SlideShare a Scribd company logo
IMAN SEBAGAI JALAN
MEWUJUDKAN EKSISTENSI
Dosen Pengampu : Oskar Rafael Tampubolon S.S.M.PD.K
Dr. Yakobus Ndona, S.S,M.Hum
KELOMPOK 3
Anastasya Sitanggang (4213341013)
Ramatio Pasaribu (4213520023)
Veronika Sijabat (4213141046)
Pendahuluan
 Konsili Vatikan 2, merujuk pada pernyataan Paulus dalam Roma 16:
26; 1:5; 2 Korintus 10: 5-6 menegaskan bahwa kepada Allah yang
mewahyukan diri, manusia harus menanggapi dengan iman (Dei
Verbum, No. 5).
 Iman menjadikan relasi Allah dengan manusia menjadi timbak balik.
Pewahyuan telah membuka relasi Allah dengan manusia dalam gerak
dari atas, descanding way, yakni dari Allah yang membuka diri, keluar
dari misteri hidup-Nya, berkomunikasi dan mengundang manusia
kepada persekutuan dengan diri-Nya; sebaliknya manusia melalui
iman, dalam gerak dari bawah, ascending way menanggapi
pewahyuan Allah.
Hakikat Iman
01.
Motif Iman - Keselamatan
dan Eksistensi
02.
Iman - Buah Penalaran
Manusia dan Rahmat
Allah
03.
Topik Pembahasan
HAKIKAT IMAN
01
Hakikat Iman
 Iman, seperti dikatakan oleh para bapa konsili, memiliki arti penerimaan
terhadap kebenaran-kebenaran yang diwahyukan Allah.
 Iman, dengan demikian meyakini bahwa Allah adalah pencipta.
 Berpijak pada keyakinan terhadap Allah, orang-orang beriman mengandalkan
Allah dalam hidup.
 Iman juga memiliki arti mencintai Allah (KGK, No. 222). Yesus menegaskan
kembali hukum musa tentang keharusan mencintai Allah lebih dari segala
sesuatu (Matius 22: 37; Ulangan 6: 5).
 Mencintai Allah berarti menempatkan Allah sebagai yang utama dalam hidup.
Motif Iman-Keselamatan
dan Eksistensi
02
Motif Iman- Keselamatan dan Eksistensi
 Pertanyaan berikut adalah mengapa orang perlu beriman. Apa tujuan beriman?
Tujuan dasar beriman adalah keselamatan.
 Keselamatan, seperti digambarkan dalam Perjanjian Baru, setidaknya tampak
dengan jelas dalam pengajaran Yesus dan penjelasan Paulus, yaitu hidup
dalam persekutuan dengan Allah. Persekutuan itu telah dimulai sejak orang
menerima Yesus, Putra Allah, dan akan mencapai kepenuhan pada akhir
zaman (Yohanes 17: 2-3).
 Paulus menggambarkan keselamatan sebagai hidup kekal (Roma 5: 18).
 Iman juga memiliki tujuan untuk memperoleh eksistensi.
 Eksistensi, seperti dikatakan oleh banyak filsuf merupakan keberadaan yang
sebenar-benarnya atau kesejatian hidup (Bagus, 2005).
Motif Iman- Keselamatan dan Eksistensi
 Motivasi Iman, Iman memiliki motivasi untuk menempatkan Tuhan sebagai
tumpuan untuk mencapai eksistensi. Eksistensi, seperti dikatakan Karl
Jaspers tidak dapat dicapai dalam realitas diri (dasein) dan semua yang hal
yang berada pada level yang sama (Jaspers, 1970a).
 Eksistensi, menurut Karl Jaspers hanya dapat diperoleh dalam Tuhan yang
disebut Jaspers sebagai Transendensi (Jaspers, 1971).
Iman-Buah Penalaran
Manusia dan Rahmat Allah
03
Iman- Buah Penalaran Manusia dan Rahmat Allah
 Iman lahir dari akal sehat yang meyakini bahwa Allah dapat melakukan apa
yang tidak mungkin atau yang mustahil bagi manusia (Matius 19: 26).
 Iman berarti percaya bahwa Allah yang telah membuat Sarah, istri Abraham
yang telah berusia tua dan mandul dapat mengandung dan melahirkan
(Kejadian 21.);
 Juga Maria, seorang anak dara atau perempuan perawan dapat mengandung
dan melahirkan Yesus, Putra Allah (Matius 1: 18-25);
 Serta Elisabet, istri Zakaria yang telah berusia tua dan mandul dapat
mengandunng dan melahirkan Yohanes Pembabtis (Lukas 1: 36), dapat
mengatasi berbagai keterbatasan hidup.
Iman- Buah Penalaran Manusia dan Rahmat Allah
 Iman tidak hanya melulu kerja budi dan hati manusia.
 Iman, seperti dinyatakan dalam Konsili Vatikan 2 membutuhkan uluran tangan
Tuhan dan bantuan rahmat Allah, untuk menggetarkan panggilan Allah dalam
jiwa, membukakan pikiran, dan memberanikan diri menerima kebenaran ialhi
dan mengikuti jalan Tuhan.
 Iman lahir ketika Tuhan memberi penerangan batin.
CREDITS: This presentation template was created by
Slidesgo, including icons by Flaticon and infographics &
images by Freepik
Thanks!

