SlideShare a Scribd company logo
KOMUNIKASI BISNIS 
Oleh : Achmad Boys Awaluddin Rifai
Pengertian 
• Komunikasi adalah suatu proses atau kegiatan atau 
pemindahan informasi(ide, berita, pengetahuan, dll) yang 
memiliki tujuan dari komunikator(jurnalis, individu, atau 
kelompok) kepada komonikan. 
• Media : TV, radio, media cetak, bahasa, dll 
• Bisnis : suatu kegiatan yang bertujuan untuk 
mendapatkan keuntungan 
• Komunikasi bisnis adalah suatu kegiatan yang 
menyampaikan informasi dengan tujuan mencari 
keuntungan
5 Persyaratan dalam melakukan 
Komunikasi Bisnis 
1. Ability to communicate (kemampuan komunikasi) 
2. Ability to organize (kemampuan berorganisasi) 
3. Ability to get on with (kemampuan membina relasi) 
4. Personality intergrity (memiliki integritas) 
5. Imagination (imajinasi yang kuat)
Prisip Dasar Komunikasi Bisnis 
• Dibagi menjadi 2 kategori besar : 
1. Komunikasi sebagai Ilmu, telah melahirkan cabang-cabang 
ilmu seperti Jurnalistik, Public Relation, 
Manajemen Komunikasi, Media Komunikasi (Televisi, 
Radio, Fotografi, Cinematografi, Media Cetak, Design 
Grafis, Dll). 
2. Komunikasi sebagai Alat, telah menjadi suatu seni 
tersendiri dalam penggunaan praktis. Komunikasi 
praktis ini melahirkan profesi komunikasi seperti 
Jurnalis, Production House, seperti halnya profesi 
Kedokteran, Pengacara, Dsb.
3 Bentuk Komunikasi 
1. Komunikasi Antar Personal, merupakan Komunikasi antar seorang 
individu dengan individu lain. Karakteristik : terjadi dimana dan kapan 
saja; merupakan proses berkesinambungan antara masa lalu, dini, dan 
akan datang; mempunyai tujuan tertentu; menghasilkan hubungan yang 
timbal balik; merupakan sesuatu yang dipelajari; dapat meramalkan 
sesuatu; dapat dimulai dengan melakukan kesalahan. 
2. Komunikasi Kelompok, merupakan Komunikasi yang berlangsung 
antara seorang komunikator dengan sekelompok orang yang jumlahnya 
lebih dari 2 orang. Terbagi menjadi dua : kelompok kecil (<5 orang) 
karakteristik : jumlahnya cukup kecil sehingga semua anggota dapat 
berkomunikasi dengan mudah, para anggota harus dihubungakan satu 
sama lain dengan beberapa cara, harus ada beberapa tujuan yang 
sama, harus dihubungkan oleh beberapa aturan dan struktur yang 
terorganisir ; kelompok besar (>5 orang). 
3. Komunikasi Massa, merupakan Komunikasi melalui media masa 
modern yang meliputi : surat kabar dengan sirkulasi yang luas, kemudian 
siaran radio dan televisi yang ditujukan kepada umum, dan film yang 
dipertunjukkan di gedung bioskop. Karateristik : bersifat umum, bersifat 
heterogen, menimbulkan keserempakan, hubungan komunikator dan 
komunikan bersifar non pribadi, merupakan komunikasi satu arah
Survive Komunikasi 
1. PENGETAHUAN 
2. PENGALAMAN 
3. WAWASAN
Perbedaaan Komunikasi Bisnis dengan 
Komunikasi lainnya 
1. Bussiness communication is good oriented 
2. Bussiness communication takes place in real time 
3. The Communication not the audience is responsible for 
successful communication 
4. A bus massage should present the communicator and 
its company in a favorable light
Image Building 
• Citra adalah Kesan, Pemasaran, Gambaran, dari publik 
terhadap perusahaan, kesan yang sengaja diciptakan dari 
satu objek , orang, maupun organisasi. 
• 4 peran penting citrabagi suatu perusahaan : 
1. Citra menciptakan harapan, bersama dengan kampanye 
pemasaran eksternal 
2. Citra sebagai penyaringan yang mempengaruhi persepsi pada 
kegiatan perusahaan 
3. Citra adalah fungsi dari pengalaman dan juga harapan 
konsumen 
4. Citra mempunyai pengaruh penting pada manajemen

