SlideShare a Scribd company logo
Jarum Sejarah Pengetahuan
0 Konsep dasar jarum sejarah pengetahuan pada waktu
dulu ialah kriteria “kesamaan”. Dalam kurun waktu
tersebut tidak ada perbedaan antara berbagai pengetahuan
0 Pada abad ke-17 Konsep dasarnya berubah dari
“kesamaan” kepada “perbedaan”.
0 Pohon pengetahuan mulai dibeda-bedakan berdasarkan
apa yang diketahui (Ontologi), bagaimana cara
mengetahui (epistemologi) dan untuk apa (aksiologi)
pengetahuan itu digunakan.
Epistemologi
0 Bagaimana cara kita menyusun pengetahuan yang benar?
0 Epistemologi berasal dari bahasa Yunani yaitu episteme
yang berarti pengetahuan dan logos yang berarti teori
0 Epistemologi adalah bagian filsafat atau cabang filsafat
yang membicarakan tentang terjadinya pengetahuan dan
mengadakan penilaian atau pembenaran dari pengetahuan
yang telah terjadi itu.
3 tahap perkembangan
budaya
0 Tahap Mistis
Sikap manusia yang merasa terkepung oleh kekuatan gaib
disekitarnya.
0 Tahap Ontologis
Sikap manusia yang tidak lagi merasa terkepung oleh kekuatan-
kekuatan gaib, bersikap mengambil jarak dari obyek di sekitarnya
dan melakukan penelaahan – penelaahan terhadap obyek tersebut
0 Tahap Fungsional
Sikap manusia yang bukan saja terbebas dari kepungan kekuatan
gaib dan mempunyai pengetahuan berdasarkan penelaahan
terhadap obyek-obyek di sekitar, namun juga memfungsionalkan
pengetahuan tersebut bagi kepentingan dirinya.
Sumber Pengetahuan
0 Indera
o Indera digunakan untuk berhubungan dengan dunia fisik
atau lingkungan di sekitar kita. Pengetahuan lewat indera
disebut juga pengalaman, sifatnya empiris dan terukur.
Tetapi mengandalkan pengetahuan semata-mata kepada
indera jelas tidak mencukupi.
0 Akal
Akal atau rasio merupakan fungsi dari organ yang secara
fisik bertempat di dalam kepala, yakni otak. Keunggulan
akal yang paling utama adalah kemampuannya menangkap
esensi atau hakikat dari sesuatu, tanpa terikat pada fakta-
fakta khusus.
0 Hati atau Intuisi
Pada praktiknya, intuisi muncul berupa pengetahuan yang
tiba-tiba saja hadir dalam kesadaran, tanpa melalui proses
penalaran yang jelas, non-analitis, dan tidak selalu logis.
Intuisi bisa muncul kapan saja tanpa kita rencanakan, baik
saat santai maupun tegang, ketika diam maupun bergerak.
Intuisi disebut juga ilham atau inspirasi.
0 Logika
 Logika adalah cara berpikir atau penalaran menuju
kesimpulan yang benar. Aristoteles memerkenalkan dua
bentuk logika yang sekarang kita kenal dengan istilah
deduksi dan induksi. Logika deduksi, dikenal juga dengan
nama silogisme. Logika induksi adalah kebalikan dari
deduksi, yaitu menarik kesimpulan dari pernyataan-
pernyataan yang bersifat khusus menuju pernyataan umum
Pengetahuan ilmiah, alias ilmu, dapat diibaratkan sebagai
alat bagi manusia dalam memecahkan berbagai persoalan
yang dihadapinya. Pemecahan tersebut pada dasarnya
adalah dengan meramalkan dan mengontrol gejala alam.
Ilmu
Metode untuk memperoleh
pengetahuan
0 Empirisme
Menurut John Locke pengetahuan diperoleh dengan
perantaraan indera.
seluruh sisa pengetahuan kita diperoleh dengan jalan
menggunakan serta memperbandingkan ide-ide yang
diperoleh dari penginderaan serta refleksi yang pertama-tama
dan sederhana tersebut
Rasionalisme
Kebenaran dan kesesatan terletak di dalam ide kita, dan
bukannya di dalam diri barang sesuatu
Jika kebenaran mengandung makna, mempunyai ide yang
sesuai dengan atau menunjuk kepada kenyataan, maka
kebenaran hanya dapat ada di dalam pikiran kita dan hanya
dapat diperoleh dengan akal budi saja
