SlideShare a Scribd company logo
Abstrak
Analisis dan perancangan sistem informasi akuntansi penjualan tunai dan penerimaan kas
pada CV. Ant’s Niaga Corpora bertujuan untuk membuat sebuah sistem yang terkomputerisasi
yang dapat digunakan perusahaan dalam menjalankan kegiatan operasional perusahaan, dimana
kegiatan tersebut selalu membutuhkan informasi .
Metodologi yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode kepustakaan, mencakup
mempelajari buku dan literatur, serta melakukan penelitian dengan mengadakan pencatatan,
pengumpulan dan penganalisisan laporan, wawancara kepada pihak perusahaan, dan metode
analisis dan perancangan sistem informasi akuntansi dengan pendekatan Jones dan Rama.
Hasil yang diperoleh dari penelitian ini adalah kebutuhan akan sistem informasi
akuntansi penjualan tunai dan penerimaan kas, seperti laporan penjualan yang dapat membantu
pihak manajemen dalam pengambilan keputusan.
Sehingga dengan demikian, keputusan yang tepat dan berkualitas akan dapat dihasilkan,
yang pada akhirnya akan dapat meningkatkan penjualan.
Abstrak
Analysis and design of accounting information system sales and cash receipt at Ant’s
Niaga Corpora is aim to analysis working information system sales and cash receipt to identify
problem that is being faced and necessity of information.
Methodologies that used in this research are library reseacrh, include studying book and
literature, and doing research by organize registration, collection and analysis of report,
interview with company side, and analysis and design of accounting information system method
with Jones and Rama approach.
The result that can be obtain from this research is necessity of accounting information
system sales, like sales report, cash receipt report, delivery order report, and report of good sales
each category that can help management side in making decision.
Thus, exact and quality decision will be produced, and finally will increase sales.
Pendahuluan
CV. ANT’s Niaga Corpora adalah sebuah perusahaan swasta yang bergerak di bidang
percetakan ( undangan, kartu nama, souvenir pernikahan ),
wedding event organizer dan wedding foto studio. Oleh karena itu sebagian besar transaksi
penjualannya dilakukan dengan cara tunai, yang disepakati dengan DP 50% dan akan dilunasi
saat jasa sudah selesai diproduksi, adapun DP 50% tersebut untuk membiayai bahan baku yang
diperlukan untuk membuat pesanan pelanggan, selain itu, juga untuk menghindari kerugian yang
akan terjadi apabila pelanggan secara tiba-tiba membatalkan pesanan atau tidak dapat melunasi
pesanan tersebut.
Perusahaan ini masih manual dan belum memanfaatkan teknologi komputer dalam
mengaplikasikan sistem informasinya, maka tujuan dari penulisan Tugas Akhir ini adalah untuk
menganalisis dan merancang sistem penjualan tunai dan penerimaan kas berbasis komputer pada
perusahaan tersebut, agar memudahkan perusahaan dalam mengaplikasikan sistem
informasinya.
1.2 Ruang Lingkup
Mengingat begitu luasnya ruang lingkup dalam penulisan Tugas Akhir, maka batasan
penulisan Tugas Akhir ini hanya menyangkut Sistem Informasi Penjualan Tunai dan
Penerimaan Kas pada CV.ANT’s Niaga Corpora, yang meliputi :
1. Menerima Pesanan
2. Menerima DP 2
3. Menyiapkan barang
4. Mengirimkan barang
5. Menerima sisa pembayaran
6. Membuat Jurnal Penerimaan Kas
Pada penulisan Tugas Akhir ini tidak dibahas mengenai Retur Penjualan
Tujuan dan Manfaat
Tujuan :
1. Menganalisis sistem penjualan tunai dan penerimaan kas pada CV.ANT’s
Niaga Corpora
2. Mengidentifikasi kelemahan dari sistem yang sedang berjalan pada
perusahaan
3. Merancang usulan sistem informasi penjualan tunai dan penerimaan kas yang
sesuai dengan kebutuhan perusahaan
Sedangkan Manfaat yang didapat adalah :
1. Memperoleh informasi tentang kesesuaian prosedur sistem informasi dengan
standar umun yang berlaku.
2. Memberikan saran atau solusi untuk meningkatkan kekuatan pengendalian
sistem informasi yang digunakan.
3. Menghasilkan suatu program sistem informasi penjualan tunai dan penerimaan
kas.
TINJAUAN PUSTAKA
Teori Umum
Menurut Romney dan Steindart ( 2003, p6 ) AIS is “ a system that collect, records, stores
and prosesses data to produce information for decision makes. “
Sistem informasi akuntansi adalah sistem yang mengumpulkan, mendokumentasikan,
menyimpan, dan memproses untuk menghasilkan informasi dalam pengambilan keputusan.
Menurut Wilkinson ( 2000, p7 ) Acounting Information System is “ a unified structure
within an entitiy, such as a business firm, that employs physical resources and other
components to transform economics data into accounting information, with the purpose of
satisfying the information needs of a variety of users.”
Menurut George H.Bodnar ( 2001, p1 ) AIS is “ a collection of resources, such us
people and equipment, designed to transform financial and other data into information. “
Kumpulan sumber daya, seperti manusia dan peralatan, yang diatur untuk mengubah data
menjadi informasi.
Menurut Jones dan Rama ( 2003, p10 ) “ The Acounting Information System is a
subsystem of MIS that provides accounting and financial information, as well as other
information obtained in the routine processing of accounting transaction..“ Sistem Informasi
Akuntansi merupakan subsistem dari sistem informasi manajemen yang menyediakan
informasi akuntansi dan keuangan, sama seperti informasi lainnya yang diperoleh dari proses
akuntansi lainnya.
Jadi dapat disimpulkan bahwa Sistem Informasi adalah sebuah sistem komputer yang
dirancang untuk menyediakan informasi akuntansi dan keuangan, dan informasi lainnya yang
diperoleh dari mengumpulkan dan memproses berbagai transaksi perusahaan.
Teori Khusus
Menurut Mulyadi ( 2001,p202 ), kegiatan penjualan terdiri dari transaksi penjualan
barang dan jasa baik secara kredit maupun tunai. Dalam transaksi penjualan kredit, jika
order pelanggan telah dipenuhi dengan pengiriman atau penyerahan jasa, untuk jangka
waktu tertentu perusahaan memiliki piutang kepada pelanggannya, sedangkan dalam
transaksi penjualan tunai, barang atau jasa baru diserahkan oleh perusahaan kepada pembeli
jika perusahaan telah menerima kas dari pembeli.
Menurut Standar Akuntansi Keuangan (1999, PSAK no.23.2), penjualan adalah arus
masuk bruto dari manfaat ekonomi yang timbul dari aktivitas normal perusahaan selama satu
periode, bila arus masuk mengakibatkan kenaikan ekuitas yang tidak berasal kontribusi
penanaman modal.
Menurut Arifin (2000, p163), sales (penjualan) adalah transfer hak atas barang untuk
mendapatkan sumber dan lainnya, seperti kas atau janji untuk membayar kas.
Menurut Niswonger et al yang diterjemahkan oleh Sirait (1999, p14), penjualan
adalah kegiatan yang dilakukan dimana aktiva ditukar dengan aktiva.
Berdasarkan pengertian tersebut maka penulis berkesimpulan bahwa penjualan adalah
merupakan suatu kegiatan yang mengurangi jumlah persediaan barang dan mempengaruhi
penerimaan kas ataupun piutang dagang.
Fungsi yang Terkait dalam Sistem Penjualan Tunai
Menurut Mulyadi (2001, h462), fungsi-fungsi yang terkait dalam penjualan tunai adalah sebagai
berikut :
• Fungsi Penjualan
• Fungsi Kas
• Fungsi Gudang
• Fungsi Pengiriman
• Fungsi Akuntansi
Prosedur Sistem Penjualan Tunai
Menurut Mulyadi (2001, h469), jaringan prosedur yang membentuk sistem penjualan tunai adalah
sebagai berikut :
• Prosedur order penjualan
• Prosedur penerimaan kas
• Prosedur penyerahan barang
• Prosedur pencatatan penjualan tunai
• Prosedur penyetoran kas ke bank
• Prosedur pencatatan penerimaan kas
• Prosedur pencatatan harga pokok penjualan
METODOLOGI PENELITIAN
Metodologi yang kami gunakan dalam penulisan Tugas Akhir ini antara lain :
1. Studi Pustaka ( Library Research )
• Buku
Untuk menganalisis sistem informasi penjualan tunai dan penerimaan kas pada
CV.ANT’s Niaga Corpora, kami menggunakan beberapa buku yang
membahas tentang teori sistem informasi akuntansi dan buku-buku yang
berhubungan dengan sistem informasi penjualan tunai dan penerimaan kas.
• Internet ( Browsing )
Penulis juga menggunakan sumber-sumber dari internet yang relevan dengan
topik sistem informasi penjualan tunai dan penerimaan kas pada CV.ANT’s
Niaga Corpora.
2. Studi Lapangan ( Field Research )
Dalam studi lapangan ini penulis mengggunakan dua metode, yaitu :
a) Analisis :
• Pengamatan / Observasi
Dalam metode ini, penulis melakukan pengamatan secara langsung
terhadap kegiatan-kegiatan yang dilakukan perusahaan dan mengadakan
pengujian terhadap cara kerja sistem informasi penjualan tunai dan
penerimaan kas.
• Wawancara
Dalam metode ini, penulis mengadakan tanya jawab secara langsung
dengan Sales Manager CV.ANT’s Niaga Corpora untuk memperoleh
gambaran secara umun tentang perusahaan dan masalah-masalah yang
berkaitan dengan penulisan Tugas Akhir ini.
• Pengumpulan Dokumen
Dalam metode ini, penulis mengumpulkan dokumen – dokumen yang
dibutuhkan dalam merancang sistem informasi akuntansi penjualan tunai
dan penerimaan kas.
b) Metode Perancangan
- Overview
- Activity Diagram
- UML Class Diagram
- Usecase Diagram
- Perancangan Database
- Perancangan Formulir
- Perancangan layar
- Perancangan Laporan
PEMBAHASAN
Overview Activity Diagram Penjualan Tunai Sistem Berjalan
Hasil Temuan Survey
Dari penelitian yang kami lakukan pada CV Ant’s Niaga Corpora, maka
permasalahan yang ditemukan dalam sistem yang berjalan adalah sebagai berikut :
1. Temuan : Belum ada pemisahan tugas antara fungsi pengiriman dan fungsi
Produksi dalam proses penjualan
Kriteria : Pemisahaan tugas dapat memberikan hasil pekerjaan lebih optimal dan
tanggung jawab tiap bagian lebih terotorisasi
Sebab : Perusahaan menggunakan sistem kepercayaan kepada setiap karyawan
yang telah bekerja lama diperusahaan ini, jadi perusahaan menganggap
mereka tidak akan melakukan kecurangan. Padahal sewaktu-waktu
kecurangan ini dapat terjadi diperusahaan.
Akibat : Terjadi pelemparan tanggung jawab jika terjadi kesalahan dalam
pekerjaan, karena tidak adanya otorisasi yang jelas pada setiap bagian.
Rekomendasi : Sebaiknya perusahaan memberikan pemisahan dalam pembagian tugas
dan tanggung jawab dengan menambahkan bagian Pengiriman dalam
struktur organisasi.
2. Temuan : Tidak adanya nomor dokumen pada dokumen Sales Order
Kriteria : Setiap dokumen yang digunakan dalam transaksi harus diberikan nomor
yang berurut
Sebab : Perusahaan kurang memperhatikan permasalahan mengenai tidak adanya
nomor dokumen pada Sales Order dan menganggap hal tersebut tidaklah
terlalu mengganggu kelancaran bertransaksi
Akibat : Bisa terjadi kecurangan yang dilakukan oleh pelanggan maupun bagian
penjualan dan sulit mencari data Sales Order karena tidak adanya nomor
Sales Order
Rekomendasi : Perusahaan memberikan nomor urut pada Sales Order .
3. Temuan : Tidak adanya pencatatan transaksi penjualan dan penerimaan kas yang
Terjadi.
Kriteria : Perusahaan membutuhkan fungsi yang bertugas untuk mencatat
transaksi-transaksi yang terjadi.
