SlideShare a Scribd company logo
APLIKASI LISTRIK STATIS


  ARIEF TRISHDIRA N.
   FANDI OKTAFIAN
 FAUZI RULANDI A. G


          9D
Dalam kehidupan sehari-hari, listrik statis dapat dimanfaatkan antara lain :


a. Pengendap elektrostatis/penggumpal asap


Alat ini berfungsi untuk membersihkan partikel-partikel abu hasil pembakaran gas pada
cerobong asap, sehingga mengurangi pencemaran udara. Terdiri dari 2 pelatlogam datar
dan kawat vertikal yang terbentang diantaranya. Pelat-pelat logam yang ditanahkan,
tetapi kawat-kawat diantara pelat dijaga bermuatan sangat kuat. Dengan demikian, ada
medan listrik kuat dalam daerah diantara kawat dan kepin. Listrik kuat ini menyebabkan
ion-ion terbentuk dalam udara di anatara kawat. Ion positif udara ditarik ke kawat
bermuatan negatif, tetapi ion negatif udara ditang partikel polutan. Partikel polutan
bermuatan positif ini kemudian bergerak menuju pelat logam dan terkumpul dibagian
dasar.


b. Pengecatan mobil


Sebelum dicat, biasanya mobil diamplas terlebih dahulu, sehingga bergesekan dan akan
menghasilkan muatan listrik. Sedangkan alat semprot cat elektrostatis saat akan
disemprotkan, maka butiran-butiran cat dari aerosol akan bergesekan dengan mulut pipa
semprot dan udara sehingga butiran cat akan bermuatan listrik. Akibatnya muatan
tersebut akan ditarik ke badan mobil. cara ini sangat efektif, efisien, dan murah
biayanya.


c. Mesin fotokopi


Cara kerja mesin ini berdasarkan konsep listrik statis dan
optik. di dalam mesin ini terdapat logam selenium
(merupakan konduktor foto), yang menghantarkan arus
listrik saat terkena cahaya dan merupakan isolator listrik
saat dalam kegelapan.
Prinsip kerja:
   1. Pencahayaan, cahaya yang sangat terang yang dihasilkan dari lampu expose yang
         menyinari dokumen yang sudah diletakkan di atas kaca dengan posisi terbalik ke
         bawah pada kaca, gambar pada dokumen kemudian akan dipantulkan melalui
         lensa, kemudian lensa akan meangarahkan gambar tersebut ke arah tabung drum.
Tabung drum adalah silinder dari bahan aluminium yang dilapisisi dengan selenium
   yang sangat sensitif terhadap cahaya.
2. Gambar yang lebih terang pada permukaan drum akan mengakibatkan elektron-
   elektron muncul dan menetralkan ion-ion positif yang dihasilkan oleh kawat pijar
   ( corona wire ) sebelah atas drum ( kawat 1 ), sehingga pada permukaan yang
   terang tidak ada elektron yang yang bermuatan, sedangkan pada cahaya yang
   yang lebih gelap akan menghasilkan tidak terjadi perubahan muatan, tetap
   bermuatan positif.
3. Serbuk berwarna hitam ( toner ) bermuatan negatif yang berada pada depeloper,
   akan tertarik oleh ion positif pada permukaan drum,
4. Tegangan tinggi DC yang diberikan pada kawat pijar ( corona wire ) membuat
   drum bermuatan positif, kawat pijar ( corona wire ) terdapat dua buah, satu
   terdapat diatas drum ( kawat 1 ), dan di bawah drum ( kawat 2 ).
5. Selembar kertas yang dilewatkan di bawah drum ketika drum berputar, sebelum
   kertas mencapai drum terlebih dahulu kertas dijadikan bermuatan positif oleh
   kawat 2, sehingga toner yang menempel pada kertas                             akan
   tertarik dengan sangat kuat ke kertas, karena gaya                            tarik
   muatan positif pada kertas lebih kuat dari pada
   muatan positif pada drum ditambah lagi dengan gaya
   gravitasi
6. Berikutnya kertas akan di lewatkan melalui du buah                            rol
   panas yang bertekanan, panas dari kedua rol tersebut                          akan
   melelahkan toner yang kemudian akan menempel erat                             ke
   kertas.peristiwa ini akan menghasilkan copian atau
   salinan gambar yang sama persis dengan aslinya.
7. Setelah toner turun ke kertas drum akan terus
   berputar sampai melewati blade (cleaning balde)
   pembersih drum kemudian melalui kawat 1 (primary corona wire), sehingga drum
   kembali bermuatan positif dan siap kembali disinari terus berulang-ulang.
d. Printer laser


