SlideShare a Scribd company logo
1 of 2
Download to read offline
92
EVALUASI TULANG & SENDI
1. Perhatikan peryataan berikut ini:
1. Penyangga
2. Penghubung
3. Pelindung
4. Gerak pindah
5. Pembentukan otot
6. Sumber nutrisi
Dari pernyataan di atas yang merupakan fungsi rangka adalah . . .
a. 1, 2, 3
b. 1, 3, 4
c. 1, 3, 5
d. 1, 3, 6
e. 1, 5, 6
2. Tulang yang termasuk tulang aksial, yaitu: . . . .
a. Tulang telinga dalam
b. Gelang bahu
c. Gelang panggul
d. Tangan
e. Kaki
3. Tulang yang memiliki bentuk pipih antara lain . . . .
a. Tulang paha dan tulang ubun-ubun
b. Tulang pergelangan tangan dan tulang jari
c. Tulang jari dan tulang paha
d. Tulang ubun-ubun dan tulang rusuk
e. Tulang pergelangan kaki
4. Kekurangan hormon dapat mengakibatkan kelainan pada tulang dengan gejala tulang keropos
dan mudah patah. Kelainan ini disebut ….
a. Gout
b. Rakitis
c. Osteoarthritis
d. Osteomalasi
e. Osteoporosis
5. Tulang tengkorak merupakan tulang yang memiliki bentuk ….
a. Tulang pipih
b. Tulang pipa
c. Tulang pendek
d. Tulang yang bentuknya tidak
beraturan
e. Tulang sesamoid
6. Di bawah ini pernyataan manakah yang tidak benar tentang perbedaan struktur tulang keras dan
tulang rawan .....
a. tulang keras merupakan jaringan penyusun rangka yang mempunyai susunan teratur
membentuk suatu sistem dinamakan sistem havers, sedangkan tulang rawan penyusun
rangka yang susunannya tidak teratur.
b. tulang keras merupakan jaringan penyusun rangka yang sel-selnya dibangun oleh sel
osteosit, sedangkan tulang rawan merupakan yang sel-selnya dibangun oleh sel kondrosit.
c. tulang keras merupakan jaringan penyusun rangka yang matriksnya tersusun oleh kondrin,
sedangkan tulang rawan matriksnya tersusun oleh kalsium dan fosfat.
d. tulang keras merupakan jaringan penyusun rangka yang bersifat keras, kuat dan kaku
sedangkan tulang rawan merupakan jaringan penyusun rangka yang bersifat lentur dan
elastin.
e. tulang keras merupakan jaringan tulang rawan yang letaknya
berada pada suatu tempat disebut lakuna, sedangkan tulang rawan letaknya berada pada
penyusun daun telinga, cupin hidung, dll.
7. Suatu jaringan pada persendian tulang belakang memiliki ciri-ciri gelap dan keruh, sumber
kolagen tersusun sejajar membentuk satu berkas, jaringan tersebut adalah . . .
a. Tulang rawan hialin
b. Tulang rawan fibrosa
c. Tulang rawan elastis
d. Tulang kompak
e. Tulang spons
93
8. Apabila kita makan paha ayam pada ujung tulang sering kita temukan bagian yang bewarna putih
dan terasa agak keras ketika dimakan. Bagian tersebut merupakan jaringan . . . .
a. Otot lurik
b. Ikat
c. Tulang keras yang masih muda
d. Otot polos
e. Tulang rawan
9. Wanita dalam kondisi tertentu seperti hamil, menyusui, dan saatmenstruasi sangat
dianjurkan mengkonsumsi tambahan kalsium dalam makanannya. Terutama untuk
wanita hamil sangat dianjurkanBenarkah hal tersebut dan mengapa demikian....
a. Benar, karena kalsium digunakan untuk pertumbuhan bayi.
b. Salah, karena kalsium tidak terlalu berguna untuk nutrisi wanitahamil.
c. Salah, karena kalsium hanya dibutuhkan oleh bayinya tidak untukwanita
hamilnya.
d. Benar, karena kalsium digunakan untuk pertumbuhan tulang bayi.
e. Benar, karena kalsium digunakan untuk pertumbuhan gigi bayi didalam rahim
wanita hamil
10. Antara tulang yang satu dengan tulang yang lainnya dihubungkan oleh ...
a. Otot
b. Rangka
c. Kolagen
d. Sendi
e. hormon
11. Sendi yang menghubungkan tulang-tulang tengkorak disebut . . . .
a. Amfiartrosis
b. Diartrosis
c. Sinartrosis
d. Sinartrosis sinfibrosis
e. Suture
12. Sistem rangka tubuh memiliki bagian yang membentuk persendian. Perhatikan
gambar berikut ini.
Berdasarkan gambar di atas maka dinamakan sendi .....
a. Sendi peluru
b. Sendi putar
c. Sendi luncur
d. Sendi kondiloid
e. Sendi pelana
13. Tulang tengkorak pada bayi (sebelum mengalami osifikasi) dihubungkan oleh
jaringan ikat. Hubungan ini disebut . . . .
a. Sinartrosis
b. Diartrosis
c. Sinostrosis
d. Sinfibrosis
e. Sinkondrosis
14. Komponen yang menghubungkan sendi antartulang belakang dan tulang kemaluan
adalah ....
a. Tulang rawan
b. Ligamen
c. Kapsul sendi
d. Bursa
e. Cairan sinovial

