SlideShare a Scribd company logo
1 of 9
PROJEK “HIJAU SEKOLAHKU”
Tema : Gaya Hidup Berkelanjutan
Hal yang perlu diperhatikan sebelum memulai projek Tujuan, Alur dan Target Pencapaian Projek
 Dukungan serta komitmen dari seluruh komunitas sekolah untuk
menjalankan projek yang disepakati. Hal ini agar memastikan bahwa nilai
pembelajaran akan secara konsisten didapatkan tidak hanya bagi murid
namun bagi seluruh warga sekolah.
Keberadaan ruang terbuka merupakan unsur penting yang dapat menjaga keberlanjutan
ekologi. Begitupun dengan ruang terbuka di sekolah alangkah baiknya ruang terbuka yang
ada dapat dimanfaatkan untuk dijadikan ruang terbuka hijau. Salah satunya dengan
melakukan penanaman secara berkelanjutan.
Projek ini dimulai dengan tahap pengenalan, murid mengenali dan memahami konsep dari
lingkungan yang terdampak pemanasan global.
Setelah tahap pengenalan, murid masuk dalam tahap kontekstualisasi dengan melakukan riset
terpadu dan mandiri, serta melihat konteks lingkungan sekitar sekolah yang berkaitan dengan
terjaganya lingkungan yang asri. Selama proses projek ini berjalan, murid tidak hanya
membentuk pengetahuan, namun juga membangun kesadaran dan melakukan penyelidikan
secara kritis sehingga pada akhirnya dapat merencanakan solusi aksi dari situasi yang telah
mereka ketahui dan pahami. Di tahap ini, murid menuangkan aksi nyata mereka dengan
menanam jenis tanaman obat-obatan dan tanaman sayur.
Melalui projek ini, siswa diharapkan telah mengembangkan secara spesifik tiga dimensi
Profil Pelajar Pancasila, yakni Beriman, Bertakwa kepada Tuhan YME, dan Berakhlak Mulia
, Gotong - royong, dan Kreatif.
 Kesiapan dengan pelibatan bidang sarana dan prasarana untuk pengadaan
hal-hal terkait dengan keperluan projek yang disepakati bersama.
Misalnya: membuat pemetaan media tanam untuk tanaman.
 Apakah program ini dapat dilakukan secara berkelanjutan bahkan sesudah
masa pameran karya berakhir? Misalnya, apakah sekolah akan
menyediakan waktu secara rutin apabila salah satu kelompok peserta
didik meminta untuk melanjutkan projek agar lingkungan disekolah
semakin hijau, indah dan lestari.
Tahapan dalam Projek “Hijau Sekolahku”
1. Tahapan Pengenalan : Memperkenalkan dan membangun kesadaran peserta didik terhadap isu Gaya Hidup Berkelanjutan dan konsep penghijauan disekolah.
1.1 Perkenalan : Lingkungan yang
terdampak pemanasan global,
bagaimana cara yang bisa kita
lakukan untuk mengatasi
pemanasan global? Apakah
tanaman bermanfaat untuk
mengatasi pemanasan global?
Ditampilkan video mengenai
lingkungan yang terdampak
pemanasan global dan lingkungan
asri yang dipenuhi berbagai jenis
tanaman. Seperti tanaman hias,
tanaman obat, dll. Minta pendapat
peserta didik dari 2 lingkungan
yang ditampilkan lingkungan mana
yang mereka lebih sukai?
Mengapa? Bagaimana?
1.2 Eksplorasi isu : Melihat
lingkungan sekitar, riset
mandiri dan terpadu
mengenai lingkungan di
sekolah.
1.3 Refleksi awal: Temuan
kondisi lingkungan di
sekolah.
1.4 Diskusi kritis mengenai hal
apa yang dapat dilakukan
untuk meningkatkan
penghijauan di sekolah.
1.5 Mengambil kesimpulan
awaldan konstribusi yang
dapat dilakukan di ruang
terbuka yang ada di
lingkungan sekolah.
2. Tahapan Kontekstual :
2.1 Pengumpulan data: Melakukan
survey di lingkungan Sekolah,
Menentukan lokasi area sekolah
yang akan dijadikan lahan
“Hijau Sekolahku”.
2.2 Hijau Sekolahku,diskusi
kritis mengenai keadaan
area sekolah yang belum
terlihat asri.
2.3 Diskusi mengenai
tanaman yang sesuai
dengan jenis tanah dan
ukuran area sekolah.
2.4 Pengorganisasian data dan
penyajian data:
Mengelompokan jenis
tanaman dan dibentuk
kelompok siswa
2.5 AsesmenFormatif:
“Idea Pitch”:
mempresentasikan hasil
diskusi dan solusi aksi yang
ditawarkan sesuai dengan
pengelompokkan masalah
Tahapan Aksi :
3. Tahapan Aksi 1: 4. Tahapan Aksi 2: 5. Tahapan Aksi 3: 5.1 Evaluasi efektivitas aksi yang
telah dilakukan untuk
5.2 Mempersiapkan pameran
hasil aksi, merancang dan
Mempersiapkan media tanam,
nama kelompok dan nama ilmiah
Aksi menanam di lingkungan
sekolah pada media tanam
yang telah disiapkan
Merancang deskripsi
perkembangan tanaman
bersama kelompok
menjadikan lingkungan
tampak asri
menyiapkan presentasi
untuk pameran hasil aksi.
6. Tahapan Refleksi dan Tindak Lanjut
6.1 Pameran hasil aksi yang
dikerjakan sehari-hari sebagai
upaya untuk menjaga
lingkungan sekolah agar lebih
asri
6.2 Evaluasi & solusi :
Evaluasi keseluruhan dari
aksi dan solusi agar di projek
selanjutnya menjadi lebih
baik
Dimensi Profil Pelajar
Pancasila Terkait
Elemen Profil Pelajar
Pancasila
Sub-elemen Profil
Pelajar Pancasila
Target Pencapaian Di Akhir Fase D
Beriman, Bertakwa Kepada
Tuhan Yang Maha Esa, dan
Berakhlak Mulia
Akhlak Kepada Alam
Memahami
Keterhubungan
Ekosistem Bumi
Memahami konsep sebab-akibat diantara berbagai ciptaan Tuhan dan mengidentifikasi
berbagai sebab yang mempunyai dampak baik atau buruk, langsung maupun tidak
langsung, terhadap alam semesta.
Menjaga Lingkungan
Alam Sekitar
Mewujudkan rasa syukur dengan berinisiatif untuk menyelesaikan permasalahan
lingkungan alam sekitarnya dengan mengajukan alternative solusi dan mulai menerapkan
solusi tersebut.
Bergotong - Royong Kolaborasi
Kerjasama
Menyelaraskan tindakan sendiri dengan tindakan orang lain untuk melaksanakan kegiatan
dan mencapai tujuan kelompok di lingkungan sekitar, serta memberi semangat kepada
orang lain untuk bekerja efektif dan mencapaitujuan bersama.
Komunikasi Untuk
Mencapai Tujuan
Bersama
Memahami informasi, gagasan, emosi, keterampilan dan keprihatinan yang diungkapkan
oleh orang lain menggunakan berbagai symbol dan media secara efektif,serta
memanfaatkannya untuk meningkatkan kualitas hubungan interpersonal guna mencapai
tujuan bersama.
Saling Ketergantungan
Positif
Mendemonstrasikan kegiatan kelompok yang menunjukkan bahwa anggota kelompok
dengan kelebihan dan kekurangannya masing – masing perlu dan dapat saling membantu
memenuhi kebutuhan.
Koordinasi Sosial
Membagi peran dan menyelaraskan tindakan dalam kelompok serta menjaga tindakan agar
selaras untuk mencapai tujuan bersama.
Kreatif
Menghasilkan Karya
dan Tindakan yang
Orisinal
Mengeksplorasi dan mengekspresikan pikiran dan/atau perasaannya dalam bentuk karya
dan/atau tindakan, serta mengevaluasinya dan mempertimbangkan dampaknya bagi orang
lain.
Pertemuan 1
Perkenalan : Mengenali dan membangun kesadaran murid terhadap isu Gaya Hidup Berkelanjutan,
