SlideShare a Scribd company logo
Karbohid
rat
Struktur
Karbohidrat
Klasifikasi
Karbohidrat
Fungsi
Karbohidrat
Proses
penyerapan
karbohidrat
oleh tubuh
Kualitas
Karbohidrat
1. PENGERTIAN DAN STRUKTUR
KARBOHIDRAT
• Nama lain : Sakarida = Gula
• Rumus umumnya adalah
Cn(H2O)n.
• Setiap gram karbohidrat
mengandung 4,1 kalori
• Polihidroksi aldehida/ polihidroksi keton
(polihidroksi , gugus –OH nya banyak)
Struktur Karbohidrat
KLASIFIKASI KARBOHIDRAT
Berdasarkan gugus fungsi
2. Ketosa
Adalah karbohidrat
dengan gugus hidroksil
dan keton
1. Aldosa
Adalah karbohidrat
dengan gugus hidroksil
dan aldehid
aldehid
Keton
KLASIFIKASI KARBOHIDRAT Berdasarkan Jumlah Molekul
Penyusunnya
Monosakarida
Oligosakarida
Polisakarida
Gula Kompleks
(mengandung lebih dari 2
molekul gula dan terikat
dalam satu rangkaian)
Gula Sederhana
1. Monosakarida
macam-macam monosakarida : dengan ciri
utamanya memiliki jumlah atom C berbeda-
beda : triosa (C3), tetrosa (C4), pentosa (C5),
heksosa (C6), heptosa (C7).
Triosa : Gliserosa, Gliseraldehid, Dihidroksi
aseton
Tetrosa : threosa, Eritrosa, xylulosa
Pentosa : Lyxosa, Xilosa, Arabinosa, Ribosa,
Ribulosa
Hexosa : Galaktosa, Glukosa, Mannosa,
fruktosa
Heptosa : Sedoheptulosa
Jenis Monosakarida
Gula madu
Gula buah Hasil hidrolisis laktosa
Sifat-Sifat Monosakarida
Sifat Glukosa
1) Memutar bidang polarisasi cahaya ke kanan
2) Dapat diidentifikasi dengan larutan Fehling → endapan merah bata
3) Jika difermentasi, dapat menghasilkan alkohol
Sifat Fruktosa
1) Memutar bidang polarisasi cahaya ke kiri
2) Dapat menghasilkan endapan merah
bata dengan larutan Fehling
3) Dapat difermentasi
Sifat Galaktosa
1) Dapat direduksi oleh larutan Fehling
membentuk endapan merah bata
2) Tidak dapat difermentasi
2. Oligosakarida
Disakarida : Senyawanya terbentuk dari 2 molekul
Gula susu
Gula Tebu/gula pasir Gula malt/gandum
Trisakarida : 3 molekul monosakarida
Galaktosa Glukosa
Fruktosa
Kacang
Merah
Sifat-Sifat Oligosakarida
Sukrosa dan laktosa
tidak dapat difermentasi
sedangkan maltose
dapat difermentasi
Maltosa dan laktosa
dapat mereduksi larutan
Fehling, edangkan
sukrosa tidak dapat
direduksi
3. Polisakarida
Senyawa yang terdiri dari gabungan
molekul- molekul monosakarida yang
banyak jumlahnya, senyawa ini bisa
dihidrolisis menjadi banyak molekul
monosakarida.
Polisakarida merupakan jenis
karbohidrat yang terdiri dari lebih 6
monosakarida dengan rantai
lurus/cabang.
Macam-macam polisakarida :
1. AMILUM/TEPUNG
rantai a-glikosidik (glukosa)n :
glukosan/glukan Amilosa (15 – 20%) :
helix, tidak bercabang
• Amilopektin (80 – 85%) : bercabang
• Terdiri dari 24 – 30 residu glukosa,
• Simpanan karbohidrat pada tumbuhan,
• Tes Iod : biru
• ikatan C1-4 : lurus
• ikatan C1-6 : titik percabangan
2. SELULOSA (serat tumbuhan)
• Konstituen utama framework
tumbuhan
• tidak larut air – terdiri dari unit b
• Tidak dapat dicerna mamalia
(enzim untuk memecah ikatan
beta tidak ada) – Usus ruminantia,
herbivora ada mikroorganisme
dapat memecah ikatan beta :
selulosa dapat sebagai sumber
karbohidrat.
3. GLIKOGEN
• Simpanan polisakarida binatang
• Glukosan (rantai a) – Rantai cabang banyak
• Iod tes : merah
46. KHITIN
• polisakarida invertebrata. Khitin merupakan polisakarida struktural
ekstraselular yang ditemukan dalam jumlah besar pada kutikula
arthropoda dan dalam jumlah kecil ditemukan dalam spons, molusca, dan
annelida.
5. GLIKOSAMINOGLIKAN
• karbohidrat kompleks
• merupakan (+asam uronat, amina)
• penyusun jaringan misalnya tulang, elastin, kolagen
• Contoh : asam hialuronat, chondroitin sulfat
6. GLIKOPROTEIN
• Terdapat di cairan tubuh dan jaringan
• terdapat di membran sel
• merupakan Protein + karbohidrat
3. FUNGSI KARBOHIDRAT
1. Sumber Energi
2. Mempertahankan Massa Otot Tubuh
3. Menghindarkan Tubuh dari Resiko Penyakit
4. Karbohidrat Penting untuk Fungsi Otak
5. Kesehatan Pencernaan
6. Mengoptimalkan Fungsi Protein
7. Mengendalikan Berat Badan
8. Mencegah Berbagai Serangan Penyakit
9. Memelihara Kesehatan Jantung
10. Meningkatkan Penyerapan Nutrisi
11. Membantu Pengeluaran Feses
4. PROSES PENYERAPAN KARBOHIDRAT
DALAM TUBUH
Mekanisme penyerapan yang terjadi di usus halus, yaitu pasif-difusi dan aktif-difusi.
Penyerapan secara pasif-difusi, yaitu penyerapan yang berlangsung menurut hukum keseimbangan
osmosis dan difusi dimana diketahui zat-zat makanan akan mengalir dari yang berkonsentrasi
tinggi ke tempat yang berkonsentrasi rendah.
Sedangkan penyerapan aktif-difusi, yaitu proses penyerapan yang membutuhkan energi.
Tujuan akhir pencernaan dan absorpsi karbohidrat adalah mengubah karbohidrat menjadi ikatan-
ikatan lebih kecil, terutama berupa glukosa dan fruktosa, sehingga dapat diserap oleh pembuluh
darah melalui dinding usus halus.
Pencernaan karbohidrat kompleks dimulai di mulut dan berakhir di usus halus.
5. KUALITAS KARBOHIDRAT
A. PEDOMAN GIZI SEIMBANG
1. Uji Molisch (Uji umum karbohidrat)
Untuk semua jenis Karbohidrat
2. Uji Benedict (Uji karbohidrat
pereduksi)
Semua monosakarida, laktosa, dan
maltosa
3. Uji fehling (Uji karbohidrat
pereduksi)
Semua monosakarida, laktosa, dan
maltosa
B. UJI KUALITATIF KARBOHIDRAT
4. Uji Barfoed (membedakan
monosakarida dengan disakarida)
Untuk Monosakarida seperti
glukosa, fruktosa, galaktosa
5. Uji Seliwanoff (membedakan
karbohidrat ketosa atau aldosa)
Contoh pada : fruktosa dan sukrosa
6. Uji Iodin (Uji Polisakarida)
Contoh pada : amilum, glikogen,
selulosa

