SlideShare a Scribd company logo
Agama Islam
 Muhammad Sidiq Nur 11308502150046
 Nadya Islami 11308502150050
Program Studi : Matematika
Sekolah Tinggi KeguruandanIlmu PendidikanSingkawang
Tahun Ajaran : 2015/2016
Diajukan untuk memenuhi tugas mata kuliah Agama Islam
Dosen Pengampu :
Hamdi S.Ag M.Pd
Disusun
A g a m a I s l a m
i
KATA PENGANTAR
Alhamdulillahhirobbil alamin kami panjatkan kepada Allah SWT yang telah melim-
pahkan rahmat, hidayah, dan inayah-Nya sehingga penyusun dapat menyelesaikan
tugas makalah ini yang berjudul “Dzikir, Sholat dan Do’a“. Makalah ini diajukan guna
untuk memenuhi tugas mata kuliah Agama Islam. Dalam kesempatan ini penyusun
menyampaikan terima kasih kepada pihak-pihak yang telah membantu dalam
penyusunan makalah ini, yaitu kepada :
1. Allah SWT yang senantiasa melimpahkan rahmat-Nya kepada kami.
2. Bapak Hamidi S.Ag M.Pd selaku dosen mata kuliah Agama Islam.
3. Orang tua yang selalu mendukung setiap aktivitas kami.
4. Semua pihak yang tidak bisa penyusun sebutkan satu persatu.
Penyusun menyadari bahwa dalampenyusunan makalah ini masih banyak kekurangan-
kekurangan. Oleh karena itu, penyusun mengharapkan kritik dan saran yang bersifat
membangun.
Singkawang, 20 November 2015
Penyusun
A g a m a I s l a m
ii
DAFTAR ISI
KATA PENGANTAR ..............................................................................................................i
DAFTAR ISI..........................................................................................................................ii
BAB I PENDAHULUAN ........................................................................................................1
A. Latar Belakang .......................................................................................................1
B. Saran ......................................................................................................................1
BAB II PEMBAHASAN .........................................................................................................2
A. Dzikir ......................................................................................................................2
1. Pengertian Dzikir .............................................................................................2
2. Macam-macam Dzikir ......................................................................................2
3. Lafadz Dzikir setelah Shalat.............................................................................3
4. Fungsi dan Manfaat Dzikir...............................................................................4
B. Sholat .....................................................................................................................5
1. Pengertian dan Hukum Sholat.........................................................................5
2. Dalil Naqli tentang Sholat................................................................................5
3. Fungsi Sholat dalam Kehidupan.......................................................................6
4. Ketentuan Sholat Fardhu.................................................................................7
C. Do’a........................................................................................................................8
1. Pengertian Do’a ...............................................................................................8
2. Fungsi Do’a.......................................................................................................9
BAB III PENUTUP..............................................................................................................10
A. Kesimpulan ..........................................................................................................10
B. Saran ...................................................................................................................10
DAFTAR PUSTAKA ............................................................................................................11
A g a m a I s l a m
1
BAB I
PENDAHULUAN
A. Latar Belakang
Sholat merupakan salah satu tiang bangunan islam. Begitu pentingnya arti sebuah
tiang dalam suatu bangunan yang bernama islam, sehingga takkan mungkin untuk
ditinggalkan. Makna bathin juga dapat ditemukan dalam sholat yaitu: kehadiran
hati, tafahhum (Kefahaman terhadap ma’na pembicaraan), ta’dzim (Rasa hormat),
mahabbah, raja’ (harap) dan haya (rasa malu), yang keseluruhannya itu ditujukan
kepada Allah SWT. Sesungguhnya shalat merupakan sistem hidup yang sempurna,
yang meliputi (kebutuhan) fisik, akal dan hati. Akal bisa terarah untuk mencerna
ilmu, dan hati menjadi bersih dan suci. Shalat merupakan aspek aplikatif dari
prinsipprinsip Islam baik dalam aspek politik maupun sosial kemasyarakatan yang
ideal yang membuka atap masjid menjadi terus terbuka sehingga nilai
persaudaraan, persamaan dan kebebasan itu terwujud nyata. Terlihat pula dalam
shalat makna keprajuritan orang-orang yang beriman, ketaatan yang paripurna dan
keteraturan yang indah. Jika mereka ingin mengetahui agama seseorang sejauh
mana istiqamahnya maka mereka bertanya tentang shalatnya dan sejauh mana ia
memelihara shalatnya, bagaimana ia melakukan dengan baik dan bagaimana sholat
yang kualitasnya itu baik, tentunya sholat yang khusyu yang disempurnakan oleh
sunah-sunahnya dan dilanjutkan setelah sholat dengan melakukan dzikir (wirid)
serta diakhiri dengan berdoa.
B. Rumusan Masalah
1. Apa pengertian sholat?
2. Apa fungsi sholat?
3. Apa saja syarat, rukun dan hal-hal yang membatalkan sholat?
4. Apa pengertian dzikir?
5. Sebutkan macam-macam dzikir?
6. Apa fungsi dzikir?
7. Apa pengertian do’a?
8. Apa fungsi do’a ?
A g a m a I s l a m
2
BAB II
PEMBAHASAN
A. Dzikir
1. Pengertian Dzikir
Dzikir berasal dari bahasa Arab ‫ذكر‬ (dzakara) yang berarti mengingat atau
menyebut. Menurut istilah, dzikir adalah mengingat Allah dengan cara
menyebut sifat-sifat keagungan dan kemuliaan-Nya seperti tahmid, tahlil dan
tasbih. Allah memerintahkan umat Islam untuk memperbanyak dzikir seperti
disebutkan dalam al-Quran sebagai berikut :
Artinya : “… ingatlah kamu kepada-Ku niscaya Aku ingat (pula) kepadamu
(dengan memberikan rahmat dan pengampunan). Dan bersyukurlah
kepada-Ku, serta jangan ingkar (pada nikmat-Ku)” (QS. Al Baqarah:
152)
2. Macam-macam Dzikir
Ada beberapa macam dzikir, yaitu :
a. Dzikir dengan lidah
Dzikir dengan lidah dilakukan dengan mengucapkan kalimat-kalimat dzikir,
baik dengan suara jelas atau samar.
b. Dzikir dengan fikiran
Merenungkan ciptaan Allah merupakan dzikir yang sangat tinggi nilainya,
disamping dapat memantapkan iman, jugadapat memberikan manfaat bagi
kehidupan.
c. Dzikir dengan perasaan
Dzkir dengan perasaan dilakukan dengan berbaik sangka kepada Allah, dan
merasakan indahnya rahmat yang telah dikucurkan-Nya buat kita, sehingga
dapat merubah perasaan negatif menjadi positif
d. Dzikir dengan keyakinan
Dzikir dengan keyakinan adalah mantapnya aqidah tauhid dalamperjalanan
hidup.
e. Dzikir dengan perbuatan
Dzikir dengan perbuatan dilakukan dengan sikap taat dan patuh terhadap
aturan Allah, baik dalam hal aqidah, ibadah maupun mu’amalah.
