SlideShare a Scribd company logo
1 of 22
METODE DEMONSTRASI
KELOMPOK 5
Metode Demontrasi merupakan salah satu
metode yang digunakan dalam kegiatan penyuluhan
pertanian, metode ini menurut Penyuluh Pertanian
dilapangan metode ini yang paling baik dan ampuh,
dengan metode ini sasaran penyuluhan dihadapkan pada
bukti nyata berupa contoh yang dapat dilihat dan dapat
diamati sendiri. Sesuai dengan falsapah penyuluhan
yang menyebutkan bahwa “ seeing is believing “ yang
berarti percaya karena melihat.
keuntungan
• Demonstrasi menarik dan menahan perhatian.
• Demonstrasi menghadirkan subjek dengan cara yang mudah
dipahami.
keuntungan
• Demonstrasi menyakinkan hal-hal yang meragukan apakah dapat
atu tidak dapat dikerjakan.
• Metode demonstrasi adalah objek dan nyata.
keuntungan
• Demonstrasi mempercepat penyerapan langsung dari sumbernya.
• Metode demonstrasi memberikan bukti bagi praktik yang
dianjurkan.
Cara
Hasil
Campuran
Merencanakan
Mempersiapkan
demonstrator
Mempersiapkan
pengamat
Melaksanakan
Menganalisis hasil
Langkah-langkah Metode Demonstrasi Cara
Merencanakan
Tentukan
masalah
yang akan
dipecahkan
Tentukan
keterampila
n yang
diajarkan.
Kumpulkan
informasi
tentang
keterampila
n tersebut
dan pelajari
Libatkan
sasaran
dalam
perencanaa
n dan
pelaksanaan
Rencanakan
langkah
demonstrasi
Mempersiapka
n
demonstrator
Mempersiapka
n semua alat,
perlengkapan
dan
Adakan
latihan untuk
menggunakan
jenis alat,
bahan, dan
perlengkapan
Persiapkan
ruang yang
luas dan
cukup
penerangannya
untuk
demonstrasi.
Memilih lokasi
yang
strategis.
Demonstrator
harus
mengetahui
materinya
Tekankan betapa pentingnya proses
Melalui pertanyaan,
dapatkan informasi yang
telah diketahui pengamat
Minta mereka menceritakan
masalah dan pengalamannya.
Minta pengamat membantu dalam
merencanakan langkah
Bantu pengamat dalam
mempelajari sesuatu hal
Berikan satu contoh nyata
atau lebih untuk
menunjukkan jalannya
proses
7.Selesaikan setiap langkah sebelum melanjutkan ke langkah berikutnya
8.Tekankan bagian-bagian kunci dan
Simpulan apa yang telah dikerjakan
9.Jelaskan setiap pertanyaan tentang
langkah-langkah
4.Beri dorongan dan Beri waktu untuk berdiskusi.
5.Beri tanggung jawab kepada seseorang 6.Lengkapi demonstrasi dengan literature
1.Atur tempat pengamat
2.Demonstrasikan setiap langkah perlahan-
lahan dan hati-hati
3.Lengkapi demonstrasi dan Ajukan
pertanyaan
Pastikan pengamat atau wakil kelompok telah
mengerjakan tuganya.
Minta mereka mengerjakan proses satu langkah
pada satu waktu.
Jelaskan berbagai pertanyaan dan Beri bimbingan.
Ajukan pertanyaan dan Bantu anggota kelompok
Evaluasi dan Kunjungi sasaran yang menunjukkan
minat besar terhadap demonstrasi
• Setiap instruktur atau demonstrator harus