0 Intuisme
• Intuisi di artikan sebagai pengetahuan yang diperoleh
secara langsung, yang mutlak dan bukannya pengetahuan
yang nisbi atau yang ada perantaranya
• Intuisi bersifat personal dan tidak bisa diramalkan atau
direka-reka. Intuisi bisa digunakan sebagai hipotesis untuk
analisa selanjutnya dalam menentukan benar atau tidaknya
pernyataan-pernyataan yang telah di kemukakan.
0 Fenomenalisme
• Karena itu kita tidak pernah mempunyai pengetahuan
tentang barang sesuatu seperti keadaannya sendiri,
melainkan hanya tentang sesuatu seperti yang menampak
kepada kita, artinya, pengetahuan tentang gejala
(Phenomenon).
Bentuk A Priori
0 Akal mempunya bentuk-bentuk untuk mengalami, memahami,
serta berpikir, dan pengetahuan selalu terdapat dalam bentuk-
bentuk ini.
0 Kant sendiri menggolongkan 4 macam pengetahuan, yaitu
 Analitis a priori : yang berarti pengetahuan yang terjadi tanpa
adanya atau melalui pengalaman, baik pengalaman indera
maupun pengalaman batin dengan cara berpikir deduktif.
 Sintetis a priori : yang berarti pengetahuan yang terjadi tanpa
adanya atau melalui pengalaman, baik pengalaman indera
maupun pengalaman batin dengan cara berpikir induktif.
 Analitis a posteriori : pengetahuan yang terjadi karena adanya
pengalaman dengan dengan cara berpikir deduktif.
 Sinstetis a posteriori: pengetahuan yang terjadi karena adanya
pengalaman dengan cara berpikir induktif.
Pengetahuan Diskursif dan
Pengetahuan Intuitif
0 Pengetahuan diskusif diperoleh melalui penggunaan
simbol-simbol yang mencoba mengatakan kepada kita
mengenai sesuatu dan dapat diterjemahkan mengenai
sesuatu itu.
0 Sedangkan intuisi mengatasi sifat lahiriah pengetahuan
simbolis, yang pada dasarnya bersifat analitis dan
memberikan kita semua yang bersahaja, yang mutlak
tanpa suatu ungkapan, terjemahan atau penggambaran
secara simbolis.
Kebenaran Pengetahuan
0 Teori Koherensi (Theory of Coherence)
Berdasarkan teori ini, suatu pengetahuan dianggap benar
apabila pengetahuan tersebut kohoren dengan pengetahuan
yang ada sebelumnya dan sudah dibuktikan kebenarannya.
Teori Korespondensi (Theory of Corespondence)
suatu pengetahuan dianggap benar jika pengetahuan
tersebut mempunyai hubungan dengan suatu kenyataan
yang memang benar.
Teori Pragmatis (Theory of Pragmatism)
pengetahuan dikatakan benar apabila pengetahuan tersebut
terlihat secara praktis benar atau memiliki sifat kepraktisan
yang benar
Metode Ilmiah
0 Pendekatan rasional yang digabungkan dengan
pendekatan empiris dalam langkah menuju dan dapat
menghasilkan pengetahuan inilah yang disebut metode
ilmiah.
0 beberapa langkah yang mencerminkan tahap-tahap dalam
kegiatan ilmiah:
1. Perumusan masalah
2. Penyusunan kerangka berpikir dalam pengajuan
hipotesis.
3. Perumusan hipotesis
4. Pengujian hipotesis
5. Penarikan kesimpulan
Struktur Pengetahuan Ilmiah
1. Asumsi
2. Hipotesa
3. Prinsip
4. Teori
5. Hukum
6. Aksioma/postulat
Kesimpulan
0 Ilmu pengetahuan adalah ilmu yang mencoba menjawab
segala permasalahan atau gejala-gejala alam dan lingkungan
atau masyarakat dengan menggunakan metode-metode ilmiah.
0 Ilmu pengetahuan bersifat relatif. Dengan kata lain, akan terus
berkembang seiring dengan perkembangan kebudayaan yang
mempengaruhi pola pikir manusia, dalam memenuhi
kebutuhannya akan kebenaran dan pemanfaatan hidup yang
lebih berarti.
0 Teori-teori yang ada sekarang tidak akan bertahan selamanya.
Ada kemungkinan untuk dibantah oleh teori-teori baru yang
lebih mendekati kepada kebenaran, sesuai dengan struktur
pengetahuan ilmiah.

