SlideShare a Scribd company logo
MEKANISME PENCEGAHAN DAN
PENANGANAN PERDAGANGAN ANAK
UNTUK EKSPLOITASI SEKSUAL DI
SEKTOR PARIWISATA
Dalam agenda penguatan Gugus Tugas Pencegahan TPPO
ESA
Sebuah Isue
tanpa ada batasan
500 000
4 000
30 000
500 000
300 000
200 000
500 000
30 000
8 000
10 000
300 000
Perkiraan Angka Anak Korban Ekploitasi Seksual di Dunia
•Eksploitasi seksual anak masih kerap
terjadi dan terus meningkat
•Belum adanya mandatory report dalam
upaya mitigasi terjadinya kejahatan
eksploitasi seksual anak dan
perdagangan orang
•Dunia Wisata Indonesia yang belum
memberikan upaya perdagangan anak
secara optimal
•Perkembangan sektor Wisata dan
Internet meningkatkan Kerentanan
Situasi Indonesia
6
“fokuskan Penyelesaian kasus
yang terkait HAM.”
“Pastikan Kemajuan di lapangan
pada 10 destinasi wisata nasional”
Dunia pariwisata kita
Ekploitasi Seksual
Komersial Anak (ESKA)
• sebuah pelanggaran hak
anak yang mendasar
• anak dilibatkan sebagai
objek seksual dan
komersial
• Dengan Pemberian uang
atau sesuai yang bisa
dinominalkan.”
Perdagangan anak untuk tujuan seksual
Eksploitasi seksual melalui prostitusi
Perkawinan Anak
Eksploitasi Seksual Anak di Online
Eksploitasi seksual anak di destinasi perjalanan & wisata
Materi kekerasan seksual anak (pornografi anak)
Bentuk-Bentuk
Eksploitasi Seksual Anak
Pariwisata
Anak dan
Perempuan
Kejahatan
situasi ini terjadi karena pelaku
kejahatan menggunakan layanan
industri wisata dalam melakukan
kejahatannya dan mereka bisa
saja sebagai pelancong ataupun
wisatawan.
Perusahaan jasa wisata dan
perjalanan bisanya tidak
mencurigai pelanggan /
pengguna jasanya.
ESKA merupakan KEJAHATAN
TRANSNASIONAL
Komitmen Indonesia
•Permenparekraf No. 30/HK 201/MKP/2010
tentang Pedoman Pencegahan Eksploitasi
Seksual Anak di Lingkungan Pariwisata
•Peraturan Menteri pariwisata No. 14 tahun
2016 tentang pedoman Destinasi pariwisata
berkelanjutan.
•UNWTO
12
PERMEN PAREKRAF No. 14 tahun 2016
tentang pedoman Destinasi pariwisata berkelanjutan
Kriteria Indikator Bukti Pendukung
Destinasi memiliki hukum dan
tindakan untuk mencegah
praktik
komersialisasi, seks atau
segala macam bentuk
eksploitasi dan pelecehan
terhadap siapapun,
khususnya anak-anak,
remaja, wanita, dan kaum
minoritas. Hukum dan
tindakan tersebut
dikomunikasikan kepada
publik.
komersialisasi, seks atau
segala macam bentuk
eksploitasi, diskriminasi
atau pelecehan terhadap
penduduk atau
wisatawan.
Rencana Induk Pembangunan Kepariwisataan Daerah (RIPPARDA),
Rencana
Strategis atau Program Pengembangan Destinasi mencakup rencana aksi
mengenai pencegahan eksploitasi komersial, seksual, atau dalam bentuk
lainnya serta pelecehan terhadap masyarakat setempat dan juga pengunjung.
2) Mematuhi peraturan/kebijakan terkait dengan pencegahan eksploitasi,
diskriminasi atau pelecehan.
3) Mematuhi peraturan/kebijakan terkait dengan ketenagakerjaan.
4) Memiliki sistem perlindungan yang mencegah praktik eksploitasi dan
pelecehan terhadap siapapun, khususnya anak-anak, remaja, wanita, dan
kaum minoritas.
Hukum dan program
dikomunikasikan kepada
publik
1) Jumlah kasus yang dilaporkan dalam tahun.
2) Penanganan/tindakan penyelesaian atas laporan praktik-praktik eksploitasi
komersial, seksual, atau dalam bentuk lainnya serta pelecehan dari siapa pun.
3) Sosialisasi secara berkala.
4) Publikasi aturan di media online atau media cetak.
Konvensi Etika
Pariwisata UNWTO
Pasal 2.3 dari GCET
“Eksploitasi manusia dalam bentuk apapun,
terutama seksual, terutama pada anak-anak,
bertentangan dengan tujuan fundamental
pariwisata dan merupakan pengingkaran dari
pariwisata; dengan demikian, sesuai dengan hukum
internasional, tindakan tersebut harus diberantas
dengan penuh semangat kerja sama dari semua
Negara terkait dan dihukum tanpa konsesi oleh
undang-undang nasional dari kedua negara yang
dikunjungi dan negara asal pelaku, bahkan ketika
tindakan tersebut dilakukan di luar negeri.
KOMITMEN DKI JAKARTA
PERATURAN GUBERNUR PROVINSI
DAERAH KHUSUS IBUKOTA JAKARTA
NOMOR 64 TAHUN 2019
TENTANG GUGUS TUGAS PENCEGAHAN
DAN PENANGANAN TINDAK PIDANA
PERDAGANGAN ORANG
14
a. Undang-Undang Nomor 23 Tahun 2002 tentang Perlindungan Anak
b. Peraturan Menteri Kebudayaan dan Pariwisata No. PM.04/UM.001/MKP/08 tentang Sadar
Wisata.
c. Peraturan Menteri Kebudayaan dan Pariwisata Nomor PM.30/HK.201/MKP/2010 tentang
Pedoman Pencegahan Eksploitasi Seksual Anak di Lingkungan Pariwisata.
d. Peraturan Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif Nomor PM.106/PW.oo6/MPEK/2011 in
2011 tentang Sistem Manajemen Pengamanan Hotel.
e. Peraturan Menteri Koordinator Bidang Kesejahteraan Rakyat No. 2 tahun 2016 tentang
Rencana Aksi Nasional Pemberantasan Tindak Pidana Orang (PTPPO) 2015-2019. Perjanjian
Kerja Sama antara Kementerian Kebudayaan dan Pariwisata dengan Kepolisian Negara
Republik Indonesia Nomor PK.06/KS.001/D.PDP/KKP/2010 dan B/33/XII/2010 tentang
Penyelenggaraan Pengamanan di Destinasi Pariwisata.
f. Peraturan Menteri Parekraf no. 14 tahun 2016 tentang pedoman destinasi pariwisata
berkelanjutan.
g. Pergub no 64 tahun 2019. tentang Gugus Tugas Pencegahan dan Penanganan TPPO
Dasar Hukum
KEBIJAKAN KEMENTERIAN PARIWISATA DALAM PENCEGAHAN EKSPLOITASI
SEKSUAL ANAK DI LINGKUNGAN PARIWISATA
ecpat.org @ecpat
ecpat.org @ecpat
The Code adalah inisiatif pariwisata bertanggung jawab yang
digerakkan oleh industri dengan misi untuk memberikan
kesadaran, alat dan dukungan kepada industri pariwisata untuk
mencegah eksploitasi seksual anak.
Informasi lebih lanjut kunjungi
www.thecode.org
Indonesia
Local Code Representatif
Global Standart dalam upaya membangun kepariwisataan
berkelanjutan, dengan memprioritaskan SDG dalam capaian-
capaiannya.
Standarisasi GSTC training (lisensi Indonesia GSTC)
The Code adalah inisiatif pariwisata bertanggung jawab yang
digerakkan oleh industri dengan misi untuk memberikan
kesadaran, alat dan dukungan kepada industri pariwisata
untuk mencegah eksploitasi seksual anak.
Indonesia
Local Code Representatif
Inisiatif Global Kepariwisataan Dalam
Perlindungan Anak
Global Standart dalam upaya membangun kepariwisataan
berkelanjutan, dengan memprioritaskan SDG dalam capaian-
capaiannya.
Standarisasi GSTC training (lisensi Indonesia GSTC)
Informasi lebih lanjut kunjungi
www.thecode.org
The Code adalah inisiatif pariwisata bertanggung jawab yang
digerakkan oleh industri dengan misi untuk memberikan
kesadaran, alat dan dukungan kepada industri pariwisata
untuk mencegah eksploitasi seksual anak.
Global Standart dalam upaya membangun kepariwisataan
berkelanjutan, dengan memprioritaskan SDG dalam capaian-
capaiannya.
Standarisasi GSTC training (lisensi Indonesia GSTC)
• Kode membantu perusahaan pariwisata dan bisnis
mengintegrasikan perlindungan anak ke dalam
operasi mereka melalui penerapan enam kriteria
• Saat ini lebih dari 350 anggota di lebih dari yang
beroperasi di 50 negara
• Sejak 2013 lebih dari 1 juta staf telah menyelesaikan
pelatihan melalui e-learning atau pelatihan tatap
muka
The Code dalam Upaya Melindungi
Anak di Sektor Pariwisata
Kolaborasi dan
Kerjasama
ECPAT Indonesia telah bekerja bersama Aliansi Down To Zero (DtZ)
sejak tahun 2016 dalam upaya perlindungan anak dan orang muda
Indonesia dari bahaya eksploitasi seksual anak (ESA).
Melalui Program DtZ 2021 (Building Back Better in Times
of Covid-19), ECPAT Indonesia mengajak berbagai
lembaga, khususnya industri travel & tourism untuk
bersama -sama menguatkan upaya perlindungan anak
dari ESA di Indonesia melalui kerjasama multisektoral
yang tangguh dan berkelanjutan.
THANK YOU
More info :
Sekretariat ECPAT Indonesia :📩📩 secretariat@ecpatindonesia.org | 📞📞 +6221-2503 -4840
Person in charge ; 📩📩 andyardian@ecpatindonesia.org | 📞📞 +62 81361563988

