SlideShare a Scribd company logo
Ir. Bambang Susigit, MT
Peraturan Reklamasi
dan
Pascatambang
KEMENTERIAN ENERGI DAN SUMBER DAYA MINERAL
DIREKTORAT JENDERAL MINERAL DAN BATUBARA
DIREKTORAT TEKNIK DAN LINGKUNGAN MINERAL DAN BATUBARA
Contents
Dasar Hukum
1
2
Sanksi
3
Ketentuan Peralihan
4
Tatalaksana
Ketentuan lebih lanjut mengenai reklamasi dan
pascatambang serta dana jaminan reklamasi
dan dana jamian pascatambang diatur dengan
peraturan pemerintah
(1) Setiap pemegang IUP dan IUPK
wajib menyerahkan rencana
reklamasi dan rencana
pascatambang pada saat
mengajukan permohonan IUP
Operasi Produksi
(1) Pemegang IUP dan IUPK wajib
menyediakan dana jaminan
reklamasi dan jaminan
pascatambang
(2) Menteri, gubernur, atau
bupati/walikota sesuai dengan
kewenangannya dapat menetapkan
pihak ketiga untuk melakukan
reklamasi dan pascatambang
dengan dana jaminan tersebut
(3) Ketentuan sebagaimana dimaksud
pada ayat (2) diberlakukan apabila
pemegang IUP atau IUPK tidak
melaksanakan reklamasi dan
pascatambang sesuai dengan
rencana yang telah disetujui.
PP NO. 78 TAHUN 2010
TENTANG
REKLAMASI DAN PASCATAMBANG
DASAR HUKUM (UU NO. 4
TAHUN 2009)
(2) Pelaksanaan reklamasi dan kegiatan
pascatambang dilakukan sesuai
dengan peruntukan lahan
pascatambang
Pasal 100
Pasal 99
Pasal 101
Dapat menetapkan pihak
ketiga untuk pelaksanaan
reklamasi & Pascatambang
jika pemegang IUP tidak
melaksanakannya
Ketentuan Lebih
Lanjut diatur
dalam peraturan
pemerintah
Peraturan
Pemerintah No.
78 Tahun 2010
Dasar Hukum
UU No.4/2009
Kewajiban menyerahkan rencana
reklamasi dan rencana pascatambang
pada saat mengajukan permohonan
IUP Operasi Produksi
Menempatkan
Jaminan Reklamasi
dan Pascatambang
Dilaksanakan sesuai
dengan peruntukan
lahan
Pasal 99
Pasal 100
Pasal 99
Pasal 100
Pasal 101
PP No. 78 Tahun 2010
Tentang
Reklamasi dan Pascatambang
Prinsip-Prinsip Reklamasi &
Pascatambang
Lingkungan Hidup
a. perlindungan terhadap
kualitas air permukaan, air
tanah, air laut, dan tanah
serta udara;
b. perlindungan
keanekaragaman hayati;
c. stabilitas dan keamanan
timbunan batuan penutup,
kolam tailing, lahan bekas
tambang serta struktur buatan
(man-made structure) lainnya;
d. pemanfaatan lahan bekas
tambang sesuai dengan
peruntukannya;
e. menghormati nilai-nilai sosial
dan budaya setempat, dan
f. kuantitas air tanah
Prinsip-Prinsip
Reklamasi &
Pascatambang
Konservasi
a.penambangan yang
optimum dan penggunaan
teknologi pengolahan yang
efektif dan efisien;
b.pengelolaan dan/atau
pemanfaatan cadangan
marginal kualitas rendah
dan mineral kadar rendah
serta mineral ikutan;
c. pendataan sumberdaya
cadangan mineral dan
batubara yang tidak
tertambang (yang tidak
mineable) serta sisa
pengolahan atau
pemurnian.
.
Keselamatan dan
Kesehatan Kerja
a. perlindungan
keselamatan terhadap
setiap pekerja;
b. perlindungan setiap
pekerja dari penyakit
akibat kerja
TATA LAKSANA RENCANA
REKLAMASI
Penyelidikan
Umum
Eksplorasi FS
Pengajuan
• Jangka Waktu 1 tahun
• Rencana Reklamasi
dimuat dalam RKAB
IUP EKSPLORASI
IUP OPERASI PRODUKSI
Pengajuan
Bersamaan dgn
Pengajuan IUP OP
Rencana Reklamasi
Tahap Eksplorasi
Rencana Reklamasi Tahap
Operasi Produksi
• Untuk 5 Tahun
• Memuat rincian rencana
reklamasi tahap operasi produksi
untuk masing-masing tahun
• Umur tambang < 5 thn disusun
sesuai umur tambang
Rencana reklamasi paling sedikit memuat:
1. Tata guna lahan sebelum dan sesudah
ditambang
2. Rencana bukaan lahan
3. Program Reklamasi terhadap lahan
terganggu
4. Kriteria Keberhasilan
5. Rencara biaya
Disusun berdasarkan AMDAL atau UKL dan UPL Yang telah
disetujui
Dalam hal reklamasi berada dalam kawasan hutan, pesisir dan pulau-pulau kecil, penilaian keberhasilan
reklamasi dilakukan sesuai ketentuan peraturan perundang-undangan
Penyelidikan
Umum
Eksplorasi FS
IUP EKSPLORASI
IUP OPERASI PRODUKSI
Pengajuan Bersamaan
dgn Pengajuan IUP OP
Rencana Pascatambang
Seumur Tambang
TATA LAKSANA RENCANA
PASCATAMBANG
Disusun berdasarkan AMDAL atau UKL dan UPL Yang telah
disetujui
Rencana pascatambang memuat:
1. Profil wilayah (kepemilikan, peruntukkan
lahan, rona awal)
2. Deskripsi kegiatan pertambangan
(cadangan awal, sistem dan metode
penambangan, pengolahan dan
pemurnian serta fasilitas penunjang)
3. Rona Lingkungan akhir (cadangan sisa,
peruntukkan lahan, morfologi, air
permukaan dan air tanah, serta biologi
akuatik dan teresterial
4. Program pascatambang
5. Kriteria keberhasilan
6. Rencana biaya
Persetujuan Rencana Reklamasi
Menteri/Gub/Bup
IUP EKSPLORASI/OP
Evaluasi
≤ 30 hari
≤ 30 hari
OK
NOT OK
PERSETUJUAN
PERBAIKAN
Penilaian dan persetujuan rencana reklamasi dilakukan dalam 30
hari kalender sejak IUP atau IUPK Produksi diterbitkan.
Dalam hal rencana reklamasi belum memenuhi ketantuan,
dokumen rencana reklamasi dikembalikan untuk disempurnakan
dan disampaikan kembali kepada Menteri/Gubernur/Bupati-
Walikota dalam waktu paling lama 30 hari kalender.
Menteri/Gub/Bup
IUP EKSPLORASI/OP
Evaluasi
≤ 30 hari
≤ 30 hari
OK
NOT OK
PERSETUJUAN
PERBAIKAN
PERUBAHAN
RENCANA REKLAMASI
Jika ada Perubahan:
1. Sistem penambangan;
2. Tingkat produksi;
3. Umur tambang;
4. Tata guna lahan;
5. AMDAL atau UKL dan
UPL
≤ 180 hari
Perubahan Rencana Reklamasi
Persetujuan Rencana
Pascatambang
Menteri/Gub/Bup
IUP EKSPLORASI/OP
Evaluasi
≤ 60 hari
≤ 30 hari
OK
NOT OK
PERSETUJUAN
PERBAIKAN
Penilaian dan persetujuan rencana pascatambang dilakukan dalam 60 hari
kalender sejak IUP atau IUPK Produksi diterbitkan.
Dalam hal rencana pascatambang belum memenuhi ketentuan, dokumen
rencana pascatambang dikembalikan untuk disempurnakan dan disampaikan
kembali kepada Menteri/Gubernur/Bupati-Walikota dalam waktu paling lama
30 hari kalender.
Perubahan Rencana
Pascatambang
 Perusahaan wajib merubah rencana pascatambang
apabila terjadi perubahan:
 sistem penambangan;
 tingkat produksi;
 umur tambang;
 tata guna lahan;
 AMDAL atau UKL dan UPL
 Penilaian dan persetujuan dilakukan dalam 90 hari
kalender.
 Perubahan rencana pascatambang hanya dapat
dilakukan dalam jangka waktu paling lambat 2 (dua)
tahun sebelum akhir kegiatan penambangan
1
Lahan terganggu akibat kegiatan eksplorasi
meliputi lubang pengeboran, sumur uji, parit uji,
dan/atau sarana penunjang
Pelaksanaan reklamasi wajib dilakukan paling
lambat 30 hari kalender setelah tidak ada
kegiatan usaha pertambangan pada lahan
terganggu.
Pelaksanaan reklamasi pada tahap eksplorasi
dilakukan sampai memenuhi kriteria keberhasilan
2
3
4
Pelaksanaan reklamasi pada lahan terganggu
akibat kegiatan eksplorasi dilakukan pada lahan
yang tidak digunakan pada tahap operasi
produksi
Pelaksanaan Reklamasi Tahap
Eksplorasi
Pelaksanaan Reklamasi &
Pascatambang
Pelaksanaan reklamasi dan pascatambang
dilakukan sesuai dengan peruntukan lahan
pascatambang
Pelaksanaan reklamasi dan pascatambang wajib
dilakukan sesuai dengan rencana reklamasi dan
rencana pascatambang sampai memenuhi
kriteria keberhasilan
Perencanaan dan pelaksanaan reklamasi di dalam
kawasan hutan, wilayah pesisir, dan pulau-pulau
kecil menyesuaikan peraturan perundang-
undangan
1
2
3
4
Reklamasi dan Pascatambang wajib dipimpin oleh
seorang pejabat yang bertanggung jawab atas
pelaksanaan reklamasi dan pascatambang.
PELAPORAN PELAKSANAAN REKLAMASI
DAN PASCATAMBANG
 Perusahaan wajib menyampaikan laporan pelaksanaan
reklamasi setiap 1 tahun kepada menteri, gubernur,
bupati/walikota sesuai dengan kewenangan masing-masing.
 Laporan pelaksanaan reklamasi dievaluasi paling lama 30
hari kalender sejak laporan diterima untuk kemudian
ditetapkan tingkat keberhasilan reklamasi.
 Perusahaan wajib menyampaikan laporan pelaksanaan
pascatambang setiap 3 bulan kepada menteri/
gubernur/bupati/walikota sesuai kewenangan masing-
masing.
 Menteri, gubernur, atau bupati/walikota sesuai dengan
kewenangannya memberitahukan tingkat keberhasilan
reklamasi dan pascatambang secara tertulis (berdasarkan
hasil evaluasi) kepada pemegang IUP Operasi Produksi dan
IUPK Operasi Produksi.
JAMINAN REKLAMASI DAN
PASCATAMBANG
 Perusahaan wajib menyediakan jaminan
reklamasi sesuai perhitungan rencana
reklamasi.
 Jaminan Reklamasi wajib disediakan pada
tahap eksplorasi dan tahap operasi produksi
 Perusahaan wajib menyediakan jaminan
pascatambang sesuai perhitungan rencana
pascatambang.
 Jaminan reklamasi tahap eksplorasi ditetapkan sesuai dengan
rencana reklamasi yang disusun berdasarkan dokumen
pengelolaan lingkungan dan dimuat dalam rencana kerja dan
anggaran biaya eksplorasi.
BENTUK JAMINAN
DEPOSITO BERJANGKA
 Jaminan reklamasi ditempatkan dalam jangka waktu paling
lambat 30 (tiga puluh) hari kalender sejak rencana kerja dan
anggaran biaya tahap eksplorasi disetujui oleh Menteri,
gubernur, atau bupati/walikota sesuai dengan
kewenangannya.
JAMINAN REKLAMASI TAHAP
EKSPLORASI
JAMINAN REKLAMASI TAHAP OPERASI
PRODUKSI
Jaminan reklamasi harus menutup seluruh biaya pelaksanaan
pekerjaan reklamasi.
BENTUK JAMINAN
1.Rekening bersama pada bank Pemerintah
2.Deposito Berjangka
3.Bank Garansi yang diterbitkan oleh bank Pemerintah
di Indonesia
4.Cadangan Akuntansi (Accounting Reserve)
Penempatan jaminan reklamasi tidak menghilangkan kewajiban
perusahaan untuk melakukan reklamasi
Kekurangan biaya pelaksanaan reklamasi tetap menjadi
tanggung jawab perusahaan
JAMINAN PASCATAMBANG
 Penempatan jaminan pascatambang tidak menghilangkan
kewajiban perusahaan untuk melakukan penutupan tambang.
BENTUK JAMINAN
DEPOSITO BERJANGKA
 Kekurangan biaya untuk menyelesaikan penutupan tambang
tetap menjadi tanggung jawab perusahaan.
 Jaminan penutupan tambang ditempatkan setiap tahun dan
wajib terkumpul seluruhnya (100%) dua tahun sebelum tutup
tambang.
Pemerintah kabupaten/kota sebelum menerbitkan IPR pada
wilayah pertambangan rakyat, wajib menyusun rencana reklamasi
dan rencana pascatambang untuk setiap wilayah pertambangan
rakyat.
Rencana reklamasi disusun berdasarkan dokumen pengelolaan
lingkungan yang telah disetujui.
Bupati/walikota menetapkan rencana reklamasi dan rencana
pascatambang untuk pemegang IPR
Pemegang IPR bersama dengan bupati/walikota wajib
melaksanakan reklamasi dan pascatambang sesuai dengan
rencana reklamasi dan rencana pascatambang
REKLAMASI DAN PASCATAMBANG BAGI
PEMEGANG IPR
Pemegang IUP dan IUPK wajib menyerahkan lahan yang
telah direklamasi kepada Menteri, gubernur, atau
bupati/walikota sesuai dengan kewenangannya.
Pemegang IUP dan IUPK dapat mengajukan permohonan
penundaan penyerahan lahan sebagaimana dimaksud pada
ayat (1) baik sebagian atau seluruhnya kepada Menteri,
gubernur, atau bupati/walikota sesuai dengan
kewenangannya apabila lahan yang telah direklamasi masih
diperlukan untuk pertambangan
Pemegang IUP atau IUPK yang telah menyelesaikan
pascatambang wajib menyerahkan lahan pascatambang
kepada yang berhak sesuai peraturan perundang-
undangan melalui Menteri/Gubernur/ Bupati-Walikota
sesuai kewenangannya.
PENYERAHAN LAHAN REKLAMASI DAN
LAHAN PASCATAMBANG
SANKSI ADMINISTRATIF
1
Peringatan
tertulis
2
Penghentian
sebagian atau
seluruh
kegiatan
penambangan
3
Pencabutan
izin
KETENTUAN PERALIHAN
 Rencana reklamasi dan/atau rencana pascatambang
yang disampaikan oleh pemegang KK, PKP2B, KP, SIPD
dan SIPR menyesuaikan PP ini.
 Pemegang KK, PKP2B, KP, SIPD dan SIPR yang belum
menempatkan jaminan reklamasi dan/atau jaminan
pascatambang sebelum Peraturan Pemerintah ini
berlaku, wajib menempatkan jaminan reklamasi
dan/atau jaminan pascatambang sesuai dengan
ketentuan PP
 Pemegang KK, PKP2B, KP, SIPD dan SIPR yang telah
berproduksi wajib menempatkan jaminan pascatambang
sesuai dengan ketentuan Peraturan Pemerintah ini.
Peraturan Reklamasi dan Pascatambang.pptx

