SlideShare a Scribd company logo
MODAL
VENTURA
By group 3
Our Team
Rafi Raihan
Nur syahidahHany
Pengertian
Modal Ventura
What’s venture capital?
01
Modal Ventura adalah……
Sesuai keputusan Presiden No.61 Tahun 1988, Modal Ventura adalah badan usaha yang
melakukan suatu pembiayaan dalam bentuk penyertaan modal kedalam suatau perusahaan yang
menerimanya. Biasanya kegiatan investasi yang dibiayai oleh modal ventura dalam jangka Panjang
dan berisiko tinggi. Meskipun begitu, modal ventura mengharapkan suatu keuntungan yang tinggi
pula dari penyertaan modalnya berupa capital gain atau dividen.
Karakteristik
Modal Ventura
what are the characteristics of
venture capital?
02
1. Kegiatan yang dilakukan bersifat penyertaan langsung ke suatu perusahaan.
2. Bersifat jangka panjang (biasanya diatas 3tahun)
3. Bisnis yang dibiayai merupakan bisnis berisiko tinggi
4. Keuntungan berasal dari capital gain, deviden atau bagi hasil tergantung dari
penyertaan modal dibidang jenis yang diinginkan
5. Lebih banyak membiayai usaha baru (startup)
Gimana sih
karakteristiknya????
Landasan Hukum
Modal Ventura
What is the legal basis for venture
capital?
03
Landasan hukum yang mengatur…..
Keputusan Menteri Keuangan
3 Oktober 1995
No.469/KMK.017/1995 tentang
pendirian dan pembinaan
perusahaan modal ventura
Keputusan Menteri Keuangan 9
Juni 1994 No. 227/KMK.01/1994
tentang Sektor-sektor usaha
perusahaan pasangan usaha
dari perusahaan modal ventura
Peraturan Pemerintah No.62
Tahun 1992 tentang Sektor-
sektor usaha perusahaan
pasangan usaha perusahaan
modal ventura
Keppres No.61 Tahun 1988
tentang Lembaga
pembiayaan
Peraturan Pemerintah
No.4 Tahun 1995 tentang
Pajak penghasilan bagi
perusahaan modal ventura
Keputusan Menteri Keuangan
20 Desember 1988 No.
1251/KMK.013/1988 tentang
Ketentuan dan tata cara
pelaksanaan lembaga
pembiayaan
TUJUAN
MODAL VENTURA
Purpose and Objectives Why there is
Venture Capital.
04
Pembiayaan untuk usaha ini baru
memperoleh keuntungan dalam jangka
panjang
Lebih banyak diarahkan untuk
mencari keuntungan
Membantu para pengusaha lemah
yang kekurangan modal, dengan
adanya modal ventura dapat
membantu menghadapi kesulitan
keuangan.
1. Pengembangan
Suatu Proyek
ie: Proyek Penelitian
Proyek ini biasanya tanpa memikirkan
keuntungan semata, namun lebih bersifat
pengembangan ilmu pengetahuan.
2. Pengembangan
Suatu Teknologi baru
3. Pengambilalihan
Kepemilikan Suatu Perusahaan
4. Kemitraan Dalam Rangka
Pengetasan kemiskinan
Membantu perusahaan yang sedang
kekurangan likuiditas.
Modal Ventura membantu untuk
menangani risiko yang dapat
menyebabkan kerugian yang besar.
5. Alih Teknologi
Dilakukan perusahaan yang masih
menggunakan teknologi lama sehingga
dapat meningkatkan kapasitas produksi
dan mutu produknya.
6. Kekurangan
Likuiditas
7. Membantu Pendirian
Perusahaan Baru
5. KEUNGGULAN
Bagi Perusahaan
Memperoleh keuntungan
