SlideShare a Scribd company logo
TransactTransact--SQLSQL
(T(T--SQL)SQL)
www.rahmadani.net 1
TransactTransact--SQLSQL
(T(T--SQL)SQL)
Pertemuan ke-12
Agenda..Agenda..• Pengertian T-SQL
• Bagaimana kerangka T-SQL
• Pendefinisian variabel
• Select dan Set statement dalam T-SQL
• Print statement
• Variabel global
• If statement
• While
• Continue dan Break
• Return statement
• Case statement
www.rahmadani.net 2
• Pengertian T-SQL
• Bagaimana kerangka T-SQL
• Pendefinisian variabel
• Select dan Set statement dalam T-SQL
• Print statement
• Variabel global
• If statement
• While
• Continue dan Break
• Return statement
• Case statement
Pemahaman Dasar (1)Pemahaman Dasar (1)• TRANSACT-SQL adalah bahasa pemrograman
yang dikembangan dari SQL. Seperti diketahui,
SQL adalah bahasa non procedural, artinya alur
program tidak seperti bahasa pemrograman biasa,
melainkan melalui "request" dan "response".
• Melalui instruksi SQL seseorang melakukan query
atau transaksi, yang kemudian akan menerima
jawaban dari Database Server berupa hasil atau
ResultSet.
• Query dan Transaksi dilakukan di bagian Client,
sedangkan pemrosesan dilakukan pada Server.
www.rahmadani.net 3
• TRANSACT-SQL adalah bahasa pemrograman
yang dikembangan dari SQL. Seperti diketahui,
SQL adalah bahasa non procedural, artinya alur
program tidak seperti bahasa pemrograman biasa,
melainkan melalui "request" dan "response".
• Melalui instruksi SQL seseorang melakukan query
atau transaksi, yang kemudian akan menerima
jawaban dari Database Server berupa hasil atau
ResultSet.
• Query dan Transaksi dilakukan di bagian Client,
sedangkan pemrosesan dilakukan pada Server.
Pemahaman Dasar (2)Pemahaman Dasar (2)
• TRANSACT-SQL mengembangkan kemampuan
SQL, sehingga TRANSACT-SQL dapat
melengkapi SQL dengan instruksi logic
(procedural logic), yaitu seperti layaknya
program aplikasi.
• Hasil proses SQL-Server (ResultSet) dapat
diolah lebih lanjut dengan menggunakan logic
pemrograman procedural seperti Fungsi,
Prosedur, While, Case, If Then Else dan lainnya.
www.rahmadani.net 4
• TRANSACT-SQL mengembangkan kemampuan
SQL, sehingga TRANSACT-SQL dapat
melengkapi SQL dengan instruksi logic
(procedural logic), yaitu seperti layaknya
program aplikasi.
• Hasil proses SQL-Server (ResultSet) dapat
diolah lebih lanjut dengan menggunakan logic
pemrograman procedural seperti Fungsi,
Prosedur, While, Case, If Then Else dan lainnya.
Kerangka TRANSACTKerangka TRANSACT--SQLSQL
• TRANSACT-SQL dimulai dengan
deklarasi variable dan disusul dengan Blok
Program.
DECLARE @nama_variable tipe_variable
www.rahmadani.net 5
DECLARE @nama_variable tipe_variable
BLOK PROGRAM –
WITH OR WITHOUT BEGIN - END
Pendefinisian Variable TPendefinisian Variable T--SQLSQL
• Variable harus dideklarasikan sebelum digunakan.
• Nama variable selalu dimulai dengan karakter @.
• Variable dapat diberikan nilai melalui instruksi
SELECT ataupun SET.
Contoh;
DECLARE
@v1 int, /* deklarasi variable */
@nama varchar(30)
select @v1=100 /* memberikan nilai 100 ke v1 */
www.rahmadani.net 6
• Variable harus dideklarasikan sebelum digunakan.
• Nama variable selalu dimulai dengan karakter @.
• Variable dapat diberikan nilai melalui instruksi
SELECT ataupun SET.
Contoh;
DECLARE
@v1 int, /* deklarasi variable */
@nama varchar(30)
select @v1=100 /* memberikan nilai 100 ke v1 */
SELECT dan SET dalam TSELECT dan SET dalam T--SQLSQL
• SELECT digunakan juga untuk eksekusi aritmatika
atau lainnya.
Contoh:
– select @v1 = @v1 – 100
– select @tgl_skrg = now
• Variable dapat digunakan untuk mengambil nilai
dari sebuah query:
Contoh:
– select @jml_maksimal = max(sallary)
from SallaryEmployee
1. Penggunaan SELECT
www.rahmadani.net 7
• SELECT digunakan juga untuk eksekusi aritmatika
atau lainnya.
Contoh:
– select @v1 = @v1 – 100
– select @tgl_skrg = now
• Variable dapat digunakan untuk mengambil nilai
dari sebuah query:
Contoh:
– select @jml_maksimal = max(sallary)
from SallaryEmployee
• Selain menggunakan perintah select untuk
memasukkan/setting variabel, dapat juga
dipergunakan perintah SET
• Penggunaan SET lebih direkomendasikan
dibandingkan menggunakan SELECT
untuk variabel.
• Contoh :
SET @nama = ‘Kiki’
2. Penggunaan SET
www.rahmadani.net 8
• Selain menggunakan perintah select untuk
memasukkan/setting variabel, dapat juga
dipergunakan perintah SET
• Penggunaan SET lebih direkomendasikan
dibandingkan menggunakan SELECT
untuk variabel.
• Contoh :
SET @nama = ‘Kiki’
PRINT dalam TPRINT dalam T--SQLSQL
• PRINT adalah fungsi yang menampilkan teks
dan variable pada console (layar).
Contoh: Simpan dengan nama:testprint.sql
DECLARE @nama varchar(20)
SELECT @nama = 'Meja'
PRINT 'nama=' + @nama
www.rahmadani.net 9
• PRINT adalah fungsi yang menampilkan teks
dan variable pada console (layar).
Contoh: Simpan dengan nama:testprint.sql
DECLARE @nama varchar(20)
SELECT @nama = 'Meja'
PRINT 'nama=' + @nama
Contoh; Penggunaan SELECT dan PRINTContoh; Penggunaan SELECT dan PRINT
DECLARE
@Nama varchar(10),
@Tinggal varchar(50),
@Gaji int,
@No int,
@Tanggal datetime
SELECT @No=2
SELECT @Nama='Areef'
SELECT @Tinggal='Mbandunk'
SELECT @Gaji=5000000
SELECT Tanggal= getdate()
PRINT (@No)
PRINT (@Nama)
PRINT (@Gaji)
PRINT (@Tinggal)
PRINT (@Tanggal)
Simpan dengan nama: ListingTSQL1.sql
www.rahmadani.net 10
DECLARE
@Nama varchar(10),
@Tinggal varchar(50),
@Gaji int,
@No int,
@Tanggal datetime
SELECT @No=2
SELECT @Nama='Areef'
SELECT @Tinggal='Mbandunk'
SELECT @Gaji=5000000
SELECT Tanggal= getdate()
PRINT (@No)
PRINT (@Nama)
PRINT (@Gaji)
PRINT (@Tinggal)
PRINT (@Tanggal)
Contoh Penggunaan SET dalam Program
DECLARE
@Nama varchar(10),
@Tinggal varchar(50),
@Gaji int,
@No int,
@Tanggal datetime
SET @No=2
SET @Nama='Areef'
SET @Tinggal='Mbandunk'
SET @Gaji=5000000
SET @Tanggal= getdate()
PRINT (@No)
PRINT (@Nama)
PRINT (@Gaji)
PRINT (@Tinggal)
PRINT (@Tanggal)
Simpan dengan nama: cobaSET.sql
www.rahmadani.net 11
Contoh Penggunaan SET dalam Program
DECLARE
@Nama varchar(10),
@Tinggal varchar(50),
@Gaji int,
@No int,
@Tanggal datetime
SET @No=2
SET @Nama='Areef'
SET @Tinggal='Mbandunk'
SET @Gaji=5000000
SET @Tanggal= getdate()
PRINT (@No)
PRINT (@Nama)
PRINT (@Gaji)
PRINT (@Tinggal)
PRINT (@Tanggal)
Variable GlobalVariable Global• Variable Global adalah variable yang disiapkan oleh SQL-
Server untuk memberikan informasi kepada Client. Jadi
variable global dapat digunakan untuk seluruh program.
• Nama variable global diawali dengan @@.
Contoh:
@@error
– Bilangan bulat, yang menyatakan nomor error. Jika variable tersebut
tidak sama dengan 0, maka sistem memberikan indikasi bahwa
terjadi error dan identitas error dinyatakan dalam angka.
@@cursor_rows
– Nilai balik dari cursor yang terakhir kali diolah.
@@server_name : Nama dari SQL Server lokal
@@Max_Connections : Jumlah maksimum koneksi secara bersama
@@language : bahasa yang digunakan sekarang
Dll..
www.rahmadani.net 12
• Variable Global adalah variable yang disiapkan oleh SQL-
Server untuk memberikan informasi kepada Client. Jadi
variable global dapat digunakan untuk seluruh program.
• Nama variable global diawali dengan @@.
Contoh:
@@error
– Bilangan bulat, yang menyatakan nomor error. Jika variable tersebut