A g a m a I s l a m
3
3. Lafadz dzikir setelah shalat
Adapun lafadz dzikir yang singkat yang kita ucapkan setelah selesai
mengerjakan sholat adalah sebagai berikut:
a. Membaca istighfar 3 kali
b. Membaca kalimat tahlil sebanyak 3 kali
Dilanjutkan dengan membaca do’a sebagai berikut :
c. Membaca tasbih, tahmid , takbir dan tahlil
 Tasbih (33 kali) :
 Tahmid (33 kali) :
 Takbir (33 kali) :
 Tahlil (1 kali) :
d. Kemudian membaca ayat kursi
Sebab rasullulah bersabda :
"Barangsiapa membaca ayat ini setiap selesai shalat tidak ada yang
dapat mencegahnya masuk jannah kecuali maut."
e. Setiap selesai sholat wajib, kecuali Subuh dan Maghrib, baca:
Surat Al-Ikhlas 1 kali (Qul Huwallâhu Ahad...dst)
Surat Al-Falaq 1 kali (Qul a'udzu birabbil falaq...dst)
Surat An-Naas 1 kali (Qul a'udzu birabbinnas...dst)
A g a m a I s l a m
4
f. Setiap selesai sholat Subuh dan Maghrib, baca bacaan berikut 10 kali
g. Tutuplah dengan do’a sesudah sholat
4. Fungsi dan Manfaat dzikir
Dzikir dengan lidah, fikir, perasaan, keyakinan maupun dengan perbuatan lisan,
dapat memberikan manfaat dalam kehidupan manusia, antara lain :
a. Meneguhkan iman
Dzikir merupakan sarana untuk selalu ingat kepada kekuasaan Allah,
sehingga dengan sendirinya dapat berfungsi memantapkan iman. Dalam
mengarungi kehidupan diperlukan pembimbing (pemberi hidayah) kearah
jalan yang lurus. Oleh karena itu ingatlah Allah (dzikrulah) agar lebih dekat
kepada-Nya, karena hanya Dia-lah yang dapat memberikan hidayah.
b. Sumber energi akhlak
Dzikir dapat menjadi sumber energi akhlak. Hal ini dapat dipahami dari
hadits Nabi saw. yang artinya: "Tumbuhkan dalam dirimu sifat-sifat Allah
sesuai dengan kemampuan sifat kemanusiaan”. Dengan demikian, betapa
pentingnya mengingat Allah (dzikrullah), baik dzikir dengan nama-nama-
Nya yang diucapkan dengan lisan, kemudian maknanya yang ditumbuh
suburkan dalamhati dan diwujudkan dalamamal perbuatan. Dan biladzikir
telah demikian adanya, maka orang itu akan menjadi manusia yang baik,
berbudi luhur dan dijamin kepastiannya memasuki surga.
c. Terhindar dari bahaya
Ingat kepada Allah akan terhindar dari bahaya karena mendapat
perlindungan dan pertolongan Allah. Salah satu contoh adalah peristiwa
Nabi Yunus yang tertelan ikan. DalamKeadaan yang sangat gelap di malam
hari di dalam perut ikan dan di dalam laut, beliau tetap selalu ingat kepada
Allah.
d. Mendatangkan nikmat dan rahmat
Bagi orang yang selalu berdzikir (ingat) Allah dengan sesungguhnya,
maka Allah akan melimpahkan nikmat dan rahmat-Nya, serta akan
dilapangkan hidupnya.
Dari Abu Hurairah dan Abu Sa’id Al-Khudri, mereka datang kepada Nabi
saw dan beliau berasabda : Tiada suatu kelompok yang duduk dalam suatu
majlis dzikir kepada Allah, melaikan pasti dikelilingi oleh malaikat dan
diliputi oleh rahmat-Nya dan diturunkan kepada mereka ketenangan, dan
Allah pun sebut mereka di depan para malaikat-Nya" (HR.Ibnu Majah).
e. Penentram jiwa
Pada saat seseorang mengalami kegelisahan atau kegoncangan jiwa
karena menghadapi banyak masalah duniawi, maka obatnya adalah dzikir.
A g a m a I s l a m
5
f. Dosanya akan diampuni.
Dalam dzikir terdapat ampunan Allah. Ucapan kita yang berisi dosa
semua akan dihapus dengan dzikir lidah. Dosa perbuatan akan dihapus
dengan dzikir perbuatan dan akan muncul amal saleh. Kemudian dzikir fikir
akan menghapus dosa pikiran karena pikiran yang negatif sehingga
berubah menjadi pikiran posisif. Dan demikian seterusnya.
B. Sholat
1. Pengertian dan Hukum Sholat
Shalat menurut bahasa berarti do’a, sedang menurut istilah adalah suatu
rangkaian ibadah yang terdiri dari perkataan dan perbuatan yang diawali
dengan takbiratul ihram dan diakhiri dengan salamdengan tata cara dan syarat-
syarat tertentu.
Secara lahiriah shalat berarti beberapa ucapan dan perbuatan yang dimulai
dengan takbir dan diakhiri dengan salam, yang dengannya kita beribadah
kepada Allah menurut syarat-syarat yang telah ditentukan. Sedangkan secara
hakikinya ialah berhadapan hati (jiwa)kepada Allah, secarayang mendatangkan
takut kepada-Nya serta menumbuhkan di dalam jiwa rasa kebesarannya dan
kesempurnaan kekuasaan-Nya
Shalat hukumnya wajib ‘ain bagi setiap muslimyang telah berusia akil baligh
Dasar Hukum: Q.S. Al-Ankabut ayat 45
Artinya : “ Bacalah apa yang telah diwahyukan kepadamu, yaitu Al-Kitab (Al-
Qur’an) dan dirikanlah shalat. Sesungguhnya shalat itu mencegah
dari perbuatan keji dan munkar. Dan sesungguhnya mengingat Allah
(shalat) adalah lebih besar (keutamaan-Nya dari ibadah-ibadah yang
lain). Dan Allah mengetahui apa yang kamu kerjakan “ (Q.s. Al-
Ankabut: 45)
2. Dalil Naqli tentang Sholat
Artinya : “ Maka apabila kamu telah menyelesaikan shalat (mu), ingatlah Allah
di waktu berdiri, di waktu duduk dan di waktu berbaring kemudian
apabila kamu telah merasa aman, maka dirikanlah shalat itu
A g a m a I s l a m
6
(sebagaimanabiasa).Sesungguhnyashalatitu adalahkewajiban yang
ditentukan waktunya atas orang-orang yang beriman “(Q.s. An-Nisa:
103)
Artinya : “ (yaitu) mereka yang beriman kepada yang ghaib, yang mendirikan
shalat dan menafkahkan sebagian riski yang Kami anugerahkan
kepada mereka “ (QS Al Baqarah: 3).
Kalau kita memperhatikan beberapa ayat tersebut di atas, maka sebenarnya
shalat itu merupakan suatu keniscayaan yang mesti dilakukan oleh seorang
hamba Allah, sebagai ungkapan rasa syukur kita kepada Sang Maha Pencipta,
lagi pula manfaat shalat itu akan kembali kepada kita yang mengerjakanya,
yaitu sebagaimana dalam QS Al Ankabut ayat 45 bahwa shalat itu mencegah
perbuatan keji dan mungkar. Disamping itu gerakan-gerakan shalat ternyata
mengandung makna gerak badan atau olahraga yang sangat bermakna bagi
manusia.
3. Fungsi Shalat Dalam Kehidupan
1. Mendekatkan diri dengan Allah SWT
Sholat sebagai ibadah ritual umat Islam, merupakan sarana kita
mendekatkan diri kepada Allah. Karena dengan sholat, kita ingat akan
dekatnya Allah kepada kita, sehingga membuat umat muslim semakin
mendekatkan diri kepada Allah. “ Dan apabila hamba-hamba-Ku bertanya
kepadamu tentang Aku, maka (jawablah), bahwasanya Aku adalah dekat.
Aku mengabulkan permohonan orang yang berdoa apabila ia memohon
kepada-Ku, maka hendaklah mereka itu memenuhi (segala perintah-Ku)
dan hendaklah mereka beriman kepada-Ku, agar mereka selalu berada
dalam kebenaran “
2. Mencegah perbuatan keji dan munkar
Dengan kesadaran akan Allah sebagai Tuhan dan manusia sebagai
hamba, membuat kita selalu menjaga dan mengendalikan diri, sehingga
dapat terhindar dari perbuatan keji dan munkar. Sebagaimana firman
Allah, “ Bacalah apa yang telah diwahyukan kepadamu, yaitu Al Kitab (Al
Quran) dan dirikanlah shalat. Sesungguhnya shalat itu mencegah dari
(perbuatan- perbuatan) keji dan mungkar...”
3. Menjaga kesadaran dan pengendalian diri
Dengan sholat manusia akan selalu ingat kepada Allah, ingat akan
dirinya sebagai hamba yang harus selalu mengabdi kepada Allah. Sehingga
mereka akan sadar akan dirinya dan selalu menjaga dirinya dari hawa
nafsu. “ Sesungguhnya Aku ini adalah Allah, tidak ada Tuhan (yang hak)
A g a m a I s l a m
7
selain Aku, maka sembahlah Aku dan dirikanlah shalat untuk mengingat
Aku. “ (At- Thoha: 14).
4. Ketentuan sholat fardhu
