SlideShare a Scribd company logo
1 of 7
SITOSKELET
(MIKROTUBULA)
MARINA ASNUSA
(1213024039)
NI MADE
SUGIHARNINGSIH
(1213024045)
BIOLOGI SEL
SITOSKELET
MIKROTUBULA
FILAMEN
INTERMEDIA
MIKROFILAMEN
 MIKROTUBULA adalah rantai protein yang berbentuk spiral. Spiral
ini membentuk tabung berlubang dan berongga. Mikrotubulus
tersusun atas bola-bola molekul yang disebut tubulin. Setiap molekul
tubulin terdiri dari dua subunit polipeptida yang serupa yaitu alpa-
tubulin dan beta-tubulin. Diameter mikrotubulus kira-kira 25 nm.
Mikrotubulus merupakan serabut penyusun sitoskeleton terbesar.
 Mikrotubulus mempunyai fungsi mengarahkan gerakan
komponen-komponen sel, mempertahankan bentuk sel, serta
membantu pembelahan sel secara mitosis dan meosis.
mikrotubula
Contoh mikrotubula
 SILIA
Silia adalah benang tipis setebal 0,25 μm panjangnya sekitar 2-20 μm .
Silia berfungsi “menggerakkan cairan di atas permukaan jaringannya”.
Silia bekerja seperti dayung dengan tenaga yang berganti-ganti dan kibasan
yang menghasilkan gaya yang arahnya tegak lurus terhadap sumbu silia .
Misalnya : lapisan tenggorokan yang bersilia menggerakan lendir yang berhasil
menangkap kotoran-kotoran kecil agar keluar dari paru-paru.
Dinding dari silia adalah 9 pasang mikrotubulus dan bagian tengah dari benang
ini adalah 2 mikrotubulus yang tidak berpasangan, yang biasa disebut axoneme.
Struktur ini sering disebut sebagai "Struktur 9+2“.
cilia
Cilia yang terdapat pada organisme
multiseluler membantu menggerakkan cairan di
luar sel yang bergerak.
Cilia juga membantu dalam memindahkan
sekelompok sel, contohnya pada Siput
menggunakan silia menggerakan makanan melalui
sistem pencernaan, sementara kerang
menggunakan silia untuk mengangkut makanan
dan oksigen.
BACK
BACK

More Related Content

What's hot

Pada Titrasi Digunakan Indikator Kanji Yang Berbentuk Ion Komplek Berwarna Bi...
Pada Titrasi Digunakan Indikator Kanji Yang Berbentuk Ion Komplek Berwarna Bi...Pada Titrasi Digunakan Indikator Kanji Yang Berbentuk Ion Komplek Berwarna Bi...
Pada Titrasi Digunakan Indikator Kanji Yang Berbentuk Ion Komplek Berwarna Bi...
guest1fb560
 
Bab 7 biomolekul kelas xii
Bab 7 biomolekul kelas xiiBab 7 biomolekul kelas xii
Bab 7 biomolekul kelas xii
Sinta Sry
 

What's hot (20)

Materi 3. Simplisia.pdf
Materi 3. Simplisia.pdfMateri 3. Simplisia.pdf
Materi 3. Simplisia.pdf
 
Lisosom
LisosomLisosom
Lisosom
 
PPT ORGANEL SEL
PPT ORGANEL SEL PPT ORGANEL SEL
PPT ORGANEL SEL
 
Katabolisme Lipid Kelompok 10
Katabolisme Lipid Kelompok 10Katabolisme Lipid Kelompok 10
Katabolisme Lipid Kelompok 10
 
Laporan praktikum kromatografi 4 (klt)
Laporan praktikum kromatografi 4 (klt)Laporan praktikum kromatografi 4 (klt)
Laporan praktikum kromatografi 4 (klt)
 
Bahan ajar alat kesehatan
Bahan ajar alat kesehatanBahan ajar alat kesehatan
Bahan ajar alat kesehatan
 
Makalh jaringan pada tumbuhan
Makalh jaringan pada tumbuhanMakalh jaringan pada tumbuhan
Makalh jaringan pada tumbuhan
 
PPT Morfologi Tumbuhan - Daun dan Bangun Daun
PPT Morfologi Tumbuhan - Daun dan Bangun DaunPPT Morfologi Tumbuhan - Daun dan Bangun Daun
PPT Morfologi Tumbuhan - Daun dan Bangun Daun
 
Asam nukleat
Asam nukleatAsam nukleat
Asam nukleat
 
Pada Titrasi Digunakan Indikator Kanji Yang Berbentuk Ion Komplek Berwarna Bi...
Pada Titrasi Digunakan Indikator Kanji Yang Berbentuk Ion Komplek Berwarna Bi...Pada Titrasi Digunakan Indikator Kanji Yang Berbentuk Ion Komplek Berwarna Bi...
Pada Titrasi Digunakan Indikator Kanji Yang Berbentuk Ion Komplek Berwarna Bi...
 