More Related Content

What's hot

Pengelolaan Lingkungan Pertambangan (POM)
Pengelolaan Lingkungan Pertambangan (POM)Pengelolaan Lingkungan Pertambangan (POM)
Pengelolaan Lingkungan Pertambangan (POM)
Muhammad Kurniawan
 
Arah Penguatan Fungsi Pengawasan dan Penegakan Hukum dalam Pelaksanaan Reklam...
Arah Penguatan Fungsi Pengawasan dan Penegakan Hukum dalam Pelaksanaan Reklam...Arah Penguatan Fungsi Pengawasan dan Penegakan Hukum dalam Pelaksanaan Reklam...
Arah Penguatan Fungsi Pengawasan dan Penegakan Hukum dalam Pelaksanaan Reklam...
Publish What You Pay (PWYP) Indonesia
 
PENGARUH AIR ASAM TAMBANG TERHADAP LINGKUNGAN AIR DAN PENANGANNYA
PENGARUH AIR ASAM TAMBANG TERHADAP LINGKUNGAN AIR DAN PENANGANNYAPENGARUH AIR ASAM TAMBANG TERHADAP LINGKUNGAN AIR DAN PENANGANNYA
PENGARUH AIR ASAM TAMBANG TERHADAP LINGKUNGAN AIR DAN PENANGANNYA
Fathur Rozaq
 