More Related Content

What's hot

Potensi dan daya tarik wisata kelas X
Potensi dan daya tarik wisata kelas XPotensi dan daya tarik wisata kelas X
Potensi dan daya tarik wisata kelas X
Ade Ela Pratiwi
 
Pengantar Kepariwisataan
Pengantar KepariwisataanPengantar Kepariwisataan
Pengantar Kepariwisataan
Fitri Indra Wardhono
 
contoh cara menghitung harga paket wisata
contoh cara menghitung harga paket wisatacontoh cara menghitung harga paket wisata
contoh cara menghitung harga paket wisata
Nur Agustin Mufarokhah
 
Kd 3.6. organisasi pariwisata ppt
Kd 3.6. organisasi pariwisata pptKd 3.6. organisasi pariwisata ppt
Kd 3.6. organisasi pariwisata ppt
Aul Ndink
 
Laporan Pertanggungjawaban (LPJ) Acara
Laporan Pertanggungjawaban (LPJ) AcaraLaporan Pertanggungjawaban (LPJ) Acara
Laporan Pertanggungjawaban (LPJ) Acara
Lisa Ramadhanty
 
Eksploitasi Seksual Pada Anak Online
Eksploitasi Seksual Pada Anak OnlineEksploitasi Seksual Pada Anak Online
Eksploitasi Seksual Pada Anak Online
ECPAT Indonesia
 
K3L Sektor Perhotelan dan Restoran.pptx
K3L Sektor Perhotelan dan Restoran.pptxK3L Sektor Perhotelan dan Restoran.pptx
K3L Sektor Perhotelan dan Restoran.pptx
Bidang P3NP DPMPTSP Kota Madiun
 
Etika Pariwisata dan Penelitian
Etika Pariwisata dan PenelitianEtika Pariwisata dan Penelitian
Etika Pariwisata dan Penelitian
Trisakti Research Club
 
Memerangi Pariwisata Sex Anak: TANYA & JAWAB
Memerangi Pariwisata Sex Anak: TANYA & JAWABMemerangi Pariwisata Sex Anak: TANYA & JAWAB
Memerangi Pariwisata Sex Anak: TANYA & JAWAB
ECPAT Indonesia
 
Kekerasan & pelecehan, penyimpagan seksual pada anak
Kekerasan & pelecehan, penyimpagan seksual pada  anak Kekerasan & pelecehan, penyimpagan seksual pada  anak
Kekerasan & pelecehan, penyimpagan seksual pada anak
Falanni Firyal Fawwaz
 
Melindungi Anak-Anak Dari Eksploitasi Seksual & Kekerasan Seksual Dalam Situa...
Melindungi Anak-Anak Dari Eksploitasi Seksual & Kekerasan Seksual Dalam Situa...Melindungi Anak-Anak Dari Eksploitasi Seksual & Kekerasan Seksual Dalam Situa...
Melindungi Anak-Anak Dari Eksploitasi Seksual & Kekerasan Seksual Dalam Situa...
ECPAT Indonesia
 
Motivasi Tujuan Perjalanan, Krateristik Wisatawan dan Pola Pengeluaran Wisatawan
Motivasi Tujuan Perjalanan, Krateristik Wisatawan dan Pola Pengeluaran WisatawanMotivasi Tujuan Perjalanan, Krateristik Wisatawan dan Pola Pengeluaran Wisatawan
Motivasi Tujuan Perjalanan, Krateristik Wisatawan dan Pola Pengeluaran Wisatawan
Ade Ela Pratiwi
 
Kekerasan Seksual Anak Terhadap Anak
Kekerasan Seksual Anak Terhadap AnakKekerasan Seksual Anak Terhadap Anak
Kekerasan Seksual Anak Terhadap Anak
ECPAT Indonesia
 
Homestay 2018
Homestay 2018Homestay 2018
Homestay 2018
Pemdes Seboro Sadang
 
Komponen kegiatan pariwisata
Komponen kegiatan pariwisataKomponen kegiatan pariwisata
Komponen kegiatan pariwisata
Sekar Advianty
 
Modul Pelatihan Pencegahan Eksploitasi Seksual Anak Online Untuk Organisasi P...
Modul Pelatihan Pencegahan Eksploitasi Seksual Anak Online Untuk Organisasi P...Modul Pelatihan Pencegahan Eksploitasi Seksual Anak Online Untuk Organisasi P...
Modul Pelatihan Pencegahan Eksploitasi Seksual Anak Online Untuk Organisasi P...
ECPAT Indonesia
 
Pengembangan Pariwisata Daerah
Pengembangan Pariwisata Daerah Pengembangan Pariwisata Daerah
Pengembangan Pariwisata Daerah
Dadang Solihin
 

What's hot (20)

Potensi dan daya tarik wisata kelas X
Potensi dan daya tarik wisata kelas XPotensi dan daya tarik wisata kelas X
Potensi dan daya tarik wisata kelas X
 
Pengantar Kepariwisataan
Pengantar KepariwisataanPengantar Kepariwisataan
Pengantar Kepariwisataan
 
contoh cara menghitung harga paket wisata
contoh cara menghitung harga paket wisatacontoh cara menghitung harga paket wisata
contoh cara menghitung harga paket wisata
 
Kd 3.6. organisasi pariwisata ppt
Kd 3.6. organisasi pariwisata pptKd 3.6. organisasi pariwisata ppt
Kd 3.6. organisasi pariwisata ppt
 
Laporan Pertanggungjawaban (LPJ) Acara
Laporan Pertanggungjawaban (LPJ) AcaraLaporan Pertanggungjawaban (LPJ) Acara
Laporan Pertanggungjawaban (LPJ) Acara
 
