SlideShare a Scribd company logo
LOGO
Penghasilan
UPT. PPPK
PAJAK
Pengertian
Pajak penghasilan adalah
pajak yang dikenakan
terhadap subyek pajak atas
penghasilan yang diterima
atau diperolehnya dalam
tahun pajak
Dasar Hukum
1. Ordonansi pajak perseroan thn 1925
2. Ordonansi pajak pendapatan tahun 1944
3. UU atas bunga, deviden, dan royalty tahun
1970
4. UU No 8 tahun 1967, Jo. PP No 11 tahun
1967
5. UU NO. UU No. 6 Tahun `1983 yang
diubah menjadi UU No 16 tahun 2000
tentang tatacara perpajakan dan UU No 7
tahun 1983 yang diubah menjadi UU No
17 tahun 2000 tentang pajak penghasilan
Subjek Pajak Penghasilan
1.Orang Pribadi
2.Warisan yang belum terbagi
3.Badan
4.Bentuk Usaha Tetap (BUT)
Pembagian subjek Pajak Penghasilan
1. Subyek pajak dalam negeri yang
meliputi:
a. Orang pribadi yang bertempat tinggal di Indonesia
lebih dari 183 hari dalam satu tahun
b. Badan yang didirikan dan bertempat kedudukan di
Indonesia
c. Warisan yang belum terbagi satu kesatuan
menggantikan yang berhak
2. Subyek pajak luar negeri yang meliputi:
a. Orang pribadi atau badan yang bertempat tinggal atau
didirikan di Indonesia selama tidak lebih dari 183 hari (6
bulan) dalam satu tahun, yang menjalankan usaha,
kegiatan, atau BUT
b. Orang pribadi atau badan pada poin a bukan BUT tetapi
memperoleh penghasilan di Indonesia
Subjek Pajak Penghasilan
1. Ordonansi pajak perseroan thn 1925
2. Ordonansi pajak pendapatan tahun 1944
3. UU atas bunga, deviden, dan royalty tahun
1970
4. UU No 8 tahun 1967, Jo. PP No 11 tahun
1967
5. UU NO. UU No. 6 Tahun `1983 yang
diubah menjadi UU No 16 tahun 2000
tentang tatacara perpajakan dan UU No 7
tahun 1983 yang diubah menjadi UU No
17 tahun 2000 tentang pajak penghasilan
WP dalam Negeri dan WP Luar
Negeri
Perbedaan antar subjek pajak PPh (WP)
dalam negeri dengan subyek PPh (WP) luar
negeri
 WP dalam negeri dikenakan pajak baik penghasilan yang
diterima atau diperoleh dari Indonesia maupun dari luar
Indonesia sedang WP luar negeri, pajak hanya dikenakan atau
sumber penghasilan yang diperoleh dari Indonesia.
 WP dalam negeri dikenakan PPh berdasarkan penghasilan
netto sesuai dengan tarif umum (lapisan PKP PPh ps 17)
sedang WP luar negeri dikenakan PPh berdasar penghasilan
bruto dengan tarif proporsional/sepadan (tarif PPh ps 26)
 WP dalam negeri wajib menyampaikan SPT sebagai sarana
untuk menetapkan pajak terutang selama tahun pajak sedang
WP luar negeri tidak wajib menyampaikan SPT karena
kewajiban pajaknya telah dipotong langsung dan bersifat final
Tidak termasuk subyek pajak
penghasilan
 Badan perwakilan Negara asing atau Negara
sahabat
 Pejabat diplomatik dan konsulat Negara sahabat
 Orang asing atau orang Indonesia yang
diperbantukan atau bekerja di Indonesia namun
tidak memperoleh penghasilan dari Indonesia
 Organisasi internasional/regional sebagaimana
yang dimaksud dalam KMK No. 611/KMK.04/1994
dan KMK No. 314/KMK.04/1998
Obyek pajak penghasilan
Orang Pribadi
penghasilan WP dapat dikelompokkan menjadi 4 sumber yaitu :
 Pengahsilan yang bersumber dari pekerjaan, hubungan kerja
dan pekerjaan bebas, seperti gaji, honorarium, upah dan
sebagainya
 Penghasilan yang bersumber dari usaha atau perusahaan,
missal laba
 Penghasilan yang bersumber dari modal atau harta baik harta
tak bergerak maupun harta bergerak, missal: deviden, bunga,
royalty, sewa dan sebagainya.
 Penghasilan lain-lain selain yang sudah diatur point a, b dan c
diatas, missal gratifikasi, hadiah, pembebasan utang dan
sebagainya
Obyek pajak penghasilan BUT
Obyek pajak yang termasuk dalam
kelompok ini adalah :
 Penghasilan dari usaha atau kegiatan BUT dan atau harta
yang dimiliki atau dikuasainya
 Penghasilan kantor pusat dari usaha atau kegiata penjualan
barang atau layanan jasa di Indonesia yang sejenis dengan
yang dijalankan oleh BUT di Indonesia
 Penghasilan sebagaimana yang dimaksud dalam pasal 26 UU
No 17 tahun 2000 yang diterima atau yang diperoleh kantor
pusat sepanjang terdapat hubungan efektif antara BUT
dengan harta atau kegiatan yang memberikan penghasilan.
Tidak termasuk obyek pajak
penghasilan
1. Sumbangan dan hibah
2. Warisan
3. Harta yang termasuk setoran tunai yang
diterima oleh badan sebagai pengganti
penyertaan modal
4. dll