Materi kuliah-tata-ruang-dan-perencanaan-lingkungan1
Materi kuliah-tata-ruang-dan-perencanaan-lingkungan1Materi kuliah-tata-ruang-dan-perencanaan-lingkungan1
Materi kuliah-tata-ruang-dan-perencanaan-lingkungan1
laboratorium pwkuinam
 
Kebijakan Penyelenggaraan KKPRL
Kebijakan Penyelenggaraan KKPRLKebijakan Penyelenggaraan KKPRL
Kebijakan Penyelenggaraan KKPRL
MastiahDelima
 
Pengelolaan dan Pemantauan Lingkungan
Pengelolaan dan Pemantauan LingkunganPengelolaan dan Pemantauan Lingkungan
Pengelolaan dan Pemantauan Lingkungan
YusufRiyandi
 
Dlh Perling dan Pertek
Dlh   Perling dan PertekDlh   Perling dan Pertek
Dlh Perling dan Pertek
Era Wibowo
 
Sosialisasi muatan PP 22 tahun 2021 (terkait pl)
Sosialisasi muatan PP 22 tahun 2021 (terkait pl)Sosialisasi muatan PP 22 tahun 2021 (terkait pl)
Sosialisasi muatan PP 22 tahun 2021 (terkait pl)
Heri Romansyah
 
revisi PPT LAPHIR LAHAN POTENSIAL RELOKASI BENCANA NGANJUK_show (1).pdf
revisi PPT LAPHIR LAHAN POTENSIAL RELOKASI BENCANA NGANJUK_show (1).pdfrevisi PPT LAPHIR LAHAN POTENSIAL RELOKASI BENCANA NGANJUK_show (1).pdf
revisi PPT LAPHIR LAHAN POTENSIAL RELOKASI BENCANA NGANJUK_show (1).pdf
ssusercf685f
 
Sidang UKL UPL PT AIS_Sidang.pptx
Sidang UKL UPL PT AIS_Sidang.pptxSidang UKL UPL PT AIS_Sidang.pptx
Sidang UKL UPL PT AIS_Sidang.pptx
ParadhaWihandySimarm
 
Sosialisasi pp 22 tahun 2021 pengelolaan limbah non b3
Sosialisasi pp 22 tahun 2021 pengelolaan limbah non b3Sosialisasi pp 22 tahun 2021 pengelolaan limbah non b3
Sosialisasi pp 22 tahun 2021 pengelolaan limbah non b3
Instansi
 
Liftng, Cost Recovery dan Kinerja PNBP Migas
Liftng, Cost Recovery dan Kinerja PNBP MigasLiftng, Cost Recovery dan Kinerja PNBP Migas
Liftng, Cost Recovery dan Kinerja PNBP Migas
Publish What You Pay (PWYP) Indonesia
 
RENCANA ZONASI RINCI WILAYAH PESISIR DAN PULAU-PULAU KECIL
RENCANA ZONASI RINCI WILAYAH PESISIR DAN PULAU-PULAU KECIL RENCANA ZONASI RINCI WILAYAH PESISIR DAN PULAU-PULAU KECIL
RENCANA ZONASI RINCI WILAYAH PESISIR DAN PULAU-PULAU KECIL
Fitri Indra Wardhono
 
STANDAR TEKNIS SPM PUPR Berdasarkan Peraturan Menteri Pekerjaan Umum dan Peru...
STANDAR TEKNIS SPM PUPR Berdasarkan Peraturan Menteri Pekerjaan Umum dan Peru...STANDAR TEKNIS SPM PUPR Berdasarkan Peraturan Menteri Pekerjaan Umum dan Peru...
STANDAR TEKNIS SPM PUPR Berdasarkan Peraturan Menteri Pekerjaan Umum dan Peru...
Muh Saleh
 
Studi Kelayakan Persampahan
Studi Kelayakan PersampahanStudi Kelayakan Persampahan
Studi Kelayakan Persampahan
Joy Irman
 
Materi persentase land aplikasi pks
Materi persentase land aplikasi pksMateri persentase land aplikasi pks
Materi persentase land aplikasi pks
ju adi
 
Penutupan dan Rehabilitasi TPA
Penutupan dan Rehabilitasi TPAPenutupan dan Rehabilitasi TPA
Penutupan dan Rehabilitasi TPA
Joy Irman
 
Paparan bimbingan teknis penguatan layanan kkpr di daerah 181121
Paparan bimbingan teknis penguatan layanan kkpr di daerah   181121Paparan bimbingan teknis penguatan layanan kkpr di daerah   181121
Paparan bimbingan teknis penguatan layanan kkpr di daerah 181121
WahyudiAgustian1
 
Kepatuhan Penempatan Dana Jaminan Reklamasi dan Pascatambang di Indonesia
Kepatuhan Penempatan Dana Jaminan Reklamasi dan Pascatambang di IndonesiaKepatuhan Penempatan Dana Jaminan Reklamasi dan Pascatambang di Indonesia
Kepatuhan Penempatan Dana Jaminan Reklamasi dan Pascatambang di Indonesia
Publish What You Pay (PWYP) Indonesia
 
Sosialisasi uu 27 / 2007 TENTANG PENGELOLAAN WILAYAH PESISIR DAN PULAU-PULAU...
Sosialisasi uu 27 / 2007 TENTANGPENGELOLAAN WILAYAH PESISIR DAN PULAU-PULAU...Sosialisasi uu 27 / 2007 TENTANGPENGELOLAAN WILAYAH PESISIR DAN PULAU-PULAU...
Sosialisasi uu 27 / 2007 TENTANG PENGELOLAAN WILAYAH PESISIR DAN PULAU-PULAU...
Fitri Indra Wardhono
 

What's hot (20)

Pengelolaan Lingkungan Pertambangan (POM)
Pengelolaan Lingkungan Pertambangan (POM)Pengelolaan Lingkungan Pertambangan (POM)
Pengelolaan Lingkungan Pertambangan (POM)
 
Arah Penguatan Fungsi Pengawasan dan Penegakan Hukum dalam Pelaksanaan Reklam...
Arah Penguatan Fungsi Pengawasan dan Penegakan Hukum dalam Pelaksanaan Reklam...Arah Penguatan Fungsi Pengawasan dan Penegakan Hukum dalam Pelaksanaan Reklam...
Arah Penguatan Fungsi Pengawasan dan Penegakan Hukum dalam Pelaksanaan Reklam...
 
PENGARUH AIR ASAM TAMBANG TERHADAP LINGKUNGAN AIR DAN PENANGANNYA
PENGARUH AIR ASAM TAMBANG TERHADAP LINGKUNGAN AIR DAN PENANGANNYAPENGARUH AIR ASAM TAMBANG TERHADAP LINGKUNGAN AIR DAN PENANGANNYA
PENGARUH AIR ASAM TAMBANG TERHADAP LINGKUNGAN AIR DAN PENANGANNYA
 
Materi kuliah-tata-ruang-dan-perencanaan-lingkungan1
Materi kuliah-tata-ruang-dan-perencanaan-lingkungan1Materi kuliah-tata-ruang-dan-perencanaan-lingkungan1
Materi kuliah-tata-ruang-dan-perencanaan-lingkungan1
 
Kebijakan Penyelenggaraan KKPRL
Kebijakan Penyelenggaraan KKPRLKebijakan Penyelenggaraan KKPRL
Kebijakan Penyelenggaraan KKPRL
 
Pengelolaan dan Pemantauan Lingkungan
Pengelolaan dan Pemantauan LingkunganPengelolaan dan Pemantauan Lingkungan
Pengelolaan dan Pemantauan Lingkungan
 
Dlh Perling dan Pertek
Dlh   Perling dan PertekDlh   Perling dan Pertek
Dlh Perling dan Pertek
 
Sosialisasi muatan PP 22 tahun 2021 (terkait pl)
Sosialisasi muatan PP 22 tahun 2021 (terkait pl)Sosialisasi muatan PP 22 tahun 2021 (terkait pl)
Sosialisasi muatan PP 22 tahun 2021 (terkait pl)
 
revisi PPT LAPHIR LAHAN POTENSIAL RELOKASI BENCANA NGANJUK_show (1).pdf
revisi PPT LAPHIR LAHAN POTENSIAL RELOKASI BENCANA NGANJUK_show (1).pdfrevisi PPT LAPHIR LAHAN POTENSIAL RELOKASI BENCANA NGANJUK_show (1).pdf
revisi PPT LAPHIR LAHAN POTENSIAL RELOKASI BENCANA NGANJUK_show (1).pdf
 
Sidang UKL UPL PT AIS_Sidang.pptx
Sidang UKL UPL PT AIS_Sidang.pptxSidang UKL UPL PT AIS_Sidang.pptx
Sidang UKL UPL PT AIS_Sidang.pptx
 
