SlideShare a Scribd company logo
Makna “Adab” dalam
Perspektif Pendidikan
Islam
Oleh
Dr. Adian Husaini
ANDI AMAL HAYAT MAKMUR
UNIVERSITAS HASANUDDIN
2015
Adab
Adab
Umum
Adab dalam
Islam
Pendidikan
Adab dalam
Pendidikan Islam
Alur Tulisan (Diskusi)
Pengertian Adab
Kamus Umum Bahasa Indonesia
Adab adalah kesopanan, kehalusan dan
kebaikan budi pekerti dan akhlak
Beradab adalah sopan, baik budi bahasa dan
telah maju tingkat kehidupan lahir dan batinnya
KEMANUSIAANYANG ADIL DAN BER-”ADAB”
KETETAPAN MPR NO. II/MPR/1978 
Dengan sila “Kemanusiaan yang Adil dan Beradab”
manusia diakui dan diperlukan sesuai dengan harkat
dan martabatnya sebagai makhlukTuhan yang Maha
Esa, yang sama derajatnya, yang sama hak dan
kewajiban asasinya, tanpa membeda-bedakan suku,
keturunan, agama dan kepercayaan, jenis kelamin,
kedudukan sosial dan warna kulit. Karena itulah
dikembangkan sikap saling mencintai sesama manusia,
sikap tenggang rasa serta sikap tidak semena-mena
terhadap orang lain.
Penjelasan Sila Ke- 2
Pancasila Sila Ke- 2
Peri Kemanusiaan Internasionalisme dan
Peri Kemanusiaan
Peri Kemanusiaan
Kemanusiaan yang Adil
dan Beradab
Makna Adab
“Hak seorang anak atas orangtuanya adalah mendapatkan
nama yang baik, pengasuhan yang baik dan adab yang
baik”.
(HR Muslim)
“Muliakanlah anak-anakmu dan perbaikilah adab mereka”
(HR Ibnu Majah)
“Jika seseorang mendidik anaknya (menjadikan anaknya
beradab), maka itu lebih baik baginya daripada bersedekah
setiap harinya”.
(HR Imam Ahmad)
Makna Adab
Habib bin as-Syahid  “Bergaullah engkau dengan para
fuqaha serta pelajarilah adab mereka”
Ibn Al Mubarak  “Mempunyai adab meskipun sedikit
lebih kami butuhkan daripada banyak ilmu pengetahuan”
Imam Syafii  “Aku akan senantiasa mencarinya laksana
usaha seorang ibu yang mencari anak satu-satunya yang
hilang”
K.H. Hasyim Asy’ari (Pendiri NU) 
Aadabul ‘Aalim Wal-Muta’allim (2007)
Konsekuensi dari pernyataan tauhid yang telah diikrarkan
oleh seseorang adalah mengharuskannya untuk beriman
kepada Allah Swt (membenarkan dan meyakini Allah Swt
tanpa sedikitpun keraguan). Karena apabila dia tidak
memiliki keimanan itu, tauhidnya dianggap tidak sah.
Demikian pula keimanannya, jika keimanan tidak dibarengi
dengan pengamalan syariat (hukum-hukum Islam) dengan
baik, maka sesungguhnya ia belum memiliki keimanan dan
tauhid yang benar. Begitupun dengan pengamalan syariat,
apabila ia mengamalkannya tanpa dilandasi dengan adab,
maka pada hakikatnya ia belum mengamalkan syariat dan
belum dianggap beriman serta bertauhid kepada Allah Swt.
Makna Adab
Adab dalam Pandangan Islam
Adab bukan hanya sekedar sebagai adat peraturan
mengenai kesopanan, kehalusan dan kebaikan budi pekerti
yang hanya terbatas pada hubungan sesama manusia saja
Landasan berfikir dari makhluk ciptaan Tuhan yang berakal
yang menempatkan posisinya sebagai ciptaan Tuhan
sehingga sadar akan kewajibannya untuk ber-tauhid dan
ber-taqwa kepada Allah Swt dan kewajiban untuk menjaga
hubungan yang berkualitas antar sesama manusia
