SlideShare a Scribd company logo
PELATIHAN FASILITATOR
PEMBERDAYAAN MASYARAKAT
Fungsi Fasilitator
Secara umum pelaku proses fasilitasi sering disebut
fasilitator, sehingga dalam pemberdayaan masyarakat
dipahami sebagai pendamping. Sebagai pendamping
masyarakat, pada waktu tertentu harus siap mundur dari
perannya dan memandirikan para Kader Pemberdayaan.
• Sebagai Pendamping
• Sebagai motivator
• Sebagai Mediator
– Mediasi potensi
– Mediasi berbagai kepentingan
– Sebagai Perangsang atau Penantang (Challenger)
Kemampuan Fasilitator
Agar dapat menjalankan fungsi-fungsi diatas
maka seorang fasilitator perlu dibekali dan
memiliki beberapa kemampuan antara lain :
• Kepemimpinan
• Kemampuan Komunikasi
Proses Fasilitasi di Masyarakat
• Tahap Identifikasi dan Penjajakan Awal
• Tahapan Pendampingan
• Refleksi/Evaluasi Hasil
Tahap Identifikasi dan
Penjajakan Awal
IDENTIFIKASI KEBUTUHAN BELAJAR
Berarti mengenali dan menentukan kebutuhan untuk dipelajari oleh
masyarakat
PENGUMPULAN INFORMASI MELIPUTI:
Jenis Informasi tentang Pengetahuan atau keterampilan
yang di butuhkan masyarakat
PENGUMPULAN DATA MELIPUTI:
Data tentang apa yang berkaitan dengan tingkat
pendidikan, ekonomi, pengetahuan dan keterampilan
yang sudah di miliki
PENGUMPULAN FAKTA MELIPUTI:
Fakta tentang peristiwa atau realita yang terjadi dalam di
dalam suatu masyarakat ( solidaritas, gotong royong, rasa
ingin tahu, dll)
Proses pengumpulan informasi, data dan fakta tentang
kebutuhan pendidikan nonformal adalah :
a. kegiatan menyeleksi berbagai ragam kebutuhan
belajar yang diinginkan warga belajar atau warga
masyarakat,
b. mengadakan pencatatan dari berbagai kebutuhan
yang muncul,
c. melakukan pengadministrasian dari berbagai
kebutuhan yang telah berhasil dihmpun, dan
d. penetapan kebutuhan yang dipilih berdasarkan
prioritas secara tepat untuk ditindak lanjuti menjadi
suatu rancangan program yang siap dilaksanakan.
MENENTUKAN LOKASI DAN SASARAN
• Pada dasarnya sasaran identifikasi adalah semua
masyarakat yang membutuhkan layanan pendidikan di
jalur nonformal dan informal
• Namun pelayanan pendidikan luar sekolah tidak sama
untuk semua jenis umur
• Perlu pengelompokkan sasaran meskipun tidak terlau
ketat dari berbagai kelompok sasaran misalnya:
– Kelompok anak usia dini
– Kelompok remaja/pemuda
– Kelompok orang dewasa
– Kelompok wanita
– Kelompok pengangguran
– Kelompok setengah menganggur
MENETUKAN TEKNIK IDENTIFIKASI
TEKNIK identifikasi adalah cara menentukan
orang yang dijadikan responden atau orang yang
bisa dimintai informasi mengenai kebutuhan
dan sumber belajar. secara umum terbagi
menjadi 3
– Wawancara
– Angket
– Dokumentasi
(ke tiga teknik tersebut akan di jelaskana pada pertemuan yang akan datang)
Menentukan Waktu Pelaksanaan Identifikasi
PADA TAHAP INI YANG HARUS DILAKUKAN ADALAH :
• Pertama, melakukan penyusunan pedoman identifikasi, yang berisi antara
lain
– Perumusan tujuan,
– Menentukan teknik identifikasi yang akan digunakan,
– Menentukan segi yang akan diungkap (nama, umur, jenis kelamin, status
perkawinan, status pendidikan, pekerjaan, keterampilan yang dimiliki,
hobby/kegemaran, kebutuhan yang dirasakan, sumber daya yang diperkirakan
mendukung, sarana-prasarana yang tersedia, dan lainnya),
– Menentukan petugas pelaksana identifikasi, menentukan waktu pelaksanaan
dan merencanakan jumlah biaya.
• Kedua, penyusunan instrumen dibuat format-format yang diperlukan
untuk mengungkap data yang diharapkan. Isi instrumen menyangkut
aspek-aspek kondisi daerah untuk mengungkap masalah yang ada
sebanyak mungkin.
Penetapan Prioritas
Pertimbangan-pertimbangan yang dapat dijadikan
dasar dalam menentukan prioritas kebutuhan,
antara lain adalah :
(a) menentukan kebutuhan (untuk tujuan apakah
kita memilih);
(b) mempertimbangkan pilihan kebutuhan yang
tersedia (apakah pilihan dapat memenuhi tujuan
dengan cara yang paling baik); dan
(c) menilai risiko relatif dari pilihan yang tersedia
(pilihan manakah yang mungkin paling aman
atau paling produktif).
PENGENALAN WILAYAH
DAMPINGAN
- Langkah awal mengenali kondisi
permasalahan dan potensi masyarakat
- Perkenalan fasilitator dengan masyarakat
- Dasar penentuan metode pendekatan/fasilitasi
Efektifitas pendampingan
dan sosialisasi
Pendayagunaan/
pengorganisasian potensi
Efektifitas penanggulangan
kemiskinan
1. Nilai-nilai yang dianut oleh
masyarakat secara dominan, yang
mampu menggerakkan masyarakat
2. Kekuatan-kekuatan sosial yang
mampu mendatangkan perubahan-
perubahan sehingga masyarakat
dapat berubah dari dalam diri mereka
sendiri
3. Karakteristik masyarakat, khususnya
dalam menyikapi intervensi sosial
4. Pola informasi, komunikasi yang
terjadi di tengah masyarakat, baik
penyebaran informasi maupun dalam
kerangka pembelajaran
5. Media-media dan sumber belajar
yang digunakan dan diyakini
masyarakat sebagai sarana informasi
dan pembelajaran
6. Kekuatan-kekuatan sosial yang