More Related Content

What's hot

komunikasi dalam organisasi
komunikasi dalam organisasikomunikasi dalam organisasi
komunikasi dalam organisasi
yudharushendrawan
 
Mengembangkan kemampuan mahasiswa dalam komunikasi
Mengembangkan kemampuan mahasiswa dalam komunikasiMengembangkan kemampuan mahasiswa dalam komunikasi
Mengembangkan kemampuan mahasiswa dalam komunikasi
Prihadi Kuntoro
 
Komunikasi dalam Organisasi - TUGAS 1
Komunikasi dalam Organisasi - TUGAS 1Komunikasi dalam Organisasi - TUGAS 1
Komunikasi dalam Organisasi - TUGAS 1
Tika Apriyani
 
Teori teori organisasi & komunikasi organisasi
Teori teori organisasi & komunikasi organisasiTeori teori organisasi & komunikasi organisasi
Teori teori organisasi & komunikasi organisasi
rgdika
 
Perilaku Organisasi Bab 11 Komunikasi
Perilaku Organisasi Bab 11 KomunikasiPerilaku Organisasi Bab 11 Komunikasi
Perilaku Organisasi Bab 11 Komunikasi
Kadek Elda Primadistya
 
Tugas upload presentasi triyanto - 44310120036
Tugas upload presentasi   triyanto - 44310120036Tugas upload presentasi   triyanto - 44310120036
Tugas upload presentasi triyanto - 44310120036Tri Yanto
 
Komunikasi dalam organisasi
Komunikasi dalam organisasiKomunikasi dalam organisasi
Komunikasi dalam organisasi
Bahrur Rosyidi Duraisy
 
Komunikasi
KomunikasiKomunikasi
Komunikasi
Artha Wiguna
 

What's hot (9)

komunikasi dalam organisasi
komunikasi dalam organisasikomunikasi dalam organisasi
komunikasi dalam organisasi
 
Mengembangkan kemampuan mahasiswa dalam komunikasi
Mengembangkan kemampuan mahasiswa dalam komunikasiMengembangkan kemampuan mahasiswa dalam komunikasi
Mengembangkan kemampuan mahasiswa dalam komunikasi
 
1 pengantar kom
1 pengantar kom1 pengantar kom
1 pengantar kom
 
Komunikasi dalam Organisasi - TUGAS 1
Komunikasi dalam Organisasi - TUGAS 1Komunikasi dalam Organisasi - TUGAS 1
Komunikasi dalam Organisasi - TUGAS 1
 
Teori teori organisasi & komunikasi organisasi
Teori teori organisasi & komunikasi organisasiTeori teori organisasi & komunikasi organisasi
Teori teori organisasi & komunikasi organisasi
 
Perilaku Organisasi Bab 11 Komunikasi
Perilaku Organisasi Bab 11 KomunikasiPerilaku Organisasi Bab 11 Komunikasi
Perilaku Organisasi Bab 11 Komunikasi
 
Tugas upload presentasi triyanto - 44310120036
Tugas upload presentasi   triyanto - 44310120036Tugas upload presentasi   triyanto - 44310120036
Tugas upload presentasi triyanto - 44310120036
 
Komunikasi dalam organisasi
Komunikasi dalam organisasiKomunikasi dalam organisasi
Komunikasi dalam organisasi
 
Komunikasi
KomunikasiKomunikasi
Komunikasi
 

Similar to Komunikasi Bisnis

Mengembangkan kemampuan mahasiswa dalam komunikasi
Mengembangkan kemampuan mahasiswa dalam komunikasiMengembangkan kemampuan mahasiswa dalam komunikasi
Mengembangkan kemampuan mahasiswa dalam komunikasiShifa Awaliyah
 
tugas 1 & 2
tugas 1 & 2tugas 1 & 2
tugas 1 & 2
yudharushendrawan
 
tugas 1 & 2
tugas 1 & 2tugas 1 & 2
tugas 1 & 2
yudharushendrawan
 
komunikasi dalam organisasi
komunikasi dalam organisasikomunikasi dalam organisasi
komunikasi dalam organisasi
yudharushendrawan
 
Membangun hubungan dengan media (media relations)
Membangun hubungan dengan media (media relations) Membangun hubungan dengan media (media relations)
Membangun hubungan dengan media (media relations)
cookiescream1
 