Memahami dan mengakui segala sesuatu sesuai dengan
harkat dan martabat yang ditentukan Allah Swt
Adab dalam Pandangan Islam
Tidak dapat diragukan lagi, betapa besar kedudukan adab di
dalam ajaran Islam.Tanpa adab maka apapun amal yang
dilakukan tidak akan diterima di sisi Allah Swt (sebagai
amalan kebaikan, baik menyangkut qalbiyah, badaniyah,
qauliyah maupun fi’iliyah). Dengan demikian dapat dipahami
bahwa indikator amal ibadah seseorang diterima atau tidak di
sisi Allah Swt adalah melalui sejauh mana aspek adab
disertakan dalam setiap amal perbuatan yang dilakukan
Adab bukan sekedar sopan santun atau baik budi bahasa.
Maka sepatutnya makna kata adab dalam sila
Kemanusiaan yang adil dan beradab dipahami sama
dengan sumber2 ajaran Islam dan para ulama Islam
Dr. Muhammad SA Ibrahimy (Bangladesh), Pendidikan Islam :
Pendidikan dalam pandangan yang sebenarnya adalah suatu sistem
pendidikan yang memungkinkan seseorang dapat mengarahkan
kehidupannya sesuai dengan cita-cita islam, sehingga dengan
mudah ia dapat membentuk hidupnya sesuai dengan ajaran islam
Pendidikan dalam Pandangan Islam
Prof.Dr. Omar Mohammad At-Toumi Asy-Syaibany :
Pendidikan islam sebagai proses mengubah tingkah laku individu
pada kehidupan pribadi, masyarakat dan alam sekitarnya, dengan
cara pengajaran sebagai suatu aktivitas asasi dan sebagai profesi di
antara profesi-profesi asasi dalam masyarakat
‫ا‬َ‫ي‬ْ‫ل‬‫ا‬ ‫ي‬ِ‫ف‬ ‫وا‬ُ‫ح‬َّ‫س‬َ‫ف‬َ‫ت‬ ْ‫م‬ُ‫ك‬َ‫ل‬ َ‫ل‬‫ي‬ِ‫ق‬ ‫ا‬َ‫ذ‬ِ‫إ‬ ‫وا‬ُ‫ن‬َ‫م‬‫آ‬ َ‫ِين‬‫ذ‬َّ‫ل‬‫ا‬ ‫ا‬َ‫ه‬ُّ‫ي‬َ‫أ‬َ‫ل‬ ُ َّ‫اَّلل‬ ِ‫ح‬َ‫س‬ْ‫ف‬َ‫ي‬ ‫وا‬ُ‫ح‬َ‫س‬ْ‫اف‬َ‫ف‬ ِ‫س‬ِ‫ل‬‫ا‬َ‫ج‬َ‫م‬ْ‫ن‬‫ا‬ َ‫ل‬‫ي‬ِ‫ق‬ ‫ا‬َ‫ذ‬ِ‫إ‬َ‫و‬ ْ‫م‬ُ‫ك‬‫وا‬ُ‫ُز‬‫ش‬
َ‫ِين‬‫ذ‬َّ‫ل‬‫ا‬َ‫و‬ ْ‫م‬ُ‫ك‬ْ‫ن‬ِ‫م‬ ‫وا‬ُ‫ن‬َ‫م‬‫آ‬ َ‫ِين‬‫ذ‬َّ‫ل‬‫ا‬ ُ َّ‫اَّلل‬ ِ‫ع‬َ‫ف‬ْ‫ر‬َ‫ي‬ ‫وا‬ُ‫ُز‬‫ش‬ْ‫ن‬‫ا‬َ‫ف‬َِْ‫ت‬ ‫ا‬َ‫م‬ِِ ُ َّ‫اَّلل‬َ‫و‬ ٍ‫ا‬ََََََ َ‫م‬ِِْْْ‫ل‬‫ا‬ ‫وا‬ُ‫ت‬‫و‬ُ‫أ‬ََ ‫و‬َُْ‫م‬‫ير‬ِ‫ب‬َ‫خ‬
Pendidikan dalam Pandangan Islam
Pendidikan merupakan proses perbantuan pencapaian tingkat
keimanan dan berilmu (QS. Al-Mujadilah 58:11)
“Hai orang-orang yang beriman, apabila dikatakan kepadamu :
“Berlapang-lapanglah dalam majelis”, maka lapangkanlah, niscaya
Allah akan memberi kelapangan untukmu. Dan apabila dikatakan :
“Berdirilah kamu, maka berdirilah, niscaya Allah akan
meninggikan orang-orang yang beriman di antaramu dan orang-
orang yang diberi ilmu pengetahuan beberapa derajat.
Dan Allah Maha Mengetahui apa yang kamu kerjakan”
Memahami dan mengakui segala sesuatu sesuai dengan
harkat dan martabat yang ditentukan Allah Swt
Tujuan pendidikan Islam adalah mencetak manusia yang
beradab. Aneh jika tercantum dalam Pancasila, namun tidak
dipahami sebagaimana mestinya. Karena pentingnya
konsep adab ini, maka sudah saatnya pemerintah dan umat
Islam pada umumnya mengacu pada konsep adab dalam
penyelenggaraan seluruh tatanan kehidupan, baik
individual, sosial maupun tatanan kenegaraan.
“Adab” dalam Pancasila lahir dari ide tokoh Islam 
persepsinya juga harus sesuai dengan Islamic WorldView
Konklusi