More Related Content

What's hot

Protein biokimia
Protein biokimiaProtein biokimia
Protein biokimiaaryopuv
 
Metabolisme karbohidrat
Metabolisme karbohidratMetabolisme karbohidrat
Metabolisme karbohidratshafhandustur
 
Laporan Uji Karbohidrat - Biokimia
Laporan Uji Karbohidrat - BiokimiaLaporan Uji Karbohidrat - Biokimia
Laporan Uji Karbohidrat - Biokimia
Ria Rohmawati
 
Chapter 1. karbohidrat
Chapter 1. karbohidratChapter 1. karbohidrat
Chapter 1. karbohidrat
Asyifa Robiatul adawiyah
 
Uji safonifikasi
Uji safonifikasiUji safonifikasi
Uji safonifikasi
Ernalia Rosita
 
Kelainan Metabolisme Lemak
Kelainan Metabolisme LemakKelainan Metabolisme Lemak
Kelainan Metabolisme Lemak
Poltekkes Kemenkes Semarang
 
Farmakologi MINERAL
Farmakologi MINERALFarmakologi MINERAL
Farmakologi MINERAL
Sapan Nada
 
Metabolisme Purin Primidin
Metabolisme Purin PrimidinMetabolisme Purin Primidin
Metabolisme Purin Primidin
Dedi Kun
 
Laporan uji ninhidrin
Laporan  uji ninhidrinLaporan  uji ninhidrin
Laporan uji ninhidrin
Astri Maulida
 
Metabolisme sistem pencernaan makanan
Metabolisme sistem pencernaan makananMetabolisme sistem pencernaan makanan
Metabolisme sistem pencernaan makananJingga Matahari
 
Ppt lemak
Ppt lemakPpt lemak
Kimia pangan : mineral
Kimia pangan : mineralKimia pangan : mineral
Kimia pangan : mineral
Ratnawati Sigamma
 
