SlideShare a Scribd company logo
BCIS
Definisi
• Kumpulan dari gejala2 :
– Hipoksia
– Hipotensi
– Cardiac aritmia
– Peningkatan PVR (pulmonary vascular resistance)
– Cardiac arrest
• Sering terjadi pada tindakan hip arthroplasty
fraktur tulang panjang ataupun penggunaan
cement
Klasifikasi
• BCIS berdasarkan beratnya :
– Grade I : moderate hypoxia (SpO2<94%) atau
hipotensi (penurunan tekanan darah sistolik >
20%)
– Grade II : severe hypoxia (SpO2 <88%) atau
hipotensi ( penurunan tekanan darah sistolik
>40%) atau terdapat penurunan kesadaran
– Grade III : cardiovascular collaps yang
membutuhkan RJP
Gejala Klinis
• Penurunan saturasi O2
• Penurunan tekanan darah sistemik
• Sebagian kecil dapat terjadi aritmia, syok dan
cardiac arrest
• Peningkatan PVR (pulmonary vaskular resistance)
terjadi karena penurunan fraksi ejeksi ventrikel
kanan
• Penurunan pengisian LV dan terjadi penurunan CO
dikatakan dapat terjadi karena distensi RV 
septum interventrikular ke arah LV 68
• Delirium paska operasi diduga  embolisasi
canal content  sirkulasi serebral (40-60%
Transcranial Doppler USG , tetapi belum tentu
mengalami delirium atau neurologis defisit)
Etiologi dan Pathofisiology
• Monomer –mediated model
– In vitro : vasodilatasi
– In vivo : konsentrasi MMA yang rendah(methyl
methaacrylate) paska semenisasi untuk
menyebabkan efek pada kardiovaskular
– Hal di atas menyebabkan dugaan bahwa hipotensi
terjadi karena peningkatan intermedular pressure
yang menyebabkan embolisasi dibandingkan
dengan efek MMA nya itu sendiri
• Embolic model
– Echo pada right atrium, RV, arteri pulmonal
– Post mortem studi  embolisasi pada hewan
maupun manusia
– Fisiologisnya : mekanik efek dan pelepasan
mediator  peningkatan tonus vaskular
pulmonary
– Lemak, bone marrow, udara, partikel cement,
partikel tulang sendiri
Mekanisme emboli
• High intermedullary pressure (cementation dan
insersi prothesis)
• Reaksi exothermic dan terdapat space antara
prothesis/cement dengan tulang, yang akan
menjebak udara, dan tekanan yang terbentuk ini
akan mendorongnya partikel di sekitar masuk ke
dalam sirkulasi
• Pada penelitian (anjing)  ↑ fraksi pulmonary
shunt; ↑ mean pulmonary arterial pressure dan ↓
signifikan arteri partial pressure of oxygen (Pa O2)
Pelepasan Mediator
• PVR ↑ :
– Rusaknya endotelium  vasokonstriksi pembuluh
darah dan pelepasan mediator
– Embolic material  pelepasan vasoaktif dan pro
inflamasi (trombin dan tromboplastin)  ↑ PVR
• ↓ SVR
– Pelepasan 6-keto PGF 1α dan thromboplastin
• Pencegahan dari pelepasan mediator ini adalah
dengan melakukan lavage medullary sebelum
pemberian cement
Faktor Resiko Pasien
• Lansia
• Penyakit penyerta
• Ganguan kardiopulmonal
• Hipertensi pulmonal preoperasi
• Osteoporosis
• Metastase pada tulang
• Hip Fracture
• Intertrochanter fracture
• Pasien dengan malignant tumor; berkaitan
dengan ↑ level procoagulant (fibrinopeptide
A)  ↑ trombo emboli
Surgical Risk
• Operasi pertama  more potentially embolic
material pada fraktur tulang panjang 23
• Bila revisi dikerjakan pada tulang yang sudah
diberikan cement inner surface tulangnya
akan lebih smooth dan sclerotic dengan
lapisan yang lebih impermeable51
Anestetic risk reduction
• Full investigation of co-morbidity dan optimalisasi
preop
– Kelainan ataupun gangguan jantung
– Kelainan paru
– Metastatic disease
– Fraktur femur
• Pasien dengan riwayat BCIS sebelumnya
• Pemilihan Anestesi
– Animal studi  hemodinamic change pada GA
dengan volatile dibandingkan RA
• Meminimalkan penggunaan N2O pada pasien
dengan resiko tinggi
• Meningkatkan koncentrasi FiO2 at cementation
• Mencukupi volume intravaskular sebelum
cementation
• Monitoring
– CVP = hemodinamik & inotropic agent
• Terdapat studi yang menanjurkan pemberian low
dose epinephrine infusion selama cementation
Surgical Reduction
• Medulary lavage
• Good haemostasis sebelum cementation
• Penggunaan non cemented prothesis
• Venting the medulla ( memiliki kekurangan)
• Cement tidak bisa dihindari
– Cement gun = tekanan yang terdistribusi, less
resuction saturation
– Retrograde insertion
• Pencampuran dengan keadaan vakum
memiliki resiko penurunan saturasi lebih
rendah dibandingkan mencampur pada
keadaan atmospheric pressure (british
orthopedic association guide to good practice
2006)
Management
• Jika BCIS suspected :
– FiO2 ditingkatkan hingga 100%, suplementary
O2postoperatif
– Treated as RV failure
– Agresive resucitation with i.v fluid
– Pemasangan CVP pada pasien dengan resiko tinggi
– Obat-obat vasopressor
– First line agent = α1 agonist (disfungsi RV &
vasodilatasi)
SUKSMA