Alat ini terdiri dari drum photoreceptor, fuser, corona
wire, laser, dan toner. Prinsip kerja alat ini adalah
penyinaran laser dan proses pemanasan.
Prinsip kerja:
   1. Prinsip yang dipakai pada printer laser adalah
       prinsip elektrik statis, permulaannya adalah
       photoreceptor drum (OPC Drum) diberi muatan
       positif oleh Primary Charging Roller (PCR), dengan memberikan arus listrik
       padanya.
   2. Kemudian printer menyorotkan sinar laser yang sangat kecil melewati permukaan
       photoreceptor drum untuk membentuk image tulisan atau gambar sesuai dengan
       data yang dikirim oleh komputer, satu garis horizontal pada satu waktu. Sinar
       laser menyorot kan cahaya pada photoreceptor drum untuk membentuk titik dan
       mematikan cahaya untuk tempat kosong per halaman. Sinar laser tidak bergerak
       dengan sendirinya namun sinar laser itu dipantulkan melalui cermin yang bisa
       bergerak sendiri. Sinar laser ini pasti berhenti pada titik di photoreceptor drum
       dan membentuk image electrostatic (permukaan drum yang berubah menjadi
       bermuatan negatif).
   3. Setelah pola image lengkap, toner yang tersimpan di toner hopper (di dalam
       cartridge) diambil oleh Unit Developer (magnetic sleeve) . Toner yang bermuatan
       positif melekat pada area photoreceptor drum yang telah membentuk image
       electrostastik tapi bukan pada area yang bermuatan positif (area yang tidak
       terkena sinar laser).
   4. Lembar kertas (dengan muatan negative yang kuat) bergerak sepanjang sabuk dan
       roll diatas drum yang telah dibubuhi serbuk toner yang berpola. Kertas mendorong
       bubuk toner dari drum untuk berpindah melekat pada kertas sehingga pola image
       berserbuk toner berpindah pada kertas dan siap untuk difinishing pada fuser.
   5. Toner yang tidak menempel pada kertas dan masih melekat pada OPC Drum akan
       dihapus oleh Wiper Blade dan kemudian masuk ke dalam Waste Bin

More Related Content

What's hot

Bab ii tinjauan pustaka
Bab ii  tinjauan pustakaBab ii  tinjauan pustaka
Bab ii tinjauan pustaka
D'Ratna Bismaniac SB
 
Superkonduktor
SuperkonduktorSuperkonduktor
Superkonduktor
mansen3
 
Listrik Statis
Listrik StatisListrik Statis
Listrik Statis
Putu Jaya Pranata
 
1. listrik statis
1. listrik statis1. listrik statis
1. listrik statis
Agustinus Wiyarno
 
Listrik Statis
Listrik StatisListrik Statis
Listrik Statis
SMPN 3 TAMAN SIDOARJO
 
Listrik dinamis dan statis
Listrik  dinamis dan statisListrik  dinamis dan statis
Listrik dinamis dan statis
Alfirapradina
 
super konduktor
super konduktorsuper konduktor
super konduktor
Kevin Vitrananda
 
Listrik
ListrikListrik
Listrik
Nyoman_andy
 
Chapter 20 magnetic properties, William D. Callister
Chapter 20 magnetic properties, William D. CallisterChapter 20 magnetic properties, William D. Callister
Chapter 20 magnetic properties, William D. Callister
Agam Real
 
Material magnetik, dielektrik dan optik dwi astuti dian kurniasari & faturrahman
Material magnetik, dielektrik dan optik dwi astuti dian kurniasari & faturrahmanMaterial magnetik, dielektrik dan optik dwi astuti dian kurniasari & faturrahman
Material magnetik, dielektrik dan optik dwi astuti dian kurniasari & faturrahman
IPA 2014
 
listrik statis kelas 9
listrik statis kelas 9listrik statis kelas 9
listrik statis kelas 9
atalyataqwa
 
Tugas Presentasi listrik statis
Tugas Presentasi listrik statisTugas Presentasi listrik statis
Tugas Presentasi listrik statis
imamss mooss
 
Elektronika
ElektronikaElektronika
Elektronika
Ilham Wahyudin
 
Bahan magnetik,dielektrik, dan optik (kelompok)
Bahan magnetik,dielektrik, dan optik (kelompok)Bahan magnetik,dielektrik, dan optik (kelompok)
Bahan magnetik,dielektrik, dan optik (kelompok)
kemenag
 
materi IPA
materi IPA materi IPA
materi IPA
Anas Tasya
 
ppt Listrik statis
ppt Listrik statisppt Listrik statis
ppt Listrik statis
Stikes BTH Tasikmalaya
 
Cara membuat sel surya
Cara membuat sel suryaCara membuat sel surya
Cara membuat sel surya
Theo Walid Fersa Dunia
 
Material semikonduktor
Material semikonduktor Material semikonduktor
Material semikonduktor Heru Dermawan
 