tidak sama dengan 0, maka sistem memberikan indikasi bahwa
terjadi error dan identitas error dinyatakan dalam angka.
@@cursor_rows
– Nilai balik dari cursor yang terakhir kali diolah.
@@server_name : Nama dari SQL Server lokal
@@Max_Connections : Jumlah maksimum koneksi secara bersama
@@language : bahasa yang digunakan sekarang
Dll..
IfIf -- StatementStatement
• Model 1
IF kondisi
Instruksi
• Model 2
IF kondisi
Instruksi1
ELSE
Instruksi2
• Model 3
IF kondisi
BEGIN
Instruksi1
Instruksi2
..
..
END
IF digunakan dalam mengendalikan alur program
berdasarkan kondisi.
www.rahmadani.net 13
• Model 1
IF kondisi
Instruksi
• Model 2
IF kondisi
Instruksi1
ELSE
Instruksi2
• Model 3
IF kondisi
BEGIN
Instruksi1
Instruksi2
..
..
END
Contoh IF-Statement,
Simpan dengan nama: listingTSQL2.sql
DECLARE @bilngan int
SET @bilngan = 75
IF @bilngan >=60
PRINT ‘SELAMAT ANDA LULUS' ELSE
PRINT ‘SEMANGAT ANDA GAGAL'
www.rahmadani.net 14
DECLARE @bilngan int
SET @bilngan = 75
IF @bilngan >=60
PRINT ‘SELAMAT ANDA LULUS' ELSE
PRINT ‘SEMANGAT ANDA GAGAL'
Contoh IF-Statement,
Simpan dengan nama; listingTSQL3.sql
DECLARE
@nilai int,
@nilai_minimum int
SELECT @nilai=80
SELECT @nilai_minimum=50
IF @nilai>@nilai_minimum
PRINT “Anda dinyatakan LULUS”
ELSE
PRINT 'Wah..Anda Harus Mengulang Ujian!! :-('
www.rahmadani.net 15
DECLARE
@nilai int,
@nilai_minimum int
SELECT @nilai=80
SELECT @nilai_minimum=50
IF @nilai>@nilai_minimum
PRINT “Anda dinyatakan LULUS”
ELSE
PRINT 'Wah..Anda Harus Mengulang Ujian!! :-('
WhileWhile –– StatementStatement
Contoh; Simapan dengan nama: listingTSQL4.sql
DECLARE @i int
SELECT @i=1
WHILE @i<10
BEGIN
PRINT @I
SET @I = @I + 1
END
WHILE digunakan dalam mengeksekusi satu blok program
berulang-ulang (Looping) sampai kondisi pada WHILE menjadi
false.
Syntax:
WHILE kondisi
BEGIN
..
END
www.rahmadani.net 16
Contoh; Simapan dengan nama: listingTSQL4.sql
DECLARE @i int
SELECT @i=1
WHILE @i<10
BEGIN
PRINT @I
SET @I = @I + 1
END
Contoh WHILE-Statement,
Simpan dengan nama: listingTSQL5.sql
DECLARE @i int
SELECT @i=5
WHILE @i > 0
BEGIN
PRINT 'Nilai Bilangan i adalah = ' + str(@i)
SELECT @i= @i-1
End
www.rahmadani.net 17
DECLARE @i int
SELECT @i=5
WHILE @i > 0
BEGIN
PRINT 'Nilai Bilangan i adalah = ' + str(@i)
SELECT @i= @i-1
End
Catatan;
Fungsi str() digunakan untuk mengubah angka menjadi string (teks).
ContinueContinueContinue berkaitan dengan WHILE. Continue digunakan
untuk melanjutkan alur program pada pemeriksaan kondisi
WHILE atau dengan kata lain digunakan untuk skip
perulangan.
Syntax;
WHILE kondisi1
BEGIN
..
..
if kondisi2
CONTINUE
..
END
www.rahmadani.net 18
Continue berkaitan dengan WHILE. Continue digunakan
untuk melanjutkan alur program pada pemeriksaan kondisi
WHILE atau dengan kata lain digunakan untuk skip
perulangan.
Syntax;
WHILE kondisi1
BEGIN
..
..
if kondisi2
CONTINUE
..
END
Contoh Continue; listingTSQL6.sql
DECLARE @i int
SELECT @i=0
WHILE @i<10
BEGIN
SET @I = @I + 1
IF @I=5 CONTINUE
PRINT @I
END
www.rahmadani.net 19
Contoh Continue; listingTSQL6.sql
DECLARE @i int
SELECT @i=0
WHILE @i<10
BEGIN
SET @I = @I + 1
IF @I=5 CONTINUE
PRINT @I
END
ReturnReturn -- StatementStatement
RETURN akan menghentikan program dari
eksekusi atau untuk keluar dari proses Looping.
Contoh; listingTSQL7.sql
DECLARE @i int
SELECT @i=0
WHILE @i<10
BEGIN
SET @I = @I + 1
IF @I=5 RETURN
PRINT @I
END
www.rahmadani.net 20
RETURN akan menghentikan program dari
eksekusi atau untuk keluar dari proses Looping.
Contoh; listingTSQL7.sql
DECLARE @i int
SELECT @i=0
WHILE @i<10
BEGIN
SET @I = @I + 1
IF @I=5 RETURN
PRINT @I
END
Case StatementCase Statement
CASE menyederhanakan IF yang berlapis dengan
tujuan agar program dapat dimengerti/dibaca
dengan lebih mudah.
Sintaks:
CASE
WHEN kondisi1 THEN VALUE1
WHEN kondisi2 THEN VALUE2
WHEN kondisi3 THEN VALUE3
…
ELSE
STATEMENT
END
www.rahmadani.net 21
CASE menyederhanakan IF yang berlapis dengan
tujuan agar program dapat dimengerti/dibaca
dengan lebih mudah.
Sintaks:
CASE
WHEN kondisi1 THEN VALUE1
WHEN kondisi2 THEN VALUE2
WHEN kondisi3 THEN VALUE3
…
ELSE
STATEMENT
END
Contoh; CaseContoh; Case –– Statement,Statement,
Simpan dengan nama:Simpan dengan nama: listingTSQL8.sqllistingTSQL8.sql
DECLARE @bil int,
@terbilang varchar(15)
SET @bil = 3
SELECT @terbilang =
CASE
WHEN @bil = 1 THEN 'Satu'
WHEN @bil = 2 THEN 'Dua'
WHEN @bil = 3 THEN 'Tiga'
WHEN @bil = 4 THEN 'Empat'
WHEN @bil = 5 THEN 'Lima'
ELSE 'Banyak sekali.....!!'
END
PRINT @terbilang
www.rahmadani.net 22
DECLARE @bil int,
@terbilang varchar(15)
SET @bil = 3
SELECT @terbilang =
CASE
WHEN @bil = 1 THEN 'Satu'
WHEN @bil = 2 THEN 'Dua'
WHEN @bil = 3 THEN 'Tiga'
WHEN @bil = 4 THEN 'Empat'
WHEN @bil = 5 THEN 'Lima'
ELSE 'Banyak sekali.....!!'
END
PRINT @terbilang
Contoh; CaseContoh; Case –– Statement,Statement,
Simpan dengan nama:Simpan dengan nama: listingTSQL9.sqllistingTSQL9.sql
DECLARE
@t char(1),
@hasil varchar(255)
SELECT @t='C'
SELECT @hasil= CASE
WHEN @t='A' THEN'Karakter A'
WHEN @t='B' THEN 'Karakter B'
ELSE
'Karakter Tidak Dikenal'
END
PRINT 'Hasil adalah : ' + @hasil
www.rahmadani.net 23
DECLARE
@t char(1),
@hasil varchar(255)
SELECT @t='C'
SELECT @hasil= CASE
WHEN @t='A' THEN'Karakter A'
WHEN @t='B' THEN 'Karakter B'
ELSE
'Karakter Tidak Dikenal'
END
PRINT 'Hasil adalah : ' + @hasil
www.rahmadani.net 24
Latihan
1. Coba Anda buatkan listing T-SQL, untuk menampilkan
data menggunakan assingn variable SET dengan ouput
sebagai berikut;
DATA KARYAWAN
=====================
Kode :K0008
Nama :LINTANG
Gaji :Rp. 4000000
=====================
2. Dengan menggunakan Statement IF, buat sebuah kondisi,
jika umr>1650000, maka “Honor Anda sudah di atas
UMR” jika tidak “Honor Anda di bawah UMR, hayo minta
naek gaji ke si Bos :D”
3. Dengan menggunakan Statement-IF, coba Anda buat
sebuah Listing Program untuk menguji, sebuah nilai
apakah bilangan Genap atau Ganjil.
www.rahmadani.net 25
1. Coba Anda buatkan listing T-SQL, untuk menampilkan
data menggunakan assingn variable SET dengan ouput
sebagai berikut;
DATA KARYAWAN
=====================
Kode :K0008
Nama :LINTANG
Gaji :Rp. 4000000
=====================
2. Dengan menggunakan Statement IF, buat sebuah kondisi,
jika umr>1650000, maka “Honor Anda sudah di atas
UMR” jika tidak “Honor Anda di bawah UMR, hayo minta
naek gaji ke si Bos :D”
3. Dengan menggunakan Statement-IF, coba Anda buat
sebuah Listing Program untuk menguji, sebuah nilai
apakah bilangan Genap atau Ganjil.
4. Buatkan sebuah listing statement WHILE untuk
menampilkan deret angka ganjil, dengan output
sebagai berikut;
1adalah bilangan ganjil
3adalah bilangan ganjil
5adalah bilangan ganjil
7adalah bilangan ganjil
9adalah bilangan ganjil
5. Pada database MYAKADEMIK dan pada tabel
Mahasiswa, coba buat sebuah listing T-SQL, untuk
menampilkan sebuah status JenKel seorang
Mahasiswa??
www.rahmadani.net 26
4. Buatkan sebuah listing statement WHILE untuk
menampilkan deret angka ganjil, dengan output
sebagai berikut;
1adalah bilangan ganjil
3adalah bilangan ganjil
5adalah bilangan ganjil
7adalah bilangan ganjil
9adalah bilangan ganjil
5. Pada database MYAKADEMIK dan pada tabel
Mahasiswa, coba buat sebuah listing T-SQL, untuk
menampilkan sebuah status JenKel seorang
Mahasiswa??