4.asam amino dan protein
4.asam amino dan protein 4.asam amino dan protein
4.asam amino dan protein
Andrew Hutabarat
 
Makalah oksidasi biologi
Makalah oksidasi biologiMakalah oksidasi biologi
Makalah oksidasi biologi
Sentra Komputer dan Foto Copy
 
PPT PROTEIN
PPT PROTEINPPT PROTEIN
PPT PROTEIN
Linda Rosita
 

What's hot (20)

Protein biokimia
Protein biokimiaProtein biokimia
Protein biokimia
 
Metabolisme karbohidrat
Metabolisme karbohidratMetabolisme karbohidrat
Metabolisme karbohidrat
 
Laporan Uji Karbohidrat - Biokimia
Laporan Uji Karbohidrat - BiokimiaLaporan Uji Karbohidrat - Biokimia
Laporan Uji Karbohidrat - Biokimia
 
Disakarida
DisakaridaDisakarida
Disakarida
 
Chapter 1. karbohidrat
Chapter 1. karbohidratChapter 1. karbohidrat
Chapter 1. karbohidrat
 
Uji safonifikasi
Uji safonifikasiUji safonifikasi
Uji safonifikasi
 
Kelainan Metabolisme Lemak
Kelainan Metabolisme LemakKelainan Metabolisme Lemak
Kelainan Metabolisme Lemak
 
Farmakologi MINERAL
Farmakologi MINERALFarmakologi MINERAL
Farmakologi MINERAL
 
Makalah "Lemak"
Makalah "Lemak"Makalah "Lemak"
Makalah "Lemak"
 
Metabolisme Purin Primidin
Metabolisme Purin PrimidinMetabolisme Purin Primidin
Metabolisme Purin Primidin
 
Laporan uji ninhidrin
Laporan  uji ninhidrinLaporan  uji ninhidrin
Laporan uji ninhidrin
 
Metabolisme sistem pencernaan makanan
Metabolisme sistem pencernaan makananMetabolisme sistem pencernaan makanan
Metabolisme sistem pencernaan makanan
 
Glikogenolisis
GlikogenolisisGlikogenolisis
Glikogenolisis
 
Ppt lemak
Ppt lemakPpt lemak
Ppt lemak
 
Kimia pangan : mineral
Kimia pangan : mineralKimia pangan : mineral
Kimia pangan : mineral
 
Power Point Protein
Power Point ProteinPower Point Protein
Power Point Protein
 
4.asam amino dan protein
4.asam amino dan protein 4.asam amino dan protein
4.asam amino dan protein
 
Lipid
LipidLipid
Lipid
 
Makalah oksidasi biologi
Makalah oksidasi biologiMakalah oksidasi biologi
Makalah oksidasi biologi
 
PPT PROTEIN
PPT PROTEINPPT PROTEIN
PPT PROTEIN
 

Similar to Karbohidrat (BIOKIMIA)

KARBOHIDRAT- 1.pptx
KARBOHIDRAT- 1.pptxKARBOHIDRAT- 1.pptx
KARBOHIDRAT- 1.pptx
JoonJinKim
 
Makalah metabolisme karbohidrat
Makalah metabolisme karbohidratMakalah metabolisme karbohidrat
Makalah metabolisme karbohidratHajar 'Irmawati
 
Assignment Piramid Makanan Karbohidrat
Assignment Piramid Makanan KarbohidratAssignment Piramid Makanan Karbohidrat
Assignment Piramid Makanan Karbohidrat
Shamsul De Bagio
 
ZAT_GIZI_MAKRajehebwisixbwkorbwuwbO.pptx
ZAT_GIZI_MAKRajehebwisixbwkorbwuwbO.pptxZAT_GIZI_MAKRajehebwisixbwkorbwuwbO.pptx
ZAT_GIZI_MAKRajehebwisixbwkorbwuwbO.pptx
ImronReno
 
Metabolisme Karbohidrat
Metabolisme Karbohidrat Metabolisme Karbohidrat
Metabolisme Karbohidrat
pjj_kemenkes
 
JENIS-JENIS ZAT GIZI
JENIS-JENIS ZAT GIZIJENIS-JENIS ZAT GIZI
JENIS-JENIS ZAT GIZI
pjj_kemenkes
 
Karbohidrat,Protein dan lemak
Karbohidrat,Protein dan lemakKarbohidrat,Protein dan lemak
Karbohidrat,Protein dan lemak
DevitaAirin
 
Karbohidrat 2015
Karbohidrat 2015Karbohidrat 2015
Karbohidrat 2015
Scott Cracer
 
Karbohidrat - Ainur Pujianti
Karbohidrat - Ainur PujiantiKarbohidrat - Ainur Pujianti
Karbohidrat - Ainur PujiantiAinur
 
fungsi dan peran karbohidrat.biokimia.pdf
fungsi dan peran karbohidrat.biokimia.pdffungsi dan peran karbohidrat.biokimia.pdf
fungsi dan peran karbohidrat.biokimia.pdf
Alhabibi4812
 
