SlideShare a Scribd company logo
1 of 15
TO SMA Pintar
Kabupaten Kuantan
Singingi
Materi Ajar
Guru Bidang Studi Bahasa dan Sastra
Indonesia
• Apa
Apa yang
kamu tahu
tentang
B. Indonesia?
??
??
??
Apakah kamu
telah
berbahasa
Indonesia
dengan baik
dan benar?
Apa yang kamu ketahui dari objek
berikut?
1
2
3
4
5
6
7
8
9
KD: Menanggapi siaran atau informasi dari
media elektronik (berita dan nonberita
Menuliskan isi siaran radio/televisi dalam
beberapa kalimat dengan urutan yang runtut
dan mudah dipahami.
Menyampaikan secara lisan isi berita yang
telah ditulis secara runtut dan jelas
Mengajukan pertanyaan/ tanggapan
berdasarkan informasi yang didengar
(menyetujui, menolak, menambahkan
pendapat)
SK: Memahami siaran atau cerita yang
disampaikan secara langsung /tidak langsung
 Tujuan PembelajaranTujuan Pembelajaran
Setelah pembelajaran ini diharapkan siswaSetelah pembelajaran ini diharapkan siswa
mampu: Mendengarkan, memahami, danmampu: Mendengarkan, memahami, dan
menanggapi informasi berita dari mediamenanggapi informasi berita dari media
elektronikaelektronika
Sumber BacaanSumber Bacaan
 Buku PaketBuku Paket Panduan Belajar Bahasa Indonesia untukPanduan Belajar Bahasa Indonesia untuk
SMA kelas XSMA kelas X, Esis, 2007 halaman 2, Esis, 2007 halaman 2
 Buku PaketBuku Paket Mahir Berbahasa dan Sastra IndonesiaMahir Berbahasa dan Sastra Indonesia
SMA Kelas XSMA Kelas X, Yudistira, 2006 halaman4, Yudistira, 2006 halaman4
 Buku PaketBuku Paket Cendikia Berbahasa dan Sastra IndonesiaCendikia Berbahasa dan Sastra Indonesia
untuk kelas X SMA/MAuntuk kelas X SMA/MA, PT. Setia Purna, 2005 ”, PT. Setia Purna, 2005 ”
halaman 19halaman 19
Apa yang dimaksud dengan berita?
Menurut KBBI berita adalah
pemberitahuan, pengumuman, laporan,
cerita, atau keterangan mengenai
kejadian atau peristiwa yang hangat
Apa ciri-ciri berita?
5W+1H atau ASDiBiMeGa
1. What atau apa yang terjadi
2. When atau kapan terjadi
3. Where atau di mana terjadinya
4. Who atau siapa yang mengalami
5. Why atau mengapa terjadi
6. How atau bagaimana terjadinya
A. Simanjuntak Merasa Sedih
atas Nasionalisme Generasi Muda
Alfred Simanjuntak, pencipta lagu “Bangun Pemuda-
Pemudi”, merasa sedih melihat kondisi muda-mudi Indonesia
menjelang ulang tahun RI yang ke-63 mendatang. Komponis yang
berusia 82 tahun itu melihat telah terjadi kemandekan serius pada
generasi muda sekarang.
“Generasi muda tidak dinamis karena sedang terlena
dengan budaya konsumtif. Nasionalisme mereka sangat kurang,
cenderung individualis, egois, jauh sekali ketika saya muda” kata
alfred setelah memimpin Paduan Suara Anak Indonesia di
Erasmus Huis, Jkarta, yang antara lain menyanyikan lagu “Unite
the Children of the Word”, karya komponis itu.
ia bercerita bahwa ia penuh bergerilya ke Yogyakarta pada
1949, saat ibu kota Indonesia beralihsementara ke kota gudeg itu.
Saat itu, semangat pemuda sangat menggebu untuk menunjukkan
diri sebagai pemuda terbaik di dunia kepada bangsa luar. “Tanpa
rasa minder” ujarnya.
A. Simanjuntak Merasa Sedih
atas Nasionalisme Generasi Muda
Alfred Simanjuntak, pencipta lagu “Bangun Pemuda-
Pemudi”, merasa sedih melihat kondisi muda-mudi Indonesia
menjelang ulang tahun RI yang ke-63 mendatang. Komponis
yang berusia 82 tahun itu melihat telah terjadi kemandekan
serius pada generasi muda sekarang.
“Generasi muda tidak dinamis karena sedang terlena
dengan budaya konsumtif. Nasionalisme mereka sangat kurang,
cenderung individualis, egois, jauh sekali ketika saya muda” kata
alfred selepas memimpin Paduan Suara Anak Indonesia di
Erasmus Huis, Jakarta, yang antara lain menyanyikan lagu
“Unite the Children of the Word”, karya komponis itu.
ia bercerita bahwa ia penuh bergerilya ke Yogyakarta pada
1949, saat ibu kota Indonesia beralihsementara ke kota gudeg itu.
Saat itu, semangat pemuda sangat menggebu untuk menunjukkan
diri sebagai pemuda terbaik di dunia kepada bangsa luar. “Tanpa
rasa minder” ujarnya.
ApaSiapa
kapan
Di mana
Mengapa
Uji Pemahaman
1. Bacalah sebuah kutipan informasi sebagai siaran televisi pada halaman
21 buku paket Bahasa Indonesia!
2. Tuliskan informasi yang kamu dengar secara runtut dengan
menggunakan kata-kata sendiri
3. Sampaikan informasi tersebut secara lisan di depan kelas!
Memberikan tanggapan
terhadap informasi yang
disampaikan
Apa pendapatmu dan
bagaimana tanggapanmu
terhadap berita berikut ini?
1. Rencana bupati untuk
memisahkan kelas siswa
perempuan dan laki-laki
untuk SMA Pintar
2. Tindakan petugas Tramtib di
Jakarta yang mengunduli
seorang perempuan joki tree
in one yang tertangkap
secara berulang-ulang
3. Rencana pemerintah untuk
mengganti pemakaian
kompor minyak dengan
kompor gas
Menggunakan imbuhan (konfiks ke-an)
• Fungsi konfiks ke-an
1. Membentuk kata benda, contoh: kedutaan (kongkret) dan
kesejukan(abstrak)
2. Kata kerja pasif, contoh: kedinginan, kehujanan
• Makna imbuhan ke-an
1. Menyatakan suatu hal atau peristiwa yang telah terjadi, contoh:
kecelakaan, kebudayaan
2. Menyatakan tempat/daerah, contoh:kecamatan, kedutaan, kelurahan
3. Menyatakan kena/menderita suatu hal, contoh:kehujanan, kedinginan
4. Menyatakan suatu perbuatan yang tidak disengaja, contoh: ketiduran
5. Menyatakan terlalu, contoh, kebanyakan, kemanisan
6. Menyerupai, contoh: kebarat-baratan
7. Menyatakan kumpulan, contoh: kepulauan
8. Sifat/keadaan, contoh:ketampanan
9. Hasil, contoh:ketertiban
Buatlah kalimat dengan
menggunakan kata
berikut ini, kemudian
tentukan maknanya!
1. Ketinggian
2. Kekanak-kanakan
3. Kelupaan
4. Kementrian
5. Kebersihan
6. Kesenian
7. Kehilangan
8. Kejahatan
9. Kesatuan
10.kematangan