More Related Content

Similar to POWER POINT PPT Agama Katolik Kel-3.pptx

Modul Kristen - Pertemuan 2.pptx
Modul Kristen - Pertemuan 2.pptxModul Kristen - Pertemuan 2.pptx
Modul Kristen - Pertemuan 2.pptx
HelvryBernard
 
Kemampuan Paranormal
Kemampuan ParanormalKemampuan Paranormal
Kemampuan Paranormal
Mamang Lamsijan
 
Perilaku Hidup Orang Beriman
Perilaku Hidup Orang BerimanPerilaku Hidup Orang Beriman
Perilaku Hidup Orang Beriman
GlendaVaniaS
 
Perilaku Hidup Orang Beriman
Perilaku Hidup Orang BerimanPerilaku Hidup Orang Beriman
Perilaku Hidup Orang Beriman
GlendaVaniaS
 
Yesus Seketika lebih rendah dari Malaikat-malaikat di sorga dalam Ibrani 2:5-...
Yesus Seketika lebih rendah dari Malaikat-malaikat di sorga dalam Ibrani 2:5-...Yesus Seketika lebih rendah dari Malaikat-malaikat di sorga dalam Ibrani 2:5-...
Yesus Seketika lebih rendah dari Malaikat-malaikat di sorga dalam Ibrani 2:5-...
yosephdion06
 
Peran roh kudus klpok 6
Peran roh kudus klpok 6Peran roh kudus klpok 6
Peran roh kudus klpok 6
agung bulan
 
Makalah Mata Kuliah Pendidikan Agama Kristen Protestan
Makalah Mata Kuliah Pendidikan Agama Kristen ProtestanMakalah Mata Kuliah Pendidikan Agama Kristen Protestan
Makalah Mata Kuliah Pendidikan Agama Kristen Protestan
Reynes E. Tekay
 
JURNAL KEHIDUPAN KEKAL
JURNAL KEHIDUPAN KEKALJURNAL KEHIDUPAN KEKAL
JURNAL KEHIDUPAN KEKAL
WolvyElopore
 
keimanan dan ketakwaan
keimanan dan ketakwaankeimanan dan ketakwaan
keimanan dan ketakwaan
zara larasati
 
keimanan dan ketakwaan
keimanan dan ketakwaankeimanan dan ketakwaan
keimanan dan ketakwaan
zara larasati
 
Kebenaran islam menurut mantan pendeta
Kebenaran islam menurut mantan pendetaKebenaran islam menurut mantan pendeta
Kebenaran islam menurut mantan pendetaSaini Ony
 
