SlideShare a Scribd company logo
Kita MulaiSuatuKebaikandenganKebaikan
KESEKRETARIATAN DAN ADMINISTRASI Disampaikanpada PKMJ HIMA TEKNIK SIPIL UNJ Sabtu, 18 Desember  2010
PERKENALAN Nama		: M. AgphinRamadhan Ttl		: Bandar Lampung, 16 April 2010 Alamat	: Jl. Jelita 3 No.4 RT 09/ RW 10, Rawamangun, Jakarta Timur 13220 Hp	: 083893583667 Motto	: Biasa-biasasaja yang wajarpastiakantetapberkibar
PENDIDIKAN
PENGALAMAN ORGANISASI ,[object Object]
Ketua SIKAM Lampung UNJ (2008-2010)
SekretarisJendral HIMA TeknikSipil (2010)
Kadep. PPT TPM BEM UNJ (2009-2010)
Kadep. Advokasi TPM BEM UNJ (2010-2011),[object Object]
Kesalahan yang SeringDitemukan ,[object Object]
Redaksikebahasaan yang tidaksesuaikaidahBahasa Indonesia
LPJ yang terkadangtidakmemasukkanelemen-elemenpentingdarisuatulaporankegiatan,[object Object]
SURAT MENYURAT
PENGERTIAN Suratadalahsaranakomunikasiberupakaranganuntukmerumuskansecaratertulistentangpernyataan, pemikiran, pertimbangan, permintaandanatauhal-hal lain yang disampaikankepadapihak yang dituju
FUNGSI Alatuntukmenyampaikanpemberitahuan, pernyataan, permintaanataupermohonanbuahpikiranataugugatan Sebagaibuktitertulis, sepertisuratperjanjian Alatuntukmengingat, misalnyasebagaiarsip Buktihistoris, misalnyasuratmandat, suratkeputusanbersamadansuratrekomendasi Pedomankerja
JENIS-JENIS SURAT ,[object Object]
SURAT UNDANGAN
SURAT PERMOHONAN
SURAT MANDAT
SURAT PEMBERITAHUAN
SURAT PERINGATAN
MEMO,[object Object]
TANGGAL
NOMOR
LAMPIRAN
PERIHAL
ALAMAT
SALAM PEMBUKA
ISI SURAT
SALAM PENUTUP
NAMA JABATAN
INISIAL
TEMBUSAN,[object Object]
PENOMORAN SURAT NomorSuratKeluarKegiatan 1/B/Und/SF-HIMA SIPIL/III/2010 No. SuratKeluar Kode Tujuan Surat Jenis Surat Kode Kegiatan Organisasi Bulandikeluarkannyasurat Tahundikeluarkannyasurat
KETERANGAN PENOMORAN SURAT Nomorsurat dikeluarkanolehorganisasiataulembaga Kodetujuansurat hurufkapital yang menunjukkankepadasiapasuratditujukan A : Individudalamkepengurusanataukepanitiaan B : Individu/ organisasi/ lembagadidalam UNJ C : Individu/ organisasi/ lembagadidalam UNJ Jenissurat kodehalsuratyang dikeluarkan KodeKegiatan kodeinidisingkatdarinamakegiatan
KETERANGAN PENOMORAN SURAT Kodedepartemen/ Biro  MenunjukkanDepartemen / Biro yang mengeluarkansurat Organisasi menunjukkanorganisasi yang mengeluarkansuratberupasingkatannamalembaga Bulan  menunjukkanbulandikeluarkannyasurat yang dituliskandenganangkaromawi Tahun  menunjukkantahundibuatnyasurat
TANGGAL SURAT Pada tanggal surat tidak perlu didahului nama kota karena nama kota telah tercantum pada kepala surat, kecuali surat dibuat dil luar kota sekretariat maka kota tersebut dituliskan. Penulisan tanggal, bulan, dan tahun harus lengkap tidak boleh disingkat atau divariasikan. Tanggal surat menunjukkan saat surat itu diketik.
NOMOR SURAT Kata Nomor diikuti dengan titik dua ( : ); atau jika nomor tersebut disingkat menjadi No maka penulisannya diikuti dengan tanda titik ( . ), dan diikuti dengan titik dua ( : ). Kemudian diikuti nomor dan kode menurut ketentuan pembuatan nomor surat.
LAMPIRAN & HAL Bilangan yang menunjukkan jumlah barang dapat ditulis dengan huruf, akan tetapi bila lebih dari dua kata, pencantumannya ditulis dengan angka (seperti 25 buku) Penulisan kata Nomor dan Lampiran yang disingkat menjadi No. dan Lamp., harus taat asas. Jika kata Nomor disingkat menjadi No., kata Lampiran juga harus disingkat menjadi Lamp., dan jika keduanya dituliskan lengkap maka keduanya harus dituliskan lengkap juga.  Isi dari perihal harus ditulis dengan singkat, jelas, dan menarik; kata atau frase, bukan kalimat; Tidak ada tanda titik dibelakang perihal  dan tidak digaris bawahi. Adakalanya pengirim perlu menunjukkan sifat surat yang dikirimkan. Sifat surat biasanya dituliskan di bawah nomor surat atau hal/perihal.  Walaupun kata hal dan perihal ini bersinonim, sebaiknya digunakan kata hal karena lebih singkat.
