SlideShare a Scribd company logo
1.   Christian Kenny A W
2.   Dimas Surya Adinata
3.   Dwika Achdianto P
4.   Indra Yogi
5.   Noval Trio
Dua aspek pokok geografi, yaitu aspek fisik dan aspek
   sosial dipelajari oleh ilmu-ilmu yang menjadi ilmu
  penunjang geografi. Ilmu penunjang geografi sangat
     diperlukan mengingat luasnya bahasan dalam
geografi. Ilmu penunjang geografi tersebut antara lain
                     sebagai berikut.
   Geologi, yaitu ilmu yang mempelajari lapisan batuan
                      penyusun bumi.
    Geomorfologi, yaitu ilmu yang mempelajari bentuk
         permukaan bumi dan proses terbentuknya.
  Pedologi, yaitu ilmu yang mempelajari tentang lapisan
 tanah, antara lain tentang proses pembentukan dan jenis-
                         jenisnya.
Demografi, yaitu ilmu yang mempelajari tentang
    kependudukan, antara lain hubungannya dengan
   jumlah dan pertum-buhan, komposisi, srta migrasi
                       penduduk.
Hidrologi, yaitu ilmu yang mempelajari tentang lapisan
     air di permukaan bumi, di bawah tanah, dan di
                       atmosfer.
        Oseanografi, yaitu ilmu yang mempelajari
 lautan, antara lain tentang sifat air laut dan gerakan
                        air laut.
Meteorologi, yaitu ilmu yang mempelajari lapisan
    atmosfer, antar lain tentang ciri-ciri fisik dan
   kimianya, tekanan, suhu udara, angin, dan per-
                       awanan.
  Klimatologi, yaitu ilmu yang mempelajari tentang
                        iklim.
Antropogeografi, yaitu ilmu yang mempelajari tentang
    persebaran manusia di permukaan bumi dalam
     hubungannya dengan lingkungan geografi.
Biogeografi, yaitu ilmu yang mempelajari tentang
persebaran hewan dan tumbuhan di permukaan bumi
               serta faktor-faktor yang
 mempengaruhi, membatasi, dan menentukan pola
                   persebarannya.
 Untuk mempermudah dalam mempelajari geografi
        diperlukan sarana bantu, antara lain
   tabel, diagram, grafik, dan peta. Sarana bantu
  tersebut digunakan untuk melihat secara tidak
             langsung atas gejala fisik dan
    sosial, persebaran, hubungan, serta susunan
                    keruangannya
Tabel- Tabel menjadi sarana bantu geografi karena
   memuat data, baik berupa kata, kalimat, ataupun
  angka tentang fenomena di permukaan bumi. Data
tersebut disusun secara bersistem (sistematis), yaitu
urut ke bawah atau ke samping dalam lajur dan deret
 tertentu dan diberi garis pembatas sehingga mudah
                   untuk disimak.
   Informasi yang disusun dalam tabel disesuaikan
dengan tema atau topik yang disampaikan, contohnya
                     berikut ini.
                           .
Tabel Luas Daerah dan Pembagian Daerah
        Administrasi di Indonesia Tahun 2000
Tabel Kelembapan Udara Rata-Rata Menurut Provinsi
              di Indonesia Tahun 2000
 Tabel Penduduk dan Laju Pertumbuhan Penduduk
     Menurut Provinsi di Indonesia Tahun 2000
   Tabel Rumah Sakit dan Kapasitas Tempat Tidur
     Menurut Provinsi di Indonesia Tahun 2000
Tabel Produksi Jagung Menurut Provinsi di Indonesia
                     Tahun 2000
 Diagram- Diagram termasuk sarana bantu geografi
yang digunakan untuk menjelaskan fenomena geosfer
   dengan melukiskan bagian-bagiannya dan cara
  kerjanya secara berurutan, biasa disebut dengan
                    diagram arus
Grafik- Grafik termasuk sarana bantu geografi yang
  menunjukkan naik dan turun atau pasang surut suatu
   gejala atau fenomena tertentu antarwaktu dengan
menggunakan garis. Sebagai contoh adalah grafik tentang
 pertumbuhan penduduk dari tahun 1990 sampai dengan
                       tahun 2000.

