SlideShare a Scribd company logo
1 of 11
Membangun Motivasi diri
Darbiyah Dzatiyah
1. Ciptakan sensasi
• Ciptakan sesuatu yang dapat "membangunkan" dan
membangkitkan gairah anda saat pagi menjelang.
Misalnya, anda berpikir esok hari harus
mendapatkan keuntungan 1 milyar rupiah. Walau
kedengarannya mustahil, tapi sensasi ini kadang
memacu semangat anda untuk berkarya lebih baik
lagi melebihi apa yang sudah anda lakukan
kemarin.
• “Allah Ta’ala berfirman: Aku sesuai persangkaan
hamba-Ku"
2. Kembangkan terus tujuan anda
• Jangan pernah terpaku pada satu tujuan yang
sederhana. Tujuan hidup yang terlalu sederhana
membuat anda tidak memiliki kekuatan lebih.
Padahal untuk meraih sesuatu anda memerlukan
tantangan yang lebih besar, untuk mengerahkan
kekuatan anda yang sebenarnya. Tujuan hidup yang
besar akan membangkitkan motivasi dan kekuatan
tersendiri dalam hidup anda.
• ‫إنما‬
‫األ‬
‫عمال‬
‫بالنيات‬
،
‫وإنما‬
‫لكل‬
‫امرئ‬
‫ما‬
‫نوى‬
• Artinya: "Sesungguhnya amalan itu tergantung
niatnya dan seseorang akan mendapatkan sesuai
dengan apa yang ia niatkan." (HR Bukhari dan
3. Tetapkan saat kematian
• Anda perlu memikirkan saat kematian meskipun
gejala ke arah itu tidak dapat diprediksikan.
Membayangkan saat-saat terakhir dalam hidup ini
sesungguhnya merupakan saat-saat yang sangat
sensasional. Anda dapat membayangkan 'flash
back' dalam kehidupan anda. Sejak anda menjalani
masa kanak-kanak, remaja, hingga tampil sebagai
pribadi yang dewasa dan mandiri. Jika anda
membayangkan 'ajal' anda sudah dekat, akan
memotivasi anda untuk berbuat lebih banyak lagi
selama hidup anda.
• "Berapa banyak orang yang lalai dalam hidupnya,
4. Tinggalkan teman yang tidak
perlu
• Jangan ragu untuk meninggalkan teman-teman
yang tidak dapat mendorong anda mencapai
tujuan. Sebab, siapapun teman anda, seharusnya
mampu membawa anda pada perubahan yang
lebih baik. Ketahuilah bergaul dengan orang-orang
yang optimis akan membuat anda berpikir optimis
pula. Bersama mereka hidup ini terasa lebih
menyenangkan dan penuh motivasi.
• “Teman-teman akrab pada hari itu (Qiyamat)
menjadi musuh bagi yang lain, kecuali
persahabatan karena Ketaqwaan” (QS 43:67).
5. Hampiri bayangan ketakutan
• Saat anda dibayang-bayangi kecemasan dan
ketakutan, jangan melarikan diri dari bayangan
tersebut. Misalnya selama ini anda takut akan
menghadapi masa depan yang buruk. Datang dan
nikmati rasa takut anda dengan mencoba
mengatasinya. Saat anda berhasil mengatasi rasa
takut, saat itu anda telah berhasil meningkatkan
keyakinan diri bahwa anda mampu mencapai hidup
yang lebih baik.
• Sesungguhnya mereka hanyalah setan yang
menakut-nakuti (kamu) dengan teman-teman
setianya, karena itu janganlah kamu takut kepada
6. Ucapkan "selamat datang" pada
setiap masalah
• Jalan untuk mencapai tujuan tidak selamanya
semulus jalan tol. Suatu saat anda akan
menghadapi jalan terjal, menanjak dan penuh
bebatuan. Jangan memutar arah untuk mengambil
jalan pintas. Hadapi terus jalan tersebut dan
pikirkan cara terbaik untuk bisa melewatinya. Jika
anda memandang masalah sebagai sesuatu yang
mengerikan, anda akan semakin sulit termotivasi.
Sebaliknya bila anda selalu siap menghadapi setiap
masalah, anda seakan memiliki energi dan
semangat berlebih untuk mencapai tujuan anda.
• “Karena, sesungguhnya sesudah kesulitan itu ada
7. Mulailah dengan rasa senang
• Jangan pernah merasa terbebani dengan tujuan
hidup anda. Coba nikmati hidup dan jalan yang
anda tempuh. Jika sejak awal anda sudah merasa
‘tidak suka’ rasanya motivasi hidup tidak akan
pernah anda miliki.
• “Dan carilah pada apa yang telah dianugerahkan
Allah kepadamu (kebahagiaan) negeri akhirat, dan
janganlah kamu melupakan bahagianmu dari
(kenikmatan) duniawi.”
8. Berlatih dengan keras
• Tidak bisa tidak, anda harus berlatih terus bila ingin
mendapatkan hasil terbaik. Pada dasarnya tidak
ada yang tidak dapat anda raih jika anda terus
berusaha keras. Semakin giat berlatih semakin
mudah pula mengatasi setiap kesulitan.
• "Dan Katakanlah: "Bekerjalah kamu, maka Allah dan
Rasul-Nya serta orang-orang mukmin akan melihat
pekerjaanmu itu, dan kamu akan dikembalikan
kepada (Allah) Yang Mengetahui akan yang ghaib
dan yang nyata, lalu diberitakan-Nya kepada kamu
apa yang telah kamu kerjakan."
KESIMLULAN
• Motivasi dapat menumbuhkan semangat dalam
mencapai tujuan. Motivasi yang kuat di dalam diri,
kita akan memiliki apresiasi dan penghargaan yang
tinggi terhadap diri dan hidup ini. Sehingga kita
tidak akan ragu untuk melangkah ke depan, yaitu
mencapai visi hidup kita.

