SlideShare a Scribd company logo
Peningkatan hasil belajar pada siswa merupakan sebuah kebanggan bagi
seorang guru dalam mengadakan proses pembelajaran. Melihat karakteristik
perkembangan siswa ,seorang guru ingin menyampaikan materi agar sesuai dengan
metode yang tepat sehingga proses Kbm DAPAT berjalan ,secara interaktif.aktif
inovatif,KREATIF dan menyenangkan .sebelum menggunakan simulasi guru
menawarkan memberikan informasi berkaitan dengan metode simulasi. Meskipun
pada pertemuan pertama menggunakan cermah,Tanya jawab dan tugas akan tetapi
setelah mendapatkan penjelasan mengenai simulasi siswa antusias dan berminat.
Berkaitan dengan itu guru membuat kerangka permainan simulasi yang merupakan
penjabaran dari materi itu sendiri.
Penerapan metode simulasi pada pertemuan yang pertama
Simulasi yang dimaksud bukan simulasi memainkan peran akan tetapi
simulasi dalam bentuk permainan yaknin pada kertas ukuran manila yang berisi
pertanyaan yang pola permainanya seperti ular tangga.
Sebelum permainan guru menjelaskan aturan dan tata cara permainan.
Tata cara dan langkah langkah pembelajaran simulasi ( lihat buku hal 15.16.17 )
Secara teknis aturan permainan simulasi dapat dilihat sebagai berikut ; (hal 17)
Guru memberikan kesimpulan dan refleksi dan memberikan motivasi pada permainan
minggu depan .
Melihat perjalanan simulasi dapat dijelaskan hal hal sebagai berikut :
(hal 19 )
#pada permulaan simulasi berjalan agak kaku artinya dalam menjawab dan
sanggahan atau pertanyaan hanya sebatas sederhana ,hal ini dimungkinkan karena
siswa baru pertama mengalami dan cenderung berfikir keasyikan permainan bukan
ketenangan dalam setiap pertanyaan dan jawaban maupun sanggahan .
Sangghan berjalan akan tetapi masih sederhana dan langsung diterima karena
dianggap masukan sehingga tidak perlu dijawab lagi.
Masih cenderung dikuasai oleh beberapa anak sehingga secara menyeluruh belum
berkembang.
Pada simulasi ke 2 simulasi mulai berjalan lancer
.sudah mulai membahas tayangan gambar /film pendek lewat LCD
.siswa sudah mengembangkan pola piker dan jawaban karena materi lebih menguasai
.kesiapan siswa dalam simulasi sudah lebih mapan sehingga tingkat jawaban sudah
tidak emosional tetapi berubah kearah rasional
.setiap sanggahan tidak langsung diterima akan tetapi mulai dikritisi atau dijawab
dengan argumentasi pesrta lawan
Sudah mulai terjadi pertentangan sehingga peran guru sebagai mediator menjadi
lebih focus
.
Simulasi pada tahap 3
Guru sudah tidak mengarahkan dari awal lagi
Tempat dan aturan disepakati bersama oleh masing masing peserta
Permaina sudah berfikir dengan mementingkan jawaban yang berbobot tidak sekedar
jawaban
Penalaran sudah berjalan sehingga sudah berfikir pendapat yang terbaik itu yang
diterima
Penurunan emosional dan cenderung beralih pada rasional dan kritis.
Guru bersama murid menyimpulkan dan memberikan refleksi.

More Related Content

What's hot

Tabel aktivitas guru selama proses pembelajaran
Tabel aktivitas guru selama proses pembelajaranTabel aktivitas guru selama proses pembelajaran
Tabel aktivitas guru selama proses pembelajaran
TyasMommy Cozy Azalea
 
Metodologi Penelitian - Cara Membuat Kuisioner
Metodologi Penelitian - Cara Membuat KuisionerMetodologi Penelitian - Cara Membuat Kuisioner
Metodologi Penelitian - Cara Membuat Kuisioner
Deady Rizky Yunanto
 
Model pembelajaran
Model pembelajaranModel pembelajaran
Angket kemandirian belajar
Angket kemandirian belajarAngket kemandirian belajar
Angket kemandirian belajar
encep suryana
 