Industri pariwisata
Industri pariwisataIndustri pariwisata
Industri pariwisata
 
Eksploitasi Seksual Pada Anak Online
Eksploitasi Seksual Pada Anak OnlineEksploitasi Seksual Pada Anak Online
Eksploitasi Seksual Pada Anak Online
 
K3L Sektor Perhotelan dan Restoran.pptx
K3L Sektor Perhotelan dan Restoran.pptxK3L Sektor Perhotelan dan Restoran.pptx
K3L Sektor Perhotelan dan Restoran.pptx
 
Etika Pariwisata dan Penelitian
Etika Pariwisata dan PenelitianEtika Pariwisata dan Penelitian
Etika Pariwisata dan Penelitian
 
Memerangi Pariwisata Sex Anak: TANYA & JAWAB
Memerangi Pariwisata Sex Anak: TANYA & JAWABMemerangi Pariwisata Sex Anak: TANYA & JAWAB
Memerangi Pariwisata Sex Anak: TANYA & JAWAB
 
Kekerasan & pelecehan, penyimpagan seksual pada anak
Kekerasan & pelecehan, penyimpagan seksual pada  anak Kekerasan & pelecehan, penyimpagan seksual pada  anak
Kekerasan & pelecehan, penyimpagan seksual pada anak
 
Power Point Cyber crime
Power Point Cyber crimePower Point Cyber crime
Power Point Cyber crime
 
Melindungi Anak-Anak Dari Eksploitasi Seksual & Kekerasan Seksual Dalam Situa...
Melindungi Anak-Anak Dari Eksploitasi Seksual & Kekerasan Seksual Dalam Situa...Melindungi Anak-Anak Dari Eksploitasi Seksual & Kekerasan Seksual Dalam Situa...
Melindungi Anak-Anak Dari Eksploitasi Seksual & Kekerasan Seksual Dalam Situa...
 
Motivasi Tujuan Perjalanan, Krateristik Wisatawan dan Pola Pengeluaran Wisatawan
Motivasi Tujuan Perjalanan, Krateristik Wisatawan dan Pola Pengeluaran WisatawanMotivasi Tujuan Perjalanan, Krateristik Wisatawan dan Pola Pengeluaran Wisatawan
Motivasi Tujuan Perjalanan, Krateristik Wisatawan dan Pola Pengeluaran Wisatawan
 
Kekerasan Seksual Anak Terhadap Anak
Kekerasan Seksual Anak Terhadap AnakKekerasan Seksual Anak Terhadap Anak
Kekerasan Seksual Anak Terhadap Anak
 
Homestay 2018
Homestay 2018Homestay 2018
Homestay 2018
 
Komponen kegiatan pariwisata
Komponen kegiatan pariwisataKomponen kegiatan pariwisata
Komponen kegiatan pariwisata
 
Mice
MiceMice
Mice
 
Modul Pelatihan Pencegahan Eksploitasi Seksual Anak Online Untuk Organisasi P...
Modul Pelatihan Pencegahan Eksploitasi Seksual Anak Online Untuk Organisasi P...Modul Pelatihan Pencegahan Eksploitasi Seksual Anak Online Untuk Organisasi P...
Modul Pelatihan Pencegahan Eksploitasi Seksual Anak Online Untuk Organisasi P...
 
Pengembangan Pariwisata Daerah
Pengembangan Pariwisata Daerah Pengembangan Pariwisata Daerah
Pengembangan Pariwisata Daerah
 

Similar to Mekanisme Perlindungan Anak di Sektor Pariwisata dan Perjalanan

Buku Wisata Pedesaan Ramah Anak (Bebas Eksploitasi) - ECPAT Indonesia
Buku Wisata Pedesaan Ramah Anak (Bebas Eksploitasi) - ECPAT IndonesiaBuku Wisata Pedesaan Ramah Anak (Bebas Eksploitasi) - ECPAT Indonesia
Buku Wisata Pedesaan Ramah Anak (Bebas Eksploitasi) - ECPAT Indonesia
ECPAT Indonesia
 
Buku Panduan Wisata Perdesaan Ramah Anak Bebas Eksplotasi
Buku Panduan Wisata Perdesaan Ramah Anak Bebas EksplotasiBuku Panduan Wisata Perdesaan Ramah Anak Bebas Eksplotasi
Buku Panduan Wisata Perdesaan Ramah Anak Bebas Eksplotasi
ECPAT Indonesia
 
pencegahan-kekerasan-seksual-di-lingkungan-sekolah.pdf
pencegahan-kekerasan-seksual-di-lingkungan-sekolah.pdfpencegahan-kekerasan-seksual-di-lingkungan-sekolah.pdf
pencegahan-kekerasan-seksual-di-lingkungan-sekolah.pdf
AchmadMaoly1
 
CATATAN TAHUNAN 2022.pdf
CATATAN TAHUNAN 2022.pdfCATATAN TAHUNAN 2022.pdf
CATATAN TAHUNAN 2022.pdf
ECPAT Indonesia
 
Advokasi dari Riset Disrupting Harm.pdf
Advokasi dari Riset Disrupting Harm.pdfAdvokasi dari Riset Disrupting Harm.pdf
Advokasi dari Riset Disrupting Harm.pdf
ECPAT Indonesia
 
1. Pariwisata Pedesaaan - KemenPPPA
1. Pariwisata Pedesaaan - KemenPPPA1. Pariwisata Pedesaaan - KemenPPPA
1. Pariwisata Pedesaaan - KemenPPPA
ECPAT Indonesia
 
Memperkuat Hukum Penanganan Eksploitasi Seksual Anak
Memperkuat Hukum Penanganan Eksploitasi Seksual AnakMemperkuat Hukum Penanganan Eksploitasi Seksual Anak
Memperkuat Hukum Penanganan Eksploitasi Seksual Anak
ECPAT Indonesia
 
Regional Conference of Legal Protection for Child Victims of Sexual Exploitat...
Regional Conference of Legal Protection for Child Victims of Sexual Exploitat...Regional Conference of Legal Protection for Child Victims of Sexual Exploitat...
Regional Conference of Legal Protection for Child Victims of Sexual Exploitat...
ECPAT Indonesia
 
Laporan Akhir Tahun ECPAT Indonesia 2018
Laporan Akhir Tahun ECPAT Indonesia 2018Laporan Akhir Tahun ECPAT Indonesia 2018
Laporan Akhir Tahun ECPAT Indonesia 2018
ECPAT Indonesia
 
Laporan Akhir Tahun 2018 ECPAT Indonesia
Laporan Akhir Tahun 2018 ECPAT IndonesiaLaporan Akhir Tahun 2018 ECPAT Indonesia
Laporan Akhir Tahun 2018 ECPAT Indonesia
ECPAT Indonesia
 
Menentang Pornografi dan Eksploitasi Terhadap Anak
Menentang Pornografi dan Eksploitasi Terhadap AnakMenentang Pornografi dan Eksploitasi Terhadap Anak
Menentang Pornografi dan Eksploitasi Terhadap Anak
ECPAT Indonesia
 
1 kebijakan KLA 1.pptx
1 kebijakan KLA 1.pptx1 kebijakan KLA 1.pptx
1 kebijakan KLA 1.pptx
Choirunnisa93
 
Hasil Riset Disrupting Harm Indonesia.pdf
Hasil Riset Disrupting Harm Indonesia.pdfHasil Riset Disrupting Harm Indonesia.pdf
Hasil Riset Disrupting Harm Indonesia.pdf
ECPAT Indonesia
 
MAKALAH PERLINDUNGAN ANAK.docx
MAKALAH PERLINDUNGAN ANAK.docxMAKALAH PERLINDUNGAN ANAK.docx
MAKALAH PERLINDUNGAN ANAK.docx
NaomiSitoppul
 
Materi 3 - Bahaya Pornografi
Materi 3  - Bahaya PornografiMateri 3  - Bahaya Pornografi
Materi 3 - Bahaya Pornografi
ECPAT Indonesia
 
