SlideShare a Scribd company logo
1 of 11
HAKIM
Hakim dapat diartikan dalam dua penjelasan
1. adalah sebagai pembuat hukum, yang
menetapkan, memunculkan sumber hukum
2. adalah yang menemukan, menjelaskan,
memperkenalkan dan menyingkapkan.
Dari pengertian yang pertama tentang hakim,
dapat diketahui bahwa hakim adalah Allah Swt.
Dialah pembuat hukum dan satu-satunya
sumber hukum yang dititahkan kepada seluruh
mukallaf. Dalam islam tidak ada syariat kecualai
dari Allah Swt. Baik yang berkaitan dengan
hukum taklifi maupun yang berkaitan dengan
hukum wadhi.
Dalam menyikapi pengertian tersebut para
ulama ushul Fiqh menetapkan suatu kaidah
‫اآلهلل‬ ‫الحكم‬
“Tidak ada hukum kecuali bersumber dari Allah”
Dari pemahaman kaidah tersebut para ulama ushul fiqh
mendefinisikan hukum sebagai titah Allah SWT yang
berkaitan dengan perbuatan mukallaf (taklifi/wadhi). Di
antara alsan para ulama untuk mendukung pernyataan
diatas dengan mempelajari surat al-an’am ayat 57, al
maidah ayat 44, 45, 49. an nisa ayat 59, 65
Dari pengertian yang kedua pengertian hakim, ulama
Ushul fiqh membedakan sebagai berikut:
1. sebelum Muhammad SAW diangkat sebagai Rasul
2. setelah diangkatnya Muhammad sebagai Rasul dan
Menyebarnya dakwah Islam
Dalam memahami pengertian yang kedua pengertian
hakim ini dimasa sebelum Muhammad SAW diangkat
sebagai Rasul dalam pandangan ahli sunnah
waljamaah berpendapat bahwa pada saat itu tidak ada
hakim dan hukum syara’, sementara akal juga tidak
mampu mencapainya. Dan hakim pada saat itu adalah
ALLAHSWT dan yang menyingkap hukum dari hakim itu
adalah syara’. Namin syara’ belum ada.
Sementara gologan mu’tazilah berpendapat bahwa
yang menjadi hakim pada saat Nabi Muammad belum
diangkat menjadi Rasul adalah Allah SWT. Namun
akalpun sudah mampu menemukan hukum-hukum
Allah SWT. Dan menyikap serta menjelaskan sebelum
datangnya syara’. Maka permasalahan ini dikalangan
ulama ushul fiqh adalah persoalan yang sangat rumit
sehingga permasalahan ini dekenal dengan “AL tahsin
wa al-taqbih” yaitu pernyataan baik atau buruk
Dalam memahami pengertian yang kedua pengertian
hakim ini dimasa setelah diangkatnya Muhammad
sebagai Rasul dan Menyebarnya dakwah Islam adalah
para ulama ushul fiqh sepakat bahwa hakim adalah
syari’at yang turun dari Allah SWT yang dibawa oleh
Rasul SAW. Apa yang dihalalkan oleh Allah adalah halal
dan apa yang diharamkan Allah adalah haram. Juga
disepakati bahwa yang halal itu hasan(baik) didalamnya
terdapat kemuslihatan bagi manusia. Sedangkan yang
diharamkan oleh Allah SWT adalah hukumnya haram
dan disebut qabih (buruk) yang didalamnya terdapat
kemudharatan.
Ada banyak pengertian yang dikemukaakan oleh ulama shul fiqh tentang
hasan dan qabih.
a. Al husnu adalah segala perbuatan yang dianggap sesua
dengan tabiat manusia, sedangkan qabih adalah sesuatu yang
tidak sesuai dengan tabiat manusia.
b. Al husnu, diartikan sebagi sifat yang sempurna
misalnya kemuliaan dan pengetahuan
sedangkan qabih siartikan sebagai sifat jelek. Seperti bodoh
c. Al husnu adalah sesuatu yang boleh dikerjakan oleh manusia
sedangkan qabih adalah sesuatu yang tidak boleh dikerjakan
oleh manusia
d. Al husnu adalah pekerjaan bila dikerjakan akan mendapat
pujian di dunia dan fahala dari Allah AWT kelak di akhirat.
Sebaliknya qabih adalah perbuatan yang akan mendapatkan
cercaan dari manusia bila dikerjakan (mencuri dll)
Pengertian yang diperselisihkan oleh para ulama adalah
nomor tiga dan empat, nyakni mungkin tidaknya
dicapai oleh akal. Menurut asy-’ariyah pengertian
nomor tiga dan nomor empat hanya bisa ditentukan
oleh syara’. Baik dan buruknya dalah bukan terdapat
pada zatnya, tetapi pada sifat yang nisbi (relatif).
Pendapat tersebut bertentangan dengan golongan
mu’tazilah yang menyatakan bahwa hasan dan qabih
dapat diketahui dan ditentukan oleh akal, tanpa
memerlukan pemberitahuan dari syara’. Menurut
mereka sebagian yang baik atau yang buruk itu terletak
pada zatnya, dan sebagian yang lainnya terdapat
diantara manfaat, mudharat, baik dan buruk