Peta- Peta termasuk sarana bantu geografi karena memuat
 bermacam-macam data dari permukaan bumi yang dapat
     diinformasikan. Untuk memudahkan penyampaian
  informasi, peta dibuat dengan ukuran, tema, dan topik
            tertentu, antara lain sebagai berikut.
 Peta Kepadatan Penduduk Menurut Provinsi di Indonesia
                         Tahun 2000
              Peta Transportasi Laut di Indonesia
                Peta Jenis Tanah di Indonesia
                  Peta Geologi di Indonesia
               Peta Objek Wisata di Indonesia
Ada yang tau
    ga?
1. Geografi itu Besar!
Geografi lebih dari peta. Geografi itu mengetahui
sesuatu dimana, mengapa itu ada, dan mengapa itu
penting. Mengetahui geografi akan membuat hidup
Anda lebih menarik, lebih menarik, dan lebih
menyenangkan. Geografi membuka pintu ke depan.
Capailah!
Geografi dapat membawa Anda di mana saja dan di
mana-mana. Salah satu bidang terpanas saat ini
adalah Sistem Informasi Geografis. Dan ini tentang
pemahaman dan menangani tantangan-global dan
dekat dengan rumah. Ketika menerapkan ke
perguruan tinggi. Sisa anda yg memilih mau masuk ke
gambar yg di bawah ini?
Sumbangan Pedagogis
Geografi melatih manusia untuk
melakukan orientasi di bumi sebagai
tempat tinggalnya dan
memproyeksikan dirinya dalam
ruang. Orientasi dan proyeksi
tersebut meliputi semua unsur
ruang, yaitu arah, jarak, luas, dan
bentuk.
Geografi dapat melatih kegiatan pengamatan dan
pemahaman hubungan antargejala yang terdapat
dalam suatu bentang alam. Oleh karena itu, perlu
adanya kegiatan yang bersifat pengamatan lapangan
atau kegiatan luar ruang (outdoor). Melalui kegiatan
luar ruang tersebut kita dapat mengetahui setiap
proses dan pola dari fenomena geosfer.
Buku-buku geografi yang dilengkapi dengan gambar-
gambar tentang fenomena geosfer dapat
menumbuhkan rasa kecintaan terhadap keindahan
alam. Namun, pengamatan langsung terhadap
fenomena alam yang umum terdapat di lingkungan
sekitar dapat lebih meningkatkan kecintaan tersebut.
Kita dapat mengerti permasalahan sosial yang sangat
kompleks sebagai akibat adanya perbedaan dalam
lingkungan.
Kita dapat menghargai adanya fakta gejala geografi sehingga
akan lebih memperhatikan berbagai masalah, baik lokal
ataupun global.
Kita dapat mengetahui ketersediaan sumber daya alam yang
perlu dimanfaatkan.
Kita dapat menghargai kondisi perekonomian dan kultural
yang saling bergantung antardaerah.
Kita dapat membentuk pribadi melalui ref leksi atas
lingkungannya dengan lingkungan orang lain.
Di dalam kehidupan sehari-hari geografi memiliki manfaat
yang sangat besar bagi kehidupan manusia, meskipun
manfaat tersebut tidak secara langsung dirasakan manusia.
Contoh manfaat ilmu geografi dalam kehidupan sehari-hari
antara lain sebagai berikut.
Geografi mengajak kita untuk menyadari tentang
kekayaan dan kemiskinan sumber daya di tempat
tinggal kita. Geografi berusaha menjelaskan potensi
sumber daya yang ada di setiap wilayah sehingga dapat
dimanfaatkan secara bijaksana. Potensi sumber daya
tersebut tentu saja diupayakan untuk memenuhi
kebutuhan hidup, baik masa sekarang ataupun masa
yang akan datang.
Geografi memberikan wawasan tentang wilayah-
wilayah yang lebih luas selain wilayah tempat tinggal
kita. Kita dikenalkan pada sifat dan karakter tempat
lain sehingga kita dapat menilainya sesuai dengan
sifat dan karakternya. Pemahaman terhadap wilayah
global ini dapat memupuk sifat salingmenghargai dan
menghormati antarbangsa.
Kebiasaan petani dalam memulai bercocok
tanam, meskipun secara tradisional, sebenarnya
sudah menunjukkan bahwa petani tersebut
menggunakan ilmu geografi. Perhitungan terhadap
musim, jenis tanah, dan sistem pengairan merupakan
contoh bahwa geografi memiliki peran yang sangat
penting dalam bidang pertanian.
Pemilihan lokasi industri umumnya
mempertimbangkan faktor biaya, baik biaya untuk
bahan baku, proses produksi, maupun distribusi. Di
dalam pemilihan lokasi industri tersebut faktor jarak
menjadi pertimbangan yang sangat penting, baik jarak
untuk memperoleh bahan baku maupun untuk
pemasarannya.

