SlideShare a Scribd company logo
Inisiasi Menyusu Dini

Contributed by Administrator
Monday, 04 February 2008 20:10 - Last Updated Monday, 04 February 2008



Masih sangat banyak kematian bayi setelah lahir. salah satu penyebabnya karena bayi tidak segera menyusu
setelah dilahirkan. seperti dilansir majalah Pediatrics, 30 Maret 2006, pada penetian di Ghana terhadap 10.947
bayi lahir antara Juli 2003 and Juni 2004 dan disusui. Ternyata, bila bayi dapat menyusu 1 jam pertama dapat
menyelamatkan 22% bayi, dan apabila menyusu pada hari pertama akan menyelamatkan 16% bayi. Jadi,
kematian bayi meningkat secara bermakna setiap permulaan menyusu ditangguhkan.


 

 KENAPA KONTAK KULIT DAN MENYUSU DINI SANGAT PENTINNG?

 1. Kehangatan dada ibu dapat menghangatkan bayi, sehingga apabila bayi diletakan di dada ibunya segera
setelah melahirkan dapat menurunkan resiko Hypothermia dan menurunkan kematian akibat kedinginan.

 2. Getaran cinta, andaikan anda dipeluk oleh suami anda akan merasakan ketenangan, merasa dilindungi dan
kuat secara psikis. begitu juga dengan bayi, saat bayi diletakan di dada ibu, bayi akan lebih tenang dan
mengurangi stress, maka pernafasan dan detak jantungnya pun lebih stabil.

 3. Bayi tercemar lebih dahulu bakteri ibu yang TIDAK BERBAHAYA atau ada antinya di ASI ibu. sehingga Bakteri
baik membuat koloni di usu dan kulit bayi dan dapat menyaingi bakteri yang lebih ganas di lingkungan luar.

 4. Tidak ada yang meragukan kolostrum, cairan emas yang kaya akan antibodi dan at penting untuk pertumbuhan
usus dan ketahanan terhadap infeksi yang sangat dibutuhkan bayi demi kelangsungan hidupnya. saat bayi dapat
menyusu segera setelah lahir, maka dia akan mendapatkan kolostrum itu, dan tidak tergantikan formula lain.
karena ternyata ada beberapa ibu yang memberikan susu formula setelah melahirkan, ini akan menggantikan
cairan emas itu yang sangat dibutuhkan bayi.

 5. Pemberian makanan Awal selain ASI (susu hewan) yang mengandung bukan protein susu manusia dapat
sangat mengganggu pertumbuhan fungsi usus.

 6. Bayi yang diberikan kesempata menusu dini akan mempunyai kesempatan lebih berhasil menyusu eksklusif
dan mempertahankan menyusu dari pada yang menunda menyusu dini.

 7. Lalu, sentuhan, kuluman/emutan dan jilatan bayi pada puting ibu akan merangsang Oksitosin yang penting
agar :
 a. Menyebabkan rahim kontraksi yang membantu pengeluaran plasenta dan mengurangi pendarahan.
 b. Merangsang hormon lain, yang membuat ibu menjadi tenang, rileks dan mencintai bayinya.
 c. Merangsang pengaliran ASI dari payudara.

 8. Ibu dan ayah akan sangat bahagia bertemu dengan bayinya pertama kali seperti ini. bagi seorang muslim
bahkan dapat meng-Adzankan sang buah hati di dada ibunya, satu keluarga yang harmonis sekali, dimana ayah,
ibu dan anak bersatu dalam satu rasa, yaitu cinta.




                                                                                                           1/1

More Related Content

What's hot

Presentasi air susu ibu (asi)
Presentasi air susu ibu (asi)Presentasi air susu ibu (asi)
Presentasi air susu ibu (asi)
STIKes Insan Cendekia Husada Bojonegoro
 
Manfaat asi bagi ibu dan bayi
Manfaat asi bagi ibu dan bayiManfaat asi bagi ibu dan bayi
Manfaat asi bagi ibu dan bayi
Kebayoran Baru
 
Asi ek sk lusif
Asi ek sk lusifAsi ek sk lusif
Asi ek sk lusifSam Goufu
 
Iniasi menyusu dini
Iniasi menyusu diniIniasi menyusu dini
Iniasi menyusu dini
Sidan Emozie
 
