SlideShare a Scribd company logo
1. Jelaskan arti “Keutuhan Ciptaan”

       Menurut Alkitab adalah keberadaan ciptaan sebagai subyek dan mitra, sesuai dengan
kedudukannya dalam perjanjian dengan Allah. Pada mulanya Allah menciptakan segala sesuatu
adalah baik. Manusia diberi mandat untuk menaklukan dan menguasai, mengusahakan dan
memelihara ciptaanNya, agar terhindar dari kehancuran dan kebinasaan. Kenyataaan sekarang
manusia berlomba-lomba untuk mencari kekayaan bagi dirinya sendiri. Tanpa memprdulika
lingkungan, sesama, masyarakat bahkan Tuhan. Hal ini menambah ketidakseimbangan yang
dihadapi dunia, ketidakselarasan dalam habitat manusia serta keutuhan ciptaan serta
kelangsungan hidup bagi generasi berikutnya apalagi makhlik hidup lainnya.

   2. Uraikan secara ringkas hubungan manusia dengan ciptaan lainnya

       Hubungan manusia dengan ciptaan lainnya adalah hidup di dalam keselarasan serta
keutuhan. Manusia dan ciptaan lain saling menghidupkan dan mencukupkan sejalan dengan
kasih karunia pemeliharaan Tuhan. Manusia ditempatkan sebagai mahkota ciptaanNya dan diberi
mandat untuk menguasai dan menaklukan serta mengusahakan dan memelihara seluruh bumi
untuk kebahagiaannya.

   3. Sebutkan beberapa contoh mengenai krisis lingkungan

       a. Lahan tandus dan rusaknya lingkungan hidup akibat pembabatan hutan tanpa
          melakukan reboisasi.
       b. Banyaknya kendaraan bermotor sehingga menimpulkan polusi udara tanpa
          memperhatikan efek rummah kaca yang akan timbul dan peningkatan suhu bumi.
       c. Kurangnya kesadaran akan lingkungan melaluiu penggunaan plastik dan kaleng yang
          tidak dapat membusuk dalam waktu singkat memperparah pencemaran lingkungan
          dan terganggunya ekosistem.
       d. Kurangnya pengelolaan limbah plastik, pabrik, kertas dll. yang dapat mengurangi
          efek pencemaran
       e. Perlakuan sewenang-wenang terhadap kaum buruh pabrik, pengunaan anak-anak
          dibawah umur sebagai tenaga murah dan mudah dikendalikan serta sebagai obyek
          seksual termasuk pelecehan seksual terhadap wanita.


                                                                     Tugas Evaluasi III   1
f. Pengunaan peptisida dan racun hama tanaman secara berlebihan mengancam
     kehidupan makhluk hidup lainnya bahkan manusia dengan tercemarnya air tanah.
g. Praktek pelanggaran HAM dalam pembebasan tanah dalam rangka penyediaan lahan
     tanah untuk membangun sarana umum.
h. Proyek pembangunan yang dipusatkan di pulau Jawa mendorong urbanisasi dan
     mengabaikan usaha pembangunan di daerah lain.
i. Kesempatan dan kemampuan yang tidak merata diantara pengusaha bermodal kecil
     dan bermodal besar sehingga memperlebar kesenjangan sosial.
j. Memperoleh devisa dengan cara pembekuan kehidupan masyarakat di daerah tanpa
     memperdulikan hak mereka untuk menikmati kemajuan dan pendidikan bagi
     masyarakatnya seperti yan ditemukan di daerah-daerah turis seperti pada pulau Bali,
     Toraja, Asmat dll.