More Related Content

What's hot

Aliran Jabariyah dan Aliran qadariyah
Aliran Jabariyah dan Aliran qadariyahAliran Jabariyah dan Aliran qadariyah
Aliran Jabariyah dan Aliran qadariyah
RezaQyu RezaQta
 
Fiqih bid’ah
Fiqih bid’ahFiqih bid’ah
Fiqih bid’ah
Muhammad Jamhuri
 
Ppt akhlak & kepribadian seorang muslim
Ppt  akhlak & kepribadian seorang muslimPpt  akhlak & kepribadian seorang muslim
Ppt akhlak & kepribadian seorang muslim
Kalisthiana Yi Ku
 
PPT Sejarah Nabi Muhammad smt 1
PPT Sejarah Nabi Muhammad smt 1PPT Sejarah Nabi Muhammad smt 1
PPT Sejarah Nabi Muhammad smt 1
dayat7
 
Penyakit Hati.ppt
Penyakit Hati.pptPenyakit Hati.ppt
Penyakit Hati.ppt
BeniAnhar
 
Manajemen pendidikan islam ppt
Manajemen pendidikan islam pptManajemen pendidikan islam ppt
Manajemen pendidikan islam ppt
Ukhty Nicken
 
Adab Terhadap Orangtua dan Guru
Adab Terhadap Orangtua dan GuruAdab Terhadap Orangtua dan Guru
Adab Terhadap Orangtua dan Guru
Mike Yunita
 
Konsep Moderasi Beragama
Konsep Moderasi BeragamaKonsep Moderasi Beragama
Konsep Moderasi Beragama
Anis Masykhur
 
ahli sunnah waljamaah
ahli sunnah waljamaahahli sunnah waljamaah
ahli sunnah waljamaahguest7aa98d3e
 
makalah pengertian ilmu tasawuf
makalah pengertian ilmu tasawufmakalah pengertian ilmu tasawuf
makalah pengertian ilmu tasawufMuhammad Husein
 
Adab berjiran mengikut perspektif islam
Adab berjiran mengikut perspektif islamAdab berjiran mengikut perspektif islam
Adab berjiran mengikut perspektif islam
bedul87
 
Bangsa melayu amat terkenal dengan sifat lemah lembut dan sopan santunnya
Bangsa melayu amat terkenal dengan sifat lemah lembut dan sopan santunnyaBangsa melayu amat terkenal dengan sifat lemah lembut dan sopan santunnya
Bangsa melayu amat terkenal dengan sifat lemah lembut dan sopan santunnya
Haslin Bahkiar
 
Sopan santun
Sopan santunSopan santun
Sopan santun
saiff1234
 
Kisah Nabi Sulaiman AS Lengkap
Kisah Nabi Sulaiman AS LengkapKisah Nabi Sulaiman AS Lengkap
Kisah Nabi Sulaiman AS LengkapFirdika Arini
 
Ppt perubahan sosial
Ppt perubahan sosialPpt perubahan sosial
Ppt perubahan sosial
Achmady1
 
Larangan mendekati zina
Larangan mendekati zinaLarangan mendekati zina
Larangan mendekati zina
Zhafirah Yumna
 
1. modul penyusunan soal hots pa islam
1. modul penyusunan soal hots pa islam1. modul penyusunan soal hots pa islam
1. modul penyusunan soal hots pa islam
Bank Ryan
 
Islam rahmatan lil’ alamin
Islam rahmatan lil’ alaminIslam rahmatan lil’ alamin
Islam rahmatan lil’ alamin
Mirabela Islami
 
Tokoh Sahabat : Abu Hurairah R.A
Tokoh Sahabat : Abu Hurairah R.ATokoh Sahabat : Abu Hurairah R.A
Tokoh Sahabat : Abu Hurairah R.A
National University of Malaysia
 

What's hot (20)

Aliran Jabariyah dan Aliran qadariyah
Aliran Jabariyah dan Aliran qadariyahAliran Jabariyah dan Aliran qadariyah
Aliran Jabariyah dan Aliran qadariyah
 
Fiqih bid’ah
Fiqih bid’ahFiqih bid’ah
Fiqih bid’ah
 
Ppt akhlak & kepribadian seorang muslim
Ppt  akhlak & kepribadian seorang muslimPpt  akhlak & kepribadian seorang muslim
Ppt akhlak & kepribadian seorang muslim
 
PPT Sejarah Nabi Muhammad smt 1
PPT Sejarah Nabi Muhammad smt 1PPT Sejarah Nabi Muhammad smt 1
PPT Sejarah Nabi Muhammad smt 1
 
Penyakit Hati.ppt
Penyakit Hati.pptPenyakit Hati.ppt
Penyakit Hati.ppt
 
Manajemen pendidikan islam ppt
Manajemen pendidikan islam pptManajemen pendidikan islam ppt
Manajemen pendidikan islam ppt
 
Adab Terhadap Orangtua dan Guru
Adab Terhadap Orangtua dan GuruAdab Terhadap Orangtua dan Guru
Adab Terhadap Orangtua dan Guru
 
Konsep Moderasi Beragama
Konsep Moderasi BeragamaKonsep Moderasi Beragama
Konsep Moderasi Beragama
 
ahli sunnah waljamaah
ahli sunnah waljamaahahli sunnah waljamaah
ahli sunnah waljamaah
 
makalah pengertian ilmu tasawuf
makalah pengertian ilmu tasawufmakalah pengertian ilmu tasawuf
makalah pengertian ilmu tasawuf
 
Adab berjiran mengikut perspektif islam
Adab berjiran mengikut perspektif islamAdab berjiran mengikut perspektif islam
Adab berjiran mengikut perspektif islam
 
Bangsa melayu amat terkenal dengan sifat lemah lembut dan sopan santunnya
Bangsa melayu amat terkenal dengan sifat lemah lembut dan sopan santunnyaBangsa melayu amat terkenal dengan sifat lemah lembut dan sopan santunnya
Bangsa melayu amat terkenal dengan sifat lemah lembut dan sopan santunnya
 
Sopan santun
Sopan santunSopan santun
Sopan santun
 
AHKLAK DAN TASAWUF DALAM ISLAM
AHKLAK DAN TASAWUF DALAM ISLAMAHKLAK DAN TASAWUF DALAM ISLAM
AHKLAK DAN TASAWUF DALAM ISLAM
 