More Related Content

What's hot

Pajak penghasilan
Pajak penghasilanPajak penghasilan
Pajak penghasilan
eryeryey
 
Pph 21 dan atau 26
Pph 21 dan atau 26Pph 21 dan atau 26
Pph 21 dan atau 26
Icha Icha
 
Sosialisasi Per 31/2012 - PPh pasal 21
Sosialisasi Per 31/2012 - PPh pasal 21Sosialisasi Per 31/2012 - PPh pasal 21
Sosialisasi Per 31/2012 - PPh pasal 21
Tobagus Makmun
 
PPh umum in Bahasa Indonesia
PPh umum in Bahasa IndonesiaPPh umum in Bahasa Indonesia
PPh umum in Bahasa Indonesia
Yesica Adicondro
 
Pembukuan dan Pencatatan perpajakan
Pembukuan dan Pencatatan perpajakanPembukuan dan Pencatatan perpajakan
Pembukuan dan Pencatatan perpajakan
AdillaShafaNafisaMar
 
Bahan sosialisasi spt tahunan badan
Bahan sosialisasi spt tahunan badanBahan sosialisasi spt tahunan badan
Bahan sosialisasi spt tahunan badan
heri baskoro
 
S-PL-022-14-00-Petunjuk Awal untuk WP Baru - Orang Pribadi
S-PL-022-14-00-Petunjuk Awal untuk WP Baru - Orang PribadiS-PL-022-14-00-Petunjuk Awal untuk WP Baru - Orang Pribadi
S-PL-022-14-00-Petunjuk Awal untuk WP Baru - Orang Pribadi
materipenyuluhan
 
Kel 1. subjek & objek pajak
Kel 1. subjek & objek pajakKel 1. subjek & objek pajak
Kel 1. subjek & objek pajak
anisa93
 
S-PL-021-14-00-Petunjuk Awal untuk WP Baru - Badan
S-PL-021-14-00-Petunjuk Awal untuk WP Baru - BadanS-PL-021-14-00-Petunjuk Awal untuk WP Baru - Badan
S-PL-021-14-00-Petunjuk Awal untuk WP Baru - Badan
materipenyuluhan
 
makalah Pajak penghasilan pasal 21
makalah Pajak penghasilan pasal 21makalah Pajak penghasilan pasal 21
makalah Pajak penghasilan pasal 21
Fitri Bersahabat
 
Bab 4 pajak penghasilan pasal 21
Bab 4 pajak penghasilan pasal 21Bab 4 pajak penghasilan pasal 21
Bab 4 pajak penghasilan pasal 21Sidik Abdullah
 
Pph pasal 21
Pph pasal 21Pph pasal 21
Pph pasal 21
Ardan pratama
 
Spt tahunan wp orang pribadi
Spt tahunan wp orang pribadiSpt tahunan wp orang pribadi
Spt tahunan wp orang pribadi
Triyani Budianto
 
Peraturan Pemerintah Nomor 46 tahun 2013 tentang PPh atas Usaha
Peraturan Pemerintah Nomor 46 tahun 2013 tentang PPh atas UsahaPeraturan Pemerintah Nomor 46 tahun 2013 tentang PPh atas Usaha
Peraturan Pemerintah Nomor 46 tahun 2013 tentang PPh atas Usaha
ARIEF DJUNAEDI
 
Natal kristiono hukum pajak materi pph_21_dan_26_new
Natal kristiono hukum pajak  materi pph_21_dan_26_newNatal kristiono hukum pajak  materi pph_21_dan_26_new
Natal kristiono hukum pajak materi pph_21_dan_26_new
natal kristiono
 
