SlideShare a Scribd company logo
1 of 14
JURNAL
Kewajiban belajar perspektif hadits
DISUSUN GUNA MEMENUHI TUGAS HADITS TARBAWI
1. Rista Rokhmania A'yun (2144012864)
2. Sayyid Abdullah (2144012883)
3. Mohammad Fajar Mutamam (21441012831)
4. Atho'illah (2144012878)
5. Jilan Maulida (2144012897)
INSTITUT AGAMA ISLAM AL-FALAH ASSUNNIYYAH
(INAIFAS)
TAHUN PELAJARAN
2022/2023
Abstrak
Ilmu dalam sudut pandang apapun sangat menarik untuk terus dikaji. Ilmu adalah
kunci segala kebaikan. Ilmu merupakan sarana untuk menunaikan apa yang Allah
wajibkan pada kita. Tak sempurna keimanan dan tak sempurna pula amal kecuali
dengan ilmu. Dengan ilmu Allah disembah, dengannya hak Allah ditunaikan, dan
dengan ilmu pula agama-Nya disebarkan. Perintah menuntut ilmu yang disampaikan
Rasulullah Saw sejalan dengan perintah Allah Swt.
Islam memberikan motivasi yang kuat kepada umatnya agar selalu belajar dan
menuntut ilmu berupa derajat yang tingi di sisi Allah SWT, di mudahkan menuju
surga, di senangi oleh para malaikat, dimohonkan ampun oleh makhluk Allah yang
lain, lebih utama dari ahli ibadah dan menjadi pewaris para Nabi. Dengan belajar
seseorang akan mengetahui Akidah yang benar dan cara-cara Beribadah yang benar
serta mengejhfnalkan dirinya kepada Rabbnya.
Kata kunci : Ilmu, Hadits, dan Islam.
Pendahuluan
Belajar mengajar merupakan hal yang sangat penting untuk mewujudkan
kebahagiaan hidup di dunia dan akhirat. Tanpa ilmu, manusia tidak dapat melakukan
segala hal. Untuk mencari nafkah perlu ilmu, beribadah perlu ilmu, bahkan makan
dan minumpun perlu ilmu. Dengan demikian belajar merupkan sebuah kemestian
yang tidak dapat ditolak apalagi terkait dengan kewajiban seorang sebagai hamba
Allah swt. Jika seorang tidak mengetahui kewajibannya sebagai hamba bagaimana
bisa dia dapat memperoleh keselamatan di dunia dan akhirat.
Sebagian dari antara kita mungkin bisa menganggap bahwa dalam hukum
menuntut ilmu agama hanya sekadar sunnah, yang artinya akan mendapat pahala
untuk mereka yang melakukannya serta tidak akan berdosa bagi siapa saja yang
meninggalkannya. Padahal ada terdapat banyak beberapa kondisi di mana dalam
hukum menuntut ilmu agama adalah wajib untuk setiap Muslim (fardhu ‘ain)
sehingga berdosalah untuk mereka orang yang meninggalkannya.
Dari sini muncullah pertanyaan sebenarnya ilmu apakah yang wajib dipelajari oleh
umat islam? Sampai-sampai diwajibkan untuk menuntut ilmu tersebut. Juga,
bagaimana kontribusi ilmu tersebut dalam kehidupan kita ?
Metode Penelitian
Metode dalam penelitian ini menggunakan kajian pustaka atau liberalry research.
Yaitu kajian yang menitik beratkan penelitian pada suatu buku atau berfokus pada
suatu teori yang kemudian diulas secara deskriptif dan menyeluruh. Tulisan jenis ini
berisi satu topik yang memuat beberapa gagasan dan atau proposisi yang berkatian
yang harus didukung oleh data yang diperoleh dari sumber pustaka.1
Pembahasan
Definisi Belajar
Jumanta Hamdayana (2016: 28) menjelaskan bahwa belajar secara umum
adalah usaha atau suatu kegaiatan yang dilakukan secara sadar supaya mengetahui
atau dapat melakukan sesuatu. Hasil kegiatan belajar adalah prubahan diri, dari
keadaan tidak tahu menjadi tahu, dari tidak melaksanakan sesuatu menjadi
melaksanakan sesuatu, dari tidak mampu melakukan sesuatu menjadi mampu
melakukan sesuatu. Selain itu belajar merupakan suatu proses yang akan
mengakibatkan perubahan dalam diri individu yang belajar. Perubahan tersebut bisa
berupa tingkah laku yang ditimbulkan melalui latihan atau pengalaman.
kewajiban belajar dalam perspektif Islam
Ilmu adalah kunci segala kebaikan. Ilmu merupakan sarana untuk menunaikan
apa yang Allah wajibkan pada kita. Tak sempurna keimanan dan tak sempurna pula
1
Tim penyusun, Pedoman Penulisan karya Ilmiyah Penulisan. (Jember : Institut
Agama Islam Al Falah As Sunniyah. 2020)
amal kecuali dengan ilmu. Dengan ilmu Allah disembah, dengannya hak Allah
ditunaikan, dan dengan ilmu pula agama-Nya disebarkan. Perintah menuntut ilmu
yang disampaikan Rasulullah Saw sejalan dengan perintah Allah Swt. Dalam Alquran
ditemukan ayat-ayat yang memerintahkan untuk menuntut ilmu dan petunjuk-
petunjuk dan urgensinya. Ayat-ayat itu antara lain sebagai berikut:
‫ربك‬ ‫باسم‬ ‫اقرأ‬
،‫علق‬ ‫من‬ ‫اإلنسان‬ ‫خلق‬ ،‫خلق‬ ‫الذي‬
‫اقرأ‬
‫علم‬ ،‫بالقلم‬ ‫علم‬ ‫الذي‬ ،‫األكرم‬ ‫وربك‬
‫يعلم‬ ‫لم‬ ‫ما‬ ‫اإلنسان‬
Artinya : Bacalah dengan (menyebut) nama Tuhanmu yang Menciptakan, Dia telah
menciptakan manusia dari segumpal darah. Bacalah, dan Tuhanmulah yang Maha
pemurah, Yang mengajar (manusia) dengan perantaran kalam. Dia mengajar kepada
manusia apa yang tidak diketahuinya.
Ayat ini dapat dijadikan sebagai alasan bahwa ilmu pengetahuan itu penting
dalam kehidupan manusa. Allah memerintahkan manusia agar membaca sebelum
memerintahkan dan melakukan pekerjan lain. Ayat ini juga menunjukkan karunia
Allah Swt kepada manusia, sebab dia dapat menemukan kemampuan belajar bahasa.
Tambahan lagi, manusia juga dapat mempelajari baca tulis, ilmu pengetahuan,
keterampilan yang beragam, petunjuk dan keimanan serta hal-hal yang tidak diketahui
oleh manusia sebelum diajarkan kepadanya.
Di dalam ayat lain juga di sebutkan :
۞ ﴿
‫ا‬َ‫م‬َ‫و‬
َ‫ان‬َ‫ك‬
َ‫ون‬ُ‫ن‬ِ‫ؤْم‬ُ‫م‬ْ‫ٱل‬
‫وا‬ُ‫ر‬ِ‫ف‬‫ن‬َ‫ي‬ِ‫ل‬
‫ة‬َّ‫ف‬ٓ‫ا‬َ‫ك‬
ۚ
َ‫ل‬َ‫ف‬
َ
‫ل‬ْ‫و‬
َ‫ر‬َ‫ف‬َ‫ن‬
‫ن‬ِ‫م‬
ِ‫ل‬ُ‫ك‬
‫ة‬َ‫ق‬ ْ‫ر‬ِ‫ف‬
ْ‫م‬ُ‫ه‬ْ‫ن‬ِ‫م‬
‫ة‬َ‫ف‬ِ‫ئ‬ٓ‫ا‬َ‫ط‬
َ‫ف‬َ‫ت‬َ‫ي‬ِ‫ل‬
‫وا‬ُ‫ه‬َّ‫ق‬
‫ى‬ِ‫ف‬
ِ‫ين‬ِ‫ٱلد‬
‫وا‬ُ‫ر‬ِ‫نذ‬ُ‫ي‬ِ‫ل‬ َ‫و‬
ْ‫م‬ُ‫ه‬َ‫م‬ْ‫و‬َ‫ق‬
‫ا‬َ‫ذ‬ِ‫إ‬
‫ا‬ ٓ‫و‬ُ‫ع‬َ‫ج‬ َ‫ر‬
ْ‫م‬ِ‫ه‬ْ‫ي‬َ‫ل‬ِ‫إ‬
ْ‫م‬ُ‫ه‬َّ‫ل‬َ‫ع‬َ‫ل‬
َ‫ون‬ُ‫ر‬َ‫ذ‬ْ‫ح‬َ‫ي‬
﴾
‫(التوبة‬
122
)
Artinya : Dan tidak sepatutnya orang-orang mukmin itu semuanya pergi (ke
medan perang). Mengapa sebagian dari setiap golongan di antara mereka tidak pergi
untuk memperdalam pengetahuan agama mereka dan untuk memberi peringatan
kepada kaumnya apabila mereka telah kembali, agar mereka dapat menjaga dirinya.
Dari ayat ini terdapat beberapa pendapat ulama tentang kewajiban belajar dan
mengajar :
1. Berkata mujahid dan Ibnu Zaid : bahwasannya jihad itu bukanlah perintah
untuk perorangan dan bahwasannya jihad itu adalah fardhu kifayah,
bahwa kalau seandainya setiap umat muslim pergi untuk melakukan jihad
maka akan terlantar daripada keluarga mereka yang ditinggalkan, maka
hendaklah keluar sebagian dari pada mereka untuk berjihad dan menetap
sebagian di kotanya untuk memperdalam ilmu agama dan menjaga
keluarganya sehingga apabila kembali orang-orang yang berjihad dijalan
Allah mereka yang menetap di kotanya mengajarkan kepada mereka apa
yang telah mereka pelajari daripada hukum-hukum syariat dan apa yang
turun dari wahyu Allah SWT kepada nabi Muhammad SAW.
2. Berkata sebagian ulama ayat ini merupakan asal-usul daripada kewajiban
untuk menuntut ilmu karena artinya : dan hendaklah orang-orang mukmin
tidak pergi seluruhnya, sedangkan nabi Muhammad SAW muqim dan
tidak pergi, maka seandainya jika mereka pergi maka akan meninggalkan
nabi sendirian di kota Madinah. Maka hendaklah tetap sebagian daripada
mereka bersama nabi Muhammad SAW untuk menerima dari beliau ilmu
agama dan memperdalami Nya, maka apabila telah pulang orang yang
berjihad fii sabilillah kepada mereka maka orang-orang yang muqim
bersama Nabi SAW memberitahu mereka tentang apa yang telah mereka
dengar dan belajar dari Nabi SAW, dari ayat ini maka kewajiban untuk
memperdalam ilmu itu tertulis di dalam Alquran dan sunnah.
Dari segi pemikiran keutamaan sangatlah jelas, sebab dengan ilmu seseorang
bisa sampai kepada Allah Ta’ala dan bisa pula berada disamping-Nya. Ilmu adalah
kebahagiaan yang tak lekang oleh waktu dan kenikmatan abadi yang tiada habisnya.
Di dalam ilmu terletak kebahagiaan dunia dan akhirat dan pada hakikatnya dunia itu
ladang akhirat.seorang yang berilmu, dengan ilmunya dia bisa menanam kebahagian
yang kekal, karena dengan ilmu yang dia miliki dia dapat mencotohkan akhlak mulia
kepada sesama manusia dan mengajak untuk melakukan amal-amal yang
mendekatkan mereka kepada Rabb semesta Alam.2
Hadits tentang kewajiban belajar
Kefardluan belajar :
2
Imam Abdur Ra’uf Al Nawii, Faidhu al Qodiir, (Dar el Hadid 2010), 353 juz 4
Diriwayatkan dari Anas bin Malik :
ِ‫ه‬ ‫حدثنا‬
َ‫ع‬ ‫بن‬ ‫شام‬
َّ‫م‬
َ‫ح‬ ‫ثنا‬ .‫ار‬
ْ‫ف‬
ُ‫ص‬
ُ‫بن‬
ُ‫س‬
َ‫ل‬
ْ‫ي‬
َ‫م‬
َ‫ك‬ ‫ثنا‬ .‫ان‬
ِ‫ث‬
ْ‫ي‬
ُ‫ر‬
ِ‫ش‬ ‫بن‬
ْ‫ن‬
ِ‫ظ‬
ْ‫ي‬
ِ
‫ر‬
ِ‫س‬ ‫بن‬ ‫محمد‬‫عن‬,
ْ‫ي‬
ِ
‫ر‬
ْ‫ي‬
‫ن‬