Tip dan trik belajar efektif
Tip dan trik belajar efektifTip dan trik belajar efektif
Tip dan trik belajar efektifgino tugino
 
Instrumen
InstrumenInstrumen
Instrumen
harjunode
 
Bertanya, kunci berpikir kreatif
Bertanya, kunci berpikir kreatifBertanya, kunci berpikir kreatif
Bertanya, kunci berpikir kreatif
Primmarussanti Biyanto
 

What's hot (8)

Lampiran 3 angket instrumen penelitian
Lampiran 3 angket instrumen penelitianLampiran 3 angket instrumen penelitian
Lampiran 3 angket instrumen penelitian
 
Tabel aktivitas guru selama proses pembelajaran
Tabel aktivitas guru selama proses pembelajaranTabel aktivitas guru selama proses pembelajaran
Tabel aktivitas guru selama proses pembelajaran
 
Metodologi Penelitian - Cara Membuat Kuisioner
Metodologi Penelitian - Cara Membuat KuisionerMetodologi Penelitian - Cara Membuat Kuisioner
Metodologi Penelitian - Cara Membuat Kuisioner
 
Model pembelajaran
Model pembelajaranModel pembelajaran
Model pembelajaran
 
Angket kemandirian belajar
Angket kemandirian belajarAngket kemandirian belajar
Angket kemandirian belajar
 
Tip dan trik belajar efektif
Tip dan trik belajar efektifTip dan trik belajar efektif
Tip dan trik belajar efektif
 
Instrumen
InstrumenInstrumen
Instrumen
 
Bertanya, kunci berpikir kreatif
Bertanya, kunci berpikir kreatifBertanya, kunci berpikir kreatif
Bertanya, kunci berpikir kreatif
 

Similar to Makalah peningkatan hasil belajmakalah jadi revisi 3

MODUL 1.1 PENERAPAN PEMIKIRAN KHD_ARYA LASSITA.pdf
MODUL 1.1 PENERAPAN PEMIKIRAN KHD_ARYA LASSITA.pdfMODUL 1.1 PENERAPAN PEMIKIRAN KHD_ARYA LASSITA.pdf
MODUL 1.1 PENERAPAN PEMIKIRAN KHD_ARYA LASSITA.pdf
AryaLassita
 
Model Pembelajaran make a match and SQ3R
Model Pembelajaran make a match and SQ3RModel Pembelajaran make a match and SQ3R
Model Pembelajaran make a match and SQ3R
Iim Setyawati
 
Dokumen Tindak Lanjut Pengelolaan Kinerja Guru.docx
Dokumen Tindak Lanjut Pengelolaan Kinerja Guru.docxDokumen Tindak Lanjut Pengelolaan Kinerja Guru.docx
Dokumen Tindak Lanjut Pengelolaan Kinerja Guru.docx
MasHari12
 
LK. 3 Best Practice PPL.1 dan PPL. 2 Siklus 2.pdf
LK. 3 Best Practice PPL.1 dan PPL. 2 Siklus 2.pdfLK. 3 Best Practice PPL.1 dan PPL. 2 Siklus 2.pdf
LK. 3 Best Practice PPL.1 dan PPL. 2 Siklus 2.pdf
AhsalAhsal
 
MICRO 1 Keterampilan Bertanya Lanjut.pptx
MICRO 1 Keterampilan Bertanya Lanjut.pptxMICRO 1 Keterampilan Bertanya Lanjut.pptx
MICRO 1 Keterampilan Bertanya Lanjut.pptx
SLBNegeriNgabang
 
Jurnal refleksi pengajaran mikro
Jurnal refleksi pengajaran mikroJurnal refleksi pengajaran mikro
Jurnal refleksi pengajaran mikro92 degrees
 
Modul pembelajaran mikro 1
Modul pembelajaran mikro 1Modul pembelajaran mikro 1
Modul pembelajaran mikro 1
Masriqon Masriqon
 
Mengajar dengan gaya Belajar yang aktif.pptx
Mengajar dengan gaya Belajar yang aktif.pptxMengajar dengan gaya Belajar yang aktif.pptx
Mengajar dengan gaya Belajar yang aktif.pptx
mastikasinurat1
 