More Related Content

Similar to Penjelasan keadaan struktur dalam HAKIM.ppt

Pembahasan ushul fiqih
Pembahasan ushul fiqihPembahasan ushul fiqih
Pembahasan ushul fiqihALI FIKRI
 
Konsep hukum agama islam
Konsep hukum agama islamKonsep hukum agama islam
Konsep hukum agama islamInchy Yaa Rfy
 
Makalah_Hukum_Islam.doc yang menjelaskan hukum islam diindonesia
Makalah_Hukum_Islam.doc yang menjelaskan hukum islam diindonesiaMakalah_Hukum_Islam.doc yang menjelaskan hukum islam diindonesia
Makalah_Hukum_Islam.doc yang menjelaskan hukum islam diindonesiadianani9
 
03 hukum syariat
03 hukum syariat03 hukum syariat
03 hukum syariatdodorokanda
 
Agama taklifi
Agama taklifiAgama taklifi
Agama taklififarezzz
 
Memahami alquran, al hadist, dan istihad sebagai sumber hukum islam
Memahami alquran, al hadist, dan istihad sebagai sumber hukum islamMemahami alquran, al hadist, dan istihad sebagai sumber hukum islam
Memahami alquran, al hadist, dan istihad sebagai sumber hukum islamFitriHastuti2
 
Sumber hukum syar’iyah dan pembagiannya.pptx
Sumber hukum syar’iyah dan pembagiannya.pptxSumber hukum syar’iyah dan pembagiannya.pptx
Sumber hukum syar’iyah dan pembagiannya.pptxTaeArra
 
Makalah karateristik islam
Makalah karateristik islamMakalah karateristik islam
Makalah karateristik islamHaubibBro
 
Bab 5 sem 1
Bab 5 sem 1Bab 5 sem 1
Bab 5 sem 1faizcol
 
Pertemuan 4-SHI - Alquran dan Sunnah.pptx
Pertemuan 4-SHI - Alquran dan Sunnah.pptxPertemuan 4-SHI - Alquran dan Sunnah.pptx
Pertemuan 4-SHI - Alquran dan Sunnah.pptxFauziahNurHutauruk
 
Memahami Islam Secara Komprehensif
Memahami Islam Secara KomprehensifMemahami Islam Secara Komprehensif
Memahami Islam Secara KomprehensifRia Widia
 

Similar to Penjelasan keadaan struktur dalam HAKIM.ppt (20)

hukum islam (kel.1)
hukum islam (kel.1)hukum islam (kel.1)
hukum islam (kel.1)
 
Pembahasan ushul fiqih
Pembahasan ushul fiqihPembahasan ushul fiqih
Pembahasan ushul fiqih
 