Sebab : Perusahaan tidak membutuhkan pencatatan transaksi.
Akibat : Perusahaan tidak bisa menyajikan informasi yang jelas, sehingga pihak
manajemen perusahaan tidak dapat mengambil keputusan secara efektif
dan efisien, juga tidak dapat mengetahui perkembangan perusahaan.
Rekomendasi : Adanya pencatatan transaksi yang dilakukan oleh bagian tertentu
(internal agent).
4. Temuan : Tidak ada dokumen Bukti Kas Masuk sebagai dasar untuk membuat
laporan penerimaan kas.
Kriteria : Dalam pembuatan laporan penjualan tunai dan penerimaan kas
dibutuhkan dokumen Bukti Kas Masuk sebagai dasar pencatatan laporan.
Sebab : Perusahaan merasa tidak membutuhkan laporan penjualan sehingga tidak
membuat dokumen Bukti Kas Masuk tersebut.
Akibat : Tidak adanya laporan yang dihasilkan dan kurangnya informasi yang
ada.
Rekomendasi : Dibuat Dokumen Bukti Kas Masuk sebagai dasar pembuat laporan
penerimaan kas.
5. Temuan : Tidak adanya sistem monitoring dalam sistem yang berjalan mengenai
informasi tentang jumlah barang yang sudah dikirim dan yang belum
terkirim.
Kriteria : Perusahaan memerlukan adanya sistem monitoring agar perusahaan
mengetahui dan dapat melakukan controlling mengenai pesanan yang
sudah terkirim maupun yang belum terkirim dalam jangka waktu
tertentu.
Sebab : Perusahaan memberikan kepercayaan kepada bagian – bagian tertentu
(bagian produksi dan penjualan) dalam mengirim pesanan ke pelanggan.
Akibat : Dapat terjadinya keterlambatan dalam pengiriman barang pesanan ke
pelanggan.
Rekomendasi : Perusahaan sebaiknya mengadakan sistem monitoring dan controlling
yang terpusat pada pengiriman barang agar meminimalisir terjadinya
kelalaian dalam pengiriman barang.
6. Temuan : Tidak adanya pemberian kategori ( kode nama barang) bagi setiap jenis-
jenis undangan yang dijual.
Kriteria : Dalam menjual jenis barang, penting untuk memberikan pembedaan agar
dapat diidentifikasi mengenai jumlah barang yang paling laku terjual dan
mana barang yang kurang diminati (kurang laku terjual).
Sebab : Perusahaan belum menyadari pentingnya pemberian kategori ( kode
nama ) bagi setiap jenis-jenis undangan yang dijual sehingga
mengakibatkan kurangnya kinerja penjualan (seperti kurangnya stok
barang yang laku dijual).
Akibat : Perusahaan tidak mengetahui informasi tentang jenis barang yang paling
laku terjual dipasar sehingga mempengaruhi kinerja penjualan dan
memperlambat berkembangnya sebuah perusahaan.
Rekomendasi : Perusahaan sebaiknya membuat pemberian kategori undangan yang
dijual berdasarkan jenis – jenis undangan, seperti undangan Pernikahan,
Khitanan, maupun jenis undangan lainnya agar bisa mengetahui jenis
barang yang laku terjual.
7. Temuan : Belum ada laporan yang dihasilkan, seperti laporan penjualan, laporan
penerimaan kas, dll.
Kriteria : Perusahaan membutuhkan informasi melalui laporan yang dihasilkan
Sebab : Perusahaan tidak membutuhkan laporan dalam menjalankan bisnisnya
Akibat : Perusahaan tidak bisa menyajikan informasi yang jelas, sehingga pihak
manajemen perusahaan tidak dapat mengambil keputusan secara efektif
dan efesien, juga tidak dapat mengetahui perkembangan perusahaan
Rekomendasi : Membuat laporan-laporan yang terkait dengan penjualan tunai dan
penerimaan kas.
8. Temuan : Tidak ada sama sekali fungsi akuntansi dalam struktur organisasi.
Kriteria : Dalam struktur organisasi dibutuhkan bagian akuntansi untuk membuat
jurnal penerimaan kas.
Sebab : Perusahaan tidak membutuhkan fungsi akuntansi.
Akibat : Pemilik perusahaan tidak bisa mengetahui hasil dari jurnal penerimaan
kas setiap bulannya.
Rekomendasi : Adanya penambahan fungsi akuntansi dalam struktur organisasi
Perusahaan.
Identifikasi Kebutuhan Informasi
1. Sebaiknya perusahaan memberikan pemisahan dalam pembagian tugas dan tanggung
jawab dengan menambahkan bagian pengiriman dalam struktur organisasi
Adanya bagian pengiriman adalah untuk :
a. Mengirim barang kepada pelanggan
b. Memberikan SI dan SJ kepada pelanggan
c. Menerima Bukti Penerimaan Bank ( sisa pembayaran ) dari pelanggan
2. Sebaiknya perusahaan memberikan keterangan nomor pada Sales Order yang berurut
agar dalam melakukan transaksi tidak ada yang melakukan kecurangan (seperti
bagian penjualan memanipulasi data), tidak kesulitan dalam mencari Sales Order
yang dibutuhkan, bisa terjadi kehilangan Sales Order,
3. Adanya pencatatan transaksi yang dilakukan oleh bagian tertentu.
Seperti :
• Pencatatan jurnal penjualan tunai / penerimaan kas
• Mencetak dan menganalisa laporan penjualan berdasarkan dengan
Sales Invoice
4. Dibuat bukti kas masuk untuk sebagai dasar pembuatan Laporan Penerimaan Kas.
Bukti Kas Masuk digunakan sebagai bukti bahwa pelanggan telah melunasi
pembayarannya dengan tunai dan dapat memberikan informasi yang jelas mengenai
pendapatan (laba) yang telah masuk.
Dibutuhkan oleh bagian keuangan dan bagian akuntansi.
5. Perusahaan sebaiknya mengadakan sistem monitoring dan controlling yang terpusat
pada pengiriman barang agar meminimalisir terjadinya kelalaian dalam pengiriman
barang. Sistem monitoring dan controlling ini dapat dilakukan oleh bagian penjualan
yang akhirnya dapat menghasilkan laporan pengiriman barang
6. Perusahaan sebaiknya membuat pemberian kategori undangan yang dijual, agar
bagian penjualan dapat mengidentifikasi mengenai jumlah barang yang paling laku
terjual dan barang mana yang kurang diminati (kurang laku terjual), sehingga
nantinya akan menghasilkan laporan penjualan barang per kategori.
Pemberian kategori barang adalah sebagai berikut :
KB01 : Kartu Undangan Pernikahan
KB02 : Kartu Undangan Khitanan
KB03 : Kartu Undangan Ulang Tahun
KB04 : Flyer
KB05 : KN
7. Membuat laporan-laporan yang terkait dengan penjualan tunai dan penerimaan kas.
Laporan yang terkait dengan penjualan dan penerimaan kas adalah sebagai berikut :
• Laporan penjualan tunai
• Laporan penerimaan kas
• Laporan pengiriman barang
• Laporan penjualan barang per kategori.
8. Perusahaan menambahkan bagian akuntansi dalam struktur organisasinya yang
bertugas membuat jurnal penerimaan kas.
Adanya bagian akuntansi adalah untuk :
• Membuat laporan penjualan dan penerimaan kas
• Memberikan informasi mengenai jurnal penerimaan kas yang dihasilkan
dalam periode tertentu.
Overview Activity Diagram Penjualan Tunai Sistem Diusulkan
PENUTUP
Simpulan
Kesimpulan yang telah penulis peroleh dalam “Analisis dan Perancangan Sistem
Informasi Akuntansi Penjualan Tunai dan Penerimaan Kas Pada CV. Ant’s Niaga Corpora”
yang telah dibahas dan telah diteliti pada bab – bab sebelumnya adalah sebagai berikut :
1. Dalam proses penjualan, belum ada pemisahan tugas dalam pengiriman barang
pesanan kepada pelanggan sehingga mengakibatkan terjadinya pelemparan tanggung
jawab, jika terjadi kesalahan dalam melaksanakan pekerjaan karena tidak adanya
otorisasi yang jelas pada setiap bagian. Oleh karena itu pada perancangan sistem yang
di usulkan, perusahaan memberikan pemisahan dalam pembagian tugas dan tanggung
jawab dengan menambahkan bagian pengiriman dalam struktur organisasi
2. Keterangan dokumen yang kurang jelas pada form-form transaksi, seperti tidak
mencantumkan kepada siapa rangkapnya ditujukan sehingga dapat membingungkan
bagian eksternal perusahaan dan orang yang baru bekerja di dalam perusahaan
tersebut. Oleh karena itu pada perancangan sistem yang di usulkan, perusahaan
memberikan keterangan yang jelas pada form transaksi-transaksi yang ada, yaitu
dengan memberikan keterangan mengenai urutan rangkap dan menggunakan
keterangan rangkap dan keterangan kepada siapa ditujukan setiap rangkap form
tersebut agar mempermudah dalam proses bisnis.
3. Tidak adanya dokumen bukti kas masuk sebagai dasar untuk membuat laporan
penjualan dan penerimaan kas sehingga mengakibatkan tidak adanya laporan yang
dihasilkan. Oleh karena itu pada perancangan sistem yang di usulkan, di buatnya
dokumen bukti kas masuk untuk sebagai dasar pembuatan laporan.
Saran
Adapun saran yang penulis diberikan agar pengembangan Sistem Informasi Akuntansi
Penjualan Tunai dan Penerimaan Kas pada CV. Ant’s Niaga Corpora dapat berjalan dengan
baik sehingga dapat lebih meningkatkan kinerja perusahaan dalam mengembangkan potensi,
memajukan, dan meningkatkan bisnisnya. Hal-hal yang penulis sarankan adalah sebagai
berikut :
1. Pada saat melakukan penerapan / implementasi sistem yang baru kepada perusahaan,
sebaiknya sebelumnya perusahaan didukung dengan hardware dan software yang sesuai
dengan kriteria yang ada, sehingga penggunaan sistem dapat berjalan dengan baik.
2. Pada saat melakukan penerapan / implementasi sistem yang baru kepada perusahaan,
maka perusahaan harus memberikan training atau pelatihan kepada para karyawan,
khususnya bagi karyawan yang berhubungan langsung dengan penggunaan system, agar
sistem yang telah diimplementasikan dapat dengan baik dijalankan.
3. CV. Ant’s Niaga Corpora sebaiknya melakukan pemeliharaan dan pengembangan sistem
yang baru, agar sistem tetap terjaga konsistensinya dan diperlukannya back up data
(penyimpanan terhadap data – data / informasi yang ada) sehingga jika terjadi suatu
kesalahan dalam penyimpanan data dapat teratasi dengan cepat.
4. Harus diadakannya evaluasi terhadap sistem yang telah diterapkan secara berkala agar
dapat diketahuinya kelemahan dari sistem dan dapat melakukan pengembangan yang
lebih baik lagi.
5. Melakukan Controlling SPI (Sistem Pengendalian Intern) terhadap setiap karyawan yang
bekerja.
DAFTAR PUSTAKA
Bodnar, George H., Hoopwood on Williams S. (2001). Accounting Information System, 8th
Edition. Prentice Hall
Bodnar, George H., Hoopwood on Williams S. (2004). Sistem Informasi Akuntansi, Edisi Ke-8,
Terjemahan Jusuf, Amir Abadi & Tambunan. Rudi M. Penerbit Salemba Empat, Jakarta.
Connolly, Thomas M., Caroline E., & Begg. (2002). Database System A Partical Approach to
Design, Impelentation, and Management. Third Edition. Addision Wesley
Jones,L.F., Rama, D. V. (2003). Accounting Information System. South-Western. Canada.
Kroenke M. David. (2002). Database Processing. Dearson Education. International. Inc
Mathiasen. L. dkk. (2000). Object Oriented Analisis and Design. Marko Publishing Aps.
Aalborg, Denmark.
McLeod, Raymond Jr. (2001). Management Information System. 7th
Edition. Prentice Hall
InternationaL. Inc.
Mulyadi. (2001). Sistem Akuntansi. Edisi Ke-3. Jakarta : Salemba Empat.
Niswonger, Waren Reeve and Fees.(1999). Prinsip – Prinsip Akuntansi Edisi 19. Terjemahan
Alfonso Sirait, M. Buss & Helda Gunawan, SE. MBA. Erlanggan, Jakarta.
Romney/Steinbart. (2003). Accounting Information System. 9th
Edition. Prentice Hall.
Whitten Jeffrey L., Bentley, Lonnie D., & Ditman. (2004). System Analysis and Design
Metheods. 6th
Edition. Megraw Hill.
Wilkinson, J.W et al. (2000). Accounting Information System: Essential Concept And
Application. Fourth Edition. John Wiley & Sons, New York.
( http// Wikipedia.Org/wiki/Sistem Informasi Standar Akuntansi Keuangan)

