Tutorial ini membahas struktur pemilihan (if-then) dalam algoritma dan bahasa pemrograman Java. Terdapat penjelasan mengenai konsep dasar pemilihan, bentuk umum struktur if-then, contoh kasus pemilihan satu kondisi, dan implementasi pemilihan dalam bahasa Java.