Sosialisasi pp 22 tahun 2021 pengelolaan limbah non b3
Sosialisasi pp 22 tahun 2021 pengelolaan limbah non b3Sosialisasi pp 22 tahun 2021 pengelolaan limbah non b3
Sosialisasi pp 22 tahun 2021 pengelolaan limbah non b3
 
Liftng, Cost Recovery dan Kinerja PNBP Migas
Liftng, Cost Recovery dan Kinerja PNBP MigasLiftng, Cost Recovery dan Kinerja PNBP Migas
Liftng, Cost Recovery dan Kinerja PNBP Migas
 
RENCANA ZONASI RINCI WILAYAH PESISIR DAN PULAU-PULAU KECIL
RENCANA ZONASI RINCI WILAYAH PESISIR DAN PULAU-PULAU KECIL RENCANA ZONASI RINCI WILAYAH PESISIR DAN PULAU-PULAU KECIL
RENCANA ZONASI RINCI WILAYAH PESISIR DAN PULAU-PULAU KECIL
 
STANDAR TEKNIS SPM PUPR Berdasarkan Peraturan Menteri Pekerjaan Umum dan Peru...
STANDAR TEKNIS SPM PUPR Berdasarkan Peraturan Menteri Pekerjaan Umum dan Peru...STANDAR TEKNIS SPM PUPR Berdasarkan Peraturan Menteri Pekerjaan Umum dan Peru...
STANDAR TEKNIS SPM PUPR Berdasarkan Peraturan Menteri Pekerjaan Umum dan Peru...
 
Studi Kelayakan Persampahan
Studi Kelayakan PersampahanStudi Kelayakan Persampahan
Studi Kelayakan Persampahan
 
Materi persentase land aplikasi pks
Materi persentase land aplikasi pksMateri persentase land aplikasi pks
Materi persentase land aplikasi pks
 
Penutupan dan Rehabilitasi TPA
Penutupan dan Rehabilitasi TPAPenutupan dan Rehabilitasi TPA
Penutupan dan Rehabilitasi TPA
 
Paparan bimbingan teknis penguatan layanan kkpr di daerah 181121
Paparan bimbingan teknis penguatan layanan kkpr di daerah   181121Paparan bimbingan teknis penguatan layanan kkpr di daerah   181121
Paparan bimbingan teknis penguatan layanan kkpr di daerah 181121
 
Kepatuhan Penempatan Dana Jaminan Reklamasi dan Pascatambang di Indonesia
Kepatuhan Penempatan Dana Jaminan Reklamasi dan Pascatambang di IndonesiaKepatuhan Penempatan Dana Jaminan Reklamasi dan Pascatambang di Indonesia
Kepatuhan Penempatan Dana Jaminan Reklamasi dan Pascatambang di Indonesia
 
Sosialisasi uu 27 / 2007 TENTANG PENGELOLAAN WILAYAH PESISIR DAN PULAU-PULAU...
Sosialisasi uu 27 / 2007 TENTANGPENGELOLAAN WILAYAH PESISIR DAN PULAU-PULAU...Sosialisasi uu 27 / 2007 TENTANGPENGELOLAAN WILAYAH PESISIR DAN PULAU-PULAU...
Sosialisasi uu 27 / 2007 TENTANG PENGELOLAAN WILAYAH PESISIR DAN PULAU-PULAU...
 

Similar to Peraturan Reklamasi dan Pascatambang.pptx

SEMINAR KERJA PRAKTEK PELAKSANAAN PEKERJAAN TIMBUNAN PADA PAKET PEMBANGUNAN S...
SEMINAR KERJA PRAKTEKPELAKSANAAN PEKERJAAN TIMBUNAN PADA PAKET PEMBANGUNAN S...SEMINAR KERJA PRAKTEKPELAKSANAAN PEKERJAAN TIMBUNAN PADA PAKET PEMBANGUNAN S...
SEMINAR KERJA PRAKTEK PELAKSANAAN PEKERJAAN TIMBUNAN PADA PAKET PEMBANGUNAN S...
JoSiahaan1
 
Presentasi prosedur izin pertambangan dan .pptx
Presentasi prosedur izin pertambangan dan .pptxPresentasi prosedur izin pertambangan dan .pptx
Presentasi prosedur izin pertambangan dan .pptx
AdeRamadhan18
 
Permen esdm-18-2008 tentang reklamasi dan penutupan tambang
Permen esdm-18-2008 tentang reklamasi dan penutupan tambangPermen esdm-18-2008 tentang reklamasi dan penutupan tambang
Permen esdm-18-2008 tentang reklamasi dan penutupan tambang
Aldrien Ticoalu
 
Jaminan Reklamasi.pdf
Jaminan Reklamasi.pdfJaminan Reklamasi.pdf
Jaminan Reklamasi.pdf
JulianFawwazRabbani
 
03 ESDM Bahan DBT_LAPAN Seminar Inderaja_31072018.pdf
03 ESDM Bahan DBT_LAPAN Seminar Inderaja_31072018.pdf03 ESDM Bahan DBT_LAPAN Seminar Inderaja_31072018.pdf
03 ESDM Bahan DBT_LAPAN Seminar Inderaja_31072018.pdf
wulanmunir1
 
PCM Konstruksi
PCM KonstruksiPCM Konstruksi
PCM Konstruksi
AbdMuhaiminPasaeno
 
K3 PERTAMBANGAN 2.pdf
K3 PERTAMBANGAN 2.pdfK3 PERTAMBANGAN 2.pdf
K3 PERTAMBANGAN 2.pdf
FebriaNisaUlfina
 
Sampe L. Purba - Wilayah Kerja Migas
Sampe L. Purba  - Wilayah Kerja Migas Sampe L. Purba  - Wilayah Kerja Migas
Sampe L. Purba - Wilayah Kerja Migas
Sampe Purba
 
Kawasan Industri Hasil Tembakau.pptx
Kawasan Industri Hasil Tembakau.pptxKawasan Industri Hasil Tembakau.pptx
Kawasan Industri Hasil Tembakau.pptx
Majid Abdullah
 
Substansi uu cipta kerja (7 oktober 2020)
Substansi uu cipta kerja (7 oktober 2020)Substansi uu cipta kerja (7 oktober 2020)
Substansi uu cipta kerja (7 oktober 2020)
RepublikaDigital
 
104 PAPARAN TATALAKSANA PPPSRS SESUAI PERGUB 133 TAHUN 2019.pptx
104 PAPARAN TATALAKSANA PPPSRS SESUAI PERGUB 133 TAHUN 2019.pptx104 PAPARAN TATALAKSANA PPPSRS SESUAI PERGUB 133 TAHUN 2019.pptx
104 PAPARAN TATALAKSANA PPPSRS SESUAI PERGUB 133 TAHUN 2019.pptx
GinantoSendjaja
 
361281650-Contoh-Bahan-Tayang-PCM.pptx
361281650-Contoh-Bahan-Tayang-PCM.pptx361281650-Contoh-Bahan-Tayang-PCM.pptx
361281650-Contoh-Bahan-Tayang-PCM.pptx
terserahsaya4
 
PCM Contoh Paparan Presentasi.ppt
PCM Contoh Paparan Presentasi.pptPCM Contoh Paparan Presentasi.ppt
PCM Contoh Paparan Presentasi.ppt
AdiIndrayana
 
Sosialisasi skp
Sosialisasi skpSosialisasi skp
Sosialisasi skp
agus_ibnu_hasan
 
PENGENDALIAN KONTRAK_Sleman.pdf
PENGENDALIAN KONTRAK_Sleman.pdfPENGENDALIAN KONTRAK_Sleman.pdf
PENGENDALIAN KONTRAK_Sleman.pdf
MUHRIVAIS
 
Peran Pemerintah Daerah dalam Perbaikan Tata Kelola Batubara di Sumatera Selatan
Peran Pemerintah Daerah dalam Perbaikan Tata Kelola Batubara di Sumatera SelatanPeran Pemerintah Daerah dalam Perbaikan Tata Kelola Batubara di Sumatera Selatan
Peran Pemerintah Daerah dalam Perbaikan Tata Kelola Batubara di Sumatera Selatan
Publish What You Pay (PWYP) Indonesia
 
Izin lokasi dan izin pengelolaan perairan di wilayah pesisir dan pulau pulau ...
Izin lokasi dan izin pengelolaan perairan di wilayah pesisir dan pulau pulau ...Izin lokasi dan izin pengelolaan perairan di wilayah pesisir dan pulau pulau ...
Izin lokasi dan izin pengelolaan perairan di wilayah pesisir dan pulau pulau ...
Didi Sadili
 
