SlideShare a Scribd company logo
BAB XIV
AKUNTANSI
• Mengoperasikan bisnis butuh uang
• Own property = Assets
• Fixed Assets = lebih dari satu tahun (gedung,
tanah, dll)
• Akuntansi keuangan = ekuitas = nilai assets
sekarang
• Liabilitas = klaim kreditor terhadap assets
(Hutang)
• Account payable = liabilitas jangka pendek
• Owner’s equity (Modal Sendiri)
AKUNTANSI
• Boone & Kurtz (2002:244) Akuntansi (accounting) adalah
proses pengukuran, interpretasi, dan komunikasi informasi
keuangan untuk membantu orang-orang di dalam dan di
luar perusahaan membuat keputusan
• Akuntasi adalah bahasa bisnis. Akuntan mengumpulkan,
mencatat, melaporkan, dan menginterpretasikan
informasi keuangan dalam rangka menggambarkan
status keuangan dan kinerja operasi sebuah organisasi
dan membantu proses pembuatan keputusan.
AKTIVITAS BISNIS DAN
AKUNTANSI
Tiga aktivitas bisnis yang melibatkan akuntansi
1. Aktivitas-aktivitas pembiayaan, menyediakan dana yang
diperlukan untuk memulai bisnis dan menga-dakan
ekspansi
2. Aktivitas-aktivitas investasi, menyediakan aset-aset yg
diperlukan untuk menjalankan bisnis
3. Aktivitas-aktivitas operasi, berfokus pada menjual
barang/jasa, tetapi aktivitas ini juga memandang biaya sbg
elemen penting dan manajemen keuang-an yg sehat.
PROSESAKUNTANSI
Data Dasar
Transaksi
Bukti penerimaan, faktur, dan dokumen-dokumen sumber lain yg berhubungan dg tiap transaksi
diperiksa untuk membuat ayat jurnal di dalam catatyan akuntansi perusahaan
Pemrosesan
Mencatat
Transaksi dicatat cr kronologis dalam buku jurnal disertai dg penjelasan singkat untuk masing-
masing ayat jurnal.
Mengklasifikasi
Ayat-ayat jurnal ditransfer, ke perkiraan-perkiraan individual yg tdp dalam buku besar. Semua
ayat jurnal yang melibatkan kas disatukan dalam perkiraan kas dari buku besar, semua
ayat jurnal yg melibatkan penjualan dicatat dalam perkiraan penjualan dari buku besar.
Mengihtisarkan
Semua perkiraan yg tdp dalam buku besar diihtisarkan pada akhir periode akuntansi dan laporan
keuangan dibuat berdasarkan ihtisar ikhtisar perkiraan itu.
Neraca Laporan Laba-rugi Laporan Arus Kas
Laporan Keuangan
PERSAMAAN AKUNTANSI
Aktiva = Kewajiban + Equitas Pemilik
1. Aktiva (asset) adalah segala sesuatu yang bernilai yang dimiliki
atau disewakan oleh sebuah perusahaan. Terdiri dari aktiva
lancar dan aktiva tetap.
2. Kewajiban (liability) adalah segala sesuatu yang terhutang kepada
kreditor. Terdiri kewajiban lancar dan kewajiban jangka panjang.
3. Equitas Pemilik, mewakili investasi awal pemilik di dalam
perusahaan (saham) ditambah laba ditahan. sama dengan aktiva
dikurangi kewajiban.
ASSETS
• Current assets dan fixed assets
• Tangible assets dan intangible assets
• Current assets: uang tunai atau aset lainnya yang cepat dapat
ditukarkan dengan uang atau hanya digunakan dalam waktu 1
tahun. (uang kas, saham, obligasi, piutang 60 hari, barang yg
dapat dijual, biaya bayar dimuka)
• Fixed assets: aset jangka lama/permanen. (tanah, bangunan,
mesin dan perlengkapan atau aset yang tahan sekurang-
kurangnya 1 tahun
• Intangible assets. Tidak terlihat secara fisik (hak cipta, hak
paten, cap dagang, goodwill nama baik pembuat nomor satu
LIABILITIES
• Current liabilities dan long term liabilities
• Current liabilities: utang perusahaan yang harus dibayar dalam
tempo satu tahun. (account payable dan notes payable)
• Account payable: pembelian yang dibayar dibelakang
• Notes payable: sama dgn account payable, tetapi perusahaan
menandatangani suatu pengakuan berutang dan jelas jatuh
temponya
• Accrued expenses: rekening membukukan jasa yg sudah
dipakai tetapi belum dibayar, spt gaji pegawai, biasanya
dibayar di belakang, juga pajak..
• Long term liabilities, utang perusahaan yang harus dibayar
diatas satu tahun, misal hutang bank yang berjangka lebih dari
satu tahun
MODAL SENDIRI
• Selain modal sendiri ada pula
• Common stock/saham biasa, preferred stock/saham istimewa
dan retained earning/laba ditahan
• Common stock dan preferred stock ialah jumlah uang yang
ditanam dalam perusahaan oleh para pembeli saham,
sedangkan retained earning ialah jumlah uang kumulatif
setelah pembayaran dividen dan pajak yang masih tersisa
dalam perusahaan
INCOME STATEMENT
• Neraca perusahaan ialah gambaran singkat dari aset
perusahaan, utang dan modal sendiri pada saat tertentu.
Berisi catatan semua penghasilan dan biaya yang terjadi pada
selang waktu tertentu.
• Penjualan, harga pokok penjualan, laba kotor penjualan, biaya
operasi, pendapatan bersih operasi, pendapatan lain-lain,
biaya lain-lain, pendapatan bersih
Analisa keuangan
Tugas!!
Analisa komparatif
Analisa rasio
• Current ratio = current assets/current liabilities (1,75=ideal)
• Acid test atau quick ratio
• Inventory turnover ratio
• Debt to net worth
• Pendapatan persaham
• Return on sales
• dll
Akuntan Publik
Akuntan Publik memberikan jasa asurans, yang meliputi:
a. jasa audit atas informasi keuangan historis; (pernyataan
positif)
b. jasa reviu atas informasi keuangan historis (pernyataan
negatif)
c. jasa asurans lainnya.
Akuntan Publik dapat memberikan jasa lainnya yang
berkaitan dengan akuntansi, keuangan, dan manajemen
jasa asurans adalah jasa Akuntan Publik yang bertujuan
untuk memberikan keyakinan bagi pengguna atas hasil
evaluasi atau pengukuran informasi keuangan dan non
keuangan berdasarkan suatu kriteria.