Makromolekul
MakromolekulMakromolekul
Makromolekul
hepni_89
 
Karbohidrat
KarbohidratKarbohidrat
Karbohidrat
Nupia Dini Fitriani
 
KELOMPOK 2.pptx
KELOMPOK 2.pptxKELOMPOK 2.pptx
KELOMPOK 2.pptx
NikiZega1
 
hubungan metabolisme zat pangan baca saja.ppt
hubungan metabolisme zat pangan baca saja.ppthubungan metabolisme zat pangan baca saja.ppt
hubungan metabolisme zat pangan baca saja.ppt
AminahtunLatifah2
 
karbohidrat.ppt
karbohidrat.pptkarbohidrat.ppt
karbohidrat.ppt
TitaaThursinaRubiant
 
persentasi biologi uji karbohidrat pada makanan
persentasi biologi uji karbohidrat pada makananpersentasi biologi uji karbohidrat pada makanan
persentasi biologi uji karbohidrat pada makanan
nurul Aulia sari
 
Proses Pencernaan dan Metabolisme Karbohidrat
Proses Pencernaan dan Metabolisme KarbohidratProses Pencernaan dan Metabolisme Karbohidrat
Proses Pencernaan dan Metabolisme Karbohidrat
pjj_kemenkes
 
Proses Pencernaan dan Metabolisme Karbohidrat
Proses Pencernaan dan Metabolisme KarbohidratProses Pencernaan dan Metabolisme Karbohidrat
Proses Pencernaan dan Metabolisme Karbohidrat
pjj_kemenkes
 

Similar to Karbohidrat (BIOKIMIA) (20)

KARBOHIDRAT- 1.pptx
KARBOHIDRAT- 1.pptxKARBOHIDRAT- 1.pptx
KARBOHIDRAT- 1.pptx
 
Makalah metabolisme karbohidrat
Makalah metabolisme karbohidratMakalah metabolisme karbohidrat
Makalah metabolisme karbohidrat
 
Assignment Piramid Makanan Karbohidrat
Assignment Piramid Makanan KarbohidratAssignment Piramid Makanan Karbohidrat
Assignment Piramid Makanan Karbohidrat
 
ZAT_GIZI_MAKRajehebwisixbwkorbwuwbO.pptx
ZAT_GIZI_MAKRajehebwisixbwkorbwuwbO.pptxZAT_GIZI_MAKRajehebwisixbwkorbwuwbO.pptx
ZAT_GIZI_MAKRajehebwisixbwkorbwuwbO.pptx
 
Metabolisme Karbohidrat
Metabolisme Karbohidrat Metabolisme Karbohidrat
Metabolisme Karbohidrat
 
JENIS-JENIS ZAT GIZI
JENIS-JENIS ZAT GIZIJENIS-JENIS ZAT GIZI
JENIS-JENIS ZAT GIZI
 
Karbohidrat,Protein dan lemak
Karbohidrat,Protein dan lemakKarbohidrat,Protein dan lemak
Karbohidrat,Protein dan lemak
 
Karbohidrat 2015
Karbohidrat 2015Karbohidrat 2015
Karbohidrat 2015
 
Karbohidrat - Ainur Pujianti
Karbohidrat - Ainur PujiantiKarbohidrat - Ainur Pujianti
Karbohidrat - Ainur Pujianti
 
fungsi dan peran karbohidrat.biokimia.pdf
fungsi dan peran karbohidrat.biokimia.pdffungsi dan peran karbohidrat.biokimia.pdf
fungsi dan peran karbohidrat.biokimia.pdf
 
Makromolekul
MakromolekulMakromolekul
Makromolekul
 
1.karbohidrat
1.karbohidrat1.karbohidrat
1.karbohidrat
 
Karbohidrat
KarbohidratKarbohidrat
Karbohidrat
 
KELOMPOK 2.pptx
KELOMPOK 2.pptxKELOMPOK 2.pptx
KELOMPOK 2.pptx
 
hubungan metabolisme zat pangan baca saja.ppt
hubungan metabolisme zat pangan baca saja.ppthubungan metabolisme zat pangan baca saja.ppt
hubungan metabolisme zat pangan baca saja.ppt
 
karbohidrat.ppt
karbohidrat.pptkarbohidrat.ppt
karbohidrat.ppt
 
persentasi biologi uji karbohidrat pada makanan
persentasi biologi uji karbohidrat pada makananpersentasi biologi uji karbohidrat pada makanan
persentasi biologi uji karbohidrat pada makanan
 