dominan di dalam kerangka
perubahan sosial
7. Faktor-faktor lingkungan yang
berpengaruh terhadap sikap dan
perilaku masyarakat
Informasi apa yang perlu digali ?
OUTPUT
1. Data Demografi:
Jumlah penduduk, komposisi penduduk menurut
usia, gender, mata pencaharian, agama,
pendidikan, dll.
2. Data Geografi:
Topografi, letak lokasi ditinjau dari aspek geografis,
aksesibilitas lokasi, pengaruh lingkungan geografis
terhadap kondisi sosial masyarakat, dll.
3. Data psikografi:
Nilai-nilai dan kepercayaan yang dianut, mitos,
kebiasaan-kebiasaan, adat istiadat, karakteristik
masyarakat, pola hubungan sosial yang ada, motif
yang menggerakkan tindakan masyarakat,
pengalaman-pengalaman masyarakat terutama
terkait dengan mitigasi bencana, pandangan, sikap,
dan perilaku terhadap intervensi luar, kekuatan
sosial yang paling berpengaruh, dll.
4. Pola komunikasi:
Media yang dikenal dan digunakan, bahasa,
kemampuan baca tulis, orang yang dipercaya,
informasi yang biasa dicari, tempat memperoleh
informasi
1. Tingkat aksesibilitas lokasi desa/kelurahan
2. Letak lokasi desa/kelurahan dari aspek geografis
3. Sarana informasi yang dimiliki masyarakat
4. Penyebaran atau konsentrasi masyarakat miskin
5. Kelompok-kelompok sosial, termasuk di dalamnya kelompok perempuan dan kelompok-
kelompok rentan (janda, lansia, difabel, anak-anak)
6. Kegiatan kelompok-kelompok sosial dalam masyarakat
7. Hubungan sosial antar kelompok (Relasi-relasi sosial)
8. Golongan masyarakat menurut agama, aliran kepercayaan, aliran politik, kepentingan,
profesi, dll.
9. Jenis-jenis profesi di kalangan masyarakat
10. Tingkat mobilitas penduduk (baik mobilitas vertikal maupun mobilitas horizontal)
11. Media-media informasi yang digunakan masyarakat, termasuk media-media warga
12. Tanggapan masyarakat terhadap program-program yang diluncurkan pemerintah/non
pemerintah
13. Keterlibatan masyarakat dalam program-program yang diluncurkan pemerintah/non
pemerintah
14. Pemeliharaan terhadap hasil-hasil program yang pernah diluncurkan pemerintah/non
pemerintah
15. Forum yang biasa digunakan masyarakat untuk menyikapi intervensi sosial
16. Kebiasaan-kebiasaan masyarakat dalam pengambilan keputusan
17. Cara-cara masyarakat menanggulangi masalah-masalah lingkungan fisik, masalah-
masalah sosial, budaya dan ekonomi masyarakat
18. Cara dan kebiasaan masyarakat mengantisipasi dan menanggulangi bencana
Contoh informasi yang perlu digali
1.Mengumpulkan data sekunder
dengan cara mengumpulkan dokumen-dokumen yang dibutuhkan (dokumentasi) diambil dari desa,
kecamatan, kabupaten dan atau sumber-sumber lainnya.
2. Mengumpulkan data primer dengan cara :
a. Wawancara berstruktur maupun wawancara mendalam terhadap anggota masyarakat yang dianggap
mengetahui informasi yang diperlukan (lurah, BPD, dan pimpinan-pimpinan lembaga-lembaga lokal, pemuka
masyarakat, pemuka agama, dll)
b. Observasi (pengamatan langsung): terhadap kondisi-kondisi lingkungan fisik, lingkungan sosial, hubungan
sosial, kebiasaan-kebiasaan masyarakat setempat, dll.
c. Diskusi dengan kelompok-kelompok masyarakat (Focus Group Discussion)
Metode Analisa Data
a. Analisa dilakukan dengan menggunakan metode triangulasi yakni dengan cara melakukan check dan
cross check atas informasi yang diterima untuk melihat persamaan dan keselarasan, dan juga
perbedaan.
b. Hasil triangulasi selanjutnya disusun ke dalam suatu rangkuman secara deskriptif, dengan melihat
persamaan dan perbedaan pendapat dan pandangan yang ada di masyarakat
c. Setelah deskripsi analisa disusun maka selanjutnya dilakukan pengambilan kesimpulan dan rekomendasi
(RKTL/Perumusan pendekatan, metode dan strategi pendampingan/pemberdayaan masyarakat)
Metode Pengenalan Wilayah Dampingan
STANDAR KOMPETENSI KERJA NASIONAL INDONESIA
SEKTOR JASA KEMASYARAKATAN BIDANG PEMBERDAYAAN
MASYARAKAT UNTUK JABATAN FASILITATOR
PEMBERDAYAAN MASYARAKAT
PELATIHAN FASILITATOR PEMBERDAYAAN MASYARAKAT_new.pptx
PELATIHAN FASILITATOR PEMBERDAYAAN MASYARAKAT_new.pptx
PELATIHAN FASILITATOR PEMBERDAYAAN MASYARAKAT_new.pptx
PELATIHAN FASILITATOR PEMBERDAYAAN MASYARAKAT_new.pptx
PELATIHAN FASILITATOR PEMBERDAYAAN MASYARAKAT_new.pptx
PELATIHAN FASILITATOR PEMBERDAYAAN MASYARAKAT_new.pptx
PELATIHAN FASILITATOR PEMBERDAYAAN MASYARAKAT_new.pptx
PELATIHAN FASILITATOR PEMBERDAYAAN MASYARAKAT_new.pptx
PELATIHAN FASILITATOR PEMBERDAYAAN MASYARAKAT_new.pptx
PELATIHAN FASILITATOR PEMBERDAYAAN MASYARAKAT_new.pptx
PELATIHAN FASILITATOR PEMBERDAYAAN MASYARAKAT_new.pptx
PELATIHAN FASILITATOR PEMBERDAYAAN MASYARAKAT_new.pptx
PELATIHAN FASILITATOR PEMBERDAYAAN MASYARAKAT_new.pptx
PELATIHAN FASILITATOR PEMBERDAYAAN MASYARAKAT_new.pptx
PELATIHAN FASILITATOR PEMBERDAYAAN MASYARAKAT_new.pptx
PELATIHAN FASILITATOR PEMBERDAYAAN MASYARAKAT_new.pptx
PELATIHAN FASILITATOR PEMBERDAYAAN MASYARAKAT_new.pptx
PELATIHAN FASILITATOR PEMBERDAYAAN MASYARAKAT_new.pptx