Konsep hukum agama islam
Konsep hukum agama islamKonsep hukum agama islam
Konsep hukum agama islam
 
Diskusi Kelas: Hakim, Mukallaf, Taklif, dan aliran-aliran dalam Islam (Ushul ...
Diskusi Kelas: Hakim, Mukallaf, Taklif, dan aliran-aliran dalam Islam (Ushul ...Diskusi Kelas: Hakim, Mukallaf, Taklif, dan aliran-aliran dalam Islam (Ushul ...
Diskusi Kelas: Hakim, Mukallaf, Taklif, dan aliran-aliran dalam Islam (Ushul ...
 
Makalah_Hukum_Islam.doc yang menjelaskan hukum islam diindonesia
Makalah_Hukum_Islam.doc yang menjelaskan hukum islam diindonesiaMakalah_Hukum_Islam.doc yang menjelaskan hukum islam diindonesia
Makalah_Hukum_Islam.doc yang menjelaskan hukum islam diindonesia
 
03 hukum syariat
03 hukum syariat03 hukum syariat
03 hukum syariat
 
Agama taklifi
Agama taklifiAgama taklifi
Agama taklifi
 
Bab 5 Hukum Taklifi
Bab 5 Hukum TaklifiBab 5 Hukum Taklifi
Bab 5 Hukum Taklifi
 
Bab 5
Bab 5Bab 5
Bab 5
 
PPT Bab 5
PPT Bab 5 PPT Bab 5
PPT Bab 5
 
Bab 5 sem 1
Bab 5 sem 1Bab 5 sem 1
Bab 5 sem 1
 
Bab 5 sem 1
Bab 5 sem 1Bab 5 sem 1
Bab 5 sem 1
 
Memahami alquran, al hadist, dan istihad sebagai sumber hukum islam
Memahami alquran, al hadist, dan istihad sebagai sumber hukum islamMemahami alquran, al hadist, dan istihad sebagai sumber hukum islam
Memahami alquran, al hadist, dan istihad sebagai sumber hukum islam
 
Sumber hukum syar’iyah dan pembagiannya.pptx
Sumber hukum syar’iyah dan pembagiannya.pptxSumber hukum syar’iyah dan pembagiannya.pptx
Sumber hukum syar’iyah dan pembagiannya.pptx
 
Makalah karateristik islam
Makalah karateristik islamMakalah karateristik islam
Makalah karateristik islam
 
Bab 5 sem 1
Bab 5 sem 1Bab 5 sem 1
Bab 5 sem 1
 
Hukum Islam
Hukum IslamHukum Islam
Hukum Islam
 
Pertemuan 4-SHI - Alquran dan Sunnah.pptx
Pertemuan 4-SHI - Alquran dan Sunnah.pptxPertemuan 4-SHI - Alquran dan Sunnah.pptx
Pertemuan 4-SHI - Alquran dan Sunnah.pptx
 
Memahami Islam Secara Komprehensif
Memahami Islam Secara KomprehensifMemahami Islam Secara Komprehensif
Memahami Islam Secara Komprehensif
 
Syariah,fikih dan hukum islam
Syariah,fikih dan hukum islamSyariah,fikih dan hukum islam
Syariah,fikih dan hukum islam
 

Recently uploaded

Memahami Organisasi dan Desain Organisasi-Pengantar (bagian 1)
Memahami Organisasi dan Desain Organisasi-Pengantar (bagian 1)Memahami Organisasi dan Desain Organisasi-Pengantar (bagian 1)
Memahami Organisasi dan Desain Organisasi-Pengantar (bagian 1)Seta Wicaksana
 
UNIKBET : Situs Slot Resmi Pragmatic Play Deposit Allo Bank
UNIKBET : Situs Slot Resmi Pragmatic Play Deposit Allo BankUNIKBET : Situs Slot Resmi Pragmatic Play Deposit Allo Bank
UNIKBET : Situs Slot Resmi Pragmatic Play Deposit Allo Bankunikbetslotbankmaybank
 