dan konsep penghijauan disekolah.
Alokasi Waktu : 3 x 40 menit
Bahan : Video, Proyektor dan Alat Tulis
Persiapan :
1. Guru mengumpulkan video dan foto yang membahas secara kritis pemanasan Global yang
diadapi berbagai negara,termasuk Indoneia.
2. Guru mengumpulkan video dan foto yang membahas secara kritis bagaimana pentingnya
gerakan penghijauan sebagai salah satu cara penanggulangan pemanasan Global yang
terjadi.
3. Guru mengumpulkan video inspiratif contoh-contoh lokasi atau tempat yang
mengembangkan budidaya tanaman.
Pelaksanaan :
1. Guru memulai proyek ini dengan bertanya kepada murid apa yang mereka ketahui
mengenai isu pemanasan Global. Beberapa pertanyaan pemantik yang mungkin bisa
dipakai :
a. Apa tanda-tanda terjadinya perubahan iklim yang pernah mereka dengan dan/atau
mereka lihat dan rasakan?
b. Apa yang menjadi faktor penyebab terjadinya perubahan iklim?
c. Apa dampak dari perubahan iklim ini terhadap bumi dan kehidupan manusia, hewan,
dan tumbuhan?
d. Apakah ada hubungannya antara perubahan iklim yang terjadi dengan pemanasan
Global?
2. Siswa diperkenalkan tema projek dan menegaskan relevansi isu Gaya Hidup Berkelanjutan
saat ini, serta mengaitkan peran siswa dalam menjaga keberlangsungan ekosistem dunia.
3. Guru menampilkan video mengenai lingkungan yang tedampak pemanasan global dan
lingkungan asri yang dipenuhi berbagai jenis tanaman.
4. Siswa menganalisa semua artikel dan video yang telah ditampilkan oleh guru, kemudian
membuat peta pikiran mengenai keterkaitan dari semua artikel yang diamati.
5. Siswa didampingi oleh guru melakukan gallery walk untuk melihat ringkasan dari
kelompok lain sebagai referensitambahan.
6. Guru dan siswa berdiskusi mengenai hal apa yang dapat dilakukan untuk meningkatkan
penghijauan di sekolah
7. Guru dan siswa menyimpulkan topik yang sesuaidengan tema gaya hidup berkelanjutan
yang berkaitan dengan isu pemanasan global.
Pertemuan 2
Tahapan Kontekstual
Alokasi Waktu : 3 x 40 menit
Bahan : Buku dan Alat Tulis
Peran Guru : Fasilitator
Persiapan:
1. Guru mempersiapkan lembar Asesmen Formatif
2. Siswa menyiapkan alat tulis
Pelaksanaan:
1. Siswa didampingi guru melakukan survei dilingkungan sekolah.
2. Siswa berdiskusi kritis mengenai keadaan area sekolah yang belum terlihat asri.
3. Siswa bersama guru menentukan lokasi area sekolah yang akan dijadikan lahan
penghijauan.
4. Siswa bersama guru berdiskusi mengenai tanaman yang sesuai dengan jenis tanah dan
media tanamnya.
5. Siswa mengerjakan Asesmen Formatif, mempresentasikan hasil diskusi mengenai
bagaimana keadaan lingkungan sekolah, bagian manakah yang belum terlihat asri,
menentukan tanaman yang sesuaiserta media tanamnya.
6. Guru membentuk kelompok siswa berdasarkan jenis tanaman yang sesuai.
7. Siswa diinformasikan untuk membawa alat dan bahan yang harus dipersiapkan untuk
kegiatan selanjutnya.
Pertemuan 3
Tahapan Aksi 1
Alokasi Waktu : 3 x 40 menit
Bahan : Media tanam, print out nama kelompok dan nama ilmiah tanaman
Peran Guru : Fasilitator
Persiapan :
1. Siswa menyiapkan media tanam
2. Siswa menyiapkan print out nama kelompok
3. Siswa menyiapkan print out nama ilmiah tanaman
4. Guru menyiapkan alat penempelan
Pelaksanaan :
1. Siswa membawa media tanam dari rumah
2. Siswa menempel nama kelompok pada pot
3. Siswa memasang nama ilmiah di samping tanaman
4. Guru sebagaifasilitator dan pembimbing selama kegiatan aksi 1
Pertemuan 4
Tahapan Aksi 2
Alokasi Waktu : 3 x 40 menit
Bahan : Media tanam, bibit tanaman
Peran Guru : Fasilitator
Persiapan :
1. Siswa membawa bibit tanaman sesuaikelompok nya masing – masing
2. siswa menyiapkan media tanam yang telah disiapkan pertemuan sebelumnya
Pelaksanaan :
1. Siswa bersama kelompoknya menyiapkan media tanam dan bibit tanaman
2. Siswa bersama kelompoknya mulai menanam tanaman pada media tanam
3. Siswa bersama kelompoknya menyimpan tanaman di lingkungan sekolah yang belum
terliat asri
4. Guru sebagaifasilitator dan pembimbing selama kegiatan aksi 2
5. Siswa membersihkan lapangan setelah selesai penanaman
Pertemuan 5
Tahapan Aksi 3
Alokasi Waktu : 3 x 40 menit
Bahan : Tanaman dan alat tulis
Peran Guru : Fasilitator
Persiapan :
1. Siswa bersama kelompoknya menyiapkan tanaman yang telah ditanam pada pertemuan
sebelumnya
2. Siswa bersama kelompoknya menyiapkan alat tulis
Pelaksanaan :
1. Guru menerangkan kepada siswa bagaimana tenkis kegiatan aksi 3 mengenai pengamatan
dan pembuatan deskripsi perkembangan tanaman
2. Siswa bersama kelompoknya mulai mengamati tanaman
3. Siswa bersama kelompoknya membuat deskripsi lengkap mengenai kegiatan “hijau
sekolahku”
4. Guru sebagaifasilitator dan pembimbing selama kegiatan aksi 3
Pertemuan 6
Tahapan Refleksi dan Tindak Lanjut
Alokasi Waktu : 3 x 40 menit
Bahan : Tanaman, meja dan alat tulis
Peran Guru : Fasilitator
Persiapan :
1. Siswa menyiapkan meja untuk pameran
2. Siswa menyiapkan tanaman diatas meja masing – masing
3. Siswa menyiapkan deskripsi untuk presentasi
4. Guru mengundang warga sekolah untuk mengunjungi pameran hasil aksi dari siswa
5. Guru menyiapkan lembar refleksi
Pelaksanaan :
1. Siswa mempresentasikan deskripsi kegiatan per kelompoknya masing – masing
2. Warga sekolah menyaksikan pameran dan presentasi siswa
3. Siswa mengisi lembar refleksi dengan didampingi oleh guru
4. Guru bersama siswa mengevaluasi keseluruhan kegiatan “hijau sekolahku”
5. Guru bersama siswa menentukan solusi agar kegiatan di projek selanjutnya menjadi lebih
baik
PenilaianFormatif
Nama : Kelas :
Sekolah :
1. Bagaimana kondisi lingkungan di sekolahmu?
2. Bagian manakah dari lingkungan sekolahmu yang belum terlihat asri?
3. Jenis tanaman apakah yang sesuai dengan lingkungan sekolahmu?
4. Media tanam apakah yang sesuai dengan jenis tanaman tersebut?
Lembar Refleksi
Nama :
Kelas :
Pernyataan Sangat setuju Setuju Tidak setuju Sangat tidak setuju
Melalui projek ini saya paham bahwa aksi sehari – hari kita sangat
berkontribusi terhadap gaya hidup berkelanjutan
Selama projek ini, saya melakukan tanggung jawab saya dalam
aksi penghijauan sekolah
Saya lebih paham bagaimana kita dapat berkontribusi dalam aksi
penghijauan di sekolah
Setelah projek ini, saya paham apa yang harus dilakukan untuk
terus menjaga gaya hidup berkelanjutan dan aksi penghijauan di
sekolah
Hal yang masih ingin saya ketahui lebih dalam mengenai penghijauan dan
menjaga gaya hidup berkelanjutan adalah
Hal paling menarik yang saya pelajari dari projek ini adalah