َ‫أ‬ ‫عن‬
َ‫ن‬
ِ‫بن‬ ‫س‬
‫مسلم‬ ‫كل‬ ‫على‬ ‫فريضة‬ ‫العلم‬ ‫طلب‬ : ‫قال‬ ‫سلم‬ ‫و‬ ‫عليه‬ ‫هللا‬ ‫صلى‬ ‫النبي‬ ‫عن‬ ‫مالك‬
.
Telah mengabarkan kepada
Hisyam bin Ammar,
Telah mengabarkan kepada kami
Katsir bin Syindzir dari
kepada kami
Telah mengabarkan
Hafsh bin Sulaiman,
kami
uhammad
M
abi
N
Malik RA berkata,bersabda
Muhammad bin Siriin dari Anas bin
.
mencari ilmu adalah wajib bagi setiap orang muslim
SAW :
Takhrij hadist :
 Sunan Ibnu maajah, Alhafidz Abii Abdillah Muhammad bin Yaziid Alqozwini,
Juz 1, al muqoddimah, Bab fadhlul ulama’ wal hast ‘alaa tholabil ilmi, no:
224, daar ihya’il kutubil ‘arobiyyah, cairo
 Para ulama ahli hadits telah menerangkan jalur-jalur hadits ini dalam
kitab-kitab mereka, seperti: Imam As-Suyuthi dalam kitab Juz Thuruqi
Hadits Tholabil Ilmi Faridhotun ’Ala Kulli Muslimin, Imam Ibnul Jauzi
dalam kitab Al-Wahiyat (I/67-71), Imam Ibnu ‘Abdil Barr dalam kitab Jami’
Bayanil ‘Ilmi wa Fadhlihi (I/69-97)
Didalam kitab sunan ibnu maajah dengan kelengkapan teks sebagai berikut :
ِ‫ه‬ ‫حدثنا‬
َ‫ع‬ ‫بن‬ ‫شام‬
َّ‫م‬
َ‫ح‬ ‫ثنا‬ .‫ار‬
ْ‫ف‬
ُ‫ص‬
ُ‫بن‬
ُ‫س‬
َ‫ل‬
ْ‫ي‬
َ‫م‬
َ‫ك‬ ‫ثنا‬ .‫ان‬
ِ‫ث‬
ْ‫ي‬
ُ‫ر‬
ِ‫ش‬ ‫بن‬
ْ‫ن‬
ِ‫ظ‬
ْ‫ي‬
ِ
‫ر‬
ِ‫س‬ ‫بن‬ ‫محمد‬‫عن‬,
ْ‫ي‬
ِ
‫ر‬
ْ‫ي‬
‫ن‬
َ‫أ‬ ‫عن‬
َ‫ن‬
ِ‫بن‬ ‫س‬
‫مسلم‬ ‫كل‬ ‫على‬ ‫فريضة‬ ‫العلم‬ ‫طلب‬ : ‫قال‬ ‫سلم‬ ‫و‬ ‫عليه‬ ‫هللا‬ ‫صلى‬ ‫النبي‬ ‫عن‬ ‫مالك‬
.
‫عند‬ ‫العلم‬ ‫وواضع‬
ِ
‫الخنازير‬ ‫كمقلد‬ ‫أهله‬ ‫غير‬
‫الجوهر‬
َ‫اللؤلؤ‬ ‫و‬
َ‫والذهب‬
.
Berkata seorang ‘ulama dalam mewajibkan belajar :
‫عالما‬ ‫يولد‬ ‫المرؤ‬ ‫فليس‬ ‫تعلم‬
#
‫جاهل‬ ‫هو‬ ‫كمن‬ ‫علم‬ ‫أخو‬ ‫ليس‬ ‫و‬
‫عنده‬ ‫علم‬ ‫ل‬ ‫القوم‬ ‫كبير‬ ‫فإن‬
#
‫المحافل‬ ‫عليه‬ ‫ت‬‫التف‬ ‫إذا‬ ‫صغير‬
‫وإن‬
‫المحافل‬ ‫إليه‬ ‫ردت‬ ‫إذا‬ ‫كبير‬ # ‫عالما‬ ‫كان‬ ‫إن‬ ‫القوم‬ ‫صغير‬
Artinya :
Belajarlah maka sesungguhnya seseorang dilahirkan dalam keadaan tidak alim #
dan tidaklah seseorang yang memiliki ilmu itu sama dengan orang yang jahil atau
bodoh.
karena sesungguhnya pembesar kaum apabila dia tidak mempunyai ilmu # akan
menjadi kecil apabila dia hadir dalam suatu perkumpulan.
Dan sesungguhnya kaum yang kecil apabila dia mempunyai ilmu # maka akan
menjadi besar apabila dikembalikan kepadanya suatu perkumpulan itu.
Dari kitab : al mukhtaroot fil mahfudzot,al ustadz Abdullah bin ‘awadh ‘abdun,juz 2
hal 1,daarut tauhid,malang
Diriwayatkan dari sahabat abi darda’ RA :
‫عن‬
‫ما‬ , ‫الناس‬ ‫أيها‬ : ‫قال‬ ‫درداء‬ ‫أبي‬
‫لي‬
‫ق‬ ‫تعلموا‬ ‫؟‬ ‫يتعلمون‬ ‫ل‬ ‫وجهالكم‬ ‫يذهبون‬ ‫علماءكم‬ ‫أرى‬
‫بل‬
‫العلماء‬ ‫ذهاب‬ ‫العلم‬ ‫رفع‬ ‫فإن‬ ,‫العلم‬ ‫يرفع‬ ‫أن‬
.
Beliau berkata : wahai sekalian manusia ! kenapa aku melihat ‘ulamak dari kalangan
kalian pergi, dan orang-orang bodoh dari kalangan kalian tidak ada yang mau belajar
? belajarlah ! sebelum ilmu itu di angkat,maka sesungguhnya terangkatnya ilmu
tersebut dengan perginya ‘ulamak ( meninggal dunia )
Dari kitab :tanbiihul ghofilin,imam abul laist nasr bin muhammad alhanafi
assamarqondiy,bab fadli tholabil ‘ilmi ,hal 404,daar ibnu katsir,bairut.
Kata ‫فر‬
‫ي‬
‫ض‬
‫ة‬ berasal dari kata ْ‫ف‬َ‫ي‬
ِ‫ر‬
‫ض‬
–
‫ا‬‫ض‬ ْ‫ر‬َ‫ف‬ - َ‫ض‬ َ‫ر‬َ‫ف‬ yang artinya kewajiban. Sedangkan
dalam hadits diatas ‫فريضة‬ atau kewajiban dalam belajar ini mempunyai berbagai
macam pengertian. Ada yang mengatakan bahwa ilmu yang wajib dipelajari adalah
ilmu ikhlas karena ikhlas termasuk perkara yang diperintah allah, semisal pada
perbuatan amal manusia apakah condong mengikuti nafsu syahwat semata atau karena
allah. Menurut pendapat lain kewajiban mencari ilmu dalam hadist ini adalah ilmu
tauhid yaitu dengan cara merenung dan mencari dalilnya. Sedangkan menurut imam
ghozali dalam kitabnya al minhaj ilmu yang wajib dipelajari disini terbagi menjadi
tiga yaitu :
1. Ilmu tauhid
Yaitu ilmu yang dapat mengetahui ushuluddin dasar2 agama. Dengan artian
pengetahuan bahwa allah itu maha kuasa, maha mengetahui dan segala macam
sifat allah yang wajib diketahui. Juga pengetahuan bahwa nabi muhammad
adalah utusan allah yang terpercaya kebanarannya.
2. Ilmu sirr ilmu yang berkaitan dengan hati
Mengetahui apa saja perintah allah dan larangannya sehingga tercapai rasa
ikhlas dan adaanya perbuatan yang baik.
3. Ilmu syariat
Yaitu dapat mengetahui segala sesuatu yang wajib diketahui agar bisa
melakukan kebutuhanmu.
Sedangkan selain ilmu yang 3 diatas merupakan fardlu kifayah.
Di sebutkan dalam tafsir alqurtubi menafsirkan ayat 122 dari surat attaubah di
atas,bahwa ilmu itu terbagi menjadi dua bagian :
1. Wajib atas individual seperti ilmu shalat zakat dan puasa.
2. Fardhu kifayah seperti ilmu untuk mendapatkan hak-hak atau untuk
menegakkan Had dan juga ilmu jinayat dalam syariat islam, maka ilmu ini
tidak cocok untuk dipelajari seluruh manusia, maka akibatnya akan menjadi
terbuang waktu-waktu mereka dan akan menjadi kurang waktu mereka untuk
mata pencaharian mereka.
Keutamaan-keutamaan mencari ilmu tidak terlepas dengan pembahasan
tentang keutamaan para ulama karena hadits tersebut saling berhubungan. Ketika kita
membicarakan tentang keutamaan ilmu maka wajib bagi kita menjelaskan tentang
keutamaan para alim ulama. Karena sesungguhnya ilmu adalah sifat yang ada pada
seorang yang alim. Ketika kita membahas tentang keutamaan suatu sifat maka kita
wajib juga membahas tentang keutamaan seseorang yang memiliki sifat tersebut.
Akan tetapi tujuan pada bab ini tidak menjelaskan tentang keutamaan ulama.
Syekh kutub ad din rahimahulloh didalam kitab syarahnya menjelaskan bahwa
sesungguhnya derajat orang yang ahli ilmu itu menyamai dengan derajat para nabi.
Para nabi itu tidak mewariskan harta akan tetapi mewarisi ilmu kepada ummatnya
dengan tujuan menghapus kebodohan. Allah sangat mencintai para alim berdasarkan
ayat ‫ال‬
‫ية‬ .... ‫امنوا‬ ‫اللذين‬ ‫هللا‬ ‫يرفع‬ yang artinya allah mengangkat derajat orang-orang yang
beriman dari kalian semua dan mengangkat derajat orang-orang yang mepunyai ilmu.
Orang yang berilmu tidak akan diberikan derajat kecuali dia sudah melakukan perkara
yang di perintahkan dan menjauhi perkara yang dilarang. Dan para ulama akan
mendapatkan kemuliaaan pahala dan akan diangkat derajatnya di akhirat. Allah juga
mencohkan kepada manusia untuk selalu berdoa meminta ilmu barokah serta manfaat
seperti yang pernah dilakukan Nabi Muhammad SAW dalam QS taha-ayat 114 yang
berbunyi :
‫ى‬َ‫ل‬ََٰ‫ع‬َ‫ت‬َ‫ف‬
ُ َّ
‫ٱّلل‬
ُ‫ك‬ِ‫ل‬َ‫م‬ْ‫ٱل‬
‫ق‬َ‫ح‬ْ‫ٱل‬
ۗ
َ
‫ل‬َ‫و‬
ْ‫ل‬َ‫ج‬ْ‫ع‬َ‫ت‬
ِ‫ان‬َ‫ء‬ ْ‫ر‬ُ‫ق‬ْ‫ٱل‬ِ‫ب‬
‫ن‬ِ‫م‬
ِ‫ل‬ْ‫ب‬َ‫ق‬
‫ن‬َ‫أ‬
َٰٓ
‫ى‬َ‫ض‬ْ‫ق‬ُ‫ي‬
َ‫ك‬ْ‫ي‬َ‫ل‬ِ‫إ‬
‫ۥ‬
ُ‫ه‬ُ‫ي‬ْ‫ح‬ َ‫و‬
ۖ
‫ل‬ُ‫ق‬ َ‫و‬
ِ‫ب‬ َّ‫ر‬
ِ
‫ز‬
‫ى‬ِ‫ن‬ْ‫د‬
‫ا‬‫م‬ْ‫ل‬ِ‫ع‬
‫قال‬
‫الحسن‬
:
‫نزلت‬
‫في‬
‫رجل‬
‫لطم‬
‫وجه‬
‫امرأته‬
‫؛‬
‫فجاءت‬
‫إلى‬
‫النبي‬
-
‫صلى‬
‫هللا‬
‫عليه‬
‫وسلم‬
-
‫تطلب‬
‫القصاص‬
،
‫فجعل‬
‫النبي‬
-
‫صلى‬
‫هللا‬
‫عليه‬
‫وسلم‬
-
‫لها‬
‫القصاص‬
‫فنزل‬
‫الرجال‬
‫قوامون‬
‫ع‬
‫لى‬
‫النساء‬
‫ولهذا‬
‫قال‬
:
‫وقل‬
‫رب‬
‫زدني‬
‫علما‬
‫أي‬
‫فهما‬
‫؛‬
‫ألنه‬
-
‫عليه‬
‫السالم‬
-
‫حكم‬
‫بالقصاص‬
‫وأبى‬
‫هللا‬
‫ذ‬
‫لك‬
Berkata imam Hasan Al bashri : ayat ini turun kepada seorang laki-laki yang telah
menampar istrinya, kemudian seorang istri tersebut mengadukan hal itu kepada nabi
Muhammad SAW dan meminta untuk qishas terhadap suami nya tersebut, maka Nabi
Muhammad SAW mengabulkan permintaan seorang istri tersebut untuk mengqishas
suaminya itu. maka turunlah ayat Arrijaalu qowwaamuuna ‘Alan Nisa. oleh karena itu
nabi Muhammad berdoa dengan ayat ini : robbi zidni ‘ilma Yakni kepahaman, karena
nabi Muhammad SAW memutuskan untuk menjatuhkan qishas terhadap suami wanita
tersebut dan akan tetapi Allah SWT menurunkan wahyu kepadanya dan melarang hal
itu.
Dari kitab : tafsir qurtubi,media online app strore,QS Taha ayat 114
Tentang keutamaan menunut ilmu sangat banyak sekali hadist-hadist yang
menyebutkan nya serta di ikuti dengan kalam hikmah para ‘ulama :
Hadist keutamaan menuntut ilmu :
Diriwayatkan dari Abu hurairah :
,‫هريرة‬ ‫أبي‬ ‫عن‬ ,‫صالح‬ ‫ابي‬ ‫عن‬, ‫األعمش‬ ‫عن‬ ,‫أسامة‬ ‫أبو‬ ‫حدثنا‬ :‫قال‬ ,‫غيالن‬ ‫بن‬ ‫محمود‬ ‫حدثنا‬
‫قال‬
: ‫سلم‬ ‫و‬ ‫عليه‬ ‫هللا‬ ‫صلى‬ ‫هللا‬ ‫رسول‬ ‫قال‬ :
‫طريقا‬ ‫سلك‬ ‫من‬
‫يلتمس‬
‫علما‬ ‫فيه‬
‫ل‬‫سه‬
‫هللا‬
‫له‬
‫طريقا‬
‫إلى‬
‫الجنة‬
.
Artinya : Telah memberi kabar Kami Mahmud bin ghoilan berkata telah memberi
kabar Aku Abu Usamah dari al a’masy dari Abi Soleh Dari Abi Hurairah radliyallahu
taala Anhu berkata : bersabda Nabi Muhammad SAW : barangsiapa yang berjalan di
suatu Jalan mencari didalamnya suatu ilmu,maka Allah SWT mudahkan untuknya
jalan menuju surga.