Proses terjadinya petir satria dhaniswara r.w. t.elektro (135060300111004)
Proses terjadinya petir satria dhaniswara r.w. t.elektro (135060300111004)Proses terjadinya petir satria dhaniswara r.w. t.elektro (135060300111004)
Proses terjadinya petir satria dhaniswara r.w. t.elektro (135060300111004)
Satria Wijaya
 

What's hot (20)

Bab ii tinjauan pustaka
Bab ii  tinjauan pustakaBab ii  tinjauan pustaka
Bab ii tinjauan pustaka
 
Listrik statis
Listrik statisListrik statis
Listrik statis
 
Superkonduktor
SuperkonduktorSuperkonduktor
Superkonduktor
 
Listrik Statis
Listrik StatisListrik Statis
Listrik Statis
 
1. listrik statis
1. listrik statis1. listrik statis
1. listrik statis
 
Listrik Statis
Listrik StatisListrik Statis
Listrik Statis
 
Listrik dinamis dan statis
Listrik  dinamis dan statisListrik  dinamis dan statis
Listrik dinamis dan statis
 
super konduktor
super konduktorsuper konduktor
super konduktor
 
Listrik
ListrikListrik
Listrik
 
Chapter 20 magnetic properties, William D. Callister
Chapter 20 magnetic properties, William D. CallisterChapter 20 magnetic properties, William D. Callister
Chapter 20 magnetic properties, William D. Callister
 
Material magnetik, dielektrik dan optik dwi astuti dian kurniasari & faturrahman
Material magnetik, dielektrik dan optik dwi astuti dian kurniasari & faturrahmanMaterial magnetik, dielektrik dan optik dwi astuti dian kurniasari & faturrahman
Material magnetik, dielektrik dan optik dwi astuti dian kurniasari & faturrahman
 
listrik statis kelas 9
listrik statis kelas 9listrik statis kelas 9
listrik statis kelas 9
 
Tugas Presentasi listrik statis
Tugas Presentasi listrik statisTugas Presentasi listrik statis
Tugas Presentasi listrik statis
 
Elektronika
ElektronikaElektronika
Elektronika
 
Bahan magnetik,dielektrik, dan optik (kelompok)
Bahan magnetik,dielektrik, dan optik (kelompok)Bahan magnetik,dielektrik, dan optik (kelompok)
Bahan magnetik,dielektrik, dan optik (kelompok)
 
materi IPA
materi IPA materi IPA
materi IPA
 
ppt Listrik statis
ppt Listrik statisppt Listrik statis
ppt Listrik statis
 
Cara membuat sel surya
Cara membuat sel suryaCara membuat sel surya
Cara membuat sel surya
 
Material semikonduktor
Material semikonduktor Material semikonduktor
Material semikonduktor
 
Proses terjadinya petir satria dhaniswara r.w. t.elektro (135060300111004)
Proses terjadinya petir satria dhaniswara r.w. t.elektro (135060300111004)Proses terjadinya petir satria dhaniswara r.w. t.elektro (135060300111004)
Proses terjadinya petir satria dhaniswara r.w. t.elektro (135060300111004)
 

Similar to Aplikasi listrik statis

Aplikasi Listrik Statis
Aplikasi Listrik StatisAplikasi Listrik Statis
Aplikasi Listrik Statis
Mutiara Afifah
 
Perkembangan Teori Model Atom
Perkembangan Teori Model AtomPerkembangan Teori Model Atom
Perkembangan Teori Model Atom
UIN Walisongo Semarang
 
Makalah praksaltrans magnetron
Makalah praksaltrans magnetronMakalah praksaltrans magnetron
Makalah praksaltrans magnetron
Nashruddin Ahmad
 
P2-MODEL ATOM.ppt
P2-MODEL ATOM.pptP2-MODEL ATOM.ppt
P2-MODEL ATOM.ppt
VellaRoviqoh
 
KEMAGNETAN.pptx
KEMAGNETAN.pptxKEMAGNETAN.pptx
KEMAGNETAN.pptx
ErmyVeronica
 
355352243 laporan-percobaan-fisika
355352243 laporan-percobaan-fisika355352243 laporan-percobaan-fisika
355352243 laporan-percobaan-fisika
ratnacahya2
 
355352243 laporan-percobaan-fisika
355352243 laporan-percobaan-fisika355352243 laporan-percobaan-fisika
355352243 laporan-percobaan-fisika
ratnacahya2
 
Radioaktivitas
RadioaktivitasRadioaktivitas
Radioaktivitas
kemenag
 
Binaan pemuat dan proses cas nyahcas
Binaan pemuat dan proses cas nyahcasBinaan pemuat dan proses cas nyahcas
Binaan pemuat dan proses cas nyahcasHafizun Hussin
 
