SlideShare a Scribd company logo
Latest News
Pengertian Sunnah, Khabar dan Atsar Thursday, May 09, 2013
About
Privacy Policy
Disclaimer
Contact
Blog Artikel Lengkap
Home
Teknologi
o Gadget
o Review
o Harga
Sepakbola
o Liga Inggris
o Liga Spanyol
o Liga Italia
Entertainment
o Gosip
o Biodata Artis
o Foto Artis
Menu
o Submenu1
o Submenu2
o Submenu3
Statis
Error

Menuju Sukses Haji

Cara JITU dan SMART

VSI YUSUF MANSUR BISNIS MUDAH
HASIL MELIMPAH

Bisnis Online Paling Spektakuler
KumpulBlogger.com:Menerima Bitcoin

Home » Makalah » Makalah Shalat Wajib dan Sunnah

Makalah Shalat Wajib dan Sunnah
Zain Elhasany
Add Comment
Makalah
Selasa, 01 Januari 2013
Makalah Shalat Wajib dan Sunnah
KATA

PENGANTAR

Assalamu „alaikum Wr.Wb
Alhamdulillahhirabbil‟alamin, Puji Syukur kehadirat Allah SWT, Atas segala rahmat dan
hidayah-Nya. Shalawat serta salam senantiasa tercurah pada junjungan Nabi Agung Muhammad
SAW yang selalu kita nantikan syafa‟atnya di Akhir kelak nanti. Amien..
Penulis berucap Syukur kepada Allah atas limpahan Nikmat sehat-Nya, baik fisik maupun akal
pikiran, sehingga penulis berhasil menyelesaikan pembuatan makalah, sebagai tugas dari mata
kulia.
Tentunya makalah ini masih terdapat banyak kesalahan dan kekurangan, untuk itu, penulis
mengharapkan kritik-kritik dan saran dari pembaca untuk lebih baiknya makalah ini. Demikian,
dan jika terdapat banyak kesalahan penulis mohon maaf yang sebesar-besarnya.
Akhirul
kalam......
Wassalamua‟laikum Wr.Wb
BAB I
PENDAHULUAN
A.

Latar Belakang

Shalat Merupakan salah satu ibadah yang paling mulia dan paling dicintai oleh Allah. Bahkan,
Nabi saw. Sendiri telah menegaskan tentang kedudukan shalat dalam agama, yaitu, dalam sabda
beliau yang berbunyi : “Shalat merupakan tiang agama.” Nabi sendiri disuruh Allah untuk
melakukan Shalat lima waktu pada saat Isra‟ Mi‟raj. itu merupakan perintah langsung dari Allah
untuk Nabi dan wajib disampaikan kepada umat-Nya.
Shalat merupakan rukun islam yang kedua setelah manusia mengucapkan dua kalimat Syahadat,
dari kelima rukun islam tersebut, yang harus dilakukan oleh manusia setiap hari adalah Shalat.
Seperti yang dikatakan Rasulullah bahwa Shalat merupakan tiang agama, berarti apabila kita
lalai menjalankan sholat satu kali pun, kita bisa meninggalkan ajaran agama kita, dan itu kita
berarti melanggar ajaran agama. Melanggar suatu apapun itu merupakan perbuatan dosa, apalagi
melanggar ajaran-ajaran agama kita. Sesibuki apapun kita, kita harus melaksanakan sholat,
apabila kita meninggalkannya maka sholatnya harus diQadha‟ atau dibayar pada hari yang
lainnya. Dan apabila kita melakukan suatu perjalanan yang jauh, maka sholatnya harus di Jama‟,
dengan sholat jama‟ dapat meringankan perjalanan kita karena dilakukan dengan masing-masing
dua rakaat.
Disini kami pemakalah akan membahas tentang yang telah disampaikan diatas, yaitu hadits
tentang shalat, shalat wajib dan sunnah :Tata cara Shalat, shalat berjama‟ah, shalat jama‟, shalat
qasar, shalat sunnah, dan shalat jenazah.
Mudah-mudahan apa yang kami sampaikan dapat bermanfaat bagi kita semua agar kita semua
dapat
menjalankan
shalat
dengan
khusyu‟.
B.

Rumusan masalah

1.
2.
3.
4.
5.
6.

Jelaskan bagaimana tata cara shalat beserta hadits yang mendukungnya!
Bagaimana cara shalat berjama‟ah beserta hadits yang mendukungnya!
Bagaimana
cara
shalat
jama‟
beserta
hadits
yang
mendukungnya!
Bagaimana
cara
shalat
Qasar
beserta
hadits
yang
mendukungnya!
Apa saja yang ada dalam shalat sunnah itu? dan jelaskan hadits yang mendukungnya!
Bagaimana cara mensholati jenazah? Dan jelaskan hadits yang mendukungnya!

C.

Tujuan

Kami sebagai Pemakalah akan membahas Hadits tentang Shalat Wajib dan Sunnah :
1. Untuk menjelaskan bagaimana tata cara shalat beserta hadits yang mendukungnya.
2. Untuk menjelaskan bagaimana cara shalat berjama‟ah beserta hadits yang mendukungnya!
3. Untuk menjelaskan bagaimana cara shalat jama‟ beserta hadits yang mendukungnya!
4. Untuk menjelaskan bagaimana cara shalat Qasar beserta hadits yang mendukungnya!
5. Untuk menjelaskan apa saja yang ada dalam shalat sunnah itu, beserta hadits yang
mendukungnya!
6. Untuk menjelaskan bagaimana cara mensholati jenazah, beserta hadits yang mendukungnya!

BAB II
PEMBAHASAN
A.

Tata Cara Shalat

Tata cara shalat sudah diatur oleh syari‟at islam secara baik lagi sempurna. Misalnya, tentang
syarat rukun shalat, dan bagaimana pelaksanaan shalat itu sendiri.
Tata cara pelaksanaan shalat dapat diketahui dengan hadits berikut ini:
ُ‫اخ جشّ ب س ؼ يذث ِ سبى ٌ ػِ س ف يبُ اى ض٘سٙ ػِ ػ جذاهلل ث ِ ػ ق يو ث ِ ٍذَذ اث ِ اى ذ ْ ف يخ ػِ اث ئ ا‬
ٔ‫ٗ س يٌ ق به: ٍ ف زبح اى ظ الح اى ٘ ض٘ء ٗر ذشي َٖب اى ز ن ج يش ٗر ذ ي ي يٖب اى سال س س٘ه اهلل ط يٚ اهلل ػ ي ي‬
.ً
“Telah mengkhabarkan kepada kami Sa‟id bin Salim dari Sofyan Ats-Tsauri dari Abdillah bin
Uqail dari Muhamad bin Hanafiyah dari ayahnya, bahwa Rasulullah saw. Bersabda: “Kunci
pembuka shalat adalah wudlu‟, permulaan shalat adalah takbir, dan penutup shalat adalah
salam.”
‫اخ جشّ ب اث شإ يٌ ث ِ ٍذَذ ػِ ػ يٚ ث ِ ي ذي ث ِ خ الد ػِ اث ئ ػِ جذٓ سف ب ػخ ث ِ ٍب ى ل اّ ٔ سَغ س س٘ه‬
‫ػب ى ٚ ص ٌ اهلل ط يٚ اهلل ػ ي ئ ٗ س يٌ ي ق٘ه: ارا ق بً ادذ م ٌ اى ٚ اى ظ الح ف ي ي ز٘ ضبء م َب أٍش اهلل د‬
ٌ ‫ى ي ن جش ف بُ م بُ ٍؼٔ شئ ٍِ اى قشاُ اق شأ ث ٔ ٗاُ ى ٌ ي نِ ٍؼٔ شئ ٍِ اى قشاُ ف ي يذَذ اهلل ٗى ي ن جشٓ ص‬
‫ى يشم غ د زٚ ي طَ ئِ سام ؼب ص ٌ ى ي قٌ د زٚ ي طَ ئِ ق ب ئ َب ص ٌ ى ي سجذ د زٚ ي طَ ئِ سب جذا ص ٌ ى يشف غ‬
.ٔ ‫سأ سٔ ف ي يج يس د زٚ ي طَ ؼِ جب ى سب ف َِ ّ قس ٍِ ٕزٓ ف ب ّ َب ي ْ قض ٍِ ط ال ر‬
“Telah mengkhabarkan kepada kami Ibrahim bin Muhamad dari Ali bin yahya bin Khalad dari
ayahnya dari kakeknya yang bernama Rifa‟ah bin Malik, bahwa dia telah mendengar Rasulullah
saw. Bersabda: “Apabila salah seorang diantara kamu akan mengerjakan shalat, hendaklah dia
berwudlu‟ lebih dahulu sebagaimana yang telah diperintahkan Allah. Lalu dia bertakbir,
kemudian bila dia menghafal sebagian dari ayat-ayat Al-qur‟an, hendaklah membacanya. Bila
tidak menghafalnya, hendaklah dia membaca hamdalah (memuji kepada Allah) dan bertakbir.
Lalu ruku‟ hingga sempurna didalam ruku‟. Kemudian berdiri (I‟tidal) hingga sempurna didalam
berdiri. Lalu bersujud hingga sempurna didalam sujud, kemudian mengangkat kepala (bangkit),
lalu duduk hingga sempurna didalam duduk. Barang siapa mengurangi sedikit saja dari tatacara
ini,
berarti
dia
telah
mengurangi
pelaksanaan
shalat.”
Penjelasan Hadits
Rasulullah telah menjelaskan tentang tatacara pelaksanaan shalat, sebagaimana yang sudah
lazim dilakukan. Sabda Rasulullah: “Bila menghafal sebagian dari ayat-ayat Al-Qur‟an,
hendaklah membacanya. Dan bila tidak menghafal, hendaklah membaca hamdalah,” adalah
sebagai perintah pada permulaan islam, ketika Al-Qur‟an belum banyak diturunkan, dan belum
ada aturan bahwa didalam surat harus membaca Surat Al-fatihah, atau dalam keadaan darurat.
Misalnya ada orang awam masuk islam, kemudian dia akan melaksanakan shalat, tetapi belum
hafal bacaan Surat Al-fatihah, maka dia diperbolehkan membaca sembarang ayat Al-Qur‟an
yang sudah dihafalnya, atau membaca hamdalah saja dalam pelaksanaan shalat, sebagai ganti
bacaan Surat Al-fatihah. Tentu saja dia harus terus menerus belajar membaca Surat Al-fatihah
hingga hafal.
Bila tidak dipahami demikian, maka akan memunculkan permasalahan. Sebab hadits diatas
bertentangan dengan hadis-hadis lain yang menerangkan, bahwa shalat tidak akan sah tanpa
disertai bacaan surat Al-fatihah. Namun boleh jadi yang dimaksud pada hadis diatas adalah Surat
Alfatihah, hingga dapat dipahami bahwa shalat dengan hanya membaca Surat Al-fatihah saja
sudah sah. Tetapi bila lafal sebagian dari ayat-ayat Al-Qur‟an dimaksudkan sebagai surat-surat
pendek dalam Al-Qur‟an, kemudian dibaca sesudah surat Al-fatihah, maka lebih utama. Sebab
telah kita maklumi bahwa membaca salah satu surat atau ayat Al-Qur‟an didalam shalat sesudah
bacaan Surat Al-Fatihah hukumnya sunnah.
Berikut ini ada Hadis tentang Tatacara Shalat yang dilakukan Nabi Muhammad saw:
‫اخ جشّ ب اث شإ يٌ ث ِ ٍذَذ ق به اخ جشّ ٚ ٍذَذ ث ِ ػج الُ ػِ ػ يٚ اث ِ ي ذ يٚ ث ِ خ الد ػِ سف بػخ ث ِ ساف غ‬
‫سجو ى ي ظ يٚ ف ٚ اى َ سجذ ق شي جب ٍِ س س٘ه اهلل ط يٚ اهلل ػ ي ئ ٗ س يٌ ص ٌ جبء ف س يٌ ػ يٚ ق به: جبء‬
.‫اى ْ جٚ ط يٚ اهلل ػ ي ئ ٗ س يٌ ف قبه ىٔ اى ْ جٚ ط يٚ اهلل ػ ي ئ ٗ س يٌ: اػذ ط الر ل ف بّ ل ى ٌ ر ظو‬
‫ف قبه: ػ ؼ يَ ْٚ ي ب س س٘ه اهلل م يف ا ط يٚ ق به:ارا ر ٘جٖذ اى ٚ اى ق ج يخ ف ن جش ص ٌ اق شأ ث بً اى قشاُ ٍٗب‬
ُ‫ر قشأ ف برا سم ؼذ ف بج ؼو ساد ز يل ػ يٚ سم ج ز يل ٗ ٍ نِ سٗػل ٗاٍذد ظٖشك ف برا سف ؼذ ف بق ٌ شبء اهلل ا‬
‫ط ي جل ٗاسف غ سأ سل د زٚ ر شج غ اى ؼظبً اى ٚ ٍ فب ط يٖب ف برا سجذد ف َ نِ اى سج٘د ف برا سف ؼذ ف بج يس‬
.ِ‫ػ يٚ ف خزك اى ي سشٙ ص ٌ اف ؼو رى ل ف ٚ م و سم ؼخ ٗ سجذح د زٚ ر طَ ئ‬
“Telah mengkhabarkan kepada kami Ibrahim bin Muhammad, dia telah berkata: Telah
mengkhabarkan kepadaku Muhammad bin Ajlan dari Ali bin Yahnya dari Khalad dari Rifa‟ah
bin Rafi‟, dia telah berkata: “Ada seorang laki-laki mengerjakan shalat didalam masjid,
berdekatan dengan Rasulullah saw. Setelah selesai shalat, lelaki itu datang menghadap
Rasulullah saw. Sambil mengucapkan salam kepada beliau. Kemudian Rasulullah bersabda:
“Ulangi Shalatmu!. Sebab sesungguhnya kamu belum melaksanakan shalat.” Kemudian lelaki itu
segera berdiri, lalu melaksanakan shalat seperti apa yang dia lakukan sebelumnya.
Rasulullah bersabda lagi: “Ulangi Shalatmu. Sebab sesungguhnya kamu belum melaksanakan
shalat.” Lelaku itu kemudian berkata: “Ya Rasulullah, ajarkanlah kepadaku bagaimana
seharusnya aku melaksanakan shalat.” Rasulullah kemudian bersabda: “Jika engkau menghadap
kiblat, maka bertakbirlah, kemudian bacalah Surat Al-Fatihah dan apa yang engkau hafal dari
sebagian ayat-ayat Al-Qur‟an. Apabila engkau ruku‟, maka luruskanlah punggungmu. Apabila
engkau bangkit dari ruku‟, maka luruskanlah tulang punggungmu dan tegakkanlah kepalamu,
hingga tulang-tulangmu kembali pada tempat semula. Apabila engkau sujud, maka tekanlah
sujudmu. Dan apabila engkau bangkit dari sujud, maka duduklah diatas telapak kaki kirimu.
Kemudian lakukanlah hal seperti itu pada setiap rakaat, dan lakukanlah sujud (yang kedua),
sehingga
engkau
tumakninah.”
Penjelasan Hadis
Rasulullah telah mengajarkan tatacara shalat yang sempurna, setelah sebelumnya beliau
menyaksikan ada seorang lelaki yang melakukan shalat secara sembarangan didekat beliau.
Rasulullah mengajarkan tatacara shalat setelah lelaki itu meminta kepada beliau untuk
mengajarkannya. Ini sebagai bukti betapa bijaknya Rasulullah dalam menuntun umatnya ke arah
kesempunaan
ibadah.
B.