Kisah Nabi Sulaiman AS Lengkap
Kisah Nabi Sulaiman AS LengkapKisah Nabi Sulaiman AS Lengkap
Kisah Nabi Sulaiman AS Lengkap
 
Ppt perubahan sosial
Ppt perubahan sosialPpt perubahan sosial
Ppt perubahan sosial
 
Larangan mendekati zina
Larangan mendekati zinaLarangan mendekati zina
Larangan mendekati zina
 
1. modul penyusunan soal hots pa islam
1. modul penyusunan soal hots pa islam1. modul penyusunan soal hots pa islam
1. modul penyusunan soal hots pa islam
 
Islam rahmatan lil’ alamin
Islam rahmatan lil’ alaminIslam rahmatan lil’ alamin
Islam rahmatan lil’ alamin
 
Tokoh Sahabat : Abu Hurairah R.A
Tokoh Sahabat : Abu Hurairah R.ATokoh Sahabat : Abu Hurairah R.A
Tokoh Sahabat : Abu Hurairah R.A
 

Viewers also liked

UNIDAD 3 matematica III
UNIDAD 3 matematica IIIUNIDAD 3 matematica III
UNIDAD 3 matematica IIIeduardorrs
 
Hubungan antara tanaman, serangga dan musuh alami
Hubungan antara tanaman, serangga dan musuh alamiHubungan antara tanaman, serangga dan musuh alami
Hubungan antara tanaman, serangga dan musuh alami
AmalHayat Makmur
 
「世界子どもの日」国連・子どもの権利条約 採択25周年 記念シンポジウム ~すべての赤ちゃんが「家庭」で育つ社会をめざして~ 基調講演2 上鹿渡和宏
「世界子どもの日」国連・子どもの権利条約 採択25周年 記念シンポジウム ~すべての赤ちゃんが「家庭」で育つ社会をめざして~ 基調講演2 上鹿渡和宏「世界子どもの日」国連・子どもの権利条約 採択25周年 記念シンポジウム ~すべての赤ちゃんが「家庭」で育つ社会をめざして~ 基調講演2 上鹿渡和宏
「世界子どもの日」国連・子どもの権利条約 採択25周年 記念シンポジウム ~すべての赤ちゃんが「家庭」で育つ社会をめざして~ 基調講演2 上鹿渡和宏
happy-yurikago
 
SHAMIMShamim
SHAMIMShamimSHAMIMShamim
SHAMIMShamim
SHAMIMBRUR
 
Emergency Water Damage Removal | Restoration | Extractions
Emergency Water Damage Removal | Restoration | ExtractionsEmergency Water Damage Removal | Restoration | Extractions
Emergency Water Damage Removal | Restoration | ExtractionsTaraCBattle
 
Festivals 4 form
Festivals 4  formFestivals 4  form
Accounting cycle
Accounting cycleAccounting cycle
Accounting cycle
sajad hussain
 
Media terminology
Media terminology Media terminology
Media terminology
JemmaJH
 
Anamorfic Fungi
Anamorfic FungiAnamorfic Fungi
Anamorfic Fungi
AmalHayat Makmur
 
My remember
My rememberMy remember
My rememberitim613
 
Actividad 07
Actividad 07Actividad 07
Actividad 07
eduardorrs
 
Proportion
ProportionProportion
Proportion
mefarsy
 
「世界子どもの日」国連・子どもの権利条約 採択25周年 記念シンポジウム ~すべての赤ちゃんが「家庭」で育つ社会をめざして~ 基調講演1 田尻由貴子
「世界子どもの日」国連・子どもの権利条約 採択25周年 記念シンポジウム ~すべての赤ちゃんが「家庭」で育つ社会をめざして~ 基調講演1 田尻由貴子「世界子どもの日」国連・子どもの権利条約 採択25周年 記念シンポジウム ~すべての赤ちゃんが「家庭」で育つ社会をめざして~ 基調講演1 田尻由貴子
「世界子どもの日」国連・子どもの権利条約 採択25周年 記念シンポジウム ~すべての赤ちゃんが「家庭」で育つ社会をめざして~ 基調講演1 田尻由貴子
happy-yurikago
 
Goal
GoalGoal

Viewers also liked (15)

UNIDAD 3 matematica III
UNIDAD 3 matematica IIIUNIDAD 3 matematica III
UNIDAD 3 matematica III
 
Hubungan antara tanaman, serangga dan musuh alami
Hubungan antara tanaman, serangga dan musuh alamiHubungan antara tanaman, serangga dan musuh alami
Hubungan antara tanaman, serangga dan musuh alami
 
「世界子どもの日」国連・子どもの権利条約 採択25周年 記念シンポジウム ~すべての赤ちゃんが「家庭」で育つ社会をめざして~ 基調講演2 上鹿渡和宏
「世界子どもの日」国連・子どもの権利条約 採択25周年 記念シンポジウム ~すべての赤ちゃんが「家庭」で育つ社会をめざして~ 基調講演2 上鹿渡和宏「世界子どもの日」国連・子どもの権利条約 採択25周年 記念シンポジウム ~すべての赤ちゃんが「家庭」で育つ社会をめざして~ 基調講演2 上鹿渡和宏
「世界子どもの日」国連・子どもの権利条約 採択25周年 記念シンポジウム ~すべての赤ちゃんが「家庭」で育つ社会をめざして~ 基調講演2 上鹿渡和宏
 