UNIKBET : Situs Slot Gacor Pragmatic Play Ada Deposit Via Bank BNI 24 Jam Online
UNIKBET : Situs Slot Gacor Pragmatic Play Ada Deposit Via Bank BNI 24 Jam OnlineUNIKBET : Situs Slot Gacor Pragmatic Play Ada Deposit Via Bank BNI 24 Jam Online
UNIKBET : Situs Slot Gacor Pragmatic Play Ada Deposit Via Bank BNI 24 Jam Onlineunikbetslotbankmaybank
 
Panda99 Slot: Ragam Permainan yang Menarik
Panda99 Slot: Ragam Permainan yang MenarikPanda99 Slot: Ragam Permainan yang Menarik
Panda99 Slot: Ragam Permainan yang MenarikHaseebBashir5
 
WA 0821-2636-0569, Kelas Bimbingan Pra Nikah Terbaik Di Tangerang
WA 0821-2636-0569, Kelas Bimbingan Pra Nikah Terbaik Di TangerangWA 0821-2636-0569, Kelas Bimbingan Pra Nikah Terbaik Di Tangerang
WA 0821-2636-0569, Kelas Bimbingan Pra Nikah Terbaik Di TangerangKelas Online Pra Nikah Nikah
 
IN RAK City,+2773(7758)/557\ Abortion pills for sale in Dubai, Abu Dhabi, Sha...
IN RAK City,+2773(7758)/557\ Abortion pills for sale in Dubai, Abu Dhabi, Sha...IN RAK City,+2773(7758)/557\ Abortion pills for sale in Dubai, Abu Dhabi, Sha...
IN RAK City,+2773(7758)/557\ Abortion pills for sale in Dubai, Abu Dhabi, Sha...b54037163
 
Mengenal LionBet777: Solusi Terbaik untuk Taruhan Olahraga dan Kasino
Mengenal LionBet777: Solusi Terbaik untuk Taruhan Olahraga dan KasinoMengenal LionBet777: Solusi Terbaik untuk Taruhan Olahraga dan Kasino
Mengenal LionBet777: Solusi Terbaik untuk Taruhan Olahraga dan KasinoHaseebBashir5
 
Hub. 085 366 620 009, Jasa Catering Acara Keluarga di Batam Rahayu
Hub. 085 366 620 009, Jasa Catering Acara Keluarga di Batam RahayuHub. 085 366 620 009, Jasa Catering Acara Keluarga di Batam Rahayu
Hub. 085 366 620 009, Jasa Catering Acara Keluarga di Batam Rahayusyafiraw266
 
Mengenal Lele 4D: Situs Dana Terpercaya Mengenal Lele 4D
Mengenal Lele 4D: Situs Dana Terpercaya Mengenal Lele 4DMengenal Lele 4D: Situs Dana Terpercaya Mengenal Lele 4D
Mengenal Lele 4D: Situs Dana Terpercaya Mengenal Lele 4DHaseebBashir5
 
Memahami Organisasi dan Desain Organisasi-Organisasi Publik (Bagian 3)
Memahami Organisasi dan Desain Organisasi-Organisasi Publik (Bagian 3)Memahami Organisasi dan Desain Organisasi-Organisasi Publik (Bagian 3)
Memahami Organisasi dan Desain Organisasi-Organisasi Publik (Bagian 3)Seta Wicaksana
 
082111126033 Jual Obat Cytotec Asli Di Garut Agen Cytotec Original COD
082111126033 Jual Obat Cytotec Asli Di Garut Agen Cytotec Original COD082111126033 Jual Obat Cytotec Asli Di Garut Agen Cytotec Original COD
082111126033 Jual Obat Cytotec Asli Di Garut Agen Cytotec Original CODssupi412
 