ASI makanan Terbaik untuk Bayi oleh dr. Anita
ASI makanan Terbaik untuk Bayi oleh dr. AnitaASI makanan Terbaik untuk Bayi oleh dr. Anita
ASI makanan Terbaik untuk Bayi oleh dr. Anita
Aisyah N
 
PENTINGNYA ASI BAGI KUALITAS SUMBER DAYA MANUSIA
PENTINGNYA ASI BAGI KUALITAS SUMBER DAYA MANUSIAPENTINGNYA ASI BAGI KUALITAS SUMBER DAYA MANUSIA
PENTINGNYA ASI BAGI KUALITAS SUMBER DAYA MANUSIA
Siti Farida
 
[Ebook] Panduan Ibu Menyusui
[Ebook] Panduan  Ibu Menyusui[Ebook] Panduan  Ibu Menyusui
[Ebook] Panduan Ibu Menyusui
Anna Bakery Produsen Makanan Pelancar ASI
 
BROSUR ASI
BROSUR ASIBROSUR ASI
BROSUR ASI
Ratna Arditya
 
Manfaat minyak sw sumber waras untuk bayi
Manfaat minyak sw sumber waras untuk bayiManfaat minyak sw sumber waras untuk bayi
Manfaat minyak sw sumber waras untuk bayi
Arief Firmansyah
 
10 Langkah Mudah Perbanyak ASI
10 Langkah Mudah Perbanyak ASI10 Langkah Mudah Perbanyak ASI
10 Langkah Mudah Perbanyak ASI24hourparenting
 
Leaflet asi fix
Leaflet asi fixLeaflet asi fix
Leaflet asi fix
gek mita
 
Asi mengandung zat gizi berkualitas tinggi4
Asi mengandung zat gizi berkualitas tinggi4Asi mengandung zat gizi berkualitas tinggi4
Asi mengandung zat gizi berkualitas tinggi4
Chenk Alie Patrician
 
Leaflet asi-eksklusif
Leaflet asi-eksklusifLeaflet asi-eksklusif
Leaflet asi-eksklusif
taufans32
 
Lembar balik kesehatan reproduksi dan seksial bagi calon pengantin
Lembar balik kesehatan reproduksi dan seksial bagi calon pengantinLembar balik kesehatan reproduksi dan seksial bagi calon pengantin
Lembar balik kesehatan reproduksi dan seksial bagi calon pengantin
Dokter Tekno
 
Imd To T Presentation
Imd To T PresentationImd To T Presentation
Imd To T Presentation
Rahadian P. Paramita
 
Pemeliharaan laktasi 2
Pemeliharaan laktasi 2Pemeliharaan laktasi 2
Pemeliharaan laktasi 2herniherni
 
Asi formula
Asi   formulaAsi   formula
Asi formula
YR Widadaprayitna
 
ASI EKSLUSIF
ASI EKSLUSIFASI EKSLUSIF
ASI EKSLUSIF
MJM Networks
 
ASI PAPER PENNANT BANNER
ASI PAPER PENNANT BANNERASI PAPER PENNANT BANNER
ASI PAPER PENNANT BANNER
uning wikandari
 

What's hot (20)

Presentasi air susu ibu (asi)
Presentasi air susu ibu (asi)Presentasi air susu ibu (asi)
Presentasi air susu ibu (asi)
 
Manfaat asi bagi ibu dan bayi
Manfaat asi bagi ibu dan bayiManfaat asi bagi ibu dan bayi
Manfaat asi bagi ibu dan bayi
 
Asi ek sk lusif
Asi ek sk lusifAsi ek sk lusif
Asi ek sk lusif
 
Iniasi menyusu dini
Iniasi menyusu diniIniasi menyusu dini
Iniasi menyusu dini
 
ASI makanan Terbaik untuk Bayi oleh dr. Anita
ASI makanan Terbaik untuk Bayi oleh dr. AnitaASI makanan Terbaik untuk Bayi oleh dr. Anita
ASI makanan Terbaik untuk Bayi oleh dr. Anita
 
Asi eksklusif
Asi eksklusifAsi eksklusif
Asi eksklusif
 
PENTINGNYA ASI BAGI KUALITAS SUMBER DAYA MANUSIA
PENTINGNYA ASI BAGI KUALITAS SUMBER DAYA MANUSIAPENTINGNYA ASI BAGI KUALITAS SUMBER DAYA MANUSIA
PENTINGNYA ASI BAGI KUALITAS SUMBER DAYA MANUSIA
 
