SlideShare a Scribd company logo
1 of 12
LAPORAN KASUS
ASUHAN KEBIDANAN PADA NY.”S”
DENGAN LETAK SUNGSANG DAN SUSPECT
CPD DI RSAU dr SALAMUN TAHUN 2022
PROGRAM STUDI PENDIDIKAN PROFESI BIDAN
FAKULTAS KEBIDANAN
INSTITUT KESEHATAN RAJAWALI
TAHUN 2022
Konsep Dasar Teori
Letak sungsang merupakankeadaan dimana janin terletak memanjangdengan kepala di
fundus uteri dan bokong berada di bagian bawah kavum uteri (Prawirohardjo, 2008).
Dasar Teori LetakSungsang
Pengertian
• Presentasi bokong murni (frank breech) Yaitu letak sungsang dimana kedua kaki terangkat
ke atas sehingga ujung kaki setinggi bahu atau kepala janin.
• Presentasi bokong kaki sempurna(complete breech) Yaitu letak sungsang dimana kedua
kaki dan tangan menyilang sempurna dan di samping bokongdapat diraba kedua kaki.
• Presentasi bokong kaki tidak sempurna (incomplete breech) Yaitu letak sungsang dimana
hanya satu kaki di samping bokong, sedangkan kaki yang lain terangkat ke atas. (Kasdu,
2005)
Klasifikasi letak sungsang
Konsep Dasar Teori
• Keadaan rahim (rahim arkuatus, septum pada rahim, uterus dupleks, mioma
bersamakehamilan).
• Keadaan jalan lahir (kesempitan panggul,deformitas tulang panggul, terdapat tumor
menghalangi jalan lahir dan perputaran ke posisi kepala).
• Keadaan plasenta (plasenta letak rendah,plasenta previa).
Etiologi Letak Sungsang
Dari sudut ibu
• (a)Tali pusat pendek atau lilitan tali pusat.
• (b)Hidrosefalus atau anensefalus.
• (c)Kehamilan kembar.
• (d)Hidramnion atau oligohidramnion.
• (e)Prematuritas (Manuaba, 2010)
Dari sudut janin
Dasar Teori suspect CPD
Cephalo Pelvic Disporpotion (CPD) adalah tidak ada kesesuaian antara kepala janin dengan bentuk dan ukuran
panggul.
CPD adalah keadaan yang menggambarkan ketidaksesuaian antara kepala janin dan panggulibu sehingga janin
tidak dapat keluar melaluivagina, biasanya disebabkan oleh panggul sempit, janin yang besar ataupun kombinasi
keduanya (Winkjosastro, 2005).
Pengertian
Etiologi
Menurut Hamilton (1999)CPD disebabkan oleh :
1. Panggul ibu yang sempit.
2. Ukuran janin yang terlalubesar
Sedangkan penyebabdilakukan seksio sesareamenurut
Prawirohadjo (2000)yaitu:
1. Disproporsi kepala panggul (CPD)
2. Disfungsi Uterus
3. Plasenta Previa
4. Janin Besar
5. Letak Lintang
(Mochtar , 1998)menambahkan penyebab lain , yaitu:
1. Ruptur Uteri mengancam
2. Partus lama , Partustak maju
3. Preeklamsi dan hipertensi
4. Mal presentasi janin
a) Letak lintang
b) Letak bokong
c) Presentasi dahi dan muka
Pengertian Panggul Sempit
• Panggul disebut sempitapabila ukurannya 1-2 cm kurangdari ukuran dari ukuran yang
normal. Kesempitan panggul bisa pada pintu atas panggul, ruang tengah panggul, pintu
bawah panggul atau kombinasi dari ketiganya. Pembagian tingkatan panggul sempit:
Tingkat I : CV = 9-10 cm = borderline
Tingkat II : CV = 8-9 cm = relative
TingkatIII : CV = 6-8 cm = ekstrim
TingkatIV : CV = 6 cm = mutlak
Pengertian
Ukuran normal panggul luar wanita
• Distantia spinarum : Jarak antara spina iliacaanterior superior kiri dan kanan , kurang lebih 24 –
26 cm
• Distantia cristarum : Jarak yang terjauh antara crista iliaca kanan dan kira, kuranglebih 28 – 30
cm.
• Conjugata externa: Jarak antara pinggir atas symphysis dan ujung prosessusspinosus ruas tulang
lumbal ke-V 18 cm.
• Ukuran lingkar panggul : Dari pinggir atas symphysis ke pertengahan antara spina iliaca anterior
superior dan trochanter major sepihak dan kembali melalui tempat – tempat yang sama di pihak
yang lain kurang lebih 10,5 cm.
• Ukuran dalam panggul : Pintu atas panggul merupakan suatu bidang yang dibentuk oleh
promontorium, linea inniminata, dan pinggir atas simfisis pubis.
• konjugata vera : dengan periksadalam diperoleh konjugatadiagonalis 10,5-11 cm
• konjugata transversa 12-13 cm
• konjugata obliqua 13 cm
• konjugata obstetrica adalah jarak bagian tengah simfisiske promontorium
Asuhan
Kehamilan
Hasil pengkajian yang dilakukan pada Ny. S di dapatkan bahwa G1P0000HPHT 10 - 02 – 2021 TP 17-11-2022