UNIKBET : Link Slot Gacor Pragmatic Play Ada Deposit Pakai Bank Maybank Resmi...
UNIKBET : Link Slot Gacor Pragmatic Play Ada Deposit Pakai Bank Maybank Resmi...UNIKBET : Link Slot Gacor Pragmatic Play Ada Deposit Pakai Bank Maybank Resmi...
UNIKBET : Link Slot Gacor Pragmatic Play Ada Deposit Pakai Bank Maybank Resmi...unikbetslotbankmaybank
 
EKSKLUSIF!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Pintu Aluminium Modern Kamar Mandi ...
EKSKLUSIF!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Pintu Aluminium Modern Kamar Mandi ...EKSKLUSIF!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Pintu Aluminium Modern Kamar Mandi ...
EKSKLUSIF!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Pintu Aluminium Modern Kamar Mandi ...FORTRESS
 
Business Plan PT. Buana Energy, purpose Nickel trading
Business Plan PT. Buana Energy, purpose Nickel tradingBusiness Plan PT. Buana Energy, purpose Nickel trading
Business Plan PT. Buana Energy, purpose Nickel tradingricicakraperwira1
 
Memahami Organisasi dan Desain Organisasi-from strategy (Bagian 2)
Memahami Organisasi dan Desain Organisasi-from strategy (Bagian 2)Memahami Organisasi dan Desain Organisasi-from strategy (Bagian 2)
Memahami Organisasi dan Desain Organisasi-from strategy (Bagian 2)Seta Wicaksana
 
Mengungkap Dunia Perjudian: Panduan Lengkap Kasino Online
Mengungkap Dunia Perjudian: Panduan Lengkap Kasino OnlineMengungkap Dunia Perjudian: Panduan Lengkap Kasino Online
Mengungkap Dunia Perjudian: Panduan Lengkap Kasino OnlineHaseebBashir5
 
UNIKBET : Daftar Slot Pragmatic Play Deposit Bank BCA Promo Bonus Terbesar
UNIKBET : Daftar Slot Pragmatic Play Deposit Bank BCA Promo Bonus TerbesarUNIKBET : Daftar Slot Pragmatic Play Deposit Bank BCA Promo Bonus Terbesar
UNIKBET : Daftar Slot Pragmatic Play Deposit Bank BCA Promo Bonus Terbesarunikbetslotbankmaybank
 
Judul: Mengenal Lebih Dekat Casino Online
Judul: Mengenal Lebih Dekat Casino OnlineJudul: Mengenal Lebih Dekat Casino Online
Judul: Mengenal Lebih Dekat Casino OnlineHaseebBashir5
 
In &QATAR^*[☎️+2773-7758-557]]@ @# Abortion pills for sale in Doha Qatar/ Dub...
In &QATAR^*[☎️+2773-7758-557]]@ @# Abortion pills for sale in Doha Qatar/ Dub...In &QATAR^*[☎️+2773-7758-557]]@ @# Abortion pills for sale in Doha Qatar/ Dub...
In &QATAR^*[☎️+2773-7758-557]]@ @# Abortion pills for sale in Doha Qatar/ Dub...b54037163
 

Recently uploaded (20)

Memahami Organisasi dan Desain Organisasi-Pengantar (bagian 1)
Memahami Organisasi dan Desain Organisasi-Pengantar (bagian 1)Memahami Organisasi dan Desain Organisasi-Pengantar (bagian 1)
Memahami Organisasi dan Desain Organisasi-Pengantar (bagian 1)
 
UNIKBET : Situs Slot Resmi Pragmatic Play Deposit Allo Bank
UNIKBET : Situs Slot Resmi Pragmatic Play Deposit Allo BankUNIKBET : Situs Slot Resmi Pragmatic Play Deposit Allo Bank
UNIKBET : Situs Slot Resmi Pragmatic Play Deposit Allo Bank
 
UNIKBET : Situs Slot Gacor Pragmatic Play Ada Deposit Via Bank BNI 24 Jam Online
UNIKBET : Situs Slot Gacor Pragmatic Play Ada Deposit Via Bank BNI 24 Jam OnlineUNIKBET : Situs Slot Gacor Pragmatic Play Ada Deposit Via Bank BNI 24 Jam Online
UNIKBET : Situs Slot Gacor Pragmatic Play Ada Deposit Via Bank BNI 24 Jam Online
 
