SlideShare a Scribd company logo
Oleh:
Siti Husnul Bariah, Skom.,
M.Pd
Pend. Teknologi Informasi dan Komunikasi-
STKIP

 Teknologi informasi dan komunikasi telah
berkembang seiring dengan globalisasi, sehingga
interaksi dan penyampaian informasi akan
berlangsung dengan cepat.
 Indonesia adalah salah satu negara yang berusaha
mengurangi digital devide di antara penduduknya
melalui penggunaan ICT dalam berbagai sektor.
KONSEP DASAR PEMBELAJARAN
BERBASIS KOMPUTER

 Kebijakan pemerintah atas penggunaan ICT didasarkan
pada Keppres No.50/2000 tentang pengadaan Tim
Koordinir Telematika Indonesia.
 Telematika (Teknologi Komunikasi, Media, dan
Informatika) yang mengacu pada pemanfaatan ICT dalam
berbagai sektor dan aspek kehidupan.
 Program Telematika dalam sektor pendidikan dikenal e-
education.
LANJUTAN...

1. Mengembangkan ICT network untuk umum dan
universitas seperti riset dan pendidikan network di
indonesia.
2. Mempersiapkan suatu rancangan pengembangan
sumber daya manusia dalam mengaplikasikan ICT.
3. Mengembangkan dan menerapkan kurikulum
berbasis ICT.
Rencana kerja selama 5 Tahun untuk
Pengembangan & Pelaksanaan e-education.
Tujuannya:

4. Menggunakan ICT sebagai suatu bagian dari kurikulum
pembelajaran di sekolah, universitas, dan pusat-pusat
pelatihan.
5. Mengadakan program yang berhubungan dengan
pendidikan dengan mengikutsertakan sekolah-sekolah
dalam pembelajaran seluas-luasnya.
6. Memfasilitasi penggunaan internet dengan efisien dalam
proses pembelajaran.
Rencana kerja selama 5 Tahun untuk
Pengembangan & Pelaksanaan e-education.
Tujuannya:

 Bentuk pembelajaran dengan bantuan komputer.
 Asistensi dilakukan oleh komputer dengan
menyediakan program instruksional.
 Aktivitas:
 Drill & practice
 Tutorial & instruksional
 Permainan
 Simulasi/permodelan
CAI (Computer Assisted Instruction)

Aktivitas (1)
 Drill & Practice: Latihan dengan materi spesifik
 Latihan  penting untuk mempelajari suatu keahlian
 Tutorial: Penyampaian materi/informasi
 Meniru/menyerupai interaksi murid & pengajar
dalam sesi 1 on 1
 Dalam tutorial, instruksi didasarkan atas respon
pengguna/siswa

Aktivitas (2)
 Permainan: menggunakan kemampuan komputer dalam
memanipulasi informasi dengan kecepatan tinggi untuk
menyajikan tampilan yang menarik dan dapat
menyampaikan informasi instruksional kepada pengguna
 Dapat menyampaikan konsep/materi tanpa disadari
pengguna
 Mengasah kemampuan pemecahan masalah seorang
pengguna melalui tantangan dalam permainan
 Sangat dipengaruhi kreativitas dari perancang permainan
tersebut

Aktivitas (3)
 Simulasi/permodelan menggunakan komputer
untuk mensimulasikan/memodel-kan konsep/
informasi yang kompleks
 Menghindarkan pengguna dari bahaya, biaya besar,
atau konsekuensi lain yang terjadi bila dilakukan di
dunia nyata
 Memungkinkan pengguna mencoba-coba atau
mendapat informasi rumit tanpa harus melaku- kan
sendiri secara langsung

Pemilihan jenis CAI
 Pengajar atau pembuat CAI adalah yang paling
bertanggungjawab memilih aktivitas yang sesuai untuk
suatu materi, berdasarkan:
 Cara/tugas untuk belajar
 Profil siswa/pengguna
 Batasan-batasan eksternal
 Obyektif spesifik

 Bentuk pembelajaran berbasis komputer.
 Pembelajaran berbasis komputer merupakan program
pembelajaran dengan menggunakan software komputer (CD
Pembelajaran) berupa program komputer yang berisi tentang
muatan pembelajaran meliputi:
 Judul
 Tujuan
 Materi pembelajaran, dan
 Evaluasi pembelajaran
CBI (Computer Based Instruction)

 Melalui sistem komputer kegiatan pembelajaran dilakukan
secara tuntas (mastery learning).
 Perangkat lunak dalam pembelajaran berbasis komputer di
samping bisa dimanfaatkan sebagai fungsi CAI, juga bisa
dimanfaatkan dengan fungsi sebagai sistem pembelajaran
individual (individual learning).
 Siswa berinteraksi langsung dengan media interaktif berbasis
komputer.
 Guru bertindak sebagai desainer dan programmer pembelajaran.
Lanjutan...