More Related Content

What's hot

ANALISIS SIA CV DAFAKO MOTOR
ANALISIS SIA  CV DAFAKO MOTORANALISIS SIA  CV DAFAKO MOTOR
ANALISIS SIA CV DAFAKO MOTOR
Yunita Tri Andra Yani
 
Program Pembelian Barang Dan Pencetakan Struk BSI Mart Menggunakan Bahasa Pem...
Program Pembelian Barang Dan Pencetakan Struk BSI Mart Menggunakan Bahasa Pem...Program Pembelian Barang Dan Pencetakan Struk BSI Mart Menggunakan Bahasa Pem...
Program Pembelian Barang Dan Pencetakan Struk BSI Mart Menggunakan Bahasa Pem...
Muhammad Iqbal
 
Laporan sistem informasi akuntansi pada restoran inni pizza
Laporan   sistem informasi akuntansi pada restoran inni pizzaLaporan   sistem informasi akuntansi pada restoran inni pizza
Laporan sistem informasi akuntansi pada restoran inni pizza
Rohmad Adi Siaman SST Akt., M.Ec.Dev.
 
ANALISIS IMPLEMENTASI APLIKASI KONSEP BASIS DATA RELASIONAL PADA SISTEM PRODU...
ANALISIS IMPLEMENTASI APLIKASI KONSEP BASIS DATA RELASIONAL PADA SISTEM PRODU...ANALISIS IMPLEMENTASI APLIKASI KONSEP BASIS DATA RELASIONAL PADA SISTEM PRODU...
ANALISIS IMPLEMENTASI APLIKASI KONSEP BASIS DATA RELASIONAL PADA SISTEM PRODU...
RaihanAbid1
 
Laporan sistem informasi akuntansi pada d besto chicken
Laporan sistem informasi akuntansi pada d besto chickenLaporan sistem informasi akuntansi pada d besto chicken
Laporan sistem informasi akuntansi pada d besto chicken
Rohmad Adi Siaman SST Akt., M.Ec.Dev.
 
Laporan sistem informasi akuntansi pada sometech
Laporan sistem informasi akuntansi pada sometechLaporan sistem informasi akuntansi pada sometech
Laporan sistem informasi akuntansi pada sometech
Rohmad Adi Siaman SST Akt., M.Ec.Dev.
 
ANALISIS IMPLEMENTASI APLIKASI KONSEP BASIS DATA RELASIONAL PADA SISTEM PELAP...
ANALISIS IMPLEMENTASI APLIKASI KONSEP BASIS DATA RELASIONAL PADA SISTEM PELAP...ANALISIS IMPLEMENTASI APLIKASI KONSEP BASIS DATA RELASIONAL PADA SISTEM PELAP...
ANALISIS IMPLEMENTASI APLIKASI KONSEP BASIS DATA RELASIONAL PADA SISTEM PELAP...
RaihanAbid1
 
Laporan sistem informasi akuntansi pada martabak sanfransisco
Laporan sistem informasi akuntansi pada martabak sanfransiscoLaporan sistem informasi akuntansi pada martabak sanfransisco
Laporan sistem informasi akuntansi pada martabak sanfransisco
Rohmad Adi Siaman SST Akt., M.Ec.Dev.
 