Shalat Berjamaah

Shalat jamaah sangat dianjurkan oleh agama, pahala yang didapat dua puluh tujuh derajat
lebih
besar
dari
pada
shalat
seorang
diri.
Dari Riwayat Malik, Abi Zinad, A‟raj, dan Abi Hurairah Berkata:
‫الػ شط ػِ اث ٚ ٕشي شح س ضٚ اهلل ػ ْٔ اُ اى ْ جٚ ط يٚ اهلل ػ ي ئ ٗ س يٌ اخ جشّ ب ٍب ى ل ػِ اث ٚ اى ضّ بد ػِ ا‬
.‫ق به: ط الح اى جَبػخ اف ضو ٍِ ط الح ادذ م ٌ ٗدذٓ ث خَس ٗػ ششي ِ جضءا‬
“Telah menghkabarkan kepada kami Malik dari Abi Zinad dari A‟raj dari Abu Hurairah
radhiyallahu „anhu, bahwa Nabi saw. Telah bersabda: “Shalat berjamaah yang dilakukan salah
seorang diantara kamu lebih utama dari pada shalat sendirian, pahalanya berlipat dua puluh lima
kali.”
Dari Hadis lain juga mengatakan:
ٌ‫ط يٚ اهلل ػ ي ئ ٗ س ي‬

‫ق به: ط الح اخ جشّ ب ٍب ى ل ػِ ّ بف غ ػِ اث ِ ػَش س ضٚ اهلل ػ َْٖب اُ س س٘ه اهلل‬
.‫دسجخ‬

ِ ‫ٗػ ششي‬

‫ث س جغ‬

‫اى فشد‬

ٚ‫ػ ي‬

‫ر ف ضو‬

‫اى جَبػخ‬

“Telah dikhabarkan kepada kami Malik dari Nafi‟ dari Ibnu Umar Radhiyallahu an‟huma, bahwa
Rasulullah saw. Telah bersabda: “Shalat berjamaah lebih utama dari pada shalat seorang diri, dua
puluh
derajat
kali
lipat.”
Penjelasan Hadis
Dari dua Hadis diatas Rasulullah menegaskan tentang pentingnya shalat berjamaah. Serta
keistimewaan yang terkandung didalamnya. Shalat jamaah adalah sunnah Rasul yang sangat
terkenal, mengandung hikmah yang besar, serta dapat mempersatukan kaum muslimin dalam
pandangan dan gerak langkah, hingga diantara mereka tergalang kebersamaan dan rasa
solidaritas.
Dalam menyikapi perihal hukum shalat jamaah, ada perbedaan pendapat dikalangan para
Ulama‟. Menurut Mayoritas Jumhur Ulama shalat jamaah hukumnya buka fardu „ain, hanya saja
apakah sunnah ataukah fardlu kifayah, dikalangan mereka masih terjadi perbedaan pendapat.
Dalam riwayat lain diterangkan bahwa Rasulullah berniat akan membakar rumah mereka
ketika meninggalkan shalat isya‟. Sedangkan riwayat yang lain lagi menerangkan, ketika
meninggalkan seluruh shalat lima waktu secara mutlak juga akan dibakar rumahnya. Menurut
pendapat yang terpilih shalat jamaah hukumnya fardlu kifayah bukan fardlu „ain. Dan ini
merupakan banyak dukungan dari para Ulama.
Berikut ini ada Hadits tentang Pahala Jamaah Shalat isya‟ dan subuh:
ِ‫اخ جشّ ب ٍب ى ل ػِ ػ جذ اى شدَِ ث ِ دشٍ يخ اُ س س٘ه اهلل ط يٚ اهلل ػ ي ئ ٗ س يٌ ق به: ث ي ْ ْب ٗث ي‬
.‫اى َ ْبف ق يِ شٖ٘د اى ؼ شبء ٗاى ظ جخ ال ي س زط ي ؼّ٘ َٖب اّٗ ذٕ٘زا‬
“Telah Mengkhabarkan kepada kami Malik dari Abdurrahman bin Harmalah, bahwa Rasulullah
saw. Telah Bersabda: “Perbedaan mencolok antara kami dengan orang-orang munafik adalah
menghadiri shalat jamaah isya‟ dan subuh. Mereka sangat keberatan menghadiri dua shalat
jamaah tersebut.” Atau “mereka tidak sanggup melakukan kedua shalat jamaah itu.” Atau:
“Mereka
ogah
menuju
tempat
pelaksanaan
shalat
jamaah
tersebut.”
Penjelasan Hadis
Penyebutan shalat isya‟ dan subuh secara khusus pada hadis diatas, karena biasanya pada
pelaksanaan shalat tersebut kebanyakan mata manusia sudah atau masih ngantuk, hingga merasa
malas untuk melaksanakan shalat jamaah. Oleh karena itu, bagi mereka yang melaksanakannya,
maka Allah akan menyediakan pahala yang besar. Bahkan keberadaan shalat jamaah isya‟ dan
subuh dijadikan pembeda antara orang munafik dengan orang islam yang sejati.
Rukun atau Fardlu shalat:
1.
2.

Takbiratul

Niat.
ikhram.
3.
Berdiri
tegak
bagi
yang
mampu
ketika
shalat
fardlu.
4.
Membaca
al-fatihah
pada
tiap
rakaat.
5.
Ruku‟.
6.
I‟tidal.
7.
Sujud
dua
kali
untuk
tiap
rakaat.
8.
Duduk
diantara
dua
sujud.
9. Tuma‟ninah pada setiap ruku‟, sujud, duduk diantara dua sujud dan i‟tidal sekalipun pada
shalat
sunnah.
10.
Tasyahud
Akhir.
11.
Membaca
shalawat
Nabi.
12.
Duduk
untuk
tasyahud,
shalawat
dan
salam.
13.
Mengucapkan
salam.
14.
Tertib.
C.

Shalat Jama‟

Shalat jama‟ adalah melaksanakan atau menggabungkan shalat wajib dalam satu waktu.
Shalat jama‟ dilaksanakan pada waktu bepergian dalam jarak tempuh 90 km. pada shalat jama‟,
yang bisa dijamakkan adalah shalat dzuhur, ashar, magrib dan isya‟, sedangkan subuh tidak bisa
dijama‟kkan.
Dalam riwayat hadis shahih muslim mengatakan:
‫ػ ي ئ ٗ س يٌ: ارا ػجو ػ ي ئ اى س فش ػِ اّ س ث ِ ٍبى يل س ضي اهلل ػ ْٔ ػِ اه‬
.‫ي ؤخشاى َ غشة د زٚ ي جَغ ث ي َْٖب ٗث يِ اى ؼ شبء د يِ ي غ يت اى ش فق‬

‫ّ جي ط يٚ اهلل‬

“Anas bin Malik r.a berkata: “Apabila Nabi bergegas dalam perjalanan, beliau akhirkan shalat
zhuhur ke awal waktu shalat Asar, lalu beliau menjama‟ keduanya. Dan belian akhirkan shalat
maghrib, sehingga beliau menjama‟kan dengan shalat isya‟ ketika mega merah telah hilang.
Penjelasan Hadis
Saat memasuki shalat dzuhur, lalu masih dalam perjalanan maka shalatnya bisa dijama‟ diawal
waktu shalat asar. Dan ketika waktu maghrib datang menjama‟kannya shalat isya‟ ketika mega
merah
telah
hilang.
D.

Shalat Qasar

Yang dimaksud dengan mengqasar sholat adalah meringkas shalat. Shalat yang bisa diringkas
hanya shalat dengan jumlah empat rakaat. Sementara maghrib dan subuh tidak bisa diqasarkan.
Bila menqasar shalat, bisa dilakukan dengan dua rakaat saja, untuk memudahkan seorang
Musafir.
Berikut ini ada Hadis tentang Mengqasar shalat:
‫ػ َْٖب ق به: ساي ذ اى ْ جٚ ص ارااػجي ٔ اى سي‬

‫ث ِ ػَش س ضٚ اهلل‬

‫س ي ؤخشاى َ غشة ف ي ظ ي يٖب ػِ ػ جذاهلل‬
‫ص الص ب ص ٌ ي س يٌ ص ٌ ق يٌ ي ي جش د زٚ ي ق يٌ اى ؼ شبء ف ي ظ ي يٖب سم ؼخي ِ ص ٌ ي س يٌ ٗال ي س جخ ث ؼذ‬
.‫اى ؼ شبء د زٚ ي قً٘ ٍِ ج٘ف اى يو‬
“Dari Abdullah bin Umar r.a berkata: Saya melihat Nabi saw. Apabila tergesa-gesa dalam
perjalanan beliau akhirkan maghrib. Beliau shalat tiga rakaat kemudian salam. Beliau diam
sejenak sampai masuk isya‟ lalu beliau shalat dua rakaat kemudian salam, dan beliau tidak
membaca tasbih setelah isya‟ sampai beliau bangun jauh ditengah malam.”
Penjelasan Hadis
Dari Hadis diatas dapat dijelaskan bahwa apabila kita tergesa-gesa dalam perjalanan pada saat
waktu maghrib, maka kita harus mengqasar shalat maghrib dan isya‟. Maghrib dilakukan dengan
tiga rakaat, sedangkan isya‟ dengan dua rakaat.
Dari Hadis lain Riwayat Abu Hurairah disitu Rasulullah memberi pesan kepada Umatnya,
bahwa:
‫ػِ اث ٚ ٕشي شح س ضٚ اهلل ػ ْٔ ق به: اى ْ جٚ ص ال ي ذو الٍ شاح ر ؤٍِ ث بهلل ٗاى يً٘ االخ ش اُ ر سبف ش‬
ً٘ ‫ي‬
‫ٍ س يشح‬
.‫دشٍخ‬
‫ٍؼٖب‬
‫ى يس‬
‫ٗى ي يخ‬
“Dari Abu Hurairah r.a berkata: Nabi saw. Bersabda: “Tidak halal bagi seseorang wanita yang
beriman kepada Allah dan hari akhir untuk bepergian perjalanan sehari semalam tanpa ada
muhrim (seorang yang haram dinikah atau menikah).”
Penjelasan Hadis
Dari Hadis diatas dapat dijelaskan bahwa Apabila seseorang bepergian, terutama wanita,
maka wanita itu harus didampingi muhrimnya. Seperti: ayahnya, atau saudaranya. Sehingga
wanita tersebut terhindar dari bahaya.
E.

