SlideShare a Scribd company logo
1 of 28
Jenis-Jenis

Iklan Cetak
A. Ganjar Runtiko
Saya tidak pernah gagal! Saya hanya
menemukan 1000 cara yang tidak bekerja
          (Thomas Alfa Edison)
Barangkali Edison adalah salah satu
penemu yang paling produktif (1094
paten), sehingga mendapat julukan “Si
Penyihir”. Bukan hanya penemu, Edison
juga menerapkan produk massal terhadap
penemuannya, sehingga dapat dikatakan
juga dia adalah “pengusaha”.
Salah satu “temuan” yang terkenal
adalah lampu pijar. Edison
menghabiskan uang 40000 dollar dalam
kurun 2 tahun, serta 6000 bahan hingga
ditemukan bahan yang berpijar tapi tidak
terbakar.
Edison pernah memprotes sebuah surat kabar yang memuat
judul berita utama: “Setelah 9.955 kali gagal menemukan bola
lampu pijar, Edison akhirnya berhasil menemukan lampu yang
menyala”. Ia meminta judul berita itu diganti. Keesokan
harinya, atas permintaan Edison, surat kabar itu mengganti
judul berita utamanya menjadi: “Setelah 9.955 kali berhasil
menemukan lampu yang gagal menyala, Edison akhirnya
berhasil menemukan lampu yang menyala”
Strategi dan Pendekatan Iklan
                                                        1. Tujuan iklan dengan efek
                                                        kognitif ini adalah adanya
                                                        awareness, pengetahuan merek,
                                         1
                                                        pengertian, kepastian/keyakinan
                                      KOGNITIF




                               2                    3


                            AFEKTIF              KONATIF
2. Tujuan pesan iklan ini
adalah image merek &                                           3. Tujuan iklan konatif
sesuai kepribadian, rasa                                    adalah adanya pembelian,
disukai, keinginan,                                            pencoban produk, atau
identitas diri                                                           pengulangan
Menentukan Tujuan Iklan

                                                  Untuk merangsang
                                                  pembelian produk
Untuk meyakinkan                                  dan jasa kembali.
pembeli bahwa
mereka telah
melakukan pilihan
                            Iklan    Iklan
yang tepat
                        Penguatan    Pengingat


                             Iklan   Iklan
                        Informatif   Persuasif    Untuk menciptakan
 Untuk menciptakan                               kesukaan, preferensi,
      kesadaran dan                                    keyakinan, dan
pengetahuan tentang                                  pembelian suatu
produk baru atau ciri                                 produk dan jasa
   baru produk yang
          sudah ada.
Gaya Eksekusi Iklan

                                           Menjual
                                          Langsung

                                                          Potongan
                                Fantasi                   Kehidupan
                                               This is a placeholder text.


                                          Gaya Hidup
                Animasi


Demonstrasi.               Dramatisasi                   Suasana / Citra

               Kombinasi                       Bukti                           Simbol
                                             Kesaksian                       Kepribadian

                                                             Keahlian
                                                              Teknis
Quiz 2
Jelaskan gaya eksekusi 3 iklan cetak
 yang Anda analisis di tugas 2!
Apa yang bisa Anda simpulkan setelah
 melakukan resume buku “Advertised
 Mind”?
Menjual Langsung


Gaya menjual langsung tertuju pada
informasi atau atribut tertentu sebuah
produk/jasa
Potongan Kehidupan


Potongan kehidupan umumnya
didasarkan pada pendekatan pemecahan
permasalahan dalam kehidupan sehari-
hari. Pengiklan menunjukkan bahwa
produk yang diiklankan sebagai
pemecah masalah. Gaya ini efektif
untuk menyajikan situasi yang sebagian
besar konsumen mendapatkan manfaat
dari kelebihan produk tersebut.
Gaya Hidup


Gaya ini menekankan pada bagaimana
suatu produk sesuai dengan suatu gaya
hidup konsumennya
Fantasi

Gaya ini menggunakan pendekatan
dengan menciptakan situasi imajiner
atau ilusi yang melibatkan konsumen
dengan produk/jasa
Suasana / Citra