[Ebook] Panduan Ibu Menyusui
[Ebook] Panduan  Ibu Menyusui[Ebook] Panduan  Ibu Menyusui
[Ebook] Panduan Ibu Menyusui
 
BROSUR ASI
BROSUR ASIBROSUR ASI
BROSUR ASI
 
Manfaat minyak sw sumber waras untuk bayi
Manfaat minyak sw sumber waras untuk bayiManfaat minyak sw sumber waras untuk bayi
Manfaat minyak sw sumber waras untuk bayi
 
10 Langkah Mudah Perbanyak ASI
10 Langkah Mudah Perbanyak ASI10 Langkah Mudah Perbanyak ASI
10 Langkah Mudah Perbanyak ASI
 
Leaflet asi fix
Leaflet asi fixLeaflet asi fix
Leaflet asi fix
 
Asi mengandung zat gizi berkualitas tinggi4
Asi mengandung zat gizi berkualitas tinggi4Asi mengandung zat gizi berkualitas tinggi4
Asi mengandung zat gizi berkualitas tinggi4
 
Leaflet asi-eksklusif
Leaflet asi-eksklusifLeaflet asi-eksklusif
Leaflet asi-eksklusif
 
Lembar balik kesehatan reproduksi dan seksial bagi calon pengantin
Lembar balik kesehatan reproduksi dan seksial bagi calon pengantinLembar balik kesehatan reproduksi dan seksial bagi calon pengantin
Lembar balik kesehatan reproduksi dan seksial bagi calon pengantin
 
Imd To T Presentation
Imd To T PresentationImd To T Presentation
Imd To T Presentation
 
Pemeliharaan laktasi 2
Pemeliharaan laktasi 2Pemeliharaan laktasi 2
Pemeliharaan laktasi 2
 
Asi formula
Asi   formulaAsi   formula
Asi formula
 
ASI EKSLUSIF
ASI EKSLUSIFASI EKSLUSIF
ASI EKSLUSIF
 
ASI PAPER PENNANT BANNER
ASI PAPER PENNANT BANNERASI PAPER PENNANT BANNER
ASI PAPER PENNANT BANNER
 

Viewers also liked

Pend Fisika Zat Padat (2) symetr
Pend Fisika Zat Padat (2) symetrPend Fisika Zat Padat (2) symetr
Pend Fisika Zat Padat (2) symetr
jayamartha
 
DETEKSI KEBERADAAN ANTIGEN Ascaridia galli DENGAN IMUNOGLOBULIN YOLK MELALUI ...
DETEKSI KEBERADAAN ANTIGEN Ascaridia galli DENGAN IMUNOGLOBULIN YOLK MELALUI ...DETEKSI KEBERADAAN ANTIGEN Ascaridia galli DENGAN IMUNOGLOBULIN YOLK MELALUI ...
DETEKSI KEBERADAAN ANTIGEN Ascaridia galli DENGAN IMUNOGLOBULIN YOLK MELALUI ...
REISA Class
 
Prop dahi
Prop dahiProp dahi
Prop dahi
Aceng Wahab
 
Publicidade
PublicidadePublicidade
Publicidade
Sara Lasi
 
Membuat kayak foto beneran
Membuat kayak foto beneranMembuat kayak foto beneran
Membuat kayak foto beneran
MARMOSM
 
Afatogel.com bandar terbesar situs togel online terpercaya
Afatogel.com bandar terbesar situs togel online terpercayaAfatogel.com bandar terbesar situs togel online terpercaya
Afatogel.com bandar terbesar situs togel online terpercaya
uncoldest djavanesse
 
Meteorologi Dinamis - Kuliah 13b
Meteorologi Dinamis - Kuliah 13bMeteorologi Dinamis - Kuliah 13b
Meteorologi Dinamis - Kuliah 13b
Thomas Blegur
 
Surat edaran hks dinkes
Surat edaran hks dinkesSurat edaran hks dinkes
Surat edaran hks dinkesIrene Susilo
 
Visi dan misi pkpi
Visi dan misi pkpiVisi dan misi pkpi
Visi dan misi pkpi
Hery Rock
 
Shadow effect
Shadow effectShadow effect
Shadow effectMARMOSM
 

Viewers also liked (10)