a. Syarat Wajib adalah hal-hal menjadikan seseorang diwajibkan
mengerjakan shalat.
Adapun syarat wajib shalat fardhu terdiri dari :
1. Beragama Islam
2. Baligh/Mumayyiz (dewasa)
3. Berakal sehat
4. Suci dari haid dan nifas (bagi wanita)
b. Syarat Syah adalah hal-hal yang harus dipenuhi seseorang sebelum
mengerjakan shalat agar shalatnya menjadi sah
Adapun syarat syahnya shalat terdiri dari :
1. Suci dari hadast kecil maupun besar
2. Suci badan, pakaian maupun tempat dari najis
3. Menutup aurat
4. Telah masuk waktu shalat
5. Menghadap ke arah kiblat
6. Mengetahui kaifiat (tata cara) shalat
c. Rukun sholat adalah segalasesuatuyang harus dipenuhi dalam shalat, jika
ada yang ditinggalkan maka shalatnya tidak sah. Rukun shalat terdiri dari :
1. Niat
2. Takbiratul ihram, yaitu dengan membaca “allahu akbar”
3. Berdiri bagi yang mampu (apabila tidak mampu boleh duduk)
4. Membaca surat al-fatihah
5. Rukuk dengan tumakninah
6. I'tidal dengan tumakninah
7. Sujud dengan tumakninah
8. Duduk diantara dua sujud dengan tumakninah
9. Duduk akhir (duduk pada rakaat terakhir sebelum salam)
10. Membaca tasyahud akhir
11. Membaca sholawat atas nabi Muhammad saw
12. Mengucapkan salam yang pertama
13. Tertib, artinya teratur dan berurutan
d. Sunnah shalat adalah sesuatu yang lebih utama dilakukan, tetapi jika
ditinggalkan maka tidak sampai menjadikan shalat itu batal. Adapun
sunnah shalat terdiri dari :
1. Mengangkat kedua tangan sejajar dengan bahu ketika takbiratul
ihram, rukuk, i'tidal dan berdiri dari tasyahud awal.
2. Bersedekap ketika sedang berdiri
3. Melihat ke tempat sujud
4. Membaca do’a iftitah selesai takbiratul ihram
A g a m a I s l a m
8
5. Membaca ta’awudz sebelum membaca suratul-fatihah
6. Membaca amin setelah membaca suratul-fatihah
7. Membaca surat-surat pendek setelahselesaimembacasuratul-fatihah
8. Membaca suratul-fatihah dan surat-surat pendek dengan suara keras
pada rakaat pertama, kedua dan pada shalat jum’at serta shalat hari
raya (khusus bagi imam)
9. Membaca takbir setiap pindah gerakan shalat
10. Membaca do’a pada waktu i'tidal
11. Membaca tasbih pada waktu rukuk dan sujud
12. Meletakkan kedua tangan diatas paha pada waktu duduk
13. Duduk iftirosy pada waktu tasyahud awal
14. Duduk tawarruk pada waktu tasyahud akhir
15. Menegakkan jari telunjuk tangan kanan ketika membaca tasyahud.
e. Hal-hal yang membatalkan sholat
Shalat seseorang menjadi batal, jika ia melakukan hal-hal sebagai berikut:
1. Meninggalkan salah satu syarat shalat
2. Berbicara dengan sengaja
3. Bergerak lebih dari 3 kali berturut-turut selain gerakan shalat
4. Terjadinya hadast besar maupun hadast kecil
5. Terkena najis
6. Terbukanya aurat
7. Membelakangi atau menggeser dari kiblat
8. Makan minum
9. Tertawa terbahak-bahak
10. Berubah niat
C. Do’a
1. Pengertian Do’a
Menurut bahasado'a berasaldari kata "da'a" artinya memanggil. Sedangkan
menurut istilah syara' do'a berarti "Memohon sesuatu yang bermanfaat dan
memohon terbebas atau tercegah dari sesuatu yang memudharatkan.
Berdoa harus dengan sikap yang khusyu’ dan tadharru’ dalam
menghadapkan diri kepada-Nya merupakan hakikat pernyataan seorang
hamba yang sedang mengharapkan tercapainya sesuatu yang dimohonkan.
Dengan tadharu dapat menambah kemantapan jiwa, sehingga doa kepada
Allah akan senantiasa dipanjatkan, baik dalam keadaan senang maupun
dalam keadaan susah, dalam penderitaan maupun dalam kebahagiaan, dalam
kesulitan maupun dalam kelapangan.
Mengingat doa adalah ibadah maka ada beberapa etika yang harus kita
terapkan dalam berdoa. Berikut penulis ramukan etika dalam berdoa dari
beberapa ayat dalam Al-Quran :
1. Bertobat sebelum berdoa
2. Disunnatkan menghadap kiblat
3. Hendaklah mengangkat kedua tangan
A g a m a I s l a m
9
4. Seyogyanya doa-doa itu diawali dan diakhiri dengan puji-pujian kepada
Allah SWT.
5. Mengakui keagungan Allah SWT dengan segala kerendahan diri dan hati
(QS.Al-An’am: 42).
6. Mengucapkan doa dengan suara yang sedang (tidak keras dan juga tidak
berbisik) dan lembut. "Berdoalah kepada Tuhanmu dengan rendah hati
dan suara yang lembut. Sungguh Dia tidak menyukai orang-orang yang
melampaui batas." (QS.Al-Arofi 55)
7. Memanjatkannya dengan perasaan takut (tidak akan diterima) dan
berharap (untuk dikabulkan). "Berdoalah kepada-Nya dengan rasa takut
dan penuh harap. Sesungguhnya rahmat Allah sangat dekat kepada orang
yang berbuat kebaikan." (QS.Al-Arof: 56).
8. Tidak perlu berpantun, dan/atau dengan pengucapan berirama. Cukuplah
dengan kata-kata yang baik yang mencerminkan kerendahan kedudukan
kita sebagai hamba di hadapan Allah SWT.
9. Mengulang doa sampai dua atau tiga kali, yakni doa tentang sesuatu yang
kita prioritaskan memohonkannya kepada Allah SWT.
10. Ditutup dengan bacaan sholawat, kemudian dilanjutkan dengan bacaan
tahmid.
11. Selesai berdo’a sebaiknya kita mengusapkan kedua tangan ke muka.
2. Fungsi Do’a
1. Menjadikan Hati Menjadi Tenang.
Ini adalah merupakan salah satu manfaat berdoa kepada Allah. Firman
Allah yang mengisyaratkan dan memberikan bahwasannya dengan
berdoa dan berdzikir akan bisa memberikan ketenangan adalah ayat Al-
Qur'an yang berbunyi :"(Yaitu) orang-orang yang beriman dan hati
mereka menjadi tenteram dengan mengingat Allah. Ingatlah, hanya
dengan mengingati Allah-lah hati menjadi tenteram. ( QS.Ar Ra’du: 28).
Dan dengan doa serta dzikir akan bisa memberikan dan juga
mendapatkan keutamaan serta faedah yang sangat banyak di dunia dan
akhirat bagi yang senantiasa mengamalkannya. Inilah yang menjadi
bagian dari fadhilah berdoa dan berdzikir.
2. Sebagai penghubung antara anak dan orang tua
Riwayat Bukhori dan Muslim Nabi Saw bersabda: “apabila anak adam
meninggal, putuslah semua amalnya, kecuali tiga perkara, yaitu : sedekah
jariyah, ilmu yg bermanfaat dan anak sholeh yang mendo’akan orang
tuanya.
3. Do’a menunjukkan bukti benarnya tawakkal seseorang kepada Allah Ta’ala.
Karena seorang yang berdo’a ketika berdo’a, ia berarti meminta tolong
pada Allah. Ia pun berarti menyerahkan urusannya kepada Allah semata
tidak pada selain-Nya.
A g a m a I s l a m
10
BAB III
PENUTUP
A. Kesimpulan
Dzikir, Sholat, dan Doa merupakan satu elemen penting dalam ibadah kita
kepada allah. Apabila kita tidak menjalankan ibadah sholat, maka yang terjadi
adalah kita akan mendapatkan dosa. Jika tidak menjalankan pastinya kita juga tidak
melaksanakan dzikir dan berdoa, karena ketiganya sangat erat berhubungan.
Oleh karena itu, kita sebagai umat muslim harus menjalankan sholat karena itu
merupakan kewajiban kita, dan juga bermunajat kepada allah agar kita selalu
mendekatkan diri kepada allah
B. Saran
Sebagai seorang muslim hendaknya kita selalu berdzikir, sholat dan berdoa,
karena dzikir, sholat dan doa adalah sebuah amalan yang sangat murah dan
gampang dilakukan.
A g a m a I s l a m
11
DAFTAR PUSTAKA
Husain Watsiqi, “Doa dan Zikir”. Jakarta. Pustaka Zahra. 2008
H. Badri. “Rahasia Shalat, Zikir dan Do’a yang Bermakna”. Jakarta. Qultum Media. 2006
http://bacaansholat5waktu.blogspot.co.id/2013/04/bacaan-dzikir-setelah-sholat-5-
waktu.html
https://arieandrepati.wordpress.com/2011/09/03/fungsi-doa/
http://open-mi.blogspot.co.id/2012/12/hikmah-sholat-dalam-kehidupan-
manusia.html