Gaya ini menggunakan yang
memberikan suasana atau citra di
sekitar produk tersebut, seperti
kecantikan, cinta, atau ketenangan
Simbol Kepribadian


Gaya ini menggunakan pendekatan
dengan menciptakan suatu karakter
yang menjadi personifikasi produk
tersebut. Karakter tersebut dapat berupa
orang, binatang, atau animasi
Keahlian Teknis


Variasi eksekusi penjualan langsung
dengan tambahan bukti-bukti ilmiah,
teknis, atau informasi yang disajikan
dalam iklan untuk mendukung klaim
Bukti Kesaksian


Gaya yang menggunakan bukti
kesaksian menampilkan seorang sumber
yang sangat dipercaya, disukai, atau ahli
yang mendukung produk tersebut atau
orang yang terkenal (selebritis), mereka
kemudian berbicara mengenai produk
berdasarkan pengalamannya
Demonstrasi


Gaya demonstrasi dirancang untuk
mengilustrasikan keunggulan kunci dari
suatu produk atau jasa dengan
menunjukkan penggunaan secara aktual
Animasi


Animasi merupakan teknik dalam
mengeksekusi iklan yang populer pada
saat ini, cerita animasi digambarkan
oleh artis, atau kartun yang dibuat oleh
program komputer. Animasi kartun
sangat populer apabila targetnya adalah
anak-anak
Dramatisasi




Teknik eksekusi ini
menciptakan situasi yang
menegangkan atau skenario
dalam bentuk cerita pendek.
Dramatisasi sering
menggunakan bentuk
pendekatan masalah/solusi
karena iklan ini hendak
menjelaskan bagaimana merek
dapat menyelesaikan masalah
Kombinasi
Perbandingan…
Humor
Musikal
Tradisional
???
???
???
jenis iklan cetak

More Related Content

Viewers also liked

Prinsip Rekaan Seni Visual
Prinsip Rekaan Seni VisualPrinsip Rekaan Seni Visual
Prinsip Rekaan Seni VisualHui Chew
 
6. menulis slogan atau poster
6. menulis slogan atau poster6. menulis slogan atau poster
6. menulis slogan atau posterIdan Ridwan
 
Unsur & Prinsip Seni
Unsur & Prinsip SeniUnsur & Prinsip Seni
Unsur & Prinsip Seniazham
 
Johnson baby done !
Johnson baby done !Johnson baby done !
Johnson baby done !Ain Niena
 
Presentasi Penjualan
Presentasi PenjualanPresentasi Penjualan
Presentasi Penjualanfiranoty
 
slide powerpoint iklan produk
slide powerpoint iklan produkslide powerpoint iklan produk
slide powerpoint iklan produkDricienandes
 
Prinsip Rekabentuk
Prinsip RekabentukPrinsip Rekabentuk
Prinsip Rekabentukilaazmil2
 
Presentation on advertising execution styles
Presentation on advertising execution stylesPresentation on advertising execution styles
Presentation on advertising execution stylesNaveen Chopra
 

Viewers also liked (15)

Prinsip Rekaan Seni Visual
Prinsip Rekaan Seni VisualPrinsip Rekaan Seni Visual
Prinsip Rekaan Seni Visual
 
6. menulis slogan atau poster
6. menulis slogan atau poster6. menulis slogan atau poster
6. menulis slogan atau poster
 
Unsur & Prinsip Seni
Unsur & Prinsip SeniUnsur & Prinsip Seni
Unsur & Prinsip Seni
 
Johnson baby done !
Johnson baby done !Johnson baby done !
Johnson baby done !
 
tugas powerpoint CAFETARIA
tugas powerpoint CAFETARIAtugas powerpoint CAFETARIA
tugas powerpoint CAFETARIA
 