berhati-hati dalam menilai setiap demonstrasi
dengan segala perlengkapannya.Umumnya
pendidik melibatkan pengamat dalam membuat
penilaian.Pengamat perlu banyak dilibatkan
dalam perencanaan dan pelaksanaanya.
MERENCANAKAN
1.Perencanaan metode hasil sama
dengan perencanaan demonstrasi
sampai dengan langkah kelima.
2.Selanjutnya pilih likasi demonstrasi
yang strategis.
3.Sering mengunjungi demonstrator
untuk menyajikan bahwa ia telah
memahami maksud demonstrasi dan
cara melaksanakan demonstrasi.
1.Demonstrator pada demonstrasi hasil
harus memperhatikan lima langkah persiapan
yang sama seperti pada demonstrasi cara.
2.Instruktur atau pimpinan sebaiknya
memilih orang setempat untuk melaksankan
demonstrasi.
3.Pimpinan sebaiknya membuat rencana yang
akan digunakan demonstrator.
4.Pimpinan sebaiknya membuat aplikasi
secukupnya.
• Demonstrasi sebaiknya dilaksanakan dikelas atau
ditempat timbulnya masalah.
• Demonstrasi sebaiknya tidak berusaha untuk
menapatkan fakta baru, tetapi lebih ditekankan untuk
membuktikan hasil yang dicapai berdasarkan
penelitian.
• Suatu hal yang baik untuk membandingkan hasil dari
dua cara atau lebih, atau membandingkans hasil dari
cara lama dengan hasil cara yang baru.
1.Gunakan bahan dari demonstrasi hasil sebagai
bahan pertemuan, surat kabar, pameran,
wawancara radio, dan lain-lain.
2.Analisis alasan atau sebab kegagalan dan
keberhasilan, dan gunakan hasil analisis tersebut
untuk keperluan mengajar.
3.Gunakan hasil demonstrasi untuk tindak lanjut,
seperti pelatihan bagi mereka yang tertarik.
Motivasi
Dengan hanya
menceritakan
Mengajar dengan
hanya
memperagakan
Mengajar dengan
penjelasan yang
benar dan
memperagakan
adalah cara yang
baik.
mempersiap
kan pelajar
melakukan
pekerjaan
mencoba
keterampilan
tindak lanjut
Sementara beberapa orang dewasa berpartisipasi dalam program
pendidikan orang dewasa untuk mengembangkan minat dan
pengetahuan umum, orang dewasa yang lain berkeinginan
meningkatkan efisiensi kerja. Demonstrasi hasil sangat efektif
untuk mengembangkan tujuan tersebut. Demonstrasi hasil yang
melibatkan praktik tunggal mungkin dapat diselesaikan dalam
waktu pendek, namun beberapa demonstrasi dari praktik tunggal
mungkin juga memerlukan waktu yang lama.
Metode demonstrasi adalah metode yang efektif untuk
menyampaikan materi kepada warga belajar karena metode ini
menggunakan contoh-contoh dan bukti nyata yang bisa
didemonstrasikan langsung, metode demonstrasi ada tiga yaitu
cara, hasil dan campuran (cara dan hasil), yang sering dipakai
dilapangan yaitu metode campuran, diharapkan demonstrator
sebelum melakukan aksinya perlu mempersiapkan terlebih dahulu
agar proses demonstrasi berjalan lancar.
Nuwun
Matur