More Related Content

What's hot

Perintah bahasa Query (SQL)
Perintah bahasa Query (SQL)Perintah bahasa Query (SQL)
Perintah bahasa Query (SQL)
Deka M Wildan
 
Modul sql tingkat dasar
Modul sql tingkat dasarModul sql tingkat dasar
Modul sql tingkat dasar
eppoy jeprudht
 
Sql (4)
Sql (4)Sql (4)
Sql (4)
Arib Herzi
 
Kd6 Structure Query Language (SQL)
Kd6 Structure Query Language (SQL)Kd6 Structure Query Language (SQL)
Kd6 Structure Query Language (SQL)
Desty Yani
 
Primary key, Foreign key, Normalisasi, Unnormalisasi, DDL, DML, Problem graph...
Primary key, Foreign key, Normalisasi, Unnormalisasi, DDL, DML, Problem graph...Primary key, Foreign key, Normalisasi, Unnormalisasi, DDL, DML, Problem graph...
Primary key, Foreign key, Normalisasi, Unnormalisasi, DDL, DML, Problem graph...
GuswanC2morang
 
SQL database client server
SQL database client serverSQL database client server
SQL database client server
Desty Yani
 
Normalisasi data - Basis Data
Normalisasi data - Basis DataNormalisasi data - Basis Data
Normalisasi data - Basis Data
Ayu_lestari
 
Tupen 8 1235010002
Tupen 8 1235010002Tupen 8 1235010002
Tupen 8 1235010002
Abrianto Nugraha
 
T modul 5 mysql
T modul 5 mysqlT modul 5 mysql
T modul 5 mysql
jafra
 
Jeni Web Programming Bab 5 Sql Dan Jdbc
Jeni Web Programming Bab 5 Sql Dan JdbcJeni Web Programming Bab 5 Sql Dan Jdbc
Jeni Web Programming Bab 5 Sql Dan JdbcIndividual Consultants
 
Model data relasional (3)
Model data relasional (3)Model data relasional (3)
Model data relasional (3)
Arib Herzi
 
Sql (4)
Sql (4)Sql (4)
Sql (4)
Fariszal Nova
 
Sql
SqlSql
mengenal fungsi-fungsi diSQL Server
mengenal fungsi-fungsi diSQL Servermengenal fungsi-fungsi diSQL Server
mengenal fungsi-fungsi diSQL Server
syahrul ramadan
 
Di2k sq lite-command-line
Di2k sq lite-command-lineDi2k sq lite-command-line
Di2k sq lite-command-line
fajarnugroho_id
 
Konsep basis data pengantar my sql
Konsep basis data pengantar  my sqlKonsep basis data pengantar  my sql
Konsep basis data pengantar my sql
Universitas Bina Darma Palembang
 
Pengantar SQL
Pengantar SQLPengantar SQL
Pengantar SQL
Arri Widyanto
 
Bab. 5
Bab. 5Bab. 5

What's hot (20)

Perintah bahasa Query (SQL)
Perintah bahasa Query (SQL)Perintah bahasa Query (SQL)
Perintah bahasa Query (SQL)
 
Modul sql tingkat dasar
Modul sql tingkat dasarModul sql tingkat dasar
Modul sql tingkat dasar
 
Sql (4)
Sql (4)Sql (4)
Sql (4)
 
Kd6 Structure Query Language (SQL)
Kd6 Structure Query Language (SQL)Kd6 Structure Query Language (SQL)
Kd6 Structure Query Language (SQL)
 
Primary key, Foreign key, Normalisasi, Unnormalisasi, DDL, DML, Problem graph...
Primary key, Foreign key, Normalisasi, Unnormalisasi, DDL, DML, Problem graph...Primary key, Foreign key, Normalisasi, Unnormalisasi, DDL, DML, Problem graph...
Primary key, Foreign key, Normalisasi, Unnormalisasi, DDL, DML, Problem graph...
 
SQL database client server
SQL database client serverSQL database client server
SQL database client server
 
Normalisasi data - Basis Data
Normalisasi data - Basis DataNormalisasi data - Basis Data
Normalisasi data - Basis Data
 
Tupen 8 1235010002
Tupen 8 1235010002Tupen 8 1235010002
Tupen 8 1235010002
 
Bab. 8
Bab. 8Bab. 8
Bab. 8
 
T modul 5 mysql
T modul 5 mysqlT modul 5 mysql
T modul 5 mysql
 
Jeni Web Programming Bab 5 Sql Dan Jdbc
Jeni Web Programming Bab 5 Sql Dan JdbcJeni Web Programming Bab 5 Sql Dan Jdbc
Jeni Web Programming Bab 5 Sql Dan Jdbc
 
Model data relasional (3)
Model data relasional (3)Model data relasional (3)
Model data relasional (3)
 
Sql (4)
Sql (4)Sql (4)
Sql (4)
 
Sql
SqlSql
Sql
 
mengenal fungsi-fungsi diSQL Server
mengenal fungsi-fungsi diSQL Servermengenal fungsi-fungsi diSQL Server
mengenal fungsi-fungsi diSQL Server
 
Di2k sq lite-command-line
Di2k sq lite-command-lineDi2k sq lite-command-line
Di2k sq lite-command-line
 
Konsep basis data pengantar my sql
Konsep basis data pengantar  my sqlKonsep basis data pengantar  my sql
Konsep basis data pengantar my sql
 
Pengantar SQL
Pengantar SQLPengantar SQL
Pengantar SQL
 
Bab. 4
Bab. 4Bab. 4
Bab. 4
 
Bab. 5
Bab. 5Bab. 5
Bab. 5
 

Viewers also liked

Intro to T-SQL – 2nd session
Intro to T-SQL – 2nd sessionIntro to T-SQL – 2nd session
Intro to T-SQL – 2nd session
Medhat Dawoud
 
Part 3 4 - dbms pada sql server 2005 express
Part 3 4 - dbms pada sql server 2005 expressPart 3 4 - dbms pada sql server 2005 express
Part 3 4 - dbms pada sql server 2005 express
Denny Yahya
 
Bd tsql 2013
Bd tsql 2013Bd tsql 2013
Bd tsql 2013
Devandy Enda
 
Ejemplos de alter table para microsoft access el blog de alex borrás
Ejemplos de alter table para microsoft access   el blog de alex borrásEjemplos de alter table para microsoft access   el blog de alex borrás
Ejemplos de alter table para microsoft access el blog de alex borrás
Christian Hache
 
T-SQL-Assignment
T-SQL-AssignmentT-SQL-Assignment
T-SQL-Assignment
Nathan Harris
 
Intro to T-SQL - 1st session
Intro to T-SQL - 1st sessionIntro to T-SQL - 1st session
Intro to T-SQL - 1st session
Medhat Dawoud
 
TSQL Coding Guidelines
TSQL Coding GuidelinesTSQL Coding Guidelines
TSQL Coding Guidelines
Chris Adkin
 
Handling Database Deployments
Handling Database DeploymentsHandling Database Deployments
Handling Database Deployments
Mike Willbanks
 
Coding T-SQL in a Team Environment
Coding T-SQL in a Team EnvironmentCoding T-SQL in a Team Environment
Coding T-SQL in a Team Environment
Mark Ginnebaugh
 
Agile Scrum Methodology
Agile Scrum MethodologyAgile Scrum Methodology
Agile Scrum Methodology
Dr. Syed Hassan Amin
 
Using T-SQL
Using T-SQL Using T-SQL
Using T-SQL
Antonios Chatzipavlis
 
T-SQL Overview
T-SQL OverviewT-SQL Overview
T-SQL Overview
Ahmed Elbaz
 
Colin Powell's Leadership Presentation
Colin Powell's Leadership PresentationColin Powell's Leadership Presentation
Colin Powell's Leadership Presentation
guesta3e206
 
JKJ_T SQL project code samples
JKJ_T SQL project code samplesJKJ_T SQL project code samples
JKJ_T SQL project code samples
Jeff Jacob
 
LAND POLICIES, TITLING SCHEMES AND THE LEGAL REFORM PROCESS IN TIMOR-LESTE
LAND POLICIES, TITLING SCHEMES AND  THE LEGAL REFORM PROCESS IN TIMOR-LESTELAND POLICIES, TITLING SCHEMES AND  THE LEGAL REFORM PROCESS IN TIMOR-LESTE
LAND POLICIES, TITLING SCHEMES AND THE LEGAL REFORM PROCESS IN TIMOR-LESTE
UNDP in Asia and the Pacific
 