Pada kontak pertama antara penulis dengan Ny. S mengatakan sudah melakukan kunjungan antenatal care
(ANC) ke Puskesmas terdekat sebanyak 1 kali pada trimester I, 1 kali pada trimester II, 1 kali pada trimester III.
Jadwal kunjungan ulang yaitu 2 minggu kemudian atau jika ada keluhan melihat usia kehamilan Ny. S adalah 33
minggu 5 hari.
Pemeriksaan antenatal care yang dilakukan oleh Ny. S pada trimester III sebanyak 5 kali termasukpada
pemeriksaan yang dilakukan selama asuhan diberikan. Hal ini sesuai dengan standar asuhan kunjungan ANC,
dimana Ny. S sudah melakukan pemeriksaan lebih dari 2 kali selama kehamilan trimester III. Secara teori
Pelayanan antenatal merupakan pelayanan terhadap individu yang bersifat preventif care untuk
mencegahterjadinya masalah yang kurang baik bagi ibu maupun janin agar dapat melalui persalinan dengan
sehat dan aman sehingga ibu dalam keadaanstatus kesehatan yang optimal (DepkesRI, 2007).
Asuhan
Persalinan
Saat memasuki proses persalinan, usia kehamilan Ny. S yaitu 37 minggu, 2 hari. Penulis menyimpulkan bahwa
tanda-tanda persalinan yang dialami Ny. S sesuai dengan teori yang ada sehingga Menurut (JNPK-KR, 2008)
persalinan dianggap normal jika prosesnya terjadi pada usia kehamilan cukup bulan (setelah37 minggu) tanpa
disertai adanya penyulit.
Pada kala I, ibu mengatakan mules mules sejak kemarin malam. Berdasarkan usia kehamilan ibu yang sudah
cukup bulan maka Penulis berpendapat bahwa tidak ada kesenjangan teoridan praktek pada Ny. S.
Saat di ruang bersalin, dilakukan pemeriksaan dalam dan didapatkan hasil yaitu Palpasi Leopold:
• -Leopold 1 : teraba bundar kerasdan melenting (kepala)
• -Leopold 2 : punggung kiri, ekstremitas kanan
• -Leopold 3 : teraba lunak tidak melenting (bokong)
• Leopold 4 : Belum masuk PAP (konvergen) pembukaan 1 cm, ketuban negative, presentasi bokong, dengan his
yang belum adekuat (1 x dalam 10 menit dengan durasi 10-15 detik). Dikarenakan ada indikasi atau dicurigai
panggul sempit dan sudah ada rencana untuk dilakukan tindakan operasi section caesarea terencana (Elektif)
Asuhan Bayi
Baru Lahir
Pukul 20.15 WIB bayi lahir SC, tidak segera menangis, usaha nafas baik, tonus otot baik, warna kulit bayi tampak
kuning (ikterus), jenis kelamin laki- laki. Setelahbayi lahir dilakukanpenilaian APGAR skor, didapatkan hasil APGAR
skor bayi Ny. S yaitu 4/5, berat badan 3050 gram, panjang badan 49 cm, lingkar kepala 33 cm, lingkar dada 32
cm, lingkar perut 30 cm dan lingkar lengan atas 10 cm. Dilakukan tindakan segera yaitu asuhan bayi baru lahir dan
segera dilakukan fototerapi pada bayi Ny. S, setelah 2 hari dlakukan tindakan fototerapi kondisibayi Ny. S
membaikdan boleh dirawatgabung.
Asuhan Masa Nifas
Ny. S mendapatkan asuhan kebidanan sebanyak 3 kali. Sesuai dengan kebijakan
program nasional bahwa kunjungan masa nifas dilakukan saat 6-8 jam post partum, 6
hari post partum, 2 minggu post partum dan 4 minggu post partum (Winkjosastro, 2010
Intranatal Care
Asuhan persalinan dilakukan pada tanggal 06 November 2022
pukul 20.00 WIB dilakukan tindakan operasi sc, pukul 20.40 WIB
operasi selesai. Selama operasi berlangsung penulistidak dapat
mengikutiproses berlangsungnya operasidikarenakan kebijakan
oleh rumah sakit. Selama operasi berlangsung tidak ada
masalah yang terjadi. Pada asuhan persalinan normal secara
komperehensif pada Ny. S tidak dapat dilakukan karena posisi
bayi sungsang dan dicurigai ukuran panggul Ny. S sempit,
proses persalinan Ny. S berlangsung secara sectio caesarea
dengan penyulit letak sungsang dan suspect CPD.
Bayi Baru Lahir
Pada asuhan kebidanan bayi baru lahir tanggal 06
November 2022 pukul 20.15 WIB, bayi Ny. S lahir sc dalam
keadaan normal menangis kuat, dengan nilai apgar skor
8/9, berat lahir 3050 gram, panjang badan 49 cm, lingkar
kepala 33 cm, lingkar dada 32 cm, lingkar perut 30 cm dan
lingkar lengan atas 10 cm.
Kesimpulan
Terima Kasih

