SlideShare a Scribd company logo
Case 1
Pada soal case 1, pemodelan yang didapat adalah sebagai berikut
Decision variable :
X1 = Family Thrillseeker
X2 = Classy Cruiser
Maximize : 3600 x1 + 5400 x2
Subject to
6x1 + 10.5x2 ≤ 48000
4x1 + 2x2 ≤ 20000
x2 ≤ 3500
a. Pada soal a, masukkan data yang sudah diketahui ke dalam excell spreadsheet
1) Tambahkan kolom solusi, profit, dan resource terpakai, dengan formula profit adalah
∑(solusi Xn * obj function Xn)
2) Formula resource terpakai adalah ‘=SUMPRODUCT(‘ + kolom decision variabel constrain
baris ke -n + ‘;’ + kolom solusi +’)’
3) Gunakan solver pada menu data excell dengan assume Linear model dan assume non-
negativity.
Maka profit yang akan didapatkan adalah $26,640,000 dengan Thrillseeker sebanyak 3800 dan
cruiser sebanyak 2400
b. Pada soal b, marketing department ingin menaikkan demand cruiser sejumlah 20 persen
dengan biaya pengiklanan sebesar $500,000
Decision variable :
X1 = Family Thrillseeker
X2 = Classy Cruiser
Maximize : 3600 x1 + 5400 x2 - 500000
Subject to
6x1 + 10.5x2 ≤ 48000
4x1 + 2x2 ≤ 20000
x2 ≤ 4200
untuk soal b, pengerjaan dikerjakan pada sheet yang berbeda.
Buat tabel yang sama seperti pada soal a, dan tambahkan -500000 pada objective function
dan ganti constrain 3 dengan x2 ≤ 4200
Solve dan akan didapatkan profit sebesar $26,140,000
c. Rachel akan menaikkan jumlah jam kerja sebanyak 25%. Pemodelan yang baru adalah
sebagai berikut
Maximize : 3600 x1 + 5400 x2
Subject to
6x1 + 10.5x2 ≤ 60000
4x1 + 2x2 ≤ 20000
x2 ≤ 3500
tabel yang dibuat pada excell masih sama seperti soal a, hanya RHS constrain 1 yang diubah.
Profit yang akan didapatkan adalah $30,600,000 dengan
Produksi Thrillseeker sebanyak 3250 dan Cruiser sebanyak 3500
d. Jumlah yang harus dibayarkan Rachel untuk jumlah jam kerja tambahan disesuaikan dengan
profit yang didapat. $30,600,000 - $26,640,000 = $3,960,000. Jumlah pembayaran jam kerja
tambahan maksimal adalah sebanyak profit yang didapat yaitu $3,960,000.
e. Pada kasus ini, demand cruiser dinaikkan sebesar 20% dan jam kerja ditambah sebanyak
25% dengan mengabaikan biaya advertising.
Pemodelan baru yang didapat
Maximize Z = 3600x1 + 5400x2
Subject to
6x1 + 10.5x2 ≤ 60000
4x1 + 2x2 ≤ 20000
x2 ≤ 4200
dengan menggunaka solver pada excell spreadsheet, akan didapatkan profit sebesar
$32,400,000 dan produksi Thrillseeker sebanyak 3000 dan Cruiser sebanyak 4000.
f. Pada kasus ini, demand cruiser dinaikkan sebanyak 20% dengan biaya pengiklanan sebesar
$500,000. Jam kerja ditambahkan sebanyak 25% dengan biaya jam kerja tambahan
$1,600,000. Pemodelan baru yang didapat
Maximize Z = 3600x1 + 5400x2 – 2100000
Subject to
6x1 + 10.5x2 ≤ 60000
4x1 + 2x2 ≤ 20000
x2 ≤ 4200
masukkan data pada excell dan didapatkan profit sebesar $30,300,000 dengan jumlah
Thrillseeker 3000 dan Cruiser 4000. Profit yang didapatkan akan lebih banyak dibandingkan
pemodelan soal a.
g. Pada kasus ini Family Thrillseeker diberi diskon sehingga harganya turun menjadi $2,800.
Pemodelan baru yang dibuat adalah sebagai berikut
Maximize : 2800 x1 + 5400 x2
Subject to
6x1 + 10.5x2 ≤ 48000
4x1 + 2x2 ≤ 20000
x2 ≤ 3500
dengan menggunakan solver pada pengolahan data excell, didapatkan solusi Thrillseeker
yang harus diproduksi sejumlah 1875 dan Classy Cruiser sebanyak 3500
h. Pada kasus ini Family Thrillseeker mengalami penambahan waktu pembuatan dari 6 ke 7.5
jam. Pemodelannya adalah sebagai berikut
Maximize : 3600 x1 + 5400 x2
Subject to
7.5x1 + 10.5x2 ≤ 48000
4x1 + 2x2 ≤ 20000
x2 ≤ 3500
dengan menggunakan solver pada pengolahan data excell, didapatkan solusi Thrillseeker
yang harus diproduksi sejumlah 1500 dan Classy Cruiser sebanyak 3500
i. Pada kasus kali ini, perubahan yang diminta adalah pada jumlah demand untuk Classy Cruise
menjadi sejumlah maksimalnya, yaitu 3500. Pemodelan yang dibentuk adalah
Maximize : 3600 x1 + 5400 x2
Subject to
6x1 + 10.5x2 ≤ 48000
4x1 + 2x2 ≤ 20000
x2 = 3500
profit yang akan didapat adalah $25,650,000. Dibandingkan jumlah profit dari soal a, jumlah
profit berkurang sebesar $990,000. Karena jumlah profit berkurang tidak lebih dari
$2,000,000 maka permintaan full demand untuk Classy Cruisers dapat terpenuhi.
j. Pemodelan untuk soal j adalah sebagai berikut
Maximize Z = 2800x1 + 5400x2 – 2100000
Subject to
7.5x1 + 10.5x2 ≤ 60000
4x1 + 2x2 ≤ 20000
x2 ≤ 4200
profit yang akan diperoleh adalah
untuk penggunaan overtime labor dan advertising : $26,516,000
penggunaan advertising tanpa overtime labor : $25,980,000
penggunaan overtime labor tanpa advertising : $23,636,000
tanpa penggunaan overtime labor maupun advertising : $23,100,000
profit paling banyak diperoleh adalah saat penggunaan overtime labor dan advertising yaitu
$26,516,000 sehingga disarankan untuk menggunakan keduanya. Maka Family Thrillseeker yang
akan diproduksi yaitu sejumlah 2120 dan Classy Cruisers 4200.