SHAMIMShamim
SHAMIMShamimSHAMIMShamim
SHAMIMShamim
 
Emergency Water Damage Removal | Restoration | Extractions
Emergency Water Damage Removal | Restoration | ExtractionsEmergency Water Damage Removal | Restoration | Extractions
Emergency Water Damage Removal | Restoration | Extractions
 
Festivals 4 form
Festivals 4  formFestivals 4  form
Festivals 4 form
 
Thesis
ThesisThesis
Thesis
 
Accounting cycle
Accounting cycleAccounting cycle
Accounting cycle
 
Media terminology
Media terminology Media terminology
Media terminology
 
Anamorfic Fungi
Anamorfic FungiAnamorfic Fungi
Anamorfic Fungi
 
My remember
My rememberMy remember
My remember
 
Actividad 07
Actividad 07Actividad 07
Actividad 07
 
Proportion
ProportionProportion
Proportion
 
「世界子どもの日」国連・子どもの権利条約 採択25周年 記念シンポジウム ~すべての赤ちゃんが「家庭」で育つ社会をめざして~ 基調講演1 田尻由貴子
「世界子どもの日」国連・子どもの権利条約 採択25周年 記念シンポジウム ~すべての赤ちゃんが「家庭」で育つ社会をめざして~ 基調講演1 田尻由貴子「世界子どもの日」国連・子どもの権利条約 採択25周年 記念シンポジウム ~すべての赤ちゃんが「家庭」で育つ社会をめざして~ 基調講演1 田尻由貴子
「世界子どもの日」国連・子どもの権利条約 採択25周年 記念シンポジウム ~すべての赤ちゃんが「家庭」で育つ社会をめざして~ 基調講演1 田尻由貴子
 
Goal
GoalGoal
Goal
 

Similar to Makna Adab dalam Perspektif Pendidikan Islam

Makalah Akhlakul Karimah
Makalah Akhlakul KarimahMakalah Akhlakul Karimah
Makalah Akhlakul KarimahYusuf Prasetyo
 
Budaya Kerja Dalam Pendidikan
Budaya Kerja Dalam PendidikanBudaya Kerja Dalam Pendidikan
Budaya Kerja Dalam Pendidikan
sandya nugraha
 
Makalah pai-akhlak
Makalah pai-akhlakMakalah pai-akhlak
Makalah pai-akhlakSaepul Thea
 
Karakteristik Ajaran Islam (1).pptx
Karakteristik Ajaran Islam (1).pptxKarakteristik Ajaran Islam (1).pptx
Karakteristik Ajaran Islam (1).pptx
sophia356221
 
Pend. Agama Islam
Pend. Agama IslamPend. Agama Islam
Pend. Agama Islam
fahmilema
 
TRANSFORMASI_NILAI_NILAI_ISLAM.pptx
TRANSFORMASI_NILAI_NILAI_ISLAM.pptxTRANSFORMASI_NILAI_NILAI_ISLAM.pptx
TRANSFORMASI_NILAI_NILAI_ISLAM.pptx
Mumud Salimudin
 
MAKALAH KELOMPOK 1 WSB3.docx
MAKALAH KELOMPOK 1 WSB3.docxMAKALAH KELOMPOK 1 WSB3.docx
MAKALAH KELOMPOK 1 WSB3.docx
Ippang4
 
Makalah Akhlak Dalam Kehidupan
Makalah Akhlak Dalam KehidupanMakalah Akhlak Dalam Kehidupan
Makalah Akhlak Dalam Kehidupan
Herry Rachmat Safi'i
 
Jawaban uas agama fix banget
Jawaban uas agama fix bangetJawaban uas agama fix banget
Jawaban uas agama fix banget
ainunnaim14
 
Peran agama dalam kehidupan manusia
Peran agama dalam kehidupan manusiaPeran agama dalam kehidupan manusia
Peran agama dalam kehidupan manusia
FadilahRafa
 
Tugas etika kehidupan dalam masyarakat
Tugas etika kehidupan dalam masyarakatTugas etika kehidupan dalam masyarakat
Tugas etika kehidupan dalam masyarakat
Haniatur Rohmah
 
Metodologi Studi Islam - Materi IAIN Tulungagung (Mr. Khutbuddin Aibak,M. HI)
Metodologi Studi Islam - Materi IAIN Tulungagung (Mr. Khutbuddin Aibak,M. HI)Metodologi Studi Islam - Materi IAIN Tulungagung (Mr. Khutbuddin Aibak,M. HI)
Metodologi Studi Islam - Materi IAIN Tulungagung (Mr. Khutbuddin Aibak,M. HI)
Asma'ul Khusna
 
makalah akhlak tasawuf
makalah akhlak tasawufmakalah akhlak tasawuf
makalah akhlak tasawuf
NIsa' Chanysaa
 
budaya kerja dalam pendidikan islam
budaya kerja dalam pendidikan islambudaya kerja dalam pendidikan islam
budaya kerja dalam pendidikan islamsandya nugraha
 