Saat ini lokasi industri telah dikelola sedemikian rupa
sehingga berdiri pemusatan lokasi perindustrian
berupa kawasan-kawasan industri. Faktor jarak
merupakan contoh bahwa geografi sangat penting
dalam bidang industri.
Semoga yang telah membaca
mendapat keberkahan, amin.
Ge0g rafi

More Related Content

What's hot

Ppt mpg konsep dan objek geografi hilda_
Ppt mpg konsep dan objek geografi hilda_Ppt mpg konsep dan objek geografi hilda_
Ppt mpg konsep dan objek geografi hilda_Hilda HAmdanah
 
Hakekat dasar geografi
Hakekat dasar geografiHakekat dasar geografi
Hakekat dasar geografi
HAITAMY Muhammad Hasan
 
Pendekatan Geografi by SMAGO Fosfourt
Pendekatan Geografi by SMAGO FosfourtPendekatan Geografi by SMAGO Fosfourt
Pendekatan Geografi by SMAGO Fosfourt
Muhammad Rafi
 
Aspek dan objek study.ppt
Aspek dan objek study.pptAspek dan objek study.ppt
Aspek dan objek study.ppt
Survey METER Indonesia
 
Ruang lingkup geografi
Ruang lingkup geografiRuang lingkup geografi
Ruang lingkup geografiriza0701
 
Pengetahuan Dasar Geografi (PPT)
Pengetahuan Dasar Geografi (PPT)Pengetahuan Dasar Geografi (PPT)
Pengetahuan Dasar Geografi (PPT)
niarohania1
 
Prinsip prinsip geografi
Prinsip prinsip geografiPrinsip prinsip geografi
Prinsip prinsip geografi
Ayik Novitasari
 
Konsep pendekatan-prinsip-dan-aspek-geografi1
Konsep pendekatan-prinsip-dan-aspek-geografi1Konsep pendekatan-prinsip-dan-aspek-geografi1
Konsep pendekatan-prinsip-dan-aspek-geografi1
yuligeo8
 
Pengertian, ruang lingkup, paham
Pengertian, ruang lingkup, pahamPengertian, ruang lingkup, paham
Pengertian, ruang lingkup, paham
puput rachmani
 
Makalah konsep dasar geografi
Makalah konsep dasar geografiMakalah konsep dasar geografi
Makalah konsep dasar geografiayu Naoman
 
Aspek Geografi
Aspek GeografiAspek Geografi
Aspek Geografiamaen
 
Tugas kelompok geografi
Tugas kelompok geografiTugas kelompok geografi
Tugas kelompok geografi
Miiwaaa
 
Pengertian geografi
Pengertian geografiPengertian geografi
Pengertian geografi
Survey METER Indonesia
 
Pengantar dan dasar dasar geografi
Pengantar dan dasar dasar geografiPengantar dan dasar dasar geografi
Pengantar dan dasar dasar geografiKhaerun Nisa
 
Geografi-kelas X
Geografi-kelas XGeografi-kelas X
Geografi-kelas X
Anisa Sosa
 
Dasar dasar ilmu geografi
Dasar dasar ilmu geografiDasar dasar ilmu geografi
Dasar dasar ilmu geografi
aliluqman
 
Bab 1 (pengetahuan dasar geografi)
Bab 1 (pengetahuan dasar geografi)Bab 1 (pengetahuan dasar geografi)
Bab 1 (pengetahuan dasar geografi)Dendy Alvian
 
Bab 1 Pengetahuan Dasar Geografi
Bab 1 Pengetahuan Dasar GeografiBab 1 Pengetahuan Dasar Geografi
Bab 1 Pengetahuan Dasar Geografi
Swastika Nugraheni,S.Pd
 
Konsep, pendekatan, prinsip, dan aspek geografi
Konsep, pendekatan, prinsip, dan aspek geografiKonsep, pendekatan, prinsip, dan aspek geografi
Konsep, pendekatan, prinsip, dan aspek geografi
Ariza Ekky
 

What's hot (20)

Ppt mpg konsep dan objek geografi hilda_
Ppt mpg konsep dan objek geografi hilda_Ppt mpg konsep dan objek geografi hilda_
Ppt mpg konsep dan objek geografi hilda_
 
Hakekat dasar geografi
Hakekat dasar geografiHakekat dasar geografi
Hakekat dasar geografi
 
Master bab i kelas x
Master bab i kelas xMaster bab i kelas x
Master bab i kelas x
 
Pendekatan Geografi by SMAGO Fosfourt
Pendekatan Geografi by SMAGO FosfourtPendekatan Geografi by SMAGO Fosfourt
Pendekatan Geografi by SMAGO Fosfourt
 
Aspek dan objek study.ppt
Aspek dan objek study.pptAspek dan objek study.ppt
Aspek dan objek study.ppt
 
Ruang lingkup geografi
Ruang lingkup geografiRuang lingkup geografi
Ruang lingkup geografi
 