More Related Content

Similar to MINGGU-KE 13_AKUNTANSI.pdf

Bisnis dan siklus akuntansi
Bisnis dan siklus akuntansiBisnis dan siklus akuntansi
Bisnis dan siklus akuntansiPPA FEUI
 
Bab 2 tri utami
Bab 2 tri utamiBab 2 tri utami
Bab 2 tri utami
Trie Utama Fhuetrii
 
2 financial statements & cash flows (manajemen keuangan)
2  financial statements & cash flows (manajemen keuangan)2  financial statements & cash flows (manajemen keuangan)
2 financial statements & cash flows (manajemen keuangan)Dewi Rahmawati
 
3. laporan keuangan
3. laporan keuangan3. laporan keuangan
3. laporan keuangan
minumKopi
 
persentasi manajemen_keuangan_perusahaan.ppt
persentasi manajemen_keuangan_perusahaan.pptpersentasi manajemen_keuangan_perusahaan.ppt
persentasi manajemen_keuangan_perusahaan.ppt
sdmstiemuttaqien
 
Manajemen keuangan yang bermanfaat utuk mahasiswa
Manajemen keuangan yang bermanfaat utuk mahasiswaManajemen keuangan yang bermanfaat utuk mahasiswa
Manajemen keuangan yang bermanfaat utuk mahasiswa
agusmustofa20
 
Transaksi perusahaan&persamaan akuntansi, Siklus Akuntansi
Transaksi perusahaan&persamaan akuntansi, Siklus Akuntansi Transaksi perusahaan&persamaan akuntansi, Siklus Akuntansi
Transaksi perusahaan&persamaan akuntansi, Siklus Akuntansi
Kartika Dwi Rachmawati
 
Laporan keuangan dan persamaan akutansi
Laporan keuangan dan persamaan akutansiLaporan keuangan dan persamaan akutansi
Laporan keuangan dan persamaan akutansiLeon Nyoman
 
Pencatatan transaksi usaha
Pencatatan transaksi usahaPencatatan transaksi usaha
Pencatatan transaksi usaha
Muhamad Fierza Hazmi
 