IRM archiveDoc – электронный архив: система электронного хранения документов
IRM archiveDoc – электронный архив: система электронного хранения документов IRM archiveDoc – электронный архив: система электронного хранения документов
IRM archiveDoc – электронный архив: система электронного хранения документов
Группа компаний «Системы и Проекты»
 
Who speaks for the land?
Who speaks for the land? Who speaks for the land?
Who speaks for the land?
UNDP in Asia and the Pacific
 
CoLab 2013 Pictures
CoLab 2013 PicturesCoLab 2013 Pictures
CoLab 2013 Pictures
Leeds Career Development
 
Lista TDK
Lista TDKLista TDK
Lista TDK
Byakuei
 
Ежемесячный обзор финансового рынка России по состоянию на 01.03.2016
Ежемесячный обзор финансового рынка России по состоянию на 01.03.2016Ежемесячный обзор финансового рынка России по состоянию на 01.03.2016
Ежемесячный обзор финансового рынка России по состоянию на 01.03.2016
Anastasia Vinogradova
 

Viewers also liked (20)

Intro to T-SQL – 2nd session
Intro to T-SQL – 2nd sessionIntro to T-SQL – 2nd session
Intro to T-SQL – 2nd session
 
Part 3 4 - dbms pada sql server 2005 express
Part 3 4 - dbms pada sql server 2005 expressPart 3 4 - dbms pada sql server 2005 express
Part 3 4 - dbms pada sql server 2005 express
 
Bd tsql 2013
Bd tsql 2013Bd tsql 2013
Bd tsql 2013
 
Ejemplos de alter table para microsoft access el blog de alex borrás
Ejemplos de alter table para microsoft access   el blog de alex borrásEjemplos de alter table para microsoft access   el blog de alex borrás
Ejemplos de alter table para microsoft access el blog de alex borrás
 
T-SQL-Assignment
T-SQL-AssignmentT-SQL-Assignment
T-SQL-Assignment
 
Intro to T-SQL - 1st session
Intro to T-SQL - 1st sessionIntro to T-SQL - 1st session
Intro to T-SQL - 1st session
 
TSQL Coding Guidelines
TSQL Coding GuidelinesTSQL Coding Guidelines
TSQL Coding Guidelines
 
Handling Database Deployments
Handling Database DeploymentsHandling Database Deployments
Handling Database Deployments
 
Coding T-SQL in a Team Environment
Coding T-SQL in a Team EnvironmentCoding T-SQL in a Team Environment
Coding T-SQL in a Team Environment
 
Agile Scrum Methodology
Agile Scrum MethodologyAgile Scrum Methodology
Agile Scrum Methodology
 
Using T-SQL
Using T-SQL Using T-SQL
Using T-SQL
 
T-SQL Overview
T-SQL OverviewT-SQL Overview
T-SQL Overview
 
Colin Powell's Leadership Presentation
Colin Powell's Leadership PresentationColin Powell's Leadership Presentation
Colin Powell's Leadership Presentation
 
JKJ_T SQL project code samples
JKJ_T SQL project code samplesJKJ_T SQL project code samples
JKJ_T SQL project code samples
 
LAND POLICIES, TITLING SCHEMES AND THE LEGAL REFORM PROCESS IN TIMOR-LESTE
LAND POLICIES, TITLING SCHEMES AND  THE LEGAL REFORM PROCESS IN TIMOR-LESTELAND POLICIES, TITLING SCHEMES AND  THE LEGAL REFORM PROCESS IN TIMOR-LESTE
LAND POLICIES, TITLING SCHEMES AND THE LEGAL REFORM PROCESS IN TIMOR-LESTE
 
IRM archiveDoc – электронный архив: система электронного хранения документов
IRM archiveDoc – электронный архив: система электронного хранения документов IRM archiveDoc – электронный архив: система электронного хранения документов
IRM archiveDoc – электронный архив: система электронного хранения документов
 
Who speaks for the land?
Who speaks for the land? Who speaks for the land?
Who speaks for the land?
 
CoLab 2013 Pictures
CoLab 2013 PicturesCoLab 2013 Pictures
CoLab 2013 Pictures
 
Lista TDK
Lista TDKLista TDK
Lista TDK
 
Ежемесячный обзор финансового рынка России по состоянию на 01.03.2016
Ежемесячный обзор финансового рынка России по состоянию на 01.03.2016Ежемесячный обзор финансового рынка России по состоянию на 01.03.2016
Ежемесячный обзор финансового рынка России по состоянию на 01.03.2016
 

Similar to Part 12 t-sql

Pratikum sistem basis data 2
Pratikum sistem basis data 2Pratikum sistem basis data 2
Pratikum sistem basis data 2
Nahot Frastian, M.Kom
 
Algoritma pemrograman 11
Algoritma pemrograman 11Algoritma pemrograman 11
Algoritma pemrograman 11
ZainalAbidin909479
 
Struktur pemrograman pascal
Struktur pemrograman pascalStruktur pemrograman pascal
Struktur pemrograman pascal
Jefry Jefry
 
struktur pemrograman pascal - MATA KULIAH STRUKTUR DATA
struktur pemrograman pascal - MATA KULIAH STRUKTUR DATAstruktur pemrograman pascal - MATA KULIAH STRUKTUR DATA
struktur pemrograman pascal - MATA KULIAH STRUKTUR DATA
sugianto91
 
Pertemuan 09 (procedure dan function database)
Pertemuan 09 (procedure dan function database)Pertemuan 09 (procedure dan function database)
Pertemuan 09 (procedure dan function database)
Rifky A Ayub
 
Belajar Java dasar
Belajar Java dasarBelajar Java dasar
Belajar Java dasar
Eko Kurniawan Khannedy
 
Pemrograman algoritma (IF,else)
Pemrograman algoritma (IF,else)Pemrograman algoritma (IF,else)
Pemrograman algoritma (IF,else)Mr. FM
 
Modul praktikum-algo-pemro
Modul praktikum-algo-pemroModul praktikum-algo-pemro
Modul praktikum-algo-pemroFaisal Amir
 
Javascript
JavascriptJavascript
Javascript
Fahrizal Nuansa
 
Structure query language
Structure query languageStructure query language
Structure query language
Ricky Vb
 
Pascal - Kontrol.txt - Notepad.pdf
Pascal - Kontrol.txt - Notepad.pdfPascal - Kontrol.txt - Notepad.pdf
Pascal - Kontrol.txt - Notepad.pdf
Jurnal IT
 
file_2013-09-24_11_21_37_WIBOWO_WICAKSONO,_ST.,M.Kom__5._SQL2.ppt
file_2013-09-24_11_21_37_WIBOWO_WICAKSONO,_ST.,M.Kom__5._SQL2.pptfile_2013-09-24_11_21_37_WIBOWO_WICAKSONO,_ST.,M.Kom__5._SQL2.ppt
file_2013-09-24_11_21_37_WIBOWO_WICAKSONO,_ST.,M.Kom__5._SQL2.ppt
lumaeducation
 
Notasi Algoritma pada bahsa pemograman .pptx
Notasi Algoritma pada bahsa pemograman .pptxNotasi Algoritma pada bahsa pemograman .pptx
Notasi Algoritma pada bahsa pemograman .pptx
windaamriani
 
Materi 3 Penjelasan tentang SQL DDL dan DML
Materi 3 Penjelasan tentang SQL DDL dan DMLMateri 3 Penjelasan tentang SQL DDL dan DML
Materi 3 Penjelasan tentang SQL DDL dan DML
ilma207681
 
Lapres 7 1235010002
Lapres 7 1235010002Lapres 7 1235010002
Lapres 7 1235010002
Abrianto Nugraha
 
TUGAS DPP PEMOGRAMAN C++
TUGAS DPP PEMOGRAMAN C++TUGAS DPP PEMOGRAMAN C++
TUGAS DPP PEMOGRAMAN C++
28NiLuhPutuGhesiaAng
 
7-Javascript.pdf
7-Javascript.pdf7-Javascript.pdf
7-Javascript.pdf
YogiekIndraKurniawan
 

Similar to Part 12 t-sql (20)

Pratikum sistem basis data 2
Pratikum sistem basis data 2Pratikum sistem basis data 2
Pratikum sistem basis data 2
 
Pratikum sistem basis data 2
Pratikum sistem basis data 2Pratikum sistem basis data 2
Pratikum sistem basis data 2
 
SELECT
SELECTSELECT
SELECT
 
Algoritma pemrograman 11
Algoritma pemrograman 11Algoritma pemrograman 11
Algoritma pemrograman 11
 
Struktur pemrograman pascal
Struktur pemrograman pascalStruktur pemrograman pascal
Struktur pemrograman pascal
 
struktur pemrograman pascal - MATA KULIAH STRUKTUR DATA
struktur pemrograman pascal - MATA KULIAH STRUKTUR DATAstruktur pemrograman pascal - MATA KULIAH STRUKTUR DATA
struktur pemrograman pascal - MATA KULIAH STRUKTUR DATA
 
Pertemuan 09 (procedure dan function database)
Pertemuan 09 (procedure dan function database)Pertemuan 09 (procedure dan function database)
Pertemuan 09 (procedure dan function database)
 