Pengetahuan Dasar Geografi (PPT)
Pengetahuan Dasar Geografi (PPT)Pengetahuan Dasar Geografi (PPT)
Pengetahuan Dasar Geografi (PPT)
 
Prinsip prinsip geografi
Prinsip prinsip geografiPrinsip prinsip geografi
Prinsip prinsip geografi
 
Konsep pendekatan-prinsip-dan-aspek-geografi1
Konsep pendekatan-prinsip-dan-aspek-geografi1Konsep pendekatan-prinsip-dan-aspek-geografi1
Konsep pendekatan-prinsip-dan-aspek-geografi1
 
Pengertian, ruang lingkup, paham
Pengertian, ruang lingkup, pahamPengertian, ruang lingkup, paham
Pengertian, ruang lingkup, paham
 
Makalah konsep dasar geografi
Makalah konsep dasar geografiMakalah konsep dasar geografi
Makalah konsep dasar geografi
 
Aspek Geografi
Aspek GeografiAspek Geografi
Aspek Geografi
 
Tugas kelompok geografi
Tugas kelompok geografiTugas kelompok geografi
Tugas kelompok geografi
 
Pengertian geografi
Pengertian geografiPengertian geografi
Pengertian geografi
 
Pengantar dan dasar dasar geografi
Pengantar dan dasar dasar geografiPengantar dan dasar dasar geografi
Pengantar dan dasar dasar geografi
 
Geografi-kelas X
Geografi-kelas XGeografi-kelas X
Geografi-kelas X
 
Dasar dasar ilmu geografi
Dasar dasar ilmu geografiDasar dasar ilmu geografi
Dasar dasar ilmu geografi
 
Bab 1 (pengetahuan dasar geografi)
Bab 1 (pengetahuan dasar geografi)Bab 1 (pengetahuan dasar geografi)
Bab 1 (pengetahuan dasar geografi)
 
Bab 1 Pengetahuan Dasar Geografi
Bab 1 Pengetahuan Dasar GeografiBab 1 Pengetahuan Dasar Geografi
Bab 1 Pengetahuan Dasar Geografi
 
Konsep, pendekatan, prinsip, dan aspek geografi
Konsep, pendekatan, prinsip, dan aspek geografiKonsep, pendekatan, prinsip, dan aspek geografi
Konsep, pendekatan, prinsip, dan aspek geografi
 

Viewers also liked

General studies
General studies General studies
General studies
Lawrence Wong
 
Desing of Factorial Experiments
Desing of Factorial ExperimentsDesing of Factorial Experiments
Desing of Factorial Experiments
Ramon Saviñon
 
Class newsletter pp
Class newsletter ppClass newsletter pp
Class newsletter ppkathomas4
 
Pembukaan Presentasi Bahsa Inggris
Pembukaan Presentasi Bahsa Inggris Pembukaan Presentasi Bahsa Inggris
Pembukaan Presentasi Bahsa Inggris Gandreva Satria
 
Aligning Creative Approaches Towards Re-engineering Our Tourism Education a...
Aligning Creative Approaches Towards Re-engineering  Our Tourism Education a...Aligning Creative Approaches Towards Re-engineering  Our Tourism Education a...
Aligning Creative Approaches Towards Re-engineering Our Tourism Education a...
TIBFI
 
An Empirical Study of Spreadsheet Authors’ Mental Models in Explaining and De...
An Empirical Study of Spreadsheet Authors’ Mental Models in Explaining and De...An Empirical Study of Spreadsheet Authors’ Mental Models in Explaining and De...
An Empirical Study of Spreadsheet Authors’ Mental Models in Explaining and De...
Bennett Kankuzi
 
Inflamacao Aguda e Cronica
Inflamacao Aguda e CronicaInflamacao Aguda e Cronica
Inflamacao Aguda e CronicaJoão Dutra
 
Bộ sưu tập áo khoác mùa đông
Bộ sưu tập áo khoác mùa đôngBộ sưu tập áo khoác mùa đông
Bộ sưu tập áo khoác mùa đông
Quang Trung
 
Krishna_CV2016
Krishna_CV2016Krishna_CV2016
Krishna_CV2016mkkittu
 
wales belgie
wales   belgiewales   belgie
wales belgie
metalcools
 
Documents.mx adaptacion abs-s2-ninos-y-adolecentes (1)
Documents.mx adaptacion abs-s2-ninos-y-adolecentes (1)Documents.mx adaptacion abs-s2-ninos-y-adolecentes (1)
Documents.mx adaptacion abs-s2-ninos-y-adolecentes (1)
abigahil saenz
 