Takhrij hadist :
 sunan attirmidzi, Alhafidz Abi ‘Isaa Muhammad bin ‘Isaa Attirmidzi,Juzz 4
,bab fadhli tolabil ilmi,no 2646, daarul ghorbil islaami,tunisia
Berkata para ‘ulama tentang keutamaan menuntut ilmu :
Berkata Abbas RA :
‫فا‬ , ‫الملك‬ ‫و‬ ‫المال‬ ‫و‬ ‫العلم‬ ‫بين‬ ‫السالم‬ ‫عليه‬ ‫سليمان‬ َ‫ر‬ِ‫ي‬ُ‫خ‬
‫خ‬
.‫الملك‬ ‫و‬ ‫المال‬ ‫هللا‬ ‫فأعطاه‬ , ‫العلم‬ ‫تار‬
Artinya : Nabi Sulaiman di beri pilihan antara memiliki ilmu , harta atau
kerajaan,maka beliau memilih ilmu,dan Allah SWT memberikan harta dan kerajaan
seakalian.
Dari kitab : al manhajus sawi,al habib zain bin ibrohim bin sumaith,hal 90 bab fii
maa waroda min kalam salaf wal kholaf fii fadlil ilmi,daaruln ilmi wad
dakwah,tarim-hadramaut.
Hadist tentang anjuran menuntut ilmu :
Dalam suatu hadist yang diriwayatkan imam abu dawud :
‫داود‬ ‫عن‬ ‫يحدث‬ ‫حيوة‬ ‫بن‬ ‫رجاء‬ ‫بن‬ ‫عاصم‬ ‫سمعت‬ ‫داود‬ ‫بن‬ ‫هللا‬ ‫عبد‬ ‫حدثنا‬ ‫مسرهد‬ ‫بن‬ ‫مسدد‬ ‫حدثنا‬
‫بن‬
،‫دمشق‬ ‫مسجد‬ ‫في‬ ‫عنه‬ ‫هللا‬ ‫رضي‬ ‫الدرداء‬ ‫أبي‬ ‫مع‬ ‫جالسا‬ ‫كنت‬ :‫قال‬ ‫أنه‬ ‫قيس‬ ‫بن‬ ‫كثير‬ ‫عن‬ ‫جميل‬
‫وسلم‬ ‫آله‬ ‫وعلى‬ ‫عليه‬ ‫هللا‬ ‫صلى‬ ‫الرسول‬ ‫مدينة‬ ‫من‬ ‫جئتك‬ ‫إني‬ ! ‫الدرداء‬ ‫أبا‬ ‫يا‬ :‫فقال‬ ‫رجل‬ ‫فجاءه‬
‫فإني‬ :‫قال‬ ،‫لحاجة‬ ‫جئت‬ ‫ما‬ ،‫وسلم‬ ‫آله‬ ‫وعلى‬ ‫عليه‬ ‫هللا‬ ‫صلى‬ ‫هللا‬ ‫رسول‬ ‫عن‬ ‫تحدثه‬ ‫أنك‬ ‫بلغني‬ ‫لحديث‬
‫به‬ ‫هللا‬ ‫سلك‬ ‫علما‬ ‫فيه‬ ‫يطلب‬ ‫طريقا‬ ‫سلك‬ ‫(من‬ :‫يقول‬ ‫وسلم‬ ‫وآله‬ ‫عليه‬ ‫هللا‬ ‫صلى‬ ‫هللا‬ ‫رسول‬ ‫سمعت‬
‫من‬ ‫له‬ ‫ليستغفر‬ ‫العالم‬ ‫وإن‬ ،‫العلم‬ ‫لطالب‬ ‫رضا‬ ‫أجنحتها‬ ‫لتضع‬ ‫المالئكة‬ ‫وإن‬ ،‫الجنة‬ ‫طرق‬ ‫من‬ ‫طريقا‬
‫كفضل‬ ‫العابد‬ ‫على‬ ‫العالم‬ ‫فضل‬ ‫وإن‬ ،‫الماء‬ ‫جوف‬ ‫في‬ ‫والحيتان‬ ‫األرض‬ ‫في‬ ‫ومن‬ ‫السماوات‬ ‫في‬
‫ول‬ ‫دينارا‬ ‫يورثوا‬ ‫لم‬ ‫األنبياء‬ ‫وإن‬ ،‫األنبياء‬ ‫ورثة‬ ‫العلماء‬ ‫وإن‬ ،‫الكواكب‬ ‫سائر‬ ‫على‬ ‫البدر‬ ‫ليلة‬ ‫القمر‬
‫وافر‬ ‫بحظ‬ ‫أخذ‬ ‫أخذه‬ ‫فمن‬ ،‫العلم‬ ‫ورثوا‬ ،‫درهما‬
.
Artinya : Telah memberi kabar kepada kami Musaddad bin musarhad memberi kabar
kepada kami Abdullah bin Daud, dia berkata aku mendengar haiwah berkata dari
Daud bin Jamil dari kasir bin Qais berkata : aku duduk bersama abu dardak di suatu
masjid di damaskus, maka datang kepadanya seorang laki-laki kemudian berkata :
wahai abu dardak , sesungguhnya aku datang kepadamu dari Madinah Rasulullah
SAW untuk satu hadis yang sampai kepadaku bahwasanya engkau yang
meriwayatkannya dari Rasulullah SAW dan aku tidak datang untuk suatu hajat
lainnya. beliau berkata (abu dardak): aku mendengar Rasulullah shallallahu alaihi
wasallam bersabda : barangsiapa yang berjalan suatu jalan untuk menuntut
didalamnya suatu ilmu maka Allah subhanahu wa ta'ala akan jalankan dia
dengannya suatu jalan dari pada jalan-jalan ke surga dan sesungguhnya para
malaikat meletakkan sayap-sayapnya karna ridho untuk penuntut ilmu,
sesungguhnya orang yang alim akan memintakan ampun untuknya siapa saja yang
ada di langit dan siapa yang ada di bumi dan ikan-ikan di dalam air juga
memintakan ampun untuknya dan sesungguhnya keutamaan orang alim atas orang
ahli ibadah seperti keutamaan bulan purnama atas seluruh bintang-bintang dan
sesungguhnya ulama adalah pewaris para nabi, para nabi tidak mewariskan Dinar
dan tidak mewariskan dirham mereka mewariskan ilmu barangsiapa yang
mengambilnya maka telah mengambil dengan bagian yang banyak.
Takhrij hadist : Sunan abu dawud,al imam alhafidz abu dawud sulaiman bin al
asy’ast azdayyi assijistaniy,juz 5,kitabul ilmi,no 3641,daarul risalah
al’alamiah,damaskus
Imam abu daud menamai dengan bab ‫الحث‬ artinya anjuran mencari ilmu. Anjuran
yang dimaksud adalah kesenangan atau kecenderungan hati untuk menuntut ilmu.
Hadist diatas diwaridkan dari imam abu darda’ rahimahullah memiliki beberapa
komponen atau kalimat. Imam muhsin al ubbad dalam kitab syarah nya lebih
menjelaskan poin perkalimat dalam matan hadits ini seperti :
1. ‫الجنة‬ ‫طرق‬ ‫من‬ ‫طريقا‬ ‫به‬ ‫هللا‬ ‫سلك‬ ‫علما‬ ‫فيه‬ ‫يطلب‬ ‫طريقا‬ ‫سلك‬ ‫من‬
dimaksudkan bahwa apabila seorang manusia menempuh jalan menuntut ilmu
maka yang dilakukannya adalah kemudahan untuk masuk surga. ini termasuk
keutamaan dalam mencari ilmu, kemuliaan atas orang yang mencari ilmu
sangatlah agung.
2. ‫العلم‬ ‫لطالب‬ ‫رضا‬ ‫أجنحتها‬ ‫لتضع‬ ‫المالئكة‬ ‫وإن‬
dalam kalimat kedua ini menyampaikan bahwa termasuk keutamaan menuntut
ilmu yaitu malaikat akan meletakkan sayapnya untuk orang yang menuntut
ilmu. Meletakkan yang dimaksud adalah merendah, menghormati dan menanti
orang yang hendak hadir di majlis ilmu. Hal ini tidak hanya mengacu pada
keutamaan mencari ilmu saja, bahkan ahli ilmu dan majlis ilmu juga
mempunyai keutamaan tersendiri.
3. ‫الماء‬ ‫جوف‬ ‫في‬ ‫والحيتان‬ ‫األرض‬ ‫في‬ ‫ومن‬ ‫السماوات‬ ‫في‬ ‫من‬ ‫له‬ ‫ليستغفر‬ ‫العالم‬ ‫وإن‬
keutamaan lainnya adalah pencari ilmu akan dimintai ampunan atas dosanya oleh
makhluk hidup yang ada dibumi dan di langit sampai ikan di laut pun mendoakannya.
Makhluk allah yang tak terhitung jumlahnya baik diatas langit yang berisi malaikat
dan di bumi berisi hewan dan semuanya akan meminta ampunan atas orang yang
mencari ilmu. Ini merupakan perkara yang agung yang sangat agung yang patut
menjadi semangat tersendiri bagi penuntut ilmu. Betapa allah memuliakan orang yang
menuntut ilmu bahkan seluruh makhluknya mendoakannya.
4. ‫الكواكب‬ ‫سائر‬ ‫على‬ ‫البدر‬ ‫ليلة‬ ‫القمر‬ ‫كفضل‬ ‫العابد‬ ‫على‬ ‫العالم‬ ‫فضل‬ ‫وإن‬
seorang hamba yang berilmu keutamaannya melebihi hamba yang beribadah
saja.sampai-sampai diumpamakan orang berilmu seperti cahaya rembulan
yang sedang purnama selayaknya hari 14 dan 15 pertengahan bulan
dibandingkan dengan orang yang beribadah saja yang seperti bintang-bintang.
Sinar bintang yang begitu banyaknya akan terkalahkan dengan satu sinar bulan
purnama. Karena orang yang beribadah hanya memberikan manfaat untuk
dirinya sendiri sedangkan orang yang berilmu bisa bermanfaat untuk dirinya
dan juga orang lain.
5. ‫أخ‬ ‫فمن‬ ،‫العلم‬ ‫ورثوا‬ ‫وإنما‬ ،‫درهما‬ ‫ول‬ ‫دينارا‬ ‫يورثوا‬ ‫لم‬ ‫األنبياء‬ ‫وإن‬ ،‫األنبياء‬ ‫ورثة‬ ‫العلماء‬ ‫وإن‬
‫أخذ‬ ‫به‬ ‫ذ‬
‫وافر‬ ‫بحظ‬
keutamaan yang disebutkan hadits pada kalimat terahirnya yaitu agunnya
seorang yang berilmu sehingga disebut sebagai pewaris nabi. Sifat pewaris
menggambarkan turunan dan pengganti beliau setelah beliau wafat. Bukan
mewarisi harta berupa emas atau perak yang nabi wariskan akan tetapi ilmu
yang sampai pada kita adalah warisan dari nabi.3
Berkata ‘Ulamak tentang anjuran menuntut Ilmu :
: ‫(الموطأ‬ ‫في‬ ‫مالك‬ ‫اإلمام‬ ‫روى‬
1821
‫لقمان‬ ‫أن‬ ‫بلغه‬ ‫أنه‬ ‫عنه‬ ‫هللا‬ ‫رضي‬ ‫مالك‬‫حديث‬ ‫من‬ )
‫جالس‬ ‫بني‬ ‫يا‬ :‫فقال‬ ‫ابنه‬ ‫أوصى‬ ‫الحكيم‬
‫هللا‬ ‫فإن‬ ‫بركبتيك‬ ‫زاحمهم‬ ‫و‬ ,‫الععلماء‬
‫القلوب‬ ‫يحيي‬
.‫السماء‬ ‫بوابل‬ ‫الميتة‬ ‫األرض‬ ‫هللا‬ ‫يحيي‬ ‫كما‬ ‫الحكمة‬ ‫بنور‬
Artinya : Imam Malik meriwayatkan dalam kitab muwatta nomor 1821 dari
hadits Malik radhiallahu anhu bahwasannya telah sampai kepada dia berkata
Luqman Al hakim memberi wasiat kepada anaknya dia berkata wahai anakku
duduklah engkau bersama ulama dekatilah mereka dengan lutut ilmu karena
sesungguhnya Allah subhanahu wa ta'ala menghidupkan hati dengan cahaya
hikmah sebagaimana Allah hidupkan bumi yang mati dengan air hujan
Dari kitab : fawaidul mukhtaroh,ali bin hasan baharun,kitabul ilmi,bab al hast ‘ala
tholabil ilmi,hal 22,ma’had daarul lughoh wad dakwah,bangil
penutup
Islam mewajibkan bagi penganutnya untuk belajar dan menuntut ilmu. Islam
memberikan anjuarn dan motivasi agar belajar dan menuntut ilmu yang termaktub
dalam Alquran dan Hadits. Dengan belajar dan menuntut ilmu manusia akan
memperoleh kebahagiaan di dunia dan akhirat. Dengan ilmu Allah mengangkat
derajat orang berilmu. Akan dimudahkan jalannya menuju surga dan yang terpenting
adalah bahwa dengan ilmu manusia akan mengenal tuhannya yaitu Allah Swt dan
menjadikan manusia lebih dekat dengan-Nya.
Daftar Pustaka
3
Abdul Muhsin Al Ubbad, Syarah Sunan Abi Dawud, (Beirut : Dar Al Fikr), 242-244
juz 21
Al ‘Aini, Badruddin. Umdatu al Qori Syarh al Shohih al Bukhori. Idaarotu ath-
Thiba'ah al-Muniriyyah.
Al Asqolani, Ibnu Hajar. Fath al-Bari Syarh al-Shohih al-Bukhori. Beirut : Dar Al
Fikr. (t.th)
Al Nawii, Imam Abdur Ra’uf. Faidhu al Qodiir. Dar el Hadid. 2010.
Al Ubbad, Abdul Muhsin. Syarah Sunan Abi Dawud. Beirut : Dar Al Fikr (t.th)
Diwan imam syafii,
Hamdayana Jumanta, artikel cendekiawan (2016: 28)
Tim penyususn, Pedoman Penulisan karya Ilmiyah Penulisan. Jember : Institut Agama
Islam Al Falah As Sunniyah. 2020.