 Sejarah teknologi pembelajaran berbasis komputer
dimulai dari munculnya ide-ide untuk menciptakan
perangkat teknologi terapan yang memungkinkan
seseorang melakukan proses belajar secara individual.
 Karya Sydney L. Pressey (1960) menciptakan mesin
mengajar atau teaching machine bisa dicatat sebagai
pelopor dalam pemanfaatan teknologi dalam
pembelajaran.
SEJARAH PEMBELAJARAN
BERBASIS KOMPUTER

1. Berorientasi pada tujuan pembelajaran (standar
kompetensi, kompetensi dasar, dan indikator)
2. Berorientasi pada pembelajaran individual (semuanya
berjalan sesuai dengan interest dan kemampuannya)
3. Berorientasi pada pembelajaran mandiri (individual
sehingga menuntut mandiri, dimana guru hanya
berperan sebagai fasilitator)
PRINSIP-PRINSIP PEMBELAJARAN
BERBASIS KOMPUTER

4. Berorientasi pada pembelajaran tuntas (siswa harus
dapat menyelesaikan semua pengalaman belajar
yang dikemas dalam program pembelajaran
berbasis komputer, baik dalam pemahaman materu
dan tugas tes atau evaluasi yang harus diselesaikan
dengan benar)
Lanjutan...

1. Pembuatan RPP
2. Pembuatan garis besar isi media pembelajaran
berbasis komputer
a. Pendahuluan
b. Tujuan
c. Pengalaman belajar
d. Treatment
PROSEDUR PEMBELAJARAN
BERBASIS KOMPUTER

d. Treatment
1. Pembuatan flowchart
2. Pembuatan storyboard
Lanjutan...

CONTOH

 Rusman. Kurniawan, Deni. Riyana, Cepi. (2011). Pembelajaran Berbasis
Teknologi Informasi dan Komunikasi “Mengembangkan Profesionalitas
Guru”. Jakarta: Rajagrafindo Persada.
 Darmawan, Deni (2011). Teknologi Pembelajaran. Rosda.
 Williams. Sawyer. (2007). Using Information Technology “Pengenalan
Praktis Dunia Komputer dan Komunikasi”. Edisi 7. Yogyakarta: Andi.
 Kristanto, Andri. (2007). Perancangan Sistem Informasi dan Apliaksinya.
Yogyakarta: Gava Media.
 Ladjamudin, bin Al-Bahra. (2005) Analisis dan Desain Sistem Informasi.
Edisi Pertama. Yogyakarta: Graha Ilmu.
 Laudon, C Kenneth. Laudon,P Jane. (2008) Management Information
Sytems “Managing The Digital Firm”. Jakarta: Penerbit Salemba Empat.
 Raymond McLeod,Jr. (2001). Sistem Informasi Edisi 7 Jilid 2.
Prenhallindo. Jakarta
REFERENSI

SELESAI

More Related Content

What's hot

MEDIA PEMBELAJARAN BERBASIS KOMPUTER
MEDIA PEMBELAJARAN BERBASIS KOMPUTERMEDIA PEMBELAJARAN BERBASIS KOMPUTER
MEDIA PEMBELAJARAN BERBASIS KOMPUTER
Syaifuljihad
 
Muh yusuf
Muh yusufMuh yusuf
Muh yusuf
MuhYusuf19
 
Pembelajaran berbasis komputer
Pembelajaran berbasis komputerPembelajaran berbasis komputer
Pembelajaran berbasis komputer
rima sakinah
 
Modul media pembelajaran berbasis komputer
Modul media pembelajaran berbasis komputerModul media pembelajaran berbasis komputer
Modul media pembelajaran berbasis komputer
Idha Fitriani
 
Reni setiani 17010101072
Reni setiani 17010101072Reni setiani 17010101072
Reni setiani 17010101072
renisetiani1
 
modul
modulmodul
Pembelajaran berbasis komputer
Pembelajaran berbasis komputerPembelajaran berbasis komputer
Pembelajaran berbasis komputer
ambarlestari
 
Media embelajaran berbasis komputer
Media embelajaran berbasis komputer Media embelajaran berbasis komputer
Media embelajaran berbasis komputer
Idha Fitriani
 
Modul pembelajaran brbasis komputer
Modul pembelajaran brbasis komputerModul pembelajaran brbasis komputer
Modul pembelajaran brbasis komputer
Mulianimulibiologi
 
Media berbasis komputer
Media berbasis komputerMedia berbasis komputer
Media berbasis komputer
abdsalam20
 
Pembelajaran berbantuan komputer 2
Pembelajaran berbantuan komputer 2Pembelajaran berbantuan komputer 2
Pembelajaran berbantuan komputer 2Rizqi Akbar
 
Sim 14, bayu nugroho, prof. dr. ir. hapzi ali, mm, cma, pengenalan e learning...
Sim 14, bayu nugroho, prof. dr. ir. hapzi ali, mm, cma, pengenalan e learning...Sim 14, bayu nugroho, prof. dr. ir. hapzi ali, mm, cma, pengenalan e learning...
Sim 14, bayu nugroho, prof. dr. ir. hapzi ali, mm, cma, pengenalan e learning...
Bayu-86
 
Pembelajaran berbantuan komputer
Pembelajaran berbantuan komputerPembelajaran berbantuan komputer
Pembelajaran berbantuan komputerFKIP UHO
 
TUGAS SIM, AKBAR NURHISYAM , Yananto Mihadi P., S.E., M.Si., CMA.,Konsep E-Le...
TUGAS SIM, AKBAR NURHISYAM , Yananto Mihadi P., S.E., M.Si., CMA.,Konsep E-Le...TUGAS SIM, AKBAR NURHISYAM , Yananto Mihadi P., S.E., M.Si., CMA.,Konsep E-Le...
TUGAS SIM, AKBAR NURHISYAM , Yananto Mihadi P., S.E., M.Si., CMA.,Konsep E-Le...
akbarnurhisyam1
 