Tugas 1 Dyah Restika
Tugas 1 Dyah RestikaTugas 1 Dyah Restika
Tugas 1 Dyah Restika
Dyah Restika Putri Agustin
 
DIMENSI DAN PERSPEKTIF ILMU KOMUNIKASI
DIMENSI DAN PERSPEKTIF ILMU KOMUNIKASI DIMENSI DAN PERSPEKTIF ILMU KOMUNIKASI
DIMENSI DAN PERSPEKTIF ILMU KOMUNIKASI
feggyernes
 
Manajemen Wacana Publik.pptx
Manajemen Wacana Publik.pptxManajemen Wacana Publik.pptx
Manajemen Wacana Publik.pptx
VeisyDiantyLengkey
 
Humasqhu
HumasqhuHumasqhu
Humasqhulolii12
 
document.pdf
document.pdfdocument.pdf
document.pdf
Arisandi45
 
Makalah media masa
Makalah media masaMakalah media masa
Makalah media masa
Septian Muna Barakati
 
DASAR DASAR KOMUNIKASI-3.pptx
DASAR DASAR KOMUNIKASI-3.pptxDASAR DASAR KOMUNIKASI-3.pptx
DASAR DASAR KOMUNIKASI-3.pptx
KyaFakia
 
Bentuk Komunikasi
Bentuk Komunikasi Bentuk Komunikasi
Bentuk Komunikasi
pjj_kemenkes
 
Menyusun naskah
Menyusun naskahMenyusun naskah
Menyusun naskah
AkbarTanjung26
 
Makalah media masa
Makalah media masaMakalah media masa
Makalah media masa
Operator Warnet Vast Raha
 
Konsep Dasar Komunikasi. Unsur komunikasi.
Konsep Dasar Komunikasi. Unsur komunikasi.Konsep Dasar Komunikasi. Unsur komunikasi.
Konsep Dasar Komunikasi. Unsur komunikasi.
emapangeranwo
 
Tugas ppt 2 dkk
Tugas ppt 2 dkkTugas ppt 2 dkk
Tugas ppt 2 dkk
rikofebriansyah27
 
Bab 5 _FUNGSI KOMUNIKASI_ Buku "Dasar Ilmu Komunikasi".
Bab 5 _FUNGSI KOMUNIKASI_ Buku "Dasar Ilmu Komunikasi".Bab 5 _FUNGSI KOMUNIKASI_ Buku "Dasar Ilmu Komunikasi".
Bab 5 _FUNGSI KOMUNIKASI_ Buku "Dasar Ilmu Komunikasi".
Kanaidi ken
 
Komunikasi organisasi
Komunikasi organisasiKomunikasi organisasi
Komunikasi organisasi
EDUCATIONAL TECHNOLOGY
 
pertemuan 1&2
pertemuan 1&2pertemuan 1&2
pertemuan 1&2
zkysetiawan
 

Similar to Komunikasi Bisnis (20)

Mengembangkan kemampuan mahasiswa dalam komunikasi
Mengembangkan kemampuan mahasiswa dalam komunikasiMengembangkan kemampuan mahasiswa dalam komunikasi
Mengembangkan kemampuan mahasiswa dalam komunikasi
 
tugas 1 & 2
tugas 1 & 2tugas 1 & 2
tugas 1 & 2
 
tugas 1 & 2
tugas 1 & 2tugas 1 & 2
tugas 1 & 2
 
komunikasi dalam organisasi
komunikasi dalam organisasikomunikasi dalam organisasi
komunikasi dalam organisasi
 
Membangun hubungan dengan media (media relations)
Membangun hubungan dengan media (media relations) Membangun hubungan dengan media (media relations)
Membangun hubungan dengan media (media relations)
 
Tugas 1 Dyah Restika
Tugas 1 Dyah RestikaTugas 1 Dyah Restika
Tugas 1 Dyah Restika
 
DIMENSI DAN PERSPEKTIF ILMU KOMUNIKASI
DIMENSI DAN PERSPEKTIF ILMU KOMUNIKASI DIMENSI DAN PERSPEKTIF ILMU KOMUNIKASI
DIMENSI DAN PERSPEKTIF ILMU KOMUNIKASI
 