Makalah pph21
Makalah pph21Makalah pph21
Makalah pph21
evi hermawati
 
Slide pph orang pribadi
Slide pph orang pribadiSlide pph orang pribadi
Slide pph orang pribadi
Naila Karima
 
PPh pasal 21/26
PPh pasal 21/26PPh pasal 21/26
PPh pasal 21/26
JEMMY ESROM SERANG
 

What's hot (20)

Pajak penghasilan
Pajak penghasilanPajak penghasilan
Pajak penghasilan
 
Pph 21 dan atau 26
Pph 21 dan atau 26Pph 21 dan atau 26
Pph 21 dan atau 26
 
Sosialisasi Per 31/2012 - PPh pasal 21
Sosialisasi Per 31/2012 - PPh pasal 21Sosialisasi Per 31/2012 - PPh pasal 21
Sosialisasi Per 31/2012 - PPh pasal 21
 
PPh umum in Bahasa Indonesia
PPh umum in Bahasa IndonesiaPPh umum in Bahasa Indonesia
PPh umum in Bahasa Indonesia
 
Pembukuan dan Pencatatan perpajakan
Pembukuan dan Pencatatan perpajakanPembukuan dan Pencatatan perpajakan
Pembukuan dan Pencatatan perpajakan
 
Bahan sosialisasi spt tahunan badan
Bahan sosialisasi spt tahunan badanBahan sosialisasi spt tahunan badan
Bahan sosialisasi spt tahunan badan
 
S-PL-022-14-00-Petunjuk Awal untuk WP Baru - Orang Pribadi
S-PL-022-14-00-Petunjuk Awal untuk WP Baru - Orang PribadiS-PL-022-14-00-Petunjuk Awal untuk WP Baru - Orang Pribadi
S-PL-022-14-00-Petunjuk Awal untuk WP Baru - Orang Pribadi
 
Kel 1. subjek & objek pajak
Kel 1. subjek & objek pajakKel 1. subjek & objek pajak
Kel 1. subjek & objek pajak
 
S-PL-021-14-00-Petunjuk Awal untuk WP Baru - Badan
S-PL-021-14-00-Petunjuk Awal untuk WP Baru - BadanS-PL-021-14-00-Petunjuk Awal untuk WP Baru - Badan
S-PL-021-14-00-Petunjuk Awal untuk WP Baru - Badan
 
makalah Pajak penghasilan pasal 21
makalah Pajak penghasilan pasal 21makalah Pajak penghasilan pasal 21
makalah Pajak penghasilan pasal 21
 
Bab 4 pajak penghasilan pasal 21
Bab 4 pajak penghasilan pasal 21Bab 4 pajak penghasilan pasal 21
Bab 4 pajak penghasilan pasal 21
 
Pph pasal 21
Pph pasal 21Pph pasal 21
Pph pasal 21
 
Pph badan
Pph badanPph badan
Pph badan
 
Pajak penghasilan umum
Pajak penghasilan umumPajak penghasilan umum
Pajak penghasilan umum
 
Spt tahunan wp orang pribadi
Spt tahunan wp orang pribadiSpt tahunan wp orang pribadi
Spt tahunan wp orang pribadi
 
Peraturan Pemerintah Nomor 46 tahun 2013 tentang PPh atas Usaha
Peraturan Pemerintah Nomor 46 tahun 2013 tentang PPh atas UsahaPeraturan Pemerintah Nomor 46 tahun 2013 tentang PPh atas Usaha
Peraturan Pemerintah Nomor 46 tahun 2013 tentang PPh atas Usaha
 
Natal kristiono hukum pajak materi pph_21_dan_26_new
Natal kristiono hukum pajak  materi pph_21_dan_26_newNatal kristiono hukum pajak  materi pph_21_dan_26_new
Natal kristiono hukum pajak materi pph_21_dan_26_new
 
Makalah pph21
Makalah pph21Makalah pph21
Makalah pph21
 
Slide pph orang pribadi
Slide pph orang pribadiSlide pph orang pribadi
Slide pph orang pribadi
 
PPh pasal 21/26
PPh pasal 21/26PPh pasal 21/26
PPh pasal 21/26
 

Similar to Pajak penghasilan

05-Pajak-Penghasilan.ppt
05-Pajak-Penghasilan.ppt05-Pajak-Penghasilan.ppt
05-Pajak-Penghasilan.ppt
AprizalOmpusunggu
 
05-Pajak-Penghasilan.ppt
05-Pajak-Penghasilan.ppt05-Pajak-Penghasilan.ppt
05-Pajak-Penghasilan.ppt
abifarizka
 