Pend Fisika Zat Padat (2) symetr
Pend Fisika Zat Padat (2) symetrPend Fisika Zat Padat (2) symetr
Pend Fisika Zat Padat (2) symetr
 
DETEKSI KEBERADAAN ANTIGEN Ascaridia galli DENGAN IMUNOGLOBULIN YOLK MELALUI ...
DETEKSI KEBERADAAN ANTIGEN Ascaridia galli DENGAN IMUNOGLOBULIN YOLK MELALUI ...DETEKSI KEBERADAAN ANTIGEN Ascaridia galli DENGAN IMUNOGLOBULIN YOLK MELALUI ...
DETEKSI KEBERADAAN ANTIGEN Ascaridia galli DENGAN IMUNOGLOBULIN YOLK MELALUI ...
 
Prop dahi
Prop dahiProp dahi
Prop dahi
 
Publicidade
PublicidadePublicidade
Publicidade
 
Membuat kayak foto beneran
Membuat kayak foto beneranMembuat kayak foto beneran
Membuat kayak foto beneran
 
Afatogel.com bandar terbesar situs togel online terpercaya
Afatogel.com bandar terbesar situs togel online terpercayaAfatogel.com bandar terbesar situs togel online terpercaya
Afatogel.com bandar terbesar situs togel online terpercaya
 
Meteorologi Dinamis - Kuliah 13b
Meteorologi Dinamis - Kuliah 13bMeteorologi Dinamis - Kuliah 13b
Meteorologi Dinamis - Kuliah 13b
 
Surat edaran hks dinkes
Surat edaran hks dinkesSurat edaran hks dinkes
Surat edaran hks dinkes
 
Visi dan misi pkpi
Visi dan misi pkpiVisi dan misi pkpi
Visi dan misi pkpi
 
Shadow effect
Shadow effectShadow effect
Shadow effect
 

Similar to Imd

Materi 2 ppt d4
Materi 2 ppt d4Materi 2 ppt d4
Materi 2 ppt d4
zikri afdal
 
Proses laktasi dan menyusui
Proses laktasi dan menyusuiProses laktasi dan menyusui
Proses laktasi dan menyusuicahyatoshi
 
Penkes satuan acara perkuliahan
Penkes satuan acara perkuliahanPenkes satuan acara perkuliahan
Penkes satuan acara perkuliahan
Sam Goufu
 
Sap ( satuan acara penyuluhan ) asi
Sap ( satuan acara penyuluhan ) asiSap ( satuan acara penyuluhan ) asi
Sap ( satuan acara penyuluhan ) asi
Intan Rafy'ah Salsabila
 
Buku panduan psi
Buku panduan psiBuku panduan psi
Buku panduan psihkdt
 
Sap asi eklusif
Sap asi eklusifSap asi eklusif
Sap asi eklusif
ana marlina
 
Eva Zuli Oktavia,S.Tr.Ke., M.Tr.Keb_Fisiologi Laktasi.ppt
Eva Zuli Oktavia,S.Tr.Ke., M.Tr.Keb_Fisiologi Laktasi.pptEva Zuli Oktavia,S.Tr.Ke., M.Tr.Keb_Fisiologi Laktasi.ppt
Eva Zuli Oktavia,S.Tr.Ke., M.Tr.Keb_Fisiologi Laktasi.ppt
evazulioktavia1998
 
Dr. Ade - Peran Bidan Mendukung ASI Eksklusif.pdf
Dr. Ade - Peran Bidan Mendukung ASI Eksklusif.pdfDr. Ade - Peran Bidan Mendukung ASI Eksklusif.pdf
Dr. Ade - Peran Bidan Mendukung ASI Eksklusif.pdf
Sbas InSilent
 
materi dasar menyusui
materi dasar menyusuimateri dasar menyusui
materi dasar menyusui
MaratusSolichah4
 
Sap asi ekslusif
Sap asi ekslusifSap asi ekslusif
Sap asi ekslusif
sumarni .
 