More Related Content

Similar to Membangun Motivasi Diri untukmajuuu.pptx

Membangun kepercayaan diri
Membangun kepercayaan diriMembangun kepercayaan diri
Membangun kepercayaan diri
muhammad hamdi
 

Similar to Membangun Motivasi Diri untukmajuuu.pptx (20)

Berpikir dan berjiwa besar
Berpikir dan berjiwa besarBerpikir dan berjiwa besar
Berpikir dan berjiwa besar
 
Ringkasan 7-keajaiban-rezeki-by-han o-om
Ringkasan 7-keajaiban-rezeki-by-han o-omRingkasan 7-keajaiban-rezeki-by-han o-om
Ringkasan 7-keajaiban-rezeki-by-han o-om
 
CERAMAH MOTIVASI (LEBARKAN SAYAPMU, TERUSKAN PERJUANGAN)
CERAMAH MOTIVASI (LEBARKAN SAYAPMU, TERUSKAN PERJUANGAN)CERAMAH MOTIVASI (LEBARKAN SAYAPMU, TERUSKAN PERJUANGAN)
CERAMAH MOTIVASI (LEBARKAN SAYAPMU, TERUSKAN PERJUANGAN)
 
5 tips melejitkan potensi diri
5 tips melejitkan potensi diri5 tips melejitkan potensi diri
5 tips melejitkan potensi diri
 
PPT Motivasi Diri
PPT Motivasi DiriPPT Motivasi Diri
PPT Motivasi Diri
 
Rasa pd dlm hitungan detik
Rasa pd dlm hitungan detikRasa pd dlm hitungan detik
Rasa pd dlm hitungan detik
 
Lapangkan jiwa dengan kemaafan.pdf
Lapangkan jiwa dengan kemaafan.pdfLapangkan jiwa dengan kemaafan.pdf
Lapangkan jiwa dengan kemaafan.pdf
 
10 rahasia mendapatkan rasa pd
10 rahasia mendapatkan rasa pd10 rahasia mendapatkan rasa pd
10 rahasia mendapatkan rasa pd
 