More Related Content

What's hot

Karakteristik wni dalam konteks individu yang ber bhinneka tunggal
Karakteristik wni dalam konteks individu yang ber bhinneka tunggalKarakteristik wni dalam konteks individu yang ber bhinneka tunggal
Karakteristik wni dalam konteks individu yang ber bhinneka tunggalInDraa putrybulan17
 
PPT PKWU KERAJINAN KD. 3.1 KLS XI GANJIL.ppt
PPT PKWU KERAJINAN KD. 3.1 KLS XI GANJIL.pptPPT PKWU KERAJINAN KD. 3.1 KLS XI GANJIL.ppt
PPT PKWU KERAJINAN KD. 3.1 KLS XI GANJIL.pptLisstaa
 
Inovasi, Modernisasi dan Karakteristik Inovasi Pendidikan
Inovasi, Modernisasi dan Karakteristik Inovasi PendidikanInovasi, Modernisasi dan Karakteristik Inovasi Pendidikan
Inovasi, Modernisasi dan Karakteristik Inovasi PendidikanYamanto Isa
 
Media & Alat Peraga Pembelajaran Bisnis "Kewirausahaan"
Media & Alat Peraga Pembelajaran Bisnis "Kewirausahaan"Media & Alat Peraga Pembelajaran Bisnis "Kewirausahaan"
Media & Alat Peraga Pembelajaran Bisnis "Kewirausahaan"Ana' Idiw
 
Kekurangan dan kelebihan menggunakan metode inkuiri
Kekurangan dan kelebihan menggunakan metode inkuiriKekurangan dan kelebihan menggunakan metode inkuiri
Kekurangan dan kelebihan menggunakan metode inkuiriAulia Musyarofah
 
MODUL PROJEK Hijau Sekolahku - 1 2 3456.docx
MODUL PROJEK Hijau Sekolahku - 1 2 3456.docxMODUL PROJEK Hijau Sekolahku - 1 2 3456.docx
MODUL PROJEK Hijau Sekolahku - 1 2 3456.docxNurullaili28
 
konsep dasar pengelolaan kelas
konsep dasar pengelolaan kelaskonsep dasar pengelolaan kelas
konsep dasar pengelolaan kelasNia Far
 
LK. 2.1 Eksplorasi Alternatif Solusi.pptx
LK. 2.1 Eksplorasi Alternatif Solusi.pptxLK. 2.1 Eksplorasi Alternatif Solusi.pptx
LK. 2.1 Eksplorasi Alternatif Solusi.pptxMartyaPutri
 
Lembar observasi siswa
Lembar observasi siswaLembar observasi siswa
Lembar observasi siswaAlby Alyubi
 
Modul Projek Gaya Hidup Berkelanjutan - Sampahku, tanggung jawabku - Fase D.pdf
Modul Projek Gaya Hidup Berkelanjutan - Sampahku, tanggung jawabku - Fase D.pdfModul Projek Gaya Hidup Berkelanjutan - Sampahku, tanggung jawabku - Fase D.pdf
Modul Projek Gaya Hidup Berkelanjutan - Sampahku, tanggung jawabku - Fase D.pdfavita12
 
Kriteria penilaian bidang menggambar
Kriteria penilaian bidang menggambarKriteria penilaian bidang menggambar
Kriteria penilaian bidang menggambarNarmatha Mani
 
Contoh rpp kurikulum 2013
Contoh rpp kurikulum 2013Contoh rpp kurikulum 2013
Contoh rpp kurikulum 2013Nia Piliang
 
10. lampiran 5 format penilaian presentasi kelompok
10. lampiran 5 format penilaian presentasi kelompok10. lampiran 5 format penilaian presentasi kelompok
10. lampiran 5 format penilaian presentasi kelompokREVINA SRI UTAMI,S.Pd
 
Makalah strategi, metode, media pkn di sd
Makalah strategi, metode, media pkn di sdMakalah strategi, metode, media pkn di sd
Makalah strategi, metode, media pkn di sdhanazawa Herozui
 

What's hot (20)

Karakteristik wni dalam konteks individu yang ber bhinneka tunggal
Karakteristik wni dalam konteks individu yang ber bhinneka tunggalKarakteristik wni dalam konteks individu yang ber bhinneka tunggal
Karakteristik wni dalam konteks individu yang ber bhinneka tunggal
 
PPT PKWU KERAJINAN KD. 3.1 KLS XI GANJIL.ppt
PPT PKWU KERAJINAN KD. 3.1 KLS XI GANJIL.pptPPT PKWU KERAJINAN KD. 3.1 KLS XI GANJIL.ppt
PPT PKWU KERAJINAN KD. 3.1 KLS XI GANJIL.ppt
 
Inovasi, Modernisasi dan Karakteristik Inovasi Pendidikan
Inovasi, Modernisasi dan Karakteristik Inovasi PendidikanInovasi, Modernisasi dan Karakteristik Inovasi Pendidikan
Inovasi, Modernisasi dan Karakteristik Inovasi Pendidikan
 