More Related Content

Similar to Evaluasi Tulang dan Sendi.docx

Organisasi sistem rangka
Organisasi sistem rangkaOrganisasi sistem rangka
Organisasi sistem rangkaSulistia Rini
 
Ppt sistem gerak eko patrismon
Ppt sistem gerak eko patrismonPpt sistem gerak eko patrismon
Ppt sistem gerak eko patrismonPoetra Chebhungsu
 
Bab 3 sistem pencernaan pada manusia
Bab 3 sistem pencernaan pada manusiaBab 3 sistem pencernaan pada manusia
Bab 3 sistem pencernaan pada manusiaBudi Setyawansby
 
AKTIVITAS ILMIAH "MENGAMATI STRUKTUR TULANG PAHA AYAM"
AKTIVITAS ILMIAH "MENGAMATI STRUKTUR TULANG PAHA AYAM"AKTIVITAS ILMIAH "MENGAMATI STRUKTUR TULANG PAHA AYAM"
AKTIVITAS ILMIAH "MENGAMATI STRUKTUR TULANG PAHA AYAM"dian ayu cahyani
 
AKTIVITAS ILMIAH 3.1 MENGAMATI STRUKTUR TULANG PAHA AYAM (JARINGAN PADA HEWAN...
AKTIVITAS ILMIAH 3.1 MENGAMATI STRUKTUR TULANG PAHA AYAM (JARINGAN PADA HEWAN...AKTIVITAS ILMIAH 3.1 MENGAMATI STRUKTUR TULANG PAHA AYAM (JARINGAN PADA HEWAN...
AKTIVITAS ILMIAH 3.1 MENGAMATI STRUKTUR TULANG PAHA AYAM (JARINGAN PADA HEWAN...dian ayu cahyani
 
Sistem gerak pada manusia
Sistem gerak pada manusia Sistem gerak pada manusia
Sistem gerak pada manusia agamas hauqalah
 
Sistem gerak pada manusia
Sistem gerak pada manusiaSistem gerak pada manusia
Sistem gerak pada manusiaHotimah Kusuma
 
Microsoft word-sistem-gerak-manusia
Microsoft word-sistem-gerak-manusiaMicrosoft word-sistem-gerak-manusia
Microsoft word-sistem-gerak-manusiaMas'af Bin Mustamil
 
SISTEM GERAK MANUSIA.pptx
SISTEM GERAK MANUSIA.pptxSISTEM GERAK MANUSIA.pptx
SISTEM GERAK MANUSIA.pptxDwiAstutiKamal
 
Ppt sistem gerak eko patrismon
Ppt sistem gerak eko patrismonPpt sistem gerak eko patrismon
Ppt sistem gerak eko patrismonPoetra Chebhungsu
 
Buku xi bab 3 (Sistem Gerak)
Buku xi bab 3 (Sistem Gerak)Buku xi bab 3 (Sistem Gerak)
Buku xi bab 3 (Sistem Gerak)Muhamad Toha
 
Bab 3 sistem pencernaan pada manusia
Bab 3 sistem pencernaan pada manusiaBab 3 sistem pencernaan pada manusia
Bab 3 sistem pencernaan pada manusiaBudi Setyawansby
 