More Related Content

What's hot

Modul 1.1 Pemikiran KHD konteks lokal sosial budaya - Muhammad Riyanto.pptx
Modul 1.1 Pemikiran KHD konteks lokal sosial budaya - Muhammad Riyanto.pptxModul 1.1 Pemikiran KHD konteks lokal sosial budaya - Muhammad Riyanto.pptx
Modul 1.1 Pemikiran KHD konteks lokal sosial budaya - Muhammad Riyanto.pptxNurilFile
 
Aksi Nyata Membuat Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka Belajar
Aksi Nyata Membuat Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka BelajarAksi Nyata Membuat Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka Belajar
Aksi Nyata Membuat Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka BelajarRizalAlFatih1
 
Aksi Nyata Profil Pelajar Pancasila Oleh Sri Wahyuni,S Pd SD.pdf
Aksi Nyata Profil Pelajar Pancasila Oleh Sri Wahyuni,S Pd SD.pdfAksi Nyata Profil Pelajar Pancasila Oleh Sri Wahyuni,S Pd SD.pdf
Aksi Nyata Profil Pelajar Pancasila Oleh Sri Wahyuni,S Pd SD.pdfSriWahyuni909323
 
Analisis hasil ulangan, remedial, &pengayaan
Analisis hasil ulangan, remedial, &pengayaanAnalisis hasil ulangan, remedial, &pengayaan
Analisis hasil ulangan, remedial, &pengayaanMTs Nurul Huda Sukaraja
 
Ppt penguatan pendampingan individu
Ppt  penguatan pendampingan individuPpt  penguatan pendampingan individu
Ppt penguatan pendampingan individuDian Sari
 
Demonstrasi Kontekstual
Demonstrasi KontekstualDemonstrasi Kontekstual
Demonstrasi KontekstualNurilFile
 
Contoh berita acara seminar penelitian tindakan sekolah (kepala sekolah)
Contoh berita acara seminar penelitian tindakan sekolah (kepala sekolah)Contoh berita acara seminar penelitian tindakan sekolah (kepala sekolah)
Contoh berita acara seminar penelitian tindakan sekolah (kepala sekolah)Narendra
 
MODUL P5 OLAH SAMPAH JADI RUPIAH.pptx
MODUL P5 OLAH SAMPAH JADI RUPIAH.pptxMODUL P5 OLAH SAMPAH JADI RUPIAH.pptx
MODUL P5 OLAH SAMPAH JADI RUPIAH.pptxernilestari4
 
RPP BERDIFERENSIASI KELAS 5 (2).docx
RPP BERDIFERENSIASI KELAS 5 (2).docxRPP BERDIFERENSIASI KELAS 5 (2).docx
RPP BERDIFERENSIASI KELAS 5 (2).docxDianKurniawati19
 
Modul 2.3 Angkatan 5 Reguler. Coaching untuk Supervisi Akademik - Final.pdf
Modul 2.3 Angkatan 5 Reguler. Coaching untuk Supervisi Akademik - Final.pdfModul 2.3 Angkatan 5 Reguler. Coaching untuk Supervisi Akademik - Final.pdf
Modul 2.3 Angkatan 5 Reguler. Coaching untuk Supervisi Akademik - Final.pdfIrman Ramly
 
LK 1.3 Penentuan Penyebab Masalah dan Masalah Terpilih yang akan diselesaikan...
LK 1.3 Penentuan Penyebab Masalah dan Masalah Terpilih yang akan diselesaikan...LK 1.3 Penentuan Penyebab Masalah dan Masalah Terpilih yang akan diselesaikan...
LK 1.3 Penentuan Penyebab Masalah dan Masalah Terpilih yang akan diselesaikan...IrmadaBoheaIR
 
Kelompok 2 Prakarsa Perubahan dengan Kanvas BAGJA (1).pptx
Kelompok 2 Prakarsa Perubahan dengan Kanvas BAGJA (1).pptxKelompok 2 Prakarsa Perubahan dengan Kanvas BAGJA (1).pptx
Kelompok 2 Prakarsa Perubahan dengan Kanvas BAGJA (1).pptxSikuloSikulo
 
aksi nyata topik4 Melakukan Asesmen Awal Pembelajaran.pptx
aksi nyata topik4 Melakukan  Asesmen Awal  Pembelajaran.pptxaksi nyata topik4 Melakukan  Asesmen Awal  Pembelajaran.pptx
aksi nyata topik4 Melakukan Asesmen Awal Pembelajaran.pptxPurmeidiantopurmeidi
 
Lampiran 4 _ Lembar Kerja Rencana Pengembangan Kompetensi Diri (Wahyu).docx
Lampiran 4 _ Lembar Kerja Rencana Pengembangan Kompetensi Diri (Wahyu).docxLampiran 4 _ Lembar Kerja Rencana Pengembangan Kompetensi Diri (Wahyu).docx
Lampiran 4 _ Lembar Kerja Rencana Pengembangan Kompetensi Diri (Wahyu).docxWahyouJuztyn
 
Raport proyek pelajar pancasila
Raport proyek pelajar pancasila Raport proyek pelajar pancasila
Raport proyek pelajar pancasila Prilia Beck
 