More Related Content

What's hot

PPT KEBENARAN ILMIAH.pdf
PPT KEBENARAN ILMIAH.pdfPPT KEBENARAN ILMIAH.pdf
PPT KEBENARAN ILMIAH.pdf
SukmaWati130587
 
Aksiologi Ilmu Pendidikan
Aksiologi Ilmu PendidikanAksiologi Ilmu Pendidikan
Aksiologi Ilmu Pendidikan
META GUNAWAN
 
Epistemologi
EpistemologiEpistemologi
filsafat-pengetahuan-epistemologi
filsafat-pengetahuan-epistemologifilsafat-pengetahuan-epistemologi
filsafat-pengetahuan-epistemologiCapung Humve
 
filsafat ilmu
filsafat ilmufilsafat ilmu
filsafat ilmu
KuliahMandiri.org
 
Epistemologi Dalam Filsafat
Epistemologi Dalam FilsafatEpistemologi Dalam Filsafat
Epistemologi Dalam Filsafat
Levina Lme
 
Aliran Kritisisme Dan Intuisionisme.pptx
Aliran Kritisisme Dan Intuisionisme.pptxAliran Kritisisme Dan Intuisionisme.pptx
Aliran Kritisisme Dan Intuisionisme.pptx
Ireclever
 
Perbandingan Filsafat Ilmu Modern dan Postmodern
Perbandingan Filsafat Ilmu Modern dan PostmodernPerbandingan Filsafat Ilmu Modern dan Postmodern
Perbandingan Filsafat Ilmu Modern dan Postmodern
Yulia Eolia
 
Teori falsifikasi karl
Teori falsifikasi karlTeori falsifikasi karl
Teori falsifikasi karl
Achmad Ridha
 
Filsafat zaman modern
Filsafat zaman modernFilsafat zaman modern
Filsafat zaman modern
Rossalia I. Kartika Sari
 
Dimensi Ontologi
Dimensi OntologiDimensi Ontologi
Dimensi Ontologi
Nurmahmudah M.Phil.
 
Ontologi, epistomologi, dan aksiologi presentasi ke 8
Ontologi, epistomologi, dan aksiologi presentasi ke 8Ontologi, epistomologi, dan aksiologi presentasi ke 8
Ontologi, epistomologi, dan aksiologi presentasi ke 8
Alfis Khisoli
 
Makalah filsafat ilmu
Makalah filsafat ilmuMakalah filsafat ilmu
Makalah filsafat ilmu
Warnet Raha
 
Dasar-Dasar Pengetahuan
Dasar-Dasar PengetahuanDasar-Dasar Pengetahuan
Dasar-Dasar PengetahuanMuhammad Ihsan
 
Mata kuliah-filsafat-ilmu1
Mata kuliah-filsafat-ilmu1Mata kuliah-filsafat-ilmu1
Mata kuliah-filsafat-ilmu1
Mu'amar ad darory
 
Tanya Jawab Materi Pengantar Filsafat Ilmu Dari Sudut Pandang Ontologi, Epist...
Tanya Jawab Materi Pengantar Filsafat Ilmu Dari Sudut Pandang Ontologi, Epist...Tanya Jawab Materi Pengantar Filsafat Ilmu Dari Sudut Pandang Ontologi, Epist...
Tanya Jawab Materi Pengantar Filsafat Ilmu Dari Sudut Pandang Ontologi, Epist...
YuliaKartika6
 
Filsafat Moderen
Filsafat Moderen Filsafat Moderen
Filsafat Moderen
Islamic Studies
 
Hakikat Ilmu Pengetahuan
Hakikat Ilmu PengetahuanHakikat Ilmu Pengetahuan
Hakikat Ilmu Pengetahuan
Nurmahmudah M.Phil.
 

What's hot (20)

PPT KEBENARAN ILMIAH.pdf
PPT KEBENARAN ILMIAH.pdfPPT KEBENARAN ILMIAH.pdf
PPT KEBENARAN ILMIAH.pdf
 
Aksiologi Ilmu Pendidikan
Aksiologi Ilmu PendidikanAksiologi Ilmu Pendidikan
Aksiologi Ilmu Pendidikan
 
Epistemologi
EpistemologiEpistemologi
Epistemologi
 
filsafat-pengetahuan-epistemologi
filsafat-pengetahuan-epistemologifilsafat-pengetahuan-epistemologi
filsafat-pengetahuan-epistemologi
 
Filsafat umum
Filsafat umumFilsafat umum
Filsafat umum
 
filsafat ilmu
filsafat ilmufilsafat ilmu
filsafat ilmu
 
Epistemologi Dalam Filsafat
Epistemologi Dalam FilsafatEpistemologi Dalam Filsafat
Epistemologi Dalam Filsafat
 
Aliran Kritisisme Dan Intuisionisme.pptx
Aliran Kritisisme Dan Intuisionisme.pptxAliran Kritisisme Dan Intuisionisme.pptx
Aliran Kritisisme Dan Intuisionisme.pptx
 
Perbandingan Filsafat Ilmu Modern dan Postmodern
Perbandingan Filsafat Ilmu Modern dan PostmodernPerbandingan Filsafat Ilmu Modern dan Postmodern
Perbandingan Filsafat Ilmu Modern dan Postmodern
 
Teori falsifikasi karl
Teori falsifikasi karlTeori falsifikasi karl
Teori falsifikasi karl
 