Jurnal pa aplikasi penjualan dan persediaan barang dagang dengan metode perpe...
Jurnal pa aplikasi penjualan dan persediaan barang dagang dengan metode perpe...Jurnal pa aplikasi penjualan dan persediaan barang dagang dengan metode perpe...
Jurnal pa aplikasi penjualan dan persediaan barang dagang dengan metode perpe...Bungshu Pangeshti
 
Contoh PKN Analisa sistem informasi pemesanan dan penjualan barang
Contoh PKN Analisa sistem informasi pemesanan dan penjualan barangContoh PKN Analisa sistem informasi pemesanan dan penjualan barang
Contoh PKN Analisa sistem informasi pemesanan dan penjualan barang
Dede Muhimat
 
Analisis perancangan sistem bengkel ramayana
Analisis perancangan sistem bengkel ramayanaAnalisis perancangan sistem bengkel ramayana
Analisis perancangan sistem bengkel ramayana
pipin ibnu faqih
 
Outline Rancangan Sistem Penggajian
Outline  Rancangan Sistem PenggajianOutline  Rancangan Sistem Penggajian
Outline Rancangan Sistem Penggajian
Arga Muna Rizqi
 
Sistem Akuntansi Penjualan "CV Dafako Motor"
Sistem Akuntansi Penjualan "CV Dafako Motor"Sistem Akuntansi Penjualan "CV Dafako Motor"
Sistem Akuntansi Penjualan "CV Dafako Motor"
Andinie Fatimah
 
ANALISIS DAN PERANCANGAN SISTEM INFORMASI PENGGAJIAN KARYAWAN PADA PT. Fajar ...
ANALISIS DAN PERANCANGAN SISTEM INFORMASI PENGGAJIAN KARYAWAN PADA PT. Fajar ...ANALISIS DAN PERANCANGAN SISTEM INFORMASI PENGGAJIAN KARYAWAN PADA PT. Fajar ...
ANALISIS DAN PERANCANGAN SISTEM INFORMASI PENGGAJIAN KARYAWAN PADA PT. Fajar ...
Bud Thecilh
 
118556130 untitled
118556130 untitled118556130 untitled
118556130 untitledRatzman III
 
Perancangan sistem informasi inventori
Perancangan sistem informasi inventoriPerancangan sistem informasi inventori
Perancangan sistem informasi inventori
Meli Amelia
 
Analisa masukan dan keluaran 2
Analisa masukan dan keluaran 2Analisa masukan dan keluaran 2
Analisa masukan dan keluaran 2Fera Aghvor
 

What's hot (20)

ANALISIS SIA CV DAFAKO MOTOR
ANALISIS SIA  CV DAFAKO MOTORANALISIS SIA  CV DAFAKO MOTOR
ANALISIS SIA CV DAFAKO MOTOR
 
Sistem informasi akuntansi penjualan
Sistem informasi akuntansi penjualanSistem informasi akuntansi penjualan
Sistem informasi akuntansi penjualan
 
Program Pembelian Barang Dan Pencetakan Struk BSI Mart Menggunakan Bahasa Pem...
Program Pembelian Barang Dan Pencetakan Struk BSI Mart Menggunakan Bahasa Pem...Program Pembelian Barang Dan Pencetakan Struk BSI Mart Menggunakan Bahasa Pem...
Program Pembelian Barang Dan Pencetakan Struk BSI Mart Menggunakan Bahasa Pem...
 
Laporan sistem informasi akuntansi pada restoran inni pizza
Laporan   sistem informasi akuntansi pada restoran inni pizzaLaporan   sistem informasi akuntansi pada restoran inni pizza
Laporan sistem informasi akuntansi pada restoran inni pizza
 
ANALISIS IMPLEMENTASI APLIKASI KONSEP BASIS DATA RELASIONAL PADA SISTEM PRODU...
ANALISIS IMPLEMENTASI APLIKASI KONSEP BASIS DATA RELASIONAL PADA SISTEM PRODU...ANALISIS IMPLEMENTASI APLIKASI KONSEP BASIS DATA RELASIONAL PADA SISTEM PRODU...
ANALISIS IMPLEMENTASI APLIKASI KONSEP BASIS DATA RELASIONAL PADA SISTEM PRODU...
 
Laporan sistem informasi akuntansi pada d besto chicken
Laporan sistem informasi akuntansi pada d besto chickenLaporan sistem informasi akuntansi pada d besto chicken
Laporan sistem informasi akuntansi pada d besto chicken
 
Laporan sistem informasi akuntansi pada sometech
Laporan sistem informasi akuntansi pada sometechLaporan sistem informasi akuntansi pada sometech
Laporan sistem informasi akuntansi pada sometech
 
ANALISIS IMPLEMENTASI APLIKASI KONSEP BASIS DATA RELASIONAL PADA SISTEM PELAP...
ANALISIS IMPLEMENTASI APLIKASI KONSEP BASIS DATA RELASIONAL PADA SISTEM PELAP...ANALISIS IMPLEMENTASI APLIKASI KONSEP BASIS DATA RELASIONAL PADA SISTEM PELAP...
ANALISIS IMPLEMENTASI APLIKASI KONSEP BASIS DATA RELASIONAL PADA SISTEM PELAP...
 
Laporan sistem informasi akuntansi pada martabak sanfransisco
Laporan sistem informasi akuntansi pada martabak sanfransiscoLaporan sistem informasi akuntansi pada martabak sanfransisco
Laporan sistem informasi akuntansi pada martabak sanfransisco
 
Jurnal pa aplikasi penjualan dan persediaan barang dagang dengan metode perpe...
Jurnal pa aplikasi penjualan dan persediaan barang dagang dengan metode perpe...Jurnal pa aplikasi penjualan dan persediaan barang dagang dengan metode perpe...
Jurnal pa aplikasi penjualan dan persediaan barang dagang dengan metode perpe...
 
Contoh PKN Analisa sistem informasi pemesanan dan penjualan barang
Contoh PKN Analisa sistem informasi pemesanan dan penjualan barangContoh PKN Analisa sistem informasi pemesanan dan penjualan barang
Contoh PKN Analisa sistem informasi pemesanan dan penjualan barang
 
Analisis perancangan sistem bengkel ramayana
Analisis perancangan sistem bengkel ramayanaAnalisis perancangan sistem bengkel ramayana
Analisis perancangan sistem bengkel ramayana
 
Aplikasi penjualan dan stok barang5
Aplikasi penjualan dan stok barang5Aplikasi penjualan dan stok barang5
Aplikasi penjualan dan stok barang5
 
Outline Rancangan Sistem Penggajian
Outline  Rancangan Sistem PenggajianOutline  Rancangan Sistem Penggajian
Outline Rancangan Sistem Penggajian
 
Sistem Akuntansi Penjualan "CV Dafako Motor"
Sistem Akuntansi Penjualan "CV Dafako Motor"Sistem Akuntansi Penjualan "CV Dafako Motor"
Sistem Akuntansi Penjualan "CV Dafako Motor"
 
ANALISIS DAN PERANCANGAN SISTEM INFORMASI PENGGAJIAN KARYAWAN PADA PT. Fajar ...
ANALISIS DAN PERANCANGAN SISTEM INFORMASI PENGGAJIAN KARYAWAN PADA PT. Fajar ...ANALISIS DAN PERANCANGAN SISTEM INFORMASI PENGGAJIAN KARYAWAN PADA PT. Fajar ...
ANALISIS DAN PERANCANGAN SISTEM INFORMASI PENGGAJIAN KARYAWAN PADA PT. Fajar ...
 
118556130 untitled
118556130 untitled118556130 untitled
118556130 untitled
 
Perancangan sistem informasi inventori
Perancangan sistem informasi inventoriPerancangan sistem informasi inventori
Perancangan sistem informasi inventori
 
Analisa masukan dan keluaran 2
Analisa masukan dan keluaran 2Analisa masukan dan keluaran 2
Analisa masukan dan keluaran 2
 
Bab i ta agus
Bab i ta agusBab i ta agus
Bab i ta agus
 

Similar to ANALISIS DAN PERANCANGAN SISTEM INFORMASI AKUNTANSI PENJUALAN TUNAI DAN PENERIMAAN KAS PADA CV. ANT’S NIAGA CORPORA

Si & pi, nany saryono putri, hapzi ali, analisis sistem informasi akuntan...
Si & pi, nany saryono putri, hapzi ali, analisis sistem informasi akuntan...Si & pi, nany saryono putri, hapzi ali, analisis sistem informasi akuntan...
Si & pi, nany saryono putri, hapzi ali, analisis sistem informasi akuntan...
Nany Saryono Putri
 
Sistem informatika penjualan secara tunaii
Sistem informatika penjualan secara tunaiiSistem informatika penjualan secara tunaii
Sistem informatika penjualan secara tunaii
Marinah_KS
 
Sistem informatika penjualan secara tunaii
Sistem informatika penjualan secara tunaiiSistem informatika penjualan secara tunaii
Sistem informatika penjualan secara tunaii
Marinah_KS
 
Si & pi, hanifah fuadah, hapzi ali, sistem informasi dan tinjauan sia, univer...
Si & pi, hanifah fuadah, hapzi ali, sistem informasi dan tinjauan sia, univer...Si & pi, hanifah fuadah, hapzi ali, sistem informasi dan tinjauan sia, univer...
Si & pi, hanifah fuadah, hapzi ali, sistem informasi dan tinjauan sia, univer...
Hanifah Fuadah
 
Paper nurul khamisah
Paper nurul khamisahPaper nurul khamisah
Paper nurul khamisah
Nurul Khamisah
 
Kelompok sia 5 sistem informasi siklus pendapatan dan sistem informasi siklu...
Kelompok sia 5  sistem informasi siklus pendapatan dan sistem informasi siklu...Kelompok sia 5  sistem informasi siklus pendapatan dan sistem informasi siklu...
Kelompok sia 5 sistem informasi siklus pendapatan dan sistem informasi siklu...
NuraifanSuntia
 
Kelompok 07 (tugas pertemuan 9)
Kelompok 07 (tugas pertemuan 9)Kelompok 07 (tugas pertemuan 9)
Kelompok 07 (tugas pertemuan 9)
MOCHAMADDICKYRAMADHA
 