Modul seminar manajemen keuangan
Modul seminar manajemen keuanganModul seminar manajemen keuangan
Modul seminar manajemen keuangan
khalimatus sa'diyah
 
CORPORATE POLICIES MANUAL {{{{{{{}}}}}}}
CORPORATE POLICIES MANUAL {{{{{{{}}}}}}}CORPORATE POLICIES MANUAL {{{{{{{}}}}}}}
CORPORATE POLICIES MANUAL {{{{{{{}}}}}}}
DonnieChrysnabudi
 
Bab 4 simpan kira
Bab 4 simpan kiraBab 4 simpan kira
Bab 4 simpan kira
Adres Roi
 
Bab 4 simpan kira
Bab 4 simpan kiraBab 4 simpan kira
Bab 4 simpan kira
surayahhusein
 
01 aspek keuangan
01 aspek keuangan01 aspek keuangan
01 aspek keuangan
stiemberau2
 
Economic and accounting education
Economic and accounting educationEconomic and accounting education
Economic and accounting education
wanayuss
 
6 analisis aktivitas investasi
6 analisis aktivitas investasi6 analisis aktivitas investasi
6 analisis aktivitas investasi
reidjen raden
 
Bab 2_Kinerja Perush & Analisis Lap Keuangan.ppt
Bab 2_Kinerja Perush & Analisis Lap Keuangan.pptBab 2_Kinerja Perush & Analisis Lap Keuangan.ppt
Bab 2_Kinerja Perush & Analisis Lap Keuangan.ppt
AbdulRozak821135
 
Mengenal akun dalam akuntansi
Mengenal akun dalam akuntansiMengenal akun dalam akuntansi
Mengenal akun dalam akuntansi
mmfraghh
 

Similar to MINGGU-KE 13_AKUNTANSI.pdf (20)

Bisnis dan siklus akuntansi
Bisnis dan siklus akuntansiBisnis dan siklus akuntansi
Bisnis dan siklus akuntansi
 
Bab 2 tri utami
Bab 2 tri utamiBab 2 tri utami
Bab 2 tri utami
 
2 financial statements & cash flows (manajemen keuangan)
2  financial statements & cash flows (manajemen keuangan)2  financial statements & cash flows (manajemen keuangan)
2 financial statements & cash flows (manajemen keuangan)
 
3. laporan keuangan
3. laporan keuangan3. laporan keuangan
3. laporan keuangan
 
persentasi manajemen_keuangan_perusahaan.ppt
persentasi manajemen_keuangan_perusahaan.pptpersentasi manajemen_keuangan_perusahaan.ppt
persentasi manajemen_keuangan_perusahaan.ppt
 
Manajemen keuangan yang bermanfaat utuk mahasiswa
Manajemen keuangan yang bermanfaat utuk mahasiswaManajemen keuangan yang bermanfaat utuk mahasiswa
Manajemen keuangan yang bermanfaat utuk mahasiswa
 
Transaksi perusahaan&persamaan akuntansi, Siklus Akuntansi
Transaksi perusahaan&persamaan akuntansi, Siklus Akuntansi Transaksi perusahaan&persamaan akuntansi, Siklus Akuntansi
Transaksi perusahaan&persamaan akuntansi, Siklus Akuntansi
 
Laporan keuangan dan persamaan akutansi
Laporan keuangan dan persamaan akutansiLaporan keuangan dan persamaan akutansi
Laporan keuangan dan persamaan akutansi
 
Pencatatan transaksi usaha
Pencatatan transaksi usahaPencatatan transaksi usaha
Pencatatan transaksi usaha
 
INTERMEDIATE ACCOUNTING
INTERMEDIATE ACCOUNTINGINTERMEDIATE ACCOUNTING
INTERMEDIATE ACCOUNTING
 
Intermediate accounting
Intermediate accountingIntermediate accounting
Intermediate accounting
 
Modul seminar manajemen keuangan
Modul seminar manajemen keuanganModul seminar manajemen keuangan
Modul seminar manajemen keuangan
 
CORPORATE POLICIES MANUAL {{{{{{{}}}}}}}
CORPORATE POLICIES MANUAL {{{{{{{}}}}}}}CORPORATE POLICIES MANUAL {{{{{{{}}}}}}}
CORPORATE POLICIES MANUAL {{{{{{{}}}}}}}
 
