SlideShare a Scribd company logo
1 of 14
{
TECHNICAL
TEXTILES
Indah Pertiwi 13521071
Rifkia Rohmatul H. 13521155
Septya Chilya 13521167
Erika Dwi Y. 13521206
Siti Khodijah 135212
 Geotextile adalah jenis bahan kain yang
digunakan dalam pekerjaan konstruksi untuk
melindungi tanah.
 Biasanya terbuat dari polypropylene atau
polyester
GEOTEXTILES
Dengan tidak adanya geotextile tanah akan
bergerak dan bisa menyebabkan longsor.
Geotextile direkomendasikan untuk digunakan
pada permukaan lumpur dan permukaan tanah
liat.
GEOTEXTILES
WOVEN
NON WOVEN
 Woven Geotextile adalah lembaran yang terbuat dari serat
sintetis tenunan dengan pelindung anti ultra violet ekstra
yang memiliki kekuatan tarik yang cukup tinggi, yang dibuat
untuk memecahkan masalah untuk perbaikan tanah.
 sangat relevan untuk mengatasi atau menanggulangi masalah
konstruksi dan tumpukan jalan atas dasar tanah lunak, tanah
rawa .
 Bahan baku dari bahan ini adalah polypropylene ( PP ) dan
beberapa dari Polyester ( PET ) yang didukung oleh hasil uji
dan hasil penelitian di laboratorium, mengikuti standar
ASTM, seperti : kekuatan tarik, kekuatan terhadap tusukan,
robekan, elongasi dan ketahanan terhadap mikro - organisme,
bakteri, jamur, dan bahan kimia .
WOVEN GEOTEXTILE
 Digunakan dalam bidang rekayasa geoteknik .
 Terbuat dari serat Polyester dan juga dari
polypropylene,
 Memiliki kekuatan tarik yang cukup tinggi,
daya tahan yang sangat baik terhadap suhu,
cuaca, mikro - organisme dan bahan kimia .
NON-WOVEN
GEOTEXTILE
Aplikasi
Geotextile
Jalan tanpa
perkerasan
Lintasan
Kereta Api
Landasan
Pesawat Udara
Area Parkir
Bendungan
Filter / Penyaring
Geotextile Non
Woven berfungsi untuk
mencegah terbawanya partikel-
partikel tanah pada aliran air.
Karena sifat Geotextile Non
Woven adalah permeable
(tembus air) maka air dapat
melewati Geotextile tetapi
partikel tanah tertahan.
Aplikasi sebagai filter biasanya
digunakan pada proyek-proyek
subdrain (drainase bawah
tanah).
FUNGSI GEOTEXTILE
Separator / Pemisah
Untuk mencegah tercampurnya lapisan
material yang satu dengan material yang
lainnya.
Contoh penggunaan Geotextile sebagai
separator adalah pada proyek
pembangunan jalan di atas tanah dasar
lunak (misalnya berlumpur). Pada
proyek ini, Geotextile mencegah naiknya
lumpur ke sistem perkerasan, sehingga
tidak terjadi pumping effect yang akan
mudah merusak perkerasan jalan. Selain
itu keberadaan Geotextile juga
mempermudah proses pemadatan
sistem perkerasan.
Perkuatan / Reinforcement
 Misalnya dipakai pada proyek-
proyek timbunan tanah,
perkuatan lereng dll.
 Fungsi ini sebenarnya masih
menjadi perdebatan dikalangan
ahli geoteknik, sebab Geotextile
bekerja menggunakan metode
membrane effect yang hanya
mengandalkan tensile
strength (kuat tarik) sehingga
kemungkinan terjadinya
penurunan setempat pada
timbunan masih besar, karena
kurangnya kekakuan bahan.
Apalagi sifat Geotextile yang
mudah mulur terutama jika
terkena air (terjadi reaksi
hidrolisis) menjadikannya
rawan sebagai bahan
perkuatan lereng.
ManfaatUtama
Meniadakan pengganti
tanah dasar yang lunak
Mengurangi material
pengisi
Meningkatkan daya
dukung tanah dasar
Meningkatkan umur
suatu konstruksi
Lebih ekonomis
Kelebihan
• Memiliki permeabilitas
yang cukup besar.
• Memiliki sifat properti
hidrolis yang lebih bagus.
• Ketahanan terhadap
tusukan benda tajam lebih
baik.
Kekurangan
• Memiliki nilai kuat tarik
yang lebih kecil
GEOTEXTILE NON-
WOVEN
Kelebihan
• Bentuknya teratur dan
teranyam sehingga
memiliki kuat tarik yang
besar. (sangat cocok
sebagai lapis perkuatan)
• Permeable (tembus air)
sehingga bisa digunakan
sebagai lapisan penyaring.
Kekurangan
• Tidak tahan terhadap
sinar matahari (karena
sinar maahari
mengandung sinar UV
yang dapat menyebabkan
degradasi yang kuat)
• Rentan terhadap tusukan
benda tajam
GEOTEXTILE
WOVEN
Thank you