More Related Content

What's hot

1. materi tentang thaharah
1. materi tentang thaharah1. materi tentang thaharah
1. materi tentang thaharah
asni furoida
 
Ibadah makalah
Ibadah makalahIbadah makalah
Ibadah makalah
MeyLiontin
 
Tugas al quran hadist power point
Tugas al quran hadist power pointTugas al quran hadist power point
Tugas al quran hadist power pointLontongSayoer
 
Ppt kelompok 7 hakikat ibadah & urgensinya
Ppt kelompok 7 hakikat ibadah & urgensinyaPpt kelompok 7 hakikat ibadah & urgensinya
Ppt kelompok 7 hakikat ibadah & urgensinya
Andi Doank
 
Makalah pengertian hadits sunah.khabar dan atsar serta unsurnya
Makalah pengertian hadits sunah.khabar dan atsar serta unsurnyaMakalah pengertian hadits sunah.khabar dan atsar serta unsurnya
Makalah pengertian hadits sunah.khabar dan atsar serta unsurnya
Robet Saputra
 
materi Iman kepada hari akhir
materi Iman kepada hari akhirmateri Iman kepada hari akhir
materi Iman kepada hari akhir
Elyn_Noriin
 
Hakikat Manusia Menurut Islam
Hakikat Manusia Menurut IslamHakikat Manusia Menurut Islam
Hakikat Manusia Menurut Islam
Adhi Panjie Gumilang
 
Power point wudhu
Power point wudhuPower point wudhu
Power point wudhuayusisca
 
Tauhid ppt
Tauhid pptTauhid ppt
Tauhid ppt
Nadia Tsalisa
 
RPP Macam-macam Sujud
RPP Macam-macam SujudRPP Macam-macam Sujud
RPP Macam-macam Sujud
IstikharohBassamah
 
Ruang lingkup aqidah
Ruang lingkup aqidahRuang lingkup aqidah
Ruang lingkup aqidah
sutanhasbullah
 
Rukun iman dan rukun islam
Rukun iman dan rukun islamRukun iman dan rukun islam
Rukun iman dan rukun islam12110068
 
Makalah fiqih puasa
Makalah fiqih puasaMakalah fiqih puasa
Makalah fiqih puasa
NavenAbsurd
 
Agustriyono pilkom d_1206010_pai_5
Agustriyono pilkom d_1206010_pai_5Agustriyono pilkom d_1206010_pai_5
Agustriyono pilkom d_1206010_pai_5
Agus Triyono
 
01_Konsep Ketuhanan dalam Islam
01_Konsep Ketuhanan dalam Islam01_Konsep Ketuhanan dalam Islam
01_Konsep Ketuhanan dalam Islam
Hamida ID
 
Materi Al Qur'an
Materi Al Qur'anMateri Al Qur'an
Materi Al Qur'an
ayudya fitri
 
Makalah ulumul qur'an
Makalah ulumul qur'anMakalah ulumul qur'an
Makalah ulumul qur'an
Yulan Afriani
 
RPP Ibadah Puasa Membentuk Pribadi Yang Bertakwa
RPP Ibadah Puasa Membentuk Pribadi Yang BertakwaRPP Ibadah Puasa Membentuk Pribadi Yang Bertakwa
RPP Ibadah Puasa Membentuk Pribadi Yang Bertakwa
Amalia Sofitri
 
Ppt shalat jenazah
Ppt shalat jenazahPpt shalat jenazah
Ppt shalat jenazah
muchamad sakir
 

What's hot (20)

1. materi tentang thaharah
1. materi tentang thaharah1. materi tentang thaharah
1. materi tentang thaharah
 
Ibadah makalah
Ibadah makalahIbadah makalah
Ibadah makalah
 
Tugas al quran hadist power point
Tugas al quran hadist power pointTugas al quran hadist power point
Tugas al quran hadist power point
 
Ppt kelompok 7 hakikat ibadah & urgensinya
Ppt kelompok 7 hakikat ibadah & urgensinyaPpt kelompok 7 hakikat ibadah & urgensinya
Ppt kelompok 7 hakikat ibadah & urgensinya
 
Makalah pengertian hadits sunah.khabar dan atsar serta unsurnya
Makalah pengertian hadits sunah.khabar dan atsar serta unsurnyaMakalah pengertian hadits sunah.khabar dan atsar serta unsurnya
Makalah pengertian hadits sunah.khabar dan atsar serta unsurnya
 
materi Iman kepada hari akhir
materi Iman kepada hari akhirmateri Iman kepada hari akhir
materi Iman kepada hari akhir
 
Hakikat Manusia Menurut Islam
Hakikat Manusia Menurut IslamHakikat Manusia Menurut Islam
Hakikat Manusia Menurut Islam
 
Power point wudhu
Power point wudhuPower point wudhu
Power point wudhu
 
Tauhid ppt
Tauhid pptTauhid ppt
Tauhid ppt
 
RPP Macam-macam Sujud
RPP Macam-macam SujudRPP Macam-macam Sujud
RPP Macam-macam Sujud
 
Ruang lingkup aqidah
Ruang lingkup aqidahRuang lingkup aqidah
Ruang lingkup aqidah
 
Rukun iman dan rukun islam
Rukun iman dan rukun islamRukun iman dan rukun islam
Rukun iman dan rukun islam
 
Makalah fiqih puasa
Makalah fiqih puasaMakalah fiqih puasa
Makalah fiqih puasa
 
Agustriyono pilkom d_1206010_pai_5
Agustriyono pilkom d_1206010_pai_5Agustriyono pilkom d_1206010_pai_5
Agustriyono pilkom d_1206010_pai_5
 
01_Konsep Ketuhanan dalam Islam
01_Konsep Ketuhanan dalam Islam01_Konsep Ketuhanan dalam Islam
01_Konsep Ketuhanan dalam Islam
 
PPT Puasa Ramadhan
PPT Puasa RamadhanPPT Puasa Ramadhan
PPT Puasa Ramadhan
 
Materi Al Qur'an
Materi Al Qur'anMateri Al Qur'an
Materi Al Qur'an
 
Makalah ulumul qur'an
Makalah ulumul qur'anMakalah ulumul qur'an
Makalah ulumul qur'an
 
RPP Ibadah Puasa Membentuk Pribadi Yang Bertakwa
RPP Ibadah Puasa Membentuk Pribadi Yang BertakwaRPP Ibadah Puasa Membentuk Pribadi Yang Bertakwa
RPP Ibadah Puasa Membentuk Pribadi Yang Bertakwa
 
Ppt shalat jenazah
Ppt shalat jenazahPpt shalat jenazah
Ppt shalat jenazah
 

Similar to Makalah Agama Islam

Tarbiyah dzatiyah
Tarbiyah dzatiyahTarbiyah dzatiyah
Tarbiyah dzatiyah
Sabrina Lye
 
Media pembelajaran pai Jiwa lebih tenang dengan sujud syukur
Media pembelajaran pai Jiwa lebih tenang dengan sujud syukurMedia pembelajaran pai Jiwa lebih tenang dengan sujud syukur
Media pembelajaran pai Jiwa lebih tenang dengan sujud syukur
cecep hilman
 
Makalah individu agama
Makalah individu agamaMakalah individu agama
Makalah individu agamaRossiana Fazri
 
Modul Proyek Dzikir Nikmat Hidup Selamat.pdf
Modul Proyek Dzikir Nikmat Hidup Selamat.pdfModul Proyek Dzikir Nikmat Hidup Selamat.pdf
Modul Proyek Dzikir Nikmat Hidup Selamat.pdf
MuhammadbahrulUla
 
Makalah pendidikan agama
Makalah pendidikan agamaMakalah pendidikan agama
Makalah pendidikan agama
panduardiansyah99
 
Makalah pendidikan agama
Makalah pendidikan agamaMakalah pendidikan agama
Makalah pendidikan agama
fidya19
 
Silibus 1
Silibus 1Silibus 1
FIKIH X_Ibadah dan Karakteristiknya.pptx
FIKIH X_Ibadah dan Karakteristiknya.pptxFIKIH X_Ibadah dan Karakteristiknya.pptx
FIKIH X_Ibadah dan Karakteristiknya.pptx
PupuFakhrurrozi1
 
Corak aqidah-dalam-kehidupan-1
Corak aqidah-dalam-kehidupan-1Corak aqidah-dalam-kehidupan-1
Corak aqidah-dalam-kehidupan-1Yuli Yanti
 
Makalah fiqih kelompok 6 materi 8
Makalah fiqih kelompok 6 materi 8Makalah fiqih kelompok 6 materi 8
Makalah fiqih kelompok 6 materi 8
NavenAbsurd
 
Makalah Pendidikan Agama Islam Sholat.docx
Makalah Pendidikan Agama Islam Sholat.docxMakalah Pendidikan Agama Islam Sholat.docx
Makalah Pendidikan Agama Islam Sholat.docx
ZuketCreationOfficia
 
MAKALAH akhlak.docx
MAKALAH akhlak.docxMAKALAH akhlak.docx
MAKALAH akhlak.docx
weyonfitra
 
MAKALAH akhlak.docx
MAKALAH akhlak.docxMAKALAH akhlak.docx
MAKALAH akhlak.docx
weyonfitra
 