More Related Content

Similar to Bone Cement Implantation Syndrome & management.pptx

Hemothorax
HemothoraxHemothorax
Hemothorax
SyarialAkbar
 
Fisioterapi-Kardiovaskuler-Pulmonal-2-Pertemuan-11.ppt
Fisioterapi-Kardiovaskuler-Pulmonal-2-Pertemuan-11.pptFisioterapi-Kardiovaskuler-Pulmonal-2-Pertemuan-11.ppt
Fisioterapi-Kardiovaskuler-Pulmonal-2-Pertemuan-11.ppt
nadiastephanie
 
Laporan pendahuluan chf unu
Laporan pendahuluan chf unuLaporan pendahuluan chf unu
Laporan pendahuluan chf unuKhusnul Khotimah
 
PRESCIL HIPOTENSI TERKENDALI.pptx
PRESCIL HIPOTENSI TERKENDALI.pptxPRESCIL HIPOTENSI TERKENDALI.pptx
PRESCIL HIPOTENSI TERKENDALI.pptx
ssuser04cb93
 
Pendekatan Klinis Syok
Pendekatan Klinis SyokPendekatan Klinis Syok
Pendekatan Klinis Syok
Evan Permana
 
Tetralogi of fallot in CPB
Tetralogi of fallot in CPBTetralogi of fallot in CPB
Tetralogi of fallot in CPBIda Simanjuntak
 
BAB 38. Anesthesia for Orthopedic Surgery.ppt
BAB 38. Anesthesia for Orthopedic Surgery.pptBAB 38. Anesthesia for Orthopedic Surgery.ppt
BAB 38. Anesthesia for Orthopedic Surgery.ppt
kamismisteri
 
less invasive hemodynamic monitoring
less invasive hemodynamic monitoringless invasive hemodynamic monitoring
SYOK.pdf
SYOK.pdfSYOK.pdf
SYOK.pdf
Glen Saapang
 
Definisi
DefinisiDefinisi
MEKANISME KOMPENSASI JANTUNG
MEKANISME KOMPENSASI JANTUNGMEKANISME KOMPENSASI JANTUNG
MEKANISME KOMPENSASI JANTUNG
fikri asyura
 
kegawatdaruratan paru.ppt
kegawatdaruratan paru.pptkegawatdaruratan paru.ppt
kegawatdaruratan paru.ppt
wisnukuncoro11
 
Syndrome resection transuretral (tur syndrom)
Syndrome resection transuretral (tur syndrom)Syndrome resection transuretral (tur syndrom)
Syndrome resection transuretral (tur syndrom)
Ners Syamsi
 