More Related Content

What's hot

Analisa perilaku tanah ekspansif pada tiang pancang, ditinjau dari variabel k...
Analisa perilaku tanah ekspansif pada tiang pancang, ditinjau dari variabel k...Analisa perilaku tanah ekspansif pada tiang pancang, ditinjau dari variabel k...
Analisa perilaku tanah ekspansif pada tiang pancang, ditinjau dari variabel k...Vera Rohmadoniati
 
TEKNIK PEMASANGAN TIANG PANCANG ULIN MENARA PENGAWAS MANGROVE DI MANGROVE CEN...
TEKNIK PEMASANGAN TIANG PANCANG ULIN MENARA PENGAWAS MANGROVE DI MANGROVE CEN...TEKNIK PEMASANGAN TIANG PANCANG ULIN MENARA PENGAWAS MANGROVE DI MANGROVE CEN...
TEKNIK PEMASANGAN TIANG PANCANG ULIN MENARA PENGAWAS MANGROVE DI MANGROVE CEN...Reski Aprilia
 
2953 9144-4-pb
2953 9144-4-pb2953 9144-4-pb
2953 9144-4-pbAmdMdkr
 
tahap proses pembuatan beton
tahap proses pembuatan betontahap proses pembuatan beton
tahap proses pembuatan betonRiky Rida
 
RIGIS PAVEMENT Gupita Diah Kusuma
RIGIS PAVEMENT Gupita Diah KusumaRIGIS PAVEMENT Gupita Diah Kusuma
RIGIS PAVEMENT Gupita Diah Kusumaafifsalim12
 
Sistem Panel Serbaguna
Sistem Panel SerbagunaSistem Panel Serbaguna
Sistem Panel SerbagunaBudi Suryanto
 
TEKNIK PEMASANGAN TIANG PANCANG ULIN MENARA PENGAWAS MANGROVE DI MANGROVE CEN...
TEKNIK PEMASANGAN TIANG PANCANG ULIN MENARA PENGAWAS MANGROVE DI MANGROVE CEN...TEKNIK PEMASANGAN TIANG PANCANG ULIN MENARA PENGAWAS MANGROVE DI MANGROVE CEN...
TEKNIK PEMASANGAN TIANG PANCANG ULIN MENARA PENGAWAS MANGROVE DI MANGROVE CEN...Reski Aprilia
 
Materi perkerasan Jalan
Materi perkerasan Jalan Materi perkerasan Jalan
Materi perkerasan Jalan hycal farist
 
Teknologi beton mutu tinggi
Teknologi beton mutu tinggiTeknologi beton mutu tinggi
Teknologi beton mutu tinggiIndah Samad
 
Self compacting concrete
Self compacting concreteSelf compacting concrete
Self compacting concreteIndah Samad
 
Konstruksi jalan di tanah gambut
Konstruksi jalan di tanah gambutKonstruksi jalan di tanah gambut
Konstruksi jalan di tanah gambutamarhumba
 
3.manajemen pelaksanaan konstruksi
3.manajemen pelaksanaan konstruksi3.manajemen pelaksanaan konstruksi
3.manajemen pelaksanaan konstruksiindrisetyaningrum2
 
3250 3577-1-pb
3250 3577-1-pb3250 3577-1-pb
3250 3577-1-pbraranteza
 
Modul 11 Pelaksanaan Landskap Kejur
Modul 11 Pelaksanaan Landskap KejurModul 11 Pelaksanaan Landskap Kejur
Modul 11 Pelaksanaan Landskap KejurWISMARIZAH
 
IPTEK (Sumur resapan, Kompos cair, dan Recycle sampah kertas)
IPTEK (Sumur resapan, Kompos cair, dan Recycle sampah kertas)IPTEK (Sumur resapan, Kompos cair, dan Recycle sampah kertas)
IPTEK (Sumur resapan, Kompos cair, dan Recycle sampah kertas)Ressy Octaviani
 
Materi ii-tipe-bendungan-urugan
Materi ii-tipe-bendungan-uruganMateri ii-tipe-bendungan-urugan
Materi ii-tipe-bendungan-uruganivanda rovalia
 

What's hot (20)

Analisa perilaku tanah ekspansif pada tiang pancang, ditinjau dari variabel k...
Analisa perilaku tanah ekspansif pada tiang pancang, ditinjau dari variabel k...Analisa perilaku tanah ekspansif pada tiang pancang, ditinjau dari variabel k...
Analisa perilaku tanah ekspansif pada tiang pancang, ditinjau dari variabel k...
 