Sap asi ekslusif delna
Sap asi ekslusif delnaSap asi ekslusif delna
Sap asi ekslusif delna
MJM Networks
 
Pemberian ASI PPT ok.pptx
Pemberian ASI PPT ok.pptxPemberian ASI PPT ok.pptx
Pemberian ASI PPT ok.pptx
MuhammadALFarisiSutr
 
bahan paparan 1000 HPK.pptx
bahan paparan  1000 HPK.pptxbahan paparan  1000 HPK.pptx
bahan paparan 1000 HPK.pptx
ELande
 
Asi ekslusif
Asi ekslusifAsi ekslusif
Asi ekslusif
siska delvia
 
GIZI SEHAT.pptx
GIZI SEHAT.pptxGIZI SEHAT.pptx
GIZI SEHAT.pptx
Kesling6
 
motivasi edukasi to Ibu Hamil.pptxfrom bangka belitung
motivasi edukasi to Ibu Hamil.pptxfrom bangka belitungmotivasi edukasi to Ibu Hamil.pptxfrom bangka belitung
motivasi edukasi to Ibu Hamil.pptxfrom bangka belitung
ariliendy
 
Cara Menyusui yang Benar
Cara Menyusui yang BenarCara Menyusui yang Benar
Cara Menyusui yang Benar
powerpoint2910
 

Similar to Imd (20)

Materi 2 ppt d4
Materi 2 ppt d4Materi 2 ppt d4
Materi 2 ppt d4
 
Makalah askeb persalinan
Makalah askeb persalinanMakalah askeb persalinan
Makalah askeb persalinan
 
Proses laktasi dan menyusui
Proses laktasi dan menyusuiProses laktasi dan menyusui
Proses laktasi dan menyusui
 
Penkes satuan acara perkuliahan
Penkes satuan acara perkuliahanPenkes satuan acara perkuliahan
Penkes satuan acara perkuliahan
 
Sap ( satuan acara penyuluhan ) asi
Sap ( satuan acara penyuluhan ) asiSap ( satuan acara penyuluhan ) asi
Sap ( satuan acara penyuluhan ) asi
 
Buku panduan psi
Buku panduan psiBuku panduan psi
Buku panduan psi
 
Sap asi eklusif
Sap asi eklusifSap asi eklusif
Sap asi eklusif
 
Eva Zuli Oktavia,S.Tr.Ke., M.Tr.Keb_Fisiologi Laktasi.ppt
Eva Zuli Oktavia,S.Tr.Ke., M.Tr.Keb_Fisiologi Laktasi.pptEva Zuli Oktavia,S.Tr.Ke., M.Tr.Keb_Fisiologi Laktasi.ppt
Eva Zuli Oktavia,S.Tr.Ke., M.Tr.Keb_Fisiologi Laktasi.ppt
 
Dr. Ade - Peran Bidan Mendukung ASI Eksklusif.pdf
Dr. Ade - Peran Bidan Mendukung ASI Eksklusif.pdfDr. Ade - Peran Bidan Mendukung ASI Eksklusif.pdf
Dr. Ade - Peran Bidan Mendukung ASI Eksklusif.pdf
 
materi dasar menyusui
materi dasar menyusuimateri dasar menyusui
materi dasar menyusui
 
Sap asi ekslusif
Sap asi ekslusifSap asi ekslusif
Sap asi ekslusif
 
Sap asi ekslusif delna
Sap asi ekslusif delnaSap asi ekslusif delna
Sap asi ekslusif delna
 
Pemberian ASI PPT ok.pptx
Pemberian ASI PPT ok.pptxPemberian ASI PPT ok.pptx
Pemberian ASI PPT ok.pptx
 
bahan paparan 1000 HPK.pptx
bahan paparan  1000 HPK.pptxbahan paparan  1000 HPK.pptx
bahan paparan 1000 HPK.pptx
 
Asi ekslusif
Asi ekslusifAsi ekslusif
Asi ekslusif
 
Sap asi ekslusif
Sap asi ekslusifSap asi ekslusif
Sap asi ekslusif
 
GIZI SEHAT.pptx
GIZI SEHAT.pptxGIZI SEHAT.pptx
GIZI SEHAT.pptx
 
Sap asi ekslusif
Sap asi ekslusif Sap asi ekslusif
Sap asi ekslusif
 
motivasi edukasi to Ibu Hamil.pptxfrom bangka belitung
motivasi edukasi to Ibu Hamil.pptxfrom bangka belitungmotivasi edukasi to Ibu Hamil.pptxfrom bangka belitung
motivasi edukasi to Ibu Hamil.pptxfrom bangka belitung
 
