SlideShare a Scribd company logo
NAMA : MUSLIM
Nim: 2330201040
Prodi: AHWAL AL-SYAKHSIYYAH B
A. KONSEP DASAR FIQIH
Pengertian fiqih diartikan sebagai ilmu tentang hukum-hukum syar'i yang bersifat
amaliah yang digali dan ditemukan dari dalil-dalil tafsili. Al-Tahanawy,sebagaimana
dikutip oleh MusahadiHam, Menyebutkan bahwa ulama syafi'iyyah mendefinisikan
fiqh sebagai ilmu tentang hukum-hukum syar'i yang bersifat praktis ('amaliy) dari
dalil-dalil yang terperinci (tafsily),yang mencakup empat kategori, yakni al-'ivafat,
al-mu'amalat, al-munakahat, dan al'uqubat.
B. PENGERTIAN DAN DASAR HUKUM FIQIH
Dasar hukum semua bentuk ibadah kepada Allah adalah Al- Quran dan AsSunnah
karena semua sahabat dan para pengikutnya, para ulama dan semua umat Islam
sepakat bahwa ibadah yang berhubungan secara langsung dengan Allah harus
didasarkan pada nash Al-Quran dan As-Sunnah.Ibadah secara bahasa (etimologi)
berarti merendahkan diri serta tunduk. Sedangkan menurut syara’ (terminologi),
ibadah mempunyai banyak definisi, tetapi makna dan maksudnya satu.
C. HAKIKAT DAN TUJUAN IBADAH
1. Hakikat ibadahDalam syariat islam ibadah mempunyai dua unsur, yaitu
ketundukan dan kecintaan yang paling dalam kepada Allah SWT. Unsur yang
tertinggi adalah ketundukan, sedangkan kecintaan merupakan implementasi dari
ibadah tersebut. Pada mulanya ibadah merupakan "hubungan" hati dengan yang
dicintai, menuangkan isi hati, kemudian tenggelam dan merasakan keasyikan,
akhirnya sampai kepada puncak kecintaan kepada Allah SWT. Kecintaan yang
sempurna adalah kepada Allah SWT.
2. Tujuan Ibadah
Manusia, bahkan seluruh mahluk yang berkehendak dan berperasaan, adalah
hamba-hamba Allah. Hamba sebagaimana yang dikemukakan diatas adalah mahluk
yang dimiliki. Kepemilikan Allah atas hamba-Nya adalah kepemilikan mutklak dan
sempurna, oleh karena itu mahluk tidak dapat berdiri sendiri dalam kehidupan dan
aktivitasnya kecuali dalam hal yang oleh Alah swt.Telah dianugerahkan untuk
dimiliki mahluk-Nya seperti kebebasan memilih walaupun kebebasan itu tidak
mengurangi kepemilikan Allah. Atas dasar kepemilikan mutak Allah itu, lahir
kewajiban menerima semua ketetapan-Nya, serta menaati seluruh perintah dan
larangan-Nya.
D. BENTUK-BENTUK IBADAH
• Ibadah Mahdhah
Ibadah Mahdhah adalah ibadah yang bersifat ta’abudi yaitu jenis ibadah-ibadah
yang mempunyai hubungan langsung dengan Allah SWT. Contohnya adalah Sholat
dan puasa.
• Ibadah Mu’amalah
• Ibadah Mu’amalah adalah ibadah yang mencangkup hubungan antara manusia
dalam rangka mengabdi kepada Allah SWT.
2.ْ Tadarusْ Alْ qur’ana
Etikaْ membacaْ Alْ qur’anAlْ qur’an adalah kitab suci umat Islam yang berisi petunjuk untuk
menghadapi kehidupan baik di dunia maupun akhirat. Di dalamnya berisi tentang hubungan
manusia dengan Allah dan hubungan sesama manusia sehingga barangsiapa yang membaca dan
memahami maknanya maka akan diberi
kemudahanْ olehْ Allahْ diْ duniaْ maupunْ diْ akhiratInteraksiْ Muslimْ denganْ Alْ qur’anْ biasa
nyaْ dimulaiْ denganْ belajarْ membacaْ Alْ qur’an.ْ Padaْ masaْ laluْ orangْ belajarْ membacaْ A
lْ qur’anْ membutuhkanْ waktuْ bertahun- tahun. Belakangan ditemukan berbagai
metodeْ untukْ belajarْ cepatْ membacaْ Alْ qur’an,ْ misalnyaْ metodeْ Qira’ti,ْ Iqra’ْ Yanbu’ْ Alْ
qur’an,ْ al-Barqi’,ْ danْ 10ْ jamْ Belajarْ Membacaْ Alْ qur’an.ْ Masingmasing metode menawarkan
kemudahan dan kecepatan tertentu dalam pembelajaran membaca al- Qur’an, dengan syarat
pelajar benar-benar ingin bisa membaca al-Qur’an.ْ Metode-metode pembelajaran membaca al-
Quran itu bia diuji cobakan dan diuji kehandalannya.
E. CIRI-CIRI IBADAH
1.Bebas dari perantara. Dalam ber’ibadah kepada Allah Ta ‘ala, seorang muslim
tidak memerlukanperantara, akan tetapi harus langsung kepada Allah.
2.Tidak terikat kepada tempat-tempat khusus. Secara umum ajaran Islam tidak
mengharuskan penganutnya untukmelakukan ibadah pada tempat-tempat khusus,
kecuali ‘ibadah haji.
3.Tidak memberatkan dan tidak menyulitkan. Allah Subhanahu wa ta’ala senantiasa
menghendaki kemudahan bagi hamba-Nya dan tidak menghendaki kesulitan.
SEKIAN TERIMAKASIH