KEMAGNETAN.pptx
KEMAGNETAN.pptxKEMAGNETAN.pptx
KEMAGNETAN.pptx
ErmyVeronica
 
PPT PRAKTIKUM IPA MODUL 8.pptx
PPT PRAKTIKUM IPA MODUL 8.pptxPPT PRAKTIKUM IPA MODUL 8.pptx
PPT PRAKTIKUM IPA MODUL 8.pptx
DadanTriaRamdhani1
 
Listrik Statis Power Point.pptx
Listrik Statis Power Point.pptxListrik Statis Power Point.pptx
Listrik Statis Power Point.pptx
ReyAsadelFariztan
 
14708251099_Putri Rahadian_Model model atom
14708251099_Putri Rahadian_Model model atom14708251099_Putri Rahadian_Model model atom
14708251099_Putri Rahadian_Model model atom
IPA 2014
 
5. magnet copy
5. magnet   copy5. magnet   copy
5. magnet copy
oktaviana14
 
Listrik statis
Listrik statisListrik statis
Listrik statis
Dafid Kurniawan
 
Induksi Elektromagnetik & Cahaya dan Optika
Induksi Elektromagnetik & Cahaya dan OptikaInduksi Elektromagnetik & Cahaya dan Optika
Induksi Elektromagnetik & Cahaya dan Optika
Rizka Aprilia
 
tugas Fisika man
tugas Fisika mantugas Fisika man
tugas Fisika man
gooner29
 

Similar to Aplikasi listrik statis (20)

Aplikasi Listrik Statis
Aplikasi Listrik StatisAplikasi Listrik Statis
Aplikasi Listrik Statis
 
Perkembangan Teori Model Atom
Perkembangan Teori Model AtomPerkembangan Teori Model Atom
Perkembangan Teori Model Atom
 
Makalah praksaltrans magnetron
Makalah praksaltrans magnetronMakalah praksaltrans magnetron
Makalah praksaltrans magnetron
 
P2-MODEL ATOM.ppt
P2-MODEL ATOM.pptP2-MODEL ATOM.ppt
P2-MODEL ATOM.ppt
 
KEMAGNETAN.pptx
KEMAGNETAN.pptxKEMAGNETAN.pptx
KEMAGNETAN.pptx
 
355352243 laporan-percobaan-fisika
355352243 laporan-percobaan-fisika355352243 laporan-percobaan-fisika
355352243 laporan-percobaan-fisika
 
355352243 laporan-percobaan-fisika
355352243 laporan-percobaan-fisika355352243 laporan-percobaan-fisika
355352243 laporan-percobaan-fisika
 
Radioaktivitas
RadioaktivitasRadioaktivitas
Radioaktivitas
 
Binaan pemuat dan proses cas nyahcas
Binaan pemuat dan proses cas nyahcasBinaan pemuat dan proses cas nyahcas
Binaan pemuat dan proses cas nyahcas
 
KEMAGNETAN.pptx
KEMAGNETAN.pptxKEMAGNETAN.pptx
KEMAGNETAN.pptx
 
PPT FISIKA.pdf
PPT FISIKA.pdfPPT FISIKA.pdf
PPT FISIKA.pdf
 
PPT PRAKTIKUM IPA MODUL 8.pptx
PPT PRAKTIKUM IPA MODUL 8.pptxPPT PRAKTIKUM IPA MODUL 8.pptx
PPT PRAKTIKUM IPA MODUL 8.pptx
 
Listrik Statis Power Point.pptx
Listrik Statis Power Point.pptxListrik Statis Power Point.pptx
Listrik Statis Power Point.pptx
 
14708251099_Putri Rahadian_Model model atom
14708251099_Putri Rahadian_Model model atom14708251099_Putri Rahadian_Model model atom
14708251099_Putri Rahadian_Model model atom
 
5. magnet copy
5. magnet   copy5. magnet   copy
5. magnet copy
 
Listrik statis
Listrik statisListrik statis
Listrik statis
 
Induksi Elektromagnetik & Cahaya dan Optika
Induksi Elektromagnetik & Cahaya dan OptikaInduksi Elektromagnetik & Cahaya dan Optika
Induksi Elektromagnetik & Cahaya dan Optika
 
Radioaktivitas
RadioaktivitasRadioaktivitas
Radioaktivitas
 
tugas Fisika man
tugas Fisika mantugas Fisika man
tugas Fisika man
 
Modul mikroelektronika
Modul mikroelektronikaModul mikroelektronika
Modul mikroelektronika
 

More from Fauzi Rulandi Goernida

PAI: Wakaf
PAI: WakafPAI: Wakaf
Contoh Batuan metamorf
Contoh Batuan metamorfContoh Batuan metamorf
Contoh Batuan metamorf
Fauzi Rulandi Goernida
 
Contoh Batuan beku
Contoh Batuan bekuContoh Batuan beku
Contoh Batuan beku
Fauzi Rulandi Goernida
 