Tugas 2, septi hendarwati, yananto mihadi putra, se, m.si, implementasi siste...
Tugas 2, septi hendarwati, yananto mihadi putra, se, m.si, implementasi siste...Tugas 2, septi hendarwati, yananto mihadi putra, se, m.si, implementasi siste...
Tugas 2, septi hendarwati, yananto mihadi putra, se, m.si, implementasi siste...
SeptiHendarwati
 
Tugas 2, celine danaris gracia, yananto mihadi putra, se, m.si, implementasi ...
Tugas 2, celine danaris gracia, yananto mihadi putra, se, m.si, implementasi ...Tugas 2, celine danaris gracia, yananto mihadi putra, se, m.si, implementasi ...
Tugas 2, celine danaris gracia, yananto mihadi putra, se, m.si, implementasi ...
CELINEDANARIS
 
Diah priantika 43218010180 tm5
Diah priantika 43218010180 tm5Diah priantika 43218010180 tm5
Diah priantika 43218010180 tm5
diahpriantika
 
2011 2-00041-aksi bab2001
2011 2-00041-aksi bab20012011 2-00041-aksi bab2001
2011 2-00041-aksi bab2001
Ahmad Fauzi
 
Kel 1 SIA Perancangan SIA.pptx
Kel 1 SIA Perancangan SIA.pptxKel 1 SIA Perancangan SIA.pptx
Kel 1 SIA Perancangan SIA.pptx
MuhammadArifWicakson5
 
ANALISIS IMPLEMENTASI APLIKASI KONSEP BASIS DATA RELASIONAL PADA SISTEM PENDA...
ANALISIS IMPLEMENTASI APLIKASI KONSEP BASIS DATA RELASIONAL PADA SISTEM PENDA...ANALISIS IMPLEMENTASI APLIKASI KONSEP BASIS DATA RELASIONAL PADA SISTEM PENDA...
ANALISIS IMPLEMENTASI APLIKASI KONSEP BASIS DATA RELASIONAL PADA SISTEM PENDA...
RaihanAbid1
 
TUGAS SISTEM INFORMASI AKUNTANSI: IMPLEMENTASI SISTEM INFORMASI SIKLUS PENDAP...
TUGAS SISTEM INFORMASI AKUNTANSI: IMPLEMENTASI SISTEM INFORMASI SIKLUS PENDAP...TUGAS SISTEM INFORMASI AKUNTANSI: IMPLEMENTASI SISTEM INFORMASI SIKLUS PENDAP...
TUGAS SISTEM INFORMASI AKUNTANSI: IMPLEMENTASI SISTEM INFORMASI SIKLUS PENDAP...
Gita Oktavianti
 
Muhammad farhan fadhlillah 43218010171 tm5
Muhammad farhan fadhlillah 43218010171 tm5Muhammad farhan fadhlillah 43218010171 tm5
Muhammad farhan fadhlillah 43218010171 tm5
FarhanFadhlillah1
 
Sistem informasi akuntansi
Sistem informasi akuntansiSistem informasi akuntansi
Sistem informasi akuntansi
Domi DomDom
 
Sim-bramantyo kusuma-hapzi ali-informasi dalam pelaksanaannya-univ mercu buan...
Sim-bramantyo kusuma-hapzi ali-informasi dalam pelaksanaannya-univ mercu buan...Sim-bramantyo kusuma-hapzi ali-informasi dalam pelaksanaannya-univ mercu buan...
Sim-bramantyo kusuma-hapzi ali-informasi dalam pelaksanaannya-univ mercu buan...
Braman Kusuma
 
Pertemuan 1dan 2
Pertemuan 1dan 2Pertemuan 1dan 2
Pertemuan 1dan 2
Fery Womenizer
 
Sim, windi silviana, hapzi ali, sistem pengambilan keputusan, universitas mer...
Sim, windi silviana, hapzi ali, sistem pengambilan keputusan, universitas mer...Sim, windi silviana, hapzi ali, sistem pengambilan keputusan, universitas mer...
Sim, windi silviana, hapzi ali, sistem pengambilan keputusan, universitas mer...
windi silviana
 

Similar to ANALISIS DAN PERANCANGAN SISTEM INFORMASI AKUNTANSI PENJUALAN TUNAI DAN PENERIMAAN KAS PADA CV. ANT’S NIAGA CORPORA (20)

Si & pi, nany saryono putri, hapzi ali, analisis sistem informasi akuntan...
Si & pi, nany saryono putri, hapzi ali, analisis sistem informasi akuntan...Si & pi, nany saryono putri, hapzi ali, analisis sistem informasi akuntan...
Si & pi, nany saryono putri, hapzi ali, analisis sistem informasi akuntan...
 
Sistem informatika penjualan secara tunaii
Sistem informatika penjualan secara tunaiiSistem informatika penjualan secara tunaii
Sistem informatika penjualan secara tunaii
 
Sistem informatika penjualan secara tunaii
Sistem informatika penjualan secara tunaiiSistem informatika penjualan secara tunaii
Sistem informatika penjualan secara tunaii
 
Si & pi, hanifah fuadah, hapzi ali, sistem informasi dan tinjauan sia, univer...
Si & pi, hanifah fuadah, hapzi ali, sistem informasi dan tinjauan sia, univer...Si & pi, hanifah fuadah, hapzi ali, sistem informasi dan tinjauan sia, univer...
Si & pi, hanifah fuadah, hapzi ali, sistem informasi dan tinjauan sia, univer...
 
Paper nurul khamisah
Paper nurul khamisahPaper nurul khamisah
Paper nurul khamisah
 
Kelompok sia 5 sistem informasi siklus pendapatan dan sistem informasi siklu...
Kelompok sia 5  sistem informasi siklus pendapatan dan sistem informasi siklu...Kelompok sia 5  sistem informasi siklus pendapatan dan sistem informasi siklu...
Kelompok sia 5 sistem informasi siklus pendapatan dan sistem informasi siklu...
 
PPT Elysa
PPT ElysaPPT Elysa
PPT Elysa
 
Kelompok 07 (tugas pertemuan 9)
Kelompok 07 (tugas pertemuan 9)Kelompok 07 (tugas pertemuan 9)
Kelompok 07 (tugas pertemuan 9)
 
Tugas 2, septi hendarwati, yananto mihadi putra, se, m.si, implementasi siste...
Tugas 2, septi hendarwati, yananto mihadi putra, se, m.si, implementasi siste...Tugas 2, septi hendarwati, yananto mihadi putra, se, m.si, implementasi siste...
Tugas 2, septi hendarwati, yananto mihadi putra, se, m.si, implementasi siste...
 
Tugas 2, celine danaris gracia, yananto mihadi putra, se, m.si, implementasi ...
Tugas 2, celine danaris gracia, yananto mihadi putra, se, m.si, implementasi ...Tugas 2, celine danaris gracia, yananto mihadi putra, se, m.si, implementasi ...
Tugas 2, celine danaris gracia, yananto mihadi putra, se, m.si, implementasi ...
 
Diah priantika 43218010180 tm5
Diah priantika 43218010180 tm5Diah priantika 43218010180 tm5
Diah priantika 43218010180 tm5
 
2011 2-00041-aksi bab2001
2011 2-00041-aksi bab20012011 2-00041-aksi bab2001
2011 2-00041-aksi bab2001
 
Kel 1 SIA Perancangan SIA.pptx
Kel 1 SIA Perancangan SIA.pptxKel 1 SIA Perancangan SIA.pptx
Kel 1 SIA Perancangan SIA.pptx
 
ANALISIS IMPLEMENTASI APLIKASI KONSEP BASIS DATA RELASIONAL PADA SISTEM PENDA...
ANALISIS IMPLEMENTASI APLIKASI KONSEP BASIS DATA RELASIONAL PADA SISTEM PENDA...ANALISIS IMPLEMENTASI APLIKASI KONSEP BASIS DATA RELASIONAL PADA SISTEM PENDA...
ANALISIS IMPLEMENTASI APLIKASI KONSEP BASIS DATA RELASIONAL PADA SISTEM PENDA...
 
TUGAS SISTEM INFORMASI AKUNTANSI: IMPLEMENTASI SISTEM INFORMASI SIKLUS PENDAP...
TUGAS SISTEM INFORMASI AKUNTANSI: IMPLEMENTASI SISTEM INFORMASI SIKLUS PENDAP...TUGAS SISTEM INFORMASI AKUNTANSI: IMPLEMENTASI SISTEM INFORMASI SIKLUS PENDAP...
TUGAS SISTEM INFORMASI AKUNTANSI: IMPLEMENTASI SISTEM INFORMASI SIKLUS PENDAP...
 
Muhammad farhan fadhlillah 43218010171 tm5
Muhammad farhan fadhlillah 43218010171 tm5Muhammad farhan fadhlillah 43218010171 tm5
Muhammad farhan fadhlillah 43218010171 tm5
 
Sistem informasi akuntansi
Sistem informasi akuntansiSistem informasi akuntansi
Sistem informasi akuntansi
 
Sim-bramantyo kusuma-hapzi ali-informasi dalam pelaksanaannya-univ mercu buan...
Sim-bramantyo kusuma-hapzi ali-informasi dalam pelaksanaannya-univ mercu buan...Sim-bramantyo kusuma-hapzi ali-informasi dalam pelaksanaannya-univ mercu buan...
Sim-bramantyo kusuma-hapzi ali-informasi dalam pelaksanaannya-univ mercu buan...
 