Bab 4 simpan kira
Bab 4 simpan kiraBab 4 simpan kira
Bab 4 simpan kira
 
Bab 4 simpan kira
Bab 4 simpan kiraBab 4 simpan kira
Bab 4 simpan kira
 
01 aspek keuangan
01 aspek keuangan01 aspek keuangan
01 aspek keuangan
 
Economic and accounting education
Economic and accounting educationEconomic and accounting education
Economic and accounting education
 
6 analisis aktivitas investasi
6 analisis aktivitas investasi6 analisis aktivitas investasi
6 analisis aktivitas investasi
 
Bab 2_Kinerja Perush & Analisis Lap Keuangan.ppt
Bab 2_Kinerja Perush & Analisis Lap Keuangan.pptBab 2_Kinerja Perush & Analisis Lap Keuangan.ppt
Bab 2_Kinerja Perush & Analisis Lap Keuangan.ppt
 
Mengenal akun dalam akuntansi
Mengenal akun dalam akuntansiMengenal akun dalam akuntansi
Mengenal akun dalam akuntansi
 

More from AbdulRozak821135

Bab 11_Akuntansi Firma.pptx
Bab 11_Akuntansi Firma.pptxBab 11_Akuntansi Firma.pptx
Bab 11_Akuntansi Firma.pptx
AbdulRozak821135
 
Konsep Dasar Budgeting.pptx
Konsep Dasar Budgeting.pptxKonsep Dasar Budgeting.pptx
Konsep Dasar Budgeting.pptx
AbdulRozak821135
 
Bab 6_Akuntansi Persediaan.pptx
Bab 6_Akuntansi Persediaan.pptxBab 6_Akuntansi Persediaan.pptx
Bab 6_Akuntansi Persediaan.pptx
AbdulRozak821135
 
Materi Analisis Regresi dan Korelasi.ppt
Materi Analisis Regresi dan Korelasi.pptMateri Analisis Regresi dan Korelasi.ppt
Materi Analisis Regresi dan Korelasi.ppt
AbdulRozak821135
 
Materi Inflasi & Indeks Harga Konsumen.pptx
Materi Inflasi & Indeks Harga Konsumen.pptxMateri Inflasi & Indeks Harga Konsumen.pptx
Materi Inflasi & Indeks Harga Konsumen.pptx
AbdulRozak821135
 
Materi Business-Startup For Fintech.pptx
Materi Business-Startup For Fintech.pptxMateri Business-Startup For Fintech.pptx
Materi Business-Startup For Fintech.pptx
AbdulRozak821135
 
Pert 1_Investasi di Pasar Modal.ppt
Pert 1_Investasi di Pasar Modal.pptPert 1_Investasi di Pasar Modal.ppt
Pert 1_Investasi di Pasar Modal.ppt
AbdulRozak821135
 
MINGGU-KE 4_LINGKUNGAN BISNIS.pdf
MINGGU-KE 4_LINGKUNGAN BISNIS.pdfMINGGU-KE 4_LINGKUNGAN BISNIS.pdf
MINGGU-KE 4_LINGKUNGAN BISNIS.pdf
AbdulRozak821135
 
KONSEP DASAR BISNIS.pdf
KONSEP DASAR BISNIS.pdfKONSEP DASAR BISNIS.pdf
KONSEP DASAR BISNIS.pdf
AbdulRozak821135
 
Bab 1_Perusahaan dan Akuntansi.pptx
Bab 1_Perusahaan dan Akuntansi.pptxBab 1_Perusahaan dan Akuntansi.pptx
Bab 1_Perusahaan dan Akuntansi.pptx
AbdulRozak821135
 
Bab 3_Risiko & Return.ppt
Bab 3_Risiko & Return.pptBab 3_Risiko & Return.ppt
Bab 3_Risiko & Return.ppt
AbdulRozak821135
 
Analisis-Laporan-Keuangan.ppt
Analisis-Laporan-Keuangan.pptAnalisis-Laporan-Keuangan.ppt
Analisis-Laporan-Keuangan.ppt
AbdulRozak821135
 

More from AbdulRozak821135 (12)

Bab 11_Akuntansi Firma.pptx
Bab 11_Akuntansi Firma.pptxBab 11_Akuntansi Firma.pptx
Bab 11_Akuntansi Firma.pptx
 
Konsep Dasar Budgeting.pptx
Konsep Dasar Budgeting.pptxKonsep Dasar Budgeting.pptx
Konsep Dasar Budgeting.pptx
 