Lk 1 analisis video pembelajaran
Lk 1 analisis video pembelajaranLk 1 analisis video pembelajaran
Lk 1 analisis video pembelajaranAtufah BeEfha
 
PPT RUKOL 2.3 sesi 2 PGP Angkatan 6.pptx
PPT RUKOL 2.3 sesi 2 PGP Angkatan 6.pptxPPT RUKOL 2.3 sesi 2 PGP Angkatan 6.pptx
PPT RUKOL 2.3 sesi 2 PGP Angkatan 6.pptxMonaMayaMita1
 
Contoh portofolio ipa
Contoh portofolio ipaContoh portofolio ipa
Contoh portofolio ipaKhusnul Huda
 
PPT PROJEK GAYA HIDUP BERKELANJUTAN.pptx
PPT PROJEK GAYA HIDUP BERKELANJUTAN.pptxPPT PROJEK GAYA HIDUP BERKELANJUTAN.pptx
PPT PROJEK GAYA HIDUP BERKELANJUTAN.pptxNur Rohmadi
 

What's hot (20)

Modul 1.1 Pemikiran KHD konteks lokal sosial budaya - Muhammad Riyanto.pptx
Modul 1.1 Pemikiran KHD konteks lokal sosial budaya - Muhammad Riyanto.pptxModul 1.1 Pemikiran KHD konteks lokal sosial budaya - Muhammad Riyanto.pptx
Modul 1.1 Pemikiran KHD konteks lokal sosial budaya - Muhammad Riyanto.pptx
 
Aksi Nyata Membuat Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka Belajar
Aksi Nyata Membuat Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka BelajarAksi Nyata Membuat Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka Belajar
Aksi Nyata Membuat Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka Belajar
 
p5 gaya hidup berkelanjutan.pptx
p5 gaya hidup berkelanjutan.pptxp5 gaya hidup berkelanjutan.pptx
p5 gaya hidup berkelanjutan.pptx
 
Aksi Nyata Profil Pelajar Pancasila Oleh Sri Wahyuni,S Pd SD.pdf
Aksi Nyata Profil Pelajar Pancasila Oleh Sri Wahyuni,S Pd SD.pdfAksi Nyata Profil Pelajar Pancasila Oleh Sri Wahyuni,S Pd SD.pdf
Aksi Nyata Profil Pelajar Pancasila Oleh Sri Wahyuni,S Pd SD.pdf
 
Analisis hasil ulangan, remedial, &pengayaan
Analisis hasil ulangan, remedial, &pengayaanAnalisis hasil ulangan, remedial, &pengayaan
Analisis hasil ulangan, remedial, &pengayaan
 
Ppt penguatan pendampingan individu
Ppt  penguatan pendampingan individuPpt  penguatan pendampingan individu
Ppt penguatan pendampingan individu
 
Demonstrasi Kontekstual
Demonstrasi KontekstualDemonstrasi Kontekstual
Demonstrasi Kontekstual
 
Contoh berita acara seminar penelitian tindakan sekolah (kepala sekolah)
Contoh berita acara seminar penelitian tindakan sekolah (kepala sekolah)Contoh berita acara seminar penelitian tindakan sekolah (kepala sekolah)
Contoh berita acara seminar penelitian tindakan sekolah (kepala sekolah)
 
MODUL P5 OLAH SAMPAH JADI RUPIAH.pptx
MODUL P5 OLAH SAMPAH JADI RUPIAH.pptxMODUL P5 OLAH SAMPAH JADI RUPIAH.pptx
MODUL P5 OLAH SAMPAH JADI RUPIAH.pptx
 
RPP BERDIFERENSIASI KELAS 5 (2).docx
RPP BERDIFERENSIASI KELAS 5 (2).docxRPP BERDIFERENSIASI KELAS 5 (2).docx
RPP BERDIFERENSIASI KELAS 5 (2).docx
 
Modul 2.3 Angkatan 5 Reguler. Coaching untuk Supervisi Akademik - Final.pdf
Modul 2.3 Angkatan 5 Reguler. Coaching untuk Supervisi Akademik - Final.pdfModul 2.3 Angkatan 5 Reguler. Coaching untuk Supervisi Akademik - Final.pdf
Modul 2.3 Angkatan 5 Reguler. Coaching untuk Supervisi Akademik - Final.pdf
 
LK 1.3 Penentuan Penyebab Masalah dan Masalah Terpilih yang akan diselesaikan...
LK 1.3 Penentuan Penyebab Masalah dan Masalah Terpilih yang akan diselesaikan...LK 1.3 Penentuan Penyebab Masalah dan Masalah Terpilih yang akan diselesaikan...
LK 1.3 Penentuan Penyebab Masalah dan Masalah Terpilih yang akan diselesaikan...
 
Kelompok 2 Prakarsa Perubahan dengan Kanvas BAGJA (1).pptx
Kelompok 2 Prakarsa Perubahan dengan Kanvas BAGJA (1).pptxKelompok 2 Prakarsa Perubahan dengan Kanvas BAGJA (1).pptx
Kelompok 2 Prakarsa Perubahan dengan Kanvas BAGJA (1).pptx
 
aksi nyata topik4 Melakukan Asesmen Awal Pembelajaran.pptx
aksi nyata topik4 Melakukan  Asesmen Awal  Pembelajaran.pptxaksi nyata topik4 Melakukan  Asesmen Awal  Pembelajaran.pptx
aksi nyata topik4 Melakukan Asesmen Awal Pembelajaran.pptx
 
Lampiran 4 _ Lembar Kerja Rencana Pengembangan Kompetensi Diri (Wahyu).docx
Lampiran 4 _ Lembar Kerja Rencana Pengembangan Kompetensi Diri (Wahyu).docxLampiran 4 _ Lembar Kerja Rencana Pengembangan Kompetensi Diri (Wahyu).docx
Lampiran 4 _ Lembar Kerja Rencana Pengembangan Kompetensi Diri (Wahyu).docx
 
Raport proyek pelajar pancasila
Raport proyek pelajar pancasila Raport proyek pelajar pancasila
Raport proyek pelajar pancasila
 
Lk 1 analisis video pembelajaran
Lk 1 analisis video pembelajaranLk 1 analisis video pembelajaran
Lk 1 analisis video pembelajaran
 
PPT RUKOL 2.3 sesi 2 PGP Angkatan 6.pptx
PPT RUKOL 2.3 sesi 2 PGP Angkatan 6.pptxPPT RUKOL 2.3 sesi 2 PGP Angkatan 6.pptx
PPT RUKOL 2.3 sesi 2 PGP Angkatan 6.pptx
 
Contoh portofolio ipa
Contoh portofolio ipaContoh portofolio ipa
Contoh portofolio ipa
 
PPT PROJEK GAYA HIDUP BERKELANJUTAN.pptx
PPT PROJEK GAYA HIDUP BERKELANJUTAN.pptxPPT PROJEK GAYA HIDUP BERKELANJUTAN.pptx
PPT PROJEK GAYA HIDUP BERKELANJUTAN.pptx
 

Similar to HIJAU SEKOLAH

Modul Proyek Jejak Karbon Modif.pptx
Modul Proyek Jejak Karbon Modif.pptxModul Proyek Jejak Karbon Modif.pptx
Modul Proyek Jejak Karbon Modif.pptxSDNTANAHTINGGI09
 