More Related Content

What's hot

Mengagas Masyarakat Komunikatif (Perspektif Bahasa dalam Ruang Generasi Muda)
Mengagas Masyarakat Komunikatif (Perspektif Bahasa dalam Ruang Generasi Muda)Mengagas Masyarakat Komunikatif (Perspektif Bahasa dalam Ruang Generasi Muda)
Mengagas Masyarakat Komunikatif (Perspektif Bahasa dalam Ruang Generasi Muda)prakoso bhairawa
 
Seminar bahasa_wisnu wijaya
Seminar bahasa_wisnu wijaya Seminar bahasa_wisnu wijaya
Seminar bahasa_wisnu wijaya Dhita Candra
 
Bahasa indonesia 1
Bahasa indonesia 1Bahasa indonesia 1
Bahasa indonesia 1SMK
 
Artikel: Bahasa Indonesia dan Era Globalisasi
Artikel: Bahasa Indonesia dan Era GlobalisasiArtikel: Bahasa Indonesia dan Era Globalisasi
Artikel: Bahasa Indonesia dan Era GlobalisasiIswi Haniffah
 
SEMINAR BAHASA_RINDRA HARYADI
SEMINAR BAHASA_RINDRA HARYADISEMINAR BAHASA_RINDRA HARYADI
SEMINAR BAHASA_RINDRA HARYADIDhita Candra
 
52462393 makalah-bahasa-gaul
52462393 makalah-bahasa-gaul52462393 makalah-bahasa-gaul
52462393 makalah-bahasa-gaulKatarina Yuliana
 
Dampak bahasa gaul terhadap bahasa indonesia
Dampak bahasa gaul terhadap bahasa indonesiaDampak bahasa gaul terhadap bahasa indonesia
Dampak bahasa gaul terhadap bahasa indonesiaArdhy Danu
 
Sejarah Bahasa Indonesia
Sejarah Bahasa IndonesiaSejarah Bahasa Indonesia
Sejarah Bahasa IndonesiaAbitian Priya
 