Shalat Sunnah

ٚ ‫ػِ سث ؼخ ث ِ ٍب ى ل األ س يَي س ضٚ اهلل ػ ْٔ ق به. ق به ى ٚ اى ْ جي.ص.ف ق يذ: ا سأ ى ل ٍشاف ق زل ف‬
‫ه: اٗ غ يش ر ى ل؟ ف ق يذ: ٕ٘ رى ل, ق به:ف ب ػ ْٚ ػ يٚ ّ ف سل ث ن ضشح اى سج٘د.اى ج ْخ ف قب‬
“Dari Rabi‟ah bin Malik al Aslamiy r.a, dia berkata: Nabi saw. Bersabda kepada saya:
Mohonlah! Lalu saya berkata: saya memohon kepada engkau untuk menemanimu didalam surga.
Lalu beliau bertanya: Apa lagi selain itu? Lalu saya menjawab: Hanya itu saja. Beliau bersabda:
bantulah aku agar terkabul permohonan untuk dirimu dengan banyak sujud (H.R Muslim).
Penjelasan Hadis
Hadis ini menjelaskan “banyak sujud” itu dengan banyak shalat sunnah, dia menjadikan Hadis
itu sebagai dalil shalat sunnah. Seakan-akan dia mengalihkan pengertian hakekat sujud selain
shalat karena tidak mau memisahkan sujud saja tanpa shalat. Dan sujud itu meskipun bertepatan
dengan shalat fardlu (seperti sujud tilawah dalam shalat). Akan tetapi penetapan sujud pada
shalat itu pasti bagi setiap orang islam. Hanya saja Nabi saw. Memberikan petunjuk dengan
suatu cara yang khusus yaitu shalat sunnah itu, agar dengan banyak shalat sunnah itu bisa
tercapai maksudnya.
Dalam hadis tersebut terkandung dalil yang menunjukkan kesempurnaan iman dan ketinggian
cita-citanya untuk mencapai tuntutan yang lebih mulia dan derajat yang paling tinggi dan
memelihara diri dari pengaruh negatif dunia dan syahwat. Dan hadis itu juga menunjukkan
bahwa shalat itu adalah amal yang lebih utama dari lainnya dalam usaha semacam itu, karena
beliau (Nabi saw) memberikan petunjuk, tidak akan mencapai maksud kecuali dengan banyakbanyak shalat. Disamping menunjukkan bahwa permohonannya itu termasuk permohonan yang
paling
mulia.
Dalil hikmah Shalat sunnah:
ٌ ‫ق به س س٘ه اهلل .ص. اٗه ٍب ي ذب ست ث ٔ اى ؼ جذ ي ً٘ اى ق يبٍخ ط ال ر ٔ ف بُ م بُ ار َٖب م ز جذ ىٔ ر بٍخ, ٗاُ ى‬
ٌ ‫ي ن ِْ ار َٖب ق به اهلل ى َ ال ئ ن زٔ: اّ ظشٗا ٕو ر جذُٗ ى ؼ جذٙ ٍِ ر ط٘ع ف ز نَ يُ٘ ث ٖب ف شي ض زٔ ص‬
‫ر ؤخز‬
ٌ ‫ص‬
‫م زى ل‬
‫رى ل.اى ضم بح‬
‫د ست‬
ٚ‫ػ ي‬
‫األػ َبه‬
“Rasulullah saw. Telah bersabda: Adapun yang pertama kali dihisap dari amal hamba itu pada
hari kiamat kelak ialah shalatnya. Jika dia sudah menyempurnakan shalat itu, maka ditulis
sempurna baginya, dan jika dia belum menyempurnakan shalatnya, maka Allah berfirman
kepada malaikatnya: “Perhatikanlah olehmu, apakah kamu menjumpai amal sunnahnya? (kalau
ada), maka kamu tambahkan shalat fardlunya itu dengan shalat sunnahnya, kemudian zakatnya,
demikian
juga,
kemudian
amal-amalnya
itu
diambil
sesuai
dengan
itu.”
Hadis tersebut sebagai dalil yang menunjukkan hikmah shalat sunnah. Mengenai lafal menurut
riwayat Muslim, bahwa beliau (Nabi saw) tidak shalat setelah terbit fajar kecuali dua rakaat,
maka hadis itu dijadikan dalil oleh orang yang berpendapat makruh shalat sunnah setelah terbit
fajar.
F.

Shalat Jenazah

ِ ‫اخ جشّ ب ٍب ى ل ػِ ػ جذاهلل ث ِ جبث شث ِ ػ ز يل, ػِ ػ ز يل ث ِ اى ذبسس ث ِ ػ ز يل اخ جشٓ ػِ جب ث شث‬
ٌ‫ث ٔ جبء ي ؼ٘د ػ جذاهلل ث ِ ص ب ث ذ ف ٘جذٓ ق ذ غ يت ف ظبح ػ ز يل اُ س س٘ه اهلل ط يٚ اهلل ػ ي ئ ٗ س ي‬
ٌ‫ي ج جٔ ف ب س زشج غ س س٘ه اهلل ط يٚ اهلل ػ ي ئ ٗ س يٌ, ٗق به: غ ي ج ْب ػ ي يل ي ب آ ث ب اى شث يغ ف ظبح ف ي‬
‫اى ْ س٘ح ٗث ن يِ ف ج ؼو اث ِ ػ ز يل ي س ن زِٖ ف قبه س س٘ه اهلل ط يٚ اهلل ػ ي ئ ٗ س يٌ دػِٖ, ف برا ٗجت‬
.‫ق ب ه: ارا ٍبد‬
‫ف ال ر ج ن يِ ث بم يخ, ق به: ٍٗب اى ٘ج٘ة ي ب س س٘ه اهلل؟‬
“Telah mengkhabarkan kepada kami Malik dari Abdillah bin Jabir bin Atik bin Harits bin Atik,
dia meriwayatkan dari Jabir bin Atik: Sesungguhnya Rasulullah saw. Datang menjenguk
Abdullah bin Tsabit, kemudian beliau mendapatinya sudah sakit sangat parah. Lalu Rasulullah
memanggilnya, tetapi dia dapat menjawab. Kemudian mengucapkan Istirja‟ (innalillah), lantas
bersabda: “Kami telah tertinggal untuk mengejarmu, wahai Abu Rabi‟. Lantas terdengar kaum
wanita berteriak dan menangis. Ibnu Atik kemudian menyuruh mereka diam. Lalu Rasulullah
bersabda: “Biarkanlah mereka itu. Hanya saja apabila sudah benar-benar terjadi kematian, jangan
sampai ada seorang pun menangis.” Lantas Ibnu Atik berkata: “Apakah yang dimaksud AlWujud itu, ya Rasulullah?” jawab Rasulullah: “Kalau sudah benar-benar meninggal.”
Penjelasan
Hadis
Menangis yang hanya mengeluarkan air mata, tidak diikuti dengan jeritan dan suara keras
adalah diperbolehkan, baik sesudah meninggalnya seseorang yang ditangisi maupun sebelumnya.
Lain halnya dengan pendapat orang yang berpandangan kepada pengertian Lahiriah hadis
tersebut, mereka hanya membolehkan menangis sebelum seseorang meninggal. Sedangkan
sesudah meninggal, maka tidak diperbolehkan. Tetapi pendapat ini lemah. Dikatakan lemah
karena bertentangan dengan hadis yang menyatakan bahwa ketika Rasulullah saw.
Mengeluarkan air mata karena melihat anak shalih seorang putrinya sedang sakaratul maut, maka
Sa‟d bin Ubaidah bertanya: “Ya Rasulullah, mengapa engkau menangis?” rasulullah menjawab:
“Ini adalah rahmat yang dijadikan oleh Allah dalam hati hamba-hamba-Nya yang penyayang.”
Rasulullah memberitahukan kepada Sa‟d bin Ubaidah, bahwa menangis yang hanya sekedar
mengeluarkan air mata adalah tidak haram dan tidak makruh. Bahkan air mata tersebut
merupakan rahmat dan keutamaan. Sedangkan yang diharamkan adalah memanggil-manggil si
mayit, menyebut-nyebut kebaikannya, dan menampari pipi sendiri sambil menangis. Hal ini
diperkuat dengan sabda Rasulullah saw yang menegaskan: “Sesungguhnya Allah tidak menyiksa
seseorang karena air mata, dan tidak pula karena sedihnya hati.
‫اُ اى َ يذ ى ي ؼزة ث ج نبء اى ذٚ ف قبى ذ ػبئ شٔ س ضٚ اهلل ػ ْٖب: اٍب اّ ٔ ى ٌ ي نزة ٗى ن ْٔ اخطأ أّٗ سٚ اّ َب‬
‫ٍش س س٘ه اهلل ط يٚ اهلل ػ ي ئ ٗ س يٌ ػ يٚ ي ٖ٘دي خ ٕٗٚ ي ج نٚ ػ ي يٖب إ يٖب ف قبه: اّ ٌٖ ى ي ج نُ٘ ػ ي يٖب‬
.‫ق جشٕب‬
ٚ ‫ف‬
‫ة‬
‫ى ز ؼز‬
‫ٗاّ ٖب‬
“Telah mengkhabarkan kepada kami Malik bin Anas dari Abdullah bin Abi Bakar dari ayahnya
dari Amrah: Sesungguhnya dia mendengar Aisyah berkata tatkala kepadanya diingatkan bahwa
Abdullah bin Umar telah berkata: “Sesungguhnya mayit akan disiksa karena tangisan orang yang
masih hidup.” Lantas Aisyah berkata: “Ketahuilah, Sesungguhnya Ibnu Umar Tidak Berdusta.
Akan tetapi dia keliru dan lupa. Sebab Rasulullah pernah melewati jenazah seorang perempuan
Yahudi yang ditangisi oleh keluarganaya, lalu beliau berkata: “Sesungguhnya mereka menangisi
perempuan itu, lantaran si perempuan tersebut akan disiksa didalam kuburnya.”
ٌ‫اخ جشّ ب ٍب ى ل ػِ اي ٘ة اى سخ ز يب ّ ٚ ػِ اث ِ س يشي ِ ػِ اً ػط يخ اُ س س٘ه اهلل ط يٚ اهلل ػ ي ئ ٗ س ي‬
‫ى ِ ف ٚ االخ يشح ق به ى ِٖ ف ٚ غ سو اث ْ زٔ: اغ س ي ْٖب ص ال ص ب اٗخَ سب اٗام ضش ٍِ ر ى ل ث َبء ٗ سذس ٗاج غ‬
.‫م ف٘سا‬
ٍِ
‫اٗ ش ي ئب‬
‫م بف ٘سا‬
“Telah mengkhabarkan kepada kami Malik dari Ayub As-Sikhtiyani dari Ibnu Sirin dari Umi
Athiyah: Sesungguhnya Rasulullah saw Bersabda kepada mereka (kaum wanita) ketika
memandikan putrinya: “Mandikanlah dia tiga kali atau lima kali atau lebih banyak lagi. Jika
kamu sekalian memandang perlu, maka mandikanlah dengan air dan daun bidara. Dan pada kali
yang terakhir, gunakanlah kapur barus atau sesuatu yang serupa dengan kapur barus.”
Penjelasan
Hadis
Dalam hadis ini dapat diambil kesimpulan, bahwa memandikan mayit, mengkafani, menyolati,
dan mengebumikannya hukumnya adalah fardlu kifayah. Artinya, apabila ada sebagian orang
yang telah melakukannya, maka gugurlah hukum fardhu terhadap yang lain. Tetapi jika tidak ada
seorangpun yang melakukannya, maka semua orang yang berada dalam kampung tersebut
berdosa.
Memandikan mayit sebanyak tiga kali atau lima kali atau lebih banyak lagi hukumnya adalah
sunnah, karena melebihi yang telah difardhukan. Dalam memandikan mayit disunnahkan dalam
bilangan ganjil, sebagaimana yang dipahami dari hadis diatas. Sebab dalam hadis lain Rasulullah
juga bersabda: “Sesungguhnya Allah adalah witir (Esa), dia menyukai yang witir (yang ganjil).”
Yang dimaksud adalah Esa dalam Dzat, sifat, dan perbuatan-Nya. Karena itu, dia menyukai halhal yang serupa bilangannya dengan keadaan diri-Nya dalam hal keganjilannya.
ٔ‫اخ جشّ ب ٍب ى ل ػِ سث ي ؼخ ث ِ اث ٚ ػ جذ اى شدَِ ػِ اث ٚ س ؼ يذ اى خذسٙ اُ س س٘ه اهلل ط يٚ اهلل ػ ي ي‬
‫ٗال‬
‫ف ضٗسٕٗب‬
‫اى ق ج٘س‬
‫صي بسح‬
ِ‫ػ‬
ٌ‫ّٗ ٖ ي ز ن‬
:‫ق به‬
ٌ‫ٕجشا.ٗ س ي‬
‫ر ق٘ى ٘ا‬
“Telah mengkhabarkan kepada kami Malik dari Rabi‟ah bin Abi Abdirrahman dari Abi Sa‟id AlKhudri: Sesungguhnya Rasulullah saw bersabda: “Aku dahulu telah melarang kamu sekalian
menziarahi kubur, tetapi sekarang berziarahlah. Dan janganlah kamu mengeluarkan ratapan.”
Dalam riwayat lain ditegaskan: “Maka sekarang berziarah kuburlah kalian, karena
sesungguhnya ziarah kubur itu dapat mengingatkan kepada kehidupan akhirat,”
Tujuan utama dari ziarah kubur adalah mengambil pelajaran dari apa yang telah menimpa
diri orang lain, baik yang sudah dikenal maupun yang tidak atau belum dikenal. Betapapun
kuatnya mereka dan banyaknya harta yang mereka miliki serta pengaruh yang kuat, semua itu
tidak dapat memelihara diri mereka dari kematian. Dengan demikian, hati orang yang berziarah
kubur akan menjadi sadar dari kesesatannya dan mau bertaubat, serta mudah bagi yang berharta
untuk menyedekahkan dari sebagian dari hartanya dan bertambah rajin dalam beribadah kepada
Allah
SWT.

DAFTAR
PUSTAKA
Mahalli, Ahmad Mudjab, Hadis-hadis Ahkam Riwata Asy-syafi‟i, (Jakarta: PT. Raja Grafindo
Persada,
2003)
Al-albani, Muhammad nashirudin, Ringkasan Shahih Muslim (Jakarta: Gema Insani, 2003)
Az-zubaidi, Zaenuddin Ahmad, dan Zuhri, Muhammad, Terjemah Hadis Shahih Bukhari Jilid I
(Semarang:
CV.
Toha
Putra,
1986)
Muhammad, Abu Bakar, Terjemahan Subulus Salam (Surabaya: Al-Ikhlas, 1991)
http://abusalma.wordpress.com/2006/12/04/shalat-jama%E2%80%99-dan-qashar/ diakses tgl 09092012 09:39
inShare
Title : Makalah Shalat Wajib dan Sunnah
Description : Makalah Shalat Wajib dan Sunnah KATA Rating : 5

Like :
Entri Populer

Contoh Daftar Pustaka Makalah Dan Skripsi , sebagai judul share saya kali
ini

PENGERT I AN F I Q IH MUA MALA H KATA PENGANTAR Segala puji bagi allah
yang telah memberikan karunia pada kaum muslimin sehingga...
Teks SUSUNAN ACARA untuk menambah ilmu bagi yang belum tahu dan tidak ada
sal...