Belajar Java dasar
Belajar Java dasarBelajar Java dasar
Belajar Java dasar
 
Pemrograman algoritma (IF,else)
Pemrograman algoritma (IF,else)Pemrograman algoritma (IF,else)
Pemrograman algoritma (IF,else)
 
Modul praktikum-algo-pemro
Modul praktikum-algo-pemroModul praktikum-algo-pemro
Modul praktikum-algo-pemro
 
Javascript
JavascriptJavascript
Javascript
 
Algoritma
AlgoritmaAlgoritma
Algoritma
 
Structure query language
Structure query languageStructure query language
Structure query language
 
Pascal - Kontrol.txt - Notepad.pdf
Pascal - Kontrol.txt - Notepad.pdfPascal - Kontrol.txt - Notepad.pdf
Pascal - Kontrol.txt - Notepad.pdf
 
file_2013-09-24_11_21_37_WIBOWO_WICAKSONO,_ST.,M.Kom__5._SQL2.ppt
file_2013-09-24_11_21_37_WIBOWO_WICAKSONO,_ST.,M.Kom__5._SQL2.pptfile_2013-09-24_11_21_37_WIBOWO_WICAKSONO,_ST.,M.Kom__5._SQL2.ppt
file_2013-09-24_11_21_37_WIBOWO_WICAKSONO,_ST.,M.Kom__5._SQL2.ppt
 
Notasi Algoritma pada bahsa pemograman .pptx
Notasi Algoritma pada bahsa pemograman .pptxNotasi Algoritma pada bahsa pemograman .pptx
Notasi Algoritma pada bahsa pemograman .pptx
 
Materi 3 Penjelasan tentang SQL DDL dan DML
Materi 3 Penjelasan tentang SQL DDL dan DMLMateri 3 Penjelasan tentang SQL DDL dan DML
Materi 3 Penjelasan tentang SQL DDL dan DML
 
Lapres 7 1235010002
Lapres 7 1235010002Lapres 7 1235010002
Lapres 7 1235010002
 
TUGAS DPP PEMOGRAMAN C++
TUGAS DPP PEMOGRAMAN C++TUGAS DPP PEMOGRAMAN C++
TUGAS DPP PEMOGRAMAN C++
 
7-Javascript.pdf
7-Javascript.pdf7-Javascript.pdf
7-Javascript.pdf
 

More from Denny Yahya

Modul rekayasa-perangkat-lunak-lunak-ver-1
Modul rekayasa-perangkat-lunak-lunak-ver-1Modul rekayasa-perangkat-lunak-lunak-ver-1
Modul rekayasa-perangkat-lunak-lunak-ver-1
Denny Yahya
 
Belajar framework code igniter xii rpl
Belajar framework code igniter xii rplBelajar framework code igniter xii rpl
Belajar framework code igniter xii rpl
Denny Yahya
 
My sql dari pemula hingga mahir
My sql dari pemula hingga mahirMy sql dari pemula hingga mahir
My sql dari pemula hingga mahir
Denny Yahya
 
Tipe tipe dan model client server-plus
Tipe tipe dan model client server-plusTipe tipe dan model client server-plus
Tipe tipe dan model client server-plus
Denny Yahya
 
Part 15 triggerr
Part 15  triggerrPart 15  triggerr
Part 15 triggerr
Denny Yahya
 
Part 14 store proceduree
Part 14  store procedureePart 14  store proceduree
Part 14 store proceduree
Denny Yahya
 
Part 13 function dan user defined function
Part 13  function dan user defined functionPart 13  function dan user defined function
Part 13 function dan user defined function
Denny Yahya
 
Part 11 table join
Part 11  table joinPart 11  table join
Part 11 table join
Denny Yahya
 
Part 9 10 - retrieving data lant..
Part 9 10 - retrieving data lant..Part 9 10 - retrieving data lant..
Part 9 10 - retrieving data lant..
Denny Yahya
 
Part 5 integritas data lanj..
Part 5  integritas data lanj..Part 5  integritas data lanj..
Part 5 integritas data lanj..
Denny Yahya
 
Part 2 kenalan &amp; instalasi sql server 2005 express
Part 2  kenalan &amp; instalasi sql server 2005 expressPart 2  kenalan &amp; instalasi sql server 2005 express
Part 2 kenalan &amp; instalasi sql server 2005 express
Denny Yahya
 
K3LH dalam PDF
K3LH dalam PDFK3LH dalam PDF
K3LH dalam PDF
Denny Yahya
 
Pengenalan IP Addres
Pengenalan IP AddresPengenalan IP Addres
Pengenalan IP Addres
Denny Yahya
 
Soal Latihan OSI Layer
Soal Latihan OSI LayerSoal Latihan OSI Layer
Soal Latihan OSI Layer
Denny Yahya
 
K1 komunikasi daring
K1   komunikasi daringK1   komunikasi daring
K1 komunikasi daring
Denny Yahya
 
Flowchart
FlowchartFlowchart
Flowchart
Denny Yahya
 
Html dasar 123
Html dasar 123Html dasar 123
Html dasar 123
Denny Yahya
 
Modul c-revisi
Modul c-revisiModul c-revisi
Modul c-revisi
Denny Yahya
 
Jardas
JardasJardas
Jardas
Denny Yahya
 

More from Denny Yahya (19)

Modul rekayasa-perangkat-lunak-lunak-ver-1
Modul rekayasa-perangkat-lunak-lunak-ver-1Modul rekayasa-perangkat-lunak-lunak-ver-1
Modul rekayasa-perangkat-lunak-lunak-ver-1
 
Belajar framework code igniter xii rpl
Belajar framework code igniter xii rplBelajar framework code igniter xii rpl
Belajar framework code igniter xii rpl
 
My sql dari pemula hingga mahir
My sql dari pemula hingga mahirMy sql dari pemula hingga mahir
My sql dari pemula hingga mahir
 
Tipe tipe dan model client server-plus
Tipe tipe dan model client server-plusTipe tipe dan model client server-plus
Tipe tipe dan model client server-plus
 
Part 15 triggerr
Part 15  triggerrPart 15  triggerr
Part 15 triggerr
 
Part 14 store proceduree
Part 14  store procedureePart 14  store proceduree
Part 14 store proceduree
 
Part 13 function dan user defined function
Part 13  function dan user defined functionPart 13  function dan user defined function
Part 13 function dan user defined function
 
Part 11 table join
Part 11  table joinPart 11  table join
Part 11 table join
 
Part 9 10 - retrieving data lant..
Part 9 10 - retrieving data lant..Part 9 10 - retrieving data lant..
Part 9 10 - retrieving data lant..
 
Part 5 integritas data lanj..
Part 5  integritas data lanj..Part 5  integritas data lanj..
Part 5 integritas data lanj..
 
Part 2 kenalan &amp; instalasi sql server 2005 express
Part 2  kenalan &amp; instalasi sql server 2005 expressPart 2  kenalan &amp; instalasi sql server 2005 express
Part 2 kenalan &amp; instalasi sql server 2005 express
 
K3LH dalam PDF
K3LH dalam PDFK3LH dalam PDF
K3LH dalam PDF
 
Pengenalan IP Addres
Pengenalan IP AddresPengenalan IP Addres
Pengenalan IP Addres
 
Soal Latihan OSI Layer
Soal Latihan OSI LayerSoal Latihan OSI Layer
Soal Latihan OSI Layer
 
K1 komunikasi daring
K1   komunikasi daringK1   komunikasi daring
K1 komunikasi daring
 
Flowchart
FlowchartFlowchart
Flowchart
 
Html dasar 123
Html dasar 123Html dasar 123
Html dasar 123
 
Modul c-revisi
Modul c-revisiModul c-revisi
Modul c-revisi
 
Jardas
JardasJardas
Jardas
 

Recently uploaded

Kisi-kisi PAT IPS Kelas 8 semester 2.pdf
Kisi-kisi PAT IPS Kelas 8 semester 2.pdfKisi-kisi PAT IPS Kelas 8 semester 2.pdf
Kisi-kisi PAT IPS Kelas 8 semester 2.pdf
indraayurestuw
 
2. PEMBELAJARAN YANG MENGUATKAN TRANSISI PAUD-SD Merancang Instrumen Asesmen ...
2. PEMBELAJARAN YANG MENGUATKAN TRANSISI PAUD-SD Merancang Instrumen Asesmen ...2. PEMBELAJARAN YANG MENGUATKAN TRANSISI PAUD-SD Merancang Instrumen Asesmen ...
2. PEMBELAJARAN YANG MENGUATKAN TRANSISI PAUD-SD Merancang Instrumen Asesmen ...
PikeKusumaSantoso
 
Juknis penggunaan aplikasi ecoklit pilkada 2024
Juknis penggunaan  aplikasi ecoklit pilkada 2024Juknis penggunaan  aplikasi ecoklit pilkada 2024
Juknis penggunaan aplikasi ecoklit pilkada 2024
abdinahyan
 
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakatPPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
jodikurniawan341
 
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?
SABDA
 
KKTP Kurikulum Merdeka sebagai Panduan dalam kurikulum merdeka
KKTP Kurikulum Merdeka sebagai Panduan dalam kurikulum merdekaKKTP Kurikulum Merdeka sebagai Panduan dalam kurikulum merdeka
KKTP Kurikulum Merdeka sebagai Panduan dalam kurikulum merdeka
irvansupriadi44
 