Seminar bahasa_uswatun khasanah
Seminar bahasa_uswatun khasanahSeminar bahasa_uswatun khasanah
Seminar bahasa_uswatun khasanahDhita Candra
 
berbahasa indonesia yang baik dan benar
berbahasa indonesia yang baik dan benarberbahasa indonesia yang baik dan benar
berbahasa indonesia yang baik dan benardila monica
 
makalah bahasa indonesia sebagai bahasa nasional
makalah bahasa indonesia sebagai bahasa nasionalmakalah bahasa indonesia sebagai bahasa nasional
makalah bahasa indonesia sebagai bahasa nasionalManshur Changean
 
Bahasa Indonesia dan Bahasa Asing
Bahasa Indonesia dan Bahasa AsingBahasa Indonesia dan Bahasa Asing
Bahasa Indonesia dan Bahasa Asingisraelsamadara
 
PDPR BAHASA MELAYU
PDPR BAHASA MELAYU PDPR BAHASA MELAYU
PDPR BAHASA MELAYU 6011
 
Bahasa indonesia di kalangan remaja
Bahasa indonesia di kalangan remajaBahasa indonesia di kalangan remaja
Bahasa indonesia di kalangan remajaNon Formal Education
 
Eksistensi Bahasa Indonesia di abad XXI
Eksistensi Bahasa Indonesia di abad XXIEksistensi Bahasa Indonesia di abad XXI
Eksistensi Bahasa Indonesia di abad XXISyifa Nadia
 
Presentasi kelompok 1
Presentasi kelompok 1Presentasi kelompok 1
Presentasi kelompok 1zhu ma
 
Ppt pak arisul
Ppt pak arisulPpt pak arisul
Ppt pak arisulSis Wasis
 

What's hot (20)

Mengagas Masyarakat Komunikatif (Perspektif Bahasa dalam Ruang Generasi Muda)
Mengagas Masyarakat Komunikatif (Perspektif Bahasa dalam Ruang Generasi Muda)Mengagas Masyarakat Komunikatif (Perspektif Bahasa dalam Ruang Generasi Muda)
Mengagas Masyarakat Komunikatif (Perspektif Bahasa dalam Ruang Generasi Muda)
 
Seminar bahasa_wisnu wijaya
Seminar bahasa_wisnu wijaya Seminar bahasa_wisnu wijaya
Seminar bahasa_wisnu wijaya
 
Bahasa indonesia 1
Bahasa indonesia 1Bahasa indonesia 1
Bahasa indonesia 1
 
Artikel: Bahasa Indonesia dan Era Globalisasi
Artikel: Bahasa Indonesia dan Era GlobalisasiArtikel: Bahasa Indonesia dan Era Globalisasi
Artikel: Bahasa Indonesia dan Era Globalisasi
 
SEMINAR BAHASA_RINDRA HARYADI
SEMINAR BAHASA_RINDRA HARYADISEMINAR BAHASA_RINDRA HARYADI
SEMINAR BAHASA_RINDRA HARYADI
 
52462393 makalah-bahasa-gaul
52462393 makalah-bahasa-gaul52462393 makalah-bahasa-gaul
52462393 makalah-bahasa-gaul
 
Dampak bahasa gaul terhadap bahasa indonesia
Dampak bahasa gaul terhadap bahasa indonesiaDampak bahasa gaul terhadap bahasa indonesia
Dampak bahasa gaul terhadap bahasa indonesia
 
Sejarah Bahasa Indonesia
Sejarah Bahasa IndonesiaSejarah Bahasa Indonesia
Sejarah Bahasa Indonesia
 
Seminar bahasa_uswatun khasanah
Seminar bahasa_uswatun khasanahSeminar bahasa_uswatun khasanah
Seminar bahasa_uswatun khasanah
 
berbahasa indonesia yang baik dan benar
berbahasa indonesia yang baik dan benarberbahasa indonesia yang baik dan benar
berbahasa indonesia yang baik dan benar
 
makalah bahasa indonesia sebagai bahasa nasional
makalah bahasa indonesia sebagai bahasa nasionalmakalah bahasa indonesia sebagai bahasa nasional
makalah bahasa indonesia sebagai bahasa nasional
 
Bahasa Indonesia dan Bahasa Asing
Bahasa Indonesia dan Bahasa AsingBahasa Indonesia dan Bahasa Asing
Bahasa Indonesia dan Bahasa Asing
 
PDPR BAHASA MELAYU
PDPR BAHASA MELAYU PDPR BAHASA MELAYU
PDPR BAHASA MELAYU
 
Bahasa indonesia di kalangan remaja
Bahasa indonesia di kalangan remajaBahasa indonesia di kalangan remaja
Bahasa indonesia di kalangan remaja
 