Bab 6_Akuntansi Persediaan.pptx
Bab 6_Akuntansi Persediaan.pptxBab 6_Akuntansi Persediaan.pptx
Bab 6_Akuntansi Persediaan.pptx
 
Materi Analisis Regresi dan Korelasi.ppt
Materi Analisis Regresi dan Korelasi.pptMateri Analisis Regresi dan Korelasi.ppt
Materi Analisis Regresi dan Korelasi.ppt
 
Materi Inflasi & Indeks Harga Konsumen.pptx
Materi Inflasi & Indeks Harga Konsumen.pptxMateri Inflasi & Indeks Harga Konsumen.pptx
Materi Inflasi & Indeks Harga Konsumen.pptx
 
Materi Business-Startup For Fintech.pptx
Materi Business-Startup For Fintech.pptxMateri Business-Startup For Fintech.pptx
Materi Business-Startup For Fintech.pptx
 
Pert 1_Investasi di Pasar Modal.ppt
Pert 1_Investasi di Pasar Modal.pptPert 1_Investasi di Pasar Modal.ppt
Pert 1_Investasi di Pasar Modal.ppt
 
MINGGU-KE 4_LINGKUNGAN BISNIS.pdf
MINGGU-KE 4_LINGKUNGAN BISNIS.pdfMINGGU-KE 4_LINGKUNGAN BISNIS.pdf
MINGGU-KE 4_LINGKUNGAN BISNIS.pdf
 
KONSEP DASAR BISNIS.pdf
KONSEP DASAR BISNIS.pdfKONSEP DASAR BISNIS.pdf
KONSEP DASAR BISNIS.pdf
 
Bab 1_Perusahaan dan Akuntansi.pptx
Bab 1_Perusahaan dan Akuntansi.pptxBab 1_Perusahaan dan Akuntansi.pptx
Bab 1_Perusahaan dan Akuntansi.pptx
 
Bab 3_Risiko & Return.ppt
Bab 3_Risiko & Return.pptBab 3_Risiko & Return.ppt
Bab 3_Risiko & Return.ppt
 
Analisis-Laporan-Keuangan.ppt
Analisis-Laporan-Keuangan.pptAnalisis-Laporan-Keuangan.ppt
Analisis-Laporan-Keuangan.ppt
 

Recently uploaded

Kelompok 11_Analisis Laporan Keuangan Pemerintah Pusat dan Daerah (1).pptx
Kelompok 11_Analisis Laporan Keuangan Pemerintah Pusat dan Daerah (1).pptxKelompok 11_Analisis Laporan Keuangan Pemerintah Pusat dan Daerah (1).pptx
Kelompok 11_Analisis Laporan Keuangan Pemerintah Pusat dan Daerah (1).pptx
ErvinYogi
 
METODE PERT (PROGRAM EVALUATION DAN REVIEW TECHNIQUE).pptx
METODE PERT (PROGRAM EVALUATION DAN REVIEW TECHNIQUE).pptxMETODE PERT (PROGRAM EVALUATION DAN REVIEW TECHNIQUE).pptx
METODE PERT (PROGRAM EVALUATION DAN REVIEW TECHNIQUE).pptx
UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH BERAU
 
Aplikasi Technology Acceptance Model (TAM)
Aplikasi Technology Acceptance Model (TAM)Aplikasi Technology Acceptance Model (TAM)
Aplikasi Technology Acceptance Model (TAM)
harisaputraa04
 
Materi Perpajakan Pertemuan 11 BEA MATERAI.ppt
Materi Perpajakan Pertemuan 11 BEA MATERAI.pptMateri Perpajakan Pertemuan 11 BEA MATERAI.ppt
Materi Perpajakan Pertemuan 11 BEA MATERAI.ppt
BillyDewantara3
 
Materi akuntansi keuangan UTANG LANCAR.ppt
Materi akuntansi keuangan UTANG LANCAR.pptMateri akuntansi keuangan UTANG LANCAR.ppt
Materi akuntansi keuangan UTANG LANCAR.ppt
radianrama1
 
Ekonomi Mikro pertemuan 12 (permintaan terhadap faktor-faktor produksi)
Ekonomi Mikro pertemuan 12 (permintaan terhadap faktor-faktor produksi)Ekonomi Mikro pertemuan 12 (permintaan terhadap faktor-faktor produksi)
Ekonomi Mikro pertemuan 12 (permintaan terhadap faktor-faktor produksi)
ujang36
 