03. Dr. dr. Christrijogo, S., Sp An. KAR - Manajemen Cairan pada Pasien Sesak...
03. Dr. dr. Christrijogo, S., Sp An. KAR - Manajemen Cairan pada Pasien Sesak...03. Dr. dr. Christrijogo, S., Sp An. KAR - Manajemen Cairan pada Pasien Sesak...
03. Dr. dr. Christrijogo, S., Sp An. KAR - Manajemen Cairan pada Pasien Sesak...
ErkaWahyuKinanda
 
shock.pdf
shock.pdfshock.pdf
shock.pdf
FeliciaDewi4
 
Diet pada klien dengan penyakit jantung dan gagal kharisma
Diet pada klien dengan penyakit jantung dan gagal kharismaDiet pada klien dengan penyakit jantung dan gagal kharisma
Diet pada klien dengan penyakit jantung dan gagal kharismaRizky maulana
 
sist Kardiovaskuler.pdf
sist Kardiovaskuler.pdfsist Kardiovaskuler.pdf
sist Kardiovaskuler.pdf
SandiSuhendra1
 
Konsiderasi Torakotomi 308 Esofago Fistula.pptx
Konsiderasi Torakotomi 308 Esofago Fistula.pptxKonsiderasi Torakotomi 308 Esofago Fistula.pptx
Konsiderasi Torakotomi 308 Esofago Fistula.pptx
Michael Salim
 

Similar to Bone Cement Implantation Syndrome & management.pptx (20)

Hemothorax
HemothoraxHemothorax
Hemothorax
 
Fisioterapi-Kardiovaskuler-Pulmonal-2-Pertemuan-11.ppt
Fisioterapi-Kardiovaskuler-Pulmonal-2-Pertemuan-11.pptFisioterapi-Kardiovaskuler-Pulmonal-2-Pertemuan-11.ppt
Fisioterapi-Kardiovaskuler-Pulmonal-2-Pertemuan-11.ppt
 
Laporan pendahuluan chf unu
Laporan pendahuluan chf unuLaporan pendahuluan chf unu
Laporan pendahuluan chf unu
 
PRESCIL HIPOTENSI TERKENDALI.pptx
PRESCIL HIPOTENSI TERKENDALI.pptxPRESCIL HIPOTENSI TERKENDALI.pptx
PRESCIL HIPOTENSI TERKENDALI.pptx
 
Pendekatan Klinis Syok
Pendekatan Klinis SyokPendekatan Klinis Syok
Pendekatan Klinis Syok
 
Tetralogi of fallot in CPB
Tetralogi of fallot in CPBTetralogi of fallot in CPB
Tetralogi of fallot in CPB
 
BAB 38. Anesthesia for Orthopedic Surgery.ppt
BAB 38. Anesthesia for Orthopedic Surgery.pptBAB 38. Anesthesia for Orthopedic Surgery.ppt
BAB 38. Anesthesia for Orthopedic Surgery.ppt
 
Batuk darah-des
Batuk darah-desBatuk darah-des
Batuk darah-des
 
less invasive hemodynamic monitoring
less invasive hemodynamic monitoringless invasive hemodynamic monitoring
less invasive hemodynamic monitoring
 
SYOK.pdf
SYOK.pdfSYOK.pdf
SYOK.pdf
 
Definisi
DefinisiDefinisi
Definisi
 
MEKANISME KOMPENSASI JANTUNG
MEKANISME KOMPENSASI JANTUNGMEKANISME KOMPENSASI JANTUNG
MEKANISME KOMPENSASI JANTUNG
 
kegawatdaruratan paru.ppt
kegawatdaruratan paru.pptkegawatdaruratan paru.ppt
kegawatdaruratan paru.ppt
 
