SlideShare a Scribd company logo
ORGAN PENCERNAAN
MANUSIA
IPA – P4
Apa Fungsi Sistem Pencernaan Makanan ?
Sistem pencernaan makanan berfungsi untuk
memasukkan bahan makanan ke dalam tubuh.
Bahan makanan  untuk memenuhi kebutuhan energi dan zat gizi.
Zat gizi  protein, lemak, garam, mineral, vitamin, dan air.
URUTAN PROSES PENCERNAAN MANUSIA
MULUT
KERONGKONGAN
LAMBUNG
USUS HALUS
USUS BESAR
REKTUM
ANUS
MULUT
Mulut adalah tempat masuknya makanan
ke saluran pencernaan.LIDAH
Fungsi : sebagai indra pengecap dan membantu
menelan makanan
KELENJAR LUDAH
Menghasilkan ludah yang mengandung enzim
ptialin (memecah zat tepung menjadi zat gula)
GIGI
Fungsi : untuk menghancurkan makanan
Proses pencernaan yang
melibatkan enzim disebut
pencernaan kimiawi
Proses penghancuran
makanan oleh gigi disebut
pencernaan mekanis
• Gigi taring berfungsi untuk mengoyak makanan
• Gigi seri berfungsi untuk memotong makanan
• Gigi geraham depan dan belakang berfungsi
untuk menggiling makanan
KERONGKONGAN
KERONGKONGAN adalah saluran penghubung antara
mulut dan lambung.
GERAK PERISTALTIK
Gerakan meremas yang dilakukan
kerongkongan untuk mendorong makanan
menuju lambung
LAMBUNG
Makanan mengalami 2 pencernaan di dalam lambung :
Pencernaan Mekanis : oleh otot lambung yang meremas dan mengaduk makanan.
Pencernaan Kimiawi : dilakukan oleh getah lambung dengan bantuan enzim
(pepsin dan renin) dan asam lambung
Enzim Pepsin  berfungsi memecah protein menjadi pepton
Enzim Renin  berfungsi mengendapkan protein susu menjadi kasein
Asam Lambung (asam klorida)  berfungsi membunuh kuman
dan mengasamkan makanan
Lambung merupakan organ pencernaan yang elastis. Lambung
berbentuk seperti kantong dan terletak di dalam rongga perut
sebelah kiri atas.
USUS HALUS
Di dalam usus halus terjadi proses pencernaan kimiawi
dan penyerapan sari – sari makanan
Enzim yang berasal
dari pancreas dan
dinding usus
SUKRSASE
Mengubah sukrosa
menjadi glukosa
LIPASE
Mengubah lemak
menjadi asam
lemak dan gliserol
MALTASE
Mengubah maltose
menjadi glukosa
USUS BESAR (KOLON)
• Sisa pencernaan (ampas) yang tidak trecerna akan masuk ke
dalam usus besar.
• Di dalam usus besar ampas akan mengalami pembusukan oleh
bakteri Escherichia coli
• Di dalam usus besar terjadi penyerapan air dari sisa – sisa
makanan
REKTUM DAN ANUS
• Rektum adalah alat pencernaan sebelum anus.
• Kotoran disimpan diatas rektum, sehingga rektum kosong.
• Jika kotoran masuk kedalam rektum, maka muncul keinginan
untuk buang air besar.
• Kotoran lalu keluar tubuh melalui anus.
Gangguan pada Organ Pencernaan Manusia
Disebabkan oleh
meningkatnya asam
lambung sehingga
menimbulkan perih
dan mual.
Sembelit adalah sulit
buang air besar.
Disebabkan terlalu lama
menahan buang air besar
sehingga feses (kotoran)
menjadi keras.
Diare merupakan gangguan
saluran pencernaan dengan
gejala buang air besar yang
terlalu sering dengan feses yang
cair. Biasanya Disebabkan oleh
kuman yang masuk bersama
makanan.
Sakit Mag
Sembelit
(Kontisipasi)
Diare
Cara Memelihara Kesehatan
Organ Pencernaan
Makan secara
teratur dan minum
paling sedikit 8
gelas per hari.
Makan makanan
yang bergizi
seimbang
Menjaga
kebersihan
lingkungan
Mencuci tangan
dengan sabun
sebelum dan
sesudah makan
Hindari jajan
sembarangan

More Related Content

What's hot

Usus besar vic
Usus besar vicUsus besar vic
Usus besar vic
victoryustinus@gmail.com
 
Sistem pencernaan Background SHINee
Sistem pencernaan Background SHINee Sistem pencernaan Background SHINee
Sistem pencernaan Background SHINee
Sofya II
 
Sistem Pencernaan Makanan pada Manusia | BIOLOGI
Sistem Pencernaan Makanan pada Manusia | BIOLOGISistem Pencernaan Makanan pada Manusia | BIOLOGI
Sistem Pencernaan Makanan pada Manusia | BIOLOGI
Kevin Meilina
 
Sistem Pencernaan Dan Sistem Enzim, Waode Aisyah Fea (O1A120216)
Sistem Pencernaan Dan Sistem Enzim, Waode Aisyah Fea (O1A120216)Sistem Pencernaan Dan Sistem Enzim, Waode Aisyah Fea (O1A120216)
Sistem Pencernaan Dan Sistem Enzim, Waode Aisyah Fea (O1A120216)
WAODEAISYAHFEA
 