Kebijakan Pengawasan
Kebijakan PengawasanKebijakan Pengawasan
Metode bab i pendahuluan
Metode bab i pendahuluanMetode bab i pendahuluan
Metode bab i pendahuluan
Moe Hamzan
 
Ditjen Bangda Kemendagri_Arahan Penyusunan Rencana Aksi Adaptasi_Pelatihan A2...
Ditjen Bangda Kemendagri_Arahan Penyusunan Rencana Aksi Adaptasi_Pelatihan A2...Ditjen Bangda Kemendagri_Arahan Penyusunan Rencana Aksi Adaptasi_Pelatihan A2...
Ditjen Bangda Kemendagri_Arahan Penyusunan Rencana Aksi Adaptasi_Pelatihan A2...
hamzah010181
 

Similar to Peraturan Reklamasi dan Pascatambang.pptx (20)

SEMINAR KERJA PRAKTEK PELAKSANAAN PEKERJAAN TIMBUNAN PADA PAKET PEMBANGUNAN S...
SEMINAR KERJA PRAKTEKPELAKSANAAN PEKERJAAN TIMBUNAN PADA PAKET PEMBANGUNAN S...SEMINAR KERJA PRAKTEKPELAKSANAAN PEKERJAAN TIMBUNAN PADA PAKET PEMBANGUNAN S...
SEMINAR KERJA PRAKTEK PELAKSANAAN PEKERJAAN TIMBUNAN PADA PAKET PEMBANGUNAN S...
 
Presentasi prosedur izin pertambangan dan .pptx
Presentasi prosedur izin pertambangan dan .pptxPresentasi prosedur izin pertambangan dan .pptx
Presentasi prosedur izin pertambangan dan .pptx
 
Permen esdm-18-2008 tentang reklamasi dan penutupan tambang
Permen esdm-18-2008 tentang reklamasi dan penutupan tambangPermen esdm-18-2008 tentang reklamasi dan penutupan tambang
Permen esdm-18-2008 tentang reklamasi dan penutupan tambang
 
Jaminan Reklamasi.pdf
Jaminan Reklamasi.pdfJaminan Reklamasi.pdf
Jaminan Reklamasi.pdf
 
03 ESDM Bahan DBT_LAPAN Seminar Inderaja_31072018.pdf
03 ESDM Bahan DBT_LAPAN Seminar Inderaja_31072018.pdf03 ESDM Bahan DBT_LAPAN Seminar Inderaja_31072018.pdf
03 ESDM Bahan DBT_LAPAN Seminar Inderaja_31072018.pdf
 
PCM Konstruksi
PCM KonstruksiPCM Konstruksi
PCM Konstruksi
 
K3 PERTAMBANGAN 2.pdf
K3 PERTAMBANGAN 2.pdfK3 PERTAMBANGAN 2.pdf
K3 PERTAMBANGAN 2.pdf
 
Sampe L. Purba - Wilayah Kerja Migas
Sampe L. Purba  - Wilayah Kerja Migas Sampe L. Purba  - Wilayah Kerja Migas
Sampe L. Purba - Wilayah Kerja Migas
 
Kawasan Industri Hasil Tembakau.pptx
Kawasan Industri Hasil Tembakau.pptxKawasan Industri Hasil Tembakau.pptx
Kawasan Industri Hasil Tembakau.pptx
 
Substansi uu cipta kerja (7 oktober 2020)
Substansi uu cipta kerja (7 oktober 2020)Substansi uu cipta kerja (7 oktober 2020)
Substansi uu cipta kerja (7 oktober 2020)
 
104 PAPARAN TATALAKSANA PPPSRS SESUAI PERGUB 133 TAHUN 2019.pptx
104 PAPARAN TATALAKSANA PPPSRS SESUAI PERGUB 133 TAHUN 2019.pptx104 PAPARAN TATALAKSANA PPPSRS SESUAI PERGUB 133 TAHUN 2019.pptx
104 PAPARAN TATALAKSANA PPPSRS SESUAI PERGUB 133 TAHUN 2019.pptx
 
361281650-Contoh-Bahan-Tayang-PCM.pptx
361281650-Contoh-Bahan-Tayang-PCM.pptx361281650-Contoh-Bahan-Tayang-PCM.pptx
361281650-Contoh-Bahan-Tayang-PCM.pptx
 
PCM Contoh Paparan Presentasi.ppt
PCM Contoh Paparan Presentasi.pptPCM Contoh Paparan Presentasi.ppt
PCM Contoh Paparan Presentasi.ppt
 
Sosialisasi skp
Sosialisasi skpSosialisasi skp
Sosialisasi skp
 
PENGENDALIAN KONTRAK_Sleman.pdf
PENGENDALIAN KONTRAK_Sleman.pdfPENGENDALIAN KONTRAK_Sleman.pdf
PENGENDALIAN KONTRAK_Sleman.pdf
 
Peran Pemerintah Daerah dalam Perbaikan Tata Kelola Batubara di Sumatera Selatan
Peran Pemerintah Daerah dalam Perbaikan Tata Kelola Batubara di Sumatera SelatanPeran Pemerintah Daerah dalam Perbaikan Tata Kelola Batubara di Sumatera Selatan
Peran Pemerintah Daerah dalam Perbaikan Tata Kelola Batubara di Sumatera Selatan
 
Izin lokasi dan izin pengelolaan perairan di wilayah pesisir dan pulau pulau ...
Izin lokasi dan izin pengelolaan perairan di wilayah pesisir dan pulau pulau ...Izin lokasi dan izin pengelolaan perairan di wilayah pesisir dan pulau pulau ...
Izin lokasi dan izin pengelolaan perairan di wilayah pesisir dan pulau pulau ...
 
Kebijakan Pengawasan
Kebijakan PengawasanKebijakan Pengawasan
Kebijakan Pengawasan
 
Metode bab i pendahuluan
Metode bab i pendahuluanMetode bab i pendahuluan
Metode bab i pendahuluan
 
Ditjen Bangda Kemendagri_Arahan Penyusunan Rencana Aksi Adaptasi_Pelatihan A2...
Ditjen Bangda Kemendagri_Arahan Penyusunan Rencana Aksi Adaptasi_Pelatihan A2...Ditjen Bangda Kemendagri_Arahan Penyusunan Rencana Aksi Adaptasi_Pelatihan A2...
Ditjen Bangda Kemendagri_Arahan Penyusunan Rencana Aksi Adaptasi_Pelatihan A2...
 

Recently uploaded

Modul Projek Kearifan Lokal - Warung Pasundan - Fase B (1).pdf
Modul Projek Kearifan Lokal - Warung Pasundan - Fase B (1).pdfModul Projek Kearifan Lokal - Warung Pasundan - Fase B (1).pdf
Modul Projek Kearifan Lokal - Warung Pasundan - Fase B (1).pdf
AdeSutisna19
 
SERTIFIKAT NINA Peserta coaching fff.doc
SERTIFIKAT NINA Peserta coaching fff.docSERTIFIKAT NINA Peserta coaching fff.doc
SERTIFIKAT NINA Peserta coaching fff.doc
sdnbaktimulyagunungh
 
SRI WAHYUNI KONEKSI MATERI MODUL 1.4.pdf
SRI WAHYUNI KONEKSI MATERI MODUL 1.4.pdfSRI WAHYUNI KONEKSI MATERI MODUL 1.4.pdf
SRI WAHYUNI KONEKSI MATERI MODUL 1.4.pdf
SriWahyuni58535
 
MODUL AJAR BAB 1 - B. INDONESIA KELAS 4 FASE B.docx
MODUL AJAR BAB 1 - B. INDONESIA  KELAS 4 FASE B.docxMODUL AJAR BAB 1 - B. INDONESIA  KELAS 4 FASE B.docx
MODUL AJAR BAB 1 - B. INDONESIA KELAS 4 FASE B.docx
AtikIstikhomatin
 
Aksi Nyata Buku Non Teks Bermutu Dan Manfaatnya .pdf
Aksi Nyata Buku Non Teks Bermutu Dan Manfaatnya .pdfAksi Nyata Buku Non Teks Bermutu Dan Manfaatnya .pdf
Aksi Nyata Buku Non Teks Bermutu Dan Manfaatnya .pdf
DenysErlanders
 
BAHAN MENGAJAR MATEMATIK KEPADA KANAK - KANAK
BAHAN MENGAJAR MATEMATIK KEPADA KANAK - KANAKBAHAN MENGAJAR MATEMATIK KEPADA KANAK - KANAK
BAHAN MENGAJAR MATEMATIK KEPADA KANAK - KANAK
HUMAH KUMARASAMY
 