Alat gerak pasif
Alat gerak pasifAlat gerak pasif
Alat gerak pasifayu larissa
 
Abstract Focus _ by Slidesgo (1) (2).pptx
Abstract Focus _ by Slidesgo (1) (2).pptxAbstract Focus _ by Slidesgo (1) (2).pptx
Abstract Focus _ by Slidesgo (1) (2).pptxAtharvaBagul2
 

Similar to Evaluasi Tulang dan Sendi.docx (20)

Kunci sd ipa
Kunci sd ipaKunci sd ipa
Kunci sd ipa
 
Organisasi sistem rangka
Organisasi sistem rangkaOrganisasi sistem rangka
Organisasi sistem rangka
 
Ppt sistem gerak eko patrismon
Ppt sistem gerak eko patrismonPpt sistem gerak eko patrismon
Ppt sistem gerak eko patrismon
 
Tugas biologi
Tugas biologiTugas biologi
Tugas biologi
 
Bab 3 sistem pencernaan pada manusia
Bab 3 sistem pencernaan pada manusiaBab 3 sistem pencernaan pada manusia
Bab 3 sistem pencernaan pada manusia
 
AKTIVITAS ILMIAH "MENGAMATI STRUKTUR TULANG PAHA AYAM"
AKTIVITAS ILMIAH "MENGAMATI STRUKTUR TULANG PAHA AYAM"AKTIVITAS ILMIAH "MENGAMATI STRUKTUR TULANG PAHA AYAM"
AKTIVITAS ILMIAH "MENGAMATI STRUKTUR TULANG PAHA AYAM"
 
AKTIVITAS ILMIAH 3.1 MENGAMATI STRUKTUR TULANG PAHA AYAM (JARINGAN PADA HEWAN...
AKTIVITAS ILMIAH 3.1 MENGAMATI STRUKTUR TULANG PAHA AYAM (JARINGAN PADA HEWAN...AKTIVITAS ILMIAH 3.1 MENGAMATI STRUKTUR TULANG PAHA AYAM (JARINGAN PADA HEWAN...
AKTIVITAS ILMIAH 3.1 MENGAMATI STRUKTUR TULANG PAHA AYAM (JARINGAN PADA HEWAN...
 
Sistem gerak pada manusia
Sistem gerak pada manusia Sistem gerak pada manusia
Sistem gerak pada manusia
 
Sistem gerak pada manusia
Sistem gerak pada manusiaSistem gerak pada manusia
Sistem gerak pada manusia
 
Microsoft word-sistem-gerak-manusia
Microsoft word-sistem-gerak-manusiaMicrosoft word-sistem-gerak-manusia
Microsoft word-sistem-gerak-manusia
 
SISTEM GERAK MANUSIA.pptx
SISTEM GERAK MANUSIA.pptxSISTEM GERAK MANUSIA.pptx
SISTEM GERAK MANUSIA.pptx
 
Ppt sistem gerak eko patrismon
Ppt sistem gerak eko patrismonPpt sistem gerak eko patrismon
Ppt sistem gerak eko patrismon
 
Sistem gerak eko puek
Sistem gerak eko puekSistem gerak eko puek
Sistem gerak eko puek
 
Buku xi bab 3 (Sistem Gerak)
Buku xi bab 3 (Sistem Gerak)Buku xi bab 3 (Sistem Gerak)
Buku xi bab 3 (Sistem Gerak)
 
Bab 3 sistem pencernaan pada manusia
Bab 3 sistem pencernaan pada manusiaBab 3 sistem pencernaan pada manusia
Bab 3 sistem pencernaan pada manusia
 
SISTEM GERAK-1.ppt
SISTEM GERAK-1.pptSISTEM GERAK-1.ppt
SISTEM GERAK-1.ppt
 
Alat gerak pasif
Alat gerak pasifAlat gerak pasif
Alat gerak pasif
 
Sistem Gerak (BIOLOGI)
Sistem Gerak (BIOLOGI)Sistem Gerak (BIOLOGI)
Sistem Gerak (BIOLOGI)
 
Abstract Focus _ by Slidesgo (1) (2).pptx
Abstract Focus _ by Slidesgo (1) (2).pptxAbstract Focus _ by Slidesgo (1) (2).pptx
Abstract Focus _ by Slidesgo (1) (2).pptx
 