PENGERTIAN FIQIH MUAMALAH
UPACARA BENDERA
Teks SUSUNAN ACARA UPACARA BENDERA - Dalam upacara yang dilaksanakan
setiap hari senin tidak luput dari teks susunan upacara bendera, seba...

Contoh Daftar Pustaka Makalah Dan Skripsi
PENGERTIAN HUKUM DAGANG
PENGERTIAN HUKUM DAGANG, Hukum dagang ialah hukum yang mengat
ur tingkah laku manusia yang turut melakukan perdagangan untuk memperoleh k...
Makalah TRIAS POLITICA ( Legislatif, Eksekutif dan Yudikatif )
Makalah TRIAS POLITICA ( Legislatif, Eksekutif dan Yudikatif ) BAB I
PENDAHULUAN Trias Politica atau pemisahan kekuasaan merupakan konsep...
.:[Close][Click 2x]:.
Ads Powered
by:KumpulBlogger.com
Menerima BitCoin

Ads Powered
by:KumpulBlogger.com
Menerima BitCoin

Ads Powered
by:KumpulBlogger.com
Menerima BitCoin
Ads Powered
by:KumpulBlogger.com
Menerima BitCoin

Label
Alternatif Artikel Bercinta Ekonomi Fiqih Hiburan Hukum Ilmiah Ilmu Hadist Ilmu Kalam
Kata-Kata Kesehatan Makalah Motivasi Penemu Pengetahuan Puisi Referensi Buku Sastra
Tasawuf

Pengikut
Back to top!
Copyright 2013 Blog Artikel Lengkap - All Rights Reserved Design by Mas Sugeng - Powered
by Blogger

More Related Content

What's hot

Aswaja kelas 7 semester 2 shalad id
Aswaja kelas 7 semester 2 shalad idAswaja kelas 7 semester 2 shalad id
Aswaja kelas 7 semester 2 shalad id
tatiksuwartinah
 
Kelebihan membaca al quran
Kelebihan membaca al quranKelebihan membaca al quran
Kelebihan membaca al quran
Hanisah Kamilah
 
Ppt fiqih adzan iqamah
Ppt fiqih adzan iqamahPpt fiqih adzan iqamah
Ppt fiqih adzan iqamah
asni furoida
 
Ke Surga dengan Cinta
Ke Surga dengan CintaKe Surga dengan Cinta
Ke Surga dengan Cinta
Doddy Elzha Al Jambary
 
Slide adzan dan iqamah
Slide adzan dan iqamahSlide adzan dan iqamah
Slide adzan dan iqamah
Jusuf AN
 
Solat
SolatSolat
Rukun – rukun sembahyang
Rukun – rukun sembahyangRukun – rukun sembahyang
Rukun – rukun sembahyang
zero1172
 
Aswaja kelas 7 semester 2 shalad jum'at
Aswaja kelas 7 semester 2 shalad jum'atAswaja kelas 7 semester 2 shalad jum'at
Aswaja kelas 7 semester 2 shalad jum'at
tatiksuwartinah
 
Ppt sholat sunnah muakkad dan ghoiru muakkad
Ppt sholat sunnah muakkad dan ghoiru muakkadPpt sholat sunnah muakkad dan ghoiru muakkad
Ppt sholat sunnah muakkad dan ghoiru muakkad
falahnurul96
 
Makalah shalat 2
Makalah shalat 2Makalah shalat 2
Makalah shalat 2
Operator Warnet Vast Raha
 
Pray for non-Muslim / Doa untuk bukan Islam
Pray for non-Muslim / Doa untuk bukan IslamPray for non-Muslim / Doa untuk bukan Islam
Pray for non-Muslim / Doa untuk bukan Islam
Fazril Izzan
 
Ringkasan sifat-shalat-nabi
Ringkasan sifat-shalat-nabiRingkasan sifat-shalat-nabi
Ringkasan sifat-shalat-nabiSekolah Kiblah
 
Menjadi imam shalat jamaah
Menjadi imam shalat jamaahMenjadi imam shalat jamaah
Menjadi imam shalat jamaahNovia Sumanti
 
Fiqh sholat Dalam Berbagai Madzhab
Fiqh sholat Dalam Berbagai MadzhabFiqh sholat Dalam Berbagai Madzhab
Fiqh sholat Dalam Berbagai Madzhab
HermanBudianto4
 
Sholat pendahuluan, isi, penutup, daftar pustaka
Sholat pendahuluan, isi, penutup, daftar pustakaSholat pendahuluan, isi, penutup, daftar pustaka
Sholat pendahuluan, isi, penutup, daftar pustakaJae Aya
 
Pendidikan islam (solat)
Pendidikan islam (solat)Pendidikan islam (solat)
Pendidikan islam (solat)
Irfan Aiman
 
Makalah shalat
Makalah shalatMakalah shalat
Makalah shalat
Septian Muna Barakati
 
Sholat sunnat muakad dan ghairu muakad
Sholat sunnat muakad dan ghairu muakadSholat sunnat muakad dan ghairu muakad
Sholat sunnat muakad dan ghairu muakad
inayatussholikhah1174
 

What's hot (20)

Aswaja kelas 7 semester 2 shalad id
Aswaja kelas 7 semester 2 shalad idAswaja kelas 7 semester 2 shalad id
Aswaja kelas 7 semester 2 shalad id
 
Kelebihan membaca al quran
Kelebihan membaca al quranKelebihan membaca al quran
Kelebihan membaca al quran
 
Ppt fiqih adzan iqamah
Ppt fiqih adzan iqamahPpt fiqih adzan iqamah
Ppt fiqih adzan iqamah
 
Ke Surga dengan Cinta
Ke Surga dengan CintaKe Surga dengan Cinta
Ke Surga dengan Cinta
 
Slide adzan dan iqamah
Slide adzan dan iqamahSlide adzan dan iqamah
Slide adzan dan iqamah
 
Solat
SolatSolat
Solat
 
Rukun – rukun sembahyang
Rukun – rukun sembahyangRukun – rukun sembahyang
Rukun – rukun sembahyang
 
Aswaja kelas 7 semester 2 shalad jum'at
Aswaja kelas 7 semester 2 shalad jum'atAswaja kelas 7 semester 2 shalad jum'at
Aswaja kelas 7 semester 2 shalad jum'at
 
Fiqh azan iqamat
Fiqh azan iqamatFiqh azan iqamat
Fiqh azan iqamat
 
Ppt sholat sunnah muakkad dan ghoiru muakkad
Ppt sholat sunnah muakkad dan ghoiru muakkadPpt sholat sunnah muakkad dan ghoiru muakkad
Ppt sholat sunnah muakkad dan ghoiru muakkad
 
Makalah shalat 2
Makalah shalat 2Makalah shalat 2
Makalah shalat 2
 
Pray for non-Muslim / Doa untuk bukan Islam
Pray for non-Muslim / Doa untuk bukan IslamPray for non-Muslim / Doa untuk bukan Islam
Pray for non-Muslim / Doa untuk bukan Islam
 
makalah Shalat
makalah Shalatmakalah Shalat
makalah Shalat
 
Ringkasan sifat-shalat-nabi
Ringkasan sifat-shalat-nabiRingkasan sifat-shalat-nabi
Ringkasan sifat-shalat-nabi
 
Menjadi imam shalat jamaah
Menjadi imam shalat jamaahMenjadi imam shalat jamaah
Menjadi imam shalat jamaah
 
Fiqh sholat Dalam Berbagai Madzhab
Fiqh sholat Dalam Berbagai MadzhabFiqh sholat Dalam Berbagai Madzhab
Fiqh sholat Dalam Berbagai Madzhab
 
Sholat pendahuluan, isi, penutup, daftar pustaka
Sholat pendahuluan, isi, penutup, daftar pustakaSholat pendahuluan, isi, penutup, daftar pustaka
Sholat pendahuluan, isi, penutup, daftar pustaka
 
Pendidikan islam (solat)
Pendidikan islam (solat)Pendidikan islam (solat)
Pendidikan islam (solat)
 
Makalah shalat
Makalah shalatMakalah shalat
Makalah shalat
 
Sholat sunnat muakad dan ghairu muakad
Sholat sunnat muakad dan ghairu muakadSholat sunnat muakad dan ghairu muakad
Sholat sunnat muakad dan ghairu muakad
 

Viewers also liked

Optativas 7o.
Optativas 7o.Optativas 7o.
Internet of Everything - For Real 2014
Internet of Everything - For Real 2014Internet of Everything - For Real 2014
Internet of Everything - For Real 2014
Mobilbusiness
 
Metodologia ranking
Metodologia rankingMetodologia ranking
Metodologia ranking
Red Innovación
 
Police oral interview questions
Police oral interview questionsPolice oral interview questions
Police oral interview questions
selinasimpson880
 
Presentacion exposicion
Presentacion exposicionPresentacion exposicion
Presentacion exposicion
jose tulcan
 
Sintesis informativa julio 16 2013
Sintesis informativa julio 16 2013Sintesis informativa julio 16 2013
Sintesis informativa julio 16 2013
megaradioexpress
 
Act hp examenejemplo
Act hp examenejemploAct hp examenejemplo
Act hp examenejemplo
Prof-Luisina Espíndola
 
Luxembourg's 2014 International Bazaar
Luxembourg's 2014 International Bazaar Luxembourg's 2014 International Bazaar
Luxembourg's 2014 International Bazaar
Wort.lu English
 
Curso taller alfabetización
Curso taller alfabetizaciónCurso taller alfabetización
Curso taller alfabetización
Programa de Sociología
 
Presentacion.mini
Presentacion.miniPresentacion.mini
Presentacion.mini
santti29
 
Sexualidad
SexualidadSexualidad
Sexualidad
Segundo E
 
APAS 2010 - Arena do conhecimento com Prof Cristina Garcia
APAS 2010 - Arena do conhecimento com Prof Cristina GarciaAPAS 2010 - Arena do conhecimento com Prof Cristina Garcia
APAS 2010 - Arena do conhecimento com Prof Cristina Garcia
APAS
 
Taking the Ruff Out of Trade Show Networking
Taking the Ruff Out of Trade Show NetworkingTaking the Ruff Out of Trade Show Networking
Taking the Ruff Out of Trade Show Networking
Mojenta
 
Main board
Main boardMain board
Main board
ltorres47
 
I pv6
I pv6I pv6
Skds fdm and odi
Skds   fdm and odiSkds   fdm and odi
Skds fdm and odi
Syntelli Solutions
 
Derecho subjetivo
Derecho subjetivoDerecho subjetivo
Jaime
JaimeJaime
Aula 05 Química Geral
Aula 05 Química GeralAula 05 Química Geral
Aula 05 Química Geral
Tiago da Silva
 
VITAMINAS DEL COMPLEJO B
VITAMINAS DEL COMPLEJO B VITAMINAS DEL COMPLEJO B
VITAMINAS DEL COMPLEJO B
Elizabeth Alcantara
 

Viewers also liked (20)

Optativas 7o.
Optativas 7o.Optativas 7o.
Optativas 7o.
 
Internet of Everything - For Real 2014
Internet of Everything - For Real 2014Internet of Everything - For Real 2014
Internet of Everything - For Real 2014
 
Metodologia ranking
Metodologia rankingMetodologia ranking
Metodologia ranking
 
Police oral interview questions
Police oral interview questionsPolice oral interview questions
Police oral interview questions
 
Presentacion exposicion
Presentacion exposicionPresentacion exposicion
Presentacion exposicion
 
Sintesis informativa julio 16 2013
Sintesis informativa julio 16 2013Sintesis informativa julio 16 2013
Sintesis informativa julio 16 2013
 
Act hp examenejemplo
Act hp examenejemploAct hp examenejemplo
Act hp examenejemplo
 
Luxembourg's 2014 International Bazaar
Luxembourg's 2014 International Bazaar Luxembourg's 2014 International Bazaar
Luxembourg's 2014 International Bazaar
 
Curso taller alfabetización
Curso taller alfabetizaciónCurso taller alfabetización
Curso taller alfabetización
 
Presentacion.mini
Presentacion.miniPresentacion.mini
Presentacion.mini
 
Sexualidad
SexualidadSexualidad
Sexualidad
 
APAS 2010 - Arena do conhecimento com Prof Cristina Garcia
APAS 2010 - Arena do conhecimento com Prof Cristina GarciaAPAS 2010 - Arena do conhecimento com Prof Cristina Garcia
APAS 2010 - Arena do conhecimento com Prof Cristina Garcia
 
Taking the Ruff Out of Trade Show Networking
Taking the Ruff Out of Trade Show NetworkingTaking the Ruff Out of Trade Show Networking
Taking the Ruff Out of Trade Show Networking
 
Main board
Main boardMain board
Main board
 
I pv6
I pv6I pv6
I pv6
 
Skds fdm and odi
Skds   fdm and odiSkds   fdm and odi
Skds fdm and odi
 
Derecho subjetivo
Derecho subjetivoDerecho subjetivo
Derecho subjetivo
 
Jaime
JaimeJaime
Jaime
 
Aula 05 Química Geral
Aula 05 Química GeralAula 05 Química Geral
Aula 05 Química Geral
 
