiMalau
 
Defenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada Anak
Defenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada AnakDefenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada Anak
Defenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada Anak
Yayasan Pusat Kajian dan Perlindungan Anak
 
Pembelajaran Ekosistem Kelas 5 Semester 1
Pembelajaran Ekosistem Kelas 5 Semester 1Pembelajaran Ekosistem Kelas 5 Semester 1
Pembelajaran Ekosistem Kelas 5 Semester 1
niswati10
 
Tugas CGP Mulai dari diri - Modul 2.1.pdf
Tugas CGP Mulai dari diri - Modul 2.1.pdfTugas CGP Mulai dari diri - Modul 2.1.pdf
Tugas CGP Mulai dari diri - Modul 2.1.pdf
Thahir9
 
Materi Feedback (umpan balik) kelas Psikologi Komunikasi
Materi Feedback (umpan balik) kelas Psikologi KomunikasiMateri Feedback (umpan balik) kelas Psikologi Komunikasi
Materi Feedback (umpan balik) kelas Psikologi Komunikasi
AdePutraTunggali
 
Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28 Juni 2024
Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28  Juni 2024Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28  Juni 2024
Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28 Juni 2024
Kanaidi ken
 

Recently uploaded (20)

Modul Ajar Statistika Data Fase F kelas
Modul Ajar Statistika Data Fase F  kelasModul Ajar Statistika Data Fase F  kelas
Modul Ajar Statistika Data Fase F kelas
 
AKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARU
AKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARUAKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARU
AKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARU
 
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum MerdekaModul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
 
Modul Ajar Matematika Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Modul Ajar Matematika Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]Modul Ajar Matematika Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Modul Ajar Matematika Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
 
Makalah Hukum Lingkungan Urgensi Kebijakan TAPERA .pdf
Makalah Hukum Lingkungan Urgensi Kebijakan TAPERA .pdfMakalah Hukum Lingkungan Urgensi Kebijakan TAPERA .pdf
Makalah Hukum Lingkungan Urgensi Kebijakan TAPERA .pdf
 
Aksi Nyata Disiplin Positif: Hukuman vs Restitusi vs Konsekuensi
Aksi Nyata Disiplin Positif: Hukuman vs Restitusi vs KonsekuensiAksi Nyata Disiplin Positif: Hukuman vs Restitusi vs Konsekuensi
Aksi Nyata Disiplin Positif: Hukuman vs Restitusi vs Konsekuensi
 
Alur tujuan pembelajaran bahasa inggris kelas x fase e
Alur tujuan pembelajaran bahasa inggris kelas x fase eAlur tujuan pembelajaran bahasa inggris kelas x fase e
Alur tujuan pembelajaran bahasa inggris kelas x fase e
 
Aksi Nyata Erliana Mudah bukan memahamii
Aksi Nyata Erliana Mudah bukan memahamiiAksi Nyata Erliana Mudah bukan memahamii
Aksi Nyata Erliana Mudah bukan memahamii
 
LAPORAN PRAKTIKUM EKOLOGI UMUM TENTANG MENGUKUR KEANEKARAGAMAN JENIS FLORA D...
LAPORAN PRAKTIKUM EKOLOGI UMUM TENTANG  MENGUKUR KEANEKARAGAMAN JENIS FLORA D...LAPORAN PRAKTIKUM EKOLOGI UMUM TENTANG  MENGUKUR KEANEKARAGAMAN JENIS FLORA D...
LAPORAN PRAKTIKUM EKOLOGI UMUM TENTANG MENGUKUR KEANEKARAGAMAN JENIS FLORA D...
 
SAINS TINGKATAN 4 BAB 11 DAYA DAN GERAKAN
SAINS TINGKATAN 4 BAB 11 DAYA DAN GERAKANSAINS TINGKATAN 4 BAB 11 DAYA DAN GERAKAN
SAINS TINGKATAN 4 BAB 11 DAYA DAN GERAKAN
 
Modul Ajar Informatika Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Informatika Kelas 7 Fase D Kurikulum MerdekaModul Ajar Informatika Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Informatika Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
 
Modul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum MerdekaModul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
 
Kelompok 2 Tugas Modul 2.1 Ruang Kolaborasi.pdf
Kelompok 2 Tugas Modul 2.1 Ruang Kolaborasi.pdfKelompok 2 Tugas Modul 2.1 Ruang Kolaborasi.pdf
Kelompok 2 Tugas Modul 2.1 Ruang Kolaborasi.pdf
 
PPT PENGELOLAAN KINERJA PADA PMM SEKOLAH.pptx
PPT PENGELOLAAN KINERJA PADA PMM SEKOLAH.pptxPPT PENGELOLAAN KINERJA PADA PMM SEKOLAH.pptx
PPT PENGELOLAAN KINERJA PADA PMM SEKOLAH.pptx
 