More Related Content

What's hot

Konsep Pemantauan dan Evaluasi
Konsep Pemantauan dan  EvaluasiKonsep Pemantauan dan  Evaluasi
Konsep Pemantauan dan Evaluasi
Dadang Solihin
 
01. PRA (Participatory Rural Appraisal).ppt
01. PRA (Participatory Rural Appraisal).ppt01. PRA (Participatory Rural Appraisal).ppt
01. PRA (Participatory Rural Appraisal).ppt
Syarifatul Marwiyah
 
Model implementasi
Model implementasi Model implementasi
Model implementasi
Muhammad Sharip
 
Bahaya, kerentanan, resiko dan bencana
Bahaya, kerentanan, resiko dan bencanaBahaya, kerentanan, resiko dan bencana
Bahaya, kerentanan, resiko dan bencana
PT. Srikandi Pitaloka Dinamika
 
Perencanaan promosi kesehatan
Perencanaan promosi kesehatanPerencanaan promosi kesehatan
Perencanaan promosi kesehatan
UFDK
 
Gender, Pengarusutamaan Gender Dan Perencanaan Penganggaran Responsif Gender ...
Gender, Pengarusutamaan Gender Dan Perencanaan Penganggaran Responsif Gender ...Gender, Pengarusutamaan Gender Dan Perencanaan Penganggaran Responsif Gender ...
Gender, Pengarusutamaan Gender Dan Perencanaan Penganggaran Responsif Gender ...
Bagus Cahyo Jaya Pratama Pratama
 
Pedoman Penyusunan Rencana Kerja Pembangunan Daerah (RKPD)
Pedoman Penyusunan Rencana Kerja Pembangunan Daerah (RKPD)Pedoman Penyusunan Rencana Kerja Pembangunan Daerah (RKPD)
Pedoman Penyusunan Rencana Kerja Pembangunan Daerah (RKPD)
Joy Irman
 
Komunikasi risiko
Komunikasi risikoKomunikasi risiko
Komunikasi risiko
Anggita Dewi
 
Menulis Naskah Rekomendasi Kebijakan
Menulis Naskah Rekomendasi KebijakanMenulis Naskah Rekomendasi Kebijakan
Menulis Naskah Rekomendasi Kebijakan
Tri Widodo W. UTOMO
 
Materi Ngopi Eps. 19 Pengorganisasian Masyarakat
Materi Ngopi Eps. 19 Pengorganisasian MasyarakatMateri Ngopi Eps. 19 Pengorganisasian Masyarakat
Materi Ngopi Eps. 19 Pengorganisasian Masyarakat
Akademi Desa 4.0
 
Pelaksanaan Evaluasi Program dan Kegiatan di Lingkungan Instansi Pemerintah
Pelaksanaan Evaluasi Program dan Kegiatan di Lingkungan Instansi Pemerintah Pelaksanaan Evaluasi Program dan Kegiatan di Lingkungan Instansi Pemerintah
Pelaksanaan Evaluasi Program dan Kegiatan di Lingkungan Instansi Pemerintah
Dadang Solihin
 
Menulis Policy Paper dan Policy Brief
Menulis Policy Paper dan Policy BriefMenulis Policy Paper dan Policy Brief
Menulis Policy Paper dan Policy Brief
Tri Widodo W. UTOMO
 
Analisis Kebijakan dan Penyusunan Naskah Kebijakan
Analisis Kebijakan dan Penyusunan Naskah KebijakanAnalisis Kebijakan dan Penyusunan Naskah Kebijakan
Analisis Kebijakan dan Penyusunan Naskah Kebijakan
Tri Widodo W. UTOMO
 
Modul inti 10 penganggaran dan pembiayaan kesehatan daerah
Modul inti 10 penganggaran dan pembiayaan kesehatan daerahModul inti 10 penganggaran dan pembiayaan kesehatan daerah
Modul inti 10 penganggaran dan pembiayaan kesehatan daerah
mreyrasa
 
Konsep Pembangunan Kawasan Perdesaan
Konsep Pembangunan Kawasan PerdesaanKonsep Pembangunan Kawasan Perdesaan
Konsep Pembangunan Kawasan Perdesaan
Aulia Arif
 
Peran fasilitator dalam peld
Peran fasilitator dalam peldPeran fasilitator dalam peld
Peran fasilitator dalam peld
Sugeng Budiharsono
 
Analisis Situasi
Analisis SituasiAnalisis Situasi
Analisis Situasi
Jabfungkes
 
pedoman-teknis-penyusunan-gender-analisis-pathway-gap-dan-gender-budget-state...
pedoman-teknis-penyusunan-gender-analisis-pathway-gap-dan-gender-budget-state...pedoman-teknis-penyusunan-gender-analisis-pathway-gap-dan-gender-budget-state...
pedoman-teknis-penyusunan-gender-analisis-pathway-gap-dan-gender-budget-state...
TiniWido
 
Mi4. ppt sdmk
Mi4. ppt sdmkMi4. ppt sdmk
Mi4. ppt sdmk
rickygunawan84
 
Fishbone dan prioritas penyebab masalah
Fishbone dan prioritas penyebab masalahFishbone dan prioritas penyebab masalah
Fishbone dan prioritas penyebab masalah
Moh Ikhwanuddin
 

What's hot (20)

Konsep Pemantauan dan Evaluasi
Konsep Pemantauan dan  EvaluasiKonsep Pemantauan dan  Evaluasi
Konsep Pemantauan dan Evaluasi
 
01. PRA (Participatory Rural Appraisal).ppt
01. PRA (Participatory Rural Appraisal).ppt01. PRA (Participatory Rural Appraisal).ppt
01. PRA (Participatory Rural Appraisal).ppt
 
Model implementasi
Model implementasi Model implementasi
Model implementasi
 
Bahaya, kerentanan, resiko dan bencana
Bahaya, kerentanan, resiko dan bencanaBahaya, kerentanan, resiko dan bencana
Bahaya, kerentanan, resiko dan bencana
 
Perencanaan promosi kesehatan
Perencanaan promosi kesehatanPerencanaan promosi kesehatan
Perencanaan promosi kesehatan
 
Gender, Pengarusutamaan Gender Dan Perencanaan Penganggaran Responsif Gender ...
Gender, Pengarusutamaan Gender Dan Perencanaan Penganggaran Responsif Gender ...Gender, Pengarusutamaan Gender Dan Perencanaan Penganggaran Responsif Gender ...
Gender, Pengarusutamaan Gender Dan Perencanaan Penganggaran Responsif Gender ...
 