SAINS TINGKATAN 4 BAB 11 DAYA DAN GERAKAN
SAINS TINGKATAN 4 BAB 11 DAYA DAN GERAKANSAINS TINGKATAN 4 BAB 11 DAYA DAN GERAKAN
SAINS TINGKATAN 4 BAB 11 DAYA DAN GERAKAN
NURULNAHARIAHBINTIAH
 
Modul Ajar Matematika Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Modul Ajar Matematika Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]Modul Ajar Matematika Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Modul Ajar Matematika Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Fathan Emran
 
FORMAT PPT RANGKAIAN PROGRAM KERJA KM 7.pptx
FORMAT PPT RANGKAIAN PROGRAM KERJA KM 7.pptxFORMAT PPT RANGKAIAN PROGRAM KERJA KM 7.pptx
FORMAT PPT RANGKAIAN PROGRAM KERJA KM 7.pptx
NavaldiMalau
 
Seminar Pendidikan PPG Filosofi Pendidikan.pdf
Seminar Pendidikan PPG Filosofi Pendidikan.pdfSeminar Pendidikan PPG Filosofi Pendidikan.pdf
Seminar Pendidikan PPG Filosofi Pendidikan.pdf
inganahsholihahpangs
 
Aksi Nyata Erliana Mudah bukan memahamii
Aksi Nyata Erliana Mudah bukan memahamiiAksi Nyata Erliana Mudah bukan memahamii
Aksi Nyata Erliana Mudah bukan memahamii
esmaducoklat
 
MODUL P5 FASE B KELAS 4 MEMBUAT COBRICK.pdf
MODUL P5 FASE B KELAS 4 MEMBUAT COBRICK.pdfMODUL P5 FASE B KELAS 4 MEMBUAT COBRICK.pdf
MODUL P5 FASE B KELAS 4 MEMBUAT COBRICK.pdf
YuristaAndriyani1
 
JUKNIS SOSIALIASI PPDB JATENG 2024/2025.PDF
JUKNIS SOSIALIASI PPDB JATENG 2024/2025.PDFJUKNIS SOSIALIASI PPDB JATENG 2024/2025.PDF
JUKNIS SOSIALIASI PPDB JATENG 2024/2025.PDF
budimoko2
 
Powerpoint Materi Menyusun dan Merencanakan Modul Ajar
Powerpoint Materi Menyusun dan Merencanakan Modul AjarPowerpoint Materi Menyusun dan Merencanakan Modul Ajar
Powerpoint Materi Menyusun dan Merencanakan Modul Ajar
MashudiMashudi12
 
Aksi Nyata Disiplin Positif: Hukuman vs Restitusi vs Konsekuensi
Aksi Nyata Disiplin Positif: Hukuman vs Restitusi vs KonsekuensiAksi Nyata Disiplin Positif: Hukuman vs Restitusi vs Konsekuensi
Aksi Nyata Disiplin Positif: Hukuman vs Restitusi vs Konsekuensi
sabir51
 
PENDAMPINGAN INDIVIDU 2 CGP ANGKATAN 10 KOTA DEPOK
PENDAMPINGAN INDIVIDU 2 CGP ANGKATAN 10 KOTA DEPOKPENDAMPINGAN INDIVIDU 2 CGP ANGKATAN 10 KOTA DEPOK
PENDAMPINGAN INDIVIDU 2 CGP ANGKATAN 10 KOTA DEPOK
GusniartiGusniarti5
 
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum MerdekaModul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
ANALISIS PENCEMARAN UDARA AKIBAT PABRIK ASPAL
ANALISIS PENCEMARAN UDARA AKIBAT PABRIK ASPALANALISIS PENCEMARAN UDARA AKIBAT PABRIK ASPAL
ANALISIS PENCEMARAN UDARA AKIBAT PABRIK ASPAL
Annisa Syahfitri
 
AKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARU
AKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARUAKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARU
AKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARU
junaedikuluri1
 
Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...
Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...
Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...
nasrudienaulia
 

Recently uploaded (20)

Kisi-kisi PAT IPS Kelas 8 semester 2.pdf
Kisi-kisi PAT IPS Kelas 8 semester 2.pdfKisi-kisi PAT IPS Kelas 8 semester 2.pdf
Kisi-kisi PAT IPS Kelas 8 semester 2.pdf
 
2. PEMBELAJARAN YANG MENGUATKAN TRANSISI PAUD-SD Merancang Instrumen Asesmen ...
2. PEMBELAJARAN YANG MENGUATKAN TRANSISI PAUD-SD Merancang Instrumen Asesmen ...2. PEMBELAJARAN YANG MENGUATKAN TRANSISI PAUD-SD Merancang Instrumen Asesmen ...
2. PEMBELAJARAN YANG MENGUATKAN TRANSISI PAUD-SD Merancang Instrumen Asesmen ...
 
Juknis penggunaan aplikasi ecoklit pilkada 2024
Juknis penggunaan  aplikasi ecoklit pilkada 2024Juknis penggunaan  aplikasi ecoklit pilkada 2024
Juknis penggunaan aplikasi ecoklit pilkada 2024
 
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakatPPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
 
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?
 
KKTP Kurikulum Merdeka sebagai Panduan dalam kurikulum merdeka
KKTP Kurikulum Merdeka sebagai Panduan dalam kurikulum merdekaKKTP Kurikulum Merdeka sebagai Panduan dalam kurikulum merdeka
KKTP Kurikulum Merdeka sebagai Panduan dalam kurikulum merdeka
 
SAINS TINGKATAN 4 BAB 11 DAYA DAN GERAKAN
SAINS TINGKATAN 4 BAB 11 DAYA DAN GERAKANSAINS TINGKATAN 4 BAB 11 DAYA DAN GERAKAN
SAINS TINGKATAN 4 BAB 11 DAYA DAN GERAKAN
 
Modul Ajar Matematika Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Modul Ajar Matematika Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]Modul Ajar Matematika Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Modul Ajar Matematika Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
 
FORMAT PPT RANGKAIAN PROGRAM KERJA KM 7.pptx
FORMAT PPT RANGKAIAN PROGRAM KERJA KM 7.pptxFORMAT PPT RANGKAIAN PROGRAM KERJA KM 7.pptx
FORMAT PPT RANGKAIAN PROGRAM KERJA KM 7.pptx
 
Seminar Pendidikan PPG Filosofi Pendidikan.pdf
Seminar Pendidikan PPG Filosofi Pendidikan.pdfSeminar Pendidikan PPG Filosofi Pendidikan.pdf
Seminar Pendidikan PPG Filosofi Pendidikan.pdf
 
Aksi Nyata Erliana Mudah bukan memahamii
Aksi Nyata Erliana Mudah bukan memahamiiAksi Nyata Erliana Mudah bukan memahamii
Aksi Nyata Erliana Mudah bukan memahamii
 
MODUL P5 FASE B KELAS 4 MEMBUAT COBRICK.pdf
MODUL P5 FASE B KELAS 4 MEMBUAT COBRICK.pdfMODUL P5 FASE B KELAS 4 MEMBUAT COBRICK.pdf
MODUL P5 FASE B KELAS 4 MEMBUAT COBRICK.pdf
 
JUKNIS SOSIALIASI PPDB JATENG 2024/2025.PDF
JUKNIS SOSIALIASI PPDB JATENG 2024/2025.PDFJUKNIS SOSIALIASI PPDB JATENG 2024/2025.PDF
JUKNIS SOSIALIASI PPDB JATENG 2024/2025.PDF
 
Powerpoint Materi Menyusun dan Merencanakan Modul Ajar
Powerpoint Materi Menyusun dan Merencanakan Modul AjarPowerpoint Materi Menyusun dan Merencanakan Modul Ajar
Powerpoint Materi Menyusun dan Merencanakan Modul Ajar
 
Aksi Nyata Disiplin Positif: Hukuman vs Restitusi vs Konsekuensi
Aksi Nyata Disiplin Positif: Hukuman vs Restitusi vs KonsekuensiAksi Nyata Disiplin Positif: Hukuman vs Restitusi vs Konsekuensi
Aksi Nyata Disiplin Positif: Hukuman vs Restitusi vs Konsekuensi
 
PENDAMPINGAN INDIVIDU 2 CGP ANGKATAN 10 KOTA DEPOK
PENDAMPINGAN INDIVIDU 2 CGP ANGKATAN 10 KOTA DEPOKPENDAMPINGAN INDIVIDU 2 CGP ANGKATAN 10 KOTA DEPOK
PENDAMPINGAN INDIVIDU 2 CGP ANGKATAN 10 KOTA DEPOK
 
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum MerdekaModul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
 
ANALISIS PENCEMARAN UDARA AKIBAT PABRIK ASPAL
ANALISIS PENCEMARAN UDARA AKIBAT PABRIK ASPALANALISIS PENCEMARAN UDARA AKIBAT PABRIK ASPAL
ANALISIS PENCEMARAN UDARA AKIBAT PABRIK ASPAL
 
AKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARU
AKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARUAKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARU
AKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARU
 
Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...
Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...
Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...
 