SISTEM GERAK MANUSIA
SISTEM GERAK MANUSIASISTEM GERAK MANUSIA
SISTEM GERAK MANUSIA
 

Recently uploaded

R6C-Kelompok 2-Sistem Rangka Pada Amphibi dan Aves.pptx
R6C-Kelompok 2-Sistem Rangka Pada Amphibi dan Aves.pptxR6C-Kelompok 2-Sistem Rangka Pada Amphibi dan Aves.pptx
R6C-Kelompok 2-Sistem Rangka Pada Amphibi dan Aves.pptxmagfira271100
 
TEMA 9 SUBTEMA 1 PEMBELAJARAN 1 KELAS 6.pptx
TEMA 9 SUBTEMA 1 PEMBELAJARAN 1 KELAS 6.pptxTEMA 9 SUBTEMA 1 PEMBELAJARAN 1 KELAS 6.pptx
TEMA 9 SUBTEMA 1 PEMBELAJARAN 1 KELAS 6.pptxSyabilAfandi
 
Sistem Bilangan Riil (Pertidaksamaan linier)
Sistem Bilangan Riil (Pertidaksamaan linier)Sistem Bilangan Riil (Pertidaksamaan linier)
Sistem Bilangan Riil (Pertidaksamaan linier)ratnawijayanti31
 
CASE REPORT ACUTE DECOMPENSATED HEART FAILURE 31 Desember 23.pptx
CASE REPORT ACUTE DECOMPENSATED HEART FAILURE 31 Desember 23.pptxCASE REPORT ACUTE DECOMPENSATED HEART FAILURE 31 Desember 23.pptx
CASE REPORT ACUTE DECOMPENSATED HEART FAILURE 31 Desember 23.pptxresidentcardio13usk
 
LKPD SUHU dan KALOR KEL4.pdf strategi pembelajaran ipa
LKPD SUHU dan KALOR KEL4.pdf strategi pembelajaran ipaLKPD SUHU dan KALOR KEL4.pdf strategi pembelajaran ipa
LKPD SUHU dan KALOR KEL4.pdf strategi pembelajaran ipaBtsDaily
 
kekeruhan tss, kecerahan warna sgh pada laboratprium
kekeruhan tss, kecerahan warna sgh pada laboratpriumkekeruhan tss, kecerahan warna sgh pada laboratprium
kekeruhan tss, kecerahan warna sgh pada laboratpriumfebrie2
 
materi+kuliah-ko2-senyawa+aldehid+dan+keton.pdf
materi+kuliah-ko2-senyawa+aldehid+dan+keton.pdfmateri+kuliah-ko2-senyawa+aldehid+dan+keton.pdf
materi+kuliah-ko2-senyawa+aldehid+dan+keton.pdfkaramitha
 
Modul ajar IPAS Kls 4 materi wujud benda dan perubahannya
Modul ajar IPAS Kls 4 materi wujud benda dan perubahannyaModul ajar IPAS Kls 4 materi wujud benda dan perubahannya
Modul ajar IPAS Kls 4 materi wujud benda dan perubahannyaAnggrianiTulle
 
Konsep Agribisnis adalah suatu kesatuan kegiatan meliputi salah satu atau ...
Konsep	Agribisnis	adalah	suatu	kesatuan	kegiatan  meliputi		salah	satu	atau		...Konsep	Agribisnis	adalah	suatu	kesatuan	kegiatan  meliputi		salah	satu	atau		...
Konsep Agribisnis adalah suatu kesatuan kegiatan meliputi salah satu atau ...laila16682
 
Materi Makna alinea pembukaaan UUD .pptx
Materi Makna alinea pembukaaan UUD .pptxMateri Makna alinea pembukaaan UUD .pptx
Materi Makna alinea pembukaaan UUD .pptxIKLASSENJAYA
 
Dampak Bioteknologi di Bidang Pertanian.pdf
Dampak Bioteknologi di Bidang Pertanian.pdfDampak Bioteknologi di Bidang Pertanian.pdf
Dampak Bioteknologi di Bidang Pertanian.pdfssuser4743df
 

Recently uploaded (11)

R6C-Kelompok 2-Sistem Rangka Pada Amphibi dan Aves.pptx
R6C-Kelompok 2-Sistem Rangka Pada Amphibi dan Aves.pptxR6C-Kelompok 2-Sistem Rangka Pada Amphibi dan Aves.pptx
R6C-Kelompok 2-Sistem Rangka Pada Amphibi dan Aves.pptx
 