Eksistensi Bahasa Indonesia di abad XXI
Eksistensi Bahasa Indonesia di abad XXIEksistensi Bahasa Indonesia di abad XXI
Eksistensi Bahasa Indonesia di abad XXI
 
Presentasi kelompok 1
Presentasi kelompok 1Presentasi kelompok 1
Presentasi kelompok 1
 
Ppt pak arisul
Ppt pak arisulPpt pak arisul
Ppt pak arisul
 
Ppt
PptPpt
Ppt
 
B.sejarah bi
B.sejarah biB.sejarah bi
B.sejarah bi
 
Bangga Berbahasa Indonesia
Bangga Berbahasa IndonesiaBangga Berbahasa Indonesia
Bangga Berbahasa Indonesia
 

Similar to SMA

komponen ekosistem tema 5 pembelajara 3 pptx
komponen ekosistem tema 5 pembelajara 3 pptxkomponen ekosistem tema 5 pembelajara 3 pptx
komponen ekosistem tema 5 pembelajara 3 pptxMutiaraHavinaPutri
 
Makalah tentang bahasa indonesia : penggunaan bahasa indonesia
Makalah tentang bahasa indonesia : penggunaan bahasa indonesiaMakalah tentang bahasa indonesia : penggunaan bahasa indonesia
Makalah tentang bahasa indonesia : penggunaan bahasa indonesiaDian Kirtley Kristi
 
Pemuda dan bahasa indonesia harga mati
Pemuda dan bahasa indonesia harga matiPemuda dan bahasa indonesia harga mati
Pemuda dan bahasa indonesia harga matimrifqi872
 
Modul Ajar Bahasa Inggris - Mengenal Berbagai Jenis Teks (Inklusif) - Fase E.pdf
Modul Ajar Bahasa Inggris - Mengenal Berbagai Jenis Teks (Inklusif) - Fase E.pdfModul Ajar Bahasa Inggris - Mengenal Berbagai Jenis Teks (Inklusif) - Fase E.pdf
Modul Ajar Bahasa Inggris - Mengenal Berbagai Jenis Teks (Inklusif) - Fase E.pdfYudshiCesarDwiOctavi
 
Kelas_8_BAB_5_SUMPAH_PEMUDA_DALAM_BINGKA.pptx
Kelas_8_BAB_5_SUMPAH_PEMUDA_DALAM_BINGKA.pptxKelas_8_BAB_5_SUMPAH_PEMUDA_DALAM_BINGKA.pptx
Kelas_8_BAB_5_SUMPAH_PEMUDA_DALAM_BINGKA.pptxAgustini44
 
kelas 8 materi sumpah pemuda.pptx
kelas 8 materi sumpah pemuda.pptxkelas 8 materi sumpah pemuda.pptx
kelas 8 materi sumpah pemuda.pptxNiPutuYuliartini1
 
Tembang dolanan berjaya di negeri orang
Tembang dolanan berjaya di negeri orangTembang dolanan berjaya di negeri orang
Tembang dolanan berjaya di negeri orangBoyolali
 
Materi pkn kelas III semester 1 sumpah pemuda ktsp 2006
Materi pkn  kelas  III semester 1 sumpah pemuda ktsp 2006Materi pkn  kelas  III semester 1 sumpah pemuda ktsp 2006
Materi pkn kelas III semester 1 sumpah pemuda ktsp 2006Rachmah Safitri
 
Sejarah, fungsi, dan kedudukan bahasa indonesia
Sejarah, fungsi, dan kedudukan bahasa indonesiaSejarah, fungsi, dan kedudukan bahasa indonesia
Sejarah, fungsi, dan kedudukan bahasa indonesiaAnang Dwi Purwanto
 
Materi PPKN Kelas 8 SMP Sumpah Pemuda.pptx
Materi PPKN Kelas 8 SMP Sumpah Pemuda.pptxMateri PPKN Kelas 8 SMP Sumpah Pemuda.pptx
Materi PPKN Kelas 8 SMP Sumpah Pemuda.pptxYoppyIlham
 
Pendidikan kewarganegaraan kelas 3 - novida mulyaningrum
Pendidikan kewarganegaraan kelas 3  - novida mulyaningrumPendidikan kewarganegaraan kelas 3  - novida mulyaningrum
Pendidikan kewarganegaraan kelas 3 - novida mulyaningrumprimagraphology consulting
 
Dino nurhamzah kwn
Dino nurhamzah kwnDino nurhamzah kwn
Dino nurhamzah kwnDino Rhamza
 