Ppt pencernaan biologi
Ppt pencernaan biologiPpt pencernaan biologi
Ppt pencernaan biologi
Abidaa Qurrota
 
Sistem Pencernaan
Sistem PencernaanSistem Pencernaan
Sistem Pencernaan
Rasyid Ridho
 
Anatomi fisiologi 1
Anatomi fisiologi 1Anatomi fisiologi 1
Anatomi fisiologi 1
Muhammad Munandar
 
Sistem pencernaan pada manusia
Sistem pencernaan pada manusiaSistem pencernaan pada manusia
Sistem pencernaan pada manusiaPoetra Chebhungsu
 
PPT Interaktif Kls 5
PPT Interaktif Kls 5PPT Interaktif Kls 5
PPT Interaktif Kls 5
annard30
 
Sistem pencernaan haiwan ruminan dan rodensia
Sistem pencernaan haiwan ruminan dan rodensiaSistem pencernaan haiwan ruminan dan rodensia
Sistem pencernaan haiwan ruminan dan rodensia
4sains2013
 
Sistem Pencernaan
Sistem Pencernaan Sistem Pencernaan
Sistem Pencernaan
Eskha Ardhanariswari
 
Kelenjar lambung, usus, reproduksi
Kelenjar lambung, usus, reproduksiKelenjar lambung, usus, reproduksi
Kelenjar lambung, usus, reproduksiDian Islami
 
Penghadaman
PenghadamanPenghadaman
Penghadaman
Wong Shiowyi
 
Proses sistem percernaan berlaku
Proses sistem percernaan berlakuProses sistem percernaan berlaku
Proses sistem percernaan berlaku
ami_nah
 
Pencernaan dalam Perut
Pencernaan dalam PerutPencernaan dalam Perut
Pencernaan dalam Perut
empatsains2013
 
sistem pencernaan bagian usus halus
sistem pencernaan bagian usus halussistem pencernaan bagian usus halus
sistem pencernaan bagian usus halusAnis Putri Fadhilah
 
kel 4 sman12 mdn
kel 4 sman12 mdnkel 4 sman12 mdn
Sistem pencernaan pada manusia ppt
Sistem pencernaan pada manusia pptSistem pencernaan pada manusia ppt
Sistem pencernaan pada manusia ppt
Qurrotul A'yunina
 
Sistem pencernaan (organ dan fungsinya)
Sistem pencernaan (organ dan fungsinya)Sistem pencernaan (organ dan fungsinya)
Sistem pencernaan (organ dan fungsinya)
Muhammad Munandar
 
Asas sistem gastrousus
Asas sistem gastroususAsas sistem gastrousus
Asas sistem gastrousus
Muhammad Nasrullah
 

What's hot (20)

Usus besar vic
Usus besar vicUsus besar vic
Usus besar vic
 
Sistem pencernaan Background SHINee
Sistem pencernaan Background SHINee Sistem pencernaan Background SHINee
Sistem pencernaan Background SHINee
 
Sistem Pencernaan Makanan pada Manusia | BIOLOGI
Sistem Pencernaan Makanan pada Manusia | BIOLOGISistem Pencernaan Makanan pada Manusia | BIOLOGI
Sistem Pencernaan Makanan pada Manusia | BIOLOGI
 
Sistem Pencernaan Dan Sistem Enzim, Waode Aisyah Fea (O1A120216)
Sistem Pencernaan Dan Sistem Enzim, Waode Aisyah Fea (O1A120216)Sistem Pencernaan Dan Sistem Enzim, Waode Aisyah Fea (O1A120216)
Sistem Pencernaan Dan Sistem Enzim, Waode Aisyah Fea (O1A120216)
 
Ppt pencernaan biologi
Ppt pencernaan biologiPpt pencernaan biologi
Ppt pencernaan biologi
 
Sistem Pencernaan
Sistem PencernaanSistem Pencernaan
Sistem Pencernaan
 
Anatomi fisiologi 1
Anatomi fisiologi 1Anatomi fisiologi 1
Anatomi fisiologi 1
 
Sistem pencernaan pada manusia
Sistem pencernaan pada manusiaSistem pencernaan pada manusia
Sistem pencernaan pada manusia
 
PPT Interaktif Kls 5
PPT Interaktif Kls 5PPT Interaktif Kls 5
PPT Interaktif Kls 5
 
Sistem pencernaan haiwan ruminan dan rodensia
Sistem pencernaan haiwan ruminan dan rodensiaSistem pencernaan haiwan ruminan dan rodensia
Sistem pencernaan haiwan ruminan dan rodensia
 
Sistem Pencernaan
Sistem Pencernaan Sistem Pencernaan
Sistem Pencernaan
 
Kelenjar lambung, usus, reproduksi
Kelenjar lambung, usus, reproduksiKelenjar lambung, usus, reproduksi
Kelenjar lambung, usus, reproduksi
 
Penghadaman
PenghadamanPenghadaman
Penghadaman
 
Proses sistem percernaan berlaku
Proses sistem percernaan berlakuProses sistem percernaan berlaku
Proses sistem percernaan berlaku
 