VITAMINAS DEL COMPLEJO B
VITAMINAS DEL COMPLEJO B VITAMINAS DEL COMPLEJO B
VITAMINAS DEL COMPLEJO B
 

Similar to Ikhwan

Makalah shalat
Makalah shalatMakalah shalat
Khutbah jum'at-pentingnya shalat berjamaah [full]
Khutbah jum'at-pentingnya shalat berjamaah [full]Khutbah jum'at-pentingnya shalat berjamaah [full]
Khutbah jum'at-pentingnya shalat berjamaah [full]
badruzaman82
 
Shalat dan khutbah jumat
Shalat dan khutbah jumatShalat dan khutbah jumat
Shalat dan khutbah jumat
inayatussholikhah1174
 
2. sholat lima waktu dan sujud sahwi
2. sholat lima waktu dan sujud sahwi2. sholat lima waktu dan sujud sahwi
2. sholat lima waktu dan sujud sahwi
asni furoida
 
Shalat sunnah tasbih
Shalat sunnah tasbihShalat sunnah tasbih
Shalat sunnah tasbih
Helmon Chan
 
FIQIH_SHOLAT_ppt.pdf
FIQIH_SHOLAT_ppt.pdfFIQIH_SHOLAT_ppt.pdf
FIQIH_SHOLAT_ppt.pdf
JalalNailulSubhan
 
Tumakninah
TumakninahTumakninah
Makalah 1
Makalah 1Makalah 1
Makalah 1
Sudibya Be'bo
 
Rukun solat
Rukun solatRukun solat
Rukun solat
AwangkuNorizamSSosI
 
HADIS_TENTANG_NIAT_UNTUK_MENDAPAT_A.pptx
HADIS_TENTANG_NIAT_UNTUK_MENDAPAT_A.pptxHADIS_TENTANG_NIAT_UNTUK_MENDAPAT_A.pptx
HADIS_TENTANG_NIAT_UNTUK_MENDAPAT_A.pptx
HayatiSyafri2
 
Hukum solat tasbih
Hukum solat tasbihHukum solat tasbih
Hukum solat tasbih
AnisK9
 
Media ajar Asrul MAteri KD.3 Fiqh _ppt.pptx
Media ajar Asrul MAteri KD.3 Fiqh _ppt.pptxMedia ajar Asrul MAteri KD.3 Fiqh _ppt.pptx
Media ajar Asrul MAteri KD.3 Fiqh _ppt.pptx
AsrulWahid1
 
FIQIH_SHOLAT_ppt.pptx
FIQIH_SHOLAT_ppt.pptxFIQIH_SHOLAT_ppt.pptx
FIQIH_SHOLAT_ppt.pptx
PvuBetrix
 
Sujud Tilawah, Sahwi & Syukur
Sujud Tilawah, Sahwi & SyukurSujud Tilawah, Sahwi & Syukur
Sujud Tilawah, Sahwi & Syukur
Doddy Elzha Al Jambary
 
Sholat sunnah
Sholat sunnahSholat sunnah
Sholat sunnah
salamahumi16
 
Power_point_shalat.pptx sholat tiang agama
Power_point_shalat.pptx sholat tiang agamaPower_point_shalat.pptx sholat tiang agama
Power_point_shalat.pptx sholat tiang agama
YopiPutra4
 
Power_point_shalat.pptx shplat adalah amalan utama
Power_point_shalat.pptx shplat adalah amalan utamaPower_point_shalat.pptx shplat adalah amalan utama
Power_point_shalat.pptx shplat adalah amalan utama
YopiPutra4
 
St komaria
St komaria St komaria
St komaria
SufyAnk Ka'Yank
 
powerpointshalat-141203010044-conversion-gate01.pptx
powerpointshalat-141203010044-conversion-gate01.pptxpowerpointshalat-141203010044-conversion-gate01.pptx
powerpointshalat-141203010044-conversion-gate01.pptx
WINNA24
 
Tata cara shalat.pptx
Tata cara shalat.pptxTata cara shalat.pptx
Tata cara shalat.pptx
WahyuNugroho672064
 

Similar to Ikhwan (20)

Makalah shalat
Makalah shalatMakalah shalat
Makalah shalat
 
Khutbah jum'at-pentingnya shalat berjamaah [full]
Khutbah jum'at-pentingnya shalat berjamaah [full]Khutbah jum'at-pentingnya shalat berjamaah [full]
Khutbah jum'at-pentingnya shalat berjamaah [full]
 
Shalat dan khutbah jumat
Shalat dan khutbah jumatShalat dan khutbah jumat
Shalat dan khutbah jumat
 
2. sholat lima waktu dan sujud sahwi
2. sholat lima waktu dan sujud sahwi2. sholat lima waktu dan sujud sahwi
2. sholat lima waktu dan sujud sahwi
 
Shalat sunnah tasbih
Shalat sunnah tasbihShalat sunnah tasbih
Shalat sunnah tasbih
 
FIQIH_SHOLAT_ppt.pdf
FIQIH_SHOLAT_ppt.pdfFIQIH_SHOLAT_ppt.pdf
FIQIH_SHOLAT_ppt.pdf
 
Tumakninah
TumakninahTumakninah
Tumakninah
 
Makalah 1
Makalah 1Makalah 1
Makalah 1
 
Rukun solat
Rukun solatRukun solat
Rukun solat
 
HADIS_TENTANG_NIAT_UNTUK_MENDAPAT_A.pptx
HADIS_TENTANG_NIAT_UNTUK_MENDAPAT_A.pptxHADIS_TENTANG_NIAT_UNTUK_MENDAPAT_A.pptx
HADIS_TENTANG_NIAT_UNTUK_MENDAPAT_A.pptx
 
Hukum solat tasbih
Hukum solat tasbihHukum solat tasbih
Hukum solat tasbih
 
Media ajar Asrul MAteri KD.3 Fiqh _ppt.pptx
Media ajar Asrul MAteri KD.3 Fiqh _ppt.pptxMedia ajar Asrul MAteri KD.3 Fiqh _ppt.pptx
Media ajar Asrul MAteri KD.3 Fiqh _ppt.pptx
 
FIQIH_SHOLAT_ppt.pptx
FIQIH_SHOLAT_ppt.pptxFIQIH_SHOLAT_ppt.pptx
FIQIH_SHOLAT_ppt.pptx
 
Sujud Tilawah, Sahwi & Syukur
Sujud Tilawah, Sahwi & SyukurSujud Tilawah, Sahwi & Syukur
Sujud Tilawah, Sahwi & Syukur
 
Sholat sunnah
Sholat sunnahSholat sunnah
Sholat sunnah
 
Power_point_shalat.pptx sholat tiang agama
Power_point_shalat.pptx sholat tiang agamaPower_point_shalat.pptx sholat tiang agama
Power_point_shalat.pptx sholat tiang agama
 
Power_point_shalat.pptx shplat adalah amalan utama
Power_point_shalat.pptx shplat adalah amalan utamaPower_point_shalat.pptx shplat adalah amalan utama
Power_point_shalat.pptx shplat adalah amalan utama
 
St komaria
St komaria St komaria
St komaria
 
powerpointshalat-141203010044-conversion-gate01.pptx
powerpointshalat-141203010044-conversion-gate01.pptxpowerpointshalat-141203010044-conversion-gate01.pptx
powerpointshalat-141203010044-conversion-gate01.pptx
 
Tata cara shalat.pptx
Tata cara shalat.pptxTata cara shalat.pptx
Tata cara shalat.pptx
 

More from Operator Warnet Vast Raha

Stiker kk bondan
Stiker kk bondanStiker kk bondan
Stiker kk bondan
Operator Warnet Vast Raha
 
Proposal bantuan sepak bola
Proposal bantuan sepak bolaProposal bantuan sepak bola
Proposal bantuan sepak bola
Operator Warnet Vast Raha
 
Surat pernyataan nusantara sehat
Surat pernyataan nusantara sehatSurat pernyataan nusantara sehat
Surat pernyataan nusantara sehat
Operator Warnet Vast Raha
 
Surat pernyataan nusantara sehat fajar
Surat pernyataan nusantara sehat fajarSurat pernyataan nusantara sehat fajar
Surat pernyataan nusantara sehat fajar
Operator Warnet Vast Raha
 
Halaman sampul target
Halaman sampul targetHalaman sampul target
Halaman sampul target
Operator Warnet Vast Raha
 
Makalah seni kriya korea
Makalah seni kriya koreaMakalah seni kriya korea
Makalah seni kriya korea
Operator Warnet Vast Raha
 
Makalah makromolekul
Makalah makromolekulMakalah makromolekul
Makalah makromolekul
Operator Warnet Vast Raha
 
126895843 makalah-makromolekul
126895843 makalah-makromolekul126895843 makalah-makromolekul
126895843 makalah-makromolekul
Operator Warnet Vast Raha
 
Kafer akbid paramata
Kafer akbid paramataKafer akbid paramata
Kafer akbid paramata
Operator Warnet Vast Raha
 
Perilaku organisasi
Perilaku organisasiPerilaku organisasi
Perilaku organisasi
Operator Warnet Vast Raha
 
Mata pelajaran seni budaya
Mata pelajaran seni budayaMata pelajaran seni budaya
Mata pelajaran seni budaya
Operator Warnet Vast Raha
 
Permohonan untuk diterima menjadi tenaga pengganti
Permohonan untuk diterima menjadi tenaga penggantiPermohonan untuk diterima menjadi tenaga pengganti
Permohonan untuk diterima menjadi tenaga pengganti
Operator Warnet Vast Raha
 
Makalah keganasan
Makalah keganasanMakalah keganasan
Makalah keganasan
Operator Warnet Vast Raha
 
Perilaku organisasi
Perilaku organisasiPerilaku organisasi
Perilaku organisasi
Operator Warnet Vast Raha
 
Makalah penyakit genetika
Makalah penyakit genetikaMakalah penyakit genetika
Makalah penyakit genetika
Operator Warnet Vast Raha
 
Undangan kecamatan lasalepa
Undangan kecamatan lasalepaUndangan kecamatan lasalepa
Undangan kecamatan lasalepa
Operator Warnet Vast Raha
 
Bukti registrasi pajak
Bukti registrasi pajakBukti registrasi pajak
Bukti registrasi pajak
Operator Warnet Vast Raha
 

More from Operator Warnet Vast Raha (20)

Stiker kk bondan
Stiker kk bondanStiker kk bondan
Stiker kk bondan
 
Proposal bantuan sepak bola
Proposal bantuan sepak bolaProposal bantuan sepak bola
Proposal bantuan sepak bola
 
Surat pernyataan nusantara sehat
Surat pernyataan nusantara sehatSurat pernyataan nusantara sehat
Surat pernyataan nusantara sehat
 
Surat pernyataan nusantara sehat fajar
Surat pernyataan nusantara sehat fajarSurat pernyataan nusantara sehat fajar
Surat pernyataan nusantara sehat fajar
 
Halaman sampul target
Halaman sampul targetHalaman sampul target
Halaman sampul target
 
Makalah seni kriya korea
Makalah seni kriya koreaMakalah seni kriya korea
Makalah seni kriya korea
 
Makalah makromolekul
Makalah makromolekulMakalah makromolekul
Makalah makromolekul
 
126895843 makalah-makromolekul
126895843 makalah-makromolekul126895843 makalah-makromolekul
126895843 makalah-makromolekul
 
Kafer akbid paramata
Kafer akbid paramataKafer akbid paramata
Kafer akbid paramata
 
Perilaku organisasi
Perilaku organisasiPerilaku organisasi
Perilaku organisasi
 
Mata pelajaran seni budaya
Mata pelajaran seni budayaMata pelajaran seni budaya
Mata pelajaran seni budaya
 
Lingkungan hidup
Lingkungan hidupLingkungan hidup
Lingkungan hidup
 
Permohonan untuk diterima menjadi tenaga pengganti
Permohonan untuk diterima menjadi tenaga penggantiPermohonan untuk diterima menjadi tenaga pengganti
Permohonan untuk diterima menjadi tenaga pengganti
 
Odher scout community
Odher scout communityOdher scout community
Odher scout community
 
Surat izin keramaian
Surat izin keramaianSurat izin keramaian
Surat izin keramaian
 
Makalah keganasan
Makalah keganasanMakalah keganasan
Makalah keganasan
 
Perilaku organisasi
Perilaku organisasiPerilaku organisasi
Perilaku organisasi
 
Makalah penyakit genetika
Makalah penyakit genetikaMakalah penyakit genetika
Makalah penyakit genetika
 
Undangan kecamatan lasalepa
Undangan kecamatan lasalepaUndangan kecamatan lasalepa
Undangan kecamatan lasalepa
 
Bukti registrasi pajak
Bukti registrasi pajakBukti registrasi pajak
Bukti registrasi pajak
 