Pertemuan 1dan 2
Pertemuan 1dan 2Pertemuan 1dan 2
Pertemuan 1dan 2
 
Sim, windi silviana, hapzi ali, sistem pengambilan keputusan, universitas mer...
Sim, windi silviana, hapzi ali, sistem pengambilan keputusan, universitas mer...Sim, windi silviana, hapzi ali, sistem pengambilan keputusan, universitas mer...
Sim, windi silviana, hapzi ali, sistem pengambilan keputusan, universitas mer...
 

More from fathad

Laporan akhir pemanfaatan internet sebagai sarana belajar dan mengajar
Laporan akhir pemanfaatan internet sebagai sarana belajar dan mengajarLaporan akhir pemanfaatan internet sebagai sarana belajar dan mengajar
Laporan akhir pemanfaatan internet sebagai sarana belajar dan mengajarfathad
 
Laporan akhir pemanfaatan internet sebagai sarana belajar dan mengajar
Laporan akhir pemanfaatan internet sebagai sarana belajar dan mengajarLaporan akhir pemanfaatan internet sebagai sarana belajar dan mengajar
Laporan akhir pemanfaatan internet sebagai sarana belajar dan mengajarfathad
 
Tahap 1 alasan penggunaan smartphone di kalangan mahasiswa FMIPA UNLAM banjar...
Tahap 1 alasan penggunaan smartphone di kalangan mahasiswa FMIPA UNLAM banjar...Tahap 1 alasan penggunaan smartphone di kalangan mahasiswa FMIPA UNLAM banjar...
Tahap 1 alasan penggunaan smartphone di kalangan mahasiswa FMIPA UNLAM banjar...fathad
 
Tahap1(pemanfaatan internet sebagai sarana belajar dan mengajar mahasiswa)
Tahap1(pemanfaatan internet sebagai sarana belajar dan mengajar mahasiswa)Tahap1(pemanfaatan internet sebagai sarana belajar dan mengajar mahasiswa)
Tahap1(pemanfaatan internet sebagai sarana belajar dan mengajar mahasiswa)fathad
 
Pemanfaatan internet (fathul hadi j1 f111012)
Pemanfaatan internet (fathul hadi   j1 f111012)Pemanfaatan internet (fathul hadi   j1 f111012)
Pemanfaatan internet (fathul hadi j1 f111012)fathad
 
Jurnal
JurnalJurnal
Jurnalfathad
 

More from fathad (6)

Laporan akhir pemanfaatan internet sebagai sarana belajar dan mengajar
Laporan akhir pemanfaatan internet sebagai sarana belajar dan mengajarLaporan akhir pemanfaatan internet sebagai sarana belajar dan mengajar
Laporan akhir pemanfaatan internet sebagai sarana belajar dan mengajar
 
Laporan akhir pemanfaatan internet sebagai sarana belajar dan mengajar
Laporan akhir pemanfaatan internet sebagai sarana belajar dan mengajarLaporan akhir pemanfaatan internet sebagai sarana belajar dan mengajar
Laporan akhir pemanfaatan internet sebagai sarana belajar dan mengajar
 
Tahap 1 alasan penggunaan smartphone di kalangan mahasiswa FMIPA UNLAM banjar...
Tahap 1 alasan penggunaan smartphone di kalangan mahasiswa FMIPA UNLAM banjar...Tahap 1 alasan penggunaan smartphone di kalangan mahasiswa FMIPA UNLAM banjar...
Tahap 1 alasan penggunaan smartphone di kalangan mahasiswa FMIPA UNLAM banjar...
 
Tahap1(pemanfaatan internet sebagai sarana belajar dan mengajar mahasiswa)
Tahap1(pemanfaatan internet sebagai sarana belajar dan mengajar mahasiswa)Tahap1(pemanfaatan internet sebagai sarana belajar dan mengajar mahasiswa)
Tahap1(pemanfaatan internet sebagai sarana belajar dan mengajar mahasiswa)
 
Pemanfaatan internet (fathul hadi j1 f111012)
Pemanfaatan internet (fathul hadi   j1 f111012)Pemanfaatan internet (fathul hadi   j1 f111012)
Pemanfaatan internet (fathul hadi j1 f111012)
 