Allah Esa Tritunggalss dgn fun cm jl.pptx
Allah Esa Tritunggalss dgn fun cm jl.pptxAllah Esa Tritunggalss dgn fun cm jl.pptx
Allah Esa Tritunggalss dgn fun cm jl.pptx
CarlesTempa
 
Karya Yesus kristus (paper)
Karya Yesus kristus (paper)Karya Yesus kristus (paper)
Karya Yesus kristus (paper)
NdreeLee
 
Rekoleksi di Woloan.pptx
Rekoleksi di Woloan.pptxRekoleksi di Woloan.pptx
Rekoleksi di Woloan.pptx
Desakinamangsatu
 
Sekolah Sabat - Triwulan 2 2024 - Pelajaran 3
Sekolah Sabat - Triwulan 2 2024 - Pelajaran 3Sekolah Sabat - Triwulan 2 2024 - Pelajaran 3
Sekolah Sabat - Triwulan 2 2024 - Pelajaran 3
Adam Hiola
 
TUGAS-KD-1 PERT-1-2.pptxfafagfafafvafewffv
TUGAS-KD-1 PERT-1-2.pptxfafagfafafvafewffvTUGAS-KD-1 PERT-1-2.pptxfafagfafafvafewffv
TUGAS-KD-1 PERT-1-2.pptxfafagfafafvafewffv
AntoniusTotoWidyatmo1
 
Kuliah i konsep_ketuhanan_dalam_islam_ok
Kuliah i konsep_ketuhanan_dalam_islam_okKuliah i konsep_ketuhanan_dalam_islam_ok
Kuliah i konsep_ketuhanan_dalam_islam_ok
samsaharsam
 
Bab 1 Agama Kelas 8
Bab 1 Agama Kelas 8Bab 1 Agama Kelas 8
Bab 1 Agama Kelas 8
Ivan Ezechial Suratno
 
Penjelasan konsep ketuhanan yang maha esa.pptx
Penjelasan konsep ketuhanan yang maha esa.pptxPenjelasan konsep ketuhanan yang maha esa.pptx
Penjelasan konsep ketuhanan yang maha esa.pptx
MasJay06
 

Similar to POWER POINT PPT Agama Katolik Kel-3.pptx (20)

Modul Kristen - Pertemuan 2.pptx
Modul Kristen - Pertemuan 2.pptxModul Kristen - Pertemuan 2.pptx
Modul Kristen - Pertemuan 2.pptx
 
Kemampuan Paranormal
Kemampuan ParanormalKemampuan Paranormal
Kemampuan Paranormal
 
Perilaku Hidup Orang Beriman
Perilaku Hidup Orang BerimanPerilaku Hidup Orang Beriman
Perilaku Hidup Orang Beriman
 
Perilaku Hidup Orang Beriman
Perilaku Hidup Orang BerimanPerilaku Hidup Orang Beriman
Perilaku Hidup Orang Beriman
 
Yesus Seketika lebih rendah dari Malaikat-malaikat di sorga dalam Ibrani 2:5-...
Yesus Seketika lebih rendah dari Malaikat-malaikat di sorga dalam Ibrani 2:5-...Yesus Seketika lebih rendah dari Malaikat-malaikat di sorga dalam Ibrani 2:5-...
Yesus Seketika lebih rendah dari Malaikat-malaikat di sorga dalam Ibrani 2:5-...
 
Peran roh kudus klpok 6
Peran roh kudus klpok 6Peran roh kudus klpok 6
Peran roh kudus klpok 6
 
Makalah Mata Kuliah Pendidikan Agama Kristen Protestan
Makalah Mata Kuliah Pendidikan Agama Kristen ProtestanMakalah Mata Kuliah Pendidikan Agama Kristen Protestan
Makalah Mata Kuliah Pendidikan Agama Kristen Protestan
 