Membangun kepercayaan diri
Membangun kepercayaan diriMembangun kepercayaan diri
Membangun kepercayaan diri
 
Ppt rpl bidang pribadi
Ppt rpl  bidang pribadiPpt rpl  bidang pribadi
Ppt rpl bidang pribadi
 
manfaat berpikir positif
manfaat berpikir positif manfaat berpikir positif
manfaat berpikir positif
 
Ppt rpl bidang pribadi
Ppt rpl bidang pribadi Ppt rpl bidang pribadi
Ppt rpl bidang pribadi
 
merindui kebahagiaan hakiki
merindui kebahagiaan hakikimerindui kebahagiaan hakiki
merindui kebahagiaan hakiki
 
Berpikir Sukses Jangan Pernah Menyerah .pptx
Berpikir Sukses Jangan Pernah Menyerah .pptxBerpikir Sukses Jangan Pernah Menyerah .pptx
Berpikir Sukses Jangan Pernah Menyerah .pptx
 
Pesimis
PesimisPesimis
Pesimis
 
Pesimis
PesimisPesimis
Pesimis
 
Pesimis
PesimisPesimis
Pesimis
 
Motivation training
Motivation trainingMotivation training
Motivation training
 
KATA MUTIARA~KU @_@
KATA MUTIARA~KU @_@KATA MUTIARA~KU @_@
KATA MUTIARA~KU @_@
 
Memahami potensi diri
Memahami potensi diriMemahami potensi diri
Memahami potensi diri
 

Recently uploaded

SK PANITIA PELAKSANA IHT SMPN 2 KEMPAS KECAMATAN KEMPAS
SK PANITIA PELAKSANA IHT SMPN 2 KEMPAS KECAMATAN KEMPASSK PANITIA PELAKSANA IHT SMPN 2 KEMPAS KECAMATAN KEMPAS
SK PANITIA PELAKSANA IHT SMPN 2 KEMPAS KECAMATAN KEMPAS
susilowati82
 
Power point materi IPA pada materi unsur
Power point materi IPA pada materi unsurPower point materi IPA pada materi unsur
Power point materi IPA pada materi unsur
DoddiKELAS7A
 
prinsip dasar kepramukaan dan metode kepramukaan
prinsip dasar kepramukaan dan metode kepramukaanprinsip dasar kepramukaan dan metode kepramukaan
prinsip dasar kepramukaan dan metode kepramukaan
aji guru
 
443016507-Sediaan-obat-PHYCOPHYTA-MYOPHYTA-dan-MYCOPHYTA-pptx.pptx
443016507-Sediaan-obat-PHYCOPHYTA-MYOPHYTA-dan-MYCOPHYTA-pptx.pptx443016507-Sediaan-obat-PHYCOPHYTA-MYOPHYTA-dan-MYCOPHYTA-pptx.pptx
443016507-Sediaan-obat-PHYCOPHYTA-MYOPHYTA-dan-MYCOPHYTA-pptx.pptx
ErikaPutriJayantini
 
Aksi Nyata Cegah Perundungan Mulai dari Kelas [Guru].pptx
Aksi Nyata Cegah Perundungan Mulai dari Kelas [Guru].pptxAksi Nyata Cegah Perundungan Mulai dari Kelas [Guru].pptx
Aksi Nyata Cegah Perundungan Mulai dari Kelas [Guru].pptx
AgusSuarno2
 
MATERI Projek Kreatif Kewirausahaan kelas XI SMK.pptx
MATERI Projek Kreatif Kewirausahaan kelas XI SMK.pptxMATERI Projek Kreatif Kewirausahaan kelas XI SMK.pptx
MATERI Projek Kreatif Kewirausahaan kelas XI SMK.pptx
randikaakbar11
 

Recently uploaded (20)