Manajemen Wacana Publik.pptx
Manajemen Wacana Publik.pptxManajemen Wacana Publik.pptx
Manajemen Wacana Publik.pptx
 
Humasqhu
HumasqhuHumasqhu
Humasqhu
 
document.pdf
document.pdfdocument.pdf
document.pdf
 
Makalah media masa
Makalah media masaMakalah media masa
Makalah media masa
 
DASAR DASAR KOMUNIKASI-3.pptx
DASAR DASAR KOMUNIKASI-3.pptxDASAR DASAR KOMUNIKASI-3.pptx
DASAR DASAR KOMUNIKASI-3.pptx
 
Bentuk Komunikasi
Bentuk Komunikasi Bentuk Komunikasi
Bentuk Komunikasi
 
Menyusun naskah
Menyusun naskahMenyusun naskah
Menyusun naskah
 
Makalah media masa
Makalah media masaMakalah media masa
Makalah media masa
 
Konsep Dasar Komunikasi. Unsur komunikasi.
Konsep Dasar Komunikasi. Unsur komunikasi.Konsep Dasar Komunikasi. Unsur komunikasi.
Konsep Dasar Komunikasi. Unsur komunikasi.
 
Tugas ppt 2 dkk
Tugas ppt 2 dkkTugas ppt 2 dkk
Tugas ppt 2 dkk
 
Bab 5 _FUNGSI KOMUNIKASI_ Buku "Dasar Ilmu Komunikasi".
Bab 5 _FUNGSI KOMUNIKASI_ Buku "Dasar Ilmu Komunikasi".Bab 5 _FUNGSI KOMUNIKASI_ Buku "Dasar Ilmu Komunikasi".
Bab 5 _FUNGSI KOMUNIKASI_ Buku "Dasar Ilmu Komunikasi".
 
Komunikasi organisasi
Komunikasi organisasiKomunikasi organisasi
Komunikasi organisasi
 
pertemuan 1&2
pertemuan 1&2pertemuan 1&2
pertemuan 1&2
 

More from Achmad Boys Awaluddin Rifai

A. boys awaluddin r distribusi harta
A. boys awaluddin r distribusi hartaA. boys awaluddin r distribusi harta
A. boys awaluddin r distribusi harta
Achmad Boys Awaluddin Rifai
 
Perbandingan manajemen risiko konvensional dengan islam1
Perbandingan manajemen risiko konvensional dengan islam1Perbandingan manajemen risiko konvensional dengan islam1
Perbandingan manajemen risiko konvensional dengan islam1
Achmad Boys Awaluddin Rifai
 
Bank syariah dan BPRS
Bank syariah dan BPRSBank syariah dan BPRS
Bank syariah dan BPRS
Achmad Boys Awaluddin Rifai
 
Komunikasi &amp; interpersonal
Komunikasi &amp; interpersonalKomunikasi &amp; interpersonal
Komunikasi &amp; interpersonal
Achmad Boys Awaluddin Rifai
 
Efisiensi
EfisiensiEfisiensi
Analisis fatwa dsn mui no.54 tahun 2006 tentang syariah card pada i b hasanah...
Analisis fatwa dsn mui no.54 tahun 2006 tentang syariah card pada i b hasanah...Analisis fatwa dsn mui no.54 tahun 2006 tentang syariah card pada i b hasanah...
Analisis fatwa dsn mui no.54 tahun 2006 tentang syariah card pada i b hasanah...
Achmad Boys Awaluddin Rifai
 
SBSN - Surat Berharga Syariah Negara
SBSN - Surat Berharga Syariah NegaraSBSN - Surat Berharga Syariah Negara
SBSN - Surat Berharga Syariah Negara
Achmad Boys Awaluddin Rifai
 
Ulumu-l-Qur'an Nasikh wa Mansukh
Ulumu-l-Qur'an Nasikh wa MansukhUlumu-l-Qur'an Nasikh wa Mansukh
Ulumu-l-Qur'an Nasikh wa Mansukh
Achmad Boys Awaluddin Rifai
 
SISTEM KETATANEGARAAN INDONESIA
SISTEM KETATANEGARAAN INDONESIASISTEM KETATANEGARAAN INDONESIA
SISTEM KETATANEGARAAN INDONESIA
Achmad Boys Awaluddin Rifai
 
Bay mu’allaq & bay mudhaf
Bay mu’allaq & bay mudhafBay mu’allaq & bay mudhaf
Bay mu’allaq & bay mudhaf
Achmad Boys Awaluddin Rifai
 

More from Achmad Boys Awaluddin Rifai (12)

A. boys awaluddin r distribusi harta
A. boys awaluddin r distribusi hartaA. boys awaluddin r distribusi harta
A. boys awaluddin r distribusi harta
 
Perbandingan manajemen risiko konvensional dengan islam1
Perbandingan manajemen risiko konvensional dengan islam1Perbandingan manajemen risiko konvensional dengan islam1
Perbandingan manajemen risiko konvensional dengan islam1
 
Bank syariah dan BPRS
Bank syariah dan BPRSBank syariah dan BPRS
Bank syariah dan BPRS
 
Komunikasi &amp; interpersonal
Komunikasi &amp; interpersonalKomunikasi &amp; interpersonal
Komunikasi &amp; interpersonal
 
Efisiensi
EfisiensiEfisiensi
Efisiensi
 
Analisis fatwa dsn mui no.54 tahun 2006 tentang syariah card pada i b hasanah...
Analisis fatwa dsn mui no.54 tahun 2006 tentang syariah card pada i b hasanah...Analisis fatwa dsn mui no.54 tahun 2006 tentang syariah card pada i b hasanah...
Analisis fatwa dsn mui no.54 tahun 2006 tentang syariah card pada i b hasanah...
 
SBSN - Surat Berharga Syariah Negara
SBSN - Surat Berharga Syariah NegaraSBSN - Surat Berharga Syariah Negara
SBSN - Surat Berharga Syariah Negara
 
Ulumu-l-Qur'an Nasikh wa Mansukh
Ulumu-l-Qur'an Nasikh wa MansukhUlumu-l-Qur'an Nasikh wa Mansukh
Ulumu-l-Qur'an Nasikh wa Mansukh
 
SISTEM KETATANEGARAAN INDONESIA
SISTEM KETATANEGARAAN INDONESIASISTEM KETATANEGARAAN INDONESIA
SISTEM KETATANEGARAAN INDONESIA
 
Pemikiran Ekonomi Abu Yusuf dan Asy-Syaibani
Pemikiran Ekonomi Abu Yusuf dan Asy-SyaibaniPemikiran Ekonomi Abu Yusuf dan Asy-Syaibani
Pemikiran Ekonomi Abu Yusuf dan Asy-Syaibani
 
Bay mu’allaq & bay mudhaf
Bay mu’allaq & bay mudhafBay mu’allaq & bay mudhaf
Bay mu’allaq & bay mudhaf
 
Bay tawarruq
Bay tawarruqBay tawarruq
Bay tawarruq
 

Recently uploaded

Media Pembelajaran kelas 3 SD Materi konsep 8 arah mata angin
Media Pembelajaran kelas 3 SD Materi konsep 8 arah mata anginMedia Pembelajaran kelas 3 SD Materi konsep 8 arah mata angin
Media Pembelajaran kelas 3 SD Materi konsep 8 arah mata angin
margagurifma2023
 
ANALISIS PENCEMARAN UDARA AKIBAT PABRIK ASPAL
ANALISIS PENCEMARAN UDARA AKIBAT PABRIK ASPALANALISIS PENCEMARAN UDARA AKIBAT PABRIK ASPAL
ANALISIS PENCEMARAN UDARA AKIBAT PABRIK ASPAL
Annisa Syahfitri
 
Novel - PERISTIWA YANG MEMBERIKAN TELADAN.pptx
Novel - PERISTIWA YANG MEMBERIKAN TELADAN.pptxNovel - PERISTIWA YANG MEMBERIKAN TELADAN.pptx
Novel - PERISTIWA YANG MEMBERIKAN TELADAN.pptx
NirmalaJane
 
pelayanan prima pada pelanggan dan karyawan
pelayanan prima pada pelanggan dan karyawanpelayanan prima pada pelanggan dan karyawan
pelayanan prima pada pelanggan dan karyawan
EvaMirzaSyafitri
 
Tokoh Pendidikan Universitas Negeri Jakarta.pdf
Tokoh Pendidikan Universitas Negeri Jakarta.pdfTokoh Pendidikan Universitas Negeri Jakarta.pdf
Tokoh Pendidikan Universitas Negeri Jakarta.pdf
Mutia Rini Siregar
 