Syndrome resection transuretral (tur syndrom)
Syndrome resection transuretral (tur syndrom)Syndrome resection transuretral (tur syndrom)
Syndrome resection transuretral (tur syndrom)
 
kegawatan paru.ppt
kegawatan paru.pptkegawatan paru.ppt
kegawatan paru.ppt
 
03. Dr. dr. Christrijogo, S., Sp An. KAR - Manajemen Cairan pada Pasien Sesak...
03. Dr. dr. Christrijogo, S., Sp An. KAR - Manajemen Cairan pada Pasien Sesak...03. Dr. dr. Christrijogo, S., Sp An. KAR - Manajemen Cairan pada Pasien Sesak...
03. Dr. dr. Christrijogo, S., Sp An. KAR - Manajemen Cairan pada Pasien Sesak...
 
shock.pdf
shock.pdfshock.pdf
shock.pdf
 
Diet pada klien dengan penyakit jantung dan gagal kharisma
Diet pada klien dengan penyakit jantung dan gagal kharismaDiet pada klien dengan penyakit jantung dan gagal kharisma
Diet pada klien dengan penyakit jantung dan gagal kharisma
 
sist Kardiovaskuler.pdf
sist Kardiovaskuler.pdfsist Kardiovaskuler.pdf
sist Kardiovaskuler.pdf
 
Konsiderasi Torakotomi 308 Esofago Fistula.pptx
Konsiderasi Torakotomi 308 Esofago Fistula.pptxKonsiderasi Torakotomi 308 Esofago Fistula.pptx
Konsiderasi Torakotomi 308 Esofago Fistula.pptx
 

Recently uploaded

PENYULUHAN SKRINING KESEHATAN USIA PRODUKTIF
PENYULUHAN SKRINING KESEHATAN USIA PRODUKTIFPENYULUHAN SKRINING KESEHATAN USIA PRODUKTIF
PENYULUHAN SKRINING KESEHATAN USIA PRODUKTIF
FredyMaringga1
 
jejaring dan jaringan pkm 2019 presentasi
jejaring dan jaringan pkm 2019 presentasijejaring dan jaringan pkm 2019 presentasi
jejaring dan jaringan pkm 2019 presentasi
lala263132
 
PPT RAKOR POKJANAL POSYANDU DALAM PENGUATAN INTEGRASI LAYANAN PRIMER
PPT  RAKOR POKJANAL POSYANDU DALAM PENGUATAN INTEGRASI LAYANAN PRIMERPPT  RAKOR POKJANAL POSYANDU DALAM PENGUATAN INTEGRASI LAYANAN PRIMER
PPT RAKOR POKJANAL POSYANDU DALAM PENGUATAN INTEGRASI LAYANAN PRIMER
sulastri822782
 
keterampilan kader dan teknis penilaian tingkat kecakapan kader posyandu.pptx
keterampilan kader dan teknis penilaian tingkat kecakapan kader posyandu.pptxketerampilan kader dan teknis penilaian tingkat kecakapan kader posyandu.pptx
keterampilan kader dan teknis penilaian tingkat kecakapan kader posyandu.pptx
pkmcinagara
 
Desain Deskriptif Desain studi pada epidemiology bencana .pdf
Desain Deskriptif Desain studi pada epidemiology bencana .pdfDesain Deskriptif Desain studi pada epidemiology bencana .pdf
Desain Deskriptif Desain studi pada epidemiology bencana .pdf
arikiskandar
 
PENJAGAAN PESAKIT DENGAN VENTILATOR Kursus Basic Resus Nursing HTJS.pptx
PENJAGAAN PESAKIT DENGAN VENTILATOR  Kursus Basic Resus Nursing HTJS.pptxPENJAGAAN PESAKIT DENGAN VENTILATOR  Kursus Basic Resus Nursing HTJS.pptx
PENJAGAAN PESAKIT DENGAN VENTILATOR Kursus Basic Resus Nursing HTJS.pptx
Hamzi Hadi
 
pemaparan PPT pneumonia untuk fakultas kedokteran
pemaparan PPT pneumonia untuk fakultas kedokteranpemaparan PPT pneumonia untuk fakultas kedokteran
pemaparan PPT pneumonia untuk fakultas kedokteran
hadijaul
 
v2 Intervensi serentak pencegahan stunting.pdf
v2 Intervensi serentak pencegahan stunting.pdfv2 Intervensi serentak pencegahan stunting.pdf
v2 Intervensi serentak pencegahan stunting.pdf
fritshenukh
 