JURNAL KEHIDUPAN KEKAL
JURNAL KEHIDUPAN KEKALJURNAL KEHIDUPAN KEKAL
JURNAL KEHIDUPAN KEKAL
 
keimanan dan ketakwaan
keimanan dan ketakwaankeimanan dan ketakwaan
keimanan dan ketakwaan
 
keimanan dan ketakwaan
keimanan dan ketakwaankeimanan dan ketakwaan
keimanan dan ketakwaan
 
Kebenaran islam menurut mantan pendeta
Kebenaran islam menurut mantan pendetaKebenaran islam menurut mantan pendeta
Kebenaran islam menurut mantan pendeta
 
Allah Esa Tritunggalss dgn fun cm jl.pptx
Allah Esa Tritunggalss dgn fun cm jl.pptxAllah Esa Tritunggalss dgn fun cm jl.pptx
Allah Esa Tritunggalss dgn fun cm jl.pptx
 
Karya Yesus kristus (paper)
Karya Yesus kristus (paper)Karya Yesus kristus (paper)
Karya Yesus kristus (paper)
 
Rekoleksi di Woloan.pptx
Rekoleksi di Woloan.pptxRekoleksi di Woloan.pptx
Rekoleksi di Woloan.pptx
 
Sekolah Sabat - Triwulan 2 2024 - Pelajaran 3
Sekolah Sabat - Triwulan 2 2024 - Pelajaran 3Sekolah Sabat - Triwulan 2 2024 - Pelajaran 3
Sekolah Sabat - Triwulan 2 2024 - Pelajaran 3
 
TUGAS-KD-1 PERT-1-2.pptxfafagfafafvafewffv
TUGAS-KD-1 PERT-1-2.pptxfafagfafafvafewffvTUGAS-KD-1 PERT-1-2.pptxfafagfafafvafewffv
TUGAS-KD-1 PERT-1-2.pptxfafagfafafvafewffv
 
Kuliah i konsep_ketuhanan_dalam_islam_ok
Kuliah i konsep_ketuhanan_dalam_islam_okKuliah i konsep_ketuhanan_dalam_islam_ok
Kuliah i konsep_ketuhanan_dalam_islam_ok
 
Bab 1 Agama Kelas 8
Bab 1 Agama Kelas 8Bab 1 Agama Kelas 8
Bab 1 Agama Kelas 8
 
Penjelasan konsep ketuhanan yang maha esa.pptx
Penjelasan konsep ketuhanan yang maha esa.pptxPenjelasan konsep ketuhanan yang maha esa.pptx
Penjelasan konsep ketuhanan yang maha esa.pptx
 
Wawancara x
Wawancara xWawancara x
Wawancara x
 

Recently uploaded

peluang kejadian total dan kaidah nbayes
peluang kejadian total dan kaidah nbayespeluang kejadian total dan kaidah nbayes
peluang kejadian total dan kaidah nbayes
ayyurah2004
 
Perencanaan Berbasis Data Satuan Pendidikan Jenjang SMP
Perencanaan Berbasis Data Satuan Pendidikan Jenjang SMPPerencanaan Berbasis Data Satuan Pendidikan Jenjang SMP
Perencanaan Berbasis Data Satuan Pendidikan Jenjang SMP
TriSutrisno48
 
92836246-Soap-Pada-Pasien-Dengan-as-Primer.pdf
92836246-Soap-Pada-Pasien-Dengan-as-Primer.pdf92836246-Soap-Pada-Pasien-Dengan-as-Primer.pdf
92836246-Soap-Pada-Pasien-Dengan-as-Primer.pdf
tsuroyya38
 
PPT RENCANA AKSI 2 modul ajar matematika berdiferensiasi kelas 1
PPT RENCANA AKSI 2 modul ajar matematika berdiferensiasi kelas 1PPT RENCANA AKSI 2 modul ajar matematika berdiferensiasi kelas 1
PPT RENCANA AKSI 2 modul ajar matematika berdiferensiasi kelas 1
Arumdwikinasih
 