Pemutakhiran Data dosen pada sister.pptx
Pemutakhiran Data dosen pada sister.pptxPemutakhiran Data dosen pada sister.pptx
Pemutakhiran Data dosen pada sister.pptx
ssuser4dafea
 
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 8 Fase D Kurikulum MerdekaModul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
Pemaparan budaya positif di sekolah.pptx
Pemaparan budaya positif di sekolah.pptxPemaparan budaya positif di sekolah.pptx
Pemaparan budaya positif di sekolah.pptx
maulatamah
 
FORMAT PPT RANGKAIAN PROGRAM KERJA KM 7.pptx
FORMAT PPT RANGKAIAN PROGRAM KERJA KM 7.pptxFORMAT PPT RANGKAIAN PROGRAM KERJA KM 7.pptx
FORMAT PPT RANGKAIAN PROGRAM KERJA KM 7.pptx
NavaldiMalau
 
Kisi-kisi PAT IPS Kelas 8 semester 2.pdf
Kisi-kisi PAT IPS Kelas 8 semester 2.pdfKisi-kisi PAT IPS Kelas 8 semester 2.pdf
Kisi-kisi PAT IPS Kelas 8 semester 2.pdf
indraayurestuw
 
AKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARU
AKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARUAKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARU
AKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARU
junaedikuluri1
 
SOAL ASAS SENI MUSIK kelas 2 semester 2 kurikulum merdeka
SOAL ASAS SENI MUSIK kelas 2 semester 2 kurikulum merdekaSOAL ASAS SENI MUSIK kelas 2 semester 2 kurikulum merdeka
SOAL ASAS SENI MUSIK kelas 2 semester 2 kurikulum merdeka
NiaTazmia2
 
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Fathan Emran
 
Materi 1_Bagaimana Kita Memaknai Sekolah yang Berkualitas_ (ss versi kab_kot)...
Materi 1_Bagaimana Kita Memaknai Sekolah yang Berkualitas_ (ss versi kab_kot)...Materi 1_Bagaimana Kita Memaknai Sekolah yang Berkualitas_ (ss versi kab_kot)...
Materi 1_Bagaimana Kita Memaknai Sekolah yang Berkualitas_ (ss versi kab_kot)...
ahyani72
 
Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...
Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...
Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...
nasrudienaulia
 
Ppt landasan pendidikan Pai 9 _20240604_231000_0000.pdf
Ppt landasan pendidikan Pai 9 _20240604_231000_0000.pdfPpt landasan pendidikan Pai 9 _20240604_231000_0000.pdf
Ppt landasan pendidikan Pai 9 _20240604_231000_0000.pdf
fadlurrahman260903
 
Seminar Pendidikan PPG Filosofi Pendidikan.pdf
Seminar Pendidikan PPG Filosofi Pendidikan.pdfSeminar Pendidikan PPG Filosofi Pendidikan.pdf
Seminar Pendidikan PPG Filosofi Pendidikan.pdf
inganahsholihahpangs
 
materi penyuluhan kesehatan reproduksi remaja
materi penyuluhan kesehatan reproduksi remajamateri penyuluhan kesehatan reproduksi remaja
materi penyuluhan kesehatan reproduksi remaja
DewiInekePuteri
 
Juknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdf
Juknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdfJuknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdf
Juknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdf
HendraSagita2
 
JUKNIS SOSIALIASI PPDB JATENG 2024/2025.PDF
JUKNIS SOSIALIASI PPDB JATENG 2024/2025.PDFJUKNIS SOSIALIASI PPDB JATENG 2024/2025.PDF
JUKNIS SOSIALIASI PPDB JATENG 2024/2025.PDF
budimoko2
 

Recently uploaded (20)

Media Pembelajaran kelas 3 SD Materi konsep 8 arah mata angin
Media Pembelajaran kelas 3 SD Materi konsep 8 arah mata anginMedia Pembelajaran kelas 3 SD Materi konsep 8 arah mata angin
Media Pembelajaran kelas 3 SD Materi konsep 8 arah mata angin
 