Sunsilk
SunsilkSunsilk
Sunsilk
 
Lux Presentation
Lux PresentationLux Presentation
Lux Presentation
 
Presentasi Penjualan
Presentasi PenjualanPresentasi Penjualan
Presentasi Penjualan
 
shampoo
shampooshampoo
shampoo
 
Ppt of sunsilk
Ppt of sunsilkPpt of sunsilk
Ppt of sunsilk
 
Johnson & johnson
Johnson & johnsonJohnson & johnson
Johnson & johnson
 
Lux Soap
Lux SoapLux Soap
Lux Soap
 
slide powerpoint iklan produk
slide powerpoint iklan produkslide powerpoint iklan produk
slide powerpoint iklan produk
 
Prinsip Rekabentuk
Prinsip RekabentukPrinsip Rekabentuk
Prinsip Rekabentuk
 
Presentation on advertising execution styles
Presentation on advertising execution stylesPresentation on advertising execution styles
Presentation on advertising execution styles
 

Similar to jenis iklan cetak

cara kerja iklan
cara kerja iklancara kerja iklan
cara kerja iklanamisanjaya
 
Brand Value, Strategic Brand Communications
Brand Value, Strategic Brand CommunicationsBrand Value, Strategic Brand Communications
Brand Value, Strategic Brand CommunicationsJudhie Setiawan
 
Persepsi konsumen
Persepsi konsumenPersepsi konsumen
Persepsi konsumendwie_radet
 
Resume UAS BRAND EQUITY TEN: Strategi Memimpin Pasar
Resume UAS BRAND EQUITY TEN: Strategi Memimpin PasarResume UAS BRAND EQUITY TEN: Strategi Memimpin Pasar
Resume UAS BRAND EQUITY TEN: Strategi Memimpin PasarUIN Surabaya
 
Pengelolaan Merek Oleh Public Relations dalam Perusahaan
Pengelolaan Merek Oleh Public Relations dalam PerusahaanPengelolaan Merek Oleh Public Relations dalam Perusahaan
Pengelolaan Merek Oleh Public Relations dalam PerusahaanArdiansah Danus
 
Perilaku konsumen dan konsep diri
Perilaku konsumen dan konsep diriPerilaku konsumen dan konsep diri
Perilaku konsumen dan konsep dirinielgogie
 
Komunikasi penjualan, iklan, promosi dan etika
Komunikasi penjualan, iklan, promosi dan etikaKomunikasi penjualan, iklan, promosi dan etika
Komunikasi penjualan, iklan, promosi dan etikaAldy Rostyawan
 
Formula Membuat Merek
Formula Membuat MerekFormula Membuat Merek
Formula Membuat Merekiwan setiawan
 
Promosi Manajemen Pemasaran Lanjutan
Promosi Manajemen Pemasaran LanjutanPromosi Manajemen Pemasaran Lanjutan
Promosi Manajemen Pemasaran LanjutanNurva_Sari95
 
Pengolahan informasi dan persepsi konsumen
Pengolahan informasi dan persepsi konsumenPengolahan informasi dan persepsi konsumen
Pengolahan informasi dan persepsi konsumendentiiii
 
Presentasi proposal-tesis yeni
Presentasi proposal-tesis yeniPresentasi proposal-tesis yeni
Presentasi proposal-tesis yeniyeni_yuliani
 
PERTEMUAN #5 MENGGALI IDE KREATIF IKLAN.pdf
PERTEMUAN #5 MENGGALI IDE KREATIF IKLAN.pdfPERTEMUAN #5 MENGGALI IDE KREATIF IKLAN.pdf
PERTEMUAN #5 MENGGALI IDE KREATIF IKLAN.pdfIMANSOLEHNURDIN
 

Similar to jenis iklan cetak (20)

cara kerja iklan
cara kerja iklancara kerja iklan
cara kerja iklan
 
Strategi kreatif
Strategi kreatifStrategi kreatif
Strategi kreatif
 
Part 3
Part 3Part 3
Part 3
 
Brand Value, Strategic Brand Communications
Brand Value, Strategic Brand CommunicationsBrand Value, Strategic Brand Communications
Brand Value, Strategic Brand Communications
 