TEKNIK PEMASANGAN TIANG PANCANG ULIN MENARA PENGAWAS MANGROVE DI MANGROVE CEN...
TEKNIK PEMASANGAN TIANG PANCANG ULIN MENARA PENGAWAS MANGROVE DI MANGROVE CEN...TEKNIK PEMASANGAN TIANG PANCANG ULIN MENARA PENGAWAS MANGROVE DI MANGROVE CEN...
TEKNIK PEMASANGAN TIANG PANCANG ULIN MENARA PENGAWAS MANGROVE DI MANGROVE CEN...
 
2953 9144-4-pb
2953 9144-4-pb2953 9144-4-pb
2953 9144-4-pb
 
tahap proses pembuatan beton
tahap proses pembuatan betontahap proses pembuatan beton
tahap proses pembuatan beton
 
RIGIS PAVEMENT Gupita Diah Kusuma
RIGIS PAVEMENT Gupita Diah KusumaRIGIS PAVEMENT Gupita Diah Kusuma
RIGIS PAVEMENT Gupita Diah Kusuma
 
Sistem Panel Serbaguna
Sistem Panel SerbagunaSistem Panel Serbaguna
Sistem Panel Serbaguna
 
Tugas Akhir (UAS)
Tugas Akhir (UAS)Tugas Akhir (UAS)
Tugas Akhir (UAS)
 
TEKNIK PEMASANGAN TIANG PANCANG ULIN MENARA PENGAWAS MANGROVE DI MANGROVE CEN...
TEKNIK PEMASANGAN TIANG PANCANG ULIN MENARA PENGAWAS MANGROVE DI MANGROVE CEN...TEKNIK PEMASANGAN TIANG PANCANG ULIN MENARA PENGAWAS MANGROVE DI MANGROVE CEN...
TEKNIK PEMASANGAN TIANG PANCANG ULIN MENARA PENGAWAS MANGROVE DI MANGROVE CEN...
 
Teknologi bahan 1
Teknologi bahan 1Teknologi bahan 1
Teknologi bahan 1
 
Materi perkerasan Jalan
Materi perkerasan Jalan Materi perkerasan Jalan
Materi perkerasan Jalan
 
Teknologi beton mutu tinggi
Teknologi beton mutu tinggiTeknologi beton mutu tinggi
Teknologi beton mutu tinggi
 
Self compacting concrete
Self compacting concreteSelf compacting concrete
Self compacting concrete
 
Konstruksi jalan di tanah gambut
Konstruksi jalan di tanah gambutKonstruksi jalan di tanah gambut
Konstruksi jalan di tanah gambut
 
3.manajemen pelaksanaan konstruksi
3.manajemen pelaksanaan konstruksi3.manajemen pelaksanaan konstruksi
3.manajemen pelaksanaan konstruksi
 
Beton mutu tinggi dg admixture
Beton mutu tinggi dg admixtureBeton mutu tinggi dg admixture
Beton mutu tinggi dg admixture
 
3250 3577-1-pb
3250 3577-1-pb3250 3577-1-pb
3250 3577-1-pb
 
Modul 11 Pelaksanaan Landskap Kejur
Modul 11 Pelaksanaan Landskap KejurModul 11 Pelaksanaan Landskap Kejur
Modul 11 Pelaksanaan Landskap Kejur
 
IPTEK (Sumur resapan, Kompos cair, dan Recycle sampah kertas)
IPTEK (Sumur resapan, Kompos cair, dan Recycle sampah kertas)IPTEK (Sumur resapan, Kompos cair, dan Recycle sampah kertas)
IPTEK (Sumur resapan, Kompos cair, dan Recycle sampah kertas)
 
Materi ii-tipe-bendungan-urugan
Materi ii-tipe-bendungan-uruganMateri ii-tipe-bendungan-urugan
Materi ii-tipe-bendungan-urugan
 
Pondasi
PondasiPondasi
Pondasi
 

Viewers also liked

Earthquake Engineering 2012 Lecture 0103 Measures of Earthquakes
Earthquake Engineering 2012 Lecture 0103 Measures of EarthquakesEarthquake Engineering 2012 Lecture 0103 Measures of Earthquakes
Earthquake Engineering 2012 Lecture 0103 Measures of Earthquakestharwat sakr
 
Earthquake Engineering 2012 Lecture 0102 Nature of Earthquakes
Earthquake Engineering 2012 Lecture 0102 Nature of EarthquakesEarthquake Engineering 2012 Lecture 0102 Nature of Earthquakes
Earthquake Engineering 2012 Lecture 0102 Nature of Earthquakestharwat sakr
 
Deep tunnel (ardian zul fauzi)
Deep tunnel (ardian zul fauzi) Deep tunnel (ardian zul fauzi)
Deep tunnel (ardian zul fauzi) afifsalim12
 
