SlideShare a Scribd company logo
1 of 18
Dosen Pengampu: Otang Kurniawan M.Pd
Kelompok 1
1. Mu’tiah Silmi 1705113813
2. Siti Saodah 1705111066
3. Eka Lorenza Purba
PROGRAM STUDI PENDIDIKAN MATEMATIKA . FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN
GRAM STUDI PENDIDIKAN MATEMATIKA . FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN . UNIVERSITAS R
Pengertian
(Profesi,
Profesional,
Profesionalisasi,
Profesionalisme)
TIPE PROFESI
CIRI POKOK
PROFESI
PENGERTIAN PROFESI
2MATERI 1. KONSEP DASAR
DAN PENGERTIAN PROFESI
PENGERTIAN PROFE
PROFESI PROFFESSIO
JANJI/IKRAR DAN
PEKERJAAN
KBBIKBBI
ISTILAH
suatu bidang pekerjaan yg didasarkan pada
keahlian tertentu
merupakan pekerjaan yg menuntut kemampuan intelektual
khusus yg diperoleh melalui kegiatan belajar dan pelatihan yg
bertujuan utk menguasai keterampilan atau keahlian dlm
melayani atau memberikan advis pada orang lain dgn
menerima upah atau gaji dlm jumlah tertentu
3MATERI 1. KONSEP DASAR
DAN PENGERTIAN PROFESI
PENGERTIAN PROFE
Menurut Yeni (2006)
Profesi berarti kegiatan yg dijalankan
berdasarkan keahlian tertentu dan se-
kaligus dituntut daripadanya pelaksa-naan
norma-norma sosial dengan baik
Profesi berarti kegiatan apa saja dan siapa
saja utk memperoleh nafkah yg dilakukan
dgn suatu keahlian tertentu
4MATERI 1. KONSEP DASAR
DAN PENGERTIAN PROFESI
PENGERTIAN PROFE
Menurut Ornstein & Levine
(Soetjipto & Kosasi, 1999:49)
Melayani masyarakat, merupakan
karier yang dilaksanakan sepanjang
hayat ( tidak berganti-ganti
pekerjaan)
Memerlukan bidang ilmu dan
keterampilan tertentu diluar
jangkauan khalayak ramai (tidak
semua orang dapat melakukannya)
TIPE PROFESI
5MATERI 1. KONSEP DASAR
DAN PENGERTIAN PROFESI
TIPE PROFESI
Menurut Elliot, 1972;47
PROFESI SEBAGAI STATUS
PROFESI SEBAGAI PEKERJAAN
CIRI POKOK PROFESI
6MATERI 1. KONSEP DASAR
DAN PENGERTIAN PROFESI
CIRI POKOK PROFEMenurut Supriadi 1999:49-50
3. Profesi didukung oleh suatu disiplin ilmu
1. Pekerjaan itu memiliki fungsi dan signifikansi sosial karena
diperlukan mengabdi kepada masyarakat.
4. kode etik yang menjadi pedoman prilaku anggotanya beserta
sanksi yang jelas dan tegas terhadap pelanggaran kode etik.
5. Sebagai konsekuensi dari layanan yang dilakukan kepada
masyarakat, anggota profesi perorangan atau kelompok
memperoleh imbalan finansial atau materiil.
2. Profesi menuntut keterampilan tertentu yang diperoleh lewat
pendidikan dan latihan yang lama dan intensif
PROFESIONAL, PROFESIONALISME,
PROFESIONALISASI
sangat mampu melakukan suatu pekerjaan.