1.Kebutuhan Dasar Neonatus, Bayi, Balita, dan Anak Pra Sekolah.pptx
1.Kebutuhan Dasar Neonatus, Bayi, Balita, dan Anak Pra Sekolah.pptx1.Kebutuhan Dasar Neonatus, Bayi, Balita, dan Anak Pra Sekolah.pptx
1.Kebutuhan Dasar Neonatus, Bayi, Balita, dan Anak Pra Sekolah.pptx
LisnaKhairaniNasutio
 
PRESENTASI LAPORAN TUGAS AKHIR ASUHAN KEBIDANAN KOMPREHENSIF
PRESENTASI LAPORAN TUGAS AKHIR ASUHAN KEBIDANAN KOMPREHENSIFPRESENTASI LAPORAN TUGAS AKHIR ASUHAN KEBIDANAN KOMPREHENSIF
PRESENTASI LAPORAN TUGAS AKHIR ASUHAN KEBIDANAN KOMPREHENSIF
ratnawulokt
 
ASKEP pada pasien dengan diagnosa CAD CICU.docx
ASKEP pada pasien dengan diagnosa  CAD CICU.docxASKEP pada pasien dengan diagnosa  CAD CICU.docx
ASKEP pada pasien dengan diagnosa CAD CICU.docx
zalfazulfa174
 
DEFENISI OPERASIONAL (SINDROM) PENYAKIT SKDR.pptx
DEFENISI OPERASIONAL (SINDROM) PENYAKIT SKDR.pptxDEFENISI OPERASIONAL (SINDROM) PENYAKIT SKDR.pptx
DEFENISI OPERASIONAL (SINDROM) PENYAKIT SKDR.pptx
DamianLoveChannel
 
Cara Pembuatan Obat Tradisional Yang Baik_New.ppt
Cara Pembuatan Obat Tradisional Yang Baik_New.pptCara Pembuatan Obat Tradisional Yang Baik_New.ppt
Cara Pembuatan Obat Tradisional Yang Baik_New.ppt
andiulfahmagefirahra1
 
ANTIBIOTIK TOPIKAL Farmakologi Basic Dasar
ANTIBIOTIK TOPIKAL Farmakologi Basic DasarANTIBIOTIK TOPIKAL Farmakologi Basic Dasar
ANTIBIOTIK TOPIKAL Farmakologi Basic Dasar
MFCorp
 
Pengendalian Proses.pptx Mata kuliah manajemen mutu laboratorium
Pengendalian Proses.pptx Mata kuliah manajemen mutu laboratoriumPengendalian Proses.pptx Mata kuliah manajemen mutu laboratorium
Pengendalian Proses.pptx Mata kuliah manajemen mutu laboratorium
SyailaNandaSofiaWell
 
441766795-PERSONAL-HYGIENE-ppt kebersihan diri sendiri.ppt
441766795-PERSONAL-HYGIENE-ppt kebersihan diri sendiri.ppt441766795-PERSONAL-HYGIENE-ppt kebersihan diri sendiri.ppt
441766795-PERSONAL-HYGIENE-ppt kebersihan diri sendiri.ppt
Datalablokakalianda
 
Gambaran Umum asuhan persalinan normal.ppt
Gambaran Umum asuhan persalinan normal.pptGambaran Umum asuhan persalinan normal.ppt
Gambaran Umum asuhan persalinan normal.ppt
ssusera85899
 
Materi 5. Penjaminan Mutu Labkesmas.pptx
Materi 5. Penjaminan Mutu Labkesmas.pptxMateri 5. Penjaminan Mutu Labkesmas.pptx
Materi 5. Penjaminan Mutu Labkesmas.pptx
syam586213
 
Pengertian dan jenis obat antiparasit.pdf
Pengertian dan jenis obat antiparasit.pdfPengertian dan jenis obat antiparasit.pdf
Pengertian dan jenis obat antiparasit.pdf
ryskilahmudin
 
428375104-Ppt-Pemberian-Obat-Topikal.pptx
428375104-Ppt-Pemberian-Obat-Topikal.pptx428375104-Ppt-Pemberian-Obat-Topikal.pptx
428375104-Ppt-Pemberian-Obat-Topikal.pptx
ImanChimonxNurjaman
 