Pemebelajaran Berbasis Komputer Model Tutorial
Pemebelajaran Berbasis Komputer Model TutorialPemebelajaran Berbasis Komputer Model Tutorial
Pemebelajaran Berbasis Komputer Model Tutorial
Sitha98
 
20180128 rapat persiapan pmb
20180128 rapat persiapan pmb20180128 rapat persiapan pmb
20180128 rapat persiapan pmb
ikrom abualiff
 

What's hot (19)

MEDIA PEMBELAJARAN BERBASIS KOMPUTER
MEDIA PEMBELAJARAN BERBASIS KOMPUTERMEDIA PEMBELAJARAN BERBASIS KOMPUTER
MEDIA PEMBELAJARAN BERBASIS KOMPUTER
 
Muh yusuf
Muh yusufMuh yusuf
Muh yusuf
 
Pembelajaran berbasis komputer
Pembelajaran berbasis komputerPembelajaran berbasis komputer
Pembelajaran berbasis komputer
 
Modul media pembelajaran berbasis komputer
Modul media pembelajaran berbasis komputerModul media pembelajaran berbasis komputer
Modul media pembelajaran berbasis komputer
 
Reni setiani 17010101072
Reni setiani 17010101072Reni setiani 17010101072
Reni setiani 17010101072
 
modul
modulmodul
modul
 
Pembelajaran berbasis komputer
Pembelajaran berbasis komputerPembelajaran berbasis komputer
Pembelajaran berbasis komputer
 
Media embelajaran berbasis komputer
Media embelajaran berbasis komputer Media embelajaran berbasis komputer
Media embelajaran berbasis komputer
 
Modul pembelajaran brbasis komputer
Modul pembelajaran brbasis komputerModul pembelajaran brbasis komputer
Modul pembelajaran brbasis komputer
 
Media berbasis komputer
Media berbasis komputerMedia berbasis komputer
Media berbasis komputer
 
Media komputer
Media komputerMedia komputer
Media komputer
 
Pembelajaran berbantuan komputer 2
Pembelajaran berbantuan komputer 2Pembelajaran berbantuan komputer 2
Pembelajaran berbantuan komputer 2
 
Sim 14, bayu nugroho, prof. dr. ir. hapzi ali, mm, cma, pengenalan e learning...
Sim 14, bayu nugroho, prof. dr. ir. hapzi ali, mm, cma, pengenalan e learning...Sim 14, bayu nugroho, prof. dr. ir. hapzi ali, mm, cma, pengenalan e learning...
Sim 14, bayu nugroho, prof. dr. ir. hapzi ali, mm, cma, pengenalan e learning...
 
Pembelajaran berbantuan komputer
Pembelajaran berbantuan komputerPembelajaran berbantuan komputer
Pembelajaran berbantuan komputer
 
TUGAS SIM, AKBAR NURHISYAM , Yananto Mihadi P., S.E., M.Si., CMA.,Konsep E-Le...
TUGAS SIM, AKBAR NURHISYAM , Yananto Mihadi P., S.E., M.Si., CMA.,Konsep E-Le...TUGAS SIM, AKBAR NURHISYAM , Yananto Mihadi P., S.E., M.Si., CMA.,Konsep E-Le...
TUGAS SIM, AKBAR NURHISYAM , Yananto Mihadi P., S.E., M.Si., CMA.,Konsep E-Le...
 
Pemebelajaran Berbasis Komputer Model Tutorial
Pemebelajaran Berbasis Komputer Model TutorialPemebelajaran Berbasis Komputer Model Tutorial
Pemebelajaran Berbasis Komputer Model Tutorial
 
20180128 rapat persiapan pmb
20180128 rapat persiapan pmb20180128 rapat persiapan pmb
20180128 rapat persiapan pmb
 
Bab1
Bab1Bab1
Bab1
 
Penggunaan ict dalam p p
Penggunaan ict dalam p pPenggunaan ict dalam p p
Penggunaan ict dalam p p
 

Similar to Pertemuan 8 pengantar tik (stkip)

PPT 2.ppt
PPT 2.pptPPT 2.ppt
PPT 2.ppt
ssuser86c550
 
Komputer untuk pendidikan
Komputer untuk pendidikanKomputer untuk pendidikan
Komputer untuk pendidikan
viqrialfi
 
12. optimalisasi flash
12. optimalisasi flash12. optimalisasi flash
12. optimalisasi flashFajar Apriadi
 
12. optimalisasi flash
12. optimalisasi flash12. optimalisasi flash
12. optimalisasi flashFajar Apriadi
 
Media pembelaaran berbasis komputer
Media pembelaaran berbasis komputerMedia pembelaaran berbasis komputer
Media pembelaaran berbasis komputer
indaahfbr
 
MAKALAH MPB KEL.4.pdf
MAKALAH MPB KEL.4.pdfMAKALAH MPB KEL.4.pdf
MAKALAH MPB KEL.4.pdf
Darmawan887957
 
Modul pembelajaran pratiwi ayu hartini
Modul  pembelajaran pratiwi ayu hartiniModul  pembelajaran pratiwi ayu hartini
Modul pembelajaran pratiwi ayu hartini
pratiwiayu hartini
 
