SlideShare a Scribd company logo
1 of 3
BAB I


                             PENDAHULUAN


A. Latar Belakang


           Permasalahan yang ada pada PT.Pos Indonesia (Persero) Cabang

   Selong adalah kurang amannya suatu system yang ada,      di mana proses

   pengolahan, penginputan data data masih menggunakan Microsoft office

   excel dan penulis mencoba membuat suatu program aplikasi yang dapat

   mempermudah user dalam pengolahan data dengan menggunakan Microsoft

   visual basic 6.0. dengan system yang lebih aman.


           Dengan adanya system yang lebih aman maka data-data akan lebih

   terorganisir dan suatu permasalahan bisa teratasi dan terintegrasi dengan

   baik.


B. Rumusan Masalah


           Berdasarkan uraian latar belakang di atas maka dapat di rumuskan

   permasalahan yang akan di bahas dalam laporan Praktik Kerja Lapangan

   (PKL) ini adalah bagaimana cara kita dalam membuat sistem aplikasi

   pemenuhan amprah BPM ( Benda Pos dan Materai ) pada PT. Pos Indonesia

   Cabang Selong.


C. Batasan Masalah




                                      1
2




            Dalam laporan ini penulis hanya membatasi permasalahannya

   mengenai sistem penginputan, pengeditan, dan kalkulasi dalam pemenuhan

   amprah benda pos dan materai pada PT. Pos Indonesia Cabang            Selong

   Menggunakan Program Visual Basic 6.0


D. Tujuan dan Manfaat


   1.    Tujuan Praktik Keja Lapangan (PKL)


            Adapun tujuan praktik kerja lapangan (PKL) ini adalah sebagai

        berikut :


        a. Praktik kerja lapangan dilakukan guna memenuhi persyaratan dalam

           menyelesaikan studi ahir di LPWN Hamzanwadi Pancor.


        b. Untuk memberikan gambaran nyata kepada mahasiswa, bagaimana

           situasi dan kondisi di dunia kerja supaya di kemudian hari nanti para

           lulusan LPWN Hamzanwadi Pancor menjadi pekerja yang siap pakai

           jika pada suatu saat bisa di terima kerja disuatu instansi.


        c. Dapat memudahkan kerja petugas / kariawan di PT.Pos Indonesia pada

           bagian Unit pelayanan luar. Dalam pemenuhan amprah benda pos dan

           materai.


        d. Dapat mempermudah dalam penginputan data, mengedit, dan mencetak

           data dibagian pelayanan luar.


   2.    Manfaat Praktik Keja Lapangan (PKL)
3




     a. Agar mahasiswa dapat menambah wawasan dan pengetahuan dengan

        memadukan ilmu yang di dapatkan selama di bangku kuliah dan dari

        tempat praktik / dunia kerja.


     b. Untuk meningkatkan keterampilan dalam melakukan tugas dan

        pekerjaan secara lansung.


E. Rincian Pelaksanaan


            Tempat Praktik Kerja Lapangan (PKL) di       PT. Pos Indonesia

   (Persero) cabang Selong . Jalan Prof. M. Yamin, No. 61 Selong Lombok

   Timur.


            Waktu Praktik Kerja Lapangan (PKL) dilaksanakan dari tanggal 16

   Agustus s/d 16 Oktober 2011, masuk Praktik Kerja Lapangan (PKL) dari jam

   08.00 pagi sampai jam 02.00 siang. Posisi penulis menjalani Praktik Kerja

   Lapangan (PKL) di tempatkan di bagian Unit Pelayanan Luar (UPL),

   Kegiatan penulis setiap hari menyiapkan permintaan Benda Pos dan Materai

   (BPM) yang di minta oleh kantor Pos Cabang.