UNIT 3 PB 2 MODUL AJAR PPKn KELAS 5 - modulguruku.com.docx
UNIT 3 PB 2 MODUL AJAR PPKn KELAS 5 - modulguruku.com.docxUNIT 3 PB 2 MODUL AJAR PPKn KELAS 5 - modulguruku.com.docx
UNIT 3 PB 2 MODUL AJAR PPKn KELAS 5 - modulguruku.com.docx
nengenok23
 
Modul Projek Gaya Hidup Berkelanjutan - Peduli Sampah Selamatkan Generasi - F...
Modul Projek Gaya Hidup Berkelanjutan - Peduli Sampah Selamatkan Generasi - F...Modul Projek Gaya Hidup Berkelanjutan - Peduli Sampah Selamatkan Generasi - F...
Modul Projek Gaya Hidup Berkelanjutan - Peduli Sampah Selamatkan Generasi - F...
AdeSutisna19
 
Modul Ajar PJOK Kelas 4 Fase B Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PJOK Kelas 4 Fase B Kurikulum MerdekaModul Ajar PJOK Kelas 4 Fase B Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PJOK Kelas 4 Fase B Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
Materi pemutakhiran dan penyusunan daftar pemilih 2024.pdf
Materi pemutakhiran dan penyusunan daftar pemilih 2024.pdfMateri pemutakhiran dan penyusunan daftar pemilih 2024.pdf
Materi pemutakhiran dan penyusunan daftar pemilih 2024.pdf
yukaardiansyah921
 
Modul Projek - Yuk Makan Ketupat (Kearifan Lokal) Fase C - Fase C.pdf
Modul Projek  - Yuk Makan Ketupat (Kearifan Lokal) Fase C - Fase C.pdfModul Projek  - Yuk Makan Ketupat (Kearifan Lokal) Fase C - Fase C.pdf
Modul Projek - Yuk Makan Ketupat (Kearifan Lokal) Fase C - Fase C.pdf
ShintaKurniawatiSs
 
JUKNIS PENGISIAN IJAZAH SD TAHUN 2024.pdf
JUKNIS PENGISIAN IJAZAH SD TAHUN 2024.pdfJUKNIS PENGISIAN IJAZAH SD TAHUN 2024.pdf
JUKNIS PENGISIAN IJAZAH SD TAHUN 2024.pdf
SeptianTriadi2
 
KONEKSI ANTAR MATERI MODUL 2.1 SRI WAHYUNI.pdf
KONEKSI ANTAR MATERI MODUL 2.1 SRI WAHYUNI.pdfKONEKSI ANTAR MATERI MODUL 2.1 SRI WAHYUNI.pdf
KONEKSI ANTAR MATERI MODUL 2.1 SRI WAHYUNI.pdf
SriWahyuni58535
 
Selamat "Hari Raya_Idul Adha 1445H / 2024H".
Selamat "Hari Raya_Idul Adha 1445H / 2024H".Selamat "Hari Raya_Idul Adha 1445H / 2024H".
Selamat "Hari Raya_Idul Adha 1445H / 2024H".
Kanaidi ken
 
Modul Ajar Fisika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
Modul Ajar Fisika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka [abdiera.com]Modul Ajar Fisika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
Modul Ajar Fisika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
Fathan Emran
 
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 8 Fase D Kurikulum MerdekaModul Ajar Bahasa Inggris Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
RENCANA + Link2 Materi BimTek _"Ketentuan TERBARU_PTK 007 Rev-5 Tahun 2023 & ...
RENCANA + Link2 Materi BimTek _"Ketentuan TERBARU_PTK 007 Rev-5 Tahun 2023 & ...RENCANA + Link2 Materi BimTek _"Ketentuan TERBARU_PTK 007 Rev-5 Tahun 2023 & ...
RENCANA + Link2 Materi BimTek _"Ketentuan TERBARU_PTK 007 Rev-5 Tahun 2023 & ...
Kanaidi ken
 
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 4 Fase B Kurikulum merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 4 Fase B Kurikulum merdekaModul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 4 Fase B Kurikulum merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 4 Fase B Kurikulum merdeka
Fathan Emran
 
Modul Ajar Informatika Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
Modul Ajar Informatika Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka [abdiera.com]Modul Ajar Informatika Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
Modul Ajar Informatika Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
Fathan Emran
 
Modul AJar Rekayasa Perangkat Lunak 2024
Modul AJar Rekayasa Perangkat Lunak 2024Modul AJar Rekayasa Perangkat Lunak 2024
Modul AJar Rekayasa Perangkat Lunak 2024
Herry Prasetyo
 

Recently uploaded (20)

Modul Projek Kearifan Lokal - Warung Pasundan - Fase B (1).pdf
Modul Projek Kearifan Lokal - Warung Pasundan - Fase B (1).pdfModul Projek Kearifan Lokal - Warung Pasundan - Fase B (1).pdf
Modul Projek Kearifan Lokal - Warung Pasundan - Fase B (1).pdf
 
SERTIFIKAT NINA Peserta coaching fff.doc
SERTIFIKAT NINA Peserta coaching fff.docSERTIFIKAT NINA Peserta coaching fff.doc
SERTIFIKAT NINA Peserta coaching fff.doc
 
SRI WAHYUNI KONEKSI MATERI MODUL 1.4.pdf
SRI WAHYUNI KONEKSI MATERI MODUL 1.4.pdfSRI WAHYUNI KONEKSI MATERI MODUL 1.4.pdf
SRI WAHYUNI KONEKSI MATERI MODUL 1.4.pdf
 
MODUL AJAR BAB 1 - B. INDONESIA KELAS 4 FASE B.docx
MODUL AJAR BAB 1 - B. INDONESIA  KELAS 4 FASE B.docxMODUL AJAR BAB 1 - B. INDONESIA  KELAS 4 FASE B.docx
MODUL AJAR BAB 1 - B. INDONESIA KELAS 4 FASE B.docx
 
Aksi Nyata Buku Non Teks Bermutu Dan Manfaatnya .pdf
Aksi Nyata Buku Non Teks Bermutu Dan Manfaatnya .pdfAksi Nyata Buku Non Teks Bermutu Dan Manfaatnya .pdf
Aksi Nyata Buku Non Teks Bermutu Dan Manfaatnya .pdf
 
BAHAN MENGAJAR MATEMATIK KEPADA KANAK - KANAK
BAHAN MENGAJAR MATEMATIK KEPADA KANAK - KANAKBAHAN MENGAJAR MATEMATIK KEPADA KANAK - KANAK
BAHAN MENGAJAR MATEMATIK KEPADA KANAK - KANAK
 
UNIT 3 PB 2 MODUL AJAR PPKn KELAS 5 - modulguruku.com.docx
UNIT 3 PB 2 MODUL AJAR PPKn KELAS 5 - modulguruku.com.docxUNIT 3 PB 2 MODUL AJAR PPKn KELAS 5 - modulguruku.com.docx
UNIT 3 PB 2 MODUL AJAR PPKn KELAS 5 - modulguruku.com.docx
 
Modul Projek Gaya Hidup Berkelanjutan - Peduli Sampah Selamatkan Generasi - F...
Modul Projek Gaya Hidup Berkelanjutan - Peduli Sampah Selamatkan Generasi - F...Modul Projek Gaya Hidup Berkelanjutan - Peduli Sampah Selamatkan Generasi - F...
Modul Projek Gaya Hidup Berkelanjutan - Peduli Sampah Selamatkan Generasi - F...
 
Modul Ajar PJOK Kelas 4 Fase B Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PJOK Kelas 4 Fase B Kurikulum MerdekaModul Ajar PJOK Kelas 4 Fase B Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PJOK Kelas 4 Fase B Kurikulum Merdeka
 
Materi pemutakhiran dan penyusunan daftar pemilih 2024.pdf
Materi pemutakhiran dan penyusunan daftar pemilih 2024.pdfMateri pemutakhiran dan penyusunan daftar pemilih 2024.pdf
Materi pemutakhiran dan penyusunan daftar pemilih 2024.pdf
 
Modul Projek - Yuk Makan Ketupat (Kearifan Lokal) Fase C - Fase C.pdf
Modul Projek  - Yuk Makan Ketupat (Kearifan Lokal) Fase C - Fase C.pdfModul Projek  - Yuk Makan Ketupat (Kearifan Lokal) Fase C - Fase C.pdf
Modul Projek - Yuk Makan Ketupat (Kearifan Lokal) Fase C - Fase C.pdf
 
JUKNIS PENGISIAN IJAZAH SD TAHUN 2024.pdf
JUKNIS PENGISIAN IJAZAH SD TAHUN 2024.pdfJUKNIS PENGISIAN IJAZAH SD TAHUN 2024.pdf
JUKNIS PENGISIAN IJAZAH SD TAHUN 2024.pdf
 
KONEKSI ANTAR MATERI MODUL 2.1 SRI WAHYUNI.pdf
KONEKSI ANTAR MATERI MODUL 2.1 SRI WAHYUNI.pdfKONEKSI ANTAR MATERI MODUL 2.1 SRI WAHYUNI.pdf
KONEKSI ANTAR MATERI MODUL 2.1 SRI WAHYUNI.pdf
 
Selamat "Hari Raya_Idul Adha 1445H / 2024H".
Selamat "Hari Raya_Idul Adha 1445H / 2024H".Selamat "Hari Raya_Idul Adha 1445H / 2024H".
Selamat "Hari Raya_Idul Adha 1445H / 2024H".
 