Contoh Batuan sedimen
Contoh Batuan sedimenContoh Batuan sedimen
Contoh Batuan sedimen
Fauzi Rulandi Goernida
 
Irregular verbs list
Irregular verbs listIrregular verbs list
Irregular verbs list
Fauzi Rulandi Goernida
 
Ganja (Marijuana)
Ganja (Marijuana)Ganja (Marijuana)
Ganja (Marijuana)
Fauzi Rulandi Goernida
 
Pemanfaatan biogas
Pemanfaatan biogasPemanfaatan biogas
Pemanfaatan biogas
Fauzi Rulandi Goernida
 
Bencana alam
Bencana alamBencana alam
Aku Chairil Anwar
Aku Chairil AnwarAku Chairil Anwar
Aku Chairil Anwar
Fauzi Rulandi Goernida
 

More from Fauzi Rulandi Goernida (9)

PAI: Wakaf
PAI: WakafPAI: Wakaf
PAI: Wakaf
 
Contoh Batuan metamorf
Contoh Batuan metamorfContoh Batuan metamorf
Contoh Batuan metamorf
 
Contoh Batuan beku
Contoh Batuan bekuContoh Batuan beku
Contoh Batuan beku
 
Contoh Batuan sedimen
Contoh Batuan sedimenContoh Batuan sedimen
Contoh Batuan sedimen
 
Irregular verbs list
Irregular verbs listIrregular verbs list
Irregular verbs list
 
Ganja (Marijuana)
Ganja (Marijuana)Ganja (Marijuana)
Ganja (Marijuana)
 
Pemanfaatan biogas
Pemanfaatan biogasPemanfaatan biogas
Pemanfaatan biogas
 
Bencana alam
Bencana alamBencana alam
Bencana alam
 
Aku Chairil Anwar
Aku Chairil AnwarAku Chairil Anwar
Aku Chairil Anwar
 

Recently uploaded

Modul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum MerdekaModul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
PPT PENGELOLAAN KINERJA PADA PMM SEKOLAH.pptx
PPT PENGELOLAAN KINERJA PADA PMM SEKOLAH.pptxPPT PENGELOLAAN KINERJA PADA PMM SEKOLAH.pptx
PPT PENGELOLAAN KINERJA PADA PMM SEKOLAH.pptx
AqlanHaritsAlfarisi
 
KONSEP TEORI TERAPI KOMPLEMENTER - KELAS B KELOMPOK 10.pdf
KONSEP TEORI TERAPI KOMPLEMENTER - KELAS B KELOMPOK 10.pdfKONSEP TEORI TERAPI KOMPLEMENTER - KELAS B KELOMPOK 10.pdf
KONSEP TEORI TERAPI KOMPLEMENTER - KELAS B KELOMPOK 10.pdf
AsyeraPerangin1
 
FORMAT PPT RANGKAIAN PROGRAM KERJA KM 7.pptx
FORMAT PPT RANGKAIAN PROGRAM KERJA KM 7.pptxFORMAT PPT RANGKAIAN PROGRAM KERJA KM 7.pptx
FORMAT PPT RANGKAIAN PROGRAM KERJA KM 7.pptx
NavaldiMalau
 
AKSI NYATA PENDIDIKAN INKLUSIF_Baedlawi.pdf
AKSI NYATA PENDIDIKAN INKLUSIF_Baedlawi.pdfAKSI NYATA PENDIDIKAN INKLUSIF_Baedlawi.pdf
AKSI NYATA PENDIDIKAN INKLUSIF_Baedlawi.pdf
opkcibungbulang
 
LAPORAN PRAKTIKUM EKOLOGI UMUM TENTANG MENGUKUR KEANEKARAGAMAN JENIS FLORA D...
LAPORAN PRAKTIKUM EKOLOGI UMUM TENTANG  MENGUKUR KEANEKARAGAMAN JENIS FLORA D...LAPORAN PRAKTIKUM EKOLOGI UMUM TENTANG  MENGUKUR KEANEKARAGAMAN JENIS FLORA D...
LAPORAN PRAKTIKUM EKOLOGI UMUM TENTANG MENGUKUR KEANEKARAGAMAN JENIS FLORA D...
HengkiRisman
 
MODUL P5 FASE B KELAS 4 MEMBUAT COBRICK.pdf
MODUL P5 FASE B KELAS 4 MEMBUAT COBRICK.pdfMODUL P5 FASE B KELAS 4 MEMBUAT COBRICK.pdf
MODUL P5 FASE B KELAS 4 MEMBUAT COBRICK.pdf
YuristaAndriyani1
 
Modul Ajar Statistika Data Fase F kelas
Modul Ajar Statistika Data Fase F  kelasModul Ajar Statistika Data Fase F  kelas
Modul Ajar Statistika Data Fase F kelas
ananda238570
 