Filsafat zaman modern
Filsafat zaman modernFilsafat zaman modern
Filsafat zaman modern
 
Dimensi Ontologi
Dimensi OntologiDimensi Ontologi
Dimensi Ontologi
 
Ontologi, epistomologi, dan aksiologi presentasi ke 8
Ontologi, epistomologi, dan aksiologi presentasi ke 8Ontologi, epistomologi, dan aksiologi presentasi ke 8
Ontologi, epistomologi, dan aksiologi presentasi ke 8
 
Makalah filsafat ilmu
Makalah filsafat ilmuMakalah filsafat ilmu
Makalah filsafat ilmu
 
Dasar-Dasar Pengetahuan
Dasar-Dasar PengetahuanDasar-Dasar Pengetahuan
Dasar-Dasar Pengetahuan
 
Mata kuliah-filsafat-ilmu1
Mata kuliah-filsafat-ilmu1Mata kuliah-filsafat-ilmu1
Mata kuliah-filsafat-ilmu1
 
Tanya Jawab Materi Pengantar Filsafat Ilmu Dari Sudut Pandang Ontologi, Epist...
Tanya Jawab Materi Pengantar Filsafat Ilmu Dari Sudut Pandang Ontologi, Epist...Tanya Jawab Materi Pengantar Filsafat Ilmu Dari Sudut Pandang Ontologi, Epist...
Tanya Jawab Materi Pengantar Filsafat Ilmu Dari Sudut Pandang Ontologi, Epist...
 
Filsafat Moderen
Filsafat Moderen Filsafat Moderen
Filsafat Moderen
 
Power point filsafat tp
Power point filsafat tpPower point filsafat tp
Power point filsafat tp
 
Hakikat Ilmu Pengetahuan
Hakikat Ilmu PengetahuanHakikat Ilmu Pengetahuan
Hakikat Ilmu Pengetahuan
 

Viewers also liked

Proyecto de estructura
Proyecto de estructuraProyecto de estructura
Proyecto de estructura
Ariana Andreina Ferrer Sanchez
 
Giao an lao dong tu n 9 và tu-n 10 c-a duyên
Giao an lao dong tu n 9 và tu-n 10 c-a duyênGiao an lao dong tu n 9 và tu-n 10 c-a duyên
Giao an lao dong tu n 9 và tu-n 10 c-a duyên
Tiên Duyên
 
Los colores del arco iris
Los colores del arco irisLos colores del arco iris
Los colores del arco iris
docentes san luis de palenque
 
Wildlife toursim next decade
Wildlife toursim next decadeWildlife toursim next decade
Wildlife toursim next decade
RondaGreen
 
Denise Crape Resume (1) New updated
Denise Crape Resume (1) New updatedDenise Crape Resume (1) New updated
Denise Crape Resume (1) New updateddenise crape
 
Trainer Excellence tips
Trainer Excellence tipsTrainer Excellence tips
Trainer Excellence tips
Christos Agrogiannos
 
Sistema respiratorio
Sistema respiratorioSistema respiratorio
Sistema respiratorio
docentes san luis de palenque
 
Energy and Climate Change: Pathways to Sustainability | High School Grades 9 ...
Energy and Climate Change: Pathways to Sustainability | High School Grades 9 ...Energy and Climate Change: Pathways to Sustainability | High School Grades 9 ...
Energy and Climate Change: Pathways to Sustainability | High School Grades 9 ...
National Wildlife Federation
 
Benthic Trawl Studies in the South Sound: 1987 vs. 2014/2015
Benthic Trawl Studies in the South Sound: 1987 vs. 2014/2015Benthic Trawl Studies in the South Sound: 1987 vs. 2014/2015
Benthic Trawl Studies in the South Sound: 1987 vs. 2014/2015
Nisqually River Council
 
Alkhidmat Foundation Pakistan Annual Report 2015
Alkhidmat Foundation Pakistan Annual Report 2015Alkhidmat Foundation Pakistan Annual Report 2015
Alkhidmat Foundation Pakistan Annual Report 2015
Al-Khidmat-Foundation-Pakistan
 
LOS INVERTEBRADOS
LOS INVERTEBRADOSLOS INVERTEBRADOS
LOS INVERTEBRADOS
areaciencias
 

Viewers also liked (12)

Proyecto de estructura
Proyecto de estructuraProyecto de estructura
Proyecto de estructura
 
Giao an lao dong tu n 9 và tu-n 10 c-a duyên
Giao an lao dong tu n 9 và tu-n 10 c-a duyênGiao an lao dong tu n 9 và tu-n 10 c-a duyên
Giao an lao dong tu n 9 và tu-n 10 c-a duyên
 
Los colores del arco iris
Los colores del arco irisLos colores del arco iris
Los colores del arco iris
 