7MATERI 1. KONSEP DASAR
DAN PENGERTIAN PROFESI
PROFESIONAL
KATA SIFAT
orang yang melaksanakan sebuah profesi dengan
menggunakan profesiensi seperti pencaharian.
KATA BENDA
profesional adalah pekerjaan atau kegiatan yang
dilakukan oleh seseorang dan menjadi sumber
penghasilan kehidupan yang memerlukan keahlian,
kemahiran, atau kecakapan yang memenuhi standar
mutu atau norma tertentu serta memerlukan pendidikan
profesi.
UU RI No. 14/2005 Pasal 1 Ayat 4
pekerjaan yang bersifat professional adalah
pekerjaan yang hanya dapat dilakukan oleh mereka
yang khusus dipersiapkan untuk itu dan bukan
pekerjaan yang dikerjakan oleh mereka yang karena
tidak dapat memperoleh pekerjaan lain.
8MATERI 1. KONSEP DASAR
DAN PENGERTIAN PROFESI
PROFESIONAL
SUDJANA,1999
professional dikatakan sebagai sesuatu yang
bersangkutan dengan profesi, memerlukan
kepandaian khusus untuk menjalakannya, dan
mengharuskan adanya pembayaran untuk
melakukannya (lawan amatir).
TILAAR,1999
professional menunjuk pada dua hal, yaitu :
1. Penampilan seseorang yang sesuai dengan
tuntutan yang seharusnya.
2. Kinerja yang dituntut sesuai standar yang
telah ditetapkan (dokter, lawyer).
8MATERI 1. KONSEP DASAR
DAN PENGERTIAN PROFESI
PROFESIONAL
Supriadi (1999)
9MATERI 1. KONSEP DASAR
DAN PENGERTIAN PROFESI
PROFESIONALISM
Professionalism Sifat Profesional
Profesionalisme merupakan suatu
tingkah laku, suatu tujuan, atau
rangkaian kualitas yang menandai
atau melukiskan coraknya suatu
profesi.
Profesionalisme itu
berkaitan dengan
komitmen para
penyandang
profesi.
10MATERI 1. KONSEP DASAR
DAN PENGERTIAN PROFESI
PROFESIONALISM
Profesionalisme juga diartikan sebagai suatu paham yang menciptakan dilakukannya
berbagai kegiatan kerja tertentu dalam kehidupan masyarakat dengan berbekal
keahlian yang tinggi dan berdasarkan pada rasa keterpanggilan jiwa dengan
semangat untuk melakukan pengabdian memberikan bantuan layanan pada sesame
manusia.
Profesionalisme dapat diartikan sebagai komitmen para anggota suatu
profesi untuk meningkatkan kemampuan profesionalnya dan terus-menerus
mengembangkan strategi-strategi yang digunakannya dalam melakukan
pekerjaan sesuai dengan profesinya
10MATERI 1. KONSEP DASAR
DAN PENGERTIAN PROFESI
PROFESIONALISAS
proses peningkatan kualifikasi atau kemampuan
para anggota penyandang suatu profesi untuk
mencapai kriteria standard ideal dari penampilan
atau perbuatan yang diinginkan oleh profesinya
PENGERTIAN
PROGRAM STUDI PENDIDIKAN MATEMATIKA . FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN

More Related Content

What's hot

3.contoh pembelajaran tematik di sekolah dasar bahan ujipublik kurikulum2013
3.contoh pembelajaran tematik di sekolah dasar bahan ujipublik kurikulum20133.contoh pembelajaran tematik di sekolah dasar bahan ujipublik kurikulum2013
3.contoh pembelajaran tematik di sekolah dasar bahan ujipublik kurikulum2013
Deir Irhamni
 
Teknik dan bentuk_instrumen_penilaian_sikap
Teknik dan bentuk_instrumen_penilaian_sikapTeknik dan bentuk_instrumen_penilaian_sikap
Teknik dan bentuk_instrumen_penilaian_sikap
Achmad Anang Aswanto
 
Esensi dan Ranah Profesi Kependidikan
Esensi dan Ranah Profesi KependidikanEsensi dan Ranah Profesi Kependidikan
Esensi dan Ranah Profesi Kependidikan
Ady Setiawan
 
Makalah dampak perkembangan ipa dan teknologi terhadap kehidupan (copilation)
Makalah dampak perkembangan ipa dan teknologi terhadap kehidupan (copilation)Makalah dampak perkembangan ipa dan teknologi terhadap kehidupan (copilation)
Makalah dampak perkembangan ipa dan teknologi terhadap kehidupan (copilation)
Onal Lensun
 
Contoh Silabus dan RPP Kurikulum 2013
Contoh Silabus dan RPP Kurikulum 2013Contoh Silabus dan RPP Kurikulum 2013
Contoh Silabus dan RPP Kurikulum 2013
Islamuddin Syam
 
Laporan praktikum ipa 1. ciri ciri makhluk hidup
Laporan praktikum ipa 1. ciri ciri makhluk hidupLaporan praktikum ipa 1. ciri ciri makhluk hidup
Laporan praktikum ipa 1. ciri ciri makhluk hidup
Operator Warnet Vast Raha
 

What's hot (20)

KOMPETENSI Abad 21.pptx
KOMPETENSI Abad 21.pptxKOMPETENSI Abad 21.pptx
KOMPETENSI Abad 21.pptx
 
3.contoh pembelajaran tematik di sekolah dasar bahan ujipublik kurikulum2013
3.contoh pembelajaran tematik di sekolah dasar bahan ujipublik kurikulum20133.contoh pembelajaran tematik di sekolah dasar bahan ujipublik kurikulum2013
3.contoh pembelajaran tematik di sekolah dasar bahan ujipublik kurikulum2013
 
Hakikat Belajar dan Pembelajaran
Hakikat Belajar dan PembelajaranHakikat Belajar dan Pembelajaran
Hakikat Belajar dan Pembelajaran
 
Profesi dan etika keguruan power point qu
Profesi dan etika keguruan power point quProfesi dan etika keguruan power point qu
Profesi dan etika keguruan power point qu
 
Pertanyaan-pertanyaan seputar Media Pembelajaran
Pertanyaan-pertanyaan seputar Media PembelajaranPertanyaan-pertanyaan seputar Media Pembelajaran
Pertanyaan-pertanyaan seputar Media Pembelajaran
 
Teknik dan bentuk_instrumen_penilaian_sikap
Teknik dan bentuk_instrumen_penilaian_sikapTeknik dan bentuk_instrumen_penilaian_sikap
Teknik dan bentuk_instrumen_penilaian_sikap
 
Kompetensi guru
Kompetensi guruKompetensi guru
Kompetensi guru
 
Esensi dan Ranah Profesi Kependidikan
Esensi dan Ranah Profesi KependidikanEsensi dan Ranah Profesi Kependidikan
Esensi dan Ranah Profesi Kependidikan
 
Makalah dampak perkembangan ipa dan teknologi terhadap kehidupan (copilation)
Makalah dampak perkembangan ipa dan teknologi terhadap kehidupan (copilation)Makalah dampak perkembangan ipa dan teknologi terhadap kehidupan (copilation)
Makalah dampak perkembangan ipa dan teknologi terhadap kehidupan (copilation)
 
Kode etik guru
Kode etik guruKode etik guru
Kode etik guru
 
Model ASSURE sebagai Rujukan untuk Pemilihan Media
Model ASSURE sebagai Rujukan untuk Pemilihan MediaModel ASSURE sebagai Rujukan untuk Pemilihan Media
Model ASSURE sebagai Rujukan untuk Pemilihan Media
 
Belajar Sebagai Perubahan Tingkah Laku (Makalah Belajar dan Pembelajaran)
Belajar Sebagai Perubahan Tingkah Laku (Makalah Belajar dan Pembelajaran)Belajar Sebagai Perubahan Tingkah Laku (Makalah Belajar dan Pembelajaran)
Belajar Sebagai Perubahan Tingkah Laku (Makalah Belajar dan Pembelajaran)
 
Contoh Silabus dan RPP Kurikulum 2013
Contoh Silabus dan RPP Kurikulum 2013Contoh Silabus dan RPP Kurikulum 2013
Contoh Silabus dan RPP Kurikulum 2013
 