Proses Pencernaan dan Metabolisme Karbohidrat
Proses Pencernaan dan Metabolisme KarbohidratProses Pencernaan dan Metabolisme Karbohidrat
Proses Pencernaan dan Metabolisme Karbohidrat
 
Proses Pencernaan dan Metabolisme Karbohidrat
Proses Pencernaan dan Metabolisme KarbohidratProses Pencernaan dan Metabolisme Karbohidrat
Proses Pencernaan dan Metabolisme Karbohidrat
 
Gizi halomoan
Gizi halomoanGizi halomoan
Gizi halomoan
 

More from yuanitaandriani

Aturan Rantai
Aturan RantaiAturan Rantai
Aturan Rantai
yuanitaandriani
 
hak dan kewajiban warga negara
hak dan kewajiban warga negarahak dan kewajiban warga negara
hak dan kewajiban warga negara
yuanitaandriani
 
Perkembangan Remaja
Perkembangan RemajaPerkembangan Remaja
Perkembangan Remaja
yuanitaandriani
 
Pengenalan alat laboratorium
Pengenalan alat laboratoriumPengenalan alat laboratorium
Pengenalan alat laboratorium
yuanitaandriani
 
Hakekat manusia
Hakekat manusiaHakekat manusia
Hakekat manusia
yuanitaandriani
 
Sistem Reproduksi Pada manusia
Sistem Reproduksi Pada manusiaSistem Reproduksi Pada manusia
Sistem Reproduksi Pada manusia
yuanitaandriani
 
STRUKTUR ORGANISASI TUBUH TUMBUHAN
STRUKTUR ORGANISASI TUBUH TUMBUHANSTRUKTUR ORGANISASI TUBUH TUMBUHAN
STRUKTUR ORGANISASI TUBUH TUMBUHAN
yuanitaandriani
 
MAKHLUK HIDUP DAN METODE ILMIAH
MAKHLUK HIDUP DAN METODE ILMIAHMAKHLUK HIDUP DAN METODE ILMIAH
MAKHLUK HIDUP DAN METODE ILMIAH
yuanitaandriani
 
Hukum dasar kimia
Hukum dasar kimiaHukum dasar kimia
Hukum dasar kimia
yuanitaandriani
 
Aliran pendidikan (PENGANTAR PENDIDIKAN)
Aliran pendidikan (PENGANTAR PENDIDIKAN)Aliran pendidikan (PENGANTAR PENDIDIKAN)
Aliran pendidikan (PENGANTAR PENDIDIKAN)
yuanitaandriani
 
Masyarakat masa depan
Masyarakat masa depanMasyarakat masa depan
Masyarakat masa depan
yuanitaandriani
 

More from yuanitaandriani (11)

Aturan Rantai
Aturan RantaiAturan Rantai
Aturan Rantai
 
hak dan kewajiban warga negara
hak dan kewajiban warga negarahak dan kewajiban warga negara
hak dan kewajiban warga negara
 
Perkembangan Remaja
Perkembangan RemajaPerkembangan Remaja
Perkembangan Remaja
 
Pengenalan alat laboratorium
Pengenalan alat laboratoriumPengenalan alat laboratorium
Pengenalan alat laboratorium
 
Hakekat manusia
Hakekat manusiaHakekat manusia
Hakekat manusia
 
Sistem Reproduksi Pada manusia
Sistem Reproduksi Pada manusiaSistem Reproduksi Pada manusia
Sistem Reproduksi Pada manusia
 
STRUKTUR ORGANISASI TUBUH TUMBUHAN
STRUKTUR ORGANISASI TUBUH TUMBUHANSTRUKTUR ORGANISASI TUBUH TUMBUHAN
STRUKTUR ORGANISASI TUBUH TUMBUHAN
 
MAKHLUK HIDUP DAN METODE ILMIAH
MAKHLUK HIDUP DAN METODE ILMIAHMAKHLUK HIDUP DAN METODE ILMIAH
MAKHLUK HIDUP DAN METODE ILMIAH
 
Hukum dasar kimia
Hukum dasar kimiaHukum dasar kimia
Hukum dasar kimia
 
Aliran pendidikan (PENGANTAR PENDIDIKAN)
Aliran pendidikan (PENGANTAR PENDIDIKAN)Aliran pendidikan (PENGANTAR PENDIDIKAN)
Aliran pendidikan (PENGANTAR PENDIDIKAN)
 
Masyarakat masa depan
Masyarakat masa depanMasyarakat masa depan
Masyarakat masa depan
 

Recently uploaded

Tahapan Sinkron kurikulum merdeka pmm.pdf
Tahapan Sinkron kurikulum merdeka pmm.pdfTahapan Sinkron kurikulum merdeka pmm.pdf
Tahapan Sinkron kurikulum merdeka pmm.pdf
NathanielIbram
 