Wildlife toursim next decade
Wildlife toursim next decadeWildlife toursim next decade
Wildlife toursim next decade
 
Denise Crape Resume (1) New updated
Denise Crape Resume (1) New updatedDenise Crape Resume (1) New updated
Denise Crape Resume (1) New updated
 
Trainer Excellence tips
Trainer Excellence tipsTrainer Excellence tips
Trainer Excellence tips
 
紐西蘭的冒險文化
紐西蘭的冒險文化紐西蘭的冒險文化
紐西蘭的冒險文化
 
Sistema respiratorio
Sistema respiratorioSistema respiratorio
Sistema respiratorio
 
Energy and Climate Change: Pathways to Sustainability | High School Grades 9 ...
Energy and Climate Change: Pathways to Sustainability | High School Grades 9 ...Energy and Climate Change: Pathways to Sustainability | High School Grades 9 ...
Energy and Climate Change: Pathways to Sustainability | High School Grades 9 ...
 
Benthic Trawl Studies in the South Sound: 1987 vs. 2014/2015
Benthic Trawl Studies in the South Sound: 1987 vs. 2014/2015Benthic Trawl Studies in the South Sound: 1987 vs. 2014/2015
Benthic Trawl Studies in the South Sound: 1987 vs. 2014/2015
 
Alkhidmat Foundation Pakistan Annual Report 2015
Alkhidmat Foundation Pakistan Annual Report 2015Alkhidmat Foundation Pakistan Annual Report 2015
Alkhidmat Foundation Pakistan Annual Report 2015
 
LOS INVERTEBRADOS
LOS INVERTEBRADOSLOS INVERTEBRADOS
LOS INVERTEBRADOS
 

Similar to Bab 4 epistemologi

Bab i .2.
Bab i .2.Bab i .2.
Bab i .2.
FENY DYAH
 
Rangkuman seluruh ppt kelompok 10 pengantar filsafat ilmu kelas s
Rangkuman seluruh ppt kelompok 10 pengantar filsafat ilmu kelas sRangkuman seluruh ppt kelompok 10 pengantar filsafat ilmu kelas s
Rangkuman seluruh ppt kelompok 10 pengantar filsafat ilmu kelas s
DwiKhusnulRahmat
 
Metodologi berfikir - adri 2022.pptx
Metodologi berfikir - adri 2022.pptxMetodologi berfikir - adri 2022.pptx
Metodologi berfikir - adri 2022.pptx
adrizulpianto
 
Epistemologi
EpistemologiEpistemologi
Epistemologi
windarti aja
 
FILSAFAT ILMU EMPIRISME DAN RASIONALISME.pptx
FILSAFAT ILMU EMPIRISME DAN RASIONALISME.pptxFILSAFAT ILMU EMPIRISME DAN RASIONALISME.pptx
FILSAFAT ILMU EMPIRISME DAN RASIONALISME.pptx
MohHasbiAssiddiqi
 
Kelompok 6 Filsafat Ilmu Full Materi
Kelompok 6 Filsafat Ilmu Full MateriKelompok 6 Filsafat Ilmu Full Materi
Kelompok 6 Filsafat Ilmu Full Materi
DimasBimaAndika
 
perkembangan ilmu & metode pengetahuan
perkembangan ilmu & metode pengetahuanperkembangan ilmu & metode pengetahuan
perkembangan ilmu & metode pengetahuan
Khoiruz Zahra
 
Makalah Sumber Pengetahuan
Makalah Sumber PengetahuanMakalah Sumber Pengetahuan
Makalah Sumber Pengetahuan
sayid bukhari
 
02 epistimologi
02 epistimologi02 epistimologi
02 epistimologiadysintang
 
Filsafat Pengetahuan (Epistemology) (1).pptx
Filsafat Pengetahuan (Epistemology) (1).pptxFilsafat Pengetahuan (Epistemology) (1).pptx
Filsafat Pengetahuan (Epistemology) (1).pptx
AdityaTegarSatrio1
 
Kumpulan artikel filsafat
Kumpulan artikel filsafatKumpulan artikel filsafat
Kumpulan artikel filsafatyudiyunika
 
HNF 3012
HNF 3012HNF 3012
HNF 3012
D066567
 
Aliran rasionalisme revi
Aliran rasionalisme reviAliran rasionalisme revi
Aliran rasionalisme reviPahlepy2013
 
Aliran rasionalisme revi
Aliran rasionalisme reviAliran rasionalisme revi
Aliran rasionalisme reviPahlepy2013
 
Aliran rasionalisme revi
Aliran rasionalisme reviAliran rasionalisme revi
Aliran rasionalisme reviPahlepy2013
 
Aliran rasionalisme revi
Aliran rasionalisme reviAliran rasionalisme revi
Aliran rasionalisme reviPahlepy2013
 
Aliran rasionalisme revi
Aliran rasionalisme reviAliran rasionalisme revi
Aliran rasionalisme reviPahlepy2013
 

Similar to Bab 4 epistemologi (20)

Bab i .2.
Bab i .2.Bab i .2.
Bab i .2.
 