Pencernaan dalam Perut
Pencernaan dalam PerutPencernaan dalam Perut
Pencernaan dalam Perut
 
sistem pencernaan bagian usus halus
sistem pencernaan bagian usus halussistem pencernaan bagian usus halus
sistem pencernaan bagian usus halus
 
kel 4 sman12 mdn
kel 4 sman12 mdnkel 4 sman12 mdn
kel 4 sman12 mdn
 
Sistem pencernaan pada manusia ppt
Sistem pencernaan pada manusia pptSistem pencernaan pada manusia ppt
Sistem pencernaan pada manusia ppt
 
Sistem pencernaan (organ dan fungsinya)
Sistem pencernaan (organ dan fungsinya)Sistem pencernaan (organ dan fungsinya)
Sistem pencernaan (organ dan fungsinya)
 
Asas sistem gastrousus
Asas sistem gastroususAsas sistem gastrousus
Asas sistem gastrousus
 

Similar to Organ pencernaan manusia

Organ-organ pencernaan
Organ-organ pencernaanOrgan-organ pencernaan
Organ-organ pencernaan
Hotimah Kusuma
 
Sistem pencernaan makanan pada manusia bio genetika
Sistem pencernaan makanan pada manusia bio genetikaSistem pencernaan makanan pada manusia bio genetika
Sistem pencernaan makanan pada manusia bio genetikathaniadevianitha
 
sistem pencernaan manusia biologi kelas 12 MIPA.pptx
sistem pencernaan manusia biologi kelas 12 MIPA.pptxsistem pencernaan manusia biologi kelas 12 MIPA.pptx
sistem pencernaan manusia biologi kelas 12 MIPA.pptx
fadlurohmanhilal
 
Anatomi fisiologi sistem pencernaan
Anatomi fisiologi sistem pencernaanAnatomi fisiologi sistem pencernaan
Anatomi fisiologi sistem pencernaan
nurdinz
 
Anatomi-dan-Fisiologi-Pertemuan-6.ppt
Anatomi-dan-Fisiologi-Pertemuan-6.pptAnatomi-dan-Fisiologi-Pertemuan-6.ppt
Anatomi-dan-Fisiologi-Pertemuan-6.ppt
AnisaYuni20
 
Anatomi-dan-Fisiologi-Pertemuan-6.pptx
Anatomi-dan-Fisiologi-Pertemuan-6.pptxAnatomi-dan-Fisiologi-Pertemuan-6.pptx
Anatomi-dan-Fisiologi-Pertemuan-6.pptx
ssuser32283f
 
Anatomi-dan-Fisiologi-Pertemuan-6.ppt
Anatomi-dan-Fisiologi-Pertemuan-6.pptAnatomi-dan-Fisiologi-Pertemuan-6.ppt
Anatomi-dan-Fisiologi-Pertemuan-6.ppt
KikiSupriatna1
 
PPT_KLPOK_3_ON_2.pptx
PPT_KLPOK_3_ON_2.pptxPPT_KLPOK_3_ON_2.pptx
PPT_KLPOK_3_ON_2.pptx
Aminah374844
 
sistem pencernaan manusia.pptx
sistem pencernaan manusia.pptxsistem pencernaan manusia.pptx
sistem pencernaan manusia.pptx
Sutisnaaja2
 
Anatomi-dan-Fisiologi-Pertemuan-6.ppt
Anatomi-dan-Fisiologi-Pertemuan-6.pptAnatomi-dan-Fisiologi-Pertemuan-6.ppt
Anatomi-dan-Fisiologi-Pertemuan-6.ppt
SinarLombokJava
 
PPT_SISTEM_PENCERNAAN.pptx
PPT_SISTEM_PENCERNAAN.pptxPPT_SISTEM_PENCERNAAN.pptx
PPT_SISTEM_PENCERNAAN.pptx
MochammadIhsanZuhdy
 
PPT_SISTEM_PENCERNAAN.pptx
PPT_SISTEM_PENCERNAAN.pptxPPT_SISTEM_PENCERNAAN.pptx
PPT_SISTEM_PENCERNAAN.pptx
SMAN8MODELMandau
 
SISTEM PENCERNAAN MANUSIA.ppt
SISTEM PENCERNAAN MANUSIA.pptSISTEM PENCERNAAN MANUSIA.ppt
SISTEM PENCERNAAN MANUSIA.ppt
AndalAndal3
 
SISTEM PENCERNAAN CAKRA KUSUMA.ppt
SISTEM PENCERNAAN CAKRA KUSUMA.pptSISTEM PENCERNAAN CAKRA KUSUMA.ppt
SISTEM PENCERNAAN CAKRA KUSUMA.ppt
PanjiIrawan9
 
BIOLOGI.pptx
BIOLOGI.pptxBIOLOGI.pptx
BIOLOGI.pptx
elvin778761
 
Sistem pencernaan
Sistem pencernaanSistem pencernaan
Sistem pencernaan
Anka Rahmi Utami
 
Anatomi fisiologi sistem pencernaan
Anatomi fisiologi sistem pencernaanAnatomi fisiologi sistem pencernaan
Anatomi fisiologi sistem pencernaan
meiwulandari9
 
DIGESTIVESYSTEM fix.pptx
DIGESTIVESYSTEM fix.pptxDIGESTIVESYSTEM fix.pptx
DIGESTIVESYSTEM fix.pptx
AgusSuryaman9
 