More Related Content

Viewers also liked

Hikaye(öykü)
Hikaye(öykü)Hikaye(öykü)
Hikaye(öykü)
mucahitdemircan
 
Taflan Flour Mill Products Catalogue
Taflan Flour Mill Products  CatalogueTaflan Flour Mill Products  Catalogue
Taflan Flour Mill Products CatalogueEXPORT TAFLAN FLOUR
 
Siafa dates catalogue 2
Siafa dates catalogue 2Siafa dates catalogue 2
Siafa dates catalogue 2
SiafaDates
 
A3. MEP 1 - Mod 1 - Tema3
A3. MEP 1 - Mod 1 - Tema3A3. MEP 1 - Mod 1 - Tema3
A3. MEP 1 - Mod 1 - Tema3
Poliana Bellan
 
Quality investment by Amr Gwaily
Quality investment by Amr GwailyQuality investment by Amr Gwaily
Quality investment by Amr GwailyAmr Gwaily
 
sohamghoshcv(1)(2)(1)
sohamghoshcv(1)(2)(1)sohamghoshcv(1)(2)(1)
sohamghoshcv(1)(2)(1)soham ghosh
 
Marcos Kurowski, Managing Director, SapientNitro
Marcos Kurowski, Managing Director, SapientNitroMarcos Kurowski, Managing Director, SapientNitro
Marcos Kurowski, Managing Director, SapientNitro
B&T Magazine
 

Viewers also liked (11)

Hikaye(öykü)
Hikaye(öykü)Hikaye(öykü)
Hikaye(öykü)
 
Taflan Flour Mill Products Catalogue
Taflan Flour Mill Products  CatalogueTaflan Flour Mill Products  Catalogue
Taflan Flour Mill Products Catalogue
 