More Related Content

Similar to PPT FIQH IBADAH MUSLIM.pptx

TUGAS AGAMA NOPAL.pptx
TUGAS AGAMA NOPAL.pptxTUGAS AGAMA NOPAL.pptx
TUGAS AGAMA NOPAL.pptx
ideasjob
 
Pengenalan
PengenalanPengenalan
Pengenalan
muhd hilmi
 
Materi sumber-hukum-islam
Materi sumber-hukum-islamMateri sumber-hukum-islam
Materi sumber-hukum-islam
wiki_tuwi23
 
Materi sumber-hukum-islam
Materi sumber-hukum-islamMateri sumber-hukum-islam
Materi sumber-hukum-islam
Dewwii Casono
 
Materi sumber-hukum-islam
Materi sumber-hukum-islamMateri sumber-hukum-islam
Materi sumber-hukum-islam
Risqi19
 
Materi sumber hukum_islam
Materi sumber hukum_islamMateri sumber hukum_islam
Materi sumber hukum_islam
khumairoh
 
Materi sumber-hukum-islam pdf
Materi sumber-hukum-islam pdfMateri sumber-hukum-islam pdf
Materi sumber-hukum-islam pdf
agyana_nadian
 
Materi sumber hukum_islam
Materi sumber hukum_islamMateri sumber hukum_islam
Materi sumber hukum_islam
khumairoh
 
Presentasi kelompok 3 studi hadis.pptx
Presentasi kelompok 3 studi hadis.pptxPresentasi kelompok 3 studi hadis.pptx
Presentasi kelompok 3 studi hadis.pptx
AlfanNur3
 
Makalah Ushul Fiqh As-Sunnah
Makalah Ushul Fiqh As-SunnahMakalah Ushul Fiqh As-Sunnah
Makalah Ushul Fiqh As-Sunnah
indah pertiwi
 
Fungsi hadits dalam ajaran islam
Fungsi hadits dalam ajaran islamFungsi hadits dalam ajaran islam
Fungsi hadits dalam ajaran islam
Sri Wiji Lestari
 
hukum islam (kel.1)
hukum islam (kel.1)hukum islam (kel.1)
hukum islam (kel.1)
Syarif fuddin
 
SUMBER HUKUM ISLAM
SUMBER HUKUM ISLAMSUMBER HUKUM ISLAM
SUMBER HUKUM ISLAM
Oppi Ulandari
 
Bab v-sumber-hukum-islam
Bab v-sumber-hukum-islamBab v-sumber-hukum-islam
Bab v-sumber-hukum-islam
haris budi
 