Bahasa-Indonesia-BS-KLS-II.pdf
Bahasa-Indonesia-BS-KLS-II.pdfBahasa-Indonesia-BS-KLS-II.pdf
Bahasa-Indonesia-BS-KLS-II.pdfAlifiaAjeng1
 
Bahasa-Indonesia-BS-KLS-II (1).pdf
Bahasa-Indonesia-BS-KLS-II (1).pdfBahasa-Indonesia-BS-KLS-II (1).pdf
Bahasa-Indonesia-BS-KLS-II (1).pdfAlifiaAjeng1
 
Pre bahasaindonesia un_smp_2012
Pre bahasaindonesia un_smp_2012Pre bahasaindonesia un_smp_2012
Pre bahasaindonesia un_smp_2012Irviana Rozi
 
Paket 3 pred 3 smp b
Paket 3 pred 3 smp bPaket 3 pred 3 smp b
Paket 3 pred 3 smp bmardiyanto83
 
Mari belajar pendidikan kewarganegaraan untuk kelas 3 - najib sulhan
Mari belajar pendidikan kewarganegaraan untuk kelas 3  - najib sulhanMari belajar pendidikan kewarganegaraan untuk kelas 3  - najib sulhan
Mari belajar pendidikan kewarganegaraan untuk kelas 3 - najib sulhanprimagraphology consulting
 

Similar to SMA (20)

komponen ekosistem tema 5 pembelajara 3 pptx
komponen ekosistem tema 5 pembelajara 3 pptxkomponen ekosistem tema 5 pembelajara 3 pptx
komponen ekosistem tema 5 pembelajara 3 pptx
 
Makalah tentang bahasa indonesia : penggunaan bahasa indonesia
Makalah tentang bahasa indonesia : penggunaan bahasa indonesiaMakalah tentang bahasa indonesia : penggunaan bahasa indonesia
Makalah tentang bahasa indonesia : penggunaan bahasa indonesia
 
Pemuda dan bahasa indonesia harga mati
Pemuda dan bahasa indonesia harga matiPemuda dan bahasa indonesia harga mati
Pemuda dan bahasa indonesia harga mati
 
Modul Ajar Bahasa Inggris - Mengenal Berbagai Jenis Teks (Inklusif) - Fase E.pdf
Modul Ajar Bahasa Inggris - Mengenal Berbagai Jenis Teks (Inklusif) - Fase E.pdfModul Ajar Bahasa Inggris - Mengenal Berbagai Jenis Teks (Inklusif) - Fase E.pdf
Modul Ajar Bahasa Inggris - Mengenal Berbagai Jenis Teks (Inklusif) - Fase E.pdf
 
Kelas_8_BAB_5_SUMPAH_PEMUDA_DALAM_BINGKA.pptx
Kelas_8_BAB_5_SUMPAH_PEMUDA_DALAM_BINGKA.pptxKelas_8_BAB_5_SUMPAH_PEMUDA_DALAM_BINGKA.pptx
Kelas_8_BAB_5_SUMPAH_PEMUDA_DALAM_BINGKA.pptx
 
kelas 8 materi sumpah pemuda.pptx
kelas 8 materi sumpah pemuda.pptxkelas 8 materi sumpah pemuda.pptx
kelas 8 materi sumpah pemuda.pptx
 
Tembang dolanan berjaya di negeri orang
Tembang dolanan berjaya di negeri orangTembang dolanan berjaya di negeri orang
Tembang dolanan berjaya di negeri orang
 
Materi pkn kelas III semester 1 sumpah pemuda ktsp 2006
Materi pkn  kelas  III semester 1 sumpah pemuda ktsp 2006Materi pkn  kelas  III semester 1 sumpah pemuda ktsp 2006
Materi pkn kelas III semester 1 sumpah pemuda ktsp 2006
 
Sejarah, fungsi, dan kedudukan bahasa indonesia
Sejarah, fungsi, dan kedudukan bahasa indonesiaSejarah, fungsi, dan kedudukan bahasa indonesia
Sejarah, fungsi, dan kedudukan bahasa indonesia
 
Soal satap
Soal satapSoal satap
Soal satap
 
Materi PPKN Kelas 8 SMP Sumpah Pemuda.pptx
Materi PPKN Kelas 8 SMP Sumpah Pemuda.pptxMateri PPKN Kelas 8 SMP Sumpah Pemuda.pptx
Materi PPKN Kelas 8 SMP Sumpah Pemuda.pptx
 
Pendidikan kewarganegaraan kelas 3 - novida mulyaningrum
Pendidikan kewarganegaraan kelas 3  - novida mulyaningrumPendidikan kewarganegaraan kelas 3  - novida mulyaningrum
Pendidikan kewarganegaraan kelas 3 - novida mulyaningrum
 