4. Kemukakan beberapa cara menanggani / menanggulangi krisis lingkungan tersebut

a. Reboisasi
b. Penataan tata guna lahan dan tanah
c. Penertiban pembuangan limbah pabrik, untuk meningkatkan mutu
d. Memanfaatkan SDA secara berkelanjutan
e. Merehabilitasi kerusakan lingkungan
f.   Mengendalikan pencemaran
g. Meningkatkan kualitas lingkungan hidup
h. Keadilan sosial yang merata bagi seluruh rakyat
i.   Meningkatkan pemerataan kesejahteraan masyarakat dan peningkatan kemampuan
j.   Memberi kesempatan bagi warga negara untuk turut serta dalam pembangunan dan
     menempuh kehidupan sesuai dengan martabat daan nilai-nilai kemanusiaan yang adil dan
     beradab
k. Memperjuangkan perdamaian di Indonesia dan perdamaian bangsa-bangsa lain.




                                                               Tugas Evaluasi III   2

More Related Content

What's hot

Persamaan dan perbedaan kurikulum ktsp dengan kurikulum 2013
Persamaan dan perbedaan kurikulum ktsp dengan kurikulum 2013Persamaan dan perbedaan kurikulum ktsp dengan kurikulum 2013
Persamaan dan perbedaan kurikulum ktsp dengan kurikulum 2013Hafiza .h
 
Laporan studi kasus tentang layanan bimbingan kesulitan belajar
Laporan studi kasus tentang layanan bimbingan kesulitan belajarLaporan studi kasus tentang layanan bimbingan kesulitan belajar
Laporan studi kasus tentang layanan bimbingan kesulitan belajarningrumintan
 
Perkembangan peserta didik Perkembangan anak SD
Perkembangan peserta didik Perkembangan anak SDPerkembangan peserta didik Perkembangan anak SD
Perkembangan peserta didik Perkembangan anak SDElysa Nurhani
 
Konsep Pengembangan Kurikulum
Konsep Pengembangan KurikulumKonsep Pengembangan Kurikulum
Konsep Pengembangan KurikulumAndi Inv
 
ASPEK-ASPEK PERKEMBANGAN PESERTA DIDIK
ASPEK-ASPEK PERKEMBANGAN PESERTA DIDIKASPEK-ASPEK PERKEMBANGAN PESERTA DIDIK
ASPEK-ASPEK PERKEMBANGAN PESERTA DIDIKTatimatus Solihah
 
Laporan kuliah kerja lapangan PGSD Unnes di SD N Pondok Labu 11 bidang Admini...
Laporan kuliah kerja lapangan PGSD Unnes di SD N Pondok Labu 11 bidang Admini...Laporan kuliah kerja lapangan PGSD Unnes di SD N Pondok Labu 11 bidang Admini...
Laporan kuliah kerja lapangan PGSD Unnes di SD N Pondok Labu 11 bidang Admini...RoHim MohaMad
 
Pengertian penilaian
Pengertian penilaianPengertian penilaian
Pengertian penilaianEmzie El Zein
 
Resume hakikat manusia, landasan, dan asas pendidikan
Resume hakikat manusia, landasan, dan asas pendidikanResume hakikat manusia, landasan, dan asas pendidikan
Resume hakikat manusia, landasan, dan asas pendidikanAmalia Agustina
 
Husna Laporan Observasi PLP 1.docx
Husna Laporan Observasi PLP 1.docxHusna Laporan Observasi PLP 1.docx
Husna Laporan Observasi PLP 1.docxAsmaulHusna660274
 
Kko indikator HOTS
Kko indikator HOTSKko indikator HOTS
Kko indikator HOTSumirosidah5
 
PPT MATERI DAN PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA SD
PPT MATERI DAN PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA SDPPT MATERI DAN PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA SD
PPT MATERI DAN PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA SDFitriadina1
 
Karakteristik Psikomotorik Peserta Didik
Karakteristik Psikomotorik Peserta DidikKarakteristik Psikomotorik Peserta Didik
Karakteristik Psikomotorik Peserta DidikNoenu Nurjanna
 