база даних
база данихбаза даних
база даних
 
Marbeh proposal
Marbeh proposalMarbeh proposal
Marbeh proposal
 
Siafa dates catalogue 2
Siafa dates catalogue 2Siafa dates catalogue 2
Siafa dates catalogue 2
 
A3. MEP 1 - Mod 1 - Tema3
A3. MEP 1 - Mod 1 - Tema3A3. MEP 1 - Mod 1 - Tema3
A3. MEP 1 - Mod 1 - Tema3
 
Quality investment by Amr Gwaily
Quality investment by Amr GwailyQuality investment by Amr Gwaily
Quality investment by Amr Gwaily
 
Leaves proposed
Leaves proposedLeaves proposed
Leaves proposed
 
Word
WordWord
Word
 
sohamghoshcv(1)(2)(1)
sohamghoshcv(1)(2)(1)sohamghoshcv(1)(2)(1)
sohamghoshcv(1)(2)(1)
 
Marcos Kurowski, Managing Director, SapientNitro
Marcos Kurowski, Managing Director, SapientNitroMarcos Kurowski, Managing Director, SapientNitro
Marcos Kurowski, Managing Director, SapientNitro
 

Similar to Case 1 Riset Operasi SOUTHERN CONFEDERATION OF KIBBUTZIM

Perogram linier
Perogram linier Perogram linier
Perogram linier
fauz1
 
Soal mtk bismen-semua sk 4
Soal mtk bismen-semua sk 4Soal mtk bismen-semua sk 4
Soal mtk bismen-semua sk 4Eko Supriyadi
 
Ppt mona
Ppt monaPpt mona
Ppt mona
pipinmath
 
Tugas Program Linier
Tugas Program LinierTugas Program Linier
Tugas Program LinierEnggar Dewa
 
Program Linear XI IPA Wajib.ppt
Program Linear XI IPA Wajib.pptProgram Linear XI IPA Wajib.ppt
Program Linear XI IPA Wajib.ppt
DelimaSimanjuntak
 
Program linear - Model Matematika
Program linear - Model MatematikaProgram linear - Model Matematika
Program linear - Model Matematika
AtikaFaradilla
 
Program_Linier_Rudi_Susanto-program linier.pdf
Program_Linier_Rudi_Susanto-program linier.pdfProgram_Linier_Rudi_Susanto-program linier.pdf
Program_Linier_Rudi_Susanto-program linier.pdf
MuhammadNurJumadil
 
Soal program linier
Soal program linierSoal program linier
Soal program linier
RuyatutRuqoyyah1
 
Program linear
Program linearProgram linear
Program linear
kusnadiyoan
 
Integerprogramming 130704084052-phpapp01
Integerprogramming 130704084052-phpapp01Integerprogramming 130704084052-phpapp01
Integerprogramming 130704084052-phpapp01
Calvin Thesno
 
ITP UNS SEMESTER 2 Integer programming
ITP UNS SEMESTER 2 Integer programmingITP UNS SEMESTER 2 Integer programming
ITP UNS SEMESTER 2 Integer programmingFransiska Puteri
 
2. linear programming sederhana
2. linear programming sederhana2. linear programming sederhana
2. linear programming sederhana
Nadia Rahmatul Ummah
 
Kelas xii bab 2
Kelas xii bab 2Kelas xii bab 2
Kelas xii bab 2pitrahdewi
 
Kelas xii bab 2
Kelas xii bab 2Kelas xii bab 2
Kelas xii bab 2
arman11111
 

Similar to Case 1 Riset Operasi SOUTHERN CONFEDERATION OF KIBBUTZIM (20)

Perogram linier
Perogram linier Perogram linier
Perogram linier
 
Soal mtk bismen-semua sk 4
Soal mtk bismen-semua sk 4Soal mtk bismen-semua sk 4
Soal mtk bismen-semua sk 4
 
Ppt mona
Ppt monaPpt mona
Ppt mona
 
Tugas Program Linier
Tugas Program LinierTugas Program Linier
Tugas Program Linier
 
Program Linear XI IPA Wajib.ppt
Program Linear XI IPA Wajib.pptProgram Linear XI IPA Wajib.ppt
Program Linear XI IPA Wajib.ppt
 
Program linear - Model Matematika
Program linear - Model MatematikaProgram linear - Model Matematika
Program linear - Model Matematika
 
4. program integer
4. program integer4. program integer
4. program integer
 
Program_Linier_Rudi_Susanto-program linier.pdf
Program_Linier_Rudi_Susanto-program linier.pdfProgram_Linier_Rudi_Susanto-program linier.pdf
Program_Linier_Rudi_Susanto-program linier.pdf
 
Program linear
Program linearProgram linear
Program linear
 
Soal program linier
Soal program linierSoal program linier
Soal program linier
 
Program linear
Program linearProgram linear
Program linear
 
Program linear
Program linearProgram linear
Program linear
 
Integerprogramming 130704084052-phpapp01
Integerprogramming 130704084052-phpapp01Integerprogramming 130704084052-phpapp01
Integerprogramming 130704084052-phpapp01
 
ITP UNS SEMESTER 2 Integer programming
ITP UNS SEMESTER 2 Integer programmingITP UNS SEMESTER 2 Integer programming
ITP UNS SEMESTER 2 Integer programming
 
3. linear programming kompleks
3. linear programming kompleks3. linear programming kompleks
3. linear programming kompleks
 
2. linear programming sederhana
2. linear programming sederhana2. linear programming sederhana
2. linear programming sederhana
 
Program linear
Program linear Program linear
Program linear
 
Kelas xii bab 2
Kelas xii bab 2Kelas xii bab 2
Kelas xii bab 2
 
Kelas xii bab 2
Kelas xii bab 2Kelas xii bab 2
Kelas xii bab 2
 
Kelas xii bab 2
Kelas xii bab 2Kelas xii bab 2
Kelas xii bab 2
 

Recently uploaded

BAB 5 SIKLUS INVESTASI DAN PENDANAAN.ppt
BAB 5 SIKLUS INVESTASI DAN PENDANAAN.pptBAB 5 SIKLUS INVESTASI DAN PENDANAAN.ppt
BAB 5 SIKLUS INVESTASI DAN PENDANAAN.ppt
Ggproject
 
LAPORAN OPERATOR DAPODIK dfffffffffffffffffffff
LAPORAN OPERATOR DAPODIK dfffffffffffffffffffffLAPORAN OPERATOR DAPODIK dfffffffffffffffffffff
LAPORAN OPERATOR DAPODIK dfffffffffffffffffffff
acehirfan
 
PERATURAN BUPATI TENTANG KODE KLASIFIKASI ARSIP
PERATURAN BUPATI TENTANG KODE KLASIFIKASI ARSIPPERATURAN BUPATI TENTANG KODE KLASIFIKASI ARSIP
PERATURAN BUPATI TENTANG KODE KLASIFIKASI ARSIP
Pemdes Wonoyoso
 
654Bagan akun standar Kep 331 Tahun 2021
654Bagan akun standar Kep 331 Tahun 2021654Bagan akun standar Kep 331 Tahun 2021
654Bagan akun standar Kep 331 Tahun 2021
renprogarksd3
 
Kanvas BAGJA prakarsa perubahan.visi guru penggerakpptx
Kanvas BAGJA prakarsa perubahan.visi guru penggerakpptxKanvas BAGJA prakarsa perubahan.visi guru penggerakpptx
Kanvas BAGJA prakarsa perubahan.visi guru penggerakpptx
ssuser283069
 
KTSP Raudhatul Athfal Kementerian Agama.pdf
KTSP Raudhatul Athfal Kementerian Agama.pdfKTSP Raudhatul Athfal Kementerian Agama.pdf
KTSP Raudhatul Athfal Kementerian Agama.pdf
khalisahumairahh
 
SURAT KEPUTUSAN TENTANG KAMPUNG BERKUALITAS
SURAT KEPUTUSAN TENTANG KAMPUNG BERKUALITASSURAT KEPUTUSAN TENTANG KAMPUNG BERKUALITAS
SURAT KEPUTUSAN TENTANG KAMPUNG BERKUALITAS
Pemdes Wonoyoso
 
A.Ekhwan Nur Fauzi_2021 B_ Analisis Kritis Jurnal
A.Ekhwan Nur Fauzi_2021 B_ Analisis Kritis JurnalA.Ekhwan Nur Fauzi_2021 B_ Analisis Kritis Jurnal
A.Ekhwan Nur Fauzi_2021 B_ Analisis Kritis Jurnal
Ekhwan2
 
Tugas Sequence Diagram Rekayasa Perangkat Lunak.pptx
Tugas Sequence Diagram Rekayasa Perangkat Lunak.pptxTugas Sequence Diagram Rekayasa Perangkat Lunak.pptx
Tugas Sequence Diagram Rekayasa Perangkat Lunak.pptx
fauzandika
 
Materi matriks dan determinan matriks.pptx
Materi matriks dan determinan matriks.pptxMateri matriks dan determinan matriks.pptx
Materi matriks dan determinan matriks.pptx
BanjarMasin4
 
Apa itu data dan pengertian data by manajemen 22.pptx
Apa itu data dan pengertian data by manajemen 22.pptxApa itu data dan pengertian data by manajemen 22.pptx
Apa itu data dan pengertian data by manajemen 22.pptx
AssyifaFarahDiba1
 
M. Fattahillah Ajrun Azhiima_2021B_Analisis Kritis Jurnal.pdf
M. Fattahillah Ajrun Azhiima_2021B_Analisis Kritis Jurnal.pdfM. Fattahillah Ajrun Azhiima_2021B_Analisis Kritis Jurnal.pdf
M. Fattahillah Ajrun Azhiima_2021B_Analisis Kritis Jurnal.pdf
AjrunAzhiima
 
bahan belajar Application Programming Interface (API) Gateway
bahan belajar Application Programming Interface (API) Gatewaybahan belajar Application Programming Interface (API) Gateway
bahan belajar Application Programming Interface (API) Gateway
subbidtekinfo813
 

Recently uploaded (13)

BAB 5 SIKLUS INVESTASI DAN PENDANAAN.ppt
BAB 5 SIKLUS INVESTASI DAN PENDANAAN.pptBAB 5 SIKLUS INVESTASI DAN PENDANAAN.ppt
BAB 5 SIKLUS INVESTASI DAN PENDANAAN.ppt
 
LAPORAN OPERATOR DAPODIK dfffffffffffffffffffff
LAPORAN OPERATOR DAPODIK dfffffffffffffffffffffLAPORAN OPERATOR DAPODIK dfffffffffffffffffffff
LAPORAN OPERATOR DAPODIK dfffffffffffffffffffff
 
PERATURAN BUPATI TENTANG KODE KLASIFIKASI ARSIP
PERATURAN BUPATI TENTANG KODE KLASIFIKASI ARSIPPERATURAN BUPATI TENTANG KODE KLASIFIKASI ARSIP
PERATURAN BUPATI TENTANG KODE KLASIFIKASI ARSIP
 
654Bagan akun standar Kep 331 Tahun 2021
654Bagan akun standar Kep 331 Tahun 2021654Bagan akun standar Kep 331 Tahun 2021
654Bagan akun standar Kep 331 Tahun 2021
 
Kanvas BAGJA prakarsa perubahan.visi guru penggerakpptx
Kanvas BAGJA prakarsa perubahan.visi guru penggerakpptxKanvas BAGJA prakarsa perubahan.visi guru penggerakpptx
Kanvas BAGJA prakarsa perubahan.visi guru penggerakpptx
 
KTSP Raudhatul Athfal Kementerian Agama.pdf
KTSP Raudhatul Athfal Kementerian Agama.pdfKTSP Raudhatul Athfal Kementerian Agama.pdf
KTSP Raudhatul Athfal Kementerian Agama.pdf
 
SURAT KEPUTUSAN TENTANG KAMPUNG BERKUALITAS
SURAT KEPUTUSAN TENTANG KAMPUNG BERKUALITASSURAT KEPUTUSAN TENTANG KAMPUNG BERKUALITAS
SURAT KEPUTUSAN TENTANG KAMPUNG BERKUALITAS
 
A.Ekhwan Nur Fauzi_2021 B_ Analisis Kritis Jurnal
A.Ekhwan Nur Fauzi_2021 B_ Analisis Kritis JurnalA.Ekhwan Nur Fauzi_2021 B_ Analisis Kritis Jurnal
A.Ekhwan Nur Fauzi_2021 B_ Analisis Kritis Jurnal
 
Tugas Sequence Diagram Rekayasa Perangkat Lunak.pptx
Tugas Sequence Diagram Rekayasa Perangkat Lunak.pptxTugas Sequence Diagram Rekayasa Perangkat Lunak.pptx
Tugas Sequence Diagram Rekayasa Perangkat Lunak.pptx
 
Materi matriks dan determinan matriks.pptx
Materi matriks dan determinan matriks.pptxMateri matriks dan determinan matriks.pptx
Materi matriks dan determinan matriks.pptx
 
Apa itu data dan pengertian data by manajemen 22.pptx
Apa itu data dan pengertian data by manajemen 22.pptxApa itu data dan pengertian data by manajemen 22.pptx
Apa itu data dan pengertian data by manajemen 22.pptx
 
M. Fattahillah Ajrun Azhiima_2021B_Analisis Kritis Jurnal.pdf
M. Fattahillah Ajrun Azhiima_2021B_Analisis Kritis Jurnal.pdfM. Fattahillah Ajrun Azhiima_2021B_Analisis Kritis Jurnal.pdf
M. Fattahillah Ajrun Azhiima_2021B_Analisis Kritis Jurnal.pdf
 
bahan belajar Application Programming Interface (API) Gateway
bahan belajar Application Programming Interface (API) Gatewaybahan belajar Application Programming Interface (API) Gateway
bahan belajar Application Programming Interface (API) Gateway
 

Case 1 Riset Operasi SOUTHERN CONFEDERATION OF KIBBUTZIM

  • 1. Case 1 Pada soal case 1, pemodelan yang didapat adalah sebagai berikut Decision variable : X1 = Family Thrillseeker X2 = Classy Cruiser Maximize : 3600 x1 + 5400 x2 Subject to 6x1 + 10.5x2 ≤ 48000 4x1 + 2x2 ≤ 20000 x2 ≤ 3500 a. Pada soal a, masukkan data yang sudah diketahui ke dalam excell spreadsheet 1) Tambahkan kolom solusi, profit, dan resource terpakai, dengan formula profit adalah ∑(solusi Xn * obj function Xn) 2) Formula resource terpakai adalah ‘=SUMPRODUCT(‘ + kolom decision variabel constrain baris ke -n + ‘;’ + kolom solusi +’)’ 3) Gunakan solver pada menu data excell dengan assume Linear model dan assume non- negativity.
  • 2. Maka profit yang akan didapatkan adalah $26,640,000 dengan Thrillseeker sebanyak 3800 dan cruiser sebanyak 2400 b. Pada soal b, marketing department ingin menaikkan demand cruiser sejumlah 20 persen dengan biaya pengiklanan sebesar $500,000 Decision variable : X1 = Family Thrillseeker X2 = Classy Cruiser Maximize : 3600 x1 + 5400 x2 - 500000 Subject to 6x1 + 10.5x2 ≤ 48000 4x1 + 2x2 ≤ 20000
  • 3. x2 ≤ 4200 untuk soal b, pengerjaan dikerjakan pada sheet yang berbeda. Buat tabel yang sama seperti pada soal a, dan tambahkan -500000 pada objective function dan ganti constrain 3 dengan x2 ≤ 4200 Solve dan akan didapatkan profit sebesar $26,140,000 c. Rachel akan menaikkan jumlah jam kerja sebanyak 25%. Pemodelan yang baru adalah sebagai berikut Maximize : 3600 x1 + 5400 x2 Subject to 6x1 + 10.5x2 ≤ 60000 4x1 + 2x2 ≤ 20000 x2 ≤ 3500 tabel yang dibuat pada excell masih sama seperti soal a, hanya RHS constrain 1 yang diubah. Profit yang akan didapatkan adalah $30,600,000 dengan Produksi Thrillseeker sebanyak 3250 dan Cruiser sebanyak 3500
  • 4. d. Jumlah yang harus dibayarkan Rachel untuk jumlah jam kerja tambahan disesuaikan dengan profit yang didapat. $30,600,000 - $26,640,000 = $3,960,000. Jumlah pembayaran jam kerja tambahan maksimal adalah sebanyak profit yang didapat yaitu $3,960,000. e. Pada kasus ini, demand cruiser dinaikkan sebesar 20% dan jam kerja ditambah sebanyak 25% dengan mengabaikan biaya advertising. Pemodelan baru yang didapat Maximize Z = 3600x1 + 5400x2 Subject to 6x1 + 10.5x2 ≤ 60000 4x1 + 2x2 ≤ 20000 x2 ≤ 4200 dengan menggunaka solver pada excell spreadsheet, akan didapatkan profit sebesar $32,400,000 dan produksi Thrillseeker sebanyak 3000 dan Cruiser sebanyak 4000. f. Pada kasus ini, demand cruiser dinaikkan sebanyak 20% dengan biaya pengiklanan sebesar $500,000. Jam kerja ditambahkan sebanyak 25% dengan biaya jam kerja tambahan $1,600,000. Pemodelan baru yang didapat Maximize Z = 3600x1 + 5400x2 – 2100000 Subject to 6x1 + 10.5x2 ≤ 60000 4x1 + 2x2 ≤ 20000 x2 ≤ 4200 masukkan data pada excell dan didapatkan profit sebesar $30,300,000 dengan jumlah Thrillseeker 3000 dan Cruiser 4000. Profit yang didapatkan akan lebih banyak dibandingkan pemodelan soal a.
  • 5. g. Pada kasus ini Family Thrillseeker diberi diskon sehingga harganya turun menjadi $2,800. Pemodelan baru yang dibuat adalah sebagai berikut Maximize : 2800 x1 + 5400 x2 Subject to 6x1 + 10.5x2 ≤ 48000 4x1 + 2x2 ≤ 20000 x2 ≤ 3500 dengan menggunakan solver pada pengolahan data excell, didapatkan solusi Thrillseeker yang harus diproduksi sejumlah 1875 dan Classy Cruiser sebanyak 3500 h. Pada kasus ini Family Thrillseeker mengalami penambahan waktu pembuatan dari 6 ke 7.5 jam. Pemodelannya adalah sebagai berikut Maximize : 3600 x1 + 5400 x2 Subject to 7.5x1 + 10.5x2 ≤ 48000 4x1 + 2x2 ≤ 20000 x2 ≤ 3500 dengan menggunakan solver pada pengolahan data excell, didapatkan solusi Thrillseeker yang harus diproduksi sejumlah 1500 dan Classy Cruiser sebanyak 3500
  • 6. i. Pada kasus kali ini, perubahan yang diminta adalah pada jumlah demand untuk Classy Cruise menjadi sejumlah maksimalnya, yaitu 3500. Pemodelan yang dibentuk adalah Maximize : 3600 x1 + 5400 x2 Subject to 6x1 + 10.5x2 ≤ 48000 4x1 + 2x2 ≤ 20000 x2 = 3500 profit yang akan didapat adalah $25,650,000. Dibandingkan jumlah profit dari soal a, jumlah profit berkurang sebesar $990,000. Karena jumlah profit berkurang tidak lebih dari $2,000,000 maka permintaan full demand untuk Classy Cruisers dapat terpenuhi. j. Pemodelan untuk soal j adalah sebagai berikut Maximize Z = 2800x1 + 5400x2 – 2100000 Subject to 7.5x1 + 10.5x2 ≤ 60000 4x1 + 2x2 ≤ 20000 x2 ≤ 4200 profit yang akan diperoleh adalah
  • 7. untuk penggunaan overtime labor dan advertising : $26,516,000 penggunaan advertising tanpa overtime labor : $25,980,000 penggunaan overtime labor tanpa advertising : $23,636,000 tanpa penggunaan overtime labor maupun advertising : $23,100,000 profit paling banyak diperoleh adalah saat penggunaan overtime labor dan advertising yaitu $26,516,000 sehingga disarankan untuk menggunakan keduanya. Maka Family Thrillseeker yang akan diproduksi yaitu sejumlah 2120 dan Classy Cruisers 4200.