Media & Alat Peraga Pembelajaran Bisnis "Kewirausahaan"
Media & Alat Peraga Pembelajaran Bisnis "Kewirausahaan"Media & Alat Peraga Pembelajaran Bisnis "Kewirausahaan"
Media & Alat Peraga Pembelajaran Bisnis "Kewirausahaan"
 
Kekurangan dan kelebihan menggunakan metode inkuiri
Kekurangan dan kelebihan menggunakan metode inkuiriKekurangan dan kelebihan menggunakan metode inkuiri
Kekurangan dan kelebihan menggunakan metode inkuiri
 
MODUL PROJEK Hijau Sekolahku - 1 2 3456.docx
MODUL PROJEK Hijau Sekolahku - 1 2 3456.docxMODUL PROJEK Hijau Sekolahku - 1 2 3456.docx
MODUL PROJEK Hijau Sekolahku - 1 2 3456.docx
 
konsep dasar pengelolaan kelas
konsep dasar pengelolaan kelaskonsep dasar pengelolaan kelas
konsep dasar pengelolaan kelas
 
Pkwu xi
Pkwu xiPkwu xi
Pkwu xi
 
p5 gaya hidup berkelanjutan.pptx
p5 gaya hidup berkelanjutan.pptxp5 gaya hidup berkelanjutan.pptx
p5 gaya hidup berkelanjutan.pptx
 
LK. 2.1 Eksplorasi Alternatif Solusi.pptx
LK. 2.1 Eksplorasi Alternatif Solusi.pptxLK. 2.1 Eksplorasi Alternatif Solusi.pptx
LK. 2.1 Eksplorasi Alternatif Solusi.pptx
 
Lembar observasi siswa
Lembar observasi siswaLembar observasi siswa
Lembar observasi siswa
 
Modul Projek Gaya Hidup Berkelanjutan - Sampahku, tanggung jawabku - Fase D.pdf
Modul Projek Gaya Hidup Berkelanjutan - Sampahku, tanggung jawabku - Fase D.pdfModul Projek Gaya Hidup Berkelanjutan - Sampahku, tanggung jawabku - Fase D.pdf
Modul Projek Gaya Hidup Berkelanjutan - Sampahku, tanggung jawabku - Fase D.pdf
 
Kriteria penilaian bidang menggambar
Kriteria penilaian bidang menggambarKriteria penilaian bidang menggambar
Kriteria penilaian bidang menggambar
 
Pengelolaan Kelas
Pengelolaan KelasPengelolaan Kelas
Pengelolaan Kelas
 
FORM PENILAIAN PROYEK P5.pdf
FORM PENILAIAN PROYEK P5.pdfFORM PENILAIAN PROYEK P5.pdf
FORM PENILAIAN PROYEK P5.pdf
 
Rpp tik kls xii smt 1 dan 2
Rpp tik kls xii smt 1 dan 2Rpp tik kls xii smt 1 dan 2
Rpp tik kls xii smt 1 dan 2
 
Contoh rpp kurikulum 2013
Contoh rpp kurikulum 2013Contoh rpp kurikulum 2013
Contoh rpp kurikulum 2013
 
LK 2.3 Rencana Aksi (1).pdf
LK 2.3 Rencana Aksi (1).pdfLK 2.3 Rencana Aksi (1).pdf
LK 2.3 Rencana Aksi (1).pdf
 
10. lampiran 5 format penilaian presentasi kelompok
10. lampiran 5 format penilaian presentasi kelompok10. lampiran 5 format penilaian presentasi kelompok
10. lampiran 5 format penilaian presentasi kelompok
 
Makalah strategi, metode, media pkn di sd
Makalah strategi, metode, media pkn di sdMakalah strategi, metode, media pkn di sd
Makalah strategi, metode, media pkn di sd
 