TES, PENGUKURAN, PENILAIAN DAN EVALUASI (DINI&ORNELA)
TES, PENGUKURAN, PENILAIAN DAN EVALUASI (DINI&ORNELA)TES, PENGUKURAN, PENILAIAN DAN EVALUASI (DINI&ORNELA)
TES, PENGUKURAN, PENILAIAN DAN EVALUASI (DINI&ORNELA)vina serevina
 
rangkuman buku pengantar pendidikan(Umar Tirtarahardja & S.L. La Sulo)
rangkuman buku pengantar pendidikan(Umar Tirtarahardja & S.L. La Sulo)rangkuman buku pengantar pendidikan(Umar Tirtarahardja & S.L. La Sulo)
rangkuman buku pengantar pendidikan(Umar Tirtarahardja & S.L. La Sulo)setyawatiDK
 

What's hot (20)

Perkembangan profesi kependidikan
Perkembangan profesi kependidikanPerkembangan profesi kependidikan
Perkembangan profesi kependidikan
 
Persamaan dan perbedaan kurikulum ktsp dengan kurikulum 2013
Persamaan dan perbedaan kurikulum ktsp dengan kurikulum 2013Persamaan dan perbedaan kurikulum ktsp dengan kurikulum 2013
Persamaan dan perbedaan kurikulum ktsp dengan kurikulum 2013
 
Laporan studi kasus tentang layanan bimbingan kesulitan belajar
Laporan studi kasus tentang layanan bimbingan kesulitan belajarLaporan studi kasus tentang layanan bimbingan kesulitan belajar
Laporan studi kasus tentang layanan bimbingan kesulitan belajar
 
Kasus pembelajaran ipa kelas 5
Kasus pembelajaran ipa kelas 5Kasus pembelajaran ipa kelas 5
Kasus pembelajaran ipa kelas 5
 
Perkembangan peserta didik Perkembangan anak SD
Perkembangan peserta didik Perkembangan anak SDPerkembangan peserta didik Perkembangan anak SD
Perkembangan peserta didik Perkembangan anak SD
 
Makalah gerakan muhammadiyah
Makalah gerakan muhammadiyahMakalah gerakan muhammadiyah
Makalah gerakan muhammadiyah
 
Konsep Pengembangan Kurikulum
Konsep Pengembangan KurikulumKonsep Pengembangan Kurikulum
Konsep Pengembangan Kurikulum
 
Isu-Isu Perkembangan
Isu-Isu PerkembanganIsu-Isu Perkembangan
Isu-Isu Perkembangan
 
ASPEK-ASPEK PERKEMBANGAN PESERTA DIDIK
ASPEK-ASPEK PERKEMBANGAN PESERTA DIDIKASPEK-ASPEK PERKEMBANGAN PESERTA DIDIK
ASPEK-ASPEK PERKEMBANGAN PESERTA DIDIK
 
Laporan kuliah kerja lapangan PGSD Unnes di SD N Pondok Labu 11 bidang Admini...
Laporan kuliah kerja lapangan PGSD Unnes di SD N Pondok Labu 11 bidang Admini...Laporan kuliah kerja lapangan PGSD Unnes di SD N Pondok Labu 11 bidang Admini...
Laporan kuliah kerja lapangan PGSD Unnes di SD N Pondok Labu 11 bidang Admini...
 
Pengertian penilaian
Pengertian penilaianPengertian penilaian
Pengertian penilaian
 
Resume hakikat manusia, landasan, dan asas pendidikan
Resume hakikat manusia, landasan, dan asas pendidikanResume hakikat manusia, landasan, dan asas pendidikan
Resume hakikat manusia, landasan, dan asas pendidikan
 
Pendidikan & pembelajaran
Pendidikan & pembelajaranPendidikan & pembelajaran
Pendidikan & pembelajaran
 
Husna Laporan Observasi PLP 1.docx
Husna Laporan Observasi PLP 1.docxHusna Laporan Observasi PLP 1.docx
Husna Laporan Observasi PLP 1.docx
 