EARTHQUAKE ENGINEERING 1
EARTHQUAKE ENGINEERING 1EARTHQUAKE ENGINEERING 1
EARTHQUAKE ENGINEERING 1Edz Gapuz
 
Seminar Nasional UnderGround Structure - Sesi Materi Terowongan
Seminar Nasional UnderGround Structure - Sesi Materi TerowonganSeminar Nasional UnderGround Structure - Sesi Materi Terowongan
Seminar Nasional UnderGround Structure - Sesi Materi TerowonganAzka Napsiyana
 
Corrugated Steel Bridge and Tunnel Solutions
Corrugated Steel Bridge and Tunnel SolutionsCorrugated Steel Bridge and Tunnel Solutions
Corrugated Steel Bridge and Tunnel SolutionsCommunications Branding
 
Let it Flow! Culvert Design 101 – Basic Hydraulics, Culvert Location & End Tr...
Let it Flow! Culvert Design 101 – Basic Hydraulics, Culvert Location & End Tr...Let it Flow! Culvert Design 101 – Basic Hydraulics, Culvert Location & End Tr...
Let it Flow! Culvert Design 101 – Basic Hydraulics, Culvert Location & End Tr...Communications Branding
 
Earthquake engineering
Earthquake engineeringEarthquake engineering
Earthquake engineeringkrishankhurana
 
Earthquakes-In The Eye of Civil Engineer
Earthquakes-In The Eye of Civil EngineerEarthquakes-In The Eye of Civil Engineer
Earthquakes-In The Eye of Civil EngineerUsama Zia
 
[Ths]2012 deter-indeter
[Ths]2012 deter-indeter[Ths]2012 deter-indeter
[Ths]2012 deter-indetertharwat sakr
 
MSE Walls & Geosynthetics - Design Basics Webinar April 2016
MSE Walls & Geosynthetics - Design Basics Webinar April 2016MSE Walls & Geosynthetics - Design Basics Webinar April 2016
MSE Walls & Geosynthetics - Design Basics Webinar April 2016Communications Branding
 
Earthquakes ppt for class
Earthquakes ppt for classEarthquakes ppt for class
Earthquakes ppt for classJeanie Lacob
 
Lesson On Earthquakes Powerpoint.Ppt
Lesson On Earthquakes Powerpoint.PptLesson On Earthquakes Powerpoint.Ppt
Lesson On Earthquakes Powerpoint.Pptbasketballff4
 
Earthquake resistant structure
Earthquake resistant structureEarthquake resistant structure
Earthquake resistant structurevikskyn
 

Viewers also liked (17)

Earthquake Engineering 2012 Lecture 0103 Measures of Earthquakes
Earthquake Engineering 2012 Lecture 0103 Measures of EarthquakesEarthquake Engineering 2012 Lecture 0103 Measures of Earthquakes
Earthquake Engineering 2012 Lecture 0103 Measures of Earthquakes
 
Earthquake Engineering 2012 Lecture 0102 Nature of Earthquakes
Earthquake Engineering 2012 Lecture 0102 Nature of EarthquakesEarthquake Engineering 2012 Lecture 0102 Nature of Earthquakes
Earthquake Engineering 2012 Lecture 0102 Nature of Earthquakes
 
Re wall12
Re wall12Re wall12
Re wall12
 
Deep tunnel (ardian zul fauzi)
Deep tunnel (ardian zul fauzi) Deep tunnel (ardian zul fauzi)
Deep tunnel (ardian zul fauzi)
 
EARTHQUAKE ENGINEERING 1
EARTHQUAKE ENGINEERING 1EARTHQUAKE ENGINEERING 1
EARTHQUAKE ENGINEERING 1
 
Seminar Nasional UnderGround Structure - Sesi Materi Terowongan
Seminar Nasional UnderGround Structure - Sesi Materi TerowonganSeminar Nasional UnderGround Structure - Sesi Materi Terowongan
Seminar Nasional UnderGround Structure - Sesi Materi Terowongan
 
Corrugated Steel Bridge and Tunnel Solutions
Corrugated Steel Bridge and Tunnel SolutionsCorrugated Steel Bridge and Tunnel Solutions
Corrugated Steel Bridge and Tunnel Solutions
 
Let it Flow! Culvert Design 101 – Basic Hydraulics, Culvert Location & End Tr...
Let it Flow! Culvert Design 101 – Basic Hydraulics, Culvert Location & End Tr...Let it Flow! Culvert Design 101 – Basic Hydraulics, Culvert Location & End Tr...
Let it Flow! Culvert Design 101 – Basic Hydraulics, Culvert Location & End Tr...
 