berupa deviden dari
penyertaan modalnya
dalam bentuk saham.
Memperoleh keuntungan berupa
capital gain dari hasil selisih dari
transaksi penjual dan pembelian
surat – surat berharga.
Memperoleh keuntungan berupa
bagi hasil untuk usaha tertentu
sesuai dengan perjanjian yang
sudah dibuat.
Bagi Hasil
Dividen
Capital Gain
Modal Ventura
Bagi Perusahaan
Membantu penambahan modal usaha
bagi perusahaan yang sedang
mengalami kekurangan modal
Sehingga dapat membantu
peningkatan kapasitas
produksi dan peningkatan
mutu produknya.
Likuiditas
Pengalihan Teknologi
Pasangan Usaha
Membantu pengembangan usaha
melalui perluasan pasar dan
pengembangan usaha baru seperti
melalui diversifikasi usaha
Diversifikasi
Apabila perusahaan beroperasi
dijalankan Bersama dengan
modal ventura, maka risiko dapat
disebarkan antara keduanya.
Risiko Kerugian
Jenis Pembiayaan
Modal Ventura
What are the types of financing by
venture capital?
06
Financing by venture capital?
Semi Equity Financial
Bagi hasil
Equity Financing
Mendirikan Perusahaan
Baru
Sumber Dana
Modal Ventura
What are the sources of venture
capital funds?
07
How about source funds???
B. Luar Perusahaan
A. Dalam perusahaan
- Setoran modal
- Cadangan laba yang belum
terpakai
- Laba yang ditahan
- Investor perorangan/industri
- Pinjaman dari bank
- Pinjaman dari perusahaan asurans
- Pinjaman dari perusahan dana
pensiun
03 02
Pertimbangan memilih sumber dana???
Persyaratan
memperoleh dan
mengembalikan
Jangka
Waktu
Sifat
Pinjaman
Suku
Bunga
04 01
08. Modal Ventura
Membantu Perekonomian
Negara
How Does Venture Capital Help the
Nation's Economy?
Mendukung kebutuhan
lokal
Mendistribusikan kekayaan
internasional
menghubungkan investor global
dengan startup lokal yang tengah
berjuang untuk mendapatkan
investasi
Perusahaan modal ventura cenderung terbuka
untuk mengambil investasi yang lebih
berisiko. Dan terbukti, saat ini mereka
cenderung memberikan investasi kepada
sektor yang “tidak biasa” seperti industri
digital dan teknologi. Karena itu, perusahaan
modal ventura sebenarnya membuka lebih
banyak pintu bagi startup teknologi dengan
ide-ide menarik yang benar-benar
menyelesaikan masalah dan kebutuhan
lokal, dibanding perusahaan lain yang hanya
fokus pada keuntungan semata.
Di saat investor tradisional fokus pada perusahaan yang hanya menghasilkan
keuntungan, para perusahaan modal ventura seringkali mempunyai tujuan
tambahan saat akan menentukan di mana mereka akan menempatkan uang
mereka. Investasi sosial berhasil tumbuh berkat kemampuan perusahaan modal
ventura untuk berinvestasi pada beragam startup, yang akhirnya bisa
menghasilkan dampak positif dari sisi sosial dan lingkungan.
Investasi Sosial
CREDITS: This presentation template was created by
Slidesgo, including icons by Flaticon, and infographics &
images by Freepik.
Do you have any questions?
Thanks!
Please keep this slide for attribution.