BEST PRACTICE _ ERNI SETIAWATI.pdf
BEST PRACTICE _ ERNI SETIAWATI.pdfBEST PRACTICE _ ERNI SETIAWATI.pdf
BEST PRACTICE _ ERNI SETIAWATI.pdf
LuthfiantyEkaPertiwi
 
BEST PRACTICE _ ERNI SETIAWATI.pdf
BEST PRACTICE _ ERNI SETIAWATI.pdfBEST PRACTICE _ ERNI SETIAWATI.pdf
BEST PRACTICE _ ERNI SETIAWATI.pdf
ErniSetiawati8
 
PERMAINAN JUMP - BANDUS YANG DAPAT DI GUNAKAN SEBAGAI ALAT PERAGA LOMPAT JAUH
PERMAINAN JUMP - BANDUS YANG DAPAT DI GUNAKAN SEBAGAI ALAT PERAGA LOMPAT JAUHPERMAINAN JUMP - BANDUS YANG DAPAT DI GUNAKAN SEBAGAI ALAT PERAGA LOMPAT JAUH
PERMAINAN JUMP - BANDUS YANG DAPAT DI GUNAKAN SEBAGAI ALAT PERAGA LOMPAT JAUH
MuhEkoArif
 
Bab i
Bab i Bab i
Bab i
riskemifta
 
Bab i
Bab iBab i
Bab i
riskemifta
 
2314150813.pptx
2314150813.pptx2314150813.pptx
2314150813.pptx
IkhlashulAmalia
 
Kpd 3026 rosliza razali
Kpd 3026 rosliza razaliKpd 3026 rosliza razali
Kpd 3026 rosliza razaliaisyamafiza
 
Probing-Promting Kel10.pptx
Probing-Promting Kel10.pptxProbing-Promting Kel10.pptx
Probing-Promting Kel10.pptx
febrysitio
 
Refleksi Praktik Pembelajaran ke-1_presentasi.pptx
Refleksi Praktik Pembelajaran ke-1_presentasi.pptxRefleksi Praktik Pembelajaran ke-1_presentasi.pptx
Refleksi Praktik Pembelajaran ke-1_presentasi.pptx
sefitaratnawati
 

Similar to Makalah peningkatan hasil belajmakalah jadi revisi 3 (20)

MODUL 1.1 PENERAPAN PEMIKIRAN KHD_ARYA LASSITA.pdf
MODUL 1.1 PENERAPAN PEMIKIRAN KHD_ARYA LASSITA.pdfMODUL 1.1 PENERAPAN PEMIKIRAN KHD_ARYA LASSITA.pdf
MODUL 1.1 PENERAPAN PEMIKIRAN KHD_ARYA LASSITA.pdf
 
Model Pembelajaran make a match and SQ3R
Model Pembelajaran make a match and SQ3RModel Pembelajaran make a match and SQ3R
Model Pembelajaran make a match and SQ3R
 
yg baru
yg baruyg baru
yg baru
 
Dokumen Tindak Lanjut Pengelolaan Kinerja Guru.docx
Dokumen Tindak Lanjut Pengelolaan Kinerja Guru.docxDokumen Tindak Lanjut Pengelolaan Kinerja Guru.docx
Dokumen Tindak Lanjut Pengelolaan Kinerja Guru.docx
 
LK. 3 Best Practice PPL.1 dan PPL. 2 Siklus 2.pdf
LK. 3 Best Practice PPL.1 dan PPL. 2 Siklus 2.pdfLK. 3 Best Practice PPL.1 dan PPL. 2 Siklus 2.pdf
LK. 3 Best Practice PPL.1 dan PPL. 2 Siklus 2.pdf
 
MICRO 1 Keterampilan Bertanya Lanjut.pptx
MICRO 1 Keterampilan Bertanya Lanjut.pptxMICRO 1 Keterampilan Bertanya Lanjut.pptx
MICRO 1 Keterampilan Bertanya Lanjut.pptx
 
Jurnal refleksi pengajaran mikro
Jurnal refleksi pengajaran mikroJurnal refleksi pengajaran mikro
Jurnal refleksi pengajaran mikro
 