Panda99 Slot: Ragam Permainan yang Menarik
Panda99 Slot: Ragam Permainan yang MenarikPanda99 Slot: Ragam Permainan yang Menarik
Panda99 Slot: Ragam Permainan yang Menarik
 
WA 0821-2636-0569, Kelas Bimbingan Pra Nikah Terbaik Di Tangerang
WA 0821-2636-0569, Kelas Bimbingan Pra Nikah Terbaik Di TangerangWA 0821-2636-0569, Kelas Bimbingan Pra Nikah Terbaik Di Tangerang
WA 0821-2636-0569, Kelas Bimbingan Pra Nikah Terbaik Di Tangerang
 
IN RAK City,+2773(7758)/557\ Abortion pills for sale in Dubai, Abu Dhabi, Sha...
IN RAK City,+2773(7758)/557\ Abortion pills for sale in Dubai, Abu Dhabi, Sha...IN RAK City,+2773(7758)/557\ Abortion pills for sale in Dubai, Abu Dhabi, Sha...
IN RAK City,+2773(7758)/557\ Abortion pills for sale in Dubai, Abu Dhabi, Sha...
 
Mengenal LionBet777: Solusi Terbaik untuk Taruhan Olahraga dan Kasino
Mengenal LionBet777: Solusi Terbaik untuk Taruhan Olahraga dan KasinoMengenal LionBet777: Solusi Terbaik untuk Taruhan Olahraga dan Kasino
Mengenal LionBet777: Solusi Terbaik untuk Taruhan Olahraga dan Kasino
 
Hub. 085 366 620 009, Jasa Catering Acara Keluarga di Batam Rahayu
Hub. 085 366 620 009, Jasa Catering Acara Keluarga di Batam RahayuHub. 085 366 620 009, Jasa Catering Acara Keluarga di Batam Rahayu
Hub. 085 366 620 009, Jasa Catering Acara Keluarga di Batam Rahayu
 
Mengenal Lele 4D: Situs Dana Terpercaya Mengenal Lele 4D
Mengenal Lele 4D: Situs Dana Terpercaya Mengenal Lele 4DMengenal Lele 4D: Situs Dana Terpercaya Mengenal Lele 4D
Mengenal Lele 4D: Situs Dana Terpercaya Mengenal Lele 4D
 
Memahami Organisasi dan Desain Organisasi-Organisasi Publik (Bagian 3)
Memahami Organisasi dan Desain Organisasi-Organisasi Publik (Bagian 3)Memahami Organisasi dan Desain Organisasi-Organisasi Publik (Bagian 3)
Memahami Organisasi dan Desain Organisasi-Organisasi Publik (Bagian 3)
 
082111126033 Jual Obat Cytotec Asli Di Garut Agen Cytotec Original COD
082111126033 Jual Obat Cytotec Asli Di Garut Agen Cytotec Original COD082111126033 Jual Obat Cytotec Asli Di Garut Agen Cytotec Original COD
082111126033 Jual Obat Cytotec Asli Di Garut Agen Cytotec Original COD
 
UNIKBET : Link Slot Gacor Pragmatic Play Ada Deposit Pakai Bank Maybank Resmi...
UNIKBET : Link Slot Gacor Pragmatic Play Ada Deposit Pakai Bank Maybank Resmi...UNIKBET : Link Slot Gacor Pragmatic Play Ada Deposit Pakai Bank Maybank Resmi...
UNIKBET : Link Slot Gacor Pragmatic Play Ada Deposit Pakai Bank Maybank Resmi...
 
EKSKLUSIF!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Pintu Aluminium Modern Kamar Mandi ...
EKSKLUSIF!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Pintu Aluminium Modern Kamar Mandi ...EKSKLUSIF!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Pintu Aluminium Modern Kamar Mandi ...
EKSKLUSIF!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Pintu Aluminium Modern Kamar Mandi ...
 