03 bab 1
03 bab 103 bab 1
03 bab 1
 
Dino nurhamzah kwn
Dino nurhamzah kwnDino nurhamzah kwn
Dino nurhamzah kwn
 
Bahasa-Indonesia-BS-KLS-II.pdf
Bahasa-Indonesia-BS-KLS-II.pdfBahasa-Indonesia-BS-KLS-II.pdf
Bahasa-Indonesia-BS-KLS-II.pdf
 
Bahasa-Indonesia-BS-KLS-II (1).pdf
Bahasa-Indonesia-BS-KLS-II (1).pdfBahasa-Indonesia-BS-KLS-II (1).pdf
Bahasa-Indonesia-BS-KLS-II (1).pdf
 
Pre bahasaindonesia un_smp_2012
Pre bahasaindonesia un_smp_2012Pre bahasaindonesia un_smp_2012
Pre bahasaindonesia un_smp_2012
 
Paket 3 pred 3 smp b
Paket 3 pred 3 smp bPaket 3 pred 3 smp b
Paket 3 pred 3 smp b
 
Mari belajar pendidikan kewarganegaraan untuk kelas 3 - najib sulhan
Mari belajar pendidikan kewarganegaraan untuk kelas 3  - najib sulhanMari belajar pendidikan kewarganegaraan untuk kelas 3  - najib sulhan
Mari belajar pendidikan kewarganegaraan untuk kelas 3 - najib sulhan
 
Sejarah sumpah pemuda
Sejarah sumpah pemudaSejarah sumpah pemuda
Sejarah sumpah pemuda
 

Recently uploaded

Paparan Refleksi Lokakarya program sekolah penggerak.pptx
Paparan Refleksi Lokakarya program sekolah penggerak.pptxPaparan Refleksi Lokakarya program sekolah penggerak.pptx
Paparan Refleksi Lokakarya program sekolah penggerak.pptxIgitNuryana13
 
Modul Ajar Biologi Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
Modul Ajar Biologi Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka [abdiera.com]Modul Ajar Biologi Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
Modul Ajar Biologi Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka [abdiera.com]Abdiera
 
Modul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase C
Modul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase CModul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase C
Modul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase CAbdiera
 
KONSEP KEBUTUHAN AKTIVITAS DAN LATIHAN.pptx
KONSEP KEBUTUHAN AKTIVITAS DAN LATIHAN.pptxKONSEP KEBUTUHAN AKTIVITAS DAN LATIHAN.pptx
KONSEP KEBUTUHAN AKTIVITAS DAN LATIHAN.pptxawaldarmawan3
 
BAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptx
BAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptxBAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptx
BAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptxJamhuriIshak
 
Refleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptx
Refleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptxRefleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptx
Refleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptxIrfanAudah1
 
soal AKM Mata Pelajaran PPKN kelas .pptx
soal AKM Mata Pelajaran PPKN kelas .pptxsoal AKM Mata Pelajaran PPKN kelas .pptx
soal AKM Mata Pelajaran PPKN kelas .pptxazhari524
 
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKAMODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKAAndiCoc
 
DESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptx
DESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptxDESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptx
DESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptxFuzaAnggriana
 
Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)
Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)
Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)3HerisaSintia
 
Bab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdf
Bab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdfBab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdf
Bab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdfbibizaenab
 
Lembar Catatan Percakapan Pasca observasidocx
Lembar Catatan Percakapan Pasca observasidocxLembar Catatan Percakapan Pasca observasidocx
Lembar Catatan Percakapan Pasca observasidocxbkandrisaputra
 
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggerak
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru PenggerakAksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggerak
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggeraksupriadi611
 
JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5
JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5
JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5ssuserd52993
 
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATAS
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATASMATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATAS
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATASKurniawan Dirham
 
Contoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdf
Contoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdfContoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdf
Contoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdfCandraMegawati
 
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase B
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase BModul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase B
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase BAbdiera
 
Aksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdf
Aksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdfAksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdf
Aksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdfDimanWr1
 
AKSI NYATA NARKOBA ATAU OBAT TERLARANG..
AKSI NYATA NARKOBA ATAU OBAT TERLARANG..AKSI NYATA NARKOBA ATAU OBAT TERLARANG..
AKSI NYATA NARKOBA ATAU OBAT TERLARANG..ikayogakinasih12
 
aku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPAS
aku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPASaku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPAS
aku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPASreskosatrio1
 

Recently uploaded (20)

Paparan Refleksi Lokakarya program sekolah penggerak.pptx
Paparan Refleksi Lokakarya program sekolah penggerak.pptxPaparan Refleksi Lokakarya program sekolah penggerak.pptx
Paparan Refleksi Lokakarya program sekolah penggerak.pptx
 