8 IPA - SISTEM PENCERNAAN MANUSIA.pptx
8 IPA - SISTEM PENCERNAAN MANUSIA.pptx8 IPA - SISTEM PENCERNAAN MANUSIA.pptx
8 IPA - SISTEM PENCERNAAN MANUSIA.pptx
AntonetaPriskaSardjo
 
SISTEM PENCERNAAN MANUSIA DAN RUMINANSIA
SISTEM PENCERNAAN MANUSIA DAN RUMINANSIASISTEM PENCERNAAN MANUSIA DAN RUMINANSIA
SISTEM PENCERNAAN MANUSIA DAN RUMINANSIA
Siti Farida
 

Similar to Organ pencernaan manusia (20)

Organ-organ pencernaan
Organ-organ pencernaanOrgan-organ pencernaan
Organ-organ pencernaan
 
Sistem pencernaan makanan pada manusia bio genetika
Sistem pencernaan makanan pada manusia bio genetikaSistem pencernaan makanan pada manusia bio genetika
Sistem pencernaan makanan pada manusia bio genetika
 
sistem pencernaan manusia biologi kelas 12 MIPA.pptx
sistem pencernaan manusia biologi kelas 12 MIPA.pptxsistem pencernaan manusia biologi kelas 12 MIPA.pptx
sistem pencernaan manusia biologi kelas 12 MIPA.pptx
 
Anatomi fisiologi sistem pencernaan
Anatomi fisiologi sistem pencernaanAnatomi fisiologi sistem pencernaan
Anatomi fisiologi sistem pencernaan
 
Anatomi-dan-Fisiologi-Pertemuan-6.ppt
Anatomi-dan-Fisiologi-Pertemuan-6.pptAnatomi-dan-Fisiologi-Pertemuan-6.ppt
Anatomi-dan-Fisiologi-Pertemuan-6.ppt
 
Anatomi-dan-Fisiologi-Pertemuan-6.pptx
Anatomi-dan-Fisiologi-Pertemuan-6.pptxAnatomi-dan-Fisiologi-Pertemuan-6.pptx
Anatomi-dan-Fisiologi-Pertemuan-6.pptx
 
Anatomi-dan-Fisiologi-Pertemuan-6.ppt
Anatomi-dan-Fisiologi-Pertemuan-6.pptAnatomi-dan-Fisiologi-Pertemuan-6.ppt
Anatomi-dan-Fisiologi-Pertemuan-6.ppt
 
PPT_KLPOK_3_ON_2.pptx
PPT_KLPOK_3_ON_2.pptxPPT_KLPOK_3_ON_2.pptx
PPT_KLPOK_3_ON_2.pptx
 
sistem pencernaan manusia.pptx
sistem pencernaan manusia.pptxsistem pencernaan manusia.pptx
sistem pencernaan manusia.pptx
 
Anatomi-dan-Fisiologi-Pertemuan-6.ppt
Anatomi-dan-Fisiologi-Pertemuan-6.pptAnatomi-dan-Fisiologi-Pertemuan-6.ppt
Anatomi-dan-Fisiologi-Pertemuan-6.ppt
 
PPT_SISTEM_PENCERNAAN.pptx
PPT_SISTEM_PENCERNAAN.pptxPPT_SISTEM_PENCERNAAN.pptx
PPT_SISTEM_PENCERNAAN.pptx
 
PPT_SISTEM_PENCERNAAN.pptx
PPT_SISTEM_PENCERNAAN.pptxPPT_SISTEM_PENCERNAAN.pptx
PPT_SISTEM_PENCERNAAN.pptx
 
SISTEM PENCERNAAN MANUSIA.ppt
SISTEM PENCERNAAN MANUSIA.pptSISTEM PENCERNAAN MANUSIA.ppt
SISTEM PENCERNAAN MANUSIA.ppt
 
SISTEM PENCERNAAN CAKRA KUSUMA.ppt
SISTEM PENCERNAAN CAKRA KUSUMA.pptSISTEM PENCERNAAN CAKRA KUSUMA.ppt
SISTEM PENCERNAAN CAKRA KUSUMA.ppt
 
BIOLOGI.pptx
BIOLOGI.pptxBIOLOGI.pptx
BIOLOGI.pptx
 
Sistem pencernaan
Sistem pencernaanSistem pencernaan
Sistem pencernaan
 
Anatomi fisiologi sistem pencernaan
Anatomi fisiologi sistem pencernaanAnatomi fisiologi sistem pencernaan
Anatomi fisiologi sistem pencernaan
 
DIGESTIVESYSTEM fix.pptx
DIGESTIVESYSTEM fix.pptxDIGESTIVESYSTEM fix.pptx
DIGESTIVESYSTEM fix.pptx
 
8 IPA - SISTEM PENCERNAAN MANUSIA.pptx
8 IPA - SISTEM PENCERNAAN MANUSIA.pptx8 IPA - SISTEM PENCERNAAN MANUSIA.pptx
8 IPA - SISTEM PENCERNAAN MANUSIA.pptx
 
SISTEM PENCERNAAN MANUSIA DAN RUMINANSIA
SISTEM PENCERNAAN MANUSIA DAN RUMINANSIASISTEM PENCERNAAN MANUSIA DAN RUMINANSIA
SISTEM PENCERNAAN MANUSIA DAN RUMINANSIA
 

More from DIAH KOHLER

Sains p2 mengenal benda disekitarnya
Sains p2 mengenal benda disekitarnyaSains p2 mengenal benda disekitarnya
Sains p2 mengenal benda disekitarnya
DIAH KOHLER
 