Persepsi konsumen
Persepsi konsumenPersepsi konsumen
Persepsi konsumen
 
Resume UAS BRAND EQUITY TEN: Strategi Memimpin Pasar
Resume UAS BRAND EQUITY TEN: Strategi Memimpin PasarResume UAS BRAND EQUITY TEN: Strategi Memimpin Pasar
Resume UAS BRAND EQUITY TEN: Strategi Memimpin Pasar
 
Teori periklanan
Teori periklananTeori periklanan
Teori periklanan
 
Pengelolaan Merek Oleh Public Relations dalam Perusahaan
Pengelolaan Merek Oleh Public Relations dalam PerusahaanPengelolaan Merek Oleh Public Relations dalam Perusahaan
Pengelolaan Merek Oleh Public Relations dalam Perusahaan
 
Perilaku konsumen dan konsep diri
Perilaku konsumen dan konsep diriPerilaku konsumen dan konsep diri
Perilaku konsumen dan konsep diri
 
Komunikasi penjualan, iklan, promosi dan etika
Komunikasi penjualan, iklan, promosi dan etikaKomunikasi penjualan, iklan, promosi dan etika
Komunikasi penjualan, iklan, promosi dan etika
 
Formula Membuat Merek
Formula Membuat MerekFormula Membuat Merek
Formula Membuat Merek
 
Promosi Manajemen Pemasaran Lanjutan
Promosi Manajemen Pemasaran LanjutanPromosi Manajemen Pemasaran Lanjutan
Promosi Manajemen Pemasaran Lanjutan
 
Pengolahan informasi dan persepsi konsumen
Pengolahan informasi dan persepsi konsumenPengolahan informasi dan persepsi konsumen
Pengolahan informasi dan persepsi konsumen
 
Ruang Lingkup Iklan
Ruang Lingkup IklanRuang Lingkup Iklan
Ruang Lingkup Iklan
 
POWERPOINT TEKS IKLAN.pptx
POWERPOINT TEKS IKLAN.pptxPOWERPOINT TEKS IKLAN.pptx
POWERPOINT TEKS IKLAN.pptx
 
cara-membangun-merek
cara-membangun-merekcara-membangun-merek
cara-membangun-merek
 
Kreativitas dalam iklan
Kreativitas dalam iklanKreativitas dalam iklan
Kreativitas dalam iklan
 
Presentasi proposal-tesis yeni
Presentasi proposal-tesis yeniPresentasi proposal-tesis yeni
Presentasi proposal-tesis yeni
 
Teori teori periklanan
Teori teori periklananTeori teori periklanan
Teori teori periklanan
 
PERTEMUAN #5 MENGGALI IDE KREATIF IKLAN.pdf
PERTEMUAN #5 MENGGALI IDE KREATIF IKLAN.pdfPERTEMUAN #5 MENGGALI IDE KREATIF IKLAN.pdf
PERTEMUAN #5 MENGGALI IDE KREATIF IKLAN.pdf
 