Urgensi dan Kedudukan Islam
Urgensi dan Kedudukan IslamUrgensi dan Kedudukan Islam
Urgensi dan Kedudukan Islam
MuhammadYuliadi1
 
dasar-dasar pendidikan
dasar-dasar pendidikandasar-dasar pendidikan
dasar-dasar pendidikan
Eneng Susanti
 
Bab i
Bab iBab i
ISLAM_SEBAGAI_CARA_HIDUP_.pptx
ISLAM_SEBAGAI_CARA_HIDUP_.pptxISLAM_SEBAGAI_CARA_HIDUP_.pptx
ISLAM_SEBAGAI_CARA_HIDUP_.pptx
BeritaDunia3
 

Similar to Makna Adab dalam Perspektif Pendidikan Islam (20)

Makalah Akhlakul Karimah
Makalah Akhlakul KarimahMakalah Akhlakul Karimah
Makalah Akhlakul Karimah
 
C:\fake path\budaya
C:\fake path\budayaC:\fake path\budaya
C:\fake path\budaya
 
Budaya Kerja Dalam Pendidikan
Budaya Kerja Dalam PendidikanBudaya Kerja Dalam Pendidikan
Budaya Kerja Dalam Pendidikan
 
Makalah pai-akhlak
Makalah pai-akhlakMakalah pai-akhlak
Makalah pai-akhlak
 
Karakteristik Ajaran Islam (1).pptx
Karakteristik Ajaran Islam (1).pptxKarakteristik Ajaran Islam (1).pptx
Karakteristik Ajaran Islam (1).pptx
 
Pend. Agama Islam
Pend. Agama IslamPend. Agama Islam
Pend. Agama Islam
 
TRANSFORMASI_NILAI_NILAI_ISLAM.pptx
TRANSFORMASI_NILAI_NILAI_ISLAM.pptxTRANSFORMASI_NILAI_NILAI_ISLAM.pptx
TRANSFORMASI_NILAI_NILAI_ISLAM.pptx
 
MAKALAH KELOMPOK 1 WSB3.docx
MAKALAH KELOMPOK 1 WSB3.docxMAKALAH KELOMPOK 1 WSB3.docx
MAKALAH KELOMPOK 1 WSB3.docx
 
Makalah Akhlak Dalam Kehidupan
Makalah Akhlak Dalam KehidupanMakalah Akhlak Dalam Kehidupan
Makalah Akhlak Dalam Kehidupan
 
Jawaban uas agama fix banget
Jawaban uas agama fix bangetJawaban uas agama fix banget
Jawaban uas agama fix banget
 
Peran agama dalam kehidupan manusia
Peran agama dalam kehidupan manusiaPeran agama dalam kehidupan manusia
Peran agama dalam kehidupan manusia
 
Tugas etika kehidupan dalam masyarakat
Tugas etika kehidupan dalam masyarakatTugas etika kehidupan dalam masyarakat
Tugas etika kehidupan dalam masyarakat
 
Metodologi Studi Islam - Materi IAIN Tulungagung (Mr. Khutbuddin Aibak,M. HI)
Metodologi Studi Islam - Materi IAIN Tulungagung (Mr. Khutbuddin Aibak,M. HI)Metodologi Studi Islam - Materi IAIN Tulungagung (Mr. Khutbuddin Aibak,M. HI)
Metodologi Studi Islam - Materi IAIN Tulungagung (Mr. Khutbuddin Aibak,M. HI)
 
makalah akhlak tasawuf
makalah akhlak tasawufmakalah akhlak tasawuf
makalah akhlak tasawuf
 
budaya kerja dalam pendidikan islam
budaya kerja dalam pendidikan islambudaya kerja dalam pendidikan islam
budaya kerja dalam pendidikan islam
 
Menyeimbangkan Iman, Ilmu dan Amal dalam Ialam
Menyeimbangkan Iman, Ilmu dan Amal dalam IalamMenyeimbangkan Iman, Ilmu dan Amal dalam Ialam
Menyeimbangkan Iman, Ilmu dan Amal dalam Ialam
 
Urgensi dan Kedudukan Islam
Urgensi dan Kedudukan IslamUrgensi dan Kedudukan Islam
Urgensi dan Kedudukan Islam
 
dasar-dasar pendidikan
dasar-dasar pendidikandasar-dasar pendidikan
dasar-dasar pendidikan
 
Bab i
Bab iBab i
Bab i
 
ISLAM_SEBAGAI_CARA_HIDUP_.pptx
ISLAM_SEBAGAI_CARA_HIDUP_.pptxISLAM_SEBAGAI_CARA_HIDUP_.pptx
ISLAM_SEBAGAI_CARA_HIDUP_.pptx
 

Recently uploaded

Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagjaPi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
agusmulyadi08
 
SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024
SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024
SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024
ozijaya
 
ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdfppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
setiatinambunan
 
Karier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptx
Karier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptxKarier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptx
Karier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptx
adolfnuhujanan101
 
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docxINSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
lindaagina84
 
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdfProgram Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
erlita3
 
PENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdf
PENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdfPENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdf
PENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdf
smp4prg
 
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdfPaparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
SEMUELSAMBOKARAENG
 
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docxRUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
kinayaptr30
 