Review ipa wujud benda
Review ipa wujud bendaReview ipa wujud benda
Review ipa wujud benda
DIAH KOHLER
 
Sejarah proklamasi p3
Sejarah proklamasi p3 Sejarah proklamasi p3
Sejarah proklamasi p3
DIAH KOHLER
 
Ipa bagian tumbuhan pertemuan 1 (3 jp)
Ipa bagian tumbuhan pertemuan 1 (3 jp)Ipa bagian tumbuhan pertemuan 1 (3 jp)
Ipa bagian tumbuhan pertemuan 1 (3 jp)
DIAH KOHLER
 
Ipa bagian lain tumbuhan
Ipa bagian lain tumbuhanIpa bagian lain tumbuhan
Ipa bagian lain tumbuhan
DIAH KOHLER
 
Garuda sebagai lambang negaraa
Garuda sebagai lambang negaraaGaruda sebagai lambang negaraa
Garuda sebagai lambang negaraa
DIAH KOHLER
 
English p3
English p3English p3
English p3
DIAH KOHLER
 
Bi (hemat energi)smt.1 2021 2022(1)
Bi (hemat energi)smt.1 2021 2022(1)Bi (hemat energi)smt.1 2021 2022(1)
Bi (hemat energi)smt.1 2021 2022(1)
DIAH KOHLER
 
Pkn 30 agustus 2021
Pkn 30 agustus 2021Pkn 30 agustus 2021
Pkn 30 agustus 2021
DIAH KOHLER
 
P2 matematika 30 august 2021
P2 matematika 30 august 2021P2 matematika 30 august 2021
P2 matematika 30 august 2021
DIAH KOHLER
 
P2 ips sept 01, 2021
P2 ips   sept 01, 2021P2 ips   sept 01, 2021
P2 ips sept 01, 2021
DIAH KOHLER
 
P2 clothes role play
P2 clothes role play P2 clothes role play
P2 clothes role play
DIAH KOHLER
 
Math p2
Math p2Math p2
Math p2
DIAH KOHLER
 
P2 matematika
P2 matematika P2 matematika
P2 matematika
DIAH KOHLER
 
Pkn pertemuan 3 & 4
Pkn pertemuan 3 & 4Pkn pertemuan 3 & 4
Pkn pertemuan 3 & 4
DIAH KOHLER
 
Science p2 2 jp 23 aug
Science p2 2 jp 23 augScience p2 2 jp 23 aug
Science p2 2 jp 23 aug
DIAH KOHLER
 
P2 review ips (sumber daya alama yang dapat diperbarui)
P2 review ips (sumber daya alama yang dapat diperbarui)P2 review ips (sumber daya alama yang dapat diperbarui)
P2 review ips (sumber daya alama yang dapat diperbarui)
DIAH KOHLER
 
P2 review ips (sumber daya energi tidak dapat diperbarui)
P2 review ips (sumber daya energi tidak dapat diperbarui)P2 review ips (sumber daya energi tidak dapat diperbarui)
P2 review ips (sumber daya energi tidak dapat diperbarui)
DIAH KOHLER
 
P2 matematika 26 august 2021
P2 matematika 26 august 2021P2 matematika 26 august 2021
P2 matematika 26 august 2021
DIAH KOHLER
 
P2 matematika 23 august 2021
P2 matematika 23 august 2021P2 matematika 23 august 2021
P2 matematika 23 august 2021
DIAH KOHLER
 

More from DIAH KOHLER (20)

Sains p2 mengenal benda disekitarnya
Sains p2 mengenal benda disekitarnyaSains p2 mengenal benda disekitarnya
Sains p2 mengenal benda disekitarnya
 
Review ipa wujud benda
Review ipa wujud bendaReview ipa wujud benda
Review ipa wujud benda
 
Sejarah proklamasi p3
Sejarah proklamasi p3 Sejarah proklamasi p3
Sejarah proklamasi p3
 
Ipa bagian tumbuhan pertemuan 1 (3 jp)
Ipa bagian tumbuhan pertemuan 1 (3 jp)Ipa bagian tumbuhan pertemuan 1 (3 jp)
Ipa bagian tumbuhan pertemuan 1 (3 jp)
 
Ipa bagian lain tumbuhan
Ipa bagian lain tumbuhanIpa bagian lain tumbuhan
Ipa bagian lain tumbuhan
 
Garuda sebagai lambang negaraa
Garuda sebagai lambang negaraaGaruda sebagai lambang negaraa
Garuda sebagai lambang negaraa
 
English p3
English p3English p3
English p3
 
Bi (hemat energi)smt.1 2021 2022(1)
Bi (hemat energi)smt.1 2021 2022(1)Bi (hemat energi)smt.1 2021 2022(1)
Bi (hemat energi)smt.1 2021 2022(1)
 
Pkn 30 agustus 2021
Pkn 30 agustus 2021Pkn 30 agustus 2021
Pkn 30 agustus 2021
 
P2 matematika 30 august 2021
P2 matematika 30 august 2021P2 matematika 30 august 2021
P2 matematika 30 august 2021
 
P2 ips sept 01, 2021
P2 ips   sept 01, 2021P2 ips   sept 01, 2021
P2 ips sept 01, 2021
 