Modul Ajar Fisika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
Modul Ajar Fisika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka [abdiera.com]Modul Ajar Fisika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
Modul Ajar Fisika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
 
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 8 Fase D Kurikulum MerdekaModul Ajar Bahasa Inggris Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka
 
RENCANA + Link2 Materi BimTek _"Ketentuan TERBARU_PTK 007 Rev-5 Tahun 2023 & ...
RENCANA + Link2 Materi BimTek _"Ketentuan TERBARU_PTK 007 Rev-5 Tahun 2023 & ...RENCANA + Link2 Materi BimTek _"Ketentuan TERBARU_PTK 007 Rev-5 Tahun 2023 & ...
RENCANA + Link2 Materi BimTek _"Ketentuan TERBARU_PTK 007 Rev-5 Tahun 2023 & ...
 
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 4 Fase B Kurikulum merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 4 Fase B Kurikulum merdekaModul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 4 Fase B Kurikulum merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 4 Fase B Kurikulum merdeka
 
Modul Ajar Informatika Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
Modul Ajar Informatika Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka [abdiera.com]Modul Ajar Informatika Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
Modul Ajar Informatika Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
 
Modul AJar Rekayasa Perangkat Lunak 2024
Modul AJar Rekayasa Perangkat Lunak 2024Modul AJar Rekayasa Perangkat Lunak 2024
Modul AJar Rekayasa Perangkat Lunak 2024
 