More Related Content

Similar to LAPORAN KASUS ASUHAN KEBIDANAN PADA NY.”S” DENGAN LETAK SUNGSANG DAN SUSPECT CPD DI RSAU dr SALAMUN TAHUN 2022.pptx

Persalinan normal (TAP).ppt Persalinan normal (TAP).ppt
Persalinan normal (TAP).ppt Persalinan normal (TAP).pptPersalinan normal (TAP).ppt Persalinan normal (TAP).ppt
Persalinan normal (TAP).ppt Persalinan normal (TAP).pptGandySudirgouw
 
Asuhan persalinan normal (apn)
Asuhan persalinan normal (apn)Asuhan persalinan normal (apn)
Asuhan persalinan normal (apn)hani ar
 
Penatalaksanaan Asuhan Kegawatdaruratan Persalinan Kala I dan II
Penatalaksanaan Asuhan Kegawatdaruratan Persalinan Kala I dan IIPenatalaksanaan Asuhan Kegawatdaruratan Persalinan Kala I dan II
Penatalaksanaan Asuhan Kegawatdaruratan Persalinan Kala I dan IIpjj_kemenkes
 
Fisiologi persalinan dan nifas normal
Fisiologi persalinan dan nifas normalFisiologi persalinan dan nifas normal
Fisiologi persalinan dan nifas normalDokter Tekno
 
skrining USG Obstetri.pptx
skrining USG Obstetri.pptxskrining USG Obstetri.pptx
skrining USG Obstetri.pptxHanifReza7
 
6. Astri_Konsep Persalinan dan BBL.pptx
6. Astri_Konsep Persalinan dan BBL.pptx6. Astri_Konsep Persalinan dan BBL.pptx
6. Astri_Konsep Persalinan dan BBL.pptxAstriYuliaSariLubis1
 
PPT USG_TANTRI.pptxcskmvmwmwmfwpg,w[e,g[ep,ep,
PPT USG_TANTRI.pptxcskmvmwmwmfwpg,w[e,g[ep,ep,PPT USG_TANTRI.pptxcskmvmwmwmfwpg,w[e,g[ep,ep,
PPT USG_TANTRI.pptxcskmvmwmwmfwpg,w[e,g[ep,ep,BramantyoDwiHandjono
 
392LETAK_SUNGSANG_HARUSKAH_DITERMINASI_DENGAN_BEDAH_SESAR.pdf
392LETAK_SUNGSANG_HARUSKAH_DITERMINASI_DENGAN_BEDAH_SESAR.pdf392LETAK_SUNGSANG_HARUSKAH_DITERMINASI_DENGAN_BEDAH_SESAR.pdf
392LETAK_SUNGSANG_HARUSKAH_DITERMINASI_DENGAN_BEDAH_SESAR.pdfssuser489844
 
persalinan sungsang
persalinan sungsangpersalinan sungsang
persalinan sungsangMariaBjr
 
ASKEB KOMPREHENSIF KALA 2 LAMA.docx
ASKEB KOMPREHENSIF KALA 2 LAMA.docxASKEB KOMPREHENSIF KALA 2 LAMA.docx
ASKEB KOMPREHENSIF KALA 2 LAMA.docxULFIARACHMANUSITA
 
234296768 makalah-leopold-docx
234296768 makalah-leopold-docx234296768 makalah-leopold-docx
234296768 makalah-leopold-docxWarnet Raha
 

Similar to LAPORAN KASUS ASUHAN KEBIDANAN PADA NY.”S” DENGAN LETAK SUNGSANG DAN SUSPECT CPD DI RSAU dr SALAMUN TAHUN 2022.pptx (20)

Persalinan normal (TAP).ppt Persalinan normal (TAP).ppt
Persalinan normal (TAP).ppt Persalinan normal (TAP).pptPersalinan normal (TAP).ppt Persalinan normal (TAP).ppt
Persalinan normal (TAP).ppt Persalinan normal (TAP).ppt
 
Asuhan persalinan normal (apn)
Asuhan persalinan normal (apn)Asuhan persalinan normal (apn)
Asuhan persalinan normal (apn)
 
Partus normal
Partus normalPartus normal
Partus normal
 
Obsgin AKPER PEMKAB MUNA
Obsgin AKPER PEMKAB MUNA Obsgin AKPER PEMKAB MUNA
Obsgin AKPER PEMKAB MUNA
 