Similar to Ppt metode demonstrasi

PPT METODE DEMONSTRASI KELOMPOK IV.pdf
PPT METODE DEMONSTRASI KELOMPOK IV.pdfPPT METODE DEMONSTRASI KELOMPOK IV.pdf
PPT METODE DEMONSTRASI KELOMPOK IV.pdfNurjanahHo
 
ppt.metode pembelajaran
ppt.metode pembelajaranppt.metode pembelajaran
ppt.metode pembelajaranNurIka23
 
pptx_metode pembelajaran.pdf
pptx_metode pembelajaran.pdfpptx_metode pembelajaran.pdf
pptx_metode pembelajaran.pdfNurIka23
 
Strategi Pembelajaran : Metode Pembelajaran Demonstrasi
Strategi Pembelajaran : Metode Pembelajaran DemonstrasiStrategi Pembelajaran : Metode Pembelajaran Demonstrasi
Strategi Pembelajaran : Metode Pembelajaran DemonstrasiSalim_Kurni
 
Modul Pembelajaran Drill Practise
Modul Pembelajaran Drill PractiseModul Pembelajaran Drill Practise
Modul Pembelajaran Drill Practiseambarlestari
 
Metode Demonstrasi dan Eksperimen
Metode Demonstrasi dan EksperimenMetode Demonstrasi dan Eksperimen
Metode Demonstrasi dan EksperimenZulfah Alfina
 
TUGAS UTS MATA KULIAH INOVASI PEMBELAJARAN.pdf
TUGAS UTS MATA KULIAH INOVASI PEMBELAJARAN.pdfTUGAS UTS MATA KULIAH INOVASI PEMBELAJARAN.pdf
TUGAS UTS MATA KULIAH INOVASI PEMBELAJARAN.pdfEnengRahayu
 
Best Practice kis.docx
Best Practice kis.docxBest Practice kis.docx
Best Practice kis.docxjumN
 
Best Practice kis.docx
Best Practice kis.docxBest Practice kis.docx
Best Practice kis.docxjumN
 
Makalah metode kelompok dan demonstrasi
Makalah metode kelompok dan demonstrasiMakalah metode kelompok dan demonstrasi
Makalah metode kelompok dan demonstrasiMara Sutan Siregar
 
macam-macam metode pembelajaran
macam-macam metode pembelajaranmacam-macam metode pembelajaran
macam-macam metode pembelajaranreza ediya
 
TOT-TeknikMelatih.pptx
TOT-TeknikMelatih.pptxTOT-TeknikMelatih.pptx
TOT-TeknikMelatih.pptxFajar Baskoro
 
Strategi, Kaedah dan Teknik Pengajaran KHSR
Strategi, Kaedah dan Teknik Pengajaran KHSRStrategi, Kaedah dan Teknik Pengajaran KHSR
Strategi, Kaedah dan Teknik Pengajaran KHSRSyafiq Mansor
 
LPKP UT BAB I - BAB V
LPKP UT BAB I - BAB V LPKP UT BAB I - BAB V
LPKP UT BAB I - BAB V Eman Syukur
 

Similar to Ppt metode demonstrasi (20)

PPT METODE DEMONSTRASI KELOMPOK IV.pdf
PPT METODE DEMONSTRASI KELOMPOK IV.pdfPPT METODE DEMONSTRASI KELOMPOK IV.pdf
PPT METODE DEMONSTRASI KELOMPOK IV.pdf
 
Metode demonstrasi
Metode demonstrasiMetode demonstrasi
Metode demonstrasi
 
ppt.metode pembelajaran
ppt.metode pembelajaranppt.metode pembelajaran
ppt.metode pembelajaran
 
Pengertian demonstrasi.pptx
Pengertian demonstrasi.pptxPengertian demonstrasi.pptx
Pengertian demonstrasi.pptx
 
pptx_metode pembelajaran.pdf
pptx_metode pembelajaran.pdfpptx_metode pembelajaran.pdf
pptx_metode pembelajaran.pdf
 