Recently uploaded (6)

Kelompok 11_Analisis Laporan Keuangan Pemerintah Pusat dan Daerah (1).pptx
Kelompok 11_Analisis Laporan Keuangan Pemerintah Pusat dan Daerah (1).pptxKelompok 11_Analisis Laporan Keuangan Pemerintah Pusat dan Daerah (1).pptx
Kelompok 11_Analisis Laporan Keuangan Pemerintah Pusat dan Daerah (1).pptx
 
METODE PERT (PROGRAM EVALUATION DAN REVIEW TECHNIQUE).pptx
METODE PERT (PROGRAM EVALUATION DAN REVIEW TECHNIQUE).pptxMETODE PERT (PROGRAM EVALUATION DAN REVIEW TECHNIQUE).pptx
METODE PERT (PROGRAM EVALUATION DAN REVIEW TECHNIQUE).pptx
 
Aplikasi Technology Acceptance Model (TAM)
Aplikasi Technology Acceptance Model (TAM)Aplikasi Technology Acceptance Model (TAM)
Aplikasi Technology Acceptance Model (TAM)
 
Materi Perpajakan Pertemuan 11 BEA MATERAI.ppt
Materi Perpajakan Pertemuan 11 BEA MATERAI.pptMateri Perpajakan Pertemuan 11 BEA MATERAI.ppt
Materi Perpajakan Pertemuan 11 BEA MATERAI.ppt
 
Materi akuntansi keuangan UTANG LANCAR.ppt
Materi akuntansi keuangan UTANG LANCAR.pptMateri akuntansi keuangan UTANG LANCAR.ppt
Materi akuntansi keuangan UTANG LANCAR.ppt
 
Ekonomi Mikro pertemuan 12 (permintaan terhadap faktor-faktor produksi)
Ekonomi Mikro pertemuan 12 (permintaan terhadap faktor-faktor produksi)Ekonomi Mikro pertemuan 12 (permintaan terhadap faktor-faktor produksi)
Ekonomi Mikro pertemuan 12 (permintaan terhadap faktor-faktor produksi)
 