Peta Jalan Perlindungan Anak Indonesia di Internet (Sebuah Pengantar)
Peta Jalan Perlindungan Anak Indonesia di Internet  (Sebuah Pengantar)Peta Jalan Perlindungan Anak Indonesia di Internet  (Sebuah Pengantar)
Peta Jalan Perlindungan Anak Indonesia di Internet (Sebuah Pengantar)
ICT Watch
 
Kebijakan Keselamatan Anak ID COP (KKA)
Kebijakan Keselamatan Anak ID COP (KKA)Kebijakan Keselamatan Anak ID COP (KKA)
Kebijakan Keselamatan Anak ID COP (KKA)
ECPAT Indonesia
 
Pencegahan Perdagangan Orang dan Pemulihan Korban Kekerasan di Masyarakat
Pencegahan Perdagangan Orang dan Pemulihan Korban Kekerasan di MasyarakatPencegahan Perdagangan Orang dan Pemulihan Korban Kekerasan di Masyarakat
Pencegahan Perdagangan Orang dan Pemulihan Korban Kekerasan di Masyarakat
musniumar
 
Catatan Akhir Tahun ECPAT Indonesia - Tahun 2017
Catatan Akhir Tahun ECPAT Indonesia - Tahun 2017Catatan Akhir Tahun ECPAT Indonesia - Tahun 2017
Catatan Akhir Tahun ECPAT Indonesia - Tahun 2017
ECPAT Indonesia
 

Similar to Mekanisme Perlindungan Anak di Sektor Pariwisata dan Perjalanan (20)

Buku Wisata Pedesaan Ramah Anak (Bebas Eksploitasi) - ECPAT Indonesia
Buku Wisata Pedesaan Ramah Anak (Bebas Eksploitasi) - ECPAT IndonesiaBuku Wisata Pedesaan Ramah Anak (Bebas Eksploitasi) - ECPAT Indonesia
Buku Wisata Pedesaan Ramah Anak (Bebas Eksploitasi) - ECPAT Indonesia
 
Buku Panduan Wisata Perdesaan Ramah Anak Bebas Eksplotasi
Buku Panduan Wisata Perdesaan Ramah Anak Bebas EksplotasiBuku Panduan Wisata Perdesaan Ramah Anak Bebas Eksplotasi
Buku Panduan Wisata Perdesaan Ramah Anak Bebas Eksplotasi
 
pencegahan-kekerasan-seksual-di-lingkungan-sekolah.pdf
pencegahan-kekerasan-seksual-di-lingkungan-sekolah.pdfpencegahan-kekerasan-seksual-di-lingkungan-sekolah.pdf
pencegahan-kekerasan-seksual-di-lingkungan-sekolah.pdf
 
CATATAN TAHUNAN 2022.pdf
CATATAN TAHUNAN 2022.pdfCATATAN TAHUNAN 2022.pdf
CATATAN TAHUNAN 2022.pdf
 
Advokasi dari Riset Disrupting Harm.pdf
Advokasi dari Riset Disrupting Harm.pdfAdvokasi dari Riset Disrupting Harm.pdf
Advokasi dari Riset Disrupting Harm.pdf
 
1. Pariwisata Pedesaaan - KemenPPPA
1. Pariwisata Pedesaaan - KemenPPPA1. Pariwisata Pedesaaan - KemenPPPA
1. Pariwisata Pedesaaan - KemenPPPA
 
Memperkuat Hukum Penanganan Eksploitasi Seksual Anak
Memperkuat Hukum Penanganan Eksploitasi Seksual AnakMemperkuat Hukum Penanganan Eksploitasi Seksual Anak
Memperkuat Hukum Penanganan Eksploitasi Seksual Anak
 
Childtrafficking
ChildtraffickingChildtrafficking
Childtrafficking
 
Regional Conference of Legal Protection for Child Victims of Sexual Exploitat...
Regional Conference of Legal Protection for Child Victims of Sexual Exploitat...Regional Conference of Legal Protection for Child Victims of Sexual Exploitat...
Regional Conference of Legal Protection for Child Victims of Sexual Exploitat...
 
Laporan Akhir Tahun ECPAT Indonesia 2018
Laporan Akhir Tahun ECPAT Indonesia 2018Laporan Akhir Tahun ECPAT Indonesia 2018
Laporan Akhir Tahun ECPAT Indonesia 2018
 
Laporan Akhir Tahun 2018 ECPAT Indonesia
Laporan Akhir Tahun 2018 ECPAT IndonesiaLaporan Akhir Tahun 2018 ECPAT Indonesia
Laporan Akhir Tahun 2018 ECPAT Indonesia
 
Menentang Pornografi dan Eksploitasi Terhadap Anak
Menentang Pornografi dan Eksploitasi Terhadap AnakMenentang Pornografi dan Eksploitasi Terhadap Anak
Menentang Pornografi dan Eksploitasi Terhadap Anak
 
1 kebijakan KLA 1.pptx
1 kebijakan KLA 1.pptx1 kebijakan KLA 1.pptx
1 kebijakan KLA 1.pptx
 
Hasil Riset Disrupting Harm Indonesia.pdf
Hasil Riset Disrupting Harm Indonesia.pdfHasil Riset Disrupting Harm Indonesia.pdf
Hasil Riset Disrupting Harm Indonesia.pdf
 
MAKALAH PERLINDUNGAN ANAK.docx
MAKALAH PERLINDUNGAN ANAK.docxMAKALAH PERLINDUNGAN ANAK.docx
MAKALAH PERLINDUNGAN ANAK.docx
 
Materi 3 - Bahaya Pornografi
Materi 3  - Bahaya PornografiMateri 3  - Bahaya Pornografi
Materi 3 - Bahaya Pornografi
 
Peta Jalan Perlindungan Anak Indonesia di Internet (Sebuah Pengantar)
Peta Jalan Perlindungan Anak Indonesia di Internet  (Sebuah Pengantar)Peta Jalan Perlindungan Anak Indonesia di Internet  (Sebuah Pengantar)
Peta Jalan Perlindungan Anak Indonesia di Internet (Sebuah Pengantar)
 
Kebijakan Keselamatan Anak ID COP (KKA)
Kebijakan Keselamatan Anak ID COP (KKA)Kebijakan Keselamatan Anak ID COP (KKA)
Kebijakan Keselamatan Anak ID COP (KKA)
 
Pencegahan Perdagangan Orang dan Pemulihan Korban Kekerasan di Masyarakat
Pencegahan Perdagangan Orang dan Pemulihan Korban Kekerasan di MasyarakatPencegahan Perdagangan Orang dan Pemulihan Korban Kekerasan di Masyarakat
Pencegahan Perdagangan Orang dan Pemulihan Korban Kekerasan di Masyarakat
 
Catatan Akhir Tahun ECPAT Indonesia - Tahun 2017
Catatan Akhir Tahun ECPAT Indonesia - Tahun 2017Catatan Akhir Tahun ECPAT Indonesia - Tahun 2017
Catatan Akhir Tahun ECPAT Indonesia - Tahun 2017
 

More from ECPAT Indonesia

Fact Sheet - ESA dalam PJK
Fact Sheet - ESA dalam PJKFact Sheet - ESA dalam PJK
Fact Sheet - ESA dalam PJK
ECPAT Indonesia
 
Laporan Hasil Pemantauan di Jabodebek 2021-2022.pdf
Laporan Hasil Pemantauan di Jabodebek 2021-2022.pdfLaporan Hasil Pemantauan di Jabodebek 2021-2022.pdf
Laporan Hasil Pemantauan di Jabodebek 2021-2022.pdf
ECPAT Indonesia
 
Laporan IWF Mengenai AI dan Kekerasan Seksual Anak
Laporan IWF Mengenai AI dan Kekerasan Seksual AnakLaporan IWF Mengenai AI dan Kekerasan Seksual Anak
Laporan IWF Mengenai AI dan Kekerasan Seksual Anak
ECPAT Indonesia
 