Modul pembelajaran tutorial
Modul  pembelajaran tutorialModul  pembelajaran tutorial
Modul pembelajaran tutorial
suhanaPGMI
 
Modul pembelajaran tutorial
Modul  pembelajaran tutorialModul  pembelajaran tutorial
Modul pembelajaran tutorial
Fitri_wulandari
 
Modul pembelajaran berbasis komputer
Modul pembelajaran berbasis komputerModul pembelajaran berbasis komputer
Modul pembelajaran berbasis komputer
Istamala
 
Modul pembelajaran berbasis komputer model tutorial
Modul pembelajaran berbasis komputer model tutorialModul pembelajaran berbasis komputer model tutorial
Modul pembelajaran berbasis komputer model tutorial
Siti Sholihah
 
Modul Pembelajaran Berbasis Komputer Model Tutorial
Modul Pembelajaran Berbasis Komputer Model TutorialModul Pembelajaran Berbasis Komputer Model Tutorial
Modul Pembelajaran Berbasis Komputer Model Tutorial
Dian R
 
ICT for education
ICT for educationICT for education
ICT for educationtryfitriany
 
Sumber Media dan Pembelajaran SD Kelompok 5
Sumber Media dan Pembelajaran SD Kelompok 5Sumber Media dan Pembelajaran SD Kelompok 5
Sumber Media dan Pembelajaran SD Kelompok 5
Mahasiswa
 
Aplikasi kmpy
Aplikasi kmpyAplikasi kmpy
Aplikasi kmpyrifhanybe
 
Aplikasi komputer
Aplikasi komputerAplikasi komputer
Aplikasi komputer
rifhanybe
 
Pembelajaran komputer
Pembelajaran komputerPembelajaran komputer
Pembelajaran komputer
ambarlestari
 
Pertemuan 13 pengantar tik (stkip)
Pertemuan 13 pengantar tik (stkip)Pertemuan 13 pengantar tik (stkip)
Pertemuan 13 pengantar tik (stkip)
Dede Alamsyah
 
tugas ICT
tugas ICTtugas ICT
tugas ICT
rosidin2811
 

Similar to Pertemuan 8 pengantar tik (stkip) (20)

PPT 2.ppt
PPT 2.pptPPT 2.ppt
PPT 2.ppt
 
Komputer untuk pendidikan
Komputer untuk pendidikanKomputer untuk pendidikan
Komputer untuk pendidikan
 
12. optimalisasi flash
12. optimalisasi flash12. optimalisasi flash
12. optimalisasi flash
 
12. optimalisasi flash
12. optimalisasi flash12. optimalisasi flash
12. optimalisasi flash
 
Media pembelaaran berbasis komputer
Media pembelaaran berbasis komputerMedia pembelaaran berbasis komputer
Media pembelaaran berbasis komputer
 
MAKALAH MPB KEL.4.pdf
MAKALAH MPB KEL.4.pdfMAKALAH MPB KEL.4.pdf
MAKALAH MPB KEL.4.pdf
 
Modul pembelajaran pratiwi ayu hartini
Modul  pembelajaran pratiwi ayu hartiniModul  pembelajaran pratiwi ayu hartini
Modul pembelajaran pratiwi ayu hartini
 
Modul pembelajaran tutorial
Modul  pembelajaran tutorialModul  pembelajaran tutorial
Modul pembelajaran tutorial
 
Modul pembelajaran tutorial
Modul  pembelajaran tutorialModul  pembelajaran tutorial
Modul pembelajaran tutorial
 
Modul pembelajaran berbasis komputer
Modul pembelajaran berbasis komputerModul pembelajaran berbasis komputer
Modul pembelajaran berbasis komputer
 
Modul pembelajaran berbasis komputer model tutorial
Modul pembelajaran berbasis komputer model tutorialModul pembelajaran berbasis komputer model tutorial
Modul pembelajaran berbasis komputer model tutorial
 
Modul Pembelajaran Berbasis Komputer Model Tutorial
Modul Pembelajaran Berbasis Komputer Model TutorialModul Pembelajaran Berbasis Komputer Model Tutorial
Modul Pembelajaran Berbasis Komputer Model Tutorial
 
Ict
IctIct
Ict
 
ICT for education
ICT for educationICT for education
ICT for education
 
Sumber Media dan Pembelajaran SD Kelompok 5
Sumber Media dan Pembelajaran SD Kelompok 5Sumber Media dan Pembelajaran SD Kelompok 5
Sumber Media dan Pembelajaran SD Kelompok 5
 
Aplikasi kmpy
Aplikasi kmpyAplikasi kmpy
Aplikasi kmpy
 
Aplikasi komputer
Aplikasi komputerAplikasi komputer
Aplikasi komputer
 
Pembelajaran komputer
Pembelajaran komputerPembelajaran komputer
Pembelajaran komputer
 
Pertemuan 13 pengantar tik (stkip)
Pertemuan 13 pengantar tik (stkip)Pertemuan 13 pengantar tik (stkip)
Pertemuan 13 pengantar tik (stkip)
 
tugas ICT
tugas ICTtugas ICT
tugas ICT
 

More from Dede Alamsyah

Buku Informatika SMK Kelas X | Kurikulum Merdeka
Buku Informatika SMK Kelas X | Kurikulum MerdekaBuku Informatika SMK Kelas X | Kurikulum Merdeka
Buku Informatika SMK Kelas X | Kurikulum Merdeka
Dede Alamsyah
 