More Related Content

What's hot

Perusahaan Modal Ventura
Perusahaan Modal VenturaPerusahaan Modal Ventura
Perusahaan Modal Ventura
Mahasiswa Kupu-kupu
 
PENDANAAN
PENDANAANPENDANAAN
PENDANAAN
Dunia Pendidikan
 
Modal Ventura
Modal VenturaModal Ventura
Ppt anjak piutang
Ppt anjak piutangPpt anjak piutang
Ppt anjak piutang
Haryanti Najah
 
Strategi Pengembangan Koperasi & UMKM - 2018
Strategi Pengembangan Koperasi & UMKM - 2018Strategi Pengembangan Koperasi & UMKM - 2018
Strategi Pengembangan Koperasi & UMKM - 2018
Lulu Wildatiumi
 
Manajemen pembiayaan bank syari'ah
Manajemen pembiayaan bank syari'ahManajemen pembiayaan bank syari'ah
Manajemen pembiayaan bank syari'ah
ier oezwah
 
Bank Umum
Bank UmumBank Umum
Gadai
GadaiGadai
Gadai
nonarunny
 
PRESENTASI BANK SYARIAH
PRESENTASI BANK SYARIAHPRESENTASI BANK SYARIAH
PRESENTASI BANK SYARIAH
heckaathaya
 
PRESENTASI PASAR MODAL
PRESENTASI PASAR MODALPRESENTASI PASAR MODAL
PRESENTASI PASAR MODAL
heckaathaya
 
Konsep koperasi,sejarah dan aliran koperasi indonesia
Konsep koperasi,sejarah dan aliran koperasi indonesiaKonsep koperasi,sejarah dan aliran koperasi indonesia
Konsep koperasi,sejarah dan aliran koperasi indonesiaChaeraniirma
 
Asuransi
AsuransiAsuransi
Pasar uang; definisi, perilaku, jenis dan fungsi pasar uang
Pasar uang; definisi, perilaku, jenis dan fungsi pasar uangPasar uang; definisi, perilaku, jenis dan fungsi pasar uang
Pasar uang; definisi, perilaku, jenis dan fungsi pasar uang
Muhammad Khoirul Fuddin
 
Leasing.
Leasing.Leasing.
Leasing.khallad
 
makalah outsourcing
makalah outsourcingmakalah outsourcing
makalah outsourcingCici Cweety
 
Aliansi Strategik.pptx
Aliansi Strategik.pptxAliansi Strategik.pptx
Aliansi Strategik.pptx
SisvianitaNR
 
Pasar uang dan valas
Pasar uang dan valasPasar uang dan valas
Pasar uang dan valas
Syafril Djaelani,SE, MM
 
PPT Bab Koperasi & Pengelolaannya
PPT Bab Koperasi & PengelolaannyaPPT Bab Koperasi & Pengelolaannya
PPT Bab Koperasi & Pengelolaannya
Doris Agusnita
 
Pengelolaan Usaha & Strategi Entrepreneurship (Presentasi)
Pengelolaan Usaha & Strategi Entrepreneurship (Presentasi)Pengelolaan Usaha & Strategi Entrepreneurship (Presentasi)
Pengelolaan Usaha & Strategi Entrepreneurship (Presentasi)
Noor Adn
 

What's hot (20)

Perusahaan Modal Ventura
Perusahaan Modal VenturaPerusahaan Modal Ventura
Perusahaan Modal Ventura
 
PENDANAAN
PENDANAANPENDANAAN
PENDANAAN
 
Modal Ventura
Modal VenturaModal Ventura
Modal Ventura
 
Ppt anjak piutang
Ppt anjak piutangPpt anjak piutang
Ppt anjak piutang
 
Strategi Pengembangan Koperasi & UMKM - 2018
Strategi Pengembangan Koperasi & UMKM - 2018Strategi Pengembangan Koperasi & UMKM - 2018
Strategi Pengembangan Koperasi & UMKM - 2018
 
Manajemen pembiayaan bank syari'ah
Manajemen pembiayaan bank syari'ahManajemen pembiayaan bank syari'ah
Manajemen pembiayaan bank syari'ah
 
Bank Umum
Bank UmumBank Umum
Bank Umum
 
Gadai
GadaiGadai
Gadai
 
PRESENTASI BANK SYARIAH
PRESENTASI BANK SYARIAHPRESENTASI BANK SYARIAH
PRESENTASI BANK SYARIAH
 
PRESENTASI PASAR MODAL
PRESENTASI PASAR MODALPRESENTASI PASAR MODAL
PRESENTASI PASAR MODAL
 
Konsep koperasi,sejarah dan aliran koperasi indonesia
Konsep koperasi,sejarah dan aliran koperasi indonesiaKonsep koperasi,sejarah dan aliran koperasi indonesia
Konsep koperasi,sejarah dan aliran koperasi indonesia
 