MAKALAH_HADITS_KHOBAR_SUNNAH_ATSAR.docx
MAKALAH_HADITS_KHOBAR_SUNNAH_ATSAR.docxMAKALAH_HADITS_KHOBAR_SUNNAH_ATSAR.docx
MAKALAH_HADITS_KHOBAR_SUNNAH_ATSAR.docx
ArifAkbar33
 
agama.pptx
agama.pptxagama.pptx
agama.pptx
NurNatasya28
 
Media ajar Asrul MAteri KD.3 Fiqh _ppt.pptx
Media ajar Asrul MAteri KD.3 Fiqh _ppt.pptxMedia ajar Asrul MAteri KD.3 Fiqh _ppt.pptx
Media ajar Asrul MAteri KD.3 Fiqh _ppt.pptx
AsrulWahid1
 
Rpp revisi 2016 al quran hadits kelas 7 mts rpp diva pendidikan
Rpp revisi 2016 al quran hadits kelas 7 mts rpp diva pendidikanRpp revisi 2016 al quran hadits kelas 7 mts rpp diva pendidikan
Rpp revisi 2016 al quran hadits kelas 7 mts rpp diva pendidikan
Diva Pendidikan
 

Similar to PPT FIQH IBADAH MUSLIM.pptx (20)

TUGAS AGAMA NOPAL.pptx
TUGAS AGAMA NOPAL.pptxTUGAS AGAMA NOPAL.pptx
TUGAS AGAMA NOPAL.pptx
 
Pengenalan
PengenalanPengenalan
Pengenalan
 
Hukum Islam :)
Hukum Islam :)Hukum Islam :)
Hukum Islam :)
 
Materi sumber-hukum-islam
Materi sumber-hukum-islamMateri sumber-hukum-islam
Materi sumber-hukum-islam
 
Materi sumber-hukum-islam
Materi sumber-hukum-islamMateri sumber-hukum-islam
Materi sumber-hukum-islam
 
Materi sumber-hukum-islam
Materi sumber-hukum-islamMateri sumber-hukum-islam
Materi sumber-hukum-islam
 
Materi sumber hukum_islam
Materi sumber hukum_islamMateri sumber hukum_islam
Materi sumber hukum_islam
 
Materi sumber-hukum-islam pdf
Materi sumber-hukum-islam pdfMateri sumber-hukum-islam pdf
Materi sumber-hukum-islam pdf
 
Materi sumber hukum_islam
Materi sumber hukum_islamMateri sumber hukum_islam
Materi sumber hukum_islam
 
Presentasi kelompok 3 studi hadis.pptx
Presentasi kelompok 3 studi hadis.pptxPresentasi kelompok 3 studi hadis.pptx
Presentasi kelompok 3 studi hadis.pptx
 
Syariah,fikih dan hukum islam
Syariah,fikih dan hukum islamSyariah,fikih dan hukum islam
Syariah,fikih dan hukum islam
 
Makalah Ushul Fiqh As-Sunnah
Makalah Ushul Fiqh As-SunnahMakalah Ushul Fiqh As-Sunnah
Makalah Ushul Fiqh As-Sunnah
 
Fungsi hadits dalam ajaran islam
Fungsi hadits dalam ajaran islamFungsi hadits dalam ajaran islam
Fungsi hadits dalam ajaran islam
 
hukum islam (kel.1)
hukum islam (kel.1)hukum islam (kel.1)
hukum islam (kel.1)
 
SUMBER HUKUM ISLAM
SUMBER HUKUM ISLAMSUMBER HUKUM ISLAM
SUMBER HUKUM ISLAM
 
Bab v-sumber-hukum-islam
Bab v-sumber-hukum-islamBab v-sumber-hukum-islam
Bab v-sumber-hukum-islam
 
MAKALAH_HADITS_KHOBAR_SUNNAH_ATSAR.docx
MAKALAH_HADITS_KHOBAR_SUNNAH_ATSAR.docxMAKALAH_HADITS_KHOBAR_SUNNAH_ATSAR.docx
MAKALAH_HADITS_KHOBAR_SUNNAH_ATSAR.docx
 
agama.pptx
agama.pptxagama.pptx
agama.pptx
 
Media ajar Asrul MAteri KD.3 Fiqh _ppt.pptx
Media ajar Asrul MAteri KD.3 Fiqh _ppt.pptxMedia ajar Asrul MAteri KD.3 Fiqh _ppt.pptx
Media ajar Asrul MAteri KD.3 Fiqh _ppt.pptx
 