05-Pajak-Penghasilan.ppt
05-Pajak-Penghasilan.ppt05-Pajak-Penghasilan.ppt
05-Pajak-Penghasilan.ppt
JancokKoe1
 
IHT Penyegaran UU PPh 18012022 All Potput OP Badan.pptx
IHT Penyegaran UU PPh 18012022 All Potput OP Badan.pptxIHT Penyegaran UU PPh 18012022 All Potput OP Badan.pptx
IHT Penyegaran UU PPh 18012022 All Potput OP Badan.pptx
MarkLee622262
 
Dasarhukum pph
Dasarhukum pphDasarhukum pph
Dasarhukum pph
Ian Siswanto
 
Tugas 1 kristina perpajakan
Tugas 1 kristina perpajakanTugas 1 kristina perpajakan
Tugas 1 kristina perpajakan
kristina105
 
INISIASI pajak penghasilan umum.pptx
INISIASI pajak penghasilan umum.pptxINISIASI pajak penghasilan umum.pptx
INISIASI pajak penghasilan umum.pptx
YudhiAprianto3
 
PPT UKRIDA - Dasar Perpajakan 1 (Pertemuan 5).pptx.pdf
PPT UKRIDA - Dasar Perpajakan 1 (Pertemuan 5).pptx.pdfPPT UKRIDA - Dasar Perpajakan 1 (Pertemuan 5).pptx.pdf
PPT UKRIDA - Dasar Perpajakan 1 (Pertemuan 5).pptx.pdf
NathaniaAprillya
 
PPh PASAL 24
PPh PASAL 24PPh PASAL 24
Hukum pajak internasional adalah suatu kesatuan hukum yang mengupas suatu per...
Hukum pajak internasional adalah suatu kesatuan hukum yang mengupas suatu per...Hukum pajak internasional adalah suatu kesatuan hukum yang mengupas suatu per...
Hukum pajak internasional adalah suatu kesatuan hukum yang mengupas suatu per...
BillyReihan
 
Pajak Penghasilan Orang Pribadi - Riki Ardoni
Pajak Penghasilan Orang Pribadi - Riki ArdoniPajak Penghasilan Orang Pribadi - Riki Ardoni
Pajak Penghasilan Orang Pribadi - Riki Ardoni
Riki Ardoni
 
P.5-PAJAK PENGHASILAN UMUM-Heni.pptx
P.5-PAJAK PENGHASILAN UMUM-Heni.pptxP.5-PAJAK PENGHASILAN UMUM-Heni.pptx
P.5-PAJAK PENGHASILAN UMUM-Heni.pptx
HeniAgustina6
 
P ph+orang+pribadi
P ph+orang+pribadiP ph+orang+pribadi
P ph+orang+pribadi
dianmollucas
 
Subjek pajak
Subjek pajakSubjek pajak
Subjek pajak
prabowow
 
UU No. 36 th 2008 Pajak Penghasilan - Penjelasan
UU No. 36  th 2008  Pajak Penghasilan -  PenjelasanUU No. 36  th 2008  Pajak Penghasilan -  Penjelasan
UU No. 36 th 2008 Pajak Penghasilan - Penjelasan
Chairudin NR
 
Pajak 1-konsep pajak-penghasilan_100912
Pajak 1-konsep pajak-penghasilan_100912Pajak 1-konsep pajak-penghasilan_100912
Pajak 1-konsep pajak-penghasilan_100912dewimita
 
Uu 36 2008_penj
Uu 36 2008_penjUu 36 2008_penj
Uu 36 2008_penj
Septa Efrieni Putri
 
Undang - Undang No 36 Tahun 2008 PPH
Undang - Undang No 36 Tahun 2008 PPHUndang - Undang No 36 Tahun 2008 PPH
Undang - Undang No 36 Tahun 2008 PPH
Yesica Adicondro
 
Koreksi fiskal pph badan dan khusus perbankan
Koreksi fiskal pph badan  dan khusus perbankanKoreksi fiskal pph badan  dan khusus perbankan
Koreksi fiskal pph badan dan khusus perbankan
toniaris2
 

Similar to Pajak penghasilan (20)

05-Pajak-Penghasilan.ppt
05-Pajak-Penghasilan.ppt05-Pajak-Penghasilan.ppt
05-Pajak-Penghasilan.ppt
 
05-Pajak-Penghasilan.ppt
05-Pajak-Penghasilan.ppt05-Pajak-Penghasilan.ppt
05-Pajak-Penghasilan.ppt
 