Business Plan PT. Buana Energy, purpose Nickel trading
Business Plan PT. Buana Energy, purpose Nickel tradingBusiness Plan PT. Buana Energy, purpose Nickel trading
Business Plan PT. Buana Energy, purpose Nickel trading
 
Memahami Organisasi dan Desain Organisasi-from strategy (Bagian 2)
Memahami Organisasi dan Desain Organisasi-from strategy (Bagian 2)Memahami Organisasi dan Desain Organisasi-from strategy (Bagian 2)
Memahami Organisasi dan Desain Organisasi-from strategy (Bagian 2)
 
Mengungkap Dunia Perjudian: Panduan Lengkap Kasino Online
Mengungkap Dunia Perjudian: Panduan Lengkap Kasino OnlineMengungkap Dunia Perjudian: Panduan Lengkap Kasino Online
Mengungkap Dunia Perjudian: Panduan Lengkap Kasino Online
 
UNIKBET : Daftar Slot Pragmatic Play Deposit Bank BCA Promo Bonus Terbesar
UNIKBET : Daftar Slot Pragmatic Play Deposit Bank BCA Promo Bonus TerbesarUNIKBET : Daftar Slot Pragmatic Play Deposit Bank BCA Promo Bonus Terbesar
UNIKBET : Daftar Slot Pragmatic Play Deposit Bank BCA Promo Bonus Terbesar
 
Obat Aborsi Papua ( Ampuh _ No. 1 ) 082223109953 Klinik Jual Obat Penggugur K...
Obat Aborsi Papua ( Ampuh _ No. 1 ) 082223109953 Klinik Jual Obat Penggugur K...Obat Aborsi Papua ( Ampuh _ No. 1 ) 082223109953 Klinik Jual Obat Penggugur K...
Obat Aborsi Papua ( Ampuh _ No. 1 ) 082223109953 Klinik Jual Obat Penggugur K...
 
Judul: Mengenal Lebih Dekat Casino Online
Judul: Mengenal Lebih Dekat Casino OnlineJudul: Mengenal Lebih Dekat Casino Online
Judul: Mengenal Lebih Dekat Casino Online
 
In &QATAR^*[☎️+2773-7758-557]]@ @# Abortion pills for sale in Doha Qatar/ Dub...
In &QATAR^*[☎️+2773-7758-557]]@ @# Abortion pills for sale in Doha Qatar/ Dub...In &QATAR^*[☎️+2773-7758-557]]@ @# Abortion pills for sale in Doha Qatar/ Dub...
In &QATAR^*[☎️+2773-7758-557]]@ @# Abortion pills for sale in Doha Qatar/ Dub...
 