Modul Ajar Matematika Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Modul Ajar Matematika Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]Modul Ajar Matematika Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Modul Ajar Matematika Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Fathan Emran
 
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum MerdekaModul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28 Juni 2024
Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28  Juni 2024Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28  Juni 2024
Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28 Juni 2024
Kanaidi ken
 
Novel - PERISTIWA YANG MEMBERIKAN TELADAN.pptx
Novel - PERISTIWA YANG MEMBERIKAN TELADAN.pptxNovel - PERISTIWA YANG MEMBERIKAN TELADAN.pptx
Novel - PERISTIWA YANG MEMBERIKAN TELADAN.pptx
NirmalaJane
 
Pembelajaran Ekosistem Kelas 5 Semester 1
Pembelajaran Ekosistem Kelas 5 Semester 1Pembelajaran Ekosistem Kelas 5 Semester 1
Pembelajaran Ekosistem Kelas 5 Semester 1
niswati10
 
Perencanaan Berbasis Data Satuan Pendidikan Jenjang SMP
Perencanaan Berbasis Data Satuan Pendidikan Jenjang SMPPerencanaan Berbasis Data Satuan Pendidikan Jenjang SMP
Perencanaan Berbasis Data Satuan Pendidikan Jenjang SMP
TriSutrisno48
 
RPH BAHASA MELAYU TAHUN 6 SJKC 2024.pptx
RPH BAHASA MELAYU TAHUN 6 SJKC 2024.pptxRPH BAHASA MELAYU TAHUN 6 SJKC 2024.pptx
RPH BAHASA MELAYU TAHUN 6 SJKC 2024.pptx
YongYongYong1
 
Modul Ajar Informatika Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Informatika Kelas 7 Fase D Kurikulum MerdekaModul Ajar Informatika Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Informatika Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi WORKSHOP Nasional _"Penerapan Regulasi Terbaru P...
PELAKSANAAN + Link2 Materi WORKSHOP Nasional _"Penerapan  Regulasi  Terbaru P...PELAKSANAAN + Link2 Materi WORKSHOP Nasional _"Penerapan  Regulasi  Terbaru P...
PELAKSANAAN + Link2 Materi WORKSHOP Nasional _"Penerapan Regulasi Terbaru P...
Kanaidi ken
 
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Fathan Emran
 
AKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARU
AKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARUAKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARU
AKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARU
junaedikuluri1
 
Kelompok 2 Tugas Modul 2.1 Ruang Kolaborasi.pdf
Kelompok 2 Tugas Modul 2.1 Ruang Kolaborasi.pdfKelompok 2 Tugas Modul 2.1 Ruang Kolaborasi.pdf
Kelompok 2 Tugas Modul 2.1 Ruang Kolaborasi.pdf
JALANJALANKENYANG
 

Recently uploaded (20)

Modul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum MerdekaModul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
 
PPT PENGELOLAAN KINERJA PADA PMM SEKOLAH.pptx
PPT PENGELOLAAN KINERJA PADA PMM SEKOLAH.pptxPPT PENGELOLAAN KINERJA PADA PMM SEKOLAH.pptx
PPT PENGELOLAAN KINERJA PADA PMM SEKOLAH.pptx
 
KONSEP TEORI TERAPI KOMPLEMENTER - KELAS B KELOMPOK 10.pdf
KONSEP TEORI TERAPI KOMPLEMENTER - KELAS B KELOMPOK 10.pdfKONSEP TEORI TERAPI KOMPLEMENTER - KELAS B KELOMPOK 10.pdf
KONSEP TEORI TERAPI KOMPLEMENTER - KELAS B KELOMPOK 10.pdf
 
FORMAT PPT RANGKAIAN PROGRAM KERJA KM 7.pptx
FORMAT PPT RANGKAIAN PROGRAM KERJA KM 7.pptxFORMAT PPT RANGKAIAN PROGRAM KERJA KM 7.pptx
FORMAT PPT RANGKAIAN PROGRAM KERJA KM 7.pptx
 
AKSI NYATA PENDIDIKAN INKLUSIF_Baedlawi.pdf
AKSI NYATA PENDIDIKAN INKLUSIF_Baedlawi.pdfAKSI NYATA PENDIDIKAN INKLUSIF_Baedlawi.pdf
AKSI NYATA PENDIDIKAN INKLUSIF_Baedlawi.pdf
 
LAPORAN PRAKTIKUM EKOLOGI UMUM TENTANG MENGUKUR KEANEKARAGAMAN JENIS FLORA D...
LAPORAN PRAKTIKUM EKOLOGI UMUM TENTANG  MENGUKUR KEANEKARAGAMAN JENIS FLORA D...LAPORAN PRAKTIKUM EKOLOGI UMUM TENTANG  MENGUKUR KEANEKARAGAMAN JENIS FLORA D...
LAPORAN PRAKTIKUM EKOLOGI UMUM TENTANG MENGUKUR KEANEKARAGAMAN JENIS FLORA D...
 