Modul P5 Gaya Hidup Berkelanjutan_Fase D_Topik Sampahku Kreasiku.pptx
Modul P5 Gaya Hidup Berkelanjutan_Fase D_Topik Sampahku Kreasiku.pptxModul P5 Gaya Hidup Berkelanjutan_Fase D_Topik Sampahku Kreasiku.pptx
Modul P5 Gaya Hidup Berkelanjutan_Fase D_Topik Sampahku Kreasiku.pptxMiftahudinMiftahudin15
 
IRFAN JAYA (MODUL P5).pdf
IRFAN JAYA (MODUL P5).pdfIRFAN JAYA (MODUL P5).pdf
IRFAN JAYA (MODUL P5).pdfEDIKUS2
 
Modul Projek Gaya Hidup Berkelanjutan - Sehatnya Udara Tanggung jawab Kita Be...
Modul Projek Gaya Hidup Berkelanjutan - Sehatnya Udara Tanggung jawab Kita Be...Modul Projek Gaya Hidup Berkelanjutan - Sehatnya Udara Tanggung jawab Kita Be...
Modul Projek Gaya Hidup Berkelanjutan - Sehatnya Udara Tanggung jawab Kita Be...SriAyuLestari29
 
Rpp perubahan lingkungan welly
Rpp perubahan lingkungan wellyRpp perubahan lingkungan welly
Rpp perubahan lingkungan wellyWelly Andrei
 
14. sma kelas xi rpp pemanasan global (karlina 1308233) (1)
14. sma kelas xi rpp pemanasan global (karlina 1308233) (1)14. sma kelas xi rpp pemanasan global (karlina 1308233) (1)
14. sma kelas xi rpp pemanasan global (karlina 1308233) (1)eli priyatna laidan
 
14. sma kelas xi rpp pemanasan global (karlina 1308233) (1)
14. sma kelas xi rpp pemanasan global (karlina 1308233) (1)14. sma kelas xi rpp pemanasan global (karlina 1308233) (1)
14. sma kelas xi rpp pemanasan global (karlina 1308233) (1)eli priyatna laidan
 
14. sma kelas xi rpp pemanasan global (karlina 1308233) (1)
14. sma kelas xi rpp pemanasan global (karlina 1308233) (1)14. sma kelas xi rpp pemanasan global (karlina 1308233) (1)
14. sma kelas xi rpp pemanasan global (karlina 1308233) (1)eli priyatna laidan
 
Contoh_Modul_P5PPRA_Fase_ABC_Ok_kirim_Rev.pdf
Contoh_Modul_P5PPRA_Fase_ABC_Ok_kirim_Rev.pdfContoh_Modul_P5PPRA_Fase_ABC_Ok_kirim_Rev.pdf
Contoh_Modul_P5PPRA_Fase_ABC_Ok_kirim_Rev.pdfAriesIkaWindasari
 
Contoh_Modul_P5PPRA_Fase_ABC_Ok_kirim_Rev.pdf
Contoh_Modul_P5PPRA_Fase_ABC_Ok_kirim_Rev.pdfContoh_Modul_P5PPRA_Fase_ABC_Ok_kirim_Rev.pdf
Contoh_Modul_P5PPRA_Fase_ABC_Ok_kirim_Rev.pdfmtsn1lombokbaratntb
 
Contoh_Modul_P5PPRA_Fase_ABC_Ok_kirim_Rev.pdf
Contoh_Modul_P5PPRA_Fase_ABC_Ok_kirim_Rev.pdfContoh_Modul_P5PPRA_Fase_ABC_Ok_kirim_Rev.pdf
Contoh_Modul_P5PPRA_Fase_ABC_Ok_kirim_Rev.pdfmtsn1lombokbaratntb
 
Rpp upaya pelestarian lingkungan welly
Rpp upaya pelestarian lingkungan wellyRpp upaya pelestarian lingkungan welly
Rpp upaya pelestarian lingkungan wellyWelly Andrei
 
Gaya Hidup Berkelanjutan (1).pptx
Gaya Hidup Berkelanjutan (1).pptxGaya Hidup Berkelanjutan (1).pptx
Gaya Hidup Berkelanjutan (1).pptxIGEDEKRISNAPRATAMA
 
Gaya Hidup_Fase D_Puti Hamid_280421.pptx
Gaya Hidup_Fase D_Puti Hamid_280421.pptxGaya Hidup_Fase D_Puti Hamid_280421.pptx
Gaya Hidup_Fase D_Puti Hamid_280421.pptxandifadliah82
 
Modul Projek - Sekolahku Cantik, Tanpa Sampah Plastik - Fase F.pdf
Modul Projek  - Sekolahku Cantik, Tanpa Sampah Plastik - Fase F.pdfModul Projek  - Sekolahku Cantik, Tanpa Sampah Plastik - Fase F.pdf
Modul Projek - Sekolahku Cantik, Tanpa Sampah Plastik - Fase F.pdfizzahmamluatul8
 
Modul Projek - Sekolahku Cantik, Tanpa Sampah Plastik - Fase F.pdf
Modul Projek  - Sekolahku Cantik, Tanpa Sampah Plastik - Fase F.pdfModul Projek  - Sekolahku Cantik, Tanpa Sampah Plastik - Fase F.pdf
Modul Projek - Sekolahku Cantik, Tanpa Sampah Plastik - Fase F.pdfyudantara2
 
Gaya Hidup_Fase D_Puti Hamid_280421.pptx
Gaya Hidup_Fase D_Puti Hamid_280421.pptxGaya Hidup_Fase D_Puti Hamid_280421.pptx
Gaya Hidup_Fase D_Puti Hamid_280421.pptxSuciNurhandayanj
 
Gaya Hidup_Fase D_Puti Hamid_280421.pptx
Gaya Hidup_Fase D_Puti Hamid_280421.pptxGaya Hidup_Fase D_Puti Hamid_280421.pptx
Gaya Hidup_Fase D_Puti Hamid_280421.pptxFaizRamadhan24
 
Gaya Hidup_Fase D_Puti Hamid_280421 (1).pptx
Gaya Hidup_Fase D_Puti Hamid_280421 (1).pptxGaya Hidup_Fase D_Puti Hamid_280421 (1).pptx
Gaya Hidup_Fase D_Puti Hamid_280421 (1).pptxMuludSugito2
 

Similar to HIJAU SEKOLAH (20)

Modul P5 revisi 2. (2).pptx
Modul P5 revisi 2. (2).pptxModul P5 revisi 2. (2).pptx
Modul P5 revisi 2. (2).pptx
 
Modul Proyek Jejak Karbon Modif.pptx
Modul Proyek Jejak Karbon Modif.pptxModul Proyek Jejak Karbon Modif.pptx
Modul Proyek Jejak Karbon Modif.pptx
 
Modul P5 Gaya Hidup Berkelanjutan_Fase D_Topik Sampahku Kreasiku.pptx
Modul P5 Gaya Hidup Berkelanjutan_Fase D_Topik Sampahku Kreasiku.pptxModul P5 Gaya Hidup Berkelanjutan_Fase D_Topik Sampahku Kreasiku.pptx
Modul P5 Gaya Hidup Berkelanjutan_Fase D_Topik Sampahku Kreasiku.pptx
 
IRFAN JAYA (MODUL P5).pdf
IRFAN JAYA (MODUL P5).pdfIRFAN JAYA (MODUL P5).pdf
IRFAN JAYA (MODUL P5).pdf
 
Modul Projek Gaya Hidup Berkelanjutan - Sehatnya Udara Tanggung jawab Kita Be...
Modul Projek Gaya Hidup Berkelanjutan - Sehatnya Udara Tanggung jawab Kita Be...Modul Projek Gaya Hidup Berkelanjutan - Sehatnya Udara Tanggung jawab Kita Be...
Modul Projek Gaya Hidup Berkelanjutan - Sehatnya Udara Tanggung jawab Kita Be...
 