Earthquake engineering
Earthquake engineeringEarthquake engineering
Earthquake engineering
 
Theory of structures 002
Theory of structures 002Theory of structures 002
Theory of structures 002
 
Earthquakes-In The Eye of Civil Engineer
Earthquakes-In The Eye of Civil EngineerEarthquakes-In The Eye of Civil Engineer
Earthquakes-In The Eye of Civil Engineer
 
[Ths]2012 deter-indeter
[Ths]2012 deter-indeter[Ths]2012 deter-indeter
[Ths]2012 deter-indeter
 
MSE Walls & Geosynthetics - Design Basics Webinar April 2016
MSE Walls & Geosynthetics - Design Basics Webinar April 2016MSE Walls & Geosynthetics - Design Basics Webinar April 2016
MSE Walls & Geosynthetics - Design Basics Webinar April 2016
 
Earthquakes ppt for class
Earthquakes ppt for classEarthquakes ppt for class
Earthquakes ppt for class
 
Lesson On Earthquakes Powerpoint.Ppt
Lesson On Earthquakes Powerpoint.PptLesson On Earthquakes Powerpoint.Ppt
Lesson On Earthquakes Powerpoint.Ppt
 
Earthquake ppt
Earthquake pptEarthquake ppt
Earthquake ppt
 
Earthquake resistant structure
Earthquake resistant structureEarthquake resistant structure
Earthquake resistant structure
 

Recently uploaded

BAB 5 KERJASAMA DALAM BERBAGAI BIDANG KEHIDUPAN.pptx
BAB 5 KERJASAMA DALAM BERBAGAI BIDANG KEHIDUPAN.pptxBAB 5 KERJASAMA DALAM BERBAGAI BIDANG KEHIDUPAN.pptx
BAB 5 KERJASAMA DALAM BERBAGAI BIDANG KEHIDUPAN.pptxJuliBriana2
 
DAFTAR PPPK GURU KABUPATEN PURWOREJO TAHUN 2024
DAFTAR PPPK GURU KABUPATEN PURWOREJO TAHUN 2024DAFTAR PPPK GURU KABUPATEN PURWOREJO TAHUN 2024
DAFTAR PPPK GURU KABUPATEN PURWOREJO TAHUN 2024RoseMia3
 
Aksi Nyata PMM Topik Refleksi Diri (1).pdf
Aksi Nyata PMM Topik Refleksi Diri (1).pdfAksi Nyata PMM Topik Refleksi Diri (1).pdf
Aksi Nyata PMM Topik Refleksi Diri (1).pdfEniNuraeni29
 
Bab 4 Persatuan dan Kesatuan di Lingkup Wilayah Kabupaten dan Kota.pptx
Bab 4 Persatuan dan Kesatuan di Lingkup Wilayah Kabupaten dan Kota.pptxBab 4 Persatuan dan Kesatuan di Lingkup Wilayah Kabupaten dan Kota.pptx
Bab 4 Persatuan dan Kesatuan di Lingkup Wilayah Kabupaten dan Kota.pptxrizalhabib4
 
Modul Projek - Batik Ecoprint - Fase B.pdf
Modul Projek  - Batik Ecoprint - Fase B.pdfModul Projek  - Batik Ecoprint - Fase B.pdf
Modul Projek - Batik Ecoprint - Fase B.pdfanitanurhidayah51
 
Prov.Jabar_1504_Pengumuman Seleksi Tahap 2_CGP A11 (2).pdf
Prov.Jabar_1504_Pengumuman Seleksi Tahap 2_CGP A11 (2).pdfProv.Jabar_1504_Pengumuman Seleksi Tahap 2_CGP A11 (2).pdf
Prov.Jabar_1504_Pengumuman Seleksi Tahap 2_CGP A11 (2).pdfIwanSumantri7
 
Membaca dengan Metode Fonik - Membuat Rancangan Pembelajaran dengan Metode Fo...
Membaca dengan Metode Fonik - Membuat Rancangan Pembelajaran dengan Metode Fo...Membaca dengan Metode Fonik - Membuat Rancangan Pembelajaran dengan Metode Fo...
Membaca dengan Metode Fonik - Membuat Rancangan Pembelajaran dengan Metode Fo...MuhammadSyamsuryadiS
 
Aksi Nyata Disiplin Positif Keyakinan Kelas untuk SMK
Aksi Nyata Disiplin Positif Keyakinan Kelas untuk SMKAksi Nyata Disiplin Positif Keyakinan Kelas untuk SMK
Aksi Nyata Disiplin Positif Keyakinan Kelas untuk SMKgamelamalaal
 
Modul Ajar Bahasa Inggris - HOME SWEET HOME (Chapter 3) - Fase D.pdf
Modul Ajar Bahasa Inggris - HOME SWEET HOME (Chapter 3) - Fase D.pdfModul Ajar Bahasa Inggris - HOME SWEET HOME (Chapter 3) - Fase D.pdf
Modul Ajar Bahasa Inggris - HOME SWEET HOME (Chapter 3) - Fase D.pdfKartiniIndasari
 