P2 clothes role play
P2 clothes role play P2 clothes role play
P2 clothes role play
 
Math p2
Math p2Math p2
Math p2
 
P2 matematika
P2 matematika P2 matematika
P2 matematika
 
Pkn pertemuan 3 & 4
Pkn pertemuan 3 & 4Pkn pertemuan 3 & 4
Pkn pertemuan 3 & 4
 
Science p2 2 jp 23 aug
Science p2 2 jp 23 augScience p2 2 jp 23 aug
Science p2 2 jp 23 aug
 
P2 review ips (sumber daya alama yang dapat diperbarui)
P2 review ips (sumber daya alama yang dapat diperbarui)P2 review ips (sumber daya alama yang dapat diperbarui)
P2 review ips (sumber daya alama yang dapat diperbarui)
 
P2 review ips (sumber daya energi tidak dapat diperbarui)
P2 review ips (sumber daya energi tidak dapat diperbarui)P2 review ips (sumber daya energi tidak dapat diperbarui)
P2 review ips (sumber daya energi tidak dapat diperbarui)
 
P2 matematika 26 august 2021
P2 matematika 26 august 2021P2 matematika 26 august 2021
P2 matematika 26 august 2021
 
P2 matematika 23 august 2021
P2 matematika 23 august 2021P2 matematika 23 august 2021
P2 matematika 23 august 2021
 

Recently uploaded

Aksi Nyata Erliana Mudah bukan memahamii
Aksi Nyata Erliana Mudah bukan memahamiiAksi Nyata Erliana Mudah bukan memahamii
Aksi Nyata Erliana Mudah bukan memahamii
esmaducoklat
 
Materi 1_Bagaimana Kita Memaknai Sekolah yang Berkualitas_ (ss versi kab_kot)...
Materi 1_Bagaimana Kita Memaknai Sekolah yang Berkualitas_ (ss versi kab_kot)...Materi 1_Bagaimana Kita Memaknai Sekolah yang Berkualitas_ (ss versi kab_kot)...
Materi 1_Bagaimana Kita Memaknai Sekolah yang Berkualitas_ (ss versi kab_kot)...
ahyani72
 
Materi Feedback (umpan balik) kelas Psikologi Komunikasi
Materi Feedback (umpan balik) kelas Psikologi KomunikasiMateri Feedback (umpan balik) kelas Psikologi Komunikasi
Materi Feedback (umpan balik) kelas Psikologi Komunikasi
AdePutraTunggali
 
Pembentukan-Pantarlih-Pilkada-Kabupaten-Tapin.pptx
Pembentukan-Pantarlih-Pilkada-Kabupaten-Tapin.pptxPembentukan-Pantarlih-Pilkada-Kabupaten-Tapin.pptx
Pembentukan-Pantarlih-Pilkada-Kabupaten-Tapin.pptx
Sosdiklihparmassdm
 
Modul Ajar Matematika Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Modul Ajar Matematika Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]Modul Ajar Matematika Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Modul Ajar Matematika Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Fathan Emran
 
Pemutakhiran Data dosen pada sister.pptx
Pemutakhiran Data dosen pada sister.pptxPemutakhiran Data dosen pada sister.pptx
Pemutakhiran Data dosen pada sister.pptx
ssuser4dafea
 
SINOPSIS, TEMA DAN PERSOALAN NOVEL MENITI IMPIAN
SINOPSIS, TEMA DAN PERSOALAN NOVEL MENITI IMPIANSINOPSIS, TEMA DAN PERSOALAN NOVEL MENITI IMPIAN
SINOPSIS, TEMA DAN PERSOALAN NOVEL MENITI IMPIAN
NanieIbrahim
 
AKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARU
AKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARUAKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARU
AKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARU
junaedikuluri1
 
Defenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada Anak
Defenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada AnakDefenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada Anak
Defenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada Anak
Yayasan Pusat Kajian dan Perlindungan Anak
 
GERAKAN KERJASAMA DAN BEBERAPA INSTRUMEN NASIONAL PENCEGAHAN KORUPSI.pptx
GERAKAN KERJASAMA DAN BEBERAPA INSTRUMEN NASIONAL PENCEGAHAN KORUPSI.pptxGERAKAN KERJASAMA DAN BEBERAPA INSTRUMEN NASIONAL PENCEGAHAN KORUPSI.pptx
GERAKAN KERJASAMA DAN BEBERAPA INSTRUMEN NASIONAL PENCEGAHAN KORUPSI.pptx
fildiausmayusuf1
 
ANALISIS PENCEMARAN UDARA AKIBAT PABRIK ASPAL
ANALISIS PENCEMARAN UDARA AKIBAT PABRIK ASPALANALISIS PENCEMARAN UDARA AKIBAT PABRIK ASPAL
ANALISIS PENCEMARAN UDARA AKIBAT PABRIK ASPAL
Annisa Syahfitri
 
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?
SABDA
 
POWERPOINT ASAS PERMAINAN CATUR MSSD.pptx
POWERPOINT ASAS PERMAINAN CATUR MSSD.pptxPOWERPOINT ASAS PERMAINAN CATUR MSSD.pptx
POWERPOINT ASAS PERMAINAN CATUR MSSD.pptx
cikgumeran1
 
Materi 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptx
Materi 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptxMateri 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptx
Materi 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptx
ahyani72
 