More Related Content

What's hot

Semangat menuntut ilmu
Semangat menuntut ilmuSemangat menuntut ilmu
Semangat menuntut ilmuZhafirah Yumna
 
Menuntut ilmu (Agama Islam IX)
Menuntut ilmu (Agama Islam IX)Menuntut ilmu (Agama Islam IX)
Menuntut ilmu (Agama Islam IX)Azizahluthfi
 
Semangat Menuntut Ilmu dan Menyampaikannya Kepada Sesama (PAI SMK KELAS X)
Semangat Menuntut Ilmu dan Menyampaikannya Kepada Sesama (PAI SMK KELAS X)Semangat Menuntut Ilmu dan Menyampaikannya Kepada Sesama (PAI SMK KELAS X)
Semangat Menuntut Ilmu dan Menyampaikannya Kepada Sesama (PAI SMK KELAS X)Amelia Febiani
 
Pentingnya menuntut ilmu
Pentingnya menuntut ilmuPentingnya menuntut ilmu
Pentingnya menuntut ilmuTohar Latif
 
Keutamaan menuntut ilmu
Keutamaan menuntut ilmuKeutamaan menuntut ilmu
Keutamaan menuntut ilmuel-hafiy
 
MEMAHAMI DASAR DAN TUJUAN AKIDAH ISLAM
MEMAHAMI DASAR DAN TUJUAN AKIDAH ISLAMMEMAHAMI DASAR DAN TUJUAN AKIDAH ISLAM
MEMAHAMI DASAR DAN TUJUAN AKIDAH ISLAMMANSORI
 
Semangat menuntut ilmu
Semangat menuntut ilmuSemangat menuntut ilmu
Semangat menuntut ilmuFarah Della
 
Intelektual Ulama Dalam Al-Quran al-Qarim
Intelektual Ulama Dalam Al-Quran al-QarimIntelektual Ulama Dalam Al-Quran al-Qarim
Intelektual Ulama Dalam Al-Quran al-QarimAll Regats
 
Konsep Ilmu Dalam Islam
Konsep Ilmu Dalam IslamKonsep Ilmu Dalam Islam
Konsep Ilmu Dalam Islamtaufiqakbar
 
Bab 1 memahami akidah islam
Bab 1 memahami akidah islamBab 1 memahami akidah islam
Bab 1 memahami akidah islammarisaphega
 
Tugas makalah pendidikan agama islam
Tugas makalah pendidikan agama islamTugas makalah pendidikan agama islam
Tugas makalah pendidikan agama islamaqilul ghazir
 
Hubungan Antara Ilmu dan Amal (Pend. Agama Islam)
Hubungan Antara Ilmu dan Amal (Pend. Agama Islam)Hubungan Antara Ilmu dan Amal (Pend. Agama Islam)
Hubungan Antara Ilmu dan Amal (Pend. Agama Islam)Andri_Ferdians
 

What's hot (19)

Semangat menuntut ilmu
Semangat menuntut ilmuSemangat menuntut ilmu
Semangat menuntut ilmu
 
Menuntut ilmu (Agama Islam IX)
Menuntut ilmu (Agama Islam IX)Menuntut ilmu (Agama Islam IX)
Menuntut ilmu (Agama Islam IX)
 
Semangat Menuntut Ilmu dan Menyampaikannya Kepada Sesama (PAI SMK KELAS X)
Semangat Menuntut Ilmu dan Menyampaikannya Kepada Sesama (PAI SMK KELAS X)Semangat Menuntut Ilmu dan Menyampaikannya Kepada Sesama (PAI SMK KELAS X)
Semangat Menuntut Ilmu dan Menyampaikannya Kepada Sesama (PAI SMK KELAS X)
 
Pentingnya menuntut ilmu
Pentingnya menuntut ilmuPentingnya menuntut ilmu
Pentingnya menuntut ilmu
 
MENUNTUT ILMU
MENUNTUT ILMUMENUNTUT ILMU
MENUNTUT ILMU
 
Pengajian islam v. 1
Pengajian islam v. 1Pengajian islam v. 1
Pengajian islam v. 1
 
Keutamaan menuntut ilmu
Keutamaan menuntut ilmuKeutamaan menuntut ilmu
Keutamaan menuntut ilmu
 
MEMAHAMI DASAR DAN TUJUAN AKIDAH ISLAM
MEMAHAMI DASAR DAN TUJUAN AKIDAH ISLAMMEMAHAMI DASAR DAN TUJUAN AKIDAH ISLAM
MEMAHAMI DASAR DAN TUJUAN AKIDAH ISLAM
 
Semangat menuntut ilmu
Semangat menuntut ilmuSemangat menuntut ilmu
Semangat menuntut ilmu
 
Intelektual Ulama Dalam Al-Quran al-Qarim
Intelektual Ulama Dalam Al-Quran al-QarimIntelektual Ulama Dalam Al-Quran al-Qarim
Intelektual Ulama Dalam Al-Quran al-Qarim
 
Media gambar
Media gambarMedia gambar
Media gambar
 
Konsep Ilmu Dalam Islam
Konsep Ilmu Dalam IslamKonsep Ilmu Dalam Islam
Konsep Ilmu Dalam Islam
 
Bab 1 memahami akidah islam
Bab 1 memahami akidah islamBab 1 memahami akidah islam
Bab 1 memahami akidah islam
 
Lks aqidah akhlak
Lks aqidah akhlakLks aqidah akhlak
Lks aqidah akhlak
 
menuntut ilmu
menuntut ilmumenuntut ilmu
menuntut ilmu
 
Bab 2 Hadits Tentang Menuntut Ilmu
Bab 2 Hadits Tentang  Menuntut IlmuBab 2 Hadits Tentang  Menuntut Ilmu
Bab 2 Hadits Tentang Menuntut Ilmu
 
Menyeimbangkan Iman, Ilmu dan Amal dalam Ialam
Menyeimbangkan Iman, Ilmu dan Amal dalam IalamMenyeimbangkan Iman, Ilmu dan Amal dalam Ialam
Menyeimbangkan Iman, Ilmu dan Amal dalam Ialam
 
Tugas makalah pendidikan agama islam
Tugas makalah pendidikan agama islamTugas makalah pendidikan agama islam
Tugas makalah pendidikan agama islam
 
Hubungan Antara Ilmu dan Amal (Pend. Agama Islam)
Hubungan Antara Ilmu dan Amal (Pend. Agama Islam)Hubungan Antara Ilmu dan Amal (Pend. Agama Islam)
Hubungan Antara Ilmu dan Amal (Pend. Agama Islam)
 

Similar to kewajiban belajar sudah di takhrij hadist-1.docx

MAKALAH AIK V_KELOMPOK 3.docx
MAKALAH AIK V_KELOMPOK 3.docxMAKALAH AIK V_KELOMPOK 3.docx
MAKALAH AIK V_KELOMPOK 3.docxAsriLadjagang
 
Keawajian menuntut ilmu
Keawajian menuntut ilmuKeawajian menuntut ilmu
Keawajian menuntut ilmuDodyk Fallen
 
X_Gasal_3.-Nikmatnya-Mencari-Ilmu-dan-Indahnya-Berbagi-Pengetahuan_PPT-1.pptx
X_Gasal_3.-Nikmatnya-Mencari-Ilmu-dan-Indahnya-Berbagi-Pengetahuan_PPT-1.pptxX_Gasal_3.-Nikmatnya-Mencari-Ilmu-dan-Indahnya-Berbagi-Pengetahuan_PPT-1.pptx
X_Gasal_3.-Nikmatnya-Mencari-Ilmu-dan-Indahnya-Berbagi-Pengetahuan_PPT-1.pptxerwin123451
 
X_Gasal_3.-Nikmatnya-Mencari-Ilmu-dan-Indahnya-Berbagi-Pengetahuan_PPT-1.pptx
X_Gasal_3.-Nikmatnya-Mencari-Ilmu-dan-Indahnya-Berbagi-Pengetahuan_PPT-1.pptxX_Gasal_3.-Nikmatnya-Mencari-Ilmu-dan-Indahnya-Berbagi-Pengetahuan_PPT-1.pptx
X_Gasal_3.-Nikmatnya-Mencari-Ilmu-dan-Indahnya-Berbagi-Pengetahuan_PPT-1.pptxssuser5b4910
 
Bab. 7 Mencari Ilmu.pptx
Bab. 7 Mencari Ilmu.pptxBab. 7 Mencari Ilmu.pptx
Bab. 7 Mencari Ilmu.pptxAgusJubaedi
 
JURNAL_HADITS_TARBAWI_KELOMPOK_8 asli.docx
JURNAL_HADITS_TARBAWI_KELOMPOK_8 asli.docxJURNAL_HADITS_TARBAWI_KELOMPOK_8 asli.docx
JURNAL_HADITS_TARBAWI_KELOMPOK_8 asli.docxNatijahRohmah
 
JURNAL_HADITS_TARBAWI_KELOMPOK_8 asli.docx
JURNAL_HADITS_TARBAWI_KELOMPOK_8 asli.docxJURNAL_HADITS_TARBAWI_KELOMPOK_8 asli.docx
JURNAL_HADITS_TARBAWI_KELOMPOK_8 asli.docxNatijahRohmah
 
Kewajiban Belajar Perspektif Hadits.pptx
Kewajiban Belajar Perspektif Hadits.pptxKewajiban Belajar Perspektif Hadits.pptx
Kewajiban Belajar Perspektif Hadits.pptxAbuAtheea
 
menuntu ilmu
menuntu ilmumenuntu ilmu
menuntu ilmusulaeni
 
Adab belajar MTsN Lampihong.pptx
Adab belajar MTsN Lampihong.pptxAdab belajar MTsN Lampihong.pptx
Adab belajar MTsN Lampihong.pptxHaji Arifin
 