Asuransi
AsuransiAsuransi
Asuransi
 
Pasar uang; definisi, perilaku, jenis dan fungsi pasar uang
Pasar uang; definisi, perilaku, jenis dan fungsi pasar uangPasar uang; definisi, perilaku, jenis dan fungsi pasar uang
Pasar uang; definisi, perilaku, jenis dan fungsi pasar uang
 
Leasing.
Leasing.Leasing.
Leasing.
 
makalah outsourcing
makalah outsourcingmakalah outsourcing
makalah outsourcing
 
Aliansi Strategik.pptx
Aliansi Strategik.pptxAliansi Strategik.pptx
Aliansi Strategik.pptx
 
Pasar uang dan valas
Pasar uang dan valasPasar uang dan valas
Pasar uang dan valas
 
PPT Bab Koperasi & Pengelolaannya
PPT Bab Koperasi & PengelolaannyaPPT Bab Koperasi & Pengelolaannya
PPT Bab Koperasi & Pengelolaannya
 
Ppt wesel
Ppt weselPpt wesel
Ppt wesel
 
Pengelolaan Usaha & Strategi Entrepreneurship (Presentasi)
Pengelolaan Usaha & Strategi Entrepreneurship (Presentasi)Pengelolaan Usaha & Strategi Entrepreneurship (Presentasi)
Pengelolaan Usaha & Strategi Entrepreneurship (Presentasi)
 

Similar to Modal ventura by group 3

Capital venture
Capital ventureCapital venture
Capital venture
febrismaa
 
Modal Ventura
Modal VenturaModal Ventura
Modal Ventura
mursan
 
Modal Ventura
Modal VenturaModal Ventura
Modal Ventura
DharaniKassapa
 
Modal Ventura
Modal VenturaModal Ventura
Modal Ventura
Miftah Iqtishoduna
 
Pembiayaan Fintech dengan Modal Ventura _ Materi Training "Financial Technology"
Pembiayaan Fintech dengan Modal Ventura _ Materi Training "Financial Technology"Pembiayaan Fintech dengan Modal Ventura _ Materi Training "Financial Technology"
Pembiayaan Fintech dengan Modal Ventura _ Materi Training "Financial Technology"
Kanaidi ken
 
Modal Ventura - Polsa
Modal Ventura - PolsaModal Ventura - Polsa
Modal Ventura - Polsa
Firman Bachtiar
 
Modal Ventura 13.pptx
Modal Ventura 13.pptxModal Ventura 13.pptx
Modal Ventura 13.pptx
Iqbal Iqbal
 
Dana pensiun dan Modal ventura.pptx
Dana pensiun dan Modal ventura.pptxDana pensiun dan Modal ventura.pptx
Dana pensiun dan Modal ventura.pptx
dennykeinjek
 
9. Tujuan dan Manfaat Modal Ventura.pptx
9. Tujuan dan Manfaat Modal Ventura.pptx9. Tujuan dan Manfaat Modal Ventura.pptx
9. Tujuan dan Manfaat Modal Ventura.pptx
donihasmanto
 
7. Pembiayaan Modal Ventura.pptx
7. Pembiayaan Modal Ventura.pptx7. Pembiayaan Modal Ventura.pptx
7. Pembiayaan Modal Ventura.pptx
donihasmanto
 
Modal ventura syariah
Modal ventura syariahModal ventura syariah
Modal ventura syariahErik Nugroho
 
Pertemuan 11 permodalan jangka panjang
Pertemuan 11 permodalan jangka panjangPertemuan 11 permodalan jangka panjang
Pertemuan 11 permodalan jangka panjang
Center For Economic Policy Institute (CEPAT)
 
H bl 4, risna dwi cahyani, hapzi ali, moratorium hutang (pkpu) dan bpr
H bl 4, risna dwi cahyani, hapzi ali, moratorium hutang (pkpu) dan bprH bl 4, risna dwi cahyani, hapzi ali, moratorium hutang (pkpu) dan bpr
H bl 4, risna dwi cahyani, hapzi ali, moratorium hutang (pkpu) dan bpr
risnadica
 