Strategi Pembelajaran : Metode Pembelajaran Demonstrasi
Strategi Pembelajaran : Metode Pembelajaran DemonstrasiStrategi Pembelajaran : Metode Pembelajaran Demonstrasi
Strategi Pembelajaran : Metode Pembelajaran Demonstrasi
 
Metode pembelajaran mtk (2)
Metode pembelajaran mtk (2)Metode pembelajaran mtk (2)
Metode pembelajaran mtk (2)
 
Metode & pelatihan
Metode & pelatihanMetode & pelatihan
Metode & pelatihan
 
Modul Pembelajaran Drill Practise
Modul Pembelajaran Drill PractiseModul Pembelajaran Drill Practise
Modul Pembelajaran Drill Practise
 
Metode Demonstrasi dan Eksperimen
Metode Demonstrasi dan EksperimenMetode Demonstrasi dan Eksperimen
Metode Demonstrasi dan Eksperimen
 
TUGAS UTS MATA KULIAH INOVASI PEMBELAJARAN.pdf
TUGAS UTS MATA KULIAH INOVASI PEMBELAJARAN.pdfTUGAS UTS MATA KULIAH INOVASI PEMBELAJARAN.pdf
TUGAS UTS MATA KULIAH INOVASI PEMBELAJARAN.pdf
 
Laporan hasil penyuluhan ikm
Laporan hasil penyuluhan ikmLaporan hasil penyuluhan ikm
Laporan hasil penyuluhan ikm
 
Kajian tindakan
Kajian tindakanKajian tindakan
Kajian tindakan
 
Best Practice kis.docx
Best Practice kis.docxBest Practice kis.docx
Best Practice kis.docx
 
Best Practice kis.docx
Best Practice kis.docxBest Practice kis.docx
Best Practice kis.docx
 
Makalah metode kelompok dan demonstrasi
Makalah metode kelompok dan demonstrasiMakalah metode kelompok dan demonstrasi
Makalah metode kelompok dan demonstrasi
 
macam-macam metode pembelajaran
macam-macam metode pembelajaranmacam-macam metode pembelajaran
macam-macam metode pembelajaran
 
TOT-TeknikMelatih.pptx
TOT-TeknikMelatih.pptxTOT-TeknikMelatih.pptx
TOT-TeknikMelatih.pptx
 
Strategi, Kaedah dan Teknik Pengajaran KHSR
Strategi, Kaedah dan Teknik Pengajaran KHSRStrategi, Kaedah dan Teknik Pengajaran KHSR
Strategi, Kaedah dan Teknik Pengajaran KHSR
 
LPKP UT BAB I - BAB V
LPKP UT BAB I - BAB V LPKP UT BAB I - BAB V
LPKP UT BAB I - BAB V
 

More from Salma Van Licht

More from Salma Van Licht (20)

Perencanaan program-amin-2014
Perencanaan program-amin-2014Perencanaan program-amin-2014
Perencanaan program-amin-2014
 
Perencanaan program penyuluhan dalam pengabdian pada masyarakat
Perencanaan program penyuluhan dalam pengabdian pada masyarakatPerencanaan program penyuluhan dalam pengabdian pada masyarakat
Perencanaan program penyuluhan dalam pengabdian pada masyarakat
 
Pemberdayaan masyarakat ppt dila
Pemberdayaan masyarakat ppt dilaPemberdayaan masyarakat ppt dila
Pemberdayaan masyarakat ppt dila
 
Penelitian kualitatif1
Penelitian kualitatif1Penelitian kualitatif1
Penelitian kualitatif1
 
Penelitian kualitatif2
Penelitian kualitatif2Penelitian kualitatif2
Penelitian kualitatif2
 
Contoh disain penelitian
Contoh disain penelitianContoh disain penelitian
Contoh disain penelitian
 
Analisis data kualitatif
Analisis data kualitatifAnalisis data kualitatif
Analisis data kualitatif
 
Pelatihan dan kwu
Pelatihan dan kwuPelatihan dan kwu
Pelatihan dan kwu
 
Penel r & d
Penel r & dPenel r & d
Penel r & d
 
Ptk pls
Ptk plsPtk pls
Ptk pls
 
Ptk pls
Ptk plsPtk pls
Ptk pls
 
Apakah Kamu Kreatif? Buktikan Disini!
Apakah Kamu Kreatif? Buktikan Disini!Apakah Kamu Kreatif? Buktikan Disini!
Apakah Kamu Kreatif? Buktikan Disini!
 