Tata nama tumbuhan
Tata nama tumbuhanTata nama tumbuhan
Tata nama tumbuhan
 
Mitokondria
MitokondriaMitokondria
Mitokondria
 
Plastid
PlastidPlastid
Plastid
 
Laporan Praktikum I Daun (Folium)
Laporan Praktikum I Daun (Folium)Laporan Praktikum I Daun (Folium)
Laporan Praktikum I Daun (Folium)
 
Tanin
TaninTanin
Tanin
 
transpor aktif
transpor aktiftranspor aktif
transpor aktif
 
Bab 7 biomolekul kelas xii
Bab 7 biomolekul kelas xiiBab 7 biomolekul kelas xii
Bab 7 biomolekul kelas xii
 
Morfologi Tumbuhan - Daun majemuk
Morfologi Tumbuhan - Daun majemukMorfologi Tumbuhan - Daun majemuk
Morfologi Tumbuhan - Daun majemuk
 
Kelas X materi Lumut (BRYOPHTA)
Kelas X materi Lumut (BRYOPHTA)Kelas X materi Lumut (BRYOPHTA)
Kelas X materi Lumut (BRYOPHTA)
 
Lisosom
LisosomLisosom
Lisosom
 

Similar to Mikrotubula (cilia)

TUGAS BIOLOGI SEL EUKARIOTIK
TUGAS BIOLOGI SEL EUKARIOTIKTUGAS BIOLOGI SEL EUKARIOTIK
TUGAS BIOLOGI SEL EUKARIOTIK
Nada Nasiroh M
 
Biologi (organel sel)
Biologi (organel sel) Biologi (organel sel)
Biologi (organel sel)
Rika Bedoo
 

Similar to Mikrotubula (cilia) (20)

Sitoskeleton dan sel otot
Sitoskeleton dan sel ototSitoskeleton dan sel otot
Sitoskeleton dan sel otot
 
Matriks sitoplasma
Matriks sitoplasmaMatriks sitoplasma
Matriks sitoplasma
 
Biologi sel slide show
Biologi sel slide showBiologi sel slide show
Biologi sel slide show
 
TUGAS BIOLOGI SEL EUKARIOTIK
TUGAS BIOLOGI SEL EUKARIOTIKTUGAS BIOLOGI SEL EUKARIOTIK
TUGAS BIOLOGI SEL EUKARIOTIK
 
Kelompok iii biosel
Kelompok iii bioselKelompok iii biosel
Kelompok iii biosel
 
SITOPLASMA
SITOPLASMASITOPLASMA
SITOPLASMA
 
Sitoskeleton 2
Sitoskeleton 2Sitoskeleton 2
Sitoskeleton 2
 
Biologi (organel sel)
Biologi (organel sel) Biologi (organel sel)
Biologi (organel sel)
 
Xmia5 cilliata
Xmia5 cilliataXmia5 cilliata
Xmia5 cilliata
 
Struktur dan fungsi mitokondria
Struktur dan fungsi mitokondriaStruktur dan fungsi mitokondria
Struktur dan fungsi mitokondria
 
biologi sel struktur dan fungsi lengkap
biologi sel struktur dan fungsi lengkapbiologi sel struktur dan fungsi lengkap
biologi sel struktur dan fungsi lengkap
 
Xmia13 cilliata
Xmia13 cilliataXmia13 cilliata
Xmia13 cilliata
 
1. PPT Kelompok 1 Wilman Taupik_ Daniel Manahan.pptx
1. PPT Kelompok 1 Wilman Taupik_ Daniel Manahan.pptx1. PPT Kelompok 1 Wilman Taupik_ Daniel Manahan.pptx
1. PPT Kelompok 1 Wilman Taupik_ Daniel Manahan.pptx
 
Sel
SelSel
Sel
 
Sel
SelSel
Sel
 
Cell
CellCell
Cell
 
Apa peran penting fungsi mitokondria dalam sel.docx
Apa peran penting fungsi mitokondria dalam sel.docxApa peran penting fungsi mitokondria dalam sel.docx
Apa peran penting fungsi mitokondria dalam sel.docx
 
Organel Sel
Organel SelOrganel Sel
Organel Sel
 
Selulosa
SelulosaSelulosa
Selulosa
 
Sel
SelSel
Sel
 

Mikrotubula (cilia)

  • 3.  MIKROTUBULA adalah rantai protein yang berbentuk spiral. Spiral ini membentuk tabung berlubang dan berongga. Mikrotubulus tersusun atas bola-bola molekul yang disebut tubulin. Setiap molekul tubulin terdiri dari dua subunit polipeptida yang serupa yaitu alpa- tubulin dan beta-tubulin. Diameter mikrotubulus kira-kira 25 nm. Mikrotubulus merupakan serabut penyusun sitoskeleton terbesar.  Mikrotubulus mempunyai fungsi mengarahkan gerakan komponen-komponen sel, mempertahankan bentuk sel, serta membantu pembelahan sel secara mitosis dan meosis. mikrotubula
  • 4. Contoh mikrotubula  SILIA Silia adalah benang tipis setebal 0,25 μm panjangnya sekitar 2-20 μm . Silia berfungsi “menggerakkan cairan di atas permukaan jaringannya”. Silia bekerja seperti dayung dengan tenaga yang berganti-ganti dan kibasan yang menghasilkan gaya yang arahnya tegak lurus terhadap sumbu silia . Misalnya : lapisan tenggorokan yang bersilia menggerakan lendir yang berhasil menangkap kotoran-kotoran kecil agar keluar dari paru-paru. Dinding dari silia adalah 9 pasang mikrotubulus dan bagian tengah dari benang ini adalah 2 mikrotubulus yang tidak berpasangan, yang biasa disebut axoneme. Struktur ini sering disebut sebagai "Struktur 9+2“. cilia
  • 5. Cilia yang terdapat pada organisme multiseluler membantu menggerakkan cairan di luar sel yang bergerak. Cilia juga membantu dalam memindahkan sekelompok sel, contohnya pada Siput menggunakan silia menggerakan makanan melalui sistem pencernaan, sementara kerang menggunakan silia untuk mengangkut makanan dan oksigen.