TEMA 9 SUBTEMA 1 PEMBELAJARAN 1 KELAS 6.pptx
TEMA 9 SUBTEMA 1 PEMBELAJARAN 1 KELAS 6.pptxTEMA 9 SUBTEMA 1 PEMBELAJARAN 1 KELAS 6.pptx
TEMA 9 SUBTEMA 1 PEMBELAJARAN 1 KELAS 6.pptx
 
Sistem Bilangan Riil (Pertidaksamaan linier)
Sistem Bilangan Riil (Pertidaksamaan linier)Sistem Bilangan Riil (Pertidaksamaan linier)
Sistem Bilangan Riil (Pertidaksamaan linier)
 
CASE REPORT ACUTE DECOMPENSATED HEART FAILURE 31 Desember 23.pptx
CASE REPORT ACUTE DECOMPENSATED HEART FAILURE 31 Desember 23.pptxCASE REPORT ACUTE DECOMPENSATED HEART FAILURE 31 Desember 23.pptx
CASE REPORT ACUTE DECOMPENSATED HEART FAILURE 31 Desember 23.pptx
 
LKPD SUHU dan KALOR KEL4.pdf strategi pembelajaran ipa
LKPD SUHU dan KALOR KEL4.pdf strategi pembelajaran ipaLKPD SUHU dan KALOR KEL4.pdf strategi pembelajaran ipa
LKPD SUHU dan KALOR KEL4.pdf strategi pembelajaran ipa
 
kekeruhan tss, kecerahan warna sgh pada laboratprium
kekeruhan tss, kecerahan warna sgh pada laboratpriumkekeruhan tss, kecerahan warna sgh pada laboratprium
kekeruhan tss, kecerahan warna sgh pada laboratprium
 
materi+kuliah-ko2-senyawa+aldehid+dan+keton.pdf
materi+kuliah-ko2-senyawa+aldehid+dan+keton.pdfmateri+kuliah-ko2-senyawa+aldehid+dan+keton.pdf
materi+kuliah-ko2-senyawa+aldehid+dan+keton.pdf
 
Modul ajar IPAS Kls 4 materi wujud benda dan perubahannya
Modul ajar IPAS Kls 4 materi wujud benda dan perubahannyaModul ajar IPAS Kls 4 materi wujud benda dan perubahannya
Modul ajar IPAS Kls 4 materi wujud benda dan perubahannya
 
Konsep Agribisnis adalah suatu kesatuan kegiatan meliputi salah satu atau ...
Konsep	Agribisnis	adalah	suatu	kesatuan	kegiatan  meliputi		salah	satu	atau		...Konsep	Agribisnis	adalah	suatu	kesatuan	kegiatan  meliputi		salah	satu	atau		...
Konsep Agribisnis adalah suatu kesatuan kegiatan meliputi salah satu atau ...
 
Materi Makna alinea pembukaaan UUD .pptx
Materi Makna alinea pembukaaan UUD .pptxMateri Makna alinea pembukaaan UUD .pptx
Materi Makna alinea pembukaaan UUD .pptx
 
Dampak Bioteknologi di Bidang Pertanian.pdf
Dampak Bioteknologi di Bidang Pertanian.pdfDampak Bioteknologi di Bidang Pertanian.pdf
Dampak Bioteknologi di Bidang Pertanian.pdf
 