Modul Ajar Projek Kreatif dan Kewirausahaan - Peluang Usaha di Lingkungan i...
Modul Ajar Projek Kreatif dan Kewirausahaan - Peluang Usaha di Lingkungan   i...Modul Ajar Projek Kreatif dan Kewirausahaan - Peluang Usaha di Lingkungan   i...
Modul Ajar Projek Kreatif dan Kewirausahaan - Peluang Usaha di Lingkungan i...
PutraDwitara
 
Biografi Presiden Republik Indonesia.pdf
Biografi Presiden Republik Indonesia.pdfBiografi Presiden Republik Indonesia.pdf
Biografi Presiden Republik Indonesia.pdf
pristayulianabila
 
laporan komunitas belajar sekolah dasar negeri botoputih
laporan komunitas belajar sekolah dasar negeri botoputihlaporan komunitas belajar sekolah dasar negeri botoputih
laporan komunitas belajar sekolah dasar negeri botoputih
SDNBotoputih
 
Materi Feedback (umpan balik) kelas Psikologi Komunikasi
Materi Feedback (umpan balik) kelas Psikologi KomunikasiMateri Feedback (umpan balik) kelas Psikologi Komunikasi
Materi Feedback (umpan balik) kelas Psikologi Komunikasi
AdePutraTunggali
 
LAPORAN PRAKTIKUM EKOLOGI UMUM TENTANG MENGUKUR KEANEKARAGAMAN JENIS FLORA D...
LAPORAN PRAKTIKUM EKOLOGI UMUM TENTANG  MENGUKUR KEANEKARAGAMAN JENIS FLORA D...LAPORAN PRAKTIKUM EKOLOGI UMUM TENTANG  MENGUKUR KEANEKARAGAMAN JENIS FLORA D...
LAPORAN PRAKTIKUM EKOLOGI UMUM TENTANG MENGUKUR KEANEKARAGAMAN JENIS FLORA D...
HengkiRisman
 
SAINS TINGKATAN 4 BAB 11 DAYA DAN GERAKAN
SAINS TINGKATAN 4 BAB 11 DAYA DAN GERAKANSAINS TINGKATAN 4 BAB 11 DAYA DAN GERAKAN
SAINS TINGKATAN 4 BAB 11 DAYA DAN GERAKAN
NURULNAHARIAHBINTIAH
 
Demonstrasi Konseptual Modul 2.1 - RPP Berdiferensiasi.pdf
Demonstrasi Konseptual Modul 2.1 - RPP Berdiferensiasi.pdfDemonstrasi Konseptual Modul 2.1 - RPP Berdiferensiasi.pdf
Demonstrasi Konseptual Modul 2.1 - RPP Berdiferensiasi.pdf
d2spdpnd9185
 
Modul Ajar Statistika Data Fase F kelas
Modul Ajar Statistika Data Fase F  kelasModul Ajar Statistika Data Fase F  kelas
Modul Ajar Statistika Data Fase F kelas
ananda238570
 
PPT KRITERIA KENAIKAN KELAS & KELULUSAN.pptx
PPT KRITERIA KENAIKAN KELAS & KELULUSAN.pptxPPT KRITERIA KENAIKAN KELAS & KELULUSAN.pptx
PPT KRITERIA KENAIKAN KELAS & KELULUSAN.pptx
SriKuntjoro1
 
Alur tujuan pembelajaran bahasa inggris kelas x fase e
Alur tujuan pembelajaran bahasa inggris kelas x fase eAlur tujuan pembelajaran bahasa inggris kelas x fase e
Alur tujuan pembelajaran bahasa inggris kelas x fase e
MsElisazmar
 
Modul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum MerdekaModul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
Panduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdf
Panduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdfPanduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdf
Panduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdf
MildayantiMildayanti
 
Tugas_Rasianto-Refleksi - Pembelajaran Diferensiasi dalam PJOK.pdf
Tugas_Rasianto-Refleksi - Pembelajaran Diferensiasi dalam PJOK.pdfTugas_Rasianto-Refleksi - Pembelajaran Diferensiasi dalam PJOK.pdf
Tugas_Rasianto-Refleksi - Pembelajaran Diferensiasi dalam PJOK.pdf
nurfaridah271
 