LinkedIn Pages for Industrial Companies
LinkedIn Pages for Industrial CompaniesLinkedIn Pages for Industrial Companies
LinkedIn Pages for Industrial Companies
BLOCKbETA Marketing
 
Mídias sociais e blogs corporativos
Mídias sociais e blogs corporativosMídias sociais e blogs corporativos
Mídias sociais e blogs corporativos
cafecomblogueiros
 
Bit iit submission_form
Bit iit submission_formBit iit submission_form
Bit iit submission_formTammy Cheung
 
asap2013-khoa-presentation
asap2013-khoa-presentationasap2013-khoa-presentation
asap2013-khoa-presentationAbhishek Jain
 
Aps anethomepage upgrade for committee_showrevised
Aps anethomepage upgrade for committee_showrevisedAps anethomepage upgrade for committee_showrevised
Aps anethomepage upgrade for committee_showrevisedpollykarpowicz
 

Viewers also liked (19)

General studies
General studies General studies
General studies
 
Desing of Factorial Experiments
Desing of Factorial ExperimentsDesing of Factorial Experiments
Desing of Factorial Experiments
 
Class newsletter pp
Class newsletter ppClass newsletter pp
Class newsletter pp
 
Pembukaan Presentasi Bahsa Inggris
Pembukaan Presentasi Bahsa Inggris Pembukaan Presentasi Bahsa Inggris
Pembukaan Presentasi Bahsa Inggris
 
Aligning Creative Approaches Towards Re-engineering Our Tourism Education a...
Aligning Creative Approaches Towards Re-engineering  Our Tourism Education a...Aligning Creative Approaches Towards Re-engineering  Our Tourism Education a...
Aligning Creative Approaches Towards Re-engineering Our Tourism Education a...
 
An Empirical Study of Spreadsheet Authors’ Mental Models in Explaining and De...
An Empirical Study of Spreadsheet Authors’ Mental Models in Explaining and De...An Empirical Study of Spreadsheet Authors’ Mental Models in Explaining and De...
An Empirical Study of Spreadsheet Authors’ Mental Models in Explaining and De...
 
Inflamacao Aguda e Cronica
Inflamacao Aguda e CronicaInflamacao Aguda e Cronica
Inflamacao Aguda e Cronica
 
Bộ sưu tập áo khoác mùa đông
Bộ sưu tập áo khoác mùa đôngBộ sưu tập áo khoác mùa đông
Bộ sưu tập áo khoác mùa đông
 
Krishna_CV2016
Krishna_CV2016Krishna_CV2016
Krishna_CV2016
 
Power and efficiency(i)
Power and efficiency(i)Power and efficiency(i)
Power and efficiency(i)
 
wales belgie
wales   belgiewales   belgie
wales belgie
 
Documents.mx adaptacion abs-s2-ninos-y-adolecentes (1)
Documents.mx adaptacion abs-s2-ninos-y-adolecentes (1)Documents.mx adaptacion abs-s2-ninos-y-adolecentes (1)
Documents.mx adaptacion abs-s2-ninos-y-adolecentes (1)
 
LinkedIn Pages for Industrial Companies
LinkedIn Pages for Industrial CompaniesLinkedIn Pages for Industrial Companies
LinkedIn Pages for Industrial Companies
 
Actividad jueves 25
Actividad jueves 25Actividad jueves 25
Actividad jueves 25
 
Mídias sociais e blogs corporativos
Mídias sociais e blogs corporativosMídias sociais e blogs corporativos
Mídias sociais e blogs corporativos
 
Bit iit submission_form
Bit iit submission_formBit iit submission_form
Bit iit submission_form
 
Teatro musica
Teatro musicaTeatro musica
Teatro musica
 
asap2013-khoa-presentation
asap2013-khoa-presentationasap2013-khoa-presentation
asap2013-khoa-presentation
 
Aps anethomepage upgrade for committee_showrevised
Aps anethomepage upgrade for committee_showrevisedAps anethomepage upgrade for committee_showrevised
Aps anethomepage upgrade for committee_showrevised
 

Similar to Ge0g rafi

Materi Geografi 1
Materi Geografi 1Materi Geografi 1
Materi Geografi 1
andika triwidada
 
GEOGRAFI x.pptx
GEOGRAFI x.pptxGEOGRAFI x.pptx
GEOGRAFI x.pptx
IndriTaniowas1
 
Materi geografi kelas x untuk dua semester
Materi geografi kelas x untuk dua semesterMateri geografi kelas x untuk dua semester
Materi geografi kelas x untuk dua semester
Rizka Anindita
 