Obsgin
ObsginObsgin
Obsgin
 
Penatalaksanaan Asuhan Kegawatdaruratan Persalinan Kala I dan II
Penatalaksanaan Asuhan Kegawatdaruratan Persalinan Kala I dan IIPenatalaksanaan Asuhan Kegawatdaruratan Persalinan Kala I dan II
Penatalaksanaan Asuhan Kegawatdaruratan Persalinan Kala I dan II
 
Fisiologi persalinan dan nifas normal
Fisiologi persalinan dan nifas normalFisiologi persalinan dan nifas normal
Fisiologi persalinan dan nifas normal
 
Obsgin
ObsginObsgin
Obsgin
 
Obsgin ''mekanisme persalinan normal''
Obsgin ''mekanisme persalinan normal''Obsgin ''mekanisme persalinan normal''
Obsgin ''mekanisme persalinan normal''
 
Panggul luar dan dalam
Panggul luar dan dalamPanggul luar dan dalam
Panggul luar dan dalam
 
skrining USG Obstetri.pptx
skrining USG Obstetri.pptxskrining USG Obstetri.pptx
skrining USG Obstetri.pptx
 
Bab iv
Bab ivBab iv
Bab iv
 
6. Astri_Konsep Persalinan dan BBL.pptx
6. Astri_Konsep Persalinan dan BBL.pptx6. Astri_Konsep Persalinan dan BBL.pptx
6. Astri_Konsep Persalinan dan BBL.pptx
 
PPT USG_TANTRI.pptxcskmvmwmwmfwpg,w[e,g[ep,ep,
PPT USG_TANTRI.pptxcskmvmwmwmfwpg,w[e,g[ep,ep,PPT USG_TANTRI.pptxcskmvmwmwmfwpg,w[e,g[ep,ep,
PPT USG_TANTRI.pptxcskmvmwmwmfwpg,w[e,g[ep,ep,
 
392LETAK_SUNGSANG_HARUSKAH_DITERMINASI_DENGAN_BEDAH_SESAR.pdf
392LETAK_SUNGSANG_HARUSKAH_DITERMINASI_DENGAN_BEDAH_SESAR.pdf392LETAK_SUNGSANG_HARUSKAH_DITERMINASI_DENGAN_BEDAH_SESAR.pdf
392LETAK_SUNGSANG_HARUSKAH_DITERMINASI_DENGAN_BEDAH_SESAR.pdf
 
persalinan sungsang
persalinan sungsangpersalinan sungsang
persalinan sungsang
 
ASKEB KOMPREHENSIF KALA 2 LAMA.docx
ASKEB KOMPREHENSIF KALA 2 LAMA.docxASKEB KOMPREHENSIF KALA 2 LAMA.docx
ASKEB KOMPREHENSIF KALA 2 LAMA.docx
 
loogbook salin.docx
loogbook salin.docxloogbook salin.docx
loogbook salin.docx
 
234296768 makalah-leopold-docx
234296768 makalah-leopold-docx234296768 makalah-leopold-docx
234296768 makalah-leopold-docx
 
234296768 makalah-leopold-docx
234296768 makalah-leopold-docx234296768 makalah-leopold-docx
234296768 makalah-leopold-docx
 

Recently uploaded

PPT Kebijakan Regulasi RME - Dir 28 -29 Feb 2024 s.d 1 Maret.pdf
PPT Kebijakan Regulasi RME - Dir 28 -29 Feb 2024 s.d 1 Maret.pdfPPT Kebijakan Regulasi RME - Dir 28 -29 Feb 2024 s.d 1 Maret.pdf
PPT Kebijakan Regulasi RME - Dir 28 -29 Feb 2024 s.d 1 Maret.pdfaguswidiyanto98
 
Parasitologi-dan-Mikrobiologi-Pertemuan-4.ppt
Parasitologi-dan-Mikrobiologi-Pertemuan-4.pptParasitologi-dan-Mikrobiologi-Pertemuan-4.ppt
Parasitologi-dan-Mikrobiologi-Pertemuan-4.pptStevenSamuelBangun
 
14.-Keselamatan-dan-Kesehatan-Kerja-Pertemuan-14(1).ppt
14.-Keselamatan-dan-Kesehatan-Kerja-Pertemuan-14(1).ppt14.-Keselamatan-dan-Kesehatan-Kerja-Pertemuan-14(1).ppt
14.-Keselamatan-dan-Kesehatan-Kerja-Pertemuan-14(1).pptnurifat
 
KONSEP DASAR LUKA DAN PENANGANANNYA, PROSES PENYEMBUHAN
KONSEP DASAR LUKA DAN PENANGANANNYA, PROSES PENYEMBUHANKONSEP DASAR LUKA DAN PENANGANANNYA, PROSES PENYEMBUHAN
KONSEP DASAR LUKA DAN PENANGANANNYA, PROSES PENYEMBUHANfaisalkurniawan12
 
PPT LAPORAN KOMITE TENAGA KESEHATAN LAINNYA
PPT LAPORAN KOMITE TENAGA KESEHATAN LAINNYAPPT LAPORAN KOMITE TENAGA KESEHATAN LAINNYA
PPT LAPORAN KOMITE TENAGA KESEHATAN LAINNYAStarkoko
 