FORMAT PPT RANGKAIAN PROGRAM KERJA KM 7.pptx
FORMAT PPT RANGKAIAN PROGRAM KERJA KM 7.pptxFORMAT PPT RANGKAIAN PROGRAM KERJA KM 7.pptx
FORMAT PPT RANGKAIAN PROGRAM KERJA KM 7.pptx
 
Defenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada Anak
Defenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada AnakDefenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada Anak
Defenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada Anak
 
Pembelajaran Ekosistem Kelas 5 Semester 1
Pembelajaran Ekosistem Kelas 5 Semester 1Pembelajaran Ekosistem Kelas 5 Semester 1
Pembelajaran Ekosistem Kelas 5 Semester 1
 
Tugas CGP Mulai dari diri - Modul 2.1.pdf
Tugas CGP Mulai dari diri - Modul 2.1.pdfTugas CGP Mulai dari diri - Modul 2.1.pdf
Tugas CGP Mulai dari diri - Modul 2.1.pdf
 
Materi Feedback (umpan balik) kelas Psikologi Komunikasi
Materi Feedback (umpan balik) kelas Psikologi KomunikasiMateri Feedback (umpan balik) kelas Psikologi Komunikasi
Materi Feedback (umpan balik) kelas Psikologi Komunikasi
 
Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28 Juni 2024
Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28  Juni 2024Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28  Juni 2024
Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28 Juni 2024
 