More Related Content

Viewers also liked

Lampiran source code
Lampiran source codeLampiran source code
Lampiran source codeancunk
 
что читал евгений онегин
что читал евгений онегинчто читал евгений онегин
что читал евгений онегинFlorida25
 
Theories of Growth and Development1
Theories of Growth and Development1Theories of Growth and Development1
Theories of Growth and Development1Jan Rey Aquino
 
Prospect of job carreer in banking sector
Prospect of job carreer in banking sectorProspect of job carreer in banking sector
Prospect of job carreer in banking sectorSubodh Paudel
 
Makalah Menegenai Profesi/Kerjaan TI di Perusahaan Umum, IT dan Pemerintahan
Makalah Menegenai Profesi/Kerjaan TI di Perusahaan Umum, IT dan PemerintahanMakalah Menegenai Profesi/Kerjaan TI di Perusahaan Umum, IT dan Pemerintahan
Makalah Menegenai Profesi/Kerjaan TI di Perusahaan Umum, IT dan Pemerintahanpradjana
 
Recover-e Presentation
Recover-e PresentationRecover-e Presentation
Recover-e PresentationSiSo
 

Viewers also liked (6)

Lampiran source code
Lampiran source codeLampiran source code
Lampiran source code
 
что читал евгений онегин
что читал евгений онегинчто читал евгений онегин
что читал евгений онегин
 
Theories of Growth and Development1
Theories of Growth and Development1Theories of Growth and Development1
Theories of Growth and Development1
 
Prospect of job carreer in banking sector
Prospect of job carreer in banking sectorProspect of job carreer in banking sector
Prospect of job carreer in banking sector
 
Makalah Menegenai Profesi/Kerjaan TI di Perusahaan Umum, IT dan Pemerintahan
Makalah Menegenai Profesi/Kerjaan TI di Perusahaan Umum, IT dan PemerintahanMakalah Menegenai Profesi/Kerjaan TI di Perusahaan Umum, IT dan Pemerintahan
Makalah Menegenai Profesi/Kerjaan TI di Perusahaan Umum, IT dan Pemerintahan
 
Recover-e Presentation
Recover-e PresentationRecover-e Presentation
Recover-e Presentation
 

Similar to SISTEM PENGELOLAAN BPM

Laporan On the Job Training Part 5
Laporan On the Job Training Part 5Laporan On the Job Training Part 5
Laporan On the Job Training Part 5Bung Fhadhil
 
Laporan praktek kerja lapangan
Laporan praktek kerja lapanganLaporan praktek kerja lapangan
Laporan praktek kerja lapanganfaizal206127
 
Laporan PKL VB 6.0
Laporan PKL VB 6.0Laporan PKL VB 6.0
Laporan PKL VB 6.0ltryohandoko
 
Isi laporan pklku
Isi laporan pklkuIsi laporan pklku
Isi laporan pklkusyahrul2405
 
Bab 1 yang betul
Bab 1 yang betulBab 1 yang betul
Bab 1 yang betulLEo CoOlz
 
Aplikasi Layanan Informasi Pada Karyawan Berbasis PHP dan SMS Gateway di PT. ...
Aplikasi Layanan Informasi Pada Karyawan Berbasis PHP dan SMS Gateway di PT. ...Aplikasi Layanan Informasi Pada Karyawan Berbasis PHP dan SMS Gateway di PT. ...
Aplikasi Layanan Informasi Pada Karyawan Berbasis PHP dan SMS Gateway di PT. ...Uofa_Unsada
 
Laporan presentasi sukmayanti
Laporan presentasi sukmayantiLaporan presentasi sukmayanti
Laporan presentasi sukmayantisukmacomel
 
Laporan On the Job Training Part 2
Laporan On the Job Training Part 2Laporan On the Job Training Part 2
Laporan On the Job Training Part 2Bung Fhadhil
 
RANCANG BANGUN SISTEM INFORMASI SASARAN KERJA PEGAWAI DI DINAS KOMINFO JATIM
RANCANG BANGUN SISTEM INFORMASI SASARAN KERJA PEGAWAI DI DINAS KOMINFO JATIMRANCANG BANGUN SISTEM INFORMASI SASARAN KERJA PEGAWAI DI DINAS KOMINFO JATIM
RANCANG BANGUN SISTEM INFORMASI SASARAN KERJA PEGAWAI DI DINAS KOMINFO JATIMUnipdu
 
Jbptunikompp gdl-firmansyah-27663-3-unikom f-i
Jbptunikompp gdl-firmansyah-27663-3-unikom f-iJbptunikompp gdl-firmansyah-27663-3-unikom f-i
Jbptunikompp gdl-firmansyah-27663-3-unikom f-iAngga Prasetya II
 