Dimensi dan struktur ips
Dimensi dan struktur ips Dimensi dan struktur ips
Dimensi dan struktur ips
 
Etika sebagai cabang filsafat
Etika sebagai cabang filsafatEtika sebagai cabang filsafat
Etika sebagai cabang filsafat
 
Kemampuan Awal Peserta Didik
Kemampuan Awal Peserta DidikKemampuan Awal Peserta Didik
Kemampuan Awal Peserta Didik
 
Laporan praktikum ipa 1. ciri ciri makhluk hidup
Laporan praktikum ipa 1. ciri ciri makhluk hidupLaporan praktikum ipa 1. ciri ciri makhluk hidup
Laporan praktikum ipa 1. ciri ciri makhluk hidup
 
Pengembangan Bahan Ajar
Pengembangan Bahan AjarPengembangan Bahan Ajar
Pengembangan Bahan Ajar
 
Kata kerja operasional indikator k13_taksonomi bloom
Kata kerja operasional indikator k13_taksonomi bloomKata kerja operasional indikator k13_taksonomi bloom
Kata kerja operasional indikator k13_taksonomi bloom
 
Kalimat efektif ppt
Kalimat efektif pptKalimat efektif ppt
Kalimat efektif ppt
 

Similar to Konsep Dasar dan Pengertian Profesi, Profesional, Profesionalisasi, Profesionalisme

KEGIATAN BELAJAR 1-PEDAGIGIK.pdf
KEGIATAN BELAJAR 1-PEDAGIGIK.pdfKEGIATAN BELAJAR 1-PEDAGIGIK.pdf
KEGIATAN BELAJAR 1-PEDAGIGIK.pdf
AEMMULYADI
 
Kel 3 Konsep Profesi dab Profesi Guru.pptx
Kel 3 Konsep Profesi dab Profesi Guru.pptxKel 3 Konsep Profesi dab Profesi Guru.pptx
Kel 3 Konsep Profesi dab Profesi Guru.pptx
RohmatulFikri
 

Similar to Konsep Dasar dan Pengertian Profesi, Profesional, Profesionalisasi, Profesionalisme (20)

Konsep dasar dan ciri ciri profesi
Konsep dasar dan ciri ciri profesiKonsep dasar dan ciri ciri profesi
Konsep dasar dan ciri ciri profesi
 
Modul 4 kb 1
Modul 4 kb 1Modul 4 kb 1
Modul 4 kb 1
 
KEGIATAN BELAJAR 1-PEDAGIGIK.pdf
KEGIATAN BELAJAR 1-PEDAGIGIK.pdfKEGIATAN BELAJAR 1-PEDAGIGIK.pdf
KEGIATAN BELAJAR 1-PEDAGIGIK.pdf
 
Profesi Islam.pptx
Profesi Islam.pptxProfesi Islam.pptx
Profesi Islam.pptx
 
PENGEMBANGAN PROFESI GURU KB 1.pdf
PENGEMBANGAN PROFESI GURU KB 1.pdfPENGEMBANGAN PROFESI GURU KB 1.pdf
PENGEMBANGAN PROFESI GURU KB 1.pdf
 
Kel 3 Konsep Profesi dab Profesi Guru.pptx
Kel 3 Konsep Profesi dab Profesi Guru.pptxKel 3 Konsep Profesi dab Profesi Guru.pptx
Kel 3 Konsep Profesi dab Profesi Guru.pptx
 
(Revised) Profkep Materi 2.1 - Kel. 4.pptx
(Revised) Profkep Materi 2.1 - Kel. 4.pptx(Revised) Profkep Materi 2.1 - Kel. 4.pptx
(Revised) Profkep Materi 2.1 - Kel. 4.pptx
 
Kel 3 etika profesi 1
Kel 3 etika profesi 1Kel 3 etika profesi 1
Kel 3 etika profesi 1
 