Presentation berilmu tugas akidah akhlak
Presentation berilmu tugas akidah akhlakPresentation berilmu tugas akidah akhlak
Presentation berilmu tugas akidah akhlakAdysa
 
Ilmu cahaya kehidupan
Ilmu cahaya kehidupanIlmu cahaya kehidupan
Ilmu cahaya kehidupanAtikah Sulong
 
9102 hadits tentang menuntut ilmu
9102 hadits tentang menuntut ilmu9102 hadits tentang menuntut ilmu
9102 hadits tentang menuntut ilmunajikha
 
9102 hadits tentang menuntut ilmu
9102 hadits tentang menuntut ilmu9102 hadits tentang menuntut ilmu
9102 hadits tentang menuntut ilmusalamahumi16
 

Similar to kewajiban belajar sudah di takhrij hadist-1.docx (20)

MAKALAH AIK V_KELOMPOK 3.docx
MAKALAH AIK V_KELOMPOK 3.docxMAKALAH AIK V_KELOMPOK 3.docx
MAKALAH AIK V_KELOMPOK 3.docx
 
Keawajian menuntut ilmu
Keawajian menuntut ilmuKeawajian menuntut ilmu
Keawajian menuntut ilmu
 
X_Gasal_3.-Nikmatnya-Mencari-Ilmu-dan-Indahnya-Berbagi-Pengetahuan_PPT-1.pptx
X_Gasal_3.-Nikmatnya-Mencari-Ilmu-dan-Indahnya-Berbagi-Pengetahuan_PPT-1.pptxX_Gasal_3.-Nikmatnya-Mencari-Ilmu-dan-Indahnya-Berbagi-Pengetahuan_PPT-1.pptx
X_Gasal_3.-Nikmatnya-Mencari-Ilmu-dan-Indahnya-Berbagi-Pengetahuan_PPT-1.pptx
 
X_Gasal_3.-Nikmatnya-Mencari-Ilmu-dan-Indahnya-Berbagi-Pengetahuan_PPT-1.pptx
X_Gasal_3.-Nikmatnya-Mencari-Ilmu-dan-Indahnya-Berbagi-Pengetahuan_PPT-1.pptxX_Gasal_3.-Nikmatnya-Mencari-Ilmu-dan-Indahnya-Berbagi-Pengetahuan_PPT-1.pptx
X_Gasal_3.-Nikmatnya-Mencari-Ilmu-dan-Indahnya-Berbagi-Pengetahuan_PPT-1.pptx
 
Note 1
Note 1Note 1
Note 1
 
Keutamaan menuntut ilmu
Keutamaan menuntut ilmuKeutamaan menuntut ilmu
Keutamaan menuntut ilmu
 
Bab. 7 Mencari Ilmu.pptx
Bab. 7 Mencari Ilmu.pptxBab. 7 Mencari Ilmu.pptx
Bab. 7 Mencari Ilmu.pptx
 
JURNAL_HADITS_TARBAWI_KELOMPOK_8 asli.docx
JURNAL_HADITS_TARBAWI_KELOMPOK_8 asli.docxJURNAL_HADITS_TARBAWI_KELOMPOK_8 asli.docx
JURNAL_HADITS_TARBAWI_KELOMPOK_8 asli.docx
 
JURNAL_HADITS_TARBAWI_KELOMPOK_8 asli.docx
JURNAL_HADITS_TARBAWI_KELOMPOK_8 asli.docxJURNAL_HADITS_TARBAWI_KELOMPOK_8 asli.docx
JURNAL_HADITS_TARBAWI_KELOMPOK_8 asli.docx
 
Kewajiban Belajar Perspektif Hadits.pptx
Kewajiban Belajar Perspektif Hadits.pptxKewajiban Belajar Perspektif Hadits.pptx
Kewajiban Belajar Perspektif Hadits.pptx
 
menuntu ilmu
menuntu ilmumenuntu ilmu
menuntu ilmu
 
Modul 13 kb 1
Modul 13 kb 1Modul 13 kb 1
Modul 13 kb 1
 
Tugas agama islam hadist
Tugas agama islam hadistTugas agama islam hadist
Tugas agama islam hadist
 
Adab belajar MTsN Lampihong.pptx
Adab belajar MTsN Lampihong.pptxAdab belajar MTsN Lampihong.pptx
Adab belajar MTsN Lampihong.pptx
 
Ilmu dalam agama islam
Ilmu dalam agama islamIlmu dalam agama islam
Ilmu dalam agama islam
 
Presentation berilmu tugas akidah akhlak
Presentation berilmu tugas akidah akhlakPresentation berilmu tugas akidah akhlak
Presentation berilmu tugas akidah akhlak
 
3 urgensi belajar ilmu fiqih
3 urgensi belajar ilmu fiqih3 urgensi belajar ilmu fiqih
3 urgensi belajar ilmu fiqih
 
Ilmu cahaya kehidupan
Ilmu cahaya kehidupanIlmu cahaya kehidupan
Ilmu cahaya kehidupan
 
9102 hadits tentang menuntut ilmu
9102 hadits tentang menuntut ilmu9102 hadits tentang menuntut ilmu
9102 hadits tentang menuntut ilmu
 
9102 hadits tentang menuntut ilmu
9102 hadits tentang menuntut ilmu9102 hadits tentang menuntut ilmu
9102 hadits tentang menuntut ilmu
 

Recently uploaded

KISI KISI PSAJ IPS KLS IX 2324.docskskkks
KISI KISI PSAJ IPS KLS IX 2324.docskskkksKISI KISI PSAJ IPS KLS IX 2324.docskskkks
KISI KISI PSAJ IPS KLS IX 2324.docskskkksdanzztzy405
 
Contoh Algoritma Asosiasi pada data mining
Contoh Algoritma Asosiasi pada data miningContoh Algoritma Asosiasi pada data mining
Contoh Algoritma Asosiasi pada data miningSamFChaerul
 
KONSEP DASAR ADVOKASI GIZI KEBIJAKAN PEMERINTAHAN
KONSEP DASAR ADVOKASI GIZI KEBIJAKAN PEMERINTAHANKONSEP DASAR ADVOKASI GIZI KEBIJAKAN PEMERINTAHAN
KONSEP DASAR ADVOKASI GIZI KEBIJAKAN PEMERINTAHANDevonneDillaElFachri
 
Perlindungan Anak Dalam Hukum Perdata (2).pdf
Perlindungan Anak Dalam Hukum Perdata (2).pdfPerlindungan Anak Dalam Hukum Perdata (2).pdf
Perlindungan Anak Dalam Hukum Perdata (2).pdfjeffrisovana999
 
UKURAN PENTYEBARAN DATA PPT KELOMPOK 2.pptx
UKURAN PENTYEBARAN DATA PPT KELOMPOK 2.pptxUKURAN PENTYEBARAN DATA PPT KELOMPOK 2.pptx
UKURAN PENTYEBARAN DATA PPT KELOMPOK 2.pptxzidanlbs25
 
Geologi Jawa Timur-Madura Kelompok 6.pdf
Geologi Jawa Timur-Madura Kelompok 6.pdfGeologi Jawa Timur-Madura Kelompok 6.pdf
Geologi Jawa Timur-Madura Kelompok 6.pdfAuliaAulia63
 
Sistem operasi adalah program yang bertindak sebagai perantara antara user de...
Sistem operasi adalah program yang bertindak sebagai perantara antara user de...Sistem operasi adalah program yang bertindak sebagai perantara antara user de...
Sistem operasi adalah program yang bertindak sebagai perantara antara user de...Shary Armonitha
 

Recently uploaded (8)

KISI KISI PSAJ IPS KLS IX 2324.docskskkks
KISI KISI PSAJ IPS KLS IX 2324.docskskkksKISI KISI PSAJ IPS KLS IX 2324.docskskkks
KISI KISI PSAJ IPS KLS IX 2324.docskskkks
 
Contoh Algoritma Asosiasi pada data mining
Contoh Algoritma Asosiasi pada data miningContoh Algoritma Asosiasi pada data mining
Contoh Algoritma Asosiasi pada data mining
 
KONSEP DASAR ADVOKASI GIZI KEBIJAKAN PEMERINTAHAN
KONSEP DASAR ADVOKASI GIZI KEBIJAKAN PEMERINTAHANKONSEP DASAR ADVOKASI GIZI KEBIJAKAN PEMERINTAHAN
KONSEP DASAR ADVOKASI GIZI KEBIJAKAN PEMERINTAHAN
 
Perlindungan Anak Dalam Hukum Perdata (2).pdf
Perlindungan Anak Dalam Hukum Perdata (2).pdfPerlindungan Anak Dalam Hukum Perdata (2).pdf
Perlindungan Anak Dalam Hukum Perdata (2).pdf
 
UKURAN PENTYEBARAN DATA PPT KELOMPOK 2.pptx
UKURAN PENTYEBARAN DATA PPT KELOMPOK 2.pptxUKURAN PENTYEBARAN DATA PPT KELOMPOK 2.pptx
UKURAN PENTYEBARAN DATA PPT KELOMPOK 2.pptx
 
Abortion pills in Kuwait salmiyah [+966572737505 ] Get Cytotec in Kuwait city...
Abortion pills in Kuwait salmiyah [+966572737505 ] Get Cytotec in Kuwait city...Abortion pills in Kuwait salmiyah [+966572737505 ] Get Cytotec in Kuwait city...
Abortion pills in Kuwait salmiyah [+966572737505 ] Get Cytotec in Kuwait city...
 
Geologi Jawa Timur-Madura Kelompok 6.pdf
Geologi Jawa Timur-Madura Kelompok 6.pdfGeologi Jawa Timur-Madura Kelompok 6.pdf
Geologi Jawa Timur-Madura Kelompok 6.pdf
 
Sistem operasi adalah program yang bertindak sebagai perantara antara user de...
Sistem operasi adalah program yang bertindak sebagai perantara antara user de...Sistem operasi adalah program yang bertindak sebagai perantara antara user de...
Sistem operasi adalah program yang bertindak sebagai perantara antara user de...
 