MODUL AJAR INFORMATIKA - TEKNOLOGI INFORMASI DAN KOMPUTER.pdf
MODUL AJAR INFORMATIKA - TEKNOLOGI INFORMASI DAN KOMPUTER.pdfMODUL AJAR INFORMATIKA - TEKNOLOGI INFORMASI DAN KOMPUTER.pdf
MODUL AJAR INFORMATIKA - TEKNOLOGI INFORMASI DAN KOMPUTER.pdfFykryRichardAlMusa
 
MODUL AJAR INFORMATIKA - TEKNOLOGI INFORMASI DAN KOMPUTER.pdf
MODUL AJAR INFORMATIKA - TEKNOLOGI INFORMASI DAN KOMPUTER.pdfMODUL AJAR INFORMATIKA - TEKNOLOGI INFORMASI DAN KOMPUTER.pdf
MODUL AJAR INFORMATIKA - TEKNOLOGI INFORMASI DAN KOMPUTER.pdfFykryRichardAlMusa
 
Contoh_KERJA INSINYUR PADA MAHASISWA PROGRAM STUDI
Contoh_KERJA INSINYUR PADA MAHASISWA PROGRAM STUDIContoh_KERJA INSINYUR PADA MAHASISWA PROGRAM STUDI
Contoh_KERJA INSINYUR PADA MAHASISWA PROGRAM STUDIDonnySetyanur
 
M3 kb3 administrasi sarana prasarana kantor melalui aplikasi pengolahan data
M3 kb3 administrasi sarana prasarana kantor melalui aplikasi pengolahan dataM3 kb3 administrasi sarana prasarana kantor melalui aplikasi pengolahan data
M3 kb3 administrasi sarana prasarana kantor melalui aplikasi pengolahan dataYayan Yanuar Rahman
 
M3 kb3 administrasi sarana prasarana kantor melalui aplikasi pengolahan data
M3 kb3 administrasi sarana prasarana kantor melalui aplikasi pengolahan dataM3 kb3 administrasi sarana prasarana kantor melalui aplikasi pengolahan data
M3 kb3 administrasi sarana prasarana kantor melalui aplikasi pengolahan dataPPGhybrid3
 

Similar to SISTEM PENGELOLAAN BPM (20)

Laporan On the Job Training Part 5
Laporan On the Job Training Part 5Laporan On the Job Training Part 5
Laporan On the Job Training Part 5
 
Laporan praktek kerja lapangan
Laporan praktek kerja lapanganLaporan praktek kerja lapangan
Laporan praktek kerja lapangan
 
Laporan PKL VB 6.0
Laporan PKL VB 6.0Laporan PKL VB 6.0
Laporan PKL VB 6.0
 
Isi laporan pklku
Isi laporan pklkuIsi laporan pklku
Isi laporan pklku
 
Bab 1 yang betul
Bab 1 yang betulBab 1 yang betul
Bab 1 yang betul
 
Proposal kegiatan pkl
Proposal kegiatan pklProposal kegiatan pkl
Proposal kegiatan pkl
 
Aplikasi Layanan Informasi Pada Karyawan Berbasis PHP dan SMS Gateway di PT. ...
Aplikasi Layanan Informasi Pada Karyawan Berbasis PHP dan SMS Gateway di PT. ...Aplikasi Layanan Informasi Pada Karyawan Berbasis PHP dan SMS Gateway di PT. ...
Aplikasi Layanan Informasi Pada Karyawan Berbasis PHP dan SMS Gateway di PT. ...
 
Jurnal umi
Jurnal umiJurnal umi
Jurnal umi
 
Laporan presentasi sukmayanti
Laporan presentasi sukmayantiLaporan presentasi sukmayanti
Laporan presentasi sukmayanti
 
Contoh props l
Contoh props lContoh props l
Contoh props l
 
Laporan prakerin
Laporan prakerinLaporan prakerin
Laporan prakerin
 
Laporan On the Job Training Part 2
Laporan On the Job Training Part 2Laporan On the Job Training Part 2
Laporan On the Job Training Part 2
 
Presentasi pkl
Presentasi pklPresentasi pkl
Presentasi pkl
 
RANCANG BANGUN SISTEM INFORMASI SASARAN KERJA PEGAWAI DI DINAS KOMINFO JATIM
RANCANG BANGUN SISTEM INFORMASI SASARAN KERJA PEGAWAI DI DINAS KOMINFO JATIMRANCANG BANGUN SISTEM INFORMASI SASARAN KERJA PEGAWAI DI DINAS KOMINFO JATIM
RANCANG BANGUN SISTEM INFORMASI SASARAN KERJA PEGAWAI DI DINAS KOMINFO JATIM
 