Materi Simkomdig KI-KD 3.7-4.7 Menganalisis Pembuatan Ebook (Naskah Digital)
Materi Simkomdig KI-KD 3.7-4.7 Menganalisis Pembuatan Ebook (Naskah Digital)Materi Simkomdig KI-KD 3.7-4.7 Menganalisis Pembuatan Ebook (Naskah Digital)
Materi Simkomdig KI-KD 3.7-4.7 Menganalisis Pembuatan Ebook (Naskah Digital)
Dede Alamsyah
 
Materi Simkomdig KI-KD 3.6-4.6 Menerapkan Teknik Presentasi yang Efektif
Materi Simkomdig KI-KD 3.6-4.6 Menerapkan Teknik Presentasi yang EfektifMateri Simkomdig KI-KD 3.6-4.6 Menerapkan Teknik Presentasi yang Efektif
Materi Simkomdig KI-KD 3.6-4.6 Menerapkan Teknik Presentasi yang Efektif
Dede Alamsyah
 
Materi Simkomdig KI-KD 3.5-4.5 Menganalisis Fitur yang Tepat untuk Pembuatan ...
Materi Simkomdig KI-KD 3.5-4.5 Menganalisis Fitur yang Tepat untuk Pembuatan ...Materi Simkomdig KI-KD 3.5-4.5 Menganalisis Fitur yang Tepat untuk Pembuatan ...
Materi Simkomdig KI-KD 3.5-4.5 Menganalisis Fitur yang Tepat untuk Pembuatan ...
Dede Alamsyah
 
Materi Simkomdig KI-KD 3.4-4.4 Menerapkan Logika dan Operasi Perhitungan Data
Materi Simkomdig KI-KD 3.4-4.4 Menerapkan Logika dan Operasi Perhitungan DataMateri Simkomdig KI-KD 3.4-4.4 Menerapkan Logika dan Operasi Perhitungan Data
Materi Simkomdig KI-KD 3.4-4.4 Menerapkan Logika dan Operasi Perhitungan Data
Dede Alamsyah
 
Materi simkomdig ki kd 3.3-4.3 mengevaluasi paragraf deskriptif, argumentatif...
Materi simkomdig ki kd 3.3-4.3 mengevaluasi paragraf deskriptif, argumentatif...Materi simkomdig ki kd 3.3-4.3 mengevaluasi paragraf deskriptif, argumentatif...
Materi simkomdig ki kd 3.3-4.3 mengevaluasi paragraf deskriptif, argumentatif...
Dede Alamsyah
 
Materi simkomdig ki-kd 3.2-4.2 peta minda (mind mapping)
Materi simkomdig ki-kd 3.2-4.2 peta minda (mind mapping)Materi simkomdig ki-kd 3.2-4.2 peta minda (mind mapping)
Materi simkomdig ki-kd 3.2-4.2 peta minda (mind mapping)
Dede Alamsyah
 
Materi simkomdig ki kd 3.1-4.1 logika dan algoritma
Materi simkomdig ki kd 3.1-4.1 logika dan algoritmaMateri simkomdig ki kd 3.1-4.1 logika dan algoritma
Materi simkomdig ki kd 3.1-4.1 logika dan algoritma
Dede Alamsyah
 
BUKU SAKU RPP 2020
BUKU SAKU RPP 2020BUKU SAKU RPP 2020
BUKU SAKU RPP 2020
Dede Alamsyah
 
RPP TERBARU 2020
RPP TERBARU 2020RPP TERBARU 2020
RPP TERBARU 2020
Dede Alamsyah
 
Panduan Penggunaan Siajar LMS
Panduan Penggunaan Siajar LMSPanduan Penggunaan Siajar LMS
Panduan Penggunaan Siajar LMS
Dede Alamsyah
 
Soal uas mobile learning
Soal uas mobile learningSoal uas mobile learning
Soal uas mobile learning
Dede Alamsyah
 
Pertemuan 3 pengantar tik (stkip)
Pertemuan 3 pengantar tik (stkip)Pertemuan 3 pengantar tik (stkip)
Pertemuan 3 pengantar tik (stkip)
Dede Alamsyah
 
Pertemuan 12 pengantar tik (stkip)
Pertemuan 12 pengantar tik (stkip)Pertemuan 12 pengantar tik (stkip)
Pertemuan 12 pengantar tik (stkip)
Dede Alamsyah
 
Pertemuan 6 pengantar tik (stkip)
Pertemuan 6 pengantar tik (stkip)Pertemuan 6 pengantar tik (stkip)
Pertemuan 6 pengantar tik (stkip)
Dede Alamsyah
 
Pertemuan 11 pengantar tik (stkip)
Pertemuan 11 pengantar tik (stkip)Pertemuan 11 pengantar tik (stkip)
Pertemuan 11 pengantar tik (stkip)
Dede Alamsyah
 
Pertemuan 5 pengantar tik (stkip)
Pertemuan 5 pengantar tik (stkip)Pertemuan 5 pengantar tik (stkip)
Pertemuan 5 pengantar tik (stkip)
Dede Alamsyah
 
Pertemuan 7 pengantar tik (stkip)
Pertemuan 7 pengantar tik (stkip)Pertemuan 7 pengantar tik (stkip)
Pertemuan 7 pengantar tik (stkip)
Dede Alamsyah
 