Jurnal
JurnalJurnal
Jurnal
 

ANALISIS DAN PERANCANGAN SISTEM INFORMASI AKUNTANSI PENJUALAN TUNAI DAN PENERIMAAN KAS PADA CV. ANT’S NIAGA CORPORA

  • 1. Abstrak Analisis dan perancangan sistem informasi akuntansi penjualan tunai dan penerimaan kas pada CV. Ant’s Niaga Corpora bertujuan untuk membuat sebuah sistem yang terkomputerisasi yang dapat digunakan perusahaan dalam menjalankan kegiatan operasional perusahaan, dimana kegiatan tersebut selalu membutuhkan informasi . Metodologi yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode kepustakaan, mencakup mempelajari buku dan literatur, serta melakukan penelitian dengan mengadakan pencatatan, pengumpulan dan penganalisisan laporan, wawancara kepada pihak perusahaan, dan metode analisis dan perancangan sistem informasi akuntansi dengan pendekatan Jones dan Rama. Hasil yang diperoleh dari penelitian ini adalah kebutuhan akan sistem informasi akuntansi penjualan tunai dan penerimaan kas, seperti laporan penjualan yang dapat membantu pihak manajemen dalam pengambilan keputusan. Sehingga dengan demikian, keputusan yang tepat dan berkualitas akan dapat dihasilkan, yang pada akhirnya akan dapat meningkatkan penjualan. Abstrak Analysis and design of accounting information system sales and cash receipt at Ant’s Niaga Corpora is aim to analysis working information system sales and cash receipt to identify problem that is being faced and necessity of information. Methodologies that used in this research are library reseacrh, include studying book and literature, and doing research by organize registration, collection and analysis of report, interview with company side, and analysis and design of accounting information system method with Jones and Rama approach. The result that can be obtain from this research is necessity of accounting information system sales, like sales report, cash receipt report, delivery order report, and report of good sales each category that can help management side in making decision. Thus, exact and quality decision will be produced, and finally will increase sales.
  • 2. Pendahuluan CV. ANT’s Niaga Corpora adalah sebuah perusahaan swasta yang bergerak di bidang percetakan ( undangan, kartu nama, souvenir pernikahan ), wedding event organizer dan wedding foto studio. Oleh karena itu sebagian besar transaksi penjualannya dilakukan dengan cara tunai, yang disepakati dengan DP 50% dan akan dilunasi saat jasa sudah selesai diproduksi, adapun DP 50% tersebut untuk membiayai bahan baku yang diperlukan untuk membuat pesanan pelanggan, selain itu, juga untuk menghindari kerugian yang akan terjadi apabila pelanggan secara tiba-tiba membatalkan pesanan atau tidak dapat melunasi pesanan tersebut. Perusahaan ini masih manual dan belum memanfaatkan teknologi komputer dalam mengaplikasikan sistem informasinya, maka tujuan dari penulisan Tugas Akhir ini adalah untuk menganalisis dan merancang sistem penjualan tunai dan penerimaan kas berbasis komputer pada perusahaan tersebut, agar memudahkan perusahaan dalam mengaplikasikan sistem informasinya. 1.2 Ruang Lingkup Mengingat begitu luasnya ruang lingkup dalam penulisan Tugas Akhir, maka batasan penulisan Tugas Akhir ini hanya menyangkut Sistem Informasi Penjualan Tunai dan Penerimaan Kas pada CV.ANT’s Niaga Corpora, yang meliputi : 1. Menerima Pesanan 2. Menerima DP 2 3. Menyiapkan barang 4. Mengirimkan barang 5. Menerima sisa pembayaran 6. Membuat Jurnal Penerimaan Kas Pada penulisan Tugas Akhir ini tidak dibahas mengenai Retur Penjualan Tujuan dan Manfaat Tujuan : 1. Menganalisis sistem penjualan tunai dan penerimaan kas pada CV.ANT’s Niaga Corpora
  • 3. 2. Mengidentifikasi kelemahan dari sistem yang sedang berjalan pada perusahaan 3. Merancang usulan sistem informasi penjualan tunai dan penerimaan kas yang sesuai dengan kebutuhan perusahaan Sedangkan Manfaat yang didapat adalah : 1. Memperoleh informasi tentang kesesuaian prosedur sistem informasi dengan standar umun yang berlaku. 2. Memberikan saran atau solusi untuk meningkatkan kekuatan pengendalian sistem informasi yang digunakan. 3. Menghasilkan suatu program sistem informasi penjualan tunai dan penerimaan kas. TINJAUAN PUSTAKA Teori Umum Menurut Romney dan Steindart ( 2003, p6 ) AIS is “ a system that collect, records, stores and prosesses data to produce information for decision makes. “ Sistem informasi akuntansi adalah sistem yang mengumpulkan, mendokumentasikan, menyimpan, dan memproses untuk menghasilkan informasi dalam pengambilan keputusan. Menurut Wilkinson ( 2000, p7 ) Acounting Information System is “ a unified structure within an entitiy, such as a business firm, that employs physical resources and other components to transform economics data into accounting information, with the purpose of satisfying the information needs of a variety of users.” Menurut George H.Bodnar ( 2001, p1 ) AIS is “ a collection of resources, such us people and equipment, designed to transform financial and other data into information. “ Kumpulan sumber daya, seperti manusia dan peralatan, yang diatur untuk mengubah data menjadi informasi. Menurut Jones dan Rama ( 2003, p10 ) “ The Acounting Information System is a subsystem of MIS that provides accounting and financial information, as well as other information obtained in the routine processing of accounting transaction..“ Sistem Informasi Akuntansi merupakan subsistem dari sistem informasi manajemen yang menyediakan informasi akuntansi dan keuangan, sama seperti informasi lainnya yang diperoleh dari proses akuntansi lainnya. Jadi dapat disimpulkan bahwa Sistem Informasi adalah sebuah sistem komputer yang dirancang untuk menyediakan informasi akuntansi dan keuangan, dan informasi lainnya yang diperoleh dari mengumpulkan dan memproses berbagai transaksi perusahaan. Teori Khusus Menurut Mulyadi ( 2001,p202 ), kegiatan penjualan terdiri dari transaksi penjualan barang dan jasa baik secara kredit maupun tunai. Dalam transaksi penjualan kredit, jika order pelanggan telah dipenuhi dengan pengiriman atau penyerahan jasa, untuk jangka waktu tertentu perusahaan memiliki piutang kepada pelanggannya, sedangkan dalam transaksi penjualan tunai, barang atau jasa baru diserahkan oleh perusahaan kepada pembeli jika perusahaan telah menerima kas dari pembeli. Menurut Standar Akuntansi Keuangan (1999, PSAK no.23.2), penjualan adalah arus masuk bruto dari manfaat ekonomi yang timbul dari aktivitas normal perusahaan selama satu periode, bila arus masuk mengakibatkan kenaikan ekuitas yang tidak berasal kontribusi penanaman modal.
  • 4. Menurut Arifin (2000, p163), sales (penjualan) adalah transfer hak atas barang untuk mendapatkan sumber dan lainnya, seperti kas atau janji untuk membayar kas. Menurut Niswonger et al yang diterjemahkan oleh Sirait (1999, p14), penjualan adalah kegiatan yang dilakukan dimana aktiva ditukar dengan aktiva. Berdasarkan pengertian tersebut maka penulis berkesimpulan bahwa penjualan adalah merupakan suatu kegiatan yang mengurangi jumlah persediaan barang dan mempengaruhi penerimaan kas ataupun piutang dagang. Fungsi yang Terkait dalam Sistem Penjualan Tunai Menurut Mulyadi (2001, h462), fungsi-fungsi yang terkait dalam penjualan tunai adalah sebagai berikut : • Fungsi Penjualan • Fungsi Kas • Fungsi Gudang • Fungsi Pengiriman • Fungsi Akuntansi Prosedur Sistem Penjualan Tunai Menurut Mulyadi (2001, h469), jaringan prosedur yang membentuk sistem penjualan tunai adalah sebagai berikut : • Prosedur order penjualan • Prosedur penerimaan kas • Prosedur penyerahan barang • Prosedur pencatatan penjualan tunai • Prosedur penyetoran kas ke bank • Prosedur pencatatan penerimaan kas • Prosedur pencatatan harga pokok penjualan METODOLOGI PENELITIAN Metodologi yang kami gunakan dalam penulisan Tugas Akhir ini antara lain : 1. Studi Pustaka ( Library Research ) • Buku Untuk menganalisis sistem informasi penjualan tunai dan penerimaan kas pada CV.ANT’s Niaga Corpora, kami menggunakan beberapa buku yang membahas tentang teori sistem informasi akuntansi dan buku-buku yang berhubungan dengan sistem informasi penjualan tunai dan penerimaan kas. • Internet ( Browsing ) Penulis juga menggunakan sumber-sumber dari internet yang relevan dengan topik sistem informasi penjualan tunai dan penerimaan kas pada CV.ANT’s Niaga Corpora. 2. Studi Lapangan ( Field Research ) Dalam studi lapangan ini penulis mengggunakan dua metode, yaitu : a) Analisis : • Pengamatan / Observasi Dalam metode ini, penulis melakukan pengamatan secara langsung terhadap kegiatan-kegiatan yang dilakukan perusahaan dan mengadakan
  • 5. pengujian terhadap cara kerja sistem informasi penjualan tunai dan penerimaan kas. • Wawancara Dalam metode ini, penulis mengadakan tanya jawab secara langsung dengan Sales Manager CV.ANT’s Niaga Corpora untuk memperoleh gambaran secara umun tentang perusahaan dan masalah-masalah yang berkaitan dengan penulisan Tugas Akhir ini. • Pengumpulan Dokumen Dalam metode ini, penulis mengumpulkan dokumen – dokumen yang dibutuhkan dalam merancang sistem informasi akuntansi penjualan tunai dan penerimaan kas. b) Metode Perancangan - Overview - Activity Diagram - UML Class Diagram - Usecase Diagram - Perancangan Database - Perancangan Formulir - Perancangan layar - Perancangan Laporan PEMBAHASAN Overview Activity Diagram Penjualan Tunai Sistem Berjalan
  • 6.
  • 7. Hasil Temuan Survey Dari penelitian yang kami lakukan pada CV Ant’s Niaga Corpora, maka permasalahan yang ditemukan dalam sistem yang berjalan adalah sebagai berikut : 1. Temuan : Belum ada pemisahan tugas antara fungsi pengiriman dan fungsi Produksi dalam proses penjualan Kriteria : Pemisahaan tugas dapat memberikan hasil pekerjaan lebih optimal dan tanggung jawab tiap bagian lebih terotorisasi Sebab : Perusahaan menggunakan sistem kepercayaan kepada setiap karyawan yang telah bekerja lama diperusahaan ini, jadi perusahaan menganggap mereka tidak akan melakukan kecurangan. Padahal sewaktu-waktu kecurangan ini dapat terjadi diperusahaan. Akibat : Terjadi pelemparan tanggung jawab jika terjadi kesalahan dalam pekerjaan, karena tidak adanya otorisasi yang jelas pada setiap bagian. Rekomendasi : Sebaiknya perusahaan memberikan pemisahan dalam pembagian tugas dan tanggung jawab dengan menambahkan bagian Pengiriman dalam struktur organisasi. 2. Temuan : Tidak adanya nomor dokumen pada dokumen Sales Order Kriteria : Setiap dokumen yang digunakan dalam transaksi harus diberikan nomor yang berurut Sebab : Perusahaan kurang memperhatikan permasalahan mengenai tidak adanya nomor dokumen pada Sales Order dan menganggap hal tersebut tidaklah terlalu mengganggu kelancaran bertransaksi Akibat : Bisa terjadi kecurangan yang dilakukan oleh pelanggan maupun bagian penjualan dan sulit mencari data Sales Order karena tidak adanya nomor Sales Order Rekomendasi : Perusahaan memberikan nomor urut pada Sales Order . 3. Temuan : Tidak adanya pencatatan transaksi penjualan dan penerimaan kas yang Terjadi. Kriteria : Perusahaan membutuhkan fungsi yang bertugas untuk mencatat transaksi-transaksi yang terjadi. Sebab : Perusahaan tidak membutuhkan pencatatan transaksi. Akibat : Perusahaan tidak bisa menyajikan informasi yang jelas, sehingga pihak manajemen perusahaan tidak dapat mengambil keputusan secara efektif dan efisien, juga tidak dapat mengetahui perkembangan perusahaan. Rekomendasi : Adanya pencatatan transaksi yang dilakukan oleh bagian tertentu (internal agent). 4. Temuan : Tidak ada dokumen Bukti Kas Masuk sebagai dasar untuk membuat laporan penerimaan kas. Kriteria : Dalam pembuatan laporan penjualan tunai dan penerimaan kas dibutuhkan dokumen Bukti Kas Masuk sebagai dasar pencatatan laporan. Sebab : Perusahaan merasa tidak membutuhkan laporan penjualan sehingga tidak membuat dokumen Bukti Kas Masuk tersebut. Akibat : Tidak adanya laporan yang dihasilkan dan kurangnya informasi yang ada. Rekomendasi : Dibuat Dokumen Bukti Kas Masuk sebagai dasar pembuat laporan