Novel - PERISTIWA YANG MEMBERIKAN TELADAN.pptx
Novel - PERISTIWA YANG MEMBERIKAN TELADAN.pptxNovel - PERISTIWA YANG MEMBERIKAN TELADAN.pptx
Novel - PERISTIWA YANG MEMBERIKAN TELADAN.pptx
NirmalaJane
 
Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28 Juni 2024
Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28  Juni 2024Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28  Juni 2024
Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28 Juni 2024
Kanaidi ken
 
Tokoh Pendidikan Universitas Negeri Jakarta.pdf
Tokoh Pendidikan Universitas Negeri Jakarta.pdfTokoh Pendidikan Universitas Negeri Jakarta.pdf
Tokoh Pendidikan Universitas Negeri Jakarta.pdf
Mutia Rini Siregar
 

Recently uploaded (20)

peluang kejadian total dan kaidah nbayes
peluang kejadian total dan kaidah nbayespeluang kejadian total dan kaidah nbayes
peluang kejadian total dan kaidah nbayes
 
Perencanaan Berbasis Data Satuan Pendidikan Jenjang SMP
Perencanaan Berbasis Data Satuan Pendidikan Jenjang SMPPerencanaan Berbasis Data Satuan Pendidikan Jenjang SMP
Perencanaan Berbasis Data Satuan Pendidikan Jenjang SMP
 
92836246-Soap-Pada-Pasien-Dengan-as-Primer.pdf
92836246-Soap-Pada-Pasien-Dengan-as-Primer.pdf92836246-Soap-Pada-Pasien-Dengan-as-Primer.pdf
92836246-Soap-Pada-Pasien-Dengan-as-Primer.pdf
 
PPT RENCANA AKSI 2 modul ajar matematika berdiferensiasi kelas 1
PPT RENCANA AKSI 2 modul ajar matematika berdiferensiasi kelas 1PPT RENCANA AKSI 2 modul ajar matematika berdiferensiasi kelas 1
PPT RENCANA AKSI 2 modul ajar matematika berdiferensiasi kelas 1
 
Modul Ajar Projek Kreatif dan Kewirausahaan - Peluang Usaha di Lingkungan i...
Modul Ajar Projek Kreatif dan Kewirausahaan - Peluang Usaha di Lingkungan   i...Modul Ajar Projek Kreatif dan Kewirausahaan - Peluang Usaha di Lingkungan   i...
Modul Ajar Projek Kreatif dan Kewirausahaan - Peluang Usaha di Lingkungan i...
 
Biografi Presiden Republik Indonesia.pdf
Biografi Presiden Republik Indonesia.pdfBiografi Presiden Republik Indonesia.pdf
Biografi Presiden Republik Indonesia.pdf
 
laporan komunitas belajar sekolah dasar negeri botoputih
laporan komunitas belajar sekolah dasar negeri botoputihlaporan komunitas belajar sekolah dasar negeri botoputih
laporan komunitas belajar sekolah dasar negeri botoputih
 
Materi Feedback (umpan balik) kelas Psikologi Komunikasi
Materi Feedback (umpan balik) kelas Psikologi KomunikasiMateri Feedback (umpan balik) kelas Psikologi Komunikasi
Materi Feedback (umpan balik) kelas Psikologi Komunikasi
 
LAPORAN PRAKTIKUM EKOLOGI UMUM TENTANG MENGUKUR KEANEKARAGAMAN JENIS FLORA D...
LAPORAN PRAKTIKUM EKOLOGI UMUM TENTANG  MENGUKUR KEANEKARAGAMAN JENIS FLORA D...LAPORAN PRAKTIKUM EKOLOGI UMUM TENTANG  MENGUKUR KEANEKARAGAMAN JENIS FLORA D...
LAPORAN PRAKTIKUM EKOLOGI UMUM TENTANG MENGUKUR KEANEKARAGAMAN JENIS FLORA D...
 