Kko indikator HOTS
Kko indikator HOTSKko indikator HOTS
Kko indikator HOTS
 
PPT MATERI DAN PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA SD
PPT MATERI DAN PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA SDPPT MATERI DAN PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA SD
PPT MATERI DAN PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA SD
 
Karakteristik Psikomotorik Peserta Didik
Karakteristik Psikomotorik Peserta DidikKarakteristik Psikomotorik Peserta Didik
Karakteristik Psikomotorik Peserta Didik
 
Laporan praktikum ipa makhluk hidup
Laporan praktikum ipa makhluk hidupLaporan praktikum ipa makhluk hidup
Laporan praktikum ipa makhluk hidup
 
TES, PENGUKURAN, PENILAIAN DAN EVALUASI (DINI&ORNELA)
TES, PENGUKURAN, PENILAIAN DAN EVALUASI (DINI&ORNELA)TES, PENGUKURAN, PENILAIAN DAN EVALUASI (DINI&ORNELA)
TES, PENGUKURAN, PENILAIAN DAN EVALUASI (DINI&ORNELA)
 
rangkuman buku pengantar pendidikan(Umar Tirtarahardja & S.L. La Sulo)
rangkuman buku pengantar pendidikan(Umar Tirtarahardja & S.L. La Sulo)rangkuman buku pengantar pendidikan(Umar Tirtarahardja & S.L. La Sulo)
rangkuman buku pengantar pendidikan(Umar Tirtarahardja & S.L. La Sulo)
 

Similar to Evaluasi iii

Buku plh kelas 10 sma
Buku plh kelas 10 smaBuku plh kelas 10 sma
Buku plh kelas 10 smaSTAN
 
kuliah-1_pembangunan-berkelanjutan.ppt
kuliah-1_pembangunan-berkelanjutan.pptkuliah-1_pembangunan-berkelanjutan.ppt
kuliah-1_pembangunan-berkelanjutan.pptAnindyaPTamara1
 
Manusia dan lingkungan
Manusia dan lingkunganManusia dan lingkungan
Manusia dan lingkunganLae Simbolon
 
Manusia dan lingkungan.pdf
Manusia dan lingkungan.pdfManusia dan lingkungan.pdf
Manusia dan lingkungan.pdfFantriAnti
 
Kerusakan Alam yang Dilakukan Manusia
Kerusakan Alam yang Dilakukan ManusiaKerusakan Alam yang Dilakukan Manusia
Kerusakan Alam yang Dilakukan ManusiaAlveraadk
 
Pembangunan Berwawasan Lingkungan (Tugas Pengetahuan Lingkungan)
Pembangunan Berwawasan Lingkungan (Tugas Pengetahuan Lingkungan)Pembangunan Berwawasan Lingkungan (Tugas Pengetahuan Lingkungan)
Pembangunan Berwawasan Lingkungan (Tugas Pengetahuan Lingkungan)Nurul Afdal Haris
 
permasalahan-lingkungan (1).ppt
permasalahan-lingkungan (1).pptpermasalahan-lingkungan (1).ppt
permasalahan-lingkungan (1).pptwalden6
 
ILMU SOSIAL DAN BUDAYA DASAR MANUSIA DAN LINGKUNGAN
ILMU SOSIAL DAN BUDAYA DASAR MANUSIA DAN LINGKUNGANILMU SOSIAL DAN BUDAYA DASAR MANUSIA DAN LINGKUNGAN
ILMU SOSIAL DAN BUDAYA DASAR MANUSIA DAN LINGKUNGANEnvaPya
 
BUMI KITA, RUMAH KITA SENDIRI Apapentingnyasihkonservasi?
BUMI KITA, RUMAH KITA SENDIRI Apapentingnyasihkonservasi?BUMI KITA, RUMAH KITA SENDIRI Apapentingnyasihkonservasi?
BUMI KITA, RUMAH KITA SENDIRI Apapentingnyasihkonservasi?Hananto Maryan Wiguna
 