kewajiban belajar sudah di takhrij hadist-1.docx

  • 1. JURNAL Kewajiban belajar perspektif hadits DISUSUN GUNA MEMENUHI TUGAS HADITS TARBAWI 1. Rista Rokhmania A'yun (2144012864) 2. Sayyid Abdullah (2144012883) 3. Mohammad Fajar Mutamam (21441012831) 4. Atho'illah (2144012878) 5. Jilan Maulida (2144012897) INSTITUT AGAMA ISLAM AL-FALAH ASSUNNIYYAH (INAIFAS) TAHUN PELAJARAN 2022/2023
  • 2. Abstrak Ilmu dalam sudut pandang apapun sangat menarik untuk terus dikaji. Ilmu adalah kunci segala kebaikan. Ilmu merupakan sarana untuk menunaikan apa yang Allah wajibkan pada kita. Tak sempurna keimanan dan tak sempurna pula amal kecuali dengan ilmu. Dengan ilmu Allah disembah, dengannya hak Allah ditunaikan, dan dengan ilmu pula agama-Nya disebarkan. Perintah menuntut ilmu yang disampaikan Rasulullah Saw sejalan dengan perintah Allah Swt. Islam memberikan motivasi yang kuat kepada umatnya agar selalu belajar dan menuntut ilmu berupa derajat yang tingi di sisi Allah SWT, di mudahkan menuju surga, di senangi oleh para malaikat, dimohonkan ampun oleh makhluk Allah yang lain, lebih utama dari ahli ibadah dan menjadi pewaris para Nabi. Dengan belajar seseorang akan mengetahui Akidah yang benar dan cara-cara Beribadah yang benar serta mengejhfnalkan dirinya kepada Rabbnya. Kata kunci : Ilmu, Hadits, dan Islam. Pendahuluan Belajar mengajar merupakan hal yang sangat penting untuk mewujudkan kebahagiaan hidup di dunia dan akhirat. Tanpa ilmu, manusia tidak dapat melakukan segala hal. Untuk mencari nafkah perlu ilmu, beribadah perlu ilmu, bahkan makan dan minumpun perlu ilmu. Dengan demikian belajar merupkan sebuah kemestian yang tidak dapat ditolak apalagi terkait dengan kewajiban seorang sebagai hamba Allah swt. Jika seorang tidak mengetahui kewajibannya sebagai hamba bagaimana bisa dia dapat memperoleh keselamatan di dunia dan akhirat. Sebagian dari antara kita mungkin bisa menganggap bahwa dalam hukum menuntut ilmu agama hanya sekadar sunnah, yang artinya akan mendapat pahala untuk mereka yang melakukannya serta tidak akan berdosa bagi siapa saja yang meninggalkannya. Padahal ada terdapat banyak beberapa kondisi di mana dalam hukum menuntut ilmu agama adalah wajib untuk setiap Muslim (fardhu ‘ain) sehingga berdosalah untuk mereka orang yang meninggalkannya.
  • 3. Dari sini muncullah pertanyaan sebenarnya ilmu apakah yang wajib dipelajari oleh umat islam? Sampai-sampai diwajibkan untuk menuntut ilmu tersebut. Juga, bagaimana kontribusi ilmu tersebut dalam kehidupan kita ? Metode Penelitian Metode dalam penelitian ini menggunakan kajian pustaka atau liberalry research. Yaitu kajian yang menitik beratkan penelitian pada suatu buku atau berfokus pada suatu teori yang kemudian diulas secara deskriptif dan menyeluruh. Tulisan jenis ini berisi satu topik yang memuat beberapa gagasan dan atau proposisi yang berkatian yang harus didukung oleh data yang diperoleh dari sumber pustaka.1 Pembahasan Definisi Belajar Jumanta Hamdayana (2016: 28) menjelaskan bahwa belajar secara umum adalah usaha atau suatu kegaiatan yang dilakukan secara sadar supaya mengetahui atau dapat melakukan sesuatu. Hasil kegiatan belajar adalah prubahan diri, dari keadaan tidak tahu menjadi tahu, dari tidak melaksanakan sesuatu menjadi melaksanakan sesuatu, dari tidak mampu melakukan sesuatu menjadi mampu melakukan sesuatu. Selain itu belajar merupakan suatu proses yang akan mengakibatkan perubahan dalam diri individu yang belajar. Perubahan tersebut bisa berupa tingkah laku yang ditimbulkan melalui latihan atau pengalaman. kewajiban belajar dalam perspektif Islam Ilmu adalah kunci segala kebaikan. Ilmu merupakan sarana untuk menunaikan apa yang Allah wajibkan pada kita. Tak sempurna keimanan dan tak sempurna pula 1 Tim penyusun, Pedoman Penulisan karya Ilmiyah Penulisan. (Jember : Institut Agama Islam Al Falah As Sunniyah. 2020)
  • 4. amal kecuali dengan ilmu. Dengan ilmu Allah disembah, dengannya hak Allah ditunaikan, dan dengan ilmu pula agama-Nya disebarkan. Perintah menuntut ilmu yang disampaikan Rasulullah Saw sejalan dengan perintah Allah Swt. Dalam Alquran ditemukan ayat-ayat yang memerintahkan untuk menuntut ilmu dan petunjuk- petunjuk dan urgensinya. Ayat-ayat itu antara lain sebagai berikut: ‫ربك‬ ‫باسم‬ ‫اقرأ‬ ،‫علق‬ ‫من‬ ‫اإلنسان‬ ‫خلق‬ ،‫خلق‬ ‫الذي‬ ‫اقرأ‬ ‫علم‬ ،‫بالقلم‬ ‫علم‬ ‫الذي‬ ،‫األكرم‬ ‫وربك‬ ‫يعلم‬ ‫لم‬ ‫ما‬ ‫اإلنسان‬ Artinya : Bacalah dengan (menyebut) nama Tuhanmu yang Menciptakan, Dia telah menciptakan manusia dari segumpal darah. Bacalah, dan Tuhanmulah yang Maha pemurah, Yang mengajar (manusia) dengan perantaran kalam. Dia mengajar kepada manusia apa yang tidak diketahuinya. Ayat ini dapat dijadikan sebagai alasan bahwa ilmu pengetahuan itu penting dalam kehidupan manusa. Allah memerintahkan manusia agar membaca sebelum memerintahkan dan melakukan pekerjan lain. Ayat ini juga menunjukkan karunia Allah Swt kepada manusia, sebab dia dapat menemukan kemampuan belajar bahasa. Tambahan lagi, manusia juga dapat mempelajari baca tulis, ilmu pengetahuan, keterampilan yang beragam, petunjuk dan keimanan serta hal-hal yang tidak diketahui oleh manusia sebelum diajarkan kepadanya. Di dalam ayat lain juga di sebutkan : ۞ ﴿ ‫ا‬َ‫م‬َ‫و‬ َ‫ان‬َ‫ك‬ َ‫ون‬ُ‫ن‬ِ‫ؤْم‬ُ‫م‬ْ‫ٱل‬ ‫وا‬ُ‫ر‬ِ‫ف‬‫ن‬َ‫ي‬ِ‫ل‬ ‫ة‬َّ‫ف‬ٓ‫ا‬َ‫ك‬ ۚ َ‫ل‬َ‫ف‬ َ ‫ل‬ْ‫و‬ َ‫ر‬َ‫ف‬َ‫ن‬ ‫ن‬ِ‫م‬ ِ‫ل‬ُ‫ك‬ ‫ة‬َ‫ق‬ ْ‫ر‬ِ‫ف‬ ْ‫م‬ُ‫ه‬ْ‫ن‬ِ‫م‬ ‫ة‬َ‫ف‬ِ‫ئ‬ٓ‫ا‬َ‫ط‬ َ‫ف‬َ‫ت‬َ‫ي‬ِ‫ل‬ ‫وا‬ُ‫ه‬َّ‫ق‬ ‫ى‬ِ‫ف‬ ِ‫ين‬ِ‫ٱلد‬ ‫وا‬ُ‫ر‬ِ‫نذ‬ُ‫ي‬ِ‫ل‬ َ‫و‬ ْ‫م‬ُ‫ه‬َ‫م‬ْ‫و‬َ‫ق‬ ‫ا‬َ‫ذ‬ِ‫إ‬ ‫ا‬ ٓ‫و‬ُ‫ع‬َ‫ج‬ َ‫ر‬ ْ‫م‬ِ‫ه‬ْ‫ي‬َ‫ل‬ِ‫إ‬ ْ‫م‬ُ‫ه‬َّ‫ل‬َ‫ع‬َ‫ل‬ َ‫ون‬ُ‫ر‬َ‫ذ‬ْ‫ح‬َ‫ي‬ ﴾ ‫(التوبة‬ 122 ) Artinya : Dan tidak sepatutnya orang-orang mukmin itu semuanya pergi (ke medan perang). Mengapa sebagian dari setiap golongan di antara mereka tidak pergi untuk memperdalam pengetahuan agama mereka dan untuk memberi peringatan kepada kaumnya apabila mereka telah kembali, agar mereka dapat menjaga dirinya. Dari ayat ini terdapat beberapa pendapat ulama tentang kewajiban belajar dan mengajar : 1. Berkata mujahid dan Ibnu Zaid : bahwasannya jihad itu bukanlah perintah untuk perorangan dan bahwasannya jihad itu adalah fardhu kifayah, bahwa kalau seandainya setiap umat muslim pergi untuk melakukan jihad
  • 5. maka akan terlantar daripada keluarga mereka yang ditinggalkan, maka hendaklah keluar sebagian dari pada mereka untuk berjihad dan menetap sebagian di kotanya untuk memperdalam ilmu agama dan menjaga keluarganya sehingga apabila kembali orang-orang yang berjihad dijalan Allah mereka yang menetap di kotanya mengajarkan kepada mereka apa yang telah mereka pelajari daripada hukum-hukum syariat dan apa yang turun dari wahyu Allah SWT kepada nabi Muhammad SAW. 2. Berkata sebagian ulama ayat ini merupakan asal-usul daripada kewajiban untuk menuntut ilmu karena artinya : dan hendaklah orang-orang mukmin tidak pergi seluruhnya, sedangkan nabi Muhammad SAW muqim dan tidak pergi, maka seandainya jika mereka pergi maka akan meninggalkan nabi sendirian di kota Madinah. Maka hendaklah tetap sebagian daripada mereka bersama nabi Muhammad SAW untuk menerima dari beliau ilmu agama dan memperdalami Nya, maka apabila telah pulang orang yang berjihad fii sabilillah kepada mereka maka orang-orang yang muqim bersama Nabi SAW memberitahu mereka tentang apa yang telah mereka dengar dan belajar dari Nabi SAW, dari ayat ini maka kewajiban untuk memperdalam ilmu itu tertulis di dalam Alquran dan sunnah. Dari segi pemikiran keutamaan sangatlah jelas, sebab dengan ilmu seseorang bisa sampai kepada Allah Ta’ala dan bisa pula berada disamping-Nya. Ilmu adalah kebahagiaan yang tak lekang oleh waktu dan kenikmatan abadi yang tiada habisnya. Di dalam ilmu terletak kebahagiaan dunia dan akhirat dan pada hakikatnya dunia itu ladang akhirat.seorang yang berilmu, dengan ilmunya dia bisa menanam kebahagian yang kekal, karena dengan ilmu yang dia miliki dia dapat mencotohkan akhlak mulia kepada sesama manusia dan mengajak untuk melakukan amal-amal yang mendekatkan mereka kepada Rabb semesta Alam.2 Hadits tentang kewajiban belajar Kefardluan belajar : 2 Imam Abdur Ra’uf Al Nawii, Faidhu al Qodiir, (Dar el Hadid 2010), 353 juz 4
  • 6. Diriwayatkan dari Anas bin Malik : ِ‫ه‬ ‫حدثنا‬ َ‫ع‬ ‫بن‬ ‫شام‬ َّ‫م‬ َ‫ح‬ ‫ثنا‬ .‫ار‬ ْ‫ف‬ ُ‫ص‬ ُ‫بن‬ ُ‫س‬ َ‫ل‬ ْ‫ي‬ َ‫م‬ َ‫ك‬ ‫ثنا‬ .‫ان‬ ِ‫ث‬ ْ‫ي‬ ُ‫ر‬ ِ‫ش‬ ‫بن‬ ْ‫ن‬ ِ‫ظ‬ ْ‫ي‬ ِ ‫ر‬ ِ‫س‬ ‫بن‬ ‫محمد‬‫عن‬, ْ‫ي‬ ِ ‫ر‬ ْ‫ي‬ ‫ن‬ َ‫أ‬ ‫عن‬ َ‫ن‬ ِ‫بن‬ ‫س‬ ‫مسلم‬ ‫كل‬ ‫على‬ ‫فريضة‬ ‫العلم‬ ‫طلب‬ : ‫قال‬ ‫سلم‬ ‫و‬ ‫عليه‬ ‫هللا‬ ‫صلى‬ ‫النبي‬ ‫عن‬ ‫مالك‬ . Telah mengabarkan kepada Hisyam bin Ammar, Telah mengabarkan kepada kami Katsir bin Syindzir dari kepada kami Telah mengabarkan Hafsh bin Sulaiman, kami uhammad M abi N Malik RA berkata,bersabda Muhammad bin Siriin dari Anas bin . mencari ilmu adalah wajib bagi setiap orang muslim SAW : Takhrij hadist :  Sunan Ibnu maajah, Alhafidz Abii Abdillah Muhammad bin Yaziid Alqozwini, Juz 1, al muqoddimah, Bab fadhlul ulama’ wal hast ‘alaa tholabil ilmi, no: 224, daar ihya’il kutubil ‘arobiyyah, cairo  Para ulama ahli hadits telah menerangkan jalur-jalur hadits ini dalam kitab-kitab mereka, seperti: Imam As-Suyuthi dalam kitab Juz Thuruqi Hadits Tholabil Ilmi Faridhotun ’Ala Kulli Muslimin, Imam Ibnul Jauzi dalam kitab Al-Wahiyat (I/67-71), Imam Ibnu ‘Abdil Barr dalam kitab Jami’ Bayanil ‘Ilmi wa Fadhlihi (I/69-97) Didalam kitab sunan ibnu maajah dengan kelengkapan teks sebagai berikut : ِ‫ه‬ ‫حدثنا‬ َ‫ع‬ ‫بن‬ ‫شام‬ َّ‫م‬ َ‫ح‬ ‫ثنا‬ .‫ار‬ ْ‫ف‬ ُ‫ص‬ ُ‫بن‬ ُ‫س‬ َ‫ل‬ ْ‫ي‬ َ‫م‬ َ‫ك‬ ‫ثنا‬ .‫ان‬ ِ‫ث‬ ْ‫ي‬ ُ‫ر‬ ِ‫ش‬ ‫بن‬ ْ‫ن‬ ِ‫ظ‬ ْ‫ي‬ ِ ‫ر‬ ِ‫س‬ ‫بن‬ ‫محمد‬‫عن‬, ْ‫ي‬ ِ ‫ر‬ ْ‫ي‬ ‫ن‬ َ‫أ‬ ‫عن‬ َ‫ن‬ ِ‫بن‬ ‫س‬ ‫مسلم‬ ‫كل‬ ‫على‬ ‫فريضة‬ ‫العلم‬ ‫طلب‬ : ‫قال‬ ‫سلم‬ ‫و‬ ‫عليه‬ ‫هللا‬ ‫صلى‬ ‫النبي‬ ‫عن‬ ‫مالك‬ . ‫عند‬ ‫العلم‬ ‫وواضع‬ ِ ‫الخنازير‬ ‫كمقلد‬ ‫أهله‬ ‫غير‬ ‫الجوهر‬ َ‫اللؤلؤ‬ ‫و‬ َ‫والذهب‬ . Berkata seorang ‘ulama dalam mewajibkan belajar : ‫عالما‬ ‫يولد‬ ‫المرؤ‬ ‫فليس‬ ‫تعلم‬ # ‫جاهل‬ ‫هو‬ ‫كمن‬ ‫علم‬ ‫أخو‬ ‫ليس‬ ‫و‬ ‫عنده‬ ‫علم‬ ‫ل‬ ‫القوم‬ ‫كبير‬ ‫فإن‬ # ‫المحافل‬ ‫عليه‬ ‫ت‬‫التف‬ ‫إذا‬ ‫صغير‬ ‫وإن‬ ‫المحافل‬ ‫إليه‬ ‫ردت‬ ‫إذا‬ ‫كبير‬ # ‫عالما‬ ‫كان‬ ‫إن‬ ‫القوم‬ ‫صغير‬ Artinya :
  • 7. Belajarlah maka sesungguhnya seseorang dilahirkan dalam keadaan tidak alim # dan tidaklah seseorang yang memiliki ilmu itu sama dengan orang yang jahil atau bodoh. karena sesungguhnya pembesar kaum apabila dia tidak mempunyai ilmu # akan menjadi kecil apabila dia hadir dalam suatu perkumpulan. Dan sesungguhnya kaum yang kecil apabila dia mempunyai ilmu # maka akan menjadi besar apabila dikembalikan kepadanya suatu perkumpulan itu. Dari kitab : al mukhtaroot fil mahfudzot,al ustadz Abdullah bin ‘awadh ‘abdun,juz 2 hal 1,daarut tauhid,malang Diriwayatkan dari sahabat abi darda’ RA : ‫عن‬ ‫ما‬ , ‫الناس‬ ‫أيها‬ : ‫قال‬ ‫درداء‬ ‫أبي‬ ‫لي‬ ‫ق‬ ‫تعلموا‬ ‫؟‬ ‫يتعلمون‬ ‫ل‬ ‫وجهالكم‬ ‫يذهبون‬ ‫علماءكم‬ ‫أرى‬ ‫بل‬ ‫العلماء‬ ‫ذهاب‬ ‫العلم‬ ‫رفع‬ ‫فإن‬ ,‫العلم‬ ‫يرفع‬ ‫أن‬ . Beliau berkata : wahai sekalian manusia ! kenapa aku melihat ‘ulamak dari kalangan kalian pergi, dan orang-orang bodoh dari kalangan kalian tidak ada yang mau belajar ? belajarlah ! sebelum ilmu itu di angkat,maka sesungguhnya terangkatnya ilmu tersebut dengan perginya ‘ulamak ( meninggal dunia ) Dari kitab :tanbiihul ghofilin,imam abul laist nasr bin muhammad alhanafi assamarqondiy,bab fadli tholabil ‘ilmi ,hal 404,daar ibnu katsir,bairut. Kata ‫فر‬ ‫ي‬ ‫ض‬ ‫ة‬ berasal dari kata ْ‫ف‬َ‫ي‬ ِ‫ر‬ ‫ض‬ – ‫ا‬‫ض‬ ْ‫ر‬َ‫ف‬ - َ‫ض‬ َ‫ر‬َ‫ف‬ yang artinya kewajiban. Sedangkan dalam hadits diatas ‫فريضة‬ atau kewajiban dalam belajar ini mempunyai berbagai macam pengertian. Ada yang mengatakan bahwa ilmu yang wajib dipelajari adalah ilmu ikhlas karena ikhlas termasuk perkara yang diperintah allah, semisal pada perbuatan amal manusia apakah condong mengikuti nafsu syahwat semata atau karena allah. Menurut pendapat lain kewajiban mencari ilmu dalam hadist ini adalah ilmu tauhid yaitu dengan cara merenung dan mencari dalilnya. Sedangkan menurut imam ghozali dalam kitabnya al minhaj ilmu yang wajib dipelajari disini terbagi menjadi tiga yaitu : 1. Ilmu tauhid
  • 8. Yaitu ilmu yang dapat mengetahui ushuluddin dasar2 agama. Dengan artian pengetahuan bahwa allah itu maha kuasa, maha mengetahui dan segala macam sifat allah yang wajib diketahui. Juga pengetahuan bahwa nabi muhammad adalah utusan allah yang terpercaya kebanarannya. 2. Ilmu sirr ilmu yang berkaitan dengan hati Mengetahui apa saja perintah allah dan larangannya sehingga tercapai rasa ikhlas dan adaanya perbuatan yang baik. 3. Ilmu syariat Yaitu dapat mengetahui segala sesuatu yang wajib diketahui agar bisa melakukan kebutuhanmu. Sedangkan selain ilmu yang 3 diatas merupakan fardlu kifayah. Di sebutkan dalam tafsir alqurtubi menafsirkan ayat 122 dari surat attaubah di atas,bahwa ilmu itu terbagi menjadi dua bagian : 1. Wajib atas individual seperti ilmu shalat zakat dan puasa. 2. Fardhu kifayah seperti ilmu untuk mendapatkan hak-hak atau untuk menegakkan Had dan juga ilmu jinayat dalam syariat islam, maka ilmu ini tidak cocok untuk dipelajari seluruh manusia, maka akibatnya akan menjadi terbuang waktu-waktu mereka dan akan menjadi kurang waktu mereka untuk mata pencaharian mereka. Keutamaan-keutamaan mencari ilmu tidak terlepas dengan pembahasan tentang keutamaan para ulama karena hadits tersebut saling berhubungan. Ketika kita membicarakan tentang keutamaan ilmu maka wajib bagi kita menjelaskan tentang keutamaan para alim ulama. Karena sesungguhnya ilmu adalah sifat yang ada pada seorang yang alim. Ketika kita membahas tentang keutamaan suatu sifat maka kita wajib juga membahas tentang keutamaan seseorang yang memiliki sifat tersebut. Akan tetapi tujuan pada bab ini tidak menjelaskan tentang keutamaan ulama. Syekh kutub ad din rahimahulloh didalam kitab syarahnya menjelaskan bahwa sesungguhnya derajat orang yang ahli ilmu itu menyamai dengan derajat para nabi. Para nabi itu tidak mewariskan harta akan tetapi mewarisi ilmu kepada ummatnya dengan tujuan menghapus kebodohan. Allah sangat mencintai para alim berdasarkan ayat ‫ال‬ ‫ية‬ .... ‫امنوا‬ ‫اللذين‬ ‫هللا‬ ‫يرفع‬ yang artinya allah mengangkat derajat orang-orang yang beriman dari kalian semua dan mengangkat derajat orang-orang yang mepunyai ilmu.
  • 9. Orang yang berilmu tidak akan diberikan derajat kecuali dia sudah melakukan perkara yang di perintahkan dan menjauhi perkara yang dilarang. Dan para ulama akan mendapatkan kemuliaaan pahala dan akan diangkat derajatnya di akhirat. Allah juga mencohkan kepada manusia untuk selalu berdoa meminta ilmu barokah serta manfaat seperti yang pernah dilakukan Nabi Muhammad SAW dalam QS taha-ayat 114 yang berbunyi : ‫ى‬َ‫ل‬ََٰ‫ع‬َ‫ت‬َ‫ف‬ ُ َّ ‫ٱّلل‬ ُ‫ك‬ِ‫ل‬َ‫م‬ْ‫ٱل‬ ‫ق‬َ‫ح‬ْ‫ٱل‬ ۗ َ ‫ل‬َ‫و‬ ْ‫ل‬َ‫ج‬ْ‫ع‬َ‫ت‬ ِ‫ان‬َ‫ء‬ ْ‫ر‬ُ‫ق‬ْ‫ٱل‬ِ‫ب‬ ‫ن‬ِ‫م‬ ِ‫ل‬ْ‫ب‬َ‫ق‬ ‫ن‬َ‫أ‬ َٰٓ ‫ى‬َ‫ض‬ْ‫ق‬ُ‫ي‬ َ‫ك‬ْ‫ي‬َ‫ل‬ِ‫إ‬ ‫ۥ‬ ُ‫ه‬ُ‫ي‬ْ‫ح‬ َ‫و‬ ۖ ‫ل‬ُ‫ق‬ َ‫و‬ ِ‫ب‬ َّ‫ر‬ ِ ‫ز‬ ‫ى‬ِ‫ن‬ْ‫د‬ ‫ا‬‫م‬ْ‫ل‬ِ‫ع‬ ‫قال‬ ‫الحسن‬ : ‫نزلت‬ ‫في‬ ‫رجل‬ ‫لطم‬ ‫وجه‬ ‫امرأته‬ ‫؛‬ ‫فجاءت‬ ‫إلى‬ ‫النبي‬ - ‫صلى‬ ‫هللا‬ ‫عليه‬ ‫وسلم‬ - ‫تطلب‬ ‫القصاص‬ ، ‫فجعل‬ ‫النبي‬ - ‫صلى‬ ‫هللا‬ ‫عليه‬ ‫وسلم‬ - ‫لها‬ ‫القصاص‬ ‫فنزل‬ ‫الرجال‬ ‫قوامون‬ ‫ع‬ ‫لى‬ ‫النساء‬ ‫ولهذا‬ ‫قال‬ : ‫وقل‬ ‫رب‬ ‫زدني‬ ‫علما‬ ‫أي‬ ‫فهما‬ ‫؛‬ ‫ألنه‬ - ‫عليه‬ ‫السالم‬ - ‫حكم‬ ‫بالقصاص‬ ‫وأبى‬ ‫هللا‬ ‫ذ‬ ‫لك‬ Berkata imam Hasan Al bashri : ayat ini turun kepada seorang laki-laki yang telah menampar istrinya, kemudian seorang istri tersebut mengadukan hal itu kepada nabi Muhammad SAW dan meminta untuk qishas terhadap suami nya tersebut, maka Nabi Muhammad SAW mengabulkan permintaan seorang istri tersebut untuk mengqishas suaminya itu. maka turunlah ayat Arrijaalu qowwaamuuna ‘Alan Nisa. oleh karena itu nabi Muhammad berdoa dengan ayat ini : robbi zidni ‘ilma Yakni kepahaman, karena nabi Muhammad SAW memutuskan untuk menjatuhkan qishas terhadap suami wanita tersebut dan akan tetapi Allah SWT menurunkan wahyu kepadanya dan melarang hal itu. Dari kitab : tafsir qurtubi,media online app strore,QS Taha ayat 114 Tentang keutamaan menunut ilmu sangat banyak sekali hadist-hadist yang menyebutkan nya serta di ikuti dengan kalam hikmah para ‘ulama : Hadist keutamaan menuntut ilmu : Diriwayatkan dari Abu hurairah : ,‫هريرة‬ ‫أبي‬ ‫عن‬ ,‫صالح‬ ‫ابي‬ ‫عن‬, ‫األعمش‬ ‫عن‬ ,‫أسامة‬ ‫أبو‬ ‫حدثنا‬ :‫قال‬ ,‫غيالن‬ ‫بن‬ ‫محمود‬ ‫حدثنا‬ ‫قال‬ : ‫سلم‬ ‫و‬ ‫عليه‬ ‫هللا‬ ‫صلى‬ ‫هللا‬ ‫رسول‬ ‫قال‬ : ‫طريقا‬ ‫سلك‬ ‫من‬ ‫يلتمس‬ ‫علما‬ ‫فيه‬ ‫ل‬‫سه‬ ‫هللا‬ ‫له‬ ‫طريقا‬ ‫إلى‬ ‫الجنة‬ . Artinya : Telah memberi kabar Kami Mahmud bin ghoilan berkata telah memberi kabar Aku Abu Usamah dari al a’masy dari Abi Soleh Dari Abi Hurairah radliyallahu