Media mpp2
Media mpp2Media mpp2
Media mpp2
 
Usaha usaha kesehatan masyarakat
Usaha usaha kesehatan masyarakatUsaha usaha kesehatan masyarakat
Usaha usaha kesehatan masyarakat
 
Laporan magang kwu
Laporan magang kwuLaporan magang kwu
Laporan magang kwu
 
Keluarga, ibu, ayah, dan anak
Keluarga, ibu, ayah, dan anakKeluarga, ibu, ayah, dan anak
Keluarga, ibu, ayah, dan anak
 
Evolusi makna pembangunan
Evolusi makna pembangunanEvolusi makna pembangunan
Evolusi makna pembangunan
 
Laporan kkl
Laporan kklLaporan kkl
Laporan kkl
 
Teori utama pembangunan
Teori utama pembangunanTeori utama pembangunan
Teori utama pembangunan
 
Kel 2, kes.lingkungan
Kel 2, kes.lingkunganKel 2, kes.lingkungan
Kel 2, kes.lingkungan
 

Ppt metode demonstrasi

  • 2. Metode Demontrasi merupakan salah satu metode yang digunakan dalam kegiatan penyuluhan pertanian, metode ini menurut Penyuluh Pertanian dilapangan metode ini yang paling baik dan ampuh, dengan metode ini sasaran penyuluhan dihadapkan pada bukti nyata berupa contoh yang dapat dilihat dan dapat diamati sendiri. Sesuai dengan falsapah penyuluhan yang menyebutkan bahwa “ seeing is believing “ yang berarti percaya karena melihat.
  • 3. keuntungan • Demonstrasi menarik dan menahan perhatian. • Demonstrasi menghadirkan subjek dengan cara yang mudah dipahami. keuntungan • Demonstrasi menyakinkan hal-hal yang meragukan apakah dapat atu tidak dapat dikerjakan. • Metode demonstrasi adalah objek dan nyata. keuntungan • Demonstrasi mempercepat penyerapan langsung dari sumbernya. • Metode demonstrasi memberikan bukti bagi praktik yang dianjurkan.
  • 4.
  • 7. Merencanakan Tentukan masalah yang akan dipecahkan Tentukan keterampila n yang diajarkan. Kumpulkan informasi tentang keterampila n tersebut dan pelajari Libatkan sasaran dalam perencanaa n dan pelaksanaan Rencanakan langkah demonstrasi
  • 8. Mempersiapka n demonstrator Mempersiapka n semua alat, perlengkapan dan Adakan latihan untuk menggunakan jenis alat, bahan, dan perlengkapan Persiapkan ruang yang luas dan cukup penerangannya untuk demonstrasi. Memilih lokasi yang strategis. Demonstrator harus mengetahui materinya
  • 9. Tekankan betapa pentingnya proses Melalui pertanyaan, dapatkan informasi yang telah diketahui pengamat Minta mereka menceritakan masalah dan pengalamannya. Minta pengamat membantu dalam merencanakan langkah Bantu pengamat dalam mempelajari sesuatu hal Berikan satu contoh nyata atau lebih untuk menunjukkan jalannya proses
  • 10. 7.Selesaikan setiap langkah sebelum melanjutkan ke langkah berikutnya 8.Tekankan bagian-bagian kunci dan Simpulan apa yang telah dikerjakan 9.Jelaskan setiap pertanyaan tentang langkah-langkah 4.Beri dorongan dan Beri waktu untuk berdiskusi. 5.Beri tanggung jawab kepada seseorang 6.Lengkapi demonstrasi dengan literature 1.Atur tempat pengamat 2.Demonstrasikan setiap langkah perlahan- lahan dan hati-hati 3.Lengkapi demonstrasi dan Ajukan pertanyaan