Perspektif Pemerintah dan Kerusakan Ekologi Berkelanjutan_Wahyudinata Halim 2016
Perspektif Pemerintah dan Kerusakan Ekologi Berkelanjutan_Wahyudinata Halim 2016Perspektif Pemerintah dan Kerusakan Ekologi Berkelanjutan_Wahyudinata Halim 2016
Perspektif Pemerintah dan Kerusakan Ekologi Berkelanjutan_Wahyudinata Halim 2016Wahyudinata Halim
 
PPT-UEU-Pendidikan-Lingkungan-Hidup-Pertemuan-3a.ppt
PPT-UEU-Pendidikan-Lingkungan-Hidup-Pertemuan-3a.pptPPT-UEU-Pendidikan-Lingkungan-Hidup-Pertemuan-3a.ppt
PPT-UEU-Pendidikan-Lingkungan-Hidup-Pertemuan-3a.pptnizamburhanudin
 
1. Pengelolaan Lingkungan Hidup.pptx
1. Pengelolaan Lingkungan Hidup.pptx1. Pengelolaan Lingkungan Hidup.pptx
1. Pengelolaan Lingkungan Hidup.pptxKholidahUINWalisongo
 
Presentasi sistem sosial budaya indonesia
Presentasi sistem sosial budaya indonesiaPresentasi sistem sosial budaya indonesia
Presentasi sistem sosial budaya indonesiaRatna Yunita
 

Similar to Evaluasi iii (20)

Ppt kmp reskina 98
Ppt kmp reskina 98Ppt kmp reskina 98
Ppt kmp reskina 98
 
Buku plh kelas 10 sma
Buku plh kelas 10 smaBuku plh kelas 10 sma
Buku plh kelas 10 sma
 
kuliah-1_pembangunan-berkelanjutan.ppt
kuliah-1_pembangunan-berkelanjutan.pptkuliah-1_pembangunan-berkelanjutan.ppt
kuliah-1_pembangunan-berkelanjutan.ppt
 
Geo (fnaws)
Geo (fnaws)Geo (fnaws)
Geo (fnaws)
 
Manusia dan lingkungan
Manusia dan lingkunganManusia dan lingkungan
Manusia dan lingkungan
 
IPS Geografi
IPS GeografiIPS Geografi
IPS Geografi
 
Manusia dan lingkungan.pdf
Manusia dan lingkungan.pdfManusia dan lingkungan.pdf
Manusia dan lingkungan.pdf
 
Kerusakan Alam yang Dilakukan Manusia
Kerusakan Alam yang Dilakukan ManusiaKerusakan Alam yang Dilakukan Manusia
Kerusakan Alam yang Dilakukan Manusia
 
Pembangunan Berwawasan Lingkungan (Tugas Pengetahuan Lingkungan)
Pembangunan Berwawasan Lingkungan (Tugas Pengetahuan Lingkungan)Pembangunan Berwawasan Lingkungan (Tugas Pengetahuan Lingkungan)
Pembangunan Berwawasan Lingkungan (Tugas Pengetahuan Lingkungan)
 
Penerapan etika lingkungan
Penerapan etika lingkunganPenerapan etika lingkungan
Penerapan etika lingkungan
 
permasalahan-lingkungan (1).ppt
permasalahan-lingkungan (1).pptpermasalahan-lingkungan (1).ppt
permasalahan-lingkungan (1).ppt
 
ILMU SOSIAL DAN BUDAYA DASAR MANUSIA DAN LINGKUNGAN
ILMU SOSIAL DAN BUDAYA DASAR MANUSIA DAN LINGKUNGANILMU SOSIAL DAN BUDAYA DASAR MANUSIA DAN LINGKUNGAN
ILMU SOSIAL DAN BUDAYA DASAR MANUSIA DAN LINGKUNGAN
 
BUMI KITA, RUMAH KITA SENDIRI Apapentingnyasihkonservasi?
BUMI KITA, RUMAH KITA SENDIRI Apapentingnyasihkonservasi?BUMI KITA, RUMAH KITA SENDIRI Apapentingnyasihkonservasi?
BUMI KITA, RUMAH KITA SENDIRI Apapentingnyasihkonservasi?
 