Rpp perubahan lingkungan welly
Rpp perubahan lingkungan wellyRpp perubahan lingkungan welly
Rpp perubahan lingkungan welly
 
14. sma kelas xi rpp pemanasan global (karlina 1308233) (1)
14. sma kelas xi rpp pemanasan global (karlina 1308233) (1)14. sma kelas xi rpp pemanasan global (karlina 1308233) (1)
14. sma kelas xi rpp pemanasan global (karlina 1308233) (1)
 
14. sma kelas xi rpp pemanasan global (karlina 1308233) (1)
14. sma kelas xi rpp pemanasan global (karlina 1308233) (1)14. sma kelas xi rpp pemanasan global (karlina 1308233) (1)
14. sma kelas xi rpp pemanasan global (karlina 1308233) (1)
 
14. sma kelas xi rpp pemanasan global (karlina 1308233) (1)
14. sma kelas xi rpp pemanasan global (karlina 1308233) (1)14. sma kelas xi rpp pemanasan global (karlina 1308233) (1)
14. sma kelas xi rpp pemanasan global (karlina 1308233) (1)
 
Contoh_Modul_P5PPRA_Fase_ABC_Ok_kirim_Rev.pdf
Contoh_Modul_P5PPRA_Fase_ABC_Ok_kirim_Rev.pdfContoh_Modul_P5PPRA_Fase_ABC_Ok_kirim_Rev.pdf
Contoh_Modul_P5PPRA_Fase_ABC_Ok_kirim_Rev.pdf
 
Contoh_Modul_P5PPRA_Fase_ABC_Ok_kirim_Rev.pdf
Contoh_Modul_P5PPRA_Fase_ABC_Ok_kirim_Rev.pdfContoh_Modul_P5PPRA_Fase_ABC_Ok_kirim_Rev.pdf
Contoh_Modul_P5PPRA_Fase_ABC_Ok_kirim_Rev.pdf
 
Contoh_Modul_P5PPRA_Fase_ABC_Ok_kirim_Rev.pdf
Contoh_Modul_P5PPRA_Fase_ABC_Ok_kirim_Rev.pdfContoh_Modul_P5PPRA_Fase_ABC_Ok_kirim_Rev.pdf
Contoh_Modul_P5PPRA_Fase_ABC_Ok_kirim_Rev.pdf
 
Rpp upaya pelestarian lingkungan welly
Rpp upaya pelestarian lingkungan wellyRpp upaya pelestarian lingkungan welly
Rpp upaya pelestarian lingkungan welly
 
Gaya Hidup Berkelanjutan (1).pptx
Gaya Hidup Berkelanjutan (1).pptxGaya Hidup Berkelanjutan (1).pptx
Gaya Hidup Berkelanjutan (1).pptx
 
Gaya Hidup_Fase D_Puti Hamid_280421.pptx
Gaya Hidup_Fase D_Puti Hamid_280421.pptxGaya Hidup_Fase D_Puti Hamid_280421.pptx
Gaya Hidup_Fase D_Puti Hamid_280421.pptx
 
Modul Projek - Sekolahku Cantik, Tanpa Sampah Plastik - Fase F.pdf
Modul Projek  - Sekolahku Cantik, Tanpa Sampah Plastik - Fase F.pdfModul Projek  - Sekolahku Cantik, Tanpa Sampah Plastik - Fase F.pdf
Modul Projek - Sekolahku Cantik, Tanpa Sampah Plastik - Fase F.pdf
 
Modul Projek - Sekolahku Cantik, Tanpa Sampah Plastik - Fase F.pdf
Modul Projek  - Sekolahku Cantik, Tanpa Sampah Plastik - Fase F.pdfModul Projek  - Sekolahku Cantik, Tanpa Sampah Plastik - Fase F.pdf
Modul Projek - Sekolahku Cantik, Tanpa Sampah Plastik - Fase F.pdf
 
Gaya Hidup_Fase D_Puti Hamid_280421.pptx
Gaya Hidup_Fase D_Puti Hamid_280421.pptxGaya Hidup_Fase D_Puti Hamid_280421.pptx
Gaya Hidup_Fase D_Puti Hamid_280421.pptx
 
Gaya Hidup_Fase D_Puti Hamid_280421.pptx
Gaya Hidup_Fase D_Puti Hamid_280421.pptxGaya Hidup_Fase D_Puti Hamid_280421.pptx
Gaya Hidup_Fase D_Puti Hamid_280421.pptx
 
Gaya Hidup_Fase D_Puti Hamid_280421 (1).pptx
Gaya Hidup_Fase D_Puti Hamid_280421 (1).pptxGaya Hidup_Fase D_Puti Hamid_280421 (1).pptx
Gaya Hidup_Fase D_Puti Hamid_280421 (1).pptx
 