MODUL P5 FASE B KELAS 4 MEMBUAT COBRICK.pdf
MODUL P5 FASE B KELAS 4 MEMBUAT COBRICK.pdfMODUL P5 FASE B KELAS 4 MEMBUAT COBRICK.pdf
MODUL P5 FASE B KELAS 4 MEMBUAT COBRICK.pdf
 
Modul Ajar Statistika Data Fase F kelas
Modul Ajar Statistika Data Fase F  kelasModul Ajar Statistika Data Fase F  kelas
Modul Ajar Statistika Data Fase F kelas
 
Modul Ajar Matematika Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Modul Ajar Matematika Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]Modul Ajar Matematika Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Modul Ajar Matematika Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
 
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum MerdekaModul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
 
Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28 Juni 2024
Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28  Juni 2024Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28  Juni 2024
Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28 Juni 2024
 
Novel - PERISTIWA YANG MEMBERIKAN TELADAN.pptx
Novel - PERISTIWA YANG MEMBERIKAN TELADAN.pptxNovel - PERISTIWA YANG MEMBERIKAN TELADAN.pptx
Novel - PERISTIWA YANG MEMBERIKAN TELADAN.pptx
 
Pembelajaran Ekosistem Kelas 5 Semester 1
Pembelajaran Ekosistem Kelas 5 Semester 1Pembelajaran Ekosistem Kelas 5 Semester 1
Pembelajaran Ekosistem Kelas 5 Semester 1
 
Perencanaan Berbasis Data Satuan Pendidikan Jenjang SMP
Perencanaan Berbasis Data Satuan Pendidikan Jenjang SMPPerencanaan Berbasis Data Satuan Pendidikan Jenjang SMP
Perencanaan Berbasis Data Satuan Pendidikan Jenjang SMP
 
RPH BAHASA MELAYU TAHUN 6 SJKC 2024.pptx
RPH BAHASA MELAYU TAHUN 6 SJKC 2024.pptxRPH BAHASA MELAYU TAHUN 6 SJKC 2024.pptx
RPH BAHASA MELAYU TAHUN 6 SJKC 2024.pptx
 
Modul Ajar Informatika Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Informatika Kelas 7 Fase D Kurikulum MerdekaModul Ajar Informatika Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Informatika Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi WORKSHOP Nasional _"Penerapan Regulasi Terbaru P...
PELAKSANAAN + Link2 Materi WORKSHOP Nasional _"Penerapan  Regulasi  Terbaru P...PELAKSANAAN + Link2 Materi WORKSHOP Nasional _"Penerapan  Regulasi  Terbaru P...
PELAKSANAAN + Link2 Materi WORKSHOP Nasional _"Penerapan Regulasi Terbaru P...
 
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
 
AKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARU
AKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARUAKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARU
AKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARU
 
Kelompok 2 Tugas Modul 2.1 Ruang Kolaborasi.pdf
Kelompok 2 Tugas Modul 2.1 Ruang Kolaborasi.pdfKelompok 2 Tugas Modul 2.1 Ruang Kolaborasi.pdf
Kelompok 2 Tugas Modul 2.1 Ruang Kolaborasi.pdf
 