Ikhwan

  • 1. Latest News Pengertian Sunnah, Khabar dan Atsar Thursday, May 09, 2013 About Privacy Policy Disclaimer Contact Blog Artikel Lengkap Home Teknologi o Gadget o Review o Harga Sepakbola o Liga Inggris o Liga Spanyol o Liga Italia Entertainment o Gosip o Biodata Artis o Foto Artis Menu o Submenu1 o Submenu2 o Submenu3 Statis Error Menuju Sukses Haji Cara JITU dan SMART VSI YUSUF MANSUR BISNIS MUDAH HASIL MELIMPAH Bisnis Online Paling Spektakuler KumpulBlogger.com:Menerima Bitcoin Home » Makalah » Makalah Shalat Wajib dan Sunnah Makalah Shalat Wajib dan Sunnah Zain Elhasany
  • 2. Add Comment Makalah Selasa, 01 Januari 2013 Makalah Shalat Wajib dan Sunnah KATA PENGANTAR Assalamu „alaikum Wr.Wb Alhamdulillahhirabbil‟alamin, Puji Syukur kehadirat Allah SWT, Atas segala rahmat dan hidayah-Nya. Shalawat serta salam senantiasa tercurah pada junjungan Nabi Agung Muhammad SAW yang selalu kita nantikan syafa‟atnya di Akhir kelak nanti. Amien.. Penulis berucap Syukur kepada Allah atas limpahan Nikmat sehat-Nya, baik fisik maupun akal pikiran, sehingga penulis berhasil menyelesaikan pembuatan makalah, sebagai tugas dari mata kulia. Tentunya makalah ini masih terdapat banyak kesalahan dan kekurangan, untuk itu, penulis mengharapkan kritik-kritik dan saran dari pembaca untuk lebih baiknya makalah ini. Demikian, dan jika terdapat banyak kesalahan penulis mohon maaf yang sebesar-besarnya. Akhirul kalam...... Wassalamua‟laikum Wr.Wb BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Shalat Merupakan salah satu ibadah yang paling mulia dan paling dicintai oleh Allah. Bahkan, Nabi saw. Sendiri telah menegaskan tentang kedudukan shalat dalam agama, yaitu, dalam sabda beliau yang berbunyi : “Shalat merupakan tiang agama.” Nabi sendiri disuruh Allah untuk melakukan Shalat lima waktu pada saat Isra‟ Mi‟raj. itu merupakan perintah langsung dari Allah untuk Nabi dan wajib disampaikan kepada umat-Nya. Shalat merupakan rukun islam yang kedua setelah manusia mengucapkan dua kalimat Syahadat, dari kelima rukun islam tersebut, yang harus dilakukan oleh manusia setiap hari adalah Shalat. Seperti yang dikatakan Rasulullah bahwa Shalat merupakan tiang agama, berarti apabila kita lalai menjalankan sholat satu kali pun, kita bisa meninggalkan ajaran agama kita, dan itu kita berarti melanggar ajaran agama. Melanggar suatu apapun itu merupakan perbuatan dosa, apalagi melanggar ajaran-ajaran agama kita. Sesibuki apapun kita, kita harus melaksanakan sholat, apabila kita meninggalkannya maka sholatnya harus diQadha‟ atau dibayar pada hari yang lainnya. Dan apabila kita melakukan suatu perjalanan yang jauh, maka sholatnya harus di Jama‟, dengan sholat jama‟ dapat meringankan perjalanan kita karena dilakukan dengan masing-masing dua rakaat. Disini kami pemakalah akan membahas tentang yang telah disampaikan diatas, yaitu hadits
  • 3. tentang shalat, shalat wajib dan sunnah :Tata cara Shalat, shalat berjama‟ah, shalat jama‟, shalat qasar, shalat sunnah, dan shalat jenazah. Mudah-mudahan apa yang kami sampaikan dapat bermanfaat bagi kita semua agar kita semua dapat menjalankan shalat dengan khusyu‟. B. Rumusan masalah 1. 2. 3. 4. 5. 6. Jelaskan bagaimana tata cara shalat beserta hadits yang mendukungnya! Bagaimana cara shalat berjama‟ah beserta hadits yang mendukungnya! Bagaimana cara shalat jama‟ beserta hadits yang mendukungnya! Bagaimana cara shalat Qasar beserta hadits yang mendukungnya! Apa saja yang ada dalam shalat sunnah itu? dan jelaskan hadits yang mendukungnya! Bagaimana cara mensholati jenazah? Dan jelaskan hadits yang mendukungnya! C. Tujuan Kami sebagai Pemakalah akan membahas Hadits tentang Shalat Wajib dan Sunnah : 1. Untuk menjelaskan bagaimana tata cara shalat beserta hadits yang mendukungnya. 2. Untuk menjelaskan bagaimana cara shalat berjama‟ah beserta hadits yang mendukungnya! 3. Untuk menjelaskan bagaimana cara shalat jama‟ beserta hadits yang mendukungnya! 4. Untuk menjelaskan bagaimana cara shalat Qasar beserta hadits yang mendukungnya! 5. Untuk menjelaskan apa saja yang ada dalam shalat sunnah itu, beserta hadits yang mendukungnya! 6. Untuk menjelaskan bagaimana cara mensholati jenazah, beserta hadits yang mendukungnya! BAB II PEMBAHASAN A. Tata Cara Shalat Tata cara shalat sudah diatur oleh syari‟at islam secara baik lagi sempurna. Misalnya, tentang syarat rukun shalat, dan bagaimana pelaksanaan shalat itu sendiri. Tata cara pelaksanaan shalat dapat diketahui dengan hadits berikut ini: ُ‫اخ جشّ ب س ؼ يذث ِ سبى ٌ ػِ س ف يبُ اى ض٘سٙ ػِ ػ جذاهلل ث ِ ػ ق يو ث ِ ٍذَذ اث ِ اى ذ ْ ف يخ ػِ اث ئ ا‬ ٔ‫ٗ س يٌ ق به: ٍ ف زبح اى ظ الح اى ٘ ض٘ء ٗر ذشي َٖب اى ز ن ج يش ٗر ذ ي ي يٖب اى سال س س٘ه اهلل ط يٚ اهلل ػ ي ي‬ .ً “Telah mengkhabarkan kepada kami Sa‟id bin Salim dari Sofyan Ats-Tsauri dari Abdillah bin Uqail dari Muhamad bin Hanafiyah dari ayahnya, bahwa Rasulullah saw. Bersabda: “Kunci pembuka shalat adalah wudlu‟, permulaan shalat adalah takbir, dan penutup shalat adalah salam.”
  • 4. ‫اخ جشّ ب اث شإ يٌ ث ِ ٍذَذ ػِ ػ يٚ ث ِ ي ذي ث ِ خ الد ػِ اث ئ ػِ جذٓ سف ب ػخ ث ِ ٍب ى ل اّ ٔ سَغ س س٘ه‬ ‫ػب ى ٚ ص ٌ اهلل ط يٚ اهلل ػ ي ئ ٗ س يٌ ي ق٘ه: ارا ق بً ادذ م ٌ اى ٚ اى ظ الح ف ي ي ز٘ ضبء م َب أٍش اهلل د‬ ٌ ‫ى ي ن جش ف بُ م بُ ٍؼٔ شئ ٍِ اى قشاُ اق شأ ث ٔ ٗاُ ى ٌ ي نِ ٍؼٔ شئ ٍِ اى قشاُ ف ي يذَذ اهلل ٗى ي ن جشٓ ص‬ ‫ى يشم غ د زٚ ي طَ ئِ سام ؼب ص ٌ ى ي قٌ د زٚ ي طَ ئِ ق ب ئ َب ص ٌ ى ي سجذ د زٚ ي طَ ئِ سب جذا ص ٌ ى يشف غ‬ .ٔ ‫سأ سٔ ف ي يج يس د زٚ ي طَ ؼِ جب ى سب ف َِ ّ قس ٍِ ٕزٓ ف ب ّ َب ي ْ قض ٍِ ط ال ر‬ “Telah mengkhabarkan kepada kami Ibrahim bin Muhamad dari Ali bin yahya bin Khalad dari ayahnya dari kakeknya yang bernama Rifa‟ah bin Malik, bahwa dia telah mendengar Rasulullah saw. Bersabda: “Apabila salah seorang diantara kamu akan mengerjakan shalat, hendaklah dia berwudlu‟ lebih dahulu sebagaimana yang telah diperintahkan Allah. Lalu dia bertakbir, kemudian bila dia menghafal sebagian dari ayat-ayat Al-qur‟an, hendaklah membacanya. Bila tidak menghafalnya, hendaklah dia membaca hamdalah (memuji kepada Allah) dan bertakbir. Lalu ruku‟ hingga sempurna didalam ruku‟. Kemudian berdiri (I‟tidal) hingga sempurna didalam berdiri. Lalu bersujud hingga sempurna didalam sujud, kemudian mengangkat kepala (bangkit), lalu duduk hingga sempurna didalam duduk. Barang siapa mengurangi sedikit saja dari tatacara ini, berarti dia telah mengurangi pelaksanaan shalat.” Penjelasan Hadits Rasulullah telah menjelaskan tentang tatacara pelaksanaan shalat, sebagaimana yang sudah lazim dilakukan. Sabda Rasulullah: “Bila menghafal sebagian dari ayat-ayat Al-Qur‟an, hendaklah membacanya. Dan bila tidak menghafal, hendaklah membaca hamdalah,” adalah sebagai perintah pada permulaan islam, ketika Al-Qur‟an belum banyak diturunkan, dan belum ada aturan bahwa didalam surat harus membaca Surat Al-fatihah, atau dalam keadaan darurat. Misalnya ada orang awam masuk islam, kemudian dia akan melaksanakan shalat, tetapi belum hafal bacaan Surat Al-fatihah, maka dia diperbolehkan membaca sembarang ayat Al-Qur‟an yang sudah dihafalnya, atau membaca hamdalah saja dalam pelaksanaan shalat, sebagai ganti bacaan Surat Al-fatihah. Tentu saja dia harus terus menerus belajar membaca Surat Al-fatihah hingga hafal. Bila tidak dipahami demikian, maka akan memunculkan permasalahan. Sebab hadits diatas bertentangan dengan hadis-hadis lain yang menerangkan, bahwa shalat tidak akan sah tanpa disertai bacaan surat Al-fatihah. Namun boleh jadi yang dimaksud pada hadis diatas adalah Surat Alfatihah, hingga dapat dipahami bahwa shalat dengan hanya membaca Surat Al-fatihah saja sudah sah. Tetapi bila lafal sebagian dari ayat-ayat Al-Qur‟an dimaksudkan sebagai surat-surat pendek dalam Al-Qur‟an, kemudian dibaca sesudah surat Al-fatihah, maka lebih utama. Sebab telah kita maklumi bahwa membaca salah satu surat atau ayat Al-Qur‟an didalam shalat sesudah bacaan Surat Al-Fatihah hukumnya sunnah. Berikut ini ada Hadis tentang Tatacara Shalat yang dilakukan Nabi Muhammad saw: ‫اخ جشّ ب اث شإ يٌ ث ِ ٍذَذ ق به اخ جشّ ٚ ٍذَذ ث ِ ػج الُ ػِ ػ يٚ اث ِ ي ذ يٚ ث ِ خ الد ػِ سف بػخ ث ِ ساف غ‬ ‫سجو ى ي ظ يٚ ف ٚ اى َ سجذ ق شي جب ٍِ س س٘ه اهلل ط يٚ اهلل ػ ي ئ ٗ س يٌ ص ٌ جبء ف س يٌ ػ يٚ ق به: جبء‬ .‫اى ْ جٚ ط يٚ اهلل ػ ي ئ ٗ س يٌ ف قبه ىٔ اى ْ جٚ ط يٚ اهلل ػ ي ئ ٗ س يٌ: اػذ ط الر ل ف بّ ل ى ٌ ر ظو‬ ‫ف قبه: ػ ؼ يَ ْٚ ي ب س س٘ه اهلل م يف ا ط يٚ ق به:ارا ر ٘جٖذ اى ٚ اى ق ج يخ ف ن جش ص ٌ اق شأ ث بً اى قشاُ ٍٗب‬ ُ‫ر قشأ ف برا سم ؼذ ف بج ؼو ساد ز يل ػ يٚ سم ج ز يل ٗ ٍ نِ سٗػل ٗاٍذد ظٖشك ف برا سف ؼذ ف بق ٌ شبء اهلل ا‬