Jbptunikompp gdl-firmansyah-27663-3-unikom f-i
Jbptunikompp gdl-firmansyah-27663-3-unikom f-iJbptunikompp gdl-firmansyah-27663-3-unikom f-i
Jbptunikompp gdl-firmansyah-27663-3-unikom f-i
 
MODUL AJAR INFORMATIKA - TEKNOLOGI INFORMASI DAN KOMPUTER.pdf
MODUL AJAR INFORMATIKA - TEKNOLOGI INFORMASI DAN KOMPUTER.pdfMODUL AJAR INFORMATIKA - TEKNOLOGI INFORMASI DAN KOMPUTER.pdf
MODUL AJAR INFORMATIKA - TEKNOLOGI INFORMASI DAN KOMPUTER.pdf
 
MODUL AJAR INFORMATIKA - TEKNOLOGI INFORMASI DAN KOMPUTER.pdf
MODUL AJAR INFORMATIKA - TEKNOLOGI INFORMASI DAN KOMPUTER.pdfMODUL AJAR INFORMATIKA - TEKNOLOGI INFORMASI DAN KOMPUTER.pdf
MODUL AJAR INFORMATIKA - TEKNOLOGI INFORMASI DAN KOMPUTER.pdf
 
Contoh_KERJA INSINYUR PADA MAHASISWA PROGRAM STUDI
Contoh_KERJA INSINYUR PADA MAHASISWA PROGRAM STUDIContoh_KERJA INSINYUR PADA MAHASISWA PROGRAM STUDI
Contoh_KERJA INSINYUR PADA MAHASISWA PROGRAM STUDI
 
M3 kb3 administrasi sarana prasarana kantor melalui aplikasi pengolahan data
M3 kb3 administrasi sarana prasarana kantor melalui aplikasi pengolahan dataM3 kb3 administrasi sarana prasarana kantor melalui aplikasi pengolahan data
M3 kb3 administrasi sarana prasarana kantor melalui aplikasi pengolahan data
 
M3 kb3 administrasi sarana prasarana kantor melalui aplikasi pengolahan data
M3 kb3 administrasi sarana prasarana kantor melalui aplikasi pengolahan dataM3 kb3 administrasi sarana prasarana kantor melalui aplikasi pengolahan data
M3 kb3 administrasi sarana prasarana kantor melalui aplikasi pengolahan data
 

Recently uploaded

Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5KIKI TRISNA MUKTI
 
421783639-ppt-overdosis-dan-keracunan-pptx.pptx
421783639-ppt-overdosis-dan-keracunan-pptx.pptx421783639-ppt-overdosis-dan-keracunan-pptx.pptx
421783639-ppt-overdosis-dan-keracunan-pptx.pptxGiftaJewela
 
Materi Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptx
Materi Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptxMateri Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptx
Materi Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptxRezaWahyuni6
 
Dinamika Hidrosfer geografi kelas X genap
Dinamika Hidrosfer geografi kelas X genapDinamika Hidrosfer geografi kelas X genap
Dinamika Hidrosfer geografi kelas X genapsefrida3
 
BAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptx
BAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptxBAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptx
BAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptxJamhuriIshak
 
Tugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docx
Tugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docxTugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docx
Tugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docxmawan5982
 
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATAS
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATASMATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATAS
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATASKurniawan Dirham
 
Wawasan Nusantara sebagai satu kesatuan, politik, ekonomi, sosial, budaya, d...
Wawasan Nusantara  sebagai satu kesatuan, politik, ekonomi, sosial, budaya, d...Wawasan Nusantara  sebagai satu kesatuan, politik, ekonomi, sosial, budaya, d...
Wawasan Nusantara sebagai satu kesatuan, politik, ekonomi, sosial, budaya, d...MarwanAnugrah
 
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAK
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAKDEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAK
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAKirwan461475
 
Kesebangunan Segitiga matematika kelas 7 kurikulum merdeka.pptx
Kesebangunan Segitiga matematika kelas 7 kurikulum merdeka.pptxKesebangunan Segitiga matematika kelas 7 kurikulum merdeka.pptx
Kesebangunan Segitiga matematika kelas 7 kurikulum merdeka.pptxDwiYuniarti14
 
Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMM
Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMMLaporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMM
Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMMmulyadia43
 
Prakarsa Perubahan dengan Kanvas ATAP & BAGJA.pptx
Prakarsa Perubahan dengan Kanvas ATAP & BAGJA.pptxPrakarsa Perubahan dengan Kanvas ATAP & BAGJA.pptx
Prakarsa Perubahan dengan Kanvas ATAP & BAGJA.pptxSyaimarChandra1
 
PPT Integrasi Islam & Ilmu Pengetahuan.pptx
PPT Integrasi Islam & Ilmu Pengetahuan.pptxPPT Integrasi Islam & Ilmu Pengetahuan.pptx
PPT Integrasi Islam & Ilmu Pengetahuan.pptxnerow98
 
Aksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdf
Aksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdfAksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdf
Aksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdfDimanWr1
 
TUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdf
TUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdfTUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdf
TUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdfElaAditya
 
442539315-ppt-modul-6-pend-seni-pptx.pptx
442539315-ppt-modul-6-pend-seni-pptx.pptx442539315-ppt-modul-6-pend-seni-pptx.pptx
442539315-ppt-modul-6-pend-seni-pptx.pptxHendryJulistiyanto
 
AKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptx
AKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptxAKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptx
AKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptxWirionSembiring2
 
Contoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdf
Contoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdfContoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdf
Contoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdfCandraMegawati
 
Modul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase C
Modul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase CModul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase C
Modul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase CAbdiera
 
soal AKM Mata Pelajaran PPKN kelas .pptx
soal AKM Mata Pelajaran PPKN kelas .pptxsoal AKM Mata Pelajaran PPKN kelas .pptx
soal AKM Mata Pelajaran PPKN kelas .pptxazhari524
 

Recently uploaded (20)

Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5
 
421783639-ppt-overdosis-dan-keracunan-pptx.pptx
421783639-ppt-overdosis-dan-keracunan-pptx.pptx421783639-ppt-overdosis-dan-keracunan-pptx.pptx
421783639-ppt-overdosis-dan-keracunan-pptx.pptx
 
Materi Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptx
Materi Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptxMateri Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptx
Materi Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptx
 
Dinamika Hidrosfer geografi kelas X genap
Dinamika Hidrosfer geografi kelas X genapDinamika Hidrosfer geografi kelas X genap
Dinamika Hidrosfer geografi kelas X genap
 
BAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptx
BAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptxBAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptx
BAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptx
 
Tugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docx
Tugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docxTugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docx
Tugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docx
 
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATAS
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATASMATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATAS
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATAS
 
Wawasan Nusantara sebagai satu kesatuan, politik, ekonomi, sosial, budaya, d...
Wawasan Nusantara  sebagai satu kesatuan, politik, ekonomi, sosial, budaya, d...Wawasan Nusantara  sebagai satu kesatuan, politik, ekonomi, sosial, budaya, d...
Wawasan Nusantara sebagai satu kesatuan, politik, ekonomi, sosial, budaya, d...
 
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAK
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAKDEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAK
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAK
 
Kesebangunan Segitiga matematika kelas 7 kurikulum merdeka.pptx
Kesebangunan Segitiga matematika kelas 7 kurikulum merdeka.pptxKesebangunan Segitiga matematika kelas 7 kurikulum merdeka.pptx
Kesebangunan Segitiga matematika kelas 7 kurikulum merdeka.pptx
 
Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMM
Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMMLaporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMM
Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMM
 
Prakarsa Perubahan dengan Kanvas ATAP & BAGJA.pptx
Prakarsa Perubahan dengan Kanvas ATAP & BAGJA.pptxPrakarsa Perubahan dengan Kanvas ATAP & BAGJA.pptx
Prakarsa Perubahan dengan Kanvas ATAP & BAGJA.pptx
 
PPT Integrasi Islam & Ilmu Pengetahuan.pptx
PPT Integrasi Islam & Ilmu Pengetahuan.pptxPPT Integrasi Islam & Ilmu Pengetahuan.pptx
PPT Integrasi Islam & Ilmu Pengetahuan.pptx
 
Aksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdf
Aksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdfAksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdf
Aksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdf
 
TUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdf
TUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdfTUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdf
TUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdf
 
442539315-ppt-modul-6-pend-seni-pptx.pptx
442539315-ppt-modul-6-pend-seni-pptx.pptx442539315-ppt-modul-6-pend-seni-pptx.pptx
442539315-ppt-modul-6-pend-seni-pptx.pptx
 
AKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptx
AKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptxAKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptx
AKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptx
 
Contoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdf
Contoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdfContoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdf
Contoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdf
 
Modul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase C
Modul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase CModul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase C
Modul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase C
 
soal AKM Mata Pelajaran PPKN kelas .pptx
soal AKM Mata Pelajaran PPKN kelas .pptxsoal AKM Mata Pelajaran PPKN kelas .pptx
soal AKM Mata Pelajaran PPKN kelas .pptx
 

SISTEM PENGELOLAAN BPM

  • 1. BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Permasalahan yang ada pada PT.Pos Indonesia (Persero) Cabang Selong adalah kurang amannya suatu system yang ada, di mana proses pengolahan, penginputan data data masih menggunakan Microsoft office excel dan penulis mencoba membuat suatu program aplikasi yang dapat mempermudah user dalam pengolahan data dengan menggunakan Microsoft visual basic 6.0. dengan system yang lebih aman. Dengan adanya system yang lebih aman maka data-data akan lebih terorganisir dan suatu permasalahan bisa teratasi dan terintegrasi dengan baik. B. Rumusan Masalah Berdasarkan uraian latar belakang di atas maka dapat di rumuskan permasalahan yang akan di bahas dalam laporan Praktik Kerja Lapangan (PKL) ini adalah bagaimana cara kita dalam membuat sistem aplikasi pemenuhan amprah BPM ( Benda Pos dan Materai ) pada PT. Pos Indonesia Cabang Selong. C. Batasan Masalah 1
  • 2. 2 Dalam laporan ini penulis hanya membatasi permasalahannya mengenai sistem penginputan, pengeditan, dan kalkulasi dalam pemenuhan amprah benda pos dan materai pada PT. Pos Indonesia Cabang Selong Menggunakan Program Visual Basic 6.0 D. Tujuan dan Manfaat 1. Tujuan Praktik Keja Lapangan (PKL) Adapun tujuan praktik kerja lapangan (PKL) ini adalah sebagai berikut : a. Praktik kerja lapangan dilakukan guna memenuhi persyaratan dalam menyelesaikan studi ahir di LPWN Hamzanwadi Pancor. b. Untuk memberikan gambaran nyata kepada mahasiswa, bagaimana situasi dan kondisi di dunia kerja supaya di kemudian hari nanti para lulusan LPWN Hamzanwadi Pancor menjadi pekerja yang siap pakai jika pada suatu saat bisa di terima kerja disuatu instansi. c. Dapat memudahkan kerja petugas / kariawan di PT.Pos Indonesia pada bagian Unit pelayanan luar. Dalam pemenuhan amprah benda pos dan materai. d. Dapat mempermudah dalam penginputan data, mengedit, dan mencetak data dibagian pelayanan luar. 2. Manfaat Praktik Keja Lapangan (PKL)
  • 3. 3 a. Agar mahasiswa dapat menambah wawasan dan pengetahuan dengan memadukan ilmu yang di dapatkan selama di bangku kuliah dan dari tempat praktik / dunia kerja. b. Untuk meningkatkan keterampilan dalam melakukan tugas dan pekerjaan secara lansung. E. Rincian Pelaksanaan Tempat Praktik Kerja Lapangan (PKL) di PT. Pos Indonesia (Persero) cabang Selong . Jalan Prof. M. Yamin, No. 61 Selong Lombok Timur. Waktu Praktik Kerja Lapangan (PKL) dilaksanakan dari tanggal 16 Agustus s/d 16 Oktober 2011, masuk Praktik Kerja Lapangan (PKL) dari jam 08.00 pagi sampai jam 02.00 siang. Posisi penulis menjalani Praktik Kerja Lapangan (PKL) di tempatkan di bagian Unit Pelayanan Luar (UPL), Kegiatan penulis setiap hari menyiapkan permintaan Benda Pos dan Materai (BPM) yang di minta oleh kantor Pos Cabang.