Evaluasi Tulang dan Sendi.docx

  • 1. 92 EVALUASI TULANG & SENDI 1. Perhatikan peryataan berikut ini: 1. Penyangga 2. Penghubung 3. Pelindung 4. Gerak pindah 5. Pembentukan otot 6. Sumber nutrisi Dari pernyataan di atas yang merupakan fungsi rangka adalah . . . a. 1, 2, 3 b. 1, 3, 4 c. 1, 3, 5 d. 1, 3, 6 e. 1, 5, 6 2. Tulang yang termasuk tulang aksial, yaitu: . . . . a. Tulang telinga dalam b. Gelang bahu c. Gelang panggul d. Tangan e. Kaki 3. Tulang yang memiliki bentuk pipih antara lain . . . . a. Tulang paha dan tulang ubun-ubun b. Tulang pergelangan tangan dan tulang jari c. Tulang jari dan tulang paha d. Tulang ubun-ubun dan tulang rusuk e. Tulang pergelangan kaki 4. Kekurangan hormon dapat mengakibatkan kelainan pada tulang dengan gejala tulang keropos dan mudah patah. Kelainan ini disebut …. a. Gout b. Rakitis c. Osteoarthritis d. Osteomalasi e. Osteoporosis 5. Tulang tengkorak merupakan tulang yang memiliki bentuk …. a. Tulang pipih b. Tulang pipa c. Tulang pendek d. Tulang yang bentuknya tidak beraturan e. Tulang sesamoid 6. Di bawah ini pernyataan manakah yang tidak benar tentang perbedaan struktur tulang keras dan tulang rawan ..... a. tulang keras merupakan jaringan penyusun rangka yang mempunyai susunan teratur membentuk suatu sistem dinamakan sistem havers, sedangkan tulang rawan penyusun rangka yang susunannya tidak teratur. b. tulang keras merupakan jaringan penyusun rangka yang sel-selnya dibangun oleh sel osteosit, sedangkan tulang rawan merupakan yang sel-selnya dibangun oleh sel kondrosit. c. tulang keras merupakan jaringan penyusun rangka yang matriksnya tersusun oleh kondrin, sedangkan tulang rawan matriksnya tersusun oleh kalsium dan fosfat. d. tulang keras merupakan jaringan penyusun rangka yang bersifat keras, kuat dan kaku sedangkan tulang rawan merupakan jaringan penyusun rangka yang bersifat lentur dan elastin. e. tulang keras merupakan jaringan tulang rawan yang letaknya berada pada suatu tempat disebut lakuna, sedangkan tulang rawan letaknya berada pada penyusun daun telinga, cupin hidung, dll. 7. Suatu jaringan pada persendian tulang belakang memiliki ciri-ciri gelap dan keruh, sumber kolagen tersusun sejajar membentuk satu berkas, jaringan tersebut adalah . . . a. Tulang rawan hialin b. Tulang rawan fibrosa c. Tulang rawan elastis d. Tulang kompak e. Tulang spons
  • 2. 93 8. Apabila kita makan paha ayam pada ujung tulang sering kita temukan bagian yang bewarna putih dan terasa agak keras ketika dimakan. Bagian tersebut merupakan jaringan . . . . a. Otot lurik b. Ikat c. Tulang keras yang masih muda d. Otot polos e. Tulang rawan 9. Wanita dalam kondisi tertentu seperti hamil, menyusui, dan saatmenstruasi sangat dianjurkan mengkonsumsi tambahan kalsium dalam makanannya. Terutama untuk wanita hamil sangat dianjurkanBenarkah hal tersebut dan mengapa demikian.... a. Benar, karena kalsium digunakan untuk pertumbuhan bayi. b. Salah, karena kalsium tidak terlalu berguna untuk nutrisi wanitahamil. c. Salah, karena kalsium hanya dibutuhkan oleh bayinya tidak untukwanita hamilnya. d. Benar, karena kalsium digunakan untuk pertumbuhan tulang bayi. e. Benar, karena kalsium digunakan untuk pertumbuhan gigi bayi didalam rahim wanita hamil 10. Antara tulang yang satu dengan tulang yang lainnya dihubungkan oleh ... a. Otot b. Rangka c. Kolagen d. Sendi e. hormon 11. Sendi yang menghubungkan tulang-tulang tengkorak disebut . . . . a. Amfiartrosis b. Diartrosis c. Sinartrosis d. Sinartrosis sinfibrosis e. Suture 12. Sistem rangka tubuh memiliki bagian yang membentuk persendian. Perhatikan gambar berikut ini. Berdasarkan gambar di atas maka dinamakan sendi ..... a. Sendi peluru b. Sendi putar c. Sendi luncur d. Sendi kondiloid e. Sendi pelana 13. Tulang tengkorak pada bayi (sebelum mengalami osifikasi) dihubungkan oleh jaringan ikat. Hubungan ini disebut . . . . a. Sinartrosis b. Diartrosis c. Sinostrosis d. Sinfibrosis e. Sinkondrosis 14. Komponen yang menghubungkan sendi antartulang belakang dan tulang kemaluan adalah .... a. Tulang rawan b. Ligamen c. Kapsul sendi d. Bursa e. Cairan sinovial