05-Pajak-Penghasilan.ppt
05-Pajak-Penghasilan.ppt05-Pajak-Penghasilan.ppt
05-Pajak-Penghasilan.ppt
 
IHT Penyegaran UU PPh 18012022 All Potput OP Badan.pptx
IHT Penyegaran UU PPh 18012022 All Potput OP Badan.pptxIHT Penyegaran UU PPh 18012022 All Potput OP Badan.pptx
IHT Penyegaran UU PPh 18012022 All Potput OP Badan.pptx
 
Dasarhukum pph
Dasarhukum pphDasarhukum pph
Dasarhukum pph
 
Tugas 1 kristina perpajakan
Tugas 1 kristina perpajakanTugas 1 kristina perpajakan
Tugas 1 kristina perpajakan
 
INISIASI pajak penghasilan umum.pptx
INISIASI pajak penghasilan umum.pptxINISIASI pajak penghasilan umum.pptx
INISIASI pajak penghasilan umum.pptx
 
PPT UKRIDA - Dasar Perpajakan 1 (Pertemuan 5).pptx.pdf
PPT UKRIDA - Dasar Perpajakan 1 (Pertemuan 5).pptx.pdfPPT UKRIDA - Dasar Perpajakan 1 (Pertemuan 5).pptx.pdf
PPT UKRIDA - Dasar Perpajakan 1 (Pertemuan 5).pptx.pdf
 
PPh PASAL 24
PPh PASAL 24PPh PASAL 24
PPh PASAL 24
 
Hukum pajak internasional adalah suatu kesatuan hukum yang mengupas suatu per...
Hukum pajak internasional adalah suatu kesatuan hukum yang mengupas suatu per...Hukum pajak internasional adalah suatu kesatuan hukum yang mengupas suatu per...
Hukum pajak internasional adalah suatu kesatuan hukum yang mengupas suatu per...
 
Pajak Penghasilan Orang Pribadi - Riki Ardoni
Pajak Penghasilan Orang Pribadi - Riki ArdoniPajak Penghasilan Orang Pribadi - Riki Ardoni
Pajak Penghasilan Orang Pribadi - Riki Ardoni
 
P.5-PAJAK PENGHASILAN UMUM-Heni.pptx
P.5-PAJAK PENGHASILAN UMUM-Heni.pptxP.5-PAJAK PENGHASILAN UMUM-Heni.pptx
P.5-PAJAK PENGHASILAN UMUM-Heni.pptx
 
P ph+orang+pribadi
P ph+orang+pribadiP ph+orang+pribadi
P ph+orang+pribadi
 
Subjek pajak
Subjek pajakSubjek pajak
Subjek pajak
 
UU No. 36 th 2008 Pajak Penghasilan - Penjelasan
UU No. 36  th 2008  Pajak Penghasilan -  PenjelasanUU No. 36  th 2008  Pajak Penghasilan -  Penjelasan
UU No. 36 th 2008 Pajak Penghasilan - Penjelasan
 
Pajak 1-konsep pajak-penghasilan_100912
Pajak 1-konsep pajak-penghasilan_100912Pajak 1-konsep pajak-penghasilan_100912
Pajak 1-konsep pajak-penghasilan_100912
 
Uu 36 2008_penj
Uu 36 2008_penjUu 36 2008_penj
Uu 36 2008_penj
 
Undang - Undang No 36 Tahun 2008 PPH
Undang - Undang No 36 Tahun 2008 PPHUndang - Undang No 36 Tahun 2008 PPH
Undang - Undang No 36 Tahun 2008 PPH
 
Pertemuan 7
Pertemuan 7Pertemuan 7
Pertemuan 7
 
Koreksi fiskal pph badan dan khusus perbankan
Koreksi fiskal pph badan  dan khusus perbankanKoreksi fiskal pph badan  dan khusus perbankan
Koreksi fiskal pph badan dan khusus perbankan
 

Recently uploaded

MODERN!!! WA 0821 7001 0763 (ALUMINOS) Pintu Kaca Aluminium di Buleleng.pptx
MODERN!!! WA 0821 7001 0763 (ALUMINOS) Pintu Kaca Aluminium di Buleleng.pptxMODERN!!! WA 0821 7001 0763 (ALUMINOS) Pintu Kaca Aluminium di Buleleng.pptx
MODERN!!! WA 0821 7001 0763 (ALUMINOS) Pintu Kaca Aluminium di Buleleng.pptx
FORTRESS
 