E-modul materi Ekosistem Kelas 10 SMA (Preview)
E-modul materi Ekosistem Kelas 10 SMA (Preview)E-modul materi Ekosistem Kelas 10 SMA (Preview)
E-modul materi Ekosistem Kelas 10 SMA (Preview)
 
Slide Kick Off for Public - Google Cloud Arcade Facilitator 2024.pptx
Slide Kick Off for Public - Google Cloud Arcade Facilitator 2024.pptxSlide Kick Off for Public - Google Cloud Arcade Facilitator 2024.pptx
Slide Kick Off for Public - Google Cloud Arcade Facilitator 2024.pptx
 
Aksi Nyata Modul 1.3 Visi Guru penggerak
Aksi Nyata Modul 1.3 Visi Guru penggerakAksi Nyata Modul 1.3 Visi Guru penggerak
Aksi Nyata Modul 1.3 Visi Guru penggerak
 
MODUL AJAR SENI TARI KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR SENI TARI KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR SENI TARI KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR SENI TARI KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
Lokakarya tentang Kepemimpinan Sekolah 1.pptx
Lokakarya tentang Kepemimpinan Sekolah 1.pptxLokakarya tentang Kepemimpinan Sekolah 1.pptx
Lokakarya tentang Kepemimpinan Sekolah 1.pptx
 
SK PANITIA PELAKSANA IHT SMPN 2 KEMPAS KECAMATAN KEMPAS
SK PANITIA PELAKSANA IHT SMPN 2 KEMPAS KECAMATAN KEMPASSK PANITIA PELAKSANA IHT SMPN 2 KEMPAS KECAMATAN KEMPAS
SK PANITIA PELAKSANA IHT SMPN 2 KEMPAS KECAMATAN KEMPAS
 
MODUL AJAR SENI MUSIK KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR SENI MUSIK KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR SENI MUSIK KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR SENI MUSIK KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
MODUL AJAR SENI RUPA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR SENI RUPA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR SENI RUPA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR SENI RUPA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
Power point materi IPA pada materi unsur
Power point materi IPA pada materi unsurPower point materi IPA pada materi unsur
Power point materi IPA pada materi unsur
 
Mekanisme Mendengar Pada Manusia dan Hewan.pptx
Mekanisme Mendengar Pada Manusia dan Hewan.pptxMekanisme Mendengar Pada Manusia dan Hewan.pptx
Mekanisme Mendengar Pada Manusia dan Hewan.pptx
 
prinsip dasar kepramukaan dan metode kepramukaan
prinsip dasar kepramukaan dan metode kepramukaanprinsip dasar kepramukaan dan metode kepramukaan
prinsip dasar kepramukaan dan metode kepramukaan
 
PELAKSANAAN + Link2 MATERI Training_ "AUDIT INTERNAL + SISTEM MANAJEMEN MUTU ...
PELAKSANAAN + Link2 MATERI Training_ "AUDIT INTERNAL + SISTEM MANAJEMEN MUTU ...PELAKSANAAN + Link2 MATERI Training_ "AUDIT INTERNAL + SISTEM MANAJEMEN MUTU ...
PELAKSANAAN + Link2 MATERI Training_ "AUDIT INTERNAL + SISTEM MANAJEMEN MUTU ...
 
Materi Kimfar Asam,Basa,Buffer dan Garam
Materi Kimfar Asam,Basa,Buffer dan GaramMateri Kimfar Asam,Basa,Buffer dan Garam
Materi Kimfar Asam,Basa,Buffer dan Garam
 
443016507-Sediaan-obat-PHYCOPHYTA-MYOPHYTA-dan-MYCOPHYTA-pptx.pptx
443016507-Sediaan-obat-PHYCOPHYTA-MYOPHYTA-dan-MYCOPHYTA-pptx.pptx443016507-Sediaan-obat-PHYCOPHYTA-MYOPHYTA-dan-MYCOPHYTA-pptx.pptx
443016507-Sediaan-obat-PHYCOPHYTA-MYOPHYTA-dan-MYCOPHYTA-pptx.pptx
 