Pertemuan 10 pengantar tik (stkip)
Pertemuan 10 pengantar tik (stkip)Pertemuan 10 pengantar tik (stkip)
Pertemuan 10 pengantar tik (stkip)
Dede Alamsyah
 
Pertemuan 9 pengantar tik (stkip)
Pertemuan 9 pengantar tik (stkip)Pertemuan 9 pengantar tik (stkip)
Pertemuan 9 pengantar tik (stkip)
Dede Alamsyah
 

More from Dede Alamsyah (20)

Buku Informatika SMK Kelas X | Kurikulum Merdeka
Buku Informatika SMK Kelas X | Kurikulum MerdekaBuku Informatika SMK Kelas X | Kurikulum Merdeka
Buku Informatika SMK Kelas X | Kurikulum Merdeka
 
Materi Simkomdig KI-KD 3.7-4.7 Menganalisis Pembuatan Ebook (Naskah Digital)
Materi Simkomdig KI-KD 3.7-4.7 Menganalisis Pembuatan Ebook (Naskah Digital)Materi Simkomdig KI-KD 3.7-4.7 Menganalisis Pembuatan Ebook (Naskah Digital)
Materi Simkomdig KI-KD 3.7-4.7 Menganalisis Pembuatan Ebook (Naskah Digital)
 
Materi Simkomdig KI-KD 3.6-4.6 Menerapkan Teknik Presentasi yang Efektif
Materi Simkomdig KI-KD 3.6-4.6 Menerapkan Teknik Presentasi yang EfektifMateri Simkomdig KI-KD 3.6-4.6 Menerapkan Teknik Presentasi yang Efektif
Materi Simkomdig KI-KD 3.6-4.6 Menerapkan Teknik Presentasi yang Efektif
 
Materi Simkomdig KI-KD 3.5-4.5 Menganalisis Fitur yang Tepat untuk Pembuatan ...
Materi Simkomdig KI-KD 3.5-4.5 Menganalisis Fitur yang Tepat untuk Pembuatan ...Materi Simkomdig KI-KD 3.5-4.5 Menganalisis Fitur yang Tepat untuk Pembuatan ...
Materi Simkomdig KI-KD 3.5-4.5 Menganalisis Fitur yang Tepat untuk Pembuatan ...
 
Materi Simkomdig KI-KD 3.4-4.4 Menerapkan Logika dan Operasi Perhitungan Data
Materi Simkomdig KI-KD 3.4-4.4 Menerapkan Logika dan Operasi Perhitungan DataMateri Simkomdig KI-KD 3.4-4.4 Menerapkan Logika dan Operasi Perhitungan Data
Materi Simkomdig KI-KD 3.4-4.4 Menerapkan Logika dan Operasi Perhitungan Data
 
Materi simkomdig ki kd 3.3-4.3 mengevaluasi paragraf deskriptif, argumentatif...
Materi simkomdig ki kd 3.3-4.3 mengevaluasi paragraf deskriptif, argumentatif...Materi simkomdig ki kd 3.3-4.3 mengevaluasi paragraf deskriptif, argumentatif...
Materi simkomdig ki kd 3.3-4.3 mengevaluasi paragraf deskriptif, argumentatif...
 
Materi simkomdig ki-kd 3.2-4.2 peta minda (mind mapping)
Materi simkomdig ki-kd 3.2-4.2 peta minda (mind mapping)Materi simkomdig ki-kd 3.2-4.2 peta minda (mind mapping)
Materi simkomdig ki-kd 3.2-4.2 peta minda (mind mapping)
 
Materi simkomdig ki kd 3.1-4.1 logika dan algoritma
Materi simkomdig ki kd 3.1-4.1 logika dan algoritmaMateri simkomdig ki kd 3.1-4.1 logika dan algoritma
Materi simkomdig ki kd 3.1-4.1 logika dan algoritma
 
BUKU SAKU RPP 2020
BUKU SAKU RPP 2020BUKU SAKU RPP 2020
BUKU SAKU RPP 2020
 
RPP TERBARU 2020
RPP TERBARU 2020RPP TERBARU 2020
RPP TERBARU 2020
 
Panduan Penggunaan Siajar LMS
Panduan Penggunaan Siajar LMSPanduan Penggunaan Siajar LMS
Panduan Penggunaan Siajar LMS
 
Soal uas mobile learning
Soal uas mobile learningSoal uas mobile learning
Soal uas mobile learning
 
Pertemuan 3 pengantar tik (stkip)
Pertemuan 3 pengantar tik (stkip)Pertemuan 3 pengantar tik (stkip)
Pertemuan 3 pengantar tik (stkip)
 
Pertemuan 12 pengantar tik (stkip)
Pertemuan 12 pengantar tik (stkip)Pertemuan 12 pengantar tik (stkip)
Pertemuan 12 pengantar tik (stkip)
 
Pertemuan 6 pengantar tik (stkip)
Pertemuan 6 pengantar tik (stkip)Pertemuan 6 pengantar tik (stkip)
Pertemuan 6 pengantar tik (stkip)
 
Pertemuan 11 pengantar tik (stkip)
Pertemuan 11 pengantar tik (stkip)Pertemuan 11 pengantar tik (stkip)
Pertemuan 11 pengantar tik (stkip)
 