Rpp revisi 2016 al quran hadits kelas 7 mts rpp diva pendidikan
Rpp revisi 2016 al quran hadits kelas 7 mts rpp diva pendidikanRpp revisi 2016 al quran hadits kelas 7 mts rpp diva pendidikan
Rpp revisi 2016 al quran hadits kelas 7 mts rpp diva pendidikan
 

Recently uploaded

Kelompok 2 Tugas Modul 2.1 Ruang Kolaborasi.pdf
Kelompok 2 Tugas Modul 2.1 Ruang Kolaborasi.pdfKelompok 2 Tugas Modul 2.1 Ruang Kolaborasi.pdf
Kelompok 2 Tugas Modul 2.1 Ruang Kolaborasi.pdf
JALANJALANKENYANG
 
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?
SABDA
 
Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...
Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...
Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...
nasrudienaulia
 
Juknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdf
Juknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdfJuknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdf
Juknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdf
HendraSagita2
 
Tugas CGP Mulai dari diri - Modul 2.1.pdf
Tugas CGP Mulai dari diri - Modul 2.1.pdfTugas CGP Mulai dari diri - Modul 2.1.pdf
Tugas CGP Mulai dari diri - Modul 2.1.pdf
Thahir9
 
Rangkuman Kehadiran Guru di Kelas- www.kherysuryawan.id.pdf
Rangkuman Kehadiran Guru di Kelas- www.kherysuryawan.id.pdfRangkuman Kehadiran Guru di Kelas- www.kherysuryawan.id.pdf
Rangkuman Kehadiran Guru di Kelas- www.kherysuryawan.id.pdf
mad ros
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi WORKSHOP Nasional _"Penerapan Regulasi Terbaru P...
PELAKSANAAN + Link2 Materi WORKSHOP Nasional _"Penerapan  Regulasi  Terbaru P...PELAKSANAAN + Link2 Materi WORKSHOP Nasional _"Penerapan  Regulasi  Terbaru P...
PELAKSANAAN + Link2 Materi WORKSHOP Nasional _"Penerapan Regulasi Terbaru P...
Kanaidi ken
 
Biografi Presiden Republik Indonesia.pdf
Biografi Presiden Republik Indonesia.pdfBiografi Presiden Republik Indonesia.pdf
Biografi Presiden Republik Indonesia.pdf
pristayulianabila
 
Modul Ajar Kimia Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Kimia Kelas 10 Fase E Kurikulum MerdekaModul Ajar Kimia Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Kimia Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
LAPORAN PRAKTIKUM EKOLOGI UMUM TENTANG MENGUKUR KEANEKARAGAMAN JENIS FLORA D...
LAPORAN PRAKTIKUM EKOLOGI UMUM TENTANG  MENGUKUR KEANEKARAGAMAN JENIS FLORA D...LAPORAN PRAKTIKUM EKOLOGI UMUM TENTANG  MENGUKUR KEANEKARAGAMAN JENIS FLORA D...
LAPORAN PRAKTIKUM EKOLOGI UMUM TENTANG MENGUKUR KEANEKARAGAMAN JENIS FLORA D...
HengkiRisman
 
Fisiologi Fonasi dan Saluran Napas Atas.pptx
Fisiologi Fonasi dan Saluran Napas Atas.pptxFisiologi Fonasi dan Saluran Napas Atas.pptx
Fisiologi Fonasi dan Saluran Napas Atas.pptx
arielardinda2
 
5. Rangkuman Kehadiran Guru di Kelas_SDN 8n Kranji.docx
5. Rangkuman Kehadiran Guru di Kelas_SDN 8n Kranji.docx5. Rangkuman Kehadiran Guru di Kelas_SDN 8n Kranji.docx
5. Rangkuman Kehadiran Guru di Kelas_SDN 8n Kranji.docx
StevanusOkiRudySusan
 
Pembentukan-Pantarlih-Pilkada-Kabupaten-Tapin.pptx
Pembentukan-Pantarlih-Pilkada-Kabupaten-Tapin.pptxPembentukan-Pantarlih-Pilkada-Kabupaten-Tapin.pptx
Pembentukan-Pantarlih-Pilkada-Kabupaten-Tapin.pptx
Sosdiklihparmassdm
 