Materi Penggolongan Obat Undang-Undang Kesehatan
Materi Penggolongan Obat Undang-Undang KesehatanMateri Penggolongan Obat Undang-Undang Kesehatan
Materi Penggolongan Obat Undang-Undang Kesehatan
 
PWS KIA (Pemantauan Wilayah Setempat) Kesehatan Ibu dan Anak
PWS KIA (Pemantauan Wilayah Setempat) Kesehatan Ibu dan AnakPWS KIA (Pemantauan Wilayah Setempat) Kesehatan Ibu dan Anak
PWS KIA (Pemantauan Wilayah Setempat) Kesehatan Ibu dan Anak
 
Aksi Nyata Cegah Perundungan Mulai dari Kelas [Guru].pptx
Aksi Nyata Cegah Perundungan Mulai dari Kelas [Guru].pptxAksi Nyata Cegah Perundungan Mulai dari Kelas [Guru].pptx
Aksi Nyata Cegah Perundungan Mulai dari Kelas [Guru].pptx
 
Informatika Latihan Soal Kelas Tujuh.pptx
Informatika Latihan Soal Kelas Tujuh.pptxInformatika Latihan Soal Kelas Tujuh.pptx
Informatika Latihan Soal Kelas Tujuh.pptx
 
MODUL AJAR PENDIDIKAN AGAMA ISLAM & BUDI PEKERTI (PAIBP) KELAS 5.pdf
MODUL AJAR PENDIDIKAN AGAMA ISLAM & BUDI PEKERTI (PAIBP) KELAS 5.pdfMODUL AJAR PENDIDIKAN AGAMA ISLAM & BUDI PEKERTI (PAIBP) KELAS 5.pdf
MODUL AJAR PENDIDIKAN AGAMA ISLAM & BUDI PEKERTI (PAIBP) KELAS 5.pdf
 
MATERI Projek Kreatif Kewirausahaan kelas XI SMK.pptx
MATERI Projek Kreatif Kewirausahaan kelas XI SMK.pptxMATERI Projek Kreatif Kewirausahaan kelas XI SMK.pptx
MATERI Projek Kreatif Kewirausahaan kelas XI SMK.pptx
 