Recently uploaded (20)

PENYULUHAN SKRINING KESEHATAN USIA PRODUKTIF
PENYULUHAN SKRINING KESEHATAN USIA PRODUKTIFPENYULUHAN SKRINING KESEHATAN USIA PRODUKTIF
PENYULUHAN SKRINING KESEHATAN USIA PRODUKTIF
 
jejaring dan jaringan pkm 2019 presentasi
jejaring dan jaringan pkm 2019 presentasijejaring dan jaringan pkm 2019 presentasi
jejaring dan jaringan pkm 2019 presentasi
 
PPT RAKOR POKJANAL POSYANDU DALAM PENGUATAN INTEGRASI LAYANAN PRIMER
PPT  RAKOR POKJANAL POSYANDU DALAM PENGUATAN INTEGRASI LAYANAN PRIMERPPT  RAKOR POKJANAL POSYANDU DALAM PENGUATAN INTEGRASI LAYANAN PRIMER
PPT RAKOR POKJANAL POSYANDU DALAM PENGUATAN INTEGRASI LAYANAN PRIMER
 
keterampilan kader dan teknis penilaian tingkat kecakapan kader posyandu.pptx
keterampilan kader dan teknis penilaian tingkat kecakapan kader posyandu.pptxketerampilan kader dan teknis penilaian tingkat kecakapan kader posyandu.pptx
keterampilan kader dan teknis penilaian tingkat kecakapan kader posyandu.pptx
 
Desain Deskriptif Desain studi pada epidemiology bencana .pdf
Desain Deskriptif Desain studi pada epidemiology bencana .pdfDesain Deskriptif Desain studi pada epidemiology bencana .pdf
Desain Deskriptif Desain studi pada epidemiology bencana .pdf
 
PENJAGAAN PESAKIT DENGAN VENTILATOR Kursus Basic Resus Nursing HTJS.pptx
PENJAGAAN PESAKIT DENGAN VENTILATOR  Kursus Basic Resus Nursing HTJS.pptxPENJAGAAN PESAKIT DENGAN VENTILATOR  Kursus Basic Resus Nursing HTJS.pptx
PENJAGAAN PESAKIT DENGAN VENTILATOR Kursus Basic Resus Nursing HTJS.pptx
 
pemaparan PPT pneumonia untuk fakultas kedokteran
pemaparan PPT pneumonia untuk fakultas kedokteranpemaparan PPT pneumonia untuk fakultas kedokteran
pemaparan PPT pneumonia untuk fakultas kedokteran
 
v2 Intervensi serentak pencegahan stunting.pdf
v2 Intervensi serentak pencegahan stunting.pdfv2 Intervensi serentak pencegahan stunting.pdf
v2 Intervensi serentak pencegahan stunting.pdf
 
1.Kebutuhan Dasar Neonatus, Bayi, Balita, dan Anak Pra Sekolah.pptx
1.Kebutuhan Dasar Neonatus, Bayi, Balita, dan Anak Pra Sekolah.pptx1.Kebutuhan Dasar Neonatus, Bayi, Balita, dan Anak Pra Sekolah.pptx
1.Kebutuhan Dasar Neonatus, Bayi, Balita, dan Anak Pra Sekolah.pptx
 
PRESENTASI LAPORAN TUGAS AKHIR ASUHAN KEBIDANAN KOMPREHENSIF
PRESENTASI LAPORAN TUGAS AKHIR ASUHAN KEBIDANAN KOMPREHENSIFPRESENTASI LAPORAN TUGAS AKHIR ASUHAN KEBIDANAN KOMPREHENSIF
PRESENTASI LAPORAN TUGAS AKHIR ASUHAN KEBIDANAN KOMPREHENSIF
 
ASKEP pada pasien dengan diagnosa CAD CICU.docx
ASKEP pada pasien dengan diagnosa  CAD CICU.docxASKEP pada pasien dengan diagnosa  CAD CICU.docx
ASKEP pada pasien dengan diagnosa CAD CICU.docx
 