SAINS TINGKATAN 4 BAB 11 DAYA DAN GERAKAN
SAINS TINGKATAN 4 BAB 11 DAYA DAN GERAKANSAINS TINGKATAN 4 BAB 11 DAYA DAN GERAKAN
SAINS TINGKATAN 4 BAB 11 DAYA DAN GERAKAN
 
Demonstrasi Konseptual Modul 2.1 - RPP Berdiferensiasi.pdf
Demonstrasi Konseptual Modul 2.1 - RPP Berdiferensiasi.pdfDemonstrasi Konseptual Modul 2.1 - RPP Berdiferensiasi.pdf
Demonstrasi Konseptual Modul 2.1 - RPP Berdiferensiasi.pdf
 
Modul Ajar Statistika Data Fase F kelas
Modul Ajar Statistika Data Fase F  kelasModul Ajar Statistika Data Fase F  kelas
Modul Ajar Statistika Data Fase F kelas
 
PPT KRITERIA KENAIKAN KELAS & KELULUSAN.pptx
PPT KRITERIA KENAIKAN KELAS & KELULUSAN.pptxPPT KRITERIA KENAIKAN KELAS & KELULUSAN.pptx
PPT KRITERIA KENAIKAN KELAS & KELULUSAN.pptx
 
Alur tujuan pembelajaran bahasa inggris kelas x fase e
Alur tujuan pembelajaran bahasa inggris kelas x fase eAlur tujuan pembelajaran bahasa inggris kelas x fase e
Alur tujuan pembelajaran bahasa inggris kelas x fase e
 
Modul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum MerdekaModul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
 
Panduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdf
Panduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdfPanduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdf
Panduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdf
 
Tugas_Rasianto-Refleksi - Pembelajaran Diferensiasi dalam PJOK.pdf
Tugas_Rasianto-Refleksi - Pembelajaran Diferensiasi dalam PJOK.pdfTugas_Rasianto-Refleksi - Pembelajaran Diferensiasi dalam PJOK.pdf
Tugas_Rasianto-Refleksi - Pembelajaran Diferensiasi dalam PJOK.pdf
 
Novel - PERISTIWA YANG MEMBERIKAN TELADAN.pptx
Novel - PERISTIWA YANG MEMBERIKAN TELADAN.pptxNovel - PERISTIWA YANG MEMBERIKAN TELADAN.pptx
Novel - PERISTIWA YANG MEMBERIKAN TELADAN.pptx
 
Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28 Juni 2024
Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28  Juni 2024Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28  Juni 2024
Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28 Juni 2024
 
Tokoh Pendidikan Universitas Negeri Jakarta.pdf
Tokoh Pendidikan Universitas Negeri Jakarta.pdfTokoh Pendidikan Universitas Negeri Jakarta.pdf
Tokoh Pendidikan Universitas Negeri Jakarta.pdf
 