Final_Alur registrasi Plataran Sehat_webinar series HTBS 2024.pdf
Final_Alur registrasi Plataran Sehat_webinar series HTBS 2024.pdfFinal_Alur registrasi Plataran Sehat_webinar series HTBS 2024.pdf
Final_Alur registrasi Plataran Sehat_webinar series HTBS 2024.pdf
FazaKhilwan1
 
Asam, Basa, Garam - materi kimia kelas 7
Asam, Basa, Garam - materi kimia kelas 7Asam, Basa, Garam - materi kimia kelas 7
Asam, Basa, Garam - materi kimia kelas 7
ArumNovita
 
Sistem Pencernaan Manusia Sains Tingkatan 2
Sistem Pencernaan Manusia Sains Tingkatan 2Sistem Pencernaan Manusia Sains Tingkatan 2
Sistem Pencernaan Manusia Sains Tingkatan 2
LEESOKLENGMoe
 
PPT Partikel Penyusun Atom dan Lambang Atom.pptx
PPT Partikel Penyusun Atom dan Lambang Atom.pptxPPT Partikel Penyusun Atom dan Lambang Atom.pptx
PPT Partikel Penyusun Atom dan Lambang Atom.pptx
emiliawati098
 
481605266-11-CPOB-ppt.ppt FARMAKOLOGI NEW UP
481605266-11-CPOB-ppt.ppt FARMAKOLOGI NEW UP481605266-11-CPOB-ppt.ppt FARMAKOLOGI NEW UP
481605266-11-CPOB-ppt.ppt FARMAKOLOGI NEW UP
nadyahermawan
 
MATERI KIMIA KELAS X NANOTEKNOLOGI.pptx
MATERI KIMIA KELAS X  NANOTEKNOLOGI.pptxMATERI KIMIA KELAS X  NANOTEKNOLOGI.pptx
MATERI KIMIA KELAS X NANOTEKNOLOGI.pptx
emiliawati098
 
MI-P2-P3-Metabolisme Mikroorganisme.pptx
MI-P2-P3-Metabolisme Mikroorganisme.pptxMI-P2-P3-Metabolisme Mikroorganisme.pptx
MI-P2-P3-Metabolisme Mikroorganisme.pptx
almiraulimaz2521988
 
SOAL GEOGRAFI-SMA NEGERI 1 YOGYAKARTA BAB 7_ ULANGAN HARIAN DINAMIKA HIDROSFE...
SOAL GEOGRAFI-SMA NEGERI 1 YOGYAKARTA BAB 7_ ULANGAN HARIAN DINAMIKA HIDROSFE...SOAL GEOGRAFI-SMA NEGERI 1 YOGYAKARTA BAB 7_ ULANGAN HARIAN DINAMIKA HIDROSFE...
SOAL GEOGRAFI-SMA NEGERI 1 YOGYAKARTA BAB 7_ ULANGAN HARIAN DINAMIKA HIDROSFE...
athayaahzamaulana1
 
Presentasi vitamin secara umum yang terdiri dari vitamin larut lemak dan laru...
Presentasi vitamin secara umum yang terdiri dari vitamin larut lemak dan laru...Presentasi vitamin secara umum yang terdiri dari vitamin larut lemak dan laru...
Presentasi vitamin secara umum yang terdiri dari vitamin larut lemak dan laru...
ProfesorCilikGhadi
 

Recently uploaded (10)

Tahapan Sinkron kurikulum merdeka pmm.pdf
Tahapan Sinkron kurikulum merdeka pmm.pdfTahapan Sinkron kurikulum merdeka pmm.pdf
Tahapan Sinkron kurikulum merdeka pmm.pdf
 
Final_Alur registrasi Plataran Sehat_webinar series HTBS 2024.pdf
Final_Alur registrasi Plataran Sehat_webinar series HTBS 2024.pdfFinal_Alur registrasi Plataran Sehat_webinar series HTBS 2024.pdf
Final_Alur registrasi Plataran Sehat_webinar series HTBS 2024.pdf
 
Asam, Basa, Garam - materi kimia kelas 7
Asam, Basa, Garam - materi kimia kelas 7Asam, Basa, Garam - materi kimia kelas 7
Asam, Basa, Garam - materi kimia kelas 7
 
Sistem Pencernaan Manusia Sains Tingkatan 2
Sistem Pencernaan Manusia Sains Tingkatan 2Sistem Pencernaan Manusia Sains Tingkatan 2
Sistem Pencernaan Manusia Sains Tingkatan 2
 
PPT Partikel Penyusun Atom dan Lambang Atom.pptx
PPT Partikel Penyusun Atom dan Lambang Atom.pptxPPT Partikel Penyusun Atom dan Lambang Atom.pptx
PPT Partikel Penyusun Atom dan Lambang Atom.pptx
 