Rangkuman seluruh ppt kelompok 10 pengantar filsafat ilmu kelas s
Rangkuman seluruh ppt kelompok 10 pengantar filsafat ilmu kelas sRangkuman seluruh ppt kelompok 10 pengantar filsafat ilmu kelas s
Rangkuman seluruh ppt kelompok 10 pengantar filsafat ilmu kelas s
 
Metodologi berfikir - adri 2022.pptx
Metodologi berfikir - adri 2022.pptxMetodologi berfikir - adri 2022.pptx
Metodologi berfikir - adri 2022.pptx
 
Epistemologi
EpistemologiEpistemologi
Epistemologi
 
FILSAFAT ILMU EMPIRISME DAN RASIONALISME.pptx
FILSAFAT ILMU EMPIRISME DAN RASIONALISME.pptxFILSAFAT ILMU EMPIRISME DAN RASIONALISME.pptx
FILSAFAT ILMU EMPIRISME DAN RASIONALISME.pptx
 
Kelompok 6 Filsafat Ilmu Full Materi
Kelompok 6 Filsafat Ilmu Full MateriKelompok 6 Filsafat Ilmu Full Materi
Kelompok 6 Filsafat Ilmu Full Materi
 
perkembangan ilmu & metode pengetahuan
perkembangan ilmu & metode pengetahuanperkembangan ilmu & metode pengetahuan
perkembangan ilmu & metode pengetahuan
 
Makalah Sumber Pengetahuan
Makalah Sumber PengetahuanMakalah Sumber Pengetahuan
Makalah Sumber Pengetahuan
 
Epistimologi
EpistimologiEpistimologi
Epistimologi
 
02 epistimologi
02 epistimologi02 epistimologi
02 epistimologi
 
Filsafat Pengetahuan (Epistemology) (1).pptx
Filsafat Pengetahuan (Epistemology) (1).pptxFilsafat Pengetahuan (Epistemology) (1).pptx
Filsafat Pengetahuan (Epistemology) (1).pptx
 
Kumpulan artikel filsafat
Kumpulan artikel filsafatKumpulan artikel filsafat
Kumpulan artikel filsafat
 
Epistimologi
EpistimologiEpistimologi
Epistimologi
 
Bbm nota
Bbm notaBbm nota
Bbm nota
 
HNF 3012
HNF 3012HNF 3012
HNF 3012
 
Aliran rasionalisme revi
Aliran rasionalisme reviAliran rasionalisme revi
Aliran rasionalisme revi
 
Aliran rasionalisme revi
Aliran rasionalisme reviAliran rasionalisme revi
Aliran rasionalisme revi
 
Aliran rasionalisme revi
Aliran rasionalisme reviAliran rasionalisme revi
Aliran rasionalisme revi
 
Aliran rasionalisme revi
Aliran rasionalisme reviAliran rasionalisme revi
Aliran rasionalisme revi
 
Aliran rasionalisme revi
Aliran rasionalisme reviAliran rasionalisme revi
Aliran rasionalisme revi
 

Recently uploaded

Modul Projek - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
Modul Projek  - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...Modul Projek  - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
Modul Projek - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
MirnasariMutmainna1
 
Diseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptx
Diseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptxDiseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptx
Diseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptx
LucyKristinaS
 
Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docxKisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
irawan1978
 
SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024
SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024
SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024
ozijaya
 
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdfPaparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
SEMUELSAMBOKARAENG
 
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdfTugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
muhammadRifai732845
 
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdfRHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
asyi1
 
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakatPPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
jodikurniawan341
 
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdfppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
Nur afiyah
 
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-OndelSebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
ferrydmn1999
 
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptxJuknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
mattaja008
 
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdfLK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
UditGheozi2
 
untuk observasi kepala sekolah dengan pengawas
untuk observasi kepala sekolah dengan pengawasuntuk observasi kepala sekolah dengan pengawas
untuk observasi kepala sekolah dengan pengawas
TEDYHARTO1
 
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBIVISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
gloriosaesy
 
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptxRANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
SurosoSuroso19
 
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERILAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
PURWANTOSDNWATES2
 
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdfLaporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
UmyHasna1
 
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum MerdekaModul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
agusmulyadi08
 
Form B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docx
Form B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docxForm B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docx
Form B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docx
EkoPutuKromo
 

Recently uploaded (20)

Modul Projek - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
Modul Projek  - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...Modul Projek  - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
Modul Projek - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
 
Diseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptx
Diseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptxDiseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptx
Diseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptx
 
Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docxKisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
 
SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024
SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024
SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024
 
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdfPaparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
 
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdfTugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
 
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdfRHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
 
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakatPPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
 
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdfppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
 
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-OndelSebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
 
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptxJuknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
 
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdfLK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
 
untuk observasi kepala sekolah dengan pengawas
untuk observasi kepala sekolah dengan pengawasuntuk observasi kepala sekolah dengan pengawas
untuk observasi kepala sekolah dengan pengawas
 
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBIVISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
 
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptxRANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
 
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERILAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
 
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdfLaporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
 
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum MerdekaModul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
 
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
 
Form B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docx
Form B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docxForm B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docx
Form B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docx
 

Bab 4 epistemologi

  • 1.
  • 2. Jarum Sejarah Pengetahuan 0 Konsep dasar jarum sejarah pengetahuan pada waktu dulu ialah kriteria “kesamaan”. Dalam kurun waktu tersebut tidak ada perbedaan antara berbagai pengetahuan 0 Pada abad ke-17 Konsep dasarnya berubah dari “kesamaan” kepada “perbedaan”. 0 Pohon pengetahuan mulai dibeda-bedakan berdasarkan apa yang diketahui (Ontologi), bagaimana cara mengetahui (epistemologi) dan untuk apa (aksiologi) pengetahuan itu digunakan.
  • 3. Epistemologi 0 Bagaimana cara kita menyusun pengetahuan yang benar? 0 Epistemologi berasal dari bahasa Yunani yaitu episteme yang berarti pengetahuan dan logos yang berarti teori 0 Epistemologi adalah bagian filsafat atau cabang filsafat yang membicarakan tentang terjadinya pengetahuan dan mengadakan penilaian atau pembenaran dari pengetahuan yang telah terjadi itu.
  • 4. 3 tahap perkembangan budaya 0 Tahap Mistis Sikap manusia yang merasa terkepung oleh kekuatan gaib disekitarnya. 0 Tahap Ontologis Sikap manusia yang tidak lagi merasa terkepung oleh kekuatan- kekuatan gaib, bersikap mengambil jarak dari obyek di sekitarnya dan melakukan penelaahan – penelaahan terhadap obyek tersebut 0 Tahap Fungsional Sikap manusia yang bukan saja terbebas dari kepungan kekuatan gaib dan mempunyai pengetahuan berdasarkan penelaahan terhadap obyek-obyek di sekitar, namun juga memfungsionalkan pengetahuan tersebut bagi kepentingan dirinya.
  • 5. Sumber Pengetahuan 0 Indera o Indera digunakan untuk berhubungan dengan dunia fisik atau lingkungan di sekitar kita. Pengetahuan lewat indera disebut juga pengalaman, sifatnya empiris dan terukur. Tetapi mengandalkan pengetahuan semata-mata kepada indera jelas tidak mencukupi. 0 Akal Akal atau rasio merupakan fungsi dari organ yang secara fisik bertempat di dalam kepala, yakni otak. Keunggulan akal yang paling utama adalah kemampuannya menangkap esensi atau hakikat dari sesuatu, tanpa terikat pada fakta- fakta khusus.