Tim Yang Lolos Pendanaan Hibah Kepedulian pada Masyarakat UI 2024
Tim Yang Lolos Pendanaan Hibah Kepedulian pada Masyarakat  UI 2024Tim Yang Lolos Pendanaan Hibah Kepedulian pada Masyarakat  UI 2024
Tim Yang Lolos Pendanaan Hibah Kepedulian pada Masyarakat UI 2024editwebsitesubdit
 
7.PPT TENTANG TUGAS Keseimbangan-AD-AS .pptx
7.PPT TENTANG TUGAS Keseimbangan-AD-AS .pptx7.PPT TENTANG TUGAS Keseimbangan-AD-AS .pptx
7.PPT TENTANG TUGAS Keseimbangan-AD-AS .pptxSusanSanti20
 
HAK DAN KEWAJIBAN WARGA NEGARA ppkn i.ppt
HAK DAN KEWAJIBAN WARGA NEGARA ppkn i.pptHAK DAN KEWAJIBAN WARGA NEGARA ppkn i.ppt
HAK DAN KEWAJIBAN WARGA NEGARA ppkn i.pptnabilafarahdiba95
 
OPTIMALISASI KOMUNITAS BELAJAR DI SEKOLAH.pptx
OPTIMALISASI KOMUNITAS BELAJAR DI SEKOLAH.pptxOPTIMALISASI KOMUNITAS BELAJAR DI SEKOLAH.pptx
OPTIMALISASI KOMUNITAS BELAJAR DI SEKOLAH.pptxDedeRosza
 
CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7
CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7
CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7IwanSumantri7
 
Regresi Linear Kelompok 1 XI-10 revisi (1).pptx
Regresi Linear Kelompok 1 XI-10 revisi (1).pptxRegresi Linear Kelompok 1 XI-10 revisi (1).pptx
Regresi Linear Kelompok 1 XI-10 revisi (1).pptxRizalAminulloh2
 
Sosialisasi PPDB SulSel tahun 2024 di Sulawesi Selatan
Sosialisasi PPDB SulSel tahun 2024 di Sulawesi SelatanSosialisasi PPDB SulSel tahun 2024 di Sulawesi Selatan
Sosialisasi PPDB SulSel tahun 2024 di Sulawesi Selatanssuser963292
 
PPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptx
PPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptxPPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptx
PPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptxdpp11tya
 
Refleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptx
Refleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptxRefleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptx
Refleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptxIrfanAudah1
 
Stoikiometri kelas 10 kurikulum Merdeka.ppt
Stoikiometri kelas 10 kurikulum Merdeka.pptStoikiometri kelas 10 kurikulum Merdeka.ppt
Stoikiometri kelas 10 kurikulum Merdeka.pptannanurkhasanah2
 
SEJARAH PERKEMBANGAN KEPERAWATAN JIWA dan Trend Issue.ppt
SEJARAH PERKEMBANGAN KEPERAWATAN JIWA dan Trend Issue.pptSEJARAH PERKEMBANGAN KEPERAWATAN JIWA dan Trend Issue.ppt
SEJARAH PERKEMBANGAN KEPERAWATAN JIWA dan Trend Issue.pptAlfandoWibowo2
 

Recently uploaded (20)

BAB 5 KERJASAMA DALAM BERBAGAI BIDANG KEHIDUPAN.pptx
BAB 5 KERJASAMA DALAM BERBAGAI BIDANG KEHIDUPAN.pptxBAB 5 KERJASAMA DALAM BERBAGAI BIDANG KEHIDUPAN.pptx
BAB 5 KERJASAMA DALAM BERBAGAI BIDANG KEHIDUPAN.pptx
 
DAFTAR PPPK GURU KABUPATEN PURWOREJO TAHUN 2024
DAFTAR PPPK GURU KABUPATEN PURWOREJO TAHUN 2024DAFTAR PPPK GURU KABUPATEN PURWOREJO TAHUN 2024
DAFTAR PPPK GURU KABUPATEN PURWOREJO TAHUN 2024
 
Aksi Nyata PMM Topik Refleksi Diri (1).pdf
Aksi Nyata PMM Topik Refleksi Diri (1).pdfAksi Nyata PMM Topik Refleksi Diri (1).pdf
Aksi Nyata PMM Topik Refleksi Diri (1).pdf
 
Bab 4 Persatuan dan Kesatuan di Lingkup Wilayah Kabupaten dan Kota.pptx
Bab 4 Persatuan dan Kesatuan di Lingkup Wilayah Kabupaten dan Kota.pptxBab 4 Persatuan dan Kesatuan di Lingkup Wilayah Kabupaten dan Kota.pptx
Bab 4 Persatuan dan Kesatuan di Lingkup Wilayah Kabupaten dan Kota.pptx
 