Part 12 t-sql

  • 2. Agenda..Agenda..• Pengertian T-SQL • Bagaimana kerangka T-SQL • Pendefinisian variabel • Select dan Set statement dalam T-SQL • Print statement • Variabel global • If statement • While • Continue dan Break • Return statement • Case statement www.rahmadani.net 2 • Pengertian T-SQL • Bagaimana kerangka T-SQL • Pendefinisian variabel • Select dan Set statement dalam T-SQL • Print statement • Variabel global • If statement • While • Continue dan Break • Return statement • Case statement
  • 3. Pemahaman Dasar (1)Pemahaman Dasar (1)• TRANSACT-SQL adalah bahasa pemrograman yang dikembangan dari SQL. Seperti diketahui, SQL adalah bahasa non procedural, artinya alur program tidak seperti bahasa pemrograman biasa, melainkan melalui "request" dan "response". • Melalui instruksi SQL seseorang melakukan query atau transaksi, yang kemudian akan menerima jawaban dari Database Server berupa hasil atau ResultSet. • Query dan Transaksi dilakukan di bagian Client, sedangkan pemrosesan dilakukan pada Server. www.rahmadani.net 3 • TRANSACT-SQL adalah bahasa pemrograman yang dikembangan dari SQL. Seperti diketahui, SQL adalah bahasa non procedural, artinya alur program tidak seperti bahasa pemrograman biasa, melainkan melalui "request" dan "response". • Melalui instruksi SQL seseorang melakukan query atau transaksi, yang kemudian akan menerima jawaban dari Database Server berupa hasil atau ResultSet. • Query dan Transaksi dilakukan di bagian Client, sedangkan pemrosesan dilakukan pada Server.
  • 4. Pemahaman Dasar (2)Pemahaman Dasar (2) • TRANSACT-SQL mengembangkan kemampuan SQL, sehingga TRANSACT-SQL dapat melengkapi SQL dengan instruksi logic (procedural logic), yaitu seperti layaknya program aplikasi. • Hasil proses SQL-Server (ResultSet) dapat diolah lebih lanjut dengan menggunakan logic pemrograman procedural seperti Fungsi, Prosedur, While, Case, If Then Else dan lainnya. www.rahmadani.net 4 • TRANSACT-SQL mengembangkan kemampuan SQL, sehingga TRANSACT-SQL dapat melengkapi SQL dengan instruksi logic (procedural logic), yaitu seperti layaknya program aplikasi. • Hasil proses SQL-Server (ResultSet) dapat diolah lebih lanjut dengan menggunakan logic pemrograman procedural seperti Fungsi, Prosedur, While, Case, If Then Else dan lainnya.
  • 5. Kerangka TRANSACTKerangka TRANSACT--SQLSQL • TRANSACT-SQL dimulai dengan deklarasi variable dan disusul dengan Blok Program. DECLARE @nama_variable tipe_variable www.rahmadani.net 5 DECLARE @nama_variable tipe_variable BLOK PROGRAM – WITH OR WITHOUT BEGIN - END
  • 6. Pendefinisian Variable TPendefinisian Variable T--SQLSQL • Variable harus dideklarasikan sebelum digunakan. • Nama variable selalu dimulai dengan karakter @. • Variable dapat diberikan nilai melalui instruksi SELECT ataupun SET. Contoh; DECLARE @v1 int, /* deklarasi variable */ @nama varchar(30) select @v1=100 /* memberikan nilai 100 ke v1 */ www.rahmadani.net 6 • Variable harus dideklarasikan sebelum digunakan. • Nama variable selalu dimulai dengan karakter @. • Variable dapat diberikan nilai melalui instruksi SELECT ataupun SET. Contoh; DECLARE @v1 int, /* deklarasi variable */ @nama varchar(30) select @v1=100 /* memberikan nilai 100 ke v1 */
  • 7. SELECT dan SET dalam TSELECT dan SET dalam T--SQLSQL • SELECT digunakan juga untuk eksekusi aritmatika atau lainnya. Contoh: – select @v1 = @v1 – 100 – select @tgl_skrg = now • Variable dapat digunakan untuk mengambil nilai dari sebuah query: Contoh: – select @jml_maksimal = max(sallary) from SallaryEmployee 1. Penggunaan SELECT www.rahmadani.net 7 • SELECT digunakan juga untuk eksekusi aritmatika atau lainnya. Contoh: – select @v1 = @v1 – 100 – select @tgl_skrg = now • Variable dapat digunakan untuk mengambil nilai dari sebuah query: Contoh: – select @jml_maksimal = max(sallary) from SallaryEmployee
  • 8. • Selain menggunakan perintah select untuk memasukkan/setting variabel, dapat juga dipergunakan perintah SET • Penggunaan SET lebih direkomendasikan dibandingkan menggunakan SELECT untuk variabel. • Contoh : SET @nama = ‘Kiki’ 2. Penggunaan SET www.rahmadani.net 8 • Selain menggunakan perintah select untuk memasukkan/setting variabel, dapat juga dipergunakan perintah SET • Penggunaan SET lebih direkomendasikan dibandingkan menggunakan SELECT untuk variabel. • Contoh : SET @nama = ‘Kiki’
  • 9. PRINT dalam TPRINT dalam T--SQLSQL • PRINT adalah fungsi yang menampilkan teks dan variable pada console (layar). Contoh: Simpan dengan nama:testprint.sql DECLARE @nama varchar(20) SELECT @nama = 'Meja' PRINT 'nama=' + @nama www.rahmadani.net 9 • PRINT adalah fungsi yang menampilkan teks dan variable pada console (layar). Contoh: Simpan dengan nama:testprint.sql DECLARE @nama varchar(20) SELECT @nama = 'Meja' PRINT 'nama=' + @nama
  • 10. Contoh; Penggunaan SELECT dan PRINTContoh; Penggunaan SELECT dan PRINT DECLARE @Nama varchar(10), @Tinggal varchar(50), @Gaji int, @No int, @Tanggal datetime SELECT @No=2 SELECT @Nama='Areef' SELECT @Tinggal='Mbandunk' SELECT @Gaji=5000000 SELECT Tanggal= getdate() PRINT (@No) PRINT (@Nama) PRINT (@Gaji) PRINT (@Tinggal) PRINT (@Tanggal) Simpan dengan nama: ListingTSQL1.sql www.rahmadani.net 10 DECLARE @Nama varchar(10), @Tinggal varchar(50), @Gaji int, @No int, @Tanggal datetime SELECT @No=2 SELECT @Nama='Areef' SELECT @Tinggal='Mbandunk' SELECT @Gaji=5000000 SELECT Tanggal= getdate() PRINT (@No) PRINT (@Nama) PRINT (@Gaji) PRINT (@Tinggal) PRINT (@Tanggal)
  • 11. Contoh Penggunaan SET dalam Program DECLARE @Nama varchar(10), @Tinggal varchar(50), @Gaji int, @No int, @Tanggal datetime SET @No=2 SET @Nama='Areef' SET @Tinggal='Mbandunk' SET @Gaji=5000000 SET @Tanggal= getdate() PRINT (@No) PRINT (@Nama) PRINT (@Gaji) PRINT (@Tinggal) PRINT (@Tanggal) Simpan dengan nama: cobaSET.sql www.rahmadani.net 11 Contoh Penggunaan SET dalam Program DECLARE @Nama varchar(10), @Tinggal varchar(50), @Gaji int, @No int, @Tanggal datetime SET @No=2 SET @Nama='Areef' SET @Tinggal='Mbandunk' SET @Gaji=5000000 SET @Tanggal= getdate() PRINT (@No) PRINT (@Nama) PRINT (@Gaji) PRINT (@Tinggal) PRINT (@Tanggal)
  • 12. Variable GlobalVariable Global• Variable Global adalah variable yang disiapkan oleh SQL- Server untuk memberikan informasi kepada Client. Jadi variable global dapat digunakan untuk seluruh program. • Nama variable global diawali dengan @@. Contoh: @@error – Bilangan bulat, yang menyatakan nomor error. Jika variable tersebut tidak sama dengan 0, maka sistem memberikan indikasi bahwa terjadi error dan identitas error dinyatakan dalam angka. @@cursor_rows – Nilai balik dari cursor yang terakhir kali diolah. @@server_name : Nama dari SQL Server lokal @@Max_Connections : Jumlah maksimum koneksi secara bersama @@language : bahasa yang digunakan sekarang Dll.. www.rahmadani.net 12 • Variable Global adalah variable yang disiapkan oleh SQL- Server untuk memberikan informasi kepada Client. Jadi variable global dapat digunakan untuk seluruh program. • Nama variable global diawali dengan @@. Contoh: @@error – Bilangan bulat, yang menyatakan nomor error. Jika variable tersebut tidak sama dengan 0, maka sistem memberikan indikasi bahwa terjadi error dan identitas error dinyatakan dalam angka. @@cursor_rows – Nilai balik dari cursor yang terakhir kali diolah. @@server_name : Nama dari SQL Server lokal @@Max_Connections : Jumlah maksimum koneksi secara bersama @@language : bahasa yang digunakan sekarang Dll..