Penjelasan keadaan struktur dalam HAKIM.ppt

  • 2. Hakim dapat diartikan dalam dua penjelasan 1. adalah sebagai pembuat hukum, yang menetapkan, memunculkan sumber hukum 2. adalah yang menemukan, menjelaskan, memperkenalkan dan menyingkapkan.
  • 3. Dari pengertian yang pertama tentang hakim, dapat diketahui bahwa hakim adalah Allah Swt. Dialah pembuat hukum dan satu-satunya sumber hukum yang dititahkan kepada seluruh mukallaf. Dalam islam tidak ada syariat kecualai dari Allah Swt. Baik yang berkaitan dengan hukum taklifi maupun yang berkaitan dengan hukum wadhi.
  • 4. Dalam menyikapi pengertian tersebut para ulama ushul Fiqh menetapkan suatu kaidah ‫اآلهلل‬ ‫الحكم‬ “Tidak ada hukum kecuali bersumber dari Allah”
  • 5. Dari pemahaman kaidah tersebut para ulama ushul fiqh mendefinisikan hukum sebagai titah Allah SWT yang berkaitan dengan perbuatan mukallaf (taklifi/wadhi). Di antara alsan para ulama untuk mendukung pernyataan diatas dengan mempelajari surat al-an’am ayat 57, al maidah ayat 44, 45, 49. an nisa ayat 59, 65
  • 6. Dari pengertian yang kedua pengertian hakim, ulama Ushul fiqh membedakan sebagai berikut: 1. sebelum Muhammad SAW diangkat sebagai Rasul 2. setelah diangkatnya Muhammad sebagai Rasul dan Menyebarnya dakwah Islam
  • 7. Dalam memahami pengertian yang kedua pengertian hakim ini dimasa sebelum Muhammad SAW diangkat sebagai Rasul dalam pandangan ahli sunnah waljamaah berpendapat bahwa pada saat itu tidak ada hakim dan hukum syara’, sementara akal juga tidak mampu mencapainya. Dan hakim pada saat itu adalah ALLAHSWT dan yang menyingkap hukum dari hakim itu adalah syara’. Namin syara’ belum ada.
  • 8. Sementara gologan mu’tazilah berpendapat bahwa yang menjadi hakim pada saat Nabi Muammad belum diangkat menjadi Rasul adalah Allah SWT. Namun akalpun sudah mampu menemukan hukum-hukum Allah SWT. Dan menyikap serta menjelaskan sebelum datangnya syara’. Maka permasalahan ini dikalangan ulama ushul fiqh adalah persoalan yang sangat rumit sehingga permasalahan ini dekenal dengan “AL tahsin wa al-taqbih” yaitu pernyataan baik atau buruk
  • 9. Dalam memahami pengertian yang kedua pengertian hakim ini dimasa setelah diangkatnya Muhammad sebagai Rasul dan Menyebarnya dakwah Islam adalah para ulama ushul fiqh sepakat bahwa hakim adalah syari’at yang turun dari Allah SWT yang dibawa oleh Rasul SAW. Apa yang dihalalkan oleh Allah adalah halal dan apa yang diharamkan Allah adalah haram. Juga disepakati bahwa yang halal itu hasan(baik) didalamnya terdapat kemuslihatan bagi manusia. Sedangkan yang diharamkan oleh Allah SWT adalah hukumnya haram dan disebut qabih (buruk) yang didalamnya terdapat kemudharatan.
  • 10. Ada banyak pengertian yang dikemukaakan oleh ulama shul fiqh tentang hasan dan qabih. a. Al husnu adalah segala perbuatan yang dianggap sesua dengan tabiat manusia, sedangkan qabih adalah sesuatu yang tidak sesuai dengan tabiat manusia. b. Al husnu, diartikan sebagi sifat yang sempurna misalnya kemuliaan dan pengetahuan sedangkan qabih siartikan sebagai sifat jelek. Seperti bodoh c. Al husnu adalah sesuatu yang boleh dikerjakan oleh manusia sedangkan qabih adalah sesuatu yang tidak boleh dikerjakan oleh manusia d. Al husnu adalah pekerjaan bila dikerjakan akan mendapat pujian di dunia dan fahala dari Allah AWT kelak di akhirat. Sebaliknya qabih adalah perbuatan yang akan mendapatkan cercaan dari manusia bila dikerjakan (mencuri dll)
  • 11. Pengertian yang diperselisihkan oleh para ulama adalah nomor tiga dan empat, nyakni mungkin tidaknya dicapai oleh akal. Menurut asy-’ariyah pengertian nomor tiga dan nomor empat hanya bisa ditentukan oleh syara’. Baik dan buruknya dalah bukan terdapat pada zatnya, tetapi pada sifat yang nisbi (relatif). Pendapat tersebut bertentangan dengan golongan mu’tazilah yang menyatakan bahwa hasan dan qabih dapat diketahui dan ditentukan oleh akal, tanpa memerlukan pemberitahuan dari syara’. Menurut mereka sebagian yang baik atau yang buruk itu terletak pada zatnya, dan sebagian yang lainnya terdapat diantara manfaat, mudharat, baik dan buruk