Modul Ajar Biologi Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
Modul Ajar Biologi Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka [abdiera.com]Modul Ajar Biologi Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
Modul Ajar Biologi Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
 
Modul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase C
Modul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase CModul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase C
Modul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase C
 
KONSEP KEBUTUHAN AKTIVITAS DAN LATIHAN.pptx
KONSEP KEBUTUHAN AKTIVITAS DAN LATIHAN.pptxKONSEP KEBUTUHAN AKTIVITAS DAN LATIHAN.pptx
KONSEP KEBUTUHAN AKTIVITAS DAN LATIHAN.pptx
 
BAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptx
BAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptxBAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptx
BAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptx
 
Refleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptx
Refleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptxRefleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptx
Refleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptx
 
soal AKM Mata Pelajaran PPKN kelas .pptx
soal AKM Mata Pelajaran PPKN kelas .pptxsoal AKM Mata Pelajaran PPKN kelas .pptx
soal AKM Mata Pelajaran PPKN kelas .pptx
 
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKAMODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
 
DESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptx
DESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptxDESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptx
DESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptx
 
Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)
Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)
Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)
 
Bab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdf
Bab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdfBab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdf
Bab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdf
 
Lembar Catatan Percakapan Pasca observasidocx
Lembar Catatan Percakapan Pasca observasidocxLembar Catatan Percakapan Pasca observasidocx
Lembar Catatan Percakapan Pasca observasidocx
 
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggerak
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru PenggerakAksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggerak
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggerak
 
JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5
JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5
JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5
 
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATAS
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATASMATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATAS
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATAS
 
Contoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdf
Contoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdfContoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdf
Contoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdf
 
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase B
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase BModul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase B
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase B
 
Aksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdf
Aksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdfAksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdf
Aksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdf
 
AKSI NYATA NARKOBA ATAU OBAT TERLARANG..
AKSI NYATA NARKOBA ATAU OBAT TERLARANG..AKSI NYATA NARKOBA ATAU OBAT TERLARANG..
AKSI NYATA NARKOBA ATAU OBAT TERLARANG..
 
aku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPAS
aku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPASaku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPAS
aku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPAS
 