  • 13. IfIf -- StatementStatement • Model 1 IF kondisi Instruksi • Model 2 IF kondisi Instruksi1 ELSE Instruksi2 • Model 3 IF kondisi BEGIN Instruksi1 Instruksi2 .. .. END IF digunakan dalam mengendalikan alur program berdasarkan kondisi. www.rahmadani.net 13 • Model 1 IF kondisi Instruksi • Model 2 IF kondisi Instruksi1 ELSE Instruksi2 • Model 3 IF kondisi BEGIN Instruksi1 Instruksi2 .. .. END
  • 14. Contoh IF-Statement, Simpan dengan nama: listingTSQL2.sql DECLARE @bilngan int SET @bilngan = 75 IF @bilngan >=60 PRINT ‘SELAMAT ANDA LULUS' ELSE PRINT ‘SEMANGAT ANDA GAGAL' www.rahmadani.net 14 DECLARE @bilngan int SET @bilngan = 75 IF @bilngan >=60 PRINT ‘SELAMAT ANDA LULUS' ELSE PRINT ‘SEMANGAT ANDA GAGAL'
  • 15. Contoh IF-Statement, Simpan dengan nama; listingTSQL3.sql DECLARE @nilai int, @nilai_minimum int SELECT @nilai=80 SELECT @nilai_minimum=50 IF @nilai>@nilai_minimum PRINT “Anda dinyatakan LULUS” ELSE PRINT 'Wah..Anda Harus Mengulang Ujian!! :-(' www.rahmadani.net 15 DECLARE @nilai int, @nilai_minimum int SELECT @nilai=80 SELECT @nilai_minimum=50 IF @nilai>@nilai_minimum PRINT “Anda dinyatakan LULUS” ELSE PRINT 'Wah..Anda Harus Mengulang Ujian!! :-('
  • 16. WhileWhile –– StatementStatement Contoh; Simapan dengan nama: listingTSQL4.sql DECLARE @i int SELECT @i=1 WHILE @i<10 BEGIN PRINT @I SET @I = @I + 1 END WHILE digunakan dalam mengeksekusi satu blok program berulang-ulang (Looping) sampai kondisi pada WHILE menjadi false. Syntax: WHILE kondisi BEGIN .. END www.rahmadani.net 16 Contoh; Simapan dengan nama: listingTSQL4.sql DECLARE @i int SELECT @i=1 WHILE @i<10 BEGIN PRINT @I SET @I = @I + 1 END
  • 17. Contoh WHILE-Statement, Simpan dengan nama: listingTSQL5.sql DECLARE @i int SELECT @i=5 WHILE @i > 0 BEGIN PRINT 'Nilai Bilangan i adalah = ' + str(@i) SELECT @i= @i-1 End www.rahmadani.net 17 DECLARE @i int SELECT @i=5 WHILE @i > 0 BEGIN PRINT 'Nilai Bilangan i adalah = ' + str(@i) SELECT @i= @i-1 End Catatan; Fungsi str() digunakan untuk mengubah angka menjadi string (teks).
  • 18. ContinueContinueContinue berkaitan dengan WHILE. Continue digunakan untuk melanjutkan alur program pada pemeriksaan kondisi WHILE atau dengan kata lain digunakan untuk skip perulangan. Syntax; WHILE kondisi1 BEGIN .. .. if kondisi2 CONTINUE .. END www.rahmadani.net 18 Continue berkaitan dengan WHILE. Continue digunakan untuk melanjutkan alur program pada pemeriksaan kondisi WHILE atau dengan kata lain digunakan untuk skip perulangan. Syntax; WHILE kondisi1 BEGIN .. .. if kondisi2 CONTINUE .. END
  • 19. Contoh Continue; listingTSQL6.sql DECLARE @i int SELECT @i=0 WHILE @i<10 BEGIN SET @I = @I + 1 IF @I=5 CONTINUE PRINT @I END www.rahmadani.net 19 Contoh Continue; listingTSQL6.sql DECLARE @i int SELECT @i=0 WHILE @i<10 BEGIN SET @I = @I + 1 IF @I=5 CONTINUE PRINT @I END
  • 20. ReturnReturn -- StatementStatement RETURN akan menghentikan program dari eksekusi atau untuk keluar dari proses Looping. Contoh; listingTSQL7.sql DECLARE @i int SELECT @i=0 WHILE @i<10 BEGIN SET @I = @I + 1 IF @I=5 RETURN PRINT @I END www.rahmadani.net 20 RETURN akan menghentikan program dari eksekusi atau untuk keluar dari proses Looping. Contoh; listingTSQL7.sql DECLARE @i int SELECT @i=0 WHILE @i<10 BEGIN SET @I = @I + 1 IF @I=5 RETURN PRINT @I END
  • 21. Case StatementCase Statement CASE menyederhanakan IF yang berlapis dengan tujuan agar program dapat dimengerti/dibaca dengan lebih mudah. Sintaks: CASE WHEN kondisi1 THEN VALUE1 WHEN kondisi2 THEN VALUE2 WHEN kondisi3 THEN VALUE3 … ELSE STATEMENT END www.rahmadani.net 21 CASE menyederhanakan IF yang berlapis dengan tujuan agar program dapat dimengerti/dibaca dengan lebih mudah. Sintaks: CASE WHEN kondisi1 THEN VALUE1 WHEN kondisi2 THEN VALUE2 WHEN kondisi3 THEN VALUE3 … ELSE STATEMENT END
  • 22. Contoh; CaseContoh; Case –– Statement,Statement, Simpan dengan nama:Simpan dengan nama: listingTSQL8.sqllistingTSQL8.sql DECLARE @bil int, @terbilang varchar(15) SET @bil = 3 SELECT @terbilang = CASE WHEN @bil = 1 THEN 'Satu' WHEN @bil = 2 THEN 'Dua' WHEN @bil = 3 THEN 'Tiga' WHEN @bil = 4 THEN 'Empat' WHEN @bil = 5 THEN 'Lima' ELSE 'Banyak sekali.....!!' END PRINT @terbilang www.rahmadani.net 22 DECLARE @bil int, @terbilang varchar(15) SET @bil = 3 SELECT @terbilang = CASE WHEN @bil = 1 THEN 'Satu' WHEN @bil = 2 THEN 'Dua' WHEN @bil = 3 THEN 'Tiga' WHEN @bil = 4 THEN 'Empat' WHEN @bil = 5 THEN 'Lima' ELSE 'Banyak sekali.....!!' END PRINT @terbilang
  • 23. Contoh; CaseContoh; Case –– Statement,Statement, Simpan dengan nama:Simpan dengan nama: listingTSQL9.sqllistingTSQL9.sql DECLARE @t char(1), @hasil varchar(255) SELECT @t='C' SELECT @hasil= CASE WHEN @t='A' THEN'Karakter A' WHEN @t='B' THEN 'Karakter B' ELSE 'Karakter Tidak Dikenal' END PRINT 'Hasil adalah : ' + @hasil www.rahmadani.net 23 DECLARE @t char(1), @hasil varchar(255) SELECT @t='C' SELECT @hasil= CASE WHEN @t='A' THEN'Karakter A' WHEN @t='B' THEN 'Karakter B' ELSE 'Karakter Tidak Dikenal' END PRINT 'Hasil adalah : ' + @hasil
  • 25. Latihan 1. Coba Anda buatkan listing T-SQL, untuk menampilkan data menggunakan assingn variable SET dengan ouput sebagai berikut; DATA KARYAWAN ===================== Kode :K0008 Nama :LINTANG Gaji :Rp. 4000000 ===================== 2. Dengan menggunakan Statement IF, buat sebuah kondisi, jika umr>1650000, maka “Honor Anda sudah di atas UMR” jika tidak “Honor Anda di bawah UMR, hayo minta naek gaji ke si Bos :D” 3. Dengan menggunakan Statement-IF, coba Anda buat sebuah Listing Program untuk menguji, sebuah nilai apakah bilangan Genap atau Ganjil. www.rahmadani.net 25 1. Coba Anda buatkan listing T-SQL, untuk menampilkan data menggunakan assingn variable SET dengan ouput sebagai berikut; DATA KARYAWAN ===================== Kode :K0008 Nama :LINTANG Gaji :Rp. 4000000 ===================== 2. Dengan menggunakan Statement IF, buat sebuah kondisi, jika umr>1650000, maka “Honor Anda sudah di atas UMR” jika tidak “Honor Anda di bawah UMR, hayo minta naek gaji ke si Bos :D” 3. Dengan menggunakan Statement-IF, coba Anda buat sebuah Listing Program untuk menguji, sebuah nilai apakah bilangan Genap atau Ganjil.
  • 26. 4. Buatkan sebuah listing statement WHILE untuk menampilkan deret angka ganjil, dengan output sebagai berikut; 1adalah bilangan ganjil 3adalah bilangan ganjil 5adalah bilangan ganjil 7adalah bilangan ganjil 9adalah bilangan ganjil 5. Pada database MYAKADEMIK dan pada tabel Mahasiswa, coba buat sebuah listing T-SQL, untuk menampilkan sebuah status JenKel seorang Mahasiswa?? www.rahmadani.net 26 4. Buatkan sebuah listing statement WHILE untuk menampilkan deret angka ganjil, dengan output sebagai berikut; 1adalah bilangan ganjil 3adalah bilangan ganjil 5adalah bilangan ganjil 7adalah bilangan ganjil 9adalah bilangan ganjil 5. Pada database MYAKADEMIK dan pada tabel Mahasiswa, coba buat sebuah listing T-SQL, untuk menampilkan sebuah status JenKel seorang Mahasiswa??