Cara Menyusui yang Benar
Cara Menyusui yang BenarCara Menyusui yang Benar
Cara Menyusui yang Benar
 

More from REISA Class

sindrom down
sindrom downsindrom down
sindrom down
REISA Class
 
Antibiotika resistensi
Antibiotika resistensiAntibiotika resistensi
Antibiotika resistensiREISA Class
 
perkembangan-sistem-syaraf
perkembangan-sistem-syarafperkembangan-sistem-syaraf
perkembangan-sistem-syaraf
REISA Class
 
jenis kulit dan produksi
jenis kulit dan produksijenis kulit dan produksi
jenis kulit dan produksiREISA Class
 
gastritis (magh)
gastritis (magh) gastritis (magh)
gastritis (magh) REISA Class
 
pengantar kkewarganegaraan
pengantar kkewarganegaraanpengantar kkewarganegaraan
pengantar kkewarganegaraan
REISA Class
 
Anatomy and embryology of the eye 2011
Anatomy and embryology of the eye 2011Anatomy and embryology of the eye 2011
Anatomy and embryology of the eye 2011
REISA Class
 
perawakan-pendek
perawakan-pendekperawakan-pendek
perawakan-pendekREISA Class
 
Parameter pertumbuhan pada anak - BMD
Parameter pertumbuhan pada anak - BMDParameter pertumbuhan pada anak - BMD
Parameter pertumbuhan pada anak - BMDREISA Class
 
karakteristik anak usia dini
karakteristik anak usia dinikarakteristik anak usia dini
karakteristik anak usia diniREISA Class
 
Deteksi dini gangguan tumbang
Deteksi dini gangguan tumbangDeteksi dini gangguan tumbang
Deteksi dini gangguan tumbangREISA Class
 
perbandingan pertumbuhan pada anak laki-laki dan perempuan
perbandingan pertumbuhan pada anak laki-laki dan perempuanperbandingan pertumbuhan pada anak laki-laki dan perempuan
perbandingan pertumbuhan pada anak laki-laki dan perempuan
REISA Class
 
Hormon
HormonHormon
Hormon
REISA Class
 
penyimpanan pada pertumbuhan anak
penyimpanan pada pertumbuhan anakpenyimpanan pada pertumbuhan anak
penyimpanan pada pertumbuhan anakREISA Class
 
mengukur pertumbuhan anak
mengukur pertumbuhan anakmengukur pertumbuhan anak
mengukur pertumbuhan anakREISA Class
 
Ciri bayi normal
Ciri bayi normalCiri bayi normal
Ciri bayi normal
REISA Class
 
Menyusui bagi ibu dan anak
Menyusui bagi ibu dan anakMenyusui bagi ibu dan anak
Menyusui bagi ibu dan anakREISA Class
 

More from REISA Class (20)

Bakteri
BakteriBakteri
Bakteri
 
sindrom down
sindrom downsindrom down
sindrom down
 
Antibiotika resistensi
Antibiotika resistensiAntibiotika resistensi
Antibiotika resistensi
 
perkembangan-sistem-syaraf
perkembangan-sistem-syarafperkembangan-sistem-syaraf
perkembangan-sistem-syaraf
 
jenis kulit dan produksi
jenis kulit dan produksijenis kulit dan produksi
jenis kulit dan produksi
 
lipid
lipidlipid
lipid
 
gastritis (magh)
gastritis (magh) gastritis (magh)
gastritis (magh)
 
pengantar kkewarganegaraan
pengantar kkewarganegaraanpengantar kkewarganegaraan
pengantar kkewarganegaraan
 
Anatomy and embryology of the eye 2011
Anatomy and embryology of the eye 2011Anatomy and embryology of the eye 2011
Anatomy and embryology of the eye 2011
 
Cacing
CacingCacing
Cacing
 
perawakan-pendek
perawakan-pendekperawakan-pendek
perawakan-pendek
 
Parameter pertumbuhan pada anak - BMD
Parameter pertumbuhan pada anak - BMDParameter pertumbuhan pada anak - BMD
Parameter pertumbuhan pada anak - BMD
 
karakteristik anak usia dini
karakteristik anak usia dinikarakteristik anak usia dini
karakteristik anak usia dini
 