DEFENISI OPERASIONAL (SINDROM) PENYAKIT SKDR.pptx
DEFENISI OPERASIONAL (SINDROM) PENYAKIT SKDR.pptxDEFENISI OPERASIONAL (SINDROM) PENYAKIT SKDR.pptx
DEFENISI OPERASIONAL (SINDROM) PENYAKIT SKDR.pptx
 
Cara Pembuatan Obat Tradisional Yang Baik_New.ppt
Cara Pembuatan Obat Tradisional Yang Baik_New.pptCara Pembuatan Obat Tradisional Yang Baik_New.ppt
Cara Pembuatan Obat Tradisional Yang Baik_New.ppt
 
ANTIBIOTIK TOPIKAL Farmakologi Basic Dasar
ANTIBIOTIK TOPIKAL Farmakologi Basic DasarANTIBIOTIK TOPIKAL Farmakologi Basic Dasar
ANTIBIOTIK TOPIKAL Farmakologi Basic Dasar
 
Pengendalian Proses.pptx Mata kuliah manajemen mutu laboratorium
Pengendalian Proses.pptx Mata kuliah manajemen mutu laboratoriumPengendalian Proses.pptx Mata kuliah manajemen mutu laboratorium
Pengendalian Proses.pptx Mata kuliah manajemen mutu laboratorium
 
441766795-PERSONAL-HYGIENE-ppt kebersihan diri sendiri.ppt
441766795-PERSONAL-HYGIENE-ppt kebersihan diri sendiri.ppt441766795-PERSONAL-HYGIENE-ppt kebersihan diri sendiri.ppt
441766795-PERSONAL-HYGIENE-ppt kebersihan diri sendiri.ppt
 
Gambaran Umum asuhan persalinan normal.ppt
Gambaran Umum asuhan persalinan normal.pptGambaran Umum asuhan persalinan normal.ppt
Gambaran Umum asuhan persalinan normal.ppt
 
Materi 5. Penjaminan Mutu Labkesmas.pptx
Materi 5. Penjaminan Mutu Labkesmas.pptxMateri 5. Penjaminan Mutu Labkesmas.pptx
Materi 5. Penjaminan Mutu Labkesmas.pptx
 
Pengertian dan jenis obat antiparasit.pdf
Pengertian dan jenis obat antiparasit.pdfPengertian dan jenis obat antiparasit.pdf
Pengertian dan jenis obat antiparasit.pdf
 
428375104-Ppt-Pemberian-Obat-Topikal.pptx
428375104-Ppt-Pemberian-Obat-Topikal.pptx428375104-Ppt-Pemberian-Obat-Topikal.pptx
428375104-Ppt-Pemberian-Obat-Topikal.pptx
 