Pendirian Bisnis Usaha.ppt
Pendirian Bisnis Usaha.pptPendirian Bisnis Usaha.ppt
Pendirian Bisnis Usaha.ppt
SamsudinSalim
 
Hbl 5, risna dwi cahyani, hapzi ali, aspek hukum lembaga pembiayaan, universi...
Hbl 5, risna dwi cahyani, hapzi ali, aspek hukum lembaga pembiayaan, universi...Hbl 5, risna dwi cahyani, hapzi ali, aspek hukum lembaga pembiayaan, universi...
Hbl 5, risna dwi cahyani, hapzi ali, aspek hukum lembaga pembiayaan, universi...
risnadica
 
Ppt hbl, megi irianti pariakan, hapzi ali,jenis lembaga pembiayaan dan manfaa...
Ppt hbl, megi irianti pariakan, hapzi ali,jenis lembaga pembiayaan dan manfaa...Ppt hbl, megi irianti pariakan, hapzi ali,jenis lembaga pembiayaan dan manfaa...
Ppt hbl, megi irianti pariakan, hapzi ali,jenis lembaga pembiayaan dan manfaa...
megiirianti083
 

Similar to Modal ventura by group 3 (20)

Capital venture
Capital ventureCapital venture
Capital venture
 
Modal Ventura
Modal VenturaModal Ventura
Modal Ventura
 
Modal ventura
Modal venturaModal ventura
Modal ventura
 
Modal Ventura
Modal VenturaModal Ventura
Modal Ventura
 
Modal Ventura
Modal VenturaModal Ventura
Modal Ventura
 
Modal ventura polsa
Modal ventura  polsaModal ventura  polsa
Modal ventura polsa
 
Pembiayaan Fintech dengan Modal Ventura _ Materi Training "Financial Technology"
Pembiayaan Fintech dengan Modal Ventura _ Materi Training "Financial Technology"Pembiayaan Fintech dengan Modal Ventura _ Materi Training "Financial Technology"
Pembiayaan Fintech dengan Modal Ventura _ Materi Training "Financial Technology"
 
Modal Ventura - Polsa
Modal Ventura - PolsaModal Ventura - Polsa
Modal Ventura - Polsa
 
modal ventura syariah
modal ventura syariahmodal ventura syariah
modal ventura syariah
 
Modal Ventura 13.pptx
Modal Ventura 13.pptxModal Ventura 13.pptx
Modal Ventura 13.pptx
 
Dana pensiun dan Modal ventura.pptx
Dana pensiun dan Modal ventura.pptxDana pensiun dan Modal ventura.pptx
Dana pensiun dan Modal ventura.pptx
 
9. Tujuan dan Manfaat Modal Ventura.pptx
9. Tujuan dan Manfaat Modal Ventura.pptx9. Tujuan dan Manfaat Modal Ventura.pptx
9. Tujuan dan Manfaat Modal Ventura.pptx
 
7. Pembiayaan Modal Ventura.pptx
7. Pembiayaan Modal Ventura.pptx7. Pembiayaan Modal Ventura.pptx
7. Pembiayaan Modal Ventura.pptx
 
Modal ventura syariah
Modal ventura syariahModal ventura syariah
Modal ventura syariah
 
Pertemuan 11 permodalan jangka panjang
Pertemuan 11 permodalan jangka panjangPertemuan 11 permodalan jangka panjang
Pertemuan 11 permodalan jangka panjang
 
H bl 4, risna dwi cahyani, hapzi ali, moratorium hutang (pkpu) dan bpr
H bl 4, risna dwi cahyani, hapzi ali, moratorium hutang (pkpu) dan bprH bl 4, risna dwi cahyani, hapzi ali, moratorium hutang (pkpu) dan bpr
H bl 4, risna dwi cahyani, hapzi ali, moratorium hutang (pkpu) dan bpr
 
Pendirian Bisnis Usaha.ppt
Pendirian Bisnis Usaha.pptPendirian Bisnis Usaha.ppt
Pendirian Bisnis Usaha.ppt
 
Hbl 5, risna dwi cahyani, hapzi ali, aspek hukum lembaga pembiayaan, universi...
Hbl 5, risna dwi cahyani, hapzi ali, aspek hukum lembaga pembiayaan, universi...Hbl 5, risna dwi cahyani, hapzi ali, aspek hukum lembaga pembiayaan, universi...
Hbl 5, risna dwi cahyani, hapzi ali, aspek hukum lembaga pembiayaan, universi...
 