Pedoman Penyusunan Rencana Kerja Pembangunan Daerah (RKPD)
Pedoman Penyusunan Rencana Kerja Pembangunan Daerah (RKPD)Pedoman Penyusunan Rencana Kerja Pembangunan Daerah (RKPD)
Pedoman Penyusunan Rencana Kerja Pembangunan Daerah (RKPD)
 
Komunikasi risiko
Komunikasi risikoKomunikasi risiko
Komunikasi risiko
 
Menulis Naskah Rekomendasi Kebijakan
Menulis Naskah Rekomendasi KebijakanMenulis Naskah Rekomendasi Kebijakan
Menulis Naskah Rekomendasi Kebijakan
 
Materi Ngopi Eps. 19 Pengorganisasian Masyarakat
Materi Ngopi Eps. 19 Pengorganisasian MasyarakatMateri Ngopi Eps. 19 Pengorganisasian Masyarakat
Materi Ngopi Eps. 19 Pengorganisasian Masyarakat
 
Pelaksanaan Evaluasi Program dan Kegiatan di Lingkungan Instansi Pemerintah
Pelaksanaan Evaluasi Program dan Kegiatan di Lingkungan Instansi Pemerintah Pelaksanaan Evaluasi Program dan Kegiatan di Lingkungan Instansi Pemerintah
Pelaksanaan Evaluasi Program dan Kegiatan di Lingkungan Instansi Pemerintah
 
Menulis Policy Paper dan Policy Brief
Menulis Policy Paper dan Policy BriefMenulis Policy Paper dan Policy Brief
Menulis Policy Paper dan Policy Brief
 
Analisis Kebijakan dan Penyusunan Naskah Kebijakan
Analisis Kebijakan dan Penyusunan Naskah KebijakanAnalisis Kebijakan dan Penyusunan Naskah Kebijakan
Analisis Kebijakan dan Penyusunan Naskah Kebijakan
 
Modul inti 10 penganggaran dan pembiayaan kesehatan daerah
Modul inti 10 penganggaran dan pembiayaan kesehatan daerahModul inti 10 penganggaran dan pembiayaan kesehatan daerah
Modul inti 10 penganggaran dan pembiayaan kesehatan daerah
 
Konsep Pembangunan Kawasan Perdesaan
Konsep Pembangunan Kawasan PerdesaanKonsep Pembangunan Kawasan Perdesaan
Konsep Pembangunan Kawasan Perdesaan
 
Peran fasilitator dalam peld
Peran fasilitator dalam peldPeran fasilitator dalam peld
Peran fasilitator dalam peld
 
Analisis Situasi
Analisis SituasiAnalisis Situasi
Analisis Situasi
 
pedoman-teknis-penyusunan-gender-analisis-pathway-gap-dan-gender-budget-state...
pedoman-teknis-penyusunan-gender-analisis-pathway-gap-dan-gender-budget-state...pedoman-teknis-penyusunan-gender-analisis-pathway-gap-dan-gender-budget-state...
pedoman-teknis-penyusunan-gender-analisis-pathway-gap-dan-gender-budget-state...
 
Mi4. ppt sdmk
Mi4. ppt sdmkMi4. ppt sdmk
Mi4. ppt sdmk
 
Fishbone dan prioritas penyebab masalah
Fishbone dan prioritas penyebab masalahFishbone dan prioritas penyebab masalah
Fishbone dan prioritas penyebab masalah
 

Similar to PELATIHAN FASILITATOR PEMBERDAYAAN MASYARAKAT_new.pptx

Copy of bahan-presentasi-kuliah-manajemen-pengmasyarakat.ppt
Copy of bahan-presentasi-kuliah-manajemen-pengmasyarakat.pptCopy of bahan-presentasi-kuliah-manajemen-pengmasyarakat.ppt
Copy of bahan-presentasi-kuliah-manajemen-pengmasyarakat.ppt
IwanDenBaguseSaputra
 
Teknik-Teknik Perencanaan Partisipatif.pdf
Teknik-Teknik Perencanaan Partisipatif.pdfTeknik-Teknik Perencanaan Partisipatif.pdf
Teknik-Teknik Perencanaan Partisipatif.pdf
IskandarZR1
 
Analisis Situasi Kesehatan dalam Kebidanan Komunitas
Analisis Situasi Kesehatan dalam Kebidanan Komunitas Analisis Situasi Kesehatan dalam Kebidanan Komunitas
Analisis Situasi Kesehatan dalam Kebidanan Komunitas
pjj_kemenkes
 
Pemberdayaan Masyarakat.pdf
Pemberdayaan Masyarakat.pdfPemberdayaan Masyarakat.pdf
Pemberdayaan Masyarakat.pdf
Azir Alfanan
 
community nursing process.pptx
community nursing process.pptxcommunity nursing process.pptx
community nursing process.pptx
AremaAsu
 
Modul kecamatan Perubahan Perilaku
Modul kecamatan Perubahan PerilakuModul kecamatan Perubahan Perilaku
Modul kecamatan Perubahan Perilaku
Hetty Tambunan
 
5 6-metode-pendekatan-sosial-dalam-pembangunan-partisipatif
5 6-metode-pendekatan-sosial-dalam-pembangunan-partisipatif5 6-metode-pendekatan-sosial-dalam-pembangunan-partisipatif
5 6-metode-pendekatan-sosial-dalam-pembangunan-partisipatif
Muhammad MK
 
Materi Pemberdayaan Masyarakat.ppt
Materi Pemberdayaan  Masyarakat.pptMateri Pemberdayaan  Masyarakat.ppt
Materi Pemberdayaan Masyarakat.ppt
rois04880
 
Penyuluhan Kesehatan.ppt
Penyuluhan Kesehatan.pptPenyuluhan Kesehatan.ppt
Penyuluhan Kesehatan.ppt
Dina523632
 
pemetaan sosial.pptx
pemetaan sosial.pptxpemetaan sosial.pptx
pemetaan sosial.pptx
AzisTriB
 
Pemberdayaan masyarakat jf epid
Pemberdayaan masyarakat jf epidPemberdayaan masyarakat jf epid
Pemberdayaan masyarakat jf epid
BidangTFBBPKCiloto
 
Modul iii kb3 gerakan pemberdayaan masyarakat
Modul iii kb3 gerakan pemberdayaan masyarakatModul iii kb3 gerakan pemberdayaan masyarakat
Modul iii kb3 gerakan pemberdayaan masyarakat
pjj_kemenkes
 
FILSAFAT-DASAR-PLS-WEB.ppt
FILSAFAT-DASAR-PLS-WEB.pptFILSAFAT-DASAR-PLS-WEB.ppt
FILSAFAT-DASAR-PLS-WEB.ppt
IpanHidayat
 
Pemetaan Partisipatif2.pptx
Pemetaan Partisipatif2.pptxPemetaan Partisipatif2.pptx
Pemetaan Partisipatif2.pptx
Agus Setiawan
 
10_PARTICIPATORY_RURAL_APPRAISAL_PRA_ppt.pptx
10_PARTICIPATORY_RURAL_APPRAISAL_PRA_ppt.pptx10_PARTICIPATORY_RURAL_APPRAISAL_PRA_ppt.pptx
10_PARTICIPATORY_RURAL_APPRAISAL_PRA_ppt.pptx
AugustRidlofRiwu
 
Makna pemberdayaan
Makna pemberdayaanMakna pemberdayaan
Makna pemberdayaan
Zikri Afdal
 
PERENCANAAN PROGRAM PENYULUHAN
PERENCANAAN PROGRAM PENYULUHAN PERENCANAAN PROGRAM PENYULUHAN
PERENCANAAN PROGRAM PENYULUHAN
Muhammad Eko
 