Pertemuan 7_Penetapan Produk Unggul dan Manajemen Inovasi.pdf
Pertemuan 7_Penetapan Produk Unggul dan Manajemen Inovasi.pdfPertemuan 7_Penetapan Produk Unggul dan Manajemen Inovasi.pdf
Pertemuan 7_Penetapan Produk Unggul dan Manajemen Inovasi.pdf
classroomastitiani
 
ATP & CP PPKn KELAS 5 (WEBSITEEDUKASI.COM) (1).docx
ATP & CP PPKn KELAS 5 (WEBSITEEDUKASI.COM) (1).docxATP & CP PPKn KELAS 5 (WEBSITEEDUKASI.COM) (1).docx
ATP & CP PPKn KELAS 5 (WEBSITEEDUKASI.COM) (1).docx
inekesarupy62
 
UNIKBET : Bandar Slot Pragmatic Play Ada Deposit Via Bank Aceh Syariah Resmi ...
UNIKBET : Bandar Slot Pragmatic Play Ada Deposit Via Bank Aceh Syariah Resmi ...UNIKBET : Bandar Slot Pragmatic Play Ada Deposit Via Bank Aceh Syariah Resmi ...
UNIKBET : Bandar Slot Pragmatic Play Ada Deposit Via Bank Aceh Syariah Resmi ...
unikbetslotbankmaybank
 
0851 5645 4808 Info Lowongan PKL Jurusan TKJ Temanggung, Info Persyaratan PKL...
0851 5645 4808 Info Lowongan PKL Jurusan TKJ Temanggung, Info Persyaratan PKL...0851 5645 4808 Info Lowongan PKL Jurusan TKJ Temanggung, Info Persyaratan PKL...
0851 5645 4808 Info Lowongan PKL Jurusan TKJ Temanggung, Info Persyaratan PKL...
perusahaan704
 
PAPARAN JATIM CM SURABAYA PROVINSI JAWA TIMUR
PAPARAN JATIM CM SURABAYA PROVINSI JAWA TIMURPAPARAN JATIM CM SURABAYA PROVINSI JAWA TIMUR
PAPARAN JATIM CM SURABAYA PROVINSI JAWA TIMUR
jhanchoek885
 
MAKALAH Komunikasi bisnis fakultas ekonomi
MAKALAH Komunikasi bisnis fakultas ekonomiMAKALAH Komunikasi bisnis fakultas ekonomi
MAKALAH Komunikasi bisnis fakultas ekonomi
FasyaAmeliaSiregar
 
sertifikat pembelajaran merdeka mengajar.pdf
sertifikat pembelajaran merdeka mengajar.pdfsertifikat pembelajaran merdeka mengajar.pdf
sertifikat pembelajaran merdeka mengajar.pdf
lilis056
 
BUKU ADMINISTRASI GURU KELAS SD 2024 /2025
BUKU ADMINISTRASI GURU KELAS SD 2024 /2025BUKU ADMINISTRASI GURU KELAS SD 2024 /2025
BUKU ADMINISTRASI GURU KELAS SD 2024 /2025
Redis Manik
 
Modul 2.1.a.4 Refleksi Eksplorasi Konsep.pdf.pptxModul 2.1.a.4 Refleksi Ekspl...
Modul 2.1.a.4 Refleksi Eksplorasi Konsep.pdf.pptxModul 2.1.a.4 Refleksi Ekspl...Modul 2.1.a.4 Refleksi Eksplorasi Konsep.pdf.pptxModul 2.1.a.4 Refleksi Ekspl...
Modul 2.1.a.4 Refleksi Eksplorasi Konsep.pdf.pptxModul 2.1.a.4 Refleksi Ekspl...
YoseSuprapman3
 
PPT HARMONISASI AKUNTANSI INTERNASIONAL.pptx
PPT HARMONISASI AKUNTANSI INTERNASIONAL.pptxPPT HARMONISASI AKUNTANSI INTERNASIONAL.pptx
PPT HARMONISASI AKUNTANSI INTERNASIONAL.pptx
IsmiAis2
 

Recently uploaded (11)

MODERN!!! WA 0821 7001 0763 (ALUMINOS) Pintu Kaca Aluminium di Buleleng.pptx
MODERN!!! WA 0821 7001 0763 (ALUMINOS) Pintu Kaca Aluminium di Buleleng.pptxMODERN!!! WA 0821 7001 0763 (ALUMINOS) Pintu Kaca Aluminium di Buleleng.pptx
MODERN!!! WA 0821 7001 0763 (ALUMINOS) Pintu Kaca Aluminium di Buleleng.pptx
 