Konsep dasar profesi keguruan
Konsep dasar profesi keguruanKonsep dasar profesi keguruan
Konsep dasar profesi keguruan
 
Profesion guru
Profesion guruProfesion guru
Profesion guru
 
Makalah profesi keguruan 4
Makalah profesi keguruan 4Makalah profesi keguruan 4
Makalah profesi keguruan 4
 
Makalah profesi keguruan 4
Makalah profesi keguruan 4Makalah profesi keguruan 4
Makalah profesi keguruan 4
 
Makalah profesionalisme guru
Makalah profesionalisme guruMakalah profesionalisme guru
Makalah profesionalisme guru
 
PROFESI KEGURUAN PERT 1 (1).pdf
PROFESI KEGURUAN PERT 1 (1).pdfPROFESI KEGURUAN PERT 1 (1).pdf
PROFESI KEGURUAN PERT 1 (1).pdf
 
Makalah profesi keguruan 4
Makalah profesi keguruan 4Makalah profesi keguruan 4
Makalah profesi keguruan 4
 
Makalah profesi keguruan 2
Makalah profesi keguruan 2Makalah profesi keguruan 2
Makalah profesi keguruan 2
 
MAKALAH PROFESI KEPENDIDIKAN (1).docx
MAKALAH PROFESI KEPENDIDIKAN (1).docxMAKALAH PROFESI KEPENDIDIKAN (1).docx
MAKALAH PROFESI KEPENDIDIKAN (1).docx
 
Hakikat Profesi Kependidikan
Hakikat Profesi KependidikanHakikat Profesi Kependidikan
Hakikat Profesi Kependidikan
 
Makalah profesi keguruan 2
Makalah profesi keguruan 2Makalah profesi keguruan 2
Makalah profesi keguruan 2
 
Makalah konsep dasar profesional
Makalah konsep dasar profesionalMakalah konsep dasar profesional
Makalah konsep dasar profesional
 

Recently uploaded

1. Kisi-kisi PAT IPA Kelas 7 Kurmer 2024
1. Kisi-kisi PAT IPA Kelas 7 Kurmer 20241. Kisi-kisi PAT IPA Kelas 7 Kurmer 2024
1. Kisi-kisi PAT IPA Kelas 7 Kurmer 2024
DessyArliani
 
Kisi kisi Ujian sekolah mata pelajaran IPA 2024.docx
Kisi kisi Ujian sekolah mata pelajaran IPA 2024.docxKisi kisi Ujian sekolah mata pelajaran IPA 2024.docx
Kisi kisi Ujian sekolah mata pelajaran IPA 2024.docx
FitriaSarmida1
 
HAK DAN KEWAJIBAN WARGA NEGARA ppkn i.ppt
HAK DAN KEWAJIBAN WARGA NEGARA ppkn i.pptHAK DAN KEWAJIBAN WARGA NEGARA ppkn i.ppt
HAK DAN KEWAJIBAN WARGA NEGARA ppkn i.ppt
nabilafarahdiba95
 

Recently uploaded (20)

RENCANA + Link2 MATERI Training _"SISTEM MANAJEMEN MUTU (ISO 9001_2015)".
RENCANA + Link2 MATERI Training _"SISTEM MANAJEMEN MUTU (ISO 9001_2015)".RENCANA + Link2 MATERI Training _"SISTEM MANAJEMEN MUTU (ISO 9001_2015)".
RENCANA + Link2 MATERI Training _"SISTEM MANAJEMEN MUTU (ISO 9001_2015)".
 