Perencanaan komunikasi warga dalam program plp
Perencanaan komunikasi warga dalam program plpPerencanaan komunikasi warga dalam program plp
Perencanaan komunikasi warga dalam program plp
pycnat
 
Makalah Sosialisasi
Makalah SosialisasiMakalah Sosialisasi
Makalah Sosialisasi
Esti Dyah
 

Similar to PELATIHAN FASILITATOR PEMBERDAYAAN MASYARAKAT_new.pptx (20)

Copy of bahan-presentasi-kuliah-manajemen-pengmasyarakat.ppt
Copy of bahan-presentasi-kuliah-manajemen-pengmasyarakat.pptCopy of bahan-presentasi-kuliah-manajemen-pengmasyarakat.ppt
Copy of bahan-presentasi-kuliah-manajemen-pengmasyarakat.ppt
 
Teknik-Teknik Perencanaan Partisipatif.pdf
Teknik-Teknik Perencanaan Partisipatif.pdfTeknik-Teknik Perencanaan Partisipatif.pdf
Teknik-Teknik Perencanaan Partisipatif.pdf
 
Analisis Situasi Kesehatan dalam Kebidanan Komunitas
Analisis Situasi Kesehatan dalam Kebidanan Komunitas Analisis Situasi Kesehatan dalam Kebidanan Komunitas
Analisis Situasi Kesehatan dalam Kebidanan Komunitas
 
Pemberdayaan Masyarakat.pdf
Pemberdayaan Masyarakat.pdfPemberdayaan Masyarakat.pdf
Pemberdayaan Masyarakat.pdf
 
community nursing process.pptx
community nursing process.pptxcommunity nursing process.pptx
community nursing process.pptx
 
Modul kecamatan Perubahan Perilaku
Modul kecamatan Perubahan PerilakuModul kecamatan Perubahan Perilaku
Modul kecamatan Perubahan Perilaku
 
5 6-metode-pendekatan-sosial-dalam-pembangunan-partisipatif
5 6-metode-pendekatan-sosial-dalam-pembangunan-partisipatif5 6-metode-pendekatan-sosial-dalam-pembangunan-partisipatif
5 6-metode-pendekatan-sosial-dalam-pembangunan-partisipatif
 
Materi Pemberdayaan Masyarakat.ppt
Materi Pemberdayaan  Masyarakat.pptMateri Pemberdayaan  Masyarakat.ppt
Materi Pemberdayaan Masyarakat.ppt
 
Penyuluhan Kesehatan.ppt
Penyuluhan Kesehatan.pptPenyuluhan Kesehatan.ppt
Penyuluhan Kesehatan.ppt
 
pemetaan sosial.pptx
pemetaan sosial.pptxpemetaan sosial.pptx
pemetaan sosial.pptx
 
Pemberdayaan masyarakat jf epid
Pemberdayaan masyarakat jf epidPemberdayaan masyarakat jf epid
Pemberdayaan masyarakat jf epid
 
Modul iii kb3 gerakan pemberdayaan masyarakat
Modul iii kb3 gerakan pemberdayaan masyarakatModul iii kb3 gerakan pemberdayaan masyarakat
Modul iii kb3 gerakan pemberdayaan masyarakat
 
FILSAFAT-DASAR-PLS-WEB.ppt
FILSAFAT-DASAR-PLS-WEB.pptFILSAFAT-DASAR-PLS-WEB.ppt
FILSAFAT-DASAR-PLS-WEB.ppt
 
Kepedulian masyarakat
Kepedulian masyarakatKepedulian masyarakat
Kepedulian masyarakat
 
Pemetaan Partisipatif2.pptx
Pemetaan Partisipatif2.pptxPemetaan Partisipatif2.pptx
Pemetaan Partisipatif2.pptx
 
10_PARTICIPATORY_RURAL_APPRAISAL_PRA_ppt.pptx
10_PARTICIPATORY_RURAL_APPRAISAL_PRA_ppt.pptx10_PARTICIPATORY_RURAL_APPRAISAL_PRA_ppt.pptx
10_PARTICIPATORY_RURAL_APPRAISAL_PRA_ppt.pptx
 
Makna pemberdayaan
Makna pemberdayaanMakna pemberdayaan
Makna pemberdayaan
 
PERENCANAAN PROGRAM PENYULUHAN
PERENCANAAN PROGRAM PENYULUHAN PERENCANAAN PROGRAM PENYULUHAN
PERENCANAAN PROGRAM PENYULUHAN
 
Perencanaan komunikasi warga dalam program plp
Perencanaan komunikasi warga dalam program plpPerencanaan komunikasi warga dalam program plp
Perencanaan komunikasi warga dalam program plp
 
Makalah Sosialisasi
Makalah SosialisasiMakalah Sosialisasi
Makalah Sosialisasi
 

Recently uploaded

Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?
SABDA
 
AKSI NYATA PENDIDIKAN INKLUSIF (perubahan kecil dengan dampak besar)
AKSI NYATA PENDIDIKAN INKLUSIF (perubahan kecil dengan dampak besar)AKSI NYATA PENDIDIKAN INKLUSIF (perubahan kecil dengan dampak besar)
AKSI NYATA PENDIDIKAN INKLUSIF (perubahan kecil dengan dampak besar)
juliafnita47
 
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pdf.pdf
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pdf.pdfRANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pdf.pdf
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pdf.pdf
OswaldusDiwaDoka
 
Tugas Refleksi Dwi Mingguan Modul 1.4.pdf
Tugas Refleksi Dwi Mingguan Modul 1.4.pdfTugas Refleksi Dwi Mingguan Modul 1.4.pdf
Tugas Refleksi Dwi Mingguan Modul 1.4.pdf
Thahir9
 
92836246-Soap-Pada-Pasien-Dengan-as-Primer.pdf
92836246-Soap-Pada-Pasien-Dengan-as-Primer.pdf92836246-Soap-Pada-Pasien-Dengan-as-Primer.pdf
92836246-Soap-Pada-Pasien-Dengan-as-Primer.pdf
tsuroyya38
 
Modul AJar Rekayasa Perangkat Lunak 2024
Modul AJar Rekayasa Perangkat Lunak 2024Modul AJar Rekayasa Perangkat Lunak 2024
Modul AJar Rekayasa Perangkat Lunak 2024
Herry Prasetyo
 
Defenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada Anak
Defenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada AnakDefenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada Anak
Defenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada Anak
Yayasan Pusat Kajian dan Perlindungan Anak
 