Alamat tujuan Di depan nama orang/jabatan dituliskan ungkapan Yang terhormat (disingkat Yth.). Bila disingkat Yth. harus diikuti nama/jabatan penerima surat. Nama orang/jabatan dituliskan lengkap dengan ditulis huruf kapital pada awal huruf pada setiap unsur nama itu, tidak ditulis kapital semuanya. Kata sapaan Ibu, Bapak, Tuan, Saudara, dan sejenisnya, dapat digunakan apabila surat tersebut ditujukan kepada nama perseorangan. Huruf awal kata sapaan tersebut harus menggunakan huruf kapital. Pencantuman gelar akademik/kepangkatan dan kata sapaan, kedua-duanya berfungsi sebagai penghormatan. Karena itu, dalam pencantumannya hendaklah dipilih salah satunya.
AlamatTujuan Nama tempat pada alamat yang dituju tidak didahului kata depan di, tidak dituliskan dengan huruf kapital semua, tidak perlu digaris bawahi, dan tidak bertitik akhir atau tanda baca lainnya. Bila alamat yang dituju masih dalam internal organisasi atau masih di lingkungan UNJ atau tanpa melalui pos, maka alamat surat tidak perlu ditulis lengkap, tetapi cukup mencantumkan nama kota atau daerahnya saja, seperti Rawamangun, Jakarta (bila masih di UNJ).
SALAM Penggunaan salam pembuka atau penutup disesuaikan dengan pihak yang dituju. Apabila yang dituju itu adalah lingkungan UNJ atau islami, lebih baik digunakan Assalamu ‘alaikum...(lengkap) dengan salam penutup Wassalamu ‘alaikum... (lengkap). Namun, apabila yang ditujunya itu merupakan lembaga umum, maka hendaknya digunakan salam pembuka Dengan hormat tanpa memakai salam penutup. Di belakang salam pembuka dan salam penutup (bila ada) selalu dibubuhkan tanda koma ( , ).
TANDA TANGAN Posisihierarkitertinggidiletakkandisebelahkirisurat Tandatanganatasnamadapatdibuatbilaorang yang bersangkutantidakadaditempat
PENGECAPAN Cap kegiatandiletakkandikiritandatanganketuapelaksana Cap lembagadiletakkandisebelahkiritandatangaketualembaga Pengecualianuntuktandatanganatasnama, cap diletakkandisebelahkanantandatangan
Hal penting yang harusdiperhatikan ,[object Object]
Gunakankalimat yang singkatdanjelastanpamenyalahipolakalimat
Adaketerkaitanantarkalimat
Gunakanpungtuasi (ejaanygbaikdanbenarsesuai EYD),[object Object]
PROPOSAL
PENGERTIAN 	Proposal adalahusulanrencanaataurancangankerjasuatukegiatan yang dibuatolehsuatukelompok (panitia/organisasi) secarasistematikdanterperinciuntukmemintapersetujuan (pengesahan)
FUNGSI PROPOSAL Pembahasantertulisdarisebuahmisiataukeinginan Salahsatucarauntukmempengaruhiorangataukelompok lain Memberikanarahankerja yang lebihjelas Memenangkan tender
JENIS-JENIS PROPOSAL PROPOSAL SPONSORSHIP Bertujuanmengajukankerjasama sponsor untukmencaridana PROPOSAL NON SPONSORSHIP (PROPOSAL ACARA) Alatlegalitaskegiatan
ISI PROPOSAL Halaman Cover Lembar pengesahan berisi tanda tangan pengesahan sesuai dengan ketentuan (tanpa tanda tangan ketua pelaksana dan sekretaris) Pendahuluan, berisikan latar belakang diadakannya suatu kegiatan / acara. Tujuan,  menjelaskan tujuan diadakannya kegiatan. Nama kegiatan dan Tema kegiatan
ISI PROPOSAL Sasaran, menjelaskan sasaran / objek / peserta kegiatan. Waktu & Tempat diadakannya kegiatan Deskripsi acara, menjelaskan deskripsi umum dan teknis bentuk acara sejelas mungkin. Susunan acara (terlampir) Anggaran dana (terlampir) Susunan panitia (terlampir) Penutup Tanda tangan ketua pelaksana dan sekretaris