Ppt hbl, megi irianti pariakan, hapzi ali,jenis lembaga pembiayaan dan manfaa...
Ppt hbl, megi irianti pariakan, hapzi ali,jenis lembaga pembiayaan dan manfaa...Ppt hbl, megi irianti pariakan, hapzi ali,jenis lembaga pembiayaan dan manfaa...
Ppt hbl, megi irianti pariakan, hapzi ali,jenis lembaga pembiayaan dan manfaa...
 
00091
0009100091
00091
 

Recently uploaded

Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docxKisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
irawan1978
 
SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024
SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024
SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024
ozijaya
 
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docxSOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
MuhammadBagusAprilia1
 
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdfTugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
muhammadRifai732845
 
0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx
0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx
0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx
Indah106914
 
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum MerdekaModul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdfRHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
asyi1
 
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptxSOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
astridamalia20
 
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
setiatinambunan
 
AKSI NYATA TAHAP PERKEMBANGAN PESERTA DIDIK JENJANG SD USIA 6-12 TAHUN.pptx
AKSI NYATA TAHAP PERKEMBANGAN PESERTA DIDIK JENJANG SD USIA 6-12 TAHUN.pptxAKSI NYATA TAHAP PERKEMBANGAN PESERTA DIDIK JENJANG SD USIA 6-12 TAHUN.pptx
AKSI NYATA TAHAP PERKEMBANGAN PESERTA DIDIK JENJANG SD USIA 6-12 TAHUN.pptx
adelsimanjuntak
 
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-OndelSebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
ferrydmn1999
 
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum MerdekaModul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docxINSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
lindaagina84
 
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrinPatofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
rohman85
 
Tabel 1. 7 Ruang Lingkup Terintegrasi dalam Mata Pelajaran dalam CASEL PSE.pdf
Tabel 1. 7 Ruang Lingkup Terintegrasi dalam Mata Pelajaran dalam CASEL PSE.pdfTabel 1. 7 Ruang Lingkup Terintegrasi dalam Mata Pelajaran dalam CASEL PSE.pdf
Tabel 1. 7 Ruang Lingkup Terintegrasi dalam Mata Pelajaran dalam CASEL PSE.pdf
ppgpriyosetiawan43
 
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 BandungBahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
Galang Adi Kuncoro
 
untuk observasi kepala sekolah dengan pengawas
untuk observasi kepala sekolah dengan pengawasuntuk observasi kepala sekolah dengan pengawas
untuk observasi kepala sekolah dengan pengawas
TEDYHARTO1
 
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docxRUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
kinayaptr30
 
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.pptKOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
Dedi Dwitagama
 
Modul Ajar IPS Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar IPS Kelas 7 Fase D Kurikulum MerdekaModul Ajar IPS Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar IPS Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 

Recently uploaded (20)

Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docxKisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
 
SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024
SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024
SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024
 
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docxSOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
 
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdfTugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
 
0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx
0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx
0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx
 
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum MerdekaModul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
 
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdfRHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
 
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptxSOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
 
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
 
AKSI NYATA TAHAP PERKEMBANGAN PESERTA DIDIK JENJANG SD USIA 6-12 TAHUN.pptx
AKSI NYATA TAHAP PERKEMBANGAN PESERTA DIDIK JENJANG SD USIA 6-12 TAHUN.pptxAKSI NYATA TAHAP PERKEMBANGAN PESERTA DIDIK JENJANG SD USIA 6-12 TAHUN.pptx
AKSI NYATA TAHAP PERKEMBANGAN PESERTA DIDIK JENJANG SD USIA 6-12 TAHUN.pptx
 