ANALISIS PENCEMARAN UDARA AKIBAT PABRIK ASPAL
ANALISIS PENCEMARAN UDARA AKIBAT PABRIK ASPALANALISIS PENCEMARAN UDARA AKIBAT PABRIK ASPAL
ANALISIS PENCEMARAN UDARA AKIBAT PABRIK ASPAL
 
Novel - PERISTIWA YANG MEMBERIKAN TELADAN.pptx
Novel - PERISTIWA YANG MEMBERIKAN TELADAN.pptxNovel - PERISTIWA YANG MEMBERIKAN TELADAN.pptx
Novel - PERISTIWA YANG MEMBERIKAN TELADAN.pptx
 
pelayanan prima pada pelanggan dan karyawan
pelayanan prima pada pelanggan dan karyawanpelayanan prima pada pelanggan dan karyawan
pelayanan prima pada pelanggan dan karyawan
 
Tokoh Pendidikan Universitas Negeri Jakarta.pdf
Tokoh Pendidikan Universitas Negeri Jakarta.pdfTokoh Pendidikan Universitas Negeri Jakarta.pdf
Tokoh Pendidikan Universitas Negeri Jakarta.pdf
 
Pemutakhiran Data dosen pada sister.pptx
Pemutakhiran Data dosen pada sister.pptxPemutakhiran Data dosen pada sister.pptx
Pemutakhiran Data dosen pada sister.pptx
 
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 8 Fase D Kurikulum MerdekaModul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka
 
Pemaparan budaya positif di sekolah.pptx
Pemaparan budaya positif di sekolah.pptxPemaparan budaya positif di sekolah.pptx
Pemaparan budaya positif di sekolah.pptx
 
FORMAT PPT RANGKAIAN PROGRAM KERJA KM 7.pptx
FORMAT PPT RANGKAIAN PROGRAM KERJA KM 7.pptxFORMAT PPT RANGKAIAN PROGRAM KERJA KM 7.pptx
FORMAT PPT RANGKAIAN PROGRAM KERJA KM 7.pptx
 
Kisi-kisi PAT IPS Kelas 8 semester 2.pdf
Kisi-kisi PAT IPS Kelas 8 semester 2.pdfKisi-kisi PAT IPS Kelas 8 semester 2.pdf
Kisi-kisi PAT IPS Kelas 8 semester 2.pdf
 
AKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARU
AKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARUAKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARU
AKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARU
 
SOAL ASAS SENI MUSIK kelas 2 semester 2 kurikulum merdeka
SOAL ASAS SENI MUSIK kelas 2 semester 2 kurikulum merdekaSOAL ASAS SENI MUSIK kelas 2 semester 2 kurikulum merdeka
SOAL ASAS SENI MUSIK kelas 2 semester 2 kurikulum merdeka
 
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
 
Materi 1_Bagaimana Kita Memaknai Sekolah yang Berkualitas_ (ss versi kab_kot)...
Materi 1_Bagaimana Kita Memaknai Sekolah yang Berkualitas_ (ss versi kab_kot)...Materi 1_Bagaimana Kita Memaknai Sekolah yang Berkualitas_ (ss versi kab_kot)...
Materi 1_Bagaimana Kita Memaknai Sekolah yang Berkualitas_ (ss versi kab_kot)...
 
Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...
Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...
Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...
 
Ppt landasan pendidikan Pai 9 _20240604_231000_0000.pdf
Ppt landasan pendidikan Pai 9 _20240604_231000_0000.pdfPpt landasan pendidikan Pai 9 _20240604_231000_0000.pdf
Ppt landasan pendidikan Pai 9 _20240604_231000_0000.pdf
 
Seminar Pendidikan PPG Filosofi Pendidikan.pdf
Seminar Pendidikan PPG Filosofi Pendidikan.pdfSeminar Pendidikan PPG Filosofi Pendidikan.pdf
Seminar Pendidikan PPG Filosofi Pendidikan.pdf
 
materi penyuluhan kesehatan reproduksi remaja
materi penyuluhan kesehatan reproduksi remajamateri penyuluhan kesehatan reproduksi remaja
materi penyuluhan kesehatan reproduksi remaja
 
Juknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdf
Juknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdfJuknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdf
Juknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdf
 
JUKNIS SOSIALIASI PPDB JATENG 2024/2025.PDF
JUKNIS SOSIALIASI PPDB JATENG 2024/2025.PDFJUKNIS SOSIALIASI PPDB JATENG 2024/2025.PDF
JUKNIS SOSIALIASI PPDB JATENG 2024/2025.PDF
 