LAPORAN WALI KELAS Wahyu Widayati, S.Pd.docx
LAPORAN WALI KELAS Wahyu Widayati, S.Pd.docxLAPORAN WALI KELAS Wahyu Widayati, S.Pd.docx
LAPORAN WALI KELAS Wahyu Widayati, S.Pd.docx
moh3315
 
Modul Ajar Matematika Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Modul Ajar Matematika Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]Modul Ajar Matematika Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Modul Ajar Matematika Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Fathan Emran
 
IKLAN PENERIMAAN GURU SEKUM YPS 2024.pdf
IKLAN PENERIMAAN GURU SEKUM YPS 2024.pdfIKLAN PENERIMAAN GURU SEKUM YPS 2024.pdf
IKLAN PENERIMAAN GURU SEKUM YPS 2024.pdf
sriwulandari723
 
AKSI NYATA PENDIDIKAN INKLUSIF_Baedlawi.pdf
AKSI NYATA PENDIDIKAN INKLUSIF_Baedlawi.pdfAKSI NYATA PENDIDIKAN INKLUSIF_Baedlawi.pdf
AKSI NYATA PENDIDIKAN INKLUSIF_Baedlawi.pdf
opkcibungbulang
 
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum MerdekaModul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
Demonstrasi Konseptual Modul 2.1 - RPP Berdiferensiasi.pdf
Demonstrasi Konseptual Modul 2.1 - RPP Berdiferensiasi.pdfDemonstrasi Konseptual Modul 2.1 - RPP Berdiferensiasi.pdf
Demonstrasi Konseptual Modul 2.1 - RPP Berdiferensiasi.pdf
d2spdpnd9185
 
Aksi Nyata Erliana Mudah bukan memahamii
Aksi Nyata Erliana Mudah bukan memahamiiAksi Nyata Erliana Mudah bukan memahamii
Aksi Nyata Erliana Mudah bukan memahamii
esmaducoklat
 

Recently uploaded (20)

Kelompok 2 Tugas Modul 2.1 Ruang Kolaborasi.pdf
Kelompok 2 Tugas Modul 2.1 Ruang Kolaborasi.pdfKelompok 2 Tugas Modul 2.1 Ruang Kolaborasi.pdf
Kelompok 2 Tugas Modul 2.1 Ruang Kolaborasi.pdf
 
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?
 
Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...
Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...
Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...
 
Juknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdf
Juknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdfJuknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdf
Juknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdf
 
Tugas CGP Mulai dari diri - Modul 2.1.pdf
Tugas CGP Mulai dari diri - Modul 2.1.pdfTugas CGP Mulai dari diri - Modul 2.1.pdf
Tugas CGP Mulai dari diri - Modul 2.1.pdf
 
Rangkuman Kehadiran Guru di Kelas- www.kherysuryawan.id.pdf
Rangkuman Kehadiran Guru di Kelas- www.kherysuryawan.id.pdfRangkuman Kehadiran Guru di Kelas- www.kherysuryawan.id.pdf
Rangkuman Kehadiran Guru di Kelas- www.kherysuryawan.id.pdf
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi WORKSHOP Nasional _"Penerapan Regulasi Terbaru P...
PELAKSANAAN + Link2 Materi WORKSHOP Nasional _"Penerapan  Regulasi  Terbaru P...PELAKSANAAN + Link2 Materi WORKSHOP Nasional _"Penerapan  Regulasi  Terbaru P...
PELAKSANAAN + Link2 Materi WORKSHOP Nasional _"Penerapan Regulasi Terbaru P...
 
Biografi Presiden Republik Indonesia.pdf
Biografi Presiden Republik Indonesia.pdfBiografi Presiden Republik Indonesia.pdf
Biografi Presiden Republik Indonesia.pdf
 
Modul Ajar Kimia Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Kimia Kelas 10 Fase E Kurikulum MerdekaModul Ajar Kimia Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Kimia Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
 
LAPORAN PRAKTIKUM EKOLOGI UMUM TENTANG MENGUKUR KEANEKARAGAMAN JENIS FLORA D...
LAPORAN PRAKTIKUM EKOLOGI UMUM TENTANG  MENGUKUR KEANEKARAGAMAN JENIS FLORA D...LAPORAN PRAKTIKUM EKOLOGI UMUM TENTANG  MENGUKUR KEANEKARAGAMAN JENIS FLORA D...
LAPORAN PRAKTIKUM EKOLOGI UMUM TENTANG MENGUKUR KEANEKARAGAMAN JENIS FLORA D...
 