More Related Content

What's hot

Media Lamaran Kerja
Media Lamaran KerjaMedia Lamaran Kerja
Media Lamaran Kerja
guestdd93e8c
 
Bagian dan fungsi surat
Bagian dan fungsi suratBagian dan fungsi surat
Bagian dan fungsi surat
Arifah Alfiani
 
Menulis surat dinas media
Menulis surat dinas mediaMenulis surat dinas media
Menulis surat dinas media
Devi Suryaningtyas
 
Nota surat rasmi
Nota surat rasmiNota surat rasmi
Nota surat rasmi
Wan Suhaimi Wan Setapa
 
Menulis surat
Menulis suratMenulis surat
Menulis surat
Rinda Hendrika
 
Administrasi surat1
Administrasi surat1Administrasi surat1
Administrasi surat1
Aldon Samosir
 
Surat dalam Bahasa Indonesia
Surat dalam Bahasa IndonesiaSurat dalam Bahasa Indonesia
Surat dalam Bahasa Indonesia
trahgroo
 

What's hot (7)

Media Lamaran Kerja
Media Lamaran KerjaMedia Lamaran Kerja
Media Lamaran Kerja
 
Bagian dan fungsi surat
Bagian dan fungsi suratBagian dan fungsi surat
Bagian dan fungsi surat
 
Menulis surat dinas media
Menulis surat dinas mediaMenulis surat dinas media
Menulis surat dinas media
 
Nota surat rasmi
Nota surat rasmiNota surat rasmi
Nota surat rasmi
 
Menulis surat
Menulis suratMenulis surat
Menulis surat
 
Administrasi surat1
Administrasi surat1Administrasi surat1
Administrasi surat1
 
Surat dalam Bahasa Indonesia
Surat dalam Bahasa IndonesiaSurat dalam Bahasa Indonesia
Surat dalam Bahasa Indonesia
 

Viewers also liked

Evaluasi penawaran pada pemilihan konsultan.rev
Evaluasi penawaran pada pemilihan konsultan.revEvaluasi penawaran pada pemilihan konsultan.rev
Evaluasi penawaran pada pemilihan konsultan.rev
M Agphin Ramadhan
 
Melatih Jiwa Kewirauahaan yang Berlandaskan Islam
Melatih Jiwa Kewirauahaan yang Berlandaskan IslamMelatih Jiwa Kewirauahaan yang Berlandaskan Islam
Melatih Jiwa Kewirauahaan yang Berlandaskan Islam
M Agphin Ramadhan
 
Bahasa karya ilmiah Prof Suwarna
Bahasa karya ilmiah Prof SuwarnaBahasa karya ilmiah Prof Suwarna
Bahasa karya ilmiah Prof SuwarnaM Agphin Ramadhan
 
Presentasi ep
Presentasi epPresentasi ep
Presentasi ep
M Agphin Ramadhan
 
Creativity for 21 st century skills
Creativity for 21 st century skillsCreativity for 21 st century skills
Creativity for 21 st century skillsM Agphin Ramadhan
 
Presentasi ep dhamara sonny
Presentasi ep dhamara sonnyPresentasi ep dhamara sonny
Presentasi ep dhamara sonny
M Agphin Ramadhan
 
D'art of leadership
D'art of leadershipD'art of leadership
D'art of leadership
M Agphin Ramadhan
 
02 fil-ilmu pertemuan ii Teori Kebenaran
02 fil-ilmu pertemuan ii Teori Kebenaran02 fil-ilmu pertemuan ii Teori Kebenaran
02 fil-ilmu pertemuan ii Teori Kebenaran
M Agphin Ramadhan
 
Pengujian hipotesis rata rata populasi jika diketahui
Pengujian hipotesis rata rata populasi jika diketahuiPengujian hipotesis rata rata populasi jika diketahui
Pengujian hipotesis rata rata populasi jika diketahuiM Agphin Ramadhan
 
Slide seminar nasional yogya pendidikan berbasis softskills
Slide seminar nasional yogya pendidikan berbasis softskillsSlide seminar nasional yogya pendidikan berbasis softskills
Slide seminar nasional yogya pendidikan berbasis softskills
M Agphin Ramadhan
 
Statistika 1 2013
Statistika 1 2013Statistika 1 2013
Statistika 1 2013
M Agphin Ramadhan
 
Metode penelitian pendidikan.docx
Metode penelitian pendidikan.docxMetode penelitian pendidikan.docx
Metode penelitian pendidikan.docx
M Agphin Ramadhan
 
Automotive air conditioning training manual
Automotive air conditioning training manualAutomotive air conditioning training manual
Automotive air conditioning training manual
Md. Abdullah Al Ahad
 
Motivasi berprestasi
Motivasi berprestasiMotivasi berprestasi
Motivasi berprestasi
M Agphin Ramadhan
 
Keanekaragaman makhluk hidup kelas 7
Keanekaragaman makhluk hidup kelas 7Keanekaragaman makhluk hidup kelas 7
Keanekaragaman makhluk hidup kelas 7
M Agphin Ramadhan
 

Viewers also liked (20)

Ep present
Ep presentEp present
Ep present
 
Evaluasi penawaran pada pemilihan konsultan.rev
Evaluasi penawaran pada pemilihan konsultan.revEvaluasi penawaran pada pemilihan konsultan.rev
Evaluasi penawaran pada pemilihan konsultan.rev
 
Analisis validitas
Analisis validitasAnalisis validitas
Analisis validitas
 
Ep present
Ep presentEp present
Ep present
 
Melatih Jiwa Kewirauahaan yang Berlandaskan Islam
Melatih Jiwa Kewirauahaan yang Berlandaskan IslamMelatih Jiwa Kewirauahaan yang Berlandaskan Islam
Melatih Jiwa Kewirauahaan yang Berlandaskan Islam
 
Penilaian usulan teknis
Penilaian usulan teknisPenilaian usulan teknis
Penilaian usulan teknis
 
Bahasa karya ilmiah Prof Suwarna
Bahasa karya ilmiah Prof SuwarnaBahasa karya ilmiah Prof Suwarna
Bahasa karya ilmiah Prof Suwarna
 
Presentasi ep
Presentasi epPresentasi ep
Presentasi ep
 
Creativity for 21 st century skills
Creativity for 21 st century skillsCreativity for 21 st century skills
Creativity for 21 st century skills
 
Presentasi ep dhamara sonny
Presentasi ep dhamara sonnyPresentasi ep dhamara sonny
Presentasi ep dhamara sonny
 
D'art of leadership
D'art of leadershipD'art of leadership
D'art of leadership
 
02 fil-ilmu pertemuan ii Teori Kebenaran
02 fil-ilmu pertemuan ii Teori Kebenaran02 fil-ilmu pertemuan ii Teori Kebenaran
02 fil-ilmu pertemuan ii Teori Kebenaran
 
Pengujian hipotesis rata rata populasi jika diketahui
Pengujian hipotesis rata rata populasi jika diketahuiPengujian hipotesis rata rata populasi jika diketahui
Pengujian hipotesis rata rata populasi jika diketahui
 
Slide seminar nasional yogya pendidikan berbasis softskills
Slide seminar nasional yogya pendidikan berbasis softskillsSlide seminar nasional yogya pendidikan berbasis softskills
Slide seminar nasional yogya pendidikan berbasis softskills
 
Statistika 1 2013
Statistika 1 2013Statistika 1 2013
Statistika 1 2013
 
Metode penelitian pendidikan.docx
Metode penelitian pendidikan.docxMetode penelitian pendidikan.docx
Metode penelitian pendidikan.docx
 
Automotive air conditioning training manual
Automotive air conditioning training manualAutomotive air conditioning training manual
Automotive air conditioning training manual
 
Motivasi berprestasi
Motivasi berprestasiMotivasi berprestasi
Motivasi berprestasi
 
Ppt rab baru
Ppt rab baruPpt rab baru
Ppt rab baru
 
Keanekaragaman makhluk hidup kelas 7
Keanekaragaman makhluk hidup kelas 7Keanekaragaman makhluk hidup kelas 7
Keanekaragaman makhluk hidup kelas 7
 

Similar to Kestari sipil

8. Korespondensi mata kuliah Tata Tulis karya tulis ilmiah .pptx
8. Korespondensi mata kuliah Tata Tulis karya tulis ilmiah .pptx8. Korespondensi mata kuliah Tata Tulis karya tulis ilmiah .pptx
8. Korespondensi mata kuliah Tata Tulis karya tulis ilmiah .pptx
ssuser3a6a52
 
Administrasi surat
Administrasi suratAdministrasi surat
Administrasi surat
SBH Cicalengka
 
Latihan Dasar Kepemimpinan [Ldk] 2009
Latihan Dasar Kepemimpinan [Ldk] 2009Latihan Dasar Kepemimpinan [Ldk] 2009
Latihan Dasar Kepemimpinan [Ldk] 2009
supiyan
 
Membuat surat dan dokumen
Membuat surat dan dokumen   Membuat surat dan dokumen
Membuat surat dan dokumen
Aisyah Safitri Hayati
 
PPT ADMINISTRASI KELEMBAGAAN.pptx
PPT ADMINISTRASI KELEMBAGAAN.pptxPPT ADMINISTRASI KELEMBAGAAN.pptx
PPT ADMINISTRASI KELEMBAGAAN.pptx
anisa185715
 
Dasar dasar korespondensi
Dasar dasar korespondensiDasar dasar korespondensi
Dasar dasar korespondensiBaQry Jevieza
 
Bahasa dalam Surat Menyurat
Bahasa dalam Surat MenyuratBahasa dalam Surat Menyurat
Bahasa dalam Surat MenyuratSunarti Narti
 
Tatacara persuratan
Tatacara persuratanTatacara persuratan
Tatacara persuratan
Pensil Dan Pemadam
 
Surat menyurat
Surat menyuratSurat menyurat
Surat menyurat
Atika Purnamaratri
 
Rpp gab lamaran, resensi, deduktif induktif, gurindam, puisi kontemporer
Rpp gab lamaran, resensi, deduktif induktif, gurindam, puisi kontemporerRpp gab lamaran, resensi, deduktif induktif, gurindam, puisi kontemporer
Rpp gab lamaran, resensi, deduktif induktif, gurindam, puisi kontemporerbuwarnisutopo
 
Administrasi IPNU-PPT Administrasi Dan Persuratan PC. IPNU Sidoarjo.pptx
Administrasi IPNU-PPT Administrasi Dan Persuratan PC. IPNU Sidoarjo.pptxAdministrasi IPNU-PPT Administrasi Dan Persuratan PC. IPNU Sidoarjo.pptx
Administrasi IPNU-PPT Administrasi Dan Persuratan PC. IPNU Sidoarjo.pptx
HamdanHaqqi
 
LDKS ADMINISTRASI.ppt
LDKS ADMINISTRASI.pptLDKS ADMINISTRASI.ppt
LDKS ADMINISTRASI.ppt
UZky Apriliyaa
 
Tata naskah-dinas-diklat-camat-pusenif
Tata naskah-dinas-diklat-camat-pusenif Tata naskah-dinas-diklat-camat-pusenif
Tata naskah-dinas-diklat-camat-pusenif
Frans Dione
 
Tata bahasa dan tanda baca dalam surat
Tata bahasa dan tanda baca dalam suratTata bahasa dan tanda baca dalam surat
Tata bahasa dan tanda baca dalam surat
eka cipta
 
ADMINISTRASI DAN KESEKRETARIATAN.pptx
ADMINISTRASI DAN KESEKRETARIATAN.pptxADMINISTRASI DAN KESEKRETARIATAN.pptx
ADMINISTRASI DAN KESEKRETARIATAN.pptx
SALIMMMH
 
Surat dinas copy (2) lengkap bangettttt
Surat dinas   copy (2) lengkap bangetttttSurat dinas   copy (2) lengkap bangettttt
Surat dinas copy (2) lengkap bangettttt
Saifuddin Amrullah
 
Sistematika surat dinas full version
Sistematika surat dinas full versionSistematika surat dinas full version
Sistematika surat dinas full version
lucyous maji
 
Bagian-Bagian Surat
Bagian-Bagian SuratBagian-Bagian Surat
Bagian-Bagian Surat
Ade Ela Pratiwi
 
PPT surat dinas salsabila putri rizky
PPT surat dinas salsabila putri rizkyPPT surat dinas salsabila putri rizky
PPT surat dinas salsabila putri rizky
SalsabilaPutriRizky
 

Similar to Kestari sipil (20)

8. Korespondensi mata kuliah Tata Tulis karya tulis ilmiah .pptx
8. Korespondensi mata kuliah Tata Tulis karya tulis ilmiah .pptx8. Korespondensi mata kuliah Tata Tulis karya tulis ilmiah .pptx
8. Korespondensi mata kuliah Tata Tulis karya tulis ilmiah .pptx
 
Administrasi surat
Administrasi suratAdministrasi surat
Administrasi surat
 
Latihan Dasar Kepemimpinan [Ldk] 2009
Latihan Dasar Kepemimpinan [Ldk] 2009Latihan Dasar Kepemimpinan [Ldk] 2009
Latihan Dasar Kepemimpinan [Ldk] 2009
 
Membuat surat dan dokumen
Membuat surat dan dokumen   Membuat surat dan dokumen
Membuat surat dan dokumen
 
PPT ADMINISTRASI KELEMBAGAAN.pptx
PPT ADMINISTRASI KELEMBAGAAN.pptxPPT ADMINISTRASI KELEMBAGAAN.pptx
PPT ADMINISTRASI KELEMBAGAAN.pptx
 
Dasar dasar korespondensi
Dasar dasar korespondensiDasar dasar korespondensi
Dasar dasar korespondensi
 
Bahasa dalam Surat Menyurat
Bahasa dalam Surat MenyuratBahasa dalam Surat Menyurat
Bahasa dalam Surat Menyurat
 
Tatacara persuratan
Tatacara persuratanTatacara persuratan
Tatacara persuratan
 
Surat menyurat
Surat menyuratSurat menyurat
Surat menyurat
 
Rpp gab lamaran, resensi, deduktif induktif, gurindam, puisi kontemporer
Rpp gab lamaran, resensi, deduktif induktif, gurindam, puisi kontemporerRpp gab lamaran, resensi, deduktif induktif, gurindam, puisi kontemporer
Rpp gab lamaran, resensi, deduktif induktif, gurindam, puisi kontemporer
 
Rpp f surat lamaran
Rpp f surat lamaranRpp f surat lamaran
Rpp f surat lamaran
 
Administrasi IPNU-PPT Administrasi Dan Persuratan PC. IPNU Sidoarjo.pptx
Administrasi IPNU-PPT Administrasi Dan Persuratan PC. IPNU Sidoarjo.pptxAdministrasi IPNU-PPT Administrasi Dan Persuratan PC. IPNU Sidoarjo.pptx
Administrasi IPNU-PPT Administrasi Dan Persuratan PC. IPNU Sidoarjo.pptx
 
LDKS ADMINISTRASI.ppt
LDKS ADMINISTRASI.pptLDKS ADMINISTRASI.ppt
LDKS ADMINISTRASI.ppt
 
Tata naskah-dinas-diklat-camat-pusenif
Tata naskah-dinas-diklat-camat-pusenif Tata naskah-dinas-diklat-camat-pusenif
Tata naskah-dinas-diklat-camat-pusenif
 
Tata bahasa dan tanda baca dalam surat
Tata bahasa dan tanda baca dalam suratTata bahasa dan tanda baca dalam surat
Tata bahasa dan tanda baca dalam surat
 
ADMINISTRASI DAN KESEKRETARIATAN.pptx
ADMINISTRASI DAN KESEKRETARIATAN.pptxADMINISTRASI DAN KESEKRETARIATAN.pptx
ADMINISTRASI DAN KESEKRETARIATAN.pptx
 
Surat dinas copy (2) lengkap bangettttt
Surat dinas   copy (2) lengkap bangetttttSurat dinas   copy (2) lengkap bangettttt
Surat dinas copy (2) lengkap bangettttt
 
Sistematika surat dinas full version
Sistematika surat dinas full versionSistematika surat dinas full version
Sistematika surat dinas full version
 
Bagian-Bagian Surat
Bagian-Bagian SuratBagian-Bagian Surat
Bagian-Bagian Surat
 
PPT surat dinas salsabila putri rizky
PPT surat dinas salsabila putri rizkyPPT surat dinas salsabila putri rizky
PPT surat dinas salsabila putri rizky
 

More from M Agphin Ramadhan

Pertemuan 2 pengetahuan dasar konstruksi kayu
Pertemuan 2 pengetahuan dasar konstruksi kayuPertemuan 2 pengetahuan dasar konstruksi kayu
Pertemuan 2 pengetahuan dasar konstruksi kayu
M Agphin Ramadhan
 
Pertemuan 3 pengantar plumbing air bersih
Pertemuan 3 pengantar plumbing air bersihPertemuan 3 pengantar plumbing air bersih
Pertemuan 3 pengantar plumbing air bersih
M Agphin Ramadhan
 
Rpp berbasis pendidikan karakter
Rpp berbasis pendidikan karakterRpp berbasis pendidikan karakter
Rpp berbasis pendidikan karakterM Agphin Ramadhan
 
Analisis tingkat kesulitan soal
Analisis tingkat kesulitan soalAnalisis tingkat kesulitan soal
Analisis tingkat kesulitan soal
M Agphin Ramadhan
 
Presentasi ep dhamara sonny
Presentasi ep dhamara sonnyPresentasi ep dhamara sonny
Presentasi ep dhamara sonny
M Agphin Ramadhan
 
Analisis validitas
Analisis validitasAnalisis validitas
Analisis validitas
M Agphin Ramadhan
 
Konversi nilai dgn simpangan baku
Konversi nilai dgn simpangan bakuKonversi nilai dgn simpangan baku
Konversi nilai dgn simpangan bakuM Agphin Ramadhan
 
Perbedaan tata cara pelaksanaan
Perbedaan tata cara pelaksanaanPerbedaan tata cara pelaksanaan
Perbedaan tata cara pelaksanaanM Agphin Ramadhan
 
Tata cara penyampaian dokumen penawaran
Tata cara penyampaian dokumen penawaranTata cara penyampaian dokumen penawaran
Tata cara penyampaian dokumen penawaranM Agphin Ramadhan
 

More from M Agphin Ramadhan (11)

Pertemuan 2 pengetahuan dasar konstruksi kayu
Pertemuan 2 pengetahuan dasar konstruksi kayuPertemuan 2 pengetahuan dasar konstruksi kayu
Pertemuan 2 pengetahuan dasar konstruksi kayu
 
Pertemuan 3 pengantar plumbing air bersih
Pertemuan 3 pengantar plumbing air bersihPertemuan 3 pengantar plumbing air bersih
Pertemuan 3 pengantar plumbing air bersih
 
Rpp berbasis pendidikan karakter
Rpp berbasis pendidikan karakterRpp berbasis pendidikan karakter
Rpp berbasis pendidikan karakter
 
Manajemen waktu
Manajemen waktuManajemen waktu
Manajemen waktu
 
Analisis tingkat kesulitan soal
Analisis tingkat kesulitan soalAnalisis tingkat kesulitan soal
Analisis tingkat kesulitan soal
 
Presentasi ep dhamara sonny
Presentasi ep dhamara sonnyPresentasi ep dhamara sonny
Presentasi ep dhamara sonny
 
Analisis validitas
Analisis validitasAnalisis validitas
Analisis validitas
 
Konversi nilai dgn simpangan baku
Konversi nilai dgn simpangan bakuKonversi nilai dgn simpangan baku
Konversi nilai dgn simpangan baku
 
Presentasi kel.5
Presentasi kel.5Presentasi kel.5
Presentasi kel.5
 
Perbedaan tata cara pelaksanaan
Perbedaan tata cara pelaksanaanPerbedaan tata cara pelaksanaan
Perbedaan tata cara pelaksanaan
 
Tata cara penyampaian dokumen penawaran
Tata cara penyampaian dokumen penawaranTata cara penyampaian dokumen penawaran
Tata cara penyampaian dokumen penawaran
 

Kestari sipil

  • 2. KESEKRETARIATAN DAN ADMINISTRASI Disampaikanpada PKMJ HIMA TEKNIK SIPIL UNJ Sabtu, 18 Desember 2010
  • 3. PERKENALAN Nama : M. AgphinRamadhan Ttl : Bandar Lampung, 16 April 2010 Alamat : Jl. Jelita 3 No.4 RT 09/ RW 10, Rawamangun, Jakarta Timur 13220 Hp : 083893583667 Motto : Biasa-biasasaja yang wajarpastiakantetapberkibar
  • 5.
  • 6. Ketua SIKAM Lampung UNJ (2008-2010)
  • 8. Kadep. PPT TPM BEM UNJ (2009-2010)
  • 9.
  • 10.
  • 12.
  • 14. PENGERTIAN Suratadalahsaranakomunikasiberupakaranganuntukmerumuskansecaratertulistentangpernyataan, pemikiran, pertimbangan, permintaandanatauhal-hal lain yang disampaikankepadapihak yang dituju
  • 15. FUNGSI Alatuntukmenyampaikanpemberitahuan, pernyataan, permintaanataupermohonanbuahpikiranataugugatan Sebagaibuktitertulis, sepertisuratperjanjian Alatuntukmengingat, misalnyasebagaiarsip Buktihistoris, misalnyasuratmandat, suratkeputusanbersamadansuratrekomendasi Pedomankerja
  • 16.
  • 22.
  • 24. NOMOR
  • 33.
  • 34. PENOMORAN SURAT NomorSuratKeluarKegiatan 1/B/Und/SF-HIMA SIPIL/III/2010 No. SuratKeluar Kode Tujuan Surat Jenis Surat Kode Kegiatan Organisasi Bulandikeluarkannyasurat Tahundikeluarkannyasurat
  • 35. KETERANGAN PENOMORAN SURAT Nomorsurat dikeluarkanolehorganisasiataulembaga Kodetujuansurat hurufkapital yang menunjukkankepadasiapasuratditujukan A : Individudalamkepengurusanataukepanitiaan B : Individu/ organisasi/ lembagadidalam UNJ C : Individu/ organisasi/ lembagadidalam UNJ Jenissurat kodehalsuratyang dikeluarkan KodeKegiatan kodeinidisingkatdarinamakegiatan
  • 36. KETERANGAN PENOMORAN SURAT Kodedepartemen/ Biro  MenunjukkanDepartemen / Biro yang mengeluarkansurat Organisasi menunjukkanorganisasi yang mengeluarkansuratberupasingkatannamalembaga Bulan  menunjukkanbulandikeluarkannyasurat yang dituliskandenganangkaromawi Tahun  menunjukkantahundibuatnyasurat
  • 37. TANGGAL SURAT Pada tanggal surat tidak perlu didahului nama kota karena nama kota telah tercantum pada kepala surat, kecuali surat dibuat dil luar kota sekretariat maka kota tersebut dituliskan. Penulisan tanggal, bulan, dan tahun harus lengkap tidak boleh disingkat atau divariasikan. Tanggal surat menunjukkan saat surat itu diketik.
  • 38. NOMOR SURAT Kata Nomor diikuti dengan titik dua ( : ); atau jika nomor tersebut disingkat menjadi No maka penulisannya diikuti dengan tanda titik ( . ), dan diikuti dengan titik dua ( : ). Kemudian diikuti nomor dan kode menurut ketentuan pembuatan nomor surat.
  • 39. LAMPIRAN & HAL Bilangan yang menunjukkan jumlah barang dapat ditulis dengan huruf, akan tetapi bila lebih dari dua kata, pencantumannya ditulis dengan angka (seperti 25 buku) Penulisan kata Nomor dan Lampiran yang disingkat menjadi No. dan Lamp., harus taat asas. Jika kata Nomor disingkat menjadi No., kata Lampiran juga harus disingkat menjadi Lamp., dan jika keduanya dituliskan lengkap maka keduanya harus dituliskan lengkap juga. Isi dari perihal harus ditulis dengan singkat, jelas, dan menarik; kata atau frase, bukan kalimat; Tidak ada tanda titik dibelakang perihal dan tidak digaris bawahi. Adakalanya pengirim perlu menunjukkan sifat surat yang dikirimkan. Sifat surat biasanya dituliskan di bawah nomor surat atau hal/perihal. Walaupun kata hal dan perihal ini bersinonim, sebaiknya digunakan kata hal karena lebih singkat.
  • 40. Alamat tujuan Di depan nama orang/jabatan dituliskan ungkapan Yang terhormat (disingkat Yth.). Bila disingkat Yth. harus diikuti nama/jabatan penerima surat. Nama orang/jabatan dituliskan lengkap dengan ditulis huruf kapital pada awal huruf pada setiap unsur nama itu, tidak ditulis kapital semuanya. Kata sapaan Ibu, Bapak, Tuan, Saudara, dan sejenisnya, dapat digunakan apabila surat tersebut ditujukan kepada nama perseorangan. Huruf awal kata sapaan tersebut harus menggunakan huruf kapital. Pencantuman gelar akademik/kepangkatan dan kata sapaan, kedua-duanya berfungsi sebagai penghormatan. Karena itu, dalam pencantumannya hendaklah dipilih salah satunya.
  • 41. AlamatTujuan Nama tempat pada alamat yang dituju tidak didahului kata depan di, tidak dituliskan dengan huruf kapital semua, tidak perlu digaris bawahi, dan tidak bertitik akhir atau tanda baca lainnya. Bila alamat yang dituju masih dalam internal organisasi atau masih di lingkungan UNJ atau tanpa melalui pos, maka alamat surat tidak perlu ditulis lengkap, tetapi cukup mencantumkan nama kota atau daerahnya saja, seperti Rawamangun, Jakarta (bila masih di UNJ).