481605266-11-CPOB-ppt.ppt FARMAKOLOGI NEW UP
481605266-11-CPOB-ppt.ppt FARMAKOLOGI NEW UP481605266-11-CPOB-ppt.ppt FARMAKOLOGI NEW UP
481605266-11-CPOB-ppt.ppt FARMAKOLOGI NEW UP
 
MATERI KIMIA KELAS X NANOTEKNOLOGI.pptx
MATERI KIMIA KELAS X  NANOTEKNOLOGI.pptxMATERI KIMIA KELAS X  NANOTEKNOLOGI.pptx
MATERI KIMIA KELAS X NANOTEKNOLOGI.pptx
 
MI-P2-P3-Metabolisme Mikroorganisme.pptx
MI-P2-P3-Metabolisme Mikroorganisme.pptxMI-P2-P3-Metabolisme Mikroorganisme.pptx
MI-P2-P3-Metabolisme Mikroorganisme.pptx
 
SOAL GEOGRAFI-SMA NEGERI 1 YOGYAKARTA BAB 7_ ULANGAN HARIAN DINAMIKA HIDROSFE...
SOAL GEOGRAFI-SMA NEGERI 1 YOGYAKARTA BAB 7_ ULANGAN HARIAN DINAMIKA HIDROSFE...SOAL GEOGRAFI-SMA NEGERI 1 YOGYAKARTA BAB 7_ ULANGAN HARIAN DINAMIKA HIDROSFE...
SOAL GEOGRAFI-SMA NEGERI 1 YOGYAKARTA BAB 7_ ULANGAN HARIAN DINAMIKA HIDROSFE...
 
Presentasi vitamin secara umum yang terdiri dari vitamin larut lemak dan laru...
Presentasi vitamin secara umum yang terdiri dari vitamin larut lemak dan laru...Presentasi vitamin secara umum yang terdiri dari vitamin larut lemak dan laru...
Presentasi vitamin secara umum yang terdiri dari vitamin larut lemak dan laru...
 

Karbohidrat (BIOKIMIA)