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
setiatinambunan
 
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum MerdekaModul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
agusmulyadi08
 
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdfppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
Nur afiyah
 
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 BandungBahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
Galang Adi Kuncoro
 
SEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptx
SEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptxSEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptx
SEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptx
bobobodo693
 
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERILAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
PURWANTOSDNWATES2
 
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdfLaporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
UmyHasna1
 
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum MerdekaModul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBIVISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
gloriosaesy
 
tugas modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
tugas  modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptxtugas  modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
tugas modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
d2spdpnd9185
 

Recently uploaded (20)

Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagjaPi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
 
SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024
SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024
SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024
 
ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdfppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
 
Karier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptx
Karier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptxKarier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptx
Karier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptx
 
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docxINSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
 
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdfProgram Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
 
PENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdf
PENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdfPENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdf
PENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdf
 
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdfPaparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
 
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docxRUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
 
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
 
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum MerdekaModul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
 
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
 
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdfppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
 
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 BandungBahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
 
SEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptx
SEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptxSEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptx
SEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptx
 
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERILAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
 
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdfLaporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
 
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum MerdekaModul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
 
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBIVISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
 
tugas modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
tugas  modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptxtugas  modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
tugas modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
 

Makna Adab dalam Perspektif Pendidikan Islam

  • 1. Makna “Adab” dalam Perspektif Pendidikan Islam Oleh Dr. Adian Husaini ANDI AMAL HAYAT MAKMUR UNIVERSITAS HASANUDDIN 2015
  • 3. Pengertian Adab Kamus Umum Bahasa Indonesia Adab adalah kesopanan, kehalusan dan kebaikan budi pekerti dan akhlak Beradab adalah sopan, baik budi bahasa dan telah maju tingkat kehidupan lahir dan batinnya KEMANUSIAANYANG ADIL DAN BER-”ADAB”
  • 4. KETETAPAN MPR NO. II/MPR/1978  Dengan sila “Kemanusiaan yang Adil dan Beradab” manusia diakui dan diperlukan sesuai dengan harkat dan martabatnya sebagai makhlukTuhan yang Maha Esa, yang sama derajatnya, yang sama hak dan kewajiban asasinya, tanpa membeda-bedakan suku, keturunan, agama dan kepercayaan, jenis kelamin, kedudukan sosial dan warna kulit. Karena itulah dikembangkan sikap saling mencintai sesama manusia, sikap tenggang rasa serta sikap tidak semena-mena terhadap orang lain. Penjelasan Sila Ke- 2