Fisiologi Fonasi dan Saluran Napas Atas.pptx
Fisiologi Fonasi dan Saluran Napas Atas.pptxFisiologi Fonasi dan Saluran Napas Atas.pptx
Fisiologi Fonasi dan Saluran Napas Atas.pptx
 
5. Rangkuman Kehadiran Guru di Kelas_SDN 8n Kranji.docx
5. Rangkuman Kehadiran Guru di Kelas_SDN 8n Kranji.docx5. Rangkuman Kehadiran Guru di Kelas_SDN 8n Kranji.docx
5. Rangkuman Kehadiran Guru di Kelas_SDN 8n Kranji.docx
 
Pembentukan-Pantarlih-Pilkada-Kabupaten-Tapin.pptx
Pembentukan-Pantarlih-Pilkada-Kabupaten-Tapin.pptxPembentukan-Pantarlih-Pilkada-Kabupaten-Tapin.pptx
Pembentukan-Pantarlih-Pilkada-Kabupaten-Tapin.pptx
 
LAPORAN WALI KELAS Wahyu Widayati, S.Pd.docx
LAPORAN WALI KELAS Wahyu Widayati, S.Pd.docxLAPORAN WALI KELAS Wahyu Widayati, S.Pd.docx
LAPORAN WALI KELAS Wahyu Widayati, S.Pd.docx
 
Modul Ajar Matematika Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Modul Ajar Matematika Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]Modul Ajar Matematika Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Modul Ajar Matematika Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
 
IKLAN PENERIMAAN GURU SEKUM YPS 2024.pdf
IKLAN PENERIMAAN GURU SEKUM YPS 2024.pdfIKLAN PENERIMAAN GURU SEKUM YPS 2024.pdf
IKLAN PENERIMAAN GURU SEKUM YPS 2024.pdf
 
AKSI NYATA PENDIDIKAN INKLUSIF_Baedlawi.pdf
AKSI NYATA PENDIDIKAN INKLUSIF_Baedlawi.pdfAKSI NYATA PENDIDIKAN INKLUSIF_Baedlawi.pdf
AKSI NYATA PENDIDIKAN INKLUSIF_Baedlawi.pdf
 
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum MerdekaModul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
 
Demonstrasi Konseptual Modul 2.1 - RPP Berdiferensiasi.pdf
Demonstrasi Konseptual Modul 2.1 - RPP Berdiferensiasi.pdfDemonstrasi Konseptual Modul 2.1 - RPP Berdiferensiasi.pdf
Demonstrasi Konseptual Modul 2.1 - RPP Berdiferensiasi.pdf
 
Aksi Nyata Erliana Mudah bukan memahamii
Aksi Nyata Erliana Mudah bukan memahamiiAksi Nyata Erliana Mudah bukan memahamii
Aksi Nyata Erliana Mudah bukan memahamii
 