1. GRI - PENGANTAR.pptx
1. GRI - PENGANTAR.pptx1. GRI - PENGANTAR.pptx
1. GRI - PENGANTAR.pptx
Jack781
 
Hakekat Geografi.pptx
Hakekat Geografi.pptxHakekat Geografi.pptx
Hakekat Geografi.pptx
AtinaLaililisroiyyah
 
Hakekat Geografi.pptx
Hakekat Geografi.pptxHakekat Geografi.pptx
Hakekat Geografi.pptx
AtinaLaililisroiyyah
 
Makalahkonsepdasargeografi 121004035117-phpapp02
Makalahkonsepdasargeografi 121004035117-phpapp02Makalahkonsepdasargeografi 121004035117-phpapp02
Makalahkonsepdasargeografi 121004035117-phpapp02soniasari
 
Materi pelajaran geografi sma kelas x hakikat geografi
Materi pelajaran geografi sma kelas x hakikat geografiMateri pelajaran geografi sma kelas x hakikat geografi
Materi pelajaran geografi sma kelas x hakikat geografiOperator Warnet Vast Raha
 
Remed geografi x ips
Remed geografi x ipsRemed geografi x ips
Remed geografi x ips
khairulanwar89
 
Makalah geografi
Makalah geografiMakalah geografi
1-pengantar-geografi-ganjil-2.ppt
1-pengantar-geografi-ganjil-2.ppt1-pengantar-geografi-ganjil-2.ppt
1-pengantar-geografi-ganjil-2.ppt
Aliafwanudin1
 
Modul geografi
Modul geografiModul geografi
Modul geografi
Amphie Yuurisman
 
SILABUS.docx
SILABUS.docxSILABUS.docx
SILABUS.docx
neniati
 
Ruang lingkup geografi
Ruang lingkup geografiRuang lingkup geografi
Ruang lingkup geografiDennyfreak
 
Ruang lingkup geografi
Ruang lingkup geografiRuang lingkup geografi
Ruang lingkup geografinabil098
 
Ilmu geografi
Ilmu geografiIlmu geografi
Ilmu geografi
hanifmuammar
 
Geografi
GeografiGeografi
Pengantar geografi x ii
Pengantar geografi x iiPengantar geografi x ii
Pengantar geografi x ii
MelindaDwiAstuti
 
Modul geo
Modul geoModul geo
Modul geo
Edy Wibowo
 

Similar to Ge0g rafi (20)

Materi Geografi 1
Materi Geografi 1Materi Geografi 1
Materi Geografi 1
 
GEOGRAFI x.pptx
GEOGRAFI x.pptxGEOGRAFI x.pptx
GEOGRAFI x.pptx
 
Materi geografi kelas x untuk dua semester
Materi geografi kelas x untuk dua semesterMateri geografi kelas x untuk dua semester
Materi geografi kelas x untuk dua semester
 
1. GRI - PENGANTAR.pptx
1. GRI - PENGANTAR.pptx1. GRI - PENGANTAR.pptx
1. GRI - PENGANTAR.pptx
 
Hakekat Geografi.pptx
Hakekat Geografi.pptxHakekat Geografi.pptx
Hakekat Geografi.pptx
 
Hakekat Geografi.pptx
Hakekat Geografi.pptxHakekat Geografi.pptx
Hakekat Geografi.pptx
 
Makalahkonsepdasargeografi 121004035117-phpapp02
Makalahkonsepdasargeografi 121004035117-phpapp02Makalahkonsepdasargeografi 121004035117-phpapp02
Makalahkonsepdasargeografi 121004035117-phpapp02
 
Materi pelajaran geografi sma kelas x hakikat geografi
Materi pelajaran geografi sma kelas x hakikat geografiMateri pelajaran geografi sma kelas x hakikat geografi
Materi pelajaran geografi sma kelas x hakikat geografi
 
Remed geografi x ips
Remed geografi x ipsRemed geografi x ips
Remed geografi x ips
 
Peta dan-demografi
Peta dan-demografiPeta dan-demografi
Peta dan-demografi
 
Makalah geografi
Makalah geografiMakalah geografi
Makalah geografi
 
1-pengantar-geografi-ganjil-2.ppt
1-pengantar-geografi-ganjil-2.ppt1-pengantar-geografi-ganjil-2.ppt
1-pengantar-geografi-ganjil-2.ppt
 
Modul geografi
Modul geografiModul geografi
Modul geografi
 
SILABUS.docx
SILABUS.docxSILABUS.docx
SILABUS.docx
 
Ruang lingkup geografi
Ruang lingkup geografiRuang lingkup geografi
Ruang lingkup geografi
 
Ruang lingkup geografi
Ruang lingkup geografiRuang lingkup geografi
Ruang lingkup geografi
 