Membangun Motivasi Diri untukmajuuu.pptx

  • 2.
  • 3. 1. Ciptakan sensasi • Ciptakan sesuatu yang dapat "membangunkan" dan membangkitkan gairah anda saat pagi menjelang. Misalnya, anda berpikir esok hari harus mendapatkan keuntungan 1 milyar rupiah. Walau kedengarannya mustahil, tapi sensasi ini kadang memacu semangat anda untuk berkarya lebih baik lagi melebihi apa yang sudah anda lakukan kemarin. • “Allah Ta’ala berfirman: Aku sesuai persangkaan hamba-Ku"
  • 4. 2. Kembangkan terus tujuan anda • Jangan pernah terpaku pada satu tujuan yang sederhana. Tujuan hidup yang terlalu sederhana membuat anda tidak memiliki kekuatan lebih. Padahal untuk meraih sesuatu anda memerlukan tantangan yang lebih besar, untuk mengerahkan kekuatan anda yang sebenarnya. Tujuan hidup yang besar akan membangkitkan motivasi dan kekuatan tersendiri dalam hidup anda. • ‫إنما‬ ‫األ‬ ‫عمال‬ ‫بالنيات‬ ، ‫وإنما‬ ‫لكل‬ ‫امرئ‬ ‫ما‬ ‫نوى‬ • Artinya: "Sesungguhnya amalan itu tergantung niatnya dan seseorang akan mendapatkan sesuai dengan apa yang ia niatkan." (HR Bukhari dan
  • 5. 3. Tetapkan saat kematian • Anda perlu memikirkan saat kematian meskipun gejala ke arah itu tidak dapat diprediksikan. Membayangkan saat-saat terakhir dalam hidup ini sesungguhnya merupakan saat-saat yang sangat sensasional. Anda dapat membayangkan 'flash back' dalam kehidupan anda. Sejak anda menjalani masa kanak-kanak, remaja, hingga tampil sebagai pribadi yang dewasa dan mandiri. Jika anda membayangkan 'ajal' anda sudah dekat, akan memotivasi anda untuk berbuat lebih banyak lagi selama hidup anda. • "Berapa banyak orang yang lalai dalam hidupnya,
  • 6. 4. Tinggalkan teman yang tidak perlu • Jangan ragu untuk meninggalkan teman-teman yang tidak dapat mendorong anda mencapai tujuan. Sebab, siapapun teman anda, seharusnya mampu membawa anda pada perubahan yang lebih baik. Ketahuilah bergaul dengan orang-orang yang optimis akan membuat anda berpikir optimis pula. Bersama mereka hidup ini terasa lebih menyenangkan dan penuh motivasi. • “Teman-teman akrab pada hari itu (Qiyamat) menjadi musuh bagi yang lain, kecuali persahabatan karena Ketaqwaan” (QS 43:67).
  • 7. 5. Hampiri bayangan ketakutan • Saat anda dibayang-bayangi kecemasan dan ketakutan, jangan melarikan diri dari bayangan tersebut. Misalnya selama ini anda takut akan menghadapi masa depan yang buruk. Datang dan nikmati rasa takut anda dengan mencoba mengatasinya. Saat anda berhasil mengatasi rasa takut, saat itu anda telah berhasil meningkatkan keyakinan diri bahwa anda mampu mencapai hidup yang lebih baik. • Sesungguhnya mereka hanyalah setan yang menakut-nakuti (kamu) dengan teman-teman setianya, karena itu janganlah kamu takut kepada
  • 8. 6. Ucapkan "selamat datang" pada setiap masalah • Jalan untuk mencapai tujuan tidak selamanya semulus jalan tol. Suatu saat anda akan menghadapi jalan terjal, menanjak dan penuh bebatuan. Jangan memutar arah untuk mengambil jalan pintas. Hadapi terus jalan tersebut dan pikirkan cara terbaik untuk bisa melewatinya. Jika anda memandang masalah sebagai sesuatu yang mengerikan, anda akan semakin sulit termotivasi. Sebaliknya bila anda selalu siap menghadapi setiap masalah, anda seakan memiliki energi dan semangat berlebih untuk mencapai tujuan anda. • “Karena, sesungguhnya sesudah kesulitan itu ada
  • 9. 7. Mulailah dengan rasa senang • Jangan pernah merasa terbebani dengan tujuan hidup anda. Coba nikmati hidup dan jalan yang anda tempuh. Jika sejak awal anda sudah merasa ‘tidak suka’ rasanya motivasi hidup tidak akan pernah anda miliki. • “Dan carilah pada apa yang telah dianugerahkan Allah kepadamu (kebahagiaan) negeri akhirat, dan janganlah kamu melupakan bahagianmu dari (kenikmatan) duniawi.”
  • 10. 8. Berlatih dengan keras • Tidak bisa tidak, anda harus berlatih terus bila ingin mendapatkan hasil terbaik. Pada dasarnya tidak ada yang tidak dapat anda raih jika anda terus berusaha keras. Semakin giat berlatih semakin mudah pula mengatasi setiap kesulitan. • "Dan Katakanlah: "Bekerjalah kamu, maka Allah dan Rasul-Nya serta orang-orang mukmin akan melihat pekerjaanmu itu, dan kamu akan dikembalikan kepada (Allah) Yang Mengetahui akan yang ghaib dan yang nyata, lalu diberitakan-Nya kepada kamu apa yang telah kamu kerjakan."
  • 11. KESIMLULAN • Motivasi dapat menumbuhkan semangat dalam mencapai tujuan. Motivasi yang kuat di dalam diri, kita akan memiliki apresiasi dan penghargaan yang tinggi terhadap diri dan hidup ini. Sehingga kita tidak akan ragu untuk melangkah ke depan, yaitu mencapai visi hidup kita.