HIJAU SEKOLAH

  • 1. PROJEK “HIJAU SEKOLAHKU” Tema : Gaya Hidup Berkelanjutan Hal yang perlu diperhatikan sebelum memulai projek Tujuan, Alur dan Target Pencapaian Projek  Dukungan serta komitmen dari seluruh komunitas sekolah untuk menjalankan projek yang disepakati. Hal ini agar memastikan bahwa nilai pembelajaran akan secara konsisten didapatkan tidak hanya bagi murid namun bagi seluruh warga sekolah. Keberadaan ruang terbuka merupakan unsur penting yang dapat menjaga keberlanjutan ekologi. Begitupun dengan ruang terbuka di sekolah alangkah baiknya ruang terbuka yang ada dapat dimanfaatkan untuk dijadikan ruang terbuka hijau. Salah satunya dengan melakukan penanaman secara berkelanjutan. Projek ini dimulai dengan tahap pengenalan, murid mengenali dan memahami konsep dari lingkungan yang terdampak pemanasan global. Setelah tahap pengenalan, murid masuk dalam tahap kontekstualisasi dengan melakukan riset terpadu dan mandiri, serta melihat konteks lingkungan sekitar sekolah yang berkaitan dengan terjaganya lingkungan yang asri. Selama proses projek ini berjalan, murid tidak hanya membentuk pengetahuan, namun juga membangun kesadaran dan melakukan penyelidikan secara kritis sehingga pada akhirnya dapat merencanakan solusi aksi dari situasi yang telah mereka ketahui dan pahami. Di tahap ini, murid menuangkan aksi nyata mereka dengan menanam jenis tanaman obat-obatan dan tanaman sayur. Melalui projek ini, siswa diharapkan telah mengembangkan secara spesifik tiga dimensi Profil Pelajar Pancasila, yakni Beriman, Bertakwa kepada Tuhan YME, dan Berakhlak Mulia , Gotong - royong, dan Kreatif.  Kesiapan dengan pelibatan bidang sarana dan prasarana untuk pengadaan hal-hal terkait dengan keperluan projek yang disepakati bersama. Misalnya: membuat pemetaan media tanam untuk tanaman.  Apakah program ini dapat dilakukan secara berkelanjutan bahkan sesudah masa pameran karya berakhir? Misalnya, apakah sekolah akan menyediakan waktu secara rutin apabila salah satu kelompok peserta didik meminta untuk melanjutkan projek agar lingkungan disekolah semakin hijau, indah dan lestari.
  • 2. Tahapan dalam Projek “Hijau Sekolahku” 1. Tahapan Pengenalan : Memperkenalkan dan membangun kesadaran peserta didik terhadap isu Gaya Hidup Berkelanjutan dan konsep penghijauan disekolah. 1.1 Perkenalan : Lingkungan yang terdampak pemanasan global, bagaimana cara yang bisa kita lakukan untuk mengatasi pemanasan global? Apakah tanaman bermanfaat untuk mengatasi pemanasan global? Ditampilkan video mengenai lingkungan yang terdampak pemanasan global dan lingkungan asri yang dipenuhi berbagai jenis tanaman. Seperti tanaman hias, tanaman obat, dll. Minta pendapat peserta didik dari 2 lingkungan yang ditampilkan lingkungan mana yang mereka lebih sukai? Mengapa? Bagaimana? 1.2 Eksplorasi isu : Melihat lingkungan sekitar, riset mandiri dan terpadu mengenai lingkungan di sekolah. 1.3 Refleksi awal: Temuan kondisi lingkungan di sekolah. 1.4 Diskusi kritis mengenai hal apa yang dapat dilakukan untuk meningkatkan penghijauan di sekolah. 1.5 Mengambil kesimpulan awaldan konstribusi yang dapat dilakukan di ruang terbuka yang ada di lingkungan sekolah. 2. Tahapan Kontekstual : 2.1 Pengumpulan data: Melakukan survey di lingkungan Sekolah, Menentukan lokasi area sekolah yang akan dijadikan lahan “Hijau Sekolahku”. 2.2 Hijau Sekolahku,diskusi kritis mengenai keadaan area sekolah yang belum terlihat asri. 2.3 Diskusi mengenai tanaman yang sesuai dengan jenis tanah dan ukuran area sekolah. 2.4 Pengorganisasian data dan penyajian data: Mengelompokan jenis tanaman dan dibentuk kelompok siswa 2.5 AsesmenFormatif: “Idea Pitch”: mempresentasikan hasil diskusi dan solusi aksi yang ditawarkan sesuai dengan pengelompokkan masalah Tahapan Aksi : 3. Tahapan Aksi 1: 4. Tahapan Aksi 2: 5. Tahapan Aksi 3: 5.1 Evaluasi efektivitas aksi yang telah dilakukan untuk 5.2 Mempersiapkan pameran hasil aksi, merancang dan
  • 3. Mempersiapkan media tanam, nama kelompok dan nama ilmiah Aksi menanam di lingkungan sekolah pada media tanam yang telah disiapkan Merancang deskripsi perkembangan tanaman bersama kelompok menjadikan lingkungan tampak asri menyiapkan presentasi untuk pameran hasil aksi. 6. Tahapan Refleksi dan Tindak Lanjut 6.1 Pameran hasil aksi yang dikerjakan sehari-hari sebagai upaya untuk menjaga lingkungan sekolah agar lebih asri 6.2 Evaluasi & solusi : Evaluasi keseluruhan dari aksi dan solusi agar di projek selanjutnya menjadi lebih baik
  • 4. Dimensi Profil Pelajar Pancasila Terkait Elemen Profil Pelajar Pancasila Sub-elemen Profil Pelajar Pancasila Target Pencapaian Di Akhir Fase D Beriman, Bertakwa Kepada Tuhan Yang Maha Esa, dan Berakhlak Mulia Akhlak Kepada Alam Memahami Keterhubungan Ekosistem Bumi Memahami konsep sebab-akibat diantara berbagai ciptaan Tuhan dan mengidentifikasi berbagai sebab yang mempunyai dampak baik atau buruk, langsung maupun tidak langsung, terhadap alam semesta. Menjaga Lingkungan Alam Sekitar Mewujudkan rasa syukur dengan berinisiatif untuk menyelesaikan permasalahan lingkungan alam sekitarnya dengan mengajukan alternative solusi dan mulai menerapkan solusi tersebut. Bergotong - Royong Kolaborasi Kerjasama Menyelaraskan tindakan sendiri dengan tindakan orang lain untuk melaksanakan kegiatan dan mencapai tujuan kelompok di lingkungan sekitar, serta memberi semangat kepada orang lain untuk bekerja efektif dan mencapaitujuan bersama. Komunikasi Untuk Mencapai Tujuan Bersama Memahami informasi, gagasan, emosi, keterampilan dan keprihatinan yang diungkapkan oleh orang lain menggunakan berbagai symbol dan media secara efektif,serta memanfaatkannya untuk meningkatkan kualitas hubungan interpersonal guna mencapai tujuan bersama. Saling Ketergantungan Positif Mendemonstrasikan kegiatan kelompok yang menunjukkan bahwa anggota kelompok dengan kelebihan dan kekurangannya masing – masing perlu dan dapat saling membantu memenuhi kebutuhan. Koordinasi Sosial Membagi peran dan menyelaraskan tindakan dalam kelompok serta menjaga tindakan agar selaras untuk mencapai tujuan bersama. Kreatif Menghasilkan Karya dan Tindakan yang Orisinal Mengeksplorasi dan mengekspresikan pikiran dan/atau perasaannya dalam bentuk karya dan/atau tindakan, serta mengevaluasinya dan mempertimbangkan dampaknya bagi orang lain.