Pertemuan 5 pengantar tik (stkip)
Pertemuan 5 pengantar tik (stkip)Pertemuan 5 pengantar tik (stkip)
Pertemuan 5 pengantar tik (stkip)
 
Pertemuan 7 pengantar tik (stkip)
Pertemuan 7 pengantar tik (stkip)Pertemuan 7 pengantar tik (stkip)
Pertemuan 7 pengantar tik (stkip)
 
Pertemuan 10 pengantar tik (stkip)
Pertemuan 10 pengantar tik (stkip)Pertemuan 10 pengantar tik (stkip)
Pertemuan 10 pengantar tik (stkip)
 
Pertemuan 9 pengantar tik (stkip)
Pertemuan 9 pengantar tik (stkip)Pertemuan 9 pengantar tik (stkip)
Pertemuan 9 pengantar tik (stkip)
 

Recently uploaded

INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdf
INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdfINDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdf
INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdf
NurSriWidyastuti1
 
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdfLaporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
UmyHasna1
 
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docxForm B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
EkoPutuKromo
 
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptxRANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
SurosoSuroso19
 
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERILAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
PURWANTOSDNWATES2
 
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakatPPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
jodikurniawan341
 
Diseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptx
Diseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptxDiseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptx
Diseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptx
LucyKristinaS
 
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docxSOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
MuhammadBagusAprilia1
 
SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024
SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024
SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024
ozijaya
 
untuk observasi kepala sekolah dengan pengawas
untuk observasi kepala sekolah dengan pengawasuntuk observasi kepala sekolah dengan pengawas
untuk observasi kepala sekolah dengan pengawas
TEDYHARTO1
 
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdfNUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
DataSupriatna
 
Modul Projek - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
Modul Projek  - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...Modul Projek  - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
Modul Projek - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
MirnasariMutmainna1
 
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdfProgram Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
erlita3
 
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptxSOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
astridamalia20
 
Laporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdf
Laporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdfLaporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdf
Laporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdf
gloriosaesy
 
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum MerdekaModul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdfPPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
safitriana935
 
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdfTugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
muhammadRifai732845
 
PENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdf
PENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdfPENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdf
PENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdf
smp4prg
 
ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdfppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
setiatinambunan
 

Recently uploaded (20)

INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdf
INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdfINDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdf
INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdf
 
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdfLaporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
 
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docxForm B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
 
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptxRANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
 
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERILAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
 
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakatPPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
 
Diseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptx
Diseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptxDiseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptx
Diseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptx
 
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docxSOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
 
SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024
SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024
SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024
 
untuk observasi kepala sekolah dengan pengawas
untuk observasi kepala sekolah dengan pengawasuntuk observasi kepala sekolah dengan pengawas
untuk observasi kepala sekolah dengan pengawas
 
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdfNUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
 
Modul Projek - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
Modul Projek  - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...Modul Projek  - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
Modul Projek - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
 
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdfProgram Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
 
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptxSOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
 
Laporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdf
Laporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdfLaporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdf
Laporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdf
 
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum MerdekaModul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
 
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdfPPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
 
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdfTugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
 
PENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdf
PENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdfPENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdf
PENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdf
 
ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdfppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
 

Pertemuan 8 pengantar tik (stkip)