POWER POINT PPT Agama Katolik Kel-3.pptx

  • 1. IMAN SEBAGAI JALAN MEWUJUDKAN EKSISTENSI Dosen Pengampu : Oskar Rafael Tampubolon S.S.M.PD.K Dr. Yakobus Ndona, S.S,M.Hum
  • 2. KELOMPOK 3 Anastasya Sitanggang (4213341013) Ramatio Pasaribu (4213520023) Veronika Sijabat (4213141046)
  • 3. Pendahuluan  Konsili Vatikan 2, merujuk pada pernyataan Paulus dalam Roma 16: 26; 1:5; 2 Korintus 10: 5-6 menegaskan bahwa kepada Allah yang mewahyukan diri, manusia harus menanggapi dengan iman (Dei Verbum, No. 5).  Iman menjadikan relasi Allah dengan manusia menjadi timbak balik. Pewahyuan telah membuka relasi Allah dengan manusia dalam gerak dari atas, descanding way, yakni dari Allah yang membuka diri, keluar dari misteri hidup-Nya, berkomunikasi dan mengundang manusia kepada persekutuan dengan diri-Nya; sebaliknya manusia melalui iman, dalam gerak dari bawah, ascending way menanggapi pewahyuan Allah.
  • 4. Hakikat Iman 01. Motif Iman - Keselamatan dan Eksistensi 02. Iman - Buah Penalaran Manusia dan Rahmat Allah 03. Topik Pembahasan
  • 6. Hakikat Iman  Iman, seperti dikatakan oleh para bapa konsili, memiliki arti penerimaan terhadap kebenaran-kebenaran yang diwahyukan Allah.  Iman, dengan demikian meyakini bahwa Allah adalah pencipta.  Berpijak pada keyakinan terhadap Allah, orang-orang beriman mengandalkan Allah dalam hidup.  Iman juga memiliki arti mencintai Allah (KGK, No. 222). Yesus menegaskan kembali hukum musa tentang keharusan mencintai Allah lebih dari segala sesuatu (Matius 22: 37; Ulangan 6: 5).  Mencintai Allah berarti menempatkan Allah sebagai yang utama dalam hidup.
  • 8. Motif Iman- Keselamatan dan Eksistensi  Pertanyaan berikut adalah mengapa orang perlu beriman. Apa tujuan beriman? Tujuan dasar beriman adalah keselamatan.  Keselamatan, seperti digambarkan dalam Perjanjian Baru, setidaknya tampak dengan jelas dalam pengajaran Yesus dan penjelasan Paulus, yaitu hidup dalam persekutuan dengan Allah. Persekutuan itu telah dimulai sejak orang menerima Yesus, Putra Allah, dan akan mencapai kepenuhan pada akhir zaman (Yohanes 17: 2-3).  Paulus menggambarkan keselamatan sebagai hidup kekal (Roma 5: 18).  Iman juga memiliki tujuan untuk memperoleh eksistensi.  Eksistensi, seperti dikatakan oleh banyak filsuf merupakan keberadaan yang sebenar-benarnya atau kesejatian hidup (Bagus, 2005).
  • 9. Motif Iman- Keselamatan dan Eksistensi  Motivasi Iman, Iman memiliki motivasi untuk menempatkan Tuhan sebagai tumpuan untuk mencapai eksistensi. Eksistensi, seperti dikatakan Karl Jaspers tidak dapat dicapai dalam realitas diri (dasein) dan semua yang hal yang berada pada level yang sama (Jaspers, 1970a).  Eksistensi, menurut Karl Jaspers hanya dapat diperoleh dalam Tuhan yang disebut Jaspers sebagai Transendensi (Jaspers, 1971).
  • 11. Iman- Buah Penalaran Manusia dan Rahmat Allah  Iman lahir dari akal sehat yang meyakini bahwa Allah dapat melakukan apa yang tidak mungkin atau yang mustahil bagi manusia (Matius 19: 26).  Iman berarti percaya bahwa Allah yang telah membuat Sarah, istri Abraham yang telah berusia tua dan mandul dapat mengandung dan melahirkan (Kejadian 21.);  Juga Maria, seorang anak dara atau perempuan perawan dapat mengandung dan melahirkan Yesus, Putra Allah (Matius 1: 18-25);  Serta Elisabet, istri Zakaria yang telah berusia tua dan mandul dapat mengandunng dan melahirkan Yohanes Pembabtis (Lukas 1: 36), dapat mengatasi berbagai keterbatasan hidup.
  • 12. Iman- Buah Penalaran Manusia dan Rahmat Allah  Iman tidak hanya melulu kerja budi dan hati manusia.  Iman, seperti dinyatakan dalam Konsili Vatikan 2 membutuhkan uluran tangan Tuhan dan bantuan rahmat Allah, untuk menggetarkan panggilan Allah dalam jiwa, membukakan pikiran, dan memberanikan diri menerima kebenaran ialhi dan mengikuti jalan Tuhan.  Iman lahir ketika Tuhan memberi penerangan batin.
  • 13. CREDITS: This presentation template was created by Slidesgo, including icons by Flaticon and infographics & images by Freepik Thanks!