Foto-foto Cianjur.pptx
Foto-foto Cianjur.pptxFoto-foto Cianjur.pptx
Foto-foto Cianjur.pptx
ECPAT Indonesia
 
Foto-foto Cianjur.pptx
Foto-foto Cianjur.pptxFoto-foto Cianjur.pptx
Foto-foto Cianjur.pptx
ECPAT Indonesia
 
SESI V PENYUSUNAN PROGRAM AKSI.pdf
SESI V PENYUSUNAN PROGRAM AKSI.pdfSESI V PENYUSUNAN PROGRAM AKSI.pdf
SESI V PENYUSUNAN PROGRAM AKSI.pdf
ECPAT Indonesia
 
SESI IV PENGASUHAN ANAK DI ERA DIGITAL.pdf
SESI IV PENGASUHAN ANAK DI ERA DIGITAL.pdfSESI IV PENGASUHAN ANAK DI ERA DIGITAL.pdf
SESI IV PENGASUHAN ANAK DI ERA DIGITAL.pdf
ECPAT Indonesia
 
SESI III Internet Aman untuk Anak.pdf
SESI III Internet Aman untuk Anak.pdfSESI III Internet Aman untuk Anak.pdf
SESI III Internet Aman untuk Anak.pdf
ECPAT Indonesia
 
SESI II ATURAN INTERNASIONAL DAN NASIONAL TTG ESA ONLINE.pdf
SESI II ATURAN INTERNASIONAL DAN NASIONAL TTG ESA ONLINE.pdfSESI II ATURAN INTERNASIONAL DAN NASIONAL TTG ESA ONLINE.pdf
SESI II ATURAN INTERNASIONAL DAN NASIONAL TTG ESA ONLINE.pdf
ECPAT Indonesia
 
SESI I BENTUK EKSPLOITASI SEKSUAL ANAK DI INTERNET.pdf
SESI I BENTUK EKSPLOITASI SEKSUAL ANAK DI INTERNET.pdfSESI I BENTUK EKSPLOITASI SEKSUAL ANAK DI INTERNET.pdf
SESI I BENTUK EKSPLOITASI SEKSUAL ANAK DI INTERNET.pdf
ECPAT Indonesia
 
Modul Internet Aman untuk Anak 2018.pdf
Modul Internet Aman untuk Anak 2018.pdfModul Internet Aman untuk Anak 2018.pdf
Modul Internet Aman untuk Anak 2018.pdf
ECPAT Indonesia
 
Prosiding Paper ECPAT Indonesia.pdf
Prosiding Paper ECPAT Indonesia.pdfProsiding Paper ECPAT Indonesia.pdf
Prosiding Paper ECPAT Indonesia.pdf
ECPAT Indonesia
 
Tips JAGO Agar Privasi Anak Tetap Aman di Media Sosial
Tips JAGO Agar Privasi Anak Tetap Aman di Media Sosial Tips JAGO Agar Privasi Anak Tetap Aman di Media Sosial
Tips JAGO Agar Privasi Anak Tetap Aman di Media Sosial
ECPAT Indonesia
 
Waspada Media Sosial Menjadi Sarana Eksploitasi Seksual Anak
Waspada Media Sosial Menjadi Sarana Eksploitasi Seksual AnakWaspada Media Sosial Menjadi Sarana Eksploitasi Seksual Anak
Waspada Media Sosial Menjadi Sarana Eksploitasi Seksual Anak
ECPAT Indonesia
 
Dunia Makin Maju, Apa Peranku?
Dunia Makin Maju, Apa Peranku?Dunia Makin Maju, Apa Peranku?
Dunia Makin Maju, Apa Peranku?
ECPAT Indonesia
 
Temuan Awal ECPAT Indonesia - Internet Anak Era Pandemi.pdf
Temuan Awal ECPAT Indonesia - Internet Anak Era Pandemi.pdfTemuan Awal ECPAT Indonesia - Internet Anak Era Pandemi.pdf
Temuan Awal ECPAT Indonesia - Internet Anak Era Pandemi.pdf
ECPAT Indonesia
 
C20 - CHILD PROTECTION ONLINE
C20 - CHILD PROTECTION ONLINEC20 - CHILD PROTECTION ONLINE
C20 - CHILD PROTECTION ONLINE
ECPAT Indonesia
 
The Code to Protect Children in Travel and Tourism
The Code to Protect Children in Travel and TourismThe Code to Protect Children in Travel and Tourism
The Code to Protect Children in Travel and Tourism
ECPAT Indonesia
 
The Code Implementation Plan For Archipelago
The Code Implementation Plan For ArchipelagoThe Code Implementation Plan For Archipelago
The Code Implementation Plan For Archipelago
ECPAT Indonesia
 
Penerapan Prinsip Bisnis Layak Anak: Peran Dunia Usaha dalam Menciptakan Indo...
Penerapan Prinsip Bisnis Layak Anak: Peran Dunia Usaha dalam Menciptakan Indo...Penerapan Prinsip Bisnis Layak Anak: Peran Dunia Usaha dalam Menciptakan Indo...
Penerapan Prinsip Bisnis Layak Anak: Peran Dunia Usaha dalam Menciptakan Indo...
ECPAT Indonesia
 

More from ECPAT Indonesia (20)

Fact Sheet - ESA dalam PJK
Fact Sheet - ESA dalam PJKFact Sheet - ESA dalam PJK
Fact Sheet - ESA dalam PJK
 
Laporan Hasil Pemantauan di Jabodebek 2021-2022.pdf
Laporan Hasil Pemantauan di Jabodebek 2021-2022.pdfLaporan Hasil Pemantauan di Jabodebek 2021-2022.pdf
Laporan Hasil Pemantauan di Jabodebek 2021-2022.pdf
 
Laporan IWF Mengenai AI dan Kekerasan Seksual Anak
Laporan IWF Mengenai AI dan Kekerasan Seksual AnakLaporan IWF Mengenai AI dan Kekerasan Seksual Anak
Laporan IWF Mengenai AI dan Kekerasan Seksual Anak
 
Foto-foto Cianjur.pptx
Foto-foto Cianjur.pptxFoto-foto Cianjur.pptx
Foto-foto Cianjur.pptx
 
Foto-foto Cianjur.pptx
Foto-foto Cianjur.pptxFoto-foto Cianjur.pptx
Foto-foto Cianjur.pptx
 
SESI V PENYUSUNAN PROGRAM AKSI.pdf
SESI V PENYUSUNAN PROGRAM AKSI.pdfSESI V PENYUSUNAN PROGRAM AKSI.pdf
SESI V PENYUSUNAN PROGRAM AKSI.pdf
 
SESI IV PENGASUHAN ANAK DI ERA DIGITAL.pdf
SESI IV PENGASUHAN ANAK DI ERA DIGITAL.pdfSESI IV PENGASUHAN ANAK DI ERA DIGITAL.pdf
SESI IV PENGASUHAN ANAK DI ERA DIGITAL.pdf
 
SESI III Internet Aman untuk Anak.pdf
SESI III Internet Aman untuk Anak.pdfSESI III Internet Aman untuk Anak.pdf
SESI III Internet Aman untuk Anak.pdf
 
SESI II ATURAN INTERNASIONAL DAN NASIONAL TTG ESA ONLINE.pdf
SESI II ATURAN INTERNASIONAL DAN NASIONAL TTG ESA ONLINE.pdfSESI II ATURAN INTERNASIONAL DAN NASIONAL TTG ESA ONLINE.pdf
SESI II ATURAN INTERNASIONAL DAN NASIONAL TTG ESA ONLINE.pdf
 
SESI I BENTUK EKSPLOITASI SEKSUAL ANAK DI INTERNET.pdf
SESI I BENTUK EKSPLOITASI SEKSUAL ANAK DI INTERNET.pdfSESI I BENTUK EKSPLOITASI SEKSUAL ANAK DI INTERNET.pdf
SESI I BENTUK EKSPLOITASI SEKSUAL ANAK DI INTERNET.pdf
 