AKSI NYATA Numerasi Meningkatkan Kompetensi Murid_compressed (1) (1).pptx
AKSI NYATA  Numerasi  Meningkatkan Kompetensi Murid_compressed (1) (1).pptxAKSI NYATA  Numerasi  Meningkatkan Kompetensi Murid_compressed (1) (1).pptx
AKSI NYATA Numerasi Meningkatkan Kompetensi Murid_compressed (1) (1).pptx
 
Aksi Nyata Disiplin Positif Keyakinan Kelas untuk SMK
Aksi Nyata Disiplin Positif Keyakinan Kelas untuk SMKAksi Nyata Disiplin Positif Keyakinan Kelas untuk SMK
Aksi Nyata Disiplin Positif Keyakinan Kelas untuk SMK
 
Penyebaran Pemahaman Merdeka Belajar Aksi Nyata PMM
Penyebaran Pemahaman Merdeka Belajar Aksi Nyata PMMPenyebaran Pemahaman Merdeka Belajar Aksi Nyata PMM
Penyebaran Pemahaman Merdeka Belajar Aksi Nyata PMM
 
MODUL AJAR IPAS KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR IPAS KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR IPAS KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR IPAS KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
1. Kisi-kisi PAT IPA Kelas 7 Kurmer 2024
1. Kisi-kisi PAT IPA Kelas 7 Kurmer 20241. Kisi-kisi PAT IPA Kelas 7 Kurmer 2024
1. Kisi-kisi PAT IPA Kelas 7 Kurmer 2024
 
OPTIMALISASI KOMUNITAS BELAJAR DI SEKOLAH.pptx
OPTIMALISASI KOMUNITAS BELAJAR DI SEKOLAH.pptxOPTIMALISASI KOMUNITAS BELAJAR DI SEKOLAH.pptx
OPTIMALISASI KOMUNITAS BELAJAR DI SEKOLAH.pptx
 
Aksi Nyata PMM Topik Refleksi Diri (1).pdf
Aksi Nyata PMM Topik Refleksi Diri (1).pdfAksi Nyata PMM Topik Refleksi Diri (1).pdf
Aksi Nyata PMM Topik Refleksi Diri (1).pdf
 
Kisi kisi Ujian sekolah mata pelajaran IPA 2024.docx
Kisi kisi Ujian sekolah mata pelajaran IPA 2024.docxKisi kisi Ujian sekolah mata pelajaran IPA 2024.docx
Kisi kisi Ujian sekolah mata pelajaran IPA 2024.docx
 
RENCANA & Link2 Materi Pelatihan_ "Teknik Perhitungan TKDN, BMP, Preferensi H...
RENCANA & Link2 Materi Pelatihan_ "Teknik Perhitungan TKDN, BMP, Preferensi H...RENCANA & Link2 Materi Pelatihan_ "Teknik Perhitungan TKDN, BMP, Preferensi H...
RENCANA & Link2 Materi Pelatihan_ "Teknik Perhitungan TKDN, BMP, Preferensi H...
 
Skenario Lokakarya 2 Pendidikan Guru Penggerak
Skenario Lokakarya 2 Pendidikan Guru PenggerakSkenario Lokakarya 2 Pendidikan Guru Penggerak
Skenario Lokakarya 2 Pendidikan Guru Penggerak
 
Konseptual Model Keperawatan Jiwa pada manusia
Konseptual Model Keperawatan Jiwa pada manusiaKonseptual Model Keperawatan Jiwa pada manusia
Konseptual Model Keperawatan Jiwa pada manusia
 
Topik 4_Eksplorasi Konsep LK Kelompok_Pendidikan Berkelanjutan
Topik 4_Eksplorasi Konsep LK Kelompok_Pendidikan BerkelanjutanTopik 4_Eksplorasi Konsep LK Kelompok_Pendidikan Berkelanjutan
Topik 4_Eksplorasi Konsep LK Kelompok_Pendidikan Berkelanjutan
 
Panduan Memahami Data Rapor Pendidikan 2024
Panduan Memahami Data Rapor Pendidikan 2024Panduan Memahami Data Rapor Pendidikan 2024
Panduan Memahami Data Rapor Pendidikan 2024
 