Perspektif Pemerintah dan Kerusakan Ekologi Berkelanjutan_Wahyudinata Halim 2016
Perspektif Pemerintah dan Kerusakan Ekologi Berkelanjutan_Wahyudinata Halim 2016Perspektif Pemerintah dan Kerusakan Ekologi Berkelanjutan_Wahyudinata Halim 2016
Perspektif Pemerintah dan Kerusakan Ekologi Berkelanjutan_Wahyudinata Halim 2016
 
Iad
IadIad
Iad
 
Makalah
MakalahMakalah
Makalah
 
PPT-UEU-Pendidikan-Lingkungan-Hidup-Pertemuan-3a.ppt
PPT-UEU-Pendidikan-Lingkungan-Hidup-Pertemuan-3a.pptPPT-UEU-Pendidikan-Lingkungan-Hidup-Pertemuan-3a.ppt
PPT-UEU-Pendidikan-Lingkungan-Hidup-Pertemuan-3a.ppt
 
Alam sekitar pidato
Alam sekitar pidatoAlam sekitar pidato
Alam sekitar pidato
 
1. Pengelolaan Lingkungan Hidup.pptx
1. Pengelolaan Lingkungan Hidup.pptx1. Pengelolaan Lingkungan Hidup.pptx
1. Pengelolaan Lingkungan Hidup.pptx
 
Presentasi sistem sosial budaya indonesia
Presentasi sistem sosial budaya indonesiaPresentasi sistem sosial budaya indonesia
Presentasi sistem sosial budaya indonesia
 

More from Abner D Nero (20)

Infra red-ir-spektroscopy-bagian-2
Infra red-ir-spektroscopy-bagian-2Infra red-ir-spektroscopy-bagian-2
Infra red-ir-spektroscopy-bagian-2
 