PPT SOSIALISASI BIAN 1.pptx

  • 1. SOSIALISASI (Bulan Imunisasi Anak Nasional) B I A N UPTD Puskesmas Tejo Agung 17 Mei 2022
  • 2. PEDOMAN Keputusan Direktur Jenderal Pencegahan dan Pengendalian Penyakit Nomor: HK.02.02/C/2917/2022 Tentang Petunjuk Teknis Penyelenggaraan Bulan Imunisasi Anak Nasional UPTD Puskesmas Tejo Agung
  • 3. Latar Belakang • Pandemi COVID-19 mengakibatkan pelaksanaan imunisasi rutin tidak berjalan optimal. • Peningkatan kasus PD3I dan terjadinya KLB di beberapa wilayah. • Target/goal global mencapai eliminasi campak rubela / Congenital Rubella Syndrome (CRS) pada tahun 2023. • Mempertahankan Indonesia Bebas Polio dan mewujudkan Dunia Bebas Polio pada tahun 2026. UPTD Puskesmas Tejo Agung
  • 4. Pengertian Bulan Imunisasi Anak Nasional atau disingkat BIAN adalah upaya pemberian imunisasi yang dilaksanakan secara terintegrasi yang meliputi dua (2) kegiatan sebagai berikut: a. Kegiatan imunisasi tambahan berupa pemberian satu dosis imunisasi campak-rubela secara massal tanpa memandang status imunisasi sebelumnya kepada sasaran sesuai dengan rekomendasi usia yang ditetapkan untuk masing-masing wilayah, dan b. Kegiatan imunisasi kejar berupa pemberian satu atau lebih jenis imunisasi untuk melengkapi status imunisasi anak usia 12 sampai dengan 59 bulan. UPTD Puskesmas Tejo Agung
  • 5. Situasi Cakupan Imunisasi Rutin UPTD Puskesmas Tejo Agung
  • 6. Selain imunisasi dasar lengkap, penurunan cakupan juga terjadi pada capaian imunisasi lanjutan campak-rubela baduta. UPTD Puskesmas Tejo Agung
  • 7. Hasil Penilaian Risiko Penilaian risiko campak-rubela pada tahun 2020 menunjukkan 367 kabupaten/kota di 22 provinsi memiliki risiko sangat tinggi (warna merah tua) dan tinggi (warna merah) untuk transmisi campak UPTD Puskesmas Tejo Agung
  • 8. Penilaian pada tahun 2020 menunjukkan 28 provinsi dan 373 kabupaten / kota sebagai risiko tinggi penularan polio. Salah satu indikator dalam penilaian suseptibilitas adalah cakupan IPV dimana 10,952,096 anak belum menerima satu dosis IPV pada periode 2016-2020. Hal ini mengakibatkan kerentanan anak-anak tersebut terhadap penularan tipe 2 virus polio UPTD Puskesmas Tejo Agung
  • 9. Pada tahun 2021, terdapat 96 kabupaten/kota dari 23 provinsi yang melaporkan kasus Difteri dengan total 235 kasus. Kasus tersebut mulai meningkat terutama sejak pertengahan tahun 2021. Pada Tahun 2021 CFR meningkat 2x lipat yaitu dari 5% menjadi 10.6%. UPTD Puskesmas Tejo Agung
  • 10. Tujuan Pelaksanaan BIAN Mencapai dan mempertahankan kekebalan populasi yang tinggi dan merata sebagai upaya mencegah terjadinya KLB PD3I UPTD Puskesmas Tejo Agung
  • 11. Tempat Pelaksanaan FASILITAS PELAYANAN KESEHATAN (Puskesmas, RS, dll) POS PELAYANAN IMUNISASI (Posyandu, Sekolah, dll) UPTD Puskesmas Tejo Agung
  • 12. Waktu Pelaksanaan Pelaksanaan Bulan Imunisasi Anak Nasional dibagi dalam dua tahap. a. Tahap I dilaksanakan mulai bulan Mei tahun 2022 bagi seluruh provinsi di pulau Sumatera, Kalimantan, Sulawesi, Nusa Tenggara, Maluku dan Papua. b. Tahap II dilaksanakan mulai bulan Agustus tahun 2022 bagi provinsi di pulau Jawa dan provinsi Bali. UPTD Puskesmas Tejo Agung
  • 13. Sasaran Pelaksanaan Sasaran imunisasi tambahan Campak Rubela adalah: Provinsi Bengkulu, Jambi, Sumatera Selatan, Bangka Belitung, Lampung, seluruh provinsi di Pulau Kalimantan, Sulawesi, Nusa Tenggara, Maluku, dan Papua adalah anak usia 9 (sembilan) bulan sampai dengan kurang dari 12 (dua belas) tahun; Sasaran imunisasi kejar adalah: Anak usia 12 (dua belas) bulan sampai dengan 59 (lima puluh sembilan) bulan di seluruh provinsi yang tidak atau belum lengkap mendapatkan imunisasi OPV, imunisasi IPV, dan imunisasi DPT-HB-Hib. UPTD Puskesmas Tejo Agung
  • 14. Mekanisme Pelaksanaan Pelaksanaan BIAN dilakukan selama 30 hari kerja dengan mekanisme sebagaimana dijelaskan pada tabel: Strategi pelaksanaan Bulan Imunisasi Anak Nasional di masa pandemi COVID-19 perlu melibatkan berbagai pihak untuk mengidenfitikasi / mendata sasaran, melakukan sosialisasi, edukasi dan memobilisasi sasaran serta mendukung penyelenggaraan layanan imunisasi. UPTD Puskesmas Tejo Agung
  • 15. Peran Guru dan Kader UPTD Puskesmas Tejo Agung
  • 21. JADWAL PELAKSANAAN SENIN SELASA RABU KAMIS JUMAT SABTU MINGGU 18/5/2022 19/5/2022 20/5/2022 21/5/2022 22/5/2022 Posyandu Raden Intan & KB Al- Muhajirin SD N 9 Metro Timur Posyandu Anggrek 23/5/2022 24/5/2022 25/5/2022 26/5/2022 27/5/2022 28/5/2022 29/5/2022 SD N 8 Metro Timur SD N 8 Metro Timur SD N 10 Metro Timur SD N 10 Metro Timur 30/5/2022 31/5/2022 1/6/2022 2/6/2022 3/6/2022 4/6/2022 5/6/2022 SD IT Annawawi SD IT Annawawi Posyandu Dewi Sartika Posyandu Nusa Indah &TK Nusa Indah 6/6/2022 7/6/2022 8/6/2022 9/6/2022 10/6/2022 11/6/2022 12/6/2022 TK Pembina TK Annisa, TK Anggrek, & KB Nurul Huda TK & KB Annawawi Posyandu Palapa Posyandu Kartini 13/6/2022 14/6/2022 15/6/2022 16/6/2022 17/6/2022 18/6/2022 19/6/2022 SWEEPING UPTD Puskesmas Tejo Agung

Editor's Notes

  1. Pada tahun 2021, tercatat 132 kasus campak konfirmasi laboratorium terdapat di 71 Kab/Kota, 25 Provinsi, dan 267 kasus rubela konfirmasi laboratorium terdapat di 84 Kab/Kota di 25 Provinsi. Kejadian Luar Biasa (KLB) dilaporkan dibeberapa wilayah seperti di Maluku Utara, Papua, Jawa Timur, Sulawesi Selatan dan Sulawesi Utara. Di awal tahun KLB juga sudah dilaporkan di Aceh, Jawa Timur, Maluku, Sumatera Barat, dan Sumatera Utara. Hal ini tentu sebagai salah satu dampak dari penurunan cakupan imunisasi selama masa pandemi.