Kalender Pendidikan tahun pelajaran 2023/2024 Kabupaten Temanggung .pdf
Kalender Pendidikan tahun pelajaran 2023/2024  Kabupaten Temanggung .pdfKalender Pendidikan tahun pelajaran 2023/2024  Kabupaten Temanggung .pdf
Kalender Pendidikan tahun pelajaran 2023/2024 Kabupaten Temanggung .pdf
SDNBotoputih
 
Proyek Tema Dimensi P5 Pelajar Pancasila
Proyek Tema Dimensi P5 Pelajar PancasilaProyek Tema Dimensi P5 Pelajar Pancasila
Proyek Tema Dimensi P5 Pelajar Pancasila
ArulArya1
 
Materi Feedback (umpan balik) kelas Psikologi Komunikasi
Materi Feedback (umpan balik) kelas Psikologi KomunikasiMateri Feedback (umpan balik) kelas Psikologi Komunikasi
Materi Feedback (umpan balik) kelas Psikologi Komunikasi
AdePutraTunggali
 
Laporan bulanan Dosen Pembimbing lapangan dalam pelaksanaan kampus mengajar a...
Laporan bulanan Dosen Pembimbing lapangan dalam pelaksanaan kampus mengajar a...Laporan bulanan Dosen Pembimbing lapangan dalam pelaksanaan kampus mengajar a...
Laporan bulanan Dosen Pembimbing lapangan dalam pelaksanaan kampus mengajar a...
Sathya Risma
 
Menyambut Masyarakat 4.0 dan Indonesia Emas 2045
Menyambut Masyarakat 4.0 dan Indonesia Emas 2045Menyambut Masyarakat 4.0 dan Indonesia Emas 2045
Menyambut Masyarakat 4.0 dan Indonesia Emas 2045
RizkiArdhan
 
Panduan Pemilihan Mapel Pilihan SMK.pptx
Panduan Pemilihan Mapel Pilihan SMK.pptxPanduan Pemilihan Mapel Pilihan SMK.pptx
Panduan Pemilihan Mapel Pilihan SMK.pptx
tab2008
 
635237001-MATERI-rev1-Pantarlih-Bimtek-Penyusunan-Daftar-Pemilih.pdf
635237001-MATERI-rev1-Pantarlih-Bimtek-Penyusunan-Daftar-Pemilih.pdf635237001-MATERI-rev1-Pantarlih-Bimtek-Penyusunan-Daftar-Pemilih.pdf
635237001-MATERI-rev1-Pantarlih-Bimtek-Penyusunan-Daftar-Pemilih.pdf
syamsulbahri09
 
LAPORAN BIMBINGAN TEKNIS TRANSISI PAUD - SD.pdf
LAPORAN BIMBINGAN TEKNIS TRANSISI PAUD - SD.pdfLAPORAN BIMBINGAN TEKNIS TRANSISI PAUD - SD.pdf
LAPORAN BIMBINGAN TEKNIS TRANSISI PAUD - SD.pdf
RosidaAini3
 
425764250-Koleksi-Soalan-Sains-Tingkatan-1-KSSM.docx
425764250-Koleksi-Soalan-Sains-Tingkatan-1-KSSM.docx425764250-Koleksi-Soalan-Sains-Tingkatan-1-KSSM.docx
425764250-Koleksi-Soalan-Sains-Tingkatan-1-KSSM.docx
MuhamadsyakirbinIsma
 
Rangkuman Kehadiran Guru di Kelas- www.kherysuryawan.id.pdf
Rangkuman Kehadiran Guru di Kelas- www.kherysuryawan.id.pdfRangkuman Kehadiran Guru di Kelas- www.kherysuryawan.id.pdf
Rangkuman Kehadiran Guru di Kelas- www.kherysuryawan.id.pdf
mad ros
 
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 11 Fase F Kurikulum MerdekaModul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
Modul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum MerdekaModul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
PPT KRITERIA KENAIKAN KELAS & KELULUSAN.pptx
PPT KRITERIA KENAIKAN KELAS & KELULUSAN.pptxPPT KRITERIA KENAIKAN KELAS & KELULUSAN.pptx
PPT KRITERIA KENAIKAN KELAS & KELULUSAN.pptx
SriKuntjoro1
 

Recently uploaded (20)

Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?
 
AKSI NYATA PENDIDIKAN INKLUSIF (perubahan kecil dengan dampak besar)
AKSI NYATA PENDIDIKAN INKLUSIF (perubahan kecil dengan dampak besar)AKSI NYATA PENDIDIKAN INKLUSIF (perubahan kecil dengan dampak besar)
AKSI NYATA PENDIDIKAN INKLUSIF (perubahan kecil dengan dampak besar)
 
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pdf.pdf
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pdf.pdfRANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pdf.pdf
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pdf.pdf
 
Tugas Refleksi Dwi Mingguan Modul 1.4.pdf
Tugas Refleksi Dwi Mingguan Modul 1.4.pdfTugas Refleksi Dwi Mingguan Modul 1.4.pdf
Tugas Refleksi Dwi Mingguan Modul 1.4.pdf
 
92836246-Soap-Pada-Pasien-Dengan-as-Primer.pdf
92836246-Soap-Pada-Pasien-Dengan-as-Primer.pdf92836246-Soap-Pada-Pasien-Dengan-as-Primer.pdf
92836246-Soap-Pada-Pasien-Dengan-as-Primer.pdf
 
Modul AJar Rekayasa Perangkat Lunak 2024
Modul AJar Rekayasa Perangkat Lunak 2024Modul AJar Rekayasa Perangkat Lunak 2024
Modul AJar Rekayasa Perangkat Lunak 2024
 
Defenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada Anak
Defenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada AnakDefenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada Anak
Defenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada Anak
 
Kalender Pendidikan tahun pelajaran 2023/2024 Kabupaten Temanggung .pdf
Kalender Pendidikan tahun pelajaran 2023/2024  Kabupaten Temanggung .pdfKalender Pendidikan tahun pelajaran 2023/2024  Kabupaten Temanggung .pdf
Kalender Pendidikan tahun pelajaran 2023/2024 Kabupaten Temanggung .pdf
 
Proyek Tema Dimensi P5 Pelajar Pancasila
Proyek Tema Dimensi P5 Pelajar PancasilaProyek Tema Dimensi P5 Pelajar Pancasila
Proyek Tema Dimensi P5 Pelajar Pancasila
 
Materi Feedback (umpan balik) kelas Psikologi Komunikasi
Materi Feedback (umpan balik) kelas Psikologi KomunikasiMateri Feedback (umpan balik) kelas Psikologi Komunikasi
Materi Feedback (umpan balik) kelas Psikologi Komunikasi
 
Laporan bulanan Dosen Pembimbing lapangan dalam pelaksanaan kampus mengajar a...
Laporan bulanan Dosen Pembimbing lapangan dalam pelaksanaan kampus mengajar a...Laporan bulanan Dosen Pembimbing lapangan dalam pelaksanaan kampus mengajar a...
Laporan bulanan Dosen Pembimbing lapangan dalam pelaksanaan kampus mengajar a...
 