Modul Internet Aman untuk Anak 2018.pdf
Modul Internet Aman untuk Anak 2018.pdfModul Internet Aman untuk Anak 2018.pdf
Modul Internet Aman untuk Anak 2018.pdf
 
Prosiding Paper ECPAT Indonesia.pdf
Prosiding Paper ECPAT Indonesia.pdfProsiding Paper ECPAT Indonesia.pdf
Prosiding Paper ECPAT Indonesia.pdf
 
Tips JAGO Agar Privasi Anak Tetap Aman di Media Sosial
Tips JAGO Agar Privasi Anak Tetap Aman di Media Sosial Tips JAGO Agar Privasi Anak Tetap Aman di Media Sosial
Tips JAGO Agar Privasi Anak Tetap Aman di Media Sosial
 
Waspada Media Sosial Menjadi Sarana Eksploitasi Seksual Anak
Waspada Media Sosial Menjadi Sarana Eksploitasi Seksual AnakWaspada Media Sosial Menjadi Sarana Eksploitasi Seksual Anak
Waspada Media Sosial Menjadi Sarana Eksploitasi Seksual Anak
 
Dunia Makin Maju, Apa Peranku?
Dunia Makin Maju, Apa Peranku?Dunia Makin Maju, Apa Peranku?
Dunia Makin Maju, Apa Peranku?
 
Temuan Awal ECPAT Indonesia - Internet Anak Era Pandemi.pdf
Temuan Awal ECPAT Indonesia - Internet Anak Era Pandemi.pdfTemuan Awal ECPAT Indonesia - Internet Anak Era Pandemi.pdf
Temuan Awal ECPAT Indonesia - Internet Anak Era Pandemi.pdf
 
C20 - CHILD PROTECTION ONLINE
C20 - CHILD PROTECTION ONLINEC20 - CHILD PROTECTION ONLINE
C20 - CHILD PROTECTION ONLINE
 
The Code to Protect Children in Travel and Tourism
The Code to Protect Children in Travel and TourismThe Code to Protect Children in Travel and Tourism
The Code to Protect Children in Travel and Tourism
 
The Code Implementation Plan For Archipelago
The Code Implementation Plan For ArchipelagoThe Code Implementation Plan For Archipelago
The Code Implementation Plan For Archipelago
 
Penerapan Prinsip Bisnis Layak Anak: Peran Dunia Usaha dalam Menciptakan Indo...
Penerapan Prinsip Bisnis Layak Anak: Peran Dunia Usaha dalam Menciptakan Indo...Penerapan Prinsip Bisnis Layak Anak: Peran Dunia Usaha dalam Menciptakan Indo...
Penerapan Prinsip Bisnis Layak Anak: Peran Dunia Usaha dalam Menciptakan Indo...
 

Recently uploaded

STANDAR KOMPETENSI MANAJERIAL SOSIAL KULTURAL.pdf
STANDAR KOMPETENSI MANAJERIAL  SOSIAL KULTURAL.pdfSTANDAR KOMPETENSI MANAJERIAL  SOSIAL KULTURAL.pdf
STANDAR KOMPETENSI MANAJERIAL SOSIAL KULTURAL.pdf
kemendagatang
 
PETUNJUK TEKNIS INTEGRASI PELAYANAN KESEHATAN PRIMER
PETUNJUK TEKNIS INTEGRASI PELAYANAN KESEHATAN PRIMERPETUNJUK TEKNIS INTEGRASI PELAYANAN KESEHATAN PRIMER
PETUNJUK TEKNIS INTEGRASI PELAYANAN KESEHATAN PRIMER
Muh Saleh
 
PPT_KADIS PORA.pptx untuk seleksi terbuka lelang jabatan kepala dinas
PPT_KADIS PORA.pptx untuk seleksi terbuka lelang jabatan kepala dinasPPT_KADIS PORA.pptx untuk seleksi terbuka lelang jabatan kepala dinas
PPT_KADIS PORA.pptx untuk seleksi terbuka lelang jabatan kepala dinas
JOHANNESSIMANJUNTAK8
 
PAPARAN BP TAPERA MENGENAI PERATURAN TERBARU
PAPARAN BP TAPERA MENGENAI PERATURAN TERBARUPAPARAN BP TAPERA MENGENAI PERATURAN TERBARU
PAPARAN BP TAPERA MENGENAI PERATURAN TERBARU
LtcLatif
 
TATACARA PENGGUNAAN APLIKASI SIGA-VERVAL (1).pptx
TATACARA PENGGUNAAN APLIKASI SIGA-VERVAL (1).pptxTATACARA PENGGUNAAN APLIKASI SIGA-VERVAL (1).pptx
TATACARA PENGGUNAAN APLIKASI SIGA-VERVAL (1).pptx
TariHappie
 
buku saku indeks profesionalitas Aparatur Sipil Negara (ASN)
buku saku indeks profesionalitas Aparatur Sipil Negara (ASN)buku saku indeks profesionalitas Aparatur Sipil Negara (ASN)
buku saku indeks profesionalitas Aparatur Sipil Negara (ASN)
gabatgibut09
 
AD Metodologi dan Pengukuran SDGs Desa.pdf
AD Metodologi dan Pengukuran SDGs Desa.pdfAD Metodologi dan Pengukuran SDGs Desa.pdf
AD Metodologi dan Pengukuran SDGs Desa.pdf
ssuserd13850
 
Eksum RTR KSN Soroako, hasil penyusunan tahun 2020
Eksum RTR KSN Soroako, hasil penyusunan tahun 2020Eksum RTR KSN Soroako, hasil penyusunan tahun 2020
Eksum RTR KSN Soroako, hasil penyusunan tahun 2020
HanifahCindyPratiwi
 
NANI BILI Kabupaten Sorong Melalui Inovasi
NANI BILI Kabupaten Sorong Melalui InovasiNANI BILI Kabupaten Sorong Melalui Inovasi
NANI BILI Kabupaten Sorong Melalui Inovasi
Tri Widodo W. UTOMO
 
Pengawasan Usaha Pembudidayaan Ikan Pasca UU Cipta Kerja
Pengawasan Usaha Pembudidayaan Ikan Pasca UU Cipta KerjaPengawasan Usaha Pembudidayaan Ikan Pasca UU Cipta Kerja
Pengawasan Usaha Pembudidayaan Ikan Pasca UU Cipta Kerja
teraspky798
 
Notulen Rapat 2023 pemerintahan desa.docx
Notulen Rapat 2023 pemerintahan desa.docxNotulen Rapat 2023 pemerintahan desa.docx
Notulen Rapat 2023 pemerintahan desa.docx
PemerintahanNagariKu1
 
Materi Bimtek SPT Tahunan Orang Pribadi PPT.pptx
Materi Bimtek SPT Tahunan Orang Pribadi PPT.pptxMateri Bimtek SPT Tahunan Orang Pribadi PPT.pptx
Materi Bimtek SPT Tahunan Orang Pribadi PPT.pptx
adilaks
 
2024 Sosialisasi Penulisan Ijazah DS (1).pptx
2024 Sosialisasi Penulisan Ijazah DS (1).pptx2024 Sosialisasi Penulisan Ijazah DS (1).pptx
2024 Sosialisasi Penulisan Ijazah DS (1).pptx
HasmiSabirin1
 
Pentingnya Bela Negara dalam Kepemimpinan Pelayanan Publik
Pentingnya Bela Negara dalam Kepemimpinan Pelayanan PublikPentingnya Bela Negara dalam Kepemimpinan Pelayanan Publik
Pentingnya Bela Negara dalam Kepemimpinan Pelayanan Publik
MuhamadIkbalThola1
 
Survei Kesehatan Indonesia (SKI) Tahun 2023
Survei Kesehatan Indonesia (SKI) Tahun 2023Survei Kesehatan Indonesia (SKI) Tahun 2023
Survei Kesehatan Indonesia (SKI) Tahun 2023
Muh Saleh
 