  • 5. ‫ط ي جل ٗاسف غ سأ سل د زٚ ر شج غ اى ؼظبً اى ٚ ٍ فب ط يٖب ف برا سجذد ف َ نِ اى سج٘د ف برا سف ؼذ ف بج يس‬ .ِ‫ػ يٚ ف خزك اى ي سشٙ ص ٌ اف ؼو رى ل ف ٚ م و سم ؼخ ٗ سجذح د زٚ ر طَ ئ‬ “Telah mengkhabarkan kepada kami Ibrahim bin Muhammad, dia telah berkata: Telah mengkhabarkan kepadaku Muhammad bin Ajlan dari Ali bin Yahnya dari Khalad dari Rifa‟ah bin Rafi‟, dia telah berkata: “Ada seorang laki-laki mengerjakan shalat didalam masjid, berdekatan dengan Rasulullah saw. Setelah selesai shalat, lelaki itu datang menghadap Rasulullah saw. Sambil mengucapkan salam kepada beliau. Kemudian Rasulullah bersabda: “Ulangi Shalatmu!. Sebab sesungguhnya kamu belum melaksanakan shalat.” Kemudian lelaki itu segera berdiri, lalu melaksanakan shalat seperti apa yang dia lakukan sebelumnya. Rasulullah bersabda lagi: “Ulangi Shalatmu. Sebab sesungguhnya kamu belum melaksanakan shalat.” Lelaku itu kemudian berkata: “Ya Rasulullah, ajarkanlah kepadaku bagaimana seharusnya aku melaksanakan shalat.” Rasulullah kemudian bersabda: “Jika engkau menghadap kiblat, maka bertakbirlah, kemudian bacalah Surat Al-Fatihah dan apa yang engkau hafal dari sebagian ayat-ayat Al-Qur‟an. Apabila engkau ruku‟, maka luruskanlah punggungmu. Apabila engkau bangkit dari ruku‟, maka luruskanlah tulang punggungmu dan tegakkanlah kepalamu, hingga tulang-tulangmu kembali pada tempat semula. Apabila engkau sujud, maka tekanlah sujudmu. Dan apabila engkau bangkit dari sujud, maka duduklah diatas telapak kaki kirimu. Kemudian lakukanlah hal seperti itu pada setiap rakaat, dan lakukanlah sujud (yang kedua), sehingga engkau tumakninah.” Penjelasan Hadis Rasulullah telah mengajarkan tatacara shalat yang sempurna, setelah sebelumnya beliau menyaksikan ada seorang lelaki yang melakukan shalat secara sembarangan didekat beliau. Rasulullah mengajarkan tatacara shalat setelah lelaki itu meminta kepada beliau untuk mengajarkannya. Ini sebagai bukti betapa bijaknya Rasulullah dalam menuntun umatnya ke arah kesempunaan ibadah. B. Shalat Berjamaah Shalat jamaah sangat dianjurkan oleh agama, pahala yang didapat dua puluh tujuh derajat lebih besar dari pada shalat seorang diri. Dari Riwayat Malik, Abi Zinad, A‟raj, dan Abi Hurairah Berkata: ‫الػ شط ػِ اث ٚ ٕشي شح س ضٚ اهلل ػ ْٔ اُ اى ْ جٚ ط يٚ اهلل ػ ي ئ ٗ س يٌ اخ جشّ ب ٍب ى ل ػِ اث ٚ اى ضّ بد ػِ ا‬ .‫ق به: ط الح اى جَبػخ اف ضو ٍِ ط الح ادذ م ٌ ٗدذٓ ث خَس ٗػ ششي ِ جضءا‬ “Telah menghkabarkan kepada kami Malik dari Abi Zinad dari A‟raj dari Abu Hurairah radhiyallahu „anhu, bahwa Nabi saw. Telah bersabda: “Shalat berjamaah yang dilakukan salah seorang diantara kamu lebih utama dari pada shalat sendirian, pahalanya berlipat dua puluh lima kali.” Dari Hadis lain juga mengatakan: ٌ‫ط يٚ اهلل ػ ي ئ ٗ س ي‬ ‫ق به: ط الح اخ جشّ ب ٍب ى ل ػِ ّ بف غ ػِ اث ِ ػَش س ضٚ اهلل ػ َْٖب اُ س س٘ه اهلل‬
  • 6. .‫دسجخ‬ ِ ‫ٗػ ششي‬ ‫ث س جغ‬ ‫اى فشد‬ ٚ‫ػ ي‬ ‫ر ف ضو‬ ‫اى جَبػخ‬ “Telah dikhabarkan kepada kami Malik dari Nafi‟ dari Ibnu Umar Radhiyallahu an‟huma, bahwa Rasulullah saw. Telah bersabda: “Shalat berjamaah lebih utama dari pada shalat seorang diri, dua puluh derajat kali lipat.” Penjelasan Hadis Dari dua Hadis diatas Rasulullah menegaskan tentang pentingnya shalat berjamaah. Serta keistimewaan yang terkandung didalamnya. Shalat jamaah adalah sunnah Rasul yang sangat terkenal, mengandung hikmah yang besar, serta dapat mempersatukan kaum muslimin dalam pandangan dan gerak langkah, hingga diantara mereka tergalang kebersamaan dan rasa solidaritas. Dalam menyikapi perihal hukum shalat jamaah, ada perbedaan pendapat dikalangan para Ulama‟. Menurut Mayoritas Jumhur Ulama shalat jamaah hukumnya buka fardu „ain, hanya saja apakah sunnah ataukah fardlu kifayah, dikalangan mereka masih terjadi perbedaan pendapat. Dalam riwayat lain diterangkan bahwa Rasulullah berniat akan membakar rumah mereka ketika meninggalkan shalat isya‟. Sedangkan riwayat yang lain lagi menerangkan, ketika meninggalkan seluruh shalat lima waktu secara mutlak juga akan dibakar rumahnya. Menurut pendapat yang terpilih shalat jamaah hukumnya fardlu kifayah bukan fardlu „ain. Dan ini merupakan banyak dukungan dari para Ulama. Berikut ini ada Hadits tentang Pahala Jamaah Shalat isya‟ dan subuh: ِ‫اخ جشّ ب ٍب ى ل ػِ ػ جذ اى شدَِ ث ِ دشٍ يخ اُ س س٘ه اهلل ط يٚ اهلل ػ ي ئ ٗ س يٌ ق به: ث ي ْ ْب ٗث ي‬ .‫اى َ ْبف ق يِ شٖ٘د اى ؼ شبء ٗاى ظ جخ ال ي س زط ي ؼّ٘ َٖب اّٗ ذٕ٘زا‬ “Telah Mengkhabarkan kepada kami Malik dari Abdurrahman bin Harmalah, bahwa Rasulullah saw. Telah Bersabda: “Perbedaan mencolok antara kami dengan orang-orang munafik adalah menghadiri shalat jamaah isya‟ dan subuh. Mereka sangat keberatan menghadiri dua shalat jamaah tersebut.” Atau “mereka tidak sanggup melakukan kedua shalat jamaah itu.” Atau: “Mereka ogah menuju tempat pelaksanaan shalat jamaah tersebut.” Penjelasan Hadis Penyebutan shalat isya‟ dan subuh secara khusus pada hadis diatas, karena biasanya pada pelaksanaan shalat tersebut kebanyakan mata manusia sudah atau masih ngantuk, hingga merasa malas untuk melaksanakan shalat jamaah. Oleh karena itu, bagi mereka yang melaksanakannya, maka Allah akan menyediakan pahala yang besar. Bahkan keberadaan shalat jamaah isya‟ dan subuh dijadikan pembeda antara orang munafik dengan orang islam yang sejati. Rukun atau Fardlu shalat: 1. 2. Takbiratul Niat. ikhram.
  • 7. 3. Berdiri tegak bagi yang mampu ketika shalat fardlu. 4. Membaca al-fatihah pada tiap rakaat. 5. Ruku‟. 6. I‟tidal. 7. Sujud dua kali untuk tiap rakaat. 8. Duduk diantara dua sujud. 9. Tuma‟ninah pada setiap ruku‟, sujud, duduk diantara dua sujud dan i‟tidal sekalipun pada shalat sunnah. 10. Tasyahud Akhir. 11. Membaca shalawat Nabi. 12. Duduk untuk tasyahud, shalawat dan salam. 13. Mengucapkan salam. 14. Tertib. C. Shalat Jama‟ Shalat jama‟ adalah melaksanakan atau menggabungkan shalat wajib dalam satu waktu. Shalat jama‟ dilaksanakan pada waktu bepergian dalam jarak tempuh 90 km. pada shalat jama‟, yang bisa dijamakkan adalah shalat dzuhur, ashar, magrib dan isya‟, sedangkan subuh tidak bisa dijama‟kkan. Dalam riwayat hadis shahih muslim mengatakan: ‫ػ ي ئ ٗ س يٌ: ارا ػجو ػ ي ئ اى س فش ػِ اّ س ث ِ ٍبى يل س ضي اهلل ػ ْٔ ػِ اه‬ .‫ي ؤخشاى َ غشة د زٚ ي جَغ ث ي َْٖب ٗث يِ اى ؼ شبء د يِ ي غ يت اى ش فق‬ ‫ّ جي ط يٚ اهلل‬ “Anas bin Malik r.a berkata: “Apabila Nabi bergegas dalam perjalanan, beliau akhirkan shalat zhuhur ke awal waktu shalat Asar, lalu beliau menjama‟ keduanya. Dan belian akhirkan shalat maghrib, sehingga beliau menjama‟kan dengan shalat isya‟ ketika mega merah telah hilang. Penjelasan Hadis Saat memasuki shalat dzuhur, lalu masih dalam perjalanan maka shalatnya bisa dijama‟ diawal waktu shalat asar. Dan ketika waktu maghrib datang menjama‟kannya shalat isya‟ ketika mega merah telah hilang. D. Shalat Qasar Yang dimaksud dengan mengqasar sholat adalah meringkas shalat. Shalat yang bisa diringkas hanya shalat dengan jumlah empat rakaat. Sementara maghrib dan subuh tidak bisa diqasarkan. Bila menqasar shalat, bisa dilakukan dengan dua rakaat saja, untuk memudahkan seorang Musafir. Berikut ini ada Hadis tentang Mengqasar shalat: ‫ػ َْٖب ق به: ساي ذ اى ْ جٚ ص ارااػجي ٔ اى سي‬ ‫ث ِ ػَش س ضٚ اهلل‬ ‫س ي ؤخشاى َ غشة ف ي ظ ي يٖب ػِ ػ جذاهلل‬
  • 8. ‫ص الص ب ص ٌ ي س يٌ ص ٌ ق يٌ ي ي جش د زٚ ي ق يٌ اى ؼ شبء ف ي ظ ي يٖب سم ؼخي ِ ص ٌ ي س يٌ ٗال ي س جخ ث ؼذ‬ .‫اى ؼ شبء د زٚ ي قً٘ ٍِ ج٘ف اى يو‬ “Dari Abdullah bin Umar r.a berkata: Saya melihat Nabi saw. Apabila tergesa-gesa dalam perjalanan beliau akhirkan maghrib. Beliau shalat tiga rakaat kemudian salam. Beliau diam sejenak sampai masuk isya‟ lalu beliau shalat dua rakaat kemudian salam, dan beliau tidak membaca tasbih setelah isya‟ sampai beliau bangun jauh ditengah malam.” Penjelasan Hadis Dari Hadis diatas dapat dijelaskan bahwa apabila kita tergesa-gesa dalam perjalanan pada saat waktu maghrib, maka kita harus mengqasar shalat maghrib dan isya‟. Maghrib dilakukan dengan tiga rakaat, sedangkan isya‟ dengan dua rakaat. Dari Hadis lain Riwayat Abu Hurairah disitu Rasulullah memberi pesan kepada Umatnya, bahwa: ‫ػِ اث ٚ ٕشي شح س ضٚ اهلل ػ ْٔ ق به: اى ْ جٚ ص ال ي ذو الٍ شاح ر ؤٍِ ث بهلل ٗاى يً٘ االخ ش اُ ر سبف ش‬ ً٘ ‫ي‬ ‫ٍ س يشح‬ .‫دشٍخ‬ ‫ٍؼٖب‬ ‫ى يس‬ ‫ٗى ي يخ‬ “Dari Abu Hurairah r.a berkata: Nabi saw. Bersabda: “Tidak halal bagi seseorang wanita yang beriman kepada Allah dan hari akhir untuk bepergian perjalanan sehari semalam tanpa ada muhrim (seorang yang haram dinikah atau menikah).” Penjelasan Hadis Dari Hadis diatas dapat dijelaskan bahwa Apabila seseorang bepergian, terutama wanita, maka wanita itu harus didampingi muhrimnya. Seperti: ayahnya, atau saudaranya. Sehingga wanita tersebut terhindar dari bahaya. E. Shalat Sunnah ٚ ‫ػِ سث ؼخ ث ِ ٍب ى ل األ س يَي س ضٚ اهلل ػ ْٔ ق به. ق به ى ٚ اى ْ جي.ص.ف ق يذ: ا سأ ى ل ٍشاف ق زل ف‬ ‫ه: اٗ غ يش ر ى ل؟ ف ق يذ: ٕ٘ رى ل, ق به:ف ب ػ ْٚ ػ يٚ ّ ف سل ث ن ضشح اى سج٘د.اى ج ْخ ف قب‬ “Dari Rabi‟ah bin Malik al Aslamiy r.a, dia berkata: Nabi saw. Bersabda kepada saya: Mohonlah! Lalu saya berkata: saya memohon kepada engkau untuk menemanimu didalam surga. Lalu beliau bertanya: Apa lagi selain itu? Lalu saya menjawab: Hanya itu saja. Beliau bersabda: bantulah aku agar terkabul permohonan untuk dirimu dengan banyak sujud (H.R Muslim). Penjelasan Hadis Hadis ini menjelaskan “banyak sujud” itu dengan banyak shalat sunnah, dia menjadikan Hadis itu sebagai dalil shalat sunnah. Seakan-akan dia mengalihkan pengertian hakekat sujud selain shalat karena tidak mau memisahkan sujud saja tanpa shalat. Dan sujud itu meskipun bertepatan dengan shalat fardlu (seperti sujud tilawah dalam shalat). Akan tetapi penetapan sujud pada shalat itu pasti bagi setiap orang islam. Hanya saja Nabi saw. Memberikan petunjuk dengan