  • 5. Pertemuan 1 Perkenalan : Mengenali dan membangun kesadaran murid terhadap isu Gaya Hidup Berkelanjutan, dan konsep penghijauan disekolah. Alokasi Waktu : 3 x 40 menit Bahan : Video, Proyektor dan Alat Tulis Persiapan : 1. Guru mengumpulkan video dan foto yang membahas secara kritis pemanasan Global yang diadapi berbagai negara,termasuk Indoneia. 2. Guru mengumpulkan video dan foto yang membahas secara kritis bagaimana pentingnya gerakan penghijauan sebagai salah satu cara penanggulangan pemanasan Global yang terjadi. 3. Guru mengumpulkan video inspiratif contoh-contoh lokasi atau tempat yang mengembangkan budidaya tanaman. Pelaksanaan : 1. Guru memulai proyek ini dengan bertanya kepada murid apa yang mereka ketahui mengenai isu pemanasan Global. Beberapa pertanyaan pemantik yang mungkin bisa dipakai : a. Apa tanda-tanda terjadinya perubahan iklim yang pernah mereka dengan dan/atau mereka lihat dan rasakan? b. Apa yang menjadi faktor penyebab terjadinya perubahan iklim? c. Apa dampak dari perubahan iklim ini terhadap bumi dan kehidupan manusia, hewan, dan tumbuhan? d. Apakah ada hubungannya antara perubahan iklim yang terjadi dengan pemanasan Global? 2. Siswa diperkenalkan tema projek dan menegaskan relevansi isu Gaya Hidup Berkelanjutan saat ini, serta mengaitkan peran siswa dalam menjaga keberlangsungan ekosistem dunia. 3. Guru menampilkan video mengenai lingkungan yang tedampak pemanasan global dan lingkungan asri yang dipenuhi berbagai jenis tanaman. 4. Siswa menganalisa semua artikel dan video yang telah ditampilkan oleh guru, kemudian membuat peta pikiran mengenai keterkaitan dari semua artikel yang diamati. 5. Siswa didampingi oleh guru melakukan gallery walk untuk melihat ringkasan dari kelompok lain sebagai referensitambahan. 6. Guru dan siswa berdiskusi mengenai hal apa yang dapat dilakukan untuk meningkatkan penghijauan di sekolah 7. Guru dan siswa menyimpulkan topik yang sesuaidengan tema gaya hidup berkelanjutan yang berkaitan dengan isu pemanasan global. Pertemuan 2 Tahapan Kontekstual Alokasi Waktu : 3 x 40 menit Bahan : Buku dan Alat Tulis Peran Guru : Fasilitator Persiapan: 1. Guru mempersiapkan lembar Asesmen Formatif 2. Siswa menyiapkan alat tulis
  • 6. Pelaksanaan: 1. Siswa didampingi guru melakukan survei dilingkungan sekolah. 2. Siswa berdiskusi kritis mengenai keadaan area sekolah yang belum terlihat asri. 3. Siswa bersama guru menentukan lokasi area sekolah yang akan dijadikan lahan penghijauan. 4. Siswa bersama guru berdiskusi mengenai tanaman yang sesuai dengan jenis tanah dan media tanamnya. 5. Siswa mengerjakan Asesmen Formatif, mempresentasikan hasil diskusi mengenai bagaimana keadaan lingkungan sekolah, bagian manakah yang belum terlihat asri, menentukan tanaman yang sesuaiserta media tanamnya. 6. Guru membentuk kelompok siswa berdasarkan jenis tanaman yang sesuai. 7. Siswa diinformasikan untuk membawa alat dan bahan yang harus dipersiapkan untuk kegiatan selanjutnya. Pertemuan 3 Tahapan Aksi 1 Alokasi Waktu : 3 x 40 menit Bahan : Media tanam, print out nama kelompok dan nama ilmiah tanaman Peran Guru : Fasilitator Persiapan : 1. Siswa menyiapkan media tanam 2. Siswa menyiapkan print out nama kelompok 3. Siswa menyiapkan print out nama ilmiah tanaman 4. Guru menyiapkan alat penempelan Pelaksanaan : 1. Siswa membawa media tanam dari rumah 2. Siswa menempel nama kelompok pada pot 3. Siswa memasang nama ilmiah di samping tanaman 4. Guru sebagaifasilitator dan pembimbing selama kegiatan aksi 1 Pertemuan 4 Tahapan Aksi 2 Alokasi Waktu : 3 x 40 menit Bahan : Media tanam, bibit tanaman Peran Guru : Fasilitator Persiapan : 1. Siswa membawa bibit tanaman sesuaikelompok nya masing – masing 2. siswa menyiapkan media tanam yang telah disiapkan pertemuan sebelumnya Pelaksanaan : 1. Siswa bersama kelompoknya menyiapkan media tanam dan bibit tanaman 2. Siswa bersama kelompoknya mulai menanam tanaman pada media tanam 3. Siswa bersama kelompoknya menyimpan tanaman di lingkungan sekolah yang belum terliat asri
  • 7. 4. Guru sebagaifasilitator dan pembimbing selama kegiatan aksi 2 5. Siswa membersihkan lapangan setelah selesai penanaman Pertemuan 5 Tahapan Aksi 3 Alokasi Waktu : 3 x 40 menit Bahan : Tanaman dan alat tulis Peran Guru : Fasilitator Persiapan : 1. Siswa bersama kelompoknya menyiapkan tanaman yang telah ditanam pada pertemuan sebelumnya 2. Siswa bersama kelompoknya menyiapkan alat tulis Pelaksanaan : 1. Guru menerangkan kepada siswa bagaimana tenkis kegiatan aksi 3 mengenai pengamatan dan pembuatan deskripsi perkembangan tanaman 2. Siswa bersama kelompoknya mulai mengamati tanaman 3. Siswa bersama kelompoknya membuat deskripsi lengkap mengenai kegiatan “hijau sekolahku” 4. Guru sebagaifasilitator dan pembimbing selama kegiatan aksi 3 Pertemuan 6 Tahapan Refleksi dan Tindak Lanjut Alokasi Waktu : 3 x 40 menit Bahan : Tanaman, meja dan alat tulis Peran Guru : Fasilitator Persiapan : 1. Siswa menyiapkan meja untuk pameran 2. Siswa menyiapkan tanaman diatas meja masing – masing 3. Siswa menyiapkan deskripsi untuk presentasi 4. Guru mengundang warga sekolah untuk mengunjungi pameran hasil aksi dari siswa 5. Guru menyiapkan lembar refleksi Pelaksanaan : 1. Siswa mempresentasikan deskripsi kegiatan per kelompoknya masing – masing 2. Warga sekolah menyaksikan pameran dan presentasi siswa 3. Siswa mengisi lembar refleksi dengan didampingi oleh guru 4. Guru bersama siswa mengevaluasi keseluruhan kegiatan “hijau sekolahku” 5. Guru bersama siswa menentukan solusi agar kegiatan di projek selanjutnya menjadi lebih baik
  • 8. PenilaianFormatif Nama : Kelas : Sekolah : 1. Bagaimana kondisi lingkungan di sekolahmu? 2. Bagian manakah dari lingkungan sekolahmu yang belum terlihat asri? 3. Jenis tanaman apakah yang sesuai dengan lingkungan sekolahmu? 4. Media tanam apakah yang sesuai dengan jenis tanaman tersebut?
  • 9. Lembar Refleksi Nama : Kelas : Pernyataan Sangat setuju Setuju Tidak setuju Sangat tidak setuju Melalui projek ini saya paham bahwa aksi sehari – hari kita sangat berkontribusi terhadap gaya hidup berkelanjutan Selama projek ini, saya melakukan tanggung jawab saya dalam aksi penghijauan sekolah Saya lebih paham bagaimana kita dapat berkontribusi dalam aksi penghijauan di sekolah Setelah projek ini, saya paham apa yang harus dilakukan untuk terus menjaga gaya hidup berkelanjutan dan aksi penghijauan di sekolah Hal yang masih ingin saya ketahui lebih dalam mengenai penghijauan dan menjaga gaya hidup berkelanjutan adalah Hal paling menarik yang saya pelajari dari projek ini adalah