Makalah Implementasi iman dan taqwa dalam kehidupan modern
Makalah Implementasi iman dan taqwa dalam kehidupan modernMakalah Implementasi iman dan taqwa dalam kehidupan modern
Makalah Implementasi iman dan taqwa dalam kehidupan modernAchmad Syarief
 
keimanan dan implikasi tauhid dalam islam.pptx
keimanan dan implikasi tauhid dalam islam.pptxkeimanan dan implikasi tauhid dalam islam.pptx
keimanan dan implikasi tauhid dalam islam.pptx
BestFriend35
 
RPP PAI XI Kurikulum 2013 Seri 2.10 fiqh dawah
RPP PAI XI Kurikulum 2013 Seri 2.10 fiqh dawahRPP PAI XI Kurikulum 2013 Seri 2.10 fiqh dawah
RPP PAI XI Kurikulum 2013 Seri 2.10 fiqh dawah
yasirmaster web.id
 
Pend. Agama Islam
Pend. Agama IslamPend. Agama Islam
Pend. Agama Islam
fahmilema
 
IBADAH
IBADAHIBADAH
IBADAH
dewi2B
 
TP,_ATP_dan_Modul_Ajar_FIKIH.pdf
TP,_ATP_dan_Modul_Ajar_FIKIH.pdfTP,_ATP_dan_Modul_Ajar_FIKIH.pdf
TP,_ATP_dan_Modul_Ajar_FIKIH.pdf
ZainalMustopa3
 

Similar to Makalah Agama Islam (20)

Tarbiyah dzatiyah
Tarbiyah dzatiyahTarbiyah dzatiyah
Tarbiyah dzatiyah
 
Media pembelajaran pai Jiwa lebih tenang dengan sujud syukur
Media pembelajaran pai Jiwa lebih tenang dengan sujud syukurMedia pembelajaran pai Jiwa lebih tenang dengan sujud syukur
Media pembelajaran pai Jiwa lebih tenang dengan sujud syukur
 
Makalah individu agama
Makalah individu agamaMakalah individu agama
Makalah individu agama
 
Modul Proyek Dzikir Nikmat Hidup Selamat.pdf
Modul Proyek Dzikir Nikmat Hidup Selamat.pdfModul Proyek Dzikir Nikmat Hidup Selamat.pdf
Modul Proyek Dzikir Nikmat Hidup Selamat.pdf
 
Makalah pendidikan agama
Makalah pendidikan agamaMakalah pendidikan agama
Makalah pendidikan agama
 
Makalah pendidikan agama
Makalah pendidikan agamaMakalah pendidikan agama
Makalah pendidikan agama
 
Silibus 1
Silibus 1Silibus 1
Silibus 1
 
FIKIH X_Ibadah dan Karakteristiknya.pptx
FIKIH X_Ibadah dan Karakteristiknya.pptxFIKIH X_Ibadah dan Karakteristiknya.pptx
FIKIH X_Ibadah dan Karakteristiknya.pptx
 
Corak aqidah-dalam-kehidupan-1
Corak aqidah-dalam-kehidupan-1Corak aqidah-dalam-kehidupan-1
Corak aqidah-dalam-kehidupan-1
 
Makalah fiqih kelompok 6 materi 8
Makalah fiqih kelompok 6 materi 8Makalah fiqih kelompok 6 materi 8
Makalah fiqih kelompok 6 materi 8
 
Makalah Pendidikan Agama Islam Sholat.docx
Makalah Pendidikan Agama Islam Sholat.docxMakalah Pendidikan Agama Islam Sholat.docx
Makalah Pendidikan Agama Islam Sholat.docx
 
MAKALAH akhlak.docx
MAKALAH akhlak.docxMAKALAH akhlak.docx
MAKALAH akhlak.docx
 
MAKALAH akhlak.docx
MAKALAH akhlak.docxMAKALAH akhlak.docx
MAKALAH akhlak.docx
 
Makalah Implementasi iman dan taqwa dalam kehidupan modern
Makalah Implementasi iman dan taqwa dalam kehidupan modernMakalah Implementasi iman dan taqwa dalam kehidupan modern
Makalah Implementasi iman dan taqwa dalam kehidupan modern
 
keimanan dan implikasi tauhid dalam islam.pptx
keimanan dan implikasi tauhid dalam islam.pptxkeimanan dan implikasi tauhid dalam islam.pptx
keimanan dan implikasi tauhid dalam islam.pptx
 
RPP PAI XI Kurikulum 2013 Seri 2.10 fiqh dawah
RPP PAI XI Kurikulum 2013 Seri 2.10 fiqh dawahRPP PAI XI Kurikulum 2013 Seri 2.10 fiqh dawah
RPP PAI XI Kurikulum 2013 Seri 2.10 fiqh dawah
 
Pend. Agama Islam
Pend. Agama IslamPend. Agama Islam
Pend. Agama Islam
 
IBADAH
IBADAHIBADAH
IBADAH
 
Tugas agama
Tugas agamaTugas agama
Tugas agama
 
TP,_ATP_dan_Modul_Ajar_FIKIH.pdf
TP,_ATP_dan_Modul_Ajar_FIKIH.pdfTP,_ATP_dan_Modul_Ajar_FIKIH.pdf
TP,_ATP_dan_Modul_Ajar_FIKIH.pdf
 

More from Sekolah Tinggi Keguruan dan Ilmu Pendidikan

Etologi
EtologiEtologi
Manajemen Kelas Presentation
Manajemen Kelas PresentationManajemen Kelas Presentation
Manajemen Kelas Presentation
Sekolah Tinggi Keguruan dan Ilmu Pendidikan
 
Manajemen Kelas Presentation
Manajemen Kelas PresentationManajemen Kelas Presentation
Manajemen Kelas Presentation
Sekolah Tinggi Keguruan dan Ilmu Pendidikan
 
Sengketa Agraria
Sengketa AgrariaSengketa Agraria
Power Point Agama Islam
Power Point Agama IslamPower Point Agama Islam
Hakikat Pendidikan dan Perkembangan Peradaban Manusia
Hakikat Pendidikan dan Perkembangan Peradaban ManusiaHakikat Pendidikan dan Perkembangan Peradaban Manusia
Hakikat Pendidikan dan Perkembangan Peradaban Manusia
Sekolah Tinggi Keguruan dan Ilmu Pendidikan
 
Etika Pancasila
Etika PancasilaEtika Pancasila

More from Sekolah Tinggi Keguruan dan Ilmu Pendidikan (7)

Etologi
EtologiEtologi
Etologi
 
Manajemen Kelas Presentation
Manajemen Kelas PresentationManajemen Kelas Presentation
Manajemen Kelas Presentation
 
Manajemen Kelas Presentation
Manajemen Kelas PresentationManajemen Kelas Presentation
Manajemen Kelas Presentation
 
Sengketa Agraria
Sengketa AgrariaSengketa Agraria
Sengketa Agraria
 
Power Point Agama Islam
Power Point Agama IslamPower Point Agama Islam
Power Point Agama Islam
 
Hakikat Pendidikan dan Perkembangan Peradaban Manusia
Hakikat Pendidikan dan Perkembangan Peradaban ManusiaHakikat Pendidikan dan Perkembangan Peradaban Manusia
Hakikat Pendidikan dan Perkembangan Peradaban Manusia
 
Etika Pancasila
Etika PancasilaEtika Pancasila
Etika Pancasila
 

Recently uploaded

INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docxINSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
lindaagina84
 
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdfNUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
DataSupriatna
 
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdfRHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
asyi1
 
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptxRANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
SurosoSuroso19
 
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakatPPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
jodikurniawan341
 
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagjaPi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
agusmulyadi08
 
Karakteristik Manusia Komunikan dalam Bingkai Psikologi Komunikasi
Karakteristik Manusia Komunikan dalam Bingkai Psikologi KomunikasiKarakteristik Manusia Komunikan dalam Bingkai Psikologi Komunikasi
Karakteristik Manusia Komunikan dalam Bingkai Psikologi Komunikasi
AdePutraTunggali
 
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdfMATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
ssuser289c2f1
 
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-OndelSebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
ferrydmn1999
 
SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024
SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024
SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024
ozijaya
 
Form B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docx
Form B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docxForm B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docx
Form B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docx
EkoPutuKromo
 
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.pptKOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
Dedi Dwitagama
 
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum MerdekaModul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaanPermainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
DEVI390643
 
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptxJuknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
mattaja008
 
ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdfppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
setiatinambunan
 
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdfProgram Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
erlita3
 
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdfLK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
UditGheozi2
 
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
agusmulyadi08
 
Modul Projek - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
Modul Projek  - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...Modul Projek  - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
Modul Projek - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
MirnasariMutmainna1
 