  • 42. SALAM Penggunaan salam pembuka atau penutup disesuaikan dengan pihak yang dituju. Apabila yang dituju itu adalah lingkungan UNJ atau islami, lebih baik digunakan Assalamu ‘alaikum...(lengkap) dengan salam penutup Wassalamu ‘alaikum... (lengkap). Namun, apabila yang ditujunya itu merupakan lembaga umum, maka hendaknya digunakan salam pembuka Dengan hormat tanpa memakai salam penutup. Di belakang salam pembuka dan salam penutup (bila ada) selalu dibubuhkan tanda koma ( , ).
  • 43. TANDA TANGAN Posisihierarkitertinggidiletakkandisebelahkirisurat Tandatanganatasnamadapatdibuatbilaorang yang bersangkutantidakadaditempat
  • 44. PENGECAPAN Cap kegiatandiletakkandikiritandatanganketuapelaksana Cap lembagadiletakkandisebelahkiritandatangaketualembaga Pengecualianuntuktandatanganatasnama, cap diletakkandisebelahkanantandatangan
  • 45.
  • 48.
  • 50. PENGERTIAN Proposal adalahusulanrencanaataurancangankerjasuatukegiatan yang dibuatolehsuatukelompok (panitia/organisasi) secarasistematikdanterperinciuntukmemintapersetujuan (pengesahan)
  • 51. FUNGSI PROPOSAL Pembahasantertulisdarisebuahmisiataukeinginan Salahsatucarauntukmempengaruhiorangataukelompok lain Memberikanarahankerja yang lebihjelas Memenangkan tender
  • 52. JENIS-JENIS PROPOSAL PROPOSAL SPONSORSHIP Bertujuanmengajukankerjasama sponsor untukmencaridana PROPOSAL NON SPONSORSHIP (PROPOSAL ACARA) Alatlegalitaskegiatan
  • 53. ISI PROPOSAL Halaman Cover Lembar pengesahan berisi tanda tangan pengesahan sesuai dengan ketentuan (tanpa tanda tangan ketua pelaksana dan sekretaris) Pendahuluan, berisikan latar belakang diadakannya suatu kegiatan / acara. Tujuan, menjelaskan tujuan diadakannya kegiatan. Nama kegiatan dan Tema kegiatan
  • 54. ISI PROPOSAL Sasaran, menjelaskan sasaran / objek / peserta kegiatan. Waktu & Tempat diadakannya kegiatan Deskripsi acara, menjelaskan deskripsi umum dan teknis bentuk acara sejelas mungkin. Susunan acara (terlampir) Anggaran dana (terlampir) Susunan panitia (terlampir) Penutup Tanda tangan ketua pelaksana dan sekretaris
  • 56.
  • 58.
  • 66.
  • 67. Kebutuhanawal. Jikaadanyaketerlambatandalammembuat proposal akanberdampakpadapersiapanselanjutnya
  • 68.
  • 69. PENGERTIAN LPJ Adalahlaporan dari suatu kepanitiaan yang ditugasi atau diberi mandat oleh Ketua BEM untuk menjalankansuatu kegiatan. Setelah kegiatan selesai dilaksanakan, harus disusun suatu,laporan yang isinya mencakup operasionalisasi kegiatan secara menyeluruh, termasuk anggaran biayanya.
  • 70.
  • 72.
  • 73. LPJ KetuaPelaksana Struktur kepanitiaan beserta evaluasi job description Evaluasi kepanitiaan Evaluasi acara (perencanaan, pelaksanaan, dan pasca (faktor pendukung & penghambat) Evaluasi parameter keberhasilan kegiatan Rekomendasi untuk kepanitiaan di masa mendatang. FORMAT LPJ
  • 74.
  • 75. Pendahuluan berisi job description, nama-nama staf
  • 77. Evaluasi kerja bidang (perencanaan, pelaksanaan, dan pasca (faktor pendukung & penghambat))
  • 78.
  • 79. FORMAT LPJ Penutup Lampiran, berupa: Proposal kegiatan Nota-nota pengeluaran Daftar Hadir peserta & panitia Run down acara Publikasi / foto-foto kegiatan Daftar surat keluar
  • 81.
  • 87.
  • 88. PENGERTIAN Tanda-tanda bukti keuangan yang berupa kuitansi, daftar hadir, dan LPJ
  • 89. Bentuk-bentuk SPJ yang berupa kuitansi 1. Pembelian ATK (Alat Tulis Kantor)2. biaya konsumsi3. biaya dokumentasi4. biaya foto copy5. biaya pembuatan spanduk/banner
  • 90. Contoh kuitansi dalam bentuk pembuatan SPJ: biaya konsumsi (harus pakai daftar hadir)telah diterima dari : kuasa pengguna anggaran dana UNJuang sejumlah : lima ratus ribu rupiahuntuk pembelian : pembelian konsumsi kegiatan PKMJ Sipil 60 kotak nasi x @ Rp 10.000 = Rp. 600.000 Jakarta, 10 April 2010 materai Rp. 3.000 tanda tangan stempel restoran/catering
  • 91.
  • 92. Materai senilai Rp. 3.000 kalau nilai uang dalam 1 kuitansi sebesar Rp. 250.000-Rp. 1.000.000
  • 93. Materai senilai Rp. 6.000 kalau nilai uang dalam 1 kuitansi sebesar Rp.1.000.000Dengan catatan: toko, restoran/catering harus punya NPWP dan wajib bayar pajak sebesar 11,5% dari nilai yang tercantum dalam kuitansi tersebut
  • 94. Contoh daftar hadir Daftar Hadir Kegiatan Pelatihan Kepemimpinan Mahasiswa Fakultas Ekonomi 10 April 2010, Gunung Bunder, Bogor Mengetahui: Jakarta, 10 April 2010 Ketua HIMA TEKNIK SIPILKetua Panitia Ttd Ttd Nama jelas Nama Jelas NB: dalam pembuatan daftar hadir, tanggal kegiatan dilaksanakan pada hari kerja saja