468660424-Kuliah-5-CDOB-upkukdate-ppt.ppt
468660424-Kuliah-5-CDOB-upkukdate-ppt.ppt468660424-Kuliah-5-CDOB-upkukdate-ppt.ppt
468660424-Kuliah-5-CDOB-upkukdate-ppt.pptcels17082019
 
askep hiv dewasa.pptxcvbngcccccccccccccccc
askep hiv dewasa.pptxcvbngccccccccccccccccaskep hiv dewasa.pptxcvbngcccccccccccccccc
askep hiv dewasa.pptxcvbngccccccccccccccccanangkuniawan
 
UNIKBET Situs Slot Habanero Deposit Bisa Pakai Bank Maybank
UNIKBET Situs Slot Habanero Deposit Bisa Pakai Bank MaybankUNIKBET Situs Slot Habanero Deposit Bisa Pakai Bank Maybank
UNIKBET Situs Slot Habanero Deposit Bisa Pakai Bank Maybankcsooyoung073
 
dokumen.tips_pap-smear-ppt-final.pptx_iva pap smear
dokumen.tips_pap-smear-ppt-final.pptx_iva pap smeardokumen.tips_pap-smear-ppt-final.pptx_iva pap smear
dokumen.tips_pap-smear-ppt-final.pptx_iva pap smearprofesibidan2
 
Mekanisme Persalinan Presentasi Oksiput Posteroir (1).pptx
Mekanisme Persalinan Presentasi Oksiput Posteroir (1).pptxMekanisme Persalinan Presentasi Oksiput Posteroir (1).pptx
Mekanisme Persalinan Presentasi Oksiput Posteroir (1).pptxALHIDAYAHRMALLORONG2
 
PPT Antibiotik amoxycillin, erytromycin.ppt
PPT Antibiotik amoxycillin, erytromycin.pptPPT Antibiotik amoxycillin, erytromycin.ppt
PPT Antibiotik amoxycillin, erytromycin.pptHenryAdhySantoso
 
regulasi tentang kosmetika di indonesia cpkb
regulasi tentang kosmetika di indonesia cpkbregulasi tentang kosmetika di indonesia cpkb
regulasi tentang kosmetika di indonesia cpkbSendaUNNES
 
TM 6_KESPRO REMAJA.ppt kesehatan reproduksi
TM 6_KESPRO REMAJA.ppt kesehatan reproduksiTM 6_KESPRO REMAJA.ppt kesehatan reproduksi
TM 6_KESPRO REMAJA.ppt kesehatan reproduksihaslinahaslina3
 
Tatalaksana Terapi Diabetes Mellitus (farmasi klinis)
Tatalaksana Terapi Diabetes Mellitus (farmasi klinis)Tatalaksana Terapi Diabetes Mellitus (farmasi klinis)
Tatalaksana Terapi Diabetes Mellitus (farmasi klinis)fifinoktaviani
 
partograf. pencatatan proses kelahiran.ppt
partograf. pencatatan proses kelahiran.pptpartograf. pencatatan proses kelahiran.ppt
partograf. pencatatan proses kelahiran.pptchoukocat
 
IMR, MMR, ASDR infertility fertility sex ratio
IMR, MMR, ASDR infertility fertility sex ratioIMR, MMR, ASDR infertility fertility sex ratio
IMR, MMR, ASDR infertility fertility sex ratioSafrina Ramadhani
 
Standar Prosedur pelayanan pelacakan kasus KEJADIAN IKUTAN PASCA iMUNISASI
Standar Prosedur pelayanan pelacakan kasus KEJADIAN IKUTAN PASCA iMUNISASIStandar Prosedur pelayanan pelacakan kasus KEJADIAN IKUTAN PASCA iMUNISASI
Standar Prosedur pelayanan pelacakan kasus KEJADIAN IKUTAN PASCA iMUNISASIgermanaaprianineno
 

Recently uploaded (17)

PPT Kebijakan Regulasi RME - Dir 28 -29 Feb 2024 s.d 1 Maret.pdf
PPT Kebijakan Regulasi RME - Dir 28 -29 Feb 2024 s.d 1 Maret.pdfPPT Kebijakan Regulasi RME - Dir 28 -29 Feb 2024 s.d 1 Maret.pdf
PPT Kebijakan Regulasi RME - Dir 28 -29 Feb 2024 s.d 1 Maret.pdf
 
Parasitologi-dan-Mikrobiologi-Pertemuan-4.ppt
Parasitologi-dan-Mikrobiologi-Pertemuan-4.pptParasitologi-dan-Mikrobiologi-Pertemuan-4.ppt
Parasitologi-dan-Mikrobiologi-Pertemuan-4.ppt
 