Komunikasi Bisnis

  • 1. KOMUNIKASI BISNIS Oleh : Achmad Boys Awaluddin Rifai
  • 2. Pengertian • Komunikasi adalah suatu proses atau kegiatan atau pemindahan informasi(ide, berita, pengetahuan, dll) yang memiliki tujuan dari komunikator(jurnalis, individu, atau kelompok) kepada komonikan. • Media : TV, radio, media cetak, bahasa, dll • Bisnis : suatu kegiatan yang bertujuan untuk mendapatkan keuntungan • Komunikasi bisnis adalah suatu kegiatan yang menyampaikan informasi dengan tujuan mencari keuntungan
  • 3. 5 Persyaratan dalam melakukan Komunikasi Bisnis 1. Ability to communicate (kemampuan komunikasi) 2. Ability to organize (kemampuan berorganisasi) 3. Ability to get on with (kemampuan membina relasi) 4. Personality intergrity (memiliki integritas) 5. Imagination (imajinasi yang kuat)
  • 4. Prisip Dasar Komunikasi Bisnis • Dibagi menjadi 2 kategori besar : 1. Komunikasi sebagai Ilmu, telah melahirkan cabang-cabang ilmu seperti Jurnalistik, Public Relation, Manajemen Komunikasi, Media Komunikasi (Televisi, Radio, Fotografi, Cinematografi, Media Cetak, Design Grafis, Dll). 2. Komunikasi sebagai Alat, telah menjadi suatu seni tersendiri dalam penggunaan praktis. Komunikasi praktis ini melahirkan profesi komunikasi seperti Jurnalis, Production House, seperti halnya profesi Kedokteran, Pengacara, Dsb.
  • 5. 3 Bentuk Komunikasi 1. Komunikasi Antar Personal, merupakan Komunikasi antar seorang individu dengan individu lain. Karakteristik : terjadi dimana dan kapan saja; merupakan proses berkesinambungan antara masa lalu, dini, dan akan datang; mempunyai tujuan tertentu; menghasilkan hubungan yang timbal balik; merupakan sesuatu yang dipelajari; dapat meramalkan sesuatu; dapat dimulai dengan melakukan kesalahan. 2. Komunikasi Kelompok, merupakan Komunikasi yang berlangsung antara seorang komunikator dengan sekelompok orang yang jumlahnya lebih dari 2 orang. Terbagi menjadi dua : kelompok kecil (<5 orang) karakteristik : jumlahnya cukup kecil sehingga semua anggota dapat berkomunikasi dengan mudah, para anggota harus dihubungakan satu sama lain dengan beberapa cara, harus ada beberapa tujuan yang sama, harus dihubungkan oleh beberapa aturan dan struktur yang terorganisir ; kelompok besar (>5 orang). 3. Komunikasi Massa, merupakan Komunikasi melalui media masa modern yang meliputi : surat kabar dengan sirkulasi yang luas, kemudian siaran radio dan televisi yang ditujukan kepada umum, dan film yang dipertunjukkan di gedung bioskop. Karateristik : bersifat umum, bersifat heterogen, menimbulkan keserempakan, hubungan komunikator dan komunikan bersifar non pribadi, merupakan komunikasi satu arah
  • 6. Survive Komunikasi 1. PENGETAHUAN 2. PENGALAMAN 3. WAWASAN
  • 7. Perbedaaan Komunikasi Bisnis dengan Komunikasi lainnya 1. Bussiness communication is good oriented 2. Bussiness communication takes place in real time 3. The Communication not the audience is responsible for successful communication 4. A bus massage should present the communicator and its company in a favorable light
  • 8. Image Building • Citra adalah Kesan, Pemasaran, Gambaran, dari publik terhadap perusahaan, kesan yang sengaja diciptakan dari satu objek , orang, maupun organisasi. • 4 peran penting citrabagi suatu perusahaan : 1. Citra menciptakan harapan, bersama dengan kampanye pemasaran eksternal 2. Citra sebagai penyaringan yang mempengaruhi persepsi pada kegiatan perusahaan 3. Citra adalah fungsi dari pengalaman dan juga harapan konsumen 4. Citra mempunyai pengaruh penting pada manajemen