Presentasi Pemberhentian/Pensiun SIASN 2023
Presentasi Pemberhentian/Pensiun SIASN 2023Presentasi Pemberhentian/Pensiun SIASN 2023
Presentasi Pemberhentian/Pensiun SIASN 2023
Mirza Sohirin
 
Visitasi Kepemimpinan Nasional - PKN Tingkat II
Visitasi Kepemimpinan Nasional - PKN Tingkat IIVisitasi Kepemimpinan Nasional - PKN Tingkat II
Visitasi Kepemimpinan Nasional - PKN Tingkat II
Tri Widodo W. UTOMO
 

Recently uploaded (17)

STANDAR KOMPETENSI MANAJERIAL SOSIAL KULTURAL.pdf
STANDAR KOMPETENSI MANAJERIAL  SOSIAL KULTURAL.pdfSTANDAR KOMPETENSI MANAJERIAL  SOSIAL KULTURAL.pdf
STANDAR KOMPETENSI MANAJERIAL SOSIAL KULTURAL.pdf
 
PETUNJUK TEKNIS INTEGRASI PELAYANAN KESEHATAN PRIMER
PETUNJUK TEKNIS INTEGRASI PELAYANAN KESEHATAN PRIMERPETUNJUK TEKNIS INTEGRASI PELAYANAN KESEHATAN PRIMER
PETUNJUK TEKNIS INTEGRASI PELAYANAN KESEHATAN PRIMER
 
PPT_KADIS PORA.pptx untuk seleksi terbuka lelang jabatan kepala dinas
PPT_KADIS PORA.pptx untuk seleksi terbuka lelang jabatan kepala dinasPPT_KADIS PORA.pptx untuk seleksi terbuka lelang jabatan kepala dinas
PPT_KADIS PORA.pptx untuk seleksi terbuka lelang jabatan kepala dinas
 
PAPARAN BP TAPERA MENGENAI PERATURAN TERBARU
PAPARAN BP TAPERA MENGENAI PERATURAN TERBARUPAPARAN BP TAPERA MENGENAI PERATURAN TERBARU
PAPARAN BP TAPERA MENGENAI PERATURAN TERBARU
 
TATACARA PENGGUNAAN APLIKASI SIGA-VERVAL (1).pptx
TATACARA PENGGUNAAN APLIKASI SIGA-VERVAL (1).pptxTATACARA PENGGUNAAN APLIKASI SIGA-VERVAL (1).pptx
TATACARA PENGGUNAAN APLIKASI SIGA-VERVAL (1).pptx
 
buku saku indeks profesionalitas Aparatur Sipil Negara (ASN)
buku saku indeks profesionalitas Aparatur Sipil Negara (ASN)buku saku indeks profesionalitas Aparatur Sipil Negara (ASN)
buku saku indeks profesionalitas Aparatur Sipil Negara (ASN)
 
AD Metodologi dan Pengukuran SDGs Desa.pdf
AD Metodologi dan Pengukuran SDGs Desa.pdfAD Metodologi dan Pengukuran SDGs Desa.pdf
AD Metodologi dan Pengukuran SDGs Desa.pdf
 
Eksum RTR KSN Soroako, hasil penyusunan tahun 2020
Eksum RTR KSN Soroako, hasil penyusunan tahun 2020Eksum RTR KSN Soroako, hasil penyusunan tahun 2020
Eksum RTR KSN Soroako, hasil penyusunan tahun 2020
 
NANI BILI Kabupaten Sorong Melalui Inovasi
NANI BILI Kabupaten Sorong Melalui InovasiNANI BILI Kabupaten Sorong Melalui Inovasi
NANI BILI Kabupaten Sorong Melalui Inovasi
 
Pengawasan Usaha Pembudidayaan Ikan Pasca UU Cipta Kerja
Pengawasan Usaha Pembudidayaan Ikan Pasca UU Cipta KerjaPengawasan Usaha Pembudidayaan Ikan Pasca UU Cipta Kerja
Pengawasan Usaha Pembudidayaan Ikan Pasca UU Cipta Kerja
 
Notulen Rapat 2023 pemerintahan desa.docx
Notulen Rapat 2023 pemerintahan desa.docxNotulen Rapat 2023 pemerintahan desa.docx
Notulen Rapat 2023 pemerintahan desa.docx
 
Materi Bimtek SPT Tahunan Orang Pribadi PPT.pptx
Materi Bimtek SPT Tahunan Orang Pribadi PPT.pptxMateri Bimtek SPT Tahunan Orang Pribadi PPT.pptx
Materi Bimtek SPT Tahunan Orang Pribadi PPT.pptx
 
2024 Sosialisasi Penulisan Ijazah DS (1).pptx
2024 Sosialisasi Penulisan Ijazah DS (1).pptx2024 Sosialisasi Penulisan Ijazah DS (1).pptx
2024 Sosialisasi Penulisan Ijazah DS (1).pptx
 
Pentingnya Bela Negara dalam Kepemimpinan Pelayanan Publik
Pentingnya Bela Negara dalam Kepemimpinan Pelayanan PublikPentingnya Bela Negara dalam Kepemimpinan Pelayanan Publik
Pentingnya Bela Negara dalam Kepemimpinan Pelayanan Publik
 
Survei Kesehatan Indonesia (SKI) Tahun 2023
Survei Kesehatan Indonesia (SKI) Tahun 2023Survei Kesehatan Indonesia (SKI) Tahun 2023
Survei Kesehatan Indonesia (SKI) Tahun 2023
 
Presentasi Pemberhentian/Pensiun SIASN 2023
Presentasi Pemberhentian/Pensiun SIASN 2023Presentasi Pemberhentian/Pensiun SIASN 2023
Presentasi Pemberhentian/Pensiun SIASN 2023
 
Visitasi Kepemimpinan Nasional - PKN Tingkat II
Visitasi Kepemimpinan Nasional - PKN Tingkat IIVisitasi Kepemimpinan Nasional - PKN Tingkat II
Visitasi Kepemimpinan Nasional - PKN Tingkat II
 