Modul Projek - Batik Ecoprint - Fase B.pdf
Modul Projek  - Batik Ecoprint - Fase B.pdfModul Projek  - Batik Ecoprint - Fase B.pdf
Modul Projek - Batik Ecoprint - Fase B.pdf
 
Prov.Jabar_1504_Pengumuman Seleksi Tahap 2_CGP A11 (2).pdf
Prov.Jabar_1504_Pengumuman Seleksi Tahap 2_CGP A11 (2).pdfProv.Jabar_1504_Pengumuman Seleksi Tahap 2_CGP A11 (2).pdf
Prov.Jabar_1504_Pengumuman Seleksi Tahap 2_CGP A11 (2).pdf
 
Membaca dengan Metode Fonik - Membuat Rancangan Pembelajaran dengan Metode Fo...
Membaca dengan Metode Fonik - Membuat Rancangan Pembelajaran dengan Metode Fo...Membaca dengan Metode Fonik - Membuat Rancangan Pembelajaran dengan Metode Fo...
Membaca dengan Metode Fonik - Membuat Rancangan Pembelajaran dengan Metode Fo...
 
Aksi Nyata Disiplin Positif Keyakinan Kelas untuk SMK
Aksi Nyata Disiplin Positif Keyakinan Kelas untuk SMKAksi Nyata Disiplin Positif Keyakinan Kelas untuk SMK
Aksi Nyata Disiplin Positif Keyakinan Kelas untuk SMK
 
Modul Ajar Bahasa Inggris - HOME SWEET HOME (Chapter 3) - Fase D.pdf
Modul Ajar Bahasa Inggris - HOME SWEET HOME (Chapter 3) - Fase D.pdfModul Ajar Bahasa Inggris - HOME SWEET HOME (Chapter 3) - Fase D.pdf
Modul Ajar Bahasa Inggris - HOME SWEET HOME (Chapter 3) - Fase D.pdf
 
Tim Yang Lolos Pendanaan Hibah Kepedulian pada Masyarakat UI 2024
Tim Yang Lolos Pendanaan Hibah Kepedulian pada Masyarakat  UI 2024Tim Yang Lolos Pendanaan Hibah Kepedulian pada Masyarakat  UI 2024
Tim Yang Lolos Pendanaan Hibah Kepedulian pada Masyarakat UI 2024
 
7.PPT TENTANG TUGAS Keseimbangan-AD-AS .pptx
7.PPT TENTANG TUGAS Keseimbangan-AD-AS .pptx7.PPT TENTANG TUGAS Keseimbangan-AD-AS .pptx
7.PPT TENTANG TUGAS Keseimbangan-AD-AS .pptx
 
HAK DAN KEWAJIBAN WARGA NEGARA ppkn i.ppt
HAK DAN KEWAJIBAN WARGA NEGARA ppkn i.pptHAK DAN KEWAJIBAN WARGA NEGARA ppkn i.ppt
HAK DAN KEWAJIBAN WARGA NEGARA ppkn i.ppt
 
OPTIMALISASI KOMUNITAS BELAJAR DI SEKOLAH.pptx
OPTIMALISASI KOMUNITAS BELAJAR DI SEKOLAH.pptxOPTIMALISASI KOMUNITAS BELAJAR DI SEKOLAH.pptx
OPTIMALISASI KOMUNITAS BELAJAR DI SEKOLAH.pptx
 
CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7
CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7
CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7
 
Regresi Linear Kelompok 1 XI-10 revisi (1).pptx
Regresi Linear Kelompok 1 XI-10 revisi (1).pptxRegresi Linear Kelompok 1 XI-10 revisi (1).pptx
Regresi Linear Kelompok 1 XI-10 revisi (1).pptx
 
Sosialisasi PPDB SulSel tahun 2024 di Sulawesi Selatan
Sosialisasi PPDB SulSel tahun 2024 di Sulawesi SelatanSosialisasi PPDB SulSel tahun 2024 di Sulawesi Selatan
Sosialisasi PPDB SulSel tahun 2024 di Sulawesi Selatan
 
PPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptx
PPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptxPPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptx
PPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptx
 
Refleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptx
Refleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptxRefleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptx
Refleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptx
 
Stoikiometri kelas 10 kurikulum Merdeka.ppt
Stoikiometri kelas 10 kurikulum Merdeka.pptStoikiometri kelas 10 kurikulum Merdeka.ppt
Stoikiometri kelas 10 kurikulum Merdeka.ppt
 