Aplikasi listrik statis

  • 1. APLIKASI LISTRIK STATIS ARIEF TRISHDIRA N. FANDI OKTAFIAN FAUZI RULANDI A. G 9D
  • 2. Dalam kehidupan sehari-hari, listrik statis dapat dimanfaatkan antara lain : a. Pengendap elektrostatis/penggumpal asap Alat ini berfungsi untuk membersihkan partikel-partikel abu hasil pembakaran gas pada cerobong asap, sehingga mengurangi pencemaran udara. Terdiri dari 2 pelatlogam datar dan kawat vertikal yang terbentang diantaranya. Pelat-pelat logam yang ditanahkan, tetapi kawat-kawat diantara pelat dijaga bermuatan sangat kuat. Dengan demikian, ada medan listrik kuat dalam daerah diantara kawat dan kepin. Listrik kuat ini menyebabkan ion-ion terbentuk dalam udara di anatara kawat. Ion positif udara ditarik ke kawat bermuatan negatif, tetapi ion negatif udara ditang partikel polutan. Partikel polutan bermuatan positif ini kemudian bergerak menuju pelat logam dan terkumpul dibagian dasar. b. Pengecatan mobil Sebelum dicat, biasanya mobil diamplas terlebih dahulu, sehingga bergesekan dan akan menghasilkan muatan listrik. Sedangkan alat semprot cat elektrostatis saat akan disemprotkan, maka butiran-butiran cat dari aerosol akan bergesekan dengan mulut pipa semprot dan udara sehingga butiran cat akan bermuatan listrik. Akibatnya muatan tersebut akan ditarik ke badan mobil. cara ini sangat efektif, efisien, dan murah biayanya. c. Mesin fotokopi Cara kerja mesin ini berdasarkan konsep listrik statis dan optik. di dalam mesin ini terdapat logam selenium (merupakan konduktor foto), yang menghantarkan arus listrik saat terkena cahaya dan merupakan isolator listrik saat dalam kegelapan. Prinsip kerja: 1. Pencahayaan, cahaya yang sangat terang yang dihasilkan dari lampu expose yang menyinari dokumen yang sudah diletakkan di atas kaca dengan posisi terbalik ke bawah pada kaca, gambar pada dokumen kemudian akan dipantulkan melalui lensa, kemudian lensa akan meangarahkan gambar tersebut ke arah tabung drum.
  • 3. Tabung drum adalah silinder dari bahan aluminium yang dilapisisi dengan selenium yang sangat sensitif terhadap cahaya. 2. Gambar yang lebih terang pada permukaan drum akan mengakibatkan elektron- elektron muncul dan menetralkan ion-ion positif yang dihasilkan oleh kawat pijar ( corona wire ) sebelah atas drum ( kawat 1 ), sehingga pada permukaan yang terang tidak ada elektron yang yang bermuatan, sedangkan pada cahaya yang yang lebih gelap akan menghasilkan tidak terjadi perubahan muatan, tetap bermuatan positif. 3. Serbuk berwarna hitam ( toner ) bermuatan negatif yang berada pada depeloper, akan tertarik oleh ion positif pada permukaan drum, 4. Tegangan tinggi DC yang diberikan pada kawat pijar ( corona wire ) membuat drum bermuatan positif, kawat pijar ( corona wire ) terdapat dua buah, satu terdapat diatas drum ( kawat 1 ), dan di bawah drum ( kawat 2 ). 5. Selembar kertas yang dilewatkan di bawah drum ketika drum berputar, sebelum kertas mencapai drum terlebih dahulu kertas dijadikan bermuatan positif oleh kawat 2, sehingga toner yang menempel pada kertas akan tertarik dengan sangat kuat ke kertas, karena gaya tarik muatan positif pada kertas lebih kuat dari pada muatan positif pada drum ditambah lagi dengan gaya gravitasi 6. Berikutnya kertas akan di lewatkan melalui du buah rol panas yang bertekanan, panas dari kedua rol tersebut akan melelahkan toner yang kemudian akan menempel erat ke kertas.peristiwa ini akan menghasilkan copian atau salinan gambar yang sama persis dengan aslinya. 7. Setelah toner turun ke kertas drum akan terus berputar sampai melewati blade (cleaning balde) pembersih drum kemudian melalui kawat 1 (primary corona wire), sehingga drum kembali bermuatan positif dan siap kembali disinari terus berulang-ulang.
  • 4. d. Printer laser Alat ini terdiri dari drum photoreceptor, fuser, corona wire, laser, dan toner. Prinsip kerja alat ini adalah penyinaran laser dan proses pemanasan. Prinsip kerja: 1. Prinsip yang dipakai pada printer laser adalah prinsip elektrik statis, permulaannya adalah photoreceptor drum (OPC Drum) diberi muatan positif oleh Primary Charging Roller (PCR), dengan memberikan arus listrik padanya. 2. Kemudian printer menyorotkan sinar laser yang sangat kecil melewati permukaan photoreceptor drum untuk membentuk image tulisan atau gambar sesuai dengan data yang dikirim oleh komputer, satu garis horizontal pada satu waktu. Sinar laser menyorot kan cahaya pada photoreceptor drum untuk membentuk titik dan mematikan cahaya untuk tempat kosong per halaman. Sinar laser tidak bergerak dengan sendirinya namun sinar laser itu dipantulkan melalui cermin yang bisa bergerak sendiri. Sinar laser ini pasti berhenti pada titik di photoreceptor drum dan membentuk image electrostatic (permukaan drum yang berubah menjadi bermuatan negatif). 3. Setelah pola image lengkap, toner yang tersimpan di toner hopper (di dalam cartridge) diambil oleh Unit Developer (magnetic sleeve) . Toner yang bermuatan positif melekat pada area photoreceptor drum yang telah membentuk image electrostastik tapi bukan pada area yang bermuatan positif (area yang tidak terkena sinar laser). 4. Lembar kertas (dengan muatan negative yang kuat) bergerak sepanjang sabuk dan roll diatas drum yang telah dibubuhi serbuk toner yang berpola. Kertas mendorong bubuk toner dari drum untuk berpindah melekat pada kertas sehingga pola image berserbuk toner berpindah pada kertas dan siap untuk difinishing pada fuser. 5. Toner yang tidak menempel pada kertas dan masih melekat pada OPC Drum akan dihapus oleh Wiper Blade dan kemudian masuk ke dalam Waste Bin