  • 5. Pancasila Sila Ke- 2 Peri Kemanusiaan Internasionalisme dan Peri Kemanusiaan Peri Kemanusiaan Kemanusiaan yang Adil dan Beradab
  • 6. Makna Adab “Hak seorang anak atas orangtuanya adalah mendapatkan nama yang baik, pengasuhan yang baik dan adab yang baik”. (HR Muslim) “Muliakanlah anak-anakmu dan perbaikilah adab mereka” (HR Ibnu Majah) “Jika seseorang mendidik anaknya (menjadikan anaknya beradab), maka itu lebih baik baginya daripada bersedekah setiap harinya”. (HR Imam Ahmad)
  • 7. Makna Adab Habib bin as-Syahid  “Bergaullah engkau dengan para fuqaha serta pelajarilah adab mereka” Ibn Al Mubarak  “Mempunyai adab meskipun sedikit lebih kami butuhkan daripada banyak ilmu pengetahuan” Imam Syafii  “Aku akan senantiasa mencarinya laksana usaha seorang ibu yang mencari anak satu-satunya yang hilang” K.H. Hasyim Asy’ari (Pendiri NU)  Aadabul ‘Aalim Wal-Muta’allim (2007)
  • 8. Konsekuensi dari pernyataan tauhid yang telah diikrarkan oleh seseorang adalah mengharuskannya untuk beriman kepada Allah Swt (membenarkan dan meyakini Allah Swt tanpa sedikitpun keraguan). Karena apabila dia tidak memiliki keimanan itu, tauhidnya dianggap tidak sah. Demikian pula keimanannya, jika keimanan tidak dibarengi dengan pengamalan syariat (hukum-hukum Islam) dengan baik, maka sesungguhnya ia belum memiliki keimanan dan tauhid yang benar. Begitupun dengan pengamalan syariat, apabila ia mengamalkannya tanpa dilandasi dengan adab, maka pada hakikatnya ia belum mengamalkan syariat dan belum dianggap beriman serta bertauhid kepada Allah Swt. Makna Adab
  • 9. Adab dalam Pandangan Islam Adab bukan hanya sekedar sebagai adat peraturan mengenai kesopanan, kehalusan dan kebaikan budi pekerti yang hanya terbatas pada hubungan sesama manusia saja Landasan berfikir dari makhluk ciptaan Tuhan yang berakal yang menempatkan posisinya sebagai ciptaan Tuhan sehingga sadar akan kewajibannya untuk ber-tauhid dan ber-taqwa kepada Allah Swt dan kewajiban untuk menjaga hubungan yang berkualitas antar sesama manusia Memahami dan mengakui segala sesuatu sesuai dengan harkat dan martabat yang ditentukan Allah Swt
  • 10. Adab dalam Pandangan Islam Tidak dapat diragukan lagi, betapa besar kedudukan adab di dalam ajaran Islam.Tanpa adab maka apapun amal yang dilakukan tidak akan diterima di sisi Allah Swt (sebagai amalan kebaikan, baik menyangkut qalbiyah, badaniyah, qauliyah maupun fi’iliyah). Dengan demikian dapat dipahami bahwa indikator amal ibadah seseorang diterima atau tidak di sisi Allah Swt adalah melalui sejauh mana aspek adab disertakan dalam setiap amal perbuatan yang dilakukan Adab bukan sekedar sopan santun atau baik budi bahasa. Maka sepatutnya makna kata adab dalam sila Kemanusiaan yang adil dan beradab dipahami sama dengan sumber2 ajaran Islam dan para ulama Islam
  • 11. Dr. Muhammad SA Ibrahimy (Bangladesh), Pendidikan Islam : Pendidikan dalam pandangan yang sebenarnya adalah suatu sistem pendidikan yang memungkinkan seseorang dapat mengarahkan kehidupannya sesuai dengan cita-cita islam, sehingga dengan mudah ia dapat membentuk hidupnya sesuai dengan ajaran islam Pendidikan dalam Pandangan Islam Prof.Dr. Omar Mohammad At-Toumi Asy-Syaibany : Pendidikan islam sebagai proses mengubah tingkah laku individu pada kehidupan pribadi, masyarakat dan alam sekitarnya, dengan cara pengajaran sebagai suatu aktivitas asasi dan sebagai profesi di antara profesi-profesi asasi dalam masyarakat
  • 12. ‫ا‬َ‫ي‬ْ‫ل‬‫ا‬ ‫ي‬ِ‫ف‬ ‫وا‬ُ‫ح‬َّ‫س‬َ‫ف‬َ‫ت‬ ْ‫م‬ُ‫ك‬َ‫ل‬ َ‫ل‬‫ي‬ِ‫ق‬ ‫ا‬َ‫ذ‬ِ‫إ‬ ‫وا‬ُ‫ن‬َ‫م‬‫آ‬ َ‫ِين‬‫ذ‬َّ‫ل‬‫ا‬ ‫ا‬َ‫ه‬ُّ‫ي‬َ‫أ‬َ‫ل‬ ُ َّ‫اَّلل‬ ِ‫ح‬َ‫س‬ْ‫ف‬َ‫ي‬ ‫وا‬ُ‫ح‬َ‫س‬ْ‫اف‬َ‫ف‬ ِ‫س‬ِ‫ل‬‫ا‬َ‫ج‬َ‫م‬ْ‫ن‬‫ا‬ َ‫ل‬‫ي‬ِ‫ق‬ ‫ا‬َ‫ذ‬ِ‫إ‬َ‫و‬ ْ‫م‬ُ‫ك‬‫وا‬ُ‫ُز‬‫ش‬ َ‫ِين‬‫ذ‬َّ‫ل‬‫ا‬َ‫و‬ ْ‫م‬ُ‫ك‬ْ‫ن‬ِ‫م‬ ‫وا‬ُ‫ن‬َ‫م‬‫آ‬ َ‫ِين‬‫ذ‬َّ‫ل‬‫ا‬ ُ َّ‫اَّلل‬ ِ‫ع‬َ‫ف‬ْ‫ر‬َ‫ي‬ ‫وا‬ُ‫ُز‬‫ش‬ْ‫ن‬‫ا‬َ‫ف‬َِْ‫ت‬ ‫ا‬َ‫م‬ِِ ُ َّ‫اَّلل‬َ‫و‬ ٍ‫ا‬ََََََ َ‫م‬ِِْْْ‫ل‬‫ا‬ ‫وا‬ُ‫ت‬‫و‬ُ‫أ‬ََ ‫و‬َُْ‫م‬‫ير‬ِ‫ب‬َ‫خ‬ Pendidikan dalam Pandangan Islam Pendidikan merupakan proses perbantuan pencapaian tingkat keimanan dan berilmu (QS. Al-Mujadilah 58:11) “Hai orang-orang yang beriman, apabila dikatakan kepadamu : “Berlapang-lapanglah dalam majelis”, maka lapangkanlah, niscaya Allah akan memberi kelapangan untukmu. Dan apabila dikatakan : “Berdirilah kamu, maka berdirilah, niscaya Allah akan meninggikan orang-orang yang beriman di antaramu dan orang- orang yang diberi ilmu pengetahuan beberapa derajat. Dan Allah Maha Mengetahui apa yang kamu kerjakan”
  • 13. Memahami dan mengakui segala sesuatu sesuai dengan harkat dan martabat yang ditentukan Allah Swt Tujuan pendidikan Islam adalah mencetak manusia yang beradab. Aneh jika tercantum dalam Pancasila, namun tidak dipahami sebagaimana mestinya. Karena pentingnya konsep adab ini, maka sudah saatnya pemerintah dan umat Islam pada umumnya mengacu pada konsep adab dalam penyelenggaraan seluruh tatanan kehidupan, baik individual, sosial maupun tatanan kenegaraan. “Adab” dalam Pancasila lahir dari ide tokoh Islam  persepsinya juga harus sesuai dengan Islamic WorldView Konklusi