  • 1.
  • 3. 1. PENGERTIAN DAN STRUKTUR KARBOHIDRAT • Nama lain : Sakarida = Gula • Rumus umumnya adalah Cn(H2O)n. • Setiap gram karbohidrat mengandung 4,1 kalori
  • 4. • Polihidroksi aldehida/ polihidroksi keton (polihidroksi , gugus –OH nya banyak)
  • 5.
  • 7. KLASIFIKASI KARBOHIDRAT Berdasarkan gugus fungsi 2. Ketosa Adalah karbohidrat dengan gugus hidroksil dan keton 1. Aldosa Adalah karbohidrat dengan gugus hidroksil dan aldehid aldehid Keton
  • 8. KLASIFIKASI KARBOHIDRAT Berdasarkan Jumlah Molekul Penyusunnya Monosakarida Oligosakarida Polisakarida Gula Kompleks (mengandung lebih dari 2 molekul gula dan terikat dalam satu rangkaian) Gula Sederhana
  • 9. 1. Monosakarida macam-macam monosakarida : dengan ciri utamanya memiliki jumlah atom C berbeda- beda : triosa (C3), tetrosa (C4), pentosa (C5), heksosa (C6), heptosa (C7). Triosa : Gliserosa, Gliseraldehid, Dihidroksi aseton Tetrosa : threosa, Eritrosa, xylulosa Pentosa : Lyxosa, Xilosa, Arabinosa, Ribosa, Ribulosa Hexosa : Galaktosa, Glukosa, Mannosa, fruktosa Heptosa : Sedoheptulosa
  • 10. Jenis Monosakarida Gula madu Gula buah Hasil hidrolisis laktosa
  • 11. Sifat-Sifat Monosakarida Sifat Glukosa 1) Memutar bidang polarisasi cahaya ke kanan 2) Dapat diidentifikasi dengan larutan Fehling → endapan merah bata 3) Jika difermentasi, dapat menghasilkan alkohol
  • 12. Sifat Fruktosa 1) Memutar bidang polarisasi cahaya ke kiri 2) Dapat menghasilkan endapan merah bata dengan larutan Fehling 3) Dapat difermentasi
  • 13. Sifat Galaktosa 1) Dapat direduksi oleh larutan Fehling membentuk endapan merah bata 2) Tidak dapat difermentasi
  • 14. 2. Oligosakarida Disakarida : Senyawanya terbentuk dari 2 molekul Gula susu Gula Tebu/gula pasir Gula malt/gandum
  • 15. Trisakarida : 3 molekul monosakarida Galaktosa Glukosa Fruktosa Kacang Merah
  • 16. Sifat-Sifat Oligosakarida Sukrosa dan laktosa tidak dapat difermentasi sedangkan maltose dapat difermentasi Maltosa dan laktosa dapat mereduksi larutan Fehling, edangkan sukrosa tidak dapat direduksi
  • 17. 3. Polisakarida Senyawa yang terdiri dari gabungan molekul- molekul monosakarida yang banyak jumlahnya, senyawa ini bisa dihidrolisis menjadi banyak molekul monosakarida. Polisakarida merupakan jenis karbohidrat yang terdiri dari lebih 6 monosakarida dengan rantai lurus/cabang.
  • 18. Macam-macam polisakarida : 1. AMILUM/TEPUNG rantai a-glikosidik (glukosa)n : glukosan/glukan Amilosa (15 – 20%) : helix, tidak bercabang • Amilopektin (80 – 85%) : bercabang • Terdiri dari 24 – 30 residu glukosa, • Simpanan karbohidrat pada tumbuhan, • Tes Iod : biru • ikatan C1-4 : lurus • ikatan C1-6 : titik percabangan
  • 19. 2. SELULOSA (serat tumbuhan) • Konstituen utama framework tumbuhan • tidak larut air – terdiri dari unit b • Tidak dapat dicerna mamalia (enzim untuk memecah ikatan beta tidak ada) – Usus ruminantia, herbivora ada mikroorganisme dapat memecah ikatan beta : selulosa dapat sebagai sumber karbohidrat.
  • 20. 3. GLIKOGEN • Simpanan polisakarida binatang • Glukosan (rantai a) – Rantai cabang banyak • Iod tes : merah
  • 21. 46. KHITIN • polisakarida invertebrata. Khitin merupakan polisakarida struktural ekstraselular yang ditemukan dalam jumlah besar pada kutikula arthropoda dan dalam jumlah kecil ditemukan dalam spons, molusca, dan annelida. 5. GLIKOSAMINOGLIKAN • karbohidrat kompleks • merupakan (+asam uronat, amina) • penyusun jaringan misalnya tulang, elastin, kolagen • Contoh : asam hialuronat, chondroitin sulfat 6. GLIKOPROTEIN • Terdapat di cairan tubuh dan jaringan • terdapat di membran sel • merupakan Protein + karbohidrat
  • 22. 3. FUNGSI KARBOHIDRAT 1. Sumber Energi 2. Mempertahankan Massa Otot Tubuh 3. Menghindarkan Tubuh dari Resiko Penyakit 4. Karbohidrat Penting untuk Fungsi Otak 5. Kesehatan Pencernaan 6. Mengoptimalkan Fungsi Protein 7. Mengendalikan Berat Badan 8. Mencegah Berbagai Serangan Penyakit 9. Memelihara Kesehatan Jantung 10. Meningkatkan Penyerapan Nutrisi 11. Membantu Pengeluaran Feses
  • 23. 4. PROSES PENYERAPAN KARBOHIDRAT DALAM TUBUH Mekanisme penyerapan yang terjadi di usus halus, yaitu pasif-difusi dan aktif-difusi. Penyerapan secara pasif-difusi, yaitu penyerapan yang berlangsung menurut hukum keseimbangan osmosis dan difusi dimana diketahui zat-zat makanan akan mengalir dari yang berkonsentrasi tinggi ke tempat yang berkonsentrasi rendah. Sedangkan penyerapan aktif-difusi, yaitu proses penyerapan yang membutuhkan energi. Tujuan akhir pencernaan dan absorpsi karbohidrat adalah mengubah karbohidrat menjadi ikatan- ikatan lebih kecil, terutama berupa glukosa dan fruktosa, sehingga dapat diserap oleh pembuluh darah melalui dinding usus halus. Pencernaan karbohidrat kompleks dimulai di mulut dan berakhir di usus halus.
  • 24. 5. KUALITAS KARBOHIDRAT A. PEDOMAN GIZI SEIMBANG
  • 25. 1. Uji Molisch (Uji umum karbohidrat) Untuk semua jenis Karbohidrat 2. Uji Benedict (Uji karbohidrat pereduksi) Semua monosakarida, laktosa, dan maltosa 3. Uji fehling (Uji karbohidrat pereduksi) Semua monosakarida, laktosa, dan maltosa B. UJI KUALITATIF KARBOHIDRAT
  • 26. 4. Uji Barfoed (membedakan monosakarida dengan disakarida) Untuk Monosakarida seperti glukosa, fruktosa, galaktosa 5. Uji Seliwanoff (membedakan karbohidrat ketosa atau aldosa) Contoh pada : fruktosa dan sukrosa 6. Uji Iodin (Uji Polisakarida) Contoh pada : amilum, glikogen, selulosa