Menyambut Masyarakat 4.0 dan Indonesia Emas 2045
Menyambut Masyarakat 4.0 dan Indonesia Emas 2045Menyambut Masyarakat 4.0 dan Indonesia Emas 2045
Menyambut Masyarakat 4.0 dan Indonesia Emas 2045
 
Panduan Pemilihan Mapel Pilihan SMK.pptx
Panduan Pemilihan Mapel Pilihan SMK.pptxPanduan Pemilihan Mapel Pilihan SMK.pptx
Panduan Pemilihan Mapel Pilihan SMK.pptx
 
635237001-MATERI-rev1-Pantarlih-Bimtek-Penyusunan-Daftar-Pemilih.pdf
635237001-MATERI-rev1-Pantarlih-Bimtek-Penyusunan-Daftar-Pemilih.pdf635237001-MATERI-rev1-Pantarlih-Bimtek-Penyusunan-Daftar-Pemilih.pdf
635237001-MATERI-rev1-Pantarlih-Bimtek-Penyusunan-Daftar-Pemilih.pdf
 
LAPORAN BIMBINGAN TEKNIS TRANSISI PAUD - SD.pdf
LAPORAN BIMBINGAN TEKNIS TRANSISI PAUD - SD.pdfLAPORAN BIMBINGAN TEKNIS TRANSISI PAUD - SD.pdf
LAPORAN BIMBINGAN TEKNIS TRANSISI PAUD - SD.pdf
 
425764250-Koleksi-Soalan-Sains-Tingkatan-1-KSSM.docx
425764250-Koleksi-Soalan-Sains-Tingkatan-1-KSSM.docx425764250-Koleksi-Soalan-Sains-Tingkatan-1-KSSM.docx
425764250-Koleksi-Soalan-Sains-Tingkatan-1-KSSM.docx
 
Rangkuman Kehadiran Guru di Kelas- www.kherysuryawan.id.pdf
Rangkuman Kehadiran Guru di Kelas- www.kherysuryawan.id.pdfRangkuman Kehadiran Guru di Kelas- www.kherysuryawan.id.pdf
Rangkuman Kehadiran Guru di Kelas- www.kherysuryawan.id.pdf
 
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 11 Fase F Kurikulum MerdekaModul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
 
Modul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum MerdekaModul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
 
PPT KRITERIA KENAIKAN KELAS & KELULUSAN.pptx
PPT KRITERIA KENAIKAN KELAS & KELULUSAN.pptxPPT KRITERIA KENAIKAN KELAS & KELULUSAN.pptx
PPT KRITERIA KENAIKAN KELAS & KELULUSAN.pptx
 

PELATIHAN FASILITATOR PEMBERDAYAAN MASYARAKAT_new.pptx

  • 2. Fungsi Fasilitator Secara umum pelaku proses fasilitasi sering disebut fasilitator, sehingga dalam pemberdayaan masyarakat dipahami sebagai pendamping. Sebagai pendamping masyarakat, pada waktu tertentu harus siap mundur dari perannya dan memandirikan para Kader Pemberdayaan. • Sebagai Pendamping • Sebagai motivator • Sebagai Mediator – Mediasi potensi – Mediasi berbagai kepentingan – Sebagai Perangsang atau Penantang (Challenger)
  • 3. Kemampuan Fasilitator Agar dapat menjalankan fungsi-fungsi diatas maka seorang fasilitator perlu dibekali dan memiliki beberapa kemampuan antara lain : • Kepemimpinan • Kemampuan Komunikasi
  • 4. Proses Fasilitasi di Masyarakat • Tahap Identifikasi dan Penjajakan Awal • Tahapan Pendampingan • Refleksi/Evaluasi Hasil
  • 6. IDENTIFIKASI KEBUTUHAN BELAJAR Berarti mengenali dan menentukan kebutuhan untuk dipelajari oleh masyarakat PENGUMPULAN INFORMASI MELIPUTI: Jenis Informasi tentang Pengetahuan atau keterampilan yang di butuhkan masyarakat PENGUMPULAN DATA MELIPUTI: Data tentang apa yang berkaitan dengan tingkat pendidikan, ekonomi, pengetahuan dan keterampilan yang sudah di miliki PENGUMPULAN FAKTA MELIPUTI: Fakta tentang peristiwa atau realita yang terjadi dalam di dalam suatu masyarakat ( solidaritas, gotong royong, rasa ingin tahu, dll)
  • 7. Proses pengumpulan informasi, data dan fakta tentang kebutuhan pendidikan nonformal adalah : a. kegiatan menyeleksi berbagai ragam kebutuhan belajar yang diinginkan warga belajar atau warga masyarakat, b. mengadakan pencatatan dari berbagai kebutuhan yang muncul, c. melakukan pengadministrasian dari berbagai kebutuhan yang telah berhasil dihmpun, dan d. penetapan kebutuhan yang dipilih berdasarkan prioritas secara tepat untuk ditindak lanjuti menjadi suatu rancangan program yang siap dilaksanakan.
  • 8. MENENTUKAN LOKASI DAN SASARAN • Pada dasarnya sasaran identifikasi adalah semua masyarakat yang membutuhkan layanan pendidikan di jalur nonformal dan informal • Namun pelayanan pendidikan luar sekolah tidak sama untuk semua jenis umur • Perlu pengelompokkan sasaran meskipun tidak terlau ketat dari berbagai kelompok sasaran misalnya: – Kelompok anak usia dini – Kelompok remaja/pemuda – Kelompok orang dewasa – Kelompok wanita – Kelompok pengangguran – Kelompok setengah menganggur
  • 9. MENETUKAN TEKNIK IDENTIFIKASI TEKNIK identifikasi adalah cara menentukan orang yang dijadikan responden atau orang yang bisa dimintai informasi mengenai kebutuhan dan sumber belajar. secara umum terbagi menjadi 3 – Wawancara – Angket – Dokumentasi (ke tiga teknik tersebut akan di jelaskana pada pertemuan yang akan datang)
  • 10. Menentukan Waktu Pelaksanaan Identifikasi PADA TAHAP INI YANG HARUS DILAKUKAN ADALAH : • Pertama, melakukan penyusunan pedoman identifikasi, yang berisi antara lain – Perumusan tujuan, – Menentukan teknik identifikasi yang akan digunakan, – Menentukan segi yang akan diungkap (nama, umur, jenis kelamin, status perkawinan, status pendidikan, pekerjaan, keterampilan yang dimiliki, hobby/kegemaran, kebutuhan yang dirasakan, sumber daya yang diperkirakan mendukung, sarana-prasarana yang tersedia, dan lainnya), – Menentukan petugas pelaksana identifikasi, menentukan waktu pelaksanaan dan merencanakan jumlah biaya. • Kedua, penyusunan instrumen dibuat format-format yang diperlukan untuk mengungkap data yang diharapkan. Isi instrumen menyangkut aspek-aspek kondisi daerah untuk mengungkap masalah yang ada sebanyak mungkin.
  • 11. Penetapan Prioritas Pertimbangan-pertimbangan yang dapat dijadikan dasar dalam menentukan prioritas kebutuhan, antara lain adalah : (a) menentukan kebutuhan (untuk tujuan apakah kita memilih); (b) mempertimbangkan pilihan kebutuhan yang tersedia (apakah pilihan dapat memenuhi tujuan dengan cara yang paling baik); dan (c) menilai risiko relatif dari pilihan yang tersedia (pilihan manakah yang mungkin paling aman atau paling produktif).
  • 12. PENGENALAN WILAYAH DAMPINGAN - Langkah awal mengenali kondisi permasalahan dan potensi masyarakat - Perkenalan fasilitator dengan masyarakat - Dasar penentuan metode pendekatan/fasilitasi Efektifitas pendampingan dan sosialisasi Pendayagunaan/ pengorganisasian potensi Efektifitas penanggulangan kemiskinan
  • 13. 1. Nilai-nilai yang dianut oleh masyarakat secara dominan, yang mampu menggerakkan masyarakat 2. Kekuatan-kekuatan sosial yang mampu mendatangkan perubahan- perubahan sehingga masyarakat dapat berubah dari dalam diri mereka sendiri 3. Karakteristik masyarakat, khususnya dalam menyikapi intervensi sosial 4. Pola informasi, komunikasi yang terjadi di tengah masyarakat, baik penyebaran informasi maupun dalam kerangka pembelajaran 5. Media-media dan sumber belajar yang digunakan dan diyakini masyarakat sebagai sarana informasi dan pembelajaran 6. Kekuatan-kekuatan sosial yang dominan di dalam kerangka perubahan sosial 7. Faktor-faktor lingkungan yang berpengaruh terhadap sikap dan perilaku masyarakat Informasi apa yang perlu digali ? OUTPUT 1. Data Demografi: Jumlah penduduk, komposisi penduduk menurut usia, gender, mata pencaharian, agama, pendidikan, dll. 2. Data Geografi: Topografi, letak lokasi ditinjau dari aspek geografis, aksesibilitas lokasi, pengaruh lingkungan geografis terhadap kondisi sosial masyarakat, dll. 3. Data psikografi: Nilai-nilai dan kepercayaan yang dianut, mitos, kebiasaan-kebiasaan, adat istiadat, karakteristik masyarakat, pola hubungan sosial yang ada, motif yang menggerakkan tindakan masyarakat, pengalaman-pengalaman masyarakat terutama terkait dengan mitigasi bencana, pandangan, sikap, dan perilaku terhadap intervensi luar, kekuatan sosial yang paling berpengaruh, dll. 4. Pola komunikasi: Media yang dikenal dan digunakan, bahasa, kemampuan baca tulis, orang yang dipercaya, informasi yang biasa dicari, tempat memperoleh informasi
  • 14. 1. Tingkat aksesibilitas lokasi desa/kelurahan 2. Letak lokasi desa/kelurahan dari aspek geografis 3. Sarana informasi yang dimiliki masyarakat 4. Penyebaran atau konsentrasi masyarakat miskin 5. Kelompok-kelompok sosial, termasuk di dalamnya kelompok perempuan dan kelompok- kelompok rentan (janda, lansia, difabel, anak-anak) 6. Kegiatan kelompok-kelompok sosial dalam masyarakat 7. Hubungan sosial antar kelompok (Relasi-relasi sosial) 8. Golongan masyarakat menurut agama, aliran kepercayaan, aliran politik, kepentingan, profesi, dll. 9. Jenis-jenis profesi di kalangan masyarakat 10. Tingkat mobilitas penduduk (baik mobilitas vertikal maupun mobilitas horizontal) 11. Media-media informasi yang digunakan masyarakat, termasuk media-media warga 12. Tanggapan masyarakat terhadap program-program yang diluncurkan pemerintah/non pemerintah 13. Keterlibatan masyarakat dalam program-program yang diluncurkan pemerintah/non pemerintah 14. Pemeliharaan terhadap hasil-hasil program yang pernah diluncurkan pemerintah/non pemerintah 15. Forum yang biasa digunakan masyarakat untuk menyikapi intervensi sosial 16. Kebiasaan-kebiasaan masyarakat dalam pengambilan keputusan 17. Cara-cara masyarakat menanggulangi masalah-masalah lingkungan fisik, masalah- masalah sosial, budaya dan ekonomi masyarakat 18. Cara dan kebiasaan masyarakat mengantisipasi dan menanggulangi bencana Contoh informasi yang perlu digali
  • 15. 1.Mengumpulkan data sekunder dengan cara mengumpulkan dokumen-dokumen yang dibutuhkan (dokumentasi) diambil dari desa, kecamatan, kabupaten dan atau sumber-sumber lainnya. 2. Mengumpulkan data primer dengan cara : a. Wawancara berstruktur maupun wawancara mendalam terhadap anggota masyarakat yang dianggap mengetahui informasi yang diperlukan (lurah, BPD, dan pimpinan-pimpinan lembaga-lembaga lokal, pemuka masyarakat, pemuka agama, dll) b. Observasi (pengamatan langsung): terhadap kondisi-kondisi lingkungan fisik, lingkungan sosial, hubungan sosial, kebiasaan-kebiasaan masyarakat setempat, dll. c. Diskusi dengan kelompok-kelompok masyarakat (Focus Group Discussion) Metode Analisa Data a. Analisa dilakukan dengan menggunakan metode triangulasi yakni dengan cara melakukan check dan cross check atas informasi yang diterima untuk melihat persamaan dan keselarasan, dan juga perbedaan. b. Hasil triangulasi selanjutnya disusun ke dalam suatu rangkuman secara deskriptif, dengan melihat persamaan dan perbedaan pendapat dan pandangan yang ada di masyarakat c. Setelah deskripsi analisa disusun maka selanjutnya dilakukan pengambilan kesimpulan dan rekomendasi (RKTL/Perumusan pendekatan, metode dan strategi pendampingan/pemberdayaan masyarakat) Metode Pengenalan Wilayah Dampingan
  • 16. STANDAR KOMPETENSI KERJA NASIONAL INDONESIA SEKTOR JASA KEMASYARAKATAN BIDANG PEMBERDAYAAN MASYARAKAT UNTUK JABATAN FASILITATOR PEMBERDAYAAN MASYARAKAT