  • 8. penerimaan kas. 5. Temuan : Tidak adanya sistem monitoring dalam sistem yang berjalan mengenai informasi tentang jumlah barang yang sudah dikirim dan yang belum terkirim. Kriteria : Perusahaan memerlukan adanya sistem monitoring agar perusahaan mengetahui dan dapat melakukan controlling mengenai pesanan yang sudah terkirim maupun yang belum terkirim dalam jangka waktu tertentu. Sebab : Perusahaan memberikan kepercayaan kepada bagian – bagian tertentu (bagian produksi dan penjualan) dalam mengirim pesanan ke pelanggan. Akibat : Dapat terjadinya keterlambatan dalam pengiriman barang pesanan ke pelanggan. Rekomendasi : Perusahaan sebaiknya mengadakan sistem monitoring dan controlling yang terpusat pada pengiriman barang agar meminimalisir terjadinya kelalaian dalam pengiriman barang. 6. Temuan : Tidak adanya pemberian kategori ( kode nama barang) bagi setiap jenis- jenis undangan yang dijual. Kriteria : Dalam menjual jenis barang, penting untuk memberikan pembedaan agar dapat diidentifikasi mengenai jumlah barang yang paling laku terjual dan mana barang yang kurang diminati (kurang laku terjual). Sebab : Perusahaan belum menyadari pentingnya pemberian kategori ( kode nama ) bagi setiap jenis-jenis undangan yang dijual sehingga mengakibatkan kurangnya kinerja penjualan (seperti kurangnya stok barang yang laku dijual). Akibat : Perusahaan tidak mengetahui informasi tentang jenis barang yang paling laku terjual dipasar sehingga mempengaruhi kinerja penjualan dan memperlambat berkembangnya sebuah perusahaan. Rekomendasi : Perusahaan sebaiknya membuat pemberian kategori undangan yang dijual berdasarkan jenis – jenis undangan, seperti undangan Pernikahan, Khitanan, maupun jenis undangan lainnya agar bisa mengetahui jenis barang yang laku terjual. 7. Temuan : Belum ada laporan yang dihasilkan, seperti laporan penjualan, laporan penerimaan kas, dll. Kriteria : Perusahaan membutuhkan informasi melalui laporan yang dihasilkan Sebab : Perusahaan tidak membutuhkan laporan dalam menjalankan bisnisnya Akibat : Perusahaan tidak bisa menyajikan informasi yang jelas, sehingga pihak manajemen perusahaan tidak dapat mengambil keputusan secara efektif dan efesien, juga tidak dapat mengetahui perkembangan perusahaan Rekomendasi : Membuat laporan-laporan yang terkait dengan penjualan tunai dan penerimaan kas. 8. Temuan : Tidak ada sama sekali fungsi akuntansi dalam struktur organisasi. Kriteria : Dalam struktur organisasi dibutuhkan bagian akuntansi untuk membuat jurnal penerimaan kas. Sebab : Perusahaan tidak membutuhkan fungsi akuntansi. Akibat : Pemilik perusahaan tidak bisa mengetahui hasil dari jurnal penerimaan kas setiap bulannya.
  • 9. Rekomendasi : Adanya penambahan fungsi akuntansi dalam struktur organisasi Perusahaan. Identifikasi Kebutuhan Informasi 1. Sebaiknya perusahaan memberikan pemisahan dalam pembagian tugas dan tanggung jawab dengan menambahkan bagian pengiriman dalam struktur organisasi Adanya bagian pengiriman adalah untuk : a. Mengirim barang kepada pelanggan b. Memberikan SI dan SJ kepada pelanggan c. Menerima Bukti Penerimaan Bank ( sisa pembayaran ) dari pelanggan 2. Sebaiknya perusahaan memberikan keterangan nomor pada Sales Order yang berurut agar dalam melakukan transaksi tidak ada yang melakukan kecurangan (seperti bagian penjualan memanipulasi data), tidak kesulitan dalam mencari Sales Order yang dibutuhkan, bisa terjadi kehilangan Sales Order, 3. Adanya pencatatan transaksi yang dilakukan oleh bagian tertentu. Seperti : • Pencatatan jurnal penjualan tunai / penerimaan kas • Mencetak dan menganalisa laporan penjualan berdasarkan dengan Sales Invoice 4. Dibuat bukti kas masuk untuk sebagai dasar pembuatan Laporan Penerimaan Kas. Bukti Kas Masuk digunakan sebagai bukti bahwa pelanggan telah melunasi pembayarannya dengan tunai dan dapat memberikan informasi yang jelas mengenai pendapatan (laba) yang telah masuk. Dibutuhkan oleh bagian keuangan dan bagian akuntansi. 5. Perusahaan sebaiknya mengadakan sistem monitoring dan controlling yang terpusat pada pengiriman barang agar meminimalisir terjadinya kelalaian dalam pengiriman barang. Sistem monitoring dan controlling ini dapat dilakukan oleh bagian penjualan yang akhirnya dapat menghasilkan laporan pengiriman barang 6. Perusahaan sebaiknya membuat pemberian kategori undangan yang dijual, agar bagian penjualan dapat mengidentifikasi mengenai jumlah barang yang paling laku terjual dan barang mana yang kurang diminati (kurang laku terjual), sehingga nantinya akan menghasilkan laporan penjualan barang per kategori. Pemberian kategori barang adalah sebagai berikut : KB01 : Kartu Undangan Pernikahan KB02 : Kartu Undangan Khitanan KB03 : Kartu Undangan Ulang Tahun KB04 : Flyer KB05 : KN 7. Membuat laporan-laporan yang terkait dengan penjualan tunai dan penerimaan kas.
  • 10. Laporan yang terkait dengan penjualan dan penerimaan kas adalah sebagai berikut : • Laporan penjualan tunai • Laporan penerimaan kas • Laporan pengiriman barang • Laporan penjualan barang per kategori. 8. Perusahaan menambahkan bagian akuntansi dalam struktur organisasinya yang bertugas membuat jurnal penerimaan kas. Adanya bagian akuntansi adalah untuk : • Membuat laporan penjualan dan penerimaan kas • Memberikan informasi mengenai jurnal penerimaan kas yang dihasilkan dalam periode tertentu.
  • 11. Overview Activity Diagram Penjualan Tunai Sistem Diusulkan
  • 12. PENUTUP Simpulan Kesimpulan yang telah penulis peroleh dalam “Analisis dan Perancangan Sistem Informasi Akuntansi Penjualan Tunai dan Penerimaan Kas Pada CV. Ant’s Niaga Corpora” yang telah dibahas dan telah diteliti pada bab – bab sebelumnya adalah sebagai berikut : 1. Dalam proses penjualan, belum ada pemisahan tugas dalam pengiriman barang pesanan kepada pelanggan sehingga mengakibatkan terjadinya pelemparan tanggung jawab, jika terjadi kesalahan dalam melaksanakan pekerjaan karena tidak adanya otorisasi yang jelas pada setiap bagian. Oleh karena itu pada perancangan sistem yang di usulkan, perusahaan memberikan pemisahan dalam pembagian tugas dan tanggung jawab dengan menambahkan bagian pengiriman dalam struktur organisasi 2. Keterangan dokumen yang kurang jelas pada form-form transaksi, seperti tidak mencantumkan kepada siapa rangkapnya ditujukan sehingga dapat membingungkan bagian eksternal perusahaan dan orang yang baru bekerja di dalam perusahaan tersebut. Oleh karena itu pada perancangan sistem yang di usulkan, perusahaan memberikan keterangan yang jelas pada form transaksi-transaksi yang ada, yaitu dengan memberikan keterangan mengenai urutan rangkap dan menggunakan keterangan rangkap dan keterangan kepada siapa ditujukan setiap rangkap form tersebut agar mempermudah dalam proses bisnis. 3. Tidak adanya dokumen bukti kas masuk sebagai dasar untuk membuat laporan penjualan dan penerimaan kas sehingga mengakibatkan tidak adanya laporan yang dihasilkan. Oleh karena itu pada perancangan sistem yang di usulkan, di buatnya dokumen bukti kas masuk untuk sebagai dasar pembuatan laporan. Saran Adapun saran yang penulis diberikan agar pengembangan Sistem Informasi Akuntansi Penjualan Tunai dan Penerimaan Kas pada CV. Ant’s Niaga Corpora dapat berjalan dengan baik sehingga dapat lebih meningkatkan kinerja perusahaan dalam mengembangkan potensi, memajukan, dan meningkatkan bisnisnya. Hal-hal yang penulis sarankan adalah sebagai berikut : 1. Pada saat melakukan penerapan / implementasi sistem yang baru kepada perusahaan, sebaiknya sebelumnya perusahaan didukung dengan hardware dan software yang sesuai dengan kriteria yang ada, sehingga penggunaan sistem dapat berjalan dengan baik. 2. Pada saat melakukan penerapan / implementasi sistem yang baru kepada perusahaan, maka perusahaan harus memberikan training atau pelatihan kepada para karyawan, khususnya bagi karyawan yang berhubungan langsung dengan penggunaan system, agar sistem yang telah diimplementasikan dapat dengan baik dijalankan. 3. CV. Ant’s Niaga Corpora sebaiknya melakukan pemeliharaan dan pengembangan sistem yang baru, agar sistem tetap terjaga konsistensinya dan diperlukannya back up data (penyimpanan terhadap data – data / informasi yang ada) sehingga jika terjadi suatu kesalahan dalam penyimpanan data dapat teratasi dengan cepat. 4. Harus diadakannya evaluasi terhadap sistem yang telah diterapkan secara berkala agar dapat diketahuinya kelemahan dari sistem dan dapat melakukan pengembangan yang lebih baik lagi.
  • 13. 5. Melakukan Controlling SPI (Sistem Pengendalian Intern) terhadap setiap karyawan yang bekerja. DAFTAR PUSTAKA Bodnar, George H., Hoopwood on Williams S. (2001). Accounting Information System, 8th Edition. Prentice Hall Bodnar, George H., Hoopwood on Williams S. (2004). Sistem Informasi Akuntansi, Edisi Ke-8, Terjemahan Jusuf, Amir Abadi & Tambunan. Rudi M. Penerbit Salemba Empat, Jakarta. Connolly, Thomas M., Caroline E., & Begg. (2002). Database System A Partical Approach to Design, Impelentation, and Management. Third Edition. Addision Wesley Jones,L.F., Rama, D. V. (2003). Accounting Information System. South-Western. Canada. Kroenke M. David. (2002). Database Processing. Dearson Education. International. Inc Mathiasen. L. dkk. (2000). Object Oriented Analisis and Design. Marko Publishing Aps. Aalborg, Denmark. McLeod, Raymond Jr. (2001). Management Information System. 7th Edition. Prentice Hall InternationaL. Inc. Mulyadi. (2001). Sistem Akuntansi. Edisi Ke-3. Jakarta : Salemba Empat. Niswonger, Waren Reeve and Fees.(1999). Prinsip – Prinsip Akuntansi Edisi 19. Terjemahan Alfonso Sirait, M. Buss & Helda Gunawan, SE. MBA. Erlanggan, Jakarta. Romney/Steinbart. (2003). Accounting Information System. 9th Edition. Prentice Hall. Whitten Jeffrey L., Bentley, Lonnie D., & Ditman. (2004). System Analysis and Design Metheods. 6th Edition. Megraw Hill. Wilkinson, J.W et al. (2000). Accounting Information System: Essential Concept And Application. Fourth Edition. John Wiley & Sons, New York.
  • 14. ( http// Wikipedia.Org/wiki/Sistem Informasi Standar Akuntansi Keuangan)