14.-Keselamatan-dan-Kesehatan-Kerja-Pertemuan-14(1).ppt
14.-Keselamatan-dan-Kesehatan-Kerja-Pertemuan-14(1).ppt14.-Keselamatan-dan-Kesehatan-Kerja-Pertemuan-14(1).ppt
14.-Keselamatan-dan-Kesehatan-Kerja-Pertemuan-14(1).ppt
 
KONSEP DASAR LUKA DAN PENANGANANNYA, PROSES PENYEMBUHAN
KONSEP DASAR LUKA DAN PENANGANANNYA, PROSES PENYEMBUHANKONSEP DASAR LUKA DAN PENANGANANNYA, PROSES PENYEMBUHAN
KONSEP DASAR LUKA DAN PENANGANANNYA, PROSES PENYEMBUHAN
 
PPT LAPORAN KOMITE TENAGA KESEHATAN LAINNYA
PPT LAPORAN KOMITE TENAGA KESEHATAN LAINNYAPPT LAPORAN KOMITE TENAGA KESEHATAN LAINNYA
PPT LAPORAN KOMITE TENAGA KESEHATAN LAINNYA
 
468660424-Kuliah-5-CDOB-upkukdate-ppt.ppt
468660424-Kuliah-5-CDOB-upkukdate-ppt.ppt468660424-Kuliah-5-CDOB-upkukdate-ppt.ppt
468660424-Kuliah-5-CDOB-upkukdate-ppt.ppt
 
askep hiv dewasa.pptxcvbngcccccccccccccccc
askep hiv dewasa.pptxcvbngccccccccccccccccaskep hiv dewasa.pptxcvbngcccccccccccccccc
askep hiv dewasa.pptxcvbngcccccccccccccccc
 
UNIKBET Situs Slot Habanero Deposit Bisa Pakai Bank Maybank
UNIKBET Situs Slot Habanero Deposit Bisa Pakai Bank MaybankUNIKBET Situs Slot Habanero Deposit Bisa Pakai Bank Maybank
UNIKBET Situs Slot Habanero Deposit Bisa Pakai Bank Maybank
 
dokumen.tips_pap-smear-ppt-final.pptx_iva pap smear
dokumen.tips_pap-smear-ppt-final.pptx_iva pap smeardokumen.tips_pap-smear-ppt-final.pptx_iva pap smear
dokumen.tips_pap-smear-ppt-final.pptx_iva pap smear
 
Mekanisme Persalinan Presentasi Oksiput Posteroir (1).pptx
Mekanisme Persalinan Presentasi Oksiput Posteroir (1).pptxMekanisme Persalinan Presentasi Oksiput Posteroir (1).pptx
Mekanisme Persalinan Presentasi Oksiput Posteroir (1).pptx
 
PPT Antibiotik amoxycillin, erytromycin.ppt
PPT Antibiotik amoxycillin, erytromycin.pptPPT Antibiotik amoxycillin, erytromycin.ppt
PPT Antibiotik amoxycillin, erytromycin.ppt
 
regulasi tentang kosmetika di indonesia cpkb
regulasi tentang kosmetika di indonesia cpkbregulasi tentang kosmetika di indonesia cpkb
regulasi tentang kosmetika di indonesia cpkb
 
TM 6_KESPRO REMAJA.ppt kesehatan reproduksi
TM 6_KESPRO REMAJA.ppt kesehatan reproduksiTM 6_KESPRO REMAJA.ppt kesehatan reproduksi
TM 6_KESPRO REMAJA.ppt kesehatan reproduksi
 
Tatalaksana Terapi Diabetes Mellitus (farmasi klinis)
Tatalaksana Terapi Diabetes Mellitus (farmasi klinis)Tatalaksana Terapi Diabetes Mellitus (farmasi klinis)
Tatalaksana Terapi Diabetes Mellitus (farmasi klinis)
 
partograf. pencatatan proses kelahiran.ppt
partograf. pencatatan proses kelahiran.pptpartograf. pencatatan proses kelahiran.ppt
partograf. pencatatan proses kelahiran.ppt
 
IMR, MMR, ASDR infertility fertility sex ratio
IMR, MMR, ASDR infertility fertility sex ratioIMR, MMR, ASDR infertility fertility sex ratio
IMR, MMR, ASDR infertility fertility sex ratio
 
Standar Prosedur pelayanan pelacakan kasus KEJADIAN IKUTAN PASCA iMUNISASI
Standar Prosedur pelayanan pelacakan kasus KEJADIAN IKUTAN PASCA iMUNISASIStandar Prosedur pelayanan pelacakan kasus KEJADIAN IKUTAN PASCA iMUNISASI
Standar Prosedur pelayanan pelacakan kasus KEJADIAN IKUTAN PASCA iMUNISASI
 

LAPORAN KASUS ASUHAN KEBIDANAN PADA NY.”S” DENGAN LETAK SUNGSANG DAN SUSPECT CPD DI RSAU dr SALAMUN TAHUN 2022.pptx

  • 1. LAPORAN KASUS ASUHAN KEBIDANAN PADA NY.”S” DENGAN LETAK SUNGSANG DAN SUSPECT CPD DI RSAU dr SALAMUN TAHUN 2022 PROGRAM STUDI PENDIDIKAN PROFESI BIDAN FAKULTAS KEBIDANAN INSTITUT KESEHATAN RAJAWALI TAHUN 2022
  • 2. Konsep Dasar Teori Letak sungsang merupakankeadaan dimana janin terletak memanjangdengan kepala di fundus uteri dan bokong berada di bagian bawah kavum uteri (Prawirohardjo, 2008). Dasar Teori LetakSungsang Pengertian • Presentasi bokong murni (frank breech) Yaitu letak sungsang dimana kedua kaki terangkat ke atas sehingga ujung kaki setinggi bahu atau kepala janin. • Presentasi bokong kaki sempurna(complete breech) Yaitu letak sungsang dimana kedua kaki dan tangan menyilang sempurna dan di samping bokongdapat diraba kedua kaki. • Presentasi bokong kaki tidak sempurna (incomplete breech) Yaitu letak sungsang dimana hanya satu kaki di samping bokong, sedangkan kaki yang lain terangkat ke atas. (Kasdu, 2005) Klasifikasi letak sungsang
  • 3. Konsep Dasar Teori • Keadaan rahim (rahim arkuatus, septum pada rahim, uterus dupleks, mioma bersamakehamilan). • Keadaan jalan lahir (kesempitan panggul,deformitas tulang panggul, terdapat tumor menghalangi jalan lahir dan perputaran ke posisi kepala). • Keadaan plasenta (plasenta letak rendah,plasenta previa). Etiologi Letak Sungsang Dari sudut ibu • (a)Tali pusat pendek atau lilitan tali pusat. • (b)Hidrosefalus atau anensefalus. • (c)Kehamilan kembar. • (d)Hidramnion atau oligohidramnion. • (e)Prematuritas (Manuaba, 2010) Dari sudut janin
  • 4. Dasar Teori suspect CPD Cephalo Pelvic Disporpotion (CPD) adalah tidak ada kesesuaian antara kepala janin dengan bentuk dan ukuran panggul. CPD adalah keadaan yang menggambarkan ketidaksesuaian antara kepala janin dan panggulibu sehingga janin tidak dapat keluar melaluivagina, biasanya disebabkan oleh panggul sempit, janin yang besar ataupun kombinasi keduanya (Winkjosastro, 2005). Pengertian Etiologi Menurut Hamilton (1999)CPD disebabkan oleh : 1. Panggul ibu yang sempit. 2. Ukuran janin yang terlalubesar Sedangkan penyebabdilakukan seksio sesareamenurut Prawirohadjo (2000)yaitu: 1. Disproporsi kepala panggul (CPD) 2. Disfungsi Uterus 3. Plasenta Previa 4. Janin Besar 5. Letak Lintang (Mochtar , 1998)menambahkan penyebab lain , yaitu: 1. Ruptur Uteri mengancam 2. Partus lama , Partustak maju 3. Preeklamsi dan hipertensi 4. Mal presentasi janin a) Letak lintang b) Letak bokong c) Presentasi dahi dan muka
  • 5. Pengertian Panggul Sempit • Panggul disebut sempitapabila ukurannya 1-2 cm kurangdari ukuran dari ukuran yang normal. Kesempitan panggul bisa pada pintu atas panggul, ruang tengah panggul, pintu bawah panggul atau kombinasi dari ketiganya. Pembagian tingkatan panggul sempit: Tingkat I : CV = 9-10 cm = borderline Tingkat II : CV = 8-9 cm = relative TingkatIII : CV = 6-8 cm = ekstrim TingkatIV : CV = 6 cm = mutlak Pengertian
  • 6. Ukuran normal panggul luar wanita • Distantia spinarum : Jarak antara spina iliacaanterior superior kiri dan kanan , kurang lebih 24 – 26 cm • Distantia cristarum : Jarak yang terjauh antara crista iliaca kanan dan kira, kuranglebih 28 – 30 cm. • Conjugata externa: Jarak antara pinggir atas symphysis dan ujung prosessusspinosus ruas tulang lumbal ke-V 18 cm. • Ukuran lingkar panggul : Dari pinggir atas symphysis ke pertengahan antara spina iliaca anterior superior dan trochanter major sepihak dan kembali melalui tempat – tempat yang sama di pihak yang lain kurang lebih 10,5 cm. • Ukuran dalam panggul : Pintu atas panggul merupakan suatu bidang yang dibentuk oleh promontorium, linea inniminata, dan pinggir atas simfisis pubis. • konjugata vera : dengan periksadalam diperoleh konjugatadiagonalis 10,5-11 cm • konjugata transversa 12-13 cm • konjugata obliqua 13 cm • konjugata obstetrica adalah jarak bagian tengah simfisiske promontorium