Recently uploaded (20)

INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docxINSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
 
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdfNUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
 
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdfRHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
 
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptxRANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
 
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakatPPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
 
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagjaPi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
 
Karakteristik Manusia Komunikan dalam Bingkai Psikologi Komunikasi
Karakteristik Manusia Komunikan dalam Bingkai Psikologi KomunikasiKarakteristik Manusia Komunikan dalam Bingkai Psikologi Komunikasi
Karakteristik Manusia Komunikan dalam Bingkai Psikologi Komunikasi
 
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdfMATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
 
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-OndelSebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
 
SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024
SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024
SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024
 
Form B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docx
Form B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docxForm B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docx
Form B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docx
 
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.pptKOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
 
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum MerdekaModul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
 
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaanPermainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
 
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptxJuknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
 
ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdfppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
 
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdfProgram Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
 
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdfLK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
 
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
 
Modul Projek - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
Modul Projek  - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...Modul Projek  - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
Modul Projek - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
 

Makalah Agama Islam

  • 1. Agama Islam  Muhammad Sidiq Nur 11308502150046  Nadya Islami 11308502150050 Program Studi : Matematika Sekolah Tinggi KeguruandanIlmu PendidikanSingkawang Tahun Ajaran : 2015/2016 Diajukan untuk memenuhi tugas mata kuliah Agama Islam Dosen Pengampu : Hamdi S.Ag M.Pd Disusun
  • 2. A g a m a I s l a m i KATA PENGANTAR Alhamdulillahhirobbil alamin kami panjatkan kepada Allah SWT yang telah melim- pahkan rahmat, hidayah, dan inayah-Nya sehingga penyusun dapat menyelesaikan tugas makalah ini yang berjudul “Dzikir, Sholat dan Do’a“. Makalah ini diajukan guna untuk memenuhi tugas mata kuliah Agama Islam. Dalam kesempatan ini penyusun menyampaikan terima kasih kepada pihak-pihak yang telah membantu dalam penyusunan makalah ini, yaitu kepada : 1. Allah SWT yang senantiasa melimpahkan rahmat-Nya kepada kami. 2. Bapak Hamidi S.Ag M.Pd selaku dosen mata kuliah Agama Islam. 3. Orang tua yang selalu mendukung setiap aktivitas kami. 4. Semua pihak yang tidak bisa penyusun sebutkan satu persatu. Penyusun menyadari bahwa dalampenyusunan makalah ini masih banyak kekurangan- kekurangan. Oleh karena itu, penyusun mengharapkan kritik dan saran yang bersifat membangun. Singkawang, 20 November 2015 Penyusun
  • 3. A g a m a I s l a m ii DAFTAR ISI KATA PENGANTAR ..............................................................................................................i DAFTAR ISI..........................................................................................................................ii BAB I PENDAHULUAN ........................................................................................................1 A. Latar Belakang .......................................................................................................1 B. Saran ......................................................................................................................1 BAB II PEMBAHASAN .........................................................................................................2 A. Dzikir ......................................................................................................................2 1. Pengertian Dzikir .............................................................................................2 2. Macam-macam Dzikir ......................................................................................2 3. Lafadz Dzikir setelah Shalat.............................................................................3 4. Fungsi dan Manfaat Dzikir...............................................................................4 B. Sholat .....................................................................................................................5 1. Pengertian dan Hukum Sholat.........................................................................5 2. Dalil Naqli tentang Sholat................................................................................5 3. Fungsi Sholat dalam Kehidupan.......................................................................6 4. Ketentuan Sholat Fardhu.................................................................................7 C. Do’a........................................................................................................................8 1. Pengertian Do’a ...............................................................................................8 2. Fungsi Do’a.......................................................................................................9 BAB III PENUTUP..............................................................................................................10 A. Kesimpulan ..........................................................................................................10 B. Saran ...................................................................................................................10 DAFTAR PUSTAKA ............................................................................................................11
  • 4. A g a m a I s l a m 1 BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Sholat merupakan salah satu tiang bangunan islam. Begitu pentingnya arti sebuah tiang dalam suatu bangunan yang bernama islam, sehingga takkan mungkin untuk ditinggalkan. Makna bathin juga dapat ditemukan dalam sholat yaitu: kehadiran hati, tafahhum (Kefahaman terhadap ma’na pembicaraan), ta’dzim (Rasa hormat), mahabbah, raja’ (harap) dan haya (rasa malu), yang keseluruhannya itu ditujukan kepada Allah SWT. Sesungguhnya shalat merupakan sistem hidup yang sempurna, yang meliputi (kebutuhan) fisik, akal dan hati. Akal bisa terarah untuk mencerna ilmu, dan hati menjadi bersih dan suci. Shalat merupakan aspek aplikatif dari prinsipprinsip Islam baik dalam aspek politik maupun sosial kemasyarakatan yang ideal yang membuka atap masjid menjadi terus terbuka sehingga nilai persaudaraan, persamaan dan kebebasan itu terwujud nyata. Terlihat pula dalam shalat makna keprajuritan orang-orang yang beriman, ketaatan yang paripurna dan keteraturan yang indah. Jika mereka ingin mengetahui agama seseorang sejauh mana istiqamahnya maka mereka bertanya tentang shalatnya dan sejauh mana ia memelihara shalatnya, bagaimana ia melakukan dengan baik dan bagaimana sholat yang kualitasnya itu baik, tentunya sholat yang khusyu yang disempurnakan oleh sunah-sunahnya dan dilanjutkan setelah sholat dengan melakukan dzikir (wirid) serta diakhiri dengan berdoa. B. Rumusan Masalah 1. Apa pengertian sholat? 2. Apa fungsi sholat? 3. Apa saja syarat, rukun dan hal-hal yang membatalkan sholat? 4. Apa pengertian dzikir? 5. Sebutkan macam-macam dzikir? 6. Apa fungsi dzikir? 7. Apa pengertian do’a? 8. Apa fungsi do’a ?