Peraturan Reklamasi dan Pascatambang.pptx

  • 1. Ir. Bambang Susigit, MT Peraturan Reklamasi dan Pascatambang KEMENTERIAN ENERGI DAN SUMBER DAYA MINERAL DIREKTORAT JENDERAL MINERAL DAN BATUBARA DIREKTORAT TEKNIK DAN LINGKUNGAN MINERAL DAN BATUBARA
  • 3. Ketentuan lebih lanjut mengenai reklamasi dan pascatambang serta dana jaminan reklamasi dan dana jamian pascatambang diatur dengan peraturan pemerintah (1) Setiap pemegang IUP dan IUPK wajib menyerahkan rencana reklamasi dan rencana pascatambang pada saat mengajukan permohonan IUP Operasi Produksi (1) Pemegang IUP dan IUPK wajib menyediakan dana jaminan reklamasi dan jaminan pascatambang (2) Menteri, gubernur, atau bupati/walikota sesuai dengan kewenangannya dapat menetapkan pihak ketiga untuk melakukan reklamasi dan pascatambang dengan dana jaminan tersebut (3) Ketentuan sebagaimana dimaksud pada ayat (2) diberlakukan apabila pemegang IUP atau IUPK tidak melaksanakan reklamasi dan pascatambang sesuai dengan rencana yang telah disetujui. PP NO. 78 TAHUN 2010 TENTANG REKLAMASI DAN PASCATAMBANG DASAR HUKUM (UU NO. 4 TAHUN 2009) (2) Pelaksanaan reklamasi dan kegiatan pascatambang dilakukan sesuai dengan peruntukan lahan pascatambang Pasal 100 Pasal 99 Pasal 101
  • 4. Dapat menetapkan pihak ketiga untuk pelaksanaan reklamasi & Pascatambang jika pemegang IUP tidak melaksanakannya Ketentuan Lebih Lanjut diatur dalam peraturan pemerintah Peraturan Pemerintah No. 78 Tahun 2010 Dasar Hukum UU No.4/2009 Kewajiban menyerahkan rencana reklamasi dan rencana pascatambang pada saat mengajukan permohonan IUP Operasi Produksi Menempatkan Jaminan Reklamasi dan Pascatambang Dilaksanakan sesuai dengan peruntukan lahan Pasal 99 Pasal 100 Pasal 99 Pasal 100 Pasal 101
  • 5. PP No. 78 Tahun 2010 Tentang Reklamasi dan Pascatambang
  • 6. Prinsip-Prinsip Reklamasi & Pascatambang Lingkungan Hidup a. perlindungan terhadap kualitas air permukaan, air tanah, air laut, dan tanah serta udara; b. perlindungan keanekaragaman hayati; c. stabilitas dan keamanan timbunan batuan penutup, kolam tailing, lahan bekas tambang serta struktur buatan (man-made structure) lainnya; d. pemanfaatan lahan bekas tambang sesuai dengan peruntukannya; e. menghormati nilai-nilai sosial dan budaya setempat, dan f. kuantitas air tanah Prinsip-Prinsip Reklamasi & Pascatambang Konservasi a.penambangan yang optimum dan penggunaan teknologi pengolahan yang efektif dan efisien; b.pengelolaan dan/atau pemanfaatan cadangan marginal kualitas rendah dan mineral kadar rendah serta mineral ikutan; c. pendataan sumberdaya cadangan mineral dan batubara yang tidak tertambang (yang tidak mineable) serta sisa pengolahan atau pemurnian. . Keselamatan dan Kesehatan Kerja a. perlindungan keselamatan terhadap setiap pekerja; b. perlindungan setiap pekerja dari penyakit akibat kerja
  • 7. TATA LAKSANA RENCANA REKLAMASI Penyelidikan Umum Eksplorasi FS Pengajuan • Jangka Waktu 1 tahun • Rencana Reklamasi dimuat dalam RKAB IUP EKSPLORASI IUP OPERASI PRODUKSI Pengajuan Bersamaan dgn Pengajuan IUP OP Rencana Reklamasi Tahap Eksplorasi Rencana Reklamasi Tahap Operasi Produksi • Untuk 5 Tahun • Memuat rincian rencana reklamasi tahap operasi produksi untuk masing-masing tahun • Umur tambang < 5 thn disusun sesuai umur tambang Rencana reklamasi paling sedikit memuat: 1. Tata guna lahan sebelum dan sesudah ditambang 2. Rencana bukaan lahan 3. Program Reklamasi terhadap lahan terganggu 4. Kriteria Keberhasilan 5. Rencara biaya Disusun berdasarkan AMDAL atau UKL dan UPL Yang telah disetujui Dalam hal reklamasi berada dalam kawasan hutan, pesisir dan pulau-pulau kecil, penilaian keberhasilan reklamasi dilakukan sesuai ketentuan peraturan perundang-undangan
  • 8. Penyelidikan Umum Eksplorasi FS IUP EKSPLORASI IUP OPERASI PRODUKSI Pengajuan Bersamaan dgn Pengajuan IUP OP Rencana Pascatambang Seumur Tambang TATA LAKSANA RENCANA PASCATAMBANG Disusun berdasarkan AMDAL atau UKL dan UPL Yang telah disetujui Rencana pascatambang memuat: 1. Profil wilayah (kepemilikan, peruntukkan lahan, rona awal) 2. Deskripsi kegiatan pertambangan (cadangan awal, sistem dan metode penambangan, pengolahan dan pemurnian serta fasilitas penunjang) 3. Rona Lingkungan akhir (cadangan sisa, peruntukkan lahan, morfologi, air permukaan dan air tanah, serta biologi akuatik dan teresterial 4. Program pascatambang 5. Kriteria keberhasilan 6. Rencana biaya
  • 9. Persetujuan Rencana Reklamasi Menteri/Gub/Bup IUP EKSPLORASI/OP Evaluasi ≤ 30 hari ≤ 30 hari OK NOT OK PERSETUJUAN PERBAIKAN Penilaian dan persetujuan rencana reklamasi dilakukan dalam 30 hari kalender sejak IUP atau IUPK Produksi diterbitkan. Dalam hal rencana reklamasi belum memenuhi ketantuan, dokumen rencana reklamasi dikembalikan untuk disempurnakan dan disampaikan kembali kepada Menteri/Gubernur/Bupati- Walikota dalam waktu paling lama 30 hari kalender.
  • 10. Menteri/Gub/Bup IUP EKSPLORASI/OP Evaluasi ≤ 30 hari ≤ 30 hari OK NOT OK PERSETUJUAN PERBAIKAN PERUBAHAN RENCANA REKLAMASI Jika ada Perubahan: 1. Sistem penambangan; 2. Tingkat produksi; 3. Umur tambang; 4. Tata guna lahan; 5. AMDAL atau UKL dan UPL ≤ 180 hari Perubahan Rencana Reklamasi
  • 11. Persetujuan Rencana Pascatambang Menteri/Gub/Bup IUP EKSPLORASI/OP Evaluasi ≤ 60 hari ≤ 30 hari OK NOT OK PERSETUJUAN PERBAIKAN Penilaian dan persetujuan rencana pascatambang dilakukan dalam 60 hari kalender sejak IUP atau IUPK Produksi diterbitkan. Dalam hal rencana pascatambang belum memenuhi ketentuan, dokumen rencana pascatambang dikembalikan untuk disempurnakan dan disampaikan kembali kepada Menteri/Gubernur/Bupati-Walikota dalam waktu paling lama 30 hari kalender.
  • 12. Perubahan Rencana Pascatambang  Perusahaan wajib merubah rencana pascatambang apabila terjadi perubahan:  sistem penambangan;  tingkat produksi;  umur tambang;  tata guna lahan;  AMDAL atau UKL dan UPL  Penilaian dan persetujuan dilakukan dalam 90 hari kalender.  Perubahan rencana pascatambang hanya dapat dilakukan dalam jangka waktu paling lambat 2 (dua) tahun sebelum akhir kegiatan penambangan
  • 13. 1 Lahan terganggu akibat kegiatan eksplorasi meliputi lubang pengeboran, sumur uji, parit uji, dan/atau sarana penunjang Pelaksanaan reklamasi wajib dilakukan paling lambat 30 hari kalender setelah tidak ada kegiatan usaha pertambangan pada lahan terganggu. Pelaksanaan reklamasi pada tahap eksplorasi dilakukan sampai memenuhi kriteria keberhasilan 2 3 4 Pelaksanaan reklamasi pada lahan terganggu akibat kegiatan eksplorasi dilakukan pada lahan yang tidak digunakan pada tahap operasi produksi Pelaksanaan Reklamasi Tahap Eksplorasi
  • 14. Pelaksanaan Reklamasi & Pascatambang Pelaksanaan reklamasi dan pascatambang dilakukan sesuai dengan peruntukan lahan pascatambang Pelaksanaan reklamasi dan pascatambang wajib dilakukan sesuai dengan rencana reklamasi dan rencana pascatambang sampai memenuhi kriteria keberhasilan Perencanaan dan pelaksanaan reklamasi di dalam kawasan hutan, wilayah pesisir, dan pulau-pulau kecil menyesuaikan peraturan perundang- undangan 1 2 3 4 Reklamasi dan Pascatambang wajib dipimpin oleh seorang pejabat yang bertanggung jawab atas pelaksanaan reklamasi dan pascatambang.
  • 15. PELAPORAN PELAKSANAAN REKLAMASI DAN PASCATAMBANG  Perusahaan wajib menyampaikan laporan pelaksanaan reklamasi setiap 1 tahun kepada menteri, gubernur, bupati/walikota sesuai dengan kewenangan masing-masing.  Laporan pelaksanaan reklamasi dievaluasi paling lama 30 hari kalender sejak laporan diterima untuk kemudian ditetapkan tingkat keberhasilan reklamasi.  Perusahaan wajib menyampaikan laporan pelaksanaan pascatambang setiap 3 bulan kepada menteri/ gubernur/bupati/walikota sesuai kewenangan masing- masing.  Menteri, gubernur, atau bupati/walikota sesuai dengan kewenangannya memberitahukan tingkat keberhasilan reklamasi dan pascatambang secara tertulis (berdasarkan hasil evaluasi) kepada pemegang IUP Operasi Produksi dan IUPK Operasi Produksi.
  • 16. JAMINAN REKLAMASI DAN PASCATAMBANG  Perusahaan wajib menyediakan jaminan reklamasi sesuai perhitungan rencana reklamasi.  Jaminan Reklamasi wajib disediakan pada tahap eksplorasi dan tahap operasi produksi  Perusahaan wajib menyediakan jaminan pascatambang sesuai perhitungan rencana pascatambang.
  • 17.  Jaminan reklamasi tahap eksplorasi ditetapkan sesuai dengan rencana reklamasi yang disusun berdasarkan dokumen pengelolaan lingkungan dan dimuat dalam rencana kerja dan anggaran biaya eksplorasi. BENTUK JAMINAN DEPOSITO BERJANGKA  Jaminan reklamasi ditempatkan dalam jangka waktu paling lambat 30 (tiga puluh) hari kalender sejak rencana kerja dan anggaran biaya tahap eksplorasi disetujui oleh Menteri, gubernur, atau bupati/walikota sesuai dengan kewenangannya. JAMINAN REKLAMASI TAHAP EKSPLORASI
  • 18. JAMINAN REKLAMASI TAHAP OPERASI PRODUKSI Jaminan reklamasi harus menutup seluruh biaya pelaksanaan pekerjaan reklamasi. BENTUK JAMINAN 1.Rekening bersama pada bank Pemerintah 2.Deposito Berjangka 3.Bank Garansi yang diterbitkan oleh bank Pemerintah di Indonesia 4.Cadangan Akuntansi (Accounting Reserve) Penempatan jaminan reklamasi tidak menghilangkan kewajiban perusahaan untuk melakukan reklamasi Kekurangan biaya pelaksanaan reklamasi tetap menjadi tanggung jawab perusahaan
  • 19. JAMINAN PASCATAMBANG  Penempatan jaminan pascatambang tidak menghilangkan kewajiban perusahaan untuk melakukan penutupan tambang. BENTUK JAMINAN DEPOSITO BERJANGKA  Kekurangan biaya untuk menyelesaikan penutupan tambang tetap menjadi tanggung jawab perusahaan.  Jaminan penutupan tambang ditempatkan setiap tahun dan wajib terkumpul seluruhnya (100%) dua tahun sebelum tutup tambang.
  • 20. Pemerintah kabupaten/kota sebelum menerbitkan IPR pada wilayah pertambangan rakyat, wajib menyusun rencana reklamasi dan rencana pascatambang untuk setiap wilayah pertambangan rakyat. Rencana reklamasi disusun berdasarkan dokumen pengelolaan lingkungan yang telah disetujui. Bupati/walikota menetapkan rencana reklamasi dan rencana pascatambang untuk pemegang IPR Pemegang IPR bersama dengan bupati/walikota wajib melaksanakan reklamasi dan pascatambang sesuai dengan rencana reklamasi dan rencana pascatambang REKLAMASI DAN PASCATAMBANG BAGI PEMEGANG IPR
  • 21. Pemegang IUP dan IUPK wajib menyerahkan lahan yang telah direklamasi kepada Menteri, gubernur, atau bupati/walikota sesuai dengan kewenangannya. Pemegang IUP dan IUPK dapat mengajukan permohonan penundaan penyerahan lahan sebagaimana dimaksud pada ayat (1) baik sebagian atau seluruhnya kepada Menteri, gubernur, atau bupati/walikota sesuai dengan kewenangannya apabila lahan yang telah direklamasi masih diperlukan untuk pertambangan Pemegang IUP atau IUPK yang telah menyelesaikan pascatambang wajib menyerahkan lahan pascatambang kepada yang berhak sesuai peraturan perundang- undangan melalui Menteri/Gubernur/ Bupati-Walikota sesuai kewenangannya. PENYERAHAN LAHAN REKLAMASI DAN LAHAN PASCATAMBANG
  • 23. KETENTUAN PERALIHAN  Rencana reklamasi dan/atau rencana pascatambang yang disampaikan oleh pemegang KK, PKP2B, KP, SIPD dan SIPR menyesuaikan PP ini.  Pemegang KK, PKP2B, KP, SIPD dan SIPR yang belum menempatkan jaminan reklamasi dan/atau jaminan pascatambang sebelum Peraturan Pemerintah ini berlaku, wajib menempatkan jaminan reklamasi dan/atau jaminan pascatambang sesuai dengan ketentuan PP  Pemegang KK, PKP2B, KP, SIPD dan SIPR yang telah berproduksi wajib menempatkan jaminan pascatambang sesuai dengan ketentuan Peraturan Pemerintah ini.