Modul pembelajaran mikro 1
Modul pembelajaran mikro 1Modul pembelajaran mikro 1
Modul pembelajaran mikro 1
 
Mengajar dengan gaya Belajar yang aktif.pptx
Mengajar dengan gaya Belajar yang aktif.pptxMengajar dengan gaya Belajar yang aktif.pptx
Mengajar dengan gaya Belajar yang aktif.pptx
 
BEST PRACTICE _ ERNI SETIAWATI.pdf
BEST PRACTICE _ ERNI SETIAWATI.pdfBEST PRACTICE _ ERNI SETIAWATI.pdf
BEST PRACTICE _ ERNI SETIAWATI.pdf
 
BEST PRACTICE _ ERNI SETIAWATI.pdf
BEST PRACTICE _ ERNI SETIAWATI.pdfBEST PRACTICE _ ERNI SETIAWATI.pdf
BEST PRACTICE _ ERNI SETIAWATI.pdf
 
PERMAINAN JUMP - BANDUS YANG DAPAT DI GUNAKAN SEBAGAI ALAT PERAGA LOMPAT JAUH
PERMAINAN JUMP - BANDUS YANG DAPAT DI GUNAKAN SEBAGAI ALAT PERAGA LOMPAT JAUHPERMAINAN JUMP - BANDUS YANG DAPAT DI GUNAKAN SEBAGAI ALAT PERAGA LOMPAT JAUH
PERMAINAN JUMP - BANDUS YANG DAPAT DI GUNAKAN SEBAGAI ALAT PERAGA LOMPAT JAUH
 
Bab i
Bab i Bab i
Bab i
 
Bab i
Bab i Bab i
Bab i
 
Bab i
Bab iBab i
Bab i
 
2314150813.pptx
2314150813.pptx2314150813.pptx
2314150813.pptx
 
Bab iv
Bab ivBab iv
Bab iv
 
Kpd 3026 rosliza razali
Kpd 3026 rosliza razaliKpd 3026 rosliza razali
Kpd 3026 rosliza razali
 
Probing-Promting Kel10.pptx
Probing-Promting Kel10.pptxProbing-Promting Kel10.pptx
Probing-Promting Kel10.pptx
 
Refleksi Praktik Pembelajaran ke-1_presentasi.pptx
Refleksi Praktik Pembelajaran ke-1_presentasi.pptxRefleksi Praktik Pembelajaran ke-1_presentasi.pptx
Refleksi Praktik Pembelajaran ke-1_presentasi.pptx
 

Recently uploaded

ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9
ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9
ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9
mohfedri24
 
Karakteristik Manusia Komunikan dalam Bingkai Psikologi Komunikasi
Karakteristik Manusia Komunikan dalam Bingkai Psikologi KomunikasiKarakteristik Manusia Komunikan dalam Bingkai Psikologi Komunikasi
Karakteristik Manusia Komunikan dalam Bingkai Psikologi Komunikasi
AdePutraTunggali
 
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docxINSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
lindaagina84
 
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdfNUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
DataSupriatna
 
SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024
SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024
SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024
ozijaya
 
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakatPPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
jodikurniawan341
 
tugas modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
tugas  modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptxtugas  modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
tugas modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
d2spdpnd9185
 
ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdfppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
setiatinambunan
 
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdfPaparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
SEMUELSAMBOKARAENG
 
Diseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptx
Diseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptxDiseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptx
Diseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptx
LucyKristinaS
 
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaanPermainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
DEVI390643
 
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
widyakusuma99
 
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docxSOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
MuhammadBagusAprilia1
 
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdfPPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
safitriana935
 
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptxJuknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
mattaja008
 
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum MerdekaModul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
Karier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptx
Karier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptxKarier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptx
Karier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptx
adolfnuhujanan101
 
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.pptKOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
Dedi Dwitagama
 
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdfTugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
muhammadRifai732845
 
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrinPatofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
rohman85
 

Recently uploaded (20)

ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9
ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9
ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9
 