  • 5. A g a m a I s l a m 2 BAB II PEMBAHASAN A. Dzikir 1. Pengertian Dzikir Dzikir berasal dari bahasa Arab ‫ذكر‬ (dzakara) yang berarti mengingat atau menyebut. Menurut istilah, dzikir adalah mengingat Allah dengan cara menyebut sifat-sifat keagungan dan kemuliaan-Nya seperti tahmid, tahlil dan tasbih. Allah memerintahkan umat Islam untuk memperbanyak dzikir seperti disebutkan dalam al-Quran sebagai berikut : Artinya : “… ingatlah kamu kepada-Ku niscaya Aku ingat (pula) kepadamu (dengan memberikan rahmat dan pengampunan). Dan bersyukurlah kepada-Ku, serta jangan ingkar (pada nikmat-Ku)” (QS. Al Baqarah: 152) 2. Macam-macam Dzikir Ada beberapa macam dzikir, yaitu : a. Dzikir dengan lidah Dzikir dengan lidah dilakukan dengan mengucapkan kalimat-kalimat dzikir, baik dengan suara jelas atau samar. b. Dzikir dengan fikiran Merenungkan ciptaan Allah merupakan dzikir yang sangat tinggi nilainya, disamping dapat memantapkan iman, jugadapat memberikan manfaat bagi kehidupan. c. Dzikir dengan perasaan Dzkir dengan perasaan dilakukan dengan berbaik sangka kepada Allah, dan merasakan indahnya rahmat yang telah dikucurkan-Nya buat kita, sehingga dapat merubah perasaan negatif menjadi positif d. Dzikir dengan keyakinan Dzikir dengan keyakinan adalah mantapnya aqidah tauhid dalamperjalanan hidup. e. Dzikir dengan perbuatan Dzikir dengan perbuatan dilakukan dengan sikap taat dan patuh terhadap aturan Allah, baik dalam hal aqidah, ibadah maupun mu’amalah.
  • 6. A g a m a I s l a m 3 3. Lafadz dzikir setelah shalat Adapun lafadz dzikir yang singkat yang kita ucapkan setelah selesai mengerjakan sholat adalah sebagai berikut: a. Membaca istighfar 3 kali b. Membaca kalimat tahlil sebanyak 3 kali Dilanjutkan dengan membaca do’a sebagai berikut : c. Membaca tasbih, tahmid , takbir dan tahlil  Tasbih (33 kali) :  Tahmid (33 kali) :  Takbir (33 kali) :  Tahlil (1 kali) : d. Kemudian membaca ayat kursi Sebab rasullulah bersabda : "Barangsiapa membaca ayat ini setiap selesai shalat tidak ada yang dapat mencegahnya masuk jannah kecuali maut." e. Setiap selesai sholat wajib, kecuali Subuh dan Maghrib, baca: Surat Al-Ikhlas 1 kali (Qul Huwallâhu Ahad...dst) Surat Al-Falaq 1 kali (Qul a'udzu birabbil falaq...dst) Surat An-Naas 1 kali (Qul a'udzu birabbinnas...dst)
  • 7. A g a m a I s l a m 4 f. Setiap selesai sholat Subuh dan Maghrib, baca bacaan berikut 10 kali g. Tutuplah dengan do’a sesudah sholat 4. Fungsi dan Manfaat dzikir Dzikir dengan lidah, fikir, perasaan, keyakinan maupun dengan perbuatan lisan, dapat memberikan manfaat dalam kehidupan manusia, antara lain : a. Meneguhkan iman Dzikir merupakan sarana untuk selalu ingat kepada kekuasaan Allah, sehingga dengan sendirinya dapat berfungsi memantapkan iman. Dalam mengarungi kehidupan diperlukan pembimbing (pemberi hidayah) kearah jalan yang lurus. Oleh karena itu ingatlah Allah (dzikrulah) agar lebih dekat kepada-Nya, karena hanya Dia-lah yang dapat memberikan hidayah. b. Sumber energi akhlak Dzikir dapat menjadi sumber energi akhlak. Hal ini dapat dipahami dari hadits Nabi saw. yang artinya: "Tumbuhkan dalam dirimu sifat-sifat Allah sesuai dengan kemampuan sifat kemanusiaan”. Dengan demikian, betapa pentingnya mengingat Allah (dzikrullah), baik dzikir dengan nama-nama- Nya yang diucapkan dengan lisan, kemudian maknanya yang ditumbuh suburkan dalamhati dan diwujudkan dalamamal perbuatan. Dan biladzikir telah demikian adanya, maka orang itu akan menjadi manusia yang baik, berbudi luhur dan dijamin kepastiannya memasuki surga. c. Terhindar dari bahaya Ingat kepada Allah akan terhindar dari bahaya karena mendapat perlindungan dan pertolongan Allah. Salah satu contoh adalah peristiwa Nabi Yunus yang tertelan ikan. DalamKeadaan yang sangat gelap di malam hari di dalam perut ikan dan di dalam laut, beliau tetap selalu ingat kepada Allah. d. Mendatangkan nikmat dan rahmat Bagi orang yang selalu berdzikir (ingat) Allah dengan sesungguhnya, maka Allah akan melimpahkan nikmat dan rahmat-Nya, serta akan dilapangkan hidupnya. Dari Abu Hurairah dan Abu Sa’id Al-Khudri, mereka datang kepada Nabi saw dan beliau berasabda : Tiada suatu kelompok yang duduk dalam suatu majlis dzikir kepada Allah, melaikan pasti dikelilingi oleh malaikat dan diliputi oleh rahmat-Nya dan diturunkan kepada mereka ketenangan, dan Allah pun sebut mereka di depan para malaikat-Nya" (HR.Ibnu Majah). e. Penentram jiwa Pada saat seseorang mengalami kegelisahan atau kegoncangan jiwa karena menghadapi banyak masalah duniawi, maka obatnya adalah dzikir.
  • 8. A g a m a I s l a m 5 f. Dosanya akan diampuni. Dalam dzikir terdapat ampunan Allah. Ucapan kita yang berisi dosa semua akan dihapus dengan dzikir lidah. Dosa perbuatan akan dihapus dengan dzikir perbuatan dan akan muncul amal saleh. Kemudian dzikir fikir akan menghapus dosa pikiran karena pikiran yang negatif sehingga berubah menjadi pikiran posisif. Dan demikian seterusnya. B. Sholat 1. Pengertian dan Hukum Sholat Shalat menurut bahasa berarti do’a, sedang menurut istilah adalah suatu rangkaian ibadah yang terdiri dari perkataan dan perbuatan yang diawali dengan takbiratul ihram dan diakhiri dengan salamdengan tata cara dan syarat- syarat tertentu. Secara lahiriah shalat berarti beberapa ucapan dan perbuatan yang dimulai dengan takbir dan diakhiri dengan salam, yang dengannya kita beribadah kepada Allah menurut syarat-syarat yang telah ditentukan. Sedangkan secara hakikinya ialah berhadapan hati (jiwa)kepada Allah, secarayang mendatangkan takut kepada-Nya serta menumbuhkan di dalam jiwa rasa kebesarannya dan kesempurnaan kekuasaan-Nya Shalat hukumnya wajib ‘ain bagi setiap muslimyang telah berusia akil baligh Dasar Hukum: Q.S. Al-Ankabut ayat 45 Artinya : “ Bacalah apa yang telah diwahyukan kepadamu, yaitu Al-Kitab (Al- Qur’an) dan dirikanlah shalat. Sesungguhnya shalat itu mencegah dari perbuatan keji dan munkar. Dan sesungguhnya mengingat Allah (shalat) adalah lebih besar (keutamaan-Nya dari ibadah-ibadah yang lain). Dan Allah mengetahui apa yang kamu kerjakan “ (Q.s. Al- Ankabut: 45) 2. Dalil Naqli tentang Sholat Artinya : “ Maka apabila kamu telah menyelesaikan shalat (mu), ingatlah Allah di waktu berdiri, di waktu duduk dan di waktu berbaring kemudian apabila kamu telah merasa aman, maka dirikanlah shalat itu
  • 9. A g a m a I s l a m 6 (sebagaimanabiasa).Sesungguhnyashalatitu adalahkewajiban yang ditentukan waktunya atas orang-orang yang beriman “(Q.s. An-Nisa: 103) Artinya : “ (yaitu) mereka yang beriman kepada yang ghaib, yang mendirikan shalat dan menafkahkan sebagian riski yang Kami anugerahkan kepada mereka “ (QS Al Baqarah: 3). Kalau kita memperhatikan beberapa ayat tersebut di atas, maka sebenarnya shalat itu merupakan suatu keniscayaan yang mesti dilakukan oleh seorang hamba Allah, sebagai ungkapan rasa syukur kita kepada Sang Maha Pencipta, lagi pula manfaat shalat itu akan kembali kepada kita yang mengerjakanya, yaitu sebagaimana dalam QS Al Ankabut ayat 45 bahwa shalat itu mencegah perbuatan keji dan mungkar. Disamping itu gerakan-gerakan shalat ternyata mengandung makna gerak badan atau olahraga yang sangat bermakna bagi manusia. 3. Fungsi Shalat Dalam Kehidupan 1. Mendekatkan diri dengan Allah SWT Sholat sebagai ibadah ritual umat Islam, merupakan sarana kita mendekatkan diri kepada Allah. Karena dengan sholat, kita ingat akan dekatnya Allah kepada kita, sehingga membuat umat muslim semakin mendekatkan diri kepada Allah. “ Dan apabila hamba-hamba-Ku bertanya kepadamu tentang Aku, maka (jawablah), bahwasanya Aku adalah dekat. Aku mengabulkan permohonan orang yang berdoa apabila ia memohon kepada-Ku, maka hendaklah mereka itu memenuhi (segala perintah-Ku) dan hendaklah mereka beriman kepada-Ku, agar mereka selalu berada dalam kebenaran “ 2. Mencegah perbuatan keji dan munkar Dengan kesadaran akan Allah sebagai Tuhan dan manusia sebagai hamba, membuat kita selalu menjaga dan mengendalikan diri, sehingga dapat terhindar dari perbuatan keji dan munkar. Sebagaimana firman Allah, “ Bacalah apa yang telah diwahyukan kepadamu, yaitu Al Kitab (Al Quran) dan dirikanlah shalat. Sesungguhnya shalat itu mencegah dari (perbuatan- perbuatan) keji dan mungkar...” 3. Menjaga kesadaran dan pengendalian diri Dengan sholat manusia akan selalu ingat kepada Allah, ingat akan dirinya sebagai hamba yang harus selalu mengabdi kepada Allah. Sehingga mereka akan sadar akan dirinya dan selalu menjaga dirinya dari hawa nafsu. “ Sesungguhnya Aku ini adalah Allah, tidak ada Tuhan (yang hak)