Bone Cement Implantation Syndrome & management.pptx

  • 2. Definisi • Kumpulan dari gejala2 : – Hipoksia – Hipotensi – Cardiac aritmia – Peningkatan PVR (pulmonary vascular resistance) – Cardiac arrest • Sering terjadi pada tindakan hip arthroplasty fraktur tulang panjang ataupun penggunaan cement
  • 3. Klasifikasi • BCIS berdasarkan beratnya : – Grade I : moderate hypoxia (SpO2<94%) atau hipotensi (penurunan tekanan darah sistolik > 20%) – Grade II : severe hypoxia (SpO2 <88%) atau hipotensi ( penurunan tekanan darah sistolik >40%) atau terdapat penurunan kesadaran – Grade III : cardiovascular collaps yang membutuhkan RJP
  • 4. Gejala Klinis • Penurunan saturasi O2 • Penurunan tekanan darah sistemik • Sebagian kecil dapat terjadi aritmia, syok dan cardiac arrest • Peningkatan PVR (pulmonary vaskular resistance) terjadi karena penurunan fraksi ejeksi ventrikel kanan • Penurunan pengisian LV dan terjadi penurunan CO dikatakan dapat terjadi karena distensi RV  septum interventrikular ke arah LV 68
  • 5. • Delirium paska operasi diduga  embolisasi canal content  sirkulasi serebral (40-60% Transcranial Doppler USG , tetapi belum tentu mengalami delirium atau neurologis defisit)
  • 6. Etiologi dan Pathofisiology • Monomer –mediated model – In vitro : vasodilatasi – In vivo : konsentrasi MMA yang rendah(methyl methaacrylate) paska semenisasi untuk menyebabkan efek pada kardiovaskular – Hal di atas menyebabkan dugaan bahwa hipotensi terjadi karena peningkatan intermedular pressure yang menyebabkan embolisasi dibandingkan dengan efek MMA nya itu sendiri
  • 7. • Embolic model – Echo pada right atrium, RV, arteri pulmonal – Post mortem studi  embolisasi pada hewan maupun manusia – Fisiologisnya : mekanik efek dan pelepasan mediator  peningkatan tonus vaskular pulmonary – Lemak, bone marrow, udara, partikel cement, partikel tulang sendiri
  • 8. Mekanisme emboli • High intermedullary pressure (cementation dan insersi prothesis) • Reaksi exothermic dan terdapat space antara prothesis/cement dengan tulang, yang akan menjebak udara, dan tekanan yang terbentuk ini akan mendorongnya partikel di sekitar masuk ke dalam sirkulasi • Pada penelitian (anjing)  ↑ fraksi pulmonary shunt; ↑ mean pulmonary arterial pressure dan ↓ signifikan arteri partial pressure of oxygen (Pa O2)
  • 9.
  • 10. Pelepasan Mediator • PVR ↑ : – Rusaknya endotelium  vasokonstriksi pembuluh darah dan pelepasan mediator – Embolic material  pelepasan vasoaktif dan pro inflamasi (trombin dan tromboplastin)  ↑ PVR • ↓ SVR – Pelepasan 6-keto PGF 1α dan thromboplastin • Pencegahan dari pelepasan mediator ini adalah dengan melakukan lavage medullary sebelum pemberian cement
  • 11. Faktor Resiko Pasien • Lansia • Penyakit penyerta • Ganguan kardiopulmonal • Hipertensi pulmonal preoperasi • Osteoporosis • Metastase pada tulang • Hip Fracture • Intertrochanter fracture
  • 12. • Pasien dengan malignant tumor; berkaitan dengan ↑ level procoagulant (fibrinopeptide A)  ↑ trombo emboli
  • 13. Surgical Risk • Operasi pertama  more potentially embolic material pada fraktur tulang panjang 23 • Bila revisi dikerjakan pada tulang yang sudah diberikan cement inner surface tulangnya akan lebih smooth dan sclerotic dengan lapisan yang lebih impermeable51
  • 14. Anestetic risk reduction • Full investigation of co-morbidity dan optimalisasi preop – Kelainan ataupun gangguan jantung – Kelainan paru – Metastatic disease – Fraktur femur • Pasien dengan riwayat BCIS sebelumnya • Pemilihan Anestesi – Animal studi  hemodinamic change pada GA dengan volatile dibandingkan RA
  • 15. • Meminimalkan penggunaan N2O pada pasien dengan resiko tinggi • Meningkatkan koncentrasi FiO2 at cementation • Mencukupi volume intravaskular sebelum cementation • Monitoring – CVP = hemodinamik & inotropic agent • Terdapat studi yang menanjurkan pemberian low dose epinephrine infusion selama cementation
  • 16. Surgical Reduction • Medulary lavage • Good haemostasis sebelum cementation • Penggunaan non cemented prothesis • Venting the medulla ( memiliki kekurangan) • Cement tidak bisa dihindari – Cement gun = tekanan yang terdistribusi, less resuction saturation – Retrograde insertion
  • 17. • Pencampuran dengan keadaan vakum memiliki resiko penurunan saturasi lebih rendah dibandingkan mencampur pada keadaan atmospheric pressure (british orthopedic association guide to good practice 2006)
  • 18. Management • Jika BCIS suspected : – FiO2 ditingkatkan hingga 100%, suplementary O2postoperatif – Treated as RV failure – Agresive resucitation with i.v fluid – Pemasangan CVP pada pasien dengan resiko tinggi – Obat-obat vasopressor – First line agent = α1 agonist (disfungsi RV & vasodilatasi)