Ilmu geografi
Ilmu geografiIlmu geografi
Ilmu geografi
 
Geografi
GeografiGeografi
Geografi
 
Pengantar geografi x ii
Pengantar geografi x iiPengantar geografi x ii
Pengantar geografi x ii
 
Modul geo
Modul geoModul geo
Modul geo
 

Ge0g rafi

  • 1.
  • 2. 1. Christian Kenny A W 2. Dimas Surya Adinata 3. Dwika Achdianto P 4. Indra Yogi 5. Noval Trio
  • 3.
  • 4. Dua aspek pokok geografi, yaitu aspek fisik dan aspek sosial dipelajari oleh ilmu-ilmu yang menjadi ilmu penunjang geografi. Ilmu penunjang geografi sangat diperlukan mengingat luasnya bahasan dalam geografi. Ilmu penunjang geografi tersebut antara lain sebagai berikut. Geologi, yaitu ilmu yang mempelajari lapisan batuan penyusun bumi. Geomorfologi, yaitu ilmu yang mempelajari bentuk permukaan bumi dan proses terbentuknya. Pedologi, yaitu ilmu yang mempelajari tentang lapisan tanah, antara lain tentang proses pembentukan dan jenis- jenisnya.
  • 5. Demografi, yaitu ilmu yang mempelajari tentang kependudukan, antara lain hubungannya dengan jumlah dan pertum-buhan, komposisi, srta migrasi penduduk. Hidrologi, yaitu ilmu yang mempelajari tentang lapisan air di permukaan bumi, di bawah tanah, dan di atmosfer. Oseanografi, yaitu ilmu yang mempelajari lautan, antara lain tentang sifat air laut dan gerakan air laut.
  • 6. Meteorologi, yaitu ilmu yang mempelajari lapisan atmosfer, antar lain tentang ciri-ciri fisik dan kimianya, tekanan, suhu udara, angin, dan per- awanan. Klimatologi, yaitu ilmu yang mempelajari tentang iklim. Antropogeografi, yaitu ilmu yang mempelajari tentang persebaran manusia di permukaan bumi dalam hubungannya dengan lingkungan geografi.
  • 7. Biogeografi, yaitu ilmu yang mempelajari tentang persebaran hewan dan tumbuhan di permukaan bumi serta faktor-faktor yang mempengaruhi, membatasi, dan menentukan pola persebarannya. Untuk mempermudah dalam mempelajari geografi diperlukan sarana bantu, antara lain tabel, diagram, grafik, dan peta. Sarana bantu tersebut digunakan untuk melihat secara tidak langsung atas gejala fisik dan sosial, persebaran, hubungan, serta susunan keruangannya
  • 8. Tabel- Tabel menjadi sarana bantu geografi karena memuat data, baik berupa kata, kalimat, ataupun angka tentang fenomena di permukaan bumi. Data tersebut disusun secara bersistem (sistematis), yaitu urut ke bawah atau ke samping dalam lajur dan deret tertentu dan diberi garis pembatas sehingga mudah untuk disimak. Informasi yang disusun dalam tabel disesuaikan dengan tema atau topik yang disampaikan, contohnya berikut ini. .
  • 9. Tabel Luas Daerah dan Pembagian Daerah Administrasi di Indonesia Tahun 2000 Tabel Kelembapan Udara Rata-Rata Menurut Provinsi di Indonesia Tahun 2000 Tabel Penduduk dan Laju Pertumbuhan Penduduk Menurut Provinsi di Indonesia Tahun 2000 Tabel Rumah Sakit dan Kapasitas Tempat Tidur Menurut Provinsi di Indonesia Tahun 2000 Tabel Produksi Jagung Menurut Provinsi di Indonesia Tahun 2000 Diagram- Diagram termasuk sarana bantu geografi yang digunakan untuk menjelaskan fenomena geosfer dengan melukiskan bagian-bagiannya dan cara kerjanya secara berurutan, biasa disebut dengan diagram arus
  • 10. Grafik- Grafik termasuk sarana bantu geografi yang menunjukkan naik dan turun atau pasang surut suatu gejala atau fenomena tertentu antarwaktu dengan menggunakan garis. Sebagai contoh adalah grafik tentang pertumbuhan penduduk dari tahun 1990 sampai dengan tahun 2000. Peta- Peta termasuk sarana bantu geografi karena memuat bermacam-macam data dari permukaan bumi yang dapat diinformasikan. Untuk memudahkan penyampaian informasi, peta dibuat dengan ukuran, tema, dan topik tertentu, antara lain sebagai berikut. Peta Kepadatan Penduduk Menurut Provinsi di Indonesia Tahun 2000 Peta Transportasi Laut di Indonesia Peta Jenis Tanah di Indonesia Peta Geologi di Indonesia Peta Objek Wisata di Indonesia