Wawancara xv
Wawancara xvWawancara xv
Wawancara xv
 
Wawancara xiv
Wawancara xivWawancara xiv
Wawancara xiv
 
Wawancara xiii
Wawancara xiiiWawancara xiii
Wawancara xiii
 
Wawancara xi
Wawancara xiWawancara xi
Wawancara xi
 
Wawancara x
Wawancara xWawancara x
Wawancara x
 
Wawancara vii
Wawancara viiWawancara vii
Wawancara vii
 
Wawancara vi
Wawancara viWawancara vi
Wawancara vi
 
Wawancara v
Wawancara vWawancara v
Wawancara v
 
Wawancara ix
Wawancara ixWawancara ix
Wawancara ix
 
Wawancara iii
Wawancara iiiWawancara iii
Wawancara iii
 
Wawancara ii
Wawancara iiWawancara ii
Wawancara ii
 
Wawancara i
Wawancara iWawancara i
Wawancara i
 
Wawancara iv
Wawancara ivWawancara iv
Wawancara iv
 
Wawancara viii
Wawancara viiiWawancara viii
Wawancara viii
 
Wawancara xvi
Wawancara xviWawancara xvi
Wawancara xvi
 
Evaluasi xiv
Evaluasi xivEvaluasi xiv
Evaluasi xiv
 
Evaluasi xi
Evaluasi xiEvaluasi xi
Evaluasi xi
 
Evaluasi viii
Evaluasi viiiEvaluasi viii
Evaluasi viii
 
Evaluasi vii
Evaluasi viiEvaluasi vii
Evaluasi vii
 

Evaluasi iii

  • 1. 1. Jelaskan arti “Keutuhan Ciptaan” Menurut Alkitab adalah keberadaan ciptaan sebagai subyek dan mitra, sesuai dengan kedudukannya dalam perjanjian dengan Allah. Pada mulanya Allah menciptakan segala sesuatu adalah baik. Manusia diberi mandat untuk menaklukan dan menguasai, mengusahakan dan memelihara ciptaanNya, agar terhindar dari kehancuran dan kebinasaan. Kenyataaan sekarang manusia berlomba-lomba untuk mencari kekayaan bagi dirinya sendiri. Tanpa memprdulika lingkungan, sesama, masyarakat bahkan Tuhan. Hal ini menambah ketidakseimbangan yang dihadapi dunia, ketidakselarasan dalam habitat manusia serta keutuhan ciptaan serta kelangsungan hidup bagi generasi berikutnya apalagi makhlik hidup lainnya. 2. Uraikan secara ringkas hubungan manusia dengan ciptaan lainnya Hubungan manusia dengan ciptaan lainnya adalah hidup di dalam keselarasan serta keutuhan. Manusia dan ciptaan lain saling menghidupkan dan mencukupkan sejalan dengan kasih karunia pemeliharaan Tuhan. Manusia ditempatkan sebagai mahkota ciptaanNya dan diberi mandat untuk menguasai dan menaklukan serta mengusahakan dan memelihara seluruh bumi untuk kebahagiaannya. 3. Sebutkan beberapa contoh mengenai krisis lingkungan a. Lahan tandus dan rusaknya lingkungan hidup akibat pembabatan hutan tanpa melakukan reboisasi. b. Banyaknya kendaraan bermotor sehingga menimpulkan polusi udara tanpa memperhatikan efek rummah kaca yang akan timbul dan peningkatan suhu bumi. c. Kurangnya kesadaran akan lingkungan melaluiu penggunaan plastik dan kaleng yang tidak dapat membusuk dalam waktu singkat memperparah pencemaran lingkungan dan terganggunya ekosistem. d. Kurangnya pengelolaan limbah plastik, pabrik, kertas dll. yang dapat mengurangi efek pencemaran e. Perlakuan sewenang-wenang terhadap kaum buruh pabrik, pengunaan anak-anak dibawah umur sebagai tenaga murah dan mudah dikendalikan serta sebagai obyek seksual termasuk pelecehan seksual terhadap wanita. Tugas Evaluasi III 1
  • 2. f. Pengunaan peptisida dan racun hama tanaman secara berlebihan mengancam kehidupan makhluk hidup lainnya bahkan manusia dengan tercemarnya air tanah. g. Praktek pelanggaran HAM dalam pembebasan tanah dalam rangka penyediaan lahan tanah untuk membangun sarana umum. h. Proyek pembangunan yang dipusatkan di pulau Jawa mendorong urbanisasi dan mengabaikan usaha pembangunan di daerah lain. i. Kesempatan dan kemampuan yang tidak merata diantara pengusaha bermodal kecil dan bermodal besar sehingga memperlebar kesenjangan sosial. j. Memperoleh devisa dengan cara pembekuan kehidupan masyarakat di daerah tanpa memperdulikan hak mereka untuk menikmati kemajuan dan pendidikan bagi masyarakatnya seperti yan ditemukan di daerah-daerah turis seperti pada pulau Bali, Toraja, Asmat dll. 4. Kemukakan beberapa cara menanggani / menanggulangi krisis lingkungan tersebut a. Reboisasi b. Penataan tata guna lahan dan tanah c. Penertiban pembuangan limbah pabrik, untuk meningkatkan mutu d. Memanfaatkan SDA secara berkelanjutan e. Merehabilitasi kerusakan lingkungan f. Mengendalikan pencemaran g. Meningkatkan kualitas lingkungan hidup h. Keadilan sosial yang merata bagi seluruh rakyat i. Meningkatkan pemerataan kesejahteraan masyarakat dan peningkatan kemampuan j. Memberi kesempatan bagi warga negara untuk turut serta dalam pembangunan dan menempuh kehidupan sesuai dengan martabat daan nilai-nilai kemanusiaan yang adil dan beradab k. Memperjuangkan perdamaian di Indonesia dan perdamaian bangsa-bangsa lain. Tugas Evaluasi III 2