  • 1. Oleh: Siti Husnul Bariah, Skom., M.Pd Pend. Teknologi Informasi dan Komunikasi- STKIP
  • 2.   Teknologi informasi dan komunikasi telah berkembang seiring dengan globalisasi, sehingga interaksi dan penyampaian informasi akan berlangsung dengan cepat.  Indonesia adalah salah satu negara yang berusaha mengurangi digital devide di antara penduduknya melalui penggunaan ICT dalam berbagai sektor. KONSEP DASAR PEMBELAJARAN BERBASIS KOMPUTER
  • 3.   Kebijakan pemerintah atas penggunaan ICT didasarkan pada Keppres No.50/2000 tentang pengadaan Tim Koordinir Telematika Indonesia.  Telematika (Teknologi Komunikasi, Media, dan Informatika) yang mengacu pada pemanfaatan ICT dalam berbagai sektor dan aspek kehidupan.  Program Telematika dalam sektor pendidikan dikenal e- education. LANJUTAN...
  • 4.  1. Mengembangkan ICT network untuk umum dan universitas seperti riset dan pendidikan network di indonesia. 2. Mempersiapkan suatu rancangan pengembangan sumber daya manusia dalam mengaplikasikan ICT. 3. Mengembangkan dan menerapkan kurikulum berbasis ICT. Rencana kerja selama 5 Tahun untuk Pengembangan & Pelaksanaan e-education. Tujuannya:
  • 5.  4. Menggunakan ICT sebagai suatu bagian dari kurikulum pembelajaran di sekolah, universitas, dan pusat-pusat pelatihan. 5. Mengadakan program yang berhubungan dengan pendidikan dengan mengikutsertakan sekolah-sekolah dalam pembelajaran seluas-luasnya. 6. Memfasilitasi penggunaan internet dengan efisien dalam proses pembelajaran. Rencana kerja selama 5 Tahun untuk Pengembangan & Pelaksanaan e-education. Tujuannya:
  • 6.   Bentuk pembelajaran dengan bantuan komputer.  Asistensi dilakukan oleh komputer dengan menyediakan program instruksional.  Aktivitas:  Drill & practice  Tutorial & instruksional  Permainan  Simulasi/permodelan CAI (Computer Assisted Instruction)
  • 7.  Aktivitas (1)  Drill & Practice: Latihan dengan materi spesifik  Latihan  penting untuk mempelajari suatu keahlian  Tutorial: Penyampaian materi/informasi  Meniru/menyerupai interaksi murid & pengajar dalam sesi 1 on 1  Dalam tutorial, instruksi didasarkan atas respon pengguna/siswa
  • 8.  Aktivitas (2)  Permainan: menggunakan kemampuan komputer dalam memanipulasi informasi dengan kecepatan tinggi untuk menyajikan tampilan yang menarik dan dapat menyampaikan informasi instruksional kepada pengguna  Dapat menyampaikan konsep/materi tanpa disadari pengguna  Mengasah kemampuan pemecahan masalah seorang pengguna melalui tantangan dalam permainan  Sangat dipengaruhi kreativitas dari perancang permainan tersebut
  • 9.  Aktivitas (3)  Simulasi/permodelan menggunakan komputer untuk mensimulasikan/memodel-kan konsep/ informasi yang kompleks  Menghindarkan pengguna dari bahaya, biaya besar, atau konsekuensi lain yang terjadi bila dilakukan di dunia nyata  Memungkinkan pengguna mencoba-coba atau mendapat informasi rumit tanpa harus melaku- kan sendiri secara langsung
  • 10.  Pemilihan jenis CAI  Pengajar atau pembuat CAI adalah yang paling bertanggungjawab memilih aktivitas yang sesuai untuk suatu materi, berdasarkan:  Cara/tugas untuk belajar  Profil siswa/pengguna  Batasan-batasan eksternal  Obyektif spesifik
  • 11.   Bentuk pembelajaran berbasis komputer.  Pembelajaran berbasis komputer merupakan program pembelajaran dengan menggunakan software komputer (CD Pembelajaran) berupa program komputer yang berisi tentang muatan pembelajaran meliputi:  Judul  Tujuan  Materi pembelajaran, dan  Evaluasi pembelajaran CBI (Computer Based Instruction)
  • 12.   Melalui sistem komputer kegiatan pembelajaran dilakukan secara tuntas (mastery learning).  Perangkat lunak dalam pembelajaran berbasis komputer di samping bisa dimanfaatkan sebagai fungsi CAI, juga bisa dimanfaatkan dengan fungsi sebagai sistem pembelajaran individual (individual learning).  Siswa berinteraksi langsung dengan media interaktif berbasis komputer.  Guru bertindak sebagai desainer dan programmer pembelajaran. Lanjutan...
  • 13.   Sejarah teknologi pembelajaran berbasis komputer dimulai dari munculnya ide-ide untuk menciptakan perangkat teknologi terapan yang memungkinkan seseorang melakukan proses belajar secara individual.  Karya Sydney L. Pressey (1960) menciptakan mesin mengajar atau teaching machine bisa dicatat sebagai pelopor dalam pemanfaatan teknologi dalam pembelajaran. SEJARAH PEMBELAJARAN BERBASIS KOMPUTER
  • 14.  1. Berorientasi pada tujuan pembelajaran (standar kompetensi, kompetensi dasar, dan indikator) 2. Berorientasi pada pembelajaran individual (semuanya berjalan sesuai dengan interest dan kemampuannya) 3. Berorientasi pada pembelajaran mandiri (individual sehingga menuntut mandiri, dimana guru hanya berperan sebagai fasilitator) PRINSIP-PRINSIP PEMBELAJARAN BERBASIS KOMPUTER
  • 15.  4. Berorientasi pada pembelajaran tuntas (siswa harus dapat menyelesaikan semua pengalaman belajar yang dikemas dalam program pembelajaran berbasis komputer, baik dalam pemahaman materu dan tugas tes atau evaluasi yang harus diselesaikan dengan benar) Lanjutan...
  • 16.  1. Pembuatan RPP 2. Pembuatan garis besar isi media pembelajaran berbasis komputer a. Pendahuluan b. Tujuan c. Pengalaman belajar d. Treatment PROSEDUR PEMBELAJARAN BERBASIS KOMPUTER
  • 17.  d. Treatment 1. Pembuatan flowchart 2. Pembuatan storyboard Lanjutan...
  • 19.   Rusman. Kurniawan, Deni. Riyana, Cepi. (2011). Pembelajaran Berbasis Teknologi Informasi dan Komunikasi “Mengembangkan Profesionalitas Guru”. Jakarta: Rajagrafindo Persada.  Darmawan, Deni (2011). Teknologi Pembelajaran. Rosda.  Williams. Sawyer. (2007). Using Information Technology “Pengenalan Praktis Dunia Komputer dan Komunikasi”. Edisi 7. Yogyakarta: Andi.  Kristanto, Andri. (2007). Perancangan Sistem Informasi dan Apliaksinya. Yogyakarta: Gava Media.  Ladjamudin, bin Al-Bahra. (2005) Analisis dan Desain Sistem Informasi. Edisi Pertama. Yogyakarta: Graha Ilmu.  Laudon, C Kenneth. Laudon,P Jane. (2008) Management Information Sytems “Managing The Digital Firm”. Jakarta: Penerbit Salemba Empat.  Raymond McLeod,Jr. (2001). Sistem Informasi Edisi 7 Jilid 2. Prenhallindo. Jakarta REFERENSI