  • 11. Pastikan pengamat atau wakil kelompok telah mengerjakan tuganya. Minta mereka mengerjakan proses satu langkah pada satu waktu. Jelaskan berbagai pertanyaan dan Beri bimbingan. Ajukan pertanyaan dan Bantu anggota kelompok Evaluasi dan Kunjungi sasaran yang menunjukkan minat besar terhadap demonstrasi
  • 12. • Setiap instruktur atau demonstrator harus berhati-hati dalam menilai setiap demonstrasi dengan segala perlengkapannya.Umumnya pendidik melibatkan pengamat dalam membuat penilaian.Pengamat perlu banyak dilibatkan dalam perencanaan dan pelaksanaanya.
  • 13. MERENCANAKAN 1.Perencanaan metode hasil sama dengan perencanaan demonstrasi sampai dengan langkah kelima. 2.Selanjutnya pilih likasi demonstrasi yang strategis. 3.Sering mengunjungi demonstrator untuk menyajikan bahwa ia telah memahami maksud demonstrasi dan cara melaksanakan demonstrasi.
  • 14. 1.Demonstrator pada demonstrasi hasil harus memperhatikan lima langkah persiapan yang sama seperti pada demonstrasi cara. 2.Instruktur atau pimpinan sebaiknya memilih orang setempat untuk melaksankan demonstrasi. 3.Pimpinan sebaiknya membuat rencana yang akan digunakan demonstrator. 4.Pimpinan sebaiknya membuat aplikasi secukupnya.
  • 15. • Demonstrasi sebaiknya dilaksanakan dikelas atau ditempat timbulnya masalah. • Demonstrasi sebaiknya tidak berusaha untuk menapatkan fakta baru, tetapi lebih ditekankan untuk membuktikan hasil yang dicapai berdasarkan penelitian. • Suatu hal yang baik untuk membandingkan hasil dari dua cara atau lebih, atau membandingkans hasil dari cara lama dengan hasil cara yang baru.
  • 16. 1.Gunakan bahan dari demonstrasi hasil sebagai bahan pertemuan, surat kabar, pameran, wawancara radio, dan lain-lain. 2.Analisis alasan atau sebab kegagalan dan keberhasilan, dan gunakan hasil analisis tersebut untuk keperluan mengajar. 3.Gunakan hasil demonstrasi untuk tindak lanjut, seperti pelatihan bagi mereka yang tertarik.
  • 17. Motivasi Dengan hanya menceritakan Mengajar dengan hanya memperagakan Mengajar dengan penjelasan yang benar dan memperagakan adalah cara yang baik.
  • 19. Sementara beberapa orang dewasa berpartisipasi dalam program pendidikan orang dewasa untuk mengembangkan minat dan pengetahuan umum, orang dewasa yang lain berkeinginan meningkatkan efisiensi kerja. Demonstrasi hasil sangat efektif untuk mengembangkan tujuan tersebut. Demonstrasi hasil yang melibatkan praktik tunggal mungkin dapat diselesaikan dalam waktu pendek, namun beberapa demonstrasi dari praktik tunggal mungkin juga memerlukan waktu yang lama.
  • 20. Metode demonstrasi adalah metode yang efektif untuk menyampaikan materi kepada warga belajar karena metode ini menggunakan contoh-contoh dan bukti nyata yang bisa didemonstrasikan langsung, metode demonstrasi ada tiga yaitu cara, hasil dan campuran (cara dan hasil), yang sering dipakai dilapangan yaitu metode campuran, diharapkan demonstrator sebelum melakukan aksinya perlu mempersiapkan terlebih dahulu agar proses demonstrasi berjalan lancar.
  • 21.