  • 10. taala Anhu berkata : bersabda Nabi Muhammad SAW : barangsiapa yang berjalan di suatu Jalan mencari didalamnya suatu ilmu,maka Allah SWT mudahkan untuknya jalan menuju surga. Takhrij hadist :  sunan attirmidzi, Alhafidz Abi ‘Isaa Muhammad bin ‘Isaa Attirmidzi,Juzz 4 ,bab fadhli tolabil ilmi,no 2646, daarul ghorbil islaami,tunisia Berkata para ‘ulama tentang keutamaan menuntut ilmu : Berkata Abbas RA : ‫فا‬ , ‫الملك‬ ‫و‬ ‫المال‬ ‫و‬ ‫العلم‬ ‫بين‬ ‫السالم‬ ‫عليه‬ ‫سليمان‬ َ‫ر‬ِ‫ي‬ُ‫خ‬ ‫خ‬ .‫الملك‬ ‫و‬ ‫المال‬ ‫هللا‬ ‫فأعطاه‬ , ‫العلم‬ ‫تار‬ Artinya : Nabi Sulaiman di beri pilihan antara memiliki ilmu , harta atau kerajaan,maka beliau memilih ilmu,dan Allah SWT memberikan harta dan kerajaan seakalian. Dari kitab : al manhajus sawi,al habib zain bin ibrohim bin sumaith,hal 90 bab fii maa waroda min kalam salaf wal kholaf fii fadlil ilmi,daaruln ilmi wad dakwah,tarim-hadramaut. Hadist tentang anjuran menuntut ilmu : Dalam suatu hadist yang diriwayatkan imam abu dawud : ‫داود‬ ‫عن‬ ‫يحدث‬ ‫حيوة‬ ‫بن‬ ‫رجاء‬ ‫بن‬ ‫عاصم‬ ‫سمعت‬ ‫داود‬ ‫بن‬ ‫هللا‬ ‫عبد‬ ‫حدثنا‬ ‫مسرهد‬ ‫بن‬ ‫مسدد‬ ‫حدثنا‬ ‫بن‬ ،‫دمشق‬ ‫مسجد‬ ‫في‬ ‫عنه‬ ‫هللا‬ ‫رضي‬ ‫الدرداء‬ ‫أبي‬ ‫مع‬ ‫جالسا‬ ‫كنت‬ :‫قال‬ ‫أنه‬ ‫قيس‬ ‫بن‬ ‫كثير‬ ‫عن‬ ‫جميل‬ ‫وسلم‬ ‫آله‬ ‫وعلى‬ ‫عليه‬ ‫هللا‬ ‫صلى‬ ‫الرسول‬ ‫مدينة‬ ‫من‬ ‫جئتك‬ ‫إني‬ ! ‫الدرداء‬ ‫أبا‬ ‫يا‬ :‫فقال‬ ‫رجل‬ ‫فجاءه‬ ‫فإني‬ :‫قال‬ ،‫لحاجة‬ ‫جئت‬ ‫ما‬ ،‫وسلم‬ ‫آله‬ ‫وعلى‬ ‫عليه‬ ‫هللا‬ ‫صلى‬ ‫هللا‬ ‫رسول‬ ‫عن‬ ‫تحدثه‬ ‫أنك‬ ‫بلغني‬ ‫لحديث‬ ‫به‬ ‫هللا‬ ‫سلك‬ ‫علما‬ ‫فيه‬ ‫يطلب‬ ‫طريقا‬ ‫سلك‬ ‫(من‬ :‫يقول‬ ‫وسلم‬ ‫وآله‬ ‫عليه‬ ‫هللا‬ ‫صلى‬ ‫هللا‬ ‫رسول‬ ‫سمعت‬ ‫من‬ ‫له‬ ‫ليستغفر‬ ‫العالم‬ ‫وإن‬ ،‫العلم‬ ‫لطالب‬ ‫رضا‬ ‫أجنحتها‬ ‫لتضع‬ ‫المالئكة‬ ‫وإن‬ ،‫الجنة‬ ‫طرق‬ ‫من‬ ‫طريقا‬ ‫كفضل‬ ‫العابد‬ ‫على‬ ‫العالم‬ ‫فضل‬ ‫وإن‬ ،‫الماء‬ ‫جوف‬ ‫في‬ ‫والحيتان‬ ‫األرض‬ ‫في‬ ‫ومن‬ ‫السماوات‬ ‫في‬ ‫ول‬ ‫دينارا‬ ‫يورثوا‬ ‫لم‬ ‫األنبياء‬ ‫وإن‬ ،‫األنبياء‬ ‫ورثة‬ ‫العلماء‬ ‫وإن‬ ،‫الكواكب‬ ‫سائر‬ ‫على‬ ‫البدر‬ ‫ليلة‬ ‫القمر‬ ‫وافر‬ ‫بحظ‬ ‫أخذ‬ ‫أخذه‬ ‫فمن‬ ،‫العلم‬ ‫ورثوا‬ ،‫درهما‬ .
  • 11. Artinya : Telah memberi kabar kepada kami Musaddad bin musarhad memberi kabar kepada kami Abdullah bin Daud, dia berkata aku mendengar haiwah berkata dari Daud bin Jamil dari kasir bin Qais berkata : aku duduk bersama abu dardak di suatu masjid di damaskus, maka datang kepadanya seorang laki-laki kemudian berkata : wahai abu dardak , sesungguhnya aku datang kepadamu dari Madinah Rasulullah SAW untuk satu hadis yang sampai kepadaku bahwasanya engkau yang meriwayatkannya dari Rasulullah SAW dan aku tidak datang untuk suatu hajat lainnya. beliau berkata (abu dardak): aku mendengar Rasulullah shallallahu alaihi wasallam bersabda : barangsiapa yang berjalan suatu jalan untuk menuntut didalamnya suatu ilmu maka Allah subhanahu wa ta'ala akan jalankan dia dengannya suatu jalan dari pada jalan-jalan ke surga dan sesungguhnya para malaikat meletakkan sayap-sayapnya karna ridho untuk penuntut ilmu, sesungguhnya orang yang alim akan memintakan ampun untuknya siapa saja yang ada di langit dan siapa yang ada di bumi dan ikan-ikan di dalam air juga memintakan ampun untuknya dan sesungguhnya keutamaan orang alim atas orang ahli ibadah seperti keutamaan bulan purnama atas seluruh bintang-bintang dan sesungguhnya ulama adalah pewaris para nabi, para nabi tidak mewariskan Dinar dan tidak mewariskan dirham mereka mewariskan ilmu barangsiapa yang mengambilnya maka telah mengambil dengan bagian yang banyak. Takhrij hadist : Sunan abu dawud,al imam alhafidz abu dawud sulaiman bin al asy’ast azdayyi assijistaniy,juz 5,kitabul ilmi,no 3641,daarul risalah al’alamiah,damaskus Imam abu daud menamai dengan bab ‫الحث‬ artinya anjuran mencari ilmu. Anjuran yang dimaksud adalah kesenangan atau kecenderungan hati untuk menuntut ilmu. Hadist diatas diwaridkan dari imam abu darda’ rahimahullah memiliki beberapa komponen atau kalimat. Imam muhsin al ubbad dalam kitab syarah nya lebih menjelaskan poin perkalimat dalam matan hadits ini seperti : 1. ‫الجنة‬ ‫طرق‬ ‫من‬ ‫طريقا‬ ‫به‬ ‫هللا‬ ‫سلك‬ ‫علما‬ ‫فيه‬ ‫يطلب‬ ‫طريقا‬ ‫سلك‬ ‫من‬ dimaksudkan bahwa apabila seorang manusia menempuh jalan menuntut ilmu maka yang dilakukannya adalah kemudahan untuk masuk surga. ini termasuk keutamaan dalam mencari ilmu, kemuliaan atas orang yang mencari ilmu sangatlah agung.
  • 12. 2. ‫العلم‬ ‫لطالب‬ ‫رضا‬ ‫أجنحتها‬ ‫لتضع‬ ‫المالئكة‬ ‫وإن‬ dalam kalimat kedua ini menyampaikan bahwa termasuk keutamaan menuntut ilmu yaitu malaikat akan meletakkan sayapnya untuk orang yang menuntut ilmu. Meletakkan yang dimaksud adalah merendah, menghormati dan menanti orang yang hendak hadir di majlis ilmu. Hal ini tidak hanya mengacu pada keutamaan mencari ilmu saja, bahkan ahli ilmu dan majlis ilmu juga mempunyai keutamaan tersendiri. 3. ‫الماء‬ ‫جوف‬ ‫في‬ ‫والحيتان‬ ‫األرض‬ ‫في‬ ‫ومن‬ ‫السماوات‬ ‫في‬ ‫من‬ ‫له‬ ‫ليستغفر‬ ‫العالم‬ ‫وإن‬ keutamaan lainnya adalah pencari ilmu akan dimintai ampunan atas dosanya oleh makhluk hidup yang ada dibumi dan di langit sampai ikan di laut pun mendoakannya. Makhluk allah yang tak terhitung jumlahnya baik diatas langit yang berisi malaikat dan di bumi berisi hewan dan semuanya akan meminta ampunan atas orang yang mencari ilmu. Ini merupakan perkara yang agung yang sangat agung yang patut menjadi semangat tersendiri bagi penuntut ilmu. Betapa allah memuliakan orang yang menuntut ilmu bahkan seluruh makhluknya mendoakannya. 4. ‫الكواكب‬ ‫سائر‬ ‫على‬ ‫البدر‬ ‫ليلة‬ ‫القمر‬ ‫كفضل‬ ‫العابد‬ ‫على‬ ‫العالم‬ ‫فضل‬ ‫وإن‬ seorang hamba yang berilmu keutamaannya melebihi hamba yang beribadah saja.sampai-sampai diumpamakan orang berilmu seperti cahaya rembulan yang sedang purnama selayaknya hari 14 dan 15 pertengahan bulan dibandingkan dengan orang yang beribadah saja yang seperti bintang-bintang. Sinar bintang yang begitu banyaknya akan terkalahkan dengan satu sinar bulan purnama. Karena orang yang beribadah hanya memberikan manfaat untuk dirinya sendiri sedangkan orang yang berilmu bisa bermanfaat untuk dirinya dan juga orang lain. 5. ‫أخ‬ ‫فمن‬ ،‫العلم‬ ‫ورثوا‬ ‫وإنما‬ ،‫درهما‬ ‫ول‬ ‫دينارا‬ ‫يورثوا‬ ‫لم‬ ‫األنبياء‬ ‫وإن‬ ،‫األنبياء‬ ‫ورثة‬ ‫العلماء‬ ‫وإن‬ ‫أخذ‬ ‫به‬ ‫ذ‬ ‫وافر‬ ‫بحظ‬ keutamaan yang disebutkan hadits pada kalimat terahirnya yaitu agunnya seorang yang berilmu sehingga disebut sebagai pewaris nabi. Sifat pewaris menggambarkan turunan dan pengganti beliau setelah beliau wafat. Bukan
  • 13. mewarisi harta berupa emas atau perak yang nabi wariskan akan tetapi ilmu yang sampai pada kita adalah warisan dari nabi.3 Berkata ‘Ulamak tentang anjuran menuntut Ilmu : : ‫(الموطأ‬ ‫في‬ ‫مالك‬ ‫اإلمام‬ ‫روى‬ 1821 ‫لقمان‬ ‫أن‬ ‫بلغه‬ ‫أنه‬ ‫عنه‬ ‫هللا‬ ‫رضي‬ ‫مالك‬‫حديث‬ ‫من‬ ) ‫جالس‬ ‫بني‬ ‫يا‬ :‫فقال‬ ‫ابنه‬ ‫أوصى‬ ‫الحكيم‬ ‫هللا‬ ‫فإن‬ ‫بركبتيك‬ ‫زاحمهم‬ ‫و‬ ,‫الععلماء‬ ‫القلوب‬ ‫يحيي‬ .‫السماء‬ ‫بوابل‬ ‫الميتة‬ ‫األرض‬ ‫هللا‬ ‫يحيي‬ ‫كما‬ ‫الحكمة‬ ‫بنور‬ Artinya : Imam Malik meriwayatkan dalam kitab muwatta nomor 1821 dari hadits Malik radhiallahu anhu bahwasannya telah sampai kepada dia berkata Luqman Al hakim memberi wasiat kepada anaknya dia berkata wahai anakku duduklah engkau bersama ulama dekatilah mereka dengan lutut ilmu karena sesungguhnya Allah subhanahu wa ta'ala menghidupkan hati dengan cahaya hikmah sebagaimana Allah hidupkan bumi yang mati dengan air hujan Dari kitab : fawaidul mukhtaroh,ali bin hasan baharun,kitabul ilmi,bab al hast ‘ala tholabil ilmi,hal 22,ma’had daarul lughoh wad dakwah,bangil penutup Islam mewajibkan bagi penganutnya untuk belajar dan menuntut ilmu. Islam memberikan anjuarn dan motivasi agar belajar dan menuntut ilmu yang termaktub dalam Alquran dan Hadits. Dengan belajar dan menuntut ilmu manusia akan memperoleh kebahagiaan di dunia dan akhirat. Dengan ilmu Allah mengangkat derajat orang berilmu. Akan dimudahkan jalannya menuju surga dan yang terpenting adalah bahwa dengan ilmu manusia akan mengenal tuhannya yaitu Allah Swt dan menjadikan manusia lebih dekat dengan-Nya. Daftar Pustaka 3 Abdul Muhsin Al Ubbad, Syarah Sunan Abi Dawud, (Beirut : Dar Al Fikr), 242-244 juz 21
  • 14. Al ‘Aini, Badruddin. Umdatu al Qori Syarh al Shohih al Bukhori. Idaarotu ath- Thiba'ah al-Muniriyyah. Al Asqolani, Ibnu Hajar. Fath al-Bari Syarh al-Shohih al-Bukhori. Beirut : Dar Al Fikr. (t.th) Al Nawii, Imam Abdur Ra’uf. Faidhu al Qodiir. Dar el Hadid. 2010. Al Ubbad, Abdul Muhsin. Syarah Sunan Abi Dawud. Beirut : Dar Al Fikr (t.th) Diwan imam syafii, Hamdayana Jumanta, artikel cendekiawan (2016: 28) Tim penyususn, Pedoman Penulisan karya Ilmiyah Penulisan. Jember : Institut Agama Islam Al Falah As Sunniyah. 2020.