Karakteristik Manusia Komunikan dalam Bingkai Psikologi Komunikasi
Karakteristik Manusia Komunikan dalam Bingkai Psikologi KomunikasiKarakteristik Manusia Komunikan dalam Bingkai Psikologi Komunikasi
Karakteristik Manusia Komunikan dalam Bingkai Psikologi Komunikasi
 
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docxINSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
 
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdfNUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
 
SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024
SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024
SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024
 
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakatPPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
 
tugas modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
tugas  modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptxtugas  modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
tugas modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
 
ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdfppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
 
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdfPaparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
 
Diseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptx
Diseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptxDiseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptx
Diseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptx
 
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaanPermainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
 
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
 
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docxSOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
 
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdfPPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
 
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptxJuknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
 
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum MerdekaModul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
 
Karier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptx
Karier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptxKarier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptx
Karier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptx
 
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.pptKOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
 
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdfTugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
 
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrinPatofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
 

Makalah peningkatan hasil belajmakalah jadi revisi 3

  • 1. Peningkatan hasil belajar pada siswa merupakan sebuah kebanggan bagi seorang guru dalam mengadakan proses pembelajaran. Melihat karakteristik perkembangan siswa ,seorang guru ingin menyampaikan materi agar sesuai dengan metode yang tepat sehingga proses Kbm DAPAT berjalan ,secara interaktif.aktif inovatif,KREATIF dan menyenangkan .sebelum menggunakan simulasi guru menawarkan memberikan informasi berkaitan dengan metode simulasi. Meskipun pada pertemuan pertama menggunakan cermah,Tanya jawab dan tugas akan tetapi setelah mendapatkan penjelasan mengenai simulasi siswa antusias dan berminat. Berkaitan dengan itu guru membuat kerangka permainan simulasi yang merupakan penjabaran dari materi itu sendiri. Penerapan metode simulasi pada pertemuan yang pertama Simulasi yang dimaksud bukan simulasi memainkan peran akan tetapi simulasi dalam bentuk permainan yaknin pada kertas ukuran manila yang berisi pertanyaan yang pola permainanya seperti ular tangga. Sebelum permainan guru menjelaskan aturan dan tata cara permainan. Tata cara dan langkah langkah pembelajaran simulasi ( lihat buku hal 15.16.17 ) Secara teknis aturan permainan simulasi dapat dilihat sebagai berikut ; (hal 17)
  • 2. Guru memberikan kesimpulan dan refleksi dan memberikan motivasi pada permainan minggu depan . Melihat perjalanan simulasi dapat dijelaskan hal hal sebagai berikut : (hal 19 ) #pada permulaan simulasi berjalan agak kaku artinya dalam menjawab dan sanggahan atau pertanyaan hanya sebatas sederhana ,hal ini dimungkinkan karena siswa baru pertama mengalami dan cenderung berfikir keasyikan permainan bukan ketenangan dalam setiap pertanyaan dan jawaban maupun sanggahan . Sangghan berjalan akan tetapi masih sederhana dan langsung diterima karena dianggap masukan sehingga tidak perlu dijawab lagi. Masih cenderung dikuasai oleh beberapa anak sehingga secara menyeluruh belum berkembang. Pada simulasi ke 2 simulasi mulai berjalan lancer .sudah mulai membahas tayangan gambar /film pendek lewat LCD .siswa sudah mengembangkan pola piker dan jawaban karena materi lebih menguasai
  • 3. .kesiapan siswa dalam simulasi sudah lebih mapan sehingga tingkat jawaban sudah tidak emosional tetapi berubah kearah rasional .setiap sanggahan tidak langsung diterima akan tetapi mulai dikritisi atau dijawab dengan argumentasi pesrta lawan Sudah mulai terjadi pertentangan sehingga peran guru sebagai mediator menjadi lebih focus . Simulasi pada tahap 3 Guru sudah tidak mengarahkan dari awal lagi Tempat dan aturan disepakati bersama oleh masing masing peserta Permaina sudah berfikir dengan mementingkan jawaban yang berbobot tidak sekedar jawaban Penalaran sudah berjalan sehingga sudah berfikir pendapat yang terbaik itu yang diterima Penurunan emosional dan cenderung beralih pada rasional dan kritis. Guru bersama murid menyimpulkan dan memberikan refleksi.