MINGGU-KE 13_AKUNTANSI.pdf

  • 2. • Mengoperasikan bisnis butuh uang • Own property = Assets • Fixed Assets = lebih dari satu tahun (gedung, tanah, dll) • Akuntansi keuangan = ekuitas = nilai assets sekarang • Liabilitas = klaim kreditor terhadap assets (Hutang) • Account payable = liabilitas jangka pendek • Owner’s equity (Modal Sendiri)
  • 3. AKUNTANSI • Boone & Kurtz (2002:244) Akuntansi (accounting) adalah proses pengukuran, interpretasi, dan komunikasi informasi keuangan untuk membantu orang-orang di dalam dan di luar perusahaan membuat keputusan • Akuntasi adalah bahasa bisnis. Akuntan mengumpulkan, mencatat, melaporkan, dan menginterpretasikan informasi keuangan dalam rangka menggambarkan status keuangan dan kinerja operasi sebuah organisasi dan membantu proses pembuatan keputusan.
  • 4. AKTIVITAS BISNIS DAN AKUNTANSI Tiga aktivitas bisnis yang melibatkan akuntansi 1. Aktivitas-aktivitas pembiayaan, menyediakan dana yang diperlukan untuk memulai bisnis dan menga-dakan ekspansi 2. Aktivitas-aktivitas investasi, menyediakan aset-aset yg diperlukan untuk menjalankan bisnis 3. Aktivitas-aktivitas operasi, berfokus pada menjual barang/jasa, tetapi aktivitas ini juga memandang biaya sbg elemen penting dan manajemen keuang-an yg sehat.
  • 5.
  • 6. PROSESAKUNTANSI Data Dasar Transaksi Bukti penerimaan, faktur, dan dokumen-dokumen sumber lain yg berhubungan dg tiap transaksi diperiksa untuk membuat ayat jurnal di dalam catatyan akuntansi perusahaan Pemrosesan Mencatat Transaksi dicatat cr kronologis dalam buku jurnal disertai dg penjelasan singkat untuk masing- masing ayat jurnal. Mengklasifikasi Ayat-ayat jurnal ditransfer, ke perkiraan-perkiraan individual yg tdp dalam buku besar. Semua ayat jurnal yang melibatkan kas disatukan dalam perkiraan kas dari buku besar, semua ayat jurnal yg melibatkan penjualan dicatat dalam perkiraan penjualan dari buku besar. Mengihtisarkan Semua perkiraan yg tdp dalam buku besar diihtisarkan pada akhir periode akuntansi dan laporan keuangan dibuat berdasarkan ihtisar ikhtisar perkiraan itu. Neraca Laporan Laba-rugi Laporan Arus Kas Laporan Keuangan
  • 7. PERSAMAAN AKUNTANSI Aktiva = Kewajiban + Equitas Pemilik 1. Aktiva (asset) adalah segala sesuatu yang bernilai yang dimiliki atau disewakan oleh sebuah perusahaan. Terdiri dari aktiva lancar dan aktiva tetap. 2. Kewajiban (liability) adalah segala sesuatu yang terhutang kepada kreditor. Terdiri kewajiban lancar dan kewajiban jangka panjang. 3. Equitas Pemilik, mewakili investasi awal pemilik di dalam perusahaan (saham) ditambah laba ditahan. sama dengan aktiva dikurangi kewajiban.
  • 8. ASSETS • Current assets dan fixed assets • Tangible assets dan intangible assets • Current assets: uang tunai atau aset lainnya yang cepat dapat ditukarkan dengan uang atau hanya digunakan dalam waktu 1 tahun. (uang kas, saham, obligasi, piutang 60 hari, barang yg dapat dijual, biaya bayar dimuka) • Fixed assets: aset jangka lama/permanen. (tanah, bangunan, mesin dan perlengkapan atau aset yang tahan sekurang- kurangnya 1 tahun • Intangible assets. Tidak terlihat secara fisik (hak cipta, hak paten, cap dagang, goodwill nama baik pembuat nomor satu
  • 9. LIABILITIES • Current liabilities dan long term liabilities • Current liabilities: utang perusahaan yang harus dibayar dalam tempo satu tahun. (account payable dan notes payable) • Account payable: pembelian yang dibayar dibelakang • Notes payable: sama dgn account payable, tetapi perusahaan menandatangani suatu pengakuan berutang dan jelas jatuh temponya • Accrued expenses: rekening membukukan jasa yg sudah dipakai tetapi belum dibayar, spt gaji pegawai, biasanya dibayar di belakang, juga pajak.. • Long term liabilities, utang perusahaan yang harus dibayar diatas satu tahun, misal hutang bank yang berjangka lebih dari satu tahun
  • 10. MODAL SENDIRI • Selain modal sendiri ada pula • Common stock/saham biasa, preferred stock/saham istimewa dan retained earning/laba ditahan • Common stock dan preferred stock ialah jumlah uang yang ditanam dalam perusahaan oleh para pembeli saham, sedangkan retained earning ialah jumlah uang kumulatif setelah pembayaran dividen dan pajak yang masih tersisa dalam perusahaan
  • 11. INCOME STATEMENT • Neraca perusahaan ialah gambaran singkat dari aset perusahaan, utang dan modal sendiri pada saat tertentu. Berisi catatan semua penghasilan dan biaya yang terjadi pada selang waktu tertentu. • Penjualan, harga pokok penjualan, laba kotor penjualan, biaya operasi, pendapatan bersih operasi, pendapatan lain-lain, biaya lain-lain, pendapatan bersih
  • 12.
  • 13. Analisa keuangan Tugas!! Analisa komparatif Analisa rasio • Current ratio = current assets/current liabilities (1,75=ideal) • Acid test atau quick ratio • Inventory turnover ratio • Debt to net worth • Pendapatan persaham • Return on sales • dll
  • 14. Akuntan Publik Akuntan Publik memberikan jasa asurans, yang meliputi: a. jasa audit atas informasi keuangan historis; (pernyataan positif) b. jasa reviu atas informasi keuangan historis (pernyataan negatif) c. jasa asurans lainnya. Akuntan Publik dapat memberikan jasa lainnya yang berkaitan dengan akuntansi, keuangan, dan manajemen jasa asurans adalah jasa Akuntan Publik yang bertujuan untuk memberikan keyakinan bagi pengguna atas hasil evaluasi atau pengukuran informasi keuangan dan non keuangan berdasarkan suatu kriteria.