  • 6. 0 Hati atau Intuisi Pada praktiknya, intuisi muncul berupa pengetahuan yang tiba-tiba saja hadir dalam kesadaran, tanpa melalui proses penalaran yang jelas, non-analitis, dan tidak selalu logis. Intuisi bisa muncul kapan saja tanpa kita rencanakan, baik saat santai maupun tegang, ketika diam maupun bergerak. Intuisi disebut juga ilham atau inspirasi. 0 Logika  Logika adalah cara berpikir atau penalaran menuju kesimpulan yang benar. Aristoteles memerkenalkan dua bentuk logika yang sekarang kita kenal dengan istilah deduksi dan induksi. Logika deduksi, dikenal juga dengan nama silogisme. Logika induksi adalah kebalikan dari deduksi, yaitu menarik kesimpulan dari pernyataan- pernyataan yang bersifat khusus menuju pernyataan umum
  • 7. Pengetahuan ilmiah, alias ilmu, dapat diibaratkan sebagai alat bagi manusia dalam memecahkan berbagai persoalan yang dihadapinya. Pemecahan tersebut pada dasarnya adalah dengan meramalkan dan mengontrol gejala alam. Ilmu
  • 8. Metode untuk memperoleh pengetahuan 0 Empirisme Menurut John Locke pengetahuan diperoleh dengan perantaraan indera. seluruh sisa pengetahuan kita diperoleh dengan jalan menggunakan serta memperbandingkan ide-ide yang diperoleh dari penginderaan serta refleksi yang pertama-tama dan sederhana tersebut
  • 9. Rasionalisme Kebenaran dan kesesatan terletak di dalam ide kita, dan bukannya di dalam diri barang sesuatu Jika kebenaran mengandung makna, mempunyai ide yang sesuai dengan atau menunjuk kepada kenyataan, maka kebenaran hanya dapat ada di dalam pikiran kita dan hanya dapat diperoleh dengan akal budi saja
  • 10. 0 Intuisme • Intuisi di artikan sebagai pengetahuan yang diperoleh secara langsung, yang mutlak dan bukannya pengetahuan yang nisbi atau yang ada perantaranya • Intuisi bersifat personal dan tidak bisa diramalkan atau direka-reka. Intuisi bisa digunakan sebagai hipotesis untuk analisa selanjutnya dalam menentukan benar atau tidaknya pernyataan-pernyataan yang telah di kemukakan. 0 Fenomenalisme • Karena itu kita tidak pernah mempunyai pengetahuan tentang barang sesuatu seperti keadaannya sendiri, melainkan hanya tentang sesuatu seperti yang menampak kepada kita, artinya, pengetahuan tentang gejala (Phenomenon).
  • 11. Bentuk A Priori 0 Akal mempunya bentuk-bentuk untuk mengalami, memahami, serta berpikir, dan pengetahuan selalu terdapat dalam bentuk- bentuk ini. 0 Kant sendiri menggolongkan 4 macam pengetahuan, yaitu  Analitis a priori : yang berarti pengetahuan yang terjadi tanpa adanya atau melalui pengalaman, baik pengalaman indera maupun pengalaman batin dengan cara berpikir deduktif.  Sintetis a priori : yang berarti pengetahuan yang terjadi tanpa adanya atau melalui pengalaman, baik pengalaman indera maupun pengalaman batin dengan cara berpikir induktif.  Analitis a posteriori : pengetahuan yang terjadi karena adanya pengalaman dengan dengan cara berpikir deduktif.  Sinstetis a posteriori: pengetahuan yang terjadi karena adanya pengalaman dengan cara berpikir induktif.
  • 12. Pengetahuan Diskursif dan Pengetahuan Intuitif 0 Pengetahuan diskusif diperoleh melalui penggunaan simbol-simbol yang mencoba mengatakan kepada kita mengenai sesuatu dan dapat diterjemahkan mengenai sesuatu itu. 0 Sedangkan intuisi mengatasi sifat lahiriah pengetahuan simbolis, yang pada dasarnya bersifat analitis dan memberikan kita semua yang bersahaja, yang mutlak tanpa suatu ungkapan, terjemahan atau penggambaran secara simbolis.
  • 13. Kebenaran Pengetahuan 0 Teori Koherensi (Theory of Coherence) Berdasarkan teori ini, suatu pengetahuan dianggap benar apabila pengetahuan tersebut kohoren dengan pengetahuan yang ada sebelumnya dan sudah dibuktikan kebenarannya. Teori Korespondensi (Theory of Corespondence) suatu pengetahuan dianggap benar jika pengetahuan tersebut mempunyai hubungan dengan suatu kenyataan yang memang benar. Teori Pragmatis (Theory of Pragmatism) pengetahuan dikatakan benar apabila pengetahuan tersebut terlihat secara praktis benar atau memiliki sifat kepraktisan yang benar
  • 14. Metode Ilmiah 0 Pendekatan rasional yang digabungkan dengan pendekatan empiris dalam langkah menuju dan dapat menghasilkan pengetahuan inilah yang disebut metode ilmiah. 0 beberapa langkah yang mencerminkan tahap-tahap dalam kegiatan ilmiah: 1. Perumusan masalah 2. Penyusunan kerangka berpikir dalam pengajuan hipotesis. 3. Perumusan hipotesis 4. Pengujian hipotesis 5. Penarikan kesimpulan
  • 15. Struktur Pengetahuan Ilmiah 1. Asumsi 2. Hipotesa 3. Prinsip 4. Teori 5. Hukum 6. Aksioma/postulat
  • 16. Kesimpulan 0 Ilmu pengetahuan adalah ilmu yang mencoba menjawab segala permasalahan atau gejala-gejala alam dan lingkungan atau masyarakat dengan menggunakan metode-metode ilmiah. 0 Ilmu pengetahuan bersifat relatif. Dengan kata lain, akan terus berkembang seiring dengan perkembangan kebudayaan yang mempengaruhi pola pikir manusia, dalam memenuhi kebutuhannya akan kebenaran dan pemanfaatan hidup yang lebih berarti. 0 Teori-teori yang ada sekarang tidak akan bertahan selamanya. Ada kemungkinan untuk dibantah oleh teori-teori baru yang lebih mendekati kepada kebenaran, sesuai dengan struktur pengetahuan ilmiah.