Deteksi dini gangguan tumbang
Deteksi dini gangguan tumbangDeteksi dini gangguan tumbang
Deteksi dini gangguan tumbang
 
perbandingan pertumbuhan pada anak laki-laki dan perempuan
perbandingan pertumbuhan pada anak laki-laki dan perempuanperbandingan pertumbuhan pada anak laki-laki dan perempuan
perbandingan pertumbuhan pada anak laki-laki dan perempuan
 
Hormon
HormonHormon
Hormon
 
penyimpanan pada pertumbuhan anak
penyimpanan pada pertumbuhan anakpenyimpanan pada pertumbuhan anak
penyimpanan pada pertumbuhan anak
 
mengukur pertumbuhan anak
mengukur pertumbuhan anakmengukur pertumbuhan anak
mengukur pertumbuhan anak
 
Ciri bayi normal
Ciri bayi normalCiri bayi normal
Ciri bayi normal
 
Menyusui bagi ibu dan anak
Menyusui bagi ibu dan anakMenyusui bagi ibu dan anak
Menyusui bagi ibu dan anak
 

Imd

  • 1. Inisiasi Menyusu Dini Contributed by Administrator Monday, 04 February 2008 20:10 - Last Updated Monday, 04 February 2008 Masih sangat banyak kematian bayi setelah lahir. salah satu penyebabnya karena bayi tidak segera menyusu setelah dilahirkan. seperti dilansir majalah Pediatrics, 30 Maret 2006, pada penetian di Ghana terhadap 10.947 bayi lahir antara Juli 2003 and Juni 2004 dan disusui. Ternyata, bila bayi dapat menyusu 1 jam pertama dapat menyelamatkan 22% bayi, dan apabila menyusu pada hari pertama akan menyelamatkan 16% bayi. Jadi, kematian bayi meningkat secara bermakna setiap permulaan menyusu ditangguhkan.   KENAPA KONTAK KULIT DAN MENYUSU DINI SANGAT PENTINNG? 1. Kehangatan dada ibu dapat menghangatkan bayi, sehingga apabila bayi diletakan di dada ibunya segera setelah melahirkan dapat menurunkan resiko Hypothermia dan menurunkan kematian akibat kedinginan. 2. Getaran cinta, andaikan anda dipeluk oleh suami anda akan merasakan ketenangan, merasa dilindungi dan kuat secara psikis. begitu juga dengan bayi, saat bayi diletakan di dada ibu, bayi akan lebih tenang dan mengurangi stress, maka pernafasan dan detak jantungnya pun lebih stabil. 3. Bayi tercemar lebih dahulu bakteri ibu yang TIDAK BERBAHAYA atau ada antinya di ASI ibu. sehingga Bakteri baik membuat koloni di usu dan kulit bayi dan dapat menyaingi bakteri yang lebih ganas di lingkungan luar. 4. Tidak ada yang meragukan kolostrum, cairan emas yang kaya akan antibodi dan at penting untuk pertumbuhan usus dan ketahanan terhadap infeksi yang sangat dibutuhkan bayi demi kelangsungan hidupnya. saat bayi dapat menyusu segera setelah lahir, maka dia akan mendapatkan kolostrum itu, dan tidak tergantikan formula lain. karena ternyata ada beberapa ibu yang memberikan susu formula setelah melahirkan, ini akan menggantikan cairan emas itu yang sangat dibutuhkan bayi. 5. Pemberian makanan Awal selain ASI (susu hewan) yang mengandung bukan protein susu manusia dapat sangat mengganggu pertumbuhan fungsi usus. 6. Bayi yang diberikan kesempata menusu dini akan mempunyai kesempatan lebih berhasil menyusu eksklusif dan mempertahankan menyusu dari pada yang menunda menyusu dini. 7. Lalu, sentuhan, kuluman/emutan dan jilatan bayi pada puting ibu akan merangsang Oksitosin yang penting agar : a. Menyebabkan rahim kontraksi yang membantu pengeluaran plasenta dan mengurangi pendarahan. b. Merangsang hormon lain, yang membuat ibu menjadi tenang, rileks dan mencintai bayinya. c. Merangsang pengaliran ASI dari payudara. 8. Ibu dan ayah akan sangat bahagia bertemu dengan bayinya pertama kali seperti ini. bagi seorang muslim bahkan dapat meng-Adzankan sang buah hati di dada ibunya, satu keluarga yang harmonis sekali, dimana ayah, ibu dan anak bersatu dalam satu rasa, yaitu cinta. 1/1