jenis iklan cetak

  • 2. Saya tidak pernah gagal! Saya hanya menemukan 1000 cara yang tidak bekerja (Thomas Alfa Edison)
  • 3. Barangkali Edison adalah salah satu penemu yang paling produktif (1094 paten), sehingga mendapat julukan “Si Penyihir”. Bukan hanya penemu, Edison juga menerapkan produk massal terhadap penemuannya, sehingga dapat dikatakan juga dia adalah “pengusaha”. Salah satu “temuan” yang terkenal adalah lampu pijar. Edison menghabiskan uang 40000 dollar dalam kurun 2 tahun, serta 6000 bahan hingga ditemukan bahan yang berpijar tapi tidak terbakar.
  • 4. Edison pernah memprotes sebuah surat kabar yang memuat judul berita utama: “Setelah 9.955 kali gagal menemukan bola lampu pijar, Edison akhirnya berhasil menemukan lampu yang menyala”. Ia meminta judul berita itu diganti. Keesokan harinya, atas permintaan Edison, surat kabar itu mengganti judul berita utamanya menjadi: “Setelah 9.955 kali berhasil menemukan lampu yang gagal menyala, Edison akhirnya berhasil menemukan lampu yang menyala”
  • 5. Strategi dan Pendekatan Iklan 1. Tujuan iklan dengan efek kognitif ini adalah adanya awareness, pengetahuan merek, 1 pengertian, kepastian/keyakinan KOGNITIF 2 3 AFEKTIF KONATIF 2. Tujuan pesan iklan ini adalah image merek & 3. Tujuan iklan konatif sesuai kepribadian, rasa adalah adanya pembelian, disukai, keinginan, pencoban produk, atau identitas diri pengulangan
  • 6. Menentukan Tujuan Iklan Untuk merangsang pembelian produk Untuk meyakinkan dan jasa kembali. pembeli bahwa mereka telah melakukan pilihan Iklan Iklan yang tepat Penguatan Pengingat Iklan Iklan Informatif Persuasif Untuk menciptakan Untuk menciptakan kesukaan, preferensi, kesadaran dan keyakinan, dan pengetahuan tentang pembelian suatu produk baru atau ciri produk dan jasa baru produk yang sudah ada.
  • 7. Gaya Eksekusi Iklan Menjual Langsung Potongan Fantasi Kehidupan This is a placeholder text. Gaya Hidup Animasi Demonstrasi. Dramatisasi Suasana / Citra Kombinasi Bukti Simbol Kesaksian Kepribadian Keahlian Teknis
  • 8. Quiz 2 Jelaskan gaya eksekusi 3 iklan cetak yang Anda analisis di tugas 2! Apa yang bisa Anda simpulkan setelah melakukan resume buku “Advertised Mind”?
  • 9. Menjual Langsung Gaya menjual langsung tertuju pada informasi atau atribut tertentu sebuah produk/jasa
  • 10. Potongan Kehidupan Potongan kehidupan umumnya didasarkan pada pendekatan pemecahan permasalahan dalam kehidupan sehari- hari. Pengiklan menunjukkan bahwa produk yang diiklankan sebagai pemecah masalah. Gaya ini efektif untuk menyajikan situasi yang sebagian besar konsumen mendapatkan manfaat dari kelebihan produk tersebut.
  • 11. Gaya Hidup Gaya ini menekankan pada bagaimana suatu produk sesuai dengan suatu gaya hidup konsumennya
  • 12. Fantasi Gaya ini menggunakan pendekatan dengan menciptakan situasi imajiner atau ilusi yang melibatkan konsumen dengan produk/jasa
  • 13. Suasana / Citra Gaya ini menggunakan yang memberikan suasana atau citra di sekitar produk tersebut, seperti kecantikan, cinta, atau ketenangan
  • 14. Simbol Kepribadian Gaya ini menggunakan pendekatan dengan menciptakan suatu karakter yang menjadi personifikasi produk tersebut. Karakter tersebut dapat berupa orang, binatang, atau animasi
  • 15. Keahlian Teknis Variasi eksekusi penjualan langsung dengan tambahan bukti-bukti ilmiah, teknis, atau informasi yang disajikan dalam iklan untuk mendukung klaim
  • 16. Bukti Kesaksian Gaya yang menggunakan bukti kesaksian menampilkan seorang sumber yang sangat dipercaya, disukai, atau ahli yang mendukung produk tersebut atau orang yang terkenal (selebritis), mereka kemudian berbicara mengenai produk berdasarkan pengalamannya
  • 17. Demonstrasi Gaya demonstrasi dirancang untuk mengilustrasikan keunggulan kunci dari suatu produk atau jasa dengan menunjukkan penggunaan secara aktual
  • 18. Animasi Animasi merupakan teknik dalam mengeksekusi iklan yang populer pada saat ini, cerita animasi digambarkan oleh artis, atau kartun yang dibuat oleh program komputer. Animasi kartun sangat populer apabila targetnya adalah anak-anak
  • 19. Dramatisasi Teknik eksekusi ini menciptakan situasi yang menegangkan atau skenario dalam bentuk cerita pendek. Dramatisasi sering menggunakan bentuk pendekatan masalah/solusi karena iklan ini hendak menjelaskan bagaimana merek dapat menyelesaikan masalah
  • 22. Humor
  • 25. ???
  • 26. ???
  • 27. ???