SEJARAH PERKEMBANGAN KEPERAWATAN JIWA dan Trend Issue.ppt
SEJARAH PERKEMBANGAN KEPERAWATAN JIWA dan Trend Issue.pptSEJARAH PERKEMBANGAN KEPERAWATAN JIWA dan Trend Issue.ppt
SEJARAH PERKEMBANGAN KEPERAWATAN JIWA dan Trend Issue.ppt
 

geotextile

  • 1. { TECHNICAL TEXTILES Indah Pertiwi 13521071 Rifkia Rohmatul H. 13521155 Septya Chilya 13521167 Erika Dwi Y. 13521206 Siti Khodijah 135212
  • 2.  Geotextile adalah jenis bahan kain yang digunakan dalam pekerjaan konstruksi untuk melindungi tanah.  Biasanya terbuat dari polypropylene atau polyester GEOTEXTILES
  • 3. Dengan tidak adanya geotextile tanah akan bergerak dan bisa menyebabkan longsor. Geotextile direkomendasikan untuk digunakan pada permukaan lumpur dan permukaan tanah liat.
  • 5.  Woven Geotextile adalah lembaran yang terbuat dari serat sintetis tenunan dengan pelindung anti ultra violet ekstra yang memiliki kekuatan tarik yang cukup tinggi, yang dibuat untuk memecahkan masalah untuk perbaikan tanah.  sangat relevan untuk mengatasi atau menanggulangi masalah konstruksi dan tumpukan jalan atas dasar tanah lunak, tanah rawa .  Bahan baku dari bahan ini adalah polypropylene ( PP ) dan beberapa dari Polyester ( PET ) yang didukung oleh hasil uji dan hasil penelitian di laboratorium, mengikuti standar ASTM, seperti : kekuatan tarik, kekuatan terhadap tusukan, robekan, elongasi dan ketahanan terhadap mikro - organisme, bakteri, jamur, dan bahan kimia . WOVEN GEOTEXTILE
  • 6.  Digunakan dalam bidang rekayasa geoteknik .  Terbuat dari serat Polyester dan juga dari polypropylene,  Memiliki kekuatan tarik yang cukup tinggi, daya tahan yang sangat baik terhadap suhu, cuaca, mikro - organisme dan bahan kimia . NON-WOVEN GEOTEXTILE
  • 8. Filter / Penyaring Geotextile Non Woven berfungsi untuk mencegah terbawanya partikel- partikel tanah pada aliran air. Karena sifat Geotextile Non Woven adalah permeable (tembus air) maka air dapat melewati Geotextile tetapi partikel tanah tertahan. Aplikasi sebagai filter biasanya digunakan pada proyek-proyek subdrain (drainase bawah tanah). FUNGSI GEOTEXTILE
  • 9. Separator / Pemisah Untuk mencegah tercampurnya lapisan material yang satu dengan material yang lainnya. Contoh penggunaan Geotextile sebagai separator adalah pada proyek pembangunan jalan di atas tanah dasar lunak (misalnya berlumpur). Pada proyek ini, Geotextile mencegah naiknya lumpur ke sistem perkerasan, sehingga tidak terjadi pumping effect yang akan mudah merusak perkerasan jalan. Selain itu keberadaan Geotextile juga mempermudah proses pemadatan sistem perkerasan.
  • 10. Perkuatan / Reinforcement  Misalnya dipakai pada proyek- proyek timbunan tanah, perkuatan lereng dll.  Fungsi ini sebenarnya masih menjadi perdebatan dikalangan ahli geoteknik, sebab Geotextile bekerja menggunakan metode membrane effect yang hanya mengandalkan tensile strength (kuat tarik) sehingga kemungkinan terjadinya penurunan setempat pada timbunan masih besar, karena kurangnya kekakuan bahan. Apalagi sifat Geotextile yang mudah mulur terutama jika terkena air (terjadi reaksi hidrolisis) menjadikannya rawan sebagai bahan perkuatan lereng.
  • 11. ManfaatUtama Meniadakan pengganti tanah dasar yang lunak Mengurangi material pengisi Meningkatkan daya dukung tanah dasar Meningkatkan umur suatu konstruksi Lebih ekonomis
  • 12. Kelebihan • Memiliki permeabilitas yang cukup besar. • Memiliki sifat properti hidrolis yang lebih bagus. • Ketahanan terhadap tusukan benda tajam lebih baik. Kekurangan • Memiliki nilai kuat tarik yang lebih kecil GEOTEXTILE NON- WOVEN
  • 13. Kelebihan • Bentuknya teratur dan teranyam sehingga memiliki kuat tarik yang besar. (sangat cocok sebagai lapis perkuatan) • Permeable (tembus air) sehingga bisa digunakan sebagai lapisan penyaring. Kekurangan • Tidak tahan terhadap sinar matahari (karena sinar maahari mengandung sinar UV yang dapat menyebabkan degradasi yang kuat) • Rentan terhadap tusukan benda tajam GEOTEXTILE WOVEN