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-OndelSebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
 
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum MerdekaModul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
 
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docxINSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
 
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrinPatofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
 
Tabel 1. 7 Ruang Lingkup Terintegrasi dalam Mata Pelajaran dalam CASEL PSE.pdf
Tabel 1. 7 Ruang Lingkup Terintegrasi dalam Mata Pelajaran dalam CASEL PSE.pdfTabel 1. 7 Ruang Lingkup Terintegrasi dalam Mata Pelajaran dalam CASEL PSE.pdf
Tabel 1. 7 Ruang Lingkup Terintegrasi dalam Mata Pelajaran dalam CASEL PSE.pdf
 
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 BandungBahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
 
untuk observasi kepala sekolah dengan pengawas
untuk observasi kepala sekolah dengan pengawasuntuk observasi kepala sekolah dengan pengawas
untuk observasi kepala sekolah dengan pengawas
 
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docxRUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
 
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.pptKOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
 
Modul Ajar IPS Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar IPS Kelas 7 Fase D Kurikulum MerdekaModul Ajar IPS Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar IPS Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
 

Modal ventura by group 3

  • 4. Modal Ventura adalah…… Sesuai keputusan Presiden No.61 Tahun 1988, Modal Ventura adalah badan usaha yang melakukan suatu pembiayaan dalam bentuk penyertaan modal kedalam suatau perusahaan yang menerimanya. Biasanya kegiatan investasi yang dibiayai oleh modal ventura dalam jangka Panjang dan berisiko tinggi. Meskipun begitu, modal ventura mengharapkan suatu keuntungan yang tinggi pula dari penyertaan modalnya berupa capital gain atau dividen.
  • 5. Karakteristik Modal Ventura what are the characteristics of venture capital? 02
  • 6. 1. Kegiatan yang dilakukan bersifat penyertaan langsung ke suatu perusahaan. 2. Bersifat jangka panjang (biasanya diatas 3tahun) 3. Bisnis yang dibiayai merupakan bisnis berisiko tinggi 4. Keuntungan berasal dari capital gain, deviden atau bagi hasil tergantung dari penyertaan modal dibidang jenis yang diinginkan 5. Lebih banyak membiayai usaha baru (startup) Gimana sih karakteristiknya????
  • 7. Landasan Hukum Modal Ventura What is the legal basis for venture capital? 03
  • 8. Landasan hukum yang mengatur….. Keputusan Menteri Keuangan 3 Oktober 1995 No.469/KMK.017/1995 tentang pendirian dan pembinaan perusahaan modal ventura Keputusan Menteri Keuangan 9 Juni 1994 No. 227/KMK.01/1994 tentang Sektor-sektor usaha perusahaan pasangan usaha dari perusahaan modal ventura Peraturan Pemerintah No.62 Tahun 1992 tentang Sektor- sektor usaha perusahaan pasangan usaha perusahaan modal ventura Keppres No.61 Tahun 1988 tentang Lembaga pembiayaan Peraturan Pemerintah No.4 Tahun 1995 tentang Pajak penghasilan bagi perusahaan modal ventura Keputusan Menteri Keuangan 20 Desember 1988 No. 1251/KMK.013/1988 tentang Ketentuan dan tata cara pelaksanaan lembaga pembiayaan
  • 9. TUJUAN MODAL VENTURA Purpose and Objectives Why there is Venture Capital. 04