SMA

  • 1. TO SMA Pintar Kabupaten Kuantan Singingi
  • 2. Materi Ajar Guru Bidang Studi Bahasa dan Sastra Indonesia
  • 3. • Apa Apa yang kamu tahu tentang B. Indonesia? ?? ?? ??
  • 5. Apa yang kamu ketahui dari objek berikut? 1 2 3 4 5 6 7 8 9
  • 6. KD: Menanggapi siaran atau informasi dari media elektronik (berita dan nonberita Menuliskan isi siaran radio/televisi dalam beberapa kalimat dengan urutan yang runtut dan mudah dipahami. Menyampaikan secara lisan isi berita yang telah ditulis secara runtut dan jelas Mengajukan pertanyaan/ tanggapan berdasarkan informasi yang didengar (menyetujui, menolak, menambahkan pendapat) SK: Memahami siaran atau cerita yang disampaikan secara langsung /tidak langsung
  • 7.  Tujuan PembelajaranTujuan Pembelajaran Setelah pembelajaran ini diharapkan siswaSetelah pembelajaran ini diharapkan siswa mampu: Mendengarkan, memahami, danmampu: Mendengarkan, memahami, dan menanggapi informasi berita dari mediamenanggapi informasi berita dari media elektronikaelektronika Sumber BacaanSumber Bacaan  Buku PaketBuku Paket Panduan Belajar Bahasa Indonesia untukPanduan Belajar Bahasa Indonesia untuk SMA kelas XSMA kelas X, Esis, 2007 halaman 2, Esis, 2007 halaman 2  Buku PaketBuku Paket Mahir Berbahasa dan Sastra IndonesiaMahir Berbahasa dan Sastra Indonesia SMA Kelas XSMA Kelas X, Yudistira, 2006 halaman4, Yudistira, 2006 halaman4  Buku PaketBuku Paket Cendikia Berbahasa dan Sastra IndonesiaCendikia Berbahasa dan Sastra Indonesia untuk kelas X SMA/MAuntuk kelas X SMA/MA, PT. Setia Purna, 2005 ”, PT. Setia Purna, 2005 ” halaman 19halaman 19
  • 8. Apa yang dimaksud dengan berita? Menurut KBBI berita adalah pemberitahuan, pengumuman, laporan, cerita, atau keterangan mengenai kejadian atau peristiwa yang hangat
  • 9. Apa ciri-ciri berita? 5W+1H atau ASDiBiMeGa 1. What atau apa yang terjadi 2. When atau kapan terjadi 3. Where atau di mana terjadinya 4. Who atau siapa yang mengalami 5. Why atau mengapa terjadi 6. How atau bagaimana terjadinya
  • 10. A. Simanjuntak Merasa Sedih atas Nasionalisme Generasi Muda Alfred Simanjuntak, pencipta lagu “Bangun Pemuda- Pemudi”, merasa sedih melihat kondisi muda-mudi Indonesia menjelang ulang tahun RI yang ke-63 mendatang. Komponis yang berusia 82 tahun itu melihat telah terjadi kemandekan serius pada generasi muda sekarang. “Generasi muda tidak dinamis karena sedang terlena dengan budaya konsumtif. Nasionalisme mereka sangat kurang, cenderung individualis, egois, jauh sekali ketika saya muda” kata alfred setelah memimpin Paduan Suara Anak Indonesia di Erasmus Huis, Jkarta, yang antara lain menyanyikan lagu “Unite the Children of the Word”, karya komponis itu. ia bercerita bahwa ia penuh bergerilya ke Yogyakarta pada 1949, saat ibu kota Indonesia beralihsementara ke kota gudeg itu. Saat itu, semangat pemuda sangat menggebu untuk menunjukkan diri sebagai pemuda terbaik di dunia kepada bangsa luar. “Tanpa rasa minder” ujarnya.
  • 11. A. Simanjuntak Merasa Sedih atas Nasionalisme Generasi Muda Alfred Simanjuntak, pencipta lagu “Bangun Pemuda- Pemudi”, merasa sedih melihat kondisi muda-mudi Indonesia menjelang ulang tahun RI yang ke-63 mendatang. Komponis yang berusia 82 tahun itu melihat telah terjadi kemandekan serius pada generasi muda sekarang. “Generasi muda tidak dinamis karena sedang terlena dengan budaya konsumtif. Nasionalisme mereka sangat kurang, cenderung individualis, egois, jauh sekali ketika saya muda” kata alfred selepas memimpin Paduan Suara Anak Indonesia di Erasmus Huis, Jakarta, yang antara lain menyanyikan lagu “Unite the Children of the Word”, karya komponis itu. ia bercerita bahwa ia penuh bergerilya ke Yogyakarta pada 1949, saat ibu kota Indonesia beralihsementara ke kota gudeg itu. Saat itu, semangat pemuda sangat menggebu untuk menunjukkan diri sebagai pemuda terbaik di dunia kepada bangsa luar. “Tanpa rasa minder” ujarnya. ApaSiapa kapan Di mana Mengapa
  • 12. Uji Pemahaman 1. Bacalah sebuah kutipan informasi sebagai siaran televisi pada halaman 21 buku paket Bahasa Indonesia! 2. Tuliskan informasi yang kamu dengar secara runtut dengan menggunakan kata-kata sendiri 3. Sampaikan informasi tersebut secara lisan di depan kelas!
  • 13. Memberikan tanggapan terhadap informasi yang disampaikan Apa pendapatmu dan bagaimana tanggapanmu terhadap berita berikut ini? 1. Rencana bupati untuk memisahkan kelas siswa perempuan dan laki-laki untuk SMA Pintar 2. Tindakan petugas Tramtib di Jakarta yang mengunduli seorang perempuan joki tree in one yang tertangkap secara berulang-ulang 3. Rencana pemerintah untuk mengganti pemakaian kompor minyak dengan kompor gas
  • 14. Menggunakan imbuhan (konfiks ke-an) • Fungsi konfiks ke-an 1. Membentuk kata benda, contoh: kedutaan (kongkret) dan kesejukan(abstrak) 2. Kata kerja pasif, contoh: kedinginan, kehujanan • Makna imbuhan ke-an 1. Menyatakan suatu hal atau peristiwa yang telah terjadi, contoh: kecelakaan, kebudayaan 2. Menyatakan tempat/daerah, contoh:kecamatan, kedutaan, kelurahan 3. Menyatakan kena/menderita suatu hal, contoh:kehujanan, kedinginan 4. Menyatakan suatu perbuatan yang tidak disengaja, contoh: ketiduran 5. Menyatakan terlalu, contoh, kebanyakan, kemanisan 6. Menyerupai, contoh: kebarat-baratan 7. Menyatakan kumpulan, contoh: kepulauan 8. Sifat/keadaan, contoh:ketampanan 9. Hasil, contoh:ketertiban
  • 15. Buatlah kalimat dengan menggunakan kata berikut ini, kemudian tentukan maknanya! 1. Ketinggian 2. Kekanak-kanakan 3. Kelupaan 4. Kementrian 5. Kebersihan 6. Kesenian 7. Kehilangan 8. Kejahatan 9. Kesatuan 10.kematangan