Pertemuan 7_Penetapan Produk Unggul dan Manajemen Inovasi.pdf
Pertemuan 7_Penetapan Produk Unggul dan Manajemen Inovasi.pdfPertemuan 7_Penetapan Produk Unggul dan Manajemen Inovasi.pdf
Pertemuan 7_Penetapan Produk Unggul dan Manajemen Inovasi.pdf
 
ATP & CP PPKn KELAS 5 (WEBSITEEDUKASI.COM) (1).docx
ATP & CP PPKn KELAS 5 (WEBSITEEDUKASI.COM) (1).docxATP & CP PPKn KELAS 5 (WEBSITEEDUKASI.COM) (1).docx
ATP & CP PPKn KELAS 5 (WEBSITEEDUKASI.COM) (1).docx
 
UNIKBET : Bandar Slot Pragmatic Play Ada Deposit Via Bank Aceh Syariah Resmi ...
UNIKBET : Bandar Slot Pragmatic Play Ada Deposit Via Bank Aceh Syariah Resmi ...UNIKBET : Bandar Slot Pragmatic Play Ada Deposit Via Bank Aceh Syariah Resmi ...
UNIKBET : Bandar Slot Pragmatic Play Ada Deposit Via Bank Aceh Syariah Resmi ...
 
0851 5645 4808 Info Lowongan PKL Jurusan TKJ Temanggung, Info Persyaratan PKL...
0851 5645 4808 Info Lowongan PKL Jurusan TKJ Temanggung, Info Persyaratan PKL...0851 5645 4808 Info Lowongan PKL Jurusan TKJ Temanggung, Info Persyaratan PKL...
0851 5645 4808 Info Lowongan PKL Jurusan TKJ Temanggung, Info Persyaratan PKL...
 
PAPARAN JATIM CM SURABAYA PROVINSI JAWA TIMUR
PAPARAN JATIM CM SURABAYA PROVINSI JAWA TIMURPAPARAN JATIM CM SURABAYA PROVINSI JAWA TIMUR
PAPARAN JATIM CM SURABAYA PROVINSI JAWA TIMUR
 
MAKALAH Komunikasi bisnis fakultas ekonomi
MAKALAH Komunikasi bisnis fakultas ekonomiMAKALAH Komunikasi bisnis fakultas ekonomi
MAKALAH Komunikasi bisnis fakultas ekonomi
 
sertifikat pembelajaran merdeka mengajar.pdf
sertifikat pembelajaran merdeka mengajar.pdfsertifikat pembelajaran merdeka mengajar.pdf
sertifikat pembelajaran merdeka mengajar.pdf
 
BUKU ADMINISTRASI GURU KELAS SD 2024 /2025
BUKU ADMINISTRASI GURU KELAS SD 2024 /2025BUKU ADMINISTRASI GURU KELAS SD 2024 /2025
BUKU ADMINISTRASI GURU KELAS SD 2024 /2025
 
Modul 2.1.a.4 Refleksi Eksplorasi Konsep.pdf.pptxModul 2.1.a.4 Refleksi Ekspl...
Modul 2.1.a.4 Refleksi Eksplorasi Konsep.pdf.pptxModul 2.1.a.4 Refleksi Ekspl...Modul 2.1.a.4 Refleksi Eksplorasi Konsep.pdf.pptxModul 2.1.a.4 Refleksi Ekspl...
Modul 2.1.a.4 Refleksi Eksplorasi Konsep.pdf.pptxModul 2.1.a.4 Refleksi Ekspl...
 
PPT HARMONISASI AKUNTANSI INTERNASIONAL.pptx
PPT HARMONISASI AKUNTANSI INTERNASIONAL.pptxPPT HARMONISASI AKUNTANSI INTERNASIONAL.pptx
PPT HARMONISASI AKUNTANSI INTERNASIONAL.pptx
 