  • 10. Pembiayaan untuk usaha ini baru memperoleh keuntungan dalam jangka panjang Lebih banyak diarahkan untuk mencari keuntungan Membantu para pengusaha lemah yang kekurangan modal, dengan adanya modal ventura dapat membantu menghadapi kesulitan keuangan. 1. Pengembangan Suatu Proyek ie: Proyek Penelitian Proyek ini biasanya tanpa memikirkan keuntungan semata, namun lebih bersifat pengembangan ilmu pengetahuan. 2. Pengembangan Suatu Teknologi baru 3. Pengambilalihan Kepemilikan Suatu Perusahaan 4. Kemitraan Dalam Rangka Pengetasan kemiskinan
  • 11. Membantu perusahaan yang sedang kekurangan likuiditas. Modal Ventura membantu untuk menangani risiko yang dapat menyebabkan kerugian yang besar. 5. Alih Teknologi Dilakukan perusahaan yang masih menggunakan teknologi lama sehingga dapat meningkatkan kapasitas produksi dan mutu produknya. 6. Kekurangan Likuiditas 7. Membantu Pendirian Perusahaan Baru
  • 13. Bagi Perusahaan Memperoleh keuntungan berupa deviden dari penyertaan modalnya dalam bentuk saham. Memperoleh keuntungan berupa capital gain dari hasil selisih dari transaksi penjual dan pembelian surat – surat berharga. Memperoleh keuntungan berupa bagi hasil untuk usaha tertentu sesuai dengan perjanjian yang sudah dibuat. Bagi Hasil Dividen Capital Gain Modal Ventura
  • 14. Bagi Perusahaan Membantu penambahan modal usaha bagi perusahaan yang sedang mengalami kekurangan modal Sehingga dapat membantu peningkatan kapasitas produksi dan peningkatan mutu produknya. Likuiditas Pengalihan Teknologi Pasangan Usaha Membantu pengembangan usaha melalui perluasan pasar dan pengembangan usaha baru seperti melalui diversifikasi usaha Diversifikasi Apabila perusahaan beroperasi dijalankan Bersama dengan modal ventura, maka risiko dapat disebarkan antara keduanya. Risiko Kerugian
  • 15. Jenis Pembiayaan Modal Ventura What are the types of financing by venture capital? 06
  • 16. Financing by venture capital? Semi Equity Financial Bagi hasil Equity Financing Mendirikan Perusahaan Baru
  • 17. Sumber Dana Modal Ventura What are the sources of venture capital funds? 07
  • 18. How about source funds??? B. Luar Perusahaan A. Dalam perusahaan - Setoran modal - Cadangan laba yang belum terpakai - Laba yang ditahan - Investor perorangan/industri - Pinjaman dari bank - Pinjaman dari perusahaan asurans - Pinjaman dari perusahan dana pensiun
  • 19. 03 02 Pertimbangan memilih sumber dana??? Persyaratan memperoleh dan mengembalikan Jangka Waktu Sifat Pinjaman Suku Bunga 04 01
  • 20. 08. Modal Ventura Membantu Perekonomian Negara How Does Venture Capital Help the Nation's Economy?
  • 21. Mendukung kebutuhan lokal Mendistribusikan kekayaan internasional menghubungkan investor global dengan startup lokal yang tengah berjuang untuk mendapatkan investasi Perusahaan modal ventura cenderung terbuka untuk mengambil investasi yang lebih berisiko. Dan terbukti, saat ini mereka cenderung memberikan investasi kepada sektor yang “tidak biasa” seperti industri digital dan teknologi. Karena itu, perusahaan modal ventura sebenarnya membuka lebih banyak pintu bagi startup teknologi dengan ide-ide menarik yang benar-benar menyelesaikan masalah dan kebutuhan lokal, dibanding perusahaan lain yang hanya fokus pada keuntungan semata.
  • 22. Di saat investor tradisional fokus pada perusahaan yang hanya menghasilkan keuntungan, para perusahaan modal ventura seringkali mempunyai tujuan tambahan saat akan menentukan di mana mereka akan menempatkan uang mereka. Investasi sosial berhasil tumbuh berkat kemampuan perusahaan modal ventura untuk berinvestasi pada beragam startup, yang akhirnya bisa menghasilkan dampak positif dari sisi sosial dan lingkungan. Investasi Sosial
  • 23. CREDITS: This presentation template was created by Slidesgo, including icons by Flaticon, and infographics & images by Freepik. Do you have any questions? Thanks! Please keep this slide for attribution.