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 8 Fase D Kurikulum MerdekaModul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
Laporan Pembina Pramuka sd format doc.docx
Laporan Pembina Pramuka sd format doc.docxLaporan Pembina Pramuka sd format doc.docx
Laporan Pembina Pramuka sd format doc.docx
RUBEN Mbiliyora
 
MODUL P5 FASE B KELAS 4 MEMBUAT COBRICK.pdf
MODUL P5 FASE B KELAS 4 MEMBUAT COBRICK.pdfMODUL P5 FASE B KELAS 4 MEMBUAT COBRICK.pdf
MODUL P5 FASE B KELAS 4 MEMBUAT COBRICK.pdf
YuristaAndriyani1
 
Kelompok 2 Tugas Modul 2.1 Ruang Kolaborasi.pdf
Kelompok 2 Tugas Modul 2.1 Ruang Kolaborasi.pdfKelompok 2 Tugas Modul 2.1 Ruang Kolaborasi.pdf
Kelompok 2 Tugas Modul 2.1 Ruang Kolaborasi.pdf
JALANJALANKENYANG
 
RANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
RANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdfRANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
RANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
junarpudin36
 
JUKNIS SOSIALIASI PPDB JATENG 2024/2025.PDF
JUKNIS SOSIALIASI PPDB JATENG 2024/2025.PDFJUKNIS SOSIALIASI PPDB JATENG 2024/2025.PDF
JUKNIS SOSIALIASI PPDB JATENG 2024/2025.PDF
budimoko2
 

Recently uploaded (20)

Aksi Nyata Erliana Mudah bukan memahamii
Aksi Nyata Erliana Mudah bukan memahamiiAksi Nyata Erliana Mudah bukan memahamii
Aksi Nyata Erliana Mudah bukan memahamii
 
Materi 1_Bagaimana Kita Memaknai Sekolah yang Berkualitas_ (ss versi kab_kot)...
Materi 1_Bagaimana Kita Memaknai Sekolah yang Berkualitas_ (ss versi kab_kot)...Materi 1_Bagaimana Kita Memaknai Sekolah yang Berkualitas_ (ss versi kab_kot)...
Materi 1_Bagaimana Kita Memaknai Sekolah yang Berkualitas_ (ss versi kab_kot)...
 
Materi Feedback (umpan balik) kelas Psikologi Komunikasi
Materi Feedback (umpan balik) kelas Psikologi KomunikasiMateri Feedback (umpan balik) kelas Psikologi Komunikasi
Materi Feedback (umpan balik) kelas Psikologi Komunikasi
 
Pembentukan-Pantarlih-Pilkada-Kabupaten-Tapin.pptx
Pembentukan-Pantarlih-Pilkada-Kabupaten-Tapin.pptxPembentukan-Pantarlih-Pilkada-Kabupaten-Tapin.pptx
Pembentukan-Pantarlih-Pilkada-Kabupaten-Tapin.pptx
 
Modul Ajar Matematika Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Modul Ajar Matematika Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]Modul Ajar Matematika Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Modul Ajar Matematika Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
 
Pemutakhiran Data dosen pada sister.pptx
Pemutakhiran Data dosen pada sister.pptxPemutakhiran Data dosen pada sister.pptx
Pemutakhiran Data dosen pada sister.pptx
 
SINOPSIS, TEMA DAN PERSOALAN NOVEL MENITI IMPIAN
SINOPSIS, TEMA DAN PERSOALAN NOVEL MENITI IMPIANSINOPSIS, TEMA DAN PERSOALAN NOVEL MENITI IMPIAN
SINOPSIS, TEMA DAN PERSOALAN NOVEL MENITI IMPIAN
 
AKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARU
AKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARUAKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARU
AKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARU
 
Defenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada Anak
Defenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada AnakDefenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada Anak
Defenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada Anak
 
GERAKAN KERJASAMA DAN BEBERAPA INSTRUMEN NASIONAL PENCEGAHAN KORUPSI.pptx
GERAKAN KERJASAMA DAN BEBERAPA INSTRUMEN NASIONAL PENCEGAHAN KORUPSI.pptxGERAKAN KERJASAMA DAN BEBERAPA INSTRUMEN NASIONAL PENCEGAHAN KORUPSI.pptx
GERAKAN KERJASAMA DAN BEBERAPA INSTRUMEN NASIONAL PENCEGAHAN KORUPSI.pptx
 
ANALISIS PENCEMARAN UDARA AKIBAT PABRIK ASPAL
ANALISIS PENCEMARAN UDARA AKIBAT PABRIK ASPALANALISIS PENCEMARAN UDARA AKIBAT PABRIK ASPAL
ANALISIS PENCEMARAN UDARA AKIBAT PABRIK ASPAL
 
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?
 