MODUL AJAR SENI RUPA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR SENI RUPA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR SENI RUPA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR SENI RUPA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
Pengenalan Figma, Figma Indtroduction, Figma
Pengenalan Figma, Figma Indtroduction, FigmaPengenalan Figma, Figma Indtroduction, Figma
Pengenalan Figma, Figma Indtroduction, Figma
 
MODUL PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
Memperkasakan Dialog Prestasi Sekolah.pptx
Memperkasakan Dialog Prestasi Sekolah.pptxMemperkasakan Dialog Prestasi Sekolah.pptx
Memperkasakan Dialog Prestasi Sekolah.pptx
 
HAK DAN KEWAJIBAN WARGA NEGARA ppkn i.ppt
HAK DAN KEWAJIBAN WARGA NEGARA ppkn i.pptHAK DAN KEWAJIBAN WARGA NEGARA ppkn i.ppt
HAK DAN KEWAJIBAN WARGA NEGARA ppkn i.ppt
 
TUGAS RUANG KOLABORASI 1.3 PRAKARSA PERUBAHAN
TUGAS RUANG KOLABORASI 1.3 PRAKARSA PERUBAHANTUGAS RUANG KOLABORASI 1.3 PRAKARSA PERUBAHAN
TUGAS RUANG KOLABORASI 1.3 PRAKARSA PERUBAHAN
 

Konsep Dasar dan Pengertian Profesi, Profesional, Profesionalisasi, Profesionalisme