  • 10. A g a m a I s l a m 7 selain Aku, maka sembahlah Aku dan dirikanlah shalat untuk mengingat Aku. “ (At- Thoha: 14). 4. Ketentuan sholat fardhu a. Syarat Wajib adalah hal-hal menjadikan seseorang diwajibkan mengerjakan shalat. Adapun syarat wajib shalat fardhu terdiri dari : 1. Beragama Islam 2. Baligh/Mumayyiz (dewasa) 3. Berakal sehat 4. Suci dari haid dan nifas (bagi wanita) b. Syarat Syah adalah hal-hal yang harus dipenuhi seseorang sebelum mengerjakan shalat agar shalatnya menjadi sah Adapun syarat syahnya shalat terdiri dari : 1. Suci dari hadast kecil maupun besar 2. Suci badan, pakaian maupun tempat dari najis 3. Menutup aurat 4. Telah masuk waktu shalat 5. Menghadap ke arah kiblat 6. Mengetahui kaifiat (tata cara) shalat c. Rukun sholat adalah segalasesuatuyang harus dipenuhi dalam shalat, jika ada yang ditinggalkan maka shalatnya tidak sah. Rukun shalat terdiri dari : 1. Niat 2. Takbiratul ihram, yaitu dengan membaca “allahu akbar” 3. Berdiri bagi yang mampu (apabila tidak mampu boleh duduk) 4. Membaca surat al-fatihah 5. Rukuk dengan tumakninah 6. I'tidal dengan tumakninah 7. Sujud dengan tumakninah 8. Duduk diantara dua sujud dengan tumakninah 9. Duduk akhir (duduk pada rakaat terakhir sebelum salam) 10. Membaca tasyahud akhir 11. Membaca sholawat atas nabi Muhammad saw 12. Mengucapkan salam yang pertama 13. Tertib, artinya teratur dan berurutan d. Sunnah shalat adalah sesuatu yang lebih utama dilakukan, tetapi jika ditinggalkan maka tidak sampai menjadikan shalat itu batal. Adapun sunnah shalat terdiri dari : 1. Mengangkat kedua tangan sejajar dengan bahu ketika takbiratul ihram, rukuk, i'tidal dan berdiri dari tasyahud awal. 2. Bersedekap ketika sedang berdiri 3. Melihat ke tempat sujud 4. Membaca do’a iftitah selesai takbiratul ihram
  • 11. A g a m a I s l a m 8 5. Membaca ta’awudz sebelum membaca suratul-fatihah 6. Membaca amin setelah membaca suratul-fatihah 7. Membaca surat-surat pendek setelahselesaimembacasuratul-fatihah 8. Membaca suratul-fatihah dan surat-surat pendek dengan suara keras pada rakaat pertama, kedua dan pada shalat jum’at serta shalat hari raya (khusus bagi imam) 9. Membaca takbir setiap pindah gerakan shalat 10. Membaca do’a pada waktu i'tidal 11. Membaca tasbih pada waktu rukuk dan sujud 12. Meletakkan kedua tangan diatas paha pada waktu duduk 13. Duduk iftirosy pada waktu tasyahud awal 14. Duduk tawarruk pada waktu tasyahud akhir 15. Menegakkan jari telunjuk tangan kanan ketika membaca tasyahud. e. Hal-hal yang membatalkan sholat Shalat seseorang menjadi batal, jika ia melakukan hal-hal sebagai berikut: 1. Meninggalkan salah satu syarat shalat 2. Berbicara dengan sengaja 3. Bergerak lebih dari 3 kali berturut-turut selain gerakan shalat 4. Terjadinya hadast besar maupun hadast kecil 5. Terkena najis 6. Terbukanya aurat 7. Membelakangi atau menggeser dari kiblat 8. Makan minum 9. Tertawa terbahak-bahak 10. Berubah niat C. Do’a 1. Pengertian Do’a Menurut bahasado'a berasaldari kata "da'a" artinya memanggil. Sedangkan menurut istilah syara' do'a berarti "Memohon sesuatu yang bermanfaat dan memohon terbebas atau tercegah dari sesuatu yang memudharatkan. Berdoa harus dengan sikap yang khusyu’ dan tadharru’ dalam menghadapkan diri kepada-Nya merupakan hakikat pernyataan seorang hamba yang sedang mengharapkan tercapainya sesuatu yang dimohonkan. Dengan tadharu dapat menambah kemantapan jiwa, sehingga doa kepada Allah akan senantiasa dipanjatkan, baik dalam keadaan senang maupun dalam keadaan susah, dalam penderitaan maupun dalam kebahagiaan, dalam kesulitan maupun dalam kelapangan. Mengingat doa adalah ibadah maka ada beberapa etika yang harus kita terapkan dalam berdoa. Berikut penulis ramukan etika dalam berdoa dari beberapa ayat dalam Al-Quran : 1. Bertobat sebelum berdoa 2. Disunnatkan menghadap kiblat 3. Hendaklah mengangkat kedua tangan
  • 12. A g a m a I s l a m 9 4. Seyogyanya doa-doa itu diawali dan diakhiri dengan puji-pujian kepada Allah SWT. 5. Mengakui keagungan Allah SWT dengan segala kerendahan diri dan hati (QS.Al-An’am: 42). 6. Mengucapkan doa dengan suara yang sedang (tidak keras dan juga tidak berbisik) dan lembut. "Berdoalah kepada Tuhanmu dengan rendah hati dan suara yang lembut. Sungguh Dia tidak menyukai orang-orang yang melampaui batas." (QS.Al-Arofi 55) 7. Memanjatkannya dengan perasaan takut (tidak akan diterima) dan berharap (untuk dikabulkan). "Berdoalah kepada-Nya dengan rasa takut dan penuh harap. Sesungguhnya rahmat Allah sangat dekat kepada orang yang berbuat kebaikan." (QS.Al-Arof: 56). 8. Tidak perlu berpantun, dan/atau dengan pengucapan berirama. Cukuplah dengan kata-kata yang baik yang mencerminkan kerendahan kedudukan kita sebagai hamba di hadapan Allah SWT. 9. Mengulang doa sampai dua atau tiga kali, yakni doa tentang sesuatu yang kita prioritaskan memohonkannya kepada Allah SWT. 10. Ditutup dengan bacaan sholawat, kemudian dilanjutkan dengan bacaan tahmid. 11. Selesai berdo’a sebaiknya kita mengusapkan kedua tangan ke muka. 2. Fungsi Do’a 1. Menjadikan Hati Menjadi Tenang. Ini adalah merupakan salah satu manfaat berdoa kepada Allah. Firman Allah yang mengisyaratkan dan memberikan bahwasannya dengan berdoa dan berdzikir akan bisa memberikan ketenangan adalah ayat Al- Qur'an yang berbunyi :"(Yaitu) orang-orang yang beriman dan hati mereka menjadi tenteram dengan mengingat Allah. Ingatlah, hanya dengan mengingati Allah-lah hati menjadi tenteram. ( QS.Ar Ra’du: 28). Dan dengan doa serta dzikir akan bisa memberikan dan juga mendapatkan keutamaan serta faedah yang sangat banyak di dunia dan akhirat bagi yang senantiasa mengamalkannya. Inilah yang menjadi bagian dari fadhilah berdoa dan berdzikir. 2. Sebagai penghubung antara anak dan orang tua Riwayat Bukhori dan Muslim Nabi Saw bersabda: “apabila anak adam meninggal, putuslah semua amalnya, kecuali tiga perkara, yaitu : sedekah jariyah, ilmu yg bermanfaat dan anak sholeh yang mendo’akan orang tuanya. 3. Do’a menunjukkan bukti benarnya tawakkal seseorang kepada Allah Ta’ala. Karena seorang yang berdo’a ketika berdo’a, ia berarti meminta tolong pada Allah. Ia pun berarti menyerahkan urusannya kepada Allah semata tidak pada selain-Nya.
  • 13. A g a m a I s l a m 10 BAB III PENUTUP A. Kesimpulan Dzikir, Sholat, dan Doa merupakan satu elemen penting dalam ibadah kita kepada allah. Apabila kita tidak menjalankan ibadah sholat, maka yang terjadi adalah kita akan mendapatkan dosa. Jika tidak menjalankan pastinya kita juga tidak melaksanakan dzikir dan berdoa, karena ketiganya sangat erat berhubungan. Oleh karena itu, kita sebagai umat muslim harus menjalankan sholat karena itu merupakan kewajiban kita, dan juga bermunajat kepada allah agar kita selalu mendekatkan diri kepada allah B. Saran Sebagai seorang muslim hendaknya kita selalu berdzikir, sholat dan berdoa, karena dzikir, sholat dan doa adalah sebuah amalan yang sangat murah dan gampang dilakukan.
  • 14. A g a m a I s l a m 11 DAFTAR PUSTAKA Husain Watsiqi, “Doa dan Zikir”. Jakarta. Pustaka Zahra. 2008 H. Badri. “Rahasia Shalat, Zikir dan Do’a yang Bermakna”. Jakarta. Qultum Media. 2006 http://bacaansholat5waktu.blogspot.co.id/2013/04/bacaan-dzikir-setelah-sholat-5- waktu.html https://arieandrepati.wordpress.com/2011/09/03/fungsi-doa/ http://open-mi.blogspot.co.id/2012/12/hikmah-sholat-dalam-kehidupan- manusia.html