PPT FIQH IBADAH MUSLIM.pptx

  • 1. NAMA : MUSLIM Nim: 2330201040 Prodi: AHWAL AL-SYAKHSIYYAH B
  • 2. A. KONSEP DASAR FIQIH Pengertian fiqih diartikan sebagai ilmu tentang hukum-hukum syar'i yang bersifat amaliah yang digali dan ditemukan dari dalil-dalil tafsili. Al-Tahanawy,sebagaimana dikutip oleh MusahadiHam, Menyebutkan bahwa ulama syafi'iyyah mendefinisikan fiqh sebagai ilmu tentang hukum-hukum syar'i yang bersifat praktis ('amaliy) dari dalil-dalil yang terperinci (tafsily),yang mencakup empat kategori, yakni al-'ivafat, al-mu'amalat, al-munakahat, dan al'uqubat.
  • 3. B. PENGERTIAN DAN DASAR HUKUM FIQIH Dasar hukum semua bentuk ibadah kepada Allah adalah Al- Quran dan AsSunnah karena semua sahabat dan para pengikutnya, para ulama dan semua umat Islam sepakat bahwa ibadah yang berhubungan secara langsung dengan Allah harus didasarkan pada nash Al-Quran dan As-Sunnah.Ibadah secara bahasa (etimologi) berarti merendahkan diri serta tunduk. Sedangkan menurut syara’ (terminologi), ibadah mempunyai banyak definisi, tetapi makna dan maksudnya satu.
  • 4. C. HAKIKAT DAN TUJUAN IBADAH 1. Hakikat ibadahDalam syariat islam ibadah mempunyai dua unsur, yaitu ketundukan dan kecintaan yang paling dalam kepada Allah SWT. Unsur yang tertinggi adalah ketundukan, sedangkan kecintaan merupakan implementasi dari ibadah tersebut. Pada mulanya ibadah merupakan "hubungan" hati dengan yang dicintai, menuangkan isi hati, kemudian tenggelam dan merasakan keasyikan, akhirnya sampai kepada puncak kecintaan kepada Allah SWT. Kecintaan yang sempurna adalah kepada Allah SWT.
  • 5. 2. Tujuan Ibadah Manusia, bahkan seluruh mahluk yang berkehendak dan berperasaan, adalah hamba-hamba Allah. Hamba sebagaimana yang dikemukakan diatas adalah mahluk yang dimiliki. Kepemilikan Allah atas hamba-Nya adalah kepemilikan mutklak dan sempurna, oleh karena itu mahluk tidak dapat berdiri sendiri dalam kehidupan dan aktivitasnya kecuali dalam hal yang oleh Alah swt.Telah dianugerahkan untuk dimiliki mahluk-Nya seperti kebebasan memilih walaupun kebebasan itu tidak mengurangi kepemilikan Allah. Atas dasar kepemilikan mutak Allah itu, lahir kewajiban menerima semua ketetapan-Nya, serta menaati seluruh perintah dan larangan-Nya.
  • 6. D. BENTUK-BENTUK IBADAH • Ibadah Mahdhah Ibadah Mahdhah adalah ibadah yang bersifat ta’abudi yaitu jenis ibadah-ibadah yang mempunyai hubungan langsung dengan Allah SWT. Contohnya adalah Sholat dan puasa. • Ibadah Mu’amalah • Ibadah Mu’amalah adalah ibadah yang mencangkup hubungan antara manusia dalam rangka mengabdi kepada Allah SWT.
  • 7. 2.ْ Tadarusْ Alْ qur’ana Etikaْ membacaْ Alْ qur’anAlْ qur’an adalah kitab suci umat Islam yang berisi petunjuk untuk menghadapi kehidupan baik di dunia maupun akhirat. Di dalamnya berisi tentang hubungan manusia dengan Allah dan hubungan sesama manusia sehingga barangsiapa yang membaca dan memahami maknanya maka akan diberi kemudahanْ olehْ Allahْ diْ duniaْ maupunْ diْ akhiratInteraksiْ Muslimْ denganْ Alْ qur’anْ biasa nyaْ dimulaiْ denganْ belajarْ membacaْ Alْ qur’an.ْ Padaْ masaْ laluْ orangْ belajarْ membacaْ A lْ qur’anْ membutuhkanْ waktuْ bertahun- tahun. Belakangan ditemukan berbagai metodeْ untukْ belajarْ cepatْ membacaْ Alْ qur’an,ْ misalnyaْ metodeْ Qira’ti,ْ Iqra’ْ Yanbu’ْ Alْ qur’an,ْ al-Barqi’,ْ danْ 10ْ jamْ Belajarْ Membacaْ Alْ qur’an.ْ Masingmasing metode menawarkan kemudahan dan kecepatan tertentu dalam pembelajaran membaca al- Qur’an, dengan syarat pelajar benar-benar ingin bisa membaca al-Qur’an.ْ Metode-metode pembelajaran membaca al- Quran itu bia diuji cobakan dan diuji kehandalannya.
  • 8. E. CIRI-CIRI IBADAH 1.Bebas dari perantara. Dalam ber’ibadah kepada Allah Ta ‘ala, seorang muslim tidak memerlukanperantara, akan tetapi harus langsung kepada Allah. 2.Tidak terikat kepada tempat-tempat khusus. Secara umum ajaran Islam tidak mengharuskan penganutnya untukmelakukan ibadah pada tempat-tempat khusus, kecuali ‘ibadah haji. 3.Tidak memberatkan dan tidak menyulitkan. Allah Subhanahu wa ta’ala senantiasa menghendaki kemudahan bagi hamba-Nya dan tidak menghendaki kesulitan.