  • 1. Dosen Pengampu: Otang Kurniawan M.Pd Kelompok 1 1. Mu’tiah Silmi 1705113813 2. Siti Saodah 1705111066 3. Eka Lorenza Purba PROGRAM STUDI PENDIDIKAN MATEMATIKA . FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN
  • 2. GRAM STUDI PENDIDIKAN MATEMATIKA . FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN . UNIVERSITAS R Pengertian (Profesi, Profesional, Profesionalisasi, Profesionalisme) TIPE PROFESI CIRI POKOK PROFESI
  • 4. 2MATERI 1. KONSEP DASAR DAN PENGERTIAN PROFESI PENGERTIAN PROFE PROFESI PROFFESSIO JANJI/IKRAR DAN PEKERJAAN KBBIKBBI ISTILAH suatu bidang pekerjaan yg didasarkan pada keahlian tertentu merupakan pekerjaan yg menuntut kemampuan intelektual khusus yg diperoleh melalui kegiatan belajar dan pelatihan yg bertujuan utk menguasai keterampilan atau keahlian dlm melayani atau memberikan advis pada orang lain dgn menerima upah atau gaji dlm jumlah tertentu
  • 5. 3MATERI 1. KONSEP DASAR DAN PENGERTIAN PROFESI PENGERTIAN PROFE Menurut Yeni (2006) Profesi berarti kegiatan yg dijalankan berdasarkan keahlian tertentu dan se- kaligus dituntut daripadanya pelaksa-naan norma-norma sosial dengan baik Profesi berarti kegiatan apa saja dan siapa saja utk memperoleh nafkah yg dilakukan dgn suatu keahlian tertentu
  • 6. 4MATERI 1. KONSEP DASAR DAN PENGERTIAN PROFESI PENGERTIAN PROFE Menurut Ornstein & Levine (Soetjipto & Kosasi, 1999:49) Melayani masyarakat, merupakan karier yang dilaksanakan sepanjang hayat ( tidak berganti-ganti pekerjaan) Memerlukan bidang ilmu dan keterampilan tertentu diluar jangkauan khalayak ramai (tidak semua orang dapat melakukannya)
  • 8. 5MATERI 1. KONSEP DASAR DAN PENGERTIAN PROFESI TIPE PROFESI Menurut Elliot, 1972;47 PROFESI SEBAGAI STATUS PROFESI SEBAGAI PEKERJAAN
  • 10. 6MATERI 1. KONSEP DASAR DAN PENGERTIAN PROFESI CIRI POKOK PROFEMenurut Supriadi 1999:49-50 3. Profesi didukung oleh suatu disiplin ilmu 1. Pekerjaan itu memiliki fungsi dan signifikansi sosial karena diperlukan mengabdi kepada masyarakat. 4. kode etik yang menjadi pedoman prilaku anggotanya beserta sanksi yang jelas dan tegas terhadap pelanggaran kode etik. 5. Sebagai konsekuensi dari layanan yang dilakukan kepada masyarakat, anggota profesi perorangan atau kelompok memperoleh imbalan finansial atau materiil. 2. Profesi menuntut keterampilan tertentu yang diperoleh lewat pendidikan dan latihan yang lama dan intensif
  • 12. sangat mampu melakukan suatu pekerjaan. 7MATERI 1. KONSEP DASAR DAN PENGERTIAN PROFESI PROFESIONAL KATA SIFAT orang yang melaksanakan sebuah profesi dengan menggunakan profesiensi seperti pencaharian. KATA BENDA profesional adalah pekerjaan atau kegiatan yang dilakukan oleh seseorang dan menjadi sumber penghasilan kehidupan yang memerlukan keahlian, kemahiran, atau kecakapan yang memenuhi standar mutu atau norma tertentu serta memerlukan pendidikan profesi. UU RI No. 14/2005 Pasal 1 Ayat 4
  • 13. pekerjaan yang bersifat professional adalah pekerjaan yang hanya dapat dilakukan oleh mereka yang khusus dipersiapkan untuk itu dan bukan pekerjaan yang dikerjakan oleh mereka yang karena tidak dapat memperoleh pekerjaan lain. 8MATERI 1. KONSEP DASAR DAN PENGERTIAN PROFESI PROFESIONAL SUDJANA,1999 professional dikatakan sebagai sesuatu yang bersangkutan dengan profesi, memerlukan kepandaian khusus untuk menjalakannya, dan mengharuskan adanya pembayaran untuk melakukannya (lawan amatir). TILAAR,1999
  • 14. professional menunjuk pada dua hal, yaitu : 1. Penampilan seseorang yang sesuai dengan tuntutan yang seharusnya. 2. Kinerja yang dituntut sesuai standar yang telah ditetapkan (dokter, lawyer). 8MATERI 1. KONSEP DASAR DAN PENGERTIAN PROFESI PROFESIONAL Supriadi (1999)
  • 15. 9MATERI 1. KONSEP DASAR DAN PENGERTIAN PROFESI PROFESIONALISM Professionalism Sifat Profesional Profesionalisme merupakan suatu tingkah laku, suatu tujuan, atau rangkaian kualitas yang menandai atau melukiskan coraknya suatu profesi. Profesionalisme itu berkaitan dengan komitmen para penyandang profesi.
  • 16. 10MATERI 1. KONSEP DASAR DAN PENGERTIAN PROFESI PROFESIONALISM Profesionalisme juga diartikan sebagai suatu paham yang menciptakan dilakukannya berbagai kegiatan kerja tertentu dalam kehidupan masyarakat dengan berbekal keahlian yang tinggi dan berdasarkan pada rasa keterpanggilan jiwa dengan semangat untuk melakukan pengabdian memberikan bantuan layanan pada sesame manusia. Profesionalisme dapat diartikan sebagai komitmen para anggota suatu profesi untuk meningkatkan kemampuan profesionalnya dan terus-menerus mengembangkan strategi-strategi yang digunakannya dalam melakukan pekerjaan sesuai dengan profesinya
  • 17. 10MATERI 1. KONSEP DASAR DAN PENGERTIAN PROFESI PROFESIONALISAS proses peningkatan kualifikasi atau kemampuan para anggota penyandang suatu profesi untuk mencapai kriteria standard ideal dari penampilan atau perbuatan yang diinginkan oleh profesinya PENGERTIAN
  • 18. PROGRAM STUDI PENDIDIKAN MATEMATIKA . FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN