SlideShare a Scribd company logo
Rezki Puji Lestari
Rintis Eko Widodo
Sherly Wira F
Bulding a New Venture Team
Ekonomi Lingkungan Bisnis dan Entrepreneurship
TUJUAN PEMBELAJARAN
Mengidentifikasi elemen utama dari new venture team
Mengidentifikasi dua cara utama BOD membantu perusahaan
Menjelaskan bagaimana membangun skills profile
Menjelaskan liability of newness
Mengidentifikasi personal atributes yang memperkuat peluang
Menjelaskan tentang dewan direksi (Board of Directors)
7
6
5
4
3
2
1
Menjelaskan mengapa perusahaan baru memerlukan konsultan
Menjelaskan konsep dari signaling dan kegunaannya
Menjelaskan tujuan dari dibentuknya dewan penasehat
10
9
8
Membedakan heterogeneous dan homogeneous
Elements of New Venture Team
 Usaha baru memiliki kecenderungan untuk gagal.
 Tingkat kegagalan yang tinggi ini oleh sebagian peneliti disebut sebagai liability
of newness, yang mengacu pada fakta bahwa perusahaan sering goyah karena
orang-orang yang memulai usaha tidak dapat menyesuaikan dengan cepat
peran baru mereka dan karena perusahaan tidak memiliki track record dengan
pembeli dan penjual dari pihak luar.
 Menurut Stinchombe, berunjuk pada kenyataan bahwa risiko mati (bangkrut)
perusahaan yang masih baru adalah tinggi dan risiko ini akan menurun sejalan
dengan bertambahnya usia perusahaan.
 Membangun sebuah tim usaha baru yang berbakat dan berpengalaman adalah
salah satu jalan perusahaan untuk dapat mengatasi keterbatasan ini.
Liability of Newness
Para anggota team pendiri heterogen
yang beragam dalam hal kemampuan dan
pengalaman mereka.
Para anggota team pendiri homogen yang
mirip satu sama lain dalam hal
kemampuan dan pengalaman mereka.
Heterogenous and Homogeneous
• Pada umumnya dipercaya bahwa sebuah usaha baru yang diawali
oleh sebuah tim, memiliki keuntungan karena di dalam sebuah tim
terdapat lebih banyak orang yang berbakat, sumber, ide, dan orang-
orang profesional lainnya dibanding dengan seorang pengusaha
tunggal.
• Karateristik dan keputusan awal dari seorang atau para pendiri,
memiliki dampak yang sangat signifikan kepada cara dimana tim
usaha baru tersebut terbentuk. Maka para pendiri sejatinya harus
memiliki kualitas yang baik.
Founder or Founders
Berikut ini adalah beberapa hal yang memperkuat peluang suatu
pendiri atau founder dapat menciptakan sebuah usaha yang sukses:
 Tingkat pendidikan
 Pengalaman kewirausahaan sebelumnya
 Pengalaman dibidang yang relevan
 Jaringan
Qualities of the Founders
 Ketika keputusan untuk mendirikan sebuah “usaha baru” dibuat, maka membangun
sebuah manajemen team dan meng hiring key employees juga dimulai.
 Dalam beberapa kasus, para pendiri akan bekerja sendiri untuk jangka waktu tertentu
dan dalam kasus lain mereka akan segera memperkerjakan karyawan.
 Beberapa pendiri memanfaatkan jaringan kontak mereka untuk mengidentifikasi
kandidat untuk posisi kunci, dan beberapa mengandalkan perusahaan atau agen
pencari eksekutif.
 Skills profile adalah bagan yang menggambarkan keterampilan yang paling penting
yang dibutuhkan perusahaan dan di mana kesenjangan atau gap bisa muncul.
Recruiting and Selecting Key
Employees
 Jika usaha baru dibentuk sebagai perusahaan
maka secara hukum diharuskan untuk memiliki
dewan direksi.
 Dewan direksi adalah sekelompok orang yang
dipilih oleh pihak pemegang saham perusahaan
untuk mengawasi pengelolaan perusahaan.
Board of Directors (BOD)
Board of Directors (BOD)
Tanggung Jawab Direksi:
 Menunjuk manajer inti
 Membagikan deviden
 Mengawasi urusan
perusahaan
 Provide Guidance
Meskipun dewan direksi memiliki tanggung jawab formal kepada pemerintah, peran
yang paling berguna adalah untuk memberikan bimbingan dan dukungan kepada
manajer perusahaan.
 Lend Legitimacy
Fungsi penting lain dari dewan direksi adalah untuk legitimasi bagi sebuah
perusahaan. Anggota dewan yang dikenal baik dan dihormati membawa kredibilitas
bagi perusahaan.
Ways a Board of Directors Can Help a
New Venture Get Off to a Good Start
 Ketika sosok individu yang dihormati bergabung dengan dewan direksi dari suatu
perusahaan, maka ia akan mengirimkan pesan atau sinyal ke pasar. Mungkin individu
yang memiliki kualitas tinggi akan enggan untuk bergabung di dewan perusahaan
berkualitas rendah karena itu akan membahayakan reputasinya.
 Jadi ketika seorang individu yang berkualitas tinggi sudah setuju untuk bergabung di
dewan perusahaan, maka individu tersebut pada dasarnya merupakan "sinyal"
bahwa perusahaan memiliki potensi untuk menjadi sukses.
Concept of Signaling
 Board of advisers atau dewan penasehat adalah sekelompok ahli yang diminta oleh
manajer perusahaan untuk memberikan nasihat dan saran secara berkelanjutan.
 Dalam banyak kasus potensi keuntungan untuk mendirikan sebuah dewan penasehat
lebih besar daripada potensi kerugiannya.
 Beberapa pedoman untuk mendirikan sebuah dewan penasehat antara lain adalah
dewan penasihat tidak boleh didirikan hanya karena untuk kebanggaan perusahaan
semata, perusahaan harus mencari anggota dewan yang kompatibel dan bisa
melengkapi satu sama lain dalam hal pengalaman dan keahlian, ketika mengundang
orang untuk duduk dalam dewan penasehat perusahaan harus berhati-hati
menguraikan kepada individu tersebut mengenai aturan dan yang berkaitan dengan
informasi rahasia.
Board of Advisers
 Para profesional lainnya yang dapat membantu perusahaan baru bervariasi
diantaranya adalah pengacara, akuntan, dan konsultan bisnis.
 Konsultan Bisnis
Konsultan bisnis adalah seorang individu yang memberikan nasihat profesional atau
ahli. Konsultan bisnis dibagi ke dalam dua kategori yaitu konsultan yang dibayar dan
konsultan yang tersedia secara gratis untuk perusahaan nirlaba atau agen
pemerintah.
 Jika sebuah perusahaan baru membutuhkan bantuan pada area khusus, mungkin
akan lebih efektif jika menyewa konsultan untuk melakukan pekerjaan itu.
Other Professionals
Terimakasih
Thank You
Xiè Xiè

More Related Content

What's hot

TFT - Public Speaking & Training Management (Basic)
TFT - Public Speaking & Training Management (Basic)TFT - Public Speaking & Training Management (Basic)
TFT - Public Speaking & Training Management (Basic)
Andre Sianipar
 
SMART LEADERSHIP (Situational Leadership) Training
SMART LEADERSHIP (Situational Leadership) TrainingSMART LEADERSHIP (Situational Leadership) Training
SMART LEADERSHIP (Situational Leadership) Training
Kanaidi ken
 
Presentation on 360 degree leadership
Presentation on 360 degree leadershipPresentation on 360 degree leadership
Presentation on 360 degree leadership
Sumaiya Jabin
 
Landscape crew leader performance appraisal
Landscape crew leader performance appraisalLandscape crew leader performance appraisal
Landscape crew leader performance appraisal
smalldonan
 
Leadership concept _Materi Training "LEADERSHIP & MANAGEMENT SKILL"
Leadership concept _Materi Training "LEADERSHIP & MANAGEMENT SKILL"Leadership concept _Materi Training "LEADERSHIP & MANAGEMENT SKILL"
Leadership concept _Materi Training "LEADERSHIP & MANAGEMENT SKILL"
Kanaidi ken
 
The power of super team
The power of super teamThe power of super team
The power of super team
adi Pamungkas
 
Clinical supervisor perfomance appraisal 2
Clinical supervisor perfomance appraisal 2Clinical supervisor perfomance appraisal 2
Clinical supervisor perfomance appraisal 2
tonychoper4104
 
Training of trainner materi
Training of trainner materiTraining of trainner materi
Training of trainner materiKhairul Fadli
 
Sales & marketing manager performance appraisal
Sales & marketing manager performance appraisalSales & marketing manager performance appraisal
Sales & marketing manager performance appraisal
collinsbruce43
 
Gaya kepemimpinan
Gaya kepemimpinanGaya kepemimpinan
Gaya kepemimpinan
Amir Rahman
 
Hvac service manager performance appraisal
Hvac service manager performance appraisalHvac service manager performance appraisal
Hvac service manager performance appraisal
RyanGiggs345
 
Leadership
LeadershipLeadership
Leadership
Arsh Sood
 
KAMUS KOMPETENSI PKP2A II LAN ( Muskamal,S.Sos,M.Si )
KAMUS KOMPETENSI PKP2A II LAN ( Muskamal,S.Sos,M.Si )KAMUS KOMPETENSI PKP2A II LAN ( Muskamal,S.Sos,M.Si )
KAMUS KOMPETENSI PKP2A II LAN ( Muskamal,S.Sos,M.Si )
Muskamal Lau
 
Commercial finance manager performance appraisal
Commercial finance manager performance appraisalCommercial finance manager performance appraisal
Commercial finance manager performance appraisal
BackstressBoys345
 
Developing the Coaching Skills of Your Managers and Leaders
Developing the Coaching Skills of Your Managers and LeadersDeveloping the Coaching Skills of Your Managers and Leaders
Developing the Coaching Skills of Your Managers and Leaders
BizLibrary
 
Guest relation officer performance appraisal
Guest relation officer performance appraisalGuest relation officer performance appraisal
Guest relation officer performance appraisal
gracesamuel6
 
POSITIVE MINDSET
POSITIVE MINDSETPOSITIVE MINDSET
Employee Engagement
Employee EngagementEmployee Engagement
Employee Engagement
Anwar Santoso
 
Project manager performance appraisal
Project manager performance appraisalProject manager performance appraisal
Project manager performance appraisal
koralreef6
 
High performance leadership
High performance leadershipHigh performance leadership
High performance leadershipUjang Gumilar
 

What's hot (20)

TFT - Public Speaking & Training Management (Basic)
TFT - Public Speaking & Training Management (Basic)TFT - Public Speaking & Training Management (Basic)
TFT - Public Speaking & Training Management (Basic)
 
SMART LEADERSHIP (Situational Leadership) Training
SMART LEADERSHIP (Situational Leadership) TrainingSMART LEADERSHIP (Situational Leadership) Training
SMART LEADERSHIP (Situational Leadership) Training
 
Presentation on 360 degree leadership
Presentation on 360 degree leadershipPresentation on 360 degree leadership
Presentation on 360 degree leadership
 
Landscape crew leader performance appraisal
Landscape crew leader performance appraisalLandscape crew leader performance appraisal
Landscape crew leader performance appraisal
 
Leadership concept _Materi Training "LEADERSHIP & MANAGEMENT SKILL"
Leadership concept _Materi Training "LEADERSHIP & MANAGEMENT SKILL"Leadership concept _Materi Training "LEADERSHIP & MANAGEMENT SKILL"
Leadership concept _Materi Training "LEADERSHIP & MANAGEMENT SKILL"
 
The power of super team
The power of super teamThe power of super team
The power of super team
 
Clinical supervisor perfomance appraisal 2
Clinical supervisor perfomance appraisal 2Clinical supervisor perfomance appraisal 2
Clinical supervisor perfomance appraisal 2
 
Training of trainner materi
Training of trainner materiTraining of trainner materi
Training of trainner materi
 
Sales & marketing manager performance appraisal
Sales & marketing manager performance appraisalSales & marketing manager performance appraisal
Sales & marketing manager performance appraisal
 
Gaya kepemimpinan
Gaya kepemimpinanGaya kepemimpinan
Gaya kepemimpinan
 
Hvac service manager performance appraisal
Hvac service manager performance appraisalHvac service manager performance appraisal
Hvac service manager performance appraisal
 
Leadership
LeadershipLeadership
Leadership
 
KAMUS KOMPETENSI PKP2A II LAN ( Muskamal,S.Sos,M.Si )
KAMUS KOMPETENSI PKP2A II LAN ( Muskamal,S.Sos,M.Si )KAMUS KOMPETENSI PKP2A II LAN ( Muskamal,S.Sos,M.Si )
KAMUS KOMPETENSI PKP2A II LAN ( Muskamal,S.Sos,M.Si )
 
Commercial finance manager performance appraisal
Commercial finance manager performance appraisalCommercial finance manager performance appraisal
Commercial finance manager performance appraisal
 
Developing the Coaching Skills of Your Managers and Leaders
Developing the Coaching Skills of Your Managers and LeadersDeveloping the Coaching Skills of Your Managers and Leaders
Developing the Coaching Skills of Your Managers and Leaders
 
Guest relation officer performance appraisal
Guest relation officer performance appraisalGuest relation officer performance appraisal
Guest relation officer performance appraisal
 
POSITIVE MINDSET
POSITIVE MINDSETPOSITIVE MINDSET
POSITIVE MINDSET
 
Employee Engagement
Employee EngagementEmployee Engagement
Employee Engagement
 
Project manager performance appraisal
Project manager performance appraisalProject manager performance appraisal
Project manager performance appraisal
 
High performance leadership
High performance leadershipHigh performance leadership
High performance leadership
 

Viewers also liked

Un momento-de-globalizacio-l.
Un momento-de-globalizacio-l.Un momento-de-globalizacio-l.
Un momento-de-globalizacio-l.
jhonbenitez123
 
How to mold children into leaders
How to mold children into leadersHow to mold children into leaders
How to mold children into leaders
Sachin Mittal
 
Fbcannounce23 august2015
Fbcannounce23 august2015Fbcannounce23 august2015
Fbcannounce23 august2015
fbcstafslideshare
 
Prabhavathi Spring Field - bangalore5.com
Prabhavathi Spring Field - bangalore5.comPrabhavathi Spring Field - bangalore5.com
Prabhavathi Spring Field - bangalore5.com
Bangalore Property
 
Stock tips
Stock tipsStock tips
Career@in solar insolare
Career@in solar   insolareCareer@in solar   insolare
Career@in solar insolare
Abhishek Sengupta
 
World: Fonio - Market Report. Analysis And Forecast To 2020
World: Fonio - Market Report. Analysis And Forecast To 2020World: Fonio - Market Report. Analysis And Forecast To 2020
World: Fonio - Market Report. Analysis And Forecast To 2020
IndexBox Marketing
 
WEBがネイティブに勝つために - kaumoCTOMeetup(いっちマン)
WEBがネイティブに勝つために - kaumoCTOMeetup(いっちマン)WEBがネイティブに勝つために - kaumoCTOMeetup(いっちマン)
WEBがネイティブに勝つために - kaumoCTOMeetup(いっちマン)
icchiman
 
helical
helicalhelical
helical
Omkar Rewale
 
Rc ppt 3 2
Rc ppt 3 2Rc ppt 3 2
Rc ppt 3 2
Angela Perry
 
Srihari_Resume
Srihari_ResumeSrihari_Resume
Srihari_Resume
srihari jillella
 
Die größten Börsengänge weltweit
Die größten Börsengänge weltweit Die größten Börsengänge weltweit
Die größten Börsengänge weltweit
Stefan Böhm
 
Networking online assignment
Networking online assignmentNetworking online assignment
Networking online assignment
Kavitha Dhanesh
 
New Resume
New ResumeNew Resume
New Resume
Poongodi M.C
 
Aplikasi Smart HRM
Aplikasi Smart HRMAplikasi Smart HRM
Aplikasi Smart HRM
Indo hrm
 
SVHC测试及欧盟REACH法规更新最终版
SVHC测试及欧盟REACH法规更新最终版SVHC测试及欧盟REACH法规更新最终版
SVHC测试及欧盟REACH法规更新最终版Mike Shen
 

Viewers also liked (16)

Un momento-de-globalizacio-l.
Un momento-de-globalizacio-l.Un momento-de-globalizacio-l.
Un momento-de-globalizacio-l.
 
How to mold children into leaders
How to mold children into leadersHow to mold children into leaders
How to mold children into leaders
 
Fbcannounce23 august2015
Fbcannounce23 august2015Fbcannounce23 august2015
Fbcannounce23 august2015
 
Prabhavathi Spring Field - bangalore5.com
Prabhavathi Spring Field - bangalore5.comPrabhavathi Spring Field - bangalore5.com
Prabhavathi Spring Field - bangalore5.com
 
Stock tips
Stock tipsStock tips
Stock tips
 
Career@in solar insolare
Career@in solar   insolareCareer@in solar   insolare
Career@in solar insolare
 
World: Fonio - Market Report. Analysis And Forecast To 2020
World: Fonio - Market Report. Analysis And Forecast To 2020World: Fonio - Market Report. Analysis And Forecast To 2020
World: Fonio - Market Report. Analysis And Forecast To 2020
 
WEBがネイティブに勝つために - kaumoCTOMeetup(いっちマン)
WEBがネイティブに勝つために - kaumoCTOMeetup(いっちマン)WEBがネイティブに勝つために - kaumoCTOMeetup(いっちマン)
WEBがネイティブに勝つために - kaumoCTOMeetup(いっちマン)
 
helical
helicalhelical
helical
 
Rc ppt 3 2
Rc ppt 3 2Rc ppt 3 2
Rc ppt 3 2
 
Srihari_Resume
Srihari_ResumeSrihari_Resume
Srihari_Resume
 
Die größten Börsengänge weltweit
Die größten Börsengänge weltweit Die größten Börsengänge weltweit
Die größten Börsengänge weltweit
 
Networking online assignment
Networking online assignmentNetworking online assignment
Networking online assignment
 
New Resume
New ResumeNew Resume
New Resume
 
Aplikasi Smart HRM
Aplikasi Smart HRMAplikasi Smart HRM
Aplikasi Smart HRM
 
SVHC测试及欧盟REACH法规更新最终版
SVHC测试及欧盟REACH法规更新最终版SVHC测试及欧盟REACH法规更新最终版
SVHC测试及欧盟REACH法规更新最终版
 

Similar to Building a New Venture Team

Building new venture team
Building new venture teamBuilding new venture team
Building new venture team
Rezki Lestari
 
ETIKA BISNIS RATNA 12.ppt
ETIKA BISNIS RATNA 12.pptETIKA BISNIS RATNA 12.ppt
ETIKA BISNIS RATNA 12.ppt
AlfiyandiAlfiyandi1
 
Makalah kwu
Makalah kwuMakalah kwu
Makalah kwu
Agoeng R Aiueo
 
378411783-Makalah-Kewirausahaan-Siap-Print.docx
378411783-Makalah-Kewirausahaan-Siap-Print.docx378411783-Makalah-Kewirausahaan-Siap-Print.docx
378411783-Makalah-Kewirausahaan-Siap-Print.docx
HamzahAsadullah5
 
Materi csr kaunang
Materi csr kaunangMateri csr kaunang
Materi csr kaunang
ssuser871776
 
PPT Merintis Usaha Baru.ppt
PPT Merintis Usaha Baru.pptPPT Merintis Usaha Baru.ppt
PPT Merintis Usaha Baru.ppt
deni517422
 
Materi 1 Kewirausahaan.pptx
Materi 1 Kewirausahaan.pptxMateri 1 Kewirausahaan.pptx
Materi 1 Kewirausahaan.pptx
FitriaEkarini
 
Oleh johanes papu
Oleh johanes papuOleh johanes papu
Oleh johanes papu
Gerry Purwanto
 
Bab
BabBab
Bab
rey1818
 
7 Mulai Usaha Baru
7 Mulai Usaha Baru7 Mulai Usaha Baru
7 Mulai Usaha BaruDhimas kasep
 
Begg, citra mega lissha, prof. dr. ir. hapzi ali, mm, cma, executive and dire...
Begg, citra mega lissha, prof. dr. ir. hapzi ali, mm, cma, executive and dire...Begg, citra mega lissha, prof. dr. ir. hapzi ali, mm, cma, executive and dire...
Begg, citra mega lissha, prof. dr. ir. hapzi ali, mm, cma, executive and dire...
citra mega lissha
 
Bisnis Startup.docx
Bisnis Startup.docxBisnis Startup.docx
Bisnis Startup.docx
tripplerrr10
 
PPT EDUPRENEUR KELOMPOK 2.pptx
PPT EDUPRENEUR KELOMPOK 2.pptxPPT EDUPRENEUR KELOMPOK 2.pptx
PPT EDUPRENEUR KELOMPOK 2.pptx
TresnaBintangKusumaH
 
Begg, cut amanda pravitadewi, prof. dr. ir. hapzi ali, mm, cma,corporate cult...
Begg, cut amanda pravitadewi, prof. dr. ir. hapzi ali, mm, cma,corporate cult...Begg, cut amanda pravitadewi, prof. dr. ir. hapzi ali, mm, cma,corporate cult...
Begg, cut amanda pravitadewi, prof. dr. ir. hapzi ali, mm, cma,corporate cult...
Cut Amanda Pravitadewi
 
Kewirausahaan : Pembiayaan Usaha yang Berkembang
Kewirausahaan : Pembiayaan Usaha yang BerkembangKewirausahaan : Pembiayaan Usaha yang Berkembang
Kewirausahaan : Pembiayaan Usaha yang Berkembang
Dewi Rahmawati
 
Makalahkewirausahaan 130925072236-phpapp01
Makalahkewirausahaan 130925072236-phpapp01Makalahkewirausahaan 130925072236-phpapp01
Makalahkewirausahaan 130925072236-phpapp01
Operator Warnet Vast Raha
 
Makalahkewirausahaan 130925072236-phpapp01
Makalahkewirausahaan 130925072236-phpapp01Makalahkewirausahaan 130925072236-phpapp01
Makalahkewirausahaan 130925072236-phpapp01
Operator Warnet Vast Raha
 
Be&gg, evarianna f pasaribu, hapzi ali, the corporate culture infact and...
Be&gg, evarianna f pasaribu, hapzi ali, the corporate culture  infact and...Be&gg, evarianna f pasaribu, hapzi ali, the corporate culture  infact and...
Be&gg, evarianna f pasaribu, hapzi ali, the corporate culture infact and...
Evarianna
 
BE&GG, Riyoko Yudhi Wibowo, Hapzi Ali, Board Of Directors, Universitas Mercub...
BE&GG, Riyoko Yudhi Wibowo, Hapzi Ali, Board Of Directors, Universitas Mercub...BE&GG, Riyoko Yudhi Wibowo, Hapzi Ali, Board Of Directors, Universitas Mercub...
BE&GG, Riyoko Yudhi Wibowo, Hapzi Ali, Board Of Directors, Universitas Mercub...
Riyoko Yudhi Wibowo
 

Similar to Building a New Venture Team (20)

Building new venture team
Building new venture teamBuilding new venture team
Building new venture team
 
ETIKA BISNIS RATNA 12.ppt
ETIKA BISNIS RATNA 12.pptETIKA BISNIS RATNA 12.ppt
ETIKA BISNIS RATNA 12.ppt
 
Makalah kwu
Makalah kwuMakalah kwu
Makalah kwu
 
378411783-Makalah-Kewirausahaan-Siap-Print.docx
378411783-Makalah-Kewirausahaan-Siap-Print.docx378411783-Makalah-Kewirausahaan-Siap-Print.docx
378411783-Makalah-Kewirausahaan-Siap-Print.docx
 
Materi csr kaunang
Materi csr kaunangMateri csr kaunang
Materi csr kaunang
 
PPT Merintis Usaha Baru.ppt
PPT Merintis Usaha Baru.pptPPT Merintis Usaha Baru.ppt
PPT Merintis Usaha Baru.ppt
 
Materi 1 Kewirausahaan.pptx
Materi 1 Kewirausahaan.pptxMateri 1 Kewirausahaan.pptx
Materi 1 Kewirausahaan.pptx
 
Oleh johanes papu
Oleh johanes papuOleh johanes papu
Oleh johanes papu
 
Bab
BabBab
Bab
 
7 Mulai Usaha Baru
7 Mulai Usaha Baru7 Mulai Usaha Baru
7 Mulai Usaha Baru
 
Begg, citra mega lissha, prof. dr. ir. hapzi ali, mm, cma, executive and dire...
Begg, citra mega lissha, prof. dr. ir. hapzi ali, mm, cma, executive and dire...Begg, citra mega lissha, prof. dr. ir. hapzi ali, mm, cma, executive and dire...
Begg, citra mega lissha, prof. dr. ir. hapzi ali, mm, cma, executive and dire...
 
Bisnis Startup.docx
Bisnis Startup.docxBisnis Startup.docx
Bisnis Startup.docx
 
PPT EDUPRENEUR KELOMPOK 2.pptx
PPT EDUPRENEUR KELOMPOK 2.pptxPPT EDUPRENEUR KELOMPOK 2.pptx
PPT EDUPRENEUR KELOMPOK 2.pptx
 
Begg, cut amanda pravitadewi, prof. dr. ir. hapzi ali, mm, cma,corporate cult...
Begg, cut amanda pravitadewi, prof. dr. ir. hapzi ali, mm, cma,corporate cult...Begg, cut amanda pravitadewi, prof. dr. ir. hapzi ali, mm, cma,corporate cult...
Begg, cut amanda pravitadewi, prof. dr. ir. hapzi ali, mm, cma,corporate cult...
 
Kewirausahaan : Pembiayaan Usaha yang Berkembang
Kewirausahaan : Pembiayaan Usaha yang BerkembangKewirausahaan : Pembiayaan Usaha yang Berkembang
Kewirausahaan : Pembiayaan Usaha yang Berkembang
 
Makalahkewirausahaan 130925072236-phpapp01
Makalahkewirausahaan 130925072236-phpapp01Makalahkewirausahaan 130925072236-phpapp01
Makalahkewirausahaan 130925072236-phpapp01
 
Makalahkewirausahaan 130925072236-phpapp01
Makalahkewirausahaan 130925072236-phpapp01Makalahkewirausahaan 130925072236-phpapp01
Makalahkewirausahaan 130925072236-phpapp01
 
Pokok bahasan 3 kewirausahaan
Pokok bahasan 3 kewirausahaanPokok bahasan 3 kewirausahaan
Pokok bahasan 3 kewirausahaan
 
Be&gg, evarianna f pasaribu, hapzi ali, the corporate culture infact and...
Be&gg, evarianna f pasaribu, hapzi ali, the corporate culture  infact and...Be&gg, evarianna f pasaribu, hapzi ali, the corporate culture  infact and...
Be&gg, evarianna f pasaribu, hapzi ali, the corporate culture infact and...
 
BE&GG, Riyoko Yudhi Wibowo, Hapzi Ali, Board Of Directors, Universitas Mercub...
BE&GG, Riyoko Yudhi Wibowo, Hapzi Ali, Board Of Directors, Universitas Mercub...BE&GG, Riyoko Yudhi Wibowo, Hapzi Ali, Board Of Directors, Universitas Mercub...
BE&GG, Riyoko Yudhi Wibowo, Hapzi Ali, Board Of Directors, Universitas Mercub...
 

Recently uploaded

ATP & CP PPKn KELAS 5 (WEBSITEEDUKASI.COM) (1).docx
ATP & CP PPKn KELAS 5 (WEBSITEEDUKASI.COM) (1).docxATP & CP PPKn KELAS 5 (WEBSITEEDUKASI.COM) (1).docx
ATP & CP PPKn KELAS 5 (WEBSITEEDUKASI.COM) (1).docx
inekesarupy62
 
Modul 2.1.a.4 Refleksi Eksplorasi Konsep.pdf.pptxModul 2.1.a.4 Refleksi Ekspl...
Modul 2.1.a.4 Refleksi Eksplorasi Konsep.pdf.pptxModul 2.1.a.4 Refleksi Ekspl...Modul 2.1.a.4 Refleksi Eksplorasi Konsep.pdf.pptxModul 2.1.a.4 Refleksi Ekspl...
Modul 2.1.a.4 Refleksi Eksplorasi Konsep.pdf.pptxModul 2.1.a.4 Refleksi Ekspl...
YoseSuprapman3
 
COMPANY PROFILE PT. BOGOR SERVICIA INTEGRA.pdf
COMPANY PROFILE PT. BOGOR SERVICIA INTEGRA.pdfCOMPANY PROFILE PT. BOGOR SERVICIA INTEGRA.pdf
COMPANY PROFILE PT. BOGOR SERVICIA INTEGRA.pdf
MuhammadRijalulamin
 
materi tahun 2024 dan 2023 materi power point
materi tahun 2024 dan 2023 materi power pointmateri tahun 2024 dan 2023 materi power point
materi tahun 2024 dan 2023 materi power point
phbawaslujambi
 
BUKU ADMINISTRASI GURU KELAS SD 2024 /2025
BUKU ADMINISTRASI GURU KELAS SD 2024 /2025BUKU ADMINISTRASI GURU KELAS SD 2024 /2025
BUKU ADMINISTRASI GURU KELAS SD 2024 /2025
Redis Manik
 
Pertemuan 7_Penetapan Produk Unggul dan Manajemen Inovasi.pdf
Pertemuan 7_Penetapan Produk Unggul dan Manajemen Inovasi.pdfPertemuan 7_Penetapan Produk Unggul dan Manajemen Inovasi.pdf
Pertemuan 7_Penetapan Produk Unggul dan Manajemen Inovasi.pdf
classroomastitiani
 
UNIKBET : Bandar Slot Pragmatic Play Ada Deposit Via Bank Aceh Syariah Resmi ...
UNIKBET : Bandar Slot Pragmatic Play Ada Deposit Via Bank Aceh Syariah Resmi ...UNIKBET : Bandar Slot Pragmatic Play Ada Deposit Via Bank Aceh Syariah Resmi ...
UNIKBET : Bandar Slot Pragmatic Play Ada Deposit Via Bank Aceh Syariah Resmi ...
unikbetslotbankmaybank
 
COMPANY PROFILE PT. WELLMAN DENYO DEVELOPMENT.pptx
COMPANY PROFILE PT. WELLMAN DENYO DEVELOPMENT.pptxCOMPANY PROFILE PT. WELLMAN DENYO DEVELOPMENT.pptx
COMPANY PROFILE PT. WELLMAN DENYO DEVELOPMENT.pptx
RezvaniDanumihardja2
 
PAPARAN JATIM CM SURABAYA PROVINSI JAWA TIMUR
PAPARAN JATIM CM SURABAYA PROVINSI JAWA TIMURPAPARAN JATIM CM SURABAYA PROVINSI JAWA TIMUR
PAPARAN JATIM CM SURABAYA PROVINSI JAWA TIMUR
jhanchoek885
 
0851 5645 4808 Info Lowongan PKL Jurusan TKJ Temanggung, Info Persyaratan PKL...
0851 5645 4808 Info Lowongan PKL Jurusan TKJ Temanggung, Info Persyaratan PKL...0851 5645 4808 Info Lowongan PKL Jurusan TKJ Temanggung, Info Persyaratan PKL...
0851 5645 4808 Info Lowongan PKL Jurusan TKJ Temanggung, Info Persyaratan PKL...
perusahaan704
 
ATRIUM GAMING : Slot Gacor Mudah Menang Terbaru 2024
ATRIUM GAMING : Slot Gacor Mudah Menang  Terbaru 2024ATRIUM GAMING : Slot Gacor Mudah Menang  Terbaru 2024
ATRIUM GAMING : Slot Gacor Mudah Menang Terbaru 2024
sayangkamuu240203
 
MODERN!!! WA 0821 7001 0763 (ALUMINOS) Pintu Kaca Aluminium di Buleleng.pptx
MODERN!!! WA 0821 7001 0763 (ALUMINOS) Pintu Kaca Aluminium di Buleleng.pptxMODERN!!! WA 0821 7001 0763 (ALUMINOS) Pintu Kaca Aluminium di Buleleng.pptx
MODERN!!! WA 0821 7001 0763 (ALUMINOS) Pintu Kaca Aluminium di Buleleng.pptx
FORTRESS
 
UNIKBET : Link Slot Gacor Pragmatic Play Bisa Deposit Memakai Bank BPD DIY Ad...
UNIKBET : Link Slot Gacor Pragmatic Play Bisa Deposit Memakai Bank BPD DIY Ad...UNIKBET : Link Slot Gacor Pragmatic Play Bisa Deposit Memakai Bank BPD DIY Ad...
UNIKBET : Link Slot Gacor Pragmatic Play Bisa Deposit Memakai Bank BPD DIY Ad...
unikbetslotbankmaybank
 
PENYUSUNAN POHON KINERJA ORGANISASI.pptx
PENYUSUNAN POHON KINERJA ORGANISASI.pptxPENYUSUNAN POHON KINERJA ORGANISASI.pptx
PENYUSUNAN POHON KINERJA ORGANISASI.pptx
dyanamaniz78
 
sertifikat pembelajaran merdeka mengajar.pdf
sertifikat pembelajaran merdeka mengajar.pdfsertifikat pembelajaran merdeka mengajar.pdf
sertifikat pembelajaran merdeka mengajar.pdf
lilis056
 

Recently uploaded (15)

ATP & CP PPKn KELAS 5 (WEBSITEEDUKASI.COM) (1).docx
ATP & CP PPKn KELAS 5 (WEBSITEEDUKASI.COM) (1).docxATP & CP PPKn KELAS 5 (WEBSITEEDUKASI.COM) (1).docx
ATP & CP PPKn KELAS 5 (WEBSITEEDUKASI.COM) (1).docx
 
Modul 2.1.a.4 Refleksi Eksplorasi Konsep.pdf.pptxModul 2.1.a.4 Refleksi Ekspl...
Modul 2.1.a.4 Refleksi Eksplorasi Konsep.pdf.pptxModul 2.1.a.4 Refleksi Ekspl...Modul 2.1.a.4 Refleksi Eksplorasi Konsep.pdf.pptxModul 2.1.a.4 Refleksi Ekspl...
Modul 2.1.a.4 Refleksi Eksplorasi Konsep.pdf.pptxModul 2.1.a.4 Refleksi Ekspl...
 
COMPANY PROFILE PT. BOGOR SERVICIA INTEGRA.pdf
COMPANY PROFILE PT. BOGOR SERVICIA INTEGRA.pdfCOMPANY PROFILE PT. BOGOR SERVICIA INTEGRA.pdf
COMPANY PROFILE PT. BOGOR SERVICIA INTEGRA.pdf
 
materi tahun 2024 dan 2023 materi power point
materi tahun 2024 dan 2023 materi power pointmateri tahun 2024 dan 2023 materi power point
materi tahun 2024 dan 2023 materi power point
 
BUKU ADMINISTRASI GURU KELAS SD 2024 /2025
BUKU ADMINISTRASI GURU KELAS SD 2024 /2025BUKU ADMINISTRASI GURU KELAS SD 2024 /2025
BUKU ADMINISTRASI GURU KELAS SD 2024 /2025
 
Pertemuan 7_Penetapan Produk Unggul dan Manajemen Inovasi.pdf
Pertemuan 7_Penetapan Produk Unggul dan Manajemen Inovasi.pdfPertemuan 7_Penetapan Produk Unggul dan Manajemen Inovasi.pdf
Pertemuan 7_Penetapan Produk Unggul dan Manajemen Inovasi.pdf
 
UNIKBET : Bandar Slot Pragmatic Play Ada Deposit Via Bank Aceh Syariah Resmi ...
UNIKBET : Bandar Slot Pragmatic Play Ada Deposit Via Bank Aceh Syariah Resmi ...UNIKBET : Bandar Slot Pragmatic Play Ada Deposit Via Bank Aceh Syariah Resmi ...
UNIKBET : Bandar Slot Pragmatic Play Ada Deposit Via Bank Aceh Syariah Resmi ...
 
COMPANY PROFILE PT. WELLMAN DENYO DEVELOPMENT.pptx
COMPANY PROFILE PT. WELLMAN DENYO DEVELOPMENT.pptxCOMPANY PROFILE PT. WELLMAN DENYO DEVELOPMENT.pptx
COMPANY PROFILE PT. WELLMAN DENYO DEVELOPMENT.pptx
 
PAPARAN JATIM CM SURABAYA PROVINSI JAWA TIMUR
PAPARAN JATIM CM SURABAYA PROVINSI JAWA TIMURPAPARAN JATIM CM SURABAYA PROVINSI JAWA TIMUR
PAPARAN JATIM CM SURABAYA PROVINSI JAWA TIMUR
 
0851 5645 4808 Info Lowongan PKL Jurusan TKJ Temanggung, Info Persyaratan PKL...
0851 5645 4808 Info Lowongan PKL Jurusan TKJ Temanggung, Info Persyaratan PKL...0851 5645 4808 Info Lowongan PKL Jurusan TKJ Temanggung, Info Persyaratan PKL...
0851 5645 4808 Info Lowongan PKL Jurusan TKJ Temanggung, Info Persyaratan PKL...
 
ATRIUM GAMING : Slot Gacor Mudah Menang Terbaru 2024
ATRIUM GAMING : Slot Gacor Mudah Menang  Terbaru 2024ATRIUM GAMING : Slot Gacor Mudah Menang  Terbaru 2024
ATRIUM GAMING : Slot Gacor Mudah Menang Terbaru 2024
 
MODERN!!! WA 0821 7001 0763 (ALUMINOS) Pintu Kaca Aluminium di Buleleng.pptx
MODERN!!! WA 0821 7001 0763 (ALUMINOS) Pintu Kaca Aluminium di Buleleng.pptxMODERN!!! WA 0821 7001 0763 (ALUMINOS) Pintu Kaca Aluminium di Buleleng.pptx
MODERN!!! WA 0821 7001 0763 (ALUMINOS) Pintu Kaca Aluminium di Buleleng.pptx
 
UNIKBET : Link Slot Gacor Pragmatic Play Bisa Deposit Memakai Bank BPD DIY Ad...
UNIKBET : Link Slot Gacor Pragmatic Play Bisa Deposit Memakai Bank BPD DIY Ad...UNIKBET : Link Slot Gacor Pragmatic Play Bisa Deposit Memakai Bank BPD DIY Ad...
UNIKBET : Link Slot Gacor Pragmatic Play Bisa Deposit Memakai Bank BPD DIY Ad...
 
PENYUSUNAN POHON KINERJA ORGANISASI.pptx
PENYUSUNAN POHON KINERJA ORGANISASI.pptxPENYUSUNAN POHON KINERJA ORGANISASI.pptx
PENYUSUNAN POHON KINERJA ORGANISASI.pptx
 
sertifikat pembelajaran merdeka mengajar.pdf
sertifikat pembelajaran merdeka mengajar.pdfsertifikat pembelajaran merdeka mengajar.pdf
sertifikat pembelajaran merdeka mengajar.pdf
 

Building a New Venture Team

  • 1. Rezki Puji Lestari Rintis Eko Widodo Sherly Wira F Bulding a New Venture Team Ekonomi Lingkungan Bisnis dan Entrepreneurship
  • 2. TUJUAN PEMBELAJARAN Mengidentifikasi elemen utama dari new venture team Mengidentifikasi dua cara utama BOD membantu perusahaan Menjelaskan bagaimana membangun skills profile Menjelaskan liability of newness Mengidentifikasi personal atributes yang memperkuat peluang Menjelaskan tentang dewan direksi (Board of Directors) 7 6 5 4 3 2 1 Menjelaskan mengapa perusahaan baru memerlukan konsultan Menjelaskan konsep dari signaling dan kegunaannya Menjelaskan tujuan dari dibentuknya dewan penasehat 10 9 8 Membedakan heterogeneous dan homogeneous
  • 3. Elements of New Venture Team
  • 4.  Usaha baru memiliki kecenderungan untuk gagal.  Tingkat kegagalan yang tinggi ini oleh sebagian peneliti disebut sebagai liability of newness, yang mengacu pada fakta bahwa perusahaan sering goyah karena orang-orang yang memulai usaha tidak dapat menyesuaikan dengan cepat peran baru mereka dan karena perusahaan tidak memiliki track record dengan pembeli dan penjual dari pihak luar.  Menurut Stinchombe, berunjuk pada kenyataan bahwa risiko mati (bangkrut) perusahaan yang masih baru adalah tinggi dan risiko ini akan menurun sejalan dengan bertambahnya usia perusahaan.  Membangun sebuah tim usaha baru yang berbakat dan berpengalaman adalah salah satu jalan perusahaan untuk dapat mengatasi keterbatasan ini. Liability of Newness
  • 5. Para anggota team pendiri heterogen yang beragam dalam hal kemampuan dan pengalaman mereka. Para anggota team pendiri homogen yang mirip satu sama lain dalam hal kemampuan dan pengalaman mereka. Heterogenous and Homogeneous
  • 6. • Pada umumnya dipercaya bahwa sebuah usaha baru yang diawali oleh sebuah tim, memiliki keuntungan karena di dalam sebuah tim terdapat lebih banyak orang yang berbakat, sumber, ide, dan orang- orang profesional lainnya dibanding dengan seorang pengusaha tunggal. • Karateristik dan keputusan awal dari seorang atau para pendiri, memiliki dampak yang sangat signifikan kepada cara dimana tim usaha baru tersebut terbentuk. Maka para pendiri sejatinya harus memiliki kualitas yang baik. Founder or Founders
  • 7. Berikut ini adalah beberapa hal yang memperkuat peluang suatu pendiri atau founder dapat menciptakan sebuah usaha yang sukses:  Tingkat pendidikan  Pengalaman kewirausahaan sebelumnya  Pengalaman dibidang yang relevan  Jaringan Qualities of the Founders
  • 8.  Ketika keputusan untuk mendirikan sebuah “usaha baru” dibuat, maka membangun sebuah manajemen team dan meng hiring key employees juga dimulai.  Dalam beberapa kasus, para pendiri akan bekerja sendiri untuk jangka waktu tertentu dan dalam kasus lain mereka akan segera memperkerjakan karyawan.  Beberapa pendiri memanfaatkan jaringan kontak mereka untuk mengidentifikasi kandidat untuk posisi kunci, dan beberapa mengandalkan perusahaan atau agen pencari eksekutif.  Skills profile adalah bagan yang menggambarkan keterampilan yang paling penting yang dibutuhkan perusahaan dan di mana kesenjangan atau gap bisa muncul. Recruiting and Selecting Key Employees
  • 9.  Jika usaha baru dibentuk sebagai perusahaan maka secara hukum diharuskan untuk memiliki dewan direksi.  Dewan direksi adalah sekelompok orang yang dipilih oleh pihak pemegang saham perusahaan untuk mengawasi pengelolaan perusahaan. Board of Directors (BOD)
  • 10. Board of Directors (BOD) Tanggung Jawab Direksi:  Menunjuk manajer inti  Membagikan deviden  Mengawasi urusan perusahaan
  • 11.  Provide Guidance Meskipun dewan direksi memiliki tanggung jawab formal kepada pemerintah, peran yang paling berguna adalah untuk memberikan bimbingan dan dukungan kepada manajer perusahaan.  Lend Legitimacy Fungsi penting lain dari dewan direksi adalah untuk legitimasi bagi sebuah perusahaan. Anggota dewan yang dikenal baik dan dihormati membawa kredibilitas bagi perusahaan. Ways a Board of Directors Can Help a New Venture Get Off to a Good Start
  • 12.  Ketika sosok individu yang dihormati bergabung dengan dewan direksi dari suatu perusahaan, maka ia akan mengirimkan pesan atau sinyal ke pasar. Mungkin individu yang memiliki kualitas tinggi akan enggan untuk bergabung di dewan perusahaan berkualitas rendah karena itu akan membahayakan reputasinya.  Jadi ketika seorang individu yang berkualitas tinggi sudah setuju untuk bergabung di dewan perusahaan, maka individu tersebut pada dasarnya merupakan "sinyal" bahwa perusahaan memiliki potensi untuk menjadi sukses. Concept of Signaling
  • 13.  Board of advisers atau dewan penasehat adalah sekelompok ahli yang diminta oleh manajer perusahaan untuk memberikan nasihat dan saran secara berkelanjutan.  Dalam banyak kasus potensi keuntungan untuk mendirikan sebuah dewan penasehat lebih besar daripada potensi kerugiannya.  Beberapa pedoman untuk mendirikan sebuah dewan penasehat antara lain adalah dewan penasihat tidak boleh didirikan hanya karena untuk kebanggaan perusahaan semata, perusahaan harus mencari anggota dewan yang kompatibel dan bisa melengkapi satu sama lain dalam hal pengalaman dan keahlian, ketika mengundang orang untuk duduk dalam dewan penasehat perusahaan harus berhati-hati menguraikan kepada individu tersebut mengenai aturan dan yang berkaitan dengan informasi rahasia. Board of Advisers
  • 14.  Para profesional lainnya yang dapat membantu perusahaan baru bervariasi diantaranya adalah pengacara, akuntan, dan konsultan bisnis.  Konsultan Bisnis Konsultan bisnis adalah seorang individu yang memberikan nasihat profesional atau ahli. Konsultan bisnis dibagi ke dalam dua kategori yaitu konsultan yang dibayar dan konsultan yang tersedia secara gratis untuk perusahaan nirlaba atau agen pemerintah.  Jika sebuah perusahaan baru membutuhkan bantuan pada area khusus, mungkin akan lebih efektif jika menyewa konsultan untuk melakukan pekerjaan itu. Other Professionals