Pajak penghasilan

  • 2. Pengertian Pajak penghasilan adalah pajak yang dikenakan terhadap subyek pajak atas penghasilan yang diterima atau diperolehnya dalam tahun pajak
  • 3. Dasar Hukum 1. Ordonansi pajak perseroan thn 1925 2. Ordonansi pajak pendapatan tahun 1944 3. UU atas bunga, deviden, dan royalty tahun 1970 4. UU No 8 tahun 1967, Jo. PP No 11 tahun 1967 5. UU NO. UU No. 6 Tahun `1983 yang diubah menjadi UU No 16 tahun 2000 tentang tatacara perpajakan dan UU No 7 tahun 1983 yang diubah menjadi UU No 17 tahun 2000 tentang pajak penghasilan
  • 4. Subjek Pajak Penghasilan 1.Orang Pribadi 2.Warisan yang belum terbagi 3.Badan 4.Bentuk Usaha Tetap (BUT)
  • 5. Pembagian subjek Pajak Penghasilan 1. Subyek pajak dalam negeri yang meliputi: a. Orang pribadi yang bertempat tinggal di Indonesia lebih dari 183 hari dalam satu tahun b. Badan yang didirikan dan bertempat kedudukan di Indonesia c. Warisan yang belum terbagi satu kesatuan menggantikan yang berhak 2. Subyek pajak luar negeri yang meliputi: a. Orang pribadi atau badan yang bertempat tinggal atau didirikan di Indonesia selama tidak lebih dari 183 hari (6 bulan) dalam satu tahun, yang menjalankan usaha, kegiatan, atau BUT b. Orang pribadi atau badan pada poin a bukan BUT tetapi memperoleh penghasilan di Indonesia
  • 6. Subjek Pajak Penghasilan 1. Ordonansi pajak perseroan thn 1925 2. Ordonansi pajak pendapatan tahun 1944 3. UU atas bunga, deviden, dan royalty tahun 1970 4. UU No 8 tahun 1967, Jo. PP No 11 tahun 1967 5. UU NO. UU No. 6 Tahun `1983 yang diubah menjadi UU No 16 tahun 2000 tentang tatacara perpajakan dan UU No 7 tahun 1983 yang diubah menjadi UU No 17 tahun 2000 tentang pajak penghasilan
  • 7. WP dalam Negeri dan WP Luar Negeri Perbedaan antar subjek pajak PPh (WP) dalam negeri dengan subyek PPh (WP) luar negeri  WP dalam negeri dikenakan pajak baik penghasilan yang diterima atau diperoleh dari Indonesia maupun dari luar Indonesia sedang WP luar negeri, pajak hanya dikenakan atau sumber penghasilan yang diperoleh dari Indonesia.  WP dalam negeri dikenakan PPh berdasarkan penghasilan netto sesuai dengan tarif umum (lapisan PKP PPh ps 17) sedang WP luar negeri dikenakan PPh berdasar penghasilan bruto dengan tarif proporsional/sepadan (tarif PPh ps 26)  WP dalam negeri wajib menyampaikan SPT sebagai sarana untuk menetapkan pajak terutang selama tahun pajak sedang WP luar negeri tidak wajib menyampaikan SPT karena kewajiban pajaknya telah dipotong langsung dan bersifat final
  • 8. Tidak termasuk subyek pajak penghasilan  Badan perwakilan Negara asing atau Negara sahabat  Pejabat diplomatik dan konsulat Negara sahabat  Orang asing atau orang Indonesia yang diperbantukan atau bekerja di Indonesia namun tidak memperoleh penghasilan dari Indonesia  Organisasi internasional/regional sebagaimana yang dimaksud dalam KMK No. 611/KMK.04/1994 dan KMK No. 314/KMK.04/1998
  • 9. Obyek pajak penghasilan Orang Pribadi penghasilan WP dapat dikelompokkan menjadi 4 sumber yaitu :  Pengahsilan yang bersumber dari pekerjaan, hubungan kerja dan pekerjaan bebas, seperti gaji, honorarium, upah dan sebagainya  Penghasilan yang bersumber dari usaha atau perusahaan, missal laba  Penghasilan yang bersumber dari modal atau harta baik harta tak bergerak maupun harta bergerak, missal: deviden, bunga, royalty, sewa dan sebagainya.  Penghasilan lain-lain selain yang sudah diatur point a, b dan c diatas, missal gratifikasi, hadiah, pembebasan utang dan sebagainya
  • 10. Obyek pajak penghasilan BUT Obyek pajak yang termasuk dalam kelompok ini adalah :  Penghasilan dari usaha atau kegiatan BUT dan atau harta yang dimiliki atau dikuasainya  Penghasilan kantor pusat dari usaha atau kegiata penjualan barang atau layanan jasa di Indonesia yang sejenis dengan yang dijalankan oleh BUT di Indonesia  Penghasilan sebagaimana yang dimaksud dalam pasal 26 UU No 17 tahun 2000 yang diterima atau yang diperoleh kantor pusat sepanjang terdapat hubungan efektif antara BUT dengan harta atau kegiatan yang memberikan penghasilan.
  • 11. Tidak termasuk obyek pajak penghasilan 1. Sumbangan dan hibah 2. Warisan 3. Harta yang termasuk setoran tunai yang diterima oleh badan sebagai pengganti penyertaan modal 4. dll