  • 7. Asuhan Kehamilan Hasil pengkajian yang dilakukan pada Ny. S di dapatkan bahwa G1P0000HPHT 10 - 02 – 2021 TP 17-11-2022 Pada kontak pertama antara penulis dengan Ny. S mengatakan sudah melakukan kunjungan antenatal care (ANC) ke Puskesmas terdekat sebanyak 1 kali pada trimester I, 1 kali pada trimester II, 1 kali pada trimester III. Jadwal kunjungan ulang yaitu 2 minggu kemudian atau jika ada keluhan melihat usia kehamilan Ny. S adalah 33 minggu 5 hari. Pemeriksaan antenatal care yang dilakukan oleh Ny. S pada trimester III sebanyak 5 kali termasukpada pemeriksaan yang dilakukan selama asuhan diberikan. Hal ini sesuai dengan standar asuhan kunjungan ANC, dimana Ny. S sudah melakukan pemeriksaan lebih dari 2 kali selama kehamilan trimester III. Secara teori Pelayanan antenatal merupakan pelayanan terhadap individu yang bersifat preventif care untuk mencegahterjadinya masalah yang kurang baik bagi ibu maupun janin agar dapat melalui persalinan dengan sehat dan aman sehingga ibu dalam keadaanstatus kesehatan yang optimal (DepkesRI, 2007).
  • 8. Asuhan Persalinan Saat memasuki proses persalinan, usia kehamilan Ny. S yaitu 37 minggu, 2 hari. Penulis menyimpulkan bahwa tanda-tanda persalinan yang dialami Ny. S sesuai dengan teori yang ada sehingga Menurut (JNPK-KR, 2008) persalinan dianggap normal jika prosesnya terjadi pada usia kehamilan cukup bulan (setelah37 minggu) tanpa disertai adanya penyulit. Pada kala I, ibu mengatakan mules mules sejak kemarin malam. Berdasarkan usia kehamilan ibu yang sudah cukup bulan maka Penulis berpendapat bahwa tidak ada kesenjangan teoridan praktek pada Ny. S. Saat di ruang bersalin, dilakukan pemeriksaan dalam dan didapatkan hasil yaitu Palpasi Leopold: • -Leopold 1 : teraba bundar kerasdan melenting (kepala) • -Leopold 2 : punggung kiri, ekstremitas kanan • -Leopold 3 : teraba lunak tidak melenting (bokong) • Leopold 4 : Belum masuk PAP (konvergen) pembukaan 1 cm, ketuban negative, presentasi bokong, dengan his yang belum adekuat (1 x dalam 10 menit dengan durasi 10-15 detik). Dikarenakan ada indikasi atau dicurigai panggul sempit dan sudah ada rencana untuk dilakukan tindakan operasi section caesarea terencana (Elektif)
  • 9. Asuhan Bayi Baru Lahir Pukul 20.15 WIB bayi lahir SC, tidak segera menangis, usaha nafas baik, tonus otot baik, warna kulit bayi tampak kuning (ikterus), jenis kelamin laki- laki. Setelahbayi lahir dilakukanpenilaian APGAR skor, didapatkan hasil APGAR skor bayi Ny. S yaitu 4/5, berat badan 3050 gram, panjang badan 49 cm, lingkar kepala 33 cm, lingkar dada 32 cm, lingkar perut 30 cm dan lingkar lengan atas 10 cm. Dilakukan tindakan segera yaitu asuhan bayi baru lahir dan segera dilakukan fototerapi pada bayi Ny. S, setelah 2 hari dlakukan tindakan fototerapi kondisibayi Ny. S membaikdan boleh dirawatgabung.
  • 10. Asuhan Masa Nifas Ny. S mendapatkan asuhan kebidanan sebanyak 3 kali. Sesuai dengan kebijakan program nasional bahwa kunjungan masa nifas dilakukan saat 6-8 jam post partum, 6 hari post partum, 2 minggu post partum dan 4 minggu post partum (Winkjosastro, 2010
  • 11. Intranatal Care Asuhan persalinan dilakukan pada tanggal 06 November 2022 pukul 20.00 WIB dilakukan tindakan operasi sc, pukul 20.40 WIB operasi selesai. Selama operasi berlangsung penulistidak dapat mengikutiproses berlangsungnya operasidikarenakan kebijakan oleh rumah sakit. Selama operasi berlangsung tidak ada masalah yang terjadi. Pada asuhan persalinan normal secara komperehensif pada Ny. S tidak dapat dilakukan karena posisi bayi sungsang dan dicurigai ukuran panggul Ny. S sempit, proses persalinan Ny. S berlangsung secara sectio caesarea dengan penyulit letak sungsang dan suspect CPD. Bayi Baru Lahir Pada asuhan kebidanan bayi baru lahir tanggal 06 November 2022 pukul 20.15 WIB, bayi Ny. S lahir sc dalam keadaan normal menangis kuat, dengan nilai apgar skor 8/9, berat lahir 3050 gram, panjang badan 49 cm, lingkar kepala 33 cm, lingkar dada 32 cm, lingkar perut 30 cm dan lingkar lengan atas 10 cm. Kesimpulan