  • 9. suatu cara yang khusus yaitu shalat sunnah itu, agar dengan banyak shalat sunnah itu bisa tercapai maksudnya. Dalam hadis tersebut terkandung dalil yang menunjukkan kesempurnaan iman dan ketinggian cita-citanya untuk mencapai tuntutan yang lebih mulia dan derajat yang paling tinggi dan memelihara diri dari pengaruh negatif dunia dan syahwat. Dan hadis itu juga menunjukkan bahwa shalat itu adalah amal yang lebih utama dari lainnya dalam usaha semacam itu, karena beliau (Nabi saw) memberikan petunjuk, tidak akan mencapai maksud kecuali dengan banyakbanyak shalat. Disamping menunjukkan bahwa permohonannya itu termasuk permohonan yang paling mulia. Dalil hikmah Shalat sunnah: ٌ ‫ق به س س٘ه اهلل .ص. اٗه ٍب ي ذب ست ث ٔ اى ؼ جذ ي ً٘ اى ق يبٍخ ط ال ر ٔ ف بُ م بُ ار َٖب م ز جذ ىٔ ر بٍخ, ٗاُ ى‬ ٌ ‫ي ن ِْ ار َٖب ق به اهلل ى َ ال ئ ن زٔ: اّ ظشٗا ٕو ر جذُٗ ى ؼ جذٙ ٍِ ر ط٘ع ف ز نَ يُ٘ ث ٖب ف شي ض زٔ ص‬ ‫ر ؤخز‬ ٌ ‫ص‬ ‫م زى ل‬ ‫رى ل.اى ضم بح‬ ‫د ست‬ ٚ‫ػ ي‬ ‫األػ َبه‬ “Rasulullah saw. Telah bersabda: Adapun yang pertama kali dihisap dari amal hamba itu pada hari kiamat kelak ialah shalatnya. Jika dia sudah menyempurnakan shalat itu, maka ditulis sempurna baginya, dan jika dia belum menyempurnakan shalatnya, maka Allah berfirman kepada malaikatnya: “Perhatikanlah olehmu, apakah kamu menjumpai amal sunnahnya? (kalau ada), maka kamu tambahkan shalat fardlunya itu dengan shalat sunnahnya, kemudian zakatnya, demikian juga, kemudian amal-amalnya itu diambil sesuai dengan itu.” Hadis tersebut sebagai dalil yang menunjukkan hikmah shalat sunnah. Mengenai lafal menurut riwayat Muslim, bahwa beliau (Nabi saw) tidak shalat setelah terbit fajar kecuali dua rakaat, maka hadis itu dijadikan dalil oleh orang yang berpendapat makruh shalat sunnah setelah terbit fajar. F. Shalat Jenazah ِ ‫اخ جشّ ب ٍب ى ل ػِ ػ جذاهلل ث ِ جبث شث ِ ػ ز يل, ػِ ػ ز يل ث ِ اى ذبسس ث ِ ػ ز يل اخ جشٓ ػِ جب ث شث‬ ٌ‫ث ٔ جبء ي ؼ٘د ػ جذاهلل ث ِ ص ب ث ذ ف ٘جذٓ ق ذ غ يت ف ظبح ػ ز يل اُ س س٘ه اهلل ط يٚ اهلل ػ ي ئ ٗ س ي‬ ٌ‫ي ج جٔ ف ب س زشج غ س س٘ه اهلل ط يٚ اهلل ػ ي ئ ٗ س يٌ, ٗق به: غ ي ج ْب ػ ي يل ي ب آ ث ب اى شث يغ ف ظبح ف ي‬ ‫اى ْ س٘ح ٗث ن يِ ف ج ؼو اث ِ ػ ز يل ي س ن زِٖ ف قبه س س٘ه اهلل ط يٚ اهلل ػ ي ئ ٗ س يٌ دػِٖ, ف برا ٗجت‬ .‫ق ب ه: ارا ٍبد‬ ‫ف ال ر ج ن يِ ث بم يخ, ق به: ٍٗب اى ٘ج٘ة ي ب س س٘ه اهلل؟‬ “Telah mengkhabarkan kepada kami Malik dari Abdillah bin Jabir bin Atik bin Harits bin Atik, dia meriwayatkan dari Jabir bin Atik: Sesungguhnya Rasulullah saw. Datang menjenguk Abdullah bin Tsabit, kemudian beliau mendapatinya sudah sakit sangat parah. Lalu Rasulullah memanggilnya, tetapi dia dapat menjawab. Kemudian mengucapkan Istirja‟ (innalillah), lantas bersabda: “Kami telah tertinggal untuk mengejarmu, wahai Abu Rabi‟. Lantas terdengar kaum wanita berteriak dan menangis. Ibnu Atik kemudian menyuruh mereka diam. Lalu Rasulullah bersabda: “Biarkanlah mereka itu. Hanya saja apabila sudah benar-benar terjadi kematian, jangan sampai ada seorang pun menangis.” Lantas Ibnu Atik berkata: “Apakah yang dimaksud AlWujud itu, ya Rasulullah?” jawab Rasulullah: “Kalau sudah benar-benar meninggal.”
  • 10. Penjelasan Hadis Menangis yang hanya mengeluarkan air mata, tidak diikuti dengan jeritan dan suara keras adalah diperbolehkan, baik sesudah meninggalnya seseorang yang ditangisi maupun sebelumnya. Lain halnya dengan pendapat orang yang berpandangan kepada pengertian Lahiriah hadis tersebut, mereka hanya membolehkan menangis sebelum seseorang meninggal. Sedangkan sesudah meninggal, maka tidak diperbolehkan. Tetapi pendapat ini lemah. Dikatakan lemah karena bertentangan dengan hadis yang menyatakan bahwa ketika Rasulullah saw. Mengeluarkan air mata karena melihat anak shalih seorang putrinya sedang sakaratul maut, maka Sa‟d bin Ubaidah bertanya: “Ya Rasulullah, mengapa engkau menangis?” rasulullah menjawab: “Ini adalah rahmat yang dijadikan oleh Allah dalam hati hamba-hamba-Nya yang penyayang.” Rasulullah memberitahukan kepada Sa‟d bin Ubaidah, bahwa menangis yang hanya sekedar mengeluarkan air mata adalah tidak haram dan tidak makruh. Bahkan air mata tersebut merupakan rahmat dan keutamaan. Sedangkan yang diharamkan adalah memanggil-manggil si mayit, menyebut-nyebut kebaikannya, dan menampari pipi sendiri sambil menangis. Hal ini diperkuat dengan sabda Rasulullah saw yang menegaskan: “Sesungguhnya Allah tidak menyiksa seseorang karena air mata, dan tidak pula karena sedihnya hati. ‫اُ اى َ يذ ى ي ؼزة ث ج نبء اى ذٚ ف قبى ذ ػبئ شٔ س ضٚ اهلل ػ ْٖب: اٍب اّ ٔ ى ٌ ي نزة ٗى ن ْٔ اخطأ أّٗ سٚ اّ َب‬ ‫ٍش س س٘ه اهلل ط يٚ اهلل ػ ي ئ ٗ س يٌ ػ يٚ ي ٖ٘دي خ ٕٗٚ ي ج نٚ ػ ي يٖب إ يٖب ف قبه: اّ ٌٖ ى ي ج نُ٘ ػ ي يٖب‬ .‫ق جشٕب‬ ٚ ‫ف‬ ‫ة‬ ‫ى ز ؼز‬ ‫ٗاّ ٖب‬ “Telah mengkhabarkan kepada kami Malik bin Anas dari Abdullah bin Abi Bakar dari ayahnya dari Amrah: Sesungguhnya dia mendengar Aisyah berkata tatkala kepadanya diingatkan bahwa Abdullah bin Umar telah berkata: “Sesungguhnya mayit akan disiksa karena tangisan orang yang masih hidup.” Lantas Aisyah berkata: “Ketahuilah, Sesungguhnya Ibnu Umar Tidak Berdusta. Akan tetapi dia keliru dan lupa. Sebab Rasulullah pernah melewati jenazah seorang perempuan Yahudi yang ditangisi oleh keluarganaya, lalu beliau berkata: “Sesungguhnya mereka menangisi perempuan itu, lantaran si perempuan tersebut akan disiksa didalam kuburnya.” ٌ‫اخ جشّ ب ٍب ى ل ػِ اي ٘ة اى سخ ز يب ّ ٚ ػِ اث ِ س يشي ِ ػِ اً ػط يخ اُ س س٘ه اهلل ط يٚ اهلل ػ ي ئ ٗ س ي‬ ‫ى ِ ف ٚ االخ يشح ق به ى ِٖ ف ٚ غ سو اث ْ زٔ: اغ س ي ْٖب ص ال ص ب اٗخَ سب اٗام ضش ٍِ ر ى ل ث َبء ٗ سذس ٗاج غ‬ .‫م ف٘سا‬ ٍِ ‫اٗ ش ي ئب‬ ‫م بف ٘سا‬ “Telah mengkhabarkan kepada kami Malik dari Ayub As-Sikhtiyani dari Ibnu Sirin dari Umi Athiyah: Sesungguhnya Rasulullah saw Bersabda kepada mereka (kaum wanita) ketika memandikan putrinya: “Mandikanlah dia tiga kali atau lima kali atau lebih banyak lagi. Jika kamu sekalian memandang perlu, maka mandikanlah dengan air dan daun bidara. Dan pada kali yang terakhir, gunakanlah kapur barus atau sesuatu yang serupa dengan kapur barus.” Penjelasan Hadis Dalam hadis ini dapat diambil kesimpulan, bahwa memandikan mayit, mengkafani, menyolati, dan mengebumikannya hukumnya adalah fardlu kifayah. Artinya, apabila ada sebagian orang yang telah melakukannya, maka gugurlah hukum fardhu terhadap yang lain. Tetapi jika tidak ada seorangpun yang melakukannya, maka semua orang yang berada dalam kampung tersebut
  • 11. berdosa. Memandikan mayit sebanyak tiga kali atau lima kali atau lebih banyak lagi hukumnya adalah sunnah, karena melebihi yang telah difardhukan. Dalam memandikan mayit disunnahkan dalam bilangan ganjil, sebagaimana yang dipahami dari hadis diatas. Sebab dalam hadis lain Rasulullah juga bersabda: “Sesungguhnya Allah adalah witir (Esa), dia menyukai yang witir (yang ganjil).” Yang dimaksud adalah Esa dalam Dzat, sifat, dan perbuatan-Nya. Karena itu, dia menyukai halhal yang serupa bilangannya dengan keadaan diri-Nya dalam hal keganjilannya. ٔ‫اخ جشّ ب ٍب ى ل ػِ سث ي ؼخ ث ِ اث ٚ ػ جذ اى شدَِ ػِ اث ٚ س ؼ يذ اى خذسٙ اُ س س٘ه اهلل ط يٚ اهلل ػ ي ي‬ ‫ٗال‬ ‫ف ضٗسٕٗب‬ ‫اى ق ج٘س‬ ‫صي بسح‬ ِ‫ػ‬ ٌ‫ّٗ ٖ ي ز ن‬ :‫ق به‬ ٌ‫ٕجشا.ٗ س ي‬ ‫ر ق٘ى ٘ا‬ “Telah mengkhabarkan kepada kami Malik dari Rabi‟ah bin Abi Abdirrahman dari Abi Sa‟id AlKhudri: Sesungguhnya Rasulullah saw bersabda: “Aku dahulu telah melarang kamu sekalian menziarahi kubur, tetapi sekarang berziarahlah. Dan janganlah kamu mengeluarkan ratapan.” Dalam riwayat lain ditegaskan: “Maka sekarang berziarah kuburlah kalian, karena sesungguhnya ziarah kubur itu dapat mengingatkan kepada kehidupan akhirat,” Tujuan utama dari ziarah kubur adalah mengambil pelajaran dari apa yang telah menimpa diri orang lain, baik yang sudah dikenal maupun yang tidak atau belum dikenal. Betapapun kuatnya mereka dan banyaknya harta yang mereka miliki serta pengaruh yang kuat, semua itu tidak dapat memelihara diri mereka dari kematian. Dengan demikian, hati orang yang berziarah kubur akan menjadi sadar dari kesesatannya dan mau bertaubat, serta mudah bagi yang berharta untuk menyedekahkan dari sebagian dari hartanya dan bertambah rajin dalam beribadah kepada Allah SWT. DAFTAR PUSTAKA Mahalli, Ahmad Mudjab, Hadis-hadis Ahkam Riwata Asy-syafi‟i, (Jakarta: PT. Raja Grafindo Persada, 2003) Al-albani, Muhammad nashirudin, Ringkasan Shahih Muslim (Jakarta: Gema Insani, 2003) Az-zubaidi, Zaenuddin Ahmad, dan Zuhri, Muhammad, Terjemah Hadis Shahih Bukhari Jilid I (Semarang: CV. Toha Putra, 1986) Muhammad, Abu Bakar, Terjemahan Subulus Salam (Surabaya: Al-Ikhlas, 1991) http://abusalma.wordpress.com/2006/12/04/shalat-jama%E2%80%99-dan-qashar/ diakses tgl 09092012 09:39 inShare Title : Makalah Shalat Wajib dan Sunnah Description : Makalah Shalat Wajib dan Sunnah KATA Rating : 5 Like :
  • 12. Entri Populer Contoh Daftar Pustaka Makalah Dan Skripsi , sebagai judul share saya kali ini PENGERT I AN F I Q IH MUA MALA H KATA PENGANTAR Segala puji bagi allah yang telah memberikan karunia pada kaum muslimin sehingga... Teks SUSUNAN ACARA untuk menambah ilmu bagi yang belum tahu dan tidak ada sal... PENGERTIAN FIQIH MUAMALAH UPACARA BENDERA Teks SUSUNAN ACARA UPACARA BENDERA - Dalam upacara yang dilaksanakan setiap hari senin tidak luput dari teks susunan upacara bendera, seba... Contoh Daftar Pustaka Makalah Dan Skripsi PENGERTIAN HUKUM DAGANG PENGERTIAN HUKUM DAGANG, Hukum dagang ialah hukum yang mengat ur tingkah laku manusia yang turut melakukan perdagangan untuk memperoleh k... Makalah TRIAS POLITICA ( Legislatif, Eksekutif dan Yudikatif ) Makalah TRIAS POLITICA ( Legislatif, Eksekutif dan Yudikatif ) BAB I PENDAHULUAN Trias Politica atau pemisahan kekuasaan merupakan konsep... .:[Close][Click 2x]:.
  • 13. Ads Powered by:KumpulBlogger.com Menerima BitCoin Ads Powered by:KumpulBlogger.com Menerima BitCoin Ads Powered by:KumpulBlogger.com Menerima BitCoin
  • 14. Ads Powered by:KumpulBlogger.com Menerima BitCoin Label Alternatif Artikel Bercinta Ekonomi Fiqih Hiburan Hukum Ilmiah Ilmu Hadist Ilmu Kalam Kata-Kata Kesehatan Makalah Motivasi Penemu Pengetahuan Puisi Referensi Buku Sastra Tasawuf Pengikut Back to top! Copyright 2013 Blog Artikel Lengkap - All Rights Reserved Design by Mas Sugeng - Powered by Blogger