  • 11.
  • 13. 1. Geografi itu Besar! Geografi lebih dari peta. Geografi itu mengetahui sesuatu dimana, mengapa itu ada, dan mengapa itu penting. Mengetahui geografi akan membuat hidup Anda lebih menarik, lebih menarik, dan lebih menyenangkan. Geografi membuka pintu ke depan. Capailah!
  • 14. Geografi dapat membawa Anda di mana saja dan di mana-mana. Salah satu bidang terpanas saat ini adalah Sistem Informasi Geografis. Dan ini tentang pemahaman dan menangani tantangan-global dan dekat dengan rumah. Ketika menerapkan ke perguruan tinggi. Sisa anda yg memilih mau masuk ke gambar yg di bawah ini?
  • 15.
  • 17. Geografi melatih manusia untuk melakukan orientasi di bumi sebagai tempat tinggalnya dan memproyeksikan dirinya dalam ruang. Orientasi dan proyeksi tersebut meliputi semua unsur ruang, yaitu arah, jarak, luas, dan bentuk.
  • 18. Geografi dapat melatih kegiatan pengamatan dan pemahaman hubungan antargejala yang terdapat dalam suatu bentang alam. Oleh karena itu, perlu adanya kegiatan yang bersifat pengamatan lapangan atau kegiatan luar ruang (outdoor). Melalui kegiatan luar ruang tersebut kita dapat mengetahui setiap proses dan pola dari fenomena geosfer.
  • 19. Buku-buku geografi yang dilengkapi dengan gambar- gambar tentang fenomena geosfer dapat menumbuhkan rasa kecintaan terhadap keindahan alam. Namun, pengamatan langsung terhadap fenomena alam yang umum terdapat di lingkungan sekitar dapat lebih meningkatkan kecintaan tersebut.
  • 20. Kita dapat mengerti permasalahan sosial yang sangat kompleks sebagai akibat adanya perbedaan dalam lingkungan. Kita dapat menghargai adanya fakta gejala geografi sehingga akan lebih memperhatikan berbagai masalah, baik lokal ataupun global. Kita dapat mengetahui ketersediaan sumber daya alam yang perlu dimanfaatkan. Kita dapat menghargai kondisi perekonomian dan kultural yang saling bergantung antardaerah. Kita dapat membentuk pribadi melalui ref leksi atas lingkungannya dengan lingkungan orang lain. Di dalam kehidupan sehari-hari geografi memiliki manfaat yang sangat besar bagi kehidupan manusia, meskipun manfaat tersebut tidak secara langsung dirasakan manusia. Contoh manfaat ilmu geografi dalam kehidupan sehari-hari antara lain sebagai berikut.
  • 21. Geografi mengajak kita untuk menyadari tentang kekayaan dan kemiskinan sumber daya di tempat tinggal kita. Geografi berusaha menjelaskan potensi sumber daya yang ada di setiap wilayah sehingga dapat dimanfaatkan secara bijaksana. Potensi sumber daya tersebut tentu saja diupayakan untuk memenuhi kebutuhan hidup, baik masa sekarang ataupun masa yang akan datang.
  • 22. Geografi memberikan wawasan tentang wilayah- wilayah yang lebih luas selain wilayah tempat tinggal kita. Kita dikenalkan pada sifat dan karakter tempat lain sehingga kita dapat menilainya sesuai dengan sifat dan karakternya. Pemahaman terhadap wilayah global ini dapat memupuk sifat salingmenghargai dan menghormati antarbangsa.
  • 23. Kebiasaan petani dalam memulai bercocok tanam, meskipun secara tradisional, sebenarnya sudah menunjukkan bahwa petani tersebut menggunakan ilmu geografi. Perhitungan terhadap musim, jenis tanah, dan sistem pengairan merupakan contoh bahwa geografi memiliki peran yang sangat penting dalam bidang pertanian.
  • 24. Pemilihan lokasi industri umumnya mempertimbangkan faktor biaya, baik biaya untuk bahan baku, proses produksi, maupun distribusi. Di dalam pemilihan lokasi industri tersebut faktor jarak menjadi pertimbangan yang sangat penting, baik jarak untuk memperoleh bahan baku maupun untuk pemasarannya. Saat ini lokasi industri telah dikelola sedemikian rupa sehingga berdiri pemusatan lokasi perindustrian berupa kawasan-kawasan industri. Faktor jarak merupakan contoh bahwa geografi sangat penting dalam bidang industri.
  • 25. Semoga yang telah membaca mendapat keberkahan, amin.