POWERPOINT ASAS PERMAINAN CATUR MSSD.pptx
POWERPOINT ASAS PERMAINAN CATUR MSSD.pptxPOWERPOINT ASAS PERMAINAN CATUR MSSD.pptx
POWERPOINT ASAS PERMAINAN CATUR MSSD.pptx
 
Materi 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptx
Materi 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptxMateri 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptx
Materi 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptx
 
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 8 Fase D Kurikulum MerdekaModul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka
 
Laporan Pembina Pramuka sd format doc.docx
Laporan Pembina Pramuka sd format doc.docxLaporan Pembina Pramuka sd format doc.docx
Laporan Pembina Pramuka sd format doc.docx
 
MODUL P5 FASE B KELAS 4 MEMBUAT COBRICK.pdf
MODUL P5 FASE B KELAS 4 MEMBUAT COBRICK.pdfMODUL P5 FASE B KELAS 4 MEMBUAT COBRICK.pdf
MODUL P5 FASE B KELAS 4 MEMBUAT COBRICK.pdf
 
Kelompok 2 Tugas Modul 2.1 Ruang Kolaborasi.pdf
Kelompok 2 Tugas Modul 2.1 Ruang Kolaborasi.pdfKelompok 2 Tugas Modul 2.1 Ruang Kolaborasi.pdf
Kelompok 2 Tugas Modul 2.1 Ruang Kolaborasi.pdf
 
RANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
RANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdfRANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
RANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
 
JUKNIS SOSIALIASI PPDB JATENG 2024/2025.PDF
JUKNIS SOSIALIASI PPDB JATENG 2024/2025.PDFJUKNIS SOSIALIASI PPDB JATENG 2024/2025.PDF
JUKNIS SOSIALIASI PPDB JATENG 2024/2025.PDF
 

Organ pencernaan manusia

  • 2. Apa Fungsi Sistem Pencernaan Makanan ? Sistem pencernaan makanan berfungsi untuk memasukkan bahan makanan ke dalam tubuh. Bahan makanan  untuk memenuhi kebutuhan energi dan zat gizi. Zat gizi  protein, lemak, garam, mineral, vitamin, dan air.
  • 3. URUTAN PROSES PENCERNAAN MANUSIA MULUT KERONGKONGAN LAMBUNG USUS HALUS USUS BESAR REKTUM ANUS
  • 4. MULUT Mulut adalah tempat masuknya makanan ke saluran pencernaan.LIDAH Fungsi : sebagai indra pengecap dan membantu menelan makanan KELENJAR LUDAH Menghasilkan ludah yang mengandung enzim ptialin (memecah zat tepung menjadi zat gula) GIGI Fungsi : untuk menghancurkan makanan Proses pencernaan yang melibatkan enzim disebut pencernaan kimiawi Proses penghancuran makanan oleh gigi disebut pencernaan mekanis
  • 5. • Gigi taring berfungsi untuk mengoyak makanan • Gigi seri berfungsi untuk memotong makanan • Gigi geraham depan dan belakang berfungsi untuk menggiling makanan
  • 6. KERONGKONGAN KERONGKONGAN adalah saluran penghubung antara mulut dan lambung. GERAK PERISTALTIK Gerakan meremas yang dilakukan kerongkongan untuk mendorong makanan menuju lambung
  • 7. LAMBUNG Makanan mengalami 2 pencernaan di dalam lambung : Pencernaan Mekanis : oleh otot lambung yang meremas dan mengaduk makanan. Pencernaan Kimiawi : dilakukan oleh getah lambung dengan bantuan enzim (pepsin dan renin) dan asam lambung Enzim Pepsin  berfungsi memecah protein menjadi pepton Enzim Renin  berfungsi mengendapkan protein susu menjadi kasein Asam Lambung (asam klorida)  berfungsi membunuh kuman dan mengasamkan makanan Lambung merupakan organ pencernaan yang elastis. Lambung berbentuk seperti kantong dan terletak di dalam rongga perut sebelah kiri atas.
  • 8. USUS HALUS Di dalam usus halus terjadi proses pencernaan kimiawi dan penyerapan sari – sari makanan Enzim yang berasal dari pancreas dan dinding usus SUKRSASE Mengubah sukrosa menjadi glukosa LIPASE Mengubah lemak menjadi asam lemak dan gliserol MALTASE Mengubah maltose menjadi glukosa
  • 9. USUS BESAR (KOLON) • Sisa pencernaan (ampas) yang tidak trecerna akan masuk ke dalam usus besar. • Di dalam usus besar ampas akan mengalami pembusukan oleh bakteri Escherichia coli • Di dalam usus besar terjadi penyerapan air dari sisa – sisa makanan
  • 10. REKTUM DAN ANUS • Rektum adalah alat pencernaan sebelum anus. • Kotoran disimpan diatas rektum, sehingga rektum kosong. • Jika kotoran masuk kedalam rektum, maka muncul keinginan untuk buang air besar. • Kotoran lalu keluar tubuh melalui anus.
  • 11. Gangguan pada Organ Pencernaan Manusia Disebabkan oleh meningkatnya asam lambung sehingga menimbulkan perih dan mual. Sembelit adalah sulit buang air besar. Disebabkan terlalu lama menahan buang air besar sehingga feses (kotoran) menjadi keras. Diare merupakan gangguan saluran pencernaan dengan gejala buang air besar yang terlalu sering dengan feses yang cair. Biasanya Disebabkan oleh kuman yang masuk bersama makanan. Sakit Mag Sembelit (Kontisipasi) Diare
  • 12. Cara Memelihara Kesehatan Organ Pencernaan Makan secara teratur dan minum paling sedikit 8 gelas per hari. Makan makanan yang bergizi seimbang Menjaga kebersihan lingkungan Mencuci tangan dengan sabun sebelum dan sesudah makan Hindari jajan sembarangan