Mekanisme Perlindungan Anak di Sektor Pariwisata dan Perjalanan

  • 1. MEKANISME PENCEGAHAN DAN PENANGANAN PERDAGANGAN ANAK UNTUK EKSPLOITASI SEKSUAL DI SEKTOR PARIWISATA Dalam agenda penguatan Gugus Tugas Pencegahan TPPO
  • 2.
  • 3. ESA Sebuah Isue tanpa ada batasan 500 000 4 000 30 000 500 000 300 000 200 000 500 000 30 000 8 000 10 000 300 000 Perkiraan Angka Anak Korban Ekploitasi Seksual di Dunia
  • 4.
  • 5. •Eksploitasi seksual anak masih kerap terjadi dan terus meningkat •Belum adanya mandatory report dalam upaya mitigasi terjadinya kejahatan eksploitasi seksual anak dan perdagangan orang •Dunia Wisata Indonesia yang belum memberikan upaya perdagangan anak secara optimal •Perkembangan sektor Wisata dan Internet meningkatkan Kerentanan Situasi Indonesia
  • 6. 6 “fokuskan Penyelesaian kasus yang terkait HAM.” “Pastikan Kemajuan di lapangan pada 10 destinasi wisata nasional” Dunia pariwisata kita
  • 7.
  • 8. Ekploitasi Seksual Komersial Anak (ESKA) • sebuah pelanggaran hak anak yang mendasar • anak dilibatkan sebagai objek seksual dan komersial • Dengan Pemberian uang atau sesuai yang bisa dinominalkan.”
  • 9. Perdagangan anak untuk tujuan seksual Eksploitasi seksual melalui prostitusi Perkawinan Anak Eksploitasi Seksual Anak di Online Eksploitasi seksual anak di destinasi perjalanan & wisata Materi kekerasan seksual anak (pornografi anak) Bentuk-Bentuk Eksploitasi Seksual Anak
  • 10. Pariwisata Anak dan Perempuan Kejahatan situasi ini terjadi karena pelaku kejahatan menggunakan layanan industri wisata dalam melakukan kejahatannya dan mereka bisa saja sebagai pelancong ataupun wisatawan. Perusahaan jasa wisata dan perjalanan bisanya tidak mencurigai pelanggan / pengguna jasanya. ESKA merupakan KEJAHATAN TRANSNASIONAL
  • 11. Komitmen Indonesia •Permenparekraf No. 30/HK 201/MKP/2010 tentang Pedoman Pencegahan Eksploitasi Seksual Anak di Lingkungan Pariwisata •Peraturan Menteri pariwisata No. 14 tahun 2016 tentang pedoman Destinasi pariwisata berkelanjutan. •UNWTO
  • 12. 12 PERMEN PAREKRAF No. 14 tahun 2016 tentang pedoman Destinasi pariwisata berkelanjutan Kriteria Indikator Bukti Pendukung Destinasi memiliki hukum dan tindakan untuk mencegah praktik komersialisasi, seks atau segala macam bentuk eksploitasi dan pelecehan terhadap siapapun, khususnya anak-anak, remaja, wanita, dan kaum minoritas. Hukum dan tindakan tersebut dikomunikasikan kepada publik. komersialisasi, seks atau segala macam bentuk eksploitasi, diskriminasi atau pelecehan terhadap penduduk atau wisatawan. Rencana Induk Pembangunan Kepariwisataan Daerah (RIPPARDA), Rencana Strategis atau Program Pengembangan Destinasi mencakup rencana aksi mengenai pencegahan eksploitasi komersial, seksual, atau dalam bentuk lainnya serta pelecehan terhadap masyarakat setempat dan juga pengunjung. 2) Mematuhi peraturan/kebijakan terkait dengan pencegahan eksploitasi, diskriminasi atau pelecehan. 3) Mematuhi peraturan/kebijakan terkait dengan ketenagakerjaan. 4) Memiliki sistem perlindungan yang mencegah praktik eksploitasi dan pelecehan terhadap siapapun, khususnya anak-anak, remaja, wanita, dan kaum minoritas. Hukum dan program dikomunikasikan kepada publik 1) Jumlah kasus yang dilaporkan dalam tahun. 2) Penanganan/tindakan penyelesaian atas laporan praktik-praktik eksploitasi komersial, seksual, atau dalam bentuk lainnya serta pelecehan dari siapa pun. 3) Sosialisasi secara berkala. 4) Publikasi aturan di media online atau media cetak.
  • 13. Konvensi Etika Pariwisata UNWTO Pasal 2.3 dari GCET “Eksploitasi manusia dalam bentuk apapun, terutama seksual, terutama pada anak-anak, bertentangan dengan tujuan fundamental pariwisata dan merupakan pengingkaran dari pariwisata; dengan demikian, sesuai dengan hukum internasional, tindakan tersebut harus diberantas dengan penuh semangat kerja sama dari semua Negara terkait dan dihukum tanpa konsesi oleh undang-undang nasional dari kedua negara yang dikunjungi dan negara asal pelaku, bahkan ketika tindakan tersebut dilakukan di luar negeri.
  • 14. KOMITMEN DKI JAKARTA PERATURAN GUBERNUR PROVINSI DAERAH KHUSUS IBUKOTA JAKARTA NOMOR 64 TAHUN 2019 TENTANG GUGUS TUGAS PENCEGAHAN DAN PENANGANAN TINDAK PIDANA PERDAGANGAN ORANG 14
  • 15. a. Undang-Undang Nomor 23 Tahun 2002 tentang Perlindungan Anak b. Peraturan Menteri Kebudayaan dan Pariwisata No. PM.04/UM.001/MKP/08 tentang Sadar Wisata. c. Peraturan Menteri Kebudayaan dan Pariwisata Nomor PM.30/HK.201/MKP/2010 tentang Pedoman Pencegahan Eksploitasi Seksual Anak di Lingkungan Pariwisata. d. Peraturan Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif Nomor PM.106/PW.oo6/MPEK/2011 in 2011 tentang Sistem Manajemen Pengamanan Hotel. e. Peraturan Menteri Koordinator Bidang Kesejahteraan Rakyat No. 2 tahun 2016 tentang Rencana Aksi Nasional Pemberantasan Tindak Pidana Orang (PTPPO) 2015-2019. Perjanjian Kerja Sama antara Kementerian Kebudayaan dan Pariwisata dengan Kepolisian Negara Republik Indonesia Nomor PK.06/KS.001/D.PDP/KKP/2010 dan B/33/XII/2010 tentang Penyelenggaraan Pengamanan di Destinasi Pariwisata. f. Peraturan Menteri Parekraf no. 14 tahun 2016 tentang pedoman destinasi pariwisata berkelanjutan. g. Pergub no 64 tahun 2019. tentang Gugus Tugas Pencegahan dan Penanganan TPPO Dasar Hukum KEBIJAKAN KEMENTERIAN PARIWISATA DALAM PENCEGAHAN EKSPLOITASI SEKSUAL ANAK DI LINGKUNGAN PARIWISATA
  • 18. The Code adalah inisiatif pariwisata bertanggung jawab yang digerakkan oleh industri dengan misi untuk memberikan kesadaran, alat dan dukungan kepada industri pariwisata untuk mencegah eksploitasi seksual anak. Informasi lebih lanjut kunjungi www.thecode.org Indonesia Local Code Representatif Global Standart dalam upaya membangun kepariwisataan berkelanjutan, dengan memprioritaskan SDG dalam capaian- capaiannya. Standarisasi GSTC training (lisensi Indonesia GSTC) The Code adalah inisiatif pariwisata bertanggung jawab yang digerakkan oleh industri dengan misi untuk memberikan kesadaran, alat dan dukungan kepada industri pariwisata untuk mencegah eksploitasi seksual anak. Indonesia Local Code Representatif Inisiatif Global Kepariwisataan Dalam Perlindungan Anak Global Standart dalam upaya membangun kepariwisataan berkelanjutan, dengan memprioritaskan SDG dalam capaian- capaiannya. Standarisasi GSTC training (lisensi Indonesia GSTC) Informasi lebih lanjut kunjungi www.thecode.org The Code adalah inisiatif pariwisata bertanggung jawab yang digerakkan oleh industri dengan misi untuk memberikan kesadaran, alat dan dukungan kepada industri pariwisata untuk mencegah eksploitasi seksual anak. Global Standart dalam upaya membangun kepariwisataan berkelanjutan, dengan memprioritaskan SDG dalam capaian- capaiannya. Standarisasi GSTC training (lisensi Indonesia GSTC)
  • 19. • Kode membantu perusahaan pariwisata dan bisnis mengintegrasikan perlindungan anak ke dalam operasi mereka melalui penerapan enam kriteria • Saat ini lebih dari 350 anggota di lebih dari yang beroperasi di 50 negara • Sejak 2013 lebih dari 1 juta staf telah menyelesaikan pelatihan melalui e-learning atau pelatihan tatap muka The Code dalam Upaya Melindungi Anak di Sektor Pariwisata
  • 20.
  • 22. ECPAT Indonesia telah bekerja bersama Aliansi Down To Zero (DtZ) sejak tahun 2016 dalam upaya perlindungan anak dan orang muda Indonesia dari bahaya eksploitasi seksual anak (ESA). Melalui Program DtZ 2021 (Building Back Better in Times of Covid-19), ECPAT Indonesia mengajak berbagai lembaga, khususnya industri travel & tourism untuk bersama -sama menguatkan upaya perlindungan anak dari ESA di Indonesia melalui kerjasama multisektoral yang tangguh dan berkelanjutan.
  • 23. THANK YOU More info : Sekretariat ECPAT Indonesia :📩📩 secretariat@ecpatindonesia.org | 📞📞 +6221-2503 -4840 Person